Anda di halaman 1dari 11

PANITIA PELAKSANA

“ANTENE CONTEST AUTO DUBLING SULAWESI TENGGARA 2014“


ORARI DAERAH SULAWESI TENGGARA
Sekretariat. Jalan. S. Parman No. 16 Kemaraya Kendari. Email:orda_sultra@yahoo.com

Kendari, 27 Desember 2014.


Nomor : 013/ORDA/SULTRA/XII-2014.
Lampiran : 1 (satu) rangkap.
Perihal : UNDANGAN

Kepada Yth :
Ketua/Pengurus ORARI Lokal, Club station dan Rekan-Rekan
Amatir Radio Se-Sulawesi Tenggara
Masing-masing di tempat.

Assalamu Alaikum Warahmatullah Wabarakatuh.

Dalam rangka mempererat Silaturrakhim dan sebagai Ajang Latih Diri


Anggota Amatir Radio, Pengurus ORARI Daerah Sulawesi Tenggara bermaksud
mengadakan kegiatan Auto Dubling Larsen Contest 1x5/8 Lambda (Built-
Up/Homebraw) dan Omni Direction Antene Contest 4x5/8 Lambda, sebagai
pengembangan hobby dalam bidang teknik radio.

Sehubungan dengan hal tersebut, maka kami mengundang Rekan-Rekan


anggota ORARI Lokal se-Sulawesi Tenggara untuk berpartisipasi dalam kegiatan
tersebut, yang Insya Allah akan dilaksanakan pada :

Hari : Selasa dan Rabu


Tanggal : 30 dan. 31 Desember 2014
Tempat : Kota Kendari
Demikian disampaikan kepada rekan - rekan Amatir Radio, atas
partisipasinya dihaturkan terima kasih.
PANITIA PELAKSANA

KETUA, SEKRETARIS,

MUH. IDHAM HATTA – YC8KIH RUSTAN, SKM, M.Kes – YC8ISI


NRI. 05144894 NRI. 08151649
Mengetahui ;
ORARI DAERAH SULAWESI TENGGARA
PANITIA PELAKSANA

“ANTENE CONTEST AUTO DUBLING SULAWESI TENGGARA 2014“


ORARI DAERAH SULAWESI TENGGARA

Sekretariat. Jalan. S. Parman No. 16 Kemaraya Kendari. Email:orda_sultra@yahoo.com

PENGANTAR

Dalam rangka mewujudkan pelaksanaan Program Kegiatan ORARI Daerah


Sulawesi Tenggara – YB8ZL, maka bermaksud melaksanakan kegiatan Amatir Radio
yang diberi nama “ANTENE CONTEST AUTO DUBLING SULAWESI TENGGARA
2014“ pada tanggal, 30 dan 31 Desember 2014, yang merupakan ajang silaturrakhim
serta mempererat tali persaudaraan sesama Amatir radio dan Latih Diri Anggota
Amatir Radio dalam pengembangan hobby di bidang teknik radio.

NAMA KEGIATAN
“ANTENE CONTEST AUTO DUBLING SULAWESI TENGGARA 2014“

TEMA KEGIATAN
“Optimalisasi hubungan Silaturrakhim serta mempererat tali persaudaraan sesama
Amatir radio dan Latih Diri Anggota Amatir Radio dalam pengembangan hobby di
bidang teknik radio menuju Amatir Radio yang lebih handal”

MAKSUD DAN TUJUAN


Kegiatan ini dilaksanakan dengan maksud dan tujuan yaitu :
1. Sebagai sarana untuk mempererat persatuan, kesatuan dan persaudaraan
sesama anggota Amatir Radio khususnya yang ada di wilayah Sulawesi
Tenggara.
2. Sebagai sarana latih diri untuk meningkatkan kemampuan dan keterampilan
anggota Amatir Radio dalam bidang Teknik Amatir Radio.
Kami berharap kegiatan Kontes Auto Dubling Larsen Contest 1 x 5/8 Lambda
dan Omni Direction Antene Contest 4 x 5/8 Lambda yang diselenggarakan oleh
ORARI Daerah Sulawesi Tenggara Tahun 2014 ini dapat terselenggara dengan baik
dan mendapat dukungan dari berbagai kalangan khususnya pemerintah, masyarakat
dan Amatir Radio itu sendiri pada umumnya.
DASAR PELAKSANAAN
1. Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga Orari (AD/ART)
2. Hasil Keputusan Rapat Pengurus Orari daerah Sulawesi Tenggara.
JENIS KEGIATAN

Adapun jenis kegiatan antara lain adalah :


1. Auto Dubling Larsen Contest 1 x 5/8 Lambda (Built-Up/Homebraw)
2. Omni Direction Antene Contest 4 x 5/8 Lambda

PESERTA
1. Anggota Amatir Radio
2. Utusan Orari Lokal, Club Station dan Perorangan.

AKOMODASI DAN KOMSUMSI


Akomodasi dan komsumsi menjadi tanggungan masing-masing peserta.

PENDAFTARAN

1. Pendaftaran Peserta dibuka sejak tanggal 27 s/d 30 Desember 2014, sebelum


dilaksanakan Technical Meeting.
2. Tempat Pendaftaran : Sektretariat Orari Daerah Sulawesi Tenggara
(Jalan S. Parman No. 16 Kemaraya Kendari).
3. Alamat Email: orda_sultra@yahoo.com
4. Setiap peserta lomba masing - masing Lokal tidak dibatasi.
5. Apabila jumlah peserta yang mendaftar Auto Dubling Larsen Contest 1 x 5/8
Lambda (Built-Up/Homebraw) dan Omni Direction Antene Contest 4 x 5/8
Lambda kurang dari 10 (sepuluh) peserta, maka Panitia berhak
mempertimbangkan pelaksanaan jenis kegiatan lomba tersebut untuk
dilaksanakan.
6. Frequency Call dan Contact Person :
Freq. Call Two Meter Band : 145.550 MHz
7. CP : Muh. Idham Hatta (YC8KIH) : 085241666665 dan Rustan Edward
(YC8ISI) : 081245558408

BIAYA PENDAFTARAN

Ketentuan pendaftaran bahwa setiap peserta (Call Signer) secara perorangan hanya
diperolehkan mendaftarkan maksimal sebanyak 2 (dua) buah antene Auto Dubling
Larsen Contest dan 2 (dua) buah antene Omny Direction Antene Contest, dengan
rincian sebagai berikut :

1. Auto Dubling Larsen Contest = Rp. 100.000,- / Antene


2. Omny Direction Antene Contest = Rp. 100.000,- / Antene
HADIAH - HADIAH

1. Auto Dubling Larsen Contest 1x5/8 Lambda :


Juara I, II, III, IV Mendapatkan : Trophy + Piagam dan Uang Pembinaan

2. Omny Direction Antene Contest 4 x 5/8 Lambda


Juara I, II, III, IV Mendapatkan : Trophy + Piagam

PETUNJUK TEKNIS PELAKSANAAN LOMBA

A. KETENTUAN UMUM

1. Peserta yang telah mendaftarkan namanya dan mengisi formulir pendaftaran


maka peserta tersebut tunduk pada semua aturan yang tertera dalam
peraturan perlombaan.
2. Panitia tidak bertanggung jawab atas segala kerugian yang dialami oleh
peserta selama dalam kegiatan perlombaan.
3. Peserta dilarang membawa senjata tajam, senjata api, narkoba dan minuman
keras (alkohol)
4. Peserta tidak diperkenankan melakukan tindakan/tuntutan hukum apapun
terhadap panitia lomba
5. Dalam keadaan darurat, panitia dapat dan berhak untuk merubah dan atau
menunda/membatalkan perlombaan
6. Petunjuk pelaksanaan ini dibuat untuk diketahui dan wajib dipedomani bagi
peserta lomba
7. Hal-hal yang belum diatur dalam Petunjuk Pelaksanaan Lomba akan
disampaikan secara tertulis atau lisan dalam bentuk pengumuman resmi pada
Tehnical Meeting
8. Bagi peserta yang tidak mengikuti Tehnical Meeting dianggap menyetujui hasil
meeting dan tidak mempunyai hak protes
9. Hasil kesepakatan Tehnical Meeting merupakan keputusan yang mengikat bagi
peserta.
10.Bagi peserta lomba yang sudah mendaftar dan telah membayar uang
pendaftaran karena sesuatu hal pesereta lomba tersebut membatalkan untuk
tidak mengikuti lomba maka uang pendaftarannya tidak dapat ditarik kembali
11.Kepada seluruh peserta wajib mengikuti dan taat mematuhi peraturan serta
menjunjung tinggi sportifitas dan berpegang teguh pada kode etik Amatir
Radio
12.Keputusan Dewan Juri/Panitia Lomba berlaku mutlak dan tidak dapat diganggu
gugat.

B. DISKUALIFIKASI
Peserta dapat dikenakan diskualifikasi apabila :
1. Melakukan pelanggaran terhadap ketentuan-ketentuan atau peraturan
perlombaan
2. Menimbulkan gangguan terhadap kelancaran pelaksanaan tugas panitia
3. Menimbulkan gangguan terhadap peserta lainnya atau masyarakat sekitarnya
4. Ditemukan membawa Senjata Tajam, Senjata Api, Narkoba dan minuman
keras (alkohol) di arena lomba

I. AUTO DUBLING LARSEN CONTEST 1 X 5/8 LAMDA ( BUILT UP DAN


HOMEBRAW )

A. Persyaratan Administrasi / Pendaftaran


1. Biaya pendaftaran sebesar Rp. 100.000,- ( Seratus Ribu Rupiah ).
2. Biaya pendaftaran dibayar pada panita bagian pendaftaran yang telah
ditunjuk
3. Uang pendaftaran tidak dapat dibatalkan / ditarik kembali.

B. Pemenang Dan Hadiah


1. Pemenang pada kegiatan lomba terdiri Auto Dubling Larsen Contest 1 x 5/8
lambda dan Omny Direction Antene Contest 4 x 5/8 lambda terdiri dari
pemenang pertama, pemenang kedua, pemenang ketiga dan pemenang
keempat.
2. Hadiah bagi Auto Dubling Larsen Contest 1 x 5/8 lambda masing-masing
pemenang berupa uang pembinaan dan Trophy serta Piagam Penghargaan
oleh Orari Daerah Sulawesi Tenggara.
3. Hadiah untuk Omny Direction Antene Contest 4 x 5/8 lambda masing-
masing pemenang berupa Trophy serta Piagam Penghargaan oleh Orari
Daerah Sulawesi Tenggara.

Ketentuan Khusus Lomba


1. Peserta lomba individu atau perorangan
2. Peserta yang telah mendaftar akan diberi nomor lari dan akan diundi oleh
panitia
3. Nama atau sebutan lari (password) menggunakan sebutan sesuai dengan
nama antene masing-masing.
4. Sistem yang digunakan adalah system gugur mulai dari babak penyisihan
dan selanjutnya babak-babak berikutnya dengan tetap dengan system
gugur, yang dilarikan ber-dua.
5. Pasangan lawan tidak dapat ditukar meskipun hasil undian akan ketemu
dengan satu teamnya atau dengan dirinya sendiri (jika mendaftar lebih
dari 1 Antena) pada putaran kedua dan seterusnya.
6. Peserta dilarikan ber-dua (2) ke satu titik record. Apabila hasil record
terdengar kurang jelas, maka hasil record akan diputar ulang hingga
didapatkan keputusan oleh juri yang telah ditentukan.
7. Radio yang digunakan disiapkan oleh panitia
8. Radio yang digunakan peserta lomba satu tipe (YAESU FT2900) memancar
10 watt
9. Antena yang diperlombakan 1 x 5/8 lambda (Built Up/Homebraw)
10. Peserta tidak boleh menggunakan SWR Tuner dan Linier Amplifier
11. Peserta lomba tidak diperkenankan setting Antena di dalam arena
12. Peserta lomba tidak boleh merubah / memperbaiki Antena yang telah
dikarantina
13. Setiap peserta tidak boleh mengganti peralatan yang telah digunakan
14. Station perespon terdiri dari 1 (satu) titik recording wajib dan perespom
alternative.
15. Perespon wajib berada di lokasi yang telah ditentukan
16. Jarak perespon wajib kurang lebih 5 (lima) Kilo Meter
17. Frekwensi yang digunakan untuk lomba adalah 144.200 MHz s/d 144.280
MHz. apabila terjadi gangguan pada frekwensi, maka akan di alihkan ke
frekwensi lain yang di tentukan oleh panitia.
18. Setiap peserta dapat mengutus 1 (satu) orang saksi pada perespon lomba
19. Antena setiap peserta akan disegel dan dikarantina untuk menghindari
adanya pergantian Antena pada saat lomba
20. 1(satu) braket dapat digunakan beberapa Antena dengan catatan harus
melapor pada panitia lomba, braket yang berhasil sebagai pemenang
beserta antenenya turut dikarantina, sedangkan braketnya dapat dipinjam
untuk dipergunakan antene lainnya dengan terlebih dahulu melapor ke
panitia, setelah braket dipergunakan harus dikembalikan ke tempat
karantina yang telah ditetntukan oleh panitia.
21. Antena yang dinyatakan gugur oleh panitia tidak dapat di daftar ulang

C. Penilaian Auto Dubling Larsen Contest 1x5/8 Lambda


1. Pos wajib memperdegarkan hasil rekaman, dan untuk pemenang
ditentukan oleh yuri yang telah ditentukan.
2. Pemenang ditentukan berdasarkan hasil dominasi modulasi yang paling
jelas terdengar
3. Apabila dalam hasil rekaman, tidak dapat ditentukan atau belum jelas
pada recording wajib, maka recording akan diulang sekali lagi sampai
didapatkan hasil pemenang oleh juri.
4. Keputusan panitia mutlak dan harus dipatuhi oleh seluruh peserta

D. Kriteria Penilaian
1. Suara / sebutan (password) terdengar jelas dan lengkap : point 2
2. Suara / sebutan (passwaord) terdengar namun tidak lengkap dan atau tidak
terdengar (hanya ciutan) : point 0.
3. Bila hasil terdengar sama akan mendapatkan poin : 1 (satu) masing-masing
peserta.
4. Bila terjadi poin yang sama maka akan dilanjutkan dengan lari sekali lagi
terlebih dahulu dilakukan undian untuk posisi Treport tempat antene,
antene dapat digeser diatas treport sedangkan treport tidak dapat
dipindahkan.
5. Keputusan panitia mutlak dan harus dipatuhi oleh seluruh peserta
E. PENUTUP

1. Hal-hal yang belum diatur dalam Tata Tertib ini akan dibahas bersama
untuk disepakati lebih lanjut
2. Demikian Tata Tertib ini dibuat sebagai bahan acuan dalam pelaksanaan
lomba “Auto Dubling Larsen Cobtest 1X5/8 Lambda (Built Up/Homebraw)

II. OMNY DIRECTION ANTENE CONTEST

A. Persyaratan Administrasi / Pendaftaran


1. Biaya pendaftaran sebesar Rp. 100.000,- ( Seratus Ribu Rupiah ).
2. Biaya pendaftaran dibayar pada panita bagian pendaftaran yang telah
ditunjuk
3. Uang pendaftaran tidak dapat dibatalkan / ditarik kembali.

B. Pemenang Dan Hadiah


1. Pemenang pada kegiatan lomba ini terdiri dari pemenang pertama,
pemenang kedua, pemenang ketiga dan pemenang keempat.
6. Hadiah bagi masing-masing pemenang berupa biaya Trophy dan Piagam
Penghargaan.

C. Ketentuan Khusus Lomba


1. Peserta lomba individu atau perorangan.
2. Peserta yang telah mendaftar akan diberi nomor lari dan akan diundi oleh
panitia.
3. Nama atau sebutan lari (password) menggunakan sebutan sesuai dengan
nama antene masing-masing.
4. Sistem yang digunakan adalah sistem setengah kompestisi pada babak
penyisihan dan dilanjutkan dengan system gugur pada babak berikutnya,
yang dilarikan ber-dua.
5. Pasangan lawan tidak dapat ditukar meskipun hasil undian akan ketemu
dengan satu teamnya atau dengan dirinya sendiri (jika mendaftar lebih dari
1 Antena) pada putaran kedua dan seterusnya.
6. Peserta dilarikan ber-dua (2) ke satu titik record. Apabila hasil record
terdengar kurang jelas, maka hasil record akan diputar ulang hingga
didapatkan keputusan oleh juri yang telah ditentukan.
7. Radio yang digunakan disiapkan oleh panitia
8. Radio yang digunakan peserta lomba satu tipe (YAESU FT2900) memancar
10 watt
9. Antena yang diperlombakan 4 x 5/8 lambda.
10. Peserta tidak boleh menggunakan SWR Tuner dan Linier Amplifier
11. Peserta lomba tidak diperkenankan setting Antena di dalam arena
12. Peserta lomba tidak boleh merubah/memperbaiki Antena yang telah
dikarantina
13. Setiap peserta tidak boleh mengganti peralatan yang telah digunakan
14. Station perespon terdiri dari 1 (satu) titik recording wajib dan perespon
alternative.
15. Perespon wajib berada di lokasi yang telah ditentukan
16. Jarak perespon wajib kurang lebih 5 (lima) Kilo Meter
17. Frekwensi yang digunakan untuk lomba adalah 144.200 MHz s/d 144.280
MHz. apabila terjadi gangguan pada frekwensi, maka akan di alihkan ke
frekwensi lain yang di tentukan oleh panitia.
18. Setiap peserta dapat mengutus 1 (satu) orang saksi pada perespon lomba
19. Antena setiap peserta akan disegel dan dikarantina untuk menghindari
adanya pergantian Antena pada saat lomba
20. Antena yang dinyatakan gugur oleh panitia tidak dapat di daftar ulang

D. Penilaian Omny Direction Antene Contest 4 x 5/8 Lambda

1. Pos wajib memperdegarkan hasil rekaman, dan untuk pemenang ditentukan


oleh yuri yang telah ditentukan.
2. Pemenang ditentukan berdasarkan hasil dominasi modulasi yang paling
jelas terdengar
3. Bila hasil terdengar sama akan mendapatkan poin : 1 (satu) masing-masing
peserta.
4. Keputusan panitia mutlak dan harus dipatuhi oleh seluruh peserta

E. Kriteria Penilaian

1. Suara / sebutan (password) terdengar jelas dan lengkap : point 2


2. Suara / sebutan (passwaord) terdengar namun tidak lengkap dan atas tidak
terdengar (hanya ciutan) : point 0
3. Bila hasil terdengar sama akan mendapatkan poin : 1 (satu) masing-masing
peserta.
4. Bila terjadi poin yang sama maka akan dilanjutkan dengan lari sekali lagi
terlebih dahulu dilakukan undian, sampai mendapatkan pemenang.

F. PENUTUP

1. Hal-hal yang belum diatur dalam Tata Tertib ini akan dibahas bersama
untuk disepakati lebih lanjut.
2. Demikian Tata Tertib ini dibuat sebagai bahan acuan dalam pelaksanaan
lomba “Omny Direction Antene Contest 4 x 5/8 Lambda.
G. JADWAL KEGIATAN

NO
HARI / TANGGAL JAM JENIS KEGIATAN
.
Selasa, 30 Desember 08.00 sampai
1. Teknical Meeting
2014 selesai
Kontes Auto Dubling larsen 1
x 5/8 (built-up/homebraw)
Selasa/Rabu, 30 dan 09.00 WITA
2. dan Omny Direction Antene
31 Desember 2014 s.d. Selesai
Contest 4 x 5/8 Lambda

Penyerahan Hadiah kepada


Selasa, 31 Desember 20.00 WITA s.d para pemenang bertempat di
3.
2014 Selesai Sekretariat ORDA Sultra.

H. PENUTUP

Demikian Tata Tertib ini dibuat sebagai bahan acuan dalam


pelaksanaan lomba “Omny Direction Antene Contest 4 x 5/8 Lambda dan
Omny Direction Antene Contest 4 x 5/8 Lambda.

Hal-hal yang belum diatur dalam Tata Tertib ini akan dibahas bersama
untuk disepakati lebih lanjut.

Kendari 27 Desember 2014

PANITIA PELAKSANA

KETUA, SEKRETARIS,

MUH. IDHAM HATTA – YC8KIH RUSTAN, SKM, M.Kes – YC8ISI


NRI. 05144894 NRI. 08151649
PANITIA PELAKSANA
KONTES AUTODUBLING LARSEN 1X5/8 LAMBDA
DAN KONTES EMERGENCY ANTENA
AMATIR RADIO LOKAL KENDARI 2014
ORARI LOKAL KENDARI
Sekretariat : Jalan JATI RAYANo. 3 KENDARI

KONTES AUTO DUBLING LARSEN 1 X 5/8 LAMBDA DAN


KONTES EMERGENCY ANTENA

a. Ketua : Muh. Idham Hatta – YC8KIH


b. Sekretaris : Rustan, SKM., M.Kes – YC8ISI
c. Seksi Lomba :
1. Asrat W, SH : YB8KGR
2. Drs. Mustafa : YC8JW
3. Abd. Rauf : YC8KIS
4. Haeruddin : YC8LK
5. Syaiful Malla : YG8JCK
6. Ruslan Antho : YD8KAR
7. Haris Ibrahim, SH : Camar 014
8. Totok Suprapto : Camar 039
9. Safaruddin : Camar 040
Kendari, 18 Maret 2014

PENGURUS ORARI LOKAL KENDARI


KETUA

Syahruddin Biohanis. SH. M.Si - YC8KBY


NRI : 07144902

Alamat email.
edykarsono@yahoo.com

Anda mungkin juga menyukai