Anda di halaman 1dari 16

Departemen Ilmu Ekonomi

Fakultas Ekonomi dan Manajemen


Institut Pertanian Bogor

Ilmu Ekonomi dan Persoalannya:


Kelangkaan Sumberdaya dan
Peran Inovasi dan Teknologi
MK. Ekonomi (EKO101)
Departemen Ilmu Ekonomi-FEM-IPB
Pokok Bahasan

• Persoalan Ekonomi di Indonesia


• Pengertian Ilmu Ekonomi
• Kurva Kemungkinan Produksi
• Arus Lingkaran Ekonomi
• Evolusi Pasar : Inovasi dan Teknologi

Department of Economics | Faculty of Economics and Management


☎ +62 251 8626602 ✉ ilmu_ekonomi@ipb.ac.id 🌐 http://ekonomi.fem.ipb.ac.id @dept.ieipb
Persoalan Ekonomi
• Banyak persoalan ekonomi yang terjadi dan sebagian yang dihadapi
diantaranya:
1. Inflasi
2. Pengangguran
3. Pertumbuhan ekonomi

Dalam setahun terakhir, pengangguran bertambah 60


ribu orang, berbeda dengan TPT yang turun menjadi
4.99 % pada Februari 2020.

Pertumbuhan ekonomi Indonesia triwulan I-2020 adalah sebesar 2.97%.

Department of Economics | Faculty of Economics and Management


☎ +62 251 8626602 ✉ ilmu_ekonomi@ipb.ac.id 🌐 http://ekonomi.fem.ipb.ac.id @dept.ieipb
Apakah Ilmu Ekonomi Itu?
• Alfred Marshall’s : “Ilmu yang mempelajari tentang umat manusia dalam
urusan hidupnya”
• “Ilmu yang mempelajari bagaimana cara mengalokasikan sumberdaya
yang terbatas untuk memenuhi kebutuhan manusia yang tidak terbatas”
• Ilmu ekonomi secara garis besar terdiri dari Mikroekonomi dan
Makroekonomi.
• Mikroekonomi
Mempelajari bagaimana rumah tangga dan perusahaan membuat
keputusan dan bagaimana interaksinya dalam pasar.
• Makroekonomi
Menitikberatkan perhatiannya pada fenomena kesatuan (agregate)
yang lebih luas : Inflasi, pengangguran, dan pertumbuhan ekonomi.

Department of Economics | Faculty of Economics and Management


☎ +62 251 8626602 ✉ ilmu_ekonomi@ipb.ac.id 🌐 http://ekonomi.fem.ipb.ac.id @dept.ieipb
• Persoalan-persoalan ekonomi muncul dari penggunaan sumber daya
yang langka/ terbatas untuk memuaskan keinginan manusia yang tak
terbatas.
• Kelangkaan merupakan inti persoalan ekonomi.
• Kelangkaan merupakan suatu kenyataan dan selalu ada. Keinginan
manusia yang tidak terbatas, menyebabkan sumber daya yang ada
sangat tidak mencukupi. Sehingga dalam penggunaan sumber daya yang
langka tersebut, trade off berlaku.
• Sumber daya langka sehingga timbul masalah untuk menentukan pilihan
apa yang akan diproduksi dan bagaimana membaginya diantara anggota
masyarakat.
• Pilihan menyebabkan adanya biaya imbangan (Opportunity Cost).
Kelangkaan Pilihan Opportunity Cost
Department of Economics | Faculty of Economics and Management
☎ +62 251 8626602 ✉ ilmu_ekonomi@ipb.ac.id 🌐 http://ekonomi.fem.ipb.ac.id @dept.ieipb
Kurva Kemungkinan Produksi (KKP)
• Merupakan kombinasi dua barang (contoh : Mobil dan Komputer)
yang dapat diproduksi dengan menggunakan sumber daya yang
ada
• Bentuknya KKP miring dari kiri atas ke kanan bawah, artinya ketika
meningkatkan jumlah produksi barang yang satu akan menurunkan
jumlah produksi barang lain
• KKP menggambarkan:
1. Kelangkaan: Titik di luar kurva
2. Pilihan: Titik-titik di sepanjang kurva (pilihan efisien)
3. Biaya imbangan (OC): Kemiringan KKP

Department of Economics | Faculty of Economics and Management


☎ +62 251 8626602 ✉ ilmu_ekonomi@ipb.ac.id 🌐 http://ekonomi.fem.ipb.ac.id @dept.ieipb
Kurva Kemungkinan Produksi (KKP)
Kuantitas komputer
yang di produksi
A, B, E, F: Pilihan yg Efisien
D : Pilihan (tidak efisien)
C : Kelangkaan/ pilihan yang
C Opportunity
tidak mungkin dicapai
3,000 F Cost (OC) OC : Slope/ Kemiringan KKP
Kurva
Kemungkinan
A Opportunity Cost atau Biaya
2,200 Produksi
2,000 B Imbangan menggambarkan bahwa
(KKP)
ketika ingin menambah mobil yang
diproduksi, maka komputer yang
D diproduksi harus dikurangi
1,000
E

0 300 600 700 1,000 Kuantitas mobil


yang di produksi
Department of Economics | Faculty of Economics and Management
☎ +62 251 8626602 ✉ ilmu_ekonomi@ipb.ac.id 🌐 http://ekonomi.fem.ipb.ac.id @dept.ieipb
Pergeseran Ke Arah Luar KKP
Kuantitas komputer
yang di produksi

Peran Inovasi & Teknologi


Baru
3,000 F

A
2,200
2,000 B

1,000
E

0 300 600 700 1,000 Kuantitas mobil


yang di produksi
Department of Economics | Faculty of Economics and Management
☎ +62 251 8626602 ✉ ilmu_ekonomi@ipb.ac.id 🌐 http://ekonomi.fem.ipb.ac.id @dept.ieipb
Kata-kata penting :
• Sumber Daya/ Faktor Produksi :
1. Sumber daya alam: tanah, hutan, dll
2. Sumber daya manusia
3. Semua alat untuk meningkatkan produksi : Modal, teknologi, dll.

• Pelaku Ekonomi :
1. Pemerintah → maksimisasi kesejahteraan
2. Perusahaan → maksimisasi keuntungan
3. Rumah tangga → maksimisasi kepuasan

• Barang yang diproduksi = komoditi (barang dan jasa)


• Produksi = Kegiatan dalam membuat barang dan jasa
• Konsumsi = Kegiatan dalam menggunakan barang dan jasa untuk memuaskan keinginan

Department of Economics | Faculty of Economics and Management


☎ +62 251 8626602 ✉ ilmu_ekonomi@ipb.ac.id 🌐 http://ekonomi.fem.ipb.ac.id @dept.ieipb
Diagram arus kegiatan ekonomi

• Visualisasi model ekonomi


• Menunjukkan bagaimana aliran uang di pasar
antara rumah tangga, perusahaan, dan pemerintah.

Diagram Arus Tiga pembuat keputusan

Kegiatan • Perusahaan
• Rumah tangga
Ekonomi • Pemerintah

Dua pasar tempat berinteraksi

• Pasar Produk : barang dan jasa


• Pasar Faktor Produksi/ Input : Tenaga kerja, modal,
gedung, dll.
Department of Economics | Faculty of Economics and Management
10
☎ +62 251 8626602 ✉ ilmu_ekonomi@ipb.ac.id 🌐 http://ekonomi.fem.ipb.ac.id @dept.ieipb
Diagram Arus Kegiatan Ekonomi
▪ Memiliki faktor produksi dan menjual/
menyewakan faktor produksi tersebut
kepada perusahaan untuk mendapatkan
penerimaan.
▪ Membeli dan mengkonsumsi barang
Perusahaan
dan jasa.
▪ Membeli/ mempekerjakan faktor Rumah Tangga
produksi dan menggunakannya
untuk memproduksi barang dan
jasa.
▪ Menjual barang dan jasa.

Department of Economics | Faculty of Economics and Management


☎ +62 251 8626602 ✉ ilmu_ekonomi@ipb.ac.id 🌐 http://ekonomi.fem.ipb.ac.id @dept.ieipb
Diagram Arus Kegiatan Ekonomi
Pendapatan Pengeluaran
Pasar
Penjualan Barang
Pembeliaan
Barang dan dan Jasa Barang dan
Jasa Jasa
Subsidi Subsidi
Perusahaan Pemerintah Rumah Tangga
Pajak Perusahaan Pajak Perorangan
Faktor produksi Tenaga kerja, tanah,
Pasar modal
Faktor
Upah, sewa, keuntungan Produksi Penerimaan
Department of Economics | Faculty of Economics and Management
☎ +62 251 8626602 ✉ ilmu_ekonomi@ipb.ac.id 🌐 http://ekonomi.fem.ipb.ac.id @dept.ieipb
Department of Economics | Faculty of Economics and Management
☎ +62 251 8626602 ✉ ilmu_ekonomi@ipb.ac.id 🌐 http://ekonomi.fem.ipb.ac.id @dept.ieipb
Fase periode Revolusi Industri membutuhkan masa
yang semakin singkat dari waktu ke waktu
(1870) now
(1784) (1969)

Division of labor, electricity, Electronics, IT, automated Cyber physical system


Steam, water, mechanical DIGITALISASI
mass production production
production equipment
MASIFIKASI OTOMATISASI
MEKANISASI Kegiatan manufaktur
Penemuan listrik dan Inovasi teknologi informasi, terintegrasi melalui penggunaan
Penemuan Mesin Uap teknologi wireless dan big data
assembly line yang komersialiasi personal computer,
mendorong munculnya kapal secara masif
meningkatkan produksi dll.
uap, kereta api, dll
barang
Sumber: Zahar, M (2018) Bahan paparan Latsar Ristekdikti

Department of Economics | Faculty of Economics and Management


☎ +62 251 8626602 ✉ ilmu_ekonomi@ipb.ac.id 🌐 http://ekonomi.fem.ipb.ac.id @dept.ieipb
Peran Inovasi dan Teknologi pada Wajah Kegiatan
Ekonomi Dunia Saat Ini
Sharing economy e-Education e-Government

Cloud Marketplace Online Health Services


Collaborative

Smart Smart City Smart Appliances


Saat ini berbagai macam kebutuhan Manufacturing
manusia telah banyak menerapkan
dukungan internet dan dunia digital
sebagai wahana interaksi dan
transaksi

Department of Economics | Faculty of Economics and Management Sumber: Zahar, M (2018) Bahan paparan Latsar
Ristekdikti
☎ +62 251 8626602 ✉ ilmu_ekonomi@ipb.ac.id 🌐 http://ekonomi.fem.ipb.ac.id @dept.ieipb
Kesimpulan
• Persoalan-persoalan ekonomi muncul dari penggunaan sumber daya
yang terbatas/ langka untuk memuaskan keinginan manusia yang tak
terbatas, sehingga manusia akan melakukan pilihan dan muncullah
biaya imbangan/ opportunity cost (OC).
• Ilmu Ekonomi terbagi menjadi 2 : Mikroekonomi dan Makroekonomi.
• Kurva kemungkinan produksi (KKP) menggambarkan kemampuan
dalam memproduksi 2 barang dengan menggunakan sumberdaya yang
terbatas.
• KKP menunjukkan : pilihan, opportunity cost (OC), dan kelangkaan.
• Pelaku ekonomi ada 3 : Pemerintah, Rumah Tangga, dan Perusahaan.
• Peran inovasi dan teknologi sangat krusial dalam berbagai macam
kebutuhan manusia sebagai sarana interaksi dan transaksi dalam
wajah ekonomi saat ini.
Department of Economics | Faculty of Economics and Management
☎ +62 251 8626602 ✉ ilmu_ekonomi@ipb.ac.id 🌐 http://ekonomi.fem.ipb.ac.id @dept.ieipb

Anda mungkin juga menyukai