Anda di halaman 1dari 39

ADAPTASI

MAKHLU
K
HIDUP MARI
MULAI
BELAJAR!!
SURUR KURNIAWATI NIM 160151601169 !
ABSEN 25 OFFERING J6

UNIVERSITAS NEGERI MALANG


TUJUAN PEMBELAJARAN PETUNJUK UMUM

 Untuk mengetahui pengertian


adaptasi. MENU UTAMA
 Untuk mengetahui macam-
macam adaptasi.
 Untuk mengetahui contoh-
contoh adaptasi.
NEXT SELANJUTNYA

BACK KEMBALI

BACK NEXT
MATERI
ADAPTASI

LATIHAN
SOAL
ADAPTASI
BACK
ADAPTASI
FISIOLOGIS

ADAPTASI

ADAPTASI ADAPTASI
MORFOLOG TINGKAH
I LAKU
Adaptasi
merupakan
sebuah
penyesuaian dari
makhluk hidup
dengan
lingkungannya
BACK
PENGERTIAN

ADAPTASI
MORFOLOG
I
CONTOH
CONTOH
PADA
PADA HEWAN
TUMBUHAN

BACK
Adaptasi
Morfologi yaitu
penyesuaian
bentuk tubuh
atau alat-alat
tubuh makhluk
hidup terhadap
lingkungannya.

BACK
Contoh pada Hewan

BACK
Contoh pada Tumbuhan

Tumbuhan Hidrofit
(Tumbuhan Air) adalah
tumbuhan yang
menyesuaikan diri pada Tumbuhan Xerofit adalah
lingkungan perairan. Ciri- tumbuhan yang bisa
cirinya stomata yg terbuka, beradaptasi dengan
daun mengapung di air, akar lingkungan kering. Ciri-
kecil dan ringan. Contoh cirinya lapisan permukaan
enceng gondok. tubuh ada lapisan lilin, daun
berbentuk duri, akar panjang,
batang sebagai tempat
cadangan air. Contoh kaktus.

Tumbuhan Higrofit adalah tumbuhan yang bisa bertahan hidup di


daerah yang lembab. Ciri-cirinya daunnya lebar dan tipis,banyak
stomata. Contoh tanaman lompong.

BACK
PENGERTIAN

CONTOH
PADA
ADAPTASI CONTOH
PADA
HEWAN
FISIOLOGIS MANUSIA

CONTOH
PADA
TUMBUHAN
BACK
Adaptasi Fisiologis
yaitu bentuk
penyesuaian fungsi
alat-alat dalam
tubuh makhluk
hidup terhadap
lingkungannya.

BACK
Contoh pada Hewan
Ikan air laut menghasilkan
urine yang lebih pekat
daripada ikan air tawar.

Rayap yang hidup di gelangan


kapal dapat mencerna kayu
dengan bantuan enzim
selulosa

Cacing tanah memiliki kelenjar


zat kapur untuk menetralkan
zat makanannya yang berupa
daun yang telah busuk.

BACK
Contoh pada Tumbuhan
Bunga rafflesia mengeluarkan
enzim untuk menarik serangga

Kantong semar mengeluarkan


enzim untuk membunuh
serangga

BACK
Contoh pada Manusia

Jumlah sel darah merah orang yang


tinggal di pegunungan lebih tinggi
daripada orang di dataran rendah.

Manusia akan berkeringat


jika berada pada suhu
tinggi.

BACK
PENGERTIAN

ADAPTASI
TINGKAH
LAKU
CONTOH CONTOH
PADA HEWAN PADA
TUMBUHAN

BACK
Adaptasi Tingkah
Laku yaitu
adaptasi dengan
cara melakukan
perbuatan-
perbuatan
tertentu.

BACK
Contoh pada Hewan
Bunglon akan mengubah
Cecak memutuskan warna tubuh sesuai
ekornya saat dengan lingkungannya.
terancam musuh

Paus dan lumba-lumba muncul ke


permukaan air ketika mengambil
oksigen untuk pernapasannya.

Kerbau berkubang di air


saat udara terasa panas

BACK
Contoh pada Tumbuhan

Pohon jati menggugurkan


semua daunnya saat
musim kemarau

BACK
Soal 1
Gambar di samping
merupakan jenis hewan
pemakan...

A. DAGING
BENAR
B. BIJI

C. IKAN

D. SERANGGA SALAH

BACK NEXT
Soal 2
Berikut ini merupakan tumbuhan pemakan serangga,
yaitu ...
A. Kantong Semar C. Teratai

B. Kaktus D. Jati

BENAR SALAH

BACK NEXT
Soal 3
Bentuk paruh burung tidak sama antara yang satu dan
yang lainnya adalah bentuk penyesuaian diri burung
untuk mendapatkan ....
A. Keturunan C. Udara
SALAH
BENAR
B. Air D. Makanan

BACK NEXT
Soal 4
 Hewan di bawah ini yang termasuk kelompok burung
pemanjat yaitu....

A. Ayam C. Burung Dara

B. Elang D. Pelatuk

SALAH BENAR

BACK NEXT
Soal 5
Ayam berdasarkan bentuk kakinya merupakan jenis burung ....

A. PEMANJAT
BENAR
B. PEMANGSA

C. PEJALAN KAKI

D. PERENANG SALAH

BACK NEXT
Soal 6
Hewan berikut ini mampu menyesuaikan diri di
lingkungan...
BENAR SALAH

A. Lembab C. Air

B. Gurun D. Basah dan Kering

BACK NEXT
Soal 7
Contoh tumbuhan air yang mempunyai daun lebar
yaitu....
A. Pakis C. Kaktus

B. Teratai D. Semanggi

BENAR SALAH

BACK NEXT
Soal 8
Tujuan umum dari penyesuaian diri makhluk
hidup yaitu ...
A. Mengurangi persaingan
BENAR
B. Membunuh musuhnya

C. Melestarikan Jenisnya

D. Memperbanyak musuh SALAH

BACK NEXT
Soal 9
Cecak melakukan adaptasi pada lingkungannya dengan cara...

A. Mempunyai paruh C. Memutuskan ekornya

B. Berubah warna D. Menyimpan air

BENAR SALAH

BACK NEXT
Soal 10
Kaktus mempunyai akar yang panjang, untuk…
A. Bernafas
BENAR
B. Membuat makanan BENAR

C. Mencari sumber air


yang letaknya jauh
D. Menyimpan cadangan
SALAH
makanan
SALAH

BACK NEXT
Soal 11
Burung mempunyai paruh dan bentuk kaki yang
berbeda-beda sesuai dengan…

A. Kelincahan mangsanya C. Bentuk makanannya

B. Jenis makanan dan


D. Keindahan tempatnya
tempat hidupnya

BENAR SALAH

BACK NEXT
Soal 12
Di bawah ini yang bukan termasuk hewan pemakan
daging yaitu ...

A. Harimau C. Serigala
BENAR
SALAH
B. Singa D. Kuda

BACK NEXT
Soal 13
Selaput pada kaki bebek berguna untuk…

A. Bertengger di ranting
pohon

B. Memanjat pohon BENAR

C. Berenang di air

D. Mencengkram SALAH
mangsanya
BACK NEXT
Soal 14
Kemampuan cicak memutuskan ekornya disebut ....

A. Mimikri C. Autotomi

B. Herbivora D. Adaptasi

BENAR SALAH

BACK NEXT
Soal 15
 Pohon jati mengggugurkan daunnya dengan tujuan ....
A. Mengurangi penguapan C. Menarik pemangsa 

B. Mempercepat
pertumbuhan batang D. Meneduhkan daunnya

BENAR SALAH

BACK NEXT
Soal 16
Penyesuaian diri makhluk hidup terhadap lingkungan
disebut....
A. Habitat

B. Organisasi BENAR
BENAR
C. Adaptasi

D. Ekosistem
SALAH
SALAH

BACK NEXT
Soal 17
Kemampuan bunglon merubah warna tubuhnya
dinamakan ....

A. Ekolokasi

B. Autotomi BENAR

C. Mimikri

SALAH
D. Reboisasi

BACK NEXT
Soal 18
Contoh tumbuhan xerofit yaitu...

A. Mawar C. Kaktus

B. Jati D. Teratai

BENAR SALAH

BACK NEXT
Soal 19
Kebiasaan kerbau untuk berkubang di lumpur
termasuk adaptasi...
BENAR SALAH

A. Fisiologi C. Morfologi

B. Tingkah Laku D. Biologi

BACK NEXT
Soal 20
Burung pipit memiliki bentuk paruh kecil, pendek dan
runcing. Bentuk paruh burung pipit disesuaikan dengan
jenis makanannya yaitu ....
A. Biji-bijian C. Buah-buahan

B. Serangga D. Dedaunan

BENAR SALAH

BACK NEXT
Terima Kasih
Kalau kancil sedang dikejar,
ia lari ke tengah pasar. 
BACK Ketika kecil rajin belajar, EXIT
akan pandai di waktu besar.

Anda mungkin juga menyukai