Anda di halaman 1dari 5

Blog ini berisi tutorial cara membuat blog di blogger.

com pada interface yang lama sehingga


sebagian besar tutorialnya sudah tidak cocok lagi bila dipraktekkan pada blogger interface baru.

Sebenarnya cara membuat blog pada blogger lama dengan blogger yang baru sama mudahnya, yang
berubah hanya tampilan dan letak menunya saja.

Untuk sementara waktu saya pause update blog tutorial ini untuk mempersiapkan tutorial membuat
blog di blogger.com yang baru.

Terima kasih atas kunjungannya.

Pengertian dan Definisi Blog

Blog berasal dari kata Web dan Log (WEBLOG) yang berarti catatan online (yang berada di web).

Pengertian yang lebih lengkap, blog adalah situs web yang berisi tulisan, artikel atau informasi
bermanfaat yang diupdate (diperbaharui) secara teratur dan dapat diakses secara online baik untuk
umum maupun pribadi

Ciri-ciri :

Berikut adalah ciri-ciri blog secara umum

Memiliki Nama dan Alamat yang bisa diakses secara online

Memiliki tujuan

Memiliki isi atau postingan yang berupa artikel, catatan, dan informasi lainnya

Postingan atau isi blog terarsip (tersimpan sesuai tanggal, bulan dan tahun posting)

Isi Blog umumnya selalu bertambah atau terupdate sesuai dengan tujuan blog

Tujuan Blog Secara Umum, antara lain :

Menyampaikan informasi yang bermanfaat untuk diri sendiri maupun bagi orang lain

Memberikan keuntungan bagi diri sendiri maupun orang lain

Menyalurkan hobby dan mengisi waktu luang dengan kegiatan yang positif

Berkarya atau aktualisasi diri

Saling bertukar pengetahuan dengan pembaca, blogger menulis, pengunjung memberikan


tanggapan atau komentar
Berbagi pengalaman

berbagi software berguna, seperti foto, film/video, dokumen, dsb

banyak lagi, sesuai dengan jenis / topik yang diangkat

Karena blog bermacam-macam jenisnya, maka tujuan blog juga dipengaruhi oleh jenis blog tersebut.

misal :

>> Tujuan Blog Pribadi : bertujuan untuk memberikan informasi yang update tentang diri pemilik
blog. Seputar pengalaman, hal-hal yang berkesan, catatan harian, catatan perjalanan pribadi, dan
sebagainya

>> Tujuan Blog Kesehatan : bertujuan untuk memberikan informasi kesehatan terkini

>> Tujuan Blog bisnis : bertujuan untuk memberikan informasi terkini seputar bisnis sebuah
perusahaan

Informasi lebih lengkap seputar blog, silahkan baca di situs id.wikipedia.org/wiki/Blog

Pengertian Blogger :

Blogger adalah pemilik blog atau pengarang isi blog.

Etika Blogger :

Memiliki tujuan yang baik

Membuat artikel/postingan yang asli, bukan hasil copy paste (plagiat) atau kegiatan lain yang
melanggar hak cipta (tanpa ijin pemilik)

Tidak membuat postingan yang merugikan orang lain, mengganggu, menipu (spam), mengandung
kekerasan, isu sara, dan hal negatif lainnya

Perkembangan Blog :

Saat ini, khususnya di Indonesia, kegiatan blogging berkembang sangat pesat dengan tujuan yang
beragam pula. Sebagian besar blog masih menggambarkan konsep blogging yang murni, akan tetapi
sebagian blog juga berkembang sesuai dengan kemauan dan tujuan pemiliknya sehingga banyak
yang berisi materi bebas dan terkadang keluar dari konsep blogging sebenarnya.

Splogs :

Splogs adalah singkatan dari spam blog, splogs umumnya berisi informasi spam yang tidak bisa
dipertanggungjawabkan kebenarannya, dan bersifat merugikan seseorang maupun pihak lain.

Bila anda ingin membuat sebuah blog di blogger.com / blogspot, ada baiknya anda juga mengerti
Term of Service (Syarat Pelayanan), hal ini bertujuan supaya anda mengetahui apa yang boleh
maupun tidak boleh dilakukan dalam kegiatan blogging menggunakan blogger.com / blogspot (klik di
sini)

You might also like:

Tips Merancang Alamat Blog yang Ideal untuk Blog Baru

Isi, Postingan Blog Atau Artikel

Daftar Isi - Tutorial Cara Membuat Blog

Linkwithin

Posted by ewidiyanto_02

48 comments:

Dakwah Syariah said...

Banyak pengetahuan dan informasi yang saya dapatkan dari situs Anda, terutama yang saya baca
saat ini tentang pengertian blog, sepertinya saya harus banyak belajar tentang blogging lainnya,
terima kasih dan salam persahabatan

January 17, 2012 at 9:26 PM

naraka said...

Ohm numpang copas ya saya dari dulu sangat tertarik sama pengertian/definisi blogger pengen
posting make kata2 sendiri tapi resah alias galau...
June 25, 2012 at 12:03 PM

Danny Wilimsius said...

Mau mendapat informasi yang lebih bagus dan banyak lagi, silahkan kunjungi

http://discusblog.blogspot.com/

Terima kasih, semoga anda mendapat informasi yang berguna

October 6, 2012 at 8:28 AM

linkkhusus.rudi@blogger.com said...

trimakasih gan,,bermanfaat sangat,

November 20, 2012 at 11:21 PM

Bukhori Cianjur said...

terimakasih bro atas imfonya mudah" bermanfa'at buat ak, ak lgi belajar bikin blog ni

December 20, 2012 at 2:11 AM

Obat Pelangsing Herbal Alami said...

Terima kasih anda telah memberikan kesempatan untuk berkomentar. Artikel anda sangat bagus.
Semoga bermanfaat untuk semua

January 2, 2013 at 12:20 PM

Admin Fokus Toraja said...

thnks gan sangat bermanfaat,,,

Mampir jga yach di http://fokustoraja.blogspot.com

January 4, 2013 at 5:44 PM


inilahbisnis-ku said...

Wah... terimakasih atas sharingnya. ini bisa bahan referensi saya nich gan. sukses selalu ya!!!

January 4, 2013 at 9:40 PM

agil gibange said...

Thanks...infonya sangat berguna

February 16, 2013 at 8:08 AM

4rbung media said...

terima kasih mas, atas infonya tentang blog, ijin untuk menyimpannya untuk keperluan refrensi

March 18, 2013 at 1:40 AM

Ben said...

Menarik bung....tapi saya lagi nyari perbedaan antara website dengan blog....:D masih rada
membingungkan...:D

March 20, 2013 at 9:22 AM

edi widiyanto said...

Ini menurut saya lho ya.. :D

Perbedaan blog dg website..

Blog sebenarnya termasuk website (website = situs di jaringan online)

Tapi tidak semua website berbentuk blog.

Anda mungkin juga menyukai