Anda di halaman 1dari 2

CAIRAN TUBUH Berdasarkan BB :

1. 10 kg ke 1 x 100
Definisi 2. 10 kg ke 2 x 50
Rumus = AM ( Air Metabolisme ) 3. Sisa x 20
Cairan tubuh adalah larutan yang terdiri dari air dan zat terlarut,
Usia balita :
elektroli adalah zat kimia yang menghasilkan partikel –partikel a. 1 – 3 tahun : 8 cc / kgBB / hari
yang bermuatan listrik (bila berada dalam larutan yang disebut b. 5 – 7 tahun : 8 – 8,5 cc / kgBB / hari
Tanda dehidrasi
ion). c. 5 – 11 tahun : 6 – 7 cc /kgBB / hari
2/3 dari berat badan adalah air. d. 12 – 14 tahun : 5 – 6 cc /kgBB / hari  Tidak ada air mata atau sedikit sekali airmata yang keluar.

AM = Nilai Usia x BB harian  Bibir terlihat kering. Badan lemah, lemas dan banyak tidur
Kebutuhan asupan cairan dan Elektrolit harian  Air seni yang keluar kurang dari 6 kali perhari pada bayi kurang dari 1
2100ml/hari yang didapat dari minuman dan makanan , hasil tahun atau lebih dari 4-6 jam tidak adanya air seni pada bayi dibawah 6
oksidasi karbiohidrat → + 200 ml/hari, cairan inravena bulan.
IWL : Insensible Water Loss
(infus)
Rumus :  Tidak buang air kecil pada anak selama 6 - 8 jam.

 Pada bayi, ubun-ubunnya terlihat cekung


Fungsi cairan tubuh IWL = ( 30 – Usia anak dalam tahun ) x BB
- Sarana Transportasi (kg)  Kesadaran menurun, diam-tidak bergerak.

- Metabolisme sel  Kelopak mata terlihat cekung.


- Pelarut elektrolit dan nonelekrolit
 Nafas cepat dan dalam & Nadi cepat
- Memelihara suhu tubuh
 Kulit kering, keriput, dan bila dicubit kulit memerlukan waktu yang lama
Pengeluaran cairan tubuh
untuk kembali seperti semula, terutama pada kulit di daerah perut.
Pengeluaran cairan biasanya melalui :

Buang air kecil Keringat

Buang air Besar

LEAFLET
BALANCE CAIRAN & KEBUTUHAN CAIRAN
Menghitung Kebutuhan Cairan PADA ANAK
Keseimbangan Cairan =
Input – Output
Disusun oleh :

1. Indah Yulia Ratri C2017058


2. Kristiyani C2017066
3. Kurnia Fitria N C2017067
4. Mukhammad Nur C2017080
5. Puji Dwi Wahyuni C2017104

STIKES ‘AISYIYAH SURAKARTA


PROGRAM STUDI SARJANAA
KEPERAWATAN
2019 / 2020

Anda mungkin juga menyukai