Anda di halaman 1dari 1

Disiplin

Setiap orang harus mempunyai karakter disiplin… Apa sih arti disiplin itu?? Disiplin merupakan
sikap menaati peraturan dan ketentuan yang telah ditetapkan.. Dalam islam karakter disiplin
sangat diterapkan dalam sholat, puasa , zakat maupun haji... tercantum dalam Al – Quran surat
Al – Jumuah ayat 9 Tersirat dalam surat tersebut bahwa bagi seorang pria dituntut untuk
menunaikan shalat jumat tepat waktu dan meninggalkan segala pekerjaannya. Di kalangan
generasi muda dan pelajar disiplin sangat penting untuk membentuk karakter sesesorang.
Dimulai dari bangun tidur tepat waktu, Tidak terlambat berangkat ke sekolah, tidak menunda
sholat dan lainnya. Disiplin juga kunci keberhasilan seseorang karena ia dapat menghargai
waktu nya dengan baik dan selalu bertanggung jawab. Nah, sudahkah kalian memiliki sikap
disiplin?

yang artinya “Hai orang-orang beriman, apabila diseru untuk menunaikan shalat Jum´at, maka
bersegeralah kamu kepada mengingat Allah dan tinggalkanlah jual beli. Yang demikian itu lebih
baik bagimu jika kamu mengetahui.”

Anda mungkin juga menyukai