Anda di halaman 1dari 2

Sinonim

1.Flashdisk adalah alat penyimpanan data yang praktis dan efesien


2.Phk dapat mengurangi jumlah karyawan dan pekerja
3.Presiden mati dibom teroris,teroris itu wafat dalam penangkapan

Antonim
1. Ibuku membelikanku laptop baru,karena laptopku lama sudah rusak
2. Pedagang sepatu itu mengetahui produk asli dan produk palsu
3. Pintar dan bodoh sebenarnya relatif,menurut sudut pandang seseorang

Polisemi
1.Polisi memborgol tanganku saat melarikan diri
Dia sudah menjadi tangan kanan dosen sejak semester 3
2. Kepala petinju pecah akibat pukulan
Kepala sekolah sedang rapat tahunan
3.Pilot terjatuh dari anak tangga
Rafathar adalah anak dari Raffi dan Nagita

Homograf
1.Ketua DPR menjadi pimpinan apel 17 agustus
Ibu membeli buah apel di swalayan
2. Suara kecap seseorang sangat memalukan
Barista itu mencampurkan kecap dengan botol
3.Pedagang banyak yang menjual tahu bulat
Saya tidak tahu bahwa Gunadarma kampus terbaik

Homofon
1.Bang bagas bekerja di Bank Mandiri
2. Aku sangsi jika sanksi yang diberikan oleh Polisi tidak adil bagi pelanggar
3.Harga rokok djarum naik pesat,akhirnya bibi memilih beli jarum jahit
Homonim
1.Kasus Covid-19 di Indonesia sangat genting
Genting rumah komplek tersebut bocor
2.Dasar manusia tidak sopan
Pancasila adalah dasar negara Indonesia
3.Ular bisa hidup di dua alam dan mengeluarkan bisa

1.Hipernim (Ikan)

Hiponim: Di kolam terdapat nila,bawal,koi,lele,mujair

2.Hipernim (Bunga)

Hiponim : Mawar,Melati,Anggrek,Kamboja sangat indah dipandang


3.Hipernim (Kue)

Hiponim : bu membuat nastar,bolu,pukis,pastel,risol untuk lebaran

Konotasi
1.Setelah menjadi Anggota dpr,dia menjadi besar kepala
2.Mahasiswa ikut turun tangan mengenai krisis di Indonesia
3.Semenjak era pandemi banyak perusahaan gulung tikar

Denotasi
1.Pelaksana qurban menyembelih kambing hitam
2.Tangan kanan kiper tersebut luka
3.Buah mangga di pohon masih hijau

Anda mungkin juga menyukai