Anda di halaman 1dari 1

A.

Tujuan Pendidikan Menengah

Meningkatkan kecerdasan, pengetahuan, kepribadian, akhlak mulia, serta keterampilan


untuk hidup mandiri mengikuti Pendidikan lebih lanjut dengan memiliki keseimbangan
sikap, pengetahuan, dan keterampilan yang terpadu dalam kehidupan sehari-hari.

B. Visi Sekolah

“terwujudnya peserta didik yang berprestasi, disiplin, beriman, dan bertaqwa serta
melestarikan Nilai-Nilai Budaya.”

C. Misi Sekolah

1. Menyelenggarakan proses pembelajaran yang efektif dan efesien


2. Membina Kerjasama yang baik dalam meningkatkan kedisiplinan terhadap tugas pokok
dan fungsi dengan menerapkan budaya”malu”.
3. Menanam nilai-nilai Islami untuk meningkatkan iman dan taqwa kepada Allah SWT
melalui pengkajian dan baca tulis Alqur’an.
4. Meningkatkan rasa saling menghargai dan mencintai nilai-nilai budaya daerah.

D. Tujuan Satuan Pendidikan

1. Terlaksananya proses pembelajaran yang efektif dan efesien.


2. Terwujudnya Kerjasama yang baik dalam meningkatkan kedisiplinan terhadap tugas
pokok dan fungsi.
3. Terbentuknya peserta didik islami dan bertaqwa kepada Allah SWT.
4. Terciptanya peserta didik yang memiliki rasa saling menghargai dan mencintai nilai-nilai
budaya daerah melalui pembiasaan nilai-nilai Pendidikan karakter lingkungan sekolah

Anda mungkin juga menyukai