Anda di halaman 1dari 34

USER MANUAL

WEBSITE DITJEN PPKL


KLHK

SEPTEMBER 2020

CV. Cakrawala Bina Solusi


beringin.id

1
DAFTAR ISI
WEBSITE PPKL ........................................................................................................ 3
1. Halaman Login ............................................................................................... 3
2. Halaman Dashboard ...................................................................................... 3
3. Menu Pengaturan .......................................................................................... 4
4. Menu Halaman ............................................................................................ 10
5. Menu Bahasa ............................................................................................... 15
6. Menu Slider ................................................................................................. 16
7. Menu Berita ................................................................................................ 17
8. Menu Agenda .............................................................................................. 21
9. Menu Publikasi ............................................................................................ 22
10. Menu Galeri Foto & Video ........................................................................ 25
11. Menu Struktur Organisai .......................................................................... 26
12. Menu Usulan Kegitan ............................................................................... 28
13. Menu Undang-Undang ............................................................................. 29
14. Menu Media Sosial ................................................................................... 32
15. Menu Kualitas Lingkungan ........................................................................ 33

2
WEBSITE PPKL
1. Halaman Login
Berikut ini adalah halaman login website PPKL, user memasukan alamat email dan
password yang telah terdaftar pada system, kemudian klik tombol login untuk masuk
sebagai administrator kelolah website.

2. Halaman Dashboard
Setelah melakukan proses login, maka user akan diarahkan ke halaman dashboard utama
yang terdapa beberapa informasi. Di sebelah kiri dashboard terdapat menu-menu entri
untuk masing-masing halaman pada website dan di sebelah kanan terdapat card yang
menginformasikan jumlah total data yang sudah dientri pada setiap halaman.

3
3. Menu Pengaturan
Menu pengaturan digunakan sebagai menu pengaturan utama untuk halaman depan
website yang terdiri dari pengaturan Logo, Favicon, Footer, Email, Banner, Sidebar, dan
Pengguna.

1.1 Tab Logo


Tab Logo digunakan untuk mengunggah logo yang akan digunakan pada website.
- Klik Choose File kemudian pilih logo yang akan digunakan kemudian klik tombol
update Logo.

4
1.2 Tab Favicon
Tab Favicon digunakan untuk mengunggah logo yang ditempelkan pada header tab
browser seperti dibawah ini :

- Klik Choose File kemudian pilih logo yang akan digunakan kemudian klik tombol
update Logo.

5
1.3 Tab Footer
Tab Footer digunakan untuk mengatur isi dibagian footer website.
- Isikan semua kolom pada form entri yang diperlukan untuk ditampilkan pada
website kemudian klik tombol update.

6
1.4 Tab Email
Tab Email digunakan untuk mengatur alamat email yang akan digunakan sebagi
pengirim dan penerima Email.
- Isikan semua kolom email kemudian klik Update.

1.5 Tab Banner


Tab Banner digunakan untuk mengatur gambar banner pada setiap halaman.
- Pilih Choose File
- Pilih gambar yang akan dijadikan banner
- Kemudian klik tombol Change untuk menyimpan gambar.

7
1.6 Tab Sidebar
Tab Sidebar digunakan untuk mengatur jumlah data pada sebelah kiri pada halaman
Berita dan Kegiatan.
- Isikan semua kolom yang bertanda * (bintang) karena kolom tersebut mandatory
(wajib di isi). Kemudian tekan tombol Update untuk menyipan.

8
1.7 Tab User
Tab User digunakan untuk menambahkan user baru yang dapat mengakses system
pengolahan isi (Content Management System) ini.
- Klik Add New untuk menambahkan user baru.
- Klik Tombol Edit pada kolom untuk merubah data.

- Isikan semua field yang bertanda * (bintang). Pastikan email yang diisikan adalah
email yang aktif. Kemudian klik tombol Submit untuk menyimpan data.

9
4. Menu Halaman
Menu halaman ini digunakan untuk mengatur judul berita pada banner pada setiap
halaman, judul pada tab browser dan beberapa konten halaman. Terdapat beberapa tab,
diantaranya Home, Tentang, Berita, Agenda, Kontak, Pencarian, Struktur Organisasi dan
Publikasi.
1.8 Tab Home
Isikan title untuk judul pada tab browser nanti. Kemudian klik update untuk
menyimpan.

10
1.9 Tab Tentang
Digunakan untuk mengisi informasi mengenai lembaga terkait seperti Visi dan Misi.
Isikan semua informasi yang dibutuhkan kemudian klik tombol update untuk
menyimpan.

1.10 Tab Berita


Tab Berita digunakan untuk menyimpan judul pada tab browser. Tekan tombol update
untuk menyimpan datanya.

11
1.11 Tab Agenda
Tab Agenda digunakan untuk menyimpan judul pada tab browser. Tekan tombol
update untuk menyimpan datanya.

1.12 Tab Kontak


Tab Kontak digunakan untuk menyimpan informasi mengenai kontak layanan terkait.
Terdapat kolom email, telepon dan lokasi peta.

12
13
1.13 Tab Pencarian
Tab Agenda digunakan untuk menyimpan judul pada tab browser. Tekan tombol
update untuk menyimpan datanya.

1.14 Tab Struktur Organisasi


Tab Agenda digunakan untuk menyimpan judul pada tab browser. Tekan tombol
update untuk menyimpan datanya.

14
1.15 Tab Publikasi
Tab Agenda digunakan untuk menyimpan judul pada tab browser. Tekan tombol
update untuk menyimpan datanya.

5. Menu Bahasa
Menu bahasa digunakan untuk menerjemahkan. Tidak semua kata terdapat dalam antar
muka ini, hanya kata-kata yang sifatnya umum saja yang disediakan oleh antar muka ini.
Di sebelah kanan terdapa kata dalam bahasa inggris yang dapat diterjemahkan dengan
cara mengisikan kolom disebelahnya. Setelah selesai kemudian tekan tombol update.

15
6. Menu Slider
Menu slider digunakan untuk mengatur gambar beserta keterangannya pada tampilah
depan web.
- Klik add slider untuk menambahkan gambar dan keterangannya.

16
- Isikan semua kolom informasi yang diperlukan. Tanda * (bintang) artinya wajib diisi.
Setelah selesai kemudian klik tombol Submit untuk menyimpan datanya.

7. Menu Berita
Menu Berita merupakan menu yang digunakan untuk menginputkan informasi berita
atau artikel-artikel, terdapat 2 sub menu diantaranya adalah Sub Menu Kategori dan Sub
Menu Berita.

1.16 Sub Menu Kategori


Sub Menu Kategori digunakan untuk menginputkan Kategori Datanya sebagai
pengelompokan berita.

17
- Tombol Edit untuk mengubah informasi.
- Tombol Delete untuk menghapus informasi.
- Klik Tombol Add New untuk menambahkan kategori, Kemudian isikan semua
kolom sesuai kebutuhan, yang bertanda * (bintang) wajib diisi. Setelah selesai
klik Submit untuk menyimpan kategorinya.

- Semua kategori yang di inputkan tadi akan muncul pada kolom sebelah kiri
pada website di menu Berita.

1.17 Sub Menu Berita


Sub Menu Berita digunakan untuk menginputkan berita-berita atau artikel-artikel
yang akan ditampilkan pada website.
18
- Tombol Edit untuk mengubah informasi.
- Tombol Delete untuk menghapus informasi.
- Klik Tombol Add New untuk menambahkan berita, Kemudian isikan semua
kolom sesuai kebutuhan, yang bertanda * (bintang) wajib diisi. Setelah selesai
klik Submit untuk menyimpan datanya. Pada antar muka ini dapat disisipkan
juga gambar jika diperlukan.

19
- Pada website akan muncul di menu berita.

20
8. Menu Agenda
Menu Agenda digunakan untuk menginputkan Agenda-agenda yang akan ditampilkan
pada website.

- Tombol Edit untuk mengubah informasi.


- Tombol Delete untuk menghapus informasi.
- Klik Tombol Add New untuk menambahkan Agenda, Kemudian isikan semua kolom
sesuai kebutuhan, yang bertanda * (bintang) wajib diisi. Setelah selesai klik Submit
untuk menyimpan datanya. Pada antar muka ini dapat disisipkan juga gambar jika
diperlukan.

21
- Agenda yang muncul pada halaman depan website

9. Menu Publikasi
Menu Publikasi merupakan menu yang digunakan untuk menginputkan informasi
Publikasi, terdapat 2 sub menu diantaranya adalah Sub Menu Kategori Publikasi dan Sub
Menu Publikasi.

1.18 Sub Menu Kategori Publikasi


Sub Menu Kategori Publikasi digunakan untuk menginputkan Kategori Publikasinya
sebagai pengelompokan publikasi.

22
- Tombol Edit untuk mengubah informasi.
- Tombol Delete untuk menghapus informasi.
- Klik Tombol Add New untuk menambahkan kategori, Kemudian isikan semua
kolom sesuai kebutuhan, yang bertanda * (bintang) wajib diisi. Setelah selesai
klik Submit untuk menyimpan kategorinya.

- Kategori publikasi yang muncul pada halaman depan website

23
1.19 Sub Menu Publikasi
Sub Menu Publikasi digunakan untuk menginputkan berita-berita atau artikel-
artikel yang akan ditampilkan pada website.

- Tombol Edit untuk mengubah informasi.


- Tombol Delete untuk menghapus informasi.
- Klik Tombol Add New untuk menambahkan Publikasi, Kemudian isikan semua
kolom sesuai kebutuhan, yang bertanda * (bintang) wajib diisi. Setelah selesai
klik Submit untuk menyimpan datanya. Pada antar muka ini dapat disisipkan
juga gambar jika diperlukan.

24
- Publikasi yang muncul di halaman website

10. Menu Galeri Foto & Video


Menu Galeri Foto & Video digunakan untuk menginputkan Foto dan Video yang akan
ditampilkan pada website.

- Tombol Edit untuk mengubah informasi.


- Tombol Delete untuk menghapus informasi.
- Klik Tombol Add New untuk menambahkan Foto dan Video, Kemudian isikan semua
kolom sesuai kebutuhan, yang bertanda * (bintang) wajib diisi. Setelah selesai klik
Submit untuk menyimpan datanya. Pada antar muka ini dapat disisipkan juga gambar
jika diperlukan.

25
- Tampilan pada website

11. Menu Struktur Organisai


Menu Struktur Organisasi digunakan untuk menginputkan data atau struktur organisasi
yang akan ditampilkan pada website.

- Tombol Edit untuk mengubah informasi.


- Tombol Delete untuk menghapus informasi.
- Klik Tombol Add Team Member untuk menambahkan Foto dan Video, Kemudian
isikan semua kolom sesuai kebutuhan, yang bertanda * (bintang) wajib diisi. Setelah

26
selesai klik Submit untuk menyimpan datanya. Pada antar muka ini dapat disisipkan
juga gambar jika diperlukan.

- Tampilan pada website

27
12. Menu Usulan Kegitan
Menu Usulan Kegiatan digunakan untuk menampilkan daftar usulan yang diinputkan
oleh pengunjung website.

- Tampilan pada website

28
13. Menu Undang-Undang
Menu Undang digunakan untuk menginputkan data undang-undang yang akan
ditampilkan pada website. Terdapat 2 sub menu yaitu Sub Menu Jenis Undang-Undang
dan Sub Menu Undang-undang.

a. Sub Menu Jenis Undang-Undang


Sub Menu Jenis Undang-Undang digunakan untuk menginputkan Kategori Undang-
undangnya sebagai pengelompokan.

- Tombol Edit untuk mengubah informasi.


- Tombol Delete untuk menghapus informasi.
- Klik Tombol Add Team Member untuk menambahkan Jenis Undang-undang,
Kemudian isikan semua kolom sesuai kebutuhan, yang bertanda * (bintang)
wajib diisi. Setelah selesai klik Submit untuk menyimpan datanya.

29
- Tampilan pada website

b. Sub Menu Undang-Undang


Sub Menu Undang-Undang digunakan untuk menginputkan Undang-udangnya.

- Tombol Edit untuk mengubah informasi.


- Tombol Delete untuk menghapus informasi.
- Klik Tombol Add New untuk menambahkan Undang-undang, Kemudian isikan
semua kolom sesuai kebutuhan, yang bertanda * (bintang) wajib diisi. Setelah
selesai klik Submit untuk menyimpan datanya.

30
- Tampilan pada website

31
14. Menu Media Sosial
Sub Menu Media Sosial digunakan untuk menginputkan media sosial. Isikan semua
kolom media social jika memang dibutuhkan, yang bertanda * (bintang) wajib diisi.
Kemudia klik submit.

Tampilan pada website

32
15. Menu Kualitas Lingkungan
Sub Menu ini digunakan untuk menginputkan Informasi kualitas lingkungan.

- Tombol Edit untuk mengubah informasi.


- Tombol Delete untuk menghapus informasi.
- Klik Tombol Add New untuk menambahkan informasi kualitas lingkungan,
Kemudian isikan semua kolom sesuai kebutuhan, yang bertanda * (bintang) wajib
diisi. Setelah selesai klik Submit untuk menyimpan datanya

33
- Tampilan pada website

34

Anda mungkin juga menyukai