Anda di halaman 1dari 5

MAJELIS PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH

PIMPINAN WILAYAH MUHAMMADIYAH SUMATERA BARAT

KEC. X KOTO SINGKARAK – KAB. SOLOK – SUMBAR


Alamat : JorongBalaiLalangTimur – NagariSaningbakar Email : makolasaningbakar@gmail.com

LEMBARAN SOAL
Mata Pelajaran : ILMUPENGETAHUANALAM Hari/Tanggal : Senin/ 03 Desember 2021

Kelas : VII(Tujuh) Pukul : 10.15 – 11.45 WIB

PETUNJUK UMUM:
1. Tulislah lebih dahulu Nama, Nomor Peserta, dan Mata Pelajaran pada tempat yang tersedia pada lembaran jawaban!
2. Bacalah soal-soal dengan teliti sebelum Andamenjawabnya!
3. Laporkan pada pengawas jika ada tulisan kurang jelas, rusak, atau jumlah soalkurang!
4. Dahulukan menjawab soal-soal yang dianggapmudah!
5. Periksa ulang Lembar Jawaban Anda sebelum diserahkan kepadaPengawas!

PETUNJUK KHUSUS:
Pilihlah jawaban yang paling tepat di antara a, b, c, atau d dengan cara menghitamkan bulatan yang disediakan pada lembaran
jawaban!

1. Perhatikan pernyataan berikut. 5. Seorang pengendara sepeda motor melaju


1) Mengamati dengan kecepatan 54 km∕jam. Dalam sistem SI
2) Mengkomunikasikan kecepatan itubesarnya....
3) Menanyakan A. 10 m∕s
4) mengeksplorasi∕eksperimen B. 15 m∕s
5) Mengasosiasi C. 36 m∕s
urutan langkah-langkah penyelidkan IPA yang D. 54 m∕s
benar adalah....
A. 1-4-3-2-5 C.1-2-5-4-3 6. Yang bukan syarat satuan bakuadalah....
B.1-3-4-5-2 D.1-4-3-2-5 A. Mudah ditiru
B. Bersifat etap
2. Perhatikan tabel berikut.. C. Bersifat Internasional
No Besaran Satuan D. Selalu berubah-ubah
1 Massa Gram
2 suhu Kandela 7. Perhatikan tabelberikut
3 Kuat Arus Ampere no Besaran Alat ukur
4 Waktu Jam 1 Panjang mistar
Besaran pokok dan satuan menurut SIyang 2 waktu spedometer
benar adalah.... 3 massa mikrometer
A. 2 C.3 4 waktu stopwatch
B. 1 D.4 Pasangan besaran dan alat ukur yang benar
adalah....
3. Membandingkan suatu besaran dengan besaran A. 1dan3 C. 2 dan 3
lain yang sejenis yang dipakai sebagai B. 2dan4 D. 1 dan 4
satuandisebut...
A. Satuan C.Nilai 8. Sebuah benda diukur dengan menggunakan jangka
B. Pengukuran D.Besaran sorong, hasil pengukurannyaadalah....

4. Kelompok besaran turunan yang benar adalah....


A. Kecepatan, luas,volume
B. Kecepatan, panjang,massa
C. Panjang , kecepatan,gaya
D. Kecepatan, massa,volume

A. 27,6cm C. 2,06mm
B. 2,76cm D. 2,06cm
9. Perhatikan gambarberikut! 14. Perhatikan gambarberikut.

Gambar diatas menunjukkan ciri makhluk


hidup yaitu....
A. Peka terhadaprangsangan Bagian mikroskop yang bernomor 5 berfungsi
B. Berkembangbiak sebagai....
C. Tumbuh danberkembang A. Mengumpulkan cahaya yangmasuk
D. Bergerak B. Mengarahkan cahaya pada objek
C. Memperbesar bayanganobjek
10. Kegiatan makhluk hidup yang menunjukkan ciri D. Mengatur intensitas cahaya
peka terhadap rangsangan adalah....
15. Kelompok tumbuhan berikut yang termasuk
A. Daun pisang bergerak ditiup angin tumbuhan biji terbukaadalah....
B. Lumba-lumba sering muncul dipermukaan air A. Padi,kelapa,pinus
C. Daun putri malu menguncup jika disentuh B. Padi, kelapa,mangga
D. Paus berenang dengansiripnya C. Pakis haji, melinjo,pinus
D. Pakis haji, melinjo,mangga
11. Yang bukan tujuan klasifikasi makhluk hidup
adalah.... 16. Perhatikan data berikut: tubuh ditutupi rambut,
A. Mempermudah mempelajari makhluk mempunyai dua pasang anggota gerak, reproduksi
hidup secara vivipar, dan ewan betinanya menyusui anak.
B. Mengetahui hubungan kekerabatan Berdasarkan data diatas, hewan yang dimaksud
makhlukhidup termasukkelas....
C. Menentukan asal usul semua makhluk hidup A. Mamalia C.Aves
B. Reptil D.Amphibi
D. Mempermudah pemberian nama makhluk
hidup 17. Hewan dibawah ini yang termasuk kelas
molluscaadalah....
12. Perhatikan kunci dikotomiberikut! A. C.

1. a.Tummbuhan berspora.................2
b. Tumbuhan tidak berspora..........2
2. a.Tumbuhan berpembuluh.............3
b.Tumbuhan tidak berpembuluh........Brypohyta
3. a. Bijitertutup...............................4
b.Bijiterbuka.........................Gymnospermae B. D.
4. a.Berkeping dua................................Dikotil
b. Berkepingsatu...............................Monokotil

Urutan identifikasi untuk tanaman jagung


sesuai kunci dikotomi tersebutadalah....
A. 1a, 2a,3a,4a C. 1b, 2a, 3a,4a
B. 1a, 2a,3a,4b D. 1b, 2a, 3a,4b
18. Zat tunggal yang dapat diuraikan menjadi dua atau
lebih zat yang lebih sederhana dengan proses
13. Perhatikan data berikut : selnya tidak memiliki
kimia biasadisebut....
membran inti, bersel satu dan berkembang biak
A. Senyawa C.Campuran
dengan membelah diri.Berdasarkan data diatas
B. Unsur D.Larutan
makhluk hidup tersebut termasuk kingdom:
A. Protista C.Fungi
19. Zat berikut ini yang merupakan unsur
B. Monera D.Animalia
adalah....
A. Garamdapur C.Emas
B. Gula D.Air
20. Perhatikan tabel uji kertas lakmusberikut R merah biru
Larutan Lakmus Merah Lakmus Biru S merah merah
P merah merah T biru biru
Q biru biru Larutan yang bersifat asam adalah arutan...
A. P dan S C. Q danT 28. Perhatikan gambar bimetal dibawahini.
B. P dan R D. S danT

21. Lambang unsur besiadalah....


A. Be C.Au
B. Fe D. B

22. Berikut ini yang merupakan perubahan fisika


adalah.... Berdasarkan gambar, pernyataan yang benar
A. Kertasdibakar ditunjukkan oleh....
B. Besiberkarat A. Koefisien muai panjang logam 1 lebih kecil dari
C. Pembuatantapai logam2
D. Gula dilarutkan dalamair B. Koefisien muai panjang logam 2 lebih kecil dari
logam1
23. Berikut merupakan ciri adanya perubahan C. Koefisien muai panjang logam 2 lebih besar
kimiaadalah.... dari logam3
A. Terjadi perubahansuhu D. Koefisien muai panjang logam 1 lebih besar
B. Terjadi perubahanwujud dari logam3
C. Terjadi perubahanukuran
D. Terjadi perubahangerak 29. Perhatikan gambarberikut.

24. Campuran kapur barus dan pasir dapat


dipisahkan dengancara....
A. Kromatografi
B. Sublimasi
C. Destilasi
D. Filtrasi
Pemasangan kabel listrik dibuat kendor
agar....
25. Pemisahan campuran secara kromatografi
A. Memudahkan saatperbaikan
dilakukan berdasarkanperbedaan....
B. Memudahkan saatpemasangan
A. Titikdidih
C. Tidak putus saat terjadipenyusutan
B. Kelarutan
D. Tidak putus saat terjadipemuaian
C. Kecepatan rambatpartikel
D. UkuranPartikel
30. Perhatikan tabelberikut.
Jenis Zat Koefisien muai Panjang
26. Perhatikan pernyataan berikut: Benda 1 0,000025 ∕C
1) Pemuaiannya tidak teratur Benda 2 0,000012 ∕C
2) Mengkilap Benda 3 0,000017 ∕C
3) Memiliki titik beku yangrendah
Benda 4 0,000009 ∕C
4) Membasahi dindingtabung
Jika panjang keempat benda pada suhu kamar
5) Memiliki titik didih tinggi
sama, pemanasan sampai suhu 70 0C
Keuntungan raksa sebagai cairan pengisi
menyebabkan....
termometer yang benar adalah....
A. Benda 4 lebih panjang daripada benda2
A. 1, 3,5 C. 2, 3,5
B. Benda 1 lebih panjang daripada benda2
B. 2, 3,5 D. 1, 2,3
C. Benda 2 lebih panjang daripada benda3
D. Benda 3 lebih panjang dari pada benda1
27. Seorang siswa mengukur suhu suatu zat cair yang
sedang mendidih pada suhu 80 0C. Suhu zat
31. Perhatikan baganberikut.
tersebut samadengan....
A.100 0F C. 176 0F
0
B.144 F D. 1800F

Peristiwa perubahan wujud yang melepaskan kalor


adalah....
A. 1dan4 C. 1 dan5
B. 2dan3 D. 3 dan5
32. Kalor yang diperlukan untuk 37. Yang merupakan sumber energi
mengubah 2 kg es pada suhu 0 0C terbarukan adalah....
0
menjadi air pada suhu 100 C adalah... ( A. Minyakbumi
kalor jenis air4200 B. Batubara
J ∕kg0C dan kalor lebur es 336.000 J ∕ kg) C. Panas bumi
D. Gas
A.672kJ C. 1.512kJ
B.840kJ D. 1.710kJ 38. Benda bermassa 4 kg berada pada
ketinggian 5 m. Jika g = 10 m ∕s2, energi
33. Air bermassa 20 gram pada suhu 40 0C potensial yang dimiliki bendaadalah....
dicampu dengan 10 gram air pada suhu A. 50 Joule C. 200Joule
0
100 C, jika kalor jenis air 4200 J ∕kg0C B. 100 Joule D. 500Joule
suhu akir campuranadalah.... 39. Suatu benda massanya 4 kg bergerak
A. 80 0C C. 700C dengan kecepatan 10 m ∕s,energy
0
B. 75 C D. 600C kinetik benda tersebutadalah....
A. 200 Joule C. 400Joule
34. Sepotong besi membara dimasukkan B. 20Joule D. 40 Joule
kedalam bak air dingin. Pernyataan
berikut yang benar dari peristiwa diatas 40. Energi yang tersimpan pada baterai
adalah.... termasuk energi....
A. Besi melepaskan kalor sehingga A. Energi kimia
suhunya turun B. Energi panas
B. Air melepaskan kalor sehingga C. Energi cahaya
suhunya turun D. Energi listrik
C. Air melepaskan kalor sehingga
suhunya naik
D. Besi melepaskan kalor sehingga
suhunya naik

35. Perhatikan gambar berikutini!

Perpindahan kalor seperti gambar


diatas adalah...
A. Konduksi
B. Radiasi
C. Konveksi
D. Isolasi

36. Pada setrika listrik terjadiperubahan....


A. Energi listrik menjadi energi panas
B. Energi panas menjadi energi listrik
C. Energi listrik menjadi energi kimia
D. Energi kimia menjadi energil istrik

Anda mungkin juga menyukai