Anda di halaman 1dari 7

Instrumen Penilaian Keterampilan

Lembar Penilaian Bahasa Indonesia KD 4.6

LEMBAR PENILAIAN KETRAMPILAN SISWA


Kompetensi Dasar :
Tanggal Pelaksanaan :
Kelompok :
Petunjuk penggunaan :
Berikan nilai sesuai dengan kriteria penilaian !

Aspek yang dinilai


Keterampilan mengisi Keterampilan
Keterangan
No. Nama Siswa bagian-bagian isi membuat formulir
formulir pendaftaran
SB B CB PB SB B CB PB

Rubrik Penilaian Bahasa Indonesia KD 4.6

Perlu
Aspek yang Sangat Baik Baik Cukup Baik
No Bimbingan
dinilai
4 3 2 1
1. Keterampilan Dapat mengisi 6 Dapat mengisi 7 Dapat mengisi 5-6 Dapat mengisi
mengisi bagian- bagian formulir bagian formulir bagian formulir kurang dari 4
bagian isi dengan benar dengan benar dengan benar bagian formulir
formulir dengan benar
2. Keterampilan Sistematika Sistematika Sistematika Sistematika
penulisan tidak
membuat penulisan rapi penulisan kurang penulisan rapi dan
rapi dan
formulir dan komponen rapi dan komponen kurang
komponen
pendaftaran lengkap komponen lengkap lengkap
kurang lengkap

Lembar Penilaian Bahasa Indonesia KD 4.5

LEMBAR PENILAIAN KETRAMPILAN SISWA


Kompetensi Dasar :
Tanggal Pelaksanaan :
Kelompok :
Petunjuk penggunaan :
Berikan nilai sesuai dengan kriteria penilaian !
Aspek yang dinilai
Keterampilan
Keterampilan menulis hasil diskusi Keterangan
No. Nama Siswa menggambar bentuk-
tentang pemanfaatan
bentuk magnet
magnet
SB B CB PB SB B CB PB

Rubrik Penilaian IPA KD 4.5

Aspek yang Sanagat Baik Baik Cukup Baik Perlu Bimbingan


No
dinilai 4 3 2 1
1 Keterampilan Dapat Dapat Dapat Dapat
menggambar menggambar 7 menggambar 6 menggambar 5 menggambar
bentuk-bentuk macam magnet macam magnet macam magnet kurang dari 4
magnet macam magnet
2 Keterampilan Dapat menulis dua Dapat menulis dua Dapat menulis Dapat menulis
menulis hasil bentuk magnet dan bentuk magnet satu bentuk satu bentuk
diskusi manfaatnya dan satu magnet dan satu magnet atau satu
tentang dengan tepat manfaatnya manfaatnya manfaatnya
pemanfaatan dengan tepat dengan tepat dengan tepat
magnet
Lembar Observasi Guru
Dalam Proses Pembelajaran Menerapkan
Model Pembelajaran Guided Inquairy Learning

Nama Guru : Rina Rodhiyah, S.Pd.


Nama Madrasah : MI Sudirman Mundu
Kelas : VI
Mata Pelajaran : Tema Wirausaha muatan IPA
Materi : Magnet

Petunjuk :
Lembar observasi diisi oleh observer untuk menilai aktivitas guru dalam proses
pembelajaran menggunakan model guided inquairy learning, dengan memberi tanda cek
(√) pada kolom skor dengan kriteria sebagai berikut :
4 = Sangat setuju 3 = Setuju 2 = Tidak Setuju 1 = Sangat Tidak Setuju
Skor
No Aspek yang diamati
1 2 3 4
A. Pendahuluan
Guru saling memberi dan menjawab salam serta
1.
menyampaikan kabarnya masing-masing
Guru mengawali kegiatan pembelajaran dengan doa
2.
bersama.
Guru mengecek kehadiran siswa dengan melakukan
3.
presesnsi
Guru mengingatkan pentingnya membaca doa sebelum
4.
memulai kegiatan
Guru memberikan penguatan tentang pentingnya
5.
menanamkan semangat nasionalisme.
Guru memotivasi siswa untuk tetap semangat belajar
6.
meskipun dalam masa pandemi.
Guru mengulas inti materi yang telah dipelajari pada
7.
pertemuan sebelumnya.
Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan
8.
dipelajari.
B. Kegiatan Inti
Perumusan masalah
Guru memberikan penjelasan dasar tentang materi yang
9. akan dipelajari.
Guru membagi peserta didik menjadi kelompok kecil
10. yang terdiri dari 5 orang.

Guru meminta siswa untuk mengamati dua jenis gambar


11. formulir pendaftaran dan pemanfaatan magnet pada
slide powerpoint.
Guru mengarahkan siswa untuk membuat pertanyaan
12. berdasarkan pengamatan gambar.

Mengajukan hipotesis
Guru mengarahkan siswa untuk mengajukan jawaban
13. sementara dari masalah yang telah diajukan berdasarkan
pengetahuan mereka.
Merancang percobaan
Guru membagikan LKPD sebagai acuan rancangan
14.
percobaan Peserta didik.
15. Guru menjelaskan langkah-langkah pengisian LKPD.
Melakukan percoban untuk memperoleh data
Guru membimbing peserta didik dalam pengisian LKPD
16. dan mengarahkan Peserta didik untuk mempersiapkan
sumber belajar.
Guru membimbing Peserta didik mendapatkan data
17. melalui percobaan dan pegamatan langsung tentang
pemanfaatan magnet jarum dan butang.
Mengumpulkan data dan menganalisis data
Guru membimbing peserta didik menganalisis dan
18. membuktikan jawaban dari buku sumber yang dimiliki
peserta didik
Guru memberikan kesempatan kepada tiap kelompok
19.
untuk menuliskan hasil percobaan dalam LKPD.
Merumuskan kesimpulan
Guru meminta perwakilan satu kelompok menyajikan
20.
kesimpulan hasil diskusi kelompok ke depan kelas.
Guru memberikan kesempatan kepada kelompok lain
21. untuk memberikan tanggapan terhadap kelompok yang
telah melaporkan hasil diskusi.
Peserta didik bersama guru menyimpulkan hasil diskusi
22.
secara keseluruhan. (guru menayangkan video)
C. Kegiatan Penutup
Guru membimbing siswa melakukan refleksi atas
23. pembelajaran yang telah berlangsung dengan tanya jawab
langsung
Guru bersama siswa menyimpulkan pembelajaran yang
24. telah dilakukan.
Guru memberukan arahan tentang materi pembelajaran yang
25. akan dipelajari pada pertemuan berikutnya.
Guru dan siswa bersama-sama berdoa untuk menutup
26. kegiatan pembelajaran.
Jumlah
Pedoman Penskoran :
Skor akhir menggunakan skala 100 Perhitungan
skor akhir menggunakan rumus :
Skor
x 100 = Skor Akhir
Skor Maksimal

Gondangrejo, 26 Oktober
2021 Observer

Miftahurrahman, S. H. I.

Anda mungkin juga menyukai