Anda di halaman 1dari 2

Sukajawa, Selasa 17 Agustus 2021

Kepada Yth,
Rektor
Institut Teknologi Dan Bisnis Mesuji
Di-

Jl. Semar No. 05 Sinarlaga Kec. Tanjung Raya Kab. Mesuji

Dengan hormat,
Berdasarkan pada informasi yang saya dapatkan dari rekan kuliah dan media social WhatsApp bahwa di
Institut Teknologi Dan Bisnis Mesuji, dimana membutuhkan Tenaga Pengajar S2 Komputer (Dosen).
Disini saya ingin mengajukan surat lamaran kerja sebagai dosen/staf tetap untuk pengajar, khususnya
untuk di bidang Ilmu Komputerisasi. Untuk bahan pertimbangan saya lampirkan data pribadi sebagai
berikut :

Nama : Sanusi Candra Bayuda, S. Kom., M.Ti


Tempat Tanggal Lahir : Gunung Sugih Baru, 07 Juni 1985
Alamat : Jl. Rengan Dusun III Sukajawa Lampung Tengah
No Hp : 082311161985
E-Mail : 54nu511985@gmail.com
Riwayat Pendidikan : D3 Manajemen Informatika Komputer, S1 Sistem Informasi dan S2 Magister
Teknologi Informasi.

Sebelumnya saya sudah pernah bekerja sebagai tenaga pengajar dan staf puskom di STMIK DCC
Kotabumi dari tahun 2010 hingga saat ini pada bidang Ilmu Komputer. Dimana bidang tersebut memang
merupakan passion saya.
Sebagai pertimbangan, maka dengan ini saya melampirkan :

1. Surat Lamaran Kerja


2. Daftar Riwayat Hidup
3. Ijazah dan transkip Sarjana (S1)
4. Surat Tanda Lulus Sementara ( STLS ) dan Transkip Nilai Akademik S2 Darmajaya
5. Kartu Tanda Penduduk (KTP)
6. Foto Berwarna Terbaru 4x6
7. Sertifikat Akreditasi Darma Jaya
8. Sertifikat Toefl ( IBI Darma Jaya )
9. Sertifikat Seminar Hasil Penelitian & Pengabdian Pada Masyarakat ( IBI Darma Jaya ).
10. Sertifikat Peluang Dan Tantangan Karir Bidang Teknologi Informasi Di Era Industri 4.1 ( Fakultas
Sains Dan Teknologi Universitas Labuhanbatu ).
11. Sertifikat Seminar Online Webinar Strategi dan Manajemen Tata Kelola Open Journal System
untuk Akreditasi SINTA ( STAHN Gde Pudja Mataram ).
12. Sertifikat Seminar Online Webinar Metodologi Penelitian Kualitatif, Teori & Praktik di Era
Pandemi ( Desain, Pengolahan Data dan Laporan ) pada BEERU INSTITUTE.
13. Sertifikat Seminar Online Webinar SCIENTIFIC WRITING Universitas Islam Indonesia (UII).
14. Sertifikat Seminar Online Webinar Strategi Penggunaan Internet Untuk Meningkatkan Motivasi &
Prestasi Belajar ( RUMI ) Raudhatul Ulum Munirul Islam- Aceh Barat.
15. Piagam PSHT.

Demikianlah surat permohonan ini saya buat sebenar-benarnya. Dan jika di kemudian hari ternyata ada
data dan pernyataan yang tidak benar. Maka saya siap untuk menanggung segala konsekuensi yang
diberikan pihak universitas, atas perhatiannya saya ucapkan terima kasih.

Hormat Saya,

Sanusi Candra Bayuda, S. Kom., M.Ti

Anda mungkin juga menyukai