Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN TANGERANG

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS KUTABUMI
Jl. Canna Raya No. 1 Perum Pondok Indah Kel. Kutabumi Kec. Pasar Kemis
Telp. (021) 5928094 – email : puskesmas_kutabumi2014@yahoo.co.id

RENCANA PERBAIKAN INOVATIF, TINDAK LANJUT DAN EVALUASI

No PROGRAM INOVATIF RENCANA PERBAIKAN TINDAK LANJUT EVALUASI

1. IMS PUSAR JAMBE -Mobile VCT -Mobile VCT di lakukan tiap 3 bulan. -Penghuni Warga binaan yang
terjaring dirujuk ke klinik Rutan utk
mendapatkan terapi slanjutnya.

-Screning TB Paru -Screning TB Paru dilakukan tiap 3 bulan. - Penghuni Warga binaan yang
terjaring TB Paru mengambil obat
setiap hari selasa dan rabu melalui
klinik Rutan.

-Setiap hari menrima rujukan px


dahak dri warga binaan Rutan.
-Posbindu -Posbindu dilakukan tiap 3 bulan. -Pemariksaan kesehatan lansia pra
lansia sesuai standart.
-Dilakukan senam Lansia

-Kader Kesehatan Remaja Rutan -Pembinaan Kesehatan Kader Remaja -Kader Kesehatan Remaja Rutan

Rutan tiap 3 bulan. dilatih sbg konselor kesehatan


sebaya .

2. Promkes Desa Siaga -Membuat BANK Sampah - Mengumpulkan sampah organic dan an
-Sudah dilakukan pembinaan
organik untuk dipilah dan didaur ulang

-Melatih kader mengolah sampah -Bekerjasama dengan Program


Kesling untuk mengolah sampah
organik an organik.

-Pembentukan 1 rumah 1 kader Jumantik -Sudah dilakukan pembinaan kader


-Pengaktifan kader
tentang satu rumah satu jumantik

Kampung KB terbentuk di Kampung Jumlah anggota terdiri dari 199 KK


Kampung KB Membentuk kampung KB di desa
Taban RW 8 yang terdiri dari 3 RT ( RT 1 , 77 PUS dan 132 WUS.
Taban
RT 2 dan RT 3 )
3. IBU PONED PONED buka 24 jam PONED buka 24 jam Jumlah persalinan di PONED
- Januari : 36
- Februari : 27
- Maret : 51
- April : 31
- Mei : 38
- Juni : 37
- Juli : 45
- Agsts : 52
Total : 317

Si Jari Emas Rujukan On Line 24 Jam dari desa -Rujukan On Line Persalinan Komplikasi -Jumlah Rujukan On Line Si Jari
Puskesmas dan dari Puskesmas ke kpd RSUD Balaraja dan RSU Tangerang. Emas untuk Persalinan Komplikasi
RS. Dari desa ke Poned Pkm Sampai
dengan agustus 150 Bumil

4. Kesling STBM ODF -Pemicuan STBM -Sudah dilakukan pemicuan di 10


desa ( Sukamanah, Taban, Daru,
Mekarsari, Ranca Buaya, Ancol
Pasir, Pasir Barat, Jambe, Tipar
Raya)
Sanitasi di Sekolah bekerjasama dengan
Sanitasi Sekolah Pembinaan Sekolah KTS Pembinaan dan pembangunan
sarana sanitasi sekolah ( Kamar
mandi, cuci tangan, Wc ) di SDN 1
Ranca Buana Tangerang

Pemberian SF di SMA bekerja sama


5. Gizi Pemberian SF Pemberian SF di SMA dengan guru sekolah dan KKR. Pelaksana pembagian SF setiap
bulan oleh guru dan KKR di :
- SMA 10 Tangerang
- SMPN 1 Jambe
Jumlah yang mendapat TTD :
Sampai dengan Juli 2018 799
remaja putri

Mengetahui
Kepala Puskesmas Kutabumi Penanggung jawab UKM

Drg.Ch Handar Mujati Siti Choirul Hidayah


NIP. 19670101 199303 2 010 NIP. 19740821 200604 2 012

Anda mungkin juga menyukai