Anda di halaman 1dari 26

Sekapur Sirih

Pembahasan Tahun Lalu (PANTA) hadir khusus untuk teman-teman Bregadasatya dalam
menghadapi ujian. Kami telah mengusahakan semaksimal mungkin agar jawaban yang
tertuang dalam PANTA ini memiliki keakurasian yang tinggi melalui pencantuman sumber dan
konfirmasi kepada dosen terkait. Namun, tidak ada yang sempurna di dunia ini, begitu pula
dengan jawaban PANTA, tidak mungkin terlepas dari kekeliruan. Secepat mungkin kami akan
memperbaharui isi PANTA jika memang ditemukan kesalahan dengan mengunggahnya
melalui bit.ly/PANTABregadasatya pada folder tiap matkul.

Selain itu, teman-teman juga bisa menghubungi kontak tim penyusun PANTA jika ingin
bertanya dan meminta penjelasan. Kami juga tidak menutup kritik dan saran dari teman-
teman agar PANTA dapat lebih baik kedepannya. Teman-teman dapat memberi masukan
kepada kami melalui kontak Tiramisu Pendidikan Bregadasatya. Semoga PANTA ini bisa
membantu teman-teman untuk menghadapi Ujian Akhir Semester ganjil 2020/2021.
Sehingga, misi kita untuk zero DO dapat kita capai. Semangat belajar dan jangan lelah
berjuang, bertahanlah!

Terima kasih kepada :

1. Alifia Firdausi 5-33


2. Catarina Nurdiani Rahayu 5-33
3. Fina Yulia Markay 5-55
4. Mario Efrata Tengor 5-17

Contact Person (CP) :

1. Mario Efrata Tengor ➔ 085756121190


2. Reka Fadhila Nur’aini ➔ 081553305127

Salam,

Tim Penyusun PANTA


KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA
BADAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN KEUANGAN
POLITEKNIK KEUANGAN NEGARA STAN
JALAN BINTARO UTAMA SEKTOR V BINTARO JAVA, TANGERANG SELATAN 15222
TELEPON (021)7361654 - 58: FAKSIMILE (021)7361653; SITUS www.stan.ac.ld

UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS) GANJIL


TAHUN AKADEMIK 2019/2020
PROGRAM STUD! D III AKUNTANSI REGULER

Mata Kuliah Statistika Terapan


Tingkat/Semester III/V
Hari/Tanggal Selasa 28 Januari 2020
Waktu 08.00 - 10.30 WIB {150 MENU)
Sifat Open cheat sheet
Naskah Soal Dikembalikan

Petunjuk:
> Boleh melihat catatan pada 1 lembar (2 halaman) cheat sheet ditulis tangan berukuran
maksimal F4, tetapi buku atau catatan lainnya selain cheat sheet tidak diperbolehkan;
> Boleh menggunakan kalkulator scientific, tetapi dilarang menggunakan kalkulator dengan
kemampuan menyimpan/membaca file, ponsel (HP), tablet, dan sejenisnya;
> Gunakan ballpoint.Tulisan yang susah dibaca berisiko penilaian yang tidak akurat;
> Hukuman disiplin berat(diberhentikan) diberikan kepada mahasiswa yang terbukti mencontek
dan/atau bekerjasama dengan mahasiswa lainnya;
> Jawaban ditulis pada kertas lembar jawaban yang disediakan serta soal ujian dikumpuikan
bersama cheat sheet dan lembar jawaban;
> Jawaban essai tidak harus berurutan. Kerjakan soal yang mudah terlebih dahulu.

A. Pilihan Ganda (30%), setiap jawaban yang benar bernilai 1,5.


1. Analisis korelasi dan analisis regresi berbeda daiam ha! ...
a. hubungan logika antar variabelnya.
b. skala pengukurannya.
c. adanya studi awal yang mendasari hubungan antar dua variabei.
d. variabelnya berdistribusi normal.
6. hubungan sebab akibat antar variabelnya.

2. Pernyataan yang benar tentang hubungan "Variabei Y - Variabei X" dalam analisis
regresi adalah ...
a. Variabei Akibat - Variabei Sebab, Variabei Bebas - Variabei Terikat, Variabei
Faktor-Variabei Respons.
b. Variabei Sebab - Variabei Akibat, Variabei Bebas - Variabei Terikat, Variabei
Respons - Variabei Faktor.
c. Variabei Akibat - Variabei Sebab, Variabei Terikat - Variabei Bebas, Variabei
Respons - Variabei Faktor.
d. Variabei Sebab - Variabei Akibat, Variabei Terikat - Variabei Bebas, Variabei
Faktor - Variabei Respons.
e. Variabei Akibat - Variabei Sebab, Variabei Terikat - Variabei Bebas, Variabei
Faktor-Variabei Respons.

Kasus soal : FT. Darma Farm mempunyai usaha di bidang pertanian yang memproduksl
berbagai buah yaitu semangka, melon, ketimun, tomat dan strobery. Pada rapat tahunan
pemegang saham diharapkan setiap unit komoditi dapat memberikan keuntungan 50 juta
per tahun. Berdasarkan pada laporan tutup tahun 2019, dan hasil keuntungan sebagai
berikut:

Page 1 of 10
1/
Jenis buah Keuntungan (Jutaan)
Semangka 41
Melon 84
Ketimun 28
Tomat 52
Strobery 59
Dengan taraf nyata a = 5%,jawab pertanyaan nomor 3, 4 dan 5.
3. Berdasarkan soal tersebut maka nilai tabel adalah ....
a. 5,991
b. 7,815
c. 9,488
d. 9,588
e. 11,070

4. Berdasarkan soal tersebut maka nilai Mt/ng adalah ....


a. 36,02
b. 36,12
c. 36,22
d. 37,02
e. 37,12

5. Kesimpulan soal tersebut adalah ...


a. setiap jenis buah memiliki keuntungan yang sama besar.
b. hanya Ketimun yang memiliki keuntungan berbeda dari jenis buah lainnya.
0. hanya Melon yang memiliki keuntungan berbeda dari jenis buah lainnya.
d. melon dan ketimun memiliki keuntungan berbeda dari jenis buah lainnya.
e. minimal ada satu jenis buah yang memiliki keuntungan berbeda dari jenis buah
lainnya.

6. Dalam survei terhadap 7100 pemirsa TV, 40% mengatakan mereka menonton program
berita. Berapa margin kesalahan untuk interval kepercayaan 95% yang digunakan untuk
memperkirakan proporsi populasi?
a. 0,0150
b. 0,0131
0. 0,0114
d. 0,0085
e. 0,0071

7. Biro SDM Kementerian Keuangan ingin meneliti apakah ada peningkatan persentase
CPNS perempuan yang diterima di lingkungan Kementerian Keuangan setelah
penerapan program pengarusutamaan gender dibandingkan dengan sebelum
penerapan program tersebut. Analisis statistika yang tepat untuk menguji peningkatan
persentase CPNS perempuan adalah ...
a. Uji hipotesis proporsi 2 sampel saling bebas 2 sisi.
b. Ujl hipotesis proporsi 2 sampel saling bebas 1 sisi.
c. Ujl hipotesis rata-rata 2 sampel saling bebas 2 sisi.
d. Ujl hipotesis rata-rata 2 sampel saling bebas 1 sisi.
e. Uji hipotesis rata-rata 2 sampel berpasangan 1 sisi.

8. Pada pengujian hipotesis diambil sampel acak dari siswa SMA tingkat akhir dimana
variabel pertama adalah jenis kelamin siswa (Pria dan Wanita), sementara variabel
kedua merupakan pillhan mendaftar PKN STAN (mendaftar dan Tidak Mendaftar). Alat
untuk menguji klaim bahwa jenis kelamin siswa tidak mempengaruhi keinginan
mendaftar atau tidak ke PKN STAN yang tepat adalah ...
Page 2 of 10
r/
a. Uji 2 rata-rata data berpasangan.
b. Uji 2 proporsi data berpasangan.
c. Uji Korelasi Pearson.
d. Uji Homogenitas.
e. Uji Independensi.

9. Misalkan Direktorat Jenderal Pajak ingin melakukan survei kepuasan layanan pajak.
Kemungkinan nilai kepuasan berada pada rentang 0 s.d. 5. Dengan margin of error
sebesar 0,05 dan tingkat keyakinan sebesar 95%, maka jumlah minimal responden yang
harus diambil secara acak adalah ....
a. 16
b. 271
c. 385
d. 664
e. 1537

10. Misalkan Pemerintah menyatakan suatu klaim bahwa rata-rata inflasi di Indonesia pada
masa sebelum reformasi lebih rendah dibandingkan dengan masa sesudah reformasi.
Hipotesis uji yang tepat berdasarkan klaim tersebut adalah ....
a. Ho: P = 0.5 Hi P<0.5
b. Hi PI <P2
0. Ho: /y = 0 Hi /j <0
d. Ho: jui = //2 Hi <tJ2
e. Ho:a=0 Hi a <0

11. Misalkan diketahui 2 variabel, Pendapatan Asli Daerah dan Jumlah Penduduk Daerah
MC
berhubungan positif.
Q. Besarnya variasi variabel Pendapatan Asli Daerah bisa dijelaskan
dalam suatu hubungan antara Pendapatan Asli Daerah dan Jumlah Penduduk Daerah
II

CL nilai ....
menggunakan
o
a. r
X
b.
c. y = bo + bix
d.
e. <7

12. Pernyataan berikut yang tepat mengenai korelasi linier negatif antara tingkat pendidikan
dan tingkat kemiskinan adalah:
a. Data tingkat pendidikan dan tingkat kemiskinan yang digambarkan pada
scatterplot membentuk pola garis lurus dari kiri atas ke kanan bawah.
b. Data tingkat pendidikan dan tingkat kemiskinan yang digambarkan pada
scatterplot membentuk pola garis lurus dari kiri bawah ke kanan atas.
0. Dapat dibuat persamaan regresi antara tingkat pendidikan dan tingkat
kemiskinan, garis regresinya membentuk garis lurus dari kiri bawah ke kanan
atas.
d. Residual plot dari persamaan regresinya membentuk suatu pola yang
beraturan.
e. Nilai koefisien determinasinya negatif.

13. Notasi yang tepat sebagai estimasi titik (point) untuk rata-rata sampel pengeluaran
pegawal di Kementerian Keuangan adalah ....
a. X

b. X
c. p

Page 3 of 10
d. p
e. M

Kasus soal : Dengan sampel sebanyak 51 usaha mikro sepatu di Cibaduyut diperoleh rata-
rata pengeluaran sebesar Rp 10,980 Juta dan standar deviasi sampel sebesar Rp 3,674
juta. Jika Pemerintah kota Bandung mengklaim bahwa pengeluaran usaha mikro sepatu di
Cibaduyut lebih besar dari Rp 10 Juta, ujilah klaim tersebut dengan tingkat signifikansi 5%,
lalu jawab nomor 14, 15, 16.
14. Hipotesis yang benar untuk soal diatas adalah ....
a. Ho : P = Rp 10 juta Hi P < Rp 10 juta
b. Ho = Rp 10 juta Hi p <Rp 10 juta
c. Ho = Rp 10 juta Hi jj>Rp 10 juta
d. Ho = Rp 10 juta Hi ju ^ Rp 10 juta
e. Ho : cr= Rp 10 juta Hi <7 > Rp 10 juta

15. Nilal t hitung untuk soal diatas adalah ...


a. 1,676
b. 1,905
c. 2,009
d. 2,403
e. 2,678

16. Kesimpulan paling sesuai dari pengujian atas klaim untuk soal diatas adalah ...
a. menolak klaim pengeluaran usaha mikro sepatu di Cibaduyut lebih besar dari Rp
10 Juta.
b. pengeluaran usaha mikro sepatu di Cibaduyut tidak sama dengan Rp 10 Juta.
c. pengeluaran usaha mikro sepatu di Cibaduyut lebih kecil dari Rp 10 Juta.
d. mendukung klaim pengeluaran usaha mikro sepatu di Cibaduyut lebih besar dari
Rp 10 Juta.
e. gagal mendukung klaim pengeluaran usaha mikro sepatu di Cibaduyut lebih
besar dari Rp 10 Juta.

17. Rata-rata sampel lebih baik digunakan untuk estimasi dibandingkan model regresi,jika...
a. data yang akan diestimasi tidak terlalu jauh dari sebaran data yang ada.
b. nilai koefisien korelasi sebesar -0,99.
c. nilai koefisien korelasi sebesar 0,99.
d. garis Regresi mengkonfirmasi sebaran data kombinasi var X dan Y.
e. sebaran data tidak mendekati bentuk trend linear.

18. Terdapat 2 variabel, dimana variabel pertama merupakan data jumlah kendaraan
bermotor di beberapa daerah, sementara variabel kedua merupakan peringkat
kebersihan di masing-masing daerah tersebut. Jika seseorang ingin meneliti adanya
hubungan antara 2 variabel tersebut, maka gunakan uji ...
a. Korelasi Rank Spearman.
b. Korelasi Pearson.
c. 2 Rata-Rata data berpasangan.
d. 2 Rata-Rata data tidak berpasangan.
e. Regresi.

19. Untuk menguji Ho : p = po dan Hi : p > po dengan uji statistik t = {X - dengan


n = 17 dan tingkat signifikansi a = 1%, digunakan daerah kritis ....
a. t<-1.767
b. t> 1.740

Page 4 of 10
?/
c. t< 2.898
d. t<-2.898
e. t> 2.567

20. Jika frekuensi ekspektasi tidak sama untuk setiap kategori, maka nilai ekspektasi
masing-masing observasi dihitung dengan cara ...
a. Perkalian antara jumlah sampel dengan peluang (proporsi) tiap proporsi.
b. Perkalian antara jumlah sampel dengan jumlah kategori.
c. Perkalian antara jumlah kategori dengan peluang (proporsi) tiap proporsi.
d. Pembagian antara jumlah sampel dengan jumlah kategori.
e. Pembagian antara jumlah sampel dengan peluang (proporsi) tiap proporsi.

B. Essai (70%), setiap seal memlliki bobot nilai masing-masing.


1. (Bobot 14). Diketahui data tentang GDP dan Nilai Investasi di negara Sukses Makmur
pada tahun 2000-2009 adalah sebagai berikut:
GDP Investasi
Tahun (US$ (US$
juta) Juta)
2000 10.52 6.21
2001 11.73 6.64
2002 12.51 6.91
2003 14.84 8.47
2004 11.34 8.42
2005 13.82 8.89
2006 15.31 10.22
2007 16.29 11.76
2008 17.23 12.56
2009 19.97 14.62
Berdasarkan data di a as dengan tingkat signifikansi 5%:
a. apakah terdapat hubungan antara nilai GDP dan Investasi di negara Sukses
Makmur ?
b. Jika nilai investasi sebesar US$ 15 Juta, berapa perkiran nilai GDP negara
Sukses Makmur?

2. (Bobot 14). Berdasarkan data, Bagian Akademis Unlversitas Tertutup memberikan klaim
bahwa nilai mahasiswa untuk Mata Kuliah (MK) Manajemen menyebar normal dengan
rata-rata 80 dan simpangan baku 7. Setelah 3 tahun berlalu, seorang Dosen ingin
menguji kebenaran klaim tersebut dengan mengambil sampel acak 100 mahasiswa dan
diperoleh nilai rata-rata MK Manajemen adalah 83 cm dan standar deviaslnya
tetap. pada taraf signifikan 5%;
a. apakah ada alasan untuk meragukan bahwa rata rata nilai MK Manajemen tiga
tahun yang lalu dengan sekarang tetap sama dengan 80?
b. berapa interval kepercayaan rata-rata nilai MK Manajemen di Universitas
Tertutup?

3. (Bobot 14). PT. DARMA JAVA akan mempersiapkan untuk mengiklankan produknya di
TV. Pihak perusahaan ingin mengetahui apakah ada hubungan antara kategori acara TV
dengan kelompok umur, sebab perusahaan ingin produknya dikonsumsi para remaja

Kelompok umur Kategori Acara TV


Sinetron Film Komedi
Dewasa 80 87 99
Remaia 98 92 112
Anak 72 108 87

Page 5 of 10
a. Dari data tersebut, ujilah apakah terdapat hubungan antara kategori acara TV
dengan kelompok umur? Uji dengan tingkat signifikansi a = 5%.
b. Berdasarkan hasil point a., apakah PT. Darma Jaya perlu memilih kategori
tertentu dalam mengikiankan produknya?

4. (Bobot 14). Manajemen dari Toko Mabel Super Diskon, yaitu jaringan toko mebel di
seluruh Indonesia, baru saja menerapkan strategi insentif bagi para tenaga
pemasarannya. Untuk mengevaluasi strategi inovatif ini dengan asumsi data
berdlstribusi normal, 12 orang tenaga pemasaran telah dipilih secara acak dan berikut
adalah hasil penjualan per minggu mereka sebelum dan setelah penerapan strategi
insentif.

Penjualan Sebelum Penjualan Setelah


Nama Tenaga
Penerapan Insentif Penerapan Insentif
Pemasaran
(dalam Jutaan Rupiah) (dalam Jutaan Rupiah)
Siti Nurhaliza 320 340
Cinta Laura 290 285
Tommy Kurniawan 421 475
Andika Pratama 510 510
Jane Shalimar 210 210
Jack Lee 402 500
Peggy Melati 625 631
Vanesha Prescilla 560 560
Adipati Dolken 360 365
Iqbal Ramadhan 431 431
Ria Ricis 506 525
Tasya Farasya 505 619
a. Uji pendapat yang menyatakan bahwa penerapan strategi insentif meningkatkan
penjualan secara signifikan. Gunakan tingkat signifikansi 0,05.
b. Dengan tingkat kepercayaan 90%, tentukan interval kepercayaan rata-rata
perbedaan penjualan sebelum dan sesudah penerapan strategi insentif.

5. (Bobot 14). Seorang dosen yakin bahwa mahasiswa yang menyelesaikan tugas mereka
dalam waktu singkat memperoleh nilai yang tinggi dan mereka yang membutuhkan
waktu yang lebih lama memperoleh nilai yang lebih rendah. Untuk memastikan
dugaannya, la memberikan sebuah tingkat berdasarkan urutan penyelesaiannya dan
cemudian memberikan nilai c ah tugasnya. Hasilnya dituniu ^kan pada data di bawah Ini:
Mahasiswa Urutan penyelesaian Nilai
Badu 1 78
Hasan 2 75
Ita 3 78
Radit 4 85
Agus 5 87
Heni 6 72
Sigit 7 75
Doni 8 67
Dengan menggunakan tingkat signifikansi 0,05:
a. Dapatkah dosen berkesimpulan bahwa terdapat hubungan negatif antara urutan

penyelesaian dan nilai tugas?


b. Buatlah kesimpulan atas hasil pengujiannya?

»>» Selamat mengerjakan, semoga sukses ««<

Page 6 of 10
standard Normal Probabilities Standard Normal Probabilities

TaWe entry

Table entry for:: is the area under the standard normal curve Table entry for z is the area under the standard normal curve
to the left of to the left of c.

0003 0003 0003 0003 .5000 .5199 5239 .5279


0005 0004 0004 0004 .5398 .5596 5636 ^675
0007 0006 0005 0005 .5793 .5987 6026 .6064
0009 0009 0008 0007 .6179 .6368 6406 .6443
0013 0012 0011 0010 .6554 .6736 6772 .6808
0018 0017 0015 0014 .6915 .7088 7123 .7157
0025 0023 0021 0020 .7257 .7422 7454 .7486
0034 0032 0028 0027 .7580 .7734 7764 .7794
0045 0043 0038 0037 .7881 .8023 8051 .8078
0060 0057 0051 0049 .8159 .8289 8315 .8340
0080 0075 0068 0066 .8413 .8531 8554 .8577
0104 0099 0089 0087 .8643 .8749 8770 .8790
0136 0129 0116 0113 .8849 .8944 8962 .8980
0174 0166 0150 0146 .9032 .9115 9131 .9147
0222 0212 0192 0188 .9192 .9265 9279 .9292
0281 0268 0244 0239 .9332 .9394 9406 .9418
0351 0336 0307 0301 .9452 .9505 9515 .9525
0436 0418 0384 0375 .9554 .9599 9608 .9616
0537 0516 0475 0465 .9641 .9678 9686 .9693
0655 0630 0582 0571 .9713 .9744 9750 .9756
0793 0764 0708 0694 .9772 .9798 9803 .9808
0951 0918 0853 0838 .9821 .9842 9846 .9850
1131 1093 1020 1003 .9861 ,9878 9881 .9884
1335 1292 1210 1190 J893 .9906 9909 .9911
1562 1515 1423 1401 .9918 .9929 9931 .9932
1814 1762 1660 1635 .9938 .9946 9948 .9949
2090 2033 1922 1894 .9953 .9960 9961 .9962
2389 2327 2206 2177 .9965 .9970 9971 .9972
2709 2643 2514 2483 .9974 .9978 9979 .9979
3050 2981 2843 2810 .9981 .9984 9985 .9985
3409 3336 3192 3156 .9987 .9989 9989 .9989
3783 3707 3557 3520 .9990 .9992 9992 .9992
4168 4090 3936 3897 .9993 .9994 9994 .9995
4562 4483 4325 4286 .9995 .9996 9996 .9996
4960 4880 4721 4681 .9997 .9997 9997 .9997

/1" Vi.
t distribution: Critical t values

Area in One Tails


Left tail
Degrees 0.005 0.01 0.025 0.05 0.1
of Area in Two Tails
Freedom 0.01 0.02 0.05 0.1 0.2
1 63.657 31.821 12.706 6.314 3.078
2 9.925 6.965 4.303 2.920 1.886
3 5.841 4.541 3.182 2.353 1.638
4 4.604 3.747 2.776 2.132 1.533
5 4.032 3.365 2.571 2.015 1.476
6 3.707 3.143 2.447 1.943 1.440
7 3.499 2.998 2.365 1.895 1.415
8 3.355 2.896 2.306 1.860 1.397
Critical t value 9 3.250 2.821 2.262 1.833 1.383
(naqahvc)
10 3.169 2.764 2.228 1.812 1.372
11 3.106 2.718 2.201 1.796 1.363
12 3.055 2.681 2.179 1.782 1.356
13 3.012 2.650 2.160 1.771 1.350
14 2.977 2.624 2.145 1.761 1.345
'Riffht tall
15 2.947 2.602 2.131 1.753 1.341
16 2.921 2.583 2.120 1.746 1.337
17 2.898 2.567 2.110 1.740 1.333
18 2.878 2.552 2.101 1.734 1.330
19 2.861 2.539 2.093 1.729 1.328
20 2.845 2.528 2.086 1.725 1.325
21 2.831 2.518 2.080 1.721 1.323
22 2.819 2.508 2.074 1.717 1.321
23 2.807 2.500 2.069 1.714 1.319
24 2.797 2.492 2.064 1.711 1.318
25 2.787 2.485 2.060 1.708 1.316
Critical f value
26 2.779 2.479 2.056 1.706 1.315
(positive)
27 2.771 2.473 2.052 1.703 1.314
28 2.763 2.467 2.048 1.701 1.313
29 2.756 2.462 2.045 1.699 1.311
30 2.750 2.457 2.042 1.697 1.310
31 2.744 2.453 2.040 1.696 1.309
32 2.738 2.449 2.037 1.694 1.309
33 2.733 2.445 2.035 1.692 1.308
Two tails
34 2.728 2.441 2.032 1.691 1.307
35 2.724 2.438 2.030 1.690 1.306
36 2.719 2.434 2.028 1.688 1.306
37 2.715 2.431 2.026 1.687 1.305
38 2.712 2.429 2.024 1.686 1.304
39 2.708 2.426 2.023 1.685 1.304
40 2.704 2.423 2.021 1.684 1.303
41 2.701 2.421 2.020 1.683 1.303
42 2.698 2.418 2.018 1.682 1.302
43 2.695 2.416 2.017 1.681 1.302

44 2.692 2.414 2.015 1.680 1.301


Cm Hal f value, Critical t value 45 2.690 2.412 2.014 1.679 1.301
(natjatnc) (positive} 46 2.687 2.410 2.013 1.679 1.300
47 2.685 2.408 2.012 1.678 1.300
48 2.682 2.407 2.011 1.677 1.299
49 2.680 2.405 2.010 1.677 1.299
50 2.678 2.403 2.009 1.676 1.299
60 2.660 2.390 2.000 1.671 1.296
70 2.648 2.381 1.994 1.667 1.294
80 2.639 2.374 1.990 1.664 1.292
90 2.632 2.368 1.987 1.662 1.291
100 2.626 2.364 1.984 1.660 1.290
200 2.601 2.345 1.972 1.653 1.286
300 2.592 2.339 1.968 1.650 1.284
400 2.588 2.336 1.966 1.649 1.284
500 2.586 2.334 1.965 1.648 1.283
1000 2.581 2.330 1.962 1.646 1.282
2000 2.578 2.328 1.961 1.646 1.282
Large 2.576 2.326 1.960 1.645 1.282

Page 8 of 10
ft
Chi-Square (x )Distribution
Degrees of Area to the Right of The Critical Value
Freedom 0.995 0.99 0.975 0.95 0.9 0.10 0.05 0.025 0.01 0.005
1 0.000 0.000 0.001 0.004 0.016 2.706 3.841 5.024 6.635 7.879
2 0.010 0.020 0.051 0.103 0.211 4.605 5.991 7.378 9.210 10.597
3 0.072 0.115 0.216 0.352 0.584 6.251 7.815 9.348 11.345 12.838
4 0.207 0.297 0.484 0.711 1.064 7.779 9.488 11.143 13.277 14.860
5 0.412 0.554 0.831 1.145 1.610 9.236 11.070 12.833 15.086 16.750
6 0.676 0.872 1.237 1.635 2.204 10.645 12.592 14.449 16.812 18.548
7 0.989 1.239 1.690 2.167 2.833 12.017 14.067 16.013 18.475 20.278
8 1.344 1.646 2.180 2.733 3.490 13.362 15.507 17.535 20.090 21.955
9 1.735 2.088 2.700 3.325 4.168 14.684 16.919 19.023 21.666 23.589
10 2.156 2.558 3.247 3.940 4.865 15.987 18.307 20.483 23.209 25.188
11 2.603 3.053 3.816 4.575 5.578 17.275 19.675 21.920 24.725 26.757
12 3.074 3.571 4.404 5.226 6.304 18.549 21.026 23.337 26.217 28.300
13 3.565 4.107 5.009 5.892 7.042 19.812 22.362 24.736 27.688 29.819
14 4.075 4.660 5.629 6.571 7.790 21.064 23.685 26.119 29.141 31.319
15 4.601 5.229 6.262 7.261 8.547 22.307 24.996 27.488 30.578 32.801
16 5.142 5.812 6.908 7.962 9.312 23.542 26.296 28.845 32.000 34.267
17 5.697 6.408 7.564 8.672 10.085 24.769 27.587 30.191 33.409 35.718
18 6.265 7.015 8.231 9.390 10.865 25.989 28.869 31.526 34.805 37.156
19 6.844 7.633 8.907 10.117 11.651 27.204 30.144 32.852 36.191 38.582
20 7.434 8.260 9.591 10.851 12.443 28.412 31.410 34.170 37.566 39.997
21 8.034 8.897 10.283 11.591 13.240 29.615 32.671 35.479 38.932 41.401
22 8.643 9.542 10.982 12.338 14.041 30.813 33.924 36.781 40.289 42.796
23 9.260 10.196 11.689 13.091 14.848 32.007 35.172 38.076 41.638 44.181
24 9.886 10.856 12.401 13.848 15.659 33.196 36.415 39.364 42.980 45.559
25 10.520 11.524 13.120 14.611 16.473 34.382 37.652 40.646 44.314 46.928
26 11.160 12.198 13.844 15.379 17.292 35.563 38.885 41.923 45.642 48.290
27 11.808 12.879 14.573 16.151 18.114 36.741 40.113 43.195 46.963 49.645
28 12.461 13.565 15.308 16.928 18.939 37.916 41.337 44.461 48.278 50.993
29 13.121 14.256 16.047 17.708 19.768 39.087 42.557 45.722 49.588 52.336
30 13.787 14.953 16.791 18.493 20.599 40.256 43.773 46.979 50.892 53.672
31 14.458 15.655 17.539 19.281 21.434 41.422 44.985 48.232 52.191 55.003
32 15.134 16.362 18.291 20.072 22.271 42.585 46.194 49.480 53.486 56.328
33 15.815 17.074 19.047 20.867 23.110 43.745 47.400 50.725 54.776 57.648
34 16.501 17.789 19.806 21.664 23.952 44.903 48.602 51.966 56.061 58.964
35 17.192 18.509 20.569 22.465 24.797 46.059 49.802 53.203 57.342 60.275
36 17.887 19.233 21.336 23.269 25.643 47.212 50.998 54.437 58.619 61.581
37 18.586 19.960 22.106 24.075 26.492 48.363 52.192 55.668 59.893 62.883
38 19.289 20.691 22.878 24.884 27.343 49.513 53.384 56.896 61.162 64.181
39 19.996 21.426 23.654 25.695 28.196 50.660 54.572 58.120 62.428 65.476
40 20.707 22.164 24.433 26.509 29.051 51.805 55.758 59.342 63.691 66.766
50 27.991 29.707 32.357 34.764 37.689 63.167 67.505 71.420 76.154 79.490
60 35.534 37.485 40.482 43.188 46.459 74.397 79.082 83.298 88.379 91.952
70 43.275 45.442 48.758 51.739 55.329 85.527 90.531 95.023 100.425 104.215
80 51.172 53.540 57.153 60.391 64.278 96.578 101.879 106.629 112.329 116.321
90 59.196 61.754 65.647 69.126 73.291 107.565 113.145 118.136 124.116 128.299
100 67.328 70.065 74.222 77.929 82.358 118.498 124.342 129.561 135.807 140.169

Degree of Freedom
n-1 Confidence interval or hypothesis test with a standard deviation or variance
k-1 Goodness-of-fit with k categories
(r-l)(c-l) Contingency table with r rox an c columns

Page 9 of 10
}f
Table A-5 Critical Values of the Pearson Table A-6 Critical Values of Spearman's
Correlation Coefficient r Rank Correlation Coefficient
n a = 0.10 a = 0.05 a «= 0.02 a = 0.01
n a -.05 £r = .01

4 .950 .990 5 .900 — — —

5 .878 .959 6 .829 .886 .943 —

6 .811 .917 7 .714 .786 .893 .929

7 .754 .875 8 .643 .738 .833 .881

6 .707 .834 .700 .783 .833


9 .600
9 .666 .798 .794
10 .564 .648 .745
10 .632 .765
11 .536 .618 .709 .755
11 .602 .735
12 .503 .587 .678 .727
12 .576 .708
13 .484 S60 .648 .703
13 .553 .684
^V■ Vil .464 .538 .626 .679,
14 .532 .661
15 .446 .521 .604 .654
15 .514 .641
16 . .429 .503 .582 .635.
16 .497 .623

17 .414 .485 .568 .615


17 .482 .606

.590 18 .401 .472 .550 .600


18 .468

19 .456 .575 19 .391 .460 .535 .584

20 .444 .561 20 .380 .447 .520 . . .570


25 .396 .505 21 .370 .435 .508 .556

30 .361 .463 .425 .498 .544


22 .361
35 .335 .430 .532
23 .353 .415 .486
40 .312 .402
24 .344 .406 .476 .521
45 ,294 .378
25 .337 .398 .466 .511
50 .279 .361
26 .331 .390 .457 .501
60 .254 .330
27 .324 .382 .448 .491
70 .236 .305
28 .317 .375 .440 .483
80 .220 .286
29 .312 .368 .433 .475
90 .207 .269

30 .308 .362 .425 .467


100 .196 .256

NOTE:To test Hj,: p = 0 againsl H,: p 9^ Q. reject Hq if the absolute NOTES:


value of r is greater than ttie critical value in the table. 1. Forn> SOuscr, = ±z/Vn - 1. wherezcorrespontlslothelevel of
sionlficancB. For example,If« 0.05, then z « 1.96.
2. If the absolute value oi the test statistic r,exceeds the positive critical value,
then reject Hq:Ps = 0 and conciuddhat there Is a correlation.
Based on data from BiostaMlcalAnalysis,4tb edition © 1999, by Jerrold Zar,
Prentice Hall, Inc., Upper Saddle River, New Jersey,and "Distribution of Sums of
•s Squares of Rank Dillerences to Small Numbers with Individuals," fits Annals of
Malhematlcal Slallstlcs, Vol. 9, No. 2.
1

f!
PEMBAHASAN SOAL UAS GANJIL DIPLOMA III AKUNTANSI REGULER

STATISTIKA TERAPAN
TAHUN AKADEMIK 2019/2020
YANG DISARANKAN

Referensi yang digunakan :


1. Buku dan PPT

I. PILIHAN GANDA (30%), setiap jawaban benar bernilai 1,5.


No Jawaban Pembahasan
1 A ✓ Korelasi terjadi di antara dua variabel yang nilai salah satu variabelnya berkaitan
(assosiated) dengan nilai variabel lain.
✓ Regresi menjelaskan bagaimana hubungan antara variabel bebas (explanatory
variable, predictor variable, dinotasikan dengan x) dan variabel terikat (response
variable, dinotasikan dengan ŷ).
(Ranselku 02 UAS Semester 5 halaman 156 dan 159)
2 C Regresi menjelaskan bagaimana hubungan antara variabel bebas (explanatory
variable, predictor variable, dinotasikan dengan x) dan variabel terikat (response
variable, dinotasikan dengan ŷ)
X : Variabel Sebab – Bebas – Faktor
Y : Variabel Akibat – Terikat - Respons
(Ranselku 02 UAS Semester 5 halaman 159)
3 C ▪ Cari tahu apa yang diminta soal.
Menguji klaim bahwa jumlah keuntungan setiap komoditi dalam satu tahun merata.

Note : Artinya kasus ini jenis “goodness of fit” (karena kita uji apakah distribusi
keuntungan merata/tidak merata untuk tiap komoditas)
Namun soal 3 ini kita hanya perlu mencari nilai 𝑥 2 𝑡𝑎𝑏𝑒𝑙 saja (α)

▪ Mencari titik pemisah antara critical region dengan region sisanya (α)
α: 5%.
Karena kita memiliki 5 jenis kategori komoditi maka df kita sebesar 5-1 = 4.
Lihat table chi-square (𝑥 2 distribution) didapat nilai 𝑥 2 𝑡𝑎𝑏𝑒𝑙 sebesar 9,488.

Note : Pakai one tail-right (saat cari di chi-square table)


“Goodness-of-fit hypothesis tests are always right-tailed” (Triola Chapter 11, Slide 12)
4 B ▪ Mencari dari data yang diuji
1. Mencari total data (n)
n=5
2. Menghitung :
O = data keuntungan
E = ekspektasi data
Dalam hal ini kita ingin jumlah keuntungan setiap komoditi dalam satu tahun
sama. Berarti E = 50 juta.
(𝑶−𝑬)𝟐
Rumus : 𝑥 2 = ∑ 𝑬
(𝑶 − 𝑬)𝟐
Sampel O E O-E (𝑶 − 𝑬)𝟐
𝑬
Semangka 41 50 -9 81 1,62
Melon 84 50 34 1156 23,12
11
Ketimun 28 50 -22 484 9,68
Tomat 52 50 2 4 0,08
Strobery 59 50 9 81 1,62
2
Total 𝑥 36,12
5 E μ0 = keuntungan 50 juta
μ1,…., μ5 (keuntungan semangka, melon,…., strobery)

H0 : μ0 = μ1 = μ2 = μ3 = μ4 = μ5
H1 : Paling tidak satu jenis komoditi ada keuntungannya yang beda (tidak 50 juta)
*Soal ini harusnya diberi keterangan apakah hasil rapat tahunan benar/tidak benar
agar bisa ditentukan original claim-nya

𝑋 2 = 36,12 (diambil dari jawaban nomor 4)

𝑋 2 tabel = 9,488 (diambil dari jawaban nomor 3)

Fail to Reject H0 Reject H0

9,488

Nilai 𝑋 2 (36,12) berada di critical region, artinya Reject H0 (artinya ada minimal 1
jenis komoditi yang keuntungannya beda)

6 B n = 7100
p̂ = 40%
q̂ = 60%
Tingkat Kepercayaan = 95%
α = 100% - 95% = 5%

Cari di table “z-score” nilai dari α/2 hasilnya adalah 1,96

E = 1,96 𝑥 √(40% 𝑥 60%)/7100 = 0,0114

Note : Rangkuman Tabel Z-Score (sering muncul)

Nilai z-score nya


α Two Tail (α/2) One Tail
10% 1,645 1,282
5% 1,960 1,645
1% 2,576 2,326

12
7 E • Uji hipotesis rata-rata adalah pengujian hipotesis terhadap statistik rata-rata
sampel
• Uji hipotesis proporsi adalah pengujian hipotesis terhadap statistik proporsi
sampel dan populasi
• Uji hipotesis berpasangan adalah salah satu metode pengujian hipotesis dimana
data yang digunakan tidak bebas, dicirikan dengan adanya hubungan nilai pada
setiap sampel yang sama (berpasangan), biasanya di soal dicirikan dengan kata
“sesudah” dan “sebelum”

8 E • Uji χ2 untuk ada tidaknya hubungan antara dua variabel (Independency test).
• Uji χ2 untuk homogenitas antar- sub kelompok (Homogenity test).
• Uji χ2 untuk Bentuk Distribusi (Goodness of Fit)

Note : “Alat untuk menguji klaim bahwa jenis kelamin siswa tidak mempengaruhi
keinginan mendaftar atau tidak ke PKN STAN”

Kasus ini jelas menunjukkan bahwa yang akan diuji adalah ada tidaknya hubungan
antar 2 variable dalam hal ini keinginan mendaftar PKN STAN dan jenis kelamin
(Independency Test)

9 C Interval Kepuasan = 0 – 5
E = 0,05
Tingkat Kepercayaan = 95%
α = 5%

Karena di soal tidak disebutkan adanya nilai “proporsi”, maka pakai formula 7-3
n = 1,9622 x 0,25 / 0,052 = 384,94 = 385 (bulatkan ke atas)

10 D Jika :
µ1 = rata-rata inflasi sebelum reformasi
µ2 = rata-rata inflasi setelah reformasi
Maka :
H0 : µ1 = µ2
H1 : µ1 < µ2 (Original Claim, One Tail-Left)

Note : “Pemerintah menyatakan suatu klaim bahwa rata-rata inflasi di Indonesia


pada masa sebelum reformasi lebih rendah dibandingkan dengan masa sesudah
reformasi” (atinya original claim nya H1)

Note : H0 : ≤, ≥, atau = (pasti salah satu dari ini)


H1 : >, <, atau ≠ (pasti salah satu dari ini)

11 B Nilai r2 adalah proporsi variasi dalam y yang dijelaskan oleh hubungan linear antara
x dan y (PPT Pak Miqdad Robbani, TM 12, Halaman 8)

13
12 A Grafik Negatif Correlation

13 A “Rata-rata Sample”umumnya disimbolkan dengan x̅


"Rata- rata Populasi" umumnya disimbolkan dengan µ
Note : Hal ini perlu diingat karena rumus-rumus selanjutnya banyak memuat kedua
simbol ini (sehingga kita tau perbedaannya dalam rumus)

14 C H0 : µ = Rp 10 juta
H1 : µ > Rp 10 juta (Original Claim, One Tail-Right)

Tips : Dalam menjawab soal hipotesis, 3 langkah awal yang harus dilakukan
1. Menentukan H0 dan H1
H0 : ≥, ≤, atau = (pasti salah satu dari ini)
H1 : >, <, atau ≠ (pasti salah satu dari ini)

2. Menentukan Original Claim (apakah original claim nya H1?? Atau H0??)
*Original claim itu umumnya akan disebutkan di soal

3. H1 nya right-tail, left-tail, atau two tail?


H1 > (artinya One Tail-Right)
H1 < (artinya One Tail-Left)
H1 ≠ (artinya Two-Tail)

15 B n = 51
x̅ = 10,98 juta
µ = 10 juta
s = 3,674 juta
α = 5%
t-hitung =((x̅ - µ))/(s/√n)
t-hitung = ((10,98-10))/(3,674/√51) = 1,905

Note : Karena di soal ini yang diketahui “standar deviasi sample (s)” maka pakai t-
hitung, jika yang diketahui “standar deviasi populasi (σ)” maka pakai z-hitung

16 D H1 : µ > Rp 10 juta (Original Claim, One Tail-Right)


Karena α = 5%, maka t Score alfa = 1,676 (Tabel A-3. df = 50, α = 0,05)

14
1,676

t-hitung (1,905) berada pada “critical region” sehingga kesimpulannya: Reject H0.

Original Claim H1, Reject H0 (rangkuman table-nya bisa dilihat di essay no 4)


“Ada cukup bukti untuk mendukung klaim pengeluaran usaha mikro sepatu di
Cibaduyut lebih besar dari Rp 10 juta”

17 E Use the regression equation for predictions only if the linear correlation coefficient r
indicates that there is a linear correlation between the two variables (PPT Triola,
Chapter 10, Halaman 68)

Artinya jika sebaran data tidak bersifat linear maka persamaan regresi tidak cocok
dipakai (lebih bagus pakai rata-rata sample saja)

18 A Tes korelasi peringkat (atau uji korelasi peringkat Spearman) adalah tes non-
parametrik yang menggunakan “peringkat” data sampel yang terdiri dari pasangan
yang cocok (PPT Pak Muhammad Miqdad Robbani, TM 12, Halaman 23)
Tips : Kalau datanya dalam bentuk “peringkat” kemudian disuruh cari korelasi maka
pakai rumus korelasi rank spearman

Contoh : “korelasi peringkat juara dan lama waktu belajar”


“Korelasi peringkat liga inggris dengan harta pemilik klub”

19 - H1 : μ > μ0 (Artinya one tailed-right)


Nilai di table “distribusi-t” dengan degree of freedom = 16 dan alfa = 1% adalah 2,583
(tidak ada di opsi pilihan ganda)

20 A If expected frequencies are not all equal, each expected frequency is found by
multiplying the sum of all observed frequencies by the probability for the category.
(PPT Triola, Chapter 11, Halaman 15)

E = np (jika expected frekuensi tidak sama)


E = n/k (jika expected frekuensi sama)

15
II. ESSAY (70%)

1. Korelasi dan Regresi (TM 13)


a.) Diketahui : alfa = 5% n = 10 x = Investasi y = GDP

Dalam US$ Juta


Tahun Investasi (x) GDP (y) xy x2 y2
2000 6,21 10,52 65,3292 38,5641 110,6704
2001 6,64 11,73 77,8872 44,0896 137,5929
2002 6,91 12,51 86,4441 47,7481 156,5001
2003 8,47 14,84 125,6948 71,7409 220,2256
2004 8,42 11,34 95,4828 70,8964 128,5956
2005 8,89 13,82 122,8598 79,0321 190,9924
2006 10,22 15,31 156,4682 104,4484 234,3961
2007 11,76 16,29 191,5704 138,2976 265,3641
2008 12,56 17,23 216,4088 157,7536 296,8729
2009 14,62 19,97 291,9614 213,7444 398,8009
Total 94,7 143,56 1430,107 966,3152 2140,011

Jika pakai rumus excel “=CORREL”

(10𝑥1430,107)−(94,7𝑥143,56)
r= = 0,952
√[(10𝑥966,3152)−(94,72 )]𝑥[(10𝑥2140,011)−(143,562 )]
Berdasarkan table “Pearson Correlation Coeficient” dengan α = 5% dan n = 10 maka batas region adalah 0,632
(Lihat di table)

Correlation No Correlation Correlation

-1 -0,632 0 0,632 1

Nilai r berada pada daerah correlation, sehingga dapat disimpulkan ada korelasi linier antara nilai investasi dan
nilai GDP

16
a.) Metode alternative (menggunakan t-hitung)
H0 : ρ = 0
H1 : ρ ≠ 0 (Original Claim, Two Tailed)

0,952
t= = 8,824
(1−0,9522 )

(10−2)

Berdasarkan table “t-distribution” dengan α = 5% (two tailed) dan degree of freedom = 9 maka batas
region adalah 2,262 (Lihat di table)

-2,262 2,262
Karena t-hitung (8,824) berada di daerah critical region, maka Reject H0
“Ada cukup bukti untuk mendukung claim bahwa terdapat hubungan linear antara nilai GDP dan Investasi di
negara sukses makmur”

b.) Masih menggunakan table sebelumnya, n = 10

Dalam US$ Juta


Tahun Investasi (x) GDP (y) x2 y2
2000 6,21 10,52 38,5641 110,6704
2001 6,64 11,73 44,0896 137,5929
2002 6,91 12,51 47,7481 156,5001
2003 8,47 14,84 71,7409 220,2256
2004 8,42 11,34 70,8964 128,5956
2005 8,89 13,82 79,0321 190,9924
2006 10,22 15,31 104,4484 234,3961
2007 11,76 16,29 138,2976 265,3641
2008 12,56 17,23 157,7536 296,8729
2009 14,62 19,97 213,7444 398,8009
Total 94,7 143,56 966,3152 2140,011

17
ŷ = b0 + b1x

Menggunakan rumus excel : x̅ pakai “=AVERAGE” kemudian blok semua nilai x


y̅ pakai “=AVERAGE” kemudian blok semua nilai y
Sy pakai “=STDEV.S” kemudian blok semua nilai x
Sx pakai “=STDEV.S” kemudian blok semua nilai y

Jika mau pakai cara manual : x̅ = 94,7/10 = 9,47


y̅ = 143,56/10 = 14,356
2
(10𝑥966,315)−94,7
Sx = √ = 2,779
10𝑥(10−1)
2
(10𝑥2140,011)−143,56
Sy =√ = 2,964
10𝑥(10−1)

Persamaan regresi linear :

2,964
b1 = 0,952𝑥 = 1,015
2,779
b0 = 14,356 − 1,015𝑥9,47 = 4,737
Jika nilai investasi US$ 15 Juta, maka
GDP (Jutaan) = 𝟒, 𝟕𝟑𝟕 + 𝟏, 𝟎𝟏𝟓𝒙𝟏𝟓 = 19,972

2. Uji Hipotesis (TM 10-11)


Diketahui :
Rata-rata nilai mahasiswa untuk MK Manajemen tiga tahun lalu dengan sekarang tetap
sama dengan 80 (Original Claim)
n = 100 mahasiswa
x̅ = 83
σ = 7 (tetap)
*Asumsi standar deviasi 7 adalah milik populasi (karena tidak disebutkan spesifik di soal)

a.)
H0 : µ = 80 (Original Claim)
H1 : µ ≠ 80 (Two Tail)
(x̅ − µ) 83−80
z-hitung = = = 4,2857
𝜎/√𝑛 7 √100
z (α = 5%, Two Tail) = 1,96 (Tabel Z-Score)

18
Critical Value Method:

-1,96 1,96
z-hitung (4,2587) berada pada daerah critical sehingga Reject H0
“Terdapat cukup bukti untuk menolak klaim bahwa rata-rata nilai mahasiswa untuk MK Manajemen
tiga tahun lalu dengan sekarang tetap sama dengan 80”

P-Value Method:
P-Value z hitung (4,2857) adalah 0,00001 karena two-tails maka 0,00001 x 2 = 0,00002
P-Value alfa adalah 0,05
P-Value z hitung < P-Value alfa sehingga kesimpulannya: Reject H0.
“Terdapat cukup bukti untuk menolak klaim bahwa rata-rata nilai mahasiswa untuk MK Manajemen
tiga tahun lalu dengan sekarang tetap sama dengan 80”
Sehingga Tidak ada alasan untuk meragukan klaim tersebut.

b.) Mencari Confidence Interval :


E = zα/2 𝜎/√𝑛 = 1,96.7/√100 = 1,372
Maka Confidence Intervalnya (x̅ - E < µ < x̅ +E) adalah 83 - 1,372 < µ < 83 + 1,372
81,628 < µ < 84,372

Tips : Rangkuman z- Score yang sering dipakai

Nilai z-score nya


Α Two Tail (α/2) One Tail
10% 1,645 1,282
5% 1,960 1,645
1% 2,576 2,326

3. Chi-Square dan Analisis Variance (TM 14)

H0: The row and column variables are independent.


H1: The row and column variables are dependent (Dependence means only there is a relationship between the
two variables)---Original Claim
O = frekuensi hasil observasi
E = frekuensi yang diharapkan = (Row Total x Column Total) / Grand Total
df = (b-1) (k-1)

19
Kelompok Umur Kategori Acara
Sinetron Film Komedi
Dewasa 80 87 99 266 (First Row)
Remaja 98 92 112 302
Anak 72 108 87 267
250 (First Column) 287 298 835 (Grand Total)

• 𝑂1 = 80 𝐸1 = (266 x 250) / 835 = 79,64


• 𝑂2 = 87 𝐸2 = (266 x 287) / 835 = 91,43
• 𝑂3 = 99 𝐸3 = (266 x 298) / 835 = 94,93
• 𝑂4 = 98 𝐸4 = (302 x 250) / 835 = 91,42
• 𝑂5 = 92 𝐸5 = (302 x 287) / 835 = 103,80
• 𝑂6 = 112 𝐸6 = (302 x 298) / 835 = 107,78
• 𝑂7 = 72 𝐸7 = (267 x 250) / 835 = 79,94
• 𝑂8 = 108 𝐸8 = (267 x 287) / 835 = 91,77
• 𝑂9 = 87 𝐸9 = (267 x 298) x 835 = 95,29

a.) Selanjutnya masukkan ke dalam rumus 𝑋 2


(80−79,64)2 (87−91,43)2 (99−94,93)2 (98− 91,42)2 (92− 103,80)2 (112− 107,78)2 (72− 79,94)2
𝑋2 = 79,64
+ 91,43
+ 94,93
+ 91,42
+ 103,80
+ 107,78
+ 79,94
+
(108− 91,77)2 (87− 95,29)2
+ = 6,577
91,77 95,29

Kemudian kita mencari nilai α di 𝑋 2 tabel


𝛼 = 0,05
𝑑𝑓 = (3 − 1) × (3 − 1) = 4
Lihat di tabel distribusi chi-square dengan alfa = 0,05 dan df = 4
𝑋 2 tabel = 9,488

Nilai χ2 (6,577) berada di area Fail to Reject H0


“Tidak ada cukup bukti untuk mendukung klaim bahwa terdapat
hubungan antara kategori acara TV dengan kelompok umur”

9,488

b.) Karena dari perhitungan dan kesimpulan poin a diperoleh “tidak ada hubungan bermakna antara kategori TV
dan kelimpok umur”, maka tidak perlu untuk memlikih kategori

20
4. Inferensial 2 Sample (TM 12)

Jumlah sample (n) = 12 (berpasangan)

Sebelum (x1) Sesudah (x2) d atau (x2-x1) d2


320 340 20 400
290 285 -5 25
421 475 54 2.916
510 510 0 0
210 210 0 0
402 500 98 9.604
625 631 6 36
560 560 0 0
360 365 5 25
431 431 0 0
506 525 19 361
505 619 114 12.996
311 26.363

𝑑𝑖 311
̅= ∑
𝑑 = = 25,91667
𝑛 12

(12𝑥26.363)−3112
Sd = √ = 40,791 (jika pakai rumus excell “STDEV.S” lalu blok semua nilai d)
12𝑥(12−1)

a.) 𝐻0 = 𝜇𝑑 ≤ 0 → 𝜇1 ≥ 𝜇2
𝐻1 = 𝜇𝑑 > 0 → 𝜇1 < 𝜇2 (Original Claim, One Tail-Right)

Alasan pakai rumus ini :


• Jumlah sample 2 jenis (x1 dan x2)
• Menguji rata-rata (dalam hal ini rata-rata penjualan)
• Sample-nya berpasangan (sebelum-sesudah)
*Contoh sample berpasangan : Suami-Istri, Ayah-anak, sebelum-sesudah

Note : μd atau (μ1 – μ2) bernilai “0” dalam uji hipotesis inferensial (TM 12)

√12
𝑡 = (25,91667 − 0) × = 2,200929
40,79095

𝛼 = 0,05 (𝑂𝑛𝑒 𝑡𝑎𝑖𝑙 𝑑𝑎𝑛 𝑑𝑒𝑔𝑟𝑒𝑒 𝑜𝑓 𝑓𝑟𝑒𝑒𝑑𝑜𝑚 11) = 1,796 (pakai table t-distribution)

21
Karena t-hitung berada pada critical region, maka Reject 𝑯𝟎
Terdapat cukup bukti untuk mendukung klaim bahwa penerapan
strategi intensif meningkatkan rata-rata penjualan secara
signifikan.

1,796

Tips Menentukan Konluksi (Kesimpulan) :

Original Claim H1 dan Reject H0 Terdapat cukup bukti untuk mendukung klaim
bahwa …..(tulis kalimat original claim-nya)

Atau

Sampel data mendukung klaim bahwa……(tulis


kalimat original claim-nya)

Original Claim H1 dan Fail to Reject H0 Tidak ada cukup bukti untuk mendukung klaim
bahwa …..(tulis kalimat original claim-nya)

Original Claim H0 dan Reject H0 Terdapat cukup bukti untuk menolak klaim
bahwa …..(tulis kalimat original claim-nya)

Original Claim H0 dan Fail to Reject H0 Tidak ada cukup bukti untuk menolak klaim
bahwa …..(tulis kalimat original claim-nya)

b.) Tingkat kepercayaan = 90% → α = 10%


*Nilai tα/2 di table t-distributin (10%/2, degree of freedom 11) adalah 1,796

40,79095
𝐸 = 1,796 × = 21,148
√12
𝑑̅ − 𝐸 = 25,91667 − 21,148 = 4,7686
𝑑̅ + 𝐸 = 25,91667 + 21,148 = 47,065

Interval Kepercayaan : 4,7686 < 𝜇𝑑 < 47,065

22
5. Korelasi Spearman-Rank (TM 13)
a. Karena ada “urutan penyelesaian” (ada pe-rankingan) artinya kita menggunakan korelasi spearman-rank

Korelasi spearman-rank juga bisa digunakan jika ingin menganalisis data namun samplenya tidak
berdistirbusi normal

Langkah-langkahnya sebagai berikut:

1) Semua variable (x, y) harus dibuat ranking


Dalam kasus ini variable x (urutan penyelesaian) sudah berbentuk ranking
Sementara “nilai” belum berbentuk ranking, artinya kita buat pe-rankingan dulu untuk nilai

Mahasiswa Nilai Mahasiswa Ranking Nilai (y)


Badu 78 Badu 5,5
Hasan 75 Hasan 3,5
Ita 78 Ita 5,5
Radit 85 Radit 7
Agus 87 Agus 8
Heni 72 Heni 2
Sigit 75 Sigit 3,5
Doni 67 Doni 1
Total 617
Note : Untuk nilai yg sama, ranking-nya pakai rata-rata
Urutan ranking mulai dari terendah (1) - ……….(seterusnya)

Mahasiswa Urutan Penyelesaian Ranking Nilai xy x2 y2


(x) (y)
Badu 1 5,5 5,5 1 30,25
Hasan 2 3,5 7 4 12,25
Ita 3 5,5 16,5 9 30,25
Radit 4 7 28 16 49
Agus 5 8 40 25 64
Heni 6 2 12 36 4
Sigit 7 3,5 24,5 49 12,25
Doni 8 1 8 64 1
36 36 141,5 204 203

23
2) Masukan angka kedalam rumus. Karena ada ranking yg berulang, maka pakai :
“either variable have ties among its rank, Triola” (jadi mau yg berulang variable x atau y, pakai rumus
ini)

(8 x 141,5 ) – (36 x 36)


rs =
√8(204) − (36)2 ) √8(203) − (36)2 )
= -0,494

3) Bandingkan nilai rs (-0,494) dengan nilai alfa=5% dan n=8 di “table spearman rank correlation”

Correlation No Correlation Correlation

-0,738 0,738

Nilai rs berada di daerah no correlation, artinya fail to reject H0. Dalam kasus ini tidak ada
hubungan (baik +, maupun -)

b. Membuat kesimpulan atas hasil pengujian:


1) Menghubungkan konsep uji hipotesis
Menggunakan One-Tailed Test. Tes satu sisi dapat terjadi dengan klaim korelasi linier positif atau
klaim korelasi linear negatif. Dalam kasus ini, hipotesisnya:
H0: ρ = 0 (There is no linear correlation.)
H1: ρ < 0 (There is a negative linear correlation)-----Original Claim

Kesimpulan : Original Claim H1, dan Fail to Reject H0

“Tidak ada cukup bukti untuk mendukung klaim bahwa terdapat hubungan negative antara urutan
penyelesaian dan nilai tugas”

24

Anda mungkin juga menyukai