Anda di halaman 1dari 93

BAB V

LAMPIRAN

TK TERPADU ZAMZAM
TAHUN 2020/2021

ALAMAT : DUSUN PANAIKANG,


DESA : MONCONGLOE
KECAMATAN : MONCONGLOE
KABUPATEN : MAROS
PROVINSI : SULAWESI-SELATAN

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


KURIKULUMG
OPERASIONAL SEKOLAH

TK TERPADU ZAMZAM
TAHUN 2020/2021

ALAMAT : DUSUN PANAIKANG,


DESA : MONCONGLOE
KECAMATAN : MONCONGLOE
KABUPATEN : MAROS
PROVINSI : SULAWESI-SELATAN

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


PEMERINTAH KABUPATEN MAROS
DINAS PENDIDIKAN
Alamat :Jln Asoka No 3 Maros Prov Sul-Sel Maros Telp (0411)371336 Fax (0411)371336 Kode Pos 90516

REKOMENDASI

Yang Bertanda tangan di bawah ini :


Nama : HJ. NURBAYA, S.Pd,.M.Pd
NIP : 19641231 198719 2 007
Pangkat Golongan : Pembina Iva
Jabatan : Pengawas Madya
Unit Kerja : Dinas Pendidikan Kabupaten Maros
Tugas Kepengawasan : Wilayah Kecamatan Moncongloe

Setelah melakukan verivikasi dan validasi maka kami MEREKOMENDASIKAN bahwa


Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) 2013/Kurikulum Covid-19 Tahun Pelajaran
2020/2021. Satuan Pendidikan PAUD TK Terpadu Zamzam Kecamatan Moncongloe
Kabupaten Maros dapat disahkan serta dijadikan Pedoman Penyelenggaraan Pembelajaran
baik Intrakurikuler, Kokurikuler maupun Ekstrakurikuler.

Maros, 202
Pengawas TK Kec. Moncongloe

HJ. NURBAYA, S.Pd,.M.Pd


NIP. 19641231 198719 2 007

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


LEMBAR PENGESAHAN
KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN
PAUD/TK TERPADU ZAMZAM

Setelah memperhatikan saran serta masukan dari tim pengembang kurikulum dan hasil
verifikasi dari pengawas binaan kecamatan moncongloe maka dengan ini kurikulum tingkat
satuan pendidikan (KTSP-2013 dan KTSP Covid-19) Taman kanak-kanak Terpadu Zamzam
Kec.moncongloe Kab.Maros ditetapkan untuk diberlakukan pada tahun pembelajaran 2020-
2021.

Maros, 202

Ketua Yayasan Zamzam Maros Kepala PAUD/TK Terpadu Zamzam

(NUR HALIZAH) ( KAMARUDDIN,S.Sos)

Mengetahui
Kepala Dinas Pendidikan
Kabupaten Maros

Ir.H.TAKDIR .D.MM.
Pangkat : Pembina Utama Muda
NIP : 19671201 199703 1 004

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


PENDIDIKAN ANAK USIA DINI
TAMAN KANAK-KANAK TERPADU ZAMZAM
Sekretariat: Dusun Panaikang, Desa Moncongloe, Kec.,Moncongloe –MAROS

KEPUTUSAN
KEPALA SEKOLAH TAMAN KANAK-KANAK TERPADU ZAMZAM
KECAMATAN MONCONGLOE KABUPATEN MAROS
NOMOR : 031/SK.KUR/TKZ/ /202
TENTANG
TIM PENGEMBANG KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM
KECAMATAN MONCONGLOE KABUPATEN MAROS
TAHUN AJARAN 2020/2021

Menimbang : a) Bahwa dalam rangka memperlancar pelaksanaan kegiatan proses belajar


Mengajar di TK Terpadu Zamzam kecamatan moncongloe kabupaten maros,
maka perlu menyusun dan menetapkan kurikulum.
b) Bahwa untuk menyusun kurikulum maka perlu membentuk tim
pengembang kurikulum yang mampu melakukan tinjauan kurikulum
yang sesuai keadaan pada TK Terpadu Zamzam kecamatan
moncobongloe
kabupaten Maros.
Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 20 tahun 2003 tentang sistem pendidikan
Nasional.
2. Undang-undang nomor 22 tahun 1989 tentang pemerintah daerah
3. Peraturan pemerintah nomor 73 tahun 1991 tentang pendidikan luar
Sekolah (PLS)
4. PP Nomor 58 tahun 2009 tentang sistem pengolaan PAUD
5. Pedoman pengembangan kelembagaan penyelenggaraan program
Pendidikan luar sekolah (PLS)
6. Petunjuk teknis program pelaksanaan dan pengembangan PAUD
Direktorat PAUD Depdiknas.
7. Keputusan Bersama Pengurus Lembaga. Komite dan Dewan Guru/tenaga
Pendidik Taman kanak-kanak Terpadu Zamzam.

MEMUTUSKAN
Menetapkan :
Pertama : Susunan Tim pengembang kurikulum pada TK Terpadu Zamzam
Kecamatan moncongloe kabupaten Maros tahun pembelajaran 2020/2021
Kedua : Tim pengembang kurikulum dapat bertugas untuk melakukan tinjauan
Kurikulum yang berlaku dan menyusun sesuai dengan keadaan TK
Terpadu Zamzam kecamatan moncongloe kabupaten maros
Ketiga : Dalam hal pelaksanaan tugasnya sebagai tim melaporkan kepada
Pengelolah sekolah untuk siap dilaksanakan sebagaimana mestinya
Keempat : Segala biaya yang timbul akibat pelaksanaan keputusan ini,akan di
bebankan pada keadaan anggaran yang sesuai RKAS.
Kelima : Apabila terdapat kekeliruan dalam keputusan ini,akan dibetulkan
Sebagaimana mestinya
Keenam : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkannya.
Ditetapkan di : Maros
Pada tanggal : 20 Juli 2020
Kepala TK Terpadu Zamzam

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


Kamaruddin, S.Sos

Lampiran : Surat Keputusan Yayasan


Nomor : 031/SK.KUR/TK.AZ/VII/2020
Hari/Tanggal : Senin / 20 juli 2020
Perihal : Susunan tim pengembang kurikulum
TK TERPADU ZAMZAM

NO NAMA JABATAN ALAMAT TTD

1 Jln. Ongkoe
Kamaruddin, S,Sos ketua
Maros
2 Panaikang,
Nur Alyah ,S.Kep,Ns Sekertaris
Moncongloe
Jln. Ongkoe
Mutmainnah Bendahara
3 Maros
Panaikang,
Darmawati, S,Pd Anggota
4 Moncongloe
Jambua, Bonto
Sari Bulang Anggota
Bunga

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


PENDIDIKAN ANAK USIA DINI
TAMAN KANAK-KANAK TERPADU ZAMZAM
Sekretariat: Dusun Panaikang, Desa Moncongloe, Kec.,Moncongloe –MAROS

BERITA ACARA

Pada hari senin tanggal dua puluh lima bulan juni tahun dua ribu dua puluh telah
dilaksanakan peninjauan Kurikulum oleh tim pengembang Kurikulum TK TERPADU
ZAMZAM kecamatan moncongloe kabupaten maros, maka telah tersedia kurikulum Covid-
19 yang tersusun sesuai keadaan TK TERPADU ZAMZAM Kecamatan Moncongloe
Kabupaten Maros.
Demikian berita acara ini, kami buat untuk dapat dipertanggung jawabkan dan dipergunakan
sebagaimana mestinya.

Maros, 25 Juni 2020


Kepala TK Terpadu Zamzam Sekretaris,

(Kamaruddin, S.Sos) (Nur Alyah, S.kep,Ns)

DAFTAR HADIR
NO NAMA INSTANSI/JABATAN ALAMAT TTD
1. Hj. Nurbaya, S.Pd,.M.Pd Pengawas TK Tanralili
Ketua Yayasan Pendidikan
2. Nur Halizah Jln. Ongkoe maros
Zamzam Maros
3. Kamaruddin, S.Sos Ka. Tk Terpadu Zamzam Jln. Ongkoe maros
Panaikang,
4. Darmawati, S.Pd Guru Tk Terpadu Zamzam
Moncogloe
Panaikang
5 Nur Alyah Guru TK Terpadu Zamzam
Moncongloe
Dusun Jambua,
6. Sari Bulang Guru Tk Terpadu Zamzam
Moncongloe
7 Mutmainnah Operator Jln. Ongkoe maros

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


KATA PENGANTAR

Dengan mengucapkan puji syukur kehadirat Allah Subhana Wata a’la yang telah
melimpahkan rahmat-Nyam sehingga kami dapat menyusun dan menyelesaikan Kurikulum
KTSP Covid-19 PAUD TK Terpadu Zamzam Kecamatan Moncongloe Kabupaten Maros
Tahun Pelajaran 2020/2021.
Kurikulum ini dibuat sebagai salah satu upaya mengoptimalkan peningkatan mutu
pendidikan dan sebagai pedoman untuk melaksanakan seluruh kegiatan yang menyangkut
belajar-mengajar di PAUD TK Terpadu Zamzam Kecamatan Moncongloe Kabupaten Maros.
Penyusunan Kurikulum ini dibuat dengan mempertimbangkan kondisi dan surat
edaran yang dikeluarkan oleh Menteri Pendidikan sehubungan dengan Pandemi COVID-19
yang terjadi di tanah air saat ini. Beberapa penyederhanaan kami lakukan, terutama di dalam
pemberian kegiatan pembelajaran kepada anak-anak yang dilaksanakan secara Daring/Luring
anak belajar dirumah (BDR) dan guru mengajar di sekolah lewat zoom, whatshapp. Guna
memastikan hak belajar setiap anak terpenuhi, Kemdikbud telah menghadirkan beberapa
inisiatif untuk mendukung pelaksanaan belajar dari rumah sesuai arahan Presiden. Beberapa
inisiatif/terobosan tersebut diantaranya adalah pengoptimalan platform pendidiakan jarak
jauh Rumah Belajar serta kerjasama dengan berbagai penyedia platform penyedia layanan
pembelajaran daring, penyediaan kuota gratis dan subsidi kuota melalui kerjasama dengan
provider telekomunikasi, kebijakan relaksasi penggunaan dana BOS, peningkatan kapasitas
guru melalui guru berbagi dan seri webinar terkait pembelajaran jarak jauh (PJJ), program
belajar dari rumah di TVRI dan program pembelajaran di RRI. Dalam rangka meringankan
kesulitan pembelajaran di masa pandemic Kemdikbud juga menyediakan modul-modul
pembelajaran untuk PAUD yang diharapkan membantu proses belajar dirumah dengan
mencakup uraian pembelajaran berbasis aktivitas untuk guru, orang tua dan peserta didik.
Dari berbagai segmen dan materi yang telah kami kumpulkan dari setiap item diatas,
tercapailah pembentukan Kurikulum penunjang kegiatan belajar-mengajar ini. Untuk itu kami
mengucapkan terima kasih dan Jazakumullah Khairan Katsiiran kepada semua pihak yang
membantu memberikan saran, kritik dan masukan yang positif yang konstruktif bagi
pengembangan pembelajaran.

Maros, 20
Kepala PAUD TK Terpadu Zamzam

Kamaruddin, S.Sos

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


DAFTAR ISI

Halaman judul ..……………………………………………………………………………. i


Surat Rekomendasi ..……………………………………………………………………….. ii
Lembar Pengesahan .………………………………………………………………………. iii
Tim Pengembangm Kurikulum…………………………………………………………….. iv
Berita Acara ………………………………….…………………………………………… vi
Kata Pengantar……………………………………………………………………………... vii
Daftar isi……………………………………………………………………………………. viii
BAB I PROFIL LEMBAGA …………………………………………………………… 1
A. Sejarah singkat satuan lembaga Paud ..……………………………………………. 1
B. Struktur Kepengurusan satuan lembaga PAUD .………………………………….. 2
C. Uraian Tugas Penyelenggara, Pengelola, dan Guru Paud...……………………………. 3
D. Alamat dan peta lokasi satuan lembaga PAUD ....................................................... 6
E. Daftar gambar dan denah sekolah ..……………………………………………….. 8
F. Status satuan lembaga PAUD (negeri/swasta,izin operasional akreditasi dll) …… 12
BAB II DOKUMEN I ..…………………………………………………………………. 13
A. Pendahuluan ..……………………………………………………………………… 13
1. Latar Belakang……………………………………………………………….... 13
a. Kondisi nyata ..……………………………………………………………. 13
b. Kondisi ideal ..……………………………………………………………. 14
c. Potensi dan karakteristik TK Terpadu Zamzam…………………………………15
2. Tujuan Penyusunan KTSP PAUD………..…………………………………… 16
3. Dasar Operasional penyusunan KTSP PAUD ..………………………………. 16
a. Landasan Yudiris…………………………………………………………. 16
b. Landasan Filosofis……………………………………………………….. 17
c. Landasan Keilmuan……………………………………………………… 18
B. Visi,Misi dan tujuan TK Terpadu Zamzam..………………………………………… 19
C. Karateristik Kurikulum TK Terpadu Zamzam………………………………………… 20
D. Program pengembangan dan muatan pembelajaran.………………………………. 21
1. Struktur kurikulum dan Satuan Pendidikan……………………………………. 21
2. Program pengembangan……………………………………………………….. 22
3. Muatan pembelajaran ………...………………………………………………. 23
4. Pengaturan alokasi waktu ……..……………………………………………… 39
E. Kalender Pendidikan dan program tahunan……………………………………….. 41
a. Kalender pendidikan ………………………………………………………….. 41
b. Program Tahunan TK Terpadu Zamzam…………………………………… 42
F. Standar Operasional Prosedur (SOP)………………………………………………. 43
1. Fungsi SOP……………………………………………………………………… 44
2. Manfaat SOP ………………………………………………………………….. 44
3. SOP Pembelajaran………………………………………………………………. 44
BAB III SILABUS PENGEMBANGAN KURIKULUM 2013…………………………. 45
A. Program Semester............................................................................................ 45
B. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Mingguan (RPPM)……………………. 46

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


C. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Harian (RPPH)………………………... 47
D. Penilian …………………………………………………………………….. 47
BAB IV PENUTUP………………………………………………………………... 49
BAB V LAMPIRAN………………………………………………………………. 50

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


BAB I
PROFIL TK TERPADU ZAMZAM

A. Sejarah singkat TK Terpadu Zamzam


TK Az-Zehan didirikan pada tanggal 11 Juli tahun 2018 dibawah naungan Yayasan
pendidikan Zamzam Maros yang didirikan atas dasar munculnya persoalan anak usia dini
tidak terlayani PAUD khususnya dikecamatan moncongloe maros
Terbatasnya jumlah dan kapasitas satuan paud yang ada di bandingkan dengan jumlah anak
usia dini yang butuh pelayanan,maka dari itu yayasan pendidikan Zamzam Maros sebagai
lembaga pendidikan yang berbasis masyarakat dikota maros, peduli terhadap persoalan yang
dihadapi masyarakat untuk mendapatkan layanan paud.salah satu program paud yang
diselenggarakan di dusun panaikang desa moncongloe, kecamatan moncongloe maros yaitu “
Taman Kanak-kanak Terpadu Zamzam Maros.
Selanjutnya kami terus berbenah diri dan mengembangkan dan menambah program
PAUD TK Terpadu Zamzam dan ternyata sambutan masyarakat cukup baik sehingga murid
kami bertambah dan langkah berikutnya dilembagakan dan mengajukan perizinan ke dinas
kabupaten dan terbit pada tahun 2019.
Adapun perubahan –perubahan kami lakukan dari menggunakan pembelajaran klasikal ke
kelompok dan berganti menerapkan model sentra kurikulum 2013.

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


B. Struktur Organisasi Lembaga TK Terpadu Zamzam

KETUA YAYASAN
Pembina : NUR HALIZAH
DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN MAROS
PENGAWAS KECAMATAN MONCONGLOE

KEPALA SEKOLAH KETUA KOMITE


KAMARUDDIN, S.Sos SYAMSIAH

OPERATOR BENDAHARA
MUTMAINNAH HASNAWATI

GURU KELOMPOK A GURU KELOMPOK B1 GURU KELOMPOK B2


SARI BULANG DARMAWATI, S.Pd NUR ALYAH, S.Kep,Ns

PESERTA DIDIK

MASYARAKAT

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


C. Uraian Tugas Penyelenggara, Pengelola, dan Guru Paud
1. Tugas Pembina PAUD (Dinas Pendidikan) :

Kegiatan pembinaan dalam lingkup pembinaan program PAUD

2. Tugas Penasehat dan Pelindung Yayasan (Ketua Lembaga) :


1. Mengusahakan optimalisasi pengembangan pendidikan dari sisi penyediaan
sarana dan prasarana pendidikan termasuk fasilitasnya.
2. Mengusahakan optimalisasi sumber dana dan sumber belajar dengan bekerja
sama dengan berbagai pihak.
3. Berkonsultasi dengan konsultan pendidikan terutama yang berkaitan dengan
peningkatan Kualitas pendidikan.
4. Memberikan masukan /nasihat kepada pengelola terkait hal-hal yang harus
dilakukan dalam rangka peningkatan kualitas pendidikan.
5. Mengangkat dan memberhentikan pengelola dan tenaga pengajar
6. Berperan aktif membantu penerapan program pembelajaran yang telah disusun
dalam kurikulum Operasional.
3. Tugas Kepala Sekolah :
1. Menyusun rencana strategis dan menyusun rencana pembelajaran yang
melibatkan seluruh Komponen yang berada dibawah lembaga Paud.
2. Mengkoordinasikan dan melakukan pembinaan diktaktik dan metodik kepada
tenaga-tenaga pengajar ,tenaga administrasi,dan seluruh komponen yang berada
dibawah lembaga paud.
3. Memberikan pengarahan tentang tumbuh kembang anak ,penggunaan prosedur
dan pelaporan perkembangan anak .
4. Melakukan pembinaan terhadap program dan kegiatan yang diselenggarakan
guru dan asisten guru (guru pendamping).
5. Membina kegiatan administrasi kelembagaan.
6. Membuat perencanaan anggaran sekolah.
7. Melakukan kegiatan supervisi kepala sekolah.
8. Memberikan berbagai alternatif inovasi dan pengembangan pembelajaran.
9. Bekerjasama dengan pihak lain terutama pihak yayasan dan pemerintah dalam
rangka peningkatan kualitas dan mutu pendidikan.
10. Berperan aktif membantu penerapan program pembelajaran yang telah disusun
dalam kurikulum operasional.
11. Membuat kegiatan promosional lembaga paud yang dipimpinnya.
4. Tugas Bendahara

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


1. Menyusun RKAS, Honor guru, biaya investasi, biaya operasional dan biaya
perawatan.
2. Membantu kepala sekolah mengelola keuangan sekolah.
3. Menerima, membukukan, menyimpan, mengeluarkan dan mempertanggung
jawabkan keuangan sekolah.

4. Mempersiapkan rapat dengan orangtua/wali siswa dalam upaya dukungan


pengumpulan dana pendidikan;

5. Mencarikan biaya operasional paud untuk keperluan yang sangat mendesak dan
penting;

6. Membukukan dan mengkoordinir guru dan staf paud yang lain dalam
peningkatan kesejahteraan;

7. Bertugas menyerahkan gaji bulanan untuk pegawai secara rutin setiap tanggal 5
setiap bulan;

8. Mendayagunakan uang secara rutin sesuai dengan anggaran yang telah


ditetapkan peruntukannya;

9. Membuat pertanggungjawaban laporan keuangan sekolah dengan sebaik-


baiknya..

10. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh kepala sekolah.

5. Tugas Operator Sekolah


1. Menginstal Aplikasi Penginput Data Sekolah yang disebut dengan Aplikasi
Dapodikdas, termasuk melakukan Update Aplikasi apabila aplikasi mengalami
pembaruan biasanya Per-semester;

2. Menginput semua data Sekolah mulai dari Data Sekolah, Kepala Sekolah, PTK,
Peserta Didik Tenaga Honorer, dan Penjaga Sekolah,jadi disini secara garis
besar Tugas Operator hanya sebagai Peng-input data bukan Pengolah data
(kecuali Operator Oleh kepala sekolah);

3. Setelah melakukan Peng-inputan data melalui aplikasi Aplikasi Dapodikdas


yang telah di instal pada Laptop Operator Kemudian melakukan tugas Meng-
upload data ke Server Kemdiknas sebagai Pusat Data;

4. Mencetak / Print Out Profil Sekolah Sebagai Hasil Laporan Pengerjaan;

5. Melakukan Koreksi Data Jika Ada Kesalahan/Perbaikan Data Sekolah kemudian


mengupload kembali ke Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan Nasional.

6. Tugas Pendidik / Guru Paud

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


1. Mengidentifikasi kepribadian anak secara mendalam untuk dapat melihat
karakternya;

2. Menguasai profil perkembangan anak yang terdiri dari enam aspek sesuai
dengan kurikulum paud yang berlaku;

3. Membimbing kreativitas yang menumbuhkan potensi secara sabar, bijak,


menyenangkan, ceria, santai dan penuh kasih sayang;

4. Kreatif dalam merancang dan menciptakan berbagai permainan untuk anak,


dalam konteks pendekatan belajar yang lebih memotivasi anak,

5. Mampu menjalin komunikasi dengan orangtua anak secara bijaksana,

6. Mengidentifikasi tiap-tiap anak sebagai individu yang memiliki kebutuhan unik


dalam pengalaman hidup, kepribadian anak, minat anak, dan gaya belajar anak;

7. Menyelenggarakan kegiatan bermain yang memicu tumbuh kembang anak


dengan cara bernyanyi, bercerita, dan bereksplorasi.

7. Tugas Guru Pendamping

1. Membantu mempersiapkan ruangan dan juga alat-alat dan media belajar anak
baik di dalam maupun di luar kelas;

2. Membantu guru paud saat berlangsung kegiatan belajar-mengajar;

3. Mengawasi dan memastikan semua anak yang sedang melakukan pembelajaran


dalam keadaan aman, dan melakukan tindakan pertolongan pertama ketika
terjadi kecelakaan kecil yang tidak disengaja anak;

4. Membantu anak-anak dalam proses belajar (learning), membantu


mengembangkan percaya diri pada anak (confidence), serta membangun
hubungan yang positif dengan anak (relationship);
5. Memimpin kegiatan anak-anak di dalam kelompok kecil;

6. Membantu pengawasan anak-anak saat sekolah mengadakan rekreasi atau


kunjungan sekolah.

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


D. Alamat Peta Lokasi TK Terpadu Zamzam
J
l
n
.
P
TK Terpadu Zamzam o
r
o
s

Perum Mrga Country Village p


a
n
a
i
k
a
n
g

Masjid Nurul Ansar


P
a
t
Polsek Moncongloe t
o
n
t
o
n
g
a
n

Jalan Poros Daya-Moncongloe

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


SD Inp.127 Moncongloe

Puskesmas Moncongloe

TK Repadu Zamzam

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


E. Denah Sekolah Tk Az-Zehan

T
Ruang Guru
Ruang Tamu

E Pagar

WC

R
A
WC

Ruang kelas B

WC

Ruang kelas A
D
E
WC P
Ruang Sentra Ibadah
A
N
“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM
Lokasi Sekolah Nampak dari jalan Raya

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


Sekolah Dari Depan

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


RUANG KANTOR DAN GURU

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


RUANG TAMU

RUANG GURU

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


RUANG GURU DAN OPERATOR

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


RUANG TK A

RUANG KELAS TK A

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


RUANG TK B

RUANG KELAS TK B

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


F. Status Satuan Lembaga Paud

TK AZ-ZEHAN merupakan PAUD yang dikelola dengan manejemen berbasis


masyarakat dibawah naungan lembaga Yayasan pendidikan az-zehan telah memiliki izin
operasional dari dinas pendidikan kabupaten Maros Nomor :
134/XI/DPMPTSP/IOS/2018 ,belum terakreditasi dari BAN

Profil Sekolah
1. Identitas Sekolah
1 Nama Sekol ah : TK TERPADU ZAMZAM
2 NPSN : 70001932
3 Jenjang Pendidikan : TK
4 Status Sekolah : Swasta
5 Al amat Se kolah : Dusun Panai kang, Kel. Moncongl oe, Kec. Moncongl oe
RT / RW : 1 / 3
Kode Pos : 90552
Kel urahan : Moncongl oe
Kecamatan : Kec. Moncongl oe
Kabupaten/Kota : Kab. Maros
Provi nsi : Prov. Sulawesi Selatan
Ne gara : Indonesia
6 Posisi Geografi s : 0 Lintang
0 Bujur
3. Data Pelengkap
7 SK Pe ndiri an Sekol ah : 01/YZM/V II/2018
8 Tanggal SK Pendirian : 2018-07-02
9 Status Kepemil ikan : Yayasan
10 SK Izi n Operasional : 16/V/DPMPTSP/IOS/2020
11 Tgl SK Izin Operasi onal : 2020-05-20
12 Kebutuhan Khusus Dil ayani :
13 Nomor Re ke ning : 0102020000099138
14 Nama Bank : BANK ANTARDAERAH
15 Cabang KCP/Unit : Maros
16 Rekeni ng Atas Nama : TK TERPAU ZAMZAM
17 MBS : Ti dak
18 Memungut Iuran : Ya (Tahunan)
19 Nomi nal/siswa : 50
20 Nama Wajib Pajak : TK ZAMZAM MAROS
21 NPWP : 958212367809000
3. Kontak Sekolah
20 Nomor Tel epon : 082333301611
21 Nomor Fax :
22 Emai l : zamzam@yahoo.com
23 Website : htt p://
4. Data Periodik
24 Waktu Penye lenggaraan : Pagi /6 hari
25 Bersedi a Me neri ma Bos? : Ya
26 Sertifi kasi ISO : Bel um Bersertifi kat
27 Sumber Listrik : PLN
28 Daya Li stri k (watt) : 450
29 Akses Internet : Tel komse l Fl ash
30 Akses Internet Alternatif : XL (GSM)
5. Sanitasi
Sustainable Development Goals (SDG)
31 Sumber ai r : Sumur terli ndungi
32 Sumber ai r minum : Di sediakan ol eh siswa
33 Kecukupan ai r bersi h : Cukup sepanjang waktu
Sekol ah menyedi akan jamban yang
di lengkapi dengan fasil itas
34 : Ya
pendukung untuk digunakan oleh
siswa berkebutuhan khusus
35 Tipe jamban : Leher angsa (toi let duduk/jongkok)
Sekol ah menyedi akan pembalut
36 : Ti dak ada
cadangan
Jumlah hari dal am semi nggu si swa
37 mengikuti kegi atan cuci tangan : 5 hari
berkel ompok
38 Jumlah tempat cuci tangan : 1
39 Jumlah tempat cuci tangan rusak : 0
Apakah sabun dan air mengalir
40 : Ya
pada tempat cuci tangan
Sekol ah memi i ki sal uran
41 pembuangan ai r l imbah dari : Ada saluran pembuangan ai r li mbah ke tangki septik atau IPAL
jamban
Sekol ah pernah menguras tangki
septik dalam 3 hingga 5 tahun
42 : Ti dak/Ti dak tahu
terakhir dengan truk/motor se dot
tinja
Stratifikasi UKS :
Sekol ah memi l iki sel okan untuk
43 : Ya
menghi
Sekol ahndari genangan
menyedi air
akan tempat
sampah di setiap ruang kelas
44 (Sesuai permendikbud tentang : Ya
standar sarpras)
Sekol ah menyedi akan tempat
45 sampah tertutup di setiap unit : Ti dak
jamban perempuan
Sekol ah menyedi akan cermi n di
46 : Ti dak
setiap
Sekol unit
ah jamban
memi perempuan
l iki tempat
pembuangan sampah sementara
47 : Ya
(TPS) yang
Sampah tertutup
dari te mpat pembuangan
sampah sementara diangkut secara
48 : Ya
rutin
Ada perencanaan dan
penganggaran untuk kegiatan
49 pemel iharaan dan perawatan : Ya
sani tasi
Ada sekolah
kegiatan ruti n untuk
meli batkan siswa untuk
50 memeli hara dan merawat fasil itas : Ya
sani tasi di sekolah

:
Ada, dengan pemeri ntah daerah
Ada kemi traan dengan pihak l uar
51 Ada, dengan perusahaan swasta
untuk sani tasi sekol ah
✓ Ada, dengan puskesmas
Ada, dengan l embaga non-pe merintah
52 Jumlah jamban dapat digunakan : Jamban laki-laki Jamban perempuan Jamban be rsama
Jumlah jamban ti dak dapat 0 0 4
53 di gunakan : Jamban laki-laki Jamban perempuan Jamban be rsama
0 0 0
Sekolah memiliki kegiatan dan media komunikasi, informasi dan edukasi (KIE) tentang sanitasi sekolah
Ke gi atan dan Medi a Komunikasi , Informasi dan Edukasi (KIE)
Vari abel
Guru Ruang Kelas Toi let Sel asar Ruang UKS Kantin
53 Cuci tangan pakai sabun ✓ ✓ ✓
54 Kebe rsi han dan kesehatan ✓ ✓ ✓
55 Pemel iharaan dan perawatan toi let ✓ ✓ ✓
56 Keamanan pangan ✓ ✓ ✓
57 Ayo mi num ai r ✓ ✓ ✓
“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM
BAB II

KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM

A. PENDAHULUAN

1. Latar belakang

Pandemi wabah COVID-19 membawa banyak perubahan dalam struktur kehidupan


didunia, berdampak dalam segala bidang. Bukan hanya dibidang ekonomi, sosial dan budaya,
dibidang Pendidikan pun berdampak sangat besar.
Namun pemerintah melalui Menteri Pendidikan dan Kebudayaan segera menyikapi
keadaan tersebut, dengan pertimbangan hak setiap rakyat untuk mendapatkan pendidikan
yang layak tetapi tetap menomorsatukan keselamatan peserta didik. Maka diterbitkan
Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor : 719/P/2020
tentang Pedoman Pelaksanaan kurikulum pada satuan Pendidikan dalam kondisi khusus.
Satuan Pendidikan dalam kondisi khusus dapat menggunakan yang sesuai dengan kebutuhan
pembelajaran peserta didik.
Satuan pendidikan pada kondisi khusus dalam pelaksanaan pembelajaran dapat :
1. Tetap mengacu pada kurikulum nasional.
2. Menggunkaan kurikulum darurat, atau
3. Melakukan penyederhanaan kurikulum secara mandiri
PAUD TK Terpadu Zamzam Moncongloe yang merupakan satuan pendidikan
pemerhati perkembangann pendidikan anak usia dini yang berbasis agama islam berkarakter
bangsa serta kiwirausahaan dalam menyikapi keadaaan yang sedang terjadi, maka mengambil
kebijakan menyederhanakan kurikulum. Kurikulum ini disusun oleh satu tim penyusun yang
terdiri atas unsure sekolah dan komite sekolah dibawah koordinasi dan supervise Pengawas
TK Kecamatan Moncongloe.
Pengembangan kurikulum ini, dirumuskan dan dibuat berdasarkan kondisi nyata di
sekitar lingkungan PAUD atau Taman kanak-kanak Terpadu Zamzam dengan
memperhatikan keadaan masyarakat, terjhusus anak-anak usia dini yang menjadi sasaran
kegiatan serta potensi dan karakteristik Lembaga PAUD TK Terpadu Zamzam sendiri.
Diharapkan kurikulum ini dapat membawa anak-anak kedalam kondisi ideal
sebagaimana yang diharapkan orang tua serta sesuai peraturan dan tujuan pendidikan usia
dini yang telah ditetapkan pemerintah dengan tetap memperhatikan keselamatan anak
ditengah PANDEMI COVID-19 ini.
Adapun kondisi nyata dan kondisi ideal serta potensi dan karakteristik Lembaga yang
dimaksud adalah sebagai berikut :
a. Kondisi nyata :

PAUD atau Taman kanak-kanak Terpadu Zamzam terletak disalah satu


perkampungan didesa Moncongloe Lappara Kecamatan Moncongloe Kabupaten
Maros, ada beberapa yang merupakan warga asli perkampungna dan adapula yang
“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM
merupakan warga penda pendatang dari kota Makassar yang tinggal dengan asal
suku yang berbeda-beda.

Letak sekolah TK Terpadu Zamzam berada di area perkampungan poros panaikang-


pattontongan yang merupakn akses jalan raya dan lokasinya berdampingan dengan
kompleks perumahan yang beraneka ragam suku dan budaya.

Kondisi ekonomi masyarakat yang kebanyakan menengah kebawah juga menjadi


pertimbangan PAUD TK Terpadu Zamzam berkeinginan mewujudkan satu lembaga
yang berfasilitas memadai dengan kurikulum yang sesuai dan selalu Up to date atau
mengikuti perkembangan tetapi tetap memperhatikan kondisi ekonomi masyarakat
membuat lembaga PAUD TK Terpadu Zamzam berusaha tidak memberatkan orang
tua yang menyekolahkan anaknya dilembaga ini dengan pembiayaan yang besar.

Dan Alhamdulillah, dengan kurikulum yang dibuat oleh PAUD Az-Zehan, maka
animo masyarakat sekitar untuk menyekolahkan anaknya di lembaga ini cukup besar.

b. Kondisi ideal :

Proses pembelajaran pada paud TK Terpadu Zamzam berdasarkan pada prinsip


melalui bermain anak belajar agar peserta didik senantiasa berpartisipasi aktif serta
memberikan ruang yang cukup untuk menumbuhkan kreativitas dan kemandirian sesuai
dengan bakat minat dan perkembangan fisik serta fisikologis peserta didik berdasarkan
peraturan pemerintah no 19 no 32 tahun 2013 tentang standar nasional pendidikan anak
usia dini bahwa standar tingkat pencapaian perkembangan pendidikan anak usia dini
selanjutnya disebut STPPA

1. STPPA adalah kriteria tentang kemampuan yang dicapai anak pada seluruh aspek
dan pertumbuhan mencakup aspek nilai agama dan moral, fisik motorik ,kognitif,
bahasa, sosial emosional dan seni.
2. Standar isi:
Adalah kriteria tentang lingkup materi dan kompetensi menuju tingkat pencapaian
perkembangan yang sesuai dengan tingkat sesuai anak
Dalam perkembangan proses pembelajaran, untuk standar ini Taman kanak-kanak
Terpadu Zamzam sudah mencapai perkembangan sekitar 70% dari 100% kondisi
ideal yang harus dicapai oleh lembaga.
3. Standar proses:
Adalah kriteria tentang pelaksanaan pembelajaran pada satuan atau program paud
dalam rangka membantu pemenuhan tingkat pencapaian perkembangan yang sesuai
dengan tingkat usia anak.
Taman kanak-kanak Terpadu Zamzam sudah mencapai perkembangan sekitar 80%
dari 100% kondisi ideal yang harus dicapai oleh lembaga.
4. Standar Pendidik dan tenaga kependidikan:

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


Adalah kriteria tentang kualifikasi akademik dan kompetensi yang di persyaratkan
bagi pendidik dan tenaga kependidikan pendidikan anak usia dini.
Kualifikasi akademik Pendidik Taman kanak-kanak Terpadu Zamzam rata-rata S1
Pendidikan. PAUD, dengan memiliki 1 orang guru Orang Sarjana PAUD dan 2 orang
guru lainnya masih dalam menjalani pendidikan Sarjana PAUD.
5. Standar Sarana-Prasarana:
Adalah kriteria tentang persyaratan pendukung penyelenggaraan dan pengelolaan
pendidikan anak usia dini secara holistik dan integratif yang memanfaatkan potensi
lokal.
Taman kanak-kanak Az-Zehan sudah mencapai perkembangan sekitar 70% dari 100%
kondisi ideal yang harus dicapai oleh lembaga.
6. Standar Pengelolaan:
Adalah kriteria tentang perencanaan pelaksanaan dan pengawasan kegiatan
pendidikan pada tingkat satuan paud.
Taman kanak-kanak Terpadu Zamzam sudah mencapai perkembangan sekitar 85%
dari 100% kondisi ideal yang harus dicapai oleh lembaga.
7. Standar pembiayaan:
Adalah kriteria tentang komponen dan besaran biaya personal serta operasional pada
satuan paud.
Taman kanak-kanak Terpadu Zamzam sudah mencapai perkembangan sekitar 85%
dari 100% kondisi ideal yang harus dicapai oleh lembaga, dengan sumber pembiayaan
terbesar dari iuran orangtua serta adanya bantuan operasional dari pemerintah (BOP).
8. Standar Penilaian:
Adalah kriteria tentang pelaksanaan pembelajaran pada satuan paud dalam rangka
mengetahui tingkat pencapaian yang sesuai dengan tingkat usia anak.
Taman kanak-kanak Terpadu Zamzam sudah mencapai perkembangan sekitar 85%
dari 100% kondisi ideal yang harus dicapai oleh lembaga.
c. Potensi dan karakteristik TK Terpadu Zamzam

Potensi dan karakteristik yang dimiliki oleh TK Terpadu Zamzam mengaju pada program
pendidikan anak usia dini dan kebutuhan peserta didik yang melibatkan seluruh warga
sekolah yang mengacu pada 8 standar nasional pendidikan yang sebagaimana sesuai dengan
permen 137 tahun 2014 dengan alternatif pemecahan masalah untuk menghadapi tantangan
yang dihadapi dengan menempuh langkah-langkah :

1. Sosialisasi internal kepada warga sekolah tentang kurikulum tingkat satuan paud
2. Mengevaluasi semua sumber daya yang ada serta setiap kegiatan untuk dilengkapi
dan diperbaiki sesuai dengan sasaran yang akan dicapai
3. Memperbaiki dan melengkapi sarana yang ada
4. Meningkatkan kualitas pembelajaran melalui pelatihan pelatihan tentang pendidikan
anak usia dini
“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM
5. Meningkatkan kedisiplinan seluruh warga sekolah
6. Mengaktifkan kegiatan pembelajaran anak baik didalam sekolah maupun di luar
sekolah
7. Melakukan sinkronisasi kurikulum sekolah dengan kebutuhan pendidikan anak usia
dini.
2. Tujuan Penyusunan KTSP PAUD

Kurikulum TK Terpadu Zamzam disusun sebagai :

a. Memberikan acuan bagi kepala sekolah dan dewan guru dalam menyusun program
layanan kegiatan pembelajaran dan kegiatan lainnya yang mendukung pencapaian
keberhasilan belajar anak.
b. Informasi tentang program layanan paud yang diberikan oleh satuan PAUD kepada
peserta didik
c. Dokumen program yang diperlukan untuk pemberian pembinaan
d. Mengembangkan potensi anak dalam program-program yang akan dilaksanakan
dalam KTSP
e. Membantu anak didik mengembangkan berbagai potensi baik psikis maupun fisik
yang meliputi moral,dan nilai-nilai agama,sosial emosional kognitif bahasa fisik
motorik kemandirian dan seni untuk mempersiapkan anak memasuki pendidikan
dasar

KTSP dikembangkan berdasarkan prinsip-prinsip sebagai berikut :

1. Berpusat pada potensi perkembangan kebutuhan dan kepentingan peserta didik


dilingkungan
2. Beragam dan tepadu
3. Tanggap terhadap perkembangan ilmu pengetahuan teknologi dan seni
4. Relevansi dengan kerbutuhan kehidupan
3. Dasar Operasional Penyusunan KTSP PAUD
A. Landasan Yuridis
1. Dalam Amandemen UUD 1945 pasal 28 B ayat 2 dinyatakan bahwa “Setiap anak
berhak atas kelangsungan hidup, tumbuh dan berkembang serta berhak atas
perlindungan dari kekerasan dan diskriminasi”.
2. Dalam UU No. 23 Tahun 2002 Pasal 9 ayat 1 tentang Perlindungan Anak
dinyatakan bahwa “Setiap anak berhak memperoleh pendidikan dan pengajaran
dalam rangka pengembangan pribadinya dan tingkat kecerdasannya sesuai dengan
minat dan bakatnya”.
3. Dalam UU No. 20 Tahun 2003 tentyang Sistem Pendidikan Nasional Bab 1, Pasal
1 Butir 14 dinyatakan bahwa “Pendidikan Anak Usia Dini adalah suatu upaya
pembinaan yang ditujukan kepada anak sejak lahir sampai dengan usia 6 tahun
yang dilakukan melalui pemberian rangsangan pendidikan untuk membantu
“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM
pertumbuhan dan perkembangan jasmani dan rohani agar anak dapat memiliki
kesiapan dalam memasuki pendidikan lebih lanjut”. Sedangkan pada Pasal 28
tentang Pendidikan Anak Usia Dini dinyatakan bahwa (1) Pendidikan Anak Usia
Dini diselenggarakan sebelum jenjang pendidikan dasar, (2) Pendidikan Anak
Usia Dini dapat diselenggarakan melalui jalur pendidikan formal, non formal, dan
atau informal, (3) Pendidikan Anak Usia Dini jalur pendidikan formal : TK, RA
atau bentuk lain yang sederajat, (4) Pendidikan Anak Usia Dini jalur pendidikan
non formal : KB, TPA atau bentuk lain yang sederajat, (5) Pendidikan Anak Usia
Dini jalur pendidikan informal : pendidikan keluarga atau pendidikan yang
diselenggarakan oleh lingkungan, dan (6) Ketentuan mengenai pedidikan anak
usia dini sebagaimana dimaksud dalam ayat (1), ayat (2), ayat (3), dan ayat (4)
diatur lebih lanjut dengan peraturan pemerintah.
4. Peraturan Presiden Republik Indonesia No. 60 Tahun 2013 tentang
Pengembangan anak usia dini Holistik Integratif.
5. Peraturan Pemerintah Nomor 32 Tahun 2013 tentang Perunahan atas peraturan
pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan perlu
diselaraskan dengan dinamika perkembangan masyarakat local, nasional, dan
global guna mewujudkan fungsi dan tujuan pendidikan nasional serta perlunya
komitmen nasional untuk meningkatkan mutu dan daya saing bangsa.
6. Peraturan Pemerintah No 13 Tahun 2015 tentang Perubahan kedua atas peraturan
pemerintah No 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan.
7. Peraturan Mednteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 137 Tahun 2014 tentang
Standar Nasional Pendidikan PAUD.
8. Permendikbud Nomor 146 Tahun 2014 tentang Kurikulum 2013 Pendidikan Anak
Usia Dini.
9. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 160 Tahun 2014 tentang
Pemberlakuan kurikulum tahun 2006 dan kurikulum 2013 Pasal 7.
10. Pedoman penyusunan KTSP direktorat pembinaan PAUD Tahun 2014.
11. Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga Lembaga PAUD Az-Zehan.
12. Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor :
719/P/2020 tentang Pedoman Pelaksanaan Kurikulum pada satuan pendidikan
dalam kondisi khusus.
B. Landasan Filosofis
Pendidikan merupakan suatu upaya untuk memanusiakan manusia. Artinya melalui
proses pendidikan diharapkan terlahir manusia-manusia yang baik. Standar manusia
yang “baik” berbeda antar masyarakat, bangsa atau Negara, karena perbedaan
pandangan filsagah yang menjadi keyakinannya. Perbedaan filsafat yang dianut dari
suatu bangsa akan membawa perbedaan dalam orientasi atau tujuan pendidikan.

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


Bangsa Indonesia yang menganut falsafah Pancasila berkeyakinan bahwa
pembentukan manusia Pancasilais menjadi orientasi tujuan pendidikan yaitu
menjadikan manusia indonesia seutuhnya. Bangsa Indonesia juga sangat menghargai
perbedaan dan mencintai demokrasi yang terkandung dalam semboyan Bhinneka
Tunggal Ika yang maknanya “berbeda tetapi satu”. Dari semboyan tersebut bangsa
Indonesia juga sangat menjunjung tinggi hak-hak individu sebagai makhluk Tuhan
yang tak bisa diabaikan oleh siapapun. Anak sebagai mahkluk individu yang sangat
berhak untuk mendapatkan pendidikan yang sesuai dengan kebutuhan dan
kemampuannya. Dengan pendidikan yang diberikan diharapkan anak dapat tumbuh
sesuai dengan potensi yang dimilikinya, sehingga kelak dapat menjadi anak bangsa
yang diharapkan. Melalui pendidikan yang dibangun atasdasar falsafah pancasila yang
didasarkan pada semangat Bhineka Tunggal Ika diharapkan bangsa Indonesia dapat
menjadi bangsa yang tahu akan hak dan kewajibannya untuk bisa hidup
berdampingan, tolong menolong dan saling menghargai dalam sebuah harmoni
sebagai bangsa yang bermartabat.
Sehubungan dengan pandangan filosofis tersebut maka kurikulum sebagai alat dalam
mencapai tujuan pendidikan, pengembangannya harus memperhatikan pandangan
filosofis bangsa dalam proses pendidikan yang berlangsung.

C. Landasan Keilmuan

Landasan keilmuan yang mendasari pentingnya pendidikan anak usia dini didasarkan
kepada beberapa penemuan para ahli tentang tumbuh kembang anak. Pertumbuhan
dan perkemnbangan anak tidak dapat dilepaskan kaitannya dengan perkembangan
struktur otak. Menurut Wittrock (Clark, 1983), ada 3 wilayah perkembangan otak
semakin meningkat, yaitu pertumbungan serabut dendrik, kompleksitas hubungan
sinapsis, dan pembagian sel saraf. Peran ketiga wlayah otak tersebut sangat penting
pengembangan kapasitas berpikir manusia. Sejalan dengan itu Teyler mengemukakan
bahwa pada ssat lahir otak manusia berisi sekitar 100 milyar hingga 200 milyar sel
saraf. Tiap sel saraf siap berkembang sampai taraf tertinggi dari kapasitas manusia
jika mendapat stimulasi yang sesuai dari lingkungan.
Gean Peaget (1972) mengemukakan tentang bagaimana anak belajar. “anak belajar
melalui interaksi dengan lingkungannya. Anak seharusnya mampu melakukan
percobaan dan penelitian sendiri. Guru bisa menuntun anak-anak dengan menyedikan
bahan-bahan yang tepat, tetapi yang terpenting agar anak dapat memahami sesuatu, ia
harus membangun pengertian itu sendiri, dan ia harus menemukannya sendiri”.
Sementara Lev Vigostsky meyakini bahwa : pengalaman ineraksi sosial merupakan
hal yang penting bagi perkembangan proses berpikir anak. Aktivitas mental yang
tinggi pada anak dapat terbentuk memlalui interaksi dengan orang lain. Pembelajaran
akan menjadi pengalaman yang bermakna bagi anak jika ia dapat melaukan sesuatu
atas lingkungannya. Howard Gardner menyatakan tentang kecerdasan jamak dalam
“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM
perkembangan manusia terbagi menjadi : kecerdasan bodily kinestetik, kecerdasan
intra personal, kecerdasan inter personal, kecerdasan naturalistic, kecerdasan logiko –
matematik, kecerdasan visual – spasial, kecerdasan music.
Dengan demikian perkembangan kemampuan berpikir manusia sangat berkaitan
dengan struktur otak, sedangkan struktur otak itu sendiri dipengaruhi oleh stimulasi,
kesehatan dan gizi yang diberikan oleh lingkungan sehigga peran pendidikan yang
sesuai bagi anak usia dini sangat diperlukan.

B. VISI ,MISI, TUJUAN SATUAN PAUD

Visi adalah terwujudnya anak usia dini yang religious, cerdas, kreatif, mandiri, berakhlak
mulia serta memiliki kemampuan baca tulis untuk memasuku jenjang pendidikan dasar.

Misi adalah

1. Menanamkan pendidikan agama sejak dini.


2. Melaksanakan pembelajaran sesuai dengan Kurikulum 2013.
3. Melaksanakan pembiasaan-pembiasaan yang baik di kelas.
4. Membekali peserta didik dengan Aqidah Islmiyah.
5. Menyiapkan tenaga pendidik yang berkualifikasi S1 PAUD.
6. Bekerja sama dengan semua pihak dalam upaya peningkatan mutu pendidikan.

Tujuan Pendidikan di Taman Kanak-kanak Terpadu Zamzam adalah :

1. Mengembangkan kurikulum dan perangkat pembelajaran yang inovatif.


2. Menyiapkan generasi yang beriman dan bertaqwa, serta siap menghadapi
perkembangan zaman.
3. Mengembangkan minat dan bakat untuk meraih prestasi yang prima.
Sasaran Pendidikan Taman Panak-kanak Terpadu Zamzam adalah :
 Sasaran utama dari penyelenggaraan pendidikan anak usia dini (PAUD) yang dirintis
oleh taman kanak-kanak Terpadu Zamzam adalah : Meningkatkan daya nalar anak
usia dini yang belajar di lembaga PAUD taman kanak-kanak Terpadu Zamzam
diwilayah desa moncongloe kecamatan moncongloe kabupaten maros yang berasal
dari lapisan masyarakat menengah kebawah sedangkan sasaran utama dari
penyelenggaraan kegiatan adalah agar terlaksana hubungan yang baik antar lembaga
dengan masyarakat setempat yang ada di wilayah desa moncongloe lappara
kecamatan moncongloe kabupaten maros provinsi Sulawesi selatan

1. VISI TAMAN KANAK-KANAK TERPADU ZAMZAM

 Terwujudnya anak cerdas sehat, cerdas, ceria dan berakhlak mulia sehingga
terwujud anak yang kreatif dan mandiri

2. MISI TAMAN KANAK –KANAK TERPADU ZAMZAM

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


 Memberikan pengasuhan, layanan pendidikan bagi anak usia dini
 Membentuk karakter dan kepribadian anak mandiri
 Memahami diri sendiri, orang lain dan lingkungannya
 Meningkatkan kesadaran dan pengetahuan masyarakat terhadap tujuan PAUD
1. TUJUAN TAMAN KANAK-KANAK TERPADU ZAMZAM :
 Membentuk anak yang berakhlak mulia, cerdas berkualitas dan berkembang
sesuai dengan usianya
 Menjembatani anak didik ke jenjang pendidikan dasar
2. SASARAN TAMAN KANAK-KANAK TERPADU ZAMZAM
 Sasaran utama dari penyelenggaraan pendidikan anak usia dini (PAUD) yang
dirintis oleh taman kanak-kanak Terpadu Zamzam adalah : Meningkatkan daya
nalar anak usia dini yang belajar di lembaga PAUD taman kanak-kanak terpadu
Zamzam diwilayah desa moncongloe lappara kecamatan moncongloe kabupaten
maros yang berasal dari lapisan masyarakat menengah kebawah sedangkan
sasaran utama dari penyelenggaraan kegiatan adalah agar terlaksana hubungan
yang baik antar lembaga dengan masyarakat setempat yang ada di wilayah desa
moncongloe kecamatan moncongloe kabupaten maros provinsi Sulawesi selatan

C. KARAKTERISTIK KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM

Kurikulum Taman kanak-kanak Terpadu Zamzam disusun dengan mengusung nilai-


nilai moral, agama dan kreatifitas sebagai dasar untuk pengembangan karakter peserta
didik. Nilai-nilai karakter yang dikembangkan antara lain : kepemimpinan, jujur,
kreativitas, religius, gotong royong, peduli lingkungan, gemar membaca, cinta damai,
bertanggung jawab, toleransi, mandiri, dan disiplin, penerapan nilai-nilai dilakukan
melalui pembiasaan rutin yang diterapkan selama anak berada di satuan paud taman
kanak-kanak Terpadu Zamzam.

Taman kanak-kanak Terpadu Zamzam mengembangkan program khusus dan


pendukung sebagai program unggulan dari TK Terpadu Zamzam dengan alokasi
pembelajaran sebanyak 34,15 jam (1025 menit) dalam seminggu, @ 205 menit/hari.
Kegiatan pembelajaran tatap muka dilaksanakan selama 5 hari dari Senin sampai Jum’at
dimulai dari pukul 07.30 – 10.50 WIB, kemudian dilanjut dengan kegiatan
Ekstrakurikuler sesuai jadwal kegiatan harian yang dilampirkan.

Dalam mengelola kegiatan pembelajaran yang menyenangkan kreatif dan


partispastif, PAUD Tk Terpadu Zamzam menerapkan model pembelajaran sentra dimana
kelompok anak dalam satu hari bermain dalam satu sentra yang didalamnya berisi
sebagai aktivitas sebagai pemenuhan densitas main sentra yang disiapkan adalah sentra
balok, sentra bahan alam/sains, sentra persiapan,dan sentra imtaq dan sentra seni untuk
kelompok usia 4-6 tahun bermain disentra persiapan sebanyak 1 kali dalam seminggu

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


dalam rangka membantu kematangan keaksaraan anak Dan sentra imtaq melakukan
kegiatan ibadah 5 kali dalam seminggu yaitu sholat dhuha.

Berdasarkan kondisi obyektif taman kanak-kanak Terpadu zamzam dan kebutuhan


dari masyarakat sekitar maka kegiatan pengembangan diri yang dipilih dan ditetapkan
adalah sebagai berikut :

1. Mengembangkan kegiatan keagamaan sesuai dengan keyakinan dengan tujuan


 Menanamkan dan mengembangkan akidah dan akhlak anak didik
 Mengenalkan baca tulis huruf hijaiyyah
 Menambah/memberikan hafalan doa dan surat pendek
 Menambah/memberikan hafalan hadist pendek

2. bentuk kegiatannya

 Pengenalan huruf hijaiyyah


 Amaliah ramadhan
 Latihan berinfaq
 Peringatan hari besar agama
 Hafalan surat-surat pendek
 Hafalan doa-doa
 Hafalan hadist pendek
3 . Mengenalkan jarimatika tujuannya:
 Meningkatkan kemampuan anak dalam bidang pengembangan kognitif
khususnya dalam hal pengenalan matematika sedini mungkin
 Melatih anak berhitung cepat
4. Kegiatan seni tujuannya :
 Memupuk bakat dan talenta anak
 Menumbuhkan jiwa kompetitif dan kreatifitas yang tinggi.

D. PROGRAM PENGEMBANGAN DAN MUATAN PEMBELAJARAN

1. Struktur Kurikulum Satuan Pendidikan

Struktur program kegiatan Pendidikan Anak Usia Dini pada Taman Kanak – kanak
mencakup pembentukan perilaku dan bidang pengembangan kemampuan dasar melalui
kegiatan bermain dan pembiasaan. Lingkup perkembangan meliputi :
1) Nilai – nilai Agama  dan Moral
2) Fisik
3) Kognitif
4) Bahasa
5) Sosial emosional
6) Seni

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


2. Program Pengembangan
Program pengembangan di TK Terpadu Zamzam mengacu pada Kurikulum 2013,
adapun bidang pengembangan terdiri dari :
2.1 Bidang Pengembangan Pembiasaan
Bidang pengembangan pembiasaan merupakan kegiatan yang dilakukan secara
terus menerus dan ada dalam kehidupan sehari-hari anak sehingga menjadi
kebiasaan yang baik.
a.     Nilai-nilai Agama dan Moral
Aspek perkembangan nilai-nilai agama dan moral bertujuan untuk
meningatkan ketakwaan terhadap Tuhan yang Maha Esa dan membina sikap
anak dalam rangka meletakkan dasar agar anak menjadi warga Negara yang
baik.
a. Aspek perkembangan Sosial dan Emosional, dimaksudkan untuk membina
anak agar dapat mengendalikan emosional secara wajar dan dapat berinteraksi
dengan sesamanya maupun orang dewasa dengan baik serta dapat menolong
dirinya dalam rangka kecakapan hidup.
Sosial adalah kemampuan anak untuk menyesuaikan diri dengan
lingkungannya, memberi respon pada orang lain dan berbagi pengalaman
sosial anak hanya dapat tumbuh dan berkembang dari pengalamannya dengan
orang-orang terdekat. Pola asuhan dan arahan orang tua sangat penting dalam
perkembangan aspek sosial anak.
Sedangkan emosional adalah kemampuan anak untuk mengenali berbagai hal
yang dirasakannya, mengekspresikan perasaan dalam bentuk yang dapat
diterima oleh lingkungannya, serta kemampuan untuk mengendalikan dan
mengatasi perasaannya. Kematangan emosi tidak terjadi dengan sendirinya
tapi secara bertahap dan sangat membutuhkan peran serta orang tua dan
lingkungan sosial.

2.2 Bidang Pengembangan Kemampuan Dasar, meliputi :


a. Fisik Motorik
Fisik motorik terbagi menjadi dua yaitu motorik kasar dan motorik kasar.
Motorik kasar adalah kemampuan anak untuk mengontrol gerakan tubuh yang
mencakup gerakan-gerakan otot besar. Artinya, anak memiliki kemampuan
gerakan tubuh secara terkoordinasi, lentur, seimbang, lincah dan mengikuti
aturan. Perkembangan motorik kasar dapat dilihat dari kemampuan anak untuk
merangkak, berjalan, berlari, melompat, memanjat, berguling, berenang dan
sebagainya. Motorik halus adalah kemampuan anak untuk mengontrol
keluwesan jemari tangan yang dapat dilihat dari kemampuan untuk menyentuh,
menjumput, meraih, mencoret, melipat, memaasukkan benda atau makanan

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


kedalam mulut dan sebagainya. Artinya anak memiliki kemampuan
menggunakan alat untuk mengeksplorasi dan mengekspresikan diri dalam
berbagai bentuk.
b. Kognitif
Kognitif adalah kemampuan anak untuk memproses, menginterpretasikan dan
mengkategorikan informasi-informasi yang diperolaehnya melalui panca indra.
Kemampuan ini selanjutnya berkembang menjadi kemampuan berpikir logis
yang selanjutnya menentukan apakah anak mampu memahami lingkungannya.
c. Bahasa
Sebagai makhluk sosial, sejak bayi anak telah bisa berkomunikasi untuk
menyatakan perasaan dan keinginannya ia menyatakannya dengan tangisan,
tertawa, dan mengoceh yang merupakan awal dari perkembangan bahasa.
Selanjutnya anak akan belajar untuk mengembangkan kemampuan
berkomunikasi dengan bahasa. Kemampuan bahasa selain membantu anak
untuk memahami apa yang dikatakan orang-orang disekitarnya, juga untuk
dapat dipahami oleh orang lain.
d. Seni
Anak dapat mengeksplorasi dan mengeksprtsikan diri, berimajinasi dengan
gerkan, music, drama dan beragam bidang seni lainnya (seni lukis, seni rupa,
kerajinan), serta mampu mengapresiasi karya seni.
3. Muatan Pembelajaran

Muatan pembelajaran adalah cakupan materi yang ada pada KD sebagai bahan yang
akan dijadikan kegiatan-kegiatan untuk mencapai kompetensi sikap spiritual, sikap sosial,
pengetahuan dan keterampilan\berisi kumpulan materi yang akan dikenalkan pada anak
untuk mendukung pencapaian kompetensi dasar dan kompetensi inti pada setiap anak

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


PROGRAM PENGEMBANGAN DAN MUATAN PEMBELAJARAN
KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM
Program Kompetensi yang dicapai MUATAN/MATERI PEMBELAJARAN
pengembangan KI-KD 4<5 TAHUN 5<6 TAHUN
Nilai Agama 1.1 Mempercayai adanya  Kalimat pujian terhadap  Kalimat pujian
dan Moral Tuhan melalui ciptaanNya ciptaan Tuhan. terhadap ciptaan
 Ciptaan-ciptaan Tuhan Tuhan.
 Sifat Tuhan sebagai  Ciptaan-ciptaan Tuhan
pencipta  Sifat Tuhan sebagai
pencipta
 Agama yang dianutnya
1.2 Menghargai diri sen  Bersyukur terhadap  Bersyukur terhadap
diri, orang la in, dan ling dirinya dirinya. Merawat
kung an sekitar seba gai  Merawat tanaman dan tanaman dan binatang
rasa syukur kepada Tuhan binatang ciptaan Tuhan ciptaan Tuhan
 Bersyukur terhadap Bersyukur terhadap
lingkungan (teman, lingkungan (teman,
orang tua, guru) orang tua, guru)
 Saling menghargai
(toleransi)
2.13 Memiliki perilaku  Perilaku jujur dalam  Perilaku jujur dalam
yang mencerminkan sikap perkataan Perilaku jujur perkataan
jujur dalam perbuatan  Perilaku jujur dalam
 Perilaku jujur dalam perbuatan
perkataan  Perilaku jujur dalam
 Perilaku jujur dalam perkataan
 Perilaku jujur dalam
perbuatan
3.1 Mengenal kegiat an  Doa-doa (doa sebelum  Doa-doa (doa sebelum
beriba dah sehari-hari 4.1 dan sesudah belajar, doa dan sesudah belajar,
Melakukan kegiatan sebelum dan sesudah doa sebelum dan
beribadah sehari-hari makan, doa sebelum dan sesudah makan, doa
dengan tuntunan orang bangun tidur, doa untuk sebelum dan sesudah
dewasa kedua orang tua), sesuai bangun tidur, doa
agama yang dianutnya untuk kedua orang tua,
 Tata cara ibadah sesuai dll), sesuai agama
dengan agama yang yang dianutnya
dianutnya  Tata cara ibadah sesuai
dengan agama yang

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


dianutnya
 Tempat ibadah, dan  Tempat ibadah, dan
lainnya sesuai dengan lainnya sesuai dengan
agama yang dianut. agama yang dianut.
 Hari-hari besar agama

Program Kompetensi yang dicapai MUATAN/MATERI PEMBELAJARAN


KI-KD 4<5 TAHUN 5<6 TAHUN
pengembangan
3.2 Mengenal perilaku baik  Tata cara memberi  Tata cara memberi
sebagai cerminan akhlak salam salam
mulia 4.2 Menunjukkan  Tata cara makan dan  Tata cara makan dan
perilaku santun sebagai minum Cara minum Cara
cerminan akhlak mulia menyampaikan terima menyampaikan terima
kasih setelah kasih setelah
mendapatkan bantuan mendapatkan bantuan
 Cara meminta bantuan  Cara meminta bantuan
 Tata cara berbicara  Tata cara berbicara
secara santun secara santun
 Tata cara berjalan  Tata Cara berjalan
melewati orang tua melewati orang tua
 Tata cara berpakaian
 Perilaku baik dan
santun disesuaikan
dengan agama dan
adat setempat
Fisik Motorik 2.1 Memiliki perilaku yang  Makanan bergizi  Makanan bergizi
mencerminkan hidup sehat seimbang Kebersihan seimbang Kebersihan
diri diri
 Kebersihan lingkungan  Kebersihan lingkungan
Makanan bergizi Makanan bergizi
seimbang Kebersihan seimbang Kebersihan
diri diri
 Kebersihan lingkungan  Kebersihan lingkungan
3.3. Mengenal ang gota  Nama anggota tubuh  Nama anggota tubuh
tubuh, fung si dan gera kan  Fungsi anggota tubuh  Fungsi anggota tubuh
nya untuk pengembangan  Gerakan-gerakan untuk  Gerakan-gerakan
motorik kasar dan halus mengembangkan untuk
motorik kasar mengembangkan
4.3 Menggunakan anggota (kekuatan, motorik kasar
tubuh untuk pengembangan keseimbangan, (kekuatan,
motorik kasar dan halus kelenturan, kelincahan, keseimbangan,
koordinasi matatangan- kelenturan, kelincahan,
kaki, kecepatan, koordinasi
ketepatan) matatangan-kaki,

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


 Gerakan-gerakan untuk kecepatan, ketepatan,)
mengembangkan  Gerakan-gerakan
motorik halus untuk
(kekuatan, kelenturan, mengembangkan
koordinasi mata dengan motorik halus
tangan) (kekuatan, kelenturan,
koordinasi mata
dengan tangan
3.4 Mengetahui cara hidup  Cara hidup bersih  Cara hidup bersih
sehat (mandi, gosok gigi, cuci (mandi, gosok gigi,
4.4 Mampu menolong diri tangan, toilet training, cuci tangan, toilet
sendiri untuk hidup sehat berpakaian bersih, cara training, berpakaian
membuang sampah) bersih, cara membuang
 Cara hidup sehat sampah)
(olahraga/aktivitas fisik)  Cara hidup sehat
dan makanan gizi (olahraga/aktivitas
seimbang fisik) dan makanan
 Cara hidup bersih gizi seimbang
(mandi, gosok gigi, cuci  Cara hidup bersih
tangan, toilet training, (mandi, gosok gigi,
berpakaian bersih, cara cuci tangan, toilet
membuang sampah) training, berpakaian
 Cara hidup sehat bersih, cara membuang
(olahraga/ aktivitas sampah)
fisik) dan makanan gizi  Cara hidup sehat
seimbang (olahraga/ aktivitas
fisik) dan makanan
gizi seimbang
 Cara menjaga  Cara menjaga
keselamatan diri keselamatan diri
(melindungi anggota (melindungi anggota
tubuh yang terlarang : tubuh yang terlarang :
mulut, dada, alat mulut, dada, alat
kelamin, pantat; was kelamin, pantat;
pada terhadap orang waspada terhadap
asing/ tidak dikenal) orang asing/tidak
 Cara menghindari dari dikenal)
benda benda berbahaya  Cara menghindari dari
 Cara menjaga benda-benda
kesalamatan diri di jalan berbahaya
raya  Cara menjaga
kesalamatan diri di
jalan raya
Kognitif 2.2 Memiliki perilaku yang  Pembiasaan pengenalan  Pembiasaan

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


mencerminkan sikap ingin benda-benda baru. pengenalan benda-
tahu  Pembiasaan pengenalan benda baru.
lingkungan baru  Pembiasaan
 Pembiasaan penge nalan pengenalan lingkungan
cara-cara baru. baru
 Pembiasaan mau  Pembiasaan
bertanya pengenalan cara-cara
baru.
 Pembiasaan mau
bertanya
2.3 Memiliki perilaku yang  Pembiasaan eksplorasi  Pembiasaan eksplorasi
mencerminkan sikap kreatif lingkungan lingkungan
 Pembiasaan  Pembiasaan
mengemukakan ide mengemukakan ide
Pembiasaan berpikir  Pembiasaan berpikir
luwes/fleksibel (dengan luwes/ fleksibel
berbagai (dengan berbagai
alternatif/kreatif alternatif/kreatif)
 Pembiasaan
penggabungan ide-ide
3.5 Mengetahui cara  Pemecahan masalah da  Pemecahan masalah
memecahkan masalah lam kehidupan seha dalam kehidupan
sehari-hari dan berperilaku rihari dengan berbagai sehari
kreatif cara (di rumah, di seko  hari dengan berbagai
4.5 Menyelesaikan masalah lah, dan tempat cara (di rumah, di
seharihari secara kreatif bermain) Ketekunan sekolah, dan tempat
menyelesaikan tugas bermain)
Penerapan  Ketekunan
pengetahuan/pengalam menyelesaikan tugas
an ke dalam konteks  Penerapan
baru pengetahuan/
pengalaman ke dalam
konteks baru
3.6 Mengenal benda-benda  Benda-benda di sekitar  Benda-benda disekitar
di sekitarnya (nama, warna, Kesadaran tentang Kesadaran tentang
bentuk, ukuran, pola, sifat, angka (hubungan satu- angka (hubungan satu-
suara, tekstur, fungsi dan satu, jumlah, satu, jumlah dan
ciriciri lainnya) perbandingan) perbandingan,
 Urutan Operasional bila Hubungan symbol
ngan (nama bilang an angka dan benda)
dan jumlah, Urutan Operasional
menghitung) bilangan (nama
 Pengelompokan dan bilangan dan jumlah,

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


sortir/memilah menghitung)
berdasarkan warna,  Pengelompokan dan
bentuk, ukuran, jenis, sortir/ memilah
ciri) berdasarkan warna,
 Penggabungan benda bentuk, ukuran, jenis,
sesuai bentuk (segitiga, ciri)
kotak dan lingkaran)  Penggabungan benda
dan sesuai cirinya sesuai bentuk
(segitiga,kotak dan
lingkaran) dan sesuai
cirinya
4.6. Menyampaikan tentang  Pengukuran (besar-  Pengukuran (besar-
apa dan bagaimana benda- kecil, banyak-sedikit, kecil, banyak-sedikit,
benda di sekitar yang panjangpendek, berat- panjangpendek, berat-
dikenalnya ( nama, warna, ringan, tinggi-rendah, ringan, tinggirendah,
bentuk, ukuran, pola, sifat, ukuran tidak baku, ukuran tidak baku,
suara, tekstur, fungsi dan waktu, volume, suhu) waktu, volume, suhu)
ciri-ciri lainnya) melalui  Geometri dan ruang  Geometri dan ruang
berbagai hasil karya bentuk dua dimensi bentuk dua dimensi
(persegi, segi tiga, (persegi, segi tiga,
lingkaran, segi panjang); bulat, segi panjang);
bentuk tiga dimensi bentuk tiga dimensi
(kubus, balok, bola, (kubus, balok, limas,
limas, tabung); tabung);
menghubungkan bentuk menghubungkan
geometri dalam bentuk geometri dalam
kehidupan sehari-hari kehidupan sehari-hari
 Pola berdasarkan urutan  Pola berdasarkan
warna, bentuk, ukuran, urutan warna, bentuk,
bunyi, fungsi, sumber, ukuran, bunyi, fungsi,
dll sumber, dll
Program Kompetensi yang dicapai MUATAN/MATERI PEMBELAJARAN
pengembangan KI-KD 4<5 TAHUN 5<6 TAHUN
 Suara (lantang-  Suara ( lantang-
lembut, ,cepat-lambat, lembut, ,cepat-lambat,
tinggirendah) tinggi-rendah
 Tekstur (kasar-halus,  Tekstur (kasar-halus,
keras-lunak) keraslunak)
 Fungsi dan ciri-ciri  Fungsi dan ciri-ciri
benda benda
 Mencocokkan lambang  Mencocokkan
bilangan dengan jumlah lambang bilangan
bilangan dengan jumlah
bilangan
 Analisis data dan  Analisis data dan

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


probabilitas (grafik, probabilitas (grafik,
klasifikasi sesuai obyek, klasifikasi sesuai
merangkum temuan, obyek, merangkum
pengelompokan data temuan,
sesuai obyek pengelompokan data
sesuai obyek
3.7 Mengenal lingkungan  Keluarga (hubungan  Keluarga (hubungan
sosial (keluarga, teman, dalam keluarga, peran, dalam keluarga, peran,
tempat tinggal, tempat kebiasaan, garis kebiasaan, garis
ibadah, budaya, keturunan, dst;) keturunan, dst;)
transportasi)  Teman (nama, ciri-ciri,  Teman (nama, ciri-ciri,
4.7 Menyajikan berba gai kesukaan, tempat kesukaan, tempat
karya yang berhubungan tinggal, hubungan tinggal, hubungan
dengan lingkung an sosial pertemanan, dst) pertemanan, dst)
(kelu arga, te man, tempat Tempat tinggal (lokasi Tempat tinggal (lokasi
ting gal, tempat ibadah, tempat anak tinggal, tempat anak tinggal,
budaya, transportasi) dalam pedesaan/ pantai/ pedesaan/ pantai/
bentuk gambar, bercerita, pegunungan/kota/ pegunungan/kota/indu
bernyanyi dan gerak tubu industri) Budaya stri) Budaya (perayaan
(perayaan terkait adat, terkait adat, pakaian,
pakaian, tarian, tarian, makanan,
makanan, permainan, permainan, bahasa dan
bahasa dan lagu daerah, lagu daerah, dst)
dst)  Transportasi
 Transportasi (transportasi darat, air,
(transportasi darat, air, udara, transportasi
udara, transportasi dahulu, dan sekarang).
dahulu, dan sekarang)
 Pekerjaan, atribut dan  Pekerjaan, atribut dan
tugas-tugasnya (petani, tugastugasnya (petani,
buruh, guru, dll), buruh, guru, dll),
 Kegiatan orang di pagi,  Kegiatan orang di
siang, malam, dll) pagi, siang, malam,
dll)
 Tempat-tempat umum  Tempat-tempat umum
(sekolah, pasar, rumah (sekolah, pasar, rumah
sakit, kantor polisi, sakit, kantor polisi,
masjid, gereja, balai masjid, gereja, balai
desa, jalan raya, desa, jalan raya,
terminal, dst) terminal, dst)
3.8 Mengenal lingkungan  Negara (aturan, peme  Negara (aturan,
alam (hewan, tanaman, rin tahan, lam bang pemerintahan,
cuaca, tanah, air, negara, lagu lambang negara, lagu
batubatuan, dll) kebangsaan, wilayah, kebangsaan, wilayah,

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


4.8 Menyajikan berbagai pahlawan, cinta tanah pahlawan, cinta tanah
karya yang berhubungan air air
dengan lingkungan alam  Manusia ( fisik, organ  Manusia ( fisik, organ
(hewan, tanaman, cuaca, tubuh, kebutuhan, ge tubuh, kebutuhan,
tanah, air, batu-batuan, dll) jala tubuh, penyakit, gejala tubuh, penyakit,
dalam bentuk gambar, dsb) dsb)
bercerita, bernyanyi dan  Hewan (jenis, ciri-ciri,  Hewan (jenis, ciri-ciri,
gerak tubuh siklus hidup, tempat siklus hidup, tempat
tinggal, makanan, tinggal, makanan,
manfaat, kaitan hewan manfaat, kaitan hewan
dan manusia, dsb) dan manusia, dsb)
 Tanaman (jenis, ciri-  Tanaman (jenis, ciri-
ciri, siklus hidup dan ciri, siklus hidup dan
tempat tinggalnya, tempat tinggalnya,
manfaat, kaitan tanaman manfaat, kaitan
dan manusia, dsb) tanaman dan manusia,
dsb)
 Benda-benda langit  Benda-benda langit
(matahari, bulan, (matahari, bulan,
bintang, pelangi, kaitan bintang, pelangi,
benda-benda langit kaitan benda-benda
dengan manusia, dsb) langit dengan manusia,
dsb)
 Gejala alam (angin,  Gejala alam (angin,
hujan, cuaca, hujan, cuaca, siang-
siangmalam, tanah, malam, tanah, batu,
batu, kaitan gejala alam kaitan gejala alam
dengan manusia, dst.) dengan manusia, dst.)
 Peristiwa alam (tanah  Peristiwa alam (tanah
longsor, banjir, gunung longsor, banjir,
meletus, tsunami, angin gunung meletus,
topan, sebab akibat tsunami, angin topan,
kejadian, kaitan sebab akibat kejadian,
peristiwa alam dengan kaitan peristiwa alam
manusia, dsb) dengan manusia, dsb)
3.9 Mengenal teknolo gi  Nama benda  Nama benda
sederhana (peralatan rumah  Bagian-bagian benda,  Bagian-bagian benda,
tangga, peralatan bermain, Fungsi/manfaat benda Fungsi/manfaat benda
pera lat an pertukang an,  Cara menggunakan  Cara menggunakan
dll) secara tepat Cara secara tepat
4.9 Menggunakan tek merawat.  Cara merawat.
nologi sederha na untuk me  Hubungan benda-benda  Hubungan benda-
nye le saikan tugas dan kegi dalam membantu benda dalam
atan nya (peralatan ru mah manusia. Alat dan benda membantu manusia.

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


tangga, peralatan bermain, yang dimaksud dapat Alat dan benda yang
per alatan pertukangan, dll) berupa peralatan dimaksud dapat berupa
sekolah, perabot rumah peralatan sekolah,
tangga, perkakas kerja, perabot rumah tangga,
peralatan elektronik, perkakas kerja,
barang-barang bekas peralatan elektronik,
pakai. barang-barang bekas
Sosial 2.5. Memiliki perilaku yang  Kebiasaan menyapa  Kebiasaan menyapa
Emosional mencerminkan sikap guru atau teman guru atau teman
percaya diri  Kebiasaan berani menge  Kebiasaan berani
mukakan pendapat, tampil di depan teman,
menyam pai kan guru, orang tua dan
keinginan, ber lingkungan sosial
komunikasi dengan lainnya. Kebiasaan
orang yang belum dike berani mengemukakan
nal sebelumnya dengan pendapat,
pengawasan guru. menyampaikan
Kebiasaan berani tampil keinginan,
di depan teman, guru, berkomunikasi dengan
orang tua dan orang yang belum
lingkungan sosial dikenal sebelumnya
lainnya. Bangga dengan pengawasan
terhadap hasil karya guru.
Bangga terhadap  Bangga terhadap hasil
Negara,budaya dan karya Bangga terhadap
identitas diri Negara,budaya dan
identitas dir
2.6. Memiliki perilaku yang  Aturan di rumah  Aturan di rumah
mencerminkan sikap taat  Aturan di sekolah  Aturan di sekolah
terhadap aturan sehari-hari  Aturan di lingkungan  Aturan di lingkungan
untuk melatih kedisiplinan rumah Kesepakatan di rumah Kesepakatan di
kelas Kebiasaan baik di kelas
kelas dan lingkungan  Kebiasaan baik di
sekolah kelas dan lingkungan
sekolah.
 Kebiasaan baik di
kelas dan lingkungan
sekolah
 Paham aturan di
masyarakat
2.7 Memiliki peri la ku  Kesediaan diri untuk  Kesediaan diri untuk
yang mencer minkan sikap menahan diri menahan diri
sa bar (mau menung gu  Sikap mau menunggu  Sikap mau menunggu
gilir an, mau men dengar

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


keti ka orang lain giliran Sikap mau giliran Sikap mau
berbicara) un tuk melatih mendengarkan ketika mendengarkan ketika
kedisiplinan orang lain berbicara orang lain berbicara
Kesediaan diri untuk Kesediaan diri untuk
menahan diri menahan diri
 Sikap mau menunggu  Sikap mau menunggu
giliran Sikap mau giliran Sikap mau
mendengarkan ketika mendengarkan ketika
orang lain berbicara orang lain berbicara
2.8 Memiliki perilaku yang  Kebiasaan tidak  Kebiasaan tidak
mencerminkan kemandirian bergantung pada orang bergantung pada orang
lain lain
 Kebiasaan menolong  Kebiasaan menolong
diri sendiri (mis : diri sendiri (mis :
mengambil botol mengambil botol
minum, mencuci tangan, minum, mencuci
memakai sepatu, dsb) tangan, memakai
sepatu, dsb)
2.9 Memiliki perilaku yang  Kebiasaan berbagi  Kebiasaan berbagi
mencerminkan sikap peduli makanan atau mainan. makanan atau mainan.
dan mau membantu jika  Kebiasaan menunjukkan  Kebiasaan
diminta bantuannya per hati an kepada orang menunjukkan per hati
lain Kebiasaan an kepada orang lain
menawarkan bantuan  Kebiasaan
pada orang lain menawarkan bantuan
Kepekaan membantu pada orang lain
orang lain yang Kepekaan membantu
membutuhkan orang lain yang
 Kebiasaan menghar gai membutuhkan
hak/pendapat/karya  Kebiasaan menghar
orang lain gai hak/pendapat/karya
orang lain
2.10 Memiliki perilaku  Perilaku anak yang  Perilaku anak yang
yang mencerminkan sikap menerima perbedaan menerima perbedaan
kerjasam teman dengan dirinya teman dengan dirinya
 Cara menyelesaikan  Cara menyelesaikan
pekerjaan/masalah pekerjaan/masalah
dalam kelompok. dalam kelompok.
 Perilaku menghargai  Perilaku menghargai
pendapat teman pendapat teman
 Perilaku berteman  Perilaku berteman
dengan semua teman dengan semua teman
2.11 Memiliki perilaku  Sikap adaptif terhadap  Sikap adaptif terhadap
yang dapat menyesuaikan suasana/situasi baru. suasana/situasi baru.

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


diri  Sikap adaptif dengan  Sikap adaptif dengan
orang-orang baru. orangorang baru.
 Perpindahan kegiatan  Perpindahan kegiatan
(transisi) (transisi)
2.12 Memiliki perilaku  Merapihkan/  Merapihkan/memberes
yang mencerminkan sikap membereskan mainan kan mainan
tanggungjawab  Menjalankan kegiatan  Menjalankan kegiatan
yang menjadi tugasnya yang menjadi tugasnya
 Mau mengakui kesalah  Mau mengakui
an dengan meminta kesalahan dengan
maaf Mengerjakan meminta maaf
sesuatu hingga tuntas  Mengerjakan sesuatu
 Menunjukkan kesediaan hingga tuntas
diri untuk menerima  Menunjukkan
konsekuens kesediaan diri untuk
menerima konsekuens
3.13 Mengenal emosi diri  Cara menghadapi orang  Cara menghadapi
dan orang lain yang tidak dikenal. orang yang tidak
4.13 Menunjukkan reaksi  Penyebab sedih, marah, dikenal.
emosi diri secara wajar gembira, kecewa, atau  Penyebab sedih,
mengerti jika ia marah, gembira,
mengganggu temannya kecewa, atau mengerti
akan marah, jika ia jika ia mengganggu
membantu temannya temannya akan marah,
akan senang jika ia membantu
temannya akan senang
Program Kompetensi yang dicapai MUATAN/MATERI PEMBELAJARAN
pengembangan KI-KD 4<5 TAHUN 4<5 TAHUN
 Mengungkapkan emosi  Mengungkapkan
secara wajar. emosi secara wajar.
 Mengenali perasaan  Mengenali perasaan
orang lain. orang lain.
Mengendalikan emosi  Mengendalikan emosi
diri diri
3.14 Mengenali kebutuhan,  Mengungkapkan apa  Mengungkapkan apa
keinginan dan minat diri yang dirasakannya yang dirasakannya
4.14 Mengungkapkan (lapar ingin makan, (lapar ingin makan,
kebutuhan, keinginan dan kedinginan memerlukan kedinginan
minat diri dengan cara yang baju hangat, perlu memerlukan baju
tepat payung agar tidak hangat, perlu payung
kehujanan, kepanasan, agar tidak kehujanan,
sakit perut perlu obat) kepanasan, sakit perut
perlu obat),
 Memilih kegiatan main  Memilih kegiatan

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


yang ditawarkan, main yang ditawarkan,
 Mengambil makanan  Mengambil makanan
sesuai kebutuhan sesuai kebutuhan
 Menggunakan alat main  Menggunakan alat
sesuai dengan gagasan main sesuai dengan
yang dimilikinya, gagasan yang
 Membuat karya sesuai dimilikinya,
dengan gagasannya, dst  Membuat karya sesuai
dengan gagasannya,
dst
Bahasa 2.14 Memiliki perilaku  Menghargai teman dan  Menghargai teman dan
yang mencerminkan sikap orang yang lebih tua orang yang lebih tua
rendah hati dan santun usianya. usianya.
kepada orangtua, pendidik  Cara berbicara secara  Cara berbicara secara
dan teman santun. Cara bertindak santun. Cara bertindak
santun. santun. Contoh
 Contoh perilaku ren dah perilaku ren dah hati
hati dan santun. dan santun.
3.10 Memahami bahasa  Memahami nada, jeda,  Memahami nada, jeda,
reseptif (menyimak dan intonasi misal: Saya intonasi misal : Saya
membaca) pergi ke Bandung, Saya pergi ke Bandung,
4.10 Menunjukkan pergi ke Bandung?, Saya pergi ke
kemampuan berbahasa Saya pergi ke Bandung!. Bandung?, Saya pergi
reseptif (menyimak dan  Memahami informasi ke Bandung!.
membaca) lisan misal: Besuk  Memahami informasi
silakan membawa satu lisan misal: Besuk
buah apel. silakan membawa satu
buah ape
 Memahami kata Tanya  Memahami kata Tanya
(apa, siapa, dimana, (apa, siapa,dimana,
mengapa ) Memahami mengapa dan
arahan tiga pesan dalam bagaimana)
satu perintah” misal  Memahami arahan tiga
tolong ambilkan bola pesan dalam satu
merah, dan letakkan di perintah” misal tolong
keranjang ambilkan bola merah,
dan letakkan di
keranjang
 Memahami kata – kata  Memahami kata –kata
yang berlaku di tempat yang berlaku di tempat
umum, misal: buang umum, misal: buang
sampah pada tempatnya sampah pada
tempatnya
 Memahami konsep  Memahami konsep

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


waktu dan tempat yang berkaitan dengan
(siang-malam, kata umum dan kata
besuksekarang, khusus. Misal kata
sebentarlama, jauh- umum : bunga, kata
dekat, disini-disana, khusus melati, kata
luassempit) umum tanamam, kata
 Memahami cerita yang khusus : pisang
didengar Memahami cerita yang
 Menceritakan kembali didengar
apa yang sudah didengar  Menceritakan kembali
apa yang sudah
didengar
3.11 Memahami bahasa  Mengungkapkan sesuai  Mengungkapkan
ekspresif (mengungkapkan nada, jeda, intonasi sesuai nada, jeda,
bahasa secara verbal dan misal : Saya pergi ke intonasi misal : Saya
non verbal) Bandung, Saya pergi ke pergi ke Bandung,
Bandung?, Saya pergi Saya pergi ke
ke Bandung!. Bandung?, Saya pergi
 Menyampaikan ke Bandung!.
informasi lisan misal:  Menyampaikan
Besok silakan informasi lisan misal:
membawa satu buah besok silakan
apel membawa satu buah
apel
4.11 Menunjukkan  Mengungkapkan kata  Mengungkapkan
kemampuan berbahasa Tanya (apa, siapa, arahan tiga pesan
ekspresif (mengungkapkan dimana, mengapa) dalam satu perintah”
bahasa secara verbal dan  Mengungkapkan tiga misal tolong ambilkan
non verbal) pesan dalam satu bola merah, dan
perintah” misal tolong letakkan di keranjang
ambilkan bola merah,
dan letakkan di
keranjang
 Mengungkapkan kata –  Memahami kata –kata
kata yang berlaku di yang berlaku di tempat
tempat umum, misal: umum, misal: buang
buang sampah pada sampah pada
tempatnya tempatnya
 Menyampaikan konsep  Menyampaikan konsep
waktu dan tempat yang berkaitan dengan
(siang-malam, besuk- kata umum dan kata
sekarang, sebentar-lama, khusus. Misal kata
jauhdekat, disini-disana, umum : bunga, kata
luas-sempit) khusus melati, kata

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


 Menceritakan kembali umum tanamam, kata
apa yang sudah khusus : pisang
dilakukan Menceritakan kembali
apa yang sudah
dilakukan /
pengalaman
 Mengungkapkan
keinginan secara lisan.
 Mengungkapkan
emosi melalui bahasa.
3.12 Mengenal keaksaraan  Mengenal bunyi huruf  Mengenal bunyi huruf
awal melalui bermain dan angka misal mama dan angka misal mama
4.12 Menunjukkan terdiri dari bunyi em- terdiri dari bunyi em-
kemampuan keaksaraan aem-a; satu=1 Membaca a-em-a; satu=1
awal dalam berbagai bentuk simbol huruf dan angka Membaca simbol
karya  Menghubungkan bunyi huruf dan angka
dan symbol, misal  Makna dari buku dan
gambar pisang teks Menghubungkan
dihubungkan dengan bunyi dan simbol,
symbol aksara p-i-sa-n- missal gambar pisang
g dihubungkan dengan
 Merangkai kata yang simbol aksara p-i-s-a-
berakhiran huruf vokal n-g
misal : mata, buku, meja  Merangkai kata yang
dan lain-lain berakhiran dengan
huruf konsonan misal
mobil, tas, motor dan
lain-lain membentuk
kata dari
 rangkaian huruf, misal
kata ‘IBU terdiri dari
rangkaian huruf i-b-u
 Menyusun kalimat
sederhana (S+P) misal
saya membaca
Menulis huruf dan
kata yang dipahami
Seni 2.4 Memiliki perilaku yang  Penampilan diri  Penampilan diri
mencerminkan sikap estetis  Cara menghargai hasil  Cara menghargai hasil
karya baik dalam bentuk karya baik dalam
gambar, lukisan, pahat, bentuk gambar,
gerak, atau bentuk seni lukisan, pahat, gerak,
lainnya, atau bentuk seni

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


• Cara merawat lainnya,
 Cara merawat.
 kerapian, kebersihan,  kerapian, kebersihan,
dan keutuhan benda dan keutuhan benda
mainan atau milik mainan atau milik
pribadinya pribadinya
3.15 Mengenal berbagai  Eksplorasi seni kriya,  Eksplorasi seni kriya,
karya dan aktivitas seni seni musik, gerak dan seni musik, gerak dan
4.15 Menunjukkan karya lagu, drama. • Ekspresi lagu, drama. Ekspresi
dan aktivitas seni dengan seni kriya, seni musik, seni kriya, seni musik,
menggunakan berbagai gerak dan lagu, drama gerak dan lagu, drama.
media  Apresiasi seni kriya, Apresiasi seni kriya,
seni musik, gerak dan seni musik, gerak dan
lagu, drama. lagu, drama

Keterangan :

Pengembangan sikap diterapkan secara rutin yang dituangkan dalam jadwal kegiatan rutin
harian.pengembangan sikap dilakukan melalui keteladanan dari secara konsisten untuk membentuk
konsistensi pembentukan sikap maka kegiatan rutin dipandu dalam standar operasional

4. Muatan Lokal

Muatan merupakan kegiatan kurikuler untuk mengembangkan kompetensi yang disesuaikan


dengan ciri khas daerah, yang materinya tidak dapat dikelompokkan kedalam mata pelajaran yang
ada. Substansi muatan local ditentukan oleh satuan pendidikan.
Adapun muatan local yang akan dilaksanakan atau diselenggarakan di Paud tk Terpadu
Zamzam kecamatan Moncongloe adalah sebagai berikut :
1. Bahasa Arab dan Bahasa Inggris
Sebagai upaya untuk mengenalkan keanekaragaman bahasa kepada anak diluar bahasa ibu,
memberikan kegiatan tambahan berupa bahasa Arab dan bahasa Inggris.
Ragam dan bentuk penyampaiannya melekat pada semua bidang pengembangan yang ada di
PAUD. Tujuan pemberian kegiatan bahasa Arab dan bahasa Inggris ini adalah untuk
mengenalkan aneka ragam bahasa sedini mungkin dan anak dapat menguasai kosa kata
(vokabullary), yang dapat dijadikan bekal untuk memasuki jenjang pendidikan selanjutnya.
2. Kegiatan pengembangan diri
Pengembangan diri bukan merupakan pelajaran yang harus diasuh oleh guru (wali murid).
Pengembangan ini bertujuan untuk memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk
mengembangkan dan mengekspresikan diri sesuai dengan kebutuhan, bakat dan minat setiap
peserta didik sesuai dengan kondisi sekolah. Kegiatan pengembangan diri difasilitasi atau

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


dibimbing oleh guru, atau tenaga kependidikan yang dapat dilakukan dalam bentuk ekstra
kurikuler. Kegiatan pengembangan diri dapat dilakukan melalui kegiatan pelayanan konseling
yang berkanaan dengan masalah diri pribadi dan kehidupan sosial, belajar, dan
pemgembangan karier peserta didik. Berdasarkan kondisi obyektif PAUD TK Terpadu
Zamzam dan kebutuhan dari masyarakat sekitar maka, kegiatan pengembangan diri yang
dipilih dan ditetapkan adalah sebagai berikut :
a. Mengembangkan kegiatan keagamaan sesuai dengan keyakinan.
Tujuan :
- Menanamkan dan mengembangkan aqidah dan akhlak anak didik
- Mengenalkan baca tulis huruh hijayyah
- Menambah/memberikan hafalan doa dan surah pendek serta hadist
Bentuk kegiatan :
1. Pendidikan al-qur’an
- Pengenalan huruf hijayyah
2. Pesantren kilat (bulan ramadhan)
3. Latihan berzakat fitrah
4. Peringatan hari besar agama
5. Manasik haji
6. Bakti sosial (social community)
- membesuk teman yang sakit
- berkunjung ke panti asuhan
b. Melestarikan kesenian daerah
Tujuan :
- Mengenalkan berbagai macam kebudayaan/multicultural.
- Melatih anak mencintai hasil karya sendiri
- Menumbuhkan jiwa kompetitif dan kreativitas yang tinggi
- Memupuk bakat dan talenta anak
Bentuk kegiatan :
- Tari kreasi baru
b. Pengenalan lingkungan
1. Kunjungan :
- Ke Masjid
- Ke Kantor desa
- Ke Puskesmas
- Ke Pasar
2. Karya wisata :
- Benteng Rotterdam
- Bantimurung
- Pizza Hut
- Wisata kebun
- Damkar makassar
3. Outo learning :
- Market day

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


- Manasik haji
c. Bakat dan minat :
- Class cooking
d. Alokasi Waktu Kegiatan pengembangan diri
N ALOKASI
KEGIATAN
o WAKTU
1. TPQ Senin-Jumat 11.10-12.10
2. Mewarnai Senin-Jumat 11.10-12.10
3. Seni Tari Senin-Jumat 11.10-12.10

4. Pengaturan Alokasi Waktu

Lama belajar merupakan keseluruhan waktu untuk memperoleh pengalaman belajar


yang harus diikuti anak dalam satu minggu, satu semester, dan satu tahun. Lama belajar pada
PAUD dilaksanakan melalui pembelajaran tatap muka. Dengan lama belajar sebanyak 1.950
menit per minggu.dilaksanakan selama 5 hari.

Kegiatan tatap muka di PAUD dengan lama belajar sebagai berikut.

a. Jumlah alokasi waktu 30 jam / minggu.


Dalam satu hari terdiri dari 5 (lima) jam pembelajaran, yaitu :

No KEGIATAN ALOKASI WAKTU


1. Kegiatan awal 75 Menit
2. Kegiatan inti 60 Menit
3. Kegiatan istirahat 30 Menit
4. Kegiatan penutup 40 Menit
Jumlah jam perhari 6,83 jam
Jumlah jam perminggu 34,15 jam x 60 menit = 1950 menit

Dengan Beban belajar yang digunakan adalah system paket yang sebagaimana tertera dalam
kurikulum, yaitu :

Satu jam
Jumlah jam Waktu
pembelajaran Minggu efektif /
Kelompok pembelajaran / pembelajaran
tatap muka / tahun pelajaran
minggu (jam) / tahun
menit
A 30 30 34
1020 Jam
B 30 30 34

Namun di kondisi pandemic wabah COVID-19 ini, sebagai arahan dari Pemerintah
dalam hal ini Menteri Pendidikan dan Kebudayaan agar mengurangi beban belajar anak
didik, maka alokasi waktu pembelajaran yang diberikan kepada anak didik yaitu sebagai
berikut :

No KEGIATAN ALOKASI WAKTU


1. Kegiatan awal 75 Menit
2. Kegiatan inti 65 Menit

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


3. Kegiatan penutup 25 Menit
Jumlah jam per hari 2,75 jam
Jumlah jam per minggu 13,75 jam x 60 menit = 825 menit

b. Pengelompokan Peserta Didik


- Kriteria pengelompokan peserta didik
 4-5 tahun pada kelompok A
 5-6 tahun pada kelompok B

E. KALENDER PENDIDIKAN DAN PROGRAM TAHUNAN

1. KALENDER PENDIDIKAN

Kalender pendidikan adalah pengaturan waktu kegiatan pembelajaran selama satu


tahun ajaran yang mencakup permulaan tahun pelajaran, waktu belajar efektif, minggu
efektif belajar, dan hari libur yang dilaksanakan oleh satuan pendidikan. Kalender
akademik ini dapat digabungkan dengan kalender akademik yang telah ditetapkan oleh
dinas pendidikan setempat, misalnya penentuan hari libur sekolah ataupun kegiatan
daerah yang akan dilakukan bersamaan seperti acara keagamaan ataupun budaya

Kurikulum Taman Kanak–kanak diselenggarakan dengan mengikuti kalender


pendidikan pada setiap tahun pelajaran. Kalender Pendidikan adalah pengaturan waktu
untuk kegiatan pembelajaran peserta didik selama satu tahun pelajaran yang mencakup
permulaan tahun pelajaran, minggu efektif, waktu pembelajaran efektif, dan hari libur.

a) Permulaan tahun pelajaran Adalah waktu dimulainya kegiatan pembelajaran pada


awal tahun pembelajaran.
b) Minggu efektif belajar Adalah jumlah minggu kegiatan pembelajaran untuk setiap
tahun pelajaran. Waktu pembelajaran efektif Adalah jumlah jam pembelajaran setiap
minggu, meliputi jumlah jam pembelajaran untuk seluruh bidang pengembangan
termasuk muatan lokal, ditambah jumlah jam untuk kegiatan pengembangan diri.
c) Akhir tahun dan Waktu libur Adalah waktu yang ditetapkan untuk tidak diadakan
kegiatan pembelajaran terjadwal. Waktu libur dapat berbentuk jeda tengah semester,
jeda antar semester, libur akhir tahun pelajaran, hari libur keagamaan, hari libur
khusus, libur umum dan hari – hari besar nasional.

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


Adapun penjelasan lokasi waktu kegiatan sebagai berikut:

N
ALOKASI WAKTU KETERANGAN
O KEGIATAN
1 Minggu belajar efektif Minimal 34 minggu Digunakan untuk kegiatan pembelajaran
Maksimal 38 minggu efektif diTK
2 Jeda tengah semester Maksimal 2 minggu Sabtu-minggu setiap semester
3 Jeda antar semester Maksimal 2 minggu Antar semester I dan II
4 Libur akhir tahun Maksimal 3 minggu Digunakan untuk penyiapan kegiatan dan
administrasi akhir tahun pelajaran
5 Hari libur keagamaan 2-4 minggu Daerah khusus yang memerlukan libur
keagamaan lebih panjang mengaturnya
sendiri tampa mengurangi jumlah efektif
belajar dan waktu pembelajaran efektif
6 Hari libur umum /nasional Maksimal 2 minggu Disesuaikan dengan peraturan pemerintah
7 Hari libur khusus Maksimal 1 minggu Digunakan untuk kegiatan yang di
programkan secara khusus oleh sekolah
tampa mengurangi minggu efektif belajar
dan waktu pembelajaran efektif
8 Kegiatan khusus Maksimal 3 minggu
.
2. PROGRAM TAHUNAN TK TERPAD ZAMZAM
Program tahunan PAUD adalah program yang disusun oleh lembaga berisi tentang
rencana kegiatan yang mendukung kegiatan anak, yang akan dilaksanakan dari awal
tahun ajran hingga akhir tahun ajaran.
Kegiatan tersebut terdiri dari kegiatan yang terkait dengan kurikulum (minggu
belajar, libur, hari-hari istimewa), mengunjungi tempat yang terkait dengan tema,
kegiatan bazaar anak, pentas seni anak, atau lainnya, maupun kegiatan yang keorang
tuaan/parenting (pertemuan orang tua, open house, hari keluarga dan sebaginya).
Adapun program tahunan dan alokasi waktu rencana kegiatan PAUD TK Teradu
Zamzam selama setahun dan disesuaikan dengan kondisi akibat pandemic wabah covid-
19 yang terjadi adalah sebagai berikut :
Alokasi Waktu
Uraian Kegiatan Ket
Bulan Tanggal
Maret 2020 1 Rapat panitia penerimaan murid baru (PMB)
4–6 Persiapan berkas-berkas PMB
11 Pendaftaran murid baru
Juli 2020 1 – 11 Persiapan kelas/dekorasi
13 Masuk awal tahun pelajaran
13 & 16 Rapat orang tua murid (sosialisasi
pembelajaran selama Pandemi Covid-19
(daring)
17 Pembagian kelas
20 – 24 Orientasi PMB
27 – 29 Efektif pembelajaran (daring dan luring)
30 – 31 Libur idul adha
Agustus 2020 3–8 Efektif pembelajaran (daring dan luring)
10 – 15 Efektif pembelajaran (daring dan luring)
17 Hari kemerdekaan RI
“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM
18 – 21 Efektif pembelajaran (daring dan luring)
24 – 28 Efektif pembelajaran (daring dan luring)
31 Efektif pembelajaran (daring dan luring)
September 2020 1–4 Efektif pembelajaran (daring dan luring)
7 – 11 Efektif pembelajaran (daring dan luring)
14 – 18 Efektif pembelajaran (daring dan luring)
Puncak tema
“lingkungan di sekitar sekolah ku”
18
Membuat inovasi tanaman hydroponic
(sayur) di samping sekolah
21 – 25 Efektif pembelajaran (daring dan luring)
28 – 30 Efektif pembelajaran (daring dan luring)
Oktober 2020 1–2 Efektif pembelajaran (daring dan luring)
5–9 Efektif pembelajaran (daring dan luring)
12 – 16 Efektif pembelajaran (daring dan luring)
19 – 23 Efektif pembelajaran (daring dan luring)
26 – 30 Cuti bersama
November 2020 2–6 Efektif pembelajaran (daring dan luring)
9 – 13 Efektif pembelajaran (daring dan luring)
16 – 20 Efektif pembelajaran (daring dan luring)
23 – 28 Remedial
Desember 2020 1–4 Remedial
Pengisian raport/laporan tingkat pencapaian
7 – 11
anak
14 – 17 Festival anak & ibu shaleha/puncak tema
Penerimaan laporan tingkat pencapaian anak
18
semester 1
23 – 31 Libur akhir semester 1
Januari 2021 1 Tanuh baru 2021
4–8 Efektif pembelajaran
11 – 15 Efektif pembelajaran
18 – 21 Efektif pembelajaran
23 Pertemuan orang tua (komite)
25 Penimbangan BB, TB, LK anak
25 – 29 Efektif pembelajaran
Februari 2021 1–5 Efektif pembelajaran
8 – 12 Efektif pembelajaran
12 Hari raya imlek
15 – 18 Efektif pembelajaran
19 Makan sehat bersama
22 Penimbangan BB, TB, LK anak
22 – 26 Efektif pembelajaran
Maret 2021 1–5 Efektif pembelajaran
8 – 10 Persiapan penerimaan murid baru
11 Libur israj mi’raj
15 – 18 Efektif pembelajaran
19 Kunjungan ke damkar
22 Penimbangan BB. TB, LK anak
22 – 26 Efektif pembelajaran
29 – 31 Efektif pembelajaran
April 2021 1–2 Efektif pembelajaran
5–9 Efektif pembelajaran
12 – 16 Libur awal puasa ramadhan
19 – 23 Efektif pembelajaran
26 Penimbangan BB, TB, LK anak
26 – 30 Efektif pembelajaran
Mei 2021 3–7 Efektif pembelajaran

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


10 – 21 Libur hari raya idul fitri
24 – 25 Efektif pembelajaran
26 Libur hari raya waisak
27 – 28 Remedial
& 30
Juni 2021 1 Hari lahir pancasila
2–4 Remedial
7 – 11 Festival anak dan ibu shaleha
14 – 18 Pengisian raport
18 Penyerahan LPPAD/ijazah
21 – 30 Libur semester 2

F. STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)


SOP adalah langkah-langkah yang harus diikuti untuk menjalankan suatu pekerjaan
dengan berpedoman pada tujuan yang harus dicapai. Penetapan langkah tersebut harus
dituangkan secara tertulis mengenai apa yang harus dilakukan, kapan, dimana, oleh siapa
dan dengan cara bagaiman. Sehingga SOP menjadi cara baku, yang disepakati dan
diterapkan oleh semua orang yang ada di satuan PAUD.
SOP menjadi sistem yang memberikan pedoman kerja, kapan, dimana, oleh siapa dan
cara bagaiman pembelajaran dijalankan terutama dalam mengatur program pembelajaran
yang bersifat rutin dan habituasi. Kegiatan rutin dan terus berulang dilakukan guru
biasanya kegiatan pembiasaan dan keteladanan dalam mencapai sikap spiritual dan sikap
sosial.
1. Fungsi SOP
a. Memeperlancar petugas di lingkungan satuan PAUD dalam melaksanakan
tugasnya.
b. Mempermudah penemuan hambatan yang mungkin muncul dalam pelaksanaan
tugas baik hambatan dari dalam dari luar.
c. Mendisiplinkan semua pendidik dan tenaga kependidikan sesuai aturan yang
disepakati bersama
d. Membangun cara kerja yang lebih tertata dan disiplin
e. Membantu konsistensi atau perilaku pendidikan yang diperlukan dalam
mengembangkan karakter anak
2. Manfaat SOP
a. Semua orang yang ada di satuan PAUD memilki standar yang sama dalam
melayani dan memfasilitasi anak belajar
b. Memudahkan dalam pengkaderan bagi pendidik junior untuk mengenal cara
memberikan layanan
c. Sebagai informasi terbuka bagi tenaga pendidik, kependidikan dan orang tua
tentang layanan yang baik dan sistematis
3. SOP yang ada di TK Terpadu Zamzam sebagai berikut :
a. SOP penyambutan kedatangan anak
b. SOP penataan alat-alat bermain

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


c. SOP kegiatn motorik kasar
d. SOP kegiatan membaca buku untuk anak
e. SOP pijakan sebelum bermain
f. SOP pijakan selama bermain
g. SOP kegiatan makan
h. SOP cara mencuci tangan
i. SOP menyikat gigi
j. SOP pertolongan pertama pada kecelakaan (P3K)
k. SOP pengelolaan kegiatan belajar
l. SOP penambahan dan murajaah (pengulangan hafalan al-qur’an, hadist dan doa
harian)
m. SOP pembelajaran di rumah (panduan BDR)

A. PROGRAM SEMESTER
Merupakan program pembelajaran yang berisi jaringan tema, bidang
pengembangan/lingkup pengembangan, indicator dan alokasi waktu.
Langkah-langkah pengembangan Program Semester :
1. Mempelajari dokumen Kuirkulum yakni Pedoman pengembangan program
pembelajaran.
2. Menentukan tema yang akan digunakan dalam setiap semester dan menetapkan
alokasi waktu setiap tema.
3. Identifikasi tema menjadi sub tema.
4. Tema-tema yang dipilih dan hasil identifikasi tema menjadi sub tema dapat dibuat
dalam bentuk table pada setiap awal tahun pelajaran.
Tema Semester I
No Tema Kelompok A Alokasi Waktu
1. Diriku 3 Minggu
2. Tanah Airku 1 Minggu
3. Keluargaku 2 Minggu
4. Binatang 5 Minggu
5. Tanaman 6 Minggu
17 Minggu

Tema Semester II
No Tema kelompok A Alokasi Waktu
1. Lingkungan Alam 7 Minggu
2. Benda-benda Sekitar 4 Minggu
3. Negara 6 Minggu
17 Minggu

1. Tema
Tema adalah alat untuk mengenalkan berbagai konsep, topic dan ide kepada anak didik
secara utuh dalam pembelajaran, tema berfungsi untuk menyatukan isi Kurikulum dalam satu

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


perencanaan yang utuh (holistic) memperkaya perbendaharaan bahasa anak didik, membuat
pembelajaran lebih bermakna dan membantu anak mengenal berbagai konsep minat anak
yang dijadikan focus perencanaan atau titik awal perencanaan dalam proses pembelajaran.
Pemilihan tema ditaman kanak-kanak hendaknya memperhatikan prinsip-prinsip :
a. Kedekatan artinya tema hendaknya dipilih mulai dari tema yang terdekat dengan
kehidupan anak ke tema yang semakin jauh dari kehidupan anak contoh tema diatas.
b. Kesedehanaan artinya tema hendak dipilih mulai dari tema-tema yang sederhana ke
tema-tema yang lebih rumit bagi anak. Apabila contoh tema-tema diatas masih
terlalu rumit dan luas, guru dapat menentukan tema yang lebih sederhana agar tema
dapat lebih efektif dan focus. Tema-tema tertentu yang terlalu rumit dan luas dapat
digabung atau diintegrasikan ke tema lain menjadi sub tema agar tidak terlalu
banyak tema.
c. Kemenarikan artinya tema hendaknya dipilih mulai dari tema-tema yang menarik
minat anak kepada tema-tema yang kurang menarik anak. Tema-tema tertentu dapat
dibuat lebih menarik dan dibedakan antara tema kelompok A dan kelompok B agar
anak didik tertarik dan tidak akan membosankan anak karena pengulangan tema
yang sama denga sub tema yang sama.
d. Keinsidentalan artinya peristiwa atau kejadian disekitar anak (sekolah) yang terjadi
pada ssat pemblejaran berlangsung hendaknya dimasukkan dalam pembelajaran
walaupun tidak sesuai dengan tema yang dipilih hari itu.
e. Keinsidentalan peristiwa perayaan yang ada disiktar anak juga dapat diangkat
menjadi sub tema : Perayaan atau special event dan masuk ke setiap tema yang
sudah ada tujuannya agar anak mendapat pengalaman bermakna pada peristiwa
khusus walaupun hanya beberapa hari atau satu minggu.
f. Pemilihan tema-tema yang akan dipakai selama satu tahun pelajaran dilakukan
sebelum tahun pelajaran dimulai, tema-tema yang sudah dipilih dilengkapi dengan
waktu pelaksanaan tema. Agar anak didik dan guru dapat melakukan eksplorasi
kegiatan secara tuntas melalui bahan tema tersebut. Rentang waktu pelaksanaan
jangan terlalu singkat, rentang waktu sekitar satu bulan (4 minggu) untuk satu tema
merupakan waktu yang cukup eksplorasi.
2. Identifikasi tema menjadi sub tema
Identifikasi tema menjadi sub tema dapat di identifikasikan di awal tahun
pembelajaran. Proses identifikasi tema dapat dilakukan oleh anak didik melalui kegiatan
awal, tetapi guru sudah dapat melakukan identifikasi tema di awal tahun melalui berbagai
pertimbangan seperti :
a. Pengalaman percakapan awal dengan anak didik tentang tema.
b. Gambar-gambar bebas hasil karya anak didik merupakan focus minat anak didik
dapat dijadikan sub tema

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


c. Alat bermain yang suka dimainkan oleh anak didik : permainan yang dilakukan
dengan teman sebaya merupakan focus minat anak didik dan dapat dilakukan sub
tema. Ada banyak tema yang bisa digali dari minat anak. Dari berbagi tema yang
sesuai minat anak pada dasarnya terdiri dari lima tema yang saling berkaitan yaitu
aku, air, tempat tinggalku dan udara, tema-tema tersebut saling terkait, ketika guru
membuat perencanaan pembelajaran sehingga tema apapun yang dipilih oleh guru
dan anak didik pasti ada saling keterkaitannya
B. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Mingguan (RPPM)
Merupakan penjabaran dari perencanaan semester yang berisi kegiatan-kegiatan dalam
rangka mencapai indicator yang telah direncanakan dalam satu minggu sesuai dengan
keluasan pembahasan tema dan sub tema.
RPPM ada dua bentuk :
a. RPPM model pembelajaran kelompok
b. RPPM model pembelajaran berdasrkan minat
Komponen RPPM berdasarkan kelompok :
- Tema dan sub tema
- Alokasi waktu
- TK Kelompok A atau B
- Bidang pengembangan atau lingkup perkembangan
- Kegiatan perbidang pengembangan/lingkup pengembangan
Langkah-langkah pengembangan RPPM berdasrkan kelompok :
- Menjabarkan tema dan merinci sub tema
- Menjabarkan in dikator menjadi kegiatan-kegiatan pada bidang pengembangan
dalam program semester untuk mempermudah bisa menggunakan kalimat 5 W I H
(What, Who, Why, When dan How)
- Membuat matrik hubungan antar tema, sub tema dengan kegiatan-kegiatan
- Menentukan pelaksanaan kegiatan dalm satu minggu
Komponen RPPM berdasarkan minat :
- Tema dan sub tema
- Alokasi waktu
- TK Kelompok A dan B
- Sudut/Area/Sentra
- Kegiatan sudut, area, sentra
Langkah-langkah pengembangan RPPM berdasarkan minat :
- Menjabarkan tema dan merinci sub tema
- Menjabarkan indicator menjadi kegiatan-kegiatan dan dimasukkan dalam
area/sudut/sentra bisa menggunakan kalimat Tanya 5 W I H
- Membuat matrik hubungan antara tema, sub tema dengan kegiatan-kegiatan
- Menentukan alokasi waktu untuk setiap RPPM

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


C. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Harian (RPPH)
Merupakan penjabaran dari RPPM yang memuat kegiatan-kegiatan pembelajaran, baik
yang dilaksanakan secara individual, kelompok, maupun klasikal dalam satu RPPH
terdiri atas satu kegiatan, kegiatan inti, istirahat/makan dan kegiatan akhir.
D. Penilaian
1. Pengertian
Penilaian adalah suatu usaha mengumpulkan dan menafsirkan berbagai informasi
secara sistematis, berkala, berkelanjutan, menyeluruh, tentang proses dan hasil dari
pertumbuhan serta perkembangan yang telah dicapai oleh anak melalui kegiatan
pembelajaran.
2. Tujuan Penilaian
Tujuan penilaian adalah untuk mengetahui pertumbuhan dan perkembangan yang
telah dicapai oleh anak didikselama mengikuti pendidikan TK.
3. Fungsi Penilaian
Fungsi penilaian adalah sebagai berikut :
- Memberikan umpan balik kepada guru untuk memperbaiki kegiatan
pembelajaran
- Sebagai bahan pertimbangan bagi guru untuk melakukan kegiatan bimbingan
terhadap anak didik agar fisik maupun psikisnya dapat tumbuh dan
berkembang secara optimal
- Sebagai bahan pertimbangan bagi guru untuk menempatkan anak dalam
kegiatan yang sesuai dengan minat dan kebutuhannya
- Memberikan informasi kepada orang tua tentang pertumbuhan dan
perkembangan yang telah dicapai oleh anak sebagai bentuk pertanggung
jawaban TK
- Sebagai informasi bagi orang tua untuk melaksanakan pendidikan keluarga
yang sesuai dan terpadu dengan proses pembelajaran TK
- Sebagai bahan masukan bagi berbagai pihak dalam rangka pembinaan
selanjutnya terhadap anak didik.
4. Ruang Lingkup Penilaian
Penilaian mencakup dua bidang pengemabangan sebagai berikut :
- Bidang pengembangan pembiasaan, meliputi nilai-nilai agama, moral, sosial
emosional.
- Bidang pengembangan kemampuan dasar meliputi kemampuan fisik, motorik,
kognitif, bahasa dan seni.

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


BAB IV
PENUTUP

Syukur Alhamdulillah kami panjatkan kehadirat Allah Subhhana wataa’la, kami Tim
penyusun Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan TK Terpadu Zamzam sudah berhasil
menyusun kurikulum ini walaupun jauh dari sempurna.
Besar harapan kami mudah-mudahan kurikulum tingkat satuan pendidikan Tk Terpadu
Zamzam dapat memberikan konstribusi besar terhadap perkembangan pendidikan khususnya
bagi lembaga Tk Az-zehan, umumnya bagi lembaga pendidikan lainnya.
Kami tim penyusun kurikulum tingkat satuan pendidikan TK Terpadu Zamzam mohon
maaf yang sebesar-besarnya bila terdapat kekurangan dalam kurikulum ini, dan tidak lupa
kami ucapkan terima kasih banyak atas dukungan semua pihak, khususnya guru-guru Tk
Terpadu Zamzam atas kerjasamanya dalam penyelesaian kurikulum ini, mudah-mudahan
Allah subhana wataa’la membalasnya dengan yang lebih baik, Aamiin.

Maros, 12 Juli 2020


Kepala Paud/Tk Terpadu Zamzam

(Kamaruddin, S.Sos)

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


BAB V
LAMPIRAN

1. Kalender pendidikan dan program tahunan


2. Alokasi waktu (hari efektif)
3. Program semester
4. Tema dan sub tema
5. Rencana pelaksanaan pembelajaran mingguan (RPPM)
6. Rencana pelaksanaan pembelajaran harian (RPPH)
7. Penilaian perkembangan anak
8. Standar operasional prosedur (SOP)
9. Izin operasional
10. Tata tertib, kode etik

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


TAMAN KANAK-KANAK TERPADU ZAMZAM
DUSUN PANAIKANG DESA MONCONGLOE KAB-MAROS
KALENDER PENDIDIKAN TK AZ-ZEHAN TAHUN PELAJARAN 2020/2021
JULI 2020 AGUSTUS 2020
AHAD 5 12 19 26 AHAD 2 9 16 23 30
SENIN 6 13 20 27 SENIN 3 10 17 24 31
SELASA 7 14 21 28 SELASA 4 11 18 25
RABU 1 8 15 22 29 RABU 5 12 19 26
KAMIS 2 9 16 23 30 KAMIS 6 13 20 27
JUMAT 3 10 17 24 31 JUMAT 7 14 21 28
SABTU 4 11 18 25 SABTU 1 8 15 22 29
Catatan : Catatan :
 Total hari 31  Total hari 31
 Hari Efektif 3  Hari Efektif 17
1-12 Libur Semester 3-10 Libur Semester
13-17 Penerimaan anak didik baru 17 Penerimaan anak didik baru
20-24 Orientasi peserta didik 20 Orientasi peserta didik
27-29 Tema Diriku 18-28 Tema Diriku
13&15 Pertemuan orang tua anak didik 14 Pertemuan orang tua anak didik
26 Penimbangan BB,TB, LK anak 25 Penimbangan BB,TB, LK anak
30-31 Libur hari raya qurban
SEPTEMBER 2020 OKTOBER 2020
AHAD 6 13 20 27 AHAD 4 11 18 25
SENIN 7 14 21 28 SENIN 5 12 19 26
SELASA 1 8 15 22 29 SELASA 6 13 20 27
RABU 2 9 16 23 30 RABU 7 14 21 28
KAMIS 3 10 17 24 KAMIS 1 8 15 22 29
JUMAT 4 11 18 25 JUMAT 2 9 16 23 30
SABTU 5 12 19 26 SABTU 3 10 17 24 31
Catatan : Catatan :
 Total hari 30  Total hari 31
 Hari Efektif 22  Hari Efektif 21
1-15 Tema keluarga besarku 16 POM/parenting
“KURIKULUM
11 TK TERPADUlaporan
POM/penerimaan ZAMZAM 1-16 Tema tanaman
Perkembangan awal 25 Penimbangan BB,TB,LK anak
21 Penimbangan BB,TB, LK anak 29 Maulid Nabi Muhammad SAW
28-30 Tema binatang 19-30 Tema tanaman
NOPEMBER 2020 DESEMBER 2020
AHAD 1 8 15 22 29 AHAD 6 13 20 27
SENIN 2 9 16 21 30 SENIN 7 14 21 28
SELASA 3 10 17 22 SELASA 1 8 15 22 29
RABU 4 11 18 23 RABU 2 9 16 23 30
KAMIS 5 12 19 24 KAMIS 3 10 17 24 31
JUMAT 6 13 20 25 JUMAT 4 11 18 25
SABTU 7 14 21 26 SABTU 5 12 19 26
Catatan : Catatan :
 Total hari 30  Total hari 31
 Hari Efektif 21  Hari Efektif 14
13 POM 1-4 Remedial
1-20 Tema tanaman 14-17 Festival anak & ibu sholeha
23-30 Remedial 18 POM/Penerimaan laporan sem I
23 Penimbangan BB,TB,LK anak 21-31 Libur semester I

TAMAN KANAK-KANAK TERPADU ZAMZAM


DUSUN PANAIKANG DESA MONCONGLOE KAB-MAROS
KALENDER PENDIDIKAN TK AZ-ZEHAN TAHUN PELAJARAN 2020/2021
JANUARI 2021 FEBRUARI 2021
AHAD 3 10 17 24 31 AHAD 7 14 21 28
SENIN 4 11 18 25 SENIN 1 8 15 22
SELASA 5 12 19 26 SELASA 2 9 16 23
RABU 6 13 20 27 RABU 3 10 17 24
KAMIS 7 14 21 28 KAMIS 4 11 18 25
JUMAT 1 8 15 22 29 JUMAT 5 12 19 26
SABTU 2 9 16 21 30 SABTU 6 13 20 27
Catatan : Catatan :
 Total hari 31  Total hari 28
 Hari Efektif 20  Hari Efektif 19
1 Libur semester I 1-5 Tema Lingkungan alam
4-29 Tema lingkungan alam 15-26 Tema Benda sekitar
21 POM 12 Imlek
25 Penimbangan BB,TB,LK anak 14 POM/makan bersama
22 Penimbangan BB,TB,LK anak
MARET 2021
AHAD 7 14 21 28
SENIN 1 8 15 22 29
SELASA 2 9 16 23 30 APRIL 2021
RABU 3 10 17 24 AHAD 4 11 18 25
KAMIS 4 11 18 25 SENIN 5 12 19 26
JUMAT 5 12 19 26 SELASA 6 13 20 27
SABTU 6 13 20 27 RABU 7 14 21 28
Catatan : KAMIS 1 8 15 22 29
 Total hari 30 JUMAT 2 9 16 23 30
 Hari Efektif 22 SABTU 3 10 17 24
11 Isra Miraj Catatan :
12 Baksos  Total hari 30
19 POM/penerimaan laporan  Hari Efektif 22
“KURIKULUM
22 TK TERPADU
Penimbangan ZAMZAM
BB,TB,LK anak 2-3 Out learning ke damkar
1-12 Tema Benda sekitar 12-16 Libur awal puasa
15-26 Tema benda sekitar 26 Penimbangan BB,TB,LK anak
29-31 Tema Negara 1-30 Tema negara
JUNI 2021
MEI 2021 AHAD 6 13 20 27
AHAD 2 9 16 23 30 SENIN 7 14 21 28
SENIN 3 10 17 24 31 SELASA 1 8 15 22 29
SELASA 4 11 18 25 RABU 2 9 16 23 30
RABU 5 12 19 26 KAMIS 3 10 17 24
KAMIS 6 13 20 27 JUMAT 4 11 18 25
JUMAT 7 14 21 28 SABTU 5 12 19 26
SABTU 1 8 15 22 29 Catatan :
Catatan :  Total hari 30
 Total hari 30 1 Hari kesaktian pancasila
 Hari Efektif 10 2-3 Remedial
7 Tema Negara 7-11 festival anak/ibu sholeha
10-21 Libur idul Fitri 14-17 Pengisian rapor
24-28 Remedial 18 Penerimaan ijasah/rapor
26 Waisak 21-9 juli Libur akhir tahun ajaran

PROGRAM TAHUNAN PAUD AZ-ZEHAN TAHUN 2020-2021


N
WAKTU KEGIATAN KET
O
1. Juli 2020 11. Penerimaan murid baru
12. Pengenalan tempat bermain anak (orientasi)
13. Pertemuan orang tua murid pengenalan Visi & Misi
dan cara belajar disekolah (tata tertib) selama masa
Pandemi Covid-19
14. Pembentukan komite dan pengurus komite sekolah
15. Musyawarah program kerja/belajar tahun 2020/2021
16. Penimbangan BB,TB,LK anak
17. Pelatihan guru “Metode Belajar Daring & Luring”
2. Agustus 2020 1. Penimbangan berat badan/ pengukuran tinggi dan
lingkar kepala anak
2. Pemberian vitamin
3. September 2020 1. Pertemuan komite
2. Penimbangan berat badan/pengukuran tinggi dan
lingkar kepala anak
4. Oktober 2020 1. Penimbangan berat badan/pengukuran tinggi dan
lingkar kepala anak
2. Pemberian obat cacing
5. November 2020 1. Penimbangan berat badan/pengukuran tinggi dan
lingkar kepala anak
6. Desember 2020 1. Festival anak dan ibu sholeha
2. Penerimaan laporan perkembangan murid semester
ganjil
7. Januari 2021 1. Pertemuan komite
2. Persiapan/latihan anak-anak untuk penamatan
3. Penimbangan berat badan/pengukuran tinggi dan
lingkar kepala anak

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


8. Februari 2021 1. Pemberian Vitamin A
2. Pemberian makanan sehat (nasi sayur dan ikan
bakar)
3. Pertemuan komite
4. Penimbangan berat badan/pengukuran tinggi dan
lingkar kepala anak
9. Maret 2021 1. Pertemuan komite
2. Baksos kepanti asuhan
3. Persiapan penerimaan murid baru
4. Penimbangan berat badan/pengukuran tinggi dan
lingkar kepala anak
10. April 2021 1. Out learning damkar Makassar
2. Pertemuan komite
3. Pemberian makanan sehat
4. Penimbangan berat badan/pengukuran tinggi dan
lingkar kepala anak
11. Mei 2021 1. Pertemuan komite
2. Pesantren kilat (bulan ramadhan)
3. Buka puasa bersama
4. Penimbangan berat badan/pengukuran tinggi dan
lingkar kepala anak
12. Juni 2021 1. Penamatan/perpisahan
2. Penerimaan laporan & ijasah
3. Renovasi sekolah

Mengetahui, Moncongloe lappara, juni 2020


Ketua Lembaga PAUD Az-Zehan Kepala PAUD Az-Zehan

(Hj.Tarwina, S.Ag,.M.Pd.I) (Rasbi, S.Pd)


Nip.

ALOKASI WAKTU HARI EFEKTIF PEMBELAJARAN


TK Terpadu Zamzam
TAHUN PELAJARAN 2020-2021
SEMESTER I (GANJIL)
MGG HARI-HARI EFEKTIF TEMA SUB TEMA
SENIN SELAS RABU KAMIS JUMAT
A
13 Juli 14 15 16 17 PADB
20 21 22 23 24 ORIENTASI SEKOLAH
I 27 28 29 30 31 IDENTITASKU
II 3 Agus 4 5 6 7 DIRIKU TUBUHKU
III 10 11 12 13 14 KESUKAANKU

IV 17 18 19 20 21 NEGARAKU TANAH AIRKU

V 24 25 26 27 28 ANGGOTA
KELUARGAK KELUARGAKU
VI 31 1 Sept 2 3 4 U PEKERJAAN
KELUARGAKU

VII 7 8 9 10 11 BINATANG BINATANG AIR


VIII 14 15 16 17 18 BINATANG
DARAT
IX 21 22 23 24 25 BINATANG
BERSAYAP
X 28 29 30 1 Okt 2 BINATANG

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


MELATA
XI 5 6 7 8 9 BINATANG
DALAM TANAH

XII 12 13 14 15 16 TANAMAN BUAH


XIII 19 20 21 22 23 TANAMAN
SAYUR
XIV 26 27 28 29 30 TANAMAN BIJI-
BIJIAN
TANAMAN
XV 2 Nov 3 4 5 6 TANAMAN
UMBI-UMBIAN
XVI 9 10 11 12 13 TANAMAN OBAT
XVII 16 17 18 19 21 TANAMAN
BUNGA

XVIII 24 25 26 27 28
REMEDIAL
XIX 1 Des 2 3 4 5

Moncongloe, Juni 2020


Kepala TK Terpadu Zamzam

(Kamariddin, S,Sos)

ALOKASI WAKTU HARI EFEKTIF PEMBELAJARAN


PAUD TK TERPADU ZAMZAM
TAHUN PELAJARAN 2020-2021
SEMESTER II (GENAP)
HARI-HARI EFEKTIF
MGG TEMA SUB TEMA
SENIN SELASA RABU KAMIS JUMAT
I 4 Jan 5 6 7 8 GEJALA ALAM
II 11 12 13 14 15 BULAN,BINTANG
, MATAHARI
LINGKUNGAN
III 18 19 20 21 22 BUMI
ALAM
IV 25 26 27 28 29 AIR
V 1 Feb 2 3 4 5 API
VI 8 9 10 11 12 UDARA

VII 15 16 17 18 19 BENDA-BENDA TRANSPORTASI


SEKITAR DARAT
VIII 22 23 24 25 26 TRANPORTASI
AIR
IX 29 30 31 1 Mar 2 TRANSPORTASI
UDARA
X 5 6 7 8 9 KOMUNIKASI
ELEKTRONIK
XI 12 13 14 15 16 NON

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


ELEKTRONIK

XII 19 20 21 22 23 TANAH AIRKU


XIII 26 27 28 29 30 KOTAKU
XIV 2 Apr 3 4 5 6 DESAKU
XV 9 10 11 12 13 BANTIMURUNG
NEGARA
XVI 16 17 18 19 20 BUGIS WATER
PARK
XVII 23 24 25 26 27 KOLAM
REGULASI

XVIII 30 1 Mei 2 3 4
REMEDIAL
XIX 7 8 9 10 11

Moncongloe, Juni 2020


Kepala TK/Paud Terpadu Zamzam

(Kamaruddin, S.Sos)

DAFTAR TEMA KEGIATAN PAUD TK TERPADU ZAMZAM


SEMESTER I TAHUN PELAJARAN 2020-2021
NO PEKAN TEMA SUB TEMA SUB-SUB TEMA
Namaku
Jenis kelamin
I IDENTITASKU Umur
Nama orang tua
Alamat rumah
Kepala
Tangan
1 II DIRIKU TUBUHKU Badan
Kaki
Fungsi anggota tubuh
Makanan
Minuman
III KESUKAANKU Warna kesukaan
Permainan
Kegiatan
Virus corona di kotaku
2 IV TANAH AIR COVID DIKOTAKU Cara penanganan covid-19
Gerakana pencegahan covid-19

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


Ayah dan ibu
Kakak dan adik
Jumlah anggota keluarga
Kebiasaan-kebiasaan anggota keluarga
ANGGOTA
V Keluargaku
KELUARGA
Paman
Bibi
Sepupu
3 KELUARGA Tugas tiap-tiap anggota keluarga
Dokter
Perawat
PEKERJAAN Polisi
/PROFES Guru
VI
ANGGOTA Tentara
KELUARGAKU Petani
Nelayan
Pedagang
4 Ikan
Udang
VII BINATANG AIR Cumi
Kepiting
Ikan hias
Ayam
Sapi
VIII BINATANG DARAT Kambing
Kucing
BINATANG Bebek
Nyamuk
Lalat
BINATANG
X Kupu-kupu
BERSAYAP
Burung
Capung
Ular
BINTANG Kadal
XI
MELATA Kura-kura
Buaya
Iguana
Penyu
Komodo
Cacing
Semut
BINATANG Tikus
DALAM TANAH Jangkrik
Undur-undur
Lipan/kelajengking
TANAMAN Jeruk
Pisang
Papaya
XII TANAMAN BUAH Mangga
Anggur
Apel
Rambutan
XIII TANAMAN SAYUR Kelor
Bayam
Kangkung
Kacang panjang
Sawi hijau

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


Jagung
TANAMAN BIJI- Kedelai
XIV
BIJIAN Kacang hijau
Padi
Singkong
Ubi jalar
TANAMAN UMBI-
XV Wortel
UMBIAN
Bawang putih
Bawang merah
Kunyit
Daun miyana
XVI TANAMAN OBAT Daun papaya
Daun jarak
Daun sirih
Bunga mawar
Bunga kembang kertas
TANAMAN
XVII Bunga jam 9
BUNGA/HIAS
Bunga asoka
Bunga anggrek

DAFTAR TEMA KEGIATAN PAUD AZ-ZEHAN


SEMESTER II TAHUN PELAJARAN 2020-2021
N PEKAN TEMA SUB TEMA SUB-SUB TEMA
O
1 LINGKUNGAN Hujan/banjir
Gempa bumi
ALAM
Tanah longsor
Angin puting beliung
I GEJALA ALAM Gunung meltus
Siang dan malam
Petir
Pelangi
Ombak
II BENDA-BENDA LANGIT Planet
Bulan
Bintang
Matahari
Meteor

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


Batu
BUMI/BENDA-BENDA Tanah
III Air
ALAM Pasir
Kayu
Jenis-jenis air
Manfaat air
IV AIR Bahaya air
Alat yang dipakai untuk
mengambil air
Sumber-sumber api
Manfaat api
V API Bahaya api
Alat untuk memadamkan
api
Sumber-sumber udara
Manfaat udara bagii
VI UDARA makhluk hidup
Bahaya kekurangan udara
Nama lain udara
BENDA-BENDA Mobil
2 VII TRANSPORTASI DARAT
SEKITAR
Motor
Becak
Delman/bendi
Bentor
Kereta api
Sepeda
Perahu/sampan
Kapal
VIII TRANSPORTASI AIR Rakit
Jet ski
Kapal selam
Pesawat
Balon udara
IX TRANSPORTASI UDARA
Helicopter
Gantole/paralayang
Hp
Televisi
ALAT KOMUNIKASI Radio/tape recorder
XI
ELEKTRONIK Telepon
Laptop/komputer
Ht (henditolki)
XII Surat kabar
Majalah
ALAT KOMUNIKASI NON Komik
ELEKTRONIK Telegram
Kentongan
Surat
3 XIII NEGARA IBU KOTA Ibu kota Negara RI
Lambang Negara RI
Bendera Negara RI
Bahasa Negara RI
Dasar Negara RI
Pahlawan Negara RI

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


Ibu kota Makassar
Nama gubernur Sulawesi
XIV selatan
4 KOTAKU
Wakil gubernur Sulawesi
selatan
Nama walikota Makassar
Nama bupati maros
Nama camat kecamatan
moncongloe
Sawah/kebun
Gunung
XIV DESAKU Dingin/sunyi
Pasar
Tempat ibadah
Goa batu
Monyet
Kupu-kupu
XV BANTIMURUNG
Air terjung
Gunung
Patung
Air
Kolam renang
Seluncuran
XVI BUGIS WARET PARK
Pohon
Pos karcis
Sungai buatan
KOLAM REGULASI NIPA- Sungai
NIPA
Gedung serbaguna
XVII Tempat olah raga
Tempat parker
Tempat pemancingan
Gazebo
Pos penjaga

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN (RPPM)


KOMBINASI (DARING DAN LURING) TAHUN PELAJARAN 2020-2021

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


Semester/Bulan/Tahun/Minggu : 1/Juli/Minggu Ke-1

Tema : Diriku
Sub tema : Identitasku
Sub-sub tema : (Namaku, Jenis kelamin, Umur, Orang tuaku dan Alamat rumah)
KD MATERI KEGIATAN BELAJAR
Nam 1.1,1.2,3.1-4.1,3.2,3.4 Identitas diriku 1. Aku bisa
Fisik Motorik 2.1,3.3-4.3 Mempercayai adanya Tuhan memperkenalkan diriku
Kognitif 2.2, 3.6-4.6,3.9-4.9 melalui ciptaanny (namaku, jenis kelamin,
Bahasa 3.10-4.10, 3.11- Gerakan mengembangkan umur)
4.11, 3.12-4.12 motorik kasar dan halus 2. Aku bisa menghitung
Sosial emosional Mengelompokkan umurku dengan
2.5,2.8,2.10,2.11 bendayang dipakai laki-laki menggunakan jari
Seni 2.3,3.15-4.15 dan perempuan tangan
Lagu “Aku diriku sendiri” Menghitung umurku 3. Aku bisa menarik garis
Doa : Makan menggunakan jari tangan jalan kearah rumahku
Hadist : menuntu ilmu Menyebutkan kembali 4. Aku bisa menyebutkan
Hafala surah : Alfatiha nama, umur, alamat dan nama orang tuaku dan
nama orang tua alamat rumahku
Berani memperkenalkan diri 5. Yuk, mengelompokkan
Menarik garis jalan kearah pakaian laki-laki dan
kerumahku pakaian perempuan

Mengetahui, Maros, 27 Juli 2020


Kepala Paud Terpadu Zamzam Guru kelompok B1

(Kamaruddin, S.Sos) (Darmawati, S.Pd)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN (RPPM)

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


PAUD TERPADU ZAMZAM TAHUN AJARAN 2020-2021
SEMESTER/BULAN/MINGGU : II/MARET/MINGGU KE 14

Tema : Negaraku
Sub tema : Desaku
Sub-sub tema : Suasana desa, alat transportasi yang digunakan didesa,
pekerjaan orang di desa
Kelompok : B2 (5-6 Tahun)
Model pembelajaran: Sentra
KD MATERI PEMBELAJARAN RENCANA KEGATAN
Nam 1.1,1.2,3.2,4.2 Negaraku ciptan Tuhan Sentra seni
Bersyukur kepada Allah atas nikmat Membuat tiruan perahu dari kertas
berupa Negara yang damai dan origami (hk)
makmur Menggambar dan mewarnai perahu
Melipat mainan (hk)
Menghitung gambar cangkul Kolase gambar perahu (hk)
Membuat kebun Sentra Persiapan
Mencari jejak ke sawah Bermain puzzle dengan gambar
Lagu “ Kehidupan didesa dan petani kerja disawah (uk)
kehidupan kota” Menebali huruf Negara (sawah, padi
Doa: Mensyukuri nikmat dan cangkul) (uk)
Hafalan hadist: Kebersihan Maze mencari jalan kesawah (uk)
Hafalan surah: Al Ikhlas Sentra Pembangunan/balok
Bahasa Arab Membuat bentuk kebun dengan
 Aina qoryatuka ? menggunakan baerbagi macam
Dimana kampungmu? balok (uk)
 Aina madinatuka ? Menyebutkan dan menghitung
Dimana kotamu ? warna balok yang digunakan (uk)
Bahasa Inggris Sentra Olah tubuh/music

 Where are you from originally? Merayap dan merangkak (pn)


Dari manakah asalmu ? Memanjat, bergelantung dan

 What is your hometown ? berayun (pn)

Dimana kampong halamanmu? Membuang sampah pada tempatnya


(uk)
Berlari sambil melompat (pn)
Berlari mengambil bola (pn)
Sentra Bahan Alam
Mencetak dengan pelepah
pisang(hk)
Menggambar pemandangan desa

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


dengan media krayon (hk)
Sentra imtaq
Menyusun huruf hijayyah sesuai
urutannya (mulai dari alif sampai
kho) (uk)
Bercerita tentang sifat pemaaf Nabi
Muhammad SAW (uk)

Mengetahui, Maros, maret 2021


Kepala Paud Terpadu Zamzam Guru Kelompok B2

(Kamaruddin, S.Sos) (Nur Alyah, S.Kep,Ns)

PROGRAM TAHUNAN

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


Program tahunan Taman Kanak Kanak Terpadu Zamzam disusun antara pendidik dan
tenaga kependidikan yang berisi tentang rencana kegiatan pembelajaran yang mendukung
kegiatan anak, yang akan dilaksanakan dari awal tahun ajaran hingga akhir tahun ajaran.
Kegiatan tersebut terdiri dari kegiatan yang terkait dengan kurikulum (minggu belajar, libur,
hari-hari istimewa), kegiatan yang menunjang kurikulum mengunjungi tempat yang terkait
dengan tema, kegiatan pentas seni anak, dan lain-lain), maupun kegiatan para orangtua siswa
(parenting) seperti pertemuan orangtua, . Kegiatan tahunan ini disusun bersama dengan
pendidik dan tenaga    kependidikan di Taman Kanak Kanak Terpadu Zamzam serta
disosialisasikan kepada seluruh orangtua peserta didik.
PROGRAM TAHUNAN TK TERPADU ZAMZAM 2019/2020

KEGIATAN
NO WAKTU PELAKSANAAN
1 Penerimaan peserta didik baru 1 maret – 12 juli 2019
2 Pelaksanaan kurikulum
a. Awal tahun ajaran 15 juli 2019
b. Masa orientasi anak 15 – 17 juli 2019
c. Rapat orang tua (pemaparan 22 juli 2019
program)
d. Awal semester 2 2 januari 2020
Hari-hari libur
a. Libur semester 1 23 -31 des 2019
b. Libur semester 2 22 jun -11 juli 2020
c. Libur Ramadhan 24-25 april 2020
d. Libur hari raya idul fitri 22-23 mei 2020
Pentas seni 19 juni 2020
Pembagian laporan perkembangan anak
a. Semester 1 20 des 2019
b. Semester 2 20 juni 2020
Awal tahun ajaran baru 2020/2021 13 juli 2020
3 Kegiatan Pendukung
Memasak sesuai tema 3 bulan sekali
Fieltrip sesuai tema 1 tahun sekali
Agustusan Bulan agustus
Maulid Bulan november
Kartini Bulan April
Porseni sekolah 1 tahun sekali

4 Kegiatan keorangtuaan
Parenting 1 tahun sekali
Market day 1 tahun sekali

F. STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)

Standar Operasional Prosedur (SOP) adalah suatu prosedur tertulis atau tata cara atau
langkah-langkah yang harus dilakukan pada suatu jenis kegiatan sesuai dengan tujuan yang
akan dicapai. SOP ini dimaksudkan untuk pengembangan sikap yang diterapkan secara rutin
dan dituangkan dalam jadwal kegiatan rutin harian. SOP menjadi sistem yang memberikan
pedoman kerja, kapan, di mana, oleh siapa dan cara bagaimana pembelajaran dijalankan

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


terutama dalam mengatur program pembelajaran yang bersifat rutin dan habituasi. SOP ini
merupakan panduan guru dalam pelaksanaan kegiatan dalam rangka pembentukan sikap

Adapun pemanfaatan sop di az-zehan adalah:

1. sop penataan lingkungan main baik didalam maupun diluar guru perlu menyiapkan
seluruh alat dan bahan yang diperlukan untuk kegiatan tersebut

2.Sop Penyambutan kedatangan anak dilakukan oleh guru piket atau setiap guru
kelompok.penyambutan kedatangan anak membangun sikap percaya
diri,ramah,sopan,menyesuaikan diri dengan suasana baru dsb.

3.Sop jurnal pagi/kegiatan pembukaan diisi dengan kegiatan bersama seluruh kelompok anak
(kelompok besar diisi dengan kegiatan menyanyi lagu nasional termasuk mengenalkan lagu
indonesia raya,yel-yel satuan paud,tepuk paud puisi cerita pendek dll

4. Sop motorik kasar merupakan bagian penting untuk melatih kekuatan otot,koordinasi
gerakan,kelenturan,keluwesan,dan pelepasan energi anak agar dapat lebih fokus

5.Sop makan sehat dan pembiasaan kebersihan diri ditekankan untuk konsumsi anak
sekalipun makanan tersebut dibawa anak sebagai bekal dirumah,guru mengontrol apakah
makanan bekal yang dibawa anak memenuhi kebutuhan gizi untuk pertumbuhan dan
perkembangan anak.

6.Sop kegiatan penutupan dimaksudkan kegiatan akhir dihari itu.kegiatan penutupan untuk
mereview keseluruhan kegiatan yang dilakukan anak pada hari tersebut

7.Sop Penjemputan kegiatan anak menunggu orang tua atau yang ditunjuk keluarga untuk
kembali kerumah.hal-hal yang harus diperhatikan misalnya untuk bersabarmenunggu,sopan
santun dan disiplin.
Pedoman ini merupakan rangkaian dari dokumen penerapan kurikulum 2013 pendidikan anak
usia dini.penyusunan jadwal harian dan standar operasional prosedur penting dilaksanakan
untuk membangun layanan paud yang lebih berkualitas.

1. STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PAUD


KEGIATAN MAKAN
1 JUDUL Kegiatan Makan

2 TUJUAN  Membiasakan untuk mencuci tangan (2.1)


 Pengenalan berbagai jenis makanan dan kegunaannya untuk tubuh (2.1)
 Pengenalan matematika (berhitung, konsep satu ke satu, bentuk, warna,
rasa, dll) (3.6)
 Membiasakan untuk bersyukur pada Tuhan (doa) (1.2)
 Membiasakan untuk berbagi (2.9)
 Membiasakan untuk tertib (2.6)
 Membiasakan untuk bertanggung jawab dengan makanan (2.1)
 Membiasakan untuk bersih lingkungan (2.1) (2.6)
 Membiasakan untuk bertanggung jawab terhadap alat makan (2.12)

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


3 REFERENSI  Permendiknas no. 146 tahun 2014
 Visi, Misi, dan Tujuan Lembaga
4 PIHAK-PIHAK Guru kelompok
TERKAIT

5 DOKUMEN Catatan Perkembangan Anak

6 PROSEDUR 1. Pastikan semua anak dalam kelompok sudah mencuci tangan dengan
KERJA bersih dan benar
2. Pastikan semua anak sudah ada dalam kelompoknya
3. Anak menghitung jumlah orang dalam kelompok dan pastikan jumlah
alat makan yang diperlukan
4. Anak secara bergiliran menyiapkan alat makan sesuai dengan jumlah
tempat yang tersedia.
5. Pastikan semua anak sudah duduk di tempatnya, saat guru mengenalkan
menu makan dan kandungan gizi yang dibutuhkan tubuh.
6. Apabila anak membawa makanan dari rumah, ceklah apakah makanan
sudah memenuhi aturan yang ditetapkan lembaga
7. Anak dibiasakan untuk berbagi bekal yang dibawanya.
8. Membiasakan anak bersyukur atas makanan yang tersedia.
9. Berdoa sebelum makan dipimpin oleh anak secara bergantian setiap
harinya. Makan dengan tertib dan tidak berceceran
10. Anak mengambil makanan sesuai dengan kebutuhan dan tidak
menyisakan makanan yang diambilnya
11. Kenalkan pada anak cara menggunakan alat makan yang benar dan sopan
santun saat makan.
12. Berdoa setelah selesai makan, dan mengucapkan syukur.
13. Selesai makan anak menyimpan kembali alat makan ke tempat semula.
Jika memungkinkan anak diajak mencucinya.
14. Sehabis makan anak harus membersihkan kembali tempat yang sudah
digunakan agar tidak ada sisa makanan yang tercecer.
15. Setelah makan anak mencuci tangan dan menggosok gigi dengan tertib.
16. Ajaklah anak untuk mengikuti kegiatan transisi.

2. STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PAUD


MEMBACA BUKU UNTUK ANAK
1 JUDUL Kegiatan Membaca Buku Untuk Anak

2 TUJUAN  Mengembangkan kemampuan mengamati, menanya, mencobakan untuk


mencari tahu
 Mengembangkan sikap, pengetahuan, dan keterampilan sesuai dengan
yang tertuang dan RPPH
3 REFERENSI  Permendiknas no. 146 tahun 2014
 Visi, Misi, dan Tujuan Lembaga
4 PIHAK-PIHAK Guru sentra/area/kelompok
TERKAIT

5 DOKUMEN RPPH

6 PROSEDUR 1. Pendidik menerapkan waktu-waktu rutin untuk membaca, misalnya: pagi


KERJA hari saat lingkaran, sebelum tidur, setelah mandi sore atau pada saat-saat
transisi/pergantian kegiatan.
2. Pendidik menyediakan/memilih buku dengan ilustrasi yang menarik.
3. Pendidik membacakan buku dengan cara-cara yang ekspresif, kreatif dan
interaktif dengan anak (membuat anak berpartisipasi).
4. Pendidik membacakan buku dengan intonasi dan ucapan yang jelas.
5. Pendidik menunjukkan cara memperlakukan buku yang benar (misalnya:

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


membuka halaman dengan hati-hati, tidak melipat halaman,
mengembalikan ke tempatnya).

3. STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PAUD


PENATAAN ALAT MAIN
1 JUDUL PENATAAN ALAT BERMAIN

2 TUJUAN  Menumbuhkan sikap taat terhadap aturan sehari-hari agar bisa menjadi
disiplin (2.6)
 Menumbuhkan perilaku yang mencerminkan kemandirian (2.8)
 Mengembangkan perilaku yang mencerminkan sikap tanggung jawab
(2.12)
 Menumbuhkan minat anak bermain dan mengembangkan
pengalamannya dengan alat yang disediakan (3.9)
 Mengembangkan sikap, pengetahuan, dan keterampilan sesuai dengan
yang tertuang dalam RPPH
3 REFERENSI  Permendiknas no. 146 tahun 2014
 Visi, Misi, dan Tujuan Lembaga
4 PIHAK-PIHAK Guru sentra/area/kelompok
TERKAIT

5 DOKUMEN RPPH

6 PROSEDUR  30 menit sebelum anak datang, pendidik sudah menyiapkan alat main
KERJA yang akan digunakan.
 Lingkungan belajar yang akan digunakan di dalam ruang (indoor) dan di
luar ruang (outdoor) harus bersih, aman, nyaman, dan menyenangkan.
 RPPH yang sudah dibuat harus menjadi acuan untuk penataan alat main
 Penataan alat bermain harus mewakili 3 jenis main yaitu main
sensorimotor, main peran, dan main pembangunan, untuk memberikan
pengalaman bermain yang beragam serta harus mendukung
perkembangan bahasa, kognitif, sosial- emosional anak
 Peletakan alat main harus tepat sehingga anak bisa memusatkan perhatian
pada kegiatan yang dilakukannya
 Pastikan alat main ditata di area yang aman. Jika bermain menggunakan
air, pastikan bahwa lantai di area tersebut tidak licin, sehingga tidak
mudah terpeleset.
 Alat main yang disediakan harus bisa digunakan dengan berbagai cara
sehingga menumbuhkan kreativitas anak.
 Alat main yang disiapkan harus dalam kondisi baik, lengkap jumlahnya,
tidak retak/membahayakan.
 Alat dan bahan main serta buku ditata pada tempat yang mudah
dijangkau oleh anak.
 Disiapkan celemek tidak tembus air untuk digunakan saat anak bermain
air
 aat beres-beres harus disediakan tempat/wadah untuk menyimpan mainan
sesuai dengan kategorinya

4. STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PAUD


BERMAIN MOTORIK KASAR
1 JUDUL Bermain Motorik Kasar

2 TUJUAN  Melatih otot-otot kasar; (kekuatan, kelenturan, keseimbangan,


kelincahan)
 Mengembangkan sensorik motorik (koordinasi tangan, mata, kaki)
 Membiasakan untuk bekerjasama
 Mengembangkan sikap sosial- emosional

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


 Mengembangkansikap berani melakukan hal baru dan mau mengambil
resiko
3 REFERENSI  Permendiknas no. 146 tahun 2014
 Visi, Misi, dan Tujuan Lembaga
4 PIHAK-PIHAK Guru sentra/area/kelompok
TERKAIT

5 DOKUMEN RPPH

6 PROSEDUR 1. Pendidik menawarkan kegiatan yang beragam dan menarik , sesuai


KERJA tahapan perkembangan anak.
2. Pendidik mempersilahkan anak memilih kegiatan yang disukai.
3. Pendidik mengajak anak yang baru datang untuk bermain bersama
teman.
4. Pendidik mengawasi, mengamati, memotivasi dan memberikan bantuan
kepada anak yang membutuhkan.
5. Pendidik mengajak anak minum air putih sebelum pindah ke kegiatan
berikutnya.

5. STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PAUD


KEGIATAN CUCI TANGAN
1 JUDUL 7 Langkah Mencuci Tangan

2 TUJUAN  Membiasakan untuk mencuci tangan (2.1)


 Membiasakan untuk tertib (2.6)
 Membiasakan untuk bertanggung jawab dengan kebersihan diri (2.1)
 Membiasakan untuk bertanggung jawab terhadap kesehatan tubuh (2.12)
3 REFERENSI  Permendiknas no. 146 tahun 2014
 Visi, Misi, dan Tujuan Lembaga
 Kostelnik J. Marjorie et all (2007). Developmentally Appropriate
Curriculum Best Practices in Early Childhood Education (4th ed.). USA:
New Jersey.
4 PIHAK-PIHAK Guru kelompok/ wali kelas
TERKAIT

5 DOKUMEN Catatan Perkembangan Anak

6 PROSEDUR 1. Basahilah kedua telapak tangan setinggi pertengahan


KERJA lengan memakai air yang mengalir, ambil sabun
kemudian usap dan gosok kedua telapak tangan secara
lembut.

2. Usap dan gosok juga kedua punggung tangan secara


bergantian

3. Jangan lupa jari-jari tangan, gosok sela-sela jari hingga


bersih

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


4. Bersihkan ujung jari secara bergantian dengan
mengatupkan

5. Gosok dan putar kedua ibu jari secara bergantian

6. Letakkan ujung jari ke telapak tangan kemudian gosok


perlahan

7. Bersihkan kedua pergelangan tangan secara bergantian


dengan cara memutar, kemudian diakhiri dengan
membilas seluruh bagian tangan dengan air bersih yang
mengalir lalu keringkan memakai handuk atau tisu

6. STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PAUD


KEGIATAN PIJAKAN SEBELUM MAIN
1 JUDUL Pijakan Sebelum Bermain

2 TUJUAN  Membiasakan untuk berdoa sebelum melakukan kegiatan (4.1)


 Mengembangkan kemampuan berbahasa (kosakata baru,
mengungkapkan bahasa) (3.11)
 Mengembangkan sikap percaya diri (2.5)
 Mengembangkan sikap menghargai orang lain yang berbicara (2.10)
 Mengembangkan kemampuan mengamati, menanya, mencobakan untuk
mencari tahu
 Mengenalkan konsep pengetahuan sesuai dengan tema dan RPPH yang
disusun
 Mengembangkan kemampuan fokus pada tema dan kegiatan yang
dilakukan (2.12, 3.13)
 Membiasakan anak disiplin mengikuti aturan (2.6)
 Membiasakan berani melakukan tantangan baru(2.2, 2.5)
 Membiasakan untuk berkata santun (menggunakan kata

3 REFERENSI  Permendiknas no. 146 tahun 2014


 Visi, Misi, dan Tujuan Lembaga

4 PIHAK-PIHAK Guru sentra


TERKAIT

5 DOKUMEN Catatan Perkembangan Anak

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


6 PROSEDUR 1. Anak duduk dalam bentuk lingkaran atau duduk merapat tetapi dalam
KERJA suasana tidak berdesakan, posisi guru di depan menghadap ke
anak.Menyapa anak untuk memulai kegiatan
2. Anak berdoa sebelum melakukan kegiatan
3. Bertanya kepada anak tentang hal-hal yang dilakukan hari kemarin
4. Menanyakan perasaan anak hari ini untuk mengenal perasaan anak
5. Memberitahukan bila ada sesuatu yang tidak biasa terjadi hari ini,
misalnya ada tamu, ada guru yang tidak masuk sehingga digantikan oleh
guru lainnya
6. Mengenalkan tema dan konsep hari ini dan mempersilakan anak
mengamati, bertanya tentang tema yang dikenalkan.
7. Siapkan buku yang sesuai dengan tema agar anak bisa mencari informasi
dan bertanya yang terkait dengan tema.
8. Membacakan buku sesuai tema untuk membangun ide bermain.
9. Mengembangkan kosa kata dan menanyakan pendapat anak tentang arti
kata yang dimaksud.
10. Mendiskusikan ide bermain apa yang akan dibuat anak dengan alat dan
bahan yang tersedia.
11. Memberikan contoh secara tepat untuk kegiatan baru yang belum
dimengerti anak.
12. Membangun aturan main bersama anak
13. Mengulang kembali aturan di sentra:
a) pilih kegiatan
b) selesaikan kegiatan
c) perlihatkan hasil karya pada pendidik
d) merapikan alat yang sudah digunakan
e) pilih kegiatan lainnya.
14. Anak memilih mainan sesuai dengan minatnya
15. Mengelola kegiatan pemilihan mainan dengan menerapkan permainan
yang menarik
16. Mempersilakan anak mulai bermain.

7. STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PAUD


KEGIATAN PIJAKAN SELAMA MAIN
1 JUDUL Pijakan Selama Bermain

2 TUJUAN  Mengembangkan kemampuan mencobakan untuk mencari tahu (2.2)


 Membiasakan untuk berani melakukan tantangan baru (2.5)
 Mengembangkan kemampuan focus (3.13,3.14)
 Membiasakan untuk bekerja tuntas (awal sampai akhir) (2.12)
 Membiasakan untuk melakukan kegiatan secara mandiri dan bekerjasama
(2.8, 2.10)
 Membiasakan untuk saling membantu dengan guru dan teman (2.9)
 Membiasakan untuk berbagi alat main (2.9)
 Mengenal berbagai konsep pengetahuan (matematika, sosial, alam, sains,
bahasa, alat/teknologi). (3.6, 3.7, 3.8, 3.9)
 Mengembangkan keterampilan membuat karya dengan berbagai alat
dengan ide sendiri (4.15)
 Membiasakan untuk berkata santun (menggunakan kata terima kasih,
maaf, tolong). (2.14)
 Membiasakan untuk menghargai hasil karya diri dan teman (2.10)
 Mengembangkan keterampilan berkomunikasi (4.11)

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


 Mengembangkan sikap percaya diri (2.5)
 Membiasakan untuk bertanggung jawab (2.12)
3 REFERENSI  Permendiknas no. 146 tahun 2014
 Visi, Misi, dan Tujuan Lembaga
4 PIHAK-PIHAK Guru sentra
TERKAIT

5 DOKUMEN Catatan Perkembangan Anak

6 PROSEDUR 1. Melakukan (pengamatan) dan membuat catatan perkembangan anak.


KERJA 2. Memberikan waktu bermain selama (45 menit – 1 jam)
3. Memberikan pijakan dengan menggunakan kalimat bertanya yang
terbuka secara tepat Misal: bagaimana caramu menemukan warna ini?,
Bangunan apa yang sedang dibangun nak?
4. Pijakan yang diberikan harus sesuai dengan perkembangan anak
5. Dorong anak untuk bermain dalam kelompok kecil selain bermain secara
mandiri.
6. Anak diberi kesempatan untuk membuat karya dengan idenya sendiri
7. Anak diberi kesempatan untuk mencoba alat dan bahan main dengan
caranya sendiri
8. Anak didukung untuk bekerja sampai tuntas
9. Anak didukung untuk saling berbagi alat main
10. Anak didukung untuk mau membantu guru dan temannya.
11. Anak didukung menemukan konsep pengetahuan (matematika, sosial,
alam, sains, bahasa, alat/teknologi) melalui alat dan bahan yang
dimainkannya.
12. Membangun kepercayaan diri anak dengan memberikan kesempatan
untuk mengemukakan gagasannya melalui alat dan bahan main yang
digunakannya.
13. Mengingatkan pada anak sisa waktu bermain.
14. Mengajak anak untuk membereskan alat sesuai tempat dan jenisnya.

8. STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PAUD


KEGIATAN PIJAKAN SETELAH MAIN
1 JUDUL Pijakan Setelah Bermain

2 TUJUAN  Membiasakan untuk berdoa sesudah melakukan kegiatan (4.1)


 Mengembangkan kemampuan berbahasa (kosakata baru,
mengungkapkan bahasa) (4.11)
 Mengembangkan sikap percaya diri (2.5)
 Mengembangkan sikap menghargai orang lain yang berbicara (2.7)
 Menguatkan konsep pengetahuan sesuai dengan tema dan RPPH yang
disusun
 Membiasakan untuk berkata santun (menggunakan kata terima kasih,
maaf, tolong). (2.14)
 Mengembangkan kemampuan behasa ekspresif
3 REFERENSI  Permendiknas no. 146 tahun 2014
 Visi, Misi, dan Tujuan Lembaga
4 PIHAK-PIHAK Guru sentra
TERKAIT

5 DOKUMEN Catatan Perkembangan Anak

6 PROSEDUR 1. Mengajak anak untuk duduk melingkar dan menanyakan perasaan setelah
KERJA bermain
2. Menanyakan kegiatan bermain yang sudah dilakukan anak (recalling).
3. Anak diberi kesempatan untuk menunjukkan hasil karya, bisa dalam

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


bentuk gambar, tulisan, bercerita.
4. Memperkuat kembali konsep pengetahuan yang sudah didapat anak
selama bermain (sesuai dengan RPPH)
5. Memberikan penghargaan seperti ucapan terima kasih terhadap perilaku
anak yang sudah sesuai dengan aturan dan
6. Membahas apa yang seharusnya dilakukan bila ada anak yang belum
mematuhi aturan.
7. Menyampaikan kegiatan berikutnya dan perilaku yang diharapkan pada
anak untuk mengikuti kegiatan berikutnya.

9. STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PAUD


KEGIATAN SIKAT GIGI
1 JUDUL Menyikat Gigi Agar Gigiku Sehat

2 TUJUAN  Membiasakan untuk menyikat gigi (2.1)


 Membiasakan untuk tertib (2.6)
 Membiasakan untuk bertanggung jawab dengan kebersihan diri (2.1)
 Membiasakan untuk bertanggung jawab terhadap kesehatan tubuh (2.12)
3 REFERENSI  Permendiknas no. 146 tahun 2014
 Visi, Misi, dan Tujuan Lembaga
 Kostelnik J. Marjorie et all (2007). Developmentally Appropriate
Curriculum Best Practices in Early Childhood Education (4th ed.). USA:
New Jersey.
 Kementerian Kesehatan RI, Buku kesehatan Peserta Didik. Jakarta
4 PIHAK-PIHAK Guru kelompok/ Walikelas
TERKAIT

5 DOKUMEN Catatan Perkembangan Anak

6 PROSEDUR 1. Siapkan sikat gigi dan pasta gigi berfluor


KERJA 2. Kumur-kumur
3. Sikat semua permukaan gigi, maju mundur, pendek-pendek 8 kali
gerakan, rahang atas & bawah
4. Permukaan sikat gigi menghadap langit langit & lidah
5. Sikat permukaan gigi menghadap pipi dan bibir atas & bawah
6. Permukaan yang dipakai mengunyah
7. Kumur 1x saja, fluor masih ada
8. Bersihkan sikat gigi, simpan posisi tegak kepala di atas

10. STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PAUD


PEMBUKAAN KEGIATAN HARIAN
1 JUDUL Pembukaan Kegiatan Harian

2 TUJUAN  Membangun minat anak dan mampu beradaptasi dengan lingkungan


PAUD, mengenalkan symbol negara dan lagu kebangsaan serta kecintaan
pada tanah air
3 REFERENSI  Permendiknas no. 146 tahun 2014
 Visi, Misi, dan Tujuan Lembaga
4 PIHAK-PIHAK Guru sentra/area/kelompok
TERKAIT

5 DOKUMEN RPPH

6 PROSEDUR 1. Awali dengan kegiatan berdoa dan bernyanyi.


KERJA 2. Pendidik memberikan kesempatan kepada anak untuk menceritakan
pengalaman dan mendiskusikannya.
3. Pendidik bersama anak melakukan percakapan untuk mengecek

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


kehadiran sambil membiasakan anak untuk memperhatikan dan
menyebutkan temannya yang tidak masuk.
4. Biasakan selalu berbicara dengan lembut (soft speaking communication).
5. Biasakan mengawali kegiatan dengan membacakan buku atau bacaan
lain sesuai dengan tema (selalu menyebutkan judul buku dan nama
pengarangnya).
6. Sebelum masuk ke kegiatan hari ini, tanyakan kembali kegiatan yang
dilakukan kemarin.
7. Selalu mendiskusikan tema, lingkup materi, kegiatan yang akan
dilakukan, serta kosakata terkait di awal kegiatan.
8. Mendiskusikan aturan bermain.
9. Memberikan kesempatan kepada anak untuk memilih mainan.

11. STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PAUD


PENATAAN LINGKUNGAN MAIN
1 JUDUL Penataan Lingkungan Bermain

2 TUJUAN  Menumbuhkan minat anak bermain dan mengembangkan


pengalamannya dengan alat yang disediakan
 Mengembangkan sikap, pengetahuan, dan keterampilan sesuai dengan
yang tertuang dan RPPH
3 REFERENSI  Permendiknas no. 146 tahun 2014
 Visi, Misi, dan Tujuan Lembaga

4 PIHAK-PIHAK Guru sentra/area/kelompok


TERKAIT

5 DOKUMEN RPPH

6 PROSEDUR 1. Pendidik menyiapkan alat main yang akan digunakan anak maksimal 30
KERJA menit sebelum anak datang.
2. Pastikan bahwa lingkungan belajar di dalam (indoor) dan di luar
(outdoor) bersih, aman, nyaman, dan menyenangkan.
3. Penataan alat main harus berdasarkan RPPH yang sudah dibuat.
4. Alat bermain yang ditata harus mewakili 3 jenis main yaitu main
sensorimotor, main peran, dan main pembangunan, untuk memberikan
pengalaman bermain yang beragam.
5. Alat main ditata di area yang aman. Jika bermain yang menggunakan air,
pastikan bahwa lantai tidak licin, sehingga tidak menjadikan mudah
terpeleset.
6. Penataan alat main mendukung perkembangan bahasa, kognitif, sosial-
emosional anak.
7. Alat main yang ditata dapat digunakan dengan berbagai cara sehingga
menumbuhkan kreativitas anak.
8. Alat main yang disiapkan dipastikan dalam kondisi baik, lengkap setnya,
tidak retak.
9. Alat dan bahan main serta buku ditata pada tempat yang mudah
dijangkau oleh anak.
10. Disiapkan tempat untuk membereskan mainan sesuai dengan
kategorinya.

12. STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PAUD


PENGELOLAAN KEGIATAN BELAJAR
NAMA
TK PAUD AZ-ZEHAN KODE DOK. SOP/PROS
LEMBAGA

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


UNIT
TAMAN KANAK-KANAK STANDAR PROSES
PROGRAM

TGL.
27 JULI 2018 TGL. REVISI -
DISAHKAN

1 JUDUL Pengelolaan Kegiatan Belajar

2 TUJUAN  Menumbuhkan minat anak bermain dan mengembangkan


pengalamannya dengan alat yang disediakan
 Mengembangkan sikap, pengetahuan, dan keterampilan sesuai dengan
yang tertuang dan RPPH
3 REFERENSI  Permendiknas no. 146 tahun 2014
 Visi, Misi, dan Tujuan Lembaga
4 PIHAK-PIHAK Guru sentra/area/kelompok
TERKAIT

5 DOKUMEN RPPH

6 PROSEDUR 1. Pendidik menyiapkan lingkungan bermain yang aman, nyaman dan


KERJA tersedia APE yang mendukung.
2. Pendidik mengawali kegiatan dengan membacakan buku.
3. Pendidik mengajak anak berdiskusi tentang tema hari ini.
4. Pendidik membacakan buku atau bercerita dengan menggunakan APE
sesuai kebutuhan.
5. Pendidik mendorong anak untuk aktif mendiskusikan tema yang sedang
dibahas.
6. Pendidik menginformasikan kegiatan main hari ini, dan menyampaikan
gagasan main.
7. Mendiskusikan aturan main.
8. Pendidik memberikan kesempatan pada anak untuk memilih teman main.
9. Anak melakukan kegiatan bermain sesuai minat.
10. Pendidik melakukan observasi (pengamatan) dan membuat
dokumentasi atau catatan tentang perkembangan anak.
11. Pendidik mengingatkan pada anak sisa waktu bermain.
12. Pendidik mengajak anak untuk membereskan alat
13. Pendidik mengajak anak untuk duduk melingkar dan menanyakan
kembali, pengalaman bermain anak.
14. Anak didorong untuk memberikan unjuk kerja, bisa dalam bentuk
gambar, tulisan, bercerita menggunakan hasil karyanya atau recalling
(menceritakan kembali pengalaman bermainnya).

13. STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PAUD


PENYAMBUTAN KEDATANGAN ANAK
1 JUDUL Penyambutan Kedatangan Anak

2 TUJUAN  Membangun kenyamanan anak dengan guru dan lingkungan (2.11)


 Membangun kemampuan berkomunikasi (3.11)
 Membiasakan berkata dan bersikap sopan dan ramah(2.14)
3 REFERENSI  Permendiknas no. 146 tahun 2014
 Visi, Misi, dan Tujuan Lembaga
4 PIHAK-PIHAK Guru sentra/area/kelompok
TERKAIT

5 DOKUMEN Buku kehadiran guru, buku kehadiran anak, jadwal piket, catatan
perkembangan anak

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


6 PROSEDUR  15 menit sebelum anak datang, guru piket sudah siap dan berdiri didepan
KERJA pintu masuk sekolah senyuman ramah
 Guru piket menyapa (mengucapkan salam) dan berkomunikasi dengan
anak (menanyakan kabar dan perasaan anak hari ini) dengan posisi tubuh
sejajar dengan anak.
 Guru piket menanyakan kepada orang tua/pengantar mengenai kondisi
fisik dan perasaan anak termasuk obat yang harus diminum bila
diperlukan.
 Bila anak tidak diantar, guru piket secara langsung menanyakan dan
mengecek keadaan anak.
 Catat seluruh informasi mengenai kondisi anak dan segera ambil
tindakan sesuai prosedur
 Guru piket mempersilahkan anak meletakkan tas di loker, melepas sepatu
dan menaruhnya di rak sepatu yang sudah disediakan.

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


14. STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PAUD
PERTOLONGAN PERTAMA PADA KECELAKAAN
1 JUDUL Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan di Sekolah

2 TUJUAN  Membiasakan untuk menjaga keamanan diri (2.1)


 Membiasakan untuk tertib (2.6)
 Membiasakan untuk bertanggung jawab terhadap kesehatan tubuh (2.12)
 Mengetahui cara hidup sehat (3.4)
 Mampu menolong diri sendiri untuk hidup sehat (4.4)
3 REFERENSI  Permendiknas no. 146 tahun 2014
 Visi, Misi, dan Tujuan Lembaga
 Kostelnik J. Marjorie et all (2007). Developmentally Appropriate
Curriculum Best Practices in Early Childhood Education (4th ed.). USA:
New Jersey.
4 PIHAK-PIHAK Guru kelompok /Walikelas
TERKAIT

5 DOKUMEN Catatan Perkembangan Anak

6 PROSEDUR MEMAR:
KERJA
Merupakan kondisi akibat adanya trauma/benturan dengan benda keras. Bisa
berbentuk benjolan pada bagian yang terantuk, kadang disertai warna
kebiruan. Cara mengatasinya:

1. Memberikan kompres dingin pada bagian yang terbentur untuk


mencegah bertambah banyaknya darah yang merembes ke jaringan dan
juga untuk mencegah pembengkakan (udema)
2. Perhatikan pada hari berikutnya bengkak berkurang atau tidak. Untuk
mengurangi/ menghilangkan pembengkakan dilakukan kompres panas
selama 3-5 menit tujuannya untuk melebarkan pembuluh darah setempat,
setelah itu diganti dengan dikompres dingin selama 1 – 2 menit. Lakukan
sebanyak 4 -5 kali sehari sampai bengkak menghilang. Ketika melakukan
kompres panas pastikan suhu panas tidak sampai menimbulkan luka
bakar. Kompres panas dilakukan dengan menggunakan kantong air panas
atau salep/ krim pemanas kulit.

LUKA PARUT:

Biasanya disebabkan karena adanya benda keras yang merusak permukaan


kulit misal jatuh saat berlari. Cara mengatasinya:

1. Hentikan pendarahan yang terjadi dengan cara menekan bagian yang


mengeluarkan darah dengan menggunakan kain kasa steril atau
saputangan/kain bersih.
2. Dengan menggunakan air dan sabun bersihkan daerah sekitar luka. Jika
ada kerikil, kayu, atau benda lain di luka keluarkan. Setelah itu luka
dibersihkan dengan kasa steril atau benda lain yang cukup bersih. Setelah
bersih berikan anti infeksi lokal seperti povidon iodin atau kasa anti-
infeksi. Bila luka yang terjadi terlalu dalam, segera rujuk ke rumah sakit.

MIMISAN ATAU PENDARAHAN HIDUNG:

Diatasi dengan cara:

1. Anak yang mimisan didudukkan sambil agak menunduk, cuping hidung


“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM
kiri dan kanan dipencet bersama-sama, bernafas melalui mulut. Tunggu
sampai 10 menit.
2. Bila darah masih keluar, segera rujuk ke rumah sakit.
3. Menggunakan daun sirih sebagai cara tradisional juga bisa dilakukan
karena daun sirih dapat menghentikan pendarahan karena daun sirih
mengandung zat yang menyempitkan pemburuh darah.

KEMASUKAN BENDA ASING:

Adalah adanya benda yang tidak biasa di dalam tubuh misalkan duri menusuk
dan tertinggal dalam kulit, hidung atau telinga kemasukan biji- bijian, telinga
kemasukan serangga, saluran nafas tersumbat makanan. Cara mengatasinya:

1. Apabila benda yang masuk tidak terlalu besar, usahakan untuk bersin,
caranya dengan mencium bubuk merica. Jika tidak berhasil dibawa atau
dirujuk ke rumah sakit. Jangan mengkorek atau menyemprot dengan air
karena bisa lebih berbahaya.
2. Jika ada benda asing di telinga harus dikeluarkan dengan meneteskan
minyak mineral (gliserin/parafin cair) atau obat tetes telinga, kemudian
miringkan dan amati benda asing tersebut keluar atau tidak. Kalau tidak
keluar harus segera dirujuk ke rumah sakit.
3. Jika mata kemasukan debu, bisa menggunakan cairan pencuci mata atau
dengan mengalirkan air bersih.
4. Ada benda asing di kulit misal duri. Jika ujungnya masih teraba cabut
dengan alat penjepit yang telah dibersihkan/ disucihamakan. Bila halus,
duri bambu/kaktus/ulat bulu dapat dengan menggunakan plester yang
ditempelkan pada kulit yang tertancap duri halus, kemudian plester
dicabut dengan cepat. Lakukan berulang-ulang sampai duri/bulu halus
tercabut semua
5. Jika mendapat gigitan hewan, cuci bekas gigitan dengan air bersih dan
sabun, beri antiseptik balut, dan rujuk ke rumah sakit.
6. Jika mendapat sengatan serangga, segera lepas serangga dari tempat
gigitannya dengan menggunakan minyak pelumas atau terpentin atau
minyak cat kuku. Setelah terlepas luka dibersihkan dengan sabun dan
diolesi calamin atau krim antihistamin. Bila tersengat lebah, ambil
sengatnya dengan jarum halus, bersihkan dan oleskan krim antihistamin
atau kompres es bagian yang tersengat. Jika muncul tanda-tanda seperti
mual dan mutah, pucat apalagi sampai sesak nafas segera rujuk ke rumah
sakit.

15. STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PAUD


TOILETING / TOILET TRAINING
1 JUDUL Melatih Anak Ke Kamar Mandi

2 TUJUAN  Membiasakan untuk menjaga kebersihan diri sendiri


 Membiasakan berperilaku hidup bersih sehat
 Membiasakan untuk menentukan keinginan sendiri (memahami
keinginan diri sendiri)

3 REFERENSI  Permendiknas no. 146 tahun 2014


 Visi, Misi, dan Tujuan Lembaga

4 PIHAK-PIHAK Guru sentra/area/kelompok

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


TERKAIT

5 DOKUMEN RPPH

6 PROSEDUR 1. Pendidik mempersilahkan anak untuk ke toilet/WC/kloset pada waktu-


KERJA waktu tertentu, namun tetap disesuaikan dengan kebutuhan individual
anak.
2. Pendidik melatih anak untuk melepas dan mengenakan celana secara
mandiri/sesuai tahap perkembangan.
3. Pendidik melatih anak untuk menyiram toilet/WC/kloset.
4. Pendidik mengawasi dan memberikan bantuan jika dibutuhkan.
5. Pendidik memastikan anak mencuci tangan dengan sabun dan air bersih
yang mengalir setelah BAK dan BAB.
6. Pendidik memastikan anak untuk mengeringkan tangannya setelah cuci
tangan.
7. Pendidik mencuci tangan dengan sabun dan air bersih yang mengalir
sebelum keluar dari kamar mandi sesuai kebutuhan.

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


BAB IV

PENUTUP

A. Kesimpulan
Syukur Alhamdulillah kami panjatkan kehadirat Allah Subhana wataa’la, kami
Tim penyusun Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP-13) dan KTSP Covid-19
TK Terpadu sudah berhasil menyusun kurikulum ini walaupun jauh dari sempurna.
Kurikulum ini bukan hanya salah satu pedoman bagi sekolah untuk menjalankan
kegitan-kegiatan lembaga tetapi KTSP ini bisa menjadi cerminan dari suatu lembaga
disusun secara bersama-sama oleh seluruh komponen sekolah yang ada .
Besar harapan kami mudah-mudahan kurikulum tingkat satuan pendidikan Tk
Az-Zehan dapat memberikan konstribusi besar terhadap perkembangan pendidikan
khususnya bagi lembaga Tk Az-Zehan, umumnya bagi lembaga pendidikan lainnya.
Kami tim penyusun kurikulum tingkat satuan pendidikan Tk Terpadu
Zamzam mohon maaf yang sebesar-besarnya bila terdapat kekurangan dalam
kurikulum ini, dan tidak lupa kami ucapkan terima kasih banyak atas dukungan semua
pihak, khususnya guru-guru Tk Terpadu Zamzam atas` kerjasamanya dalam
penyelesaian kurikulum ini, mudah-mudahan Allah Subhana wataa’la membalasnya
dengan yang lebih baik, Aamiin.
KTSP ini pun akan dilaksanakan dan dipertanggung jawabkan secara bersama-sama

B. SARAN-SARAN
Diharapkan agar dalam pelaksanaan program pendidikan di tk TK Terpadu
ZamZam senantiasa memperhatikan dan memahami rencana program yang sudah
tersusun dan terinci dan berusaha menjalankan secara maksimal dan tidak lupa
senantiasa memohon bimbingan dari dinas pendidikan terutama pengawas/penilik
sehingga kekurangan-kekuranganya ada pada KTSP ini bisa diperbaiki.

Maros, 12 Juli 2020


Kepala Paud/Tk Terpadu zamzam

(Kamaruddin, S.Sos)

“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM


“KURIKULUM TK TERPADU ZAMZAM

Anda mungkin juga menyukai