Anda di halaman 1dari 9

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

A. Satuan Pendidikan : SMPI Al Ishlah Bukittinggi


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/Semester : VIII (Delapan)/ I (Satu)
Materi Pokok : Pola, Barisan Bilangan dan Deret
Alokasi Waktu : 13 JP (5 kali pertemuan )

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


KD pada KI-1
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
Indikator:
1.1 Menunjukkkan sikap syukur pada Tuhan dalam mempelajari pola dan barisan
bilangan.
KD pada KI-2
1. Menunjukkan sikap logis, kritis, analitik dan kreatif, konsisten dan teliti,
bertanggung jawab, responsif, dan tidak mudah menyerah dalam memecahkan
masalah sehari-hari, yang merupakan pencerminan sikap positif dalam
bermatematika
2. Memiliki rasa ingin tahu, percaya diri dan ketertarikan pada matematika serta
memiliki rasa percaya pada daya dan kegunaan matematika, yang terbentuk
melalui pengalaman belajar
Indikator:
2.1 Membiasakan untuk disiplin dalam mengerjakan tugas dari guru dalam
pembelajaran pola dan barisan bilangan.
2.2 Menunjukkan sikap ingin tahu terhadap topik pola dan barisan bilangan.
KD pada KI-3
3.1 Membuat generalisasi dari pola pada barisan bilangan dan konfigurasi objek
Indikator:
3.1.1 siswa mampu menentukan konfigurasi dari suatu objek dan barisan bilangan
3.1.2 Siswa mampu menentukan persamaan dari suatu barisan bilangan
KD pada KI-4
4.1 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan pola pada barisan bilangan dan
barisan konfigurasi objek.
Indikator:
4.1.1 Siswa mampu menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan pola pada
barisan bilangan dan barisan konfigurasi objek

C. Tujuan pembelajaran
Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran dengan rasa ingin tahu ,
jujur dan bertanggung jawab peserta didik mampu :
1) Menunjukkkan sikap syukur pada Tuhan dalam mempelajari pola dan barisan
bilangan
2) Membiasakan untuk disiplin dalam mengerjakan tugas dari guru dalam
pembelajaran pola dan barisan bilangan.
3) Menunjukkan sikap ingin tahu terhadap topik pola dan barisan bilangan.
4) Menentukan konfigurasi suatu objek dan barisan bilangan
5) Menentukan persamaan dari suatu barisan bilangan
6) Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan pola pada barisan bilangan dan
barisan konfigurasi objek

D. Materi pembelajaran
Materi Reguler
 Pola bilangan ganjil
1  3  5  7  9  ... (fakta)
 Pola bilangan genap
2  4  6  8  10  ... (fakta)
 Pola bilangan segitiga
1 + 3 + 6 + 10 + … (fakta)
 Pola bilangan persegi
12  2 2  3 2  ...  n 2  1  4  9  ... (fakta)
 Pola bilangan persegi panjang
 Pola bilangan segitiga pascal
Materi pengayaan
 Pola bilangan ganjil
1  3  5  7  9  ...   2n  1  n 2 (fakta)
 Pola bilangan genap
2  4  6  8  10  ...  2n  n  n  1 (fakta)

 Pola bilangan persegi


1
12  2 2  3 2  ...  n 2  1  4  9  ...  n n  1 2n  1 (fakta)
6

E. Model Pembelajaran
Model pembelajaran : Discovery Learning
Metode Pembelajaran : Pengamatan, penugasan kelompok, diskusi kelompok
F. Media/alat, Bahan, dan Sumber Belajar
1. Media/Alat : infokus, laptop,
2. Bahan : Lembar kerja siswa
G. Sumber Belajar :
1. Matematika Kelas VIII Semester Ganjil/Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan
(Edisi Revisi 2017)
2. Matematika Kelas IX Semester Ganjil/Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan
(Edisi 2015)

H. Kegiatan pembelajaran
Pertemuan pertama: (3 JP)
Langkah Sintak Model Deskripsi Alokasi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Kegiatan 1. Pendidik memberi salam, menanyakan kabar, 10’
Pendahuluan mengajak Peserta didik berdoa dan mengecek
kehadiran peserta didik..
2. Pendidik menyampaikan KD serta indikator
pencapaian kompetensi, tujuan, dan hasil belajar
yang diharapkan dapat dicapai oleh peserta didik.
3. Pendidik menjelaskan pokok-pokok kegiatan yang
harus dilakukan oleh peserta didik untuk mencapai
tujuan.
4. Pendidik menginformasikan kepada peserta didik
cara belajar yang akan ditempuh
5. Pendidik memberikan motivasi belajar peserta didik
mengenai manfaat belajar tentang pola bilangan,
barisan dan deret bilangan.

Kegiatan Inti Mengamati 100’


**) 1. Peserta didik dibagi atas beberapa kelompok yang
beranggotakan 4 orang.
2. Peserta didik mencermati permasalahan yang
berkaitan dengan pola gambar yang ada di papan
tulis
3. Pendidik meminta peserta didik untuk menentukan
gambar kelima dari susunan gambar tersebut
Menanya
4. Peserta didik didorong untuk mengajukan atau
membuat pertanyaan
Contoh pertanyaan penuntun/pancingan:
Coba ananda perhatikan susunan gambar-gambar
tersebut, apa yang terfikirkan oleh ananda?
Contoh pertanyaan peserta didik:
Untuk apa kita meneruskan gambar-gambar tersebut,
Buk?
Mengumpulkan informasi/mencoba
5. Peserta didik mengeksplorasi pola yang ada dalam
kehidupan sehari-sehari seperti pemasangan papin
blok, keramik dan lain-lain
6. Peserta didik mengumpulkan informasi dengan
mencatat nomor-nomor pada sepuluh rumah pertama
dari posisi ujung jalan.
7. Setelah menemukan informasi yang ada pada soal,
peserta didik diminta menjawab pertanyaan-
pertanyaan yang telah disediakan pada bagian ayo
kita mencoba.

Menalar/mengasosiasi
8. Peserta didik didalam kelompok diminta untuk
mendiskusikan dan menyamakan hasil dari
pengumpulan informasi yang didapatnya
9. Peserta didik berdiskusi untuk menjawab
pertanyaan-pertanyaan yang telah disediakan.
Mengomunikasikan
10. Secara berkelompok Peserta didik menjelaskan
proses dari menemukan pola gambar sejak tahap
mengamati menanya. Mengumpulkan informasi dan
mengolah informasi.
Kegiatan 1. Pendidik melakukan refleksi terhadap pemahaman 10’
Penutup yang telah didapatkan peserta didik.
2. Pendidik menyimpulkan konsep pola bilangan
3. Pendidik memberikan tindak lanjut berupa PR yang
ada pada buku peserta didik atau referensi lain
4. Pendidik mengangakhiri pembelajaran dengan
membaca hamdalah.

I. Penilaian
a.Teknik Penilaian : Observasi
b. Bentuk Instrumen: Lembar Observasi
A. Sikap Spiritual
1. Sikap Spiritual:
N Skor
Indikator Pengamatan
o 1 2 3 4
1 Tekun mempelajari pola dari suatu objek
Jumlah Skor =

B. Sikap Sosial
2. Sikap Tanggungjawab:
Skor
No Indikator Pengamatan
1 2 3 4
1 Melaksanakan tugas sesuai ketentuan
Jumlah Skor =

3. Sikap Disiplin:
Skor
No Indikator/Aspek Pengamatan
1 2 3 4
1 Melaporkan hasil diskusi tepat waktu
Jumlah Skor =
4. Sikap Toleransi/bekerjasama:
No Indikator/Aspek Pengamatan Skor
1 2 3 4
1 Aktiv berkerja dalam kelompok
Jumlah Skor =
5. Sikap Rasa InginTahu
Skor
No Indikator/Aspek Pengamatan
1 2 3 4
1 Bertanya tentang materi kepada teman atau guru
Jumlah Skor =
6. Sikap Jujur
Skor
No Indikator/Aspek Pengamatan
1 2 3 4
1 Tidak mencontek tugas kelompok lain
Jumlah Skor =
7. Sikap Percaya diri
Skor
No Indikator/Aspek Pengamatan
1 2 3 4
1 Berani mempresentasikan
Jumlah Skor =
8. Sikap Santun
Skor
No Indikator/Aspek Pengamatan
1 2 3 4
1 Menghargai pendapat teman
Jumlah Skor =

Rubrik Penilaian:
4 : Selalu dan tidak pernah tidak
3 : Sering dan ada sesekali tidak
2 : Jarang hanya sesekali saja yang iya
1 : Tidak pernah
Lembar Penilaian sikap dapat diringkas seperti berikut:
Waktu penilaian :Pertemuan 1-6
Periode Penilaian :
Sikap yang diamati

Rasa ingin tahu (6)

(7) Percaya diri


(1) Syukur

Tanggungjawab (4)

(8) Santun
(5) Toleransi
(2) Disiplin

(3) Jujur
Nama
N
Peserta
o
didik

1
2
3
4
5

Indikator
1. Tekun mempelajari pola bilangan.(syukur)
2. Melaporkan hasil diskusi tepat waktu (Disiplin)
3. Tidak mencontek tugas kelompok lain (jujur)
4. Melaksanakan tugas sesuai ketentuan (tanggungjawab)
5. Aktif berkerja dalam kelompok (Toleransi)
6. Bertanya tentang materi kepada teman atau guru (rasa ingin tahu)
7. Berani mempresentasikan (percaya diri)
8. Menghargai pendapat teman (santun)
Rubrik penilaian
4 :Selalu
3: Sering
2:Jarang
1 : Tidakpernah

C.Pengetahuan
a. Teknik penilaian : Tes tertulis
b. Bentuk instrumen : uraian
c. Instrumen tes :
Soal uraian
Indikator Soal:
1. Siswa mampu menentukan jumlah batang korek api dari konfigurasi gambar yang
diberikan pada gambar keenam (3, 9, 18)
2. Siswa mampu menentukan suku ke 15 dari suatu barisan bilangan yang diberikan.
Soal:
1. Perhatikan susunan menara korek api berikut:

Banyak korek api yang dibutuhkan untuk membuat menara korek api 6 tingkat
adalah....
2. Tentukan suku ke 15 barisan 2, 6, 10,14,…
3. Diketahui barisan bilangan 1, 8, 27,.... Tentukanlah persamaan suku ke-n barisan
tersebut!
Pedoman Penskoran
No Pembahasan Skor
1 Banyak batang korek api pada gambar ke enam adalah 63 10
1 Suku ke-15 dari barisan tersebut adalah 58 10
2 Barisan bilangan: 20
1, 8, 27,...
Maka barisan tersebut adalah 13 ,2 3 ,3 3 ,...
Persamaan suku ke-n dari barisan tersebut adalah U n  n 3
Total 40

Pedoman penskoran:
skor yang diperoleh
Nilai =  100
skor maksimal

Penilaian, Pembelajaran Remedial, dan Pengayaan


1. Teknik Penilaian
No Aspek yang dinilai Teknik Waktu Penilaian
Penilaian
1 Sikap spiritual : Observasi Pada saat siswa menyelesaikan tugas
dalam kelompok heterogen maupun
berpasangan/Kegiatan inti
2 Displin: Observasi
Melaporkan hasil diskusi
tepat waktu
3 Jujur : Observasi
Tidak mencontek tugas
kelompok lain
4 TanggungJawab Observasi Pada saat siswa mengerjakan tugas sesuai
Melaksanakan tugas dengan ketentuan
sesuai ketentuan.
5 Sikap gotong Observasi Pada saat siswa belajar dalam kelompok/
royong/toleransi : Kegiatan inti
keaktifan dalam kerja
kelompok
6 Sikap rasa ingin tahu : observasi Pada saat kegiatan secara klasikalmaupun
suka bertanya kelompok/Kegiatan inti
7 Pengetahuan: Tes Penutup
Tertulis

2. Remedial
a. Siswa diterangkan kembali materi
b. Siswa diberikan kembali remedi ulangan harian
3. Pengayaan
a. Bagi siswa yang telah tuntas diberikan soal-soal yang tingkat kesulitannya lebih
tinggi

Mengetahui, Bukittinggi, 9 Juli 2018


Kepala SMP ISLAM AL-ISHLAH Guru Mata Pelajaran

Busyra, S. Pd Riko Firdaus, S. Pd


NRY. 5006032 NRY. 5006092

Anda mungkin juga menyukai