Anda di halaman 1dari 3

1.

Jenis Soal : Soal Hots

Alasan : Dalam soal tersebut informasi tidak dijelaskan secara eksplisit, sehingga membuat
peserta didik perlu menggunakan enam tahapan penyelesaian soal.

- Pertama peserta didik harus MENGANALISIS informasi apa saja yang terdapat di soal.

- Setelah melakukan analisis informasi pada soal, peserta didik perlu MENGEVALUASI apa
maksud soal. Di sini peserta didik tidak bisa dengan mudah mendapatkan apa yang maksud soal
karena informasi yang tidak dijelaskan secara eksplisit.

- Kemudia pesera didik perlu MENCIPTAKAN model matemaatika berdasarkan informasi yang
sudah diperoleh dari proses analisis.

- Setelah membuat model matematika, maka peserta didik perlu MENGINGAT rumus yang
harus digunakan dalam menyelesaikan soal tersebut.

- Setelah mengingat rumus yang digunakan, peserta didik harus MEMAHAMI bagaimana
penggunaan rumus tersebut dan penyelesaiannya.

- Setelah itu, peserta didk perlu MENERAPKAN informasi yang sudah diperoleh sebelunya pada
rumus yang akan digunakan, untuk mendapatkan jawaban soal.
2.

Jenis Soal : Soal LOTS

Alasan : Dalam soal tersebut hanya menguji kemampuan Memahami, Mengingat dan
Menerapkan.
Dalam soal di atas nilai-nilai yang yang dibutuhkan untuk menyelesaiikan soal sudah dinyatakan
secara eksplisit yaitu 8 cm dan 6 cm, sehingga peserta didik mudah untuk MEMAHAMI apa yang
ditanyakan oleh soal dan konsep matematika apa yang harus diigunakan tanpa harus berpikir
panjang. Dalam soal ini, peserta didik bisa dengan mudah memahami bahwa mereka bisa mencari
panjang FG dengan menggunakan rumus phytagoran dan kesebangunan dengan bantuan nilai yang
sudah diketahui, yaitu panjang 8 cm, lebar cm dan AE= ½ AC.

Setelah peserta peserta didik memahami apa yang ditanyakan oleh soal dan konsep yang digunakan
maka peserta didik perlu MENGINGAT rumus yang digunakan dan langkah-langkah
penyelesaiannya, dari soal tersebut maka peserta didik harus mampu mengingat rumus phytagoran
dan kesebangunan.

Setelah itu, maka peserta didik perlu untuk MENERAPKAN rumus yang digunakan, yaitu rumus
phytagoran dan kesebangunan. Dalam hal ini, peserta didik harus bisa memasukkan nilai-nilai yang
sudah diketahui pada rumus phytagoras dan kesebangunan. Dengan menerapkan rumus phytagoras,
maka peserta didik akan mendapatkan panjang diagonal persebi panjang ABCD, dilanjutkan
dengan menerapkan rumus kesebangunan, maka peserta didik akan mendapatkan panjang FG.

Anda mungkin juga menyukai