Anda di halaman 1dari 2

Nama : Rinaldi

Nim : 7192510007
Kelas: Manajemen B 2019
Soal Jawab Anggaran Modal

Metode Net Present Value

PT ABADI JAYA berniat membangun gedung di daerah Labuhan Batu. Nilai investasi awal
pembangunan gedung adalah Rp. 1.750.000.000. berikut ini adalah arus kas bersih yang
diperkirakan akan akan diterima dari kegiatan pembangunan gedung.

Tahun Arus kas bersih masuk


1 600.000.000
2 700.000.000
3 800.000.000
4 900.000.000
5 300.000.000

Tingkat pengembalian investasi sebesar 20 % yang dipersyaratkan oleh PT ABADI JAYA

1
Rumus Present Value ¿
(1+ discount rate ) n

1
NPV tahun 1 ¿
(1+20 % ) 1

= 0,8333

1
NPV tahun 2 ¿
(1+20 % ) 2

= 0,6944

1
NPV tahun 3 ¿
(1+20 % ) 3

= 0,5787

1
NPV tahun 4 ¿
(1+20 % ) 4

= 0,4822
1
NPV tahun 5 ¿
(1+20 % ) 5

= 0,4018

Tahun Arus kas bersih masuk PV, 10% NPV dari arus kas bersih masuk
1 600.000.000 0,8333 499.980.000
2 700.000.000 0,6944 486.080.000
3 800.000.000 0,5787 462.960.000
4 900.000.000 0,4822 433.980.000
5 300.000.000 0,4018 120.540.000
Total NPV 2.003.540.000
Nilai investasi awal 1.750.000.000
NPV dari proyek 253.540.000

Anda mungkin juga menyukai