Anda di halaman 1dari 7

I RT

Mekanisme
Sidang KBM
Polines
15 April 2020 SENTRA ZAMRUD | RAPAT TERBUKA
RT
III

Legal Drafting
Pengertian dan Landasan Hukum

Ialah penyusunan atau perancang perundang-undangan

Undang Undang No 3 Tahun 2018 Tentang perubahan pertama atas UU


No 2 Tahun 2016 Tentang tata Pembentukan Peraturan Perundangan-
Undangan di KBM Polines
SIDANG UMUM IV

Teknik Bersidang Urgensi Sidang Macam-Macam Sidang Unsur Sidang


Menurut KBBI, sidang adalah Sidang Pertanggungjawaban Tempat/Ruang, Perlengkapan,
pertemuan untuk Penyelesaian masalah, Sidang Umum
Tata tertib, Waktu
membicarakan sesuatu. dinamika organisasi, Sidang Komisi
Secara umum, sidang Sidang Paripurna
merupakan forum diskusi
sharing gagasann, ciri Sidang Pleno
resmi. Secara formal, yang masyarakat intelektual Sidang Istimewa
diikuti orangg banyak untuk
memutuskan sesuatu yang
bersifat final
Pelaksana Sidang
RT

Pemimpin SIdang
Pimpinan Sidang/Presidium yaitu seseorang yang bertugas
sebagai pengatur jalannya sidang. Syarat pimpinan sidang yaitu
memiliki jiwa kepimpinan, mempunyai keseimbangan emosi dan
sabar, dll. Presidium memiliki berdasarkan sifat sebagai berikut
ialah presidium sementara, dan presidium tetap. Dalam memimpin
rapat terdapat 3 Presidium, yaitu Presidium 1, 2, dan 3.
SENTRA ZAMRUD | RAPAT TERBUKA

Peserta Sidang
Peserta yang mendapat undangan atau informasi dari penyelenggara
sidang untuk mengikuti sidang dan berbicara tentang pemecahan yang
dibagi menjadi 2. Terdapat dua jenis peserta sidang, yaitu peserta
utusan/ Peserta aktif, dan Peserta peninjau/ Peserta pasif. Terdapat
perbedaan hak antara peserta pasif dan peserta aktif. Pada hak suara,
memilih, bicara, dipilih hanya di miliki oleh peserta aktif, sedangkan
peserta pasif hanya memiliki hak bicara
Pelaksana Sidang
RT

Tim Formatur
Tim Formatur adalah tim pembuat draft materi sidang yang
bertugas memberikan penjelasan terhadap draft sidang selama
pelaksanaan sidang
SENTRA ZAMRUD | RAPAT TERBUKA

Sekrettaris/Notulen
Sekretaris/Notulen adalah orang yang bertanggung jawab dalam hal
tulis-menulis seperti mencatat yang penting dari isi pembicaraan dan
membuat laporan hasil persidangan
Quorum
V Perangkat Quorum, Quorum adalah syarat sahnya

Sidang sidang untuk dapat diadakan karena


tingkat Quorum menunjukan sejauh
mana tingkat partisipasi dari peserta
Palu Sidang sidang

Palu Sidang, Setiap ketukan Palu Sidang memiliki arti.


Tata Tertib
Satu ketukan palu memiliki arti memindahkan
pimpinan sidang, skorsing, putusan poin demi poin, Tata tertib, Peraturan persidangan yang
RT mencabut kembali putusan terdahulu, memberikan dibuat untuk kelancaran pembahasan
peringatan. 2 ketukan palu memiliki arti membuka agenda sidang. Dalam tata tertib
dan menutup waktu lobbying/skorsing. Sedangkan 3 mencakup, hak dan
ketukan yaitu membuka dan menutup sidang, kewajiban,sanksi,quorum, dan
mengesahkan putusan final mekanisme pengambilan keputusan

Draft Sidang Konsideran

Draft Sidang, Draft Sidang meliputi Konsideran, Bukti sah secara tertulis
bahan-bahan yang akan dibahas dalam dari hasil persidangan yang telah
persidangan, biasanya terdiri atas ditandatangani oleh presidium sidang
AD/ART, GBHK, dll
SIDANG UMUM IV

Istilah dalam sidang


Pengambilan
Keputusan Skorsing
Peninjauan kembali
Musyawarah/mufakat, Interupsi Tata cara Persidangan
Lobbying, Voting Aklamasi
Walk Out Pembukaan Persidangan
Macam-Macam Deadlock
Pembacaan Tata Tertib Sidang
Interupsi Liring
Pengecekan Quorum
Pending
Penawaran pembatasan opsi
Point of Previlege dan mekanisme pembahasan
Point of Solution Pembahasan draft sidang
Point of Clarification Menawarkan kepada perserta
Point of View sidang untuk peninjauan
kembali
Pembacaan dan penandatangan
Konsideran
Menutup sidang

Anda mungkin juga menyukai