Anda di halaman 1dari 1

3. Edukasi dapat diulang berkali-kali sampai nilai-nilai kewaspadaan tertanam dengan baik.

Mengulang informasi yang sama serta memberi contoh yang baik akan membuat lingkungan kita
ikut berubah dan semakin banyak yang teredukasi maka semakin banyak  pula yang akan
waspada sehingga penyebaran virus dapat terhambat.
Sangat berbahayanya virus ini, telah membuat pemerintah pusat maupun pemerintah daerah
di Indonesia harus melakukan karantina wilayah guna menekan penyebaran covid-19 yang
semakin meluas melalui kebijakan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB). Melalui
PSBB ini, seluruh aktivitas sosial dibatasi. Belajar, kerja dan ibadah dirumah. Perusahaan,
pasar, dan transportasi sementara diberhentikan atau ditutup sementara apabila rapid test
menunjukkan hasil positif. Akibat hal ini, terjadilah banyak pemutusan hubungan kerja,
banyak usaha yang tidak berkembang karena sepinya pelanggan hingga harus gulung tikar.
Ditambah harga bahan kebutuhan pokok yang semakin mahal telah membuat angka
kemiskinan melonjak begitu tajam.

Anda mungkin juga menyukai