Anda di halaman 1dari 17

Kalkulus Diferensial:

Fungsi Dengan Satu Variabel Bebas

Rola Nurul Fajria, S.ST, M.E.


Kalkulus (dari Bahasa Latin calculus yang artinya "batu kecil") adalah konsep
matematika yang mempelajari mengenai analisis perubahan dari suatu fungsi.
Kalkulus, yang mempunyai aplikasi luas dalam ekonomi dan bisnis karena nilai dari
variable-variable ekonomi dan bisnis dapat berubah-ubah dan atau dapat diubah-
ubah oleh analis ekonom sesuai dengan situasi yang diperlukan

Kalkulus diferensial mempelajari tingkat Kalkulus integral mempelajari pencarian


perubahan rata-rata atau tingkat perubahan nilai fungsi asal bila diketahui nilai
seketika dari suatu fungsi perubahannya dan juga penentuan luas
bidang di bawah kurva yang dibatasi oleh
sumbu X
Limit Dari Suatu Fungsi
Konsep limit digunakan untuk menentukan apakah
suatu fungsi kontinu atau tidak

Suatu fungsi ada empat elemen yang harus


diperhatikan, yaitu:
1. Variabel bebas X
2. Fungsi X, f(X) atau variabel terikat Y=f(X)
3. Konstanta L
4. Konstanta N
Kontinuitas

Bagaimana perilaku fungsi 𝑓𝑥 = 𝑥2− 2𝑥+ 3 untuk nilai-nilai 𝑥 yang dekat dengan 3?
Grafik Fungsi
Tampak bahwa kita dapat membuat nilai f(x)
𝑦 𝑦= 𝑥2− 2𝑥+ 3 mendekati 6 dengan memilih nilai x yang dekat
dengan3.

f(x)
mendekati 6
lim 𝑥2 − 2𝑥+ 3 =6
𝑥→3
6.
1. f(2) = (3)2 - 2(3) + 3 = 6
2. Lim f(x) = (3)2 - 2(3) + 3 = 6
𝑥→3
3. Lim f(x) = f(3) = 6
𝑥→3
3 3 persyaratan terpenuhi maka dapat
0 𝑥 disimpulkan bahwa f(x) = 𝑥2 − 2𝑥 + 3 adalah
x mendekati 3. kontimu pada x = 3
Tabel Nilai Fungsi
𝒙 𝒇𝒙 𝒙 𝒇𝒙
2 3 4 11
2,5 4,25 3,5 8,25
2,8 5,24 3,2 6,84
2,9 5,61 3,1 6,41
2,95 5,8025 3,05 6,2025
2,99 5,9601 3,01 6,0401
2,995 5,98003 3,005 6,02003
2,999 5,996 3,001 6,004
Dalil-Dalil Limit

Dalil 1: Limit dari fungsi Dalil 2: suatu konstanta dapat Dalil 3: Limit dari penjumlahan atau
kontanta, jika f(X) = K dimana dipindahkan Kembali ke pengurangan adalah penjumlahan atau
K adalah bilangan nyata, maka: sebelah kiri tanda limit pengurangan dari limit-limit tersebut
Dalil-Dalil Limit

Dalil 4: Limit suatu hasil Dalil 5: Limit suatu hasil bagi Dalil 6: Limit dari suatu pangkat dari
kaliadalah perkalian dari limit- adalah hasil bagi dari limit- f(X) maka pangkat dari limit f(X) itu
limit tersebut limit tsb bila pembaginya atau
penyebutnya bukan nol
Aturan diferensiasi: Fungsi dengan Satu Variabel Bebas
Aturan diferensiasi: Fungsi dengan Satu Variabel Bebas
Aturan diferensiasi: Fungsi dengan Satu Variabel Bebas
Aturan Diferensiasi: Dua atau Lebih Fungsi Dengan Variabel Bebas Yang Sama
Aturan Diferensiasi: Dua atau Lebih Fungsi Dengan Variabel Bebas Yang Sama
Aturan Diferensiasi: Dua atau Lebih Fungsi Dengan Variabel Bebas Yang Sama
Aturan Diferensiasi Fungsi Dengan Dua Variabel Bebas
Aturan Diferensiasi Fungsi Dengan Dua Variabel Bebas
Aturan Diferensiasi Fungsi Dengan Dua Variabel Bebas

Anda mungkin juga menyukai