Anda di halaman 1dari 1

HAFIFAH MUTIA RIZKY

71180811118

Resume pakar Uji Hipotesis Dan Teknik Pengumpulan Data

UJI HIPOTESIS DAN TEKNIK PENGUMPULAN DATA

UJI NORMALITAS

Uji yang dilakukan dengan tujuan untuk menilai SEBARAN DATA pada sebuah kelompok
data (variabel), apakah sebaran data tersebut terdistribusi NORMAL atau tidak. untuk
menentukan data yang telah dikumpulkan

 terdistribusi normal atau apakah data diambil dari


 populasi yang berdistribusi normal

INGAT SAMPEL 🡺 MEWAKILI POPULASI 🡺

GENERALISASI

Uji yang dilakukan dengan tujuan untuk menilai SEBARAN DATA pada sebuah kelompok
data

(variabel), apakah sebaran data tersebut terdistribusi NORMAL atau tidak. Untuk
menentukan data yang telah dikumpulkan terdistribusi normal atau apakah data diambil
daripopulasi yang berdistribusi normal.

UJI LINEARITAS

DEFINISI

Merupakan uji prasyarat yang dilakukan untuk mengetahui apakah kedua variabel memiliki
hubungan yang linear atau tidak secara signifikan.

HOMOGENITAS

DEFINISI

Dilakukan untuk mengetahui apakah data bersifat homogen atau tidak

INTERPRETASI

Nilai signifikansi (p) > 0.05 🡺 Kelompok data berasal dari populasi yang memiliki varians
yang sama (homogen)

Nilai signifikansi (p) < 0.05 🡺 Masing-masing kelompok data berasal dari populasi dengan
varians yang berbeda(tidak homogen)

Anda mungkin juga menyukai