Anda di halaman 1dari 2

HAFIFAH MUTIA RIZKY

71180811118

RESUME PENELITIAN KESEHATAN

Penelitian :
 Penelitian :
suatu upaya utk memahami dan memecahkan masalah secara ilmiah, sistematis, dan logis
Ilmiah : kebenaran pengetahuan berdasar fakta empiris dari penyelidikan dan bersifat objektif
Fokus penelitian kesehatan : masalah di bidang kesehatan/kedokteran dan sistem kesehatan
Kesehatan :
1. Kesehatan individu : klinis/pengobatan (kedokteran)
2. Kesehatan masyarakat : epidemiologi, pendidikan kesehatan, kesling, adm kesehatan masyarakat,
gizi masyarakat, dll
 PENELITIAN KESEHATAN 
suatu upaya utk memahami permasalahan yg dihadapi dlm bidang kesehatan (kuratif/klinis,
preventif/kesmas), dgn mencari bukti yg muncul, dan dilakukan mll langkah ttt scr ilmiah, sistematis dan
logis
 Jenis penelitian kesehatan , berdasarkan :
a. Metode (survei, eksperimen)
b. Manfaat (penelitian dasar, terapan, tindakan, evaluasi)
c. Tujuan (penelitian penjelajahan, pengembangan, verifikatif)
d. tempat/sumber data : penelitian perpustakaan, laboratorium, lapangan
e. Masalah kesehatan : penelitian klinik dan kesmas
 Tujuan penelitian kesehatan

Berhubungan dgn jenis penelitian


Secara umum :
a. menemukan/menguji fakta baru /lama sehubungan bdg kesehatan/kedokteran
b. Analisis hubungan/interaksi antara fakta dlm bdg kesehatan/kedokteran
c. Menjelaskan fakta yg ditemukan serta hubungannya dgn teori
d. Mengembangkan alat,teori, konsep baru dlm bdg kesehatan/kedokteran bagi peningkatan
kesehatan masyarakat/manusia
 Manfaat penelian kesehatan
Hasil penelitian dpt digunakan utk : 

a. menggambarkan keadaan/status kesehatan individu, kelompok/masyarakat

b. Menggambarkan kemampuan sumber daya utk mendukung pengembangan pelayanan kesehatan


yg direncanakan
c. Dijadikan sarana diagnosis dlm mencari sebab masalah kesehatan/kegagalan yg tjd dlm sistem
pelayanan kesehatan utk mencari alternatif pemecahan masalah tsb

d. Dijadikan sarana utk menyusun kebijaksanaan dlm menyusun strategi pengembangan sitem
yankes

e. Melukiskan kemmapuan dlm pembiayaan, peralatan dan ketenagakerjaan scr kuantitatif/kualitas


utk mendukung sistem kesehatan

Anda mungkin juga menyukai