Anda di halaman 1dari 20

SIMULASI

MENGATASI
MALPRAKTIK
STOCK OPNAME

Dibuat oleh :

Komunitas SLiMS Kudus


www.slimskudus.wordpress.com
www.slimskudus.net

Kudus , 10 Januari 2014


Dokumen ini dibuat menggunakan Creative Common License (CCL)
http://creativecommons.org/about/licenses/

Dalam tutorial ini pembaca kami sarankan untuk praktik secara simulasi
Pada
SLiMS yang Bukan Buat Kerja

2
Nah pada tutorial selanjut nya bagaimana mengatasai Malpraktik Inventarisasi ,
dengan kesalahan belum menginput inventarisasi item yang benar - benar ada,
sehingga item nya missing semua , hilang semua . Lihat screenshot berikut ada
buku yang ada Available, ini adalah keadaan yang benar, tanpa mallpraktik

Untuk memulai simulasi ini .


Silahkan dipraktikkan lagi simulasi inventarisasi tanpa menginput item yang
benar benar ada....

3
Screenhot diatas adalah tampilan deil OPAC data item missing

4
A. Malpraktik Inventarisasi, Item Mising

1. Simulasi Malpraktik Di SLiMS Simulasi


Sekarang langsung saja mulai Inisialisai Inventarisasi seperti berikut ini, Gunakan
isian seperti pada screenshot.

Akhiri saja klik Inisialisai Inventarisasi

Karena pada simulasi ini Anda bersimulasi menjadi pustakawan yang ceroboh
tanpa menginput data item yang benar benar ada maka , langsung klik pada
Selesaikan Inventarisasi ,
Jangan Mencentang Buang Data Eksemplar Hilang - Jika anda mencentang
ini maka semua data item akan didrop hapus bersih - Data item tidak bisa
diselamatkan -

Data Item drop Bisa diselamatkan jika dan hanya jika Anda mempunyai SQL
Back Up nya - Diselamatkan lewat import SQL

5
2. Coba Anda lihat pada daftar bibliografi, Klik pada menu Bibliografi - Daftar
Bibligrafi
3. Edit satu judul bibliografi dan lihat item nya , missing ....

Klik Batal saja , jangan dirubah

6
4. Coba ke OPAC , lihat detil judul yang sama seperti pada judul bibliografi
yang Anda lihat tadi. Tertulis Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan -
Missing

Jangan Takut Item masih bisa diselamtkan lewat bantuan PHPMyadmin dan
Notepad ++

5. Sekarang cara Mengatasi Malpraktik Inventarisasi Di SliMS

7
6. Buka PHPMyAdmin ( http://localhost/phpmyadmin ) dan klik nama database
yang dipakai pada simulasi. Pada tutorial nama database yang dipakai adalah
cendana.

7. Sekejap akan tampil tabel tabel nya, Di panel kiri tampil nama nama tabel
database, dari backup_log dan seterus nya

8
8. Nah agar Anda semakin tahu apa itu status item coba klik tabel
mst_item_status , Tapi jangan anda utak atik diamati saja ya ....!!!!!!!

Lihat ada kolom item_status id dan item_status_name


R adalah kode id untuk item yang di Repair ( Diperbaiki )
NL adalah kode id untuk item yang NL No Loan ( Tidak Boleh Dipinjam )
MIS adalah kode id untuk item yang di MISSING ( Hilang )
0 , tidak tertulis , adalah kode id untuk item ada

9
9. Kemudian Klik tabel item, Tunggu sekejap akan muncul data data pada
tabel item, seperti screenshot berikut ini

10. Setelah muncul data biarkan saja , lihat pada menu tab atas , klik menu
Ekspor , Anda akan mengekspor SQL hanya pada tabel item saja . Klik saja
GO

10
11. Sekejap akan muncul dialog simpan SQL, Klik OK

12. Sementara proses eksport item.sql berlangsung - biarkan hasil SQL backup
tabel item

13. Masih pada halaman tadi, Lihat pada menu tab atas ada localhost cendana
item, cendana adalah nama database yang digunakan dalam simulasi ini
Ini menandakan Anda berada pada - komputer localhost - database cendana
-pada tabel item

Silahkan klik cendana , sesuaikan dengan nama database yang Anda


gunakan

11
14. Sekejap maka akan tampil struktur tabel pada database cendana

15. Fokuskan pengamatan Anda pada tabel item


Lihat ada perintah : Browse ,Struktur ,Cari , Sisipkan, Mengosongkan, Hapus

Silahkan klik Mengosongkan, untuk mengosongkan data data pada tabel item.
Takut kosong ? Jangan takut karena kita akan mengisi nya dengan tabel yang

12
benar , tabel ini adalah tabel malpraktik jadi kosongkan saja ---- tabel masih
ada namun kosong plong tanpa isian data . Ayo klik Mengosongkan

16. Muncul kotak dialog TRUNCATE ITEM, klik Oke


Tabel telah dikosong dlam waktu 1,2222 detik

13
17. Nah sekarang berlaih ke hasil exsport SQL tadi, item.sql. Silahkan jalankan
Notepad ++. Dalam tutorial ini menggunakan Notepad ++ 6.3.3

18. Langsung saja buka file SQL , item.sql tadi, File - Open

14
Untuk merubah status hilang (miss) menjadi ada maka ubahlah menjadi
ada. (0), tadi sudah lihat pada tabel mst_item_status pada phpmyadamin
kan?

19. Nah untuk mengubah nya Anda dapat memanfaatkan fasilitas Find and
Replace [ Find and Replace = menemukan dan mengganti ] pada Notepad
++.

Klik saja icon teropong


Anda bisa juga menekan tombol CTRL dan F bersama

15
20. Pada kotak Find what ketik saja mis. Sekedar pengamatan coba klik Count
[Count=menghitung]. Dan lihat

Nah muncul angka, di tutorial muncul 9255 matches, Bisa menyimpulkan ? Iya
benar item yang mis ada 9255 item

16
21. Sekarang klik saja replace.
Pada Find what ketik MIS
Pada Replace with ketik 0 , angka nol
Klik Replace All

9255 item mis telah terganti ada ....

Tutup saja fasilitas Find and Repalce.

22. Simpan hasil kerja Anda. File - Save


23. Tutup Notepad ++

17
24. Beralih ke phpmyadmin, buka browser kunjungi http://localhost/phpmyadmin.
langsung saja menuju ke database nya SLiMS, di panel kiri ada nama
nam database, klik nama database nya SLiMS. bisa kan ...

25. Kalau sudah terpilih database nya SLiMS dan muncul tabel tabel nya, klik
Import

26. Import saja hasil kerja Anda , item.sql. Klik Browse , cari file item.sql , dan
Open

18
27. Klik GO
28. Selamat Anda berhasil

29. Nah cek di bibliografi, login ke SLiMS dan lihat item nya ... Ada tersedia

Cek juga ke detil OPAC , tersedia boleh dipinjam

19
20

Anda mungkin juga menyukai