Anda di halaman 1dari 5

Kode Soal A

1. Sebuah permen kunyah dikembangkan untuk membantu seseorang berhenti merokok. Jika
60% orang yang mengunyah permen sukses berhenti merokok, bagaimana jika peluang
sebuah grup dengan 4 orang perokok menggunakan permen sekurang-kurangnya satu orang
berhenti merokok.
2. Pengiriman 12 televisi ternyata 3 di antaranya mengalami kerusakan. Berapa kemungkinan
cara sebuah hotel yang membeli 5 diantaranya, menerima sekurang-kurangnya 2 televisi
rusak?
3. Peluang ibu rumah tangga berada di rumah ketika petugas Avon mengunjunginya adalah
0.6. Bila ibu itu berada di rumah, peluang ibu itu akan membeli adalah 0.4. Hitunglah
peluang bahwa seorang ibu rumah tangga berada di rumah dan melakukan pembelian ketika
petugas dari Avon mengunjunginya.

Kode Soal B
1. Peluang sebuah mobil diisi bensin juga memerlukan penggantian oli adalah 0,25. Peluang
mobil memerlukan penyaring oli yang baru adalah 0,4. Dan peluang bahwa mobil itu
memerlukan oli maupun penyaring oli yang baru adalah 0,14.
a. Bila oli harus diganti, berapa peluang penyaring baru juga diperlukan
b. Bila penyaring baru diperlukan, berapa peluang olinya juga harus diganti?
2. Seseorang menanam 5 umbi yang diambil secara acak dari sebuah kotak yang berisi 5 umbi
tulip dan 4 daffodil. Berapa peluang bahwa yang ditanam itu terdiri atas 2 daffodil dan 3
tulip?
3. Sebuah studi dilakukan oleh G, Washington University dan The National Institute of Health
mengenai perilaku terhadap obat penenang. Hasil penelitian menunjukkan 70% percaya
bahwa obat penenang tidak menyembuhkan apa-apa, hanya menunda kesulitan yang
sebenarnya saja. Sesuai dengan hasil penelitian ini, berapa peluang bahwa sekurang-
kurangnya 3 dari 5 orang yang diambil secara acak berikutnya berpendapat bahwa obat
penenang tidak menyembuhkan apa-apa, hanya menunda kesulitan yang sebenarnya saja?

Kode Soal C
1. GTC melaporkan bahwa dapat menyelesaikan masalah konsumen di hari yang sama sebanyak
70% kasus. Andaikan ada 15 kasus yang dilaporkan hari ini.
a. Berapa banyak masalah yang kamu harapkan dapat diselesaikan hari ini? Berapa standar
deviasinya?
b. Berapa peluang 10 masalah dapat diselesaikan hari ini?
c. Berapa peluang 10 atau 11 masalah dapat diselesaikan hari ini?
d. Berapa peluang lebih dari 10 masalah dapat diselesaikan hari ini?
2. Peluang bahwa suatu industry milik orang Amerika berlokasi di Munich addalah 0.7. peluang
bahwa indsutri itu terletak di Brussels adalah 0.4 dan peluang bahwa industry itu berlokasi di
Munich atau Brussels atau di keduanya adalah 0.18. berapa peluang bahwa indsutri itu
berlokasi
a. Di kedua kota tersebut
b. Tidak di keduanya
3. Peluang seorang pasien selamat dari suatu operasi jantung yang sulit 0,8. Berapa peluang
tepat 5 dari 7 orang yang mengalami operasi ini berikutnya selamat?

Kode Soal D
1. Sebuah survey yang baru saja dilaksanakan melaporkan bahwa orang Amerika dewasa
makan es krim 28x per tahun. Survey yang sama mengindikasikan 33% dari responden
mengatakan bahwa rasa vanilla adalah rasa favorit untuk es krim, sedangka 19%
mengatakan bahwa rasa coklat adalah rasa favorit untuk es krim. Ada 10 konsumen yang
menunggu untuk es krim di toko es krim Ben and Jerry dan toko yougurt dingin.
a. Berapa banyak kamu mengharapkan untuk membeli es krim vanilla
b. Berapa peluang tepat 3 orang memilih vanilla
c. Berapa peluang tepat 3 orang memilih coklat
d. Berapa peluang sekurang-kurangnya satu memilih coklat
2. Misalkan peluang seseorang akan mempercayai suatu cerita mengenai hidup setelah mati
adalah 0,8. Berapa peluang bahwa
a. Orang keenam yang mendengar adalah yang keempat mempercayainya
b. Orang ketiga yang mendengar adalah yang pertama mempercayainya
3. Dari 4 apel merah, 5 hijau dan 6 kuning, berapa banyak kemungkinan pilihan yang terdiri
atas 9 apel bila setiap warna harus diambil 3?

Kode Soal E
1. Di antara 100 mahasiswa, 54 mempelajari matematika, 69 Sejarah dan 35 keduanya. Bila
seorang mahasiswa diambil secara acak hitung peluang:
a. Ia mempelajari matematika atau sejarah
b. Ia tidak mempelajari keduanya
c. Ia mempelajari sejarah tapi tidak matematika
2. Sebuah panitia yang terdiri atas 3 orang diambil secara acak dari 4 laki-laki dan 2 perempuan.
Tuliskan rumus bagi peubah acak X yang menyatakan banyaknya laki-laki yang duduk dalam
panitia itu? Hitunglah P ( 2≤ X ≤ 3 ) .
4. Berdasakan tabel berikut.

a. Tentukan P( A1 )
b. Tentukan P(B1| A 2 )
c. Tentukan P( B2 dan A 3)
Kelas A
Kode soal Nomor soal Nama Mahasiswa
A 1,2,3 Muhammad Yono
1,2,3 Najib Mahfuzh
1,2 Emerna Nor Latifah
1,3 M. Nudwan Nazieb
1,2,3 Maulidina Zenah
1,2,3 Askiatun Rahmah
1,2,3 Kasful Anwar
1,2 Zamillah
2 Ahmad
3 M. Khairi Nazi
B 2,3 Wahdatunnisa Amalia Rizki
1 Ahmad Zulkifli Rahman
1,3 M. Akbar Ramadhani
2 Nadya Amelia Putri
2,3 Zakiatur Rahimah
1,2,3 Faridah Fatmawati
1,3 Bukhari
C
1,2,3 Eka Allifsia Khairani
1,2,3 Gayatul Husna
1,2 Anisa Emillia
1,2 Rehadatul Afifah
1,2,3 Tajah Nooriyana
1,2,3 Fathur Rozi
D 1,2,3 Noorlian
2 Muhammad Ramadhani
1,2,3 Paridah Ariyani
1,2,3 Rahmat Apriadi
Khilatul Luthfiya
Arifatul Azizah
M Andri Efendy
1,2,3
E M. Hidayatullah
Radila Safira
Intan Maina NK
Rizky Amalia

Kelas B
Kode soal Nomor soal Nama Mahasiswa
A 1,2,3 Ahmad Maki
1,2,3 Ahmad Nahdi Ikhsani
1,2,3 A. Wahyu Pratam
1,2,3 Nisa Nurhayati Shaleha
1,2,3 Mutmainah
1,2,3 Nor Aida Aulia
1,2,3 Ahmadi
1,2,3 Mahmud Yunus
2 Inka Windiyanti
3 Murdiani
B
1,2,3 Yulia Nadila
1,2,3 Abdullah Caesar Afif
1,2,3 Muhammad Aldy Maulana
2,3 Yesi Yulianti
1,3 Irma Suryanti
1,2 Nur Nina
C 1,2,3 Risky Adi Pratama
1,3 M. Reza Anshari
1 Abu Dzar Al Ghifari
2,3 Ahmad Nur Rahmatullah
1,2 Rifqy Khoirin
1,2,3 Hidayatul Hafizah
1,3 Sindy Aulia
D 2,3 Patimah
2 Melly Alfianita Putri
1 Nisyrina Nur Aribbah
1,2 Ananda Syaputri
Tika Alfiani
Muhammad Mujibur Rahman
M. Yusril Anshari
1,2,3 Lini Muthmainnah
E
Syfa Ayu Emilia
A. Taufiq N
Nor Mariam
Muhammad Hanif Az Zayyad

Anda mungkin juga menyukai