Anda di halaman 1dari 30

Batu Saluran

Kemih
Tujuan Pembelajaran, mampu menjelaskan :

༝ Definisi penyakit Batu ༝ Hasil tes diagnostik


Saluran Kemih ༝ Masalah keperawatan
༝ Penyebab terjadinya pada BSK
BSK ༝ Diagnosa keperawatan
pada BSK
༝ Patofisiologi BSK
༝ Intervensi keperawatan
༝ Tanda dan gejala BSK pada BSK
༝ Tipe BSK ༝ Caring saat merawat
pasien BSK

4
Definisi penyakit

༝ Penyakit batu saluran kemih


adalah…
༝ Adanya batu atau kalsifikasi
pada saluran kemih

༝ BSK memiliki banyak jenis

5

Urolithiasis
Nefrolithiasis
Batu ginjal
nefrokalsinosis

6
Batu dapat terbentuk dimana saja pada saluran kemih.
Batu saluran kemih juga disebut dengan CALCULI
Teksturnya keras

7
8
1.
Penyebab BSK
Let’s start with the first set of slides
Penyebab BSK

༝ Riwayat BSK sebelumnya ༝ Riwayat op sal.cerna


༝ Anggota klg ada yg BSK ༝ Ada penyakit ginjal
༝ Kebiasaan kurang minum polikistik
air putih ༝ Konsumsi obat2an
༝ Diet tinggi mengandung diuretik
protein/garam/gula ༝ ISK
༝ Obesitas ༝ Stasis urine
༝ Gaya hidup monoton

10
Patofisiologi
Perubahan pH pada
urine  penurunan
volume urine 
terbentuk batu 
menyumbat aliran
urine  urine mengalir
kembali kedalam ginjal

11
Tanda dan Gejala
༝ Nyeri saat berkemih
༝ Ada darah saat berkemih
༝ Nyeri tajam pada perut bag.bawah dan
pinggang
༝ Nyeri kolik parah sampai ke area lumbal
༝ Nyeri pada pergelangan kaki (konstan, dalam,
intens, tumpul)
༝ Nyeri tekan costovertebral
༝ Mual dan muntah
༝ Diare
12
Tipe Batu sal. kemih

13
Kalsium Calculi
Faktor Predisposisi
Terbentuk dari ༝ Imobilisasi
kalsium oxalat, ༝ Hipertiroidisme
kalsium fosfat ༝ Penyakit myeloproliferative
atau keduanya ༝ Asidosis renal tubular
dan biasanya ༝ Hiperurisemia
terjadi pada 80% ༝ Diet berlebihan pada produk
-90% kasus batu susu, konsumsi vitamin D dan
produk alkali (antacids)
saluran kemih
༝ Penggunaan steroid dalam
jangka waktu yang lama

. 14
Oxalat Calculi
Faktor Predisposisi
Terbentuk dari
༝ Diet tinggi produk biji-
oxalat dan bijian
terbanyak
༝ Infeksi saluran cerna
kedua pada
kasus batu ༝ Ileostomi
saluran kemih ༝ Defisiensi vitamin A .

15
Asam Urat Calculi
Faktor Predisposisi
Terbentuk dari
༝ Hiperurisemia
asam urat
༝ Gout
༝ Diet tinggi purin

16
Struvite Calculi
Faktor Predisposisi
Terbentuk dari
magnesium ༝ Infeksi saluran kemih
ammonium kronis disebabkan bakteri
phospate dan proteus, pseudomonas,
terjadi sekitar 1% klebseilla dan
- 4% pada kasus staphylococcus
batu saluran
kemih

17
Cystine Calculi
Faktor Predisposisi
Terbentuk dari
༝ Defek genetik pada sistem
cystine dan transportasi cystine di
terjadi sekitar ginjal
1% - 4% pada
kasus batu
saluran kemih

18
Xanthine Calculi
Faktor Predisposisi
Terbentuk dari
༝ Kondisi herediter yang
xanthine (jarang menyebabkan defisiensi
terjadi) xanthine oxidase

19
Interpretasi hasil

20
Interpretasi hasil
༝ X-ray dan USG abdomen atau ginjal, ureter dan
kandung kemih dapat menunjukkan adanya batu

༝ Urinalisis dan kultur urine

༝ Pengobatan dan perawatannya bergantung pada tipe


batu saluran kemihnya
༝ Urinalisis juga dapat mendeteksi adanya hematuria

༝ CT Scan juga menunjukkan adanya batu

༝ MRI menunjukkan adanya batu saluran kemih.


21
22
Masalah Keperawatan

༝ Nyeri akut
༝ Gangguan eliminasi urin
༝ Retensi urine
༝ Gangguan pola tidur

23
Diagnosa Keperawatan
༝ Nyeri akut berhubungan dengan agen
pencedera fisiologis

༝ Gangguan eliminasi urin berhubungan


dengan iritasi kandung kemih

༝ Retensi urine berhubungan dengan


peningkatan tekanan urethra

༝ Gangguan pola tidur berhubungan dengan


nyeri/kolik
24
Intervensi Keperawatan
༝ Nyeri akut
○ I. 08238 Manajemen nyeri
○ I. 08243 Pemberian analgesik
༝ Gangguan eliminasi urine
○ 11349 Dukungan perawatan diri
BAB/BAK
○ I. 04152 Manajemen eliminasi urine

25
Intervensi Keperawatan

༝ Retensi Urine :
○ 04148 Kateterisasi urine
༝ Gangguan pola tidur :
○ 05174 Dukungan tidur
○ 12362 Edukasi
aktivitas/istirahat

26
Sikap Caring dalam merawat pasien dengan
Batu saluran Kemih

27
28
29
Thanks!
Any questions?

30

Anda mungkin juga menyukai