Anda di halaman 1dari 1

Kegiatan LCBQ

“Markazul Qur’an Bukittinggi”

1. Kegiatan LCBQ akan berlangsung selama 10 hari. Dimulai pada hari Rabu, 29 Juni 2022 dan berakhir hari
Jum’at, 8 Juli 2022.
2. Pembukaan kegiatan diadakan Rabu, 29 Juni 2022 di Masjid Jami’ Tigo Baleh, Pukul 08.00 WIB dan
Orangtua diwajibkan untuk hadir dalam acara pembukaan.
3. Petunjuk Setoran selama LCBQ :
a. Peserta dapat memilih setoran hafalan selama kegiatan berupa ziyadah atau muraja’ah (pilih salah
satu), akan ditanyakan saat registrasi awal.
b. Juz atau surat yang akan disetorkan ditentukan oleh masing-masing peserta.
c. Target untuk setoran Ziyadah (Hafalan Baru) selama kegiatan yaitu 2 halaman
d. Target untuk setoran Muraja’ah (Mengulang Hafalan) selama kegiatan yaitu 3,5 halaman
e. Hafalan yang disetorkan selama kegiatan akan di Tasmi’kan oleh peserta pada hari ke-9 dengan target
maksimal 2 halaman dan minimal ½ halaman per-anak.
Note :
“Target hanya sebagai motivasi untuk peserta, karena kemampuan masing-masing peserta berbeda-
beda.”
4. Selama kegiatan peserta akan diberikan tugas muraja’ah bersama orangtua di rumah dan melaksanakan
shalat dhuha sebelum berangkat LCBQ (dievaluasi oleh ustadzah setiap hari).
5. Sangat diharapkan orangtua untuk mendampingi ananda muraja’ah hafalan selama LCBQ dirumah.
6. Perlengkapan yang harus dibawa peserta :
a. Mukena (Untuk Banat/perempuan)
b. Sajadah (Untuk Shalat Zuhur)
c. Al-Qur’an
d. Botol Minum
e. Snack (untuk di makan saat break setiap harinya)
f. Peserta menggunakan pakaian sopan dan memakai kaus kaki untuk Banat.
g. Peserta tidak diizinkan membawa mainan ke lokasi LCBQ.
7. Diharapkan kehadiran peserta datang tepat waktu selama kegiatan (hari ke-2 sampai hari ke-9) yaitu pukul
09.00 WIB dan pulang dijemput tepat waktu oleh orang tua yaitu pukul 13.00 WIB.
8. Perizinan ketidakhadiran peserta dilaporkan digrup LCBQ oleh orangtua sebelum kegiatan berlangsung.
9. Pada hari terakhir yaitu Jum’at, 8 Juli 2022 akan diadakan OUTBOND
Lokasi : Ngarai Sianok
Outbond dimulai pukul : 08.00 WIB
Selesai pukul : 11.30 WIB
Note :
“Peserta diantar dan dijemput oleh orangtua dilokasi yang sudah ditentukan.”
10. Pembayaran Insert Peserta ditransfer selambat-lambatnya pada hari Selasa, 28 Juni 2022 pukul 18.00 WIB,
via rekening :
BSI 712 883 444 8 An. Ratna Dewi (MARKAZ)
Jika ada kendala dalam melakukan pembayaran mohon segera konfirmasi melalui WA kepada admin
Markaz (0831 6208 2536).

Anda mungkin juga menyukai