Anda di halaman 1dari 3

NAMA : NIA INDRA WATI

NIM : 857791712

MATKUL : ILMU GIZI DAN KESEHATAN

PRODI : PGPAUD

SEMESTER: 2

TT3

ILMU GIZI DAN KESEHATAN

1. Jelaskan mengapa sekolah merupakan tempat yang ideal dalam memberikan pendidikan gizi
anak !
Jawab :
Beberapa alasan mengapa sekolah tempat yang ideal karena :
a. Jumlah anak disekolahan cukup banyak
b. Sekolah memperoleh mandat untuk mendidik anak
c. Tersedia guru ahli untuk mengajar . Apabila belum tersedia guru ahli dalam bidang gizi dapat
dilakukan pelatihan pada guru
d. Banyak anak pada usia kritis dengan kebiasaan dan pola makan yang masih dapat dibentuk ,
sekolah merupakan peluang untuk mempraktikan makanan sehat dan aman melalui
program pemberian makan disekolah ( schooling feeding ) atau kantin sekolah menjual
makanan yang sudah ditentukan
e. Sekolah dapat menentukan peraturan yang mendukung . Misalnya aturan untukn mencuci
tangan yang dapat meningkatkan kesehatan dan gizi , menyediakan fasilitas sanitasi
f. Keuntungan pendidikan gizi di sekolah lebih efektif dibandingan pendidik gizi lainya.
2. Jelaskan beberapa faktor yang meningkatkan kecenderungan wanita memiliki bayi dengan berat
badan dibawah normal !
Jawab :
Bebebrapa faktor yang meningkatkan kecenderungan wanita memiliki bayi dengan berat badan
dibawah normal yaitu :
a. Faktor demografis dan sosioekonomis , seperti berusia dibawah 17 tahun atau lebih dari 40
tahun , miskin , atau tidak berpendidikan
b. Faktor medis penghambat kehamilan , seperti tidak ingin memiliki anak lebih dari empat ,
berpostur pendek atau kurus , telah memiliki bayi dengan berat badan dibawah normal atau
keguguran kembar , dilahir dengan berat badan dibawah normal , atau memiliki
abnormalitas urinaria ( atau kandung kemih merupakan kantong yang berfungsi untuk
menampung air kemih / urin ) atau genital atau darah tinggi yang kronis .
c. Prilaku prental atau faktor lingkunmgan , gizi yang buruk , kurangnya perawatan parental ,
merokok , mengonsumsi alcohol atau obat – obat , stress , hidup di dataran tinggi ( karena
berisiko ) , atau terkena racun
d. Kondisi medis yang dikaitkan dengan kehamilan , seperti pendarahan vaginal , infeksi ,
tekanan darah tinggi atau rendah , anemia , terlalu kurus , dan telah melahirkan enam bulan
sebelumnya ini , atau lebih dari sepeluh tahun .
3. Sebutkan dan jekaskan lima system lingkungan yang memengaruhi perkembangan keperibadian
seorang anak menurut teori Bioekologis Bronfenbrenner !
Jawab:
Lima system lingkungan yang memengaruhi individu yaitu :
a. Mikrosisrem adalah lingkungan yang didalamnya individu hidup , meliputi keluarga
individu , teman sebaya , sekolah , dan lingkungan . konsep mikrosistem ini sangat penting
dalam peletakan dasar keperibagian seorang anak
b. Mesositem meliputi hubungan anatar beberapan mikrosistem . misalnya , anak memiliki
pengalaman dalaam keluarga , pengalaman dengan teman sebaya , pengalaman disekolah ,
danm pengalaman keagamaan . jika anak mengalami kesulitan mengembangkan hubungan
fositif dengan gurun dan teman disekolahan
c. Ekosistem menyangkut pengalaman individu dalam stting sosial lain , seperti pemerintah
kota yang bertanggung jawab bagi kualitas taman , pusat rekreasi , dan fasilitas umum bagi
anak dan remaja . pengalaman sesorang pada setting ini akan mmemengaruhi keperibadian
d. Makrosistem meliputi kebudayaan tempat individu hidup . anak mendapat pengaruh dari
lingkungan budayanya , mentalisasi , pola prilaku , dan keyakinan masyarakat tempat iya
dibebaskjan
e. Kronosistem meliputi mempiolakan oeristiwa – peristiwa lingkungan dan transisi sepanjang
rangkaian kehidupan serta keadaan sosio-historis.misalnya anak – anak yang kehilangan
salah satu orang tuanya atau anak – anak yang oreang tuanya telah bercerai ,
4. Jelaskan beberapa hal yang harus diperlihatkan agar mandi memberikan manfaat kesehatan !
Jawab :
Beberapa hal yang harus diperhatikan agar mandi memberikan manfaat kesehatan yaitu :
a. Menggunakan sumber air yang bersih , missal dari sakuran PAM , mata ,air , sumur dan
bukan dari sungai yang kotor dan tercemar
b. Menyiram terlebih dahulu bagian kaki agar tubuh dapat menyesuaikan diri dengan suhu air
mandi , setelah itu dilanjutkan kebagian atas tubuh
c. Menggunakan sabun yang mengandung antiseptic agar bakteri inaktif , dan kotoran yang
melekat ditubuh dapat larut dan terbuang , sabun dengan farfum tertentu akan membuat
anak mandi dengan suasana yang senang . saat itu sabun tersedia dalam bentuk batangan
dan cair , dengan aneka macam pewangi
d. Menggosok sabun sabun dengan telapak tangan (spon ) keseluruh tubuh mulai pundak
bagian atas samping keujung jari kaki . tidak semua sabut mandi cocok digunakan serbagai
pemebrian wajah .
e. Menggosok secara berulang bagi tubuh tertentu yang sering kotor dan terdapat bakteri ,
seperti bagian belakang telingga , leher , ketiak , pangkal , paha , basgian kenaluan
kebelakang antar jari – jari kaki
f. Membiklas bekas bekas sabun dengan air bersih secara berulang , sehingga tubuh tidak lagi
terasa licin
g. Mengeringkan badan dengan menggunakan handuk yang mudah menyerab air bersih .
5. Jelaskan cara melakukan komprensi dad untuk memberikan pertolongan henti jantung pada
anak / orang dewasa !
Jawab :
Cara melakukan kompresi dada yaitu
a. Posisi diri disamping anak
b. Pastikan anak berbaring terlentang diatas permukaan yang datar dank eras
c. Letak pangkal telapak tangan dibagian tengah dad anak , pada setengah bagian tulang dada .
d. Luruskan lengan posisikan bahu tempat diatas tangan anda
e. Tekan dada anak dengan tangan anda secara kuat dan cepat
f. Tiap akhir kompresi pastikan dada sudah kembali kepoisis semula sebelum memulai
menekan lagi .

Anda mungkin juga menyukai