Anda di halaman 1dari 3

Struktur kambium pembuluh

Sel kambium pembuluh memiliki vakuola yang besar dan terdiri atas dua macam sel pemula
fusiformdan pemula jari-jari empulur.Pemula fusiform:

Tampak prisma ditengah dan meruncing kedua ujungya . ujung sel tampak meruncingpada
penampang tangensial dan pada sayatan radial tampak membulat.

Membentuk sistem tegak atu aksila di daerah kambium pembuluh.

Seluruh sistem tegak berasal dari pemula fusiform.Pemula jari-jari empulur:

Berbentuk agak memanjang, namun hampir isodiametris pula.

Membangun sistem radial. Jadi, semua sistem datar berasal dari pemula jari-jari empulur.

Ada yang berseri satu, seperti pada coniferae dan ada yg berseri banyak atau multiseriat.Meskipun
kambium pembuluh yang sudah terbentuk sepenuhnya merupakan lapisan yang menerusdan kurang
lebih tampak bundar dalam penampang melintang, kambium ini mempunyai dua asal.Dalam batang,
kambium ini sebagian timbul dalam ikatan dari jaringan prokambium yang belumberdiferensiasi
menjadi xilem dan floem primer, dan sebagian dari antara ikatan pita tangensial sel-sel parenkima
dewasa yang berdiferensiasi kembali dan menjadi sel-sel yang amistematik. Oleh karenaitu, dua
daerah kambium pembuluh yang baru terbentuk biasanya disebut kambium sama dengan jaiatau
kambium antartukal dalam batang-batang dikotil berkayu yang ikatan pembuluhnya bergabungtidak
mungkin untuk membedakan antara daerah-daerah kambium tukal dan kambium antartukal.Sel-sel
kambium pembuluh penuh vakuola, shingga tampak berbeda dibandingkan sel-sel meristemujung
tang menjadi alasan konsep meristem. Sel-sel kambium berdiri atas dua tipe, yaitu pemula-

Pemula berbentuk z” elendong dan pemula

-pemula jejari. Pemula-


“emula bentuk gelendong

Memanjang pada arah membujur mempunyai ujung-ujung yang berbentuk baji, dan lebih lebar
arahtangensial daripada arah radial sehingga pada penampang melintang tampak berbentuk segi
empat.Membentuk unsur-unsur seperti trakeid, pembuluh, serat, pembuluh tapis, yaitu unsur-unsur
ikatanpembuluh yang tersusun secara vertikal dalam batang dan akar. Akan terlihat bahwa pemula-
pemulabentuk gelendong sama bentuknya dengan sel-sel yang kemudian berkembang dari pemula-
pemulatersebut. Ini berkaitan dengan kenyataan bahwa ketika pertumbuhan sekunder terjadi,
pemanjanganbatang sudah selesai. Sebagai akibatnya, sel-sel yang berasal dari pemula-pemula
bentuk gelendong,tidak seperti yang berasal dari meristem ujung, tidak dapat tumbuh sersi dengan
jaringan disekitarnyadan hanya dapat memanjang dengan jalan memaksakan pemanjangan ujung-
ujungnya diantara sel-sel. Pemula-pemula jejari jauh lebih pendek dari pada pemula-pemula bentuk
gelendong danberbentuk lebih kurang seperti kubus. Jumlahnya juga jauh lebih sedikit daripada
pemula bentuk

Gelendong, dan tampak sebagai “pulau

Pulau” sel kecil b

Ila kambium dilihat dariarah tangensial. Sek-sel ini membentuk sel-sel parenkima dan semua atau
sebagian besar memanjang pada arahhorizontal. Sejumlah sel yang terputus dari sebuah pulau
pemula jejari membentuk sebuah lajurparenkima horizontal yang disebut jejari pembuluh. Kearah
dalam dari ksmbium jejari pembuluh inimembentang sebagai jejari xilem dan keluar sebagai jejari
floem jejari-jejari ini berfungsi sebagaipengaangkut kearah radial dan penyimpan bahan makanan

Fungsi Kambium

Kambium memiliki beberapa fungsi. Pada tanaman berkayu, ia menghasilkan lapisan xilem dan
floem,sehingga meningkatkan diameter batang. Kambium juga mendorong pertumbuhan sekunder
akar danbatang. Di beberapa tanaman, kambium bertindak sebagai agen penyembuhan.Fungsi
kambium adalah untuk menghasilkan lapisan floem dan xilem pada tumbuhan berkayu,sehingga
meningkatkan diameter batang. Kambium mendorong pertumbuhan sekunder batang danakar, yang
merupakan pertumbuhan yang terjadi setelah musim pertama. Di samping meningkatkanlapisan
jaringan batang, kambium juga dapat berfungsi dalam penyembuhan pada tumbuhan
saatterluka.Fungsi kambium untuk mendukung jaringan pembuluh angkut sekunder dalam tubuh
tumbuhan, yangpada gilirannya membentuk tubuh tumbuhan sekunder. Kambium diklasifikasikan
sebagai jenis jaringan tumbuhan. Ia bekerja dalam kombinasi dengan beberapa jaringan pembuluh
angkut lainnya,termasuk xilem dan floem, memberikan dukungan tumbuhan dan
struktur.Kebanyakan tumbuhan mengandung dua jenis meristem, yaitu primer dan sekunder.
Meristem primermembentuk bagian tengah tubuh tumbuhan. Lapisan terluar dari meristem primer
muncul sebagaiepidermis, atau kulit. Di bawah lapisan luar yang keras terletak jaringan dasar
sentral, yang disebutempulur dan korteks.Jaringan-jaringan ini bergabung dengan prokambium,
yang membentuk lapisan paling dalam darimeristem primer. Meristem lateral, juga disebut
kambrium, muncul sebagai struktur tumbuhan yanglebih kecil, namun demikian memainkan peran
penting dalam fungsi tumbuhan yang tepat.Sementara meristem primer membantu tumbuhan
tumbuh ke atas, meristem sekunder, sepertikambium, membantu tumbuhan tumbuh ke arah luar.
Kambium memungkinkan tumbuhanberkembang ketebalannya, dan akhirnya membentuk lapisan
pelindung dari serat tumbuhan padabatang yang diperlukan untuk pertumbuhan dan
perkembangan.Pada tanaman yang terluka kambium dapat terbentuk di dalam jaringan kalus,
sehingga mendorongpertumbuhan sel-sel baru di seluruh permukaan yang terluka. Akar dan batang
biasanya mencakuptiga jenis utama kambium: kambium vaskular, kambium unifasial, dan kambium
gabus.

Scribd

Dipercayai oleh lebih dari 1 juta anggota

Coba Scribd GRATIS selama 30 hari untuk mengakses lebih dari 125 juta judul tanpa iklan atau
gangguan!

Mulai Coba Gratis

Batalkan Kapan Saja.

Anda mungkin juga menyukai