Anda di halaman 1dari 8

HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN TEKNIK OTOMOTIF

FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS NEGERI PADANG
Jl.Prof. Dr. Hamka, KampusUNP Air Tawar, Padang 25171
Gmail: himotoftunp89@gmail.com
Sekrertariat : Gedung Pusat Kegiatan Mahasiswa FT UNP

A. TEMA KEGIATAN
“Mengaktualisasikan Kepengurusan yang B3 (Berintelektual, berdedikasi dan
Berintegritas) Menuju Himoto Satu”

B. LATAR BELAKANG

Puji Syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat serta hidayah-Nya,
sehingga kami bisa menyusun proposal mengenai kegiatan rapat kerja (Raker) Himpunan
Mahasiswa Jurusan Teknik Otomotif (HIMOTO) Shalawat beserta salam selalu tercurah
kepada Nabi Muhammad S.A.W yang telah memberi petunjuk serta arahan kepada umat islam
didunia. 
Setelah terpilihnya pengurus Himpunan mahasiswa jurusan teknik otomotif dan telah
dikeluarkan surat keputusan (SK) Pelantikan dari ketua jurusan teknik otomotif Universitas
negeri padang, maka pengurus melaksanakan tugas sesuai dengan bidangnya. Oleh karena itu,
Himpunan Mahasiwa Jurusan teknik otomotif, Fakultas teknik, sebelum melaksanakan seluruh
agenda, terlebih dahulu harus mengadakan rapat kerja pengurus sebagai acuan dari program
kerja yang akan dilaksanakan sebuah organisasi. Karena Himpunan Mahasiswa Jurusan teknik
otomotif adalah organisasi mahasiswa intra kampus, Rapat kerja merupakan proses
manajemen yang niscaya akan dilaksanakan oleh pengurus dalam kegiatannya kedepan nanti.
arah program inilah yang akan memberikan panduan bagaimana dan kemana program akan
diarahkan.
Raker sebagai pijakan awal dari seluruh agenda yang akan kami susun, maka kami
merasa acara ini sangat penting untuk diadakan, Ini diselenggarakan agar  terjadi keselarasan
tujuan antara jurusan, fakultas, dan juga tujuan mahasiswa-mahasiswa Otomotif, Dengan
demikian diharapkan dengan adanya rapat kerja, sistematika program kerja selama setahun
kedepan akan lebih terorganisir dan terarah, Sehingga kepengurusan HIMOTO FT UNP
Periode 2019-2020 ini kinerjanya lebih baik. Aamiin.

C. NAMA KEGIATAN
Kegiatan ini bernama “Rapat kerja Pengurus Himpunan Mahasiswa Jurusan Teknik
Otomotif periode 2019/2020”.
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN TEKNIK OTOMOTIF
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS NEGERI PADANG
Jl.Prof. Dr. Hamka, KampusUNP Air Tawar, Padang 25171
Gmail: himotoftunp89@gmail.com
Sekrertariat : Gedung Pusat Kegiatan Mahasiswa FT UNP

D. TUJUAN KEGIATAN
Membuat serta Mencetuskan Program kerja yang akan di jalankan kepengurusan
Himpunan Mahasiswa Jurusan Teknik Otomotif Fakultas Teknik Universitas Negeri
Padang (HIMOTO FT UNP) Periode 2019/2020

E. MANFAAT KEGIATAN
Manfaat kegiatan Ini adalah terbentuknya program kerja baru Himpunan
Mahasiswa Jurusan Teknik Otomotif (HIMOTO) Periode 2019-2020

F. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN


Kegiatan Rapat kerja ini bertujuan untuk membuat serta Mencetuskan Program
kerja yang akan di jalankan kepengurusan HIMOTO. periode 2019/2020 yang di
laksanakan pada:
Hari : Minggu
Tanggal : 20 Oktober 2019
Waktu : 09.00 – Selesai
Tempat : Ruang Kuliah Teori OTO.05

G. SUMBER DANA
1. Dana kemahasiswaan Teknik Otomotif
2. Insert Peserta Rapat kerja

H. PESERTA
Peserta kegiatan ini yaitu seluruh pengurus Himpunan Mahasiswa Jurusan
Teknik Otomotif (HIMOTO) periode 2019/2020

I. PENYELENGGARA
HIMOTO FT UNP Periode 2019-2020

J. RUNDOWN ACARA
Terlampir I
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN TEKNIK OTOMOTIF
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS NEGERI PADANG
Jl.Prof. Dr. Hamka, KampusUNP Air Tawar, Padang 25171
Gmail: himotoftunp89@gmail.com
Sekrertariat : Gedung Pusat Kegiatan Mahasiswa FT UNP

K. ANGGARAN DANA
Terlampir II

L. PANITIA PELAKSANA
Terlampir III

M.PENUTUP
Demikianlah proposal ini kami buat untuk menjadi acuan dan bahan
pertimbangan bagi Bapak/Ibu. Besar harapan kami kegiatan Rapat kerja ini dapat
berjalan dengan lancar, tentunya dengan bantuan dari Bapak/Ibu. Atas perhatian dan
partisipasi Bapak/Ibu kami ucapkan Terimakasih.
Padang, 16 Oktober 2019
Hormat Kami,
Ketua Pelaksana Sekretaris Pelaksana

Wahyu Danang F Harris Fedriansyah


NIM. 18073026 NIM. 18073053
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN TEKNIK OTOMOTIF
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS NEGERI PADANG
Jl.Prof. Dr. Hamka, KampusUNP Air Tawar, Padang 25171
Gmail: himotoftunp89@gmail.com
Sekrertariat : Gedung Pusat Kegiatan Mahasiswa FT UNP

Padang, 16 Oktober 2019


LEMBAR PENGESAHAN
1. Judul Kegiatan : Rapat Kerja Pengurus Himpunan Mahasiswa Jurusan
Teknik Otomotif Periode 2019-2020
2. Waktu Pelaksanaan
a. Hari/Tanggal : Minggu, 20 Oktober 2019
b. Tempat : Ruang Kuliah OTO.05

3. Jumlah Anggaran Kegiatan : Rp. 904.000 (Sembilan Ratus Empat Ribu Rupiah)

Hormat Kami,
Ketua Umum ketu Pelaksana Sekretaris Pelaksana
HIMOTO

Gusmardiansah Wahyu Danang Harris Fedriansyah


NIM. 16073027 NIM. 18073026 NIM. 18073053

Mengetahui,
Pembimbing HIMOTO Pembimbing HIMOTO

Rifdarmon, S.Pd., M.Pd.T Ahmad Arif, S.Pd, M.T


NIP.19770911 200604 1 002 NIP. 19890227 201903 1
013

Mengesahkan Menyetujui
Wakil Dekan III Ketua Jurusan Teknik
Bidang Kemahasiswaan Otomotif

Dr. Mukhlidi Muskhir, S.Pd, M.Kom Prof. Dr. Wakhinuddin S, M.Pd


NIP. 19730908 200501 1 002 NIP. 19600314 198503 1
003
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN TEKNIK OTOMOTIF
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS NEGERI PADANG
Jl.Prof. Dr. Hamka, KampusUNP Air Tawar, Padang 25171
Gmail: himotoftunp89@gmail.com
Sekrertariat : Gedung Pusat Kegiatan Mahasiswa FT UNP

Lampiran I
RUNDOWN ACARA RAPAT KERJA
PENGURUS HIMOTO FT UNP
PERIODE 2019-2020
Waktu Kegiatan Penanggung jawab
09.30 – 09.50 Absensi Huminfo
09.50 – 10.30 Pembukaan Formal Lahdi Pekbar
09.50 – 10.00 Pembacaan ayat suci Al- Samsul Arifin
Qur’an
10.00 – 10.10 Menyanyikan Lagu Fanny Anreski
Indonesia Raya
10.10 – 10.20 Laporan Ketua Pelaksana Wahyu Danang F
10.20 – 10.30 Sambutan ketua umum Gusmardiansah
HIMOTO FT UNP
10.30 – 10.40 Sambutan sekaligus Rifdarmon, S.Pd.,M.Pd.T
pembukaan Acara Rapat
Kerja oleh Pembina
HIMOTO FT UNP
10.40 – 10.50 Pembacaan Do’a Saifullah
10.50 – 11.00 Photo Bersama Kesdok
11.00 – 11.10 Penutup Acara Formal Lahdi Pekbar
11.10 – 11.20 Pembukaan Rapat Kerja di Abdi Rizal dan Zikri Fauzi
pimpin (Moderator)
11.20 – 15.00 Presentasi Program kerja Departemen Kerohanian
Setiap Departemen dan DepartemenKemahasiswaan
Sekaligus sesi Tanya jawab Departemen Minat Bakat
Departemen Polkadot
Departemen HUMINFO
Departemen Kesektariatan
Departemen Kewirausahaan
Departemen PSDM
15.00 – 15.30 Pengesahan Hasil Rapat DPH HIMOTO FT UNP
Kerja
15.30 – 15.40 Penutup Raker (Moderator) Abdi Rizal dan Zikri Fauzi
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN TEKNIK OTOMOTIF
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS NEGERI PADANG
Jl.Prof. Dr. Hamka, KampusUNP Air Tawar, Padang 25171
Gmail: himotoftunp89@gmail.com
Sekrertariat : Gedung Pusat Kegiatan Mahasiswa FT UNP

Lampiran II
RANCANGAN ANGGARAN DANA KEGIATAN
1. Judul Kegiatan : Rapat Kerja Pengurus Himpunan Mahasiswa
Jurusan Teknik Otomotif periode 2019/2020
2. Waktu Pelaksanaan
a. Hari/Tanggal : Minggu 20 Oktober 2019
b. Tempat : Ruang Kuliah OTO.05

RINCIAN ANGGARAN BIAYA


RAPAT KERJA HIMOTO FT UNP Periode 2019/2020
No. Nama Barang/Divisi Keterangan Total
1. Divisi Kestari
a. Pena 2 buah x 5.000 Rp. 10.000
b. Map 2 buah x 2.500 Rp. 5.000
c. Print Berkas 70 Lembar x 500 Rp. 35.000
d. Kertas HVS
2 Rim x 40.000 Rp. 80.000
Jumlah Rp 130.000
2. Divisi Konsumsi Keterangan Total
a. Snack Pengurus 45 orang x Rp 5.000 Rp. 225.000
b. Aqua kemasan 1 dus Rp. 75.000
600 ml
c. Makan siang 45 orang x Rp 10.000 Rp. 450.000
Pengurus
2 buah x 12.000 Rp. 24.000
d. Serbet

Jumlah Rp. 774.000


Jumlah Total Rp. 904.000
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN TEKNIK OTOMOTIF
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS NEGERI PADANG
Jl.Prof. Dr. Hamka, KampusUNP Air Tawar, Padang 25171
Gmail: himotoftunp89@gmail.com
Sekrertariat : Gedung Pusat Kegiatan Mahasiswa FT UNP

Lampiran III
Susunan Kepanitiaan Rapat kerja Pengurus
Himpunan Mahasiswa Jurusan Teknik Otomotif

A. Pembina : Pembina I Dan Pembina II Himpunan Mahasiswa


Teknik Otomotif Universitas Negeri Padang
Rifdarmon, S.Pd., M.Pd.T
Ahmad Arif, S.Pd, M.T

B. Penanggung Jawab : Ketua Umum Himpunan Mahasiswa Teknik Otomotif


Universitas Negeri Padang
Gusmardiansah

C. Panitia pelaksana

Ketua : Wahyu Danang F


Sekretaris : Harris Fedriansyah
Bendahara : Yolana Nursyafti

Koor. Acara
Koordinator : Zulkha Tomi

Koor. Kestari Dan Dokumentasi


Koordinator : Nicky Alfadira

Koor. Humas
Koordnator : Muhammad Ariqsyah

Koor. Perlengkapan
Koordinator : Ilham Putra Caniago
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN TEKNIK OTOMOTIF
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS NEGERI PADANG
Jl.Prof. Dr. Hamka, KampusUNP Air Tawar, Padang 25171
Gmail: himotoftunp89@gmail.com
Sekrertariat : Gedung Pusat Kegiatan Mahasiswa FT UNP
Koor. Konsumsi
Koordinator : Yogi Tri Rezki

Anda mungkin juga menyukai