Anda di halaman 1dari 1

Nama : Muhammad Akbar

Nim : 2007034769
Prodi : Teknik Kimia D3
Universitas Riau

MEMBANGUN KONTEKS TEKS PROPOSAL

Teks Laporan merupakan teks yang berisi laporan hasil pengamatan/penelitian yang telah
dilakukan
Tujuan proposal yaitu memberi informasi kepada pembaca. Teks ini harus berdasarkan data-
data yang valid yang telah dikumpulkan, bukan berdasarkan imajinasi penulis.

Struktur Teks Laporan Penelitian (Berdasarkan Genre Mikro)


Abstrak
Pendahuluan Eksposisi meliputi deskripsi
Landasan teori & tinjaun pustaka Review
Metodologi penelitian Deskripsi meliputi laporan, rekan dan prosedur
Hasil penelitian & pembahasan Deskripsi meliputi laporan, diskusi dan ekplanasi
Penutup Eksposisi meliputi deskripsi
Daftar pustaka dan lampiran

Struktur Teks Laporan Kegiatan(Berdasarkan Genre Mikro)


Ringkasan Ringkasan dari keseluruhan laporan kegiatan
pendahuluan Deskripsi yang meliputi eksposisi
Deskripsi Kegiatan Deskripsi
Pelaksanaan Kegiatan Deskripsi meliputi rekan, prosedur
Penutup Deskripsi meliputi eksposisi
Daftar Pustaka & Lampiran Dokumen, surat-surat pendukung, rincian dan,
gambar/foto

Menganalisis Ciri-Ciri Akademik Teks Laporan


Ringkas/padat
Lengkap
Logis
Sistematis
lugas

Anda mungkin juga menyukai