Anda di halaman 1dari 1120

UNIVERSITAS 

INDONESIA
@

5 AGUSTUS 2020
S
T
U
D
Y
P
IH L

KUMPULAN SOAL
E

SIMAK UI

TAHUN 2009 - 2019


SIMAK UI
2009
Kode Naskah Soal: 911
MATA UJIAN : MATEMATIKA DASAR, BAHASA INDONESIA, BAHASA
INGGRIS
TANGGAL UJIAN : 1 MARET 2009
WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 60
______________________________________________________________________________________

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 4. Akar-akar persamaan 2x 2 - ax - 2 = 0 adalah x1


sampai nomor 18
dan x2 . Jika x12 - 2x1 x2 + x22 = -2 a , maka nilai
a = ...
1. 3 + 2 2 - 2 = ...
(A) –8 (D) 4
(A) 4 2 (B) –4 (E) 8
(B) 3+ 2 (C) 0
(C) 2
(D) 1 5. Jika x1 dan x2 merupakan akar-akar persamaan
(E) 0 5x +1 + 52 -x = 126 , maka x1 + x2 = ...

2. Untuk membuat barang tipe A, diperlukan 4 jam


(A) 25 15 (D) –1
kerja mesin I dan 2 jam kerja mesin II. Sedangkan
untuk barang tipe B, diperlukan 5 jam kerja mesin (B) 5 (E) –3
I dan 3 jam kerja mesin II. Setiap hari, kedua (C) 1
mesin tersebut bekerja tidak lebih dari 15 jam. Jika
setiap hari dapat dihasilkan x barang tipe A dan y 6. Jumlah x dan y dari solusi (x, y) yang memenuhi
barang tipe B, maka model matematika yang tepat sistem persamaan
x-y =a
adalah ...
x 2 + 5x - y = 2
(A) 4x + 2y £ 15 dan 5x + 3y £ 15 , x ³ 0 , y ³ 0 adalah ...
(B) 4x + 5y £ 15 dan 2x + 3y £ 15 ,x ³ 0 , y ³ 0
(C) 3x + 2y £ 15 dan 5x + 3y £ 15 ,x ³ 0 , y ³ 0 (A) –12 (D) 6
(D) 4x + 2y £ 15 dan 3x + 3y £ 15 ,x ³ 0 , y ³ 0 (B) –10 (E) 10
(E) 3x + 2y £ 15 dan 5x + 2y £ 15 ,x ³ 0 , y ³ 0 (C) –6

3. Dari angka 2, 4, 6, 8, dan 9 dibuat bilangan yang 3 5


7. 2
< 2
, benar untuk ...
terdiri dari 3 angka berbeda. Banyaknya bilangan x - 3x + 2 x - 4x +3
yang kurang dari 500 adalah ...
1 1
(A) x> (D) <x<3
(A) 32 (D) 12 2 2
(B) 24 (E) 8 (B) x>2 (E) 2<x<3
(C) 16 (C) x>3

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 1 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 911
8. Dari huruf S, I, M, A, dan K dapat dibuat 120 11. Segitiga ABC adalah segitiga siku-siku sama kaki.
”kata”. Jika “kata” ini disusun secara alfabetikal, Dari titik B ditarik garis ke sisi AC sehingga
maka kata “SIMAK” akan berada pada urutan ke- AD = DC. Jika luas segitiga ABC = 2p2 maka
... BD = ...
B
(A) 105 (D) 115
(B) 106 (E) 116
(C) 107

9. Diketahui sistem persamaan :


2 A D C
y+ =4
x+z
18 p
5y + = 18 (A) (D) 2p
2x + y + z 2
p
8 6 (B) 2 (E) 2p 2
- =3 2
x + z 2x + y + z
(C) p 2

Nilai dari y + x 2 - 2xz + z 2 adalah … 12. Nilai x yang memenuhi pertidaksamaan


3 cos x + 1 p p
(A) 3 (D) 9 ³ 5 dengan - < x < adalah ...
cos x 2 2
(B) 5 (E) 10
(C) 7
p p
(A) - £x £
3 3
æ2 4 ö
10. Diketahui matrik A = ç ÷ dan p p
è2b 3c ø (B) - <x <
2 2
æ2c - 3b 2 a + 1 ö p p
B= ç ÷ (C) <x <
è a b +7 ø 3 2
Jika BT adalah transpos dari B, maka nilai c yang (D)
p p p
- < x £ - atau £ x <
p
memenuhi A = 2 BT , adalah ... 2 3 3 2
p p
(E) x £ - atau x ³
(A) 2 (D) 8 3 3
(B) 3 (E) 10
(C) 5 13. Jika f (x + 1) = 2 x dan (f og )(x + 1) = 2 x 2 + 4x -2 ,
maka g(x) = ...

(A) x2 - 1 (D) x2 + 2x -1
(B) x2 - 2 (E) x2 + 2x - 2
(C) x2 + 2x

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 2 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 911
14. Pada suatu hari dilakukan pengamatan terhadap 18. Nilai dari
virus-virus tertentu yang berkembang dengan 1 1 1 1
+ + +... + =...
membelah diri menjadi dua. Pada awal 1+ 2 2+ 3 3+ 4 63 + 64
pengamatan terdapat 2 virus. Pembelahan terjadi
setiap 24 jam. Jika setiap 3 hari, seperempat dari (A) 10 (D) 7
virus dibunuh, maka banyaknya virus setelah satu (B) 9 (E) 6
minggu pertama adalah ... (C) 8

(A) 24 (D) 64 Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 19


(B) 36 (E) 72 sampai nomor 20
(C) 48
5 2
1
æ1 ö 19. Diberikan grafik fungsi f (x )= 3x 3 - 15x 3 , maka
15. Nilai–nilai x yang memenuhi 2 log x - log ç
x
÷³ 0
è2 ø ...
adalah ...
(1) f ’(0) tidak ada
1 (2) fungsi naik di selang (2, ∞)
(A) £ x £1 (3) fungsi turun di selang (0, 2)
2
(B) 1 £x £2 (4) terjadi minimum relatif di titik (2, –9 3 4 )
(C) 1 <x £2
1 3 æx - y ö
(D) £ x £ 1 atau x > 2 20. log x + 2 9 log y = 3 dan 3 log ç ÷= 0, maka
2 è 2 ø
1 x + y = ...
(E) £ x < 1 atau x ³ 2
2
(1) 2 7
2 3
16. Jika kurva y = ( x - a) (2 x +b ) turun pada interval (2) –4 7
2 (3) –2 7
-1 < x < , maka nilai ab = …
5 (4) 4 7

(A) -3 (D) 2
(B) -2 (E) 3
(C) 1

17. Sekumpulan data mempunyai rata-rata 15 dan


jangkauan 6. Jika setiap nilai dari data dikurangi A
kemudian hasilnya dibagi dengan B ternyata
menghasilkan data baru dengan rata-rata 7 dan
jangkauan 3, maka nilai A dan B masing-masing
adalah ...

(A) 3 dan 2 (D) 2 dan 1


(B) 2 dan 3 (E) 3 dan 1
(C) 1 dan 2

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 3 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 911
BAHASA INDONESIA

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 24. Penulisan gabungan kata di bawah ini benar
sampai nomor 37 semuanya, kecuali _______.

21. Pemakaian huruf kapital yang TIDAK BENAR (A) tanggung jawab, kerjasama, tandatangan,
berikut ini adalah _______. terima kasih
(B) semipermanen, mancanegara, pascasarjana,
(A) bahasa Inggris saptakrida
(B) bangsa Inggris (C) acapkali, adakalanya, barangkali,
(C) kunci Inggris bagaimana
(D) Perdana Menteri Inggris (D) mata ajar, meja tulis, orang tua, simpang
(E) rakyat Inggris empat
(E) kacamata, dukacita, sapu tangan,
22. Penulisan kalimat yang baku terdapat pada halalbihalal
kalimat _______
25. Negara Indonesia mempunyai bahasa......, yakni bahasa
(A) Presiden Susilo Bambang Yudhoyono dapat Indonesia. Bahasa Indonesia merupakan........bangsa
menerima dasar alasan dipilihnya 65 tahun, yang sangat penting kedudukannya.
sebagai batas usia pensiun hakim agung.
(B) Pemerintah menurunkan harga premium Kata bentukan baku yang tepat untuk mengisi
bersubsidi sebesar Rp. 500 per liter dari bagian yang rumpang dalam kalimat di atas
harga saat ini Rp. 6.000 per liter. adalah _______.
(C) Penurunan harga premium bersubsidi ini
kata Sri Mulyani, menyikapi terus (A) pemersatu, persatuan
melemahnya harga minyak mentah dunia. (B) persatuan, pemersatu
(D) Dia mengklaim, harga premium di (C) persatuan, persatuan
Indonesia masih yang terendah di Asia. (D) persatuan, mempersatukan
Bahkan dengan Malaysia yang telah (E) pemersatu, mempersatukan
menurunkan empat kali, harga premium Rp
5.500 masih lebih rendah. 26. Kalimat di bawah ini tidak efektif kecuali _______
(E) “Gejolak ekonomi global sudah pasti
melemahkan ekonomi kita. Karena itu, perlu (A) Dalam bab ini, akan menelusuri kasus
antisipasi guna menetralisasi beban malpraktik.
masyarakat,'' katanya. (B) Berita musibah gempa itu saya sudah
sampaikan pada Pak Lurah.
23. Pulau Kela dalam cerita “1001 Malam” itu (C) Bagi segenap pelajar yang akan mengajukan
diasumsikan hovig sebagai Pulau bangka sekarang. proposal penelitian harap mengirimkan
datanya segera.
Ejaan yang perlu diperbaiki terdapat dalam (D) Beberapa artikel-artikel ilmiah itu dimuat
kalimat _______. dalam jurnal ilmiah.
(E) Makalah ini membahas masalah kesehatan
(A) memberikan tanda koma (,) setelah kata itu masyarakat di daerah rawan gempa.
(B) tanda petik (”) di depan dan di belakang 1001
malam dihilangkan 27. Saat berlaga di Yuan Shen Gymnasium of Pudong,
(C) mengubah huruf K pada Kela menjadi k Shanghai, Taufik menyerah dua set langsung dari
(D) mengubah kata hovig menjadi bercetak tegak pemain tuan rumah.
(E) mengubah huruf h pada hovig dan b pada
bangka menjadi H dan B Inti kalimat tersebut adalah ________ .

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 4 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 911
(A) Taufik berlaga di Yuan Shen Gymnasium of (A) Mereka mengobrol sambil sesekali bersenda
Pudong, Shanghai gurau.
(B) kekalahan Taufik dari pemain tuan rumah (B) Kami merasa senasib sepenanggungan.
(C) pemain tuan rumah menang atas Taufik (C) Orang itu malu-malu kucing ketika
(D) pertandingan antara Taufik dan pemain dipersilakan makan oleh tuan rumah.
tuan rumah (D) Dia menjadi hilang semangat setelah
(E) Taufik menyerah dua set langsung mengetahui pembalap unggulannya kalah.
(E) Pelari itu bersiap-siap sambil pasang kuda-
28. (a) Teater tradisional berlatar belakang kebudayaan kuda.
Timur.
(b) Teater modern berlatar belakang kebudayaan Barat. 31. Cina tercatat sebagai negara yang menyumbang polusi
terbesar di dunia menggantikan posisi AS sejak tahun
Kedua kalimat di atas dapat digabungkan menjadi 2006. Berdasarkan estimasi BP PLC, salah satu
_______ perusahaan minyak raksasa dunia, emisi karbon
dioksida yang dihasilkan aktivitas industri di Cina
(A) Teater tradisional berlatar belakang mencapai 2 miliar ton selama tahun 2007 atau naik 7,5
kebudayaan Timur sehingga teater modern persen dari tahun sebelumnya. Sementara, emisi karbon
berlatar belakang kebudayaan Barat. dioksida dari AS adalah 1,75 miliar ton atau naik 2
(B) Teater tradisional berlatar belakang persen dari tahun sebelumnya. Laju pencemaran
kebudayaan Timur, sedangkan teater diperkirakan akan semakin tinggi terutama dari negara-
modern berlatar belakang kebudayaan negara berkembang yang tengah mengalami
Barat. pertumbuhan industri sangat tinggi, seperti Cina.
(C) Teater tradisional berlatar belakang India kini juga menggeser Rusia dari posisi ketiga.
kebudayaan Timur jadi teater modern
berlatar belakang kebudayaan Barat. Jika didasarkan pada kutipan di atas, pernyataan
(D) Teater tradisional berlatar belakang berikut benar, kecuali _______
kebudayaan Timur bahkan teater modern
berlatar belakang kebudayaan Barat. (A) Sejak tahun 2006, emisi karbon dioksida dari
(E) Teater tradisional berlatar belakang Amerika Serikat lebih rendah daripada
kebudayaan Timur apalagi teater modern Cina.
berlatar belakang kebudayaan Barat. (B) Negara-negara berkembang merupakan
penyumbang polusi karbon dioksida
29. Meskipun Indonesia merupakan negara pengekspor tertinggi di dunia.
minyak bumi, tetapi pemerintah merasa berkewajiban (C) Laju pencemaran karbon dioksida di
untuk melaksanakan program hemat energi sejak tahun negara-negara berkembang mengalami
2000. kenaikan.
(D) India menduduki posisi ketiga sebagai
Kalimat di atas tidak baku. Yang perlu diperbaiki negara yang menyumbang polusi terbesar
dalam kalimat di atas adalah _______. di dunia.
(E) Emisi karbon dioksida dari Amerika Serikat
(A) menghilangkan kata tetapi naik dua persen dari tahun sebelumnya
(B) memberikan tanda koma (,) sesudah
meskipun 32. (1) Sebelum perahu bertolak ke tengah laut, Suhardi
(C) menghilangkan tanda koma(,) sesudah bumi disibukkan oleh tugas membenahi semua perlengkapan.
(D) menghilangkan kata untuk (2) Kalau tempat yang dituju sudah dicapai dan jaring
(E) mengganti kata sejak dengan dari telah ditebarkan, anak laki-laki sembilan tahun ini
meloncat ke air bersama sepotong bambu sepanjang tiga
30. Makna gabungan kata merdeka berdaulat dapat juga meter sebagai pelampung. (3) Dia harus mencebur ke
dilihat pada gabungan kata dalam kalimat air waktu malam hari sekali pun. (4) Tugasnya saat itu
_______ adalah membetulkan jaring atau menjaganya jangan
sampai tersangkut di dalam air. (5) Untuk itu, ia
mengapung di laut selama satu setengah atau dua jam.
________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 5 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 911
(6) Dia akan kembali ke perahu berbarengan dengan Inti kutipan di atas adalah _______.
naiknya jaring.
(A) vitamin D sangat penting bagi kesehatan
Pernyataan yang sesuai dengan kutipan di atas tulang
adalah _______ (B) mengkonsumsi vitamin D membuat tulang
menjadi sehat
(A) Tugas Suhardi hanya membetulkan jaring (C) kekurangan vitamin D menimbulkan
atau menjaganya jangan sampai tersangkut berbagai problem kekebalan tubuh
di dalam air. (D) kekurangan vitamin D menimbulkan
(B) Suhardi hanya bekerja pada malam hari. berbagai penyakit
(C) Pekerjaan Suhardi mengapung di laut (E) vitamin D berhubungan erat dengan
selama satu setengah atau dua jam. penyakit tulang
(D) Pekerjaan Suhardi mengharuskannya
mengapung di laut sekitar satu setengah 35. Dalam lapangan apa pun kita bekerja, perbuatan kita
sampai dua jam. sehari-hari akan lebih banyak ditentukan oleh apa yang
(E) Pekerjaan Suhardi baru akan dimulai jika kita dengar daripada apa yang kita lihat, kita rasakan,
jaring sudah ditebar. dan sebagainya. Apakah kita pekerja kasar atau pekerja
halus, masalahnya akan sama saja. Oleh sebab itu,
33. Presiden pernah berjanji dalam debat calon presiden sudah pada tempatnyalah “pandai mendengar” ini
bahwa pembangunan kesehatan masyarakat mendatang mendapat perhatian yang sepatutnya di sekolah-
bukan hanya sekadar program biaya pengobatan yang sekolah. Kemampuan mendengar yang sudah dibawa
terjangkau oleh rakyat. Visi ini masih terlalu dangkal anak sejak lahir itu harus dibina dan dikembangkan
jika dibandingkan dengan cita-cita reformasi bidang dengan sebaik-baiknya.
kesehatan yang ingin mencapai penduduk dengan
perilaku hidup sehat, mempunyai kemampuan untuk Kalimat topik yang tepat untuk melengkapi
menjangkau pelayanan kesehatan yang bermutu secara paragraf di atas adalah _______
adil dan merata, serta mempunyai derajat kesehatan
setinggi-tingginya di seluruh Indonesia. (A) Tidak semua orang suka mendengar dan
menghargai pendapat orang lain.
Pernyataan yang sesuai dengan kutipan di atas (B) Pada umumnya kegiatan berbicara lebih
_______ banyak dilakukan daripada mendengar.
(C) Kepandaian mendengar sangat penting
(A) Masyarakat mengharapkan pembangunan peranannya dalam kehidupan manusia.
kesehatan. (D) Setiap orang yang ingin sukses hidupnya
(B) Presiden merancang sistem kesehatan haruslah bekerja keras.
masyarakat. (E) Kegiatan mendengar haruslah dilakukan
(C) Janji calon presiden tidak sebanding dengan sebelum melakukan pekerjaan lainnya.
visi reformasi.
(D) Biaya pengobatan akan terjangkau oleh 36. Keterampilan membaca kamus merupakan keterampilan
rakyat. yang penting dimiliki. Keterampilan itu akan sangat
(E) Visi reformasi bidang kesehatan sesuai membantu Anda dalam mencari dan menemukan arti
dengan janji calon presiden. kata secara cepat. Jika hal itu tidak dimiliki, bisa jadi
Anda akan menghabiskan waktu setengah jam atau
34. Vitamin D dikenal sebagai salah satu unsur penting lebih hanya untuk mencari arti sebuah kata.
bagi kesehatan. Jika kekurangan vitamin ini, Anda
berisiko menderita beragam penyakit mulai dari keropos Kalimat berikut yang tepat mengakhiri paragraf
tulang, kanker usus, dan problem kekebalan tubuh. tersebut adalah _______
Selain itu, para ahli juga mengindikasikan bahwa
vitamin D berkaitan dengan penyakit rematik. Indikasi (A) Oleh karena itu, beli dan milikilah kamus
tersebut terlihat dengan tingginya kasus defisiensi agar mudah menemukan arti kata.
vitamin D pada pasien yang dirawat di klinik (B) Dengan demikian, keberadaan kamus di
rematologi. perpustakaan sekolah sangat penting.
________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 6 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 911
(C) Jadi, Anda perlu mengoleksi berbagai (2) Mengarang melibatkan kerja analitis dan
kamus agar mudah mencari arti kata. kerja sintesis.
(D) Dengan demikian, milikilah kamus dan (3) Meringkas dan mengarang merupakan
biasakan membaca kamus dengan cermat. kegiatan yang melibatkan kerja analitis dan
(E) Oleh sebab itu, biasakanlah membaca kerja sintesis.
kamus secara tepat dan cepat. (4) Meringkas melibatkan kerja analitis dan
kerja sintesis.
37. Untuk memberikan pelayanan bagi para wisatawan
yang umumnya adalah keluarga, penduduk setempat 39. Penggunaan tanda baca titik dua (:) yang benar
membangun dan menyewakan puluhan penginapan terdapat pada ______
sederhana yang terbuat dari kayu beratap rumbia.
(1) Para karyawan mempunyai tuntutan yang
Inti kalimat di atas adalah _______. keras: direktur mundur atau dimundurkan.
(2) Mereka ingin memiliki kebebasan dasar
(A) untuk memberikan pelayanan bagi para seperti: bebas dari rasa takut dan bebas
wisatawan yang umumnya adalah keluarga untuk menentukan jalan hidup.
(B) penduduk setempat membangun dan (3) (Yani, 1987: 125—177)
menyewakan puluhan penginapan (4) Para pejabat Pemda Kalteng mengatakan:
sederhana yang terbuat dari kayu beratap relokasi itu sulit dilakukan dalam waktu
rumbia dekat.
(C) untuk memberikan pelayanan bagi para
wisatawan yang umumnya keluarga, 40. (1) Sebelum proklamasi kemerdekaan, setiap tanggal 31
penduduk setempat membangun dan Agustus warga Tugu selalu mengadakan pesta untuk
menyewakan puluhan penginapan merayakan ulang tahun Ratu Belanda. (2) Dalam pesta
sederhana itu, mereka menyelenggarakan pertandingan menembak
(D) penduduk setempat membangun dan di lapangan terbuka. (3) Pada kesempatan itu, warga
menyewakan puluhan penginapan Tugu selalu menampilkan musik keroncong. (4) Warga
sederhana Kemayoran pada saat itu sering mengunjungi pesta
(E) para wisatawan menyewa penginapan tersebut, jenis musik ini kemudian menyebar ke
sederhana wilayah Kemayoran.

Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 38 Paragraf di atas kurang padu. Kepaduan paragraf
sampai nomor 40 di atas dapat diperbaiki dengan mengubah
kalimat keempat menjadi _______
38. Membuat ringkasan dan membuat karangan
merupakan dua sejawat yang berhubungan erat. (1) Karena warga Kemayoran pada saat itu
Menyusun karangan melibatkan kerja analitis dan kerja sering mengunjungi pesta tersebut, jenis
sintesis. Analisis dan sintesis dengan sendirinya musik ini kemudian menyebar ke wilayah
bergayutan. Setelah menganalisis, orang akan membuat Kemayoran.
sintesis. Untuk meringkas bacaan, kita harus (2) Jika warga Kemayoran pada saat itu sering
menafsirkan isinya, menguraikan unsur-unsurnya, mengunjungi pesta tersebut, jenis musik ini
memisahkan pikiran-pikiran utamanya dan penjelasnya kemudian menyebar ke wilayah
(kerja analitis), kemudian membuat rekonstruksi Kemayoran.
kerangka bacaan dan menyusun ringkasannya (kerja (3) Warga Kemayoran pada saat itu sering
sintesis). mengunjungi pesta tersebut sehingga jenis
musik ini kemudian menyebar ke wilayah
Berdasarkan kutipan di atas, pernyataan yang Kemayoran.
BENAR adalah _______ (4) Warga Kemayoran pada saat itu sering
mengunjungi pesta tersebut, namun jenis
(1) Meringkas dan mengarang merupakan musik ini kemudian menyebar ke wilayah
kegiatan yang saling berkaitan. Kemayoran.

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 7 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 911
BAHASA INGGRIS

BACAAN
Text I

Third World countries often mistakenly decide to permit rapid industrialization. When this industrialization
occurs, many new factories open, and workers get jobs. Unfortunately, many of these new jobs are not permanent. The
leaders of an industry want their factories to be as productive as possible, and they will do anything to achieve that goal.
Whenever they can, they take advantage of automation, which means that workers are replaced by a more efficient
machine.___________________________________________.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 sampai 42. Which of the following sentences is the best
nomor 60 concluding sentence for the text?

41. The main information of the text tells us about (A) Thus, industrialization can boost Third World
_______. countries’ economic growth.
(B) In short, many employees have the
opportunity to get new jobs.
(A) rapid economic growth in developing
(C) Therefore, there is an increase in employees’
countries
standard of living.
(B) the importance of automation for Third World
countries (D) To conclude, industrialists can better share
their profit with employees.
(C) the advantage and disadvantage of
(E) As a result, automation may increase the rate
industrialization
of unemployment.
(D) the advantage of automation for leaders of
industries
(E) automation which is the best way to get
maximum profit

Text II

In studying the phenomenon usually referred to as sleep, we are actually dealing with more than one phenomenon.
In point of fact, we spend the night alternating between two different types of sleep, each with different brain mechanism
and different purposes.
As a person falls asleep, his brain waves develop a slower and less regular pattern than in a waking state. This is
called orthodox sleep. In this state the brain is apparently resting. Its blood supply is reduced, and its temperature falls
slightly. Breathing and heart rate are regular. The muscles remain slightly tensed. After about an hour in this state,
however, the brain waves begin to show a more active pattern again, even though the person is apparently asleep very
deeply. This is called paradoxical sleep because it has much in common with being awake.
Paradoxical (active) sleep is marked by irregular breathing and heart rate, increased blood supply to the brain, and
increased brain temperature. Most of the muscles are relaxed. There are various jerky movements of the body and face,
including short burst of rapid eye movement, which indicate that we are dreaming. Thus, we spend the night alternating
between these two vital ‘restoration jobs’: working on the brain and working on the body.

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 8 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 911
43. The two different types of sleep are characterized by Text III
different _______.
Rainforests circle the globe for twenty degrees of
(A) lengths of sleep latitude on both sides of the equator. In that ___(48)___
(B) degrees of soundness narrow band of the planet, more than half of all the
(C) sleep movements species of plants and animals in the world make their
(D) brain wave pattern home. Several hundred different ___(49)___ of trees may
(E) eye movements grow in a single acre, ___(50)___ just one of those trees
may be the habitat for more than ten thousand kinds of
44. It seems that our brain gets some rest _______. spiders, ants, and other insects. Unfortunately, half of
the world’s rainforests have already been destroyed, and
(A) after several hours of sleeping at the current rate, another 25 percent will be lost by the
(B) during the orthodox sleep next year. Every sixty seconds, one hundred acres of
(C) before and after the orthodox sleep rainforest is being cleared. By the time you finish
(D) when we wake up from sleeping reading this passage, two hundred acres will be
(E) during the paradoxical sleep destroyed. When this happens, constant rains erode the
former forest floor and the ecology of the region is
45. The second stage of sleep is called paradoxical sleep altered forever. Thousands of spices of plants and
because _______. animals are ___(51)___ to extinction and, since we are
not able to ___(52)___ ramifications of this to a delicate
(A) it comes after the orthodox phase of sleeping global ecology, we do not know what we may be doing
(B) we sleep but our muscles are tense to the future of the human species as well.
(C) it is totally different form orthodox sleep
(D) we only dream during this phase of sleeping 48. (A) relation
(E) the brain is active during this phase of (B) relative
sleeping (C) relatives
(D) relativity
46. Orthodox sleep is characterized by all of the (E) relatively
following, EXCEPT _______.
49. (A) growths
(A) regular heart rate and breathing (B) varieties
(B) lower brain temperature (C) plantations
(C) jerky body movements (D) originalities
(D) reduced supply of oxygen to the brain (E) transplantations
(E) slightly tensed muscles
50. (A) so
47. From the text we may conclude that while we are (B) when
sleeping _______. (C) although
(D) and
(A) our brain is restoring our physical and mental (E) but
condition
(B) we can really be as active as when we are 51. (A) doomed
awake (B) arrested
(C) the tensed muscles are caused by the changing (C) denied
phase of sleeps (D) accused
(D) orthodox sleep is more important than (E) admitted
paradoxical sleep
(E) irregular heart rate while sleeping is due to
bad dreams

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 9 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 911
52. (A) predictable 57. If his father were not the president of this company,
(B) predicted he would not be working here because _______.
(C) predictability
(D) prediction (A) he is not that bright
(E) predict (B) he wants to have his own business
(C) he has worked hard for it
TATA BAHASA (D) he’s worth getting the job
(E) he refused his father’s request
Petunjuk: Soal nomor 53 sampai nomor 60 tidak
berhubungan dengan bacaan 58. Encouraged by the good result of the math test,
_______.
53. Erika _______ on her report for three days in a row
without much sleep. That’s why she looks so tired. (A) there will be two class sessions for math each
week
(A) works (B) today’s math lesson has been cancelled
(B) is working (C) the results of the other subjects are also
(C) has been working considered
(D) was working (D) the math subject is getting easier and easier
(E) had been working (E) my brother is now studying even harder than
before
54. My daughter is interested in meeting famous people
and _______ articles on them. 59. _______, the training program was able to achieve its
goal.
(A) writing
(B) to write (A) Since everything was well planned
(C) be writing (B) Although they made good arrangement
(D) she is writing (C) Even if the stage was in good condition
(E) will be writing (D) The fact that there was excellent event
(E) In case they did not come
55. ‘May I borrow your calculator, please?’
‘Sorry, I can’t find it in my bag. I _______ at home.’ 60. Submitting his loan application form just three
weeks before the bank was liquidated, Mr. Priyanto
(A) had to leave it had to cancel his plan to buy modern machinery.
(B) must have left it This means that _______.
(C) should leave it
(D) have to leave it (A) Mr. Priyanto must have known that the bank
(E) should have left it was going to be liquidated
(B) Mr. Priyanto could not get a bank loan as the
56. ‘You look troubled. What’s the matter?’ bank was liquidated
‘The academic counselor _______ told me that unless (C) They informed Mr Priyanto in advance that it
I get at least B- for applied science, I won’t be able to was going to be liquidated
graduate this year.’ (D) Mr. Priyanto went ahead with his
(A) that I spoke modernization plan for his factory
(B) which I spoke to (E) the bank did not plan to extend a capital loan
(C) I spoke to to Mr. Priyanto
(D) to who I spoke
(E) whom I spoke

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 10 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 921
MATA UJIAN : MATEMATIKA DASAR, BAHASA INDONESIA, BAHASA
INGGRIS
TANGGAL UJIAN : 1 MARET 2009
WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 60
______________________________________________________________________________________

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 4. Misalkan x 2 -2 x +1


log( x + 1) = p dan
sampai nomor 20 2
x +2 x +1
log(x - 1) = q untuk semua x dalam
2+ 3 2- 3 domain, maka nilai pq adalah ...
1. Jika a = dan b = maka a + b = ...
2- 3 2+ 3
1
(A) -4 (D)
(A) 0 (D) 10 2
(B) 1 (E) 14 1
(B) - (E) 2
(C) 8 4
1
(C)
2. Dari huruf S, I, M, A, dan K dapat dibuat 120 4
”kata”. Jika “kata” ini disusun secara alfabetikal,
maka kata “SIMAK” akan berada pada urutan ke- 5. Jika suatu garis lurus yang melalui (0, -14) tidak
... memotong maupun menyinggung parabola
y = 2x2 + 5x - 12, maka gradien garis tersebut, m,
(A) 105 (D) 115 memenuhi ...
(B) 106 (E) 116
(C) 107 (A) m < –9
(B) m < –1
3. Himpunan penyelesaian dari sistem (C) –1< m < 9
pertidaksamaan (D) 1<m<9
4x + y ≥ 8 (E) m>9
3x + 4y ≤ 24
x + 6y ≥ 12 6. Misalkan selisih kuadrat akar-akar persamaan
terletak dalam daerah yang berbentuk ... x 2 - (2m + 4)x +8m = 0 sama dengan 20. Maka
nilai m 2 - 4 = ...
(A) garis (D) segilima
(B) segitiga (E) trapesium (A) –9 (D) 5
(C) segiempat (B) –5 (E) 9
(C) 0

___________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 1 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 921
7. Jika daerah yang diarsir 11. Diketahui sistem persamaan :
(3,3)
membentuk segitiga sama 2
y+ =4
kaki, maka sistem x+z
pertidaksamaan yang 18
memenuhi daerah tersebut 5y + = 18
2x + y + z
adalah ...
8 6
- =3
(A) x – y ≤ 0, x + y ≥ 2, x ≤ 3 x + z 2x + y + z
(B) x – y ≥ 0, x + y ≥ 2, x ≤ 3
(C) x + y ≥ 0, x - y ≥ 2, x ≤ 3 Nilai dari y + x 2 - 2xz + z 2 adalah …
(D) x – y ≥ 0, x + y ≥ 2, x ≤ 3, y ≥ 0
(E) x + y ≤ 0, x - y ≥ 2, x ≤ 3, y ≥ 0 (A) 3 (D) 9
(B) 5 (E) 10
8. Nilai x yang memenuhi pertidaksamaan (C) 7
x + 3 - x -2 < 1 adalah ...
12. f -1 dan g -1 berturut-turut menyatakan invers
(A) x ≥ -3 (D) x > 6
dari fungsi f dan g. Jika ( f -1 o g -1 )(x) = 2x – 4 dan
(B) x≥2 (E) x ≥ 18
(C) x>4 x -3 1
g(x) = , x ≠ - maka nilai f (2) sama
2x + 1 2
é 3 -1 ù -1 é2 1 ù dengan ...
9. Jika B = ê ú dan (BA-1 ) = ê ú, maka
ë-2 1 û ë4 3 û
5 6
matriks A = ... (A) - (D) -
4 7
6
é4 -1 ù é4 5 ù (B) - (E) 0
(A) ê6 -1 ú (D) ê10 13 ú 5
ë û ë û 4
(C) -
é3 1ù 5
é1 1 ù ê2 - 2 ú
(B) ê2 3 ú (E)
ë û ê ú
ë-2 1 û 13. Pada suatu hari dilakukan pengamatan terhadap
é2 0 ù virus-virus tertentu yang berkembang dengan
(C) ê0 1 ú membelah diri menjadi dua. Pada awal
ë û pengamatan terdapat 2 virus. Pembelahan terjadi
setiap 24 jam. Jika setiap 3 hari, seperempat dari
10. Misalkan x1 bilangan non negatif terkecil dan x2 virus dibunuh, maka banyaknya virus setelah satu
bilangan non positif terbesar yang membuat minggu pertama adalah ...
æ p ö
fungsi y = 4 - sin çx - ÷ maksimum, maka nilai
è 4 ø (A) 24 (D) 64
x1 + x2 adalah ... (B) 36 (E) 72
(C) 48
p 7p
(A) - (D)
4 4
3p 9p
(B) (E)
4 4
3p
(C)
2

___________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 2 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 921
14. Luas persegi panjang terbesar yang dapat dibuat 18. Jika pada segitiga ABC, besar sudut ABC = 60°
1 dengan panjang sisi AC = 8 cm, maka luas
dalam daerah yang dibatasi kurva y = x 2 dan
2 lingkaran luar segitiga ABC sama dengan ...
y = 6 adalah ... 64
(A) 64p cm2 (D) p cm2
3
(A) 20 satuan luas 32
(B) 16 satuan luas (B) 32p cm2 (E) p cm2
3
(C) 8 2 satuan luas 196
(D) 8 satuan luas (C) p cm2
3
(E) 4 2 satuan luas
19. Tersedia 15 kunci berbeda dan hanya terdapat 1
é2 1 ù é-1 -2 ù kunci yang dapat digunakan untuk membuka
15. Diketahui P = ê ú,Q= ê ú, dan sebuah pintu. Kunci diambil satu per satu tanpa
ë3 3 û ë1 0 û
pengembalian. Peluang kunci yang terambil dapat
determinan dari matriks PQ adalah k. Jika garis
digunakan untuk membuka pintu pada
2x – y = 4 dan 3x – 2y = 5 berpotongan di titik A,
pengambilan ke tiga adalah ...
maka persamaan garis yang melalui A dengan
gradien sebesar k adalah ... 2
1 æ14 ö 1
(A) (D) ç ÷
(A) 6x + y – 20 = 0 15 è15 ø 15
(B) 2x – 3y – 6 = 0 æ 1 öæ1 ö 1æ ö 13
(C) 3x – 2y – 4 = 0 (B) ç ÷ç ÷ ç ÷ (E)
è15 øè14 ø13
è ø 15
(D) x – 6y + 16 = 0 3
(E) 6x – y – 16 = 0 æ1 ö
(C) ç ÷
è15 ø
16. Jika bilangan ganjil dikelompokkan seperti
3
berikut: {1}, {3, 5}, {7, 9, 11}, {13, 15, 17, 19}, … , 20. Jika kurva y = ( x 2 - a) (2 x +b ) turun pada interval
maka suku tengah dari kelompok ke-17 adalah ... 2
-1 < x < , maka nilai ab = …
5
(A) 9 (D) 145
(B) 81 (E) 289
(C) 136 (A) 3 (D) -2
(B) 2 (E) -3
17. Diketahui jumlah siswa suatu kelas antara 15 (C) 1
1
sampai dengan 40. dari jumlah siswa tersebut
4
tahu cara bermain catur. Pada hari Rabu, 7 siswa
absen karena harus berpartisipasi dalam lomba
1
Matematika. Pada hari itu, siswa yang masuk,
5
tahu cara bermain catur. Jumlah siswa yang
masuk pada hari Rabu dan tahu cara bermain
catur adalah ...

(A) 3 (D) 8
(B) 4 (E) 10
(C) 5

___________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 3 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 921
BAHASA INDONESIA

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 (C) Dana kompensasi bahan bakar minyak
sampai nomor 34 untuk orang miskin untuk sektor
pendidikan adalah Rp6,3 trilliun.
21. Aktifitas anak bergizi buruk biasanya rendah; berat (D) Perusahaan itu harus mengeluarkan uang
badannya dibawah normal yang menunjukan kwalitas sebesar Rp 2 miliyar untuk pengadaan
asupan makanannya tidak baik. bahan baku pabrik.
(E) Pemenang perlombaan catur itu mendapat
Kalimat di atas menjadi kalimat baku jika hadiah sebesar Rp.250.000,00.
perbaikannya sebagai berikut ini kecuali _______
24. Setelah aksi pembumihangusan itu, gedung ini
(A) mengubah penulisan aktifitas menjadi dibangun kembali menjadi sebuah pertokoan.
aktivitas.
(B) memisahkan penulisan dibawah menjadi di Bentukan kata pada kalimat di atas sama dengan
bawah. bentukan kata ______.
(C) mengubah penulisan menunjukan menjadi
menunjukkan. (A) menganaktirikan
(D) mengubah penulisan kwalitas menjadi (B) ketidaktahuan
kualitas. (C) pengambinghitaman
(E) mengubah penulisan asupan menjadi (D) memperdengarkan
masukan. (E) menindaklanjuti

22. Pemakaian tanda koma (,) yang tepat terdapat di 25. Kesalahan penggunaan kata di mana terdapat pada
dalam kalimat _______ kalimat _______

(A) Dia memberitahukan, bahwa beberapa (A) Di mana tempat tinggalmu sekarang?
orang tidak bisa datang hari ini. (B) Anda membaca berita itu di mana?
(B) Pelatihan ini akan diadakan pada tanggal (C) Di mana ada dia, di situ ada saya.
10, 11 dan 12 Juli. (D) Anda bebas memilih tempat makan di mana
(C) Hal itu disampaikan Wakil Presiden saat saja.
meresmikan Pusat Buku Indonesia di (E) Pemerintah hanya akan memberikan
Jakarta, kemarin. bantuan di mana rakyat membutuhkan.
(D) Menteri Pendidikan, Bambang Sudibyo
akan meninjau beberapa sekolah. 26. Penulisan gabungan kata di bawah ini benar
(E) Namun, perhatian pemerintah terhadap semuanya, kecuali _______.
museum masih kurang.
(A) tanggung jawab, kerjasama, tandatangan,
23. Penulisan angka yang tepat terdapat pada kalimat terima kasih
_______ (B) semipermanen, mancanegara, pascasarjana,
saptakrida
(A) Harga bahan bakar minyak jenis premium (C) acapkali, adakalanya, barangkali,
akan turun menjadi Rp5.000,00. bagaimana
(B) Anggaran yang harus dikeluarkan untuk (D) mata ajar, meja tulis, orang tua, simpang
pembangunan jalan di daerah itu adalah empat
Rp250juta. (E) kacamata, dukacita, sapu tangan,
halalbihalal

___________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 4 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 921
27. Bagi semua mahasiswa diwajibkan melakukan (C) Kenaikan harga BBM memicu kepanikan
registrasi ulang pada tanggal yang telah ditentukan masyarakat.
oleh universitas. (D) Bertolak dari latar belakang permasalahan
tersebut, maka tujuan penelitian ini dapat
Kalimat di atas tidak baku karena penggunaan dirumuskan sebagai berikut.
_______. (E) Keadaan di daerah itu semakin membaik
sejak diberlakukannya kebijakan-kebijakan
(A) bagi baru.
(B) semua
(C) melakukan 31. Keterampilan membaca kamus merupakan keterampilan
(D) pada yang penting dimiliki. Keterampilan itu akan sangat
(E) oleh membantu Anda dalam mencari dan menemukan arti
kata secara cepat. Jika hal itu tidak dimiliki, bisa jadi
28. Makna gabungan kata merdeka berdaulat dapat juga Anda akan menghabiskan waktu setengah jam atau
dilihat pada gabungan kata dalam kalimat lebih hanya untuk mencari arti sebuah kata.
_______
Kalimat berikut yang tepat mengakhiri paragraf
(A) Mereka mengobrol sambil sesekali bersenda tersebut adalah _______
gurau.
(B) Kami merasa senasib sepenanggungan. (A) Oleh karena itu, beli dan milikilah kamus
(C) Orang itu malu-malu kucing ketika agar mudah menemukan arti kata.
dipersilakan makan oleh tuan rumah. (B) Dengan demikian, keberadaan kamus di
(D) Dia menjadi hilang semangat setelah perpustakaan sekolah sangat penting.
mengetahui pembalap unggulannya kalah. (C) Jadi, Anda perlu mengoleksi berbagai
(E) Pelari itu bersiap-siap sambil pasang kuda- kamus agar mudah mencari arti kata.
kuda. (D) Dengan demikian, milikilah kamus dan
biasakan membaca kamus dengan cermat.
29. Manakah kalimat yang efektif? _______ (E) Oleh sebab itu, biasakanlah membaca
kamus secara tepat dan cepat.
(A) Untuk mengetahui karakter seseorang dapat
dilihat dari tingkah lakunya. 32. Bunuh diri pada remaja berkaitan erat dengan
(B) Dalam segala usaha dilakukan menangani kekacauan dalam keluarga yang berkepanjangan,
masalah devaluasi dan perbaikan masalah kekerasan dalam keluarga, penolakan anak oleh
keuangan. orangtua, serta ketidakmampuan orangtua
(C) Karya tulis ini mengemukakan peranan mengembangkan keterampilan anak dalam mengatasi
perawat dalam mempercepat proses berbagai masalah. Remaja yang terus-menerus
penyembuhan pasien. mengalami penganiayaan dan pengabaian dapat
(D) Orang tersebut menjadi pegawai tetap atau berperilaku agresif, mencederai diri, dan sering
sebagai pegawai honorer? melakukan upaya bunuh diri.
(E) Bagi segenap peneliti yang akan
mengajukan proposal penelitian harap Intisari kutipan di atas adalah _______
mengirimkan datanya segera.
(A) Bunuh diri merupakan bukti
30. Kalimat yang TIDAK baku adalah _______ ketidakmampuan anak mengatasi berbagai
masalah.
(A) Penelitian tersebut menunjukkan bahwa (B) Anak dan remaja yang berperilaku agresif
perusahaan merugi karena sistem kerja dan mencederai diri semakin meningkat.
yang tidak efisien. (C) Bunuh diri pada anak dan remaja
(B) Pengimplementasian pasal tersebut disebabkan oleh persoalan dalam keluarga.
diperlihatkan dengan pendirian berbagai
sarana pendidikan.

___________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 5 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 921
(D) Angka bunuh diri pada anak dan remaja (A) Teknologi informasi merupakan cara untuk
semakin meningkat karena kekerasan dalam mengejar kemajuan dan menjadi mesin
rumah tangga. penggerak ekonomi serta gaya hidup
(E) Bunuh diri pada anak dan remaja berkaitan manusia modern.
erat dengan perilaku mereka dalam (B) Mengejar kemajuan dari negara maju,
menghadapi masalah. sekaligus penggerak ekonomi dan gaya
hidup manusia modern merupakan tujuan
33. teknologi informasi
(C) Teknologi informasi tidak hanya
Jenis Jumlah Orang Menurut Kualifikasi merupakan cara untuk mengejar kemajuan
Tenaga dari negara maju, tetapi juga menjadi mesin
No. S2
Penun- Diplo- SMU/ penggerak ekonomi, sekaligus menjadi gaya
jang ke S1 SLTP hidup manusia modern.
ma SMKK
atas (D) Cara mengejar kemajuan negara maju,
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
menjadi mesin penggerak ekonomi, dan
Pustaka-
1. 0 1 2 8 0 gaya hidup manusia modern melalui
wan
2. Laboran 0 0 0 2 0
teknologi informasi.
3. Teknisi 0 0 0 7 0 (E) Teknologi informasi mengejar kemajuan
Adminis- dan mesin penggerak ekonomi sekali-gus
4. 0 8 0 85 9 gaya hidup manusia modern.
trasi
5. Lain-lain 0 0 0 0 0
Total 0 9 2 102 9 Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 35
sampai nomor 40
Perumusan yang TIDAK tepat dari tabel di atas
adalah _______. 35. Penulisan tanda baca yang SALAH terdapat pada
kalimat _______
(A) jumlah karyawan dengan tingkat
pendidikan pascasarjana tidak ada (1) Abad ke21 merupakan tantangan bagi umat
(B) jumlah karyawan dengan tingkat manusia.
pendidikan sarjana lebih banyak daripada (2) PT Merdeka Jaya memenangkan tender.
karyawan dengan tingkat pendidikan (3) Ia membeli formulir ujian itu seharga
lainnya Rp. 350.000,-.
(C) jumlah karyawan bidang administrasi lebih (4) Mereka memerlukan uang pecahan 5000-an.
banyak daripada karyawan bidang lainnya
(D) tabel ini merupakan gambaran tingkat 36. Kalimat yang baku terdapat pada _______
pendidikan karyawan suatu perusahaan
(E) jumlah karyawan bidang laboran paling (1) Mempekerjakan anak di bawah umur
sedikit di antara jumlah karyawan bidang melanggar hak anak.
lainnya (2) Topik pembicaraan dalam diskusi tersebut
adalah merupakan perlindungan anak
34. 1. Teknologi informasi merupakan cara untuk mengejar terhadap kekerasan.
kemajuan dari negara maju. (3) Polisi menemukan beberapa lembar
2. Teknologi informasi menjadi mesin penggerak dokumen berupa faktur pajak dan akta
ekonomi sekaligus gaya hidup manusia modern. perusahaan.
(4) Banyak para pendatang liar menempati
Gabungan kedua kalimat di atas yang paling tepat kawasan tersebut.
adalah _______.

___________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 6 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 921
37. Pada umumnya, tumbuhan mendapatkan mineral dari Kalimat yang membuat paragraf di atas menjadi
tanah. Akan tetapi, ada pula tumbuhan kantong semar kurang padu adalah kalimat _______
(Nepenthes) yang mendapatkan nutrisinya dari
serangga yang terjerat di perangkapnya. Tumbuhan (1) Bagi orang dewasa, yang telah melewati
yang mencukupi kebutuhan nutrisinya dengan cara itu masa pertumbuhan, menjadi vegetarian
disebut insektivor. tidak terlalu menjadi masalah. Di sisi lain
(2) Namun, bagaimana jika anak yang masih
Pernyataan yang sesuai dengan kutipan di atas dalam masa tumbuh kembang menjadi
adalah _______ vegetarian?
(1) Kantong semar adalah tumbuhan pemakan (3) Seperti diketahui protein hewani berperan
serangga. cukup besar dalam proses tumbuh kembang
(2) Kantong semar mendapatkan nutrisi dari anak.
serangga yang terjerat di perangkapnya. (4) Tak jarang pula, orangtua yang
(3) Salah satu insektivor adalah kantong semar. mengarahkan anaknya agar ikut menjadi
(4) Nama lain kantong semar adalah tumbuhan vegetaria
pemakan serangga.
40. (1) Peran sang pencerita dan kedudukannya di
38. Penggunaan tanda baca titik dua (:) yang benar masyarakat berlainan pada setiap masyarakat. (2) Pada
terdapat pada ______ beberapa masyarakat, mereka diperlakukan sebagai
dukun atau saman yang berhubungan langsung
(1) Para karyawan mempunyai tuntutan yang dengan para dewa. (3) Di Indonesia tradisi lisan harus
keras: direktur mundur atau dimundurkan. bersaing dengan media cetak, radio, televisi, dan film.
(2) Mereka ingin memiliki kebebasan dasar (4) Sementara pendidikan masal, yang terutama
seperti: bebas dari rasa takut dan bebas dilakukan dalam bahasa Indonesia sebagai bahasa resmi
untuk menentukan jalan hidup. negara, cenderung menekankan yang sudah dominan.
(3) (Yani, 1987: 125—177) (5) Meneruskan pengetahuan yang terwujud dalam
(4) Para pejabat Pemda Kalteng mengatakan: teks lisan merupakan tantangan bagi kebudayaan
relokasi itu sulit dilakukan dalam waktu Indonesia yang sedang berubah sekarang.
dekat.
Kalimat yang TIDAK sesuai dengan gagasan
39. Bagi orang dewasa, yang telah melewati masa pokok paragraf tersebut adalah _______ .
pertumbuhan, menjadi vegetarian tidak terlalu menjadi
masalah. Namun, bagaimana jika anak yang masih (1) Kalimat 1 dan 2
dalam masa tumbuh kembang menjadi vegetarian? (2) Kalimat 2 dan 3
Seperti diketahui, protein hewani berperan cukup besar (3) Kalimat 1, 2 dan 3
dalam proses tumbuh kembang anak. Apabila anak (4) Kalimat 3, 4, dan 5
yang masih dalam masa tumbuh kembang menjadi
vegetarian, pertumbuhannya bisa terganggu. Tak
jarang pula, orangtua yang mengarahkan anaknya agar
ikut menjadi vegetarian.

___________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 7 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 921
BAHASA INGGRIS

BACAAN
Text I

Third World countries often mistakenly decide to permit rapid industrialization. When this industrialization
occurs, many new factories open, and workers get jobs. Unfortunately, many of these new jobs are not permanent. The
leaders of an industry want their factories to be as productive as possible, and they will do anything to achieve that goal.
Whenever they can, they take advantage of automation, which means that workers are replaced by a more efficient
machine.___________________________________________.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 sampai nomor 60

41. The main information of the text tells us about 42. Which of the following sentences is the best
_______. concluding sentence for the text?

(A) Thus, industrialization can boost Third World


(A) rapid economic growth in developing
countries’ economic growth.
countries
(B) As a result, automation may increase the rate
(B) the importance of automation for Third World
of unemployment.
countries
(C) In short, many employees have the
(C) the advantage and disadvantage of
opportunity to get new jobs.
industrialization
(D) Therefore, there is an increase in employees’
(D) the advantage of automation for leaders of
standard of living.
industries
(E) To conclude, industrialists can better share
(E) automation which is the best way to get
their profit with employees.
maximum profit

Text II

I We know that doctors and other health-care workers are meticulous about washing their hands. What
about their clothes? A recent New York Times article highlighted growing concerns in the US about the role
that doctors’ garments play in the spread of bacteria.
II According to the newspaper, the discussion was repeated this year in the US when the British National
5 Health Service imposed ‘bare below the elbows’ rule. It does not allow doctors to wear ties and long sleeves,
both of which are known to accumulate germs as doctors move from patient to patient. The article reported a
study from the New York Hospital Medical Centre of Queens that compared the ties of 40 doctors and
medical students with those of 10 security guards. It found that about half the ties worn by medical personnel
were a reservoir for germs, compared with just one in 10 of the ties taken from security guards.
III 10 When asked about the subject of doctors’ clothes and their possible role in the spread of infections, most
local doctors, and some hospitals, declined to comment. Associate Professor Dale Fisher, the Chairman of
infection control said that ties and other pieces of clothes are sometimes referred to as reservoirs for micro-
organism that may cause nosocomial infection (infection caught while staying in a hospital) but he added that
14 the risk of infections from contaminated clothes needed to be put in perspective.

___________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 8 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 921
43. The main information of the text tells us about 47. From the text we may conclude that _______.
_______.
(A) the New York Times’ article has helped
(A) concerns in the US about the spread of socialize the legally recognized findings of
diseases the New York Hospital’s research
(B) the spread of germs through the garments of (B) generally doctors and hospitals do not know
medical personnel that they are accused of spreading bacteria
(C) a recent New York Time’s article about to people
doctors (C) Professor Dale Fisher is sure that what
(D) the meticulous doctors and health-care doctors wear are reservoirs of germs that
workers cause people to get a certain disease
(E) recognition of a doctor’s role in spreading (D) the findings that doctor’s clothes can be a
bacteria means of spreading a disease have not yet
been accepted by most doctors
44. An article in the New York Times mentioned that (E) hospitals in the US have adopted the policy
_______. of ‘bare below the elbows’ for all medical
doctors.
(A) the New York Hospital Medical Centre of
Queens conducted a research on doctor- Text III
patient relationship
(B) the British National Health Service issued a In Australia most children attend primary
rule allowing doctors to wear long sleeves school from the age of five. Only two per cent of
(C) there is a concern about people’s wearing children of primary school are educated at home.
ties and long sleeves when going to the Some children who go to school also take up extra
hospital activities such as learning to play a musical instrument
(D) the clothes of doctors are considered to be or dancing, and they go to private classes for these and
the source of bacteria that may infect people for school ___(48)___ they find difficult or particularly
(E) the clothes of the patients are the means of interesting, such as languages, mathematics or
spreading bacteria to doctors who are computing. Ninety-five per cent of the population
treating them goes on to secondary school, ___(49)___ a much
smaller percentage pass the final year of secondary
45. The findings of the New York Hospital Medical school examinations and complete a university
Centre show that _______. ___(50)___. At the moment, university students and
graduates make up less than a third of total
(A) 40 medical workers have been infected by population. Australian universities are modern and
various diseases from patients well-equipped. Most teaching is by a combination of
(B) all the ties worn by medical personnel are tutorial and ___(51)___ classes. The ___(52)___ courses
reservoirs for germs like History and Philosophy, usually involve a lot of
(C) no one of the 10 security guards gets the reading in the library. To become a primary or
bacteria from patients secondary school teacher, it is usually necessary to
(D) long sleeves are to be the most suitable wear study at university for three years or more.
for hospital personnel
(E) 50 % of medical personnel’s ties have been 48. (A) matters
proven to be a reservoir of bacteria (B) courses
(C) subjects
46. ‘bare below the elbow’ in line 5 means _______. (D) problems
(E) lectures
(A) a jacket with long sleeves
(B) a formal attire
(C) a shirt with short sleeves
(D) a doctor’s uniform
(E) a shirt with a tie
___________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 9 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 921
49. (A) and (C) you can stretch out your payments
(B) as well as (D) stretch out your payments
(C) or (E) your payments can be stretched out
(D) but
(E) then 56. ‘May I borrow your calculator, please?’
‘Sorry, I can’t find it in my bag. I _______ at home.’
50. (A) college
(B) award (A) had to leave it
(C) scholarship (B) must have left it
(D) degree (C) should leave it
(E) faculty (D) have to leave it
(E) should have left it
51. (A) practiced
(B) practicing 57. Adi’s parents were anxious to know _______ in the
(C) practitioner state university entrance test.
(D) practice
(E) practical (A) did he do well
(B) how did he do
52. (A) human (C) how well he did
(B) humanitarian (D) is he doing well
(C) humanism (E) he did well
(D) humanist
(E) humanities 58. ‘Are you going to send the letter by
regular mail?’
TATA BAHASA ‘No, I have to give it directly to the person
_______ this letter is addressed.’
Petunjuk: Soal nomor 53 sampai nomor 60 tidak
berhubungan dengan bacaan (A) who
(B) whom
53. Erika _______ on her report for three days in a row (C) whose
without much sleep. That’s why she looks so tired. (D) to whom
(E) from whom
(A) works
(B) is working 59. ‘It’s very unfortunate that some companies have
(C) has been working closed their plants in Indonesia.’
(D) was working ‘Well, this is just an example of the economic
(E) had been working problem _______ by the country.’

54. Entering the classroom, I saw my students _______ (A) face


for the speech they had to make. (B) facing
(C) to face
(A) practicing (D) faced
(B) were practicing (E) were faced
(C) practiced
60. _______, I would explain why inflation is so high.
(D) had practiced
(E) to practice
(A) If I understood economics
(B) If I understand economics
55. Having a credit card is convenient because you
(C) If I didn’t understand economics
can either pay your bills with one check or ______.
(D) Unless I understood economics
(E) If I don’t understand economics
(A) stretching out your payments
(B) to stretch out your payments
___________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 10 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 931
MATA UJIAN : MATEMATIKA DASAR, BAHASA INDONESIA, BAHASA
INGGRIS
TANGGAL UJIAN : 1 MARET 2009
WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 60
______________________________________________________________________________________

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 dv


4. Jika v = (x - 1 )(x + 1 )(x 2 +1 )(x 4 +1 ), maka
sampai nomor 20 dx
untuk x = -1 adalah …
1. Himpunan penyelesaian dari x yang memenuhi
1
æ1 ö (A) –8 (D) 2
pertidaksamaan 3 log(x 2 + 4 x ) ³ 3 log ç ÷ adalah
è5 ø (B) –2 (E) 8
... (C) 0

(A) x > -5 atau x < 1 5. Nilai x yang memenuhi pertidaksamaan


2 2
(B) -5 £ x £ 1 (0, 125)2 x -x - 2 x -3 x +5
£ 0 adalah …
(C) -5 < x < 1
(D) x £ -5 atau x ³ 1 5
(E) -1 £ x atau x ³ 5
(A) - £ x £1
2
5
2. Suatu garis lurus mempunyai gradien –1 dan (B) x £ 1 atau x ³
2
memotong parabola y = x 2 + 2x + 2 di titik (1, 5). 5
(C) 1£x £
Titik potong lainnya mempunyai koordinat … 2
5
(D) x £ -1 atau x ³
(A) (-4, -10) (D) (-2, 8) 2
(B) (-4, 2) (E) ( 4, 2) 5
(E) -1 £ x £
(C) (-4, 10) 2

3. Luas suatu area parkir 200 m2 , luas rata-rata


untuk mobil sedan 4 m2 dan bis 18 m2. Daya muat
maksimum hanya 29 kendaraan, biaya parkir
untuk mobil sedan Rp.1000/jam dan untuk bis
Rp. 2500/jam. Jika dalam 1 jam tidak ada
kendaraan yang pergi dan datang, maka
pendapatan maksimum dari area parkir tersebut
dalam 1 jam adalah …

(A) Rp28.000,00 (D) Rp39.000,00


(B) Rp29.000,00 (E) Rp48.000,00
(C) Rp38.000,00

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 1 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 931
6. Misalkan fungsi kuadrat y = (t + 1)x 2 -tx 10. Jika diketahui barisan 1, (1+2), (1+2+3), (1+2+3+4),
berpotongan dengan garis y = tx +(4 -t ) . Jika (1+2+3+4+5), ... maka suku ke-100 dari barisan di
atas adalah …
kurva fungsi kuadrat tersebut terbuka ke atas,
maka nilai t yang memenuhi adalah ...
(A) 5550 (D) 5050
(B) 5500 (E) 5005
4
(A) - £ t £ -1 (C) 5055
3
4 11. Pada suatu hari dilakukan pengamatan terhadap
(B) t³-
3 virus-virus tertentu yang berkembang dengan
4 membelah diri menjadi dua. Pada awal
(C) t<-
3 pengamatan terdapat 2 virus. Pembelahan terjadi
4 setiap 24 jam. Jika setiap 3 hari, seperempat dari
(D) - < t < -1
3 virus dibunuh, maka banyaknya virus setelah satu
(E) t > –1 minggu pertama adalah ...

7. Jika p dan q adalah akar-akar persamaan kuadrat (A) 24 (D) 64


3x 2 + 6 x + 4 = 0 , maka persamaan kuadrat yang (B) 36 (E) 72
mempunyai akar-akar (2p + q + 1) dan (p + 2q + 1) (C) 48
adalah …….
é-1 2 a + b ù é4 3 ù
12. Jika A = ê ú,B= ê ú, dan
(A) x2 + 4x + 3 = 0 ëa 7 û ë1 a û
(B) x2 + 4x + 7 = 0 é1 15 ù
(C) 3x2 + 12x + 13 = 0 (AB )T = ê ú, maka nilai a + b = …
ë7 20 û
(D) x2 - 8x + 19 = 0
(E) 3x2 - 24x + 49 = 0
(A) 5 (D) 2
(B) 4 (E) 1
8. Dari huruf S, I, M, A, dan K dapat dibuat 120
(C) 3
”kata”. Jika “kata” ini disusun secara alfabetikal,
maka kata “SIMAK” akan berada pada urutan ke-
13. P Pada gambar di samping, O
...
adalah pusat lingkaran. Jika
PQ = 5 dan OP = 3, maka
(A) 105 (D) 115
O a cos (p + a) = …
(B) 106 (E) 116
(C) 107
Q
9. Diketahui sistem persamaan :
2
y+ =4 7 7
x+z (A) - (D)
18 15
18
5y + = 18 7 7
2x + y + z (B) - (E)
9 9
8 6 7
- =3 (C)
x + z 2x + y + z 18

Nilai dari y + x 2 - 2xz + z 2 adalah …

(A) 3 (D) 9
(B) 5 (E) 10
(C) 7
________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 2 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 931
14. Diketahui l adalah garis yang dinyatakan oleh 18. Rata-rata sekelompok data yang masing-masing
é1 1 2 ù nilainya berbeda adalah 5. Jika data terbesar tidak
ê ú diperhitungkan, maka nilai rata-ratanya menjadi
det(A) = 0 dimana A = êx y 1 ú, persamaan
2. Sedangkan jika dikurangi dengan data terkecil
ê
ë2 1 3 ú û maka nilai rata-ratanya menjadi 5,5. Jika
garis yang sejajar l dan melalui titik (3,4) adalah jangkauan data 21, maka data terbesarnya adalah
… …

(A) x + y -7 = 0 (D) x + y -1 = 0 (A) 35 (D) 14


(B) x - y +7 =0 (E) x + y +1 =0 (B) 23 (E) 5
(C) x - y +1 =0 (C) 21

15. Jumlah n suku pertama suatu deret geometri 19. Diketahui g (x )= 9 - 3x 3 . Jika
adalah Sn = 2 n - 1 . Persamaan kuadrat yang akar- (g o f)(x) = -3x 3 + 6x 2 + 24 x -15 , maka nilai dari
akarnya suku ke-4 dan rasio deret tersebut adalah f (-2) sama dengan …

(A) –8 (D) 2
(A) x2 + 10x + 16 = 0 (B) –2 (E) 8
(B) x2 - 10x + 16 = 0 (C) 0
(C) x2 + 10x - 16 = 0
3
(D) x2 + 6x - 16 = 0 20. Jika kurva y = ( x 2 - a) (2 x +b ) turun pada interval
(E) x2 - 6x - 16 = 0 2
-1 < x < , maka nilai ab = …
5
p
16. Jika 0 < x < dan x memenuhi persamaan
2 (A) -3 (D) 2
sin x - tan x - 2 cos x + 2 = 0 , maka himpunan (B) -2 (E) 3
nilai sin x adalah … (C) 1

ìï 2 ü ìï 1 üï
(A) í 5 ïý (D) í 5ý
îïï 5 ïïþ îïï 5 ïïþ
ìï 1 ü
(B) {0} (E) í 5 , 0ïý
ïîï 5 ïþï
ïì 2 5 , 0ïü
(C) í ý
ïîï 5 ïïþ

17. Banyaknya bilangan bulat positif diantara 200 dan


2000 yang merupakan kelipatan 6 atau 7 tetapi
tidak keduanya adalah …

(A) 469 (D) 514


(B) 471 (E) 557
(C) 513

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 3 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 931
BAHASA INDONESIA

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 25. Sesuai dengan kesepakatan, Pupuk Kaltim akan kembali
sampai nomor 35 menyuplai gas pada Mei 2009.

21. Penulisan gabungan kata di bawah ini benar Inti kalimat tersebut adalah _______.
semuanya, kecuali _______.
(A) kesepakatan Pupuk Kaltim
(A) tanggung jawab, kerjasama, tandatangan, (B) pupuk Kaltim menyuplai gas
terima kasih (C) suplai gas dilakukan oleh Pupuk Kaltim
(B) semipermanen, mancanegara, pascasarjana, (D) kesepakatan Pupuk Kaltim untuk
saptakrida menyuplai gas pada Mei 2009
(C) acapkali, adakalanya, barangkali, (E) suplai gas Pupuk Kaltim akan dilakukan
bagaimana pada Mei 2009
(D) mata ajar, meja tulis, orang tua, simpang
empat 26. Penyebab meluasnya kawasan rawan longsor tiada lain
(E) kacamata, dukacita, sapu tangan, karena eksploitasi lahan untuk tanaman kentang dan
halalbihalal sayuran. Dalam lima tahun terakhir di kawasan
Wonosobo dan sekitarnya produksi kentang 16 ton per
22. Penulisan tanda baca yang sesuai dengan EYD hektare, naik 6 kali lipat dari produksi rata-rata 2,5
adalah _______. ton.

(A) Rp 1.000.000,00 Kata-kata yang tepat untuk menggantikan kata


(B) Rp 1.000.000,- yang bercetak tebal dalam teks di atas adalah
(C) Rp. 1.000.000,- _______.
(D) Rp. 1.000.000,00
(E) Rp1.000.000,00 (A) pemanfaatan, hasil
(B) pemindahan, pembuatan
23. Penulisan kata yang semuanya BENAR terdapat (C) pertukaran, pengeluaran
pada _______. (D) pembaharuan, panen
(E) perencanaan, peningkatan
(A) kuitansi, kwalitas, jadual
(B) kuitansi, kualitas, jadwal 27. Menangani masalah anak jalanan memang tidak
(C) kuitansi, kualitas, jadual mudah. Seharusnya, mereka tidak hidup di jalan. Akan
(D) kwitansi, kualitas, jadwal tetapi, jika anak-anak ini diminta untuk tinggal di
(E) kwitansi, kwalitas, jadwal rumah penampungan, tidak lama kemudian, mereka
kembali lagi ke jalan. Alasan mereka, jalanan adalah
24. Makna gabungan kata merdeka berdaulat dapat juga rumah mereka yang sesungguhnya. Anak-anak
dilihat pada gabungan kata dalam kalimat berkeliaran di jalan dan sebagian dari mereka hidup
_______ dari meminta-minta. Kehadiran mereka di jalan sangat
mengkhawatirkan karena setiap saat mereka terancam
mengalami kecelakaan.
(A) Mereka mengobrol sambil sesekali bersenda
gurau.
(B) Kami merasa senasib sepenanggungan. Secara singkat dapat dikatakan bahwa _______.
(C) Orang itu malu-malu kucing ketika
dipersilakan makan oleh tuan rumah. (A) penanganan anak jalanan tidak mudah
(D) Dia menjadi hilang semangat setelah karena kehadiran mereka sangat
mengetahui pembalap unggulannya kalah. mengkhawatirkan
(E) Pelari itu bersiap-siap sambil pasang kuda- (B) anak-anak jalanan sulit ditangani karena
kuda. setiap saat mereka terancam mengalami
kecelakaan
________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 4 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 931
(C) anak-anak jalanan hidup dari meminta- 30. (1) Di sekolah tersebut mencontek itu “haram”
minta hukumnya. (2) Sekolah tidak dapat mentolerir
(D) Menangani masalah anak jalanan tidak perbuatan tidak jujur itu. (3) Bagi sekolah, kejujuran
mudah karena mereka menganggap bahwa adalah suatu nilai yang harus dipegang teguh oleh
jalanan adalah rumah mereka setiap siswanya. (4) Oleh karena itu, sanksi yang
(E) Penanganan anak jalanan tidak mudah diterapkan oleh sekolah bagi siswa yang mencontek
karena mereka selalu kembali lagi ke jalan juga sangat keras. (5) Di SMP, jika ada siswa yang
ketahuan mencontek saat ulangan, sudah dipastikan
28. Setiap pagi, lelaki yang hanya menamatkan pendidikan tidak akan diterima di SMU. (6) Di SMU, sanksinya
sekolah dasar itu memanjat pohon lontar. Dia lebih keras lagi, yaitu drop-out bagi siswa yang
membawa alat sadap yang disebut haik untuk didapati mencontek.
menampung nira. Keesokan harinya, ia mengambil haik
yang sudah dipenuhi nira, lalu menggantinya dengan Ide pokok kutipan di atas adalah _______.
haik yang baru.
(A) mencontek itu dilarang keras
Kutipan di atas tentang _______. (B) sekolah tidak dapat mentolerir perbuatan
tidak jujur itu
(A) cara menyadap nira (C) sanksi yang diterapkan sekolah sangat keras
(B) alat yang diperlukan untuk menyadap nira. (D) siswa dipastikan tidak akan diterima di
(C) penyadap nira SMU
(D) manfaat pohon lontar (E) siswa drop-out begitu ketahuan mencontek
(E) kegiatan seorang penyadap nira
31. Keterampilan membaca kamus merupakan keterampilan
29. Kedatangan orang Eropa ke Indonesia sedikit banyak yang penting dimiliki. Keterampilan itu akan sangat
ikut menyebarkan pemakaian bahasa Melayu. Orang- membantu Anda dalam mencari dan menemukan arti
orang Portugis yang mula-mula datang ke Indonesia, kata secara cepat. Jika hal itu tidak dimiliki, bisa jadi
baik untuk keperluan dagang maupun untuk keperluan Anda akan menghabiskan waktu setengah jam atau
penyebaran agama Katolik, memakai Bahasa Melayu lebih hanya untuk mencari arti sebuah kata.
sebagai bahasa perantara pada waktu mereka
berhubungan dengan pembesar-pembesar di Indonesia. Kalimat berikut yang tepat mengakhiri paragraf
Salah seorang di antara mereka, Antonio Pigafetta, tersebut adalah _______
seorang ahli etnografi, pada tahun 1521, pernah datang
ke Tidore ikut berlayar bersama Magellan. Dia sempat (A) Oleh karena itu, beli dan milikilah kamus
menyusun daftar kata atau kamus dwibahasa Melayu- agar mudah menemukan arti kata.
Portugis yang terdiri atas kira-kira 500 kata. (B) Dengan demikian, keberadaan kamus di
perpustakaan sekolah sangat penting.
Pernyataan yang TIDAK sesuai dengan kutipan di (C) Jadi, Anda perlu mengoleksi berbagai
atas adalah _______ kamus agar mudah mencari arti kata.
(D) Dengan demikian, milikilah kamus dan
(A) Bahasa Melayu berkembang di Eropa berkat biasakan membaca kamus dengan cermat.
orang-orang Eropa yang datang ke Indonesia. (E) Oleh sebab itu, biasakanlah membaca
(B) Bahasa Melayu digunakan orang-orang Eropa kamus secara tepat dan cepat.
dan penduduk Indonesia sebagai alat
komunikasi. 32. Kemarahan membuat sel-sel otot jantung
(C) Antonio Pigafetta menyusun daftar kata membutuhkan banyak oksigen dan menyebabkan
bahasa Melayu. kekentalan pada darah meningkat. Dalam keadaan
(D) Orang-orang Eropa sudah datang ke tersebut, detak jantung meningkat melebihi batas wajar
Indonesia pada sekitar abad ke-16. dan menyebabkan kenaikan tekanan darah. Keadaan
(E) Orang-orang Eropa datang ke Indonesia inilah yang mendorong terjadinya serangan jantung.
antara lain untuk menyebarkan agama.
Kutipan di atas membicarakan _______.

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 5 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 931
(A) penyebab terjadinya serangan jantung (C) Lulusan sekolah menengah di Amerika
(B) peran kemarahan dalam serangan jantung selalu memperoleh pekerjaan dengan gaji
(C) hubungan detak jantung dan tekanan darah lebih besar daripada lulusan perguruan
(D) proses terjadinya serangan jantung tinggi.
(E) hubungan kekentalan darah, detak jantung, (D) Lulusan perguruan tinggi di Amerika tidak
dan serangan jantung selalu memperoleh pekerjaan bergaji besar.
(E) Dalam pandangan banyak orang Amerika,
33. Pertumbuhan tanaman bergantung pada bibit tanaman pendidikan merupakan faktor yang paling
itu dan kondisi lingkungan yang ada di sekitarnya, berpengaruh pada perubahan hidup
misalnya kondisi tanah dan udara. Demikian pula seseorang.
halnya dengan perkembangan moral anak yang juga
bergantung pada kepribadian dan kondisi lingkungan, 35. Sejak dahulu Nusantara telah terkenal akan kekayaan
seperti keluarga dan tempat tinggalnya. rempah-rempahnya. Selain itu, Nusantara juga
merupakan jalur perdagangan yang strategis untuk
Dari kutipan di atas dapat disimpulkan bahwa dilalui para saudagar asing, termasuk saudagar Cina.
____. Selain membeli rempah-rempah, bangsa Cina datang ke
Nusantara juga untuk menjual sutra khas Cina yang
(A) pertumbuhan tanaman dapat disamakan menjadi produksi utama bangsa Cina pada masa lalu
dengan perkembangan moral anak.
(B) faktor-faktor yang mempengaruhi Dapat dikatakan bahwa _______.
perkembangan moral anak dapat
dianalogikan dengan faktor-faktor (A) bangsa Cina tertarik ke Nusantara karena
penunjang pertumbuhan tanaman. dahulu Nusantara terkenal akan kekayaan
(C) bibit tanaman sama dengan kepribadian rempah-rempahnya.
anak yang sedang mengalami (B) nusantara terkenal karena bangsa Cina
perkembangan moral. datang ke Nusantara untuk berjual-beli.
(D) kondisi lingkungan merupakan faktor yang (C) jalur perdangangan yang strategis
sangat penting dalam pertumbuhan merupakan daya tarik Nusantara bagi
tanaman. bangsa Cina.
(E) kondisi lingkungan merupakan tempat (D) hal utama yang menjadi penyebab
bergantung pertumbuhan anak. kedatangan bangsa Cina ke Indonesia
adalah perdagangan.
34. Masyarakat Amerika, pada umumnya, menyetujui (E) membeli rempah-rempah dari Nusantara
bahwa pendidikan merupakan faktor yang paling menjadi tujuan utama kedatangan bangsa
berpengaruh pada perubahan hidup seseorang. Cina.
Pendapat lain menyatakan bahwa perubahan hidup
seseorang dipengaruhi oleh faktor keberuntungan. Hal Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 36
ini terlihat dari banyaknya jumlah lulusan sekolah sampai nomor 40
menengah di Amerika yang memperoleh pekerjaan
bergaji lebih besar dibandingkan dengan lulusan 36. Ayah memagari rumah kami dengan pohon
perguruan tinggi. kemuning.

Pernyataan-pernyataan berikut ini sesuai dengan Kata-kata yang mempunyai bentukan yang sama
kutipan di atas, kecuali _______ maknanya dengan kata yang dicetak tebal di atas
terdapat dalam kalimat _______
(A) Sebagian besar orang Amerika percaya
bahwa pendidikan dapat mengubah hidup (1)
Adik menamai kucing kami Si Belang.
seseorang. (2)
Setelah menguliti apel itu, kakak memotong-
(B) Keberuntungan merupakan salah satu motongnya.
faktor yang berpengaruh dalam perubahan (3) Ibu menggarami daging sebelum
hidup memanggangnya di atas bara arang.
(4) Laki-laki itu memacari adik temannya.
________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 6 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 931
37. Orang tua disarankan, agar tidak secara langsung 39. Istilah Indonesia diberikan oleh seorang ahli hukum
membantu mereka tetapi lebih mengarah kepada kelahiran Skotlandia dari Universitas Edinburgh,
pemberian petunjuk. James Richardson Logan (1819–1869). Pada 1847, ia
menerbitkan majalah ilmiah tahunan, Journal of the
Perbaikan ejaan dalam kalimat tersebut adalah Indian Archipelago and Eastern Asia (JIAEA) di
____. Singapura. Nama Indonesia muncul pertama kali
dalam jurnal itu. Kemudian, muncul seorang ahli
(1) di depan kata agar tanda koma (,) etnografi bahasa Inggris, George Samuel Windsor Earl
dihilangkan (1813–1865). Ia menulis artikel berjudul “On the
(2) kata orang tua penulisannya digabung Leading Characteristics of the Papuan, Australian and
(3) di depan kata tetapi harus memakai tanda Melayu-Polynesian Nations” pada 1850. Di situ, ia
koma (,) memelopori penggunaan nama khas Indunesia atau
(4) di depan kata disarankan dibubuhi tanda Malayunesia.
titik dua (:)
Pernyataan yang sesuai dengan kutipan diatas
38. Penulisan yang baku adalah _______ adalah _______

(1) Kota vokasional merupakan predikat bagi (1) Nama Indonesia diberikan oleh James
kota yang menyelenggarakan pendidikan Richardson Logan.
berbasis keterampilan atau kejuruan. (2) James Richardson Logan adalah seorang pakar
(2) Hingga kini jumlah sekolah kejuruan yang hukum.
ada di Kota Bogor telah mencapai 62 buah. (3) Nama Indonesia muncul pertama kali dalam
sebuah jurnal.
(3) Hal itu bisa menyebabkan berbagai
(4) Nama Malayunesia diberikan oleh George
penyakit, seperti sesak nafas, infeksi saluran
Samuel Windsor Earl.
pernapasan, dan tekanan darah.
(4) Studi itu difokuskan pada 206 kasus dari
40. Penggunaan tanda baca titik dua (:) yang benar
pasien yang menderita radang paru-paru
terdapat pada ______
yang disebabkan bakteri patogen, atau
streptococcus pneumonia.
(1) Para karyawan mempunyai tuntutan yang
keras: direktur mundur atau dimundurkan.
(2) Mereka ingin memiliki kebebasan dasar
seperti: bebas dari rasa takut dan bebas
untuk menentukan jalan hidup.
(3) (Yani, 1987: 125—177)
(4) Para pejabat Pemda Kalteng mengatakan:
relokasi itu sulit dilakukan dalam waktu
dekat.

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 7 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 931
BAHASA INGGRIS

BACAAN
Text I

Third World countries often mistakenly decide to permit rapid industrialization. When this industrialization
occurs, many new factories open, and workers get jobs. Unfortunately, many of these new jobs are not permanent.
The leaders of an industry want their factories to be as productive as possible, and they will do anything to achieve
that goal. Whenever they can, they take advantage of automation, which means that workers are replaced by a more
efficient machine.___________________________________________.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 sampai nomor 60

41. The main information of the text tells us about _______.

(A) rapid economic growth in developing countries


(B) the importance of automation for Third World countries
(C) the advantage and disadvantage of industrialization
(D) the advantage of automation for leaders of industries
(E) automation which is the best way to get maximum profit

42. Which of the following sentences is the best concluding sentence for the text?

(A) Thus, industrialization can boost Third World countries’ economic growth.
(B) In short, many employees have the opportunity to get new jobs.
(C) Therefore, there is an increase in employees’ standard of living.
(D) To conclude, industrialists can better share their profit with employees.
(E) As a result, automation may increase the rate of unemployment.

Text II

The most important thing that keeps a family together is the faith of each member that when he or she has
something to say, the others will listen. You shouldn’t have to yell in order to be heard. You should be able to say, ”I
went downtown today and I saw these interesting people,“ and give an account of your day, and the others should
pay attention. This sort of everyday storytelling is what holds people together. We can endure terrible hardships if we
get to tell somebody about them.
Authoritarian fathers get in the way of storytelling, and so do over-anxious mothers and jealous brothers and
sisters, but mostly what defeats us is noise and busyness. The people around us deserve our best attention sometimes,
and then we have to shut the world out. Turn off the television. Turn off the radio. Don’t read the newspaper. Live a
smaller life. The television is full of trash, the radio is full of noise and nonsense, and the newspaper is full of horrors
and disasters and stories about terrible things done by other people’s children – and all of it an open invitation to be
self-righteous; those weren’t our children who beat up the old lady and put her in the hospital.
Worst of all, the media tend to remove us from direct experience. When we are fascinated by television and
accept it as reality, the real world pales. American children don’t want to go on trips to strange places because it will
mean missing their favourite shows. What a pity.
We have more information than any other people in history, and we need a little less of it and a little more
experience. The terrible danger of the media is their power to diminish our pleasure in the ordinary day, the richness
and the goodness of a simple landscape and ordinary small talk and stories.

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 8 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 931
43. The article says that everyday storytelling is (D) we ought to pay more attention to the
important because _______. people around us
(E) the radio and the newspaper provide us
(A) it helps to improve children’s intelligence with all the information we need
(B) it one of the most important subjects at
school Text III
(C) it helps us when we experience happiness
(D) it helps bring a family together There has been so much written about the
(E) it can enhance children’s creative thinking dangers of cigarette smoking that it is hard to believe
that anyone would smoke, knowing the risks it brings
44. According to the text, the greatest obstacle to and the energy drain it causes. Cigarette smoke is
storytelling is _______. composed of over 4000 chemicals, ___(48)___ 43 that
are known to cause cancer. Advertisers spend billion
(A) strict fathers of dollars a year to ___(49)___ you that smoking will
(B) overanxious mothers make you more attractive, sexier, cooler, and calmer,
(C) envious brother and will solve all your problems in life. We are a
(D) resentful sisters drug-using ___(50)___, and the payoff is excitement
(E) noise and busyness and pleasure and a quick fix for problems. The fact is,
___(51)___, that nicotine is a depressant and saps your
45. In the text the author says that we need more energy. Recent studies also show that smoking even
_______. causes wrinkles. The risks are well documented, and
nearly 500.000 people die every year from smoking-
(A) ordinary small talk in our families ___(52)___ illness. Nonsmokers who are married to
(B) up-to-date information from the media. smokers have a 30 percent greater risk of developing
(C) laws to protect the media lung cancer than those who are married to
(D) information to help us make everyday nonsmokers.
decisions
(E) stories about what other children do to their 48. (A) include
parents (B) inclusion
(C) including
46. We may infer from the text that there is a tendency (D) inclusive
of the media to _______. (E) included

(A) make reality seem more vivid to us 49. (A) convince


(B) open our minds and see the world (B) confirm
(C) encourage a sense of adventure in us (C) trust
(D) increase our reliance on other people (D) believe
(E) prevent us from experiencing the real world (E) force

47. Sometimes we should just shut out the world 50. (A) society
because _______. (B) group
(C) population
(A) some TV programs are too interesting to (D) symptoms
miss (E) system
(B) we need to develop a sense of self-
righteousness 51. (A) moreover
(C) the information in the newspapers is mostly (B) however
misleading (C) in addition
(D) furthermore
(E) for instance

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 9 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 931
52. (A) relate 57. ‘Yumi, I really don’t know _______. You know as
(B) relation much English as I do.’
(C) related ‘Well, I mainly want you to correct my
(D) relative pronunciation.’
(E) relating
(A) whether I can teach
TATA BAHASA (B) what I can teach you
(C) how can I teach you
Petunjuk: Soal nomor 53 sampai nomor 60 tidak (D) what can I teach you
berhubungan dengan bacaan (E) I can teach you what

53. Erika _______ on her report for three days in a row 58. ‘May I borrow your calculator, please?’
without much sleep. That’s why she looks so tired. ‘Sorry, I can’t find it in my bag. I _______ at home.’

(A) works (A) had to leave it


(B) is working (B) must have left it
(C) has been working (C) should leave it
(D) was working (D) have to leave it
(E) had been working (E) should have left it

54. ‘I thought lunch is ready.’ 59. Kerosene lamps had been used in every house in
‘Don’t worry, it _______ now.’ this village until _______ in remote places.

(A) is preparing (A) people started using them


(B) prepares (B) there was no electricity at all
(C) is being prepared (C) people think it is cheap energy
(D) is prepared (D) there was no other kind of energy
(E) be prepared (E) the government installed electricity

55. ‘Why did you have to work overtime yesterday?’ 60. If the food-producing nations had not sent
‘Well, I had to finish not only the company’s immediate aid, thousands of people in the
annual report _______.’ drought regions would have died.
From the above sentence we may conclude that
(A) but I also had to copy the annual report _______.
(B) and I also had to copy the annual report
(C) but also the copying of the report (A) there was still empathy among nations
(D) but I was also copying the annual report (B) nations deliberately produced food for the
(E) and also copying the annual report victims
(C) potential nations which could help were
56. I’ve just received a fax from the bookstore _______ indifferent
that the latest version of the accounting book (D) food-producing nations were hit by a severe
written by Kelso will be available tomorrow. drought
(E) victims of the drought were unable to
(A) to notify survive
(B) notifying
(C) to be notified
(D) notified
(E) notifies

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 10 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 941
MATA UJIAN : MATEMATIKA DASAR, BAHASA INDONESIA, BAHASA
INGGRIS
TANGGAL UJIAN : 1 MARET 2009
WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 60
______________________________________________________________________________________

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 4. Perhatikan gambar berikut:


sampai nomor 17

a2 æ 8b ö
1. Jika log = 18 , maka log ç5 3 ÷= ...
b 2 ç a ÷
è ø

(A) –2 (D) 1
(B) –1 (E) 2
(C) 0
Dalam sistem pertidaksamaan 2y ≥ x, y ≤ 2x,
2. 2
Misalkan kurva y = x -(a -1 )x +6 dan y = x - 10 2y + x ≤ 20, y + x ≥ 9, nilai minimum dari -3y – x
dicapai pada titik ...
berpotongan di dua titik yang berbeda, maka nilai
a yang memenuhi adalah ... (A) O (C) Q (E) S
(B) P (D) R
(A) -8 £ a £ 8
(B) a £ −8 atau a ³ 8 5. (a, b) dan (c, d ) adalah titik potong antara kurva
(C) a < -8 atau a > 8
x 2 - y 2 = 0 dan garis y + 2 x = 11 . Jika a dan b
(D) -8 < a < 8
merupakan bilangan bulat, maka a – b + c – d = ...
(E) -6 < a < 10
11 44
3. Himpunan penyelesaian dari (A) - (D)
3 3
2 1
(x - 2 )x +4 x -6 = -2 x +1
,x ¹2 (B) 0 (E) 22
( 2
x - 4x + 4) (C)
22
adalah ... 3

(A) {1, 2} (D) {-2, 1, 3} 6. Dari huruf S, I, M, A, dan K dapat dibuat 120
(B) {-2, 2} (E) {-2, 1, 2, 3} ”kata”. Jika “kata” ini disusun secara alfabetikal,
(C) {-2, 3} maka kata “SIMAK” akan berada pada urutan ke-
...

(A) 105 (D) 115


(B) 106 (E) 116
(C) 107

______________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 1 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 941
éx + 2 3 ù é3 0 ù 11. Pada suatu hari dilakukan pengamatan terhadap
7. Diketahui A = ê ú, B=ê ú, maka virus-virus tertentu yang berkembang dengan
ë 3 3û ë5 x + 2 û
membelah diri menjadi dua. Pada awal
perkalian nilai-nilai x yang memenuhi det (AB) =
pengamatan terdapat 2 virus. Pembelahan terjadi
36 adalah ...
setiap 24 jam. Jika setiap 3 hari, seperempat dari
virus dibunuh, maka banyaknya virus setelah satu
(A) –8 (D) 2
minggu pertama adalah ...
(B) –7 (E) 6
(C) –6
(A) 24 (D) 64
(B) 36 (E) 72
8. Diketahui A adalah sudut yang terletak di
(C) 48
x +1
kuadran IV dan cos A = , x > 0 maka tan A
2x x - 1 px
adalah … 12. Pertidaksamaan 3x - p > + dipenuhi oleh
5 2
x < -3. Maka nilai p adalah ...
x2 + 1 x +1
(A) (D) -
x +1 x -1 2
(A) p < 16 (D) p < 16
x2 - 1 x -1 5
(B) - (E) - 2
x +1 x +1 (B) p = 16 (E) p = 16
2
5
x +1 2
(C) - (C) p > 16
x +1 5

9. Banyaknya nilai x yang memenuhi persamaan 13. Seekor semut merayap pada suatu koordinat
æ p ö 1 p p Cartesius dimulai dari titik asal (0,0), kemudian
sin ç2 x - ÷= dimana - < x < adalah ...
è 2 ø 2 2 2 naik 2 unit, terus bergerak 1 unit ke kanan, turun
1 1 1
unit, unit ke kiri, unit ke atas, … sampai
(A) 1 (D) 4 2 4 8
(B) 2 (E) 5 berhenti pada suatu koordinat tertentu. Koordinat
(C) 3 tersebut adalah ...

10. Diketahui sistem persamaan :


æ8 4 ö
2 (A) ç , ÷
y+ =4 è5 5 ø
x+z
æ4 8 ö
18 (B) ç , ÷
5y + = 18 è5 5 ø
2x + y + z
(C) (4 , 8)
8 6 (D) (8 , 4)
- =3
x + z 2x + y + z (E) Tidak dapat ditentukan
Nilai dari y + x 2 - 2xz + z 2 adalah …
æ pö
p (p - 2x ) tan çççx - ÷÷÷
3 (D) 9 è 2ø
(A) 14. lim = ...
(B) 5 (E) 10 x®
p 2 ( x - p ) cos 2 x
2
(C) 7
(A) –2 (D) 1
(B) –1 (E) 2
1
(C) -
2

______________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 2 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 941
15. Diberikan barisan bilangan berikut: 19. Dalam perhitungan suatu data, semua nilai
4
2
log x
,4 ,4
2
log 2 x 2
log 4 x
,... . Jika hasil kali 3 suku pengamatan dikurangi 1500. Nilai baru
menghasilkan jangkauan 40, rata-rata 15,
pertama dari barisan tersebut adalah 1, maka suku
simpangan kuartil 15, dan modus 16. Data asli
kelima dari barisan tersebut adalah ...
mempunyai ...
(A) 256 (D) 32
(1) rata-rata = 1515
(B) 128 (E) 16
(2) jangkauan = 40
(C) 64
(3) modus = 1516
2
(4) simpangan kuartil = 20
16. Nilai maksimum fungsi f ( x ) = 2.8 -(1 -x ) adalah ...
20. Diketahui fungsi yang menyatakan posisi suatu
(A) 0 (D) 2 benda bergerak pada waktu t (dalam detik) adalah
(B)
1
(E) 4 s(t) = t 3/2 (5 - t ) , t ≥ 0, maka …
2
(C) 1 (1) kecepatan benda tersebut pada waktu t
5
3 adalah v(t) = t 1/2 (3 - t )
17. Jika kurva y = ( x 2 - a) (2 x +b ) turun pada interval 2
2 (2) benda tersebut berhenti bergerak setelah 3
-1 < x < , maka nilai ab = … detik
5
(3) arah benda bergerak berubah setelah 3 detik
(4) benda tersebut kembali pada posisi awal
(A) -3 (D) 2
setelah 5 detik
(B) -2 (E) 3
(C) 1

Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 18


sampai nomor 20

18. Titik-titik (x, y) yang merupakan penyelesaian


dari sistem persamaan linier kuadrat
2x + y = 3
(3x - 2 y - 1)(-x +y -6 ) =0
adalah ...

(1) (1, -1) (3) (-1, -5)


(2) (1, 1) (4) (-1, 5)

______________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 3 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 941
BAHASA INDONESIA

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 23. Pemberantasan narkoba adalah paling utama karena
sampai nomor 37 dapat mengancam generasi muda yang menjadi
penerus bangsa.
21. Kalimat yang penulisannya tidak sesuai dengan
EYD adalah ______ Kalimat di atas tidak baku. Kalimat tersebut dapat
diperbaiki menjadi ______
(A) Masyarakat DKI Jakarta masih perlu
bersabar untuk memiliki sistem transportasi (A) Pemberantasan narkoba adalah merupakan
masal dan bebas macet. hal utama karena dapat mengancam
(B) Jika bandara-bandara itu tetap tutup, lini generasi muda yang menjadi penerus
perakitan di Jepang dan China akan bangsa.
kehabisan semikonduktor, disk drive, dan (B) Pemberantasan narkoba merupakan paling
komponen-komponen lain yang diproduksi utama karena dapat mengancam generasi
di Thailand. muda penerus bangsa.
(C) Protes dari penumpang yang telantar akibat (C) Pemberantasan narkoba adalah yang
pembekuan tersebut tidak ada karena ini terutama karena dapat mengancam generasi
masalah kondisi politik di Thailand. muda yang menjadi penerus bangsa.
(D) Sebelumnya, Bandara Suvarnabhumi yang (D) Pemberantasan narkoba merupakan hal
ditutup membuat jadwal penerbangan yang utama karena narkoba dapat
Cengkareng-Bangkok dibatalkan. mengancam generasi muda yang menjadi
(E) Dari semua jenis polusi yang dihadapi, penerus bangsa.
polusi cahaya mungkin merupakan polusi (E) Pemberantasan narkoba merupakan yang
yang paling mudah dibenahi. terutama karena mengancam generasi muda
yang menjadi penerus bangsa.
22. Penggunaan tanda baca yang tidak tepat terdapat
pada kalimat _______ 24. Penulisan gabungan kata di bawah ini benar
semuanya, kecuali _______.
(A) Akibat proyek itu, ruas Jalan Raya Bogor
tersebut hanya bisa dilalui satu jalur. (A) tanggung jawab, kerjasama, tandatangan,
Sehingga menimbulkan kemacetan. terima kasih
(B) Karena tidak membawa ban serep, (B) semipermanen, mancanegara, pascasarjana,
akhirnya, tronton dengan nomor polisi B saptakrida
9765 P itu sulit untuk dievakuasi. (C) acapkali, adakalanya, barangkali,
(C) Saat ini, petugas hanya bisa menunggu bagaimana
mobil perusahaan yang mengoperasikan (D) mata ajar, meja tulis, orang tua, simpang
tronton itu dari Bandung yang akan empat
membawa ban serep. (E) kacamata, dukacita, sapu tangan,
(D) Tahun lalu Thailand mengekspor sekitar halalbihalal
US$ 40 miliar untuk komponen elektronik
dan komputer. 25. Untuk mendongkrak jumlah penonton, Barcelona
(E) Selain itu, penutupan bandara tersebut juga menurunkan harga tiket beberapa laga, terutama di
diperkirakan akan berbahaya bagi mereka Piala Raja.
yang membutuhkan perawatan medis.
Inti kalimat tersebut adalah _______

______________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 4 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 941
(A) Cara Barcelona mendongkrak jumlah (A) memperoleh
penonton. (B) menghasilkan
(B) Barcelona menurunkan harga tiket beberapa (C) menguntungkan
laga. (D) memproduksi
(C) Barcelona menurunkan harga tiket di Piala (E) membelanjakan
Raja.
(D) Barcelona mendongkrak jumlah penonton. 29. Salah satu hal penting dalam manajemen diri adalah
(E) Tujuan Barcelona menurunkan harga tiket. keterampilan mengukur diri. Artinya, kita harus
mampu melihat diri kita dengan jujur. Contoh
26. Walaupun petugas keamanan sering merazia, tetapi kesalahan mengukur diri adalah ketika kita merasa bisa
pedagang kaki lima tetap bermain kucing-kucingan. melakukan sesuatu, padahal tidak, sehingga akhirnya
tugas yang seharusnya diselesaikan ternyata tidak
Pemakaian kata walaupun dan tetapi pada kalimat terselesaikan dengan baik. Oleh karena itu, jangan
di atas tidak tepat. Kalimat tersebut dapat heran, jika akhirnya kita menjadi stres. Sebaiknya, kita
diperbaiki menjadi _______ harus terampil mengukur diri dan membaca situasi
secara tepat sehingga kita bisa menempatkan segala
(A) Walaupun petugas keamanan sering sesuatu dengan baik.
melakukan razia, namun pedagang kaki
lima tetap bermain kucing-kucingan. Gagasan pokok paragraf di atas adalah _______
(B) Meskipun petugas keamanan sering
melakukan razia, tetapi pedagang kaki lima (A) Kita harus jujur.
tetap bermain kucing-kucingan. (B) Kita harus bisa mengukur diri.
(C) Petugas keamanan sering melakukan razia, (C) Pentingnya manajemen diri dan
meskipun pedagang kaki lima tetap pengukuran diri.
bermain kucing-kucingan. (D) Membaca situasi dengan baik.
(D) Walaupun petugas keamanan sering (E) Kita dapat menempatkan segala sesuatu
melakukan razia, pedagang kaki lima tetap dengan baik.
bermain kucing-kucingan.
(E) Petugas keamanan sering melakukan razia, 30. Masalah eutanasia kini sedang ramai diperdebatkan
sehingga pedagang kaki lima tetap bermain orang. Beberapa saat yang lalu, kita tercengang kembali
kucing-kucingan. atas berita upaya pengesahan eutanasia dalam hukum
Belanda. Seseorang yang menderita penyakit yang tak
terobati berhak memilih mati untuk mengakhiri
27. Kejadian itu mencoreng _______ pemerintah dalam
penderitaannya dan UU yang menjamin hak tersebut
pelaksanaan ibadah haji.
perlu disahkan. Angket yang disebarkan pun
menunjukkan paling sedikit tiga perempat penduduk
Kata yang tepat untuk mengisi rumpang pada
Belanda cenderung memilih hak individu untuk mati.
kalimat di atas adalah _______.
Persentase ini mengecewakan kaum rohaniwan di sana
yang selama ini berusaha dengan kukuh dan sengit
(A) prioritas memerangi upaya bunuh diri.
(B) stabilitas
(C) kreativitas Pernyataan yang sesuai dengan kutipan di atas
(D) kredibilitas adalah _______
(E) fasilitas

28. Untuk tahun ini, banyak perusahaan yang


mengalihkan anggaran iklan ke media cetak,
terutama surat kabar, yang sanggup meraup 30%
dari total belanja iklan

Makna meraup pada kalimat tersebut adalah


_______.

______________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 5 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 941
(A) Sebagian besar penduduk di Belanda tersebut terjadi sejak Selasa, pukul 00.00 WIB. Akibat
menyetujui eutanasia. peningkatan aktivitas ini, Direktorat Vulkanologi dan
(B) Sebagian besar penduduk di Belanda Mitigasi Bencana Geologi meningkatkan statusnya
kecewa terhadap pelaksanaan eutanasia. menjadi waspada (level II) dari status aktif normal
(C) Sebagian besar penduduk di Belanda (level I).
mentolerir eutanasia.
(D) Sebagian besar penduduk di Belanda Kutipan di atas dapat diungkapkan dengan
memperdebatkan eutanasia. kalimat _______.
(E) Sebagian besar penduduk di Belanda
menerapkan eutanasia. (A) Aktivitas anak Gunung Krakatau di Selat
Sunda meningkat dalam dua hari terakhir
31. Usaha perikanan di Provinsi Bangka Belitung sangat sehingga statusnya menjadi level II.
potensial untuk dikembangkan. Pengembangan (B) Aktivitas anak Gunung Krakatau di Selat
tersebut dapat berupa pengembangan budidaya Sunda diakibatkan terjadinya gempa
perikanan skala kecil-menengah. Selain itu, juga dapat vulkanik dalam dan dangkal sebanyak 32
dilakukan pendirian industri pengolahan ikan. Dengan kali.
demikian, pertumbuhan ekonomi di provinsi tersebut (C) Aktivitas anak Gunung Krakatau meningkat
dapat dipacu. sehingga Direktorat Vulkanologi dan
Mitigasi meningkatkan statusnya.
Pernyataan yang sesuai dengan kutipan di atas (D) Aktivitas anak Gunung Krakatau meningkat
adalah _______ sehingga statusnya menjadi Waspada II.
(E) Aktivitas anak Gunung Krakatau meningkat
(A) Usaha perikanan di Provinsi Bangka sehingga Direktorat Vulkanologi dan
Belitung berkembang pesat. Mitigasi meningkatkan status.
(B) Budidaya perikanan di Bangka Belitung
sudah optimal. 34. Fenomena pekerja anak di Indonesia semula lebih
(C) Hasil tangkapan ikan di Provinsi Bangka berkaitan dengan tradisi atau budaya membantu orang
Belitung sangat tinggi. tua. Sebagian besar orang tua beranggapan bahwa
(D) Pertumbuhan ekonomi di Provinsi Bangka memberi pekerjaan kepada anak-anak merupakan upaya
Belitung dapat dipacu dengan proses belajar, yaitu belajar menghargai pekerjaan, dan
pengembangan usaha perikanan. belajar bertanggung jawab terhadap pekerjaan. Selain
(E) Usaha perikanan di Provinsi Bangka dapat melatih dan memperkenalkan anak kepada dunia
Belitung sangat potensial untuk kerja, mereka juga berharap dapat mengurangi beban
dikembangkan karena terletak di ”tengah kerja keluarga. Namun, sejalan dengan perkembangan
laut”. waktu, fenomena anak yang bekerja banyak berkaitan
erat dengan alasan ekonomi keluarga dan kesempatan
32. Pemerintah daerah kami kekurangan dana untuk memperoleh pendidikan. Orang tua tidak mampu lagi
melanjutkan pembangunan. Kata yang tepat untuk menutupi kebutuhan hidup keluarga. Di pihak lain,
menggambarkan situasi ini adalah _______. biaya pendidikan di Indonesia yang relatif tinggi telah
ikut memperkecil kesempatan mereka untuk
mendapatkan pendidikan.
(A) inflasi
(B) deflasi
Intisari kutipan di atas adalah _______
(C) devaluasi
(D) defisit
(E) divestasi

33. Aktivitas anak Gunung Krakatau di Selat Sunda


menunjukkan peningkatan yang cukup tajam dalam
dua hari terakhir ini. Setidaknya, Selasa, kemarin,
terjadi gempa vulkanik dalam dan dangkal di kawah
gunung itu sebanyak 32 kali, lebih tinggi dibanding
biasanya yang hanya 2-9 kali. Peningkatan aktivitas
______________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 6 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 941
(A) Selain berkaitan dengan tradisi atau budaya 37. Penggantian Jaksa Agung yang sangat mendadak
membantu orang tua, anak-anak menjadi mengundang keingintahuan masyarakat. Pertanyaan,
pekerja karena alasan ekonomi keluarga. dugaan, spekulasi, dan desas-desus menyelimuti
(B) Orangtua mempekerjakan anak lebih karena peristiwa itu. Ada yang menduga Jaksa Agung bukan
masalah ekonomi. diganti, tetapi diberhentikan. Kalau betul
(C) Masalah pekerja anak berkaitan dengan diberhentikan, mengapa?
masalah ekonomi dan pendidikan.
(D) Pekerja anak merupakan fenomena yang Pesan yang diungkapkan dalam kutipan di atas
berkaitan dengan upaya proses belajar, adalah _______
yaitu belajar menghargai pekerjaan, dan
belajar bertanggung jawab terhadap (A) Masyarakat heran akan penggantian Jaksa
pekerjaan. Agung.
(E) Orangtua yang anaknya bekerja tidak (B) Penggantian Jaksa Agung sangat
mampu lagi menutupi kebutuhan hidup mendadak.
keluarga. (C) Masyarakat ingin tahu alasan penggantian
Jaksa Agung.
35. Makna gabungan kata merdeka berdaulat dapat juga (D) Masyarakat menduga Jaksa Agung
dilihat pada gabungan kata dalam kalimat diberhentikan.
_______ (E) Masyarakat mempertanyakan penggantian
Jaksa Agung.
(A) Mereka mengobrol sambil sesekali bersenda
gurau. Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 38
(B) Kami merasa senasib sepenanggungan. sampai nomor 40
(C) Orang itu malu-malu kucing ketika
dipersilakan makan oleh tuan rumah. 38. Penulisan kata yang terdapat pada kalimat di
(D) Dia menjadi hilang semangat setelah bawah ini BENAR _______
mengetahui pembalap unggulannya kalah.
(E) Pelari itu bersiap-siap sambil pasang kuda- (1) Indonesia mendapatkan peringkat ke dua
kuda. pada olimpiade fisika internasional.
(2) Siapa pun tidak boleh mengubah laporan
36. Keterampilan membaca kamus merupakan itu.
keterampilan yang penting dimiliki. Keterampilan itu (3) Pelaku korupsi harus mempertanggung
akan sangat membantu Anda dalam mencari dan jawabkan tindakannya.
menemukan arti kata secara cepat. Jika hal itu tidak (4) Istilah lifestyle berarti gaya hidup.
dimiliki, bisa jadi Anda akan menghabiskan waktu
setengah jam atau lebih hanya untuk mencari arti 39. Wisata bawah laut di perairan Wakatobi Sulawesi
sebuah kata. Tenggara akan menjadi keunggulan kelautan yang
terintegrasi.
Kalimat berikut yang tepat mengakhiri paragraf
tersebut adalah _______ Kata keunggulan pada kalimat di atas sama dengan
bentuk kata yang digarisbawahi pada kalimat
(A) Oleh karena itu, beli dan milikilah kamus _______
agar mudah menemukan arti kata.
(B) Dengan demikian, keberadaan kamus di (1) Dia berharap ekspor ini akan memberikan
perpustakaan sekolah sangat penting. keuntungan nyata.
(C) Jadi, Anda perlu mengoleksi berbagai (2) Hal itu diharapkan dapat meningkatkan
kamus agar mudah mencari arti kata. kesejahteraan rakyat.
(D) Dengan demikian, milikilah kamus dan (3) Wakatobi diharapkan dapat menjadi
biasakan membaca kamus dengan cermat. kekayaan dunia.
(E) Oleh sebab itu, biasakanlah membaca (4) Pertemuan itu dihadiri tokoh keuangan dan
kamus secara tepat dan cepat. finansial.

______________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 7 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 941
40. Penggunaan tanda baca titik dua (:) yang benar
terdapat pada ______

(1) Para karyawan mempunyai tuntutan yang


keras: direktur mundur atau dimundurkan.
(2) Mereka ingin memiliki kebebasan dasar
seperti: bebas dari rasa takut dan bebas
untuk menentukan jalan hidup.
(3) (Yani, 1987: 125—177)
(4) Para pejabat Pemda Kalteng mengatakan:
relokasi itu sulit dilakukan dalam waktu
dekat.

______________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 8 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 941
BAHASA INGGRIS

BACAAN
Text I

Third World countries often mistakenly decide to permit rapid industrialization. When this industrialization
occurs, many new factories open, and workers get jobs. Unfortunately, many of these new jobs are not permanent.
The leaders of an industry want their factories to be as productive as possible, and they will do anything to achieve
that goal. Whenever they can, they take advantage of automation, which means that workers are replaced by a more
efficient machine.___________________________________________.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 sampai nomor 60

41. The main information of the text tells us about 42. Which of the following sentences is the best
_______. concluding sentence for the text?

(A) rapid economic growth in developing (A) Thus, industrialization can boost Third
countries World countries’ economic growth.
(B) the importance of automation for Third (B) In short, many employees have the
World countries opportunity to get new jobs.
(C) the advantage and disadvantage of (C) Therefore, there is an increase in employees’
industrialization standard of living.
(D) the advantage of automation for leaders of (D) To conclude, industrialists can better share
industries their profit with employees.
(E) automation which is the best way to get (E) As a result, automation may increase the
maximum profit rate of unemployment.

Text II

Have you ever had the desire to wander the world and see what was out there? While some people prefer to
stay in the comfort of their own home, others have been bitten by the travel bug and can't wait to explore the world.
Exotic places call to them. "Come visit me and I will show you my mysteries," they say.
Every year millions of people pack their suitcases or put on backpacks and flock to visit the seven continents of
the world. They wander through the castles and museums of Europe, and the cities and natural wonders of North
and South America. Some visit the vast exotic cultures of Asia, Africa and the Middle East. The great outback of
Australia is a wonderland for those who go there. And a few lucky people even make it to the most mysterious
continent on earth—Antarctica.
Why do people want to explore the world? It gives them a better perspective about the earth and the people
living on it. It opens their minds, it gives them a feeling of accomplishment, and it makes them feel alive. So save
some money, get your passport ready, and see the world. It will change your life forever.

43. The topic discussed in the text is about _______. 44. It is most unlikely for people bitten by the travel
bug to visit a place such as _______.
(A) around the world traveling
(B) tourist destinations world-wide (A) the Borobudur temple
(C) adventurous people (B) the ancient Inca ruins
(D) world exploration (C) the Great Wall of China
(E) the effects of a bug bite (D) the Taj Mahal of India
(E) a shopping arcade
______________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 9 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 941
45. “To be bitten by the travel bug” means that subcultures that comprises it. In this time, minority
_______. groups are encouraged to maintain unique identities
within the larger culture, and society accepts
(A) you like to open your mind ___(52)___ as part of its own definition.
(B) you like to travel around the world
(C) you like to see unique cultures 48. (A) described
(D) you like to stay home (B) description
(E) you like to collect bugs (C) describing
(D) descriptive
46. According to the text the following sentences are (E) descriptively
correct, EXCEPT _______.
49. (A) socialization
(A) not all people like travelling (B) observation
(B) no one has been to Antarctica (C) assimilation
(C) travellers see both unique places and (D) involvement
cultures (E) polarization
(D) travelling can make people’s lives more
meaningful 50. (A) Similarly
(E) the countries visited are spread in seven (B) As an example
continents (C) Therefore
(D) Secondly
47. From the text we may conclude that _______. (E) In one instance

(A) travelling around the world costs a lot of 51. (A) uniqueness
money (B) selectivity
(B) travelling helps people see things in a new (C) exclusiveness
way (D) significance
(C) to feel satisfied, people have to see the seven (E) differences
continents
(D) travelling around the world is a mysterious 52. (A) divergence
experience (B) diverse
(E) many people are attracted to see new (C) diversity
cultures in distant places (D) diversify
(E) diversification

Text III
TATA BAHASA
Society in the United States has tried to
encourage most of its immigrant minority groups, Petunjuk: Soal nomor 53 sampai nomor 60 tidak
particularly those that are white, to join mainstream berhubungan dengan bacaan
society. Historically, it has done this in two ways,
___(48)___ by figurative speech. First, the melting pot 53. Erika _______ on her report for three days in a row
(from the container in which metals are melted to without much sleep. That’s why she looks so tired.
make such alloys as steel) is a term for American
society suggesting that the people of different nations (A) works
have given up their distinctive ways to become (B) is working
members of the dominant culture through ___(49)___, (C) has been working
the process by which people become like others (D) was working
around them, taking their norms as their own. (E) had been working
___(50)___, the salad bowl refers to the idea of cultural
pluralism in which mainstream society acknowledges
there is value in preserving the ___(51)___ of the
______________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 10 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 941
54. ‘May I borrow your calculator, please?’ 58. When Jimmy went to a bookstore, he met two of
‘Sorry, I can’t find it in my bag. I _______ at home.’ his friends, _______.

(A) had to leave it (A) both of whom he had known for years
(B) must have left it (B) whom both he had known for years
(C) should leave it (C) both he had known for years
(D) have to leave it (D) he had known them for years
(E) should have left it (E) he whom both had known for years

55. Some fast food restaurants have reacted to 59. What’s the matter with her?’
consumer demands by focusing on high quality ‘Since _______ the news, she has been terribly
products with low prices and _______. sad.’

(A) to offer new products with less fat (A) she tells
(B) new products with less fat are being offered (B) she was told
(C) offering new products with less fat (C) to be told
(D) the offer of new products with less fat (D) she was telling
(E) offered new products with less fat (E) has been told

56. _______ the instructor failed to come, some 60. I would have missed the flight if it had not been
students decided to see a movie today. delayed.
We may conclude from the sentence that _______.
(A) Although
(B) Whenever (A) I missed my flight because it was not
(C) Whereas delayed
(D) Because (B) I was able to catch my flight even though it
(E) While was not delayed
(C) I was able to catch my plane because the
57. ‘How did you manage to get that flight was delayed
research document?’ (D) I still missed my flight even though it was
‘Oh, I asked the Research and delayed
Development Manager if I could have a (E) I was going to miss my flight so it had to be
copy for my thesis and he _______ for me.’ delayed

(A) copied
(B) had copied
(C) had copied it
(D) had it copied
(E) it had copied

______________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 11 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 951
MATA UJIAN : MATEMATIKA DASAR, BAHASA INDONESIA, BAHASA
INGGRIS
TANGGAL UJIAN : 1 MARET 2009
WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 60
______________________________________________________________________________________

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1


sampai nomor 20 4.
( log 3)( log 6 )
4 4

sama dengan
( log 9)( log 2 )+ ( log 9 )( log 3 )
4 8 4 8

1. Empat tahun yang lalu, jumlah umur kakak dan ...


adiknya dalam sebuah keluarga adalah empat kali
9 1
selisihnya. Sekarang umur kakak adalah umur (A) (D) 2
7 3
adiknya. Maka 10 tahun yang akan datang umur
3
kakak dan adiknya adalah ... (B) (E) 3
4
4
(A) 17 dan 19 (D) 19 dan 17 (C)
(B) 20 dan 18 (E) 21 dan 19 3
(C) 18 dan 20
1 1
5. Jika x + = 5 maka nilai dari x 3 + 3 = ...
2. Data berikut adalah hasil ujian suatu kelas di SMU x x
yang nilai rata-ratanya adalah x .
(A) 140 (D) 75
Nilai 3 4 5 6 7 8 (B) 125 (E) 15
Frekuensi 2 4 8 13 16 7 (C) 110

Siswa dinyatakan lulus jika nilainya lebih besar 6. Misalkan selisih akar-akar x 2 + 2 x - a = 0 dan
atau sama dengan x – 1. Banyaknya siswa yang selisih akar-akar x 2 - 8x + ( a -1) = 0 bernilai sama,
lulus dari ujian ini adalah ... maka perkalian seluruh akar-akar kedua
persamaan tersebut adalah ...
(A) 50 (C) 44 (E) 23
(B) 48 (D) 36 (A) -56 (D) 56
(B) -6 (E) 72
3. Misalkan diberikan u1 , u2 , u3 , u4 , u5 adalah lima (C) 2
suku pertama deret geometri. Jika log u1 + log u2 +
log u3 + log u4 + log u5 = 5 log 3, maka u3 sama
dengan ...

1
(A) 5 (C) 3 (E)
3
(B) 4 (D) 2

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 1 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 951
7. Jika fungsi kuadrat f (x )= ax 2 + bx +c melalui titik 11. Dari huruf S, I, M, A, dan K dapat dibuat 120
”kata”. Jika “kata” ini disusun secara alfabetikal,
(0, 3) dan mencapai minimum di titik (-2, 1), maka
maka kata “SIMAK” akan berada pada urutan ke-
a - b + c sama dengan ...
...
9 2
(A) (D) (A) 105 (D) 115
2 9 (B) 106 (E) 116
5 3 (C) 107
(B) (E) -
2 2
3 12. Diketahui sistem persamaan :
(C)
2 2
y+ =4
x+z
8. Diketahui x0 dan y0 adalah nilai-nilai yang 18
5y + = 18
memenuhi sistem persamaan : 2 x+ 1 - 3 y = 7 dan 2x + y + z
- (2 x -1 )- 3 y +1 = -5 , maka x0 + y0 adalah ... 8 6
- =3
x + z 2x + y + z
(A) –1 (D) 2
Nilai dari y + x 2 - 2xz + z 2 adalah …
(B) 0 (E) 4
(C) 1
(A) 3 (D) 9
9. Diketahui a, b, dan c adalah bilangan riil dimana (B) 5 (E) 10
a a (C) 7
> 1 dan < -1
b c
13. Diberikan fungsi f (x )= ax 2 + bx +c . Jika grafik
Pernyataan berikut yang BENAR adalah ... fungsi tersebut melalui titik (2, 21) dan
mempunyai garis singgung yang sejajar dengan
(A) a+b–c>0 sumbu x pada (–2, –11), maka nilai a + b + c adalah
(B) a>b ...
(C) (a – c)(b – c) > 0
(D) a–b+c>0 (A) 4 (D) 7
(E) abc > 0 (B) 5 (E) 8
(C) 6
10. Suatu kapal dapat mengangkut penumpang
sebanyak 240 orang. Penumpang kelas utama x +1
æ1 ö
14. Diketahui ç ÷ = 2( ) , maka nilai maksimum
y -3
boleh membawa bagasi seberat 60 kg dan kelas
ekonomi sebanyak 20 kg. Kapal tersebut hanya è8 ø
dapat mengangkut bagasi seberat 7200 kg. Harga dari 3xy + 6 x - 3 adalah ...
sebuah tiket kelas utama adalah Rp. 100.000,00
dan kelas ekonomi Rp. 75.000,00. Pendapatan 25
(A) 0 (D)
maksimum yang bisa diperoleh pengusaha kapal 8
dari hasil penjualan tiket adalah ....... (dalam 15
(B) (E) 5
rupiah) 8
21
(A) 18 juta (D) 21,5 juta (C)
6
(B) 19,5 juta (E) 24 juta
(C) 21 juta

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 2 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 951
15. Jumlah dari tiga bilangan yang membentuk deret 18. Himpunan penyelesaian dari pertidaksamaan
aritmatika adalah 27. Jika bilangan terbesar 1 + (1 - 2 ) sin t - 2 sin2 t ≤ 0 dengan
ditambah 12 maka ketiga bilangan tersebut p
membentuk deret geometri. Bilangan terkecil dari < t < p adalah ...
2
ketiga bilangan tersebut adalah …
p
(A) –9 (D) 9 (A) {t Î R | < t <p }
(B) 3 (E) 15 2
3p
(C) 6 (B) {t Î R | < t <p }
4
16. Pada suatu hari dilakukan pengamatan terhadap p 3p
(C) {t Î R | <t £ }
virus-virus tertentu yang berkembang dengan 2 4
membelah diri menjadi dua. Pada awal p 3p
(D) {t Î R | £t £ }
pengamatan terdapat 2 virus. Pembelahan terjadi 2 4
setiap 24 jam. Jika setiap 3 hari, seperempat dari 3p
(E) {t Î R | £ t <p }
virus dibunuh, maka banyaknya virus setelah satu 4
minggu pertama adalah ...
2 + 3 x -2
(A) 24 (D) 64 19. lim = ...
x® 8 x -8
(B) 36 (E) 72
(C) 48
1 1
(A) (D)
64 16
é1 1 ù é 4 -5 ù
17. Jika diketahui A = ê ú, C =ê ú dan 1
ë2 3 û ë-1 1 û (B) (E) ¥
48
é5 8 ù 1
(B-1 AC ) -1 = ê ú, maka matriks B sama dengan (C)
ë3 5 û 24
...
3
20. Jika kurva y = ( x 2 - a) (2 x +b ) turun pada interval
é 3 -4 ù é 5 -4 ù 2
(A) ê-4 5 ú (D) ê-4 3 ú -1 < x < , maka nilai ab = …
ë û ë û 5
é-5 -4 ù é3 4 ù
(B) ê-4 -3 ú (E) ê4 5 ú
ë û ë û (A) -3 (D) 2
(B) -2 (E) 3
é-3 -4 ù
(C) ê-4 -5 ú (C) 1
ë û

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 3 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 951
BAHASA INDONESIA

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 sampai (A) beasiswa


nomor 38 (B) Doktor
(C) Universitas
21. Cara penulisan gabungan kata yang benar terdapat (D) manapun
dalam kalimat _______ (E) sain

(A) Hendaknya kita senantiasa bekerjasama 25. Dr. Handini, peneliti terbaik tingkat internasional,
dalam menyelesaikan segala permasalahan. menerima hadiah uang sebesar 100.000 dolar AS.
(B) Surat yang Anda kirim belum Anda
tandatangani. Gagasan utama kalimat tersebut adalah _______.
(C) Masyarakat di desa terpencil itu berterima
kasih atas bantuan yang Anda berikan. (A) Dr. Handini peneliti terbaik yang menerima
(D) Dia harus mempertanggung-jawabkan hadiah
perbuatannya. (B) Dr. Handini peneliti terbaik tingkat
(E) Orang itu di-”meja hijau” -kan. internasional
(C) Dr. Handini menerima hadiah
22. Penulisan gabungan kata di bawah ini benar (D) Dr. Handini penerima hadiah sebagai peneliti
semuanya, kecuali _______. terbaik tingkat internasional.
(E) Dr. Handini menerima hadiah uang sebesar
(A) tanggung jawab, kerjasama, tandatangan, 100.000 dolar AS
terima kasih
(B) semipermanen, mancanegara, pascasarjana, 26. Berdasarkan penyelidikan ikan lou han secara bersistem,
saptakrida kritis, dan ilmiah melalui berbagai percobaan, nongnong
(C) acapkali, adakalanya, barangkali, bagaimana merupakan tempat menyimpan makanan cadangan yang
(D) mata ajar, meja tulis, orang tua, simpang berisi protein dan zat gizi pelengkap lainnya. Nongnong
empat itu dapat menjadi besar jika diberi makanan ternak
(E) kacamata, dukacita, sapu tangan, halalbihalal dengan kandungan protein dan lemak yang tinggi seperti
spirulina.
23. Makna gabungan kata merdeka berdaulat dapat juga
dilihat pada gabungan kata dalam kalimat _______ Kata-kata berikut ini berhubungan dengan apa yang
tergambarkan dalam kutipan di atas _______.
(A) Mereka mengobrol sambil sesekali bersenda
gurau. (A) penelitian, tes, nutrisi
(B) Kami merasa senasib sepenanggungan. (B) riset, cara, persediaan
(C) Orang itu malu-malu kucing ketika (C) pengamatan, cara, pakan
dipersilakan makan oleh tuan rumah. (D) riset, nutrisi, pakan
(D) Dia menjadi hilang semangat setelah (E) pengamatan, memuat, nutrisi
mengetahui pembalap unggulannya kalah.
(E) Pelari itu bersiap-siap sambil pasang kuda- 27. Di antara reptil raksasa yang hidup di zaman purba,
kuda. ternyata, terdapat dinosaurus yang hanya seukuran
ayam. Mungkin, inilah dinosaurus terkecil yang pernah
24. Sebagai bentuk penghargaan, Presiden Yudhoyono hidup di Amerika Utara jutaan tahun silam. Spesies
mengumumkan kebijakan pemberian beasiswa penuh dinosaurus yang diberi nama Albertonykus borealis
hingga strata pendidikan Doktor di Universitas manapun tersebut merupakan anggota kelompok dinosaurus yang
di dunia kepada peraih medali emas olimpiade sain. disebut Alvarezsaurus. Kelompok satwa purba itu pernah
mendiami pula kawasan Asia dan Amerika Selatan.
Kata yang penulisannya baku adalah _______.
Pernyataan yang sesuai dengan kutipan di atas
adalah _______

________________________________________________________________________________________________________ ©
Universitas Indonesia Halaman 4 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 951
(A) Albertonykus borealis adalah dinosaurus 30. Penulisan kata dengan ejaan yang BENAR terdapat
terkecil di dunia. pada kalimat .......
(B) Albertonykus borealis ditemukan jutaan tahun
silam. (A) Olah raga bertujuan untuk mencapai tingkat
(C) Albertonykus borealis hidup di Asia dan kebugaran jasmani.
Amerika Selatan. (B) Dalam seminar tersebut, dibahas masalah
(D) Albertonykus borealis sama dengan prilaku anak-anak remaja.
alvarezsaurus. (C) Untuk menghangatkan badan, kita dapat
(E) Albertonykus borealis ditemukan di Amerika mengonsumsi mie rebus jawa.
Utara. (D) Kenaikan gula darah seringkali disebabkan
oleh stress.
28. Tenis meja berasal dari Eropa pada abad pertengahan (E) Setiap orang hendaknya dibekali oleh
sebagai kombinasi dari permainan tenis kuno, lawn keempat ketrampilan berbahasa.
tennis, dan badminton. Tenis meja mulai populer di
Inggris pada pertengahan abad ke-19 dengan beberapa 31. Penggunaan tanda baca yang BENAR terdapat pada
nama, antara lain pingpong, gossima, dan whiff-whaff. kalimat .......
Permainan tersebut dikreasikan sebagai permainan
hiburan setelah makan malam. Selanjutnya, permainan (A) Akhirnya, setelah lama ditunggu, lahirlah
tenis meja mendapatkan wadah resmi pada 15 Januari sang putera mahkota.
1926 atas prakarsa Dr. Goerge Lehman dari Jerman. (B) Nah, oleh karena itu kamu harus segera
memilikinya.
Maksud kalimat terakhir pada kutipan tersebut (C) Jadi setiap kebaikan, sekecil apa pun, pasti
adalah _______ . akan berbuah kebaikan pula.
(D) Ada tiga komponen latihan kebugaran yaitu:
(A) tenis meja berasal dari Jerman pemanasan, inti, dan pendinginan.
(B) pencetus tenis meja adalah Dr. Goerge (E) Jangan-jangan dia salah sangka atas
Lehman tindakanmu itu.
(C) organisasi tenis meja dunia terbentuk pada 15
Januari 1926 atas ide Dr. Goerge Lehman 32. Sebagai seorang profesional, seorang guru harus memiliki
(D) tenis meja ditemukan oleh Dr. Goerge pengetahuan dan persediaan strategi pembelajaran yang
Lehman memadai.
(E) tenis meja ditemukan pada 15 Januari 1926
Kalimat di atas merupakan perluasan dari kalimat ...
29. Manusia diizinkan Tuhan untuk memanfaatkan semua isi
alam ini termasuk memakan daging binatang. .......... (A) Sebagai seorang profesional.
manusia tidak diizinkan menyakiti, menyiksa, apalagi (B) Pengetahuan dan persediaan strategi
menyia-nyiakan binatang. Siapa yang menyiksa binatang, pembelajaran.
berdosa besar. ........… siapa yang menolong binatang (C) Seorang guru yang profesional
akan mendapat pahala. (D) Seorang guru adalah seorang profesional
(E) Seorang guru harus memiliki pengetahuan
Kata yang sesuai untuk mengisi rumpang di atas dan persediaan.
adalah _______.
33. Keterampilan membaca kamus merupakan keterampilan
(A) tetapi; jadi yang penting dimiliki. Keterampilan itu akan sangat
(B) tetapi; sehingga membantu Anda dalam mencari dan menemukan arti
(C) akan tetapi; tetapi kata secara cepat. Jika hal itu tidak dimiliki, bisa jadi
(D) namun; dengan demikian Anda akan menghabiskan waktu setengah jam atau lebih
(E) namun; sebaliknya hanya untuk mencari arti sebuah kata.

Kalimat berikut yang tepat mengakhiri paragraf


tersebut adalah _______

________________________________________________________________________________________________________ ©
Universitas Indonesia Halaman 5 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 951
(A) Oleh karena itu, beli dan milikilah kamus agar (A) empu yang benar-benar matang
mudah menemukan arti kata. (B) empu mampu menciptakan pamor keris
(B) Dengan demikian, keberadaan kamus di (C) ide penciptaan pamor keris diserap dari alam
perpustakaan sekolah sangat penting. (D) penciptaan pamor keris
(C) Jadi, Anda perlu mengoleksi berbagai kamus (E) seorang empu
agar mudah mencari arti kata.
(D) Dengan demikian, milikilah kamus dan 37. Ada dua rumah besar bergaya istana tradisional khas
biasakan membaca kamus dengan cermat. Cina di Medan. Satu terletak di pusat kota. Satu lagi di
(E) Oleh sebab itu, biasakanlah membaca kamus Kecamatan Pulau Berayan. Kedua rumah tersebut adalah
secara tepat dan cepat. milik Tjong A Fie, miliuner Cina Medan.

34. Kalimat yang baku terdapat dalam _______ Pernyataan-pernyataan berikut sesuai dengan
kutipan diatas, kecuali _______
(A) Meskipun menggunakan hitungan waktu,
hari, dan tahun yang sama, tetapi prosesi (A) Di Medan dan di Pulau Berayan terdapat
ritual selamatan orang meninggal berbeda istana tradisional Cina.
satu dengan yang lain. (B) Tjong A Fie memiliki rumah besar.
(B) Akan tetapi, mempelajari adat budaya Jawa (C) Tjong A Fie penduduk Medan.
asli secara lengkap tidaklah mudah karena (D) Rumah Tjong A Fie sangat megah.
begitu rumit dan kompleks. (E) Tjong A Fie kaya raya.
(C) Dalam perkawinan antara suku Jawa dengan
suku lain, tata cara Jawa sering diterapkan 38. Tjong A Fie adalah seorang kuli emigran asal Cina yang
bergantian dengan tata cara suku lain kemudian berhasil menjadi pemilik perkebunan,
tersebut. industrialis, bankir, dermawan, dan pemimpin
(D) Dari sekitar 300 suku bangsa Indonesia, suku masyarakat Cina di Medan. Ia sangat disegani oleh
Jawa mencapai lebih dari separuh jumlah penjajah Belanda dan penguasa daratan Cina. Ia juga
penduduk Indonesia. mitra dagang Sultan Deli dan sahabat orang-orang
(E) Dan demi keselarasan, maka sebagai pribumi Medan dan sekitarnya.
konsekuensi menjadi orang Jawa, ia harus
akomodatif dan toleran. Pernyataan yang sesuai dengan kutipan di atas
adalah ______
35. Kalimat yang efektif terdapat dalam _______
(A) Tjong A Fie pada mulanya seorang kuli.
(A) Akibat dari perlakuan itu berangsur-angsur (B) Tjong A Fie adalah penguasa masyarakat
telah merubah fungsi keris sebagai senjata Medan.
menjadi benda regalia bertuah. (C) Tjong A Fie adalah orang yang menakutkan
(B) Mudah dipahami kalau masyarakat Jawa bagi Belanda.
mengidentikkan keris dan berbagai senjata (D) Tjong A Fie dihormati penjajah dan pribumi.
tradisi seperti tombak, patrem, pedang, dan (E) Tjong A Fie mempunyai catatan panjang
lain sebagainya sebagai tosan aji. dalam hidupnya.
(C) Tosan berarti besi atau baja.
(D) Sedangkan aji berarti sangat berharga
sehingga pantas dihormati.
(E) Keris adalah merupakan produk budaya hasil
dari perpaduan teknologi metalurgi dengan
karya seni yang luar biasa indah.

36. Seorang empu yang benar-benar matang biasanya


mampu menciptakan pamor keris yang baru yang idenya
diserap dari alam.

Gagasan pokok kalimat tersebut adalah _______.

________________________________________________________________________________________________________ ©
Universitas Indonesia Halaman 6 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 951
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 39 sampai
nomor 40

39. Penggunaan tanda baca titik dua (:) yang benar


terdapat pada ______

(1) Para karyawan mempunyai tuntutan yang


keras: direktur mundur atau dimundurkan.
(2) Mereka ingin memiliki kebebasan dasar
seperti: bebas dari rasa takut dan bebas untuk
menentukan jalan hidup.
(3) (Yani, 1987: 125—177)
(4) Para pejabat Pemda Kalteng mengatakan:
relokasi itu sulit dilakukan dalam waktu
dekat.

40. Kalimat yang baku adalah _______

(1) Walaupun banyak mendapat protes, namun


pemerintah tetap akan menaikkan harga BBM.
(2) Walaupun banyak mendapat protes,
pemerintah tetap akan menaikkan harga BBM.
(3) Walaupun banyak mendapat protes, tetapi
pemerintah tetap akan menaikkan harga BBM.
(4) Pemerintah tetap akan menaikkan harga
BBM,walaupun banyak mendapat protes.

________________________________________________________________________________________________________ ©
Universitas Indonesia Halaman 7 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 951
BAHASA INGGRIS

BACAAN
Text I

Third World countries often mistakenly decide to permit rapid industrialization. When this industrialization
occurs, many new factories open, and workers get jobs. Unfortunately, many of these new jobs are not permanent.
The leaders of an industry want their factories to be as productive as possible, and they will do anything to achieve
that goal. Whenever they can, they take advantage of automation, which means that workers are replaced by a more
efficient machine.___________________________________________.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 sampai nomor 60

41. The main information of the text tells us about _______.

(A) rapid economic growth in developing countries


(B) the importance of automation for Third World countries
(C) the advantage and disadvantage of industrialization
(D) the advantage of automation for leaders of industries
(E) automation which is the best way to get maximum profit

42. Which of the following sentences is the best concluding sentence for the text?

(A) Thus, industrialization can boost Third World countries’ economic growth.
(B) In short, many employees have the opportunity to get new jobs.
(C) Therefore, there is an increase in employees’ standard of living.
(D) To conclude, industrialists can better share their profit with employees.
(E) As a result, automation may increase the rate of unemployment.

Text II

A longitudinal fissure separates the human brain into two distinct cerebral hemispheres, connected by the corpus
callosum. The sides resemble each other and each hemisphere's structure is generally mirrored by the other side. Yet
despite the strong similarities, the functions of each cortical hemisphere are different.
Popular psychology tends to make broad and sometimes pseudoscientific generalizations about certain functions
(e.g. logic, creativity) being lateral, that is, located in either the right or the left side of the brain. Researchers often criticize
popular psychology for this, because the popular lateralizations are often distributed across both hemispheres, although
mental processing is divided between them.
Fundamental to brain process lateralization is the fact that the lateral sulcus generally is longer in the left
hemisphere than in the right hemisphere. The extent of specialized brain function by area remains under investigation. If
a specific region of the brain is either injured or destroyed, its functions can sometimes be recovered by a neighboring
region, even in the opposite hemisphere, depending upon the area damaged and the patient's age.
Brain function laterization is evident in the phenomena of right- or left-handedness and of right or left ear
preference, but a person's preferred hand is not a clear indication of the location of brain function. Although 95% of right-
handed people have left-hemisphere language function, only 18.8% of left-handed people have right-hemisphere
language function. Additionally, 19.8% of the left-handed have bilateral language functions.

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 8 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 951
43. What is the best title of the text? Text III

(A) Lateralization process High blood pressure, smoking, obesity are


(B) Brain anatomy known risk factors for stroke. But since several recent
(C) Lateralization of brain function studies suggest that bacterial infection may play a role,
(D) Brain function doctors at McGill University in Montreal, Canada,
(E) Right and left handedness were ___(48)___ whether antibiotics could lower
stroke ___(49)___. They can. In the study, people
44. According to the text, when there is damage in a taking any antibiotic were 20% less likely, to have a
specific region, its function _______. stroke than those who were antibiotic-free. Penicillin
was ___(50)___ effective: patients on that drug were
(A) may be remedied by another region 47% less likely to have a stroke. The drugs are thought
(B) will be permanently injured to slow or ___(51)___ fatty build-up in the arteries.
More research is underway, and if it confirms the link,
(C) signs the end of lateralization
antibiotics may one day be prescribed for high-risk
(D) also destroys the other hemisphere patients. ___(52)___, researchers warn that the
(E) takes a long time to recover medications be used sparingly to avoid the rise of
drug-resistant bacteria.
45. We can conclude that the writer’s stance on
popular psychology in defining lateralization of 48. (A) surprised
certain function is ______. (B) exciting
(C) attraction
(A) supportive (D) essential
(B) ignorant (E) curious
(C) neutral
(D) excited 49. (A) disease
(E) attentive (B) risk
(C) level
46. The text mainly discusses _______. (D) rate
(E) illness
(A) the process and the function of brain
lateralization 50. (A) intensively
(B) the structure of the brain (B) thoroughly
(C) how popular psychology define (C) entirely
lateralization (D) particularly
(D) right- and left- handedness (E) abundantly
(E) the two hemispheres of the brain 51. (A) prevent
(B) prevention
47. The text is most probably found in ______.
(C) preventive
(D) preventable
(A) an encyclopedia
(E) preventer
(B) a guidebook
(C) a leaflet
52. (A) Moreover
(D) a brochure
(B) However
(E) an editorial
(C) Therefore
(D) Otherwise
(E) Besides

TATA BAHASA

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 9 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 951
57. ‘What are you doing?’
Petunjuk: Soal nomor 53 sampai nomor 60 tidak ‘I’m looking for my calculator. I remember
berhubungan dengan bacaan _______ it into the car when we left for work.’

53. ‘I’d like to remind you of the staff meeting that (A) to throw
will be conducted at 1 o’clock tomorrow.’ (B) throw
‘Please, _______ because a very important (C) throwing
business associate is coming to see me!’ (D) threw
(E) had thrown
(A) it has cancelled
(B) has it been cancelled 58. ‘Why did you use a manual typewriter to type the
(C) have it cancelled report?’
(D) you have cancelled it ‘My office computer broke down yesterday, and
(E) it has been cancelled my electronic typewriter _______.’

54. The news _______ everybody talked about during (A) was repairing
the workshop was the pros and cons of the (B) was being repaired
pornographic law. (C) to be repaired
(D) to repair
(A) about which (E) to be repairing
(B) who
(C) of which 59. Being manufactured domestically, ______.
(D) that
(E) whose (A) a foreign brand should not be given to the
product
55. Erika _______ on her report for three days in a row (B) the product should not be given a foreign
without much sleep. That’s why she looks so tired. brand
(C) the company should not give the product a
(A) works foreign brand
(B) is working (D) the product’s brand should not be a foreign
(C) has been working brand
(D) was working (E) we should not give the product a foreign
(E) had been working brand

56. If Wanda had visited the doctor as soon as the 60. ‘May I borrow your calculator, please?’
symptoms of her asthma appeared, she wouldn’t ‘Sorry, I can’t find it in my bag. I _______ at home.’
be hospitalized now.
The above sentence means that _______. (A) had to leave it
(B) must have left it
(A) Wanda went to the doctor soon enough so (C) should leave it
she is not hospitalized now (D) have to leave it
(B) Wanda went to the doctor soon; otherwise, (E) should have left it
she is hospitalized now
(C) Wanda didn’t see the doctor soon but she
didn’t need to be hospitalized
(D) Wanda is hospitalized as she did not follow
the doctor’s order
(E) Wanda is in hospital now because she did
not see the doctor immediately

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 10 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 961
MATA UJIAN : MATEMATIKA DASAR, BAHASA INDONESIA, BAHASA
INGGRIS
TANGGAL UJIAN : 1 MARET 2009
WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 60
______________________________________________________________________________________

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 4. Jika grafik dari suatu fungsi kuadrat f(x) dengan
sampai nomor 19 1
f(0) = -4 mempunyai sumbu simetri di x = dan
2
1. Jika b = a 3 dengan a dan b bilangan bulat positif, mencapai nilai maksimum -3, maka f(x) = ...
maka nilai a log b + b log a = ...
(A) -16x2 + 8x - 4
10 (B) -10x2 +10 x - 4
(A) 0 (D) (C) -4x2 + 4x - 4
3
(B) 1 (E) 6 (D) x2 - x - 4
8 (E) 4x2 - 4x - 4
(C)
3
5. Jika x1 dan x2 adalah penyelesaian dari
2. Dari huruf S, I, M, A, dan K dapat dibuat 120 persamaan 2 x - 1 = 1 + x -1 , maka x1 + x2 sama
”kata”. Jika “kata” ini disusun secara alfabetikal, dengan ...
maka kata “SIMAK” akan berada pada urutan ke-
... (A) -6 (D) 5
(B) -1 (E) 6
(A) 105 (D) 115 (C) 1
(B) 106 (E) 116
(C) 107 6. Diketahui sistem persamaan :
2
y+ =4
3. Jika bilangan x, y dan z memenuhi x+z
é4 x - 2 ù é-6 8 ù 3é 1 0ù é3 ù 18
ê3 ú+ ê = ê
ú ú ê1 , maka
ú 5y + = 18
ë 2 û ë-11 y -
û ë2 4 z
ûë û 2x + y + z
x + y + z adalah ... 8 6
- =3
x + z 2x + y + z
(A) 10 (D) –6
(B) 6 (E) –10
(C) –2 Nilai dari y + x 2 - 2xz + z 2 adalah …

(A) 3 (D) 9
(B) 5 (E) 10
(C) 7

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 1 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 961
7. Suatu rombongan wisatawan yang terdiri dari 240 11. Pada suatu hari dilakukan pengamatan terhadap
orang akan menyewa kamar hotel. Kamar yang virus-virus tertentu yang berkembang dengan
tersedia adalah kamar untuk 2 orang (tipe I) dan 3 membelah diri menjadi dua. Pada awal
orang (tipe 2). Rombongan itu akan menyewa pengamatan terdapat 2 virus. Pembelahan terjadi
kamar sekurang-kurangnya 100 kamar. Tarif setiap 24 jam. Jika setiap 3 hari, seperempat dari
kamar untuk 2 orang adalah Rp60.000 dan untuk 3 virus dibunuh, maka banyaknya virus setelah satu
orang Rp80.000. Banyaknya jenis kamar tipe 1 dan minggu pertama adalah ...
tipe 2 yang harus disewa agar rombongan tersebut
mengeluarkan uang seminimal mungkin adalah ... (A) 24 (D) 64
(B) 36 (E) 72
(A) 20 dan 80 kamar (C) 48
(B) 30 dan 70 kamar
(C) 40 dan 60 kamar 12. Jika k, l, dan m membentuk barisan geometri,
(D) 60 dan 40 kamar maka log k, log l, dan log m adalah ...
(E) 70 dan 30 kamar
(A) barisan geometri dengan rasio log l - log k
8. Jika suku pertama deret geometri tak hingga (B) barisan aritmatika dengan beda log l - log k
adalah a dan jumlahnya 10, maka ...
l
(C) barisan geometri dengan rasio
k
(A) 0 < a < 10
l
(B) 0 < a < 18 (D) barisan aritmatika dengan beda
(C) 0 < a < 20 k
(D) 0 £ a £ 20 (E) bukan barisan aritmatika maupun geometri
(E) a < 0 atau a > 20
13. Jika a 3 - a - 1 = 0 maka a 4 + a 3 - a 2 - 2 a +9 =...
9. Nilai x yang memenuhi
cos 3x + 15o = sin x + 25 o (A) 4 (D) 22
( ) ( ) untuk 0 < x < 90° (B) 10 (E) 28
adalah … (C) 16

(A) 12,5° (D) 22,5° 14. Banyaknya penyelesaian dari sistem persamaan
(B) 15° (E) 25° kuadrat
(C) 17,5° 2y - x2 = 6

10. Kotak A berisi 8 bola merah dan 2 bola putih. 2 x 2 + 3y 2 = 20


Kotak B berisi 5 bola merah dan 3 bola putih. Jika adalah ...
dari masing-masing kotak, diambil sebuah bola
secara acak, maka peluang bahwa kedua bola (A) 0 (D) 3
berwarna sama adalah ... (B) 1 (E) 4
(C) 2
3 40
(A) (D)
80 80 15. Pertidaksamaan 2 + 5x - 3x 2 £ 2 -5x -x 2 < -6 -7 x
6 46 mempunyai penyelesaian ...
(B) (E)
80 80
1 (A) x £ 0 atau x > 5
(C)
5 (B) x £ 0 atau x > 4
(C) x < -2 atau x ³ 5
(D) -2 < x £ 0 atau 4 < x £ 5
(E) 0 £x <4

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 2 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 961
16. 18. Nilai dari
( ) ( )
log tan 2 o + log tan 3o +L +log tan 88o = ...( )
(A) 0 (D) 89
(B) 1 (E) 90
(C) 45

3
Persamaan grafik di atas adalah ... 19. Jika kurva y = ( x 2 - a) (2 x +b ) turun pada interval
2
(A) y = -2 cos 2 x -1 < x < , maka nilai ab = …
5
3
(B) y = 2 cos x
2 (A) -3 (D) 2
3 (B) -2 (E) 3
(C) y = -2 cos x
2 (C) 1
3
(D) y = 2 sin x
2 Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 20
3
(E) y = -2 sin x
2 4
20. Diberikan grafik fungsi f(x) = x + , x ≠ 0 , maka
x2
17. Misalkan luas sebuah segitiga sama sisi adalah ...
fungsi dari kelilingnya. Jika keliling segitiga
adalah x, maka laju perubahan luas terhadap (1) fungsi naik pada himpunan
kelilingnya sama dengan ... {x Î R | x < 0 atau x > 2}
(2) fungsi turun pada himpunan
2 2 3 {x Î R | 0 < x < 2}
(A) x (D) x
36 36 (3) terjadi minimum lokal di titik (2, 3)
3 3
(4) terjadi maksimum lokal di titik (0, 0)
(B) x (E) x
36 4
3 2
(C) x
36

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 3 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 961
BAHASA INDONESIA

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 24. Makna kata yang bergaris bawah pada kalimat Ia
sampai nomor 37 memukul-mukul meja sama dengan makna kata
pada kalimat _______
21. Penulisan gabungan kata di bawah ini benar
semuanya, kecuali _______. (A) Buah-buahan segar sangat baik untuk
kesehatan.
(A) tanggung jawab, kerjasama, tandatangan, (B) Kedua pihak tarik-menarik dalam
terima kasih menghadapi kasus itu.
(B) semipermanen, mancanegara, pascasarjana, (C) Mereka harus masuk berdua-dua ke dalam
saptakrida ruangan itu.
(C) acapkali, adakalanya, barangkali, (D) Mereka hanya dapat menggeleng-gelengkan
bagaimana kepala saat melihat kejadian itu.
(D) mata ajar, meja tulis, orang tua, simpang (E) Saksi pada pengadilan itu membawa-bawa
empat beberapa nama pejabat.
(E) kacamata, dukacita, sapu tangan,
halalbihalal 25. (a) Gempa bumi sering terjadi di daerah itu.
(b) Masyarakat menjadi terbiasa dengan bencana yang
22. Kalimat yang ditulis secara baku adalah _______ mereka hadapi.

(A) Kemarin Saudara saya dirawat di rumah Kedua kalimat di atas dapat digabung menjadi
sakit. _______
(B) Sudahkah Anda membaca Media Indonesia
hari ini? (A) Gempa bumi yang sering terjadi di daerah
(C) Pamanku yang tinggal di Bandung sudah 2 itu akibatnya masyarakat menjadi terbiasa
kali naik haji. dengan bencana yang mereka hadapi.
(D) P. Ari Subagio M. Hum. sedang mengambil (B) Gempa bumi yang sering terjadi di daerah
S-3 di UGM. itu karenanya masyarakat menjadi terbiasa
(E) Mereka mendaki gunung Gede, pada saat dengan bencana yang mereka hadapi.
hujan lebat. (C) Oleh karena gempa bumi yang sering terjadi
di daerah itu sehingga masyarakat menjadi
23. Makna gabungan kata merdeka berdaulat dapat juga terbiasa dengan bencana yang mereka
dilihat pada gabungan kata dalam kalimat hadapi.
_______ (D) Gempa bumi sering terjadi di daerah itu
sehingga masyarakat menjadi terbiasa
(A) Mereka mengobrol sambil sesekali bersenda dengan bencana yang mereka hadapi.
gurau. (E) Gempa bumi sering terjadi di daerah itu
(B) Kami merasa senasib sepenanggungan. oleh karenanya masyarakat menjadi terbiasa
(C) Orang itu malu-malu kucing ketika dengan bencana yang mereka hadapi.
dipersilakan makan oleh tuan rumah.
(D) Dia menjadi hilang semangat setelah 26. Kalimat yang baku adalah _______
mengetahui pembalap unggulannya kalah.
(E) Pelari itu bersiap-siap sambil pasang kuda- (A) Pemeriksaan terhadap barang bukti
kuda. membuktikan bahwa tersangka bersalah.
(B) Seminar itu membicarakan tentang upaya
penanganan terhadap bencana alam gempa
bumi.
(C) Pihak sekolah menjelaskan kepada orang
tua siswa mengenai peraturan sekolah.

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 4 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 961
(D) Para siswa mendengarkan tentang 29. Mereka tidak hanya menganggap pekerjaan sebagai
penjelasan bahaya narkoba. sesuatu yang harus dilakukan untuk dapat bertahan
(E) Perusahaan itu telah memberikan kepada hidup, tetapi pekerjaan juga dipandang sebagai cara
beberapa orang karyawan penghargaan. untuk mencapai tujuan dan tidak sepenting kewajiban
spiritual dan hal-hal lain yang menyangkut jiwa.
27. ...... beberapa pegawai baru mulai bekerja, keadaan
perusahaan ........... dikelola oleh pihak swasta itu tidak Kalimat di atas kurang efektif. Perbaikannya
bertambah baik ......... semakin menunjukkan adalah _______
penurunan.
(A) Mereka menganggap pekerjaan sebagai
Bagian yang rumpang pada kalimat di atas dapat sesuatu yang harus dilakukan untuk dapat
diisi dengan _______. bertahan hidup. Pekerjaan juga dipandang
sebagai cara untuk mencapai tujuan
(A) oleh karena – yang -- akan tetapi walaupun tidak sepenting kewajiban
(B) sejak – itu – akan tetapi spiritual dan hal-hal lain yang menyangkut
(C) sejak – yang – dan jiwa.
(D) karena – akan – dan (B) Mereka menganggap pekerjaan sebagai
(E) sejak – akan – dan sesuatu yang harus dilakukan untuk dapat
bertahan hidup.
28. Karena wawasan masyarakat mengenai antibiotik (C) Pekerjaan merupakan cara untuk mencapai
terbatas, menyebabkan mereka menentukan sendiri tujuan walaupun tidak sepenting kewajiban
kapan memakai antibiotik yang dijual tanpa resep spiritual dan hal-hal lain yang menyangkut
dokter. jiwa.
(D) Mereka yang menganggap pekerjaan
Kalimat di atas tidak baku. Perbaikannya adalah sebagai sesuatu yang harus dilakukan.
sebagai berikut _______. Selain itu, pekerjaan dipandang sebagai
cara untuk mencapai tujuan yang tidak
(A) Karena wawasan mengenai antibiotik sepenting kewajiban spiritual dan hal-hal
terbatas, masyarakat menentukan sendiri lain yang menyangkut jiwa.
kapan memakai antibiotik yang dijual tanpa (E) Mereka menganggap pekerjaan sebagai
resep dokter. sesuatu yang harus dilakukan untuk dapat
(B) Karena wawasan masyarakat mengenai bertahan hidup, akan tetapi pekerjaan
antibiotik terbatas, peredaran antibiotik dipandang sebagai cara untuk mencapai
dijual tanpa resep dokter. tujuan dan tidak sepenting kewajiban
(C) Peredaran antibiotik yang dijual tanpa resep spiritual dan hal-hal lain yang menyangkut
dokter menyebabkan mereka menentukan jiwa.
sendiri kapan memakai obat tersebut,
karena wawasan masyarakat mengenai 30. (1) Bagi seorang manusia primitif perbuatan mencari
antibiotik terbatas. buah-buahan untuk makan pada saat ia lapar
(D) Peredaran antibiotik yang dijual tanpa resep merupakan sesuatu yang datang dari nalurinya. (2) Ia
dokter menyebabkan wawasan masyarakat berubah maju setingkat apabila ia mencari batu untuk
mengenai antibiotik terbatas. melempar hewan yang hendak dimakannya. (3)Akan
(E) Karena wawasan masyarakat mengenai tetapi, langkah ke arah sivilisasi baru terwujud apabila
antibiotik terbatas, peredaran antibiotik ia memasukkan sebutir jagung ke dalam tanah,
ditentukan oleh mereka sendiri tanpa resep memelihara anak pohon jagung, serta menunggu
dokter. musim untuk panen.
(4) Jadi, kemajuan nyata dalam peradaban manusia
berpangkal pada usaha mengelola sumber daya alam,
yaitu tanah, lahan, dan air yang tersedia.

Gagasan pokok paragraf di atas adalah _______

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 5 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 961
(A) Bagi seorang manusia primitif perbuatan mengaitkannya pada hal-hal yang bersifat simbolis.
mencari buah-buahan untuk makan pada Kebiasaan yang dilakukannya sering dituangkan dalam
saat ia lapar merupakan sesuatu yang bentuk upacara. Tak pelak lagi, dalam upacara tersebut
datang dari nalurinya. unsur simbolis sangat berperan di dalamnya. Unsur
(B) Manusia primitif berubah maju setingkat simbolis itu sangat berkaitan dengan pandangan hidup
apabila ia mencari batu untuk melempar masyarakatnya. Oleh karenanya, unsur simbolis itu
hewan yang hendak dimakannya. haruslah dihayati dan dipahami sehingga ungkapan
(C) Seorang manusia primitif akan melangkah serta keinginan masyarakatnya dapat terkuak dan
ke arah sivilisasi baru apabila ia menjadi pedoman hidupnya.
memasukkan sebutir jagung ke dalam
tanah, memelihara anak pohon jagung, serta Inti kutipan di atas adalah _______
menunggu musim untuk panen.
(D) Langkah ke arah sivilisasi baru terwujud (A) Kehidupan masyarakat Jawa selalu
apabila ia memasukkan sebutir jagung ke diwarnai kehidupan simbolis.
dalam tanah, memelihara anak pohon (B) Kehidupan masyarakat Jawa selalu
jagung, serta menunggu musim untuk diwarnai oleh kehidupan simbolis yang
panen. harus selalu dihayati dan dipahami.
(E) Kemajuan nyata dalam peradaban manusia (C) Kehidupan masyarakat Jawa yang bersifat
berpangkal pada usaha mengelola sumber simbolis selalu dituangkan dalam upacara.
daya alam, yaitu tanah, lahan, dan air yang (D) Unsur simbolis dalam upacara yang
tersedia. dilakukan masyarakat Jawa sangat
berkaitan dengan pandangan hidupnya.
31. (1) Sebenarnya, eutanasia telah lama ditolelir di (E) Masyarakat Jawa menjalani kehidupan
Belanda. (2) Sejak tahun 1970-an penerapannya telah dengan mengaitkannya pada hal-hal yang
diperbincangkan secara terbuka dan hukum yang bersifat simbolis.
berlaku cenderung merupakan suatu pengendalian,
alih-alih larangan mutlak. (3) Hal inilah yang masih 33. Primordialisme merupakan faktor penting untuk
menjadi hambatan psikologis bagi para dokter yang memperkuat ikatan kelompok kebudayaan ketika ada
melakukan praktik eutanasia ini. (4) Perdebatan selama ancaman dari luar terhadap kelompok kebudayaan
bertahun-tahun yang kemudian menghasilkan tersebut. Namun, primordialisme dipandang sangat
kompromi pembuatan garis-garis panduan sementara, negatif karena mengganggu kelangsungan hidup suatu
tetap tidak mengesahkan penerapannya secara resmi. bangsa. Primordialisme sering dianggap bersifat
primitif, regresif, dan merusak. Primordialisme bahkan
Kalimat keempat pada kutipan di atas tidak dianggap akan menghambat modernisasi, proses
menyatakan hal sebagai berikut _______ pembangunan, dan merusak integritas nasional.

(A) Eutanasia sudah lama dibicarakan. Kalimat yang dapat ditambahkan sesudah kalimat
(B) Perdebatan eutanasia menghasilkan terakhir kutipan di atas adalah _______
penyusunan garis-garis panduan (A) Walaupun dianggap negatif,
pelaksanaan euthanasia. primordialisme mempunyai nilai positif
(C) Garis-garis panduan tentang pelaksanaan juga.
eutanasia sementara sudah disusun. (B) Jadi, primordialisme sebenarnya bukanlah
(D) Pelaksanaan eutanasia secara sah belum sesuatu yang perlu dipikirkan terlalu serius.
dapat dilakukan. (C) Orang yang mempertahankan
(E) Penerapan panduan pelaksanaan eutanasia primordialisme merupakan salah satu
dikompromikan perusak kelangsungan hidup suatu bangsa.
(D) Kekuatan suatu bangsa tidak ditentukan
32. Kehidupan masyarakat Jawa selalu diwarnai oleh oleh primordialisme.
kehidupan simbolis. Unsur simbolis itu sangat (E) Kekuatan primordialisme akan dapat
berperan dalam kehidupan sehari-hari. Dalam memicu potensi konflik antara kebudayaan
menjalani kehidupan, masyarakat Jawa suku-suku bangsa yang ada.
mengungkapkan perasaan dan perilaku dengan
________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 6 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 961
34. Menjadi vegetarian dewasa ini semakin populer sebagai (A) Jiwa seseorang dapat terganggu jika
gaya hidup sehat. Bukan hanya orang dewasa yang menggunakan narkotik secara berlebihan.
beralih menghindari berbagai produk pangan yang (B) Seseorang yang pernah menggunakan
mengandung unsur hewani (sapi, kambing, babi, narkotik membutuhkan narkotik untuk
unggas, ikan dan sebagainya), anak-anak pun tak menenangkan jiwanya.
ketinggalan. Semakin banyak orang yang menjadi (C) Pemakaian narkotik berakibat negatif
vegetarian. Alasan untuk menjadi veggie (sebutan bagi karena dapat membahayakan kesehatan
kaum vegetarian) pun beragam. Sebagian orang tubuh dan jiwa pemakainya.
menjadi vegetarian karena faktor agama, sebagian lagi (D) Pemakaian narkotik dapat berakibat negatif
karena adanya penyakit atau kelainan fungsi organ karena dapat mempengaruhi fungsi otak.
tubuh, selera, ekonomi, moral, dan yang terpenting (E) Orang yang kecanduan narkotik akan selalu
karena sebagian orang ingin menjalani pola hidup yang membutuhkan narkotik untuk sebagai
lebih sehat agar tubuh menjadi lebih bugar. penenang.

Kesimpulan yang dapat diambil dari kutipan di 36. Keterampilan membaca kamus merupakan
atas adalah _______ keterampilan yang penting dimiliki. Keterampilan itu
akan sangat membantu Anda dalam mencari dan
(A) Gaya hidup menjadi seorang vegetarian menemukan arti kata secara cepat. Jika hal itu tidak
dilakukan oleh orang dewasa untuk dimiliki, bisa jadi Anda akan menghabiskan waktu
menghindari produk pangan yang setengah jam atau lebih hanya untuk mencari arti
mengandung unsur hewani. sebuah kata.
(B) Vegetarian adalah gaya hidup dengan tidak
mengonsumsi produk pangan yang Kalimat berikut yang tepat mengakhiri paragraf
mengandung unsur hewani. tersebut adalah _______
(C) Gaya hidup vegetarian semakin diminati
orang dewasa dan anak-anak dengan (A) Oleh karena itu, beli dan milikilah kamus
berbagai alasan. agar mudah menemukan arti kata.
(D) Sebagian orang menjadi vegetarian karena (B) Dengan demikian, keberadaan kamus di
berbagai faktor. perpustakaan sekolah sangat penting.
(E) Gaya hidup vegetarian dilakukan agar pola (C) Jadi, Anda perlu mengoleksi berbagai
hidup lebih sehat. kamus agar mudah mencari arti kata.
(D) Dengan demikian, milikilah kamus dan
35. Penggunaan narkotik dapat berakibat negatif bagi para biasakan membaca kamus dengan cermat.
pemakainya. Apabila digunakan secara berlebihan, (E) Oleh sebab itu, biasakanlah membaca
narkotik dapat membahayakan kesehatan tubuh dan kamus secara tepat dan cepat.
jiwa pemakainya. Tubuh orang yang menggunakan
narkotik biasanya lemah dan kurus karena sering sakit- 37. Kalimat pembuka surat lamaran kerja yang baik
sakitan. Jiwa orang tersebut juga terganggu karena adalah _______
penggunaan narkotik yang berlebihan dapat
mempengaruhi fungsi otak dan kejiwaan seseorang. (A) Setelah melihat iklan perusahaan Bapak di
Penggunaan narkotik yang berlebihan juga dapat harian Baru, saya mau membuat lamaran
menimbulkan kecanduan. Orang yang sudah terbiasa
kerja.
menggunakannya akan merasa membutuhkan narkotik
(B) Setelah memperhatikan iklan perusahaan
sebagai obat untuk menenangkan jiwanya. Akibat
Bapak di harian Baru, saya bermaksud
negatif yang terakhir, narkotik dapat membuat orang
melamar pekerjaan.
menjadi malas. Karena keadaan orang yang kecanduan
tersebut biasanya selalu membutuhkan obat penenang, (C) Setelah membaca iklan perusahaan Bapak di
sering dia malas untuk melakukan kegiatan di dalam harian Baru, saya ingin melamar kerja.
hidupnya.

Ikhtisar kutipan di atas adalah _______

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 7 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 961
(D) Setelah membaca iklan perusahaan Bapak di 40. Jika memang ingin mengurangi kemacetan, akan lebih
harian Baru, saya tertarik untuk melamar adil jika petinggi Ibu Kota tidak hanya membebankan
pekerjaan tersebut. aturan yang dirasa berat bagi pelajar.
(E) Setelah memperhatikan iklan perusahaan
Bapak di harian Baru, saya bermaksud Maksud ungkapan petinggi Ibu Kota adalah
mengisi tempat yang kosong itu. ________ .

Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 38 (1) orang-orang penting di Ibu Kota
sampai nomor 40 (2) menteri-menteri
(3) orang-orang tinggi
38. Penggunaan tanda baca titik dua (:) yang benar (4) pejabat pemerintahan Ibu Kota
terdapat pada ______

(1) Para karyawan mempunyai tuntutan yang


keras: direktur mundur atau dimundurkan.
(2) Mereka ingin memiliki kebebasan dasar
seperti: bebas dari rasa takut dan bebas
untuk menentukan jalan hidup.
(3) (Yani, 1987: 125—177)
(4) Para pejabat Pemda Kalteng mengatakan:
relokasi itu sulit dilakukan dalam waktu
dekat.

39. Keringatnya membanjiri tubuhnya.

Kata membanjiri pada kalimat tersebut bermakna


_______ .

(1) memenuhi
(2) meningkat
(3) membasahi
(4) banyak

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 8 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 961
BAHASA INGGRIS

BACAAN
Text I

Third World countries often mistakenly decide to permit rapid industrialization. When this industrialization
occurs, many new factories open, and workers get jobs. Unfortunately, many of these new jobs are not permanent.
The leaders of an industry want their factories to be as productive as possible, and they will do anything to achieve
that goal. Whenever they can, they take advantage of automation, which means that workers are replaced by a more
efficient machine.___________________________________________.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 sampai nomor 60

41. Which of the following sentences is the best 42. The main information of the text tells us about
concluding sentence for the text? _______.

(A) Thus, industrialization can boost Third


(A) rapid economic growth in developing
World countries’ economic growth.
countries
(B) In short, many employees have the
(B) the importance of automation for Third
opportunity to get new jobs.
World countries
(C) Therefore, there is an increase in employees’
(C) the advantage and disadvantage of
standard of living.
industrialization
(D) To conclude, industrialists can better share
(D) the advantage of automation for leaders of
their profit with employees.
industries
(E) As a result, automation may increase the
(E) automation which is the best way to get
rate of unemployment.
maximum profit

Text II

Whether it’s the melodic sound of an Eric Clapton solo or the growl of a heavy metal band, the electric guitar
has influenced popular music and culture more than any other instrument. Rock’s greatest musicians have always
been closely identified with their guitars. But instruments being designed for tomorrow’s pop stars may look and
sound rather different from today’s familiar electric and acoustic guitars.
Since the time when the electric guitar was invented, there have been incredible changes to the technical design
of the instrument. From what was once a rounded wooden box with a hole in the front, the guitar has evolved into
the smooth solid body of the rock guitarist’s ‘axe’. The most modern guitars are really computer-controlled
synthesizers.
Adolph Rickebacker’s Electro String Company produced the world’s first electric guitar. It was made of wood
and played on the user’s lap. The first real breakthrough in design came in 1950 when Leo Fender, a Californian
radio repairman, made the first solid-bodied electric guitar, the Fender Telecaster. Soon after the inventor Les Paul
made the famous Gibson Les Paul. Fender launched its stylish Stratocaster two years later. The guitars became
standard instruments against which newer guitar designs are measured.
All sorts of different materials have been used to make guitars. Acoustic guitars are made from wood, which
gives a soft tone. Wood is also a popular material in electric guitar manufacture, but more modern materials such as
glass and carbon fiber are also used. There have also been guitars with metal bodies and necks though these were
never popular with players, who claim metal feels cold in the hand. Plastics, on the other hand, have been more used
in guitar bodies. A company that makes parts for the aerospace industry has begun to use a kind of fiberglass that
was originally used in helicopter blades to make the bodies for its electric-acoustic instruments.
________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 9 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 961
As long as scientists and musicians work together harmoniously, the electric guitar will continue to benefit
from technological innovations. But for all the efforts of the guitar companies’ design engineers, production
managers and quality controller, it’s the musicians who finally make the instruments sing – and not necessarily in the
way the guitar maker intended.

43. An appropriate title for the text is _______ 47. The text is most probably found in ______.

(A) The making of electric guitars (A) a brochure of a guitar shop


(B) Materials guitars are made of (B) an article in science journal
(C) The guitar legends (C) a guitar review in a newspaper
(D) Guitars as electric-acoustic instruments (D) a manual for an electric guitar instrument
(E) Guitar standards: how to comply with (E) an article in a music magazine

44. Which of the following statements is TRUE about


the guitars that were designed in the fifties? Text III

(A) They were not commercially successful. One of the changing aspects of American society
(B) They were made of metal. is the increasing trend of home education. A
(C) They were often used as a standard to government survey ___(48)___ in 1990-1991 shows
design new models. that between 250,000 and 300,000 children were taught
(D) They were played sitting down. at home. Another study made by a private foundation
(E) They were computer-assisted. indicates that the current ___(49)___ may be as high as
one million. The number of parent-taught children is
45. Despite the materials used, the guitar’s _______. increasing at 15-20% annually, ___(50)___ it will
continue to increase as more parents become
(A) quality of sound has not improved dissatisfied with public school and choose to teach
(B) capability to produce good music depends their children at home. In some states, parents need
on the musicians only to ___(51)___ the city school board of their
(C) performance is not what musicians have ___(52)___ to teach their children at home.
hoped for
(D) potential has been ignored by musicians
(E) popularity is based on its previous success 48. (A) evaluated
(B) conducted
46. From the text we may conclude that _______. (C) estimated
(D) encountered
(A) wood remains the best material for making (E) proposed
guitars
(B) guitar materials control the type of music 49. (A) figure
the musicians play (B) sum
(C) technology has played a significant role in (C) rate
the design and development of guitars (D) account
(D) today’s designs are not very much different (E) numbers
from those of the past
(E) the use of fiberglass in aeroplanes was 50. (A) however
inspired by guitar makers (B) but
(C) otherwise
(D) and
(E) therefore

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 10 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 961
51. (A) inform 56. ‘I love this skirt very much but it is too short for
(B) information me.’
(C) informing ‘You can _______.’
(D) informative
(E) informed (A) have lengthened it
(B) to lengthen it
52. (A) dislike (C) have it lengthened
(B) intention (D) have to lengthen it
(C) manner (E) be lengthened it
(D) attitude
(E) expectation 57. ‘May I borrow your calculator, please?’
‘Sorry, I can’t find it in my bag. I _______ at home.’

TATA BAHASA (A) had to leave it


(B) must have left it
Petunjuk: Soal nomor 53 sampai nomor 60 tidak (C) should leave it
berhubungan dengan bacaan (D) have to leave it
(E) should have left it
53. The eyewitness _______ the accused greatly
depended to prove his innocence in the murder 58. ‘What time must we leave?’
case suddenly died of a heart attack. ‘I don’t know when _______.’

(A) on whom (A) the time of the party


(B) which (B) is the party time
(C) whose (C) the party time
(D) that (D) does the party start
(E) of which (E) the party starts

54. ‘Indra, I heard you _______ to the production 59. _______ there were two fatalities in the plane
division.’ crash, fortunately the rest of the passengers
‘Yes, I’ll be taking up some new tasks like survived.
designing products.’
(A) In order that
(A) transfer (B) Although
(B) will be transferred (C) Because
(C) be transferred (D) Whereas
(D) will transfer (E) After
(E) being transferred
60. ‘I’m going to Bandung next week.’
55. Erika _______ on her report for three days in a row ‘Try to avoid _______ between 7 and 9 in the
without much sleep. That’s why she looks so tired. morning. The traffic is terrible.’

(A) works (A) to drive


(B) is working (B) drive
(C) has been working (C) driving
(D) was working (D) driven
(E) had been working (E) to be driving

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 11 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 917
MATA UJIAN : EKONOMI, SEJARAH, GEOGRAFI DAN IPS TERPADU
TANGGAL UJIAN : 1 MARET 2009
WAKTU : 90 MENIT
JUMLAH SOAL : 75
______________________________________________________________________________________

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian SEJARAH nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 41 sampai nomor 60
Mata Ujian IPS TERPADU nomor 61 sampai nomor 75

EKONOMI

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 3. Berikut ini merupakan unsur-unsur neraca
sampai nomor 13 pembayaran internasional
1. Kegiatan ekspor
1. Berikut ini merupakan kebijakan-kebijakan 2. Kegiatan impor
ekonomi kaum merkantilis, kecuali … 3. Transaksi pengiriman barang antar pulau
4. Membayar jasa tenaga ahli asing
(A) menggalakkan ekspor dan menghambat 5. pembayaran utang luar negeri
impor
(B) membuat kongsi dagang yang didukung Yang TIDAK termasuk neraca pembayaran adalah
pemerintah butir …
(C) menaklukkan banyak daerah jajahan (A) 1 (D) 4
sebagai sumber bahan baku perdagangan (B) 2 (E) 5
(D) melakukan proteksi terhadap peternakan, (C) 3
perikanan dan usaha pelayaran nasional
(E) penyederhanaan sistem pajak 4. Diketahui suatu negara mempunyai data dalam
satu tahun (dalam milliar rupiah)
2. Perbedaan mendasar antara mazhab klasik § Jumlah konsumsi Rp200.000,00
dengan mazhab Keynesian adalah bahwa … § Penerimaan bunga modal Rp125.000,00
§ Jumlah investasi Rp150.000,00
(A) Mahzab Klasik menggunakan pendekatan § Jumlah penerimaan sewa Rp 75.000,00
penawaran sedangkan ekonomi Keynes § Jumlah pengeluaran Rp165.000,00
menekankan permintaan pemerintah
(B) Ekonomi mahzab Keynes bersifat Liberal, § Jumlah ekspor Rp185.000,00
sedangkan Klasik sebaliknya § Jumlah impor Rp 50.000,00
(C) Ekonomi Klasik menekankan pada § Jumlah penduduk 200 juta jiwa
kebebasan dengan peran pemerintah § Penyusutan Rp100.000,00
sedangkan Keynes sebaliknya
(D) Keynesian berpendapat Hukum Say berlaku Apabila GNP dicari dengan pendekatan
mutlak, sedangkan Klasik tidak menyatakan pengeluaran, maka pendapatan per kapita sebesar
Hukum Say berlaku mutlak …
(E) Mahzab Keynesian timbul pada saat
revolusi industri, sedangkan mahzab Klasik (A) Rp1.750.000,00
pada saat Great Depression (B) Rp2.570.000,00
(C) Rp2.750.000,00
(D) Rp3.250.000,00
(E) Rp3.750.000,00

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 1 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 917
5. Harga keseimbangan menggambarkan … 8. Perhatikanlah kurva permintaan dan penawaran
berikut ini
(A) harga maksimum barang P
(B) harga maksimum yang mampu dibayarkan
oleh konsumen
(C) harga yang berlaku di pasar ketika terjadi K
S
transaksi
M
(D) harga tengah yang ditetapkan oleh L
pemerintah
(E) harga tengah yang ditetapkan oleh penjual
D
N
6. Berikut ini adalah harga dan permintaan barang
di Pasar Sukamandi O Q

Harga (Rp) Permintaan (Unit) Pernyataan berikut yang sesuai dengan kurva di
5.000 10.000 atas adalah …
4.000 14.000
(A) KLM disebut surplus produsen
Berdasarkan tabel tersebut diatas, maka besarnya (B) LMN disebut surplus konsumen
koefisien elastisitas permintaan untuk barang (C) KMN disebut surplus produsen
tersebut adalah … (D) KMN disebut surplus konsumen
(E) KLM disebut surplus konsumen
(A) 0,2
(B) 0,25 9. Di antara ciri pertumbuhan ekonomi di bawah ini
(C) 0,4 yang paling penting untuk dicapai dalam konteks
(D) 2 pertumbuhan ekonomi di Indonesia adalah …
(E) 4
(A) Pertumbuhan investasi.
7. Jika koefisien elastisitas barang X dan Y adalah (B) Pertumbuhan output.
negatif, maka kenaikan harga barang X akan (C) Pertumbuhan penduduk.
berdampak pada … (D) Peningkatan produktivitas.
(E) Peningkatan teknologi.
(A) kenaikan permintaan barang X
(B) kenaikan permintaan barang Y
(C) penurunan permintaan barang Y
(D) tidak mempengaruhi permintaan barang Y
(E) penurunan harga barang Y

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 2 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 917
10. Sebuah peralatan dengan harga Rp 60 juta dibeli 12. Suatu perusahaan memproduksi 7 unit output
pada tanggal 30 Juni 2004. Diperkirakan umur dengan average total cost sebesar Rp15.000,00. Agar
ekonomis peralatan tersebut adalah 5 tahun mampu berproduksi perusahaan harus
dengan nilai sisa Rp 10 juta. Pada tanggal 1 mengeluarkan fixed cost sebesar Rp35.000,00.
Januari 2008, peralatan tersebut dijual dan hanya Maka, besarnya average variable cost adalah …
dihargai Rp 15 juta. Bagaimanakah jurnal yang
harus dibuat untuk mencatat transaksi tersebut? (A) Rp 5.000,00
(Metode penyusutan yang digunakan adalah garis (B) Rp10.000,00
lurus) (C) Rp15.000,00
(D) Rp20.000,00
(A) Kas Rp 15.000.000 (E) Rp25.000,00
Kerugian atas Rp 45.000.000
penjualan 13. Berikut ini adalah data-data keuangan yang
peralatan dimiliki PT. Terang Bulan tahun 2007:
Peralatan Rp 60.000.000 · Persediaan 1 Januari 2007 Rp12.500.000
(B) Kas Rp 15.000.000 · Pembelian Rp34.000.000
Peralatan Rp 15.000.000 · Retur pembelian Rp 6.000.000
(C) Kas Rp 15.000.000 · Potongan pembelian Rp 4.500.000
Akumulasi Rp 45.000.000 · Retur penjualan Rp 3.000.000
depresiasi · Potongan penjualan Rp 1.500.000
peralatan · Persediaan 31 Desember 2007 Rp 9.300.000
Kerugian atas Rp 45.000.000
penjualan peralatan Berdasarkan data-data tersebut di atas, maka HPP
Peralatan Rp 15.000.000 PT. Terang Bulan untuk tahun 2007 adalah …
(D) Kas Rp 15.000.000
Akumulasi Rp 35.000.000 (A) Rp37.200.000
depresiasi (B) Rp26.700.000
peralatan (C) Rp25.200.000
Kerugian atas Rp 10.000.000 (D) Rp23.700.000
penjualan (E) Rp22.200.000
peralatan
Peralatan Rp 60.000.000 Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 14
(E) Kas Rp 15.000.000 sampai nomor 17
Kerugian atas Rp 10.000.000
penjualan peralatan 14. Kelangkaan (scarcity) membuat timbulnya
Akumulasi depresiasi Rp 25.000.000 opportunity cost dalam alokasi sumber daya.
peralatan
SEBAB
11. Pada tahun 1950, Pemerintah RI pernah Opportunity cost adalah biaya yang bisa berubah
melakukan kebijakan yang dikenal dengan menurut besar kecilnya output yang dihasilkan.
kebijakan gunting Sjafrudin, yaitu uang yang
nilainya Rp 5,00 ke atas nilainya dipotong 50%. 15. Seorang pengusaha rumah makan yang membuka
Hal ini merupakan kebijakan moneter yang cabang di luar jawa memiliki motif ekonomi
dinamakan … berupa keinginan memperoleh keuntungan.

(A) kebijakan kredit selektif SEBAB


(B) kebijakan uang ketat
(C) kebijakan sanering Motif ekonomi akan mendorong orang untuk
(D) kebijakan cadangan kas melakukan tindakan ekonomi.
(E) politik diskonto

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 3 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 917
16. Pengeluaran rumah tangga meningkat akan 19. Berikut ini yang termasuk biaya implisit bagi
menyebabkan nilai PDB meningkat. perusahaan adalah …

SEBAB (1) ongkos sewa mesin fotokopi


(2) pembayaran bahan mentah kepada
PDB bisa dihitung dari peningkatan nilai perusahaan Y
konsumsi, investasi ,dan pengeluaran pemerintah. (3) ongkos angkut produk yang akan dijual
(4) biaya penyusutan untuk gedung dan mesin-
17. Pendapatan Nasional bisa meningkat dengan mesin milik perusahaan
adanya peningkatan peningkatan produksi
barang dan jasa di perekonomian. 20. Indonesia menjadi anggota badan kerjasama
ekonomi internasional berikut:
SEBAB
(1) MEE
Pendapatan Nasional juga bisa dilihat dengan (2) APEC
adanya efisiensi penggunaan sumber-sumber (3) NAFTA
ekonomi dan penyediaan lapangan kerja. (4) IMF

Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 18


sampai nomor 20

18. Tabungan keluarga Surono dinyatakan dalam


fungsi S = -1.000 + 0,2 Y. Pada saat keluarga
surono melakukan konsumsi sebesar 8.000 maka
pernyataan yang benar adalah …

(1) saving sebesar 750


(2) MPC = 0,2
(3) pendapatan saat C = 8.000 adalah 8.750
(4) MPS = -0,2

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 4 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 917
SEJARAH

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 (C) Hindia Belanda waktu itu menjadi bagian
sampai nomor 30 dari kekuasaan Perancis
(D) Hindia Belanda menyerang kedudukan
21. Adanya interaksi antara kebudayaan Hindu dan Inggris di Bengkulu
kebudayaan Islam di Indonesia jelas terlihat dari (E) Hindia Belanda memblokade Singapura

25. Di bawah ini ada beberapa faktor eksternal yang
(A) letak masjid yang berdekatan dengan alun- memengaruhi corak pergerakan nasional
alun Indonesia, kecuali …
(B) atap masjid yang berbentuk meru
(C) upacara selamatan kematian seseorang (A) Revolusi Cina yang dipelopori Dr Sun Yat
(D) membunyikan bedug sebagai petanda Sen
waktu sholat (B) Gerakan Turki Muda yang dipelopori
(E) semuanya benar Mustafa Kemal Pasha
(C) Gerakan Nasional Filipina di bawah
22. Masyarakat Indonesia pada masa perundagian pimpinan Yose Rizal
telah mengenal aturan pembagian kerja, karena … (D) Gerakan Nasional di India di bawah
pimpinan Mahatma Gandhi
(A) mereka telah hidup menetap (E) Revolusi kaum Bolsyevik di Rusia
(B) merupakan masyarakat dengan kehidupan
food producing 26. Lembaga bentukan Jepang yang bertugas
(C) teknologi perundagian memerlukan tenaga mengadakan penyelidikan untuk mempersiapkan
yang memiliki keahlian khusus kemerdekaan Indonesia adalah …
(D) budaya undagi dapat diproduksi oleh
masyarakat yang telah maju (A) PETA
(E) hidup dalam kelompok-kelompok suku (B) Jawa Hokokai
(C) Heiho
23. Sikap Kesultanan Ternate mengizinkan bangsa (D) PPKI
Portugis mendirikan benteng di wilayahnya (E) BPUPKI
dilatar belakangi oleh keinginan untuk …
27. Penerbangan komersial nasional pertama pada
(A) Membendung kedatangan VOC di masa kemerdekaan dikelola oleh Garuda
wilayahnya Indonesia. Perusahaan ini memulai penerbangan
(B) Mencegah monopoli perdagangan EIC dengan menggunakan bendera Garuda
(C) Mengatasi persaingan dengan kerajaan Indonesian Airways pada 26 Januari 1949.
Tidore Pesawat pertama yang digunakan adalah sebuah
(D) Memperoleh bantuan keuangan dari pesawat DC-3 sumbangan masyarakat Aceh yang
Portugis diberi nama …
(E) Untuk mengusir bangsa Spanyol
(A) Cut Nyak Dien
24. Alasan Inggris menyerang Hindia Belanda (B) Seulawah
terutama Pulau Jawa pada tahun 1811 adalah … (C) Serambi Mekah
(D) Ulee Balang
(A) Inggris ingin merebut pusat penghasil (E) Bugong Jeumpa
rempah-rempah
(B) Inggris ingin menguasai perdagangan beras
dari Jawa

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 5 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 917
28. Upaya untuk membebaskan Irian Barat dari Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 31
kekuasaan Belanda ditandai dengan … sampai nomor 35

(A) pidato Presiden Soekarno di depan Majelis 31. Pada tahun 1960 Indonesia menganut sistem
Umum PBB. ekonomi terpimpin yang mengarahkan
(B) pembentukan pasukan sukarelawan yang pandangan politiknya ke negara-negara Blok
dinamakan Resimen Cakrawirawa Timur yang berhaluan komunis.
(C) pencanangan TRIKORA dalam rapat umum
di kota Yogyakarta SEBAB
(D) tenggelamnya KRI Macan Tutul oleh
Angkatan Laut Belanda Indonesia pada waktu itu dicap sebagai negara
(E) pembentukan Angkatan Kelima sesuai yang berhaluan komunis dengan adanya Poros
dengan usulan PKI Jakarta- Hanoi- peking-Pyong Yang- Phnom Penh.

29. Pada tanggal 13 Desember 1957, PM. Djuanda 32. Masalah Kamboja menjadi semakin kompleks
menyatakan deklarasi yang dikenal “Deklarasi dengan adanya campur tangan pihak-pihak
Djuanda”, isi pokok deklarasi tersebut adalah … tertentu seperti RRC dan Vietnam.

(A) persatuan partai-partai politik SEBAB


(B) deklarasi partai pemenng pemilu
(C) deklarasi keamanan Indonesia Penyelesaian masalah Kamboja dilakukan di
(D) deklarasi Berdikari Jakarta Informal Meeting (JIM) pada tahun 1988 di
(E) pernyataan bahwa laut antara pulau-pulau kota Bandung.
di seluruh perairan Indonesia merupakan
wilayah integral RI 33. Pemerintahan Shogun Tokugawa memegang
kekuasaan di Jepang sejak tahun 1600-an dan
30. Latar belakang terjadinya Perang Teluk antara menjadikan kaisar hanya sebagai simbol.
Iraq dengan pasukan multinasional pimpinan
Amerika Serikat adalah … SEBAB

(A) Amerika Serikat ikut campur tangan dalam Shogun Tokugawa melakukan kebijakan Sakoku
negeri Iraq atau menutup diri dari pengaruh luar sampai
(B) perebutan daerah perbatasan antara Iraq pertengahan abad ke-19.
dengan Kuwait
(C) keterlibatan Iraq dalam krisis Libanon 34. Perjanjian Bongaya ( 1667 ) merupakan awal
(D) masalah penentuan produksi minyak yang masuknya kekuasaan VOC di Makasar.
ditentukan OPEC
(E) Persaingan antara Iraq dan Iran tentang SEBAB
daerah Shattel Arab daerah kaya minyak
Perlawanan rakyat Makasar berakhir sejak Sultan
Hasanudin menandatangani perjanjian Bongaya.

35. Setelah kabinet Amir Syarifuddin jatuh, atas


persetujuan Presiden KNIP memilih Hatta sebagai
perdana menteri.

SEBAB

Jatuhnya Amir Syarifuddin membuat kelompok


kiri kehilangan basis kekuatannya di
pemerintahan.

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 6 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 917
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 36 39. VOC adalah kongsi dagang para pedagang
sampai nomor 40 Belanda yang memiliki hak-hak istimewa dari
Pemerintah Belanda. Hak-hak istimewa itu adalah
36. Langkah-langkah yang digalakkan dalam revolusi …
hijau sesudah perang dunia II adalah …
(1) hak memiliki tentara sendiri
(1) membuka lahan-lahan pertanian yang baru (2) hak monopoli perdagangan
(2) membuat mekanisasi dalam bidang (3) hak peradilan tersendiri
pertanian (4) hak menguasai dan mengikat perjanjian
(3) menggunakan pupuk-pupuk baru dengan kerajaan-kerajaan di daerah
(4) mencari metode yang baru dan tepat dalam kekuasaan monopoli perdagangannya
memberantas hama tanaman
40. Gerakan Non Blok (GNB) merupakan Organisasi
37. Kebijakan ekonomi liberal yang berlaku sejak 1870 yang tidak memihak Blok Barat dan Blok Timur.
memunculkan banyak perkebunan swasta, yang Tokoh-tokoh dibawah ini merupakan penggagas
berakibat … dari gerakan Non Blok …

(1) munculnya perkebunan swasta diseluruh (1) Presiden Soekarno dari Indonesia
Hindia Belanda (2) Presiden Gamal Abdul Nasser dari Arab
(2) munculnya kelompok buruh perkebunan Saudi
(3) munculnya kaum pengusaha pribumi (3) Perdana Menteri Pandit Jawaharlal Nehru
(4) munculnya alat transportasi kereta api dari India
(4) Presiden Josef Estrada dari Yugoslavia
38. Peninggalan dari zaman Megalitikum di
Indonesia terutama ditemukan pada daerah-
daerah …

(1) Jawa
(2) Sumatera
(3) Bali
(4) Sulawesi

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 7 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 917
GEOGRAFI

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 45. Hutan rawa pada kenampakan foto udara
sampai nomor 50 mempunyai rona dan tekstur yang tidak seragam.
Hal ini disebabkan karena …
41. Alfred Weber mengembangkan faktor yang
sangat berpengaruh dalam pemilihan lokasi (A) ketinggian pohon seragam
industri yaitu … (B) ketinggian pohon berbeda-beda
(C) ketinggian pohonnya rendah
(A) jarak rata-rata (D) pohonnya tinggi-tinggi
(B) biaya angkut maksimum (E) tidak ada hubungannya dengan ketinggian
(C) jumlah penduduk pohon
(D) biaya angkut minimum
(E) jarak angkut optimum 46. Suatu wilayah dikatakan sebagai pusat
pertumbuhan apabila …
42. Karakteristik iklim di daerah tropis adalah …
(A) jumlah penduduknya banyak, tumbuh
(A) suhu udaranya selalu panas dan berubah dengan cepat dan datang dari berbagai
menurut musim wilayah
(B) kelembaban udaranya cenderung konstan (B) sarana dan prasarana yang terdapat di
dan rendah wilayah tersebut sangat unggul
(C) suhu udara selalu panas dan berubah (C) harga tanah di wilayah tersebut stabil dan
menurut elevasi memberikan pengaruh pada wilayah lain
(D) curah hujannya selalu diatas 3000 (D) kegiatan ekonomi di wilayah tersebut
mm/tahun beraneka ragam
(E) sering dilanda angin siklon tropis (E) ada pertumbuhan ekonomi yang sangat
cepat dan memberikan dampak pada
43. Salah satu kondisi fisik negara Cina yang wilayah sekitar
menjadikan wilayahnya berbeda dengan iklim di
Jepang dan Korea adalah … 47. Ilmu geografi pertama kali diperkenalkan dalam
bentuk laporan perjalanan dari berbagai penjuru
(A) kondisi topografi dunia. Metode penyampaian gambaran muka
(B) ketinggian tempat bumi seperti tersebut diperkenalkan pertama kali
(C) kedudukan lintang oleh …
(D) kondisi fisik sungai
(E) luasnya wilayah pedalaman (A) Aristoteles
(B) Eratosthenes
44. Pada peta tanpa skala, diketahui jarak A-B adalah (C) Plato
5 cm. Pada peta dengan skala 1 : 100.000, jarak (D) Galileo
yang sama adalah 20 cm. Maka skala peta A-B (E) Ptolomeus
adalah …
48. Negara di kawasan Asia Tenggara yang
(A) 1 : 150.000 mempunyai pendapatan per kapita paling tinggi
(B) 1 : 200.000 adalah …
(C) 1 : 400.000
(D) 1 : 600.000 (A) Jepang
(E) 1 : 100.000 (B) Brunei
(C) Singapura
(D) Indonesia
(E) Malaysia

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 8 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 917
49. Perhatikan gambar piramida penduduk di bawah Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 51
ini! sampai nomor 54
Laki-laki Perempuan
51. Lapangan pekerjaan di pedesaan belum mampu
memenuhi kebutuhan penduduknya.

SEBAB

Tingkat migrasi penduduk desa yang masuk ke


kota semakin tinggi.

52. Setiap warna pada citra satelit memberikan makna


tertentu.

SEBAB

Warna sangat dipengaruhi oleh perbedaan gelap


Berdasarkan gambar piramida penduduk terangnya suatu obyek yang dipengaruhi oleh
stasioner di atas dapat disimpulkan bahwa jumlah tingkat kelembabannya.
penduduk yang berusia …
53. Pantai timur Sumatera memperoleh curah hujan
(A) belum produktif lebih besar dari yang tahunan yang kecil dibandingkan daerah
berusia poduktif sepanjang patahan Semangko.
(B) muda seimbang dengan penduduk usia tua
(C) tidak produktif sama dengan yang berusia SEBAB
produktif
(D) belum produktif sama dengan yang berusia Daerah sepanjang patahan Semangko terletak di
produktif pedalaman dan elevasinya tergolong tinggi.
(E) muda lebih banyak daripada usia tua
54. Lingkungan fisik manusia merupakan lingkungan
50. Kota mempunyai karakteristik sebagai tempat alam yang mengelilingi atau berada di sekitar
yang memiliki … manusia.

(A) masyarakat yang heterogen, kepadatan SEBAB


penduduk yang rendah, dan kegiatan
ekonomi yang bukan agraris Manusia dipengaruhi oleh kondisi alam dan sosial
(B) masyarakat yang tidak homogen, kepadatan dimana mereka berada.
penduduk yang tinggi, dan kegiatan
ekonomi yang bukan agraris Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 55
(C) masyarakat yang homogen, kepadatan sampai nomor 60
penduduk yang tinggi, dan kegiatan
ekonomi yang agraris 55. Dampak yang dapat ditimbulkan dari gejala
(D) masyarakat yang heterogen, kepadatan pemanasan global adalah …
penduduk yang rendah, dan kegiatan
ekonomi yang agraris (1) areal gurun pasir menjadi bertambah luas
(E) masyarakat yang heterogen, kepadatan (2) terjadi kenaikan permukaan air laut
penduduk yang tinggi, dan kegiatan (3) kondisi cuaca/musim menjadi kurang stabil
ekonomi yang agraris (4) terjadi fluktuasi produksi pertanian
sehingga suplai bahan makanan terganggu

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 9 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 917
56. Menurut teori gravitasi, kekuatan interaksi antar 59. Curah hujan tahunan mulai dari Jakarta – Depok –
wilayah ditentukan oleh …. Bogor cenderung mengalami peningkatan jumlah
yang signifikan. Hal ini disebabkan karena …
(1) jenis kebutuhan
(2) jumlah penduduk antar tempat (1) gejala hujan konvektif makin kuat kearah
(3) waktu tempuh antar tempat pedalaman
(4) jarak antar tempat (2) curah hujan akan bertambah mengikuti
ketinggian tempatnya
57. Untuk mengurangi erosi permukaan pada lahan (3) pembentukan awan cumulonimbus lebih
yang berlereng dapat dilakukan dengan … sering terjadi di Bogor
(4) kondensasi uap air hasil penguapan makin
(1) pembuatan teras-teras kuat terjadi di Bogor
(2) pembangunan dam pengontrol (checkdam)
(3) penanaman mengikuti kontur 60. Jakarta sebagai kota utama melakukan hubungan
(4) pembukaan permukaan tanah dari rumput perdagangan dengan hinterland-nya, yakni Jawa
atau gulma Barat. Interaksi tersebut dapat terjadi karena
faktor-faktor …
58. Zona permukiman pada teori konsentris
ditetapkan berdasarkan … (1) kesempatan untuk saling begrinteraksi
(2) kemudahan untuk melakukan transportasi
(1) kualitas akses di lingkungan perumahan (3) tersedianya kelebihan suplai dari daerah
(2) tingkat kepadatan permukiman hinterland
(3) kualitas perumahan (4) kebutuhan barang yang sama
(4) jenis pekerjaan penghuni

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 10 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 917
IPS TERPADU
PEMBANGUNAN JALAN TOL

Pemerintah masih mempertimbangkan dukungan yang dapat diberikan terhadap pembangunan delapan ruas tol
tender paket IV sehingga rencana pembangunan itu belum dapat ditenderkan. Untuk pembangunan tersebut
Pemerintah akan memberikan dukungan berupa dana kelebihan risiko tanah.

Sebelumnya Pemerintah sudah melaksanakan tender untuk empat ruas jalan tol, akan tetapi tender diulang karena
tidak ada peminat, dan untuk kali ini dengan dukungan Pemerintah. Dalam tender 11 ruas tol kelompok IV, tiga ruas
tol dibangun Pemerintah, empat ruas tol melalui subsidi, serta empat ruas tol langsung ditenderkan karena layak
dari hitungan finansial. Pemerintah saat ini tengah mengevaluasi kebutuhan dana tiga ruas tol, sementara ini
perkiraan biaya konstruksi Rp 15,6 triliun dan pembebasan tanah Rp 1,3 triliun. Ketiga ruas tol, Manado–Bitung 53
kilometer, Pekanbaru–Dumai 135 kilometer, serta Serangan–Tanjung Benoa 12 kilometer memiliki nilai ekonomi
tinggi sehingga harus dibangun Pemerintah.

Empat ruas tol yang ditender kembali adalah antara lain Medan–Binjai 18 kilometer, Palembang–Indralaya 22
kilometer, Tegineneng–Babantan 50 kilometer, serta Pandaan–Malang 37 kilometer. Keempatnya akan dibangun
investor melalui skema Built Operate Transfer (BOT). Sedangkan empat ruas yang didukung oleh subsidi Pemerintah
mencakup Cileunyi–Sumedang–Dawuan 58 kilometer, Medan–Kualanamu–Tebing Tinggi 60 kilometer, Pasir Koja–
Soreang 8 kilometer, Sukabumi–Ciranjang 31 kilometer.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 61 Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 63
sampai nomor 62 sampai nomor 64

61. Medan merupakan salah satu kota di mana ruas 63. Dua kota yang akan dihubungkan ruas tol
tol direncanakan akan dibangun. Kota ini sempat sepanjang 53 kilometer seperti pada bacaan
menjadi tempat pertempuran sengit dan dikenal merupakan kota pantai.
dengan peristiwa Medan Area antara pejuang
republik melawan … SEBAB

Manado merupakan pelabuhan utama bagi kota


(A) Belanda dan Australia yang akan dihubungkan dengan ruas tol.
(B) Jepang dan Belanda
(C) Amerika Serikat dan Belanda 64. Komoditas yang direncanakan akan dibangun
(D) Belanda dan Inggris sebagaimana diuraikan dalam bacaan di atas tidak
(E) Inggris dan Amerika Serikat termasuk barang ekonomi.

62. Jika biaya yang dikeluarkan untuk tiga ruas tol SEBAB
yang telah dibangun sama untuk setiap
kilometernya, maka biaya yang dikeluarkan Komoditas yang dibahas dalam bacaan di atas
pemerintah untuk ruas jalan tol yang berada di dibangun dan dimiliki oleh pemerintah.
propinsi Bali adalah …
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 65
(A) 11,4075 triliun 65. Dari data seluruh ruas tol yang sudah dibangun ,
(B) 4,4785 triliun ditender kembali, dan akan dibangun, maka …
(C) 1,014 triliun
(D) 936 miliar (1) rata-ratanya adalah 44
(E) 702 miliar (2) mediannya adalah 37
(3) jangkauannya adalah 127
(4) kuartil ke-3 adalah 55,5

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 11 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 917
PROGRAM REVITALISASI PERKEBUNAN

Program revitalisasi perkebunan yang dicanangkan pemerintah berjalan amat lamban. Kondisi tersebut tercermin
pada salah satu hal, yaitu minimnya penyaluran kredit pengembangan energi nabati dan revitalisasi perkebunan
atau KPEN-RP. Kendala utamanya terletak pada penyediaan lahan.

Program tersebut di atas merupakan upaya percepatan pengembangan perkebunan rakyat melalui perluasan,
peremajaan, dan rehabilitasi yang didukung kredit perbankan dan subsidi bunga oleh pemerintah. Tujuan program
ini adalah meningkatkan kesempatan kerja, mengatasi kemiskinan, dan mendorong pertumbuhan ekonomi.

Program KPEN-RP untuk kelapa sawit memang berjalan lambat, karena terganjal antara lain oleh belum adanya
pemetaan lahan yang jelas; kepemilikan lahan tidak pasti dan tumpang tindih antara lahan ulayat, pemerintah, dan
daerah. Sosialisasi program revitalisasi pertanian juga masih kurang.

Selain itu juga ada program revitalisasi perkebunan karet dan kakao. Terkait dengan program ini, BRI telah
berkomitmen menyediakan dana sebesar Rp 12 triliun sampai tahun 2010. Pada tahun 2007, BRI mengucurkan kredit
senilai Rp 10,50 triliun untuk program tersebut. Pembiayaan rencananya ditujukan kepada 33 perusahaan inti, 70
koperasi unit desa, dan 44.293 petani sebagai plasma. Perkebunan yang akan dibiayai BRI seluas 302.398 hektar,
terdiri atas kebun inti 151.441 hektar dan kebun plasma 150.957 hektar yang tersebar di Sumatera, Kalimantan,
Sulawesi Tengah, dan Papua barat.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 66 (A) penurunan kemiskinan, dalam persentase
sampai nomor 68 (B) peningkatan kesempatan kerja, dalam
persentase
66. Perkebunan kelapa sawit yang tercantum dalam (C) peningkatan surplus neraca perdagangan,
teks sesungguhnya telah dibuka pada masa dalam persentase
kolonial dan untuk pertama kalinya tanaman (D) peningkatan produk domestik bruto, dalam
tersebut didatangkan ke wilayah nusantara oleh persentase
… (E) peningkatan produk domestik bruto, dalam
rupiah
(A) Herman Willem Daendels
(B) Thomas Stamford Raffles Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 69
(C) Jacob Mossel sampai nomor 70
(D) John Fendall
(E) Pieter Both 69. Kota di Indonesia yang pada awalnya tumbuh
karena kegiatan dari obyek yang menjadi program
67. Misalkan tiap-tiap institusi mendapat bantuan revitalisasi seperti pada bacaan antara lain adalah
dari BRI dengan perbandingan 6 : 4 : 5 pada tahun …
2007. Jika besarnya bantuan yang diterima tiap-
tiap KUD sama, maka besarnya bantuan untuk (1) Medan (3) Sukabumi
setiap KUD adalah … (2) Malang (4) Pontianak

(A) 4 juta (D) 4 miliar 70. Sesuai dengan bacaan, maka masalah yang
(B) 40 juta (E) 40 miliar mengganjal tersebut adalah karena belum
(C) 400 juta adanya peta …
68. Program tersebut dalam bacaan di atas (1) topografi
diharapkan dapat mendorong hal yang (2) penggunaan tanah
disebutkan oleh kata terakhir kalimat kedua pada (3) administrasi
alinea kedua, yang peningkatannya dihitung (4) status tanah
berdasarkan …

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 12 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 917
PEMBIAYAAN PEMBANGUNAN JALAN TOL

PT ABC memperoleh persetujuan kredit senilai Rp 5 triliun dari sindikasi dua bank untuk pembangunan jalan tol
Cikampek–Palimanan. Bank Mandiri dan BCA menyatakan kesediaannya untuk berperan sebagai pengatur bersama
(joint arranger) dalam proyek ini.

Pembangunan jalan tol sepanjang 115 kilometer tersebut membutuhkan dana Rp 6,9 triliun. Sindikasi dua bank tersebut
akan mendanai Rp 5 triliun, sisanya berupa ekuitas perusahaan. Jumlah dana masing-masing yang akan diberikan Bank
Mandiri dan BCA masih dalam tahap pembicaraan kedua bank tersebut.

Ruas Cikampek-Palimanan merupakan yang terpanjang dari proyek tol lintas Jawa yang disebut Trans-Java, yang
menghubungkan kota Merak di sebelah barat pulau Jawa dengan Banyuwangi di sebelah timur. PT ABC memiliki hak
konsesi untuk membangun dan mengoperasikan jalan tol tersebut untuk masa 35 tahun.

Pembiayaan kepada PT ABC belum sampai pada tahap perjanjian kredit. Nilai kredit yang disiapkan Bank Mandiri dan
BCA antara Rp 4,5 triliun dan Rp 5 triliun. Selain Cikampek-Palimanan masih ada tiga ruas jalan tol lagi yang diincar
Bank Mandiri. Total alokasi kredit Bank Mandiri untuk pembiayaan tol pada tahun 2007 mencapai Rp 11 triliun dan
sudah tersalurkan Rp 7 triliun.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 71 Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 74
sampai nomor 73 sampai nomor 75

71. Masyarakat kota Banyuwangi seperti tertera 74. Fisiografi sepanjang ruas jalan seperti pada
dalam bacaan sering dikaitkan dengan sisa-sisa bacaan antara lain terdiri atas …
masyarakat sebuah kerajaan lama yang terdesak
akibat ekspansi kerajaan Islam Mataram dan (1) endapan alluvial
pasukan kolonial Belanda, yakni kerajaan … (2) batuan kapur
(3) medan bergelombang
(A) Wengker (D) Singasari (4) lahan gambut
(B) Majapahit (E) Kediri
(C) Blambangan 75. Lembaga keuangan yang disebutkan dalam
kalimat pertama pada bacaan di atas berwenang
72. Proyek yang disebutkan dalam teks untuk untuk mengeluarkan …
pertama kalinya dilakukan oleh pemerintah Orde
Baru yang meresmikan proyek jalan tol Jagorawi (1) uang kartal
pada tahun … (2) kartu kredit
(3) SUN
(A) 1974 (D) 1977 (4) uang giral
(B) 1975 (E) 1978
(C) 1976

73. Diketahui jumlah suku pertama dan suku ke-4


dari suatu barisan aritmatika sama dengan lama
PT ABC mengoperasikan jalan tol. Jika jumlah
suku ke-9 dan suku ke-12 dari barisan tersebut
sama dengan panjang jalan tol yang dioperasikan,
maka suku ke-15 adalah …

(A) 75 (D) 90
(B) 80 (E) 95
(C) 85

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 13 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 927
MATA UJIAN : EKONOMI, SEJARAH, GEOGRAFI DAN IPS TERPADU
TANGGAL UJIAN : 1 MARET 2009
WAKTU : 90 MENIT
JUMLAH SOAL : 75
______________________________________________________________________________________

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian SEJARAH nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 41 sampai nomor 60
Mata Ujian IPS TERPADU nomor 61 sampai nomor 75

EKONOMI

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 3. Senjata api sangat berguna ketika dimiliki oleh
sampai 10 polisi dan tentara, tetapi mungkin menjadi
berbahaya ketika dimiliki oleh anak-anak. Hal ini
1. Berikut ini adalah pernyataan positive economics menunjukkan adanya …
yaitu …
(A) place utility
(A) apabila produksi BBM turun maka harga (B) time utility
akan naik (C) form utility
(B) subsidi harus ditingkatkan agar harga BBM (D) ownership utility
tetap murah (E) service utility
(C) sebaiknya pemerintah mengurangi impor
beras agar petani dalam negeri sejahtera 4. Suatu perusahaan memproduksi 7 unit output
(D) pemerintah sebaiknya sering mengadakan dengan average total cost sebesar Rp15.000,00. Agar
operasi pasar agar harga stabil mampu berproduksi perusahaan harus
(E) untuk mengurangi pengangguran, mengeluarkan fixed cost sebesar Rp35.000,00.
seharusnya pemerintah mengadakan Maka, besarnya average variable cost adalah …
program padat karya
(A) Rp 5.000,00
2. Pada tahun 1950, Pemerintah RI pernah (B) Rp10.000,00
melakukan kebijakan yang dikenal dengan (C) Rp15.000,00
kebijakan gunting Sjafrudin, yaitu uang yang (D) Rp20.000,00
nilainya Rp 5,00 ke atas nilainya dipotong 50%. (E) Rp25.000,00
Hal ini merupakan kebijakan moneter yang
dinamakan … 5. Jika pada tahun 2008, rata-rata pendapatan para
pemilik faktor produksi di sebuah negara naik
(A) kebijakan kredit selektif dengan peningkatan yang besar, maka terjadi
(B) kebijakan uang ketat peningkatan di tahun 2008 pada semua hal di
(C) kebijakan sanering bawah ini, kecuali …
(D) kebijakan cadangan kas
(E) politik diskonto (A) pendapatan nasional bruto
(B) pendapatan nasional neto
(C) pendapatan per kapita
(D) pendapatan pajak pemerintah
(E) pendapatan para pegawai pemerintah

_______________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 1 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 927
6. Seorang pegawai sebelum mengalami kenaikan 8. Perhatikan tabel berikut:
gaji dan promosi, mengonsumsi nasi bungkus
Q P TR AR MR
ketika makan siang. Akan tetapi setelah
mengalami kenaikan gaji dan mendapat promosi, 2 Rp 400,00 Rp 800,00 Rp 400,00
pegawai tersebut tidak pernah memakan nasi 4 Rp 400,00 Rp 1.600,00 Rp 400,00 Rp 400,00
bungkus. Ia lebih sering ke restoran. Maka, nasi
6 Rp 500,00 Rp 3.000,00 Rp 500,00 -----------
bungkus dalam kasus tersebut merupakan barang

Berdasarkan tabel di atas, besarnya Marginal
(A) pokok Revenue (MR) pada jumlah produksi sebanyak 6
(B) ekonomi unit adalah …
(C) inferior
(D) marginal (A) Rp1.400,00
(E) superior (B) Rp 500,00
(C) Rp 700,00
7. Manakah kurva permintaan berikut yang (D) Rp 800,00
termasuk dalam kurva permintaan yang inelastis? (E) Rp 900,00

(A) P (D) P

D
D

Q Q

(B) P (E) P

D
D
Q Q

(C) P

D
Q

_______________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 2 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 927
9. Dalam neraca sisa terdapat akun asuransi dibayar di muka bersaldo Rp.3.600.000,00. Data penyesuaian per 31
Desember 2008 menyatakan bahwa asuransi dibayar pada tanggal 4 April 2008 untuk jangka waktu 1 tahun.
Berdasarkan data tersebut di atas maka jurnal penyesuaian pada tanggal 31 Desember 2008 adalah …

(A) Asuransi dibayar di muka Rp 2.700.000,00 -


Beban asuransi - Rp 2.700.000,00
(B) Beban asuransi Rp 2.700.000,00 -
Asuransi dibayar di muka - Rp 2.700.000,00
(C) Asuransi dibayar di muka Rp 900.000,00 -
Beban asuransi - Rp 900.000,00
(D) Beban asuransi Rp 900.000,00 -
Asuransi dibayar di muka - Rp 900.000,00
(E) Beban asuransi Rp 3.600.000,00 -
Asuransi dibayar di muka - Rp 3.600.000,00

10. Berikut ini adalah data-data keuangan yang dimiliki PT. Terang Bulan tahun 2007:
· Persediaan 1 Januari 2007 Rp12.500.000
· Pembelian Rp 34.000.000
· Retur pembelian Rp 6.000.000
· Potongan pembelian Rp 4.500.000
· Retur penjualan Rp 3.000.000
· Potongan penjualan Rp 1.500.000
· Persediaan 31 Desember 2007 Rp 9.300.000

Berdasarkan data-data tersebut di atas, maka HPP PT. Terang Bulan untuk tahun 2007 adalah …

(A) Rp37.200.000
(B) Rp26.700.000
(C) Rp25.200.000
(D) Rp23.700.000
(E) Rp22.200.000

Gunakan Petunjuk B dalam menjawab nomor 11 sampai 13. Pada pasar yang memiliki sifat permintaan
nomor 15 inelastis, produsen cenderung untuk menaikkan
harga.
11. Dalam keadaan inflasi, Bank Sentral dapat
melakukan operasi pasar terbuka untuk menarik SEBAB
sebagian besar uang yang beredar.
Kenaikan harga pada permintaan yang inelastis
SEBAB akan menaikkan jumlah penerimaan penjualan.

Operasi pasar terbuka adalah kebijakan yang 14. Penurunan tingkat diskonto dan menaikkan cash
dijalankan oleh Bank Sentral untuk menaikkan ratio oleh Bank Sentral dapat menambah jumlah
dan menurunkan suku bunga. uang beredar.

12. Banyaknya permintaan suatu barang tergantung SEBAB


pada banyak sedikitnya barang yang diproduksi.
Pengadaan uang di masyarakat ditentukan
SEBAB melalui penciptaan uang kartal dan uang giral
oleh bank umum.
Keseimbangan pasar dipengaruhi kurva
penawaran dan permintaan.

_______________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 3 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 927
15. Jika nilai ekspor Indonesia meningkat maka nilai 19. Berikut ini merupakan barang-barang yang
tukar rupiah akan menguat. mempunyai elastisitas lebih dari satu, kecuali …

SEBAB (1) beras


(2) mobil
Persediaan dollar meningkat dengan adanya (3) gula
devisa yang dihasilkan dari ekspor. (4) TV

Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 16 20. Perhatikanlah kurva Break Even Point Curve (BEP)
sampai nomor 20 berikut ini:

16. Diantara barang-barang berikut ini, yang P I I


merupakan barang ekonomi adalah …
III
(1) Udara segar yang ada di kawasan industri
(2) Air di kawasan gersang
IV
(3) Air minum segar di kawasan pesisir pantai
(4) Lahan hijau di pemukiman padat
Q
penduduk
Berdasarkan kurva BEP tersebut, pernyataan
17. Yang termasuk dalam uang yang sangat liquid berikut ini yang BENAR adalah …
adalah …
(1) kurva I menggambarkan total revenue
(1) cek (2) kurva IV menggambarkan average fixed cost
(2) travel cek (3) kurva III menggambarkan total variable cost
(3) deposito (4) kurva IV menggambarkan total profit
(4) uang kartal

18. Dalam teori moneter, nilai uang bisa naik atau


turun. Naik turunnya nilai uang dikenal dengan
istilah-istilah berikut …

(1) revaluasi
(2) devaluasi
(3) depresiasi
(4) represiasi

_______________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 4 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 927
SEJARAH

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 24. Untuk mempertahankan kedudukkannya di
sampai nomor 30 Indonesia, Belanda pada tahun 1946 membentuk
negara-negara “boneka”. Negara boneka tersebut
21. Masyarakat Indonesia pada masa perundagian adalah sebagai berikut, kecuali …
telah mengenal aturan pembagian kerja, karena …
(A) negara Madura
(A) mereka telah hidup menetap (B) negara Pasundan
(B) merupakan masyarakat dengan kehidupan (C) negara Jawa Tengah
food producing (D) negara Jawa Timur
(C) teknologi perundagian memerlukan tenaga (E) negara Sumatera Selatan
yang memiliki keahlian khusus
(D) budaya undagi dapat diproduksi oleh 25. Pada tanggal 13 Desember 1957, PM. Djuanda
masyarakat yang telah maju hidup dalam menyatakan deklarasi yang dikenal “Deklarasi
kelompok-kelompok suku Djuanda”, isi pokok deklarasi tersebut adalah …

22. Menurut Perjanjian Bongaya (1667) daerah (A) persatuan partai-partai politik
Menado diakui oleh VOC sebagai daerah yang (B) deklarasi partai pemenng pemilu
berada dalam lingkungan kerajaan … (C) deklarasi keamanan Indonesia
(D) deklarasi Berdikari
(A) Makasar (E) pernyataan bahwa laut antara pulau-pulau
(B) Wajo di seluruh perairan Indonesia merupakan
(C) Bugis wilayah integral RI
(D) Mandar
(E) Ternate 26. Berikut ini adalah istilah-istilah yang lekat pada
periode Orde Baru, kecuali …
23. Perang yang terjadi pada tanggal 7 Desember
1941 yang dilancarkan oleh Jepang didasarkan (A) Keluarga Berencana
atas doktrin Hakko Ichiu yang dibangun dengan (B) Posyandu
pandangan … (C) azas tunggal
(D) berdikari
(A) membebaskan bangsa-bangsa Asia dan (E) Pelita
penjajahan barat
(B) persediaan sumber daya alam Jepang tidak 27. Pengelompokan dan kemudian penyederhanaan
mencukupi kebutuhan industri Jepang partai-partai politik selama kurun waktu 1968-
(C) bangsa-bangsa Asia perlu diperintah sebuah 1970 dapat dipandang sebagai upaya Orde Baru
imperium dengan Jepang sebagai untuk …
pemimpinnya
(D) Jepang patut menjadi pemimpin bangsa- (A) mengikis habis kekuatan politik Orde Lama.
bangsa Asia oleh karena keunggulannya di (B) meredam kelompok-kelompok kritis dalam
bidang militer dan asal usul bangsannya partai politik.
(E) kemenangan Jepang melawan armada laut (C) menegakkan Pancasila dan UUD 1945
Rusia dalam perang Rusia-Jepang secara murni dan konsekuen.
(D) meniadakan kekuatan-kekuatan politik
yang dapat menjadi oposisi Orde Baru.
(E) menciptakan stabilitas politik sebagai
prasyarat untuk pemulihan ekonomi.

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 5 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 927
28. Pada tanggal 21 Mei 1998 presiden Suharto 32. Bangunan candi biasanya mempunyai patung-
menyatakan diri berhenti sebagai presiden dan patung dalam bentuk relief atau tiga dimensi yang
menunjuk BJ Habibie sebagai penggantinya. merupakan perwujudan dewa-dewa Hindu atau
Dasar hukum yang digunakan ialah … Budha. Bangunan-bangunan candi di Indonesia
sebenarnya adalah perpaduan antara kebudayaan
(A) TAP MPR masyarakat Indonesia asli dan kebudayaan
(B) Instruksi Presiden Hindu-Budha dari India.
(C) Keputusan Presiden
(D) Pasal 8 UUD 1945 SEBAB
(E) Pasal 18 UUD 1945
Apabila diperhatikan lebih mendalam bentuk-
29. Setelah mengalamin zaman kegelapan “the dark bentuk candi di Indonesia lebih banyak yang
ages” (abad 5 - 15) di Eropa timbul gerakan berbentuk punden berundak. Bentuk punden
Renaissance, yaitu suatu gerakan yang bertujuan … berundak merupakan ciri bangunan-bangunan
suci masyarakat Indonesia asli.
(A) pencerahan Eropa
(B) menjunjung tinggi rasio 33. Pada tanggal 4 Juli 1927 atas inisiatif Algemeene
(C) menjaga kemurnian bangsa Arya Studie Club diadakan rapat pembentukan
(D) memurnikan kembali ajaran Kristen organisasi baru yang bernama Permufakatan
(E) menghidupkan kembali kebudayaan klasik Perhimpunan-Perhimpunan Politik Kebangsaan
Yunani – Romawi Indonesia (PPPKI).

30. Peristiwa penting pada akhir abad ke-20 yang SEBAB


berpengaruh terhadap tata hubungan politik ialah
… Algemeene Studie Club merupakan organisasi yang
dibentuk oleh Ir. Sukarno pada tahun 1925 di
(A) Perang Teluk 1990 Bandung.
(B) Uni Soviet bubar 1992
(C) Reunifikasi Jerman 1990 34. Setelah pertengahan abad ke-19 aliran liberalisme
(D) Fakta Warsawa bubar 1991 mulai berkembang di seluruh Eropa, termasuk
(E) Pertemuan Benyamin Netanyahu dengan Negeri Belanda.
Yaser Arafat 1996
SEBAB
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 31
sampai nomor 35 Aliran liberalisme menghendaki agar semua hal
yang berkaitan dengan kegiatan ekonomi
31. Jayakarta yang pada masa Pajajaran bernama diserahkan kepada usaha swasta dengan
Sunda Kelapa, diserang dan dikuasai oleh melibatkan kekuasaan pemerintah kolonial.
Falatehan.
35. Masalah Kamboja menjadi semakin kompleks
SEBAB dengan adanya campur tangan pihak-pihak
tertentu seperti RRC dan Vietnam.
Purwaka Caruban (1720) menceritakan bahwa
Fadhillah (orang Pasai) menyerang Sunda Kelapa SEBAB
atas perintah Taqarik Raja Demak.
Penyelesaian masalah Kamboja di lakukan di
Jakarta Informal Meeting (JIM) pada tahun 1988 di
kota Bandung.

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 6 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 927
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 36 39. Pada awal abad XVI orang-orang Eropa yang
sampai nomor 40 datang ke Nusantara dengan melayari Samudera
Hindia untuk mencari jalan pelayaran ke
36. Partai Komunis Indonesia sebetulnya mendapat kepulauan rempah-rempah antara lain dari …
keuntungan dengan terjadinya peristiwa
PRRI/Permesta, oleh karena … (1) Portugis
(2) Inggris
(1) PKI dapat mengembangkan sentimen anti (3) Belanda
Amerika (4) Spanyol
(2) Dibubarkannya partai Masyumi oleh
Presiden 40. Saat ini Asean memiliki anggota 10 negara,
(3) Dibubarkannya Partai Sosialis Indonesia dibawah ini merupakan beberapa negara anggota
oleh Presiden Asean, yaitu …
(4) PKI dapat mengembangkan sentimen anti
Malaysia. (1) Indonesia
(2) Malaysia
37. Kebijakan ekonomi liberal yang berlaku sejak 1870 (3) Singapura
memunculkan banyak perkebunan swasta, yang (4) Kamboja
berakibat …

(1) munculnya perkebunan swasta diseluruh


Hindia Belanda
(2) munculnya kelompok buruh perkebunan
(3) munculnya kaum pengusaha pribumi
(4) munculnya alat transportasi kereta api

38. Beberapa alasan pemerintah kolonial Hindia


Belanda mendirikan sekolah-sekolah barat untuk
kaum bumiputera adalah …

(1) pemerintah berupaya agar lulusan sekolah


Belanda menjadi orang yang berkebudayan
Barat dan tidak anti Belanda
(2) untuk mencerdaskan rakyat jajahan
(3) pemerintah kolonial membutuhkan tenaga-
tenaga terampil di bidangnya
(4) memberikan pendidikan yang murah dan
merata bagi seluruh warga pribumi

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 7 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 927
GEOGRAFI

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 44. Pada peta tanpa skala, diketahui jarak A-B adalah
sampai nomor 48 5 cm. Pada peta dengan skala 1 : 100.000, jarak
yang sama adalah 20 cm. Maka skala peta A-B
41. Pernyataan berikut mengenai pola curah hujan di adalah …
P. Sumatera yang paling tepat adalah …
(A) 1 : 150.000
(A) wilayah pantai timur menerima hujan lebih (B) 1 : 200.000
banyah dibanding pantai barat (C) 1 : 400.000
(B) semakin ke arah pedalaman, curah hujan (D) 1 : 600.000
relatif tidak bertambah (E) 1 : 100.000
(C) sepanjang pantai barat dari Aceh ke
Lampung, curah hujan relatif tidak 45. Air tanah yang tersimpan di batuan sedimen
berkurang adalah …
(D) wilayah sepanjang patahan Semangko
memperoleh hujan yang banyak (A) air tanah juvenil
(E) Aceh mengalami musim hujan lebih awal (B) air tanah turbir
dibanding Lampung (C) air tanah conat
(D) air tanah freatis
42. Selat berikut ini yang di dalamnya terdapat batas (E) air tanah dalam
teritorial, batas ZEE dan batas landas kontinen
adalah … 46. Perhatikan gambar piramida penduduk di bawah
ini!
(A) Selat Karimata dan Selat Flores
(B) Selat Sunda dan Selat Timor Laki-laki Perempuan
(C) Selat Malaka dan Selat Karimata
(D) Selat Flores dan Selat Sunda
(E) Selat Malaka dan Selat Timor

43. Keberadaan sabana dan steppa di Pulau Sumba


dan Sumbawa (NTT) mengindikasikan bahwa
daerah tersebut beriklim kering, hal ini
disebabkan karena …

(A) awan yang terbentuk hanya berasal dari


penguapan air laut di sekitarnya
(B) angin yang mendatangkan hujan adalah
angin monsoon Australia
(C) kelembaban udara cenderung rendah Berdasarkan gambar piramida penduduk
(D) musim kemarau berlangsung lebih dari 5 stasioner di atas dapat disimpulkan bahwa jumlah
bulan penduduk yang berusia …
(E) curah hujan relatif kecil tetapi merata
sepanjang tahun (A) belum produktif lebih besar dari yang
berusia poduktif
(B) muda seimbang dengan penduduk usia tua
(C) tidak produktif sama dengan yang berusia
produktif
(D) belum produktif sama dengan yang berusia
produktif
(E) muda lebih banyak daripada usia tua
________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 8 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 927
47. Air permukaan yang tingkat keasamannya tinggi 52. Sungai-sungai di wilayah Nusa Tenggara (NTB
dijumpai di … dan NTT) sebagian besar merupakan sungai
perennial.
(A) muara sungai
(B) rawa pantai SEBAB
(C) rawa pedalaman
(D) danau Sumber air sungai perennial berasal dari air hujan
(E) waduk/bendungan dan air tanah.

48. Aspek meteorologis yang perlu diperhatikan 53. Pola keruangan suhu udara di wilayah perkotaan
dalam pengembangan sumberdaya angin sebagai cenderung menurun dari pusat kota kearah
pembangkit listrik tenaga angin, adalah … pinggiran kota.

(A) kecepatan dan arah angin SEBAB


(B) kecepatan dan durasi angin bertiup
(C) kontinuitas dan arah angin Kerapatan bangunan dan areal ruang hijau
(D) kecepatan dan kontinuitas angin cenderung meningkat dari pinggiran kota ke
(E) kontinuitas dan durasi angin bertiup arah pusat kota.

Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 49 Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 54
sampai nomor 53 sampai nomor 60

49. Material hasil erosi yang terbawa air sungai 54. Gejala pemanasan global yang berlangsung saat
sebagian besar diendapkan di bagian hilir. ini disebabkan oleh banyak faktor. Untuk kasus di
Indonesia, terutama disebabkan oleh …
SEBAB
(1) peningkatan pemakaian bahan bakar fosil
Di bagian hilir sungai, aliran airnya lambat. (2) pemanasan udara akibat menipisnya lapisan
ozon
50. Pelapukan batuan yang sering dijumpai di daerah (3) penyusutan areal hutan dan pembakaran
tropis adalah pelapukan mekanik (fisika). hutan
(4) peningkatan suhu air laut
SEBAB
55. Berikut ini adalah citra foto udara berdasarkan
Di daerah tropis sering dilanda hujan dan tingkat spektrum elektromagnetiknya, kecuali …
kelembaban tinggi.
(1) citra foto inframerah
51. Pulau Kalimantan memiliki iklim hutan hujan (2) citra foto inframerah campuran
tropis. (3) citra foto ultra violet
(4) citra foto ortokromatik
SEBAB
56. Laut transgresi yaitu laut yang terjadi karena
Curah hujan di Pulau Kalimantan tergolong besar daratan tergenang oleh air laut, contohnya antara
(>3.000 mm/thn), selalu lembab (RH >75%) dan lain …
suhu udara rata-rata tahunannya >18 ºC.
(1) Laut Banda
(2) Laut Arafuru
(3) Laut Kaspia
(4) Selat Malaka

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 9 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 927
57. Penurunan suhu air laut akibat upwelling pada 59. Dampak yang dapat ditimbulkan dari gejala
umumnya terjadi di … pemanasan global adalah …

(1) laut pedalaman yang relatif sempit (1) areal gurun pasir menjadi bertambah luas
(2) perairan laut yang berupa teluk (2) terjadi kenaikan permukaan air laut
(3) perairan laut yang dekat dengan daratan (3) kondisi cuaca/musim menjadi kurang stabil
(4) laut yang dalam (4) terjadi fluktuasi produksi pertanian
sehingga suplai bahan makanan terganggu
58. El Nino merupakan gejala cuaca yang muncul
secara periodik. Bagi Indonesia, El Nino 60. Menurut teori gravitasi, kekuatan interaksi antar
menyebabkan terjadinya … wilayah ditentukan oleh …

(1) hujan deras dan banjir (1) jenis kebutuhan


(2) musim paceklik (2) jumlah penduduk antar tempat
(3) musim labuh (3) waktu tempuh antar tempat
(4) kemarau panjang (4) jarak antar tempat

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 10 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 927
IPS TERPADU

SEKTOR PERTANIAN DI SAAT KRISIS

Saat krisis moneter tahun 1997/1998, sektor pertanian menjadi penyelamat. Ekspor komoditas pertanian saat itu
relatif baik sehingga mampu menyerap banyak tenaga kerja. Kini, saat terjadi krisis finansial global, peluang sektor
pertanian menjadi penyelamat mengecil, namun menjadi momentum membangun agroindustri untuk menguasai
pasar domestik.

Ketidakmampuan sektor pertanian menjadi penyelamat pada krisis kali ini adalah karena permintaan pasar
internasional terhadap komoditas pertanian menurun. Ekspor kopi saat ini terhenti. Harga komoditas pertanian di
pasar dunia pun menurun. Harga minyak sawit mentah (crude palm oil/CPO) hanya 700 dolar AS per ton, sebelumnya
1.000 dolar AS per ton. Harga karet alam Rp5.500,00 per kg, sebelumnya Rp10.000,00 per kg.

Situasi tersebut di atas berbeda dengan 1997/1998, karena harga komoditas ekspor perkebunan tinggi akibat
melemahnya nilai tukar rupiah dan permintaan pasar global relatif tinggi. Hal ini memperkaya banyak petani
komoditas ekspor, terutama di Sumatera, Kalimantan, dan Sulawesi.

Tahun 2009, pemerintah mengalokasikan anggaran untuk subsidi pupuk Rp 16 triliun, naik sekitar Rp 2 triliun
dibandingkan 2008. Dengan demikian, alokasi pupuk urea bersubsidi menjadi 4,5 juta ton dari rencana sebelumnya
4,4 juta ton, NPK 1,3 juta ton, ZA 900.000 ton, Superphos 1 juta ton, dan pupuk organik 450.000 ton.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 61 SEBAB


sampai nomor 62
Sumatera Utara sangat didominasi oleh tipe iklim
61. Diketahui garis g melalui titik (2, 120) dengan Koppen Aw.
gradien penurunan harga CPO (dalam
persentase). Garis h melalui (–1, –165) dengan Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 64
gradien penurunan harga karet alam (dalam sampai nomor 65
persentase). Garis g dan h akan berpotongan pada
titik … 64. Kopi merupakan salah satu komoditas ekspor
pertanian seperti tertera dalam teks. Pada masa
(A) (12, 14) (D) (14, 180) pemerintah kolonial Belanda, Gubernur Jenderal
(B) (12, 180) (E) (14, 420) Herman Willem Daendels menggiatkan
(C) (12, 420) penanaman kopi di wilayah Priangan terutama di
daerah …
62. Besarnya proporsi anggaran subsidi pupuk urea
terhadap anggaran subsidi pupuk pada tahun (1) Cianjur
2009 jika harga per kilogramnya Rp1.500 adalah (2) Bandung
… (3) Sumedang
(4) Subang
(A) 40% (D) 42,1875%
(B) 41,25% (E) 42,5% 65. Kenaikan atas hal yang disebutkan pertama dalam
(C) 41.875% kalimat kedua pada bacaan di atas dapat
menyebabkan surplus …
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 63
(1) neraca pertanian
63. Komoditas pertanian yang harganya hanya 700 (2) neraca pembayaran
dolar seperti pada bacaan usaha perkebunannya (3) APBN
banyak dijumpai dalam perjalanan dari Medan ke (4) neraca perdagangan
Danau Toba.

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 11 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 927
HARGA ONDERDIL KENDARAAN BERMOTOR

Melemahnya nilai tukar rupiah terhadap dolar AS berdampak kepada harga suku cadang mobil impor. Harga
hampir semua onderdil impor naik 5 persen hingga 10 persen.

Di pusat perdagangan onderdil mobil Pasar Palmerah, Jakarta Pusat harga onderdil mobil naik lumayan tinggi.
Seperti decrup (matahari) Toyota Kijang naik menjadi Rp235.000,00, as roda menjadi Rp150.000,00, decrup Mitsubishi
Rp250.000,00, decrup Honda Rp260.000,00, busi 1 set Rp160.000,00, kabel kopling Rp400.000,00, dan clutch set
Rp375.000,00. Sementara harga onderdil mobil produksi dalam negeri, masih relatif stabil. Pemasok belum memberi
kabar soal perubahan harga. Sekarang ini pasar lagi lesu, kalau harga naik, bisa makin lesu.

Sementara itu, harga onderdil sepeda motor Italia baru saja naik. Sedangkan harga onderdil motor Jepang cenderung
stabil, karena beberapa bulan lalu sudah naik. kenaikannya lumayan tinggi, kurang lebih 35 persen. Sebagai contoh,
koil motor Italia yang semula Rp60.000,00 kini dijual Rp75.000,00. Kenaikan harga yang lumayan besar itu membuat
pemilik motor Italia terkejut.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 66 Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 68
dampai nomor 67
68. Pemerintah Indonesia membentuk Dewan
66. Nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Ketahanan Pangan berdasarkan Keputusan
mengalami puncaknya seiring dengan terjadinya Presiden No. 132 Tahun 2001. Di samping itu
peristiwa reformasi tahun 1998. Peristiwa ini mengarahkan pengoptimalisasi budidaya
terjadi karena … perikanan.

(A) beberapa mahasiswa berdemonstrasi di SEBAB


depan kedubes AS
(B) pemerintah tidak segera mengambil Ketahanan pangan merupakan landasan strategis
langkah-langkah tepat untuk mengatasi untuk peningkatan GNP.
krisis moneter sehingga berkembang
menjadi krisis multidimensi Gunakan Petunujuk C dalam menjawab soal nomor 69
(C) pemogokan terjadi di sejumlah pertokoan di sampai ke 70
Jakarta, Bogor, Tangerang dan Bekasi.
(D) adanya penjadwalan ulang hutang-hutang 69. Lapisan tanah di bagian ibukota negara seperti
luar negeri pada bacaan tergolong sebagai endapan …
(E) didudukinya gedung MPR oleh para
mahasiswa dan kelompok massa pro (1) tanah organik
reformasi (2) volkanik
(3) fluvial
67. Hal yang dikemukakan oleh kalimat kedua dalam (4) alluvial
bacaan di atas akan menyebabkan …
70. Dari data harga onderdil pada alinea kedua, maka
(A) kurva permintaan onderdil/suku cadang …
mobil bergeser ke kanan
(B) kurva permintaan onderdil/suku cadang (1) mediannya adalah Rp250.000,00
mobil bergeser ke kiri (2) rata-ratanya adalah Rp261.429,00
(C) kurva penawaran onderdil/suku cadang (3) jangkauannya adalah Rp250.000,00
mobil bergeser ke kanan (4) simpangan kuartilnya adalah Rp215.000,00
(D) kurva penawaran mobil bergeser ke kiri
(E) kurva penawaran dollar bergeser ke kiri

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 12 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 927
HARGA BBM

Penurunan harga bahan bakar minyak masih sulit dilakukan tahun ini. Alasannya, selain harga minyak mentah
dunia masih belum stabil, dana subsidi bahan bakar minyak di APBN 2008 pun telah teralokasikan seluruhnya
sehingga sulit ditarik kembali. Sementara harga minyak mentah dunia masih turun naik, kemarin 60 dollar AS,
sekarang naik lagi 70 dollar AS per barel. Namun, tahun 2009 pasti akan diturunkan jika rata-rata harga minyak di
bawah 80 dollar AS per barel.

Kebijakan menurunkan harga BBM bersubsidi bukan hanya melihat kecukupan APBN untuk subsidi dan harga
minyak dunia. Akan tetapi, juga untuk menjaga agar harga BBM bersubsidi tidak sama, atau tetap lebih rendah dari
BBM non subsidi. Saat ini harga BBM nonsubsidi, Pertamax Rp7.950,00 per liter, sedangkan BBM subsidi jenis
Premium Rp6.000,00 per liter. Harga keekonomian Pertamax diperkirakan akan sama dengan Premium apabila harga
jual rata-rata minyak mentah Indonesia (ICP) di bawah 70 dollar AS per barel. 29 Oktober 2008, ICP di pasar spot
masih 71,77 dollar AS per barel.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 71 Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 74
sampai nomor 75
71. Logaritma dengan basis 10 dari perkalian
bilangan-bilangan yang muncul pada alinea 74. Berikut ini beberapa negara yang menjadi anggota
pertama adalah … organisasi negara pengekspor minyak atau OPEC
yang bermarkas di Wina, Austria, kecuali …
(A) 1 + log 3,36
(B) 2 + log 3,36 (1) Arab Saudi
(C) 3 + log 3,36 (2) Angola
(D) 4 + log 3,36 (3) Irak
(E) 5 + log 3,36 (4) Gabon

Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 72 75. Bila hal yang dinyatakan kalimat pertama bacaan
sampai nomor 73 di atas dapat dilakukan (ceteris paribus), maka …

72. Aspal adalah termasuk golongan mineral seperti (1) kurva penawaran mobil bergeser ke kiri
komoditas pada bacaan yang harganya disebut (2) kurva permintaan bensin bergeser ke kanan
belum stabil. (3) kurva penawaran bensin bergeser ke kiri
(4) kurva permintaan mobil bergeser ke kanan
SEBAB

Komoditas yang dibahas dalam bacaan tergolong


sebagai mineral organik.

73. Bacaan di atas tidak membahas komoditas yang


termasuk golongan mineral Ores.

SEBAB

Bacaan di atas hanya membahas komoditas yang


tergolong sebagai bahan galian vital.

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 13 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 937
MATA UJIAN : EKONOMI, SEJARAH, GEOGRAFI DAN IPS TERPADU
TANGGAL UJIAN : 1 MARET 2009
WAKTU : 90 MENIT
JUMLAH SOAL : 75
______________________________________________________________________________________

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian SEJARAH nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 41 sampai nomor 60
Mata Ujian IPS TERPADU nomor 61 sampai nomor 75

EKONOMI

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 3. Pada tahun 1950, Pemerintah RI pernah
sampai nomor 10 melakukan kebijakan yang dikenal dengan
kebijakan gunting Sjafrudin, yaitu uang yang
1. Seorang pengusaha bermaksud untuk nilainya Rp5,00 ke atas nilainya dipotong 50%.
memperluas usahanya dengan cara membuka Hal ini merupakan kebijakan moneter yang
beberapa cabang dan bidang usaha. Motif dinamakan …
ekonomi yang mendorong pengusaha tersebut
berupa … (A) kebijakan kredit selektif
(B) kebijakan uang ketat
(A) hasrat mendapat keuntungan di setiap (C) kebijakan sanering
sektor ekonomi (D) kebijakan cadangan kas
(B) keinginan meningkatkan kemakmuran (E) politik diskonto
masyarakat
(C) ingin mencapai kepuasan sebagai 4. Ketika Bappenas menyiapkan rencana
pengusaha pembangunan nasional, yang harus menjadi
(D) ingin menciptakan lapangan pekerjaan pertimbangan adalah mengupayakan
(E) keinginan memperoleh penghargaan pertumbuhan dan pemerataan pembangunan.
masyarakat Dalam teori ekonomi untuk bisa mengukur
pemerataan pembangunan, digunakan sebuah
2. Hukum Gossen II menjelaskan tentang bagaimana kurva yang bernama …
seorang konsumen …
(A) kurva Gini
(A) membagi barang tertentu untuk berbagai (B) kurva Indiferensi
kebutuhan (C) kurva Phillip
(B) memilih salah satu di antara berbagai (D) kurva Isocost
alternatif penggunaan (E) kurva Lorenz
(C) mengalokasikan pendapatannya untuk
berbagai barang dan yang menghasilkan
kepuasan maksimum
(D) memilih kualitas barang-barang yang
memuaskan
(E) menentukan nilai barang yang paling
memuaskan

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 1 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 937
5. Perhatikan tabel berikut! 8. Jika diketahui bahwa persamaan matematika
untuk permintaan suatu barang adalah
Tahun GNP 1
P = - Q + 5, maka bentuk kurva yang tepat
2004 48.860 3
2005 52.173 untuk permintaan tersebut adalah …
2006 55.540
2007 65.925 (A) P
2008 80.785 15

Dari data pada tabel, laju pertumbuhan ekonomi


D
tahun 2008 adalah …
Q
(A) 122,54 % 3
(B) 81,60 %
(C) 60,66 % (B) P
(D) 22,54 %
(E) 18,39 %

6. Marginal utility didefinisikan sebagai … 5


D

(A) manfaat keseluruhan dari hasil penjualan Q


15
(B) tambahan penerimaan dari hasil penjualan P
(C)
(C) tambahan biaya akibat tambahan output
(D) tambahan penerimaan karena tambahan
output
(E) manfaat tambahan yang diperoleh dari 5
D
bertambahnya satu unit barang yang
dikonsumsi Q
5

7. Suatu perusahaan memproduksi 7 unit output


(D) P
dengan average total cost sebesar Rp15.000,00. Agar
mampu berproduksi perusahaan harus
mengeluarkan fixed cost sebesar Rp35.000,00.
Maka, besarnya average variable cost adalah … D 3

(A) Rp 5.000,00 Q
-15
(B) Rp10.000,00
(C) Rp15.000,00 (E) P
(D) Rp20.000,00
(E) Rp25.000,00 D
15

Q
3

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 2 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 937
9. Berikut adalah transaksi PT. Sunyi Senyap yang Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 11
terjadi pada tahun 2007. sampai nomor 15
31/3 Pembelian persediaan senilai Rp12 juta
dengan syarat 2/10, n/45. 11. Tingkat investasi akan semakin turun jika suku
9/4 Pembayaran pembelian tanggal 31/3. bunga di bank semakin rendah.
20/4 Penjualan senilai Rp15 juta dengan syarat
n/30. SEBAB
20/5 Menerima pembayaran penjualan bulan
sebelumnya. Tingkat pertumbuhan ekonomi sangat ditentukan
30/5 Pembelian persediaan secara tunai senilai oleh tingkat investasi.
Rp 5 juta.
5/6 Penjualan Rp 10 juta dengan syarat n/30. 12. Apabila tingkat bunga turun maka masyarakat
akan lebih memilih investasi dibanding
Jika diketahui posisi kas pada tanggal 1 Januari menabung di bank.
2007 adalah sebesar Rp 10 juta, maka hitunglah
posisi kas pada tanggal 30 Juni 2007 berdasarkan SEBAB
transaksi tersebut di atas …
Apabila (Marginal Efficiency Capital) MEC lebih
(A) Rp 8.000.000 tinggi dibandingkan dengan tingkat bunga
(B) Rp 8.240.000 investasi akan lebih menguntungkan.
(C) Rp13.240.000
(D) Rp18.000.000 13. Kenaikan pendapatan akan meningkatkan
(E) Rp18.240.000 permintaan terhadap barang normal.

10. Berikut ini adalah data-data keuangan yang SEBAB


dimiliki PT. Terang Bulan tahun 2007:
· Persediaan 1 Januari 2007 Rp12.500.000 Kenaikan pendapatan akan menurunkan
· Pembelian Rp34.000.000 permintaan terhadap barang giffen.
· Retur pembelian Rp 6.000.000
· Potongan pembelian Rp 4.500.000 14. Kepuasan konsumsi sebuah barang akan
· Retur penjualan Rp 3.000.000 mengalami penurunan dan bahkan bisa bernilai
· Potongan penjualan Rp 1.500.000 negatif.
· Persediaan 31 Desember 2007 Rp 9.300.000
SEBAB
Berdasarkan data-data tersebut di atas, maka HPP
PT. Terang Bulan untuk tahun 2007 adalah … Kepuasan maksimum terjadi pada saat kepuasan
marginal sama dengan nol.
(A) Rp37.200.000
(B) Rp26.700.000 15. Menaikkan giro wajib minimum adalah upaya
(C) Rp25.200.000 bank sentral untuk mengurangi jumlah uang
(D) Rp23.700.000 beredar.
(E) Rp22.200.000
SEBAB

Tugas Bank Sentral Dalam UU No. 23 Tahun 1999


disebutkan bahwa BI memiliki independensi
kebijakan moneter.

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 3 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 937
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 16 19. Tingkat utilitas sebuah es teh manis adalah
sampai nomor 20 U = 9x2 – x3, maka …

16. Berikut ini adalah ekonom yang termasuk mazhab (1) kepuasan maksimum pada saat gelas ke 6
klasik … (2) nilai marginal utiltiy maksimum pada saat
gelas ketiga
(1) David Ricardo (3) gelas kesembilan membuat konsumen tidak
(2) Francois Quesney merasakan kepuasan
(3) Adam Smith (4) total utility pada saat gelas ke 10 bernilai
(4) Alfred Marshall negatif

17. Berikut ini yang merupakan pengaruh positif 20. Cara-cara yang bisa ditempuh untuk
perdagangan luar negeri, yaitu … meningkatkan ekspor adalah …

(1) perpindahan teknologi (1) menaikkan bea ekspor


(2) peningkatan produksi dalam negeri (2) mengadakan devaluasi
(3) peningkatan pendapatan suatu negara (3) mengetatkan aturan ekspor
(4) pengaruh sosial politik yang semakin (4) memberikan subsidi kepada eksportir
membaik

18. Di bawah ini yang merupakan fungsi uang adalah


(1) alat satuan hitung


(2) alat pembayaran
(3) alat tukar
(4) alat investasi

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 4 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 937
SEJARAH

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 25. Pada tanggal 13 Desember 1957, PM. Djuanda
sampai nomor 30 menyatakan deklarasi yang dikenal “Deklarasi
Djuanda”, isi pokok deklarasi tersebut adalah …
21. Masyarakat Indonesia pada masa perundagian
telah mengenal aturan pembagian kerja, karena … (A) persatuan partai-partai politik
(B) deklarasi partai pemenng pemilu
(A) mereka telah hidup menetap (C) deklarasi keamanan Indonesia
(B) merupakan masyarakat dengan kehidupan (D) deklarasi Berdikari
food producing (E) pernyataan bahwa laut antara pulau-pulau
(C) teknologi perundagian memerlukan tenaga di seluruh perairan Indonesia merupakan
yang memiliki keahlian khusus wilayah integral RI
(D) budaya undagi dapat diproduksi oleh
masyarakat yang telah maju 26. Latar belakang terbentuknya Gerakan Non Blok
(E) hidup dalam kelompok-kelompok suku pada tahun 1961 adalah …

22. Pada masa pendudukan Jepang di Indonesia, (A) tidak harmonisnya hubungan kerjasama
pemerintah pendudukan Jepang membentuk negara-negara yang sedang berkembang
suatu organisasi dengan nama Fujinkai. dengan negara maju
Organisasi tersebut pada dasarnya merupakan … (B) meningkatnya ketegangan antara Blok Barat
dan Blok Timur
(A) barisan pemuda pribumi (C) adanya kemiskinan yang dihadapi negara-
(B) barisan pembantu polisi negara selatan
(C) barisan perempuan (D) sebagai konsekuensi dari konstelasi politik
(D) barisan pelajar dunia pasca Perang Dunia I
(E) barisan pegawai pemerintah (E) adanya ketegangan antara negara-negara
Asia Afrika
23. Buku yang mengkritik pelaksaan Tanam Paksa
yang berjudul Regulation of Sugar Contracts in Java 27. Perlawanan rakyat Vietnam Utara terhadap
yang ditulis oleh … penjajahan Perancis di bawah pimpinan Ho Chi
Minh terkenal sangat tangguh. Benteng terakhir
(A) Isaac Fransen van der Putte. pertahanan Perancis di Vietnam Utara yang
(B) Dirk van Hogendorp dihancurkan oleh tentara Ho Chi Minh adalah …
(C) Van De Venter
(D) LPJ Du bus (A) Bao Dai
(E) Van der Plas (B) Dien Bien Phu
(C) Ngo Dinh Diem
24. Pada masa pendudukan Jepang seluruh pegawai (D) Saigon
Indonesia setiap pagi diharuskan menghormati (E) Hanoi
Kaisar Jepang dengan membungkuk badan kearah
Tokyo, nama kegiatan tersebut … 28. Berikut ini merupakan istilah-istilah yang melekat
pada pemerintahan orde baru, kecuali …
(A) Seikeirei
(B) Kimigayo (A) Keluarga Berencana
(C) Kamikaze (B) Posyandu
(D) Hakko I Chiu (C) azas tunggal
(E) Banzai (D) berdikari
(E) Pelita

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 5 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 937
29. Pada masa Demokrasi Terpimpin, pemerintah 33. Pada masa kekuasaan Gubernur Jendral Daendels
Indonesia mengeluarkan berbagai macam dibangun jalan raya yang menghubungkan
kebijakan seperti di bawah ini, kecuali … daerah-daerah Jawa dari Anyer sampai
Panarukan.
(A) politik konfrontasi
(B) Manipol USDEK SEBAB
(C) pembentukan DPR GR
(D) pancakarya Daendels mendapat tugas untuk
(E) Nasakom mempertahankan pulau Jawa dari serangan
Perancis.
30. Salah satu keberhasilan kabinet Ali Sastromidjojo
dalam menjalankan haluan politik luar negeri 34. Masalah Kamboja menjadi semakin kompleks
bebas aktif adalah … dengan adanya campur tangan pihak-pihak
tertentu seperti RRC dan Vietnam.
(A) pembukaan hubungan diplomatik dngan
negara-negara Timur Tengah SEBAB
(B) pengembalian Irian Barat ke pangkuan RI
(C) penyelenggarakan Konferensi Gerakan Non Penyelesaian masalah Kamboja di lakukan di
Blok Jakarta Informal Meeting (JIM) pada tahun 1988 di
(D) penyelenggaraan Konferensi Asia Afrika kota Bandung.
(E) pembentukan kerjasama ekonomi Asia
lahirnya Asean 35. Krisis terusan Suez tahun 1956 terjadi akibat
upaya nasionalisasi terusan tersebut oleh Gamal
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 31 Abdul Nasser, presiden Mesir waktu itu.
sampai nomor 35
SEBAB
31. Patung Garuda Wisnu yang terdapat di candi
Belahan dibuat sebagai perwujudan Raja Mesir merasa dirugikan oleh pengelolaan terusan
Airlangga. Suez oleh Inggris.

SEBAB Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 36


sampai nomor 40
Pada umumnya patung-patung yang ditemukan
di Jawa Timur dibuat sebagai perwujudan raja 36. Di bawah ini adalah candi yang dapat pengaruh
atau ratu. agama Hindu …

32. Organisasi Indische Partij yang didirikan pada (1) Prambanan


tahun 1912 adalah organisasi yang menggantikan (2) Borobudur
Indishe Bond sebagai organisasi kaum Indo dan (3) Candi Sewu
Eropa di Indonesia. (4) Mendut

SEBAB 37. Kebijakan ekonomi liberal yang berlaku sejak 1870


memunculkan banyak perkebunan swasta, yang
Organisasi Indische Partij dipimpin oleh Douwes berakibat …
Dekker, dr. Tjiptomangunkusumo dan Suwardi
Suryaningrat yang memperjuangkan ”Indie voor (1) munculnya perkebunan swasta diseluruh
de Indies” (Hindia untuk orang Hindia). Hindia Belanda
(2) munculnya kelompok buruh perkebunan
(3) munculnya kaum pengusaha pribumi
(4) munculnya alat transportasi kereta api

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 6 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 937
38. Pada Sidang Dewan Keamanan PBB tanggal 24 40. Dalam Perang Dunia ke II, saling berhadapan
Januari 1949, Amerika Serikat mengeluarkan antara negara-negara yang termasuk blok sentral
resolusi yang disetujui oleh anggota PBB. Resolusi dan negara-negara yang termasuk blok sekutu.
tersebut berisi … Negara yang termasuk blok sentral adalah …….

(1) hentikan permusuhan Indonesia – Belanda (1) Amerika Serikat


(2) bebaskan presiden dan wakil presiden RI (2) Jerman
yang ditahan Belanda. (3) Inggris
(3) memerintahkan pada Komisi Tiga Negara (4) Jepang
untuk memberikan laporan lengkap
mengenai situasi di Indonesia sejak 19
Desember 1948.
(4) Belanda keluar dari Indonesia

39. Pada tahun 1886 terjadi perlawanan petani


kerusuhan di Ciomas, Jawa Barat. Berikut ini
faktor-faktor penyebab kerusuhan tersebut yaitu

(1) petani diwajibkan mengangkut hasil panen


milik tuan tanah dari sawah ke gudang-
gudang yang sangat jauh jaraknya.
(2) petani yang datang terlambat ke tempat
kerja dikenakan sangsi yang sangat berat
(3) petani yang tidak bisa membayar hutang,
tanah, harta benda miliknya disita oleh tuan
tanah
(4) adanya pungutan cukai yang terlampau
tinggi

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 7 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 937
GEOGRAFI

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 45. Perhatikan gambar piramida penduduk di bawah
sampai nomor 50 ini!
Laki-laki Perempuan
41. Ekosistem pesisir yang bukan alami adalah …

(A) lamun
(B) tambak
(C) estuaria
(D) pantai berpasir
(E) mangrove

42. Faktor internal yang mendorong persebaran


hewan adalah …

(A) persediaan makanan kurang


(B) perilaku manusia Berdasarkan gambar piramida penduduk
(C) kecepatan reproduksi stasioner di atas dapat disimpulkan bahwa jumlah
(D) kerusakan habitat penduduk yang berusia …
(E) persediaan makanan banyak
(A) belum produktif lebih besar dari yang
43. Pada peta tanpa skala, diketahui jarak A-B adalah berusia poduktif
5 cm. Pada peta dengan skala 1 : 100.000, jarak (B) muda seimbang dengan penduduk usia tua
yang sama adalah 20 cm. Maka skala peta A-B (C) tidak produktif sama dengan yang berusia
adalah … produktif
(D) belum produktif sama dengan yang berusia
(A) 1 : 150.000 produktif
(B) 1 : 200.000 (E) muda lebih banyak daripada usia tua
(C) 1 : 400.000
(D) 1 : 600.000 46. Di bawah ini adalah tabel pertumbuhan
(E) 1 : 100.000 penduduk dunia.
Tahun Jumlah penduduk (juta)
44. Aneka industri merupakan industri yang sangat 1 250
penting karena … 1650 500
1830 1000
(A) modalnya besar 1930 2000
(B) tenaga kerjanya sedikit 1976 4000
1990 5321
(C) menghasilkan barang kebutuhan orang
2000 5982
banyak
(D) merupakan industri patungan Jika ditinjau dari jumlah peningkatan yang terjadi
(E) bersifat padat modal dapat disimpulkan bahwa …

(A) penduduk dunia akan terus bertambah


(B) pertambahan penduduk selalu berlipat dua
(C) waktu yang diperlukan untuk menjadi dua
kali lipat semakin pendek
(D) waktu yang diperlukan untuk menjadi dua
kali lipat semakin lama
(E) waktu yang diperlukan untuk menjadi dua
kali lipat tidak menentu

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 8 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 937
47. Dalam upaya menjaga kelestarian alam, Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 51
pemerintah daerah menetapkan suatu rencana sampai nomor 54
tata ruang. Yang dimaksud dengan ruang
meliputi … 51. Reilly menyatakan bahwa jarak antar kota
menentukan kekuatan interaksinya.
(A) ruang darat, udara, dan laut
(B) ruang darat, udara, dan air SEBAB
(C) ruang darat, udara, sungai, dan laut
(D) ruang darat, angkasa, dan air Jarak merupakan fungsi tingkat kemudahan.
(E) ruang darat, angkasa, dan laut
52. Peningkatan kegiatan industri di kota
48. Ditinjau dari segi kepentingan negara khususnya menyebabkan meningkatnya pula angka
di bidang pertahanan dan keamanan, maka urbanisasi.
beberapa industri tertentu dikelompokkan dalam
industri strategis. Berikut ini adalah industri yang SEBAB
tergolong strategis, kecuali industri …
Penduduk desa datang ke kota untuk bekerja di
(A) besi baja (PT. Krakatau Steel) sektor industri.
(B) perkapalan (PT. PAL)
(C) pesawat terbang (PT. DI) 53. Pada sebuah foto udara pankromatik areal hutan
(D) tekstil (PT. Centex) bakau dapat dikenali dari karakteristik ronanya
(E) pupuk (PT. Petrokimia) yang gelap.

49. Indonesia mempunyai jumlah dan jenis flora dan SEBAB


fauna yang lebih banyak dari kawasan lain di
dunia. Hal ini disebabkan oleh … Hutan bakau tumbuh di pantai atau tepi sungai
atau di daerah peralihan air payau.
(A) iklim
(B) iklim dan tanah 54. Peta adalah gambaran konvensional secara
(C) topografi selektif dari permukaan bumi dengan segala
(D) tanah dan morfologi fenomenanya yang diperkecil dengan sekala
(E) topografi dan morfologi tertentu dan ditampilkan pada bidang datar.

50. Salah satu yang mempengaruhi masalah SEBAB


penempatan suatu industri adalah ketersediaan
bahan mentah atau bahan baku. Hal-hal yang Peta hanya menampilkan sebagian objek di
perlu diperhatikan bagi ketersediaan bahan permukaan bumi yang dipilih sesuai dengan
mentah/baku adalah seperti di bawah ini, kecuali tujuan pembuatan peta tersebut.

(A) kualitas dan kuantitasnya


(B) harga dan mutunya
(C) keterjangkauan dan kemudahan aksesnya
(D) tingkat kesukaran dalam
mengeksploitasinya
(E) kepemilikan dan investasinya

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 9 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 937
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 55 58. Faktor-faktor yang mempengaruhi interaksi desa-
sampai nomor 60 kota dalam teori Ulman (1987) adalah …

55. Rasio ketergantungan (dependency ratio) yaitu (1) regional complementarity (wilayah yang
angka perbandingan yang menunjukkan besar saling melengkapi)
beban tanggungan dari kelompok usia produktif (2) interventing opportunity (kesempatan untuk
(15–64). Jika angka ketergantungannya tinggi, berintervensi)
berarti … (3) spatial transfer ability (kemudahan
pemindahan dalam ruang)
(1) pertumbuhan ekonomi akan meningkat (4) human interest (kepentingan manusia atau
(2) pendapatan per kapita akan meningkat seseorang)
(3) kemampuan menabung masyarakat
meningkat 59. Sumber daya budaya memiliki kekuatan yang
(4) jumlah pengangguran tinggi dibangun dari komponen …

56. Dampak yang dapat ditimbulkan dari gejala (1) struktur bangunan modern yang ada di kota
pemanasan global adalah … (2) fisik berupa benda-benda peninggalan
purbakala
(1) areal gurun pasir menjadi bertambah luas (3) sistem pemerintah dari wilayah terendah
(2) terjadi kenaikan permukaan air laut sampai tertinggi
(3) kondisi cuaca/musim menjadi kurang stabil (4) non-fisik berupa tradisi dan adat istiadat
(4) terjadi fluktuasi produksi pertanian yang berlaku di masyarakat
sehingga suplai bahan makanan terganggu
60. Teori sektor menyebutkan bahwa …
57. Menurut teori gravitasi, kekuatan interaksi antar
wilayah ditentukan oleh … (1) kegiatan industri dan perdagangan besar,
tumbuh dan berkembang mengikuti jalur
(1) Jenis kebutuhan jalan, sungai atau rel kereta
(2) Jumlah penduduk antar tempat (2) harga tanah yang tinggi berada di bagian
(3) Waktu tempuh antar tempat tepi luar kota
(4) Jarak antar tempat (3) permukiman kelas bawah berada di sekitar
kegiatan industri
(4) zona penglaju berada di bagian terluar
struktur kota

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 10 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 937
IPS TERPADU

KARET

Thailand, Malaysia, dan Indonesia yang tergabung dalam Internasional Tripartite Rubber Council, sepakat bekerja
sama menahan penurunan harga karet alam. Tiga negara ini menyuplai 70 persen dari 9,7 juta ton kebutuhan karet
alam dunia. Kesepakatan Indonesia, Malaysia, dan Thailand dicapai dalam pertemuan khusus di Bangkok, Thailand.
Kesepakatan yang dibuat tiga negara penghasil karet alam itu dapat menahan harga karet di atas 2 dollar AS per
kilogram. Krisis global telah membuat harga karet terus merosot. Pada bulan Juni, harga karet alam 3,25-3,50 dollar
AS per kilogram, tetapi pada bulan Oktober hanya 1,50 dollar AS per kilogram.

Guna menahan penurunan harga karet, tiga negara mewujudkannya, antara lain, melalui skema manajemen suplai.
Untuk mengendalikan suplai, disepakati peremajaan kebun karet dipercepat. Saat ini sudah dilakukan peremajaan
terhadap 1.120.000 hektare kebun karet di tiga negara. Peremajaan akan ditingkatkan menjadi 1.690.000 hektare pada
tahun 2009. Dengan peremajaan, diperkirakan suplai karet alam di pasar internasional pada tahun 2009 akan
berkurang 215.000 ton.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 61 63. Diketahui luas sebuah persegi dan trapesium
sampai nomor 63 sama dengan luas kebun karet yang direncanakan
untuk diremajakan pada tahun 2009. Jika tinggi
61. Negara tempat dicapainya kesepakatan seperti trapesium sama dengan sisi persegi, maka jumlah
pada bacaan secara langsung letaknya sisi sejajar dari trapesium tersebut adalah …
bersebelahan dengan negara-negara …
(A) 130 satuan panjang
(A) Laos dan Burma (B) 260 satuan panjang
(B) Vietnam dan Laos (C) 1300 satuan panjang
(C) Burma dan Vietnam (D) 2600 satuan panjang
(D) Kamboja dan Vietnam (E) 3900 satuan panjang
(E) Vietnam dan Malaysia
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 64
62. Jika 30% dari suplai tiga negara tersebut berasal sampai nomor 65
dari Indonesia, maka total nilai ekspor Indonesia
berdasarkan harga pada bulan Oktober adalah … 64. Perkebunan karet di Indonesia pertama kali
diperkenalkan oleh Hofland pada tahun 1864 di
(A) 1,455 miliar dolar AS daerah …
(B) 2,91 miliar dolar AS
(C) 3,0555 miliar dolar AS (1) Pamanukan
(D) 4,365 miliar dolar AS (2) Kediri
(E) 10,185 miliar dolar AS (3) Ciasem
(4) Sumedang

65. Di pasar internasional, komoditas yang menjadi


pembahasan dalam bacaan di atas berada dalam
pasar …

(1) monopoli
(2) monopsoni
(3) persaingan monopolistik
(4) oligopoli

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 11 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 937
PEMBIAYAAN PEMBANGUNAN JALAN TOL

PT ABC memperoleh persetujuan kredit senilai Rp 5 triliun dari sindikasi dua bank untuk pembangunan jalan tol
Cikampek–Palimanan. Bank Mandiri dan BCA menyatakan kesediaannya untuk berperan sebagai pengatur bersama
(joint arranger) dalam proyek ini. Pembangunan jalan tol sepanjang 115 kilometer tersebut membutuhkan dana Rp 6,9
triliun. Sindikasi dua bank tersebut akan mendanai Rp 5 triliun, sisanya berupa ekuitas perusahaan. Jumlah dana
masing-masing yang akan diberikan Bank Mandiri dan BCA masih dalam tahap pembicaraan kedua bank tersebut.

Ruas Cikampek-Palimanan merupakan yang terpanjang dari proyek tol lintas Jawa yang disebut Trans-Java, yang
menghubungkan kota Merak di sebelah barat pulau Jawa dengan Banyuwangi di sebelah timur. PT ABC memiliki
hak konsesi untuk membangun dan mengoperasikan jalan tol tersebut untuk masa 35 tahun.

Pembiayaan kepada PT ABC belum sampai pada tahap perjanjian kredit. Nilai kredit yang disiapkan Bank Mandiri
dan BCA antara Rp 4,5 triliun dan Rp 5 triliun. Selain Cikampek-Palimanan masih ada tiga ruas jalan tol lagi yang
diincar Bank Mandiri. Total alokasi kredit Bank Mandiri untuk pembiayaan tol pada tahun 2007 mencapai Rp 11
triliun dan sudah tersalurkan Rp 7 triliun.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 66 68. Jika volume kendaraan yang melewati ruas jalan
sampai nomor 68 tol yang disebut pada bacaan rata-rata 50.000
kendaraan per bulan dengan biaya Rp6.000,00 per
66. Dalam bacaan disebutkan bahwa jalan tol lintas kendaraan, maka perbandingan penghasilan PT
Jawa akan menghubungkan Merak di Barat dan ABC per tahun terhadap biaya yang dikeluarkan
Banyuwangi di sebelah Timur. Pada awal abad 19 per km adalah …
juga telah dibangun jalan oleh penguasa asing,
yaitu … (A) 6
(B) 0,6
(A) Raffles untuk mempertahankan jalur (C) 0,06
perdagangan dari Malaka ke Maluku (D) 0,006
(B) Tjarda van Starkenborg untuk (E) 0,0006
meningkatkan transportasi di Jawa
(C) van den Bosch untuk mempermudah impor Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 69
alat-alat untuk menunjang perluasan sampai nomor 70
perkebunan
(D) van Stein Calenfels untuk sarana ekspor 69. Dalam bacaan disebut tentang dana-dana yang
(E) Daendels untuk mempertahankan Pulau diperlukan untuk memperluas pembangunan
Jawa dari serangan Inggris jalan tol di Pulau Jawa.

67. Kota di sebelah Timur seperti terdapat dalam SEBAB


bacaan dikenal sebagai salah satu pusat industri
… Perluasan infrastruktur di Pulau Jawa dibutuhkan
untuk mempermudah transportasi sarana
(A) kertas pertahanan ke seluruh wilayah Indonesia.
(B) ikan kaleng
(C) tekstil 70. Prasarana yang akan dibangun sebagaimana
(D) ekstraktif dinyatakan dalam kalimat pertama pada bacaan
(E) minyak goreng di atas merupakan semi public good.

SEBAB

Jalan tol bersifat non rivalry tapi excludable (tidak


non exclusive).

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 12 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 937
INDEKS HARGA SAHAM DI AS

Saham–saham AS merosot, menyusul kekhawatiran bahwa rencana penyelamatan 700 miliar dolar AS yang disetujui
oleh Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) AS tidak akan cukup menggairahkan pasar kredit dan mencegah sebuah
resesi. DPR memutuskan menyetujui paket penyelamatan tersebut dengan suara 263–171 setelah menolak rancangan
undang-undang (RUU) versi awal dengan suara 228-205. Senat AS telah menyetujui paket yang sama dan telah
ditandatangani oleh Presiden George W Bush.

Indikator utama saham AS naik lebih dari satu persen sesaat setelah paket tersebut disetujui, namun kemudian
merosot pada penutupan perdagangan. Indeks Standard & Poor”s 500 jatuh 15,05 poin, atau 1,5 persen menjadi
1.099,23. Indeks Dow Jones dari saham-saham blue chips turun 157,47 poin, atau 1,50 persen, menjadi 10.325,48.
Indeks komposit Nasdaq merosot 29,33 poin, atau 1,48 persen menjadi 1.947,39.

Wells Fargo mengajukan penawaran Wachovia dengan sebuah penandatanganan dan persetujuan dewan untuk
membeli Wachovia sebagai sebuah perusahaan “intact” (utuh) dalam sebuah merger saham-untuk-saham yang dapat
dilakukan tanpa bantuan. Wachovia merekomendasikkan kepada para pemegang sahamnya untuk menerima
penawaran dari Wells Fargo, di mana setiap saham biasa Wachovia dapat ditukar menjadi 0,2 saham biasa Wells
Fargo, mencerminkan nilai 7 dolar AS per saham Wachovia.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 71 Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 74
sampai ke nomor 73
74. Dari semua perusahaan yang diuraikan pada
71. Di negara yang sedang mengalami kemerosotan bacaan hanya Wells Fargo yang dapat dikenali
seperti pada bacaan terdapat bentukan morfologi sebagai perusahaan yang produk usahanya dapat
hasil pengikisan air yang terkenal di dunia, yaitu digambarkan dengan simbol area.
bentuk …
SEBAB
(A) air terjun Niagara
(B) ngarai Grand Canyon Wells Fargo sebagai badan usaha jika ditampilkan
(C) lembah Tennessy pada peta juga akan tergambar dengan simbol
(D) pantai Waikiki area.
(E) terusan Panama
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 75
72. Jika seorang investor memiliki 25 lot (1 lot = 500
lembar) saham Wachovia, maka banyaknya saham 75. Amerika Serikat yang saham-sahamnya merosot
Wachovia yang dimilikinya sama dengan … seperti tercantum dalam bacaan, pada akhir
saham Wells Fargo dengan nilai sebesar … Perang Dunia II ketika Jepang menyerah kalah,
sudah mengadakan perundingan perdamaian
(A) 2500 lot ; $87.500 dengan kepala-kepala negara …
(B) 25 lot ; $87.500
(C) 25 lot ; $17.500 (1) Inggris
(D) 5 lot ; $87.500 (2) Perancis
(E) 5 lot ; $17.500 (3) Uni Soviet
(4) Spanyol
73. Di Indonesia, komoditas yang disebut pertama
dalam bacaan di atas saat ini diperdagangkan di

(A) Bank Indonesiaa (D) Bank Umum


(B) Bursa Efek Jakarta (E) Bapepam
(C) Bursa Efek Indonesia

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 13 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 947
MATA UJIAN : EKONOMI, SEJARAH, GEOGRAFI DAN IPS TERPADU
TANGGAL UJIAN : 1 MARET 2009
WAKTU : 90 MENIT
JUMLAH SOAL : 75
________________________________________________________________________________________________________

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian SEJARAH nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 41 sampai nomor 60
Mata Ujian IPS TERPADU nomor 61 sampai nomor 75

EKONOMI

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 output nasional output nasional
sampai nomor 10

1. Penentuan harga jual dan penetapan upah pekerja 4.


merupakan ruang lingkup dari ilmu ekonomi …

(A) makro
(B) mikro
(C) teori
jumlah keluarga jumlah keluarga
(D) terapan
(E) deduktif Negara: A Negara: B
output nasional

2. Pada tahun 1950, Pemerintah RI pernah


melakukan kebijakan yang dikenal dengan
kebijakan gunting Sjafrudin, yaitu uang yang
nilainya Rp 5,00 ke atas nilainya dipotong 50%.
Hal ini merupakan kebijakan moneter yang
dinamakan …

(A) kebijakan kredit selektif


jumlah keluarga
(B) kebijakan uang ketat
(C) kebijakan sanering Negara: C
(D) kebijakan cadangan kas
(E) politik diskonto Pernyataan dibawah ini dibuat berdasarkan 3
bagan kurva Lorenz di atas. Manakah yang
3. Cost push inflation terjadi karena … termasuk pernyataan yang BENAR?

(A) kenaikan UMR (A) Keadaan negara A dan B lebih baik dari
(B) depresiasi rupiah keadaan negara C
(C) defisit APBN (B) Keadaan negara B dan C lebih baik dari
(D) turunnya suku bunga keadaan negara A
(E) turunnya tarif pajak (C) Keadaan negara C dan A lebih baik dari
keadaan negara B
(D) Diantara ke 3 negara, keadaan negara C
adalah yang terbaik
(E) Diantara ke 3 negara, keadaan negara C
adalah yang terburuk

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 1 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 947
5. Pernyataan berikut ini benar, kecuali … 9. Saat ini, dunia sedang mengalami krisis keuangan
global. Krisis ini menyebabkan bank sentral
(A) kurva MC akan memotong AVC pada saat sebagai otoritas moneter terpaksa menyiapkan
AVC minimum rencana-rencana untuk menstabilkan mata uang,
(B) kurva AFC akan semakin kecil dengan baik dengan cara menaikkan ataupun
bertambahnya junlah produksi menurunkan nilai tukar (kurs).
(C) kurva MC akan memotong AC pada saat Menguatnya/naiknya nilai tukar akibat kebijakan
kurva maksimum otoritas moneter dinamakan dengan …
(D) kurva MC tidak memotong kurva AC
maupun AVC (A) regresi
(E) kurva VC akan memotong AVC pada saat (B) resesi
AVC minimum (C) represi
(D) apresiasi
6. Pada saat harganya Rp400,00 per unit, jumlah (E) revaluasi
permintaannya 1.000 unit. Namun, jika harga
dinaikkan menjadi Rp600,00 per unit maka jumlah 10. Berikut ini adalah data-data keuangan yang
permintaannya menjadi 800 unit. Berdasarkan dimiliki PT. Terang Bulan tahun 2007:
keterangan tersebut, maka koefisien elastisitas · Persediaan 1 Januari 2007 Rp12.500.000
permintaannya dalam nilai absolut adalah … · Pembelian Rp34.000.000
· Retur pembelian Rp 6.000.000
(A) 0,1 · Potongan pembelian Rp 4.500.000
(B) 0,4 · Retur penjualan Rp 3.000.000
(C) 0,8 · Potongan penjualan Rp 1.500.000
(D) 2,0 · Persediaan 31 Desember 2007 Rp 9.300.000
(E) 2,5
Berdasarkan data-data tersebut di atas, maka HPP
7. Suatu perusahaan memproduksi 7 unit output PT. Terang Bulan untuk tahun 2007 adalah …
dengan average total cost sebesar Rp15.000,00. Agar
mampu berproduksi perusahaan harus (A) Rp37.200.000
mengeluarkan fixed cost sebesar Rp35.000,00. (B) Rp26.700.000
Maka, besarnya average variable cost adalah … (C) Rp25.200.000
(D) Rp23.700.000
(A) Rp 5.000,00 (E) Rp22.200.000
(B) Rp10.000,00
(C) Rp15.000,00 Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 11
(D) Rp20.000,00 sampai nomor 15
(E) Rp25.000,00
11. Pemecahan masalah ekonomi menurut beberapa
8. Konsep efisiensi produksi yang ditunjukkan pada pakar dapat terselesaikan dengan bergantung
Kurva Kemungkinan Produksi (Production kepada sistem ekonomi yang dianut masyarakat
Possibility Curve = PPC) terjadi ketika terdapat … di sebuah negara.

(A) kombinasi output yang tidak dapat dicapai SEBAB


di luar PPC
(B) pergerakan di sepanjang PPC Sistem ekonomi yang berlaku di Eropa Barat
(C) titik-titik di dalam PPC adalah Sistem Ekonomi Etatisme.
(D) pergeseran PPC
(E) pergeseran PPC ke kiri

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 2 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 947
12. Persamaan GNP = P1Q1 + P2Q2 + …….. + PnQn 17. Upaya berikut ini yang bertujuan untuk
adalah metode pendapatan nasional dengan meningkatkan hasil produksi secara ekstensifikasi
pendekatan produksi. adalah …

SEBAB (1) Dalam rangka memenuhi importir luar


negeri yang meningkat, PT Sewu membuka
Dalam pendekatan pengeluaran GNP dihitung pabrik baru untuk meningkatkan
dengan menjumlahkan konsumsi, investasi produksinya.
pengeluaran pemerintah, ekspor dan impor. (2) PT Sabar setiap tahun melakukan training
bagi karyawannya, agar dapat
13. Harga yang terbentuk di pasar monopoli meningkatkan produktifitas kerja.
merupakan harga yang dinginkan oleh produsen. (3) Pemda Kalimantan Barat dalam upaya
meningkatkan hasil beras di daerahnya
SEBAB telah membuka lahan pertanian baru.
(4) Pak Probo dalam usaha meningkatkan hasil
Dalam pasar monopoli, produsen dapat pertaniannya, melakukan sistem tumpang
memengaruhi harga pasar price setter. sari.

14. Jika nilai kurs valuta dibiarkan secara bebas 18. Di bawah ini yang merupakan fungsi uang adalah
ditentukan oleh pasar tanpa campur tangan …
pemerintah maka disebut dengan sistem kurs
bebas. (1) alat satuan hitung
(2) alat pembayaran
SEBAB (3) alat tukar
(4) alat investasi
Jika suatu negara menganut sistem kurs bebas
maka nilai mata uang dalam negerinya cenderung 19. Sumber penerimaan pemerintah pusat dari sektor
tidak pernah stabil karena berjalan sesuai dengan pajak adalah berupa …
mekanisme pasar.
(1) Pajak Penghasilan (PPh)
15. Jika persediaan barang dagangan awal dihitung (2) Pajak Bumi dan Bangunan (PBB).
terlalu besar, maka laba akan terlalu besar. (3) Pajak Pertambahan Nilai (PPN)
(4) Pajak Kendaraan Bermotor (PKB)
SEBAB
20. Berikut ini yang berhubungan dengan kurva
Persediaan barang dagangan awal akan indiferensi (indifference curve) adalah …
mengurangi harga pokok penjualan.
(1) semakin jauh kurva indiferensi dari titik
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 16 asal maka tingkat kepuasannya semakin
sampai nomor 20 tinggi
(2) semakin langka suatu barang maka akan
16. Masalah inti ekonomi adalah kelangkaan. semakin mahal
Kelangkaan ini mencakup masalah … (3) kurva indiferensi tidak saling berpotongan
(4) semakin langka suatu barang maka
(1) jumlah permintaan barang semakin tinggi
(2) mutu
(3) tempat
(4) waktu

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 3 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 947
SEJARAH

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 24. Kebijakan sistem culture stelsel merupakan
sampai nomor 30 gagasan dari Johanes van den Bosch dan secara
umum diterapkan di Pulau Jawa. Pelaksanaan
21. Masyarakat Indonesia pada masa perundagian sistem tanam paksa dilatarbelakangi oleh hal-hal
telah mengenal aturan pembagian kerja, karena … berikut, kecuali …

(A) mereka telah hidup menetap (A) beban hutang yang ditinggalkan VOC
(B) merupakan masyarakat dengan kehidupan (B) pemisahan diri dari Belgia tahun 1830
food producing (C) sistem perdagangan yang tidak berjalan
(C) teknologi perundagian memerlukan tenaga sepenuhnya
yang memiliki keahlian khusus (D) peperangan melawan Diponegoro
(D) budaya undagi dapat diproduksi oleh (E) tersendatnya pelaksanaan system pajak
masyarakat yang telah maju tanah
(E) hidup dalam kelompok-kelompok suku
25. Ada beberapa faktor yang melatarbelakangi
22. Kamadhatu merupakan bagian Candi Borobudur munculnya kebangkitan Nasional di Indonesia,
yang paling bawah. Bagian tersebut salah satunya adalah …
menggambarkan …
(A) akibat pelaksanaan politik Gubernur
(A) hubungan manusia dengan manusia Jenderal de Jong
(B) keterikatan manusia oleh karma atau nafsu (B) pengaruh terbitnya buku Max Havelar
(C) cerita-cerita tentang Jatakamala (C) kemenangan Jepang atas Cina tahun 1905
(D) keterikatan manusia oleh rupa danbentuk (D) penderitaan bangsa Indonesia
(E) keinginan manusia untuk masuk Nirwana (E) tampilnya golongan terpelajar

23. Penyebaran agama Islam berkembang pesat sejak 26. Serangan tentara Jepang pada 1 Maret 1942 atas
sekitar abad ke-13 M. Hal tersebut disebabkan Pulau Jawa tidak dapat dibendung oleh pasukan
oleh beberapa faktor, kecuali … Belanda, sehingga pada 8 maret 1942, Jenderal Ter
Poorten, Panglima tentara Sekutu di Hindia
(A) Islam bersifat terbuka dan penyebarannya Belanda memutuskan untuk menyerah tanpa
dapat dilakukan oleh setiap orang muslim syarat di kota …
(B) penyebaran Islam dilakukan secara damai
(C) Islam tidak membedakan kedudukan (A) Bandung
seseorang dalam masyarakat (B) Cianjur
(D) para ulama merupakan perantara umat (C) Subang
manusia dengan Tuhan yang dipujanya (D) Tasikmalaya
(E) ajaran Islam berupaya untuk menciptakan (E) Kuningan
kesejahteraan kehidupan masyarakat
melalui kewajiban zakat

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 4 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 947
27. Pada tanggal 13 Desember 1957, PM. Djuanda Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 31
menyatakan deklarasi yang dikenal “Deklarasi sampai nomor 35
Djuanda”, isi pokok deklarasi tersebut adalah …
31. Pada awal masa kepresidenannya, Soeharto
(A) persatuan partai-partai politik banyak dibantu oleh para ahli ekonomi dari
(B) deklarasi partai pemenng pemilu Universitas Indonesia.
(C) deklarasi keamanan Indonesia
(D) deklarasi Berdikari SEBAB
(E) pernyataan bahwa laut antara pulau-pulau
di seluruh perairan Indonesia merupakan Kebijakan pembangunan yang dilakukan oleh
wilayah integral RI Soeharto dimulai dari memperkuat pembangunan
pertanian.
28. Asean adalah organisasi kerjasama regional
negara-negara Asia Tenggara yang berdiri pada 32. Suwardi Suryaningrat, Douwes Dekker dan
tanggal 8 Agustus 1967 , di bawah ini adalah Cokroaminoto sebagai tokoh-tokoh utama Indische
negara-negara pendiri Asean, kecuali … Partij dibuang oleh pemerintah Hindia Belanda ke
Belanda pada tahun 1919.
(A) Singapura
(B) Indonesia SEBAB
(C) Malaysia
(D) Thailand Suwardi Suryaningrat, Douwes Dekker, dan Cipto
(E) Kamboja Mangunkusumo adalah tokoh-tokoh Indische
Partij yang menolak dilakukannya perayaan
29. Pemisahan Timor-Timor dari Indonesia menjadi peringatan seratus tahun kemerdekaan Belanda
negara merdeka, terjadi pada masa pemerintahan dari penjajahan Perancis.
presiden …
33. Perang Aceh meletus akibat serangan pasukan
(A) Habibie Belanda terhadap ibukota kesultanan Aceh,
(B) Soekarno Kutaraja, pada tahun 1873.
(C) Abdurahman Wahid
(D) Megawati Soekarnoputri SEBAB
(E) Soeharto
Menurut Traktat London 1824, Belanda
30. Kebudayaan Romawi dan Kebudayaan diperbolehkan melakukan campur tangan di
Yunani memberikan sumbangan besar pada Aceh.
pembentukan kebudayaan Eropa modern.
Salah satu negara polis terkenal di Yunani 34. Masalah Kamboja menjadi semakin kompleks
adalah Athena. Di Athena ilmu pengetahuan dengan adanya campur tangan pihak-pihak
dapat berkembang dengan pesat karena … tertentu seperti RRC dan Vietnam.

(A) orang Athena banyak berlayar, maka SEBAB


banyak pengalaman dan pengetahuan
(B) negara polis Athena bersifat Penyelesaian masalah Kamboja dilakukan di
demokratis, banyak memberikan Jakarta Informal Meeting (JIM) pada tahun 1988 di
kebebasan kepada rakyatnya. kota Bandung.
(C) di Athena banyak hidup ahli
pengetahuan
(D) orang Athena banyak bergaul dengan
bangsa lain, karena itu pengetahuannya
berkembang
(E) orang Athena lebih bergairah dalam
menuntut pengetahuan

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 5 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 947
35. Disamping membawa dampak yang positif bagi 38. Kebijakan ekonomi liberal yang berlaku sejak 1870
peningkatan hasil pertanian, ternyata revolusi memunculkan banyak perkebunan swasta, yang
hijau telah dianggap juga sebagai ancaman berakibat …
tersembunyi bagi kelangsungan pertanian di masa
mendatang. (1) munculnya perkebunan swasta diseluruh
Hindia Belanda
SEBAB (2) munculnya kelompok buruh perkebunan
(3) munculnya kaum pengusaha pribumi
Suatu wilayah pertanian yang luas apabila (4) munculnya alat transportasi kereta api
ditanami varietas yang terbatas, maka ada
kemungkinan daerah tersebut menjadi rawan 39. Pulau Bangka lokasi film Laskar Pelangi, dalam
terhadap ancaman hama penyakit. sejarah revolusi kemerdekaan Indonesia dikenal
juga sebagai tempat diasingkannya tahanan-
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 36 tahanan politik pejuang kemerdekaan. Di bawah
sampai nomor 40 ini ada beberapa tokoh pejuang kemerdekaan
yang pernah diasingkan ke Pulau Bangka, kecuali
36. Kebangkitan pergerakan nasional wilayah- …
wilayah jajahan pada umunya dilatarbelakangi
oleh … (1) Sjahrir
(2) Syafrudin Prawiranegara
(1) faktor kejayaan pada masa lampau (3) Moh Hatta
(2) faktor senasib dan sepenanggungan (4) Tan Malaka
(3) lahirnya golongan cerdik pandai
(4) keberhasilan Jepang dalam kolonialisasi 40. Politik etis yang dirancang Van Deventer pada
Asia Timur Raya akhir abad 19 untuk memajukan pribumi, antara
lain dengan …
37. Seperti umat beragama lainnya, umat Budha juga
mengenal apa yang dinamakan tempat suci. (1) pendidikan
Beberapa tempat suci umat Budha yang (2) irigasi
berhubungan dengan Sidarta Gautama adalah … (3) transmigrasi
(4) reformasi
(1) Taman Lumbini
(2) Benares
(3) Bodgaya
(4) Sungai Gangga

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 6 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 947
GEOGRAFI

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 44. Perhatikan gambar piramida penduduk di bawah
sampai nomor 51 ini!
Laki-laki Perempuan
41. Penyebab terjadinya interaksi antar wilayah
adalah karena …

(A) potensi antar wilayah seimbang


(B) ada wilayah yang mengalami kesulitan
menjual hasil produksinya
(C) tidak ada wilayah yang dapat memenuhi
seluruh kebutuhannya sendiri
(D) kebutuhan penduduk untuk bertemu dan
melakukan interaksi dengan penduduk dari
tempat lain
(E) untuk memanfaatkan sarana dan prasarana
transportasi

42. Teori konsentris Burgess menetapkan bahwa zona Berdasarkan gambar piramida penduduk
peralihan biasanya dihuni oleh mereka yang stasioner di atas dapat disimpulkan bahwa jumlah
secara ekonomi memiliki kemampuan … penduduk yang berusia …

(A) tinggi, karena bekerja sebagai pemilik (A) belum produktif lebih besar dari yang
kegiatan industri berusia poduktif
(B) sedang, karena bekerja sebagai manajer (B) muda seimbang dengan penduduk usia tua
(C) kurang mampu, karena bekerja sebagai (C) tidak produktif sama dengan yang berusia
buruh industri produktif
(D) sangat kurang, karena tidak mempunyai (D) belum produktif sama dengan yang berusia
pekerjaan tetap produktif
(E) tidak berhubungan dengan kemampuan (E) muda lebih banyak daripada usia tua
ekonomi penduduk
45. Letak Indonesia di sekitar khatulistiwa
43. Pada peta tanpa skala, diketahui jarak A-B adalah menyebabkannya memiliki beberapa ciri iklim
5 cm. Pada peta dengan skala 1 : 100.000, jarak sebagai berikut, kecuali …
yang sama adalah 20 cm. Maka skala peta A-B
adalah … (A) memiliki dua musim, penghujan dan
kemarau
(A) 1 : 150.000 (B) dipengaruhi oleh angin musim
(B) 1 : 200.000 (C) suhu udara antara siang dan malam hari
(C) 1 : 400.000 tidak banyak berbeda
(D) 1 : 600.000 (D) curah hujan merata sepanjang tahun
(E) 1 : 100.000 (E) matahari bersinar sepanjang tahun

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 7 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 947
46. Zona neritik sangat kaya akan flora dan fauna, 50. Pemanfaatan dataran endapan di sekitar muara
karena … Sungai Barito dan Sungai Mahakam untuk
persawahan pasang surut mengandalkan sumber
(A) terletak di dasar laut air yang berasal dari …
(B) merupakan zona pembatas dasar laut dan
permukaan laut (A) laut
(C) terletak di bagian atas zona air laut (B) hujan
(D) tidak terjangkau oleh sinar matahari (C) tanah
(E) suhu airnya lebih rendah dari zona lainnya (D) sungai
(E) sungai dan air laut
47. Pada umumnya danau berisi air tawar, namun
ada juga yang berisi air asin (mirip dengan air 51. Dua manfaat yang paling utama sungai-sungai di
laut) seperti pada danau Laut Mati. Terjadinya Pulau Kalimantan adalah sebagai …
danau air asin karena dipengaruhi oleh faktor …
(A) sumber air minum dan sumber air irigasi
(A) adanya perembesan air laut dari dalam (B) sumber air irigasi dan sarana transportasi
tanah air
(B) tanah di sekitar danau memiliki kadar (C) sumber air irigasi dan tempat penambangan
garam yang tinggi emas
(C) ada persambungan dengan jalur air laut (D) sarana transportasi dan sumber air minum
(D) tingginya tingkat penguapan dan sedikit (E) sarana transportasi dan tempat
pelepasan air penambangan emas
(E) banyaknya sungai yang memasok air ke
danau Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 52
sampai nomor 54
48. Di lapisan Troposfer terjadi penurunan suhu jika
semakin naik ketinggiannya. Hal ini disebabkan 52. Perilaku remaja di desa yang mengikuti pola
lapisan … perilaku remaja di kota adalah salah satu bentuk
interaksi dari kota-desa.
(A) Troposfer kurang menyerap radiasi
gelombang pendek dari cahaya matahari SEBAB
(B) Troposfer banyak menyerap radiasi
gelombang pendek dari cahaya matahari Salah satu fungsi desa adalah sebagai hinterland
(C) bagian bawah Troposfer lebih banyak dari kota.
menerima panas dari cahaya matahari
(D) bagian atas Troposfer tidak mampu 53. Semakin jauh letak pasar dari tempat produksi,
menyerap panas matahari semakin sedikit jumlah barang yang terjual.
(E) bagian atas Troposfer mengalami tekanan
dari lapisan di atasnya SEBAB

49. Gejala deurbanisasi terjadi karena … Biaya transportasi dan harga satuan produksi
semakin tinggi.
(A) kehidupan perekonomian di pedesaan tidak
sebaik di perkotaan 54. Jenis usaha tani hortikultura dapat berkembang di
(B) lingkungan permukiman di perkotaan lebih wilayah perkotaan.
menarik daripada di pedesaan
(C) tanah lebih mudah didapatkan di daerah SEBAB
pedesaan
(D) harga tanah di kota lebih tinggi daripada di Jenis usaha tani hortikultura memerlukan tanah
wilayah pinggirannya yang luas.
(E) kehidupan yang lebih baik dirasakan bisa
didapat di perkotaan

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 8 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 947
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 55 58. Menurut teori gravitasi, kekuatan interaksi antar
sampai nomor 60 wilayah ditentukan oleh …

55. Dampak yang dapat ditimbulkan dari gejala (1) jenis kebutuhan
pemanasan global adalah … (2) jumlah penduduk antar tempat
(3) waktu tempuh antar tempat
(1) areal gurun pasir menjadi bertambah luas (4) jarak antar tempat
(2) terjadi kenaikan permukaan air laut
(3) kondisi cuaca/musim menjadi kurang stabil 59. Tingkat pertumbuhan penduduk di Kanada yang
(4) terjadi fluktuasi produksi pertanian relatif rendah berkaitan dengan hal-hal berikut …
sehingga suplai bahan makanan terganggu
(1) arus migrasi keluar kecil
56. Jika terjadi pergeseran lempeng benua sehingga (2) arus migrasi masuk kecil
lokasi Ujung Kulon Banten bergeser ke posisi 30º (3) tingkat kematian rendah
lintang selatan, maka kondisi iklim yang mungkin (4) tingkat kelahiran rendah
dijumpai di Ujung Kulon adalah …
60. Fauna Asiatis memiliki ciri sebagai berikut …
(1) curah hujannya relatif besar
(2) akan sering mengalami gangguan badai (1) binatang menyusuinya besar-besar
siklon tropis (2) jenis ikan air tawar banyak
(3) suhu udara senantiasa tinggi (3) jenis burung berwarna-warna sedikit
(4) akan mengalami empat musim (4) terdapat banyak burung berwarna

57. Pola persebaran permukiman di wilayah


pedesaan dipengaruhi oleh …

(1) morfologi wilayahnya


(2) kerapatan jaringan jalannya
(3) tingkat kesuburan tanahnya yang tidak
merata
(4) kepadatan penduduknya

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 9 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 947
IPS TERPADU

BUDIDAYA PERIKANAN

Pemerintah berjanji akan mengoptimalkan budidaya perikanan. Produk budidaya perikanan merupakan alternatif
bagi pencapaian ketahanan pangan nasional.

Beberapa produk budidaya perikanan unggulan adalah udang, rumput laut, kerapu, bandeng, kerang, patin, lele,
gurami, mas, kakap, dan kepiting. Produksi budidaya perikanan menunjukkan kecenderungan meningkat dalam
beberapa tahun terakhir. Total produksinya tahun 2005 sebesar 2,18 juta ton, tahun 2006 adalah 2,68 juta ton, dan
tahun 2007 adalah 3,18 juta ton.

Program revitalisasi perikanan yang dicanangkan pemerintah sejak tahun 2005 antara lain meliputi revitalisasi
tambak udang dan pengolahan rumput laut. Namun, program itu hingga kini belum mencapai target. Target
produksi udang tahun 2007 410.000 ton, terealisasi baru 352.000 ton. Realisasi produksi rumput laut 1,62 juta ton dari
target 1,7 juta ton.

Rumput laut potensial dikembangkan sebagai sumber pangan, dan juga sumber energi untuk biofuel. Luas areal
potensial untuk budidaya rumput laut 1.110.900 hektar (ha), tetapi budidaya rumput laut baru 222.180 ha atau 20
persen. Sementara itu, industri pengolahan belum berkembang, baru 15 persen dari total produksi rumput laut
diolah di dalam negeri, selebihnya diekspor sehingga tidak menguntungkan.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 61 (A) elastis sempurna


sampai nomor 63 (B) sangat elastis
(C) elastis uniter
61. Sulawesi Selatan kini terkenal sebagai wilayah (D) inelastis
yang mempunyai produk unggulan, yaitu rumput (E) mempunyai elastisitas yang tak terhingga
laut. Di wilayah ini, yaitu di Kota Makassar,
terdapat sebuah benteng peninggalan kolonial Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 64
Belanda yang terkenal dengan nama … sampai nomor 65

(A) Victoria (D) De Kock 64. Rumput seperti pada bacaan sangat sesuai
(B) New Amsterdam (E) Duurstede dibudidayakan di muara sungai Ci Liwung.
(C) Rotterdam
SEBAB
62. Jika pada tahun 2007 semua areal potensial untuk
kegiatan budidaya rumput laut dapat Di muara Ci Tarum dengan potensi endapan
dimanfaatkan, maka produksi rumput laut yang aluvialnya juga dibudidayakan rumput seperti
dapat diekspor adalah … pada bacaan.

(A) 1,215 juta ton 65. Hal yang dikemukakan dalam kalimat terakhir
(B) 1,62 juta ton alinea kedua bacaan di atas akan menyebabkan
(C) 6,48 juta ton kurva penawaran suatu barang bergeser ke kanan.
(D) 6,885 juta ton
(E) 8,1 juta ton SEBAB

63. Kurva penawaran komoditas tersebut dalam Kurva penawaran barang berbentuk naik dari kiri
alinea pertama pada bacaan di atas bersifat … bawah ke kanan atas.

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 10 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 947
PERMINTAAN MINYAK AS

Permintaan minyak AS selama Agustus 2008 turun 975 ribu barel per hari dibandingkan perkiraan sebelumnya dan
turun 1,758 juta barel per hari dibandingkan awal tahun. Menurut Lembaga Informasi Energi (EIA) konsumsi minyak
terendah dibandingkan bulan-bulan sebelumnya sejak Desember 2001. Permintaan minyak di AS turun sampai 4,8
persen dari perkiraan awal EIA sebesar 20,242 juta barel per hari menjadi permintaan akhir sebesar 19,267 juta barel
per hari dan 8,4 persen lebih kecil dari permintaan sebesar 21,034 juta barel per hari pada awal tahun.

Permintaan bensin untuk Agustus turun sampai 303 ribu barel per hari, atau 3,2 persen menjadi 9,090 juta barel per
hari, tingkat bulanan terendah sejak 2001 dan turun 492 ribu barel per hari sejak awal tahun. Pemakaian jalan tol di
AS selama Agustus turun 15 juta mil atau 5,6 persen, dibandingkan periode sama tahun sebelumnya karena
tingginya harga bensin dan melemahnya perekonomian.

Permintaan minyak olahan lebih rendah 565 ribu barel per hari atau turun 13,4 persen menjadi 3,657 juta barel per
hari, angka terlemah sejak 1999. Konsumsi bahan bakar jet naik 3,3 persen atau 51 ribu barel per hari menjadi 1,611
juta barel per hari, namun permintaan itu paling rendah sejak 1998.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 66 (A) cadangan minyak di negara-negara Arab
sampai nomor 68 menipis
(B) Israel menolak berdamai dengan negara-
66. Kepala negara yang mengalami penurunan negara Arab terkait dengan kasus Palestina
permintaan minyak pada bacaan berhasil (C) Eropa Barat dan Amerika Serikat menolak
mendamaikan konflik antara Mesir dan Israel kenaikan harga minyak yang ditawarkan
melalui suatu perjanjian, yaitu … negara-negara Arab.
(D) negara-negara Arab menghendaki
(A) Jimmy Carter dengan perjanjian Camp
diberlakukannya gencatan senjata terkait
David
dengan Perang Yom Kippur
(B) Ronald Reagan dengan perjanjian Cape
(E) negara-negara Eropa Barat dan Amerika
Canaveral
Serikat dinilai mendukung Israel dalam
(C) Richard Nixon dengan perjanjian Camp
konfrontasinya dengan negara-negara Arab.
David
(D) George Bush dengan perjanjian Camp
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 69
Canaveral
(E) Bill Clinton dengan perjanjian Camp David
69. Hal yang dikemukakan alinea pertama pada
67. Diketahui suatu himpunan terdiri atas digit-digit bacaan di atas, ceteris paribus, akan menyebabkan
pembentuk bilangan terbesar (dalam juta) pada harga keseimbangan turun dan jumlah
alinea pertama. Banyaknya himpunan bagian keseimbangan berkurang.
yang dapat dibuat dari himpunan tersebut ialah
SEBAB

Kalau harga suatu barang turun, maka jumlah
(A) 2.048 barang yang diminta bertambah.
(B) 512
(C) 128 Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 70
(D) 32
(E) 8 70. Pada alinea dua dalam bacaan terdapat uraian
yang mengandung makna tentang …
68. Dunia, khususnya negara-negara Eropa Barat dan
Amerika Serikat, pernah mengalami krisis minyak (1) jarak
seiring dengan diberlakukannya embargo minyak (2) aksesibilitas
negara-negara Arab pada tahun 1974. Embargo ini (3) amenitas/fasilitas
terjadi karena … (4) hubungan antara dua titik di permukaan
bumi

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 11 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 947
KRISIS EKONOMI GLOBAL

Dampak krisis sektor keuangan global yang mulai menyebar dari Amerika Serikat kini telah melintas ke sektor riil
negara itu tepatnya ke industri otomotif. Pada penutupan perdagangan saham di Wall Street, harga saham General
Motors Corp (GM) turun ke tingkat terendah dalam kurun 58 tahun terakhir. Mundurnya industri otomotif yang
mulai dirasakan AS meluas ke seluruh dunia dan diprediksi menghancurkan permintaan pada produk itu di
sepanjang 2009.

Saham GM sempat terperosok 33 persen di tingkat 4,65 dolar AS, sehingga kapitalisasi pasarnya menyentuh tingkat
terendah sejak 1929. Saham GM akhirnya ditutup anjlok 32 persen pada 4,76 dolar AS per saham di Bursa Saham
New York (NYSE). Saham raksasa otomotif lainnya, Ford Motor Co, juga turun hingga 24 persen ke tingkat terendah
dalam kurun 26 tahun terakhir. Saham Ford ditutup di tingkat 2,18 dolar AS atau turun 20 persen dari harga semula.

Suatu lembaga pemberi referensi bisnis yang dipakai banyak industri dunia untuk menyiapkan langkah bisnisnya
mengingatkan bahwa tidak satu pun kawasan di dunia kebal terhadap dampak krisis ekonomi global yang telah
menimpa negara-negara maju lebih keras dari pada yang dirasakan negara-negara berkembang.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 71 73. Di Indonesia, komoditas yang diperdagangkan
sampai nomor 73 sebagaimana dikemukakan dalam kalimat kedua
bacaan di atas dapat dibeli di …
71. Perusahaan otomotif Amerika Serikat, Ford Motor
Co, 58 tahun terakhir mengalami penurunan (A) Bursa Efek Jakarta
saham terendah. Pusat industri mobil ini ada di … (B) Bursa Efek Indonesia
(C) Bursa Efek Jakarta dan Bursa Efek Surabaya
(A) Los Angeles (D) Bursa Efek Jakarta dan Bursa Efek Makassar
(B) New York (E) Bursa Efek Jakarta, Bursa Efek Surabaya,
(C) Detroit dan Bursa Efek Makassar
(D) Boston
(E) Miami Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 74
sampai nomor 75
72. Diketahui suatu himpunan terdiri atas digit-digit
pembentuk harga penutupan saham GM dan 74. Tempat perdagangan saham seperti pada bacaan
saham Ford. Jika dari angka-angka tersebut lokasinya adalah di wilayah Amerika Bagian
dibentuk suatu bilangan yang terdiri dari 3 angka Timur.
(angka boleh sama), maka banyaknya bilangan
yang dapat dibuat yang lebih besar dari 600 SEBAB
adalah …
Tempat perdagangan saham yang disebut dalam
(A) 60 bacaan dalam tampilan peta diberi simbol area.
(B) 72
(C) 96 75. Di negara yang disebut pada bacaan hanya
(D) 108 terbagi dalam dua wilayah waktu saja.
(E) 120
SEBAB

Panjang jarak San Francisco – New York jauh lebih


pendek dibanding panjang jarak Sabang –
Merauke.

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 12 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 957
MATA UJIAN : EKONOMI, SEJARAH, GEOGRAFI DAN IPS TERPADU
TANGGAL UJIAN : 1 MARET 2009
WAKTU : 90 MENIT
JUMLAH SOAL : 75
______________________________________________________________________________________

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian SEJARAH nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 41 sampai nomor 60
Mata Ujian IPS TERPADU nomor 61 sampai nomor 75

EKONOMI

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 (C) membeli barang dari negara lain yang lebih
sampai nomor 11 murah dibandingkan barang produksi
sendiri
1. Apa saja barang dan jasa yang diproduksi sangat (D) menjual barang yang sama di dalam negeri
dipengaruhi oleh sistem ekonomi. Dalam Sistem lebih mahal jika dibandingkan dijual di
Ekonomi Pasar Bebas, barang dan jasa yang akan negara lain
diproduksi ditentukan oleh … (E) Jepang hanya mau membeli barang produk
negara lain jika negara tersebut juga
(A) BUMN membeli barang produk Jepang
(B) Badan Perencanaan Pemerintah
(C) mekanisme pasar 4. Pada tahun 1950, Pemerintah RI pernah
(D) pemilik modal melakukan kebijakan yang dikenal dengan
(E) penawaran kebijakan gunting Sjafrudin, yaitu uang yang
nilainya Rp 5,00 ke atas nilainya dipotong 50%.
2. Berikut ini merupakan falsafah ajaran dari Hal ini merupakan kebijakan moneter yang
ekonomi Klasik, kecuali … dinamakan …

(A) menggunakan pendekatan marginal (A) kebijakan kredit selektif


(B) perekonomian dalam keadaan full (B) kebijakan uang ketat
employment (C) kebijakan sanering
(C) fleksibilitas harga yang diserahkan kepada (D) kebijakan cadangan kas
mekanisme pasar (E) politik diskonto
(D) uang hanya sebagai alat mempermudah
transaksi 5. Suatu perusahaan memproduksi 7 unit output
(E) laissez faire, laissez passer dengan average total cost sebesar Rp15.000,00. Agar
mampu berproduksi perusahaan harus
3. Kebijakan perdagangan internasional pemerintah mengeluarkan fixed cost sebesar Rp35.000,00.
Jepang yang dikenal dengan politik dumping Maka, besarnya average variable cost adalah …
adalah …
(A) Rp 5.000,00
(A) menjual barang yang sama di dalam negeri (B) Rp10.000,00
lebih murah jika dibandingkan dijual di (C) Rp15.000,00
negara lain (D) Rp20.000,00
(B) menukarkan barang produk Jepang dengan (E) Rp25.000,00
barang produk negara lain yang lebih
murah

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 1 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 957
6. Perhatikanlah fenomena berikut ini: 8. Kenaikan harga barang X yang mengakibatkan
Ketika harga naik dari Rp 100,00 per satuan turunnya pembelian barang Y. Kondisi ini
menjadi Rp 110,00 per satuan , permintaan atas menunjukkan bahwa hubungan antara X dan Y
barang tersebut turun dari 500 unit menjadi 450 merupakan …
unit. Koefisien elastisitas permintaan atas barang
tersebut dalam nilai absolut adalah … (A) barang Giffen
(B) barang inferior
(A) 1,0 (C) barang substitusi
(B) 0,5 (D) barang komplementer
(C) 0,2 (E) barang normal
(D) 0,1
(E) 0,02 9. Perhatikanlah kurva titik impas berikut ini:
Rp
7. Diketahui permintaan suatu barang adalah
P = –(1/3)Q + 5, maka kurva permintaannya A B C
tersebut adalah …

(A) P
15

D
D
Q
Q
3
(B) P Berdasarkan kurva tersebut di atas, maka jika
perusahaan menaikkan harga penjualan maka …

(A) kurva B akan bergeser ke atas


5 (B) kurva A akan bergeser ke atas
D
(C) kurva D akan naik
15 Q (D) kurva D akan turun
(C) P (E) kurva A semakin curam

5
D
Q
5
(D) P

D 3

Q
-15
(E) P

D
15

Q
3

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 2 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 957
10. Dalam neraca sisa PD Agung terdapat akun 11. Berikut ini adalah data-data keuangan yang
persediaan barang dagangan sebesar dimiliki PT. Terang Bulan tahun 2007:
Rp.6.000.000,00. Data penyesuaian pada akhir · Persediaan 1 Januari 2007 Rp12.500.000
periode menyatakan bahwa persediaan barang · Pembelian Rp34.000.000
adalah sebesar Rp.7.000.000,00. Jika PD Agung · Retur pembelian Rp 6.000.000
menggunakan pendekatan HPP maka jurnal · Potongan pembelian Rp 4.500.000
penyesuaian yang benar untuk transaksi tersebut · Retur penjualan Rp 3.000.000
adalah … · Potongan penjualan Rp 1.500.000
· Persediaan 31 Desember 2007 Rp 9.300.000
(A) Persediaan Rp6.000.000,00 -
barang Berdasarkan data-data tersebut di atas, maka HPP
dagangan
PT. Terang Bulan untuk tahun 2007 adalah …
HPP - Rp6.000.000,00
HPP Rp7.000.000,00 -
(A) Rp37.200.000
Persediaan - Rp7.000.000,00
(B) Rp26.700.000
barang
dagangan (C) Rp25.200.000
(D) Rp23.700.000
(B) Persediaan Rp7.000.000,00 - (E) Rp22.200.000
barang
dagangan Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 12
HPP - Rp7.000.000,00 sampai nomor 16
HPP Rp6.000.000,00 -
Persediaan - Rp6.000.000,00 12. Ownership utility adalah kegunaan sebuah barang
barang apabila dimiliki secara tepat oleh orang yang bisa
dagangan memakainya, atau dengan kata lain, jika dimiliki
oleh pihak lain akan berbahaya.
(C) Persediaan Rp13.000.000,00 -
barang SEBAB
dagangan
HPP - Rp13.000.000,00 Payung yang dipakai pada saat hujan adalah salah
satu contoh time utility.
(D) HPP Rp13.000.000,00 -
Persediaan - Rp13.000.000,00 13. Pemberantasan pungutan liar yang dilakukan
barang oleh berbagai instansi pemerintah adalah salah
dagangan
satu bentuk dari ekstensifikasi.
(E) Persediaan Rp1.000.000,00 -
SEBAB
barang
dagangan
HPP - Rp1.000.000,00 Perluasan produksi secara ekstensifikasi adalah
dengan cara menambah jumlah (kuantitas) dan
meningkatkan kualitas dari faktor produksi.

14. Pergerakan sepanjang kurva permintaan


menggambarkan perubahan jumlah barang yang
diminta karena perubahan harga barang itu
sendiri.
SEBAB

Permintaan suatu barang mempunyai hubungan


searah dengan harga barang tersebut.

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 3 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 957
15. Dalam pasar persaingan sempurna harga 18. Jika BI meningkatkan rasio cadangan wajib
ditentukan oleh permintaan dan penawaran. minimum, maka …

SEBAB (1) jumlah cadangan devisa berkurang


(2) kemampuan bank menciptakan kredit
Dalam jangka pendek keuntungan maksimum berkurang
dalam pasar persaingan sempurna akan diperoleh (3) dana menganggur bertambah
pada saat Marginal Revenue sama dengan (4) uang beredar berkurang
Marginal Cost (MR=MC).
19. Manakah dari kasus-kasus berikut yang
16. Banyaknya jumlah uang beredar dalam merupakan motif seseorang untuk memiliki uang
perekonomian dapat menyebabkan inflasi. tunai menurut JM Keynes?

SEBAB (1) Pak Rudi selalu menyimpan uang tunai


yang cukup di rumahnya untuk berjaga–
Tugas BI sebagai Bank Sentral adalah jaga kalau ada keluarga yang jatuh sakit.
mengendalikan tingkat inflasi dengan mengatur (2) Tante Sony setiap pergi selalu membawa
jumlah uang beredar. uang tunai yang cukup banyak agar orang
lain menganggap dirinya orang yang kaya.
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 17 (3) Ibu Rusna menyimpan uang tunai yang
sampai nomor 20 cukup untuk tujuan membeli barang
kebutuhan selama sebulan.
17. Investasi dibedakan atas investasi otonom (4) Ani menyimpan uang logam dari jaman
(automous investment) dan investasi terimbas Presiden Sukarno untuk koleksi.
(induced investment). Berikut ini yang termasuk
investasi otonom adalah … 20. Kebijakan moneter adalah kebijakan pemerintah
melalui Bank Sentral dalam hal mengatur …
(1) pengembangan saluran irigasi
(2) INPRES Desa Tertinggal (1) tingkat bunga bank
(3) Pembangunan bendungan (2) jual beli surat-surat berharga
(4) Pembangunan hotel (3) jumlah uang yang beredar
(4) batas cadangan minimal perbankan

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 4 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 957
SEJARAH

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 24. Cokroaminoto sebagai salah seorang pemimpin
sampai nomor 30 Sarekat Islam menyatakan bahwa tujuan Sarekat
Islam pada awal berdirinya adalah …
21. Masyarakat Indonesia pada masa perundagian
telah mengenal aturan pembagian kerja, karena … (A) mendirikan negara Islam
(B) mengusir penjajah Belanda
(A) mereka telah hidup menetap (C) merdeka di bawah naungan Uni Belanda
(B) merupakan masyarakat dengan kehidupan (D) menghidupkan jiwa dagang bangsa
food producing Indonesia
(C) teknologi perundagian memerlukan tenaga (E) semuanya betul
yang memiliki keahlian khusus
(D) budaya undagi dapat diproduksi oleh 25. Pada masa pendudukan Jepang dibentuk lembaga
masyarakat yang telah maju propaganda yang dipimpin oleh empat serangkai
(E) hidup dalam kelompok-kelompok suku Soekarno, Hatta, Mas Mansur dan Ki Hajar
Dewantara. Nama organisasi tersebut adalah …
22. Sultan Hasanuddin adalah salah satu Raja Gowa
yang terkenal. Ia juga mendapat julukan ”Ayam (A) Gerakan 3A
Jantan dari Timur” karena … (B) PUTERA
(C) Tonarigumi
(A) keberaniannya menentang pasukan VOC (D) Chuo Sangi In
(B) mengacaukan pelayaran perdagangan (E) Hakko I Chiu
Belanda
(C) membantu perjuangan rakyat Maluku 26. Pada tanggal 9 Agustus 1945 tiga tokoh
menentang Belanda pergerakan nasional yaitu Ir. Soekarno, Drs. Moh
(D) membebaskan rakyat dari penindasan Hatta, dan dr. Radjiman Wediodiningrat
Belanda dipanggil Marsekal Terauchi untuk
(E) berjuang untuk menegakkan keadilan dan membicarakan hal-hal mengenai kemerdekaan
kesejahteraan Indonesia. Tempat pertemuan ketiga tokoh
pergerakan nasional dengan Marsekal Terauchi
23. Pada tahun 1808, Herman Wilhelm Daendels berlangsung di …
dikirim menjadi Gubernur Jenderal Hindia
Belanda yang baru, Daendels merupakan (A) Kediaman Maeda di Jakarta
Gubernur Jenderal yang dikirim oleh kekuatan (B) Dalat (Vietnam)
politik atau negara yang telah menguasai Belanda, (C) Pulau Penang (Malaysia)
yaitu … (D) Singapura
(E) Pulau Banda
(A) Inggris
(B) Jerman 27. Pada tanggal 13 Desember 1957, PM. Djuanda
(C) Austria menyatakan deklarasi yang dikenal “Deklarasi
(D) Spanyol Djuanda”, isi pokok deklarasi tersebut adalah …
(E) Perancis
(A) persatuan partai-partai politik
(B) deklarasi partai pemenng pemilu
(C) deklarasi keamanan Indonesia
(D) deklarasi Berdikari
(E) pernyataan bahwa laut antara pulau-pulau
di seluruh perairan Indonesia merupakan
wilayah integral RI

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 5 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 957
28. Pada tanggal 15 Januari 1962 terjadi pertempuran 32. Pengangkatan Sultan Tidore, Zainal Abidin Syah
di laut Arafuru antara Tentara Nasional Indonesia sebagai gubernur pertama Irian Barat pada tahun
dengan Tentara Belanda. Dalam peristiwa itu 1956 adalah tindakan politis.
gugur seorang perwira tinggi TNI …
SEBAB
(A) Yos Sudarso
(B) Ahmad Yani Sejak abad ke-19 Irian Barat berada dalam
(C) AH.Nasution kekuasaan kerajaan Tidore.
(D) Soepomo
(E) Sudirman 33. Dalam pengadilan kolonial di Bandung, Sukarno
membacakan pledoinya yang berjudul Indonesia
29. Realisasi pada integrasi ekonomi Eropa melalui Jaya pada tahun 1930.
pasar tunggal Eropa secara resmi mulai
diterapkan tanggal 1 Januari 1993. Pada tahun SEBAB
2001 Mata Uang Bersama Eropa (EURO) mulai
dipergunakan. Salah satu negara anggota Soekarno ditangkap bersama-sama teman-
Masyarakat Ekonomi Eropa yang tetap temannya tahun 1929 karena dianggap menghasut
menggunakan mata uangnya sendiri yaitu … penduduk memberontak kepada Belanda.

(A) Jerman 34. Pada 1932 pemerintah Hindia Belanda


(B) Inggris memberlakukan wilde schoolen ordonantie. Suatu
(C) Perancis peraturan mengenai diwajibkannya bangsa
(D) Belanda Indonesia bersekolah sesuai dengan kebijakan
(E) Spanyol politik etis.

30. Sebelum Kaisar Matsuhito berkuasa secara penuh SEBAB


pada pertengahan abad ke-19, Jepang dikuasai
oleh … Pada awal abad 20, Pemerintah Hindia Belanda
memandang bahwa sekolah yang dikelola oleh
(A) Daimyo pribumi telah menanamkan nasionalisme yang
(B) Warlords dapat membahayakan kedudukan Belanda di
(C) Samurai Indonesia.
(D) Bakufu
(E) Shogun 35. Masalah Kamboja menjadi semakin kompleks
dengan adanya campur tangan pihak-pihak
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 31 tertentu seperti RRC dan Vietnam.
sampai nomor 36
SEBAB
31. Pada awal abad ke-19 gerakan kaum Wahabiah
dengan puritanismenya melanda Sumatera Barat. Penyelesaian masalah Kamboja dilakukan di
Jakarta Informal Meeting (JIM) pada tahun 1988 di
SEBAB kota Bandung.

Gerakan Wahabiah pada awal abad ke-19 ingin


membersihkan kehidupan agama Islam dari
pengaruh kebudayaan setempat yang dianggap
menyalahi ajaran-ajaran agama Islam.

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 6 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 957
36. Peristiwa Madiun yang meletus pada September 38. Tokoh-tokoh di bawah ini adalah tokoh-tokoh
1948, dilakukan oleh kelompok Front Demokrasi nasionalistis yang aktif dalam organisasi politik
Rakyat pimpinan Amir Syarifuddin dan Musso. Islam …

SEBAB (1) Abdul Muis


(2) Cokroaminoto
Kelompok kiri menolak kebijakan Hatta yang (3) Agus Salim
melakukan rasionalisasi dan reorganisasi (4) Ahmad Dahlan
kelasykaran bersenjata yang merugikan kelompok
kiri. 39. Kebijakan ekonomi liberal yang berlaku sejak 1870
memunculkan banyak perkebunan swasta, yang
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 37 berakibat …
sampai nomor 40
(1) munculnya perkebunan swasta diseluruh
37. Faktor-faktor yang menyebabkan terjadinya Hindia Belanda
“Perang Bubat” tahun 1357 antara Majapahit (2) munculnya kelompok buruh perkebunan
melawan Pajajaran, antara lain … (3) munculnya kaum pengusaha pribumi
(4) munculnya alat transportasi kereta api
(1) Gajah Mada tidak menghendaki
perkawinan Hayam Wuruk dengan putri 40. Harga minyak dunia banyak ditentukan oleh
Sunda Diah Pitaloka OPEC (organisasi negara-negara pengeksport
(2) Gajah Mada ingin menaklukan kerajaan minyak). Akan tetapi, tidak semua negara Asia
Sunda. penghasil minyak bergabung dalam OPEC. Di
(3) Putri Sunda Diah Pitaloka dianggap sebagai antara negara Asia yang bergabung dengan OPEC
persembahan takluknya kerajaan Sunda adalah …
(4) Gajah Mada ingin menaklukan kerajaan
Sunda tanpa kekerasan, maka digunakan (1) Malaysia
siasat perkawinan (2) Indonesia
(3) Bahrain
(4) Irak

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 7 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 957
GEOGRAFI

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 Dalam hal akurasi penggambaran bumi, setiap
sampai nomor 50 model proyeksi memiliki karakter khusus yaitu

41. Peranan cuaca dan iklim di bidang pertanian
sangat dipertimbangkan dalam kaitannya dengan (A) model A cocok untuk menggambarkan
… wilayah kutub dan sekitarnya
(B) model B cocok untuk menggambarkan
(A) kualitas dan nilai jual tanaman wilayah kutub dan sekitarnya
(B) kualitas dan kuantitas tanaman (C) model C cocok untuk menggambarkan
(C) jenis tanaman dan kualitas tanaman wilayah kutub dan sekitarnya
(D) musim tanam dan ukuran tanaman (D) model A cocok untuk menggambarkan
(E) musim tanam dan jenis tanaman wilayah kutub dan khatulistiwa
(E) model C cocok untuk menggambarkan
42. Pada peta tanpa skala, diketahui jarak A-B adalah wilayah kutub dan khatulistiwa
5 cm. Pada peta dengan skala 1 : 100.000, jarak
yang sama adalah 20 cm. Maka skala peta A-B 45. Para petani dianjurkan melakukan rotasi tanaman
adalah … di tanah pertanian, dengan tujuan …

(A) 1 : 150.000 (A) mempertahankan kesuburan tanah


(B) 1 : 200.000 (B) meningkatkan mutu produksi
(C) 1 : 400.000 (C) efisiensi penggunaan tanah
(D) 1 : 600.000 (D) meningkatkan produktivitas tanah
(E) 1 : 100.000 (E) mempertahankan intensifikasi tanah

43. Teori gravitasi dari Reilly merupakan teori yang 46. Pemusatan penduduk di kawasan Asia Tenggara
menggambarkan … terdapat di wilayah …

(A) pengukuran jarak antar kota (A) dataran tinggi pedalaman


(B) penghitungan biaya transportasi antar kota (B) dataran rendah pantai
(C) perbandingan jumlah penduduk antar kota (C) lembah sungai
(D) penghitungan lama perjalanan antar kota (D) pantai-pantai dataran tinggi
(E) kekuatan interaksi antar kota (E) dataran rendah pedalaman

44. Perhatikan model proyeksi berikut ini. 47. Variasi relief dasar laut tidak sebesar relief di
darat karena …

(A) pengaruh adanya arus bawah laut yang


cukup kuat.
(B) seringnya terjadi gempa di laut.
(C) ketebalan kerak bumi di laut lebih tipis
A dibanding di darat.
(D) erosi dan sedimentasi lebih kuat dibanding
di darat.
(E) erosi dan sedimentasi lebih lemah
dibanding di darat.

B C
________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 8 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 957
48. Negara-negara yang tergolong maju dalam Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 51
penerapan teknologi pertanian di kawasan Asia sampai nomor 54
Tenggara dan Asia Timur adalah …
51. Relokasi industri ke negara berkembang,
(A) Korea Selatan, Thailand, dan Jepang bertujuan untuk menghemat biaya produksi dan
(B) Indonesia, Korea Selatan dan Cina biaya angkut.
(C) Korea Utara, Malaysia, Indonesia
(D) Cina, Indonesia dan Vietnam SEBAB
(E) Thailand, Jepang, dan Vietnam
Bahan bakunya berasal dari negara berkembang.
49. Perhatikan gambar piramida penduduk di bawah
ini! 52. Eratosthenes menyatakan bahwa geografi adalah
ilmu pengetahuan yang menggambarkan tentang
Laki-laki Perempuan
keadaan bumi.

SEBAB

Pada awal perkembangannya geografi hanya


menceritakan kisah perjalanan para penjelajah
dari berbagai penjuru dunia.

53. Tanah yang ideal untuk pertanian adalah tanah


geluh (tanah yang lekat) dengan komposisi
testurnya: 20% lempung, 30-50% lanau, dan 30-
50% pasir.

SEBAB
Berdasarkan gambar piramida penduduk
stasioner di atas dapat disimpulkan bahwa jumlah Tanah geluh dapat menampung air dengan
penduduk yang berusia … baik/mudah, tetapi daya serap terhadap air kecil.

(A) belum produktif lebih besar dari yang 54. Geografi absolut adalah kajian ilmu geografi yang
berusia poduktif menggunakan matematika guna menjelaskan
(B) muda seimbang dengan penduduk usia tua bentuk, dimensi, ukuran dan berbagai fakta lain.
(C) tidak produktif sama dengan yang berusia
produktif SEBAB
(D) belum produktif sama dengan yang berusia
produktif Ilmu geografi mempelajari bentuk, ukuran dan
(E) muda lebih banyak daripada usia tua dimensi dari permukaan bumi.

50. Semua pernyataan di bawah ini BENAR, kecuali … Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 55
sampai nomor 60
(A) cuaca adalah kondisi atmosfer di suatu
daerah yang selalu berubah-ubah 55. Konversi lahan pertanian menjadi wilayah
(B) cuaca, iklim dan musim sama-sama bermukim dapat mengakibatkan …
menyatakan kondisi atmosfer
(C) musim adalah kondisi atmosfer di suatu (1) peningkatan suhu udara
selama periode tertentu (2) penurunan ketersediaan air tanah
(D) iklim adalah kondisi atmosfer di suatu (3) bermigrasinya beberapa spesies hewan
daerah yang sempit dan cenderung berubah (4) banjir
(E) iklim adalah kondisi atmosfer di suatu
daerah yang relatif tetap

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 9 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 957
56. Sungai Siak dari dahulu hingga sekarang menjadi 59. Menurut teori gravitasi, kekuatan interaksi antar
urat nadi perhubungan air di Propinsi Riau, wilayah ditentukan oleh …
karena …
(1) jenis kebutuhan
(1) arus airnya tenang (2) jumlah penduduk antar tempat
(2) melintasi kota Pekanbaru (3) waktu tempuh antar tempat
(3) memiliki dasar sungai yang dalam (4) jarak antar tempat
(4) volume airnya stabil sepanjang tahun
60. Pemrosesan data spasial (keruangan) dalam
57. Secara umum flora di Indonesia memiliki sistem informasi geografis yaitu …
karakteristik …
(1) pengubahan skala
(1) jumlah spesies tumbuhannya banyak (2) pengubahan sistem proyeksi
(2) mempunyai daun yang umumnya selalu (3) penambahan atribut data
hijau (4) klasifikasi
(3) hanya sedikit yang memperlihatkan adanya
pengaruh musim gugur
(4) banyak dijumpai tumbuhan endemik

58. Dampak yang dapat ditimbulkan dari gejala


pemanasan global adalah …

(1) areal gurun pasir menjadi bertambah luas


(2) terjadi kenaikan permukaan air laut
(3) kondisi cuaca/musim menjadi kurang stabil
(4) terjadi fluktuasi produksi pertanian
sehingga suplai bahan makanan terganggu

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 10 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 957
IPS TERPADU

PUPUK

Kekurangan pupuk terjadi di Kalimantan Tengah (Kalteng). Dinas Pertanian dan Kehewanan Kalteng
memperkirakan kekurangan pupuk bersubsidi di daerah itu mencapai 37,5 ribu ton. Dari kuota pupuk yang
diberikan pemerintah pada 2008 ini, sekitar 12,5 ribu ton untuk jenis urea sangatlah tidak cukup apabila
dibandingkan dengan kebutuhan daerah yang mencapai 50 ribu ton.

Sementara itu, cadangan pupuk jenis urea di Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah, mengalami kekurangan hingga
1.057,8 ton. Secara keseluruhan kebutuhan pupuk hingga Desember 2008 sebanyak 6.861,2 ton. Namun yang tersedia
adalah sisa dari kebutuhan musim tanam lalu, yaitu hanya 5.803,4 ton.

Kelangkaan pupuk juga terjadi di Kabupaten Bangkalan, Jawa Timur, sejak pekan terakhir. Kondisi terparah terjadi
di Kecamatan Modung, di mana selain pupuk sulit didapat, harganya juga naik dari Rp1.200,00 per kilogram menjadi
Rp1.600,00 sampai Rp1.800,00. Sejumlah petani di Modung terpaksa mencari pupuk urea ke kecamatan lain yang
masih memiliki persediaan, namun pupuknya juga terbatas karena para distributor terpaksa membatasi penjualan
karena minimnya persediaan.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 61 64. Bila komoditas yang dibahas dalam bacaan di atas
sampai nomor 64 diserahkan pada mekanisme pasar (ceteris paribus),
maka keadaan yang digambarkan bacaan tersebut
61. Bahasa Dayak yang kini masih paling banyak menyebabkan …
digunakan oleh masyarakat di Kalimantan Tengah
adalah bahasa … (A) harga keseimbangan naik, kuantitas
keseimbangan meningkat
(A) Dayak Katingan (B) harga keseimbangan naik, kuantitas
(B) Dayak Malayik keseimbangan menurun
(C) Dayak Ngaju (C) harga keseimbangan turun, kuantitas
(D) Dayak Otdanum keseimbangan meningkat
(E) Dayak Rungan (D) harga keseimbangan turun, kuantitas
keseimbangan menurun
62. Kehidupan di daerah pesisir yang kebutuhan (E) tidak ada pengaruh terhadap harga dan
pupuknya mencapai 50.000 ton seperti pada kuantitas keseimbangan
bacaan sangat dipengaruhi oleh …
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 65
(A) lapisan endapan volkanik
(B) lapisan tanah gambut 65. Pulau di mana terletak kabupaten Bangkalan
(C) batu gamping pernah melahirkan seorang pahlawan nasional
(D) lapisan endapan non organik Untung Suropati yang memerangi VOC dan
(E) lapisan alluvial Amangkurat II.

63. Jika angka dalam ribu ton dari kekurangan pupuk SEBAB
dan subsidi pupuk di Kalimantan Tengah
merupakan dua suku pertama dari deret geometri Amangkurat II Raja Mataram memiliki hubungan
tak hingga, maka jumlah deret tersebut adalah … yang baik dengan VOC.

(A) 8,33 (D) 37,5


(B) 18,75 (E) 56,25
(C) 25

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 11 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 957
IKAN HIAS

Indonesia memiliki tidak kurang dari 3.500 spesies ikan hias air tawar yang tersebar di seluruh penjuru Tanah Air.
Pasar ikan hias juga tidak pernah jenuh. Selain keanekaragaman spesies, ikan hias memiliki keunggulan komparatif
jika dijalankan sebagai kegiatan usaha yang digarap secara serius.

Tahun 2006, Indonesia menempati peringkat ketiga eksportir ikan hias dunia dengan pangsa pasar 7,5 persen. Posisi
Indonesia masih berada di bawah Singapura dengan pangsa pasar 22.5 persen dan Malaysia dengan pangsa pasar 10
persen. Total nilai ekspor ikan hias Indonesia tahun lalu sebesar 8,17 juta dollar AS atau turun dibandingkan dengan
tahun 2006 yang sebesar 13,8 juta dollar AS.

Beberapa spesies ikan hias air tawar asli Indonesia sebenarnya memiliki tempat khusus di pasar internasional, seperti
arwana (Schleropages formosus) jenis super red, ikan cupang (Beta splendens), dan botia (Botia macracantha).

Potensi perairan laut untuk usaha budidaya mencapai 8,7 juta hektar dengan produksi 47 juta ton per tahun. Akan
tetapi, potensi budidaya perairan laut yang tergarap baru sekitar 10 persen.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 66 68. Dari bacaan di atas dapat diketahui bahwa pasar
sampai nomor 68 komoditas internasional yang menjadi topik
pembahasan merupakan …
66. Diketahui segitiga ABC dengan titik A (% ekspor
Indonesia, 0), titik B (0, % ekspor Singapura) dan (A) pasar persaingan sempurna
titik C (% ekspor Malaysia, % ekspor Indonesia). (B) pasar persaingan murni
Persamaan garis yang melalui titik B dan C adalah (C) pasar persaingan monopolistic
… (D) pasar monopoli
(E) pasar oligopoli
(A) 3y - 2 x = 45
(B) 3 y + 2 x = 45 Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 69
(C) 2 y - 3x = 45
69. Ikan jenis super red seperti pada bacaan tidak
(D) 2 y + 3x = 45 dijumpai di perairan air tawar Sulawesi.
(E) y - 2 x = 45
SEBAB
67. Dengan mengacu pada alinea kedua bacaan di
atas, dengan asumsi nilai ekspor sebanding Antara Kalimantan dan Sulawesi terdapat garis
dengan pangsa pasar maka total nilai ekspor Wallace.
negara Singapura pada tahun 2006 adalah …
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 70
(A) 24,51 juta dolar AS
(B) 28,5 juta dolar AS 70. Negara yang memiliki pangsa pasar ikan hias
(C) 32,76 juta dolar AS tertinggi seperti tertera dalam bacaan pada tahun
(D) 39,6 juta dolar AS 1963 diserahkan oleh Inggris kepada Persekutuan
(E) 41,4 juta dolar AS Tanah Melayu untuk membentuk sebuah Federasi
Malaysia. Wilayah lain yang diserahkan oleh
Inggris terkait kesepakatan tersebut adalah …

(1) Kelantan
(2) Sabah
(3) Johor
(4) Sarawak

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 12 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 957
TARIF ANGKUT KAPAL LAUT

Tarif angkut atau freight kapal laut kategori besar, seperti Panamax (maskapai angkutan Belanda) berbobot 60.000
dead weight ton-70.000 DWT, turun hingga 80 persen. Penurunan tarif ini dipicu anjloknya volume dan harga
komoditas yang diangkut sebagai imbas dari krisis global.

Pada tahun 2006 harga sewa kapal Panamax sekitar 15.000 dollar AS per hari, pertengahan tahun 2007 sekitar 40.000
dolar AS per hari, sebelum menjadi 60.000 dolar AS per hari pada awal 2008. Tetapi, kini harga sewa kapal turun
drastis hingga kisaran 12.000-15.000 dolar AS per hari.

Penurunan tarif angkut itu dialami perusahaan pelayaran nasional. Selain volume muatan turun, kebanyakan kapal
juga pulang dalam keadaan kosong. Saat ini, berembus optimisme di kalangan pengusaha pelayaran atas informasi
adanya stimulus ekonomi dari negara-negara di Eropa dan Amerika. Ketika stimulus berhasil merangsang ekonomi,
tarif angkut diharapkan naik.

Saat ini, kapal berbendera Indonesia berjumlah 7.500 unit. Pada tahun 2010, diharapkan ada tambahan kapal baru
sebanyak 1.470 unit. Pada tahun 2008, volume komoditas yang diangkut mencapai 700 juta ton dengan pertumbuhan
10 persen per tahun.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 71 Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 73
sampai nomor 72 sampai nomor 75

71. Alur pelayaran untuk menuju ke negara-negara di 73. Pendirian perusahaan Pelayaran Nasional
bagian selatan dari benua yang disebut pertama Indonesia (PT. PELNI) bermula dengan
pada bacaan adalah selat … dikeluarkannya Surat Keputusan Bersama (SKB)
antara Menteri Perhubungan dan Menteri
(A) Bosporus Pekerjaan Umum Tahun 1950.
(B) Tores
(C) Dover SEBAB
(D) Gibraltar
(E) Lawrence Pemerintah Belanda menolak untuk mengubah
status maskapai pelayaran Belanda yang
72. Misalkan semua angka dalam dollar AS pada beroperasi di Indonesia.
alinea kedua merupakan data dengan rata-rata x
dan jangkauan j. Untuk mempermudah 74. Keadaan yang dikemukakan dalam bacaan di atas
perhitungan setiap nilai dikurangi 10.000 menyebabkan kurva permintaan angkut (freight)
kemudian dibagi 1000, maka rata-rata dan kapal laut ketegori besar bergeser ke kanan.
jangkauan data yang baru adalah …
SEBAB
(A) 18,4 dan 48
Kurva permintaan menurun dari kiri atas ke
(B) 18,4 dan 38
kanan bawah.
(C) 18,4 dan 28,4
(D) 28,4 dan 48
75. Keadaan yang dikemukakan dalam bacaan di atas
(E) 28,4 dan 38
menyebabkan penurunan biaya angkut komoditas
seperti mobil, sehingga dalam industri mobil
biaya marginalnya menurun.

SEBAB

Bila biaya rata-rata menurun, biaya marginalnya


juga menurun.

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 13 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 967
MATA UJIAN : EKONOMI, SEJARAH, GEOGRAFI DAN IPS TERPADU
TANGGAL UJIAN : 1 MARET 2009
WAKTU : 90 MENIT
JUMLAH SOAL : 75
______________________________________________________________________________________

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian SEJARAH nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 41 sampai nomor 60
Mata Ujian IPS TERPADU nomor 61 sampai nomor 75

EKONOMI

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 3. Perhatikan tabel berikut ini:
sampai nomor 11
I II III IV V
1. Ketika kita mencoba untuk menganalisis IFC ASEM ILO AFTA NAFTA
permintaan terhadap jasa Kereta Api pada saat WTO APEC WHO MEE NATO
harga tiketnya naik, maka diasumsikan bahwa
harga tiket pesawat tidak berubah. Asumsi ini Dari tabel di atas yang termasuk kerja sama
dalam istilah ekonomi disebut sebagai … regional adalah nomor …

(A) Ceteris paribus (A) I (D) IV


(B) Substitution Effect (B) II (E) V
(C) Scarcity (C) III
(D) Price stability
(E) Opportunity Cost 4. Makin buruk distribusi pendapatan di sebuah
negara, maka nilai koefisien Gini …
2. John Maynard Keynes berpendapat bahwa salah
satu cara memperbaiki keadaan ekonomi pada (A) lebih besar dari satu
saat depresi adalah dengan … (B) makin mendekati satu
(C) makin kecil
(A) mengurangi peranan pemerintah, dengan (D) makin mendekati nol
menstimulir penawaran (E) tidak terpengaruh
(B) mengurangi peranan pemerintah, dengan
menstimulir permintaan 5. Pada tahun 1950, Pemerintah RI pernah
(C) memasukkan peranan pemerintah, dengan melakukan kebijakan yang dikenal dengan
menstimulir penawaran kebijakan gunting Sjafrudin, yaitu uang yang
(D) memasukkan peranan pemerintah, dengan nilainya Rp 5,00 ke atas nilainya dipotong 50%.
menstimulir permintaan Hal ini merupakan kebijakan moneter yang
(E) hanya mengandalkan metode deduktif, dinamakan …
tanpa menggunakan metode induktif
(A) kebijakan kredit selektif
(B) kebijakan uang ketat
(C) kebijakan sanering
(D) kebijakan cadangan kas
(E) politik diskonto

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 1 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 967
6. Perhatikanlah kurva penawaran berikut ini: 10. Berikut ini adalah data keuangan pada tahun
P 2007 dari PT Jaya Selalu:
· Penjualan bersih Rp43.500.000
· Beban administrasi Rp 7.200.000
6 dan penjualan
· Laba sebelum pajak Rp 9.600.000
· Persediaan awal Rp11.500.000
Q · Persediaan akhir Rp14.250.000
-2
Hitung pembelian bersih PT. Jaya Selalu pada
Fungsi penawaran dari kurva tersebut adalah … tahun tersebut!

(A) P = –2Q + 20 (A) Rp39.050.000


(B) P = 2Q + 20 (B) Rp36.650.000
(C) P = 3Q + 6 (C) Rp29.450.000
(D) –P = 3Q – 6 (D) Rp26.700.000
(E) P = 3Q – 6 (E) Rp23.950.000

7. Kesediaan produsen untuk mengorbankan faktor 11. Berikut ini adalah data-data keuangan yang
produksi yang satu demi menambah penggunaan dimiliki PT. Terang Bulan tahun 2007:
faktor produksi yang lain dalam rangka · Persediaan 1 Januari 2007 Rp12.500.000
menambah penggunaan faktor produksi pada · Pembelian Rp34.000.000
isokuan yang sama disebut sebagai … · Retur pembelian Rp 6.000.000
· Potongan pembelian Rp 4.500.000
(A) Marginal Rate of Technical Substitution · Retur penjualan Rp 3.000.000
(B) Law of Diminishing Return
· Potongan penjualan Rp 1.500.000
(C) Opportunit Cost
· Persediaan 31 Desember 2007 Rp 9.300.000
(D) Constant Return to Scale
(E) Isoclin
Berdasarkan data-data tersebut di atas, maka HPP
PT. Terang Bulan untuk tahun 2007 adalah …
8. Manakah yang termasuk dalam pendapatan asli
daerah?
(A) Rp37.200.000
(B) Rp26.700.000
(A) Dana Perimbangan.
(C) Rp25.200.000
(B) Dana Alokasi Umum
(D) Rp23.700.000
(C) Pinjaman daerah
(E) Rp22.200.000
(D) Dana Darurat
(E) Penjualan aset tetap Daerah
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 12
sampai nomor 16
9. Suatu perusahaan memproduksi 7 unit output
dengan average total cost sebesar Rp15.000,00. Agar
12. Kegiatan perikanan laut merupakan kegiatan
mampu berproduksi perusahaan harus
produksi di bidang agraris.
mengeluarkan fixed cost sebesar Rp35.000,00.
Maka, besarnya average variable cost adalah …
SEBAB
(A) Rp 5.000,00
Aktivitas ekstraktif adalah aktivitas yang
(B) Rp10.000,00
dilakukan dalam mengambil sumber daya alam
(C) Rp15.000,00
langsung dari alam tanpa adanya proses
(D) Rp20.000,00
budidaya.
(E) Rp25.000,00

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 2 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 967
13. Apabila koefisien Gini dari suatu kurva Lorenz di 18. Cara untuk meningkatkan pemerataan distribusi
suatu negara adalah 0,05, maka dapat kita pendapatan adalah dengan …
katakan bahwa di negara tersebut tidak terjadi
ketimpangan distribusi pendapatan. (1) kebijakan Raskin (Beras untuk orang
Miskin)
SEBAB (2) memberlakukan pajak penghasilan yang
progresif
Koefisien Gini mendekati nol berarti pendapatan (3) subsidi BBM (Bahan Bakar Minyak)
makin merata. (4) penjaminan Pemerintah atas KUR (Kredit
Usaha Rakyat)
14. Konsumsi dapat dipengaruhi oleh tingkat bunga
deposito. 19. Perhatikan kurva berikut:
P
SEBAB I
II
Jika tingkat bunga deposito naik, maka deposito
masyarakat akan cenderung naik dan konsumsi Pe
turun.

15. Secara matematis hasil perhitungan koefisien


elastisitas permintaan adalah negatif. Qe Q

SEBAB Jika kurva kesimbangan pasar suatu komoditas


digambarkan oleh grafik di atas dimana P adalah
Perubahan variabel harga berbanding terbalik jumlah harga dan Q adalah kuantitas barang,
dengan perubahan variabel jumlah barang yang maka pernyataan berikut ini yang BENAR adalah
diminta. …

16. Hukum diminshing return adalah hukum yang (1) Fungsi penawaran digambarkan oleh garis
menyatakan bahwa jika faktor produksi variabel dua
ditambah terus-menerus, sedangkan faktor (2) Jika pemerintah mengenakan cukai
produksi tetapnya tidak bertambah, maka jumlah terhadap komiditas tersebut maka kuantitas
produksi akan semakin meningkat. barang keseimbangan setelah dikenakan
cukai lebih kecil dari Qe
SEBAB (3) Garis ke dua (II) akan bergeser ke atas, jika
dikenakan pajak per unit
Pada hukum diminishing return, faktor produksi (4) Harga keseimbangan setelah dikenakan
tanah tergolong sebagai faktor tetap. cukai akan naik

Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 17 20. Dari persamaana-persamaan berikut ini yang
sampai nomor 20 merupakan fungsi penawaran adalah …

17. Seseorang menjadikan bangunan gedung (1) P = –120Q + 20


miliknya sebagai kantor untuk perusahaannya. (2) 30P – 90Q – 70 = 0
Tentunya, pemilik gedung memiliki opportunity (3) 2P + 20Q = 20
cost berupa … (4) –3P + 12Q = 30

(1) kesempatan untuk disewakan


(2) harga jual gedung
(3) kesempatan untuk dibangun
rumah/apartemen
(4) biaya pemeliharaan gedung

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 3 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 967
SEJARAH

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 25. Masyarakat Indonesia pada masa perundagian
sampai nomor 30 telah mengenal aturan pembagian kerja, karena …

21. Perang Dunia I yang terjadi dari tahun 1914 – 1918 (A) mereka telah hidup menetap
dipicu oleh peristiwa yang terjadi di wilayah (B) merupakan masyarakat dengan kehidupan
Balkan, yaitu … food producing
(C) teknologi perundagian memerlukan tenaga
(A) penyerbuan Serbia atas Serajevo yang memiliki keahlian khusus
(B) pembunuhan putra mahkota Austria di (D) budaya undagi dapat diproduksi oleh
Serajevo masyarakat yang telah maju
(C) serangan Jerman terhadap wilayah Balkan (E) hidup dalam kelompok-kelompok suku
(D) serangan Yunani atas Balkan
(E) serangan Turki atas Balkan 26. Kerajaan di Indonesia yang bercorak Budha dan
menjadi pusat penyebaran agama Budha bagi
22. Pada tanggal 27 Desember 1949 Belanda secara de kawasan Asia Tenggara adalah …
jure mengakui kemerdekaan Negara Indonesia
dalam bentuk … (A) Majapahit
(B) Melayu
(A) Pemerintahan Federal (C) Kutai
(B) Pemerintahan PDRI (D) Sriwijaya
(C) Negara kesatuan Republik Indonesia (E) Tarumanegara
(D) pemerintahan BFO
(E) Negara RIS (Republik Indonesia Serikat) 27. Dalam Perang perebutan tahta (suksesi) Mataram
pada awal abad ke-18 (1705), Pangeran Puger
23. Sekolah-sekolah masa kolonial berikut yang dapat berhasil mendirikan dinasti baru yang menggeser
dinikmati oleh rakyat biasa adalah … kekuasaan Amangkurat II, yaitu …

(A) Volkschool (A) Amangkurat III


(B) MULO (B) Hamengkubuwono
(C) AMS (C) Paku Buwono
(D) HBS (D) Paku Alam
(E) Kweekschool (E) Mangkubumi

24. Beberapa inti cerita mengenai terjadinya suatu 28. Pada tanggal 13 Desember 1957, PM. Djuanda
tempat, atau cerita-cerita rakyat di Indonesia ada menyatakan deklarasi yang dikenal “Deklarasi
yang memiliki bentuk yang hampir serupa satu Djuanda”, isi pokok deklarasi tersebut adalah …
dengan lainnya. Inti cerita dari terbentuknya
Gunung Tangkuban Perahu sejajar atau hampir (A) persatuan partai-partai politik
serupa dengan cerita terbentuknya … (B) deklarasi partai pemenng pemilu
(C) deklarasi keamanan Indonesia
(A) Gunung Gede (D) deklarasi Berdikari
(B) Candi Dieng (E) pernyataan bahwa laut antara pulau-pulau
(C) Gunung Merapi di seluruh perairan Indonesia merupakan
(D) Candi Prambanan wilayah integral RI
(E) semuanya benar

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 4 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 967
29. Demokrasi Terpimpin di Indonesia yang 33. Pada masa pemerintahan Gubernur Jendral Van
dicetuskan dalam dekade 1950-an merupakan den Bosch, pemungutan pajak dilakukan dalam
pengejawantahan dari … bentuk uang.

(A) penyelenggaraan Pemilu Pertama pada SEBAB


tahun 1955
(B) ditumpasnya pemberontakan DI/TII Penggunaan ekonomi uang di pedalaman Jawa
pada masa Sistem Tanam Paksa sudah cukup
(C) dicanangkannya Dwikora oleh presiden
pesat.
soekarno
(D) dikeluarkannya Dekrit Presiden RI 5 Juli 34. Bangkitnya semangat nasionalisme dan anti
1959 monarki merupakan inti dari gerakan revolusi
(E) pengangkatan soekarno sebagai presiden Perancis.
seumur hidup SEBAB

30. Pemerintah Indonesia menyadari pentingnya Banyak negara tetangga Perancis yang takut
pemeliharaan lingkungan hidup untuk terhadap Revolusi Perancis akan meruntuhkan
Pembangunan Berkelanjutan. Untuk itu sistem monarkinya, sehingga negara-negara
pemerintah menuangkannya dalam bentuk tersebut seperti Prusia, Austria, Rusia, dan
perundang-undangan. Undang-undang mengenai Sardinia menyatakan perang kepada Perancis.
Pembangunan Berkelanjutan tertuang dalam …
35. Masalah Kamboja menjadi semakin kompleks
(A) Undang-undang No 23 Tahun 2000 dengan adanya campur tangan pihak-pihak
(B) Undang-undang No 32 Tahun 2000 tertentu seperti RRC dan Vietnam.
(C) Undang-undang No 23 Tahun 1997
(D) Undang-undang No 13 Tahun 1997 SEBAB
(E) Undang-undang No 32 Tahun 1997
Penyelesaian masalah Kamboja di lakukan di
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 31 Jakarta Informal Meeting (JIM) pada tahun 1988 di
sampai nomor 35 kota Bandung.

31. Konsep Nasakom pada masa Demokrasi Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 36
Terpimpin merupakan suatu penyimpangan sampai nomor 40
ideologi negara RI.
36. Setelah PD II berakhir, muncul dua kekuatan
SEBAB besar dunia yang saling bersaing dan
bertentangan. Dua kekuatan itu adalah …
Nasakom bertentangan dengan dasar Negara RI
Pancasila. (1) Amerika Serikat
(2) Perancis
32. Konflik pusat dan daerah terjadi pada masa tahun (3) Uni Soviet
1950-an berimbas pada konflik bersenjata. (4) Inggris

SEBAB

Upaya rekonsilisasi pernah dilakukan oleh PM.


Djuanda untuk mengatasi konflik politik diantara
elit partai dan militer dalam forum musyawarah
nasional 1957.

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 5 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 967
37. Pada bulan Februari tahun 1957 Presiden 39. Pemerintahan letnan Gubernur Thomas Stamford
Soekarno memanggil pejabat sipil dan militer Rafles ( 1811 - 1816 ) meninggalkan warisan yang
beserta pimpinan parpol ke Istana Merdeka. berharga bagi bangsa Indonesia, yaitu …
Dalam pertemuan itu untuk pertama kalinya
Soekarno mengajukan konsepsi yang berisi … (1) Pelabuhan Ujung Kulon, Merak dan
Surabaya
(1) dibentuk Kabinet Gotong Royong terdiri (2) Kebun Raya Bogor
dari wakil semua partai ditambah golongan (3) jalan raya Anyer-Panarukan
fungsional (4) buku the History of Java
(2) pembentukan Kabinet Juanda
(3) dibentuk Dewan Nasional 40. Kebudayaan Megalitikum di wilayah nusantara
(4) pembentukan Trikora terungkap dengan ditemukannya berbagai
peninggalan, antara lain …
38. Kebijakan ekonomi liberal yang berlaku sejak 1870
memunculkan banyak perkebunan swasta, yang (1) menhir
berakibat … (2) dolmen
(3) sarkofagus
(1) munculnya perkebunan swasta diseluruh (4) arca
Hindia Belanda
(2) munculnya kelompok buruh perkebunan
(3) munculnya kaum pengusaha pribumi
(4) munculnya alat transportasi kereta api

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 6 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 967
GEOGRAFI

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 44. Untuk mengetahui penyebab terjadinya longsor
sampai nomor 50 dan kecenderungan perluasannya, maka prinsip
yang paling tepat untuk digunakan adalah prinsip
41. Secara ekonomi, hal yang membedakan antara …
desa dan kota adalah sebagai berikut, kecuali …
(A) pemahaman
(A) Kegiatan ekonomi di perkotaan berubah (B) persebaran
lebih cepat. (C) timbal balik
(B) Nilai tanah di perkotaan sangat tinggi. (D) korologi
(C) Penduduk perkotaan tidak cepat berganti (E) kuantitatif
pekerjaan.
(D) Jenis mata pencaharian di perkotaan lebih 45. Tumbuhan endemik di kawasan rawa di wilayah
beragam. Paparan Sahul adalah …
(E) Luas kepemilikan tanah di perkotaan relatif
lebih sempit. (A) kopi
(B) sagu
42. Pada peta tanpa skala, diketahui jarak A-B adalah (C) cengkeh
5 cm. Pada peta dengan skala 1 : 100.000, jarak (D) kayu
yang sama adalah 20 cm. Maka skala peta A-B (E) tembakau
adalah …
46. Faktor pembatas persebaran flora di pegunungan
(A) 1 : 150.000 tinggi adalah …
(B) 1 : 200.000
(C) 1 : 400.000 (A) sinar matahari
(D) 1 : 600.000 (B) suhu udara
(E) 1 : 100.000 (C) curah hujan
(D) cuaca
43. Tiga perairan besar yang mengelilingi benua (E) elevasi
Amerika adalah …
47. Pola sektoral yang digambarkan oleh Teori
(A) Samudera Pasifik, samudera Atlantik, dan Sektoral terjadi karena pengaruh …
laut Es Utara
(B) Samudera Pasifik, samudera Hindia dan (A) jenis kegiatan industri yang ada
Laut Cina Selatan (B) kelas kegiatan industri
(C) Samudera Atlantik, laut Mediterania, dan (C) kelas permukiman
laut Artik (D) harga sewa tanah dan pola jaringan yang
(D) Laut Es Utara, laut Artik dan laut ada
Mediterania (E) kepadatan penduduk
(E) Laut Artik, samudera Atlantik dan
samudera Pasifik 48. Dampak negatif yang ditimbulkan karena hutan
lindung dijadikan areal permukiman, kecuali …

(A) sumber mata air hilang


(B) rantai makanan terganggu
(C) plasma nutfah hilang
(D) berubahnya iklim mikro di daerah hutan
lindung
(E) turunnya limpasan air permukaan

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 7 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 967
49. Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 51
sampai nomor 54

51. Negara yang kepadatan penduduknya tinggi


adalah negara-negara yang berpenduduk
terbanyak di dunia.
Dari peristiwa yang terdapat pada gambar di atas,
akan dihasilkan … SEBAB

(A) Slenk dan Horst Kepadatan penduduk dihitung dari luas wilayah
(B) Sinklinal dan Antiklinal yang ditempati dibagi dengan jumlah
(C) Bukit dan Lembah penduduknya.
(D) Gunung dan Pegunungan
(E) Penebalan dan Penipisan lapisan bumi 52. Struktur tanah berpengaruh terhadap sirkulasi
udara di dalam tanah, yang sangat diperlukan
50. Perhatikan gambar piramida penduduk di bawah untuk pernapasan akar tumbuh-tumbuhan.
ini!
SEBAB
Laki-laki Perempuan
Struktur tanah sangat berpengaruh terhadap daya
serap air.

53. Tambak ikan pada citra satelit komposit warna


sebenarnya (true colour composite) memiliki ciri-
ciri: berwarna biru, terlihat petek-petak dengan
ukuran besar dan berlokasi dekat dengan pantai.

SEBAB

Warna biru, petak ukuran besar dan lokasi dekat


pantai merupakan unsur-unsur interpretasi dalam
pengenalan objek tambak ikan dan sawah pasang
Berdasarkan gambar piramida penduduk surut.
stasioner di atas dapat disimpulkan bahwa jumlah
penduduk yang berusia … 54. Industri yang dikembangkan di negara-negara
berkembang adalah industri padat karya.
(A) belum produktif lebih besar dari yang
berusia poduktif SEBAB
(B) muda seimbang dengan penduduk usia tua
(C) tidak produktif sama dengan yang berusia Industri padat karya adalah industri yang
produktif ekstensif tenaga kerja.
(D) belum produktif sama dengan yang berusia
produktif
(E) muda lebih banyak daripada usia tua

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 8 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 967
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 55 58. Dampak yang dapat ditimbulkan dari gejala
sampai nomor 60 pemanasan global adalah …

55. Objek Formal Geografi adalah suatu metode atau (1) areal gurun pasir menjadi bertambah luas
pendekatan yang digunakan dalam mengkaji (2) terjadi kenaikan permukaan air laut
suatu masalah atau fenomena yang mencakup (3) kondisi cuaca/musim menjadi kurang stabil
aspek … (4) terjadi fluktuasi produksi pertanian
sehingga suplai bahan makanan terganggu
(1) keruangan
(2) lingkungan 59. Pada foto udara bentuk penggunaan tanah sawah
(3) wilayah dapat dikenali dari …
(4) waktu
(1) petakan hampir seragam dibatasi oleh
56. Teori gravitasi yang digunakan untuk mengukur pematang
kekuatan interaksi antar wilayah dikembangkan (2) ronanya tergantung umur padi
oleh … (3) tekstur seragam
(4) pola petak-petak
(1) Sir Isaac Newton
(2) Albert Losch 60. Rona merupakan salah satu kunci interpretasi
(3) Toschi pada foto udara atau citra satelit yang
(4) Reilly menunjukkan tingkat kegelapan dan tingkat
kecerahan objek yang dipengaruhi oleh …
57. Menurut teori gravitasi, kekuatan interaksi antar
wilayah ditentukan oleh … (1) karakteristik objek
(2) pemrosesan emulsi
(1) jenis kebutuhan (3) cuaca
(2) jumlah penduduk antar tempat (4) besar kecilnya pori-pori tanah
(3) waktu tempuh antar tempat
(4) jarak antar tempat

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 9 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 967
IPS TERPADU
PENURUNAN JUMLAH PENUMPANG

Seiring dengan melemahnya nilai tukar rupiah terhadap dolar AS, jumlah penumpang angkutan udara tujuan dalam
negeri (domestik) bulan September 2008 juga mengalami penurunan. Pada bulan September 2008 jumlah penumpang
hanya 2,08 juta orang atau turun 25,52 persen dibanding bulan Agustus.

Jumlah penumpang tujuan luar negeri (internasional) juga mengalami penurunan sebesar 7,56 persen menjadi 621,7
ribu orang. Selama bulan Januari–September 2008 jumlah penumpang domestik mencapai 23,69 juta orang atau naik
6,51 persen, sebaliknya jumlah penumpang internasional mencapai 4,66 juta orang atau turun 1,82 persen dibanding
periode yang sama tahun 2007.

Penurunan jumlah penumpang juga terjadi pada angkutan kereta api dan angkutan laut meski dengan jumlah
persentase yang lebih rendah. Jumlah penumpang kereta api bulan September 2008 mencapai 15,88 juta orang, yang
berarti turun 7,18 persen dibanding bulan Agustus 2008.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 61 63. Industri yang menjadi pokok pembahasan dalam
sampai nomor 63 bacaan di atas merupakan pasar …

61. Naik turunnya jumlah penumpang domestik dan (A) persaingan monopolistik
internasional sebagaimana diuraikan pada bacaan, (B) persaingan sempurna
secara geografis menjelaskan adanya gambaran (C) oligopsoni
tentang … (D) monopoli
(E) oligopoli
(A) transportasi sebagai indikator
pembangunan Gunakan Petunjuk B untuk menjawab soal nomor 64
(B) transportasi sebagai indikator proses
pembangunan 64. Pesawat DC-9 milik maskapai penerbangan
(C) jarak sebagai kemudahan mencapai tujuan nasional Garuda Airlines pernah mengalami
(D) jarak sebagai fungsi ekonomi pembajakan pada tahun 1981 di Bangkok,
(E) jarak sebagai fungsi sosial Thailand.
SEBAB
62. Asumsikan bahwa semua angka dalam persentase
pada bacaan di atas merupakan data dari suatu Pemerintah Malaysia tidak mengizinkan pesawat
percobaan. Untuk mempermudah perhitungan, tersebut mendarat di Penang.
setiap nilai dari pengamatan dikali dengan 100
dan dikurangi 50, akibatnya … Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 65

(A) simpangan kuartil menjadi 618,75 65. Kondisi mata uang Rupiah sebagaimana
(B) rata-rata nilai menjadi 931 dikemukakan kalimat pertama dalam bacaan di
(C) median menjadi 678 atas dapat menyebabkan …
(D) jangkauan menjadi 2270
(E) rata-rata nilai menjadi 920 (1) terjadinya defisit dalam neraca
perdagangan
(2) impor Indonesia menurun
(3) jumlah uang beredar bertambah
(4) ekspor Indonesia meningkat

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 10 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 967
PERTUMBUHAN SEKTOR PERTANIAN

Lesunya pasar pertanian dunia sebagai dampak krisis keuangan global akan memperlambat laju pertumbuhan sektor
pertanian nasional. Berkaca pada realitas tersebut, Departemen Pertanian mengoreksi target pertumbuhan sektor
pertanian 2009 dari 4,8 persen menjadi 4,2 persen.

Situasi saat ini tidak kondusif untuk meningkatkan pertumbuhan pertanian sesuai target. Hal itu mengingat ekspor
sejumlah komoditas pertanian, seperti minyak sawit, mentah (CPO), getah karet, kopi, kakao, dan teh turun. Meski
turun, tidak akan terlalu banyak karena komoditas pertanian selalu dibutuhkan. Hal ini diungkapkan oleh Menteri
Pertanian seusai menandatangani kerjasama dengan Menteri Pertanian dan Perikanan Timor Leste.

Departemen Pertanian semula menargetkan pertumbuhan ekonomi sektor pertanian 2009 sebesar 4,8 persen. Dengan
pertumbuhan sebesar itu, diharapkan sektor pertanian bisa menyerap tambahan tenaga kerja 800.000 orang atau naik
menjadi 44,2 juta orang.

Begitu pula jumlah penduduk rawan pangan dapat ditekan 1 persen per tahun dan nilai tukar petani dapat
ditingkatkan dari 110-115 pada tahun 2008 menjadi 115-120. Neraca perdagangan sektor pertanian diharapkan
meningkat dari 12,41 miliar dolar AS menjadi 16,22 miliar dolar AS.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 66 68. Setelah pertumbuhan sektor perekonomian
sampai ke nomor 70 dikoreksi, maka dibandingkan dengan
sebelumnya penyerapan tenaga kerja tambahan
66. Negara yang disebut kata terakhir dalam alinea sektor pertanian diperkirakan akan …
kedua bacaan di atas adalah provinsi Timor Timur
ketika masih bergabung dengan RI. Wilayah ini (A) berkurang 14,29%
bergabung dengan RI setelah ditandatanganinya (B) bertambah 14,29%
Deklarasi Balibo pada tahun … (C) bertambah 12,5%
(D) berkurang 12,5%
(A) 1973 (D) 1976 (E) berkurang 10%
(B) 1974 (E) 1977
(C) 1975 69. Diketahui sebuah bilangan berada pada interval
nilai tukar petani pada tahun 2008. Bilangan
67. Pernyataan dari kalimat pertama pada bacaan, tersebut habis dibagi 2 dan 7, maka bilangan yang
dalam pengetahuan Geografi merupakan konsep dimaksud adalah …

(A) 112
(A) keterjangkauan (B) 114
(B) keterkaitan keruangan (C) 116
(C) interaksi dan interdependensi (D) 118
(D) diferensiasi area (E) 110
(E) lokasi
70. Komoditas yang dihasilkan oleh sektor yang
dibahas dalam bacaan di atas …

(A) memiliki permintaan yang inelastis


(B) memiliki permintaan yang inelastis
sempurna
(C) memiliki permintaan yang elastis
(D) merupakan barang inferior
(E) merupakan barang bebas

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 11 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 967
KARET

Thailand, Malaysia, dan Indonesia yang tergabung dalam International Tripartite Rubber Council, sepakat bekerja sama
menahan penurunan harga karet alam. Tiga negara ini memasok 70 persen dari 9,7 juta ton kebutuhan karet alam
dunia. Kesepakatan Indonesia, Malaysia, dan Thailand dicapai dalam pertemuan khusus di Bangkok, Thailand.

Kesepakatan yang dibuat tiga negara penghasil karet alam itu dapat menahan harga karet di atas 2 dolar AS per
kilogram. Krisis keuangan global telah membuat harga karet terus merosot. Pada bulan Juni, harga karet alam
3,25 - 3,50 dolar AS per kilogram, tetapi pada bulan Oktober hanya 1,50 dolar AS per kilogram.

Guna menahan penurunan harga karet, tiga negara mewujudkannya, antara lain, melalui skema manajemen suplai.
Untuk mengendalikan suplai, disepakati peremajaan kebun karet dipercepat. Saat ini sudah dilakukan peremajaan
terhadap 1.120.000 hektare kebun karet di tiga negara. Peremajaan akan ditingkatkan menjadi 1.690.000 hektare pada
tahun 2009. Dengan peremajaan, diperkirakan suplai karet alam di pasar internasional pada tahun 2009 akan
berkurang 215.000 ton.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 71 73. Jika 30% dari suplai tiga negara tersebut di atas
sampai nomor 74 disuplai dari Indonesia, maka total nilai ekspor
Indonesia berdasarkan harga pada bulan Oktober
71. Negara pertama yang disebut dalam bacaan di adalah …
atas pada tahun 1954 menjadi anggota South
Easth Asia Treaty Organization. Organisasi ini (A) 10,185 miliar dolar AS
dibentuk dalam era … (B) 4,365 miliar dolar AS
(C) 3,0555 miliar dolar AS
(A) perang dingin untuk membendung (D) 2,91 miliar dolar AS
komunisme (E) 1,455 miliar dolar AS
(B) perjuangan dalam bentuk revolusi agar
tidak meluas 74. Diketahui luas sebuah persegi dan trapesium
(C) antikolonialisme masing-masing sama dengan luas kebun karet
(D) neoimperialisme agar memperoleh yang direncanakan untuk diremajakan pada
perlindungan dari negara-negara kapitalis tahun 2009. Jika tinggi trapesium sama dengan sisi
(E) persaingan perdagangan antara negara- persegi, maka jumlah sisi sejajar trapesium
negara merdeka dan negara-negara kapitalis tersebut adalah …

72. Andaikata luas kebun peremajaan yang akan (A) 130 satuan panjang
ditingkatkan pada tahun 2009 seperti terdapat (B) 260 satuan panjang
dalam bacaan luasnya terbagi sama rata, maka (C) 1.300 satuan panjang
skala peta yang sesuai untuk pengelolaannya (D) 2.600 satuan panjang
adalah … (E) 3.900 satuan panjang

(A) 1 : 50.000 Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 75


(B) 1 : 25.000
(C) 1 : 5.000 75. Terjadinya keadaan sebagaimana dikemukakan
(D) 1 :10.000 dalam kalimat pertama alinea ketiga pada bacaan
(E) 1 : 40.000 di atas menyebabkan ekspor Indonesia atas
komoditas tersebut menurun.

SEBAB

Bila penawaran suatu barang meningkat maka


harga barang itu akan turun.

________________________________________________________________________________________________________
© Universitas Indonesia Halaman 12 dari 12 halaman
SIMAK UI
2010
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN DASAR
• Matematika Dasar
• Bahasa Indonesia
• Bahasa Inggris

203

Universitas Indonesia
2010
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 13 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

203 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 203
MATA UJIAN : Matematika Dasar, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris
TANGGAL UJIAN : 11 APRIL 2010
WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 4. Jika x + y + 2z = k, x + 2y + z = k dan
nomor 16. 2x + y + z = k , k 6= 0, maka x2 + y 2 + z 2 jika
dinyatakan dalam k adalah ....
1. x1 dan x2 adalah bilangan bulat yang merupakan
akar-akar persamaan kuadrat k2
(A)
x2 − (2p + 4)x + (3p + 4) = 0, di mana p adalah 16
suatu konstanta. Jika x1 , p, x2 merupakan tiga 3k 2
suku pertama dari suatu deret geometri, maka (B)
16
suku ke-12 dari deret geometri tersebut adalah ....
4k 2
(C)
(A) −1 17
3k 2
(B) 1 (D)
√ 8
(C) 6 + 2 5 2k 2
√ (E)
(D) 6 − 2 5 3
(E) 4 5. Jika (p, q) merupakan penyelesaian dari sistem
p 3 berikut:
2. lim ( 64x2 + ax + 7 − 8x + b) = . Jika a and b 3
log x + 2 log y = 4
x→∞ 2
3
bilangan bulat positif, maka nilai a + b adalah .... log (x2 ) − 4 log (4y 2 ) = 1,
maka nilai p − q = ....
(A) 5 (D) 16
(B) 9 (E) 24 (A) 2 (D) 9
(C) 12 (B) 4 (E) 13
3. Ketinggian roket setelah t menit diluncurkan (C) 5
vertikal ke atas dari permukaan tanah memenuhi
hubungan h = 65t − 5t2 , h dalam km dan t dalam
menit. Roket tersebut mencapai ketinggian tidak
kurang dari 150 km selama ... menit.

(A) 3 (D) 10
(B) 5 (E) 13
(C) 7

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 203
2
6. log 5. 6 log 5 + 3 log 5. 6 log 5
10. Nilai 2 log 5. 3 log 5
= ....

(A) 0 (D) 5
(B) 1 (E) 6
(C) 2
11. Dalam suatu penerbangan, penumpangnya terdiri
atas 9 anak laki-laki, 5 anak Indonesia, 9 orang
laki-laki dewasa, 7 anak laki-laki warga negara
asing, 14 warga Indonesia, 6 laki-laki Amerika
dewasa, dan 7 perempuan warga negara asing.
Nilai minimum fungsi f (x, y) = 500x + 1000y pada Jumlah penumpang penerbangan tersebut adalah
daerah yang diarsir adalah .... ....
(A) 8.000 (D) 5.000 (A) 39 (D) 29
(B) 6.000 (E) 4.500 (B) 34 (E) 26
(C) 5.750 (C) 33
7. 12. Persamaan garis l yang menyinggung lingkaran
x2 + y 2 = 8 pada titik x = 2 dan memiliki gradien
positif adalah ....

(A) y = x − 4 (D) y = x − 8
(B) y = x + 4 (E) y = x + 8
(C) y = 2x + 4
Luas segitiga pada gambar adalah .... cm2 13. Fungsi f : < → < dan g : < → < didefinisikan
√ sebagai f (x) = 23x−1 dan g(x) = 4(x + 2)3 . Jika
(A) 4(1 − 3) f −1 adalah invers dari f , maka (f −1 ◦ g)(x) = ....

(B) 4( 3 − 1) √
√ (A) 2 log 3 2x
(C) 4( 3 + 1)
√ (B) 2
log (2x)3
(D) 2( 3 + 1)
√ (C) 2
log (2x + 4)
(E) 2(1 − 3)
(D) 2
log 2x
8. Bilangan bulat terkecil yang memenuhi (E) 2
log (2x + 2)
r !2x  3 r
1 2 1 π
pertidaksamaan < adalah 14. Untuk 0 < x < , nilai
32 2x−5 8 2
.... 2 sin x + sin 2x cos x + sin 2x cos3 x + .... = ....

(A) −9 (D) 6 (A) sin x (D) 2 sec x


(B) −8 (E) 7 (B) cos x (E) 2 csc x
(C) −7 (C) 2 sin x
9. Diketahui sistem persamaan berikut:
2x + y = 3
(3x − 2y − 1)(−x + y − 6) = 0.
Jika (x1 , y1 ) dan (x2 , y2 ) adalah penyelesaian dari
sistem persamaan tersebut, maka nilai dari
x1 + x2 + y1 + y2 = ....

(A) −6 (D) 5
(B) −5 (E) 6
(C) 4

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 203
15. Persamaan kuadrat x2 − (a2 + 7)x + 4 = 0 19. 10 orang yang mengunjungi restoran akan
mempunyai akar-akar x1 dan x2 . Jika nilai dari menempati 2 meja bundar. Meja bundar A
√ √
x1 x2 + x2 x1 = 8, maka hasil kali dari nilai-nilai berukuran besar untuk 6 orang dan meja bundar B
a yang memenuhi adalah .... untuk 4 orang. Banyaknya cara mereka
menggunakan kedua meja tersebut adalah ....
(A) −5
√ (1) 5!.3!
(B) − 5
√ (2) C410 .5!.3!
(C) 5
(D) 4 (3) C210
(E) 5 (4) C610 .5!.3!
20. Diberikan sepasang persamaan 2x − 3y = 13 dan
1
3x + 2y = b dengan 1 ≤ b ≤ 100, dan b bilangan

1 3x 1 x x2
16. lim ( ) +( ) = ... bulat. Misalkan n2 = x + y , dengan x dan y adalah
x→∞ 2 2
solusi dari persamaan di atas, yang berupa
(A) −4 (D) 2 bilangan bulat, maka nilai n yang memenuhi
(B) −2 (E) 3 adalah ....
(C) 1
(1) 4
(2) 3
(3) 1
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 17 sampai
nomor 20. (4) 2

17. Panitia Perayaan Hari Kemerdekaan RI 17 Agustus


yang terdiri dari 4 orang akan dipilih dari 4 pasang
suami istri. Banyaknya cara pemilihan panitia
tersebut jika ....

(1) semua orang dapat dipilih = 70 cara


(2) terdiri dari 2 pria dan 2 wanita = 36 cara
(3) terdiri dari 3 pria dan 1 wanita = 16 cara
(4) semua panitia harus pria = 1 cara
π π
18. Jika 2 sin2 x − 7 sin x + 3 < 0 dengan −
<x< ,
2 2
maka pernyataan berikut ini yang benar adalah ....
π π
(1) <x<
6 2
1√
(2) 3 < tan x < ∞
3
1√
(3) 0 < cos x < 3
2
1
(4) < sin x < 3
2

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 203
BAHASA INDONESIA
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 sampai 23. Karat sering muncul pada sepeda kesayangan kita
nomor 40. manakala kita kurang rajin merawatnya. Terlebih
pada bagian pelek yang berlapis krom. Alhasil,
21. Penggunaan ejaan pada kalimat berikut salah, penampilan sepeda jadi kurang sip. Bila sudah
KECUALI ... melekat di sepeda kita, karat akan sulit
dihilangkan. Jika terus menyikat atau
(A) Pengacara terdakwa, Parlindungan mengampelasnya, lapisan asli besi bisa rusak.
Simanungkalit, SH, akan mengajukan eksepsi Tanpa sengaja saya memperoleh kiat mengusir
pada sidang minggu depan. karat tanpa merusak lapisan besinya asalkan
(B) Mungkin dr. Brajadenta, MA, SH lapisan asli besi belum mengelupas. Jadi, ketika
berkepentingan dengan perkara yang karat sepeda masih tipis dan baru, langsung
menghebohkan dunia kedokteran dan hukum gunakan kiat ini. Jangan karena malas, sepeda
itu. disimpan di gudang. Karat justru akan senang.
(C) Prof. Dr. Basa Situmeang memang seorang Pesan yang ingin disampaikan melalui tulisan di
Profesor dan dia menamatkan pendidikan atas adalah ...
S3-nya di Bandung setelah terlebih dahulu
menekuni bahasa Jerman selama enam bulan di (A) Sepeda akan rusak jika sudah terkena karat.
Berlin. (B) Karat akan mengganggu penampilan sepeda
(D) Saya katakan bahwa Joni Agus Setyarto, S.H. kita.
sengaja datang ke sini untuk melamar anak (C) Jangan menganggap remeh karat sepeda kita
saya, Ayu Minarti, S.Hum., yang baru saja meskipun masih tipis dan baru.
diwisuda kemarin.
(D) Bila karat sudah di sepeda kita, karat akan sulit
(E) Ungkapan "Mangan ora mangan kumpul"
dihilangkan.
perlu ditinjau lagi relevansinya untuk jaman
sekarang, jaman Reformasi yang penuh dengan (E) Tanpa sengaja seseorang memperoleh kiat
kebebasan itu. mengusir karat tanpa merusak lapisan besinya
asalkan lapisan asli besi belum mengelupas.
22. Secara sosial bahasa mempunyai makna yang dapat
menimbulkan berbagai penafsiran. Membelokkan 24. Para maniak sepak bola dibuat lupa daratan oleh
makna simbolis ke arah pengertian tertentu justru permainan bola ajaib yang telah menjadi salah satu
bisa berdampak negatif yang berjangka panjang ikon terbesar budaya olahraga tontonan manusia
dan turun-temurun. Pembelokan makna simbolis abad XX−XXI.
dari agama, budaya, dan tradisi melalui bahasa, Makna ungkapan lupa daratan dalam kalimat di
misalnya, akan bisa mendatangkan malapetaka atas adalah ...
turun-temurun yang menyandera generasi. Bisa
dibayangkan dampaknya jika penafsiran yang (A) lupa diri.
salah disebarluaskan ke masyarakat. (B) tidak peduli pada hal yang lain.
Gagasan utama teks di atas adalah ...
(C) bertindak sesuai dengan harga diri.
(A) Dampak penafsiran makna bahasa yang salah (D) terlalu asyik.
dapat dibayangkan. (E) bersorak-sorai.
(B) Membelokkan makna simbolis berdampak
negatif.
(C) Makna bahasa dapat menimbulkan banyak
penafsiran.
(D) Pembelokan makna simbolis mendatangkan
malapetaka.
(E) Secara sosial bahasa dapat menimbulkan
penafsiran.

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 203
25. Cady dan para koleganya meneliti 6.997 pasien 27. Penulisan gabungan kata dalam kalimat berikut
kanker payudara. Sebagian dari mereka rutin benar, KECUALI ...
menjalani mamografi pada periode 1990−1999 dan
sebagian lainnya tidak. Perkembangan para pasien (A) Saya tidak memberi tahu siapa pun soal
tersebut lalu dicatat hingga tahun 2007. Setelah kedatangannya.
sekitar 12,5 tahun periode follow-up, 461 dari (B) Buku karya Dewi Lestari dipromosikan secara
mereka meninggal karena kanker payudara dan getoktular.
hampir 75% dari mereka tidak menjalani (C) Astronot sedang berlatih beradaptasi di wilayah
pemeriksaan mamografi secara teratur. antigravitasi.
Simpulan yang dapat diambil dari paragraf di atas
adalah ... (D) Orang utan dapat kalian lihat di kebun
binatang.
(A) Pemeriksaan mamografi yang teratur dapat (E) "Sebar luaskan informasi penting ini ke segenap
menghindari risiko kematian pada pasien karyawan!" perintah manajer itu.
kanker payudara.
28. Kalimat yang tidak efektif adalah ...
(B) Mamografi adalah metode pengobatan kanker
payudara bagi perempuan guna menghindari (A) Tindak kekejaman, kekerasan, dan menindas
kematian. orang kecil merupakan perbuatan tidak terpuji.
(C) Perempuan pada umumnya mendapat (B) Ketika saya datang, mereka sudah berkumpul
gangguan kanker payudara karena tidak di halaman sekolah untuk menanti inspektur
menjalani pengobatan secara dini. upacara.
(D) Pada tahun 1990−1999 Cady dan rekan-rekan (C) Tata tertib ini tidak boleh diubah sampai ada
mengadakan penelitian terhadap perempuan tata tertib baru yang disahkan oleh pimpinan.
yang terkena kanker payudara.
(D) Sebagai mahasiswa, Anda diharapkan dapat
(E) Tidak semua pasien perempuan terkena memberi keteladanan yang baik.
penyakit kanker payudara karena rutin
menjalani mamografi. (E) Diperlukan orang yang sanggup berpikir kritis
dan tidak ekstrem.
26. Banyak orang yang berniat menambah asupan
29. Cara penulisan kata berikut sesuai dengan EYD,
sayurnya dengan menyantap salad. Namun, jangan
KECUALI ...
percaya bahwa semua salad itu menyehatkan. Ada
banyak jenis lemak yang dikandung oleh berbagai
(A) khazanah. (D) jadwal.
sajian salad. Anda harus tahu mana yang memberi
manfaat gizi bagi Anda dan mana yang tidak. (B) konkret. (E) sejarahwan.
Tukar beberapa sayuran yang disajikan dengan (C) karier.
jenis sayur yang lebih sehat.
Maksud kutipan di atas terdapat pada kalimat
berikut, KECUALI ...

(A) Makanan salad ternyata tidak selamanya aman


untuk kesehatan.
(B) Makanan salad jadi berbahaya jika disajikan
dengan varian yang berlemak.
(C) Makanan salad baik untuk kesehatan jika
sayuran yang disajikan bergizi.
(D) Makanan salad menjadi sehat jika tidak diberi
mayonais.
(E) Makanan salad tidak baik bagi kesehatan jika
pengelolaannya tidak tepat.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 203
30. (1) Pembayaran dengan kartu kredit sangat praktis. 32. Pada saat ini masyarakat semakin dipermudah
(2) Kartu kredit mempunyai kelebihan untuk memiliki kendaraan pribadi. Adanya
dibandingkan dengan uang tunai. (3) Kartu kredit kemudahan ini tidak lepas dari persaingan di
lebih praktis daripada uang tunai karena dapat antara perusahaan pembayaran yang sering
dibawa ke mana-mana, sedangkan uang tunai mengadakan perang harga.
dalam jumlah yang besar sulit atau tidak dapat Ide kedua kalimat di atas dapat digabung menjadi
dibawa ke mana-mana. (4) Kartu kredit juga dapat satu. Kalimat yang paling tepat sebagai
digunakan untuk pembayaran jarak jauh, penggabungan ide kedua kalimat itu adalah ...
sedangkan uang tunai sulit atau tidak dapat
digunakan untuk pembayaran jarak jauh. (5) Oleh (A) Pada saat ini masyarakat semakin dipermudah
karena itu, kita perlu memiliki kartu kredit. untuk memiliki kendaraan pribadi dan
Kalimat yang mengganggu kepaduan paragraf di kemudahan ini tidak lepas dari persaingan
atas adalah ... di antara perusahaan pembayaran yang sering
mengadakan perang harga.
(A) kalimat (1). (B) Pada saat ini masyarakat semakin dipermudah
(B) kalimat (2). untuk memiliki kendaraan pribadi karena
(C) kalimat (2) dan (5). adanya persaingan di antara perusahaan
pembayaran yang sering mengadakan perang
(D) kalimat (5). harga.
(E) kalimat (1) dan (5). (C) Pada saat ini persaingan di antara perusahaan
31. Kata berimbuhan yang dipakai pada konteks yang pembayaran dalam bentuk perang harga
tidak tepat ditemukan dalam kalimat ... mempermudah masyarakat untuk memiliki
kendaraan pribadi.
(A) Burung gereja beterbangan mendengar suara (D) Makin dipermudahnya masyarakat untuk
lonceng berdentang. memiliki kendaraan pribadi pada saat ini tidak
(B) Anak-anak kejar-mengejar di halaman sekolah. lepas dari persaingan di antara perusahaan
pembayaran yang sering mengadakan perang
(C) Para penonton berlari-larian turun ke tengah
harga.
lapangan tatkala melihat api berkobar.
(E) Perang harga di antara perusahaan pembayaran
(D) Amran dan Rio selalu surat-menyurat melalui
yang memudahkan masyarakat untuk semakin
e-mail.
memiliki kendaraan pribadi sendiri tidak lepas
(E) Pemandangan indah terhalang karena lembah
dari persaingan pada saat ini.
berselimutkan kabut.
33. Banyak perempuan menguatkan diri, lalu
meninggalkan keluarga dan kampung halaman
untuk bekerja ke luar negeri dengan tawaran gaji
yang lumayan besar bagi mereka yang
berpendidikan rendah.
Kalimat di atas kurang padu karena penggunaan
kata tugas yang tidak tepat. Kata tugas yang tidak
tepat dalam kalimat di atas adalah ...

(A) dan. (D) untuk.


(B) yang. (E) lalu.
(C) dengan.

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 203
34. Usaha pembangunan berencana yang pada 36. Bayi yang dilahirkan tidak dengan berat badan
umumnya dilakukan oleh hampir semua negara rendah pada umumnya mempunyai status gizi saat
yang sedang berkembang itu memang bertujuan lahir yang kurang lebih sama dengan status gizi
untuk meningkatkan kemakmuran serta mengejar bayi di Amerika. Akan tetapi, seiring dengan
kemajuan teknologi dan ilmu pengetahuan. bertambahnya umur ditambah faktor-faktor
Gagasan utama kalimat di atas adalah ... lainnya, sebagian besar bayi tersebut terus
mengalami penurunan status gizi. Puncak
(A) Usaha pembangunan berencana dilakukan oleh penurunan terjadi pada umur kurang lebih 18−24
hampir semua negara. bulan. Pada kelompok umur inilah prevalensi
(B) Usaha pembangunan berencana memang balita kurus (wasting) dan balita pendek (stunting)
bertujuan. mencapai titik tertinggi (Hadi, 2001). Setelah
(C) Usaha pembangunan berencana meningkatkan melewati umur 24 bulan, status gizi balita
kemakmuran. umumnya mengalami perbaikan meskipun tidak
(D) Usaha pembangunan berencana mengejar sempurna.
kemajuan teknologi dan ilmu pengetahuan. Topik yang dibicarakan dalam bacaan tersebut
adalah ...
(E) Usaha pembangunan berencana di hampir
semua negara yang sedang berkembang. (A) status gizi balita.
35. Kalimat-kalimat berikut tidak efektif, KECUALI ... (B) perbandingan gizi balita di Indonesia dan
Amerika.
(A) Tulisan ini membahas tentang peran dan fungsi (C) kasus gizi buruk pada balita.
kepala desa dalam memimpin masyarakat.
(D) prevalensi balita kurus dan balita pendek.
(B) Dalam tulisan ini dikaji peran dan fungsi kepala
desa dalam memimpin desa.
(E) perbaikan status gizi balita.
(C) Supermal Karawaci beroperasi setiap hari Senin 37. Formosa adalah nama lain Taiwan dalam bahasa
hingga Minggu dari pukul 09.00-22.00. Portugis yang berarti ’pulau cantik’. Nama itu
(D) Makalah ini akan membuktikan bagaimana disematkan bukan tanpa alasan. Kecantikan
sosietas memengaruhi kepribadian seseorang. alamnya menggaung ke berbagai penjuru dunia.
Salah satunya adalah Alishan yang membuat
(E) Sejarah Kota Yogyakarta sampai berakhirnya seseorang berada di atas awan ketika datang ke
kekuasaan Belanda dan Jepang merupakan sana. Selain itu, ada pula Danau Sun Moon. Danau
daerah yang menganut sistem feodal. itu merupakan danau terbesar di Taiwan.
Kalimat yang dapat melanjutkan paragraf tersebut
adalah ...

(A) Tidak ada orang di Taiwan yang tidak


mengetahui danau yang terkenal indah itu.
(B) Banyak wisatawan mendatangi daerah
perkotaan Taiwan.
(C) Keindahan alam Taiwan memang mengundang
banyak wisatawan.
(D) Keindahan Taiwan dapat pula dijumpai pula di
daerah perkotaan, misalnya di Taipei.
(E) Pemerintah Taiwan berusaha meningkatkan
pendapatan dari sektor pariwisata.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 203
38. Bagi mereka yang terjun langsung di lapangan 39. (1) O, ibunya sayang, setua itu ia masih rajin pergi
perlu juga diingatkan, jangan menambah ke pasar seperti dulu. (2) Ia tidak berkata lagi,
penderitaan para korban. Bantuan yang ada melangkah meninggalkan adiknya sendirian di
hendaknya disalurkan dengan tepat sasaran. dapur. (3) Tanah masih basah bekas hujan
Bantuan untuk bencana ini harus dikelola dengan semalam, namun cuaca bersih sekali, langit biru
jujur dan transparan. Derita para korban jangan merata dan puncak Gunung Kelud jauh di timur
ditambah lagi karena keinginan memuaskan nafsu tersaput merah. (4) Pelan sekali seperti merayapi
serakah. Melalui bencana ini, marilah kita puncaknya, matahari naik juga akhirnya. (5) Hari
mengikat persaudaraan kita dengan suatu rasa masih pagi. (6) Burung jalak berlompatan di tanah
kebersamaan, kearifan, dan kecerdasan kita dalam samping perigi, kutilang ramai beterbangan dari
merajutnya. Tragedi yang terjadi di Sumatra Barat dahan ke dahan. (7) Kandang sapi ... (Dikutip dari
ini adalah derita kita bersama. Derita anak bangsa. novel Pulang karya Toha Mohtar. Jakarta: Pustaka
Karena itu, segala daya, upaya, dan pengorbanan Jaya, 1994 [cet. ke-5], hlm. 22).
harus dimaksimalkan demi meringankan Makna kata tersaput merah pada kalimat (3) dalam
penderitaan para korban. Ini adalah derita kita teks di atas adalah ...
bersama, derita yang harus merangsang rasa
kemanusiaan kita untuk berbicara. Marilah kita (A) ’terhiasi/dihiasi warna merah dari sinar
bantu dengan ikut meringankan beban mereka. matahari pagi’.
Pernyataan yang sesuai dengan isi teks di atas (B) ’ternodai, terkotori/dinodai warna merah dari
adalah ... sinar matahari pagi’.
(C) ’tertutup/terlapisi warna merah dari sinar
(A) Pengelolaan bantuan untuk bencana Sumatra
matahari pagi’.
Barat yang terjun langsung di lapangan
diharapkan tepat sasaran dan transparan. (D) ’terdominasi warna merah dari sinar matahari
pagi’.
(B) Diharapkan kita semua membantu korban
bencana Sumatra Barat dengan jujur dan (E) ’tersapu/tertelan warna merah dari sinar
transparan untuk meringankan beban mereka. matahari pagi’.
(C) Dengan adanya bencana gempa bumi yang 40. "Peta bahasa ini yang merupakan peta yang
melanda Provinsi Sumatra Barat diharapkan menunjukkan data inventarisasi bahasa daerah di
kita bahu-membahu membantu mereka. Indonesia serta wilayah persebarannya," kata Kepala
(D) Kita bangsa Indonesia harus turut berduka atas Pusat Bahasa Depdiknas di sela-sela gladi bersih
terjadinya musibah gempa bumi di Sumatra pameran pendidikan di Sasana Budaya Ganesha Institut
Barat dengan memberikan bantuan. Teknologi Bandung.
(E) Marilah kita membantu korban bencana Kalimat tersebut tidak efektif. Kalimat tersebut
gempa bumi di Sumatra Barat dengan rasa dapat menjadi efektif jika diperbaiki dengan cara ...
kemanusiaan, baik moral maupun material.
(A) mengubah kata inventarisasi dengan inventaris.
(B) menambah -lah pada kata ini.
(C) mengubah kata persebarannya dengan
penyebarannya.
(D) mengganti kata gladi bersih dengan gladi resik.
(E) mengganti kata di sela-sela dengan di
tengah-tengah.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 203
BAHASA INGGRIS
(1) ____________________________ (2) Depending on what it resembles, a doll may seem to the little girl who plays
with it to be a baby, a child, or an older person. (3) The baby doll presumably appeals to the girl’s developing sense of
her own nature as a female, and by "mothering" the doll she strengthens her role identity. (4) Some dolls, on the other
hand, can be bought in the same size and "age" as the child, up to maxima usually of about 40 inches and 6 years of age;
these dolls can actually wear the same clothes the little girl herself wears. (5) Collecting dolls is a very popular hobby.
(6) Their appeal therefore seems to lie in a sort of companionship they provide in the girl’s imagination. (7) Finally, the
dolls that represent older people presumably provide a focus for the child’s ego ideal, appealing to his or her sense of a
desired future identity. (8) In Japan, for instance, where dolls have been very important for millennia, both boys and
girls celebrate annual festivals during which they are presented with dolls that represent men and women outstanding
in Japanese history; during the festivals manly and womanly virtues are praised for the children’s edification.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 sampai


nomor 42.

41. The paragraph should begin with _______.

(A) Baby dolls, child dolls, older dolls are common


examples of dolls
(B) There seems to be three ways in which dolls are
valued
(C) Dolls attract children regardless their age and
sex
(D) There are several kinds of dolls that girls prefer
to buy
(E) The annual doll festivals are very important for
Japanese children
42. The sentence which is irrelevant to the topic of the
text is sentence number _______.

(A) three (D) six


(B) four (E) seven
(C) five

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 203
Reality television is a genre of television programming which, it is claimed, presents unscripted dramatic or
humorous situations, documents actual events, and features ordinary people rather than professional actors. It could be
described as a form of artificial or "heightened" documentary. Although the genre has existed in some form or another
since the early years of television, the current explosion of popularity dates from around 2000.
Reality television covers a wide range of television programming formats, from game or quiz shows which resemble
the frantic, often demeaning programmes produced in Japan in the 1980s and 1990s (a modern example is Gaki no
tsukai), to surveillance- or voyeurism- focused productions such as Big Brother .
Critics say that the term "reality television" is somewhat of a misnomer and that such shows frequently portray a
modified and highly influenced form of reality, with participants put in exotic locations or abnormal situations,
sometimes coached to act in certain ways by off-screen handlers, and with events on screen manipulated through
editing and other post-production techniques.
Part of reality television’s appeal is due to its ability to place ordinary people in extraordinary situations. For
example, on the ABC show, The Bachelor , an eligible male dates a dozen women simultaneously, travelling on
extraordinary dates to scenic locales. Reality television also has the potential to turn its participants into national
celebrities, in talent and performance programs such as Pop Idol, though frequently Survivor and Big Brother participants
also reach some degree of celebrity.
Some commentators have said that the name "reality television" is an inaccurate description for several styles of
program included in the genre. In competition-based programs such as Big Brother and Survivor, and other
special-living-environment shows like The Real World, the producers design the format of the show and control the
day-to-day activities and the environment, creating a completely fabricated world in which the competition plays out.
Producers specifically select the participants, and use carefully designed scenarios, challenges, events, and settings to
encourage particular behaviours and conflicts. Mark Burnett, creator of Survivor and other reality shows, has agreed
with this assessment, and avoids the word "reality" to describe his shows; he has said, "I tell good stories. It really is not
reality TV. It really is unscripted drama."

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 43 sampai 45. The words "heightened documentary" in paragraph
nomor 47. 1 means that _______.

43. The topic of this text is _______. (A) the story in the reality television program is
made up
(A) critics on reality television programs (B) the story in the reality television program is of
(B) what reality television programs really are a real event
(C) the popularity of reality television programs (C) the reality television is able to locate people in
an extraordinary situation
(D) manipulation in reality television programs
(D) the reality television focuses on games and
(E) the appeal of reality television programs quizzes
44. In the first line, the writer says "it is claimed" to (E) the production of the reality television
show that _______ in the first sentence. programs is well-managed

(A) the writer agrees with the statement 46. Which statement is NOT true about Survivor?
(B) everyone agrees with the statement (A) It is a popular reality TV show.
(C) no one agrees with the statement (B) Its creator does not think it shows reality.
(D) the writer gives his approval to the statement (C) Its participants can become celebrities like those
(E) the writer somewhat disagrees with the of pop idol.
statement (D) It involves an important element of competition.
(E) It is considered to be in the same category of
shows as The Real World.

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 203
47. The purpose of the writer is to show _______.

(A) that the term "reality television program" is not


precise
(B) some criticisms on reality television programs
(C) various formats that the reality television
programs have
(D) the maneuvers used in the reality television
programs
(E) screen manipulation in the reality television
programs

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 203
Gastronomy is the study of the relationship between culture and food. It is often thought ____(48)____ that the term
gastronomy refers exclusively to the art of cooking, but this is only a small part of this discipline; it cannot always be
said that a cook is also gourmet. Gastronomy studies various ____(49)____ components with food as its central axis.
Thus, it is related to the Fine Arts and Social Sciences, and even to the Natural Sciences in terms of the digestive system
of the human body. A gourmet’s principal activities involve discovering, tasting, experiencing, researching,
understanding and writing about foods. Gastronomy is, ____(50)____, an interdisciplinary activity. Good observation
will ____(51)____ that around the food, there exist dance, dramatic arts, painting, sculpture, literature, architecture, and
music; in other words, the Fine Arts. ____(52)____, it also involves physics, mathematics, chemistry, biology, geology,
agronomy, and also anthropology, history, philosophy, psychology, and sociology. The application of scientific
knowledge to cooking and gastronomy has become known as molecular gastronomy.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 48 sampai


nomor 52.

48. ....

(A) accurately (D) strangely


(B) erroneously (E) seriously
(C) surprisingly
49. ....

(A) culture (D) culturalist


(B) cultural (E) culturing
(C) culturally
50. ....

(A) in addition (D) nevertheless


(B) in contrast (E) furthermore
(C) therefore
51. ....

(A) convince
(B) propose
(C) differentiate
(D) refuse
(E) reveal
52. ....

(A) However (D) Thus


(B) Consequently (E) Therefore
(C) Hence

c Universitas Indonesia
Halaman 12 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 203
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 53 sampai 57. "Where’s the report, Ben? You told me it would be
nomor 60. ready by now. I need it for the board meeting this
afternoon."
53. "I’m afraid you can’t get away with this kind of "Don’t worry, Jim. _______ before the board
work." meeting."
"_______"
(A) I have it finished
(A) I guess you’re right. I didn’t realize it was that
(B) I have had it finished
bad.
(B) Don’t worry, I’m not going away. (C) I will have it finished
(C) I’m sorry, I didn’t mean to frighten you. (D) The report will finish
(D) That’s the only way I can do anyway. (E) The report has finished
(E) Don’t be afraid. I’m going to be away. 58. "This rock concert is boring and too loud for me."
"I agree. _______ leave?"
54. "The earthquake happening at about 3 o’clock
yesterday caused many people to panic."
(A) Will we (D) Would we
"Including me, as I _______ on the third-floor of my
office at that time." (B) Shall we (E) Don’t we
(C) Must we
(A) worked
59. _______ as the author of Faust, Goethe, made
(B) have worked important contributions to every branch of writing,
(C) have been working and from the 1770’s until his death all major
developments in German literature reflected his
(D) was working
influence.
(E) had worked
55. "Did you receive our inquiry? When will we receive (A) Knowing most widely
your confirmation?" (B) To be most widely known
"My apology. It seems that _______. Could you (C) He was most widely known
possibly resend it?"
(D) Having known most widely
(A) we mislay your letter (E) Most widely known
(B) your letter is mislaid 60. "I wouldn’t have bought a new laptop if I had not
(C) we had mislaid your letter needed one."
(D) your letter has been mislaid This means that I _______ a new laptop.
(E) your letter was mislaid (A) did not need (D) bought
56. In the treatment of people _______, the diet must (B) would buy (E) didn’t buy
include more calories than the body needs for (C) would need
energy so that the excess calories can be stored in
the body as fat.

(A) whose underweight


(B) which are underweight
(C) that are to be underweight
(D) who are underweight
(E) whom are underweight

c Universitas Indonesia
Halaman 13 dari 13 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN DASAR
• Matematika Dasar
• Bahasa Indonesia
• Bahasa Inggris

204

Universitas Indonesia
2010
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 13 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

204 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 204
MATA UJIAN : Matematika Dasar, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris
TANGGAL UJIAN : 11 APRIL 2010
WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR
     
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 4 3 1 3c 3 −3 4a
4. Jika 3 − = ,
nomor 18. 2 1 3 −6 21 2b d
maka nilai dari a + b + c + d adalah ....
x
1. Jika f (x) = √ , x 6= ±2 maka f −1 (x) adalah
x 2−4
.... (A) 47 (D) 17
2x (B) 37 (E) 7
(A) f (x) = √
x2 + 2 (C) 27
2x 5. Agar pertidaksamaan 2x2 + 4x + a2 > 6 dipenuhi
(B) f (x) = √ , x 6= ±1
x2 − 1 oleh semua bilangan riil x, maka ....
2x
(C) f (x) = √ , (A) a > 2 atau a < −2
x2 + 1
2x √ (B) −2 < a < 2
(D) f (x) = √ , x= 6 ± 2 √ √
2
x −2 (C) −2 2 < a < 2 2
x √ √
(E) f (x) = √ , x= 6 ±1 (D) a < −2 2 atau a > 2 2
2
x −1
(E) a < −3 atau a > 3
2. Jika A dan B adalah dua kejadian dengan 6. Garis y = mx + 5 memotong parabola
1 1 11
P (A) = dan P (B) = serta P (A ∪ B) = , y = x2 − 4mx + 4n di titik P dan Q. Jika P = (1,6),
8 2 16 maka koordinat Q adalah ....
maka kejadian A dan B adalah ....
3 13
(A) saling bebas (A) ( , )
2 2
(B) saling lepas √ √
5 + 21 15 + 21
(C) tidak saling bebas (B) ( , )
2 2
√ √
(D) saling lepas dan tidak bebas 5 − 21 15 − 21
(C) ( , )
(E) tidak dapat ditentukan hubungannya 2 2
9 29
3. x1 dan x2 adalah bilangan bulat yang merupakan (D) ( , )
4 4
akar-akar persamaan kuadrat
(E) (4,9)
x2 − (2p + 4)x + (3p + 4) = 0, di mana p adalah  
suatu konstanta. Jika x1 , p, x2 merupakan tiga 1
7. Jika f (x) = 5 log (x + 1) + 5
log , maka
suku pertama dari suatu deret geometri, maka x−2
suku ke-12 dari deret geometri tersebut adalah .... f −1 5 log 2 = ....


(A) −1 (A) 3 (D) 6


(B) 1 (B) 4 (E) 7

(C) 6 + 2 5 (C) 5

(D) 6 − 2 5
(E) 4

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 204
8. Jika x + y + 2z = k, x + 2y + z = k dan 11. Sebuah menara dan gedung masing-masing
2x + y + z = k , k 6= 0, maka x2 + y 2 + z 2 jika mempunyai tinggi 50 m dan 62 m. Pada saat sudut
dinyatakan dalam k adalah .... elevasi matahari mencapai 60o , selisih bayangan
menara dan gedung adalah ....
k2
(A) √ √
16 (A) 3 (D) 4 3
√ √
3k 2 (B) 2 3 (E) 8 3
(B) √
16 (C) 3 3
4k 2
(C) 12. Koefisien suku tengah dari (3 − 2x)6 adalah ....
17
3k 2 (A) 4320 (D) −2160
(D)
8
(B) 2160 (E) −4320
2k 2
(E) (C) 160
3
13.
9.

Sebuah tempat air terbuat dari plat baja yang


berbentuk separuh tabung (sesuai gambar). Bagian
Luas segitiga pada gambar adalah .... cm2 atas terbuka dan kapasitasnya 125π liter. Agar
bahan pembuatannya sehemat mungkin,

(A) 4(1 − 3) nilai h = ... meter.

(B) 4( 3 − 1)
√ (A) 1 (D) 50
(C) 4( 3 + 1)
√ (B) 5 (E) 100
(D) 2( 3 + 1) (C) 10

(E) 2(1 − 3) √
14. Persamaan 3 cos x − sin x = 2 − p dapat dicari
10. Sigma membeli 5 kg jeruk impor berlabel diskon penyelesaiannya apabila p memenuhi ....
10%, dan 7 kg jeruk lokal berlabel diskon 5%.
Sigma membayar dengan pecahan Rp100.000,00 (A) −4 ≤ p ≤ 0
dan menerima uang kembali Rp26.350,00. Kasir (B) 0 ≤ p ≤ 4
menyatakan bahwa jumlah potongan harga sesuai
(C) −4 ≤ p ≤ 2
dengan label diskon adalah Rp5.850,00. Jika pada
waktu dan di toko yang sama Prima membeli 2 kg (D) p ≤ −2 atau p ≥ 2
jeruk impor dan 3 kg jeruk lokal sejenis dengan (E) −2 ≤ p ≤ 2
yang dibeli Sigma, maka Prima harus membayar
sebesar ....

(A) Rp30.600,00 (D) Rp34.500,00


(B) Rp31.650,00 (E) Rp35.150,00
(C) Rp33.000,00

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 204
15. Segitiga OAB adalah segitiga sama kaki 18.
(OA = OB). Titik O merupakan titik asal, dan B
terletak di sumbu X positif. Jika koordinat titik
A(3, 4), maka koordinat titik berat segitiga OAB
adalah ....
 
4 8
(A) ,
3 3
 
4 2
(B) ,
3 3
 
2 8
(C) ,
3 3
 
8 4
(D) , Jarak dari titik R ke garis horizontal adalah ....
3 3
  √
(E)
8 2
, (A) 3 + 3 cm
3 3 √
(B) 3 − 3 cm

16. Jika 4p
log(2 log x) + 2 log(4 log x) = 2, maka

(C) 3 + 2 3 cm
5
log x + x + 5 = .... √
(D) 6 + 2 3 cm

(A) 1 (D) 5 (E) 6 − 2 3 cm
(B) 2 (E) 16
(C) 4
17. Jumlah nilai x dan y yang merupakan bilangan Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 19 sampai
bulat dari sistem persamaan berikut: nomor 20.
2x + 3y − 1 = 0  √ 
3 sin x −1 π 3π
x2 − xy − 2y 2 − x − 4y − 2 = 0, 19. Jika A = 2 untuk < x <
sin x cos x 2 2
adalah ....
dan det ( A ) = 1, maka x mempunyai nilai ....
(A) −7 (D) 3 π
(1)
(B) −1 (E) 7 2

(C) 1 (2)
6

(3)
2

(4)
6
20. Diberikan sepasang persamaan 2x − 3y = 13 dan
3x + 2y = b dengan 1 ≤ b ≤ 100, dan b bilangan
bulat. Misalkan n2 = x + y , dengan x dan y adalah
solusi dari persamaan di atas, yang berupa
bilangan bulat, maka nilai n yang memenuhi
adalah ....

(1) 4
(2) 3
(3) 1
(4) 2

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 204
BAHASA INDONESIA
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 sampai 23. Sejumlah badan usaha setelah bencana gempa
nomor 40. menimpa Padang, Sumatera Barat, telah
melakukan PHK (Pemutusan Hubungan Kerja).
21. Jika data perusahaan Anda diakses lebih dari satu Hotel Ambacang melakukan PHK terhadap 120
orang, dari setiap orang dapat diberi hak akses data karyawan dengan pesangon gaji 1 bulan gaji. Hotel
yang berbeda-beda, password ini akan sangat Rocky melakukan PHK terhadap 130 karyawan
berguna. dengan pesangon 3 bulan gaji. Selain itu, Hotel
Kalimat inti dari kalimat luas tersebut adalah ... Bima Minang juga akan mem-PHK 200
karyawannya. Sebaliknya, 200 karyawan RS BMC
(A) Jika data perusahaan Anda diakses lebih dari diminta pihak manajemen untuk membuat surat
satu orang. pengunduran diri dengan alasan RS tersebut tidak
(B) Setiap orang dapat diberi hak akses data yang mampu menggaji karyawan karena bangunan dan
berbeda-beda. peralatan RS rusak berat.
(C) Password ini sangat berguna. Gagasan utama paragraf tersebut adalah ...
(D) Data perusahaan Anda diakses.
(A) Pascagempa di Padang banyak hotel yang
(E) Setiap orang dapat diberi hak akses data. mem-PHK-kan karyawannya.
22. Untuk menanggulangi pencemaran tanah akibat (B) Pengusaha dengan terpaksa harus mem-PHK
penumpukan sampah itu dapat dilakukan melalui karyawan.
berbagai cara seperti melalui program 3 R, yaitu (C) Sejumlah badan usaha melakukan PHK.
reduce, reuse, dan recycle.
(D) PHK membuat para pekerja tidak memiliki
Perbaikan kalimat yang tepat untuk kalimat
pekerjaan.
tersebut adalah ...
(E) PHK terjadi karena perusahaan tersebut
(A) Penanggulangan pencemaran tanah akibat bangkrut.
penumpukan sampah itu dapat dilakukan
24. Terlepas dari kontroversi mengenai autisme, para
melalui program 3 R, yaitu reduce, reuse, dan
peneliti tidak menjumpai hubungan yang jelas
recycle.
antara autisme dan vaksinasi. Beberapa kasus
(B) Menanggulangi pencemaran tanah akibat memang memperlihatkan bahwa gejala autisme
penumpukan sampah itu dapat dilakukan muncul setelah si anak mendapatkan suntikan
melalui berbagai cara. vaksin tertentu. Vaksin yang sering dicurigai dapat
(C) Menanggulangi pencemaran tanah akibat memicu autisme ialah MMR. Namun, para peneliti
penumpukan sampah itu dapat dilakukan yakin ini hanya sebuah kebetulan.
melalui program 3 R, yaitu reduce, reuse, dan Gagasan pokok paragraf di atas adalah ...
recycle.
(D) Untuk menanggulangi pencemaran tanah (A) Para peneliti tidak menjumpai hubungan yang
jelas antara autisme dan vaksinasi.
akibat penumpukan sampah itu melalui
berbagai cara dapat dilakukan seperti program (B) Beberapa kasus memperlihatkan bahwa gejala
3 R, yaitu reduce, reuse, dan recycle. autisme muncul setelah si anak mendapatkan
suntikan vaksin tertentu.
(E) Penanggulangan pencemaran tanah akibat
penumpukan sampah itu berbagai cara dapat (C) Vaksin yang sering dicurigai dapat memicu
dilakukan seperti program 3 R, yaitu reduce, autisme ialah MMR.
reuse, dan recycle. (D) Para peneliti yakin ini hanya sebuah kebetulan.
(E) Gejala autisme yang muncul setelah si
anak mendapatkan suntikan vaksin tertentu
merupakan sebuah kebetulan.

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 204
25. Di antara lima kalimat berikut, kalimat yang 28. Perlu kita sadari bahwa tidak semua tayangan
penulisannya benar dari segi kaidah adalah ... televisi dapat berpengaruh negatif terhadap
pembentukan perilaku anak. Ada tayangan yang
(A) "Siapa dia, Mas?" tanyanya sambil menunjuk justru mengajarkan anak berperilaku baik,
perempuan molek berambut panjang yang dari menghargai pendapat teman, dan hormat terhadap
tadi berdiri mematung di dekat kios Pak Udin. orangtua. Sayangnya, tayangan televisi yang
(B) Makna kata fleksibel adalah "luwes". seperti itu sangat sedikit jumlahnya. Hasil
penelitian Yayasan Kesejahteraan Anak Indonesia
(C) "Sewaktu pintu kelas kubuka, kudengar suara
menyebutkan persentase acara televisi khusus
serentak dari murid-muridku, "Selamat pagi,
anak-anak hanya sekitar 2,7%−4,5% dari total
Bu Guru," kisah Bu Kiki.
tayangan. Yang lebih mengkhawatirkan, materi
(D) Kata depan "di", "ke", dan "dari" dituliskan yang disajikan sangat mengganggu perkembangan
terpisah dari kata yang mengikutinya, misalnya
perilaku anak-anak karena kebanyakan bertemakan
di kamar, ke atas, dan dari belakang.
cerita kurang bermutu.
(E) Harga kaos ini tidak lebih dari Rp. 30.000,- . ... , diperlukan perhatian yang cukup serius untuk
26. Kalimat-kalimat berikut tidak efektif, KECUALI ... mengantisipasi pengaruh negatif tayangan televisi
bagi anak karena anak adalah generasi penerus
(A) Topeng adalah benda dengan bentuk tertentu bangsa dan melalui tangan merekalah
yang dapat dikenakan seseorang sehingga pembangunan bangsa ini akan diwariskan. Jadi,
pada saat seseorang mengenakan topeng sangat tidak mungkin apabila bangsa yang besar
tersebut, ia dapat menarik sifat dari topeng ini dibangun oleh generasi muda yang memiliki
yang dikenakannya. perilaku buruk.
Kata sambung antarparagraf yang harus
(B) Dengan memiliki sepasang mata dan alisnya,
digunakan pada awal paragraf kedua adalah ...
dua daun telinga yang dihiasi anting, satu
hidung dengan kumis bapang, jambang dan (A) akan tetapi.
jenggot yang lebat, serta mulut yang terbuka
sehingga terlihat gigi yang besar dengan (B) meskipun demikian.
taringnya yang tajam. (C) karena.
(C) Sedangkan menurut Kardji, topeng merupakan (D) oleh karena itu.
kata lainnya dari tapel sebagai penutup muka.
(E) padahal.
(D) Tidak dapat diketahui dengan pasti apakah
sejak dulu Ondel-ondel digunakan sepasang 29. Di antara lima kalimat berikut, kalimat yang
(lelaki-perempuan), bahkan sekarang penulisannya benar dari segi kaidah penulisan
diikutsertakan pula anak-anaknya yang lebih angka adalah ...
kecil.
(E) Bila merujuk pada pendapat orang bahwa (A) "Kalau ingin memahami lebih lanjut topik yang
Ondel-ondel merupakan penjelmaan danyang sedang kita bahas, Saudara dapat membaca Bab
(setan), maka bentuk yang seram lebih III, Pasal 8, halaman 67," katanya.
representatif dibanding yang cantik. (B) 15 orang dinyatakan hilang dalam gempa tahun
lalu.
27. Di antara kalimat-kalimat berikut, kalimat yang (C) Dari 33 peserta, delapan belas di antaranya
bukan kalimat baku adalah ... perempuan dan sisanya laki-laki.
(A) Permintaan para langganan telkomsel segera (D) Saya telah menyerahkan 7 karung beras kepada
ditanggapi dengan cepat. fakir miskin.
(E) Dia dilahirkan tahun 50-an.
(B) Pengendara mobil dilarang melewati jalan itu,
kecuali pada hari libur.
(C) Sehubungan dengan itu, dikemukakannya
saran-saran yang positif.
(D) Kita memerlukan pemikiran untuk
memecahkan masalah itu.
(E) Satu cara terbaik hidup sehat adalah mengatur
diet yang seimbang.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 204
30. Peningkatan jumlah penumpang kereta rel listrik 32. (1) Investasi yang baik adalah investasi emas dalam
Jabotabek pada Oktober 2007 tercatat sebanyak bentuk batangan ... investasi dalam bentuk tanah.
182.528 orang dan meningkat menjadi 195.588 (2) Emas batangan mudah dijual kembali. (3) ...,
orang pada November 2007. emas batangan tidak memerlukan ongkos
Jika kita memperbaiki kalimat di atas, kata yang pembuatan seperti halnya emas perhiasan. (4) ...,
harus dibuang adalah ... tidak ada salahnya jika Anda mempertimbangkan
investasi emas dalam bentuk batangan.
(A) sebanyak. Kata hubung yang paling sesuai untuk mengisi
(B) meningkat menjadi. rumpang di atas adalah ...
(C) peningkatan. (A) dibandingkan, lagi pula, dengan demikian
(D) tercatat. (B) daripada, selain itu, jadi
(E) jumlah. (C) dari, sebagai tambahan, jadi
31. Baterai nano memiliki kelebihan bisa "tidur (D) dibandingkan dengan, selain itu, dengan
panjang" alias tahan lama meski tidak dipakai demikian
selama 15 tahun. Dengan begitu, baterai dapat (E) daripada, sementara itu, jadi
digunakan sebagai power untuk alat sensor
monitor radioaktif atau sensor monitor bahan 33. Banyak atlet yang dulunya berprestasi, tetapi
kimiawi beracun lain. Baterai nano ini bisa sekarang hidupnya susah. Hal ini disebabkan oleh
langsung "hidup" dan dengan waktu singkat kecenderungan untuk beralih profesi bagi seorang
memberi energi tinggi saat dibutuhkan. Baterai atlet masih sulit. Selain minimnya keterampilan,
nano juga baterai pertama yang mampu atlet segan menanggalkan titelnya sebagai "sang
membersihkan dirinya sendiri setelah digunakan. juara". Banyak atlet yang masih gengsi untuk
Ia akan menetralkan cairan kimia beracun yang menjadi pedagang atau pegawai kantoran. Jadi,
timbul di dalamnya. mereka memilih menjadi pelatih. Ketika mereka
Yang dinyatakan mengenai baterai nano dalam teks pensiun dari pelatih, mereka tidak mempunyai
di atas adalah ... penghasilan. Akhirnya, hidup mereka menjadi
susah. Situasi ini sebenarnya dapat dihindari kalau
(A) kelebihan dan kekurangan baterai nano. saja mereka mau berusaha meninggalkan ego
mereka sebagai "sang juara".
(B) kelebihan dan kekurangan baterai nano
Pesan yang paling tepat yang ingin disampaikan
dibandingkan dengan baterai lain.
melalui teks di atas adalah ...
(C) penggunaan baterai nano sensor monitor bahan
kimiawi beracun. (A) Alih profesi bagi seorang atlet masih sulit.
(D) kelebihan baterai nano sebagai alat sensor (B) Atlet ingin tetap menjadi sang juara.
monitor radioaktif.
(E) kelebihan-kelebihan baterai nano. (C) Atlet harus meninggalkan ego "sang juara".
(D) Atlet masih gengsi untuk menjadi pedagang
atau pegawai kantoran.
(E) Atlet lebih senang menjadi pelatih.

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 204
34. Saat ini, sebagian burung di Indonesia berada di 37. ... Batik kraton adalah batik yang pada awalnya
tepi jurang kepunahan. Dalam hal ini, tercatat 71 berkembang di dalam kraton. Batik ini dulu hanya
jenis burung endemik berstatus kritis, genting, dan boleh dipakai oleh keturunan bangsawan yang
rentan. Di antaranya adalah burung yang tinggal di lingkungan Kraton Solo atau Puro
merupakan lambang nasional Indonesia, elang Mangkunegaran, tetapi sekarang boleh dipakai
jawa. siapa saja. Batik nonkraton adalah batik yang
Kalimat yang dapat melanjutkan kutipan di atas berkembang di luar kraton, yaitu di kalangan para
adalah ... saudagar. Batik ini sejak dulu boleh dipakai siapa
saja.
(A) Burung endemik lain yang berstatus kritis Kalimat yang tepat mengawali paragraf di atas
adalah cenderawasih. adalah ...
(B) Burung paok hujan memiliki panjang 18 cm.
(C) Peneliti Indonesia tidak memiliki data komplet (A) Pemakai batik kraton dan batik nonkraton.
mengenai migrasi burung daratan. (B) Pemakaian batik kraton terbatas, sedangkan
(D) Jenis burung ini patut dilindungi. batik nonkraton tidak terbatas.
(C) Batik kraton dan batik nonkraton adalah batik
(E) Habitat burung-burung di Indonesia itu rusak. yang digemari orang.
35. Kalimat yang tidak efektif adalah ... (D) Ada dua jenis batik solo, yaitu batik kraton dan
batik nonkraton.
(A) Tindak kekejaman, kekerasan, dan menindas (E) Pada awalnya, pemakaian batik kraton dan
orang kecil merupakan perbuatan tidak terpuji. batik nonkraton berbeda.
(B) Ketika saya datang, mereka sudah berkumpul 38. Kata berimbuhan yang dipakai pada konteks yang
di halaman sekolah untuk menanti inspektur tidak tepat ditemukan dalam kalimat ...
upacara.
(C) Tata tertib ini tidak boleh diubah sampai ada (A) Burung gereja beterbangan mendengar suara
tata tertib baru yang disahkan oleh pimpinan. lonceng berdentang.
(D) Sebagai mahasiswa, Anda diharapkan dapat (B) Anak-anak kejar-mengejar di halaman sekolah.
memberi keteladanan yang baik. (C) Para penonton berlari-larian turun ke tengah
(E) Diperlukan orang yang sanggup berpikir kritis lapangan tatkala melihat api berkobar.
dan tidak ekstrem. (D) Amran dan Rio selalu surat-menyurat melalui
36. Ulama itu mempertemukan Hasan dan Azizah. e-mail.
Proses pembentukan kata mempertemukan dalam (E) Pemandangan indah terhalang karena lembah
kalimat di atas sejalan dengan proses pembentukan berselimutkan kabut.
kata berimbuhan memper-kan dalam kalimat ...

(A) Patih Gadjah Mada berupaya mempersatukan


kerajaan-kerajaan Nusantara.
(B) Atasan Anda tidak mempersalahkan Anda atas
peristiwa yang terjadi kemarin.
(C) Mengapa Andi selalu mempertanyakan
nilai-nilai kuliahnya?
(D) Saya mohon Anda tidak mempersamakan saya
dengan dia.
(E) Wartawan memperjuangkan orang yang
tertindas dengan kata-kata.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 204
39. (1) O, ibunya sayang, setua itu ia masih rajin pergi
ke pasar seperti dulu. (2) Ia tidak berkata lagi,
melangkah meninggalkan adiknya sendirian di
dapur. (3) Tanah masih basah bekas hujan
semalam, namun cuaca bersih sekali, langit biru
merata dan puncak Gunung Kelud jauh di timur
tersaput merah. (4) Pelan sekali seperti merayapi
puncaknya, matahari naik juga akhirnya. (5) Hari
masih pagi. (6) Burung jalak berlompatan di tanah
samping perigi, kutilang ramai beterbangan dari
dahan ke dahan. (7) Kandang sapi .... (Dikutip dari
novel Pulang karya Toha Mohtar. Jakarta: Pustaka
Jaya, 1994 (cet. ke-5), hlm. 22).
Makna kata perigi pada kalimat 6 dalam teks di atas
adalah ...

(A) ’balai-balai’.
(B) ’gudang tua’.
(C) ’empang’.
(D) ’tanggul’.
(E) ’sumur’.
40. Perlindungan terhadap kesehatan dan keselamatan
kerja sesuai dengan Undang-undang Tenaga Kerja
diberlakukan terhadap semua orang di tempat
kerja. Anjuran kesehatan dan keselamatan kerja
merupakan tugas penting manajemen yang baik di
semua wilayah. Perusahaan, bagaimanapun,
berkewajiban melindungi semua karyawan di
seluruh tempat kerja. Karyawan harus menerima
salinan tertulis undang-undang tersebut dari
perusahaan agar mereka mengetahui hak mereka.
Dari kalimat berikut ini, kalimat yang sesuai
dengan kutipan di atas adalah ...

(A) Tidak ada peraturan kesehatan dan


keselamatan kerja sebelum sebelum adanya
Undang-Undang Tenaga Kerja.
(B) Undang-undang kesehatan dan keselamatan
kerja hanyalah tanggung jawab karyawan.
(C) Karyawan perlu mengetahui isi
Undang-Undang Tenaga Kerja karena berkaitan
dengan hak kesehatan dan keselamatan mereka
selama bekerja.
(D) Undang-undang menyatakan bahwa semua
karyawan harus menerima salinan tertulis.
(E) Perlindungan terhadap kesehatan dan
keselamatan kerja berlaku untuk karyawan
tetap.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 204
BAHASA INGGRIS
European society in the 18th century was a broad pyramid, with the few of the nobility at the top and the masses of
the peasantry at the bottom. In western Europe there was an increasing split between the wealthy nobility, who spent
much of their time practicing exquisite etiquette at court, and those lower nobles who stayed in the countryside, hunting
and running their estates with little concern for either social niceties or abstract ideas. Only a few at the social peak lived
the life portrayed in 20th century historical novels−amid bright chandeliers, powdered wigs, and beautiful women−but
it was in this milieu that the century earned its reputation for licentiousness and decadence. Every monarch had his
mistresses, and the ways of Versailles were mimicked across Europe, most absurdly in the courts of the tiny German
principalities.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 sampai


nomor 42.

41. The topic of this paragraph is _______.

(A) the wealthy and the poor


(B) the European pyramid
(C) the wealthy nobility in Europe
(D) the European luxurious life in the 18th century
(E) social life in the 18th century European society
42. The paragraph which precedes this one most likely
discusses _______.

(A) European lower nobles


(B) wealthy people in Germany
(C) family disputes in Europe
(D) social class in European society
(E) social problems

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 204
A monkey that has acquired the sole power to hand out apples is generously rewarded with grooming sessions by
the other monkeys in its group. However, as soon as another monkey can hand out apples as well, the market value of
the first monkey is halved. The monkeys therefore unerringly obey the law of supply and demand. In the experiment
researchers placed food containers with highly-desired pieces of apple in two groups of South African vervet monkeys.
For the monkeys there was just one problem: only one in each group could open the food container. This monkey had a
low position in the rank order and was therefore scarcely groomed. However, as soon as she acquired the power to hand
out apples she was valued more and was groomed a lot by the rest of the group. Yet she could only enjoy that privilege
briefly; the researchers placed a second food container that could be opened by another low-ranking female. From that
moment onwards the market value of the first monkey was halved, and she was therefore groomed half as often.
The experiments revealed that the female monkeys that could open the food containers were groomed more than
when they exerted no power over the food production. The females concerned also did not have to groom the other
monkeys as long. They were therefore paid for their services as food suppliers. Biological market theory predicts that
the market value of these female monkeys should vary according to the law of supply and demand. The fact that the
grooming time of the first monkey was halved as soon as the second monkey gained the power to distribute apples,
confirms this idea; the price of goods - in this case the female monkeys who could open the containers - was
instantaneously adjusted to the market. Immediately after the opening of the food containers, the researchers registered
how long the females were groomed for. The next occasion on which the females could open a container was, however,
several days later. The fact that the females were still groomed more indicates that the vervet monkeys apply a strategy
that works in the long term. The choice of partners is also influenced by long-term attitudes; the monkeys can value one
monkey relatively more than the others.
A change in price − grooming for less long if there is another monkey that supplies apples − is only possible if a
negotiation process takes place. Many economists assume that such negotiations can only take place if they are
concluded with a contract. However, the vervet monkeys do not have the possibility to conclude such binding contracts
and yet they still succeed in agreeing to a change in price for a service.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 43 sampai 45. According to the text, the grooming time of the
nomor 47. female monkey that can open a food container
_______.
43. The most appropriate title for this passage is
_______. (A) is decided through negotiations with other
monkeys
(A) Vervet Monkeys’ Grooming Habits (B) is not affected when another female can supply
(B) Why Monkeys Groom apples
(C) Monkeys’ Reward for Distributing Food (C) is reduced if there is another monkey that
(D) Economic Rules of Supply and Demand for supplies apples
Monkeys (D) is determined by the number of apples they can
(E) The Application of Economic Principles provide
(E) is always the same for every monkey
44. The word "unerringly" in paragraph 1 is closest in
meaning to _______. 46. Which of the following statements is NOT TRUE,
according to the text?
(A) equally
(B) precisely (A) Vervet monkeys only apply a short term
strategy.
(C) progressively
(B) Female monkeys supplying apples received
(D) abruptly rewards from other groups.
(E) unexpectedly (C) There were two food containers involved in the
experiment.
(D) Vervet monkeys behave according to the law of
supply and demand.
(E) Vervet monkeys could have negotiations
without binding contracts.

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 204
47. This passage would probably be an assigned
reading in which of the following course?

(A) Economics (D) Statistics


(B) Science (E) Psychology
(C) Sociology

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 204
Major developments have taken place in the field of agriculture during the last century, one of the most important of
which has been the introduction and extensive use of machinery. This has had great effects on the environment and on
the lives of millions of people around the world. ____(48)____ , consideration of some of the efforts of agricultural
mechanization , both positive and negative, is ____(49)____ for any country currently experiencing an increase in the use
of such machines. The ____(50)____ increase in output that has been made possible by more use of mechanization is
probably the most important positive effect of this process. The speed of planting crops, spreading fertilizers and
pesticides, and harvesting, is phenomenal. All three of these processes contribute to equally enormous increases in
production. ____(51)____, mechanization has improved food production during this century and has helped to feed the
larger world ____(52)____.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 48 sampai


nomor 52.

48. ....

(A) Besides (D) In addition


(B) Therefore (E) However
(C) Otherwise
49. ....

(A) serious (D) sensitive


(B) thorough (E) essential
(C) efficient
50. ....

(A) whole (D) urgent


(B) absolute (E) gradual
(C) vast
51. ....

(A) However (D) Thus


(B) In addition (E) Moreover
(C) Besides
52. ....

(A) population (D) populate


(B) populated (E) populist
(C) populous

c Universitas Indonesia
Halaman 12 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 204
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 53 sampai 57. "Did you receive our inquiry? When will we receive
nomor 60. your confirmation?"
"My apology. It seems that _______. Could you
53. "Did you complete your term paper last night?" possibly resend it?"
"_______, but I was too tired"
(A) we mislay your letter
(A) I was lucky
(B) your letter is mislaid
(B) I should have done it
(C) we had mislaid your letter
(C) I’m terribly sorry
(D) your letter has been mislaid
(D) I couldn’t make it
(E) your letter was mislaid
(E) I managed to
58. I’ve just received an email from the bookstore
54. "The earthquake happening at about 3 o’clock _______ that the newest Harry Potter novel will be
yesterday caused many people to panic." available next week.
"Including me, as I _______ on the third-floor of my
office at that time." (A) to say (D) to be saying
(A) worked (B) saying (E) said
(C) which said
(B) have worked
59. "Your hair looks great."
(C) have been working
"Thanks. I ______________ at that new
(D) was working hairdresser’s."
(E) had worked
(A) cut my hair
55. "Where’s the report, Ben? You told me it would be
ready by now. I need it for the board meeting this (B) have cut my hair
afternoon." (C) had my hair cut
"Don’t worry, Jim. _______ before the board (D) had to cut my hair
meeting."
(E) was cutting my hair
(A) I have it finished 60. "I’ve called him several times to no avail. He must
(B) I have had it finished have forgotten to bring his mobile phone."
(C) I will have it finished This means that he _______.
(D) The report will finish (A) didn’t have a mobile phone
(E) The report has finished (B) didn’t remember to bring his mobile phone
56. _______ his parents had wanted him to be a (C) remembered bringing his mobile phone
government administrator when he graduated (D) could not remember his mobile phone
from college, he ended up to be the most wanted
terrorist of the country. (E) didn’t forget to bring his mobile phone

(A) When (D) Since


(B) While (E) Unless
(C) Until

c Universitas Indonesia
Halaman 13 dari 13 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN DASAR
• Matematika Dasar
• Bahasa Indonesia
• Bahasa Inggris

205

Universitas Indonesia
2010
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 11 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

205 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 205
MATA UJIAN : Matematika Dasar, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris
TANGGAL UJIAN : 11 APRIL 2010
WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 3. Diketahui
 AX =B, BC= D. Jika
  
nomor 17. 1 2 3 2 7 2
A= ,C = ,D=
−3 −5 1 1 5 1
x x−1
1. Jika f (x) = , g(x) = dengan maka X adalah ....
x+1 x
−1
x 6= −1, x 6= 0 maka (f ◦ g) (x) adalah ....
 
2 1
(A)
41 −19
1−x 1
(A) , x 6= 
33 54

1 − 2x 2 (B)
−1 19 31
(B) , x 6= 0  
x −33 19
(C)
1 − 2x 54 −31
(C) , x 6= 1
1−x 
−33 54

1 (D)
(D) , x 6= 0 19 −31
x  
−41 −2
(E)
1+x
, x 6= −
1 (E)
19 1
1 + 2x 2
2. x1 dan x2 adalah bilangan bulat yang merupakan 4. Jika x + y + 2z = k, x + 2y + z = k dan
akar-akar persamaan kuadrat 2x + y + z = k , k 6= 0, maka x2 + y 2 + z 2 jika
x2 − (2p + 4)x + (3p + 4) = 0, di mana p adalah dinyatakan dalam k adalah ....
suatu konstanta. Jika x1 , p, x2 merupakan tiga
k2
suku pertama dari suatu deret geometri, maka (A)
suku ke-12 dari deret geometri tersebut adalah .... 16
3k 2
(B)
(A) −1 16
(B) 1 4k 2
√ (C)
(C) 6 + 2 5 17
√ 3k 2
(D) 6 − 2 5 (D)
8
(E) 4 2k 2
(E)
3

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 205
5. 9. Segitiga ABC mempunyai sisi-sisi a, b dan c, dengan
perbandingan a : b : c = 2 : 3 : 4, maka tan(A + B) =
....

(A) − 15

15
(B) −
4
2
Luas segitiga pada gambar adalah .... cm2 (C)
3

√ 15
(A) 4(1 − 3) (D)
√ 4
(B) 4( 3 − 1) √
√ (E) 15
(C) 4( 3 + 1) √
√ f (x) = 3 cos x◦ , terletak di bawah
10. Grafik fungsi √
(D) 2( 3 + 1) grafik g(x) = 2 − sin x◦ pada interval ....

(E) 2(1 − 3)
(A) 75◦ < x < 285◦
6. Jika y = 3x √
+ 1 , maka nilai y untuk x yang
memenuhi x2 − 2x + 1 − 2 |x + 1| ≥ 0 adalah .... (B) 75◦ < x < 345◦
(C) x < 75◦ atau x > 285◦
(A) y ≤ −8 atau y ≥ 2
(D) x < 75◦ atau x > 345◦
(B) −8 ≤ y ≤ 0
(E) x < 15◦ atau x > 75◦
(C) y ≤ −10 atau y ≥ 0
11. Jika x dan y adalah bilangan bulat yang memenuhi
(D) −10 ≤ y ≤ 0 sistem berikut:
(E) y ≤ −8 atau y ≥ 0 3x + 4y = 32
y>x
7. Kota A memiliki 500 pemilih yang semuanya 3
menentukan dua hal pada suatu referendum. Hal y < x,
2
pertama menunjukkan bahwa terdapat 375 yang maka x + y = ....
setuju, sementara hal kedua menunjukkan 275
yang setuju. Jika ternyata tepat ada 40 pemilih yang (A) 5 (D) 9
tidak setuju dengan kedua hal tersebut, maka (B) 7 (E) 12
banyaknya pemilih yang setuju tehadap kedua hal
(C) 8
tersebut adalah ....
12. Jika θ1 dan θ2 memenuhi persamaan
(A) 190 (D) 350 10 cos 2x + sin x − 9 = 0 dengan θ1 > θ2 , maka
(B) 210 csc2 θ1 − csc2 θ2 = ....
(E) 460
(C) 310 (A) −41 (D) 9
2
8. Jika x memenuhi persamaan x log x
= 16, maka (B) −9 (E) 41
4
log x2 = .... (C) −1
(A) 2 atau −2 13. Jika diketahui f (x) = |tan(x)| , maka laju
1 perubahan f (x) pada saat x = k, di mana
(B) 4 atau π
4 < k < π akan sama dengan ....
2
(C) 1 atau −1
(D) 4 atau −4 (A) − sin(k) (D) sec2 (k)
1 (B) cos(k) (E) cot(k)
(E) 2 atau
2 (C) − sec2 (k)

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 205
3 sin 2x cos 2a − 3 cos 2x sin 2a Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 18 sampai
14. Diketahui f (x) = ,
sin(x − a) nomor 20.
nilai maksimum dari fungsi tersebut adalah ....
18. Diberikan sepasang persamaan 2x − 3y = 13 dan
(A) 2 (D) 5 3x + 2y = b dengan 1 ≤ b ≤ 100, dan b bilangan
(B) 3 (E) 6 bulat. Misalkan n2 = x + y , dengan x dan y adalah
solusi dari persamaan di atas, yang berupa
(C) π
bilangan bulat, maka nilai n yang memenuhi
15. Zakiya membeli x tangkai bunga seharga y rupiah, adalah ....
dengan x dan y adalah bilangan bulat, y dalam
ribuan (misalnya 2 adalah Rp2.000,00). Saat hendak (1) 4
meninggalkan toko, pramuniaganya berkata, "Jika (2) 3
Anda membeli lagi 18 tangkai bunga, saya akan
menjualnya dengan harga 6 sehingga Anda hemat (3) 1
0,6 per lusin tangkai bunga". Nilai x dan y yang (4) 2
memenuhi kondisi ini adalah .... ( x
, x 6= 0
(A) x = 10, y= 4 19. Daerah hasil dari fungsi f (x) = |x|
0, x = 0
(B) x= 12, y= 3 adalah ....
(C) x = 12, y= 4
(1) 1
(D) x = 10, y= 3
(2) 0
(E) x = 15, y = 5
(3) −1
16. Jika a dan b adalah bilangan bulat positif dan b
(4) (−∞, ∞)
bukan kuadrat dari suatu bilangan√ bulat, relasi dari
a dan b sehingga jumlah dari a + b dan 20. Nilai x yang memenuhi persamaan
kebalikannya merupakan bilangan bulat adalah .... x2 − px + 20 = 0 dan x2 − 20x + p = 0 adalah ....

(A) a2 = b − 1 (1) 10 − 4 5
(B) a2 = b + 1 (2) −1

(C) a = b + 1
2 (3) 10 + 4 5
(D) a2 = b2 + 1 (4) 1
(E) a = b + 1
17. Jika (x1 , y1 ) dan (x2 , y2 ) adalah penyelesaian dari
sistem persamaan berikut:
1 5 √
( log x) + 3 log y = 4
2 x
log 25 − y log 9 = 1
maka 5 log x1 x2 − 3 log y1 y2 = ....

(A) 4 (D) 12
(B) 6 (E) 16
(C) 8

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 205
BAHASA INDONESIA
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 sampai 24. Kalimat berikut yang efektif adalah ...
nomor 40.
(A) Elizabeth Pahl, pemandu kami, bercerita, udara
21. Para pegawai negeri menerima gaji setiap awal pagi itu memang sangat luar biasa.
bulan dan dibelanjakan sebagian untuk keperluan (B) Selain itu, karena bentuk topografinya, banyak
sehari-hari. ditemui jurang-jurang, lidah glestser serta
Kalimat tersebut dapat menjadi efektif jika celah-celah es yang berbahaya.
diperbaiki dengan cara ...
(C) Dengan menumpang Aeroflot SU-787, dari
(A) menghilangkan kata para. Moskow kami tiba tepat pukul 19.50 di
Miralnye Vody.
(B) menambahkan kata pada sebelum kata setiap.
(D) Meskipun Rusia sudah berubah dan membuka
(C) mengganti kata dibelanjakan dengan diri ala reformasi, namun sisa-sisa ciri negara
membelanjakannya. sosialis dari negeri tirai besi ini masih terlihat.
(D) menambahkan –nya pada kata keperluan. (E) Senin pagi, 17 Agustus 2009, di tengah
(E) menghilangkan kata awal. kebekuan udara yang mencapai suhu −25o C,
kami sudah bangun dan mempersiapkan diri
22. Pernahkah mengalami pada saat bangun tidur, untuk mendaki puncak Gunung Elbrus.
mata Anda tampak sembab dan kulit terlihat
kusam? Itu artinya Anda kurang tidur. Perlu 25. Pada malam Minggu diselenggarakan pertunjukan
diketahui, selain asupan nutrisi dari dalam dan musik di panggung utama.
luar tubuh, kualitas tidur juga bisa memengaruhi Kata pertunjukan mengalami pola pembentukan
kondisi kesehatan dan keindahan kulit kita. yang sama dengan kata berimbuhan per-an dalam
Pernyataan berikut tepat sebagai jawaban untuk kalimat berikut, KECUALI ...
pertanyaan dalam kutipan di atas, KECUALI ...
(A) Peragaan busana kali ini menampilkan busana
(A) Jam tidur yang tidak cukup dapat pengantin.
mengakibatkan mata sembab dan kulit kusam. (B) Saya selalu berupaya memberikan perhatian
(B) Pola makan yang tidak benar akan berdampak kepada orang tua.
bagi kesehatan kulit. (C) Ani mengagumi perlakuan Ria kepada
(C) Kualitas tidur yang tidak wajar dapat sahabatnya yang cacat.
memengaruhi mata sembab dan kulit kusam. (D) Persamaan hak kaum perempuan dengan pria
(D) Penggunaan krim malam sesaat sebelum tidur terus diperjuangkan.
akan membuat kulit cerah. (E) Perbuatan Rio terhadap temannya sulit
(E) Ruang tidur yang mewah dapat membuat tidur dimaafkan.
nyaman sehingga mata tidak sembab. 26. (1) Tempe dan tahu buatan Mampang tidak
23. Kalimat yang tidak efektif adalah ... menggunakan formalin. (2) Agar tetap awet,
kuncinya adalah masa fermentasi yang sempurna.
(A) Tindak kekejaman, kekerasan, dan menindas (3) Biasanya setelah diberi ragi, tempe dibiarkan
orang kecil merupakan perbuatan tidak terpuji. selama tiga hari hingga benar-benar siap dijual. (4)
Tempe dengan proses pembuatan seperti itu
(B) Ketika saya datang, mereka sudah berkumpul
memiliki rasa yang enak. (5) Kedelai yang dipakai
di halaman sekolah untuk menanti inspektur
biasanya dimpor dari Amerika Serikat.
upacara.
Kalimat yang tidak mendukung gagasan utama
(C) Tata tertib ini tidak boleh diubah sampai ada adalah ...
tata tertib baru yang disahkan oleh pimpinan.
(D) Sebagai mahasiswa, Anda diharapkan dapat (A) kalimat 2.
memberi keteladanan yang baik. (B) kalimat 3 dan 4.
(E) Diperlukan orang yang sanggup berpikir kritis (C) kalimat 4.
dan tidak ekstrem.
(D) kalimat 4 dan 5.
(E) kalimat 5.

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 205
27. (1) Penularan DBD terjadi melalui gigitan nyamuk 29. Mikhael Novak (The Joy of Sports, 1976)
Aedes aegypti/Aedes albopictus betina. (2) Nyamuk ini mengemukakan bahwa peristiwa olahraga
sebelumnya telah membawa virus dalam tubuhnya termasuk sepak bola, hadir seperti "liturgi" atau
dari penderita demam berdarah lain. (3) Nyamuk upacara religius lainnya. Di sana ada tata cara yang
tersebut berasal dari Brazil dan Ethiopia dan sering nyaris sakral dan mesti dihormati. Fungsinya pun
menggigit manusia pada waktu pagi dan siang. (4) menyerupai fungsi liturgi: memberi manusia
Orang yang berisiko terkena demam berdarah perasaan kesatuan utuh dengan hal-hal di luar
adalah anak-anak yang berusia di bawah 15 tahun. dirinya, mengajari manusia untuk menghormati
(5) Orang yang tinggal di lingkungan lembap serta "nasib" (kalah/menang), menampilkan model
daerah pinggiran kumuh juga berpotensi terkena kepahlawanan atau kepengecutan, dan akhirnya
demam berdarah. (6) Penyakit DBD sering terjadi merayakan kebersamaan itu sendiri.
di daerah tropis dan muncul pada musim Maksud pernyataan Mikhael Novak dalam teks di
penghujan. (7) Virus ini kemungkinan muncul atas adalah ...
akibat pengaruh musim/alam serta perilaku
manusia. (A) Olahraga mempunyai nilai spiritual
Perbaikan yang tepat untuk kalimat (3) adalah ... sebagaimana layaknya agama.
(B) Olahraga dan agama itu sama.
(A) Nyamuk tersebut berasal dari Brazil dan
Ethiopia. Nyamuk itu senang menggigit (C) Kemiripan antara olahraga dan agama terletak
manusia pada waktu pagi dan siang. pada liturgi.
(B) Nyamuk tersebut berasal dari Brazil dan (D) Nilai sakral dalam olahraga harus dihormati.
Ethiopia, lalu sering menggigit manusia pada (E) Nilai spiritual dalam olahraga adalah
waktu pagi dan siang. merayakan kebersamaan.
(C) Nyamuk tersebut berasal dari Brazil dan 30. Asap rokok yang baru mati di asbak mengandung
Ethiopia. Biasanya, nyamuk itu menggigit tiga kali lipat bahan pemicu kanker.
manusia pada waktu pagi dan siang. Kalimat di atas bukan kalimat yang efektif. Agar
(D) Nyamuk tersebut berasal dari Brazil dan menjadi efektif, kalimat tersebut dapat diperbaiki
Ethiopia. menjadi ...
(E) Nyamuk tersebut sering menggigit manusia
(A) Asap rokok yang baru mati terkandung tiga kali
pada waktu pagi dan siang.
lipat bahan pemicu kanker.
28. Kata berimbuhan yang dipakai pada konteks yang (B) Asap rokok yang baru mati di asbak
tidak tepat ditemukan dalam kalimat ... mengandung tiga kali lipat bahan yang
memicu kanker.
(A) Burung gereja beterbangan mendengar suara (C) Asap rokok yang baru dimatikan di asbak
lonceng berdentang. mempunyai tiga kali lipat bahan pemicu
(B) Anak-anak kejar-mengejar di halaman sekolah. kanker.
(C) Para penonton berlari-larian turun ke tengah (D) Asap rokok yang baru mati di asbak memiliki
lapangan tatkala melihat api berkobar. tiga kali lipat bahan pemicu kanker.
(D) Amran dan Rio selalu surat-menyurat melalui (E) Asap dari rokok yang baru dimatikan di asbak
e-mail. mengandung tiga kali lipat bahan pemicu
(E) Pemandangan indah terhalang karena lembah kanker.
berselimutkan kabut. 31. Enam belas orang utan sumatra akan
dilepasliarkan di habitat aslinya di Taman nasional
Bukit Tigapuluh, Jambi. Makna dilepasliarkan dalam
kalimat tersebut adalah ...

(A) dilepas lalu dibiarkan hidup bebas.


(B) dijadikan binatang liar.
(C) dipelihara di alam liar.
(D) diberikan kandang di hutan.
(E) dilatih untuk hidup di alam bebas.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 205
32. Kalimat berikut yang bebas dari kesalahan 36. Burung elang sangat dekat dengan kehidupan
penulisan kata adalah ... masyarakat Arab. Penyair Arab sering membuat
puisi yang mengidentikkan burung elang dan kelas
(A) Prihatmoro ingin mengunjungi bapaknya di masyarakat di sana. ... Di berbagai tempat umum
Medan pasca nikah bulan ini. di Abu Dhabi, banyak dijumpai gambar diri sheikh
(B) Semua yang tinggal di blok itu ikut berbela dengan burung elang perkasa bertengger di lengan.
sungkawa atas meninggalnya Pak Wir yang Elang bagi masyarakat badawi Arab merupakan
dikenal sangat dekat dengan mahasiswa. satwa yang membantu kelangsungan hidup
(C) Tuhan Yang Mahakuasa akan melindungi siapa mereka selama mengembara di gurun pasir.
pun yang suka menolong orang lain tanpa Kalimat yang dapat mengisi bagian yang kosong
pamrih. adalah ...
(D) Pesan saya hanya satu: sebarluaskan informasi (A) Elang menjadi simbol Jazirah Arab lebih dari
penting ini ke segenap masyarakat yang tinggal kawasan mana pun.
di daerah kumuh itu.
(B) Elang dapat ditemukan di mana pun di Jazirah
(E) Jarang yang menyadari bahwa kita berangkat
Arab.
dari sudut-pandang yang berbeda dalam
(C) Elang adalah lambang keperkasaan.
menyikapi rencana kedatangan Miyabi ke
Indonesia. (D) Selain itu, orang Arab juga suka memelihara
elang.
33. Pulau Bali tersohor di seantero dunia karena
keindahan pemandangannya dan lebih lagi karena (E) Elang merupakan lambang kekuasaan bagi
kekayaan tradisi kesenian dan religinya. Kita dapat mereka.
mengira bahwa reputasi yang terpuji itu 37. Adanya politisasi terlihat pada masalah investasi
sepenuhnya disebabkan oleh daya sorgawi yang riil dari luar negeri. Pihak asing digambarkan
kini melekat pada Pulau Bali lebih dari sekadar "menguasai" perekonomian nasional. Hal ini
sarana pemasaran usang brosur-brosur pariwisata. terlihat pada kasus penjualan Indosat ke Temasek
Dalam teks tersebut kata yang penulisannya tidak Holdings dan peningkatan peran perusahaan
sesuai dengan kaidah EYD adalah ... minyak asing. ..., kecuali pada saham perbankan
dan transaksi di bursa, nilai investasi asing di
(A) seantero. (D) religi. Indonesia sangat kecil dibandingkan dengan
(B) sekadar. (E) tersohor. negara lain.
Konsentrasi kepemilikan asing, justru ada di
(C) sorgawi.
wilayah "panas"(sektor finansial, khususnya bursa)
34. Penulisan kata dalam kalimat-kalimat berikut ini sehingga uang mereka gampang menguap. ...,
tidak mengikuti aturan EYD, KECUALI ... ketika terjadi krisis finansial, Indonesia tetap
terkena. Nilai tukar rupiah jatuh hingga lebih dari
(A) Ketidakberpihakan Saudara pada semua partai Rp12.000,00 per dolar AS.
sangat kami hargai. Kata sambung yang tepat untuk menghubungkan
(B) Kami akan menindak-lanjuti laporan yang kalimat pada paragraf tersebut adalah ...
disampaikan Ketua Tim Empat.
(C) Para ahli bahasa itu berusaha (A) walaupun demikian; oleh karena itu.
meng-Indonesia-kan sejumlah kata asing. (B) sebaliknya; oleh karena itu.
(D) Kami tidak bertanggungjawab atas kecelakaan (C) oleh karena itu; walaupun demikian.
bus antarprovinsi itu.
(D) padahal; akibatnya.
(E) Gerakan anti pemerintah itu berusaha
(E) dengan demikian; di samping itu.
menyebarluaskan ideologi mereka.
35. Cara penulisan kata berikut sesuai dengan EYD,
KECUALI ...

(A) khazanah. (D) jadwal.


(B) konkret. (E) sejarahwan.
(C) karier.

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 205
38. Gambang semarang sebenarnya merupakan 40. Situ Gunung adalah salah satu lokasi wisata tertua
turunan dari gambang kromong yang populer di di Jawa Barat. Pada zaman Belanda, para noni dan
Jakarta. Irama gambang semarang rancak, sinyo kerap berlibur di lokasi ini. Pada era
mengentak, dan terkesan humoristik. Menurut keemasan kegiatan pecinta alam 1970-an hingga
dugaan, gambang semarang merupakan versi awal 1990, Situ Gunung merupakan salah satu
sederhana dari gambang kromong. Adapun tempat favorit berkemping. Letaknya yang
gambang kromong adalah ekspresi rindu dendam tersembunyi di lembah di antara bukit-bukit itulah
cina peranakan pada kesenian leluhurnya. Itu yang menarik perhatian orang. Situ atau danau ini
adalah musik hibrida: akulturasi dari musik Cina, berada pada ketinggian 1.023 meter dari
Betawi, Melayu, dan Deli. Saat ini, gambang permukaan laut. Danau yang terbentuk dari
kromong memiliki nasib seperti nasib musik letusan Gunung Pangrango ini masih menyimpan
tradisional lainnya, yaitu jarang berpentas. potensi flora dan fauna yang cukup kaya. Di
Demikian pula dengan nasib gambang semarang. pohon-pohon sekitar danau, siamang kerap
Topik pembicaraan bacaan tersebut adalah ... bergelayut dari pohon ke pohon. Hal ini
menambah daya tarik Situ Gunung.
(A) gambang semarang dan gambang kromong. Pernyataan yang tidak sesuai dengan bacaan
(B) gambang kromong. tersebut adalah ...
(C) gambang semarang. (A) Lokasi wisata Situ Gunung sudah dikenal sejak
(D) nasib gambang kromong. zaman Belanda.
(E) nasib musik tradisional. (B) Situ Gunung termasuk dalam kawasan Gunung
Gede Pangrango.
39. Di samping itu, alat-alat kelengkapan yang dimiliki
(C) Pada masa lalu, remaja Belanda sering
DPR seperti badan kehormatan, komisi-komisi,
berwisata ke Situ Gunung.
serta fraksi-fraksi yang ada, harus difungsikan
dengan baik. Kepentingan rakyat harus menjadi (D) Situ Gunung memiliki kekayaan flora dan
prioritas utama dibandingkan kepentingan partai fauna.
maupun kepentingan-kepentingan pihak tertentu. (E) Noni dan sinyo memilih Situ Gunung sebagai
Di pihak lain, untuk anggota DPD, tempat berkemping.
memperjuangkan kepentingan daerah di tingkat
pusat merupakan tugas pokok. Peran anggota DPD
sangat dibutuhkan mengingat banyaknya aspirasi
daerah, khususnya daerah di luar Pulau Jawa, yang
kerap tidak terperhatikan oleh pemerintah pusat.
Pesan yang terdapat dalam teks tersebut adalah ...

(A) Alat-alat kelengkapan yang dimiliki DPR


hendaknya difungsikan secara optimal
sehingga benar-benar dapat mewakili rakyat.
(B) Peran anggota DPR dan DPD hendaknya dapat
menyuarakan hati rakyat karena mereka dipilih
oleh rakyat.
(C) Alat kelengkapan DPR seperti badan
kehormatan, komisi-komisi, serta fraksi-fraksi
hendaknya jangan melupakan kepentingan
partai.
(D) DPR sebagai wakil rakyat hendaknya
memperhatikan aspirasi rakyat yang berada di
daerah, khususnya yang berada di luar Pulau
Jawa.
(E) Kepentingan rakyat hendaknya diperjuangkan
oleh DPR, sementara kepentingan daerah di
tingkat pusat merupakan tugas pokok bagi
DPD.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 205
BAHASA INGGRIS
Humans have been using wind power for at least 5,500 years to propel sailboats, sailing ships, operating windmills,
and most recently, generating electricity, though its uses have been limited by the wind’s speed and strength instability.
However, a new study by scientists at the Carnegie Institution and California State University compiled the first-ever
global survey of wind energy available at high altitudes in the atmosphere. The researchers assessed potential for wind
power in terms of wind power density, which takes into account both wind speed and air density at different altitudes in
the world’s five largest cities: Tokyo, New York, Sao Paulo, Seoul, and Mexico City. They found that there is a huge
amount of energy available in high altitude winds, especially near the jet streams. Jet streams are meandering belts of
fast winds at altitudes between 20 and 50,000 feet that shift seasonally, but otherwise are persistent features in the
atmosphere. Jet stream winds are generally steadier and 10 times faster than winds near the ground, making them a
potentially vast and dependable source of energy. Several technological schemes have been proposed to harvest this
energy, including tethered, kite-like wind turbines that would be lofted to the altitude of the jet streams.
____________________________

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 sampai


nomor 42.

41. The topic of the paragraph is _______.

(A) future uses of wind power


(B) best locations to exploit wind energy source
(C) wind power: a new form of renewable energy
(D) the potential of wind power at high altitude
(E) wind power turbines and generators
42. The sentence that best ends the paragraph is
_______

(A) Up to 40 megawatts of electricity could be


generated by current designs and transmitted to
the ground via the tether.
(B) So, while high-altitude wind may ultimately
prove to be a major energy source, it requires
substantial infrastructure.
(C) Good selection of a wind turbine site is critical
to economic development of wind power.
(D) Meteorologists also use the jet streams as an aid
to forecast weather.
(E) Will then wind power tapped by high-flying
kites light up our homes?

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 205
No one doubts that the words we write or speak are an expression of our inner thoughts and personalities. But
beyond the meaningful content of language, a wealth of unique insights into an author’s mind are hidden in the style of
a text - in such elements as how often certain words and word categories are used, regardless of context. When people
try to present themselves a certain way, they tend to select what they think are appropriate nouns and verbs, but they
are unlikely to control their use of articles and pronouns. These small words create the style of a text, which is less
subject to conscious manipulation.
Social psychologist James W. Pennebaker of the University of Texas at Austin Pennebaker developed a computer
program that analyzes text, called Linguistic Inquiry and Word Count (LIWC, pronounced “Luke”). The software has
been used to examine other speech characteristics as well, tallying up nouns and verbs in hundreds of categories to
expose buried patterns.
Most recently, Pennebaker and his colleagues used LIWC to analyze the candidates’ speeches and interviews during
last fall’s presidential election. The software counts how many times a speaker or author uses words in specific
categories, such as emotion or perception, and words that indicate complex cognitive processes. It also tallies up
so-called function words such as pronouns, articles, numerals and conjunctions. Within each of these major categories
are subsets: Are there more mentions of sad or happy emotions? Does the speaker prefer "I" and "me" to "us" and "we"?
LIWC answers these quantitative questions; psychologists must then figure out what the numbers mean. Before LIWC
was developed in the mid-1990s, years of psychological research in which people counted words by hand established
robust connections between word usage and psychological states or character traits.
The political candidates, for example, showed clear differences in their speaking styles. John McCain tended to
speak directly and personally to his constituency, using a vocabulary that was both emotionally loaded and impulsive.
Barack Obama, in contrast, made frequent use of causal relationships, which indicated more complex thought
processes. He also tended to be vaguer than his Republican rival.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 43 sampai 45. According to the text, which of the following words
nomor 47. would be able to be used to tell about our
personality?
43. An appropriate title for the text is _______.
(A) Provide (D) Analysis
(A) Linguistic Analysis Program: A New Invention
(B) Examination (E) Test
(B) Psychological Analysis in US Presidents’
(C) The
Speeches
(C) How the Use of Articles and Pronouns Reveals 46. The word robust in paragraph 3 can be best replaced
Our Characters. by _______.
(D) What Your Choice of Words Says About Your
Personality
(A) definite (D) strong
(E) Low-level Words That Give Clues to Large-Scale (B) vigorous (E) slight
Behavior (C) frail
44. According to the text, how does LIWC help analyze 47. According to the text, which of the following
president candidates’ speeches? statements about LIWC is FALSE?

(A) It does the quantitative analysis, which was (A) The software cannot detect unconsious use of
later used by psychologist. words.
(B) It helps the psychologist reveal the candidates’ (B) The software is able to count certain words and
hidden motives. analyze the numbers.
(C) It makes analysis of nouns and verbs used by (C) By using LIWC, we learn about the
the candidates during their speeches. characteristics of the US presidential
candidates.
(D) It counts how many inappropriate words are
used by the candidates. (D) LIWC’s result confirms that people’s characters
affect their word usage.
(E) It provides psychological research on the
connection of word usage and people’s (E) The software works on the basis of the
personality. psychologists’ analysis design.

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 205
Dog agility is a dog sport in which a handler directs a dog through an obstacle course in a race for both time and
accuracy. Dogs generally run off-leash with no food or toys as incentives. The handler can touch neither dog nor
obstacles.____(48)____, the handler’s controls are limited to voice, movement, and various body signals, requiring
____(49)____ training of the animal. In its simplest form, an agility course consists of a set of standard obstacles, laid out
by an agility judge in a design of his own choosing on a roughly 100 by 100-foot (30 by 30 m) area, with numbers
indicating the order in which the dog must complete the obstacles. Courses are ____(50)____ enough that a dog could
not complete them correctly without human direction. In ____(51)____ , the handler must assess the course, decide on
handling strategies, and direct the dog through the course, with precision and speed equally important. Many strategies
exist to ____(52)____ for the inherent difference in human and dog speeds and the strengths and weaknesses of the
various dogs and handlers.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 48 sampai


nomor 52.

48. ....

(A) In contrast (D) Still


(B) Consequently (E) Besides
(C) However
49. ....

(A) exceptional
(B) exceptionally
(C) excepting
(D) exception
(E) excepted
50. ....

(A) regular
(B) thorny
(C) complicated
(D) straightforward
(E) interesting
51. ....

(A) compete
(B) competitor
(C) competitive
(D) competitively
(E) competition
52. ....

(A) compensate (D) examine


(B) estimate (E) investigate
(C) appreciate

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 205
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 53 sampai 57. This old house is a mess. The owner should
nomor 60. _______.

53. "May I be of any assistance, madam?" (A) fixing the ceiling


"_______." (B) have the ceiling fixed
(A) I’d love to do this (C) have fixed the ceiling
(B) Mind your own business (D) get the ceiling fixing
(C) There’s nothing you can do (E) be fixing the ceiling
(D) It’s beyond your knowledge 58. "I heard that Dona was awarded a scholarship to
(E) You’re very kind, but I’m just looking continue her study."
"Oh? That’s great. She _______ very pleased."
54. "The earthquake happening at about 3 o’clock
yesterday caused many people to panic." (A) will be (D) must be
"Including me, as I _______ on the third-floor of my (B) could be (E) needs to be
office at that time."
(C) might be
(A) worked 59. _______ as Het achterhuis in 1947, Anne Frank’s
(B) have worked journal was successfully dramatized by Frances
Goodrich and Albert Hackett and presented in
(C) have been working
New York as The Diary of Anne Frank in 1956.
(D) was working
(E) had worked (A) Originally published in Dutch
55. "Where’s the report, Ben? You told me it would be (B) Having originally published in Dutch
ready by now. I need it for the board meeting this (C) Having had originally published in Dutch
afternoon." (D) It was originally published in Dutch
"Don’t worry, Jim. _______ before the board
meeting." (E) It was published originally in Dutch
60. Had there been a guidance to write the report on
(A) I have it finished our survey of Dengue Fever in several parts of East
(B) I have had it finished Java, there would not have been variant styles of
(C) I will have it finished reports. From the above sentence, we may conclude
that _______.
(D) The report will finish
(E) The report has finished (A) we agreed to one style only
56. "Did you receive our inquiry? When will we receive (B) the guidance had good results
your confirmation?" (C) there was no fixed format for the report
"My apology. It seems that _______. Could you (D) the content of our reports was the same
possibly resend it?"
(E) there were differences in the topics of our report
(A) we mislay your letter
(B) your letter is mislaid
(C) we had mislaid your letter
(D) your letter has been mislaid
(E) your letter was mislaid

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 11 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN DASAR
• Matematika Dasar
• Bahasa Indonesia
• Bahasa Inggris

206

Universitas Indonesia
2010
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 12 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

206 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 206
MATA UJIAN : Matematika Dasar, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris
TANGGAL UJIAN : 11 APRIL 2010
WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR
 
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 1 −2
4. Diketahui matriks A = . Nilai k yang
nomor 17. 2 5
p memenuhi k. det(AT ) = det(A−1 ) adalah ....
1. lim x2 + 3x − x = ...
x→∞
(A) 81
(A) −1 (B) 9
(B) 0 (C) 1
3 1
(C) (D)
2 9
(D) 3 1
(E)
(E) ∞ 81
2. Pada acara peringatan HUT RI di suatu universitas, 5. √
Himpunan penyelesaian dari pertidaksamaan
diadakan acara pembagian hadiah. Saat x2 − 2x + 1 ≥ |x + 1|, adalah ....
pendaftaran, setiap peserta diberi sebuah kupon
yang nantinya bisa ditukar dengan hadiah apabila (A) {x ∈ R| x = 0}
nomor yang dimilikinya sesuai dengan nomor yang (B) {x ∈ R| x > 0}
terambil pada saat pengocokan. Nomor-nomor (C) {x ∈ R| x ≥ 0}
yang dibagikan terdiri dari suatu huruf yang
diikuti oleh dua angka yang berbeda dan angka (D) {x ∈ R| x < 0}
kedua haruslah bilangan ganjil. Banyaknya nomor (E) {x ∈ R| x ≤ 0}
undian yang dibuat adalah ....
6. Jika x + y + 2z = k, x + 2y + z = k dan
2x + y + z = k , k 6= 0, maka x2 + y 2 + z 2 jika
(A) 71 (D) 650
dinyatakan dalam k adalah ....
(B) 260 (E) 1.170
(C) 520 k2
(A)
3. x1 dan x2 adalah bilangan bulat yang merupakan 16
akar-akar persamaan kuadrat 3k 2
(B)
x2 − (2p + 4)x + (3p + 4) = 0, di mana p adalah 16
suatu konstanta. Jika x1 , p, x2 merupakan tiga 4k 2
suku pertama dari suatu deret geometri, maka
(C)
17
suku ke-12 dari deret geometri tersebut adalah .... 3k 2
(D)
8
(A) −1
2k 2
(B) 1 (E)
√ 3
(C) 6 + 2 5

(D) 6 − 2 5
(E) 4

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 206
√ √
q
7. 10. Nilai dari lim (2 x + 1) − 4x − 3 x + 2 = ....
x→∞

(A) −∞
3
(B) −
4
(C) 1
7
(D)
4
Luas segitiga pada gambar adalah .... cm2
(E) ∞

(A) 4(1 − 3) 1
√ 11. Jika sin x = a, maka = ....
(B) 4( 3 − 1) 1
√ 2a2 − 3 +
a2
(C) 4( 3 + 1)

(D) 2( 3 + 1) (A) sin2 x tan2 x

(E) 2(1 − 3) (B) sec2 x cos x
8. Seorang pengamat melihat kapal laut yang sedang (C) cos 2x csc x
berlabuh dengan kedudukan menghadap menara. (D) sec 2x tan2 x
Sudut deviasi pengamat terhadap bagian depan 1 + cot x
(E)
kapal adalah 30◦ dan sudut deviasi terhadap sin x cos x
bagian belakang kapal adalah 60◦ . Tinggi
12. Seorang siswa diminta untuk menyelesaikan
pengamat adalah 1,8 meter; ia berada di puncak
persamaan x2 + bx + c = 0 , tetapi justru
menara yang tingginya 22 m, sedangkan menara
menyelesaikan persamaan x2 + cx + b = 0, b dan c
tersebut dibangun pada ketinggian 21,2 m di atas
bilangan bulat. Salah satu akar yang diperoleh
permukaan laut. Panjang kapal adalah ....
adalah sama dengan akar dari persamaan semula,
√ namun akar yang lain m kurangnya dari akar
(A) 45 3
√ kedua persamaan semula. b dan c jika dinyatakan
45 3 dalam m adalah ....
(B)
3
√ −m − 1 m−1
(C) 30 3 (A) b = , c=
2 2
30
(D) √ m−1 m−1
3 (B) b = , c=
√ 2 2
(E) 30 + 2 3 −m − 1 m+1
(C) b = , c=
9. Diketahui segitiga ABC dengan panjang 2 2
√ −m + 1 m−1
AC = 4 + 2 3 dan ∠BAC = 30◦ . Titik D berada (D) b = , c=
pada AB sedemikian sehingga CD tegak lurus 2 2
dengan AB dan panjang BD = 1. Nilai sin ∠ABC = m−1 m+1
(E) b = , c=
.... 2 2
√ 13. Sebuah akuarium memiliki dasar dan sisi-sisi yang
(A) 3 + 2 3
√ berbentuk persegi panjang dan tidak memiliki
(B) 2 + 3 tutup. Volume dari akuarium adalah 4 m3 . Lebar
1 √  dari dasar akuarium adalah 1 m. Untuk pembuatan
(C) 1+ 3
2 dasar akuarium diperlukan biaya sebesar
1 √ √  Rp10.000,00 per m2 , sedangkan untuk sisi-sisinya
(D) 2+ 6 diperlukan biaya sebesar Rp5.000,00 per m2 . Biaya
4
√ √  minimal yang diperlukan untuk membuat sebuah
(E) 2+ 6
akuarium adalah ....

(A) Rp20.000,00 (D) Rp60.000,00


(B) Rp40.000,00 (E) Rp80.000,00
(C) Rp50.000,00

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 206
14. Grafik fungsi f (x) = mx2 + (n + 3)x + m + 2n + 4 Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 18 sampai
memotong sumbu Y di titik A(0, 5) dan memotong nomor 20.
sumbu X di titik B dan C. Jika absis titik tengah B
dan C adalah 2 maka titik puncak grafik tersebut 18. Nilai x yang memenuhi
2−3x
adalah .... log (x2 − 2x + 2) = 2
log 4 adalah ....
1
(A) (2,9) (D) (11,2) (1)
3
(B) (9,2) (E) (2,8) (2) 1
(C) (2,11) 2
(3)
15. Misalkan fungsi f : < → < didefinisikan dengan 3
f (2x − 3) = 4x2 + 2x − 5 dan f 0 adalah turunan 1
(4)
pertama dari f . Hasil dari f 0 (2x − 3) = .... 4

(A) 2x − 7 (D) 4x + 1 19.


(B) 2x − 1 (E) 8x + 2
(C) 2x + 7
16. Jika sistem:
x + 2y = 3k
3x − ky = 1
dan sistem:
kx − y = 1
x2 + y = −1
mempunyai satu penyelesaian yang sama, maka
hasil kali semua nilai k yang memenuhi adalah .... Daerah yang diarsir adalah gambar himpunan
penyelesaian pembatasan suatu soal program
3 linier. Bentuk-bentuk di bawah ini yang mencapai
(A)
2 maksimum di A adalah ....
1
(B)
2 (1) 100x + 50y
(C) 1 (2) −4x − 4y
1
(D) − (3) 3x + 3y
2
3 (4) 8x + 2y
(E) −
2 20. Diberikan sepasang persamaan 2x − 3y = 13 dan
2 2 sin 4 3x + 2y = b dengan 1 ≤ b ≤ 100, dan b bilangan
17. Diketahui y(x) = 2 cos( x) cos 2 + sin( x) , bulat. Misalkan n2 = x + y , dengan x dan y adalah
π π cos 2
maka periode dari fungsi tersebut adalah .... solusi dari persamaan di atas, yang berupa
bilangan bulat, maka nilai n yang memenuhi
(A) 2 adalah ....
(B) π
(1) 4
(C) π 2
π (2) 3
(D)
2 (3) 1
(E) 4
(4) 2

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 206
BAHASA INDONESIA
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 sampai 23. Anda sering mengenakan earphone saat bekerja, di
nomor 40. jalan sambil menunggu bus, atau menjelang tidur?
Hati-hati, riset mengatakan bahwa penggunaan
21. Kata berimbuhan yang dipakai pada konteks yang earphone bisa berbahaya untuk kesehatan telinga
tidak tepat ditemukan dalam kalimat ... Anda. Berdasarkan sebuah penelitian baru-baru ini
di Amerika Serikat, sekitar 5,2 juta anak berusia
(A) Burung gereja beterbangan mendengar suara 6−19 tahun terganggu pendengarannya gara-gara
lonceng berdentang. terlalu sering terpapar musik keras. Salah satu
(B) Anak-anak kejar-mengejar di halaman sekolah. biang keladinya adalah pemakaian earphone selama
(C) Para penonton berlari-larian turun ke tengah berjam-jam dengan volume keras. Para ahli
lapangan tatkala melihat api berkobar. kesehatan di sana memperkirakan anak-anak
generasi "iPod" ini bakal lebih awal mengalami
(D) Amran dan Rio selalu surat-menyurat melalui
presbiakusis, yakni ketulian akibat usia lanjut,
e-mail.
sekitar usia 40-an. Normalnya, kondisi ini baru
(E) Pemandangan indah terhalang karena lembah
muncul sekitar usia 60−70 tahun.
berselimutkan kabut.
Pesan kutipan tersebut adalah ...
22. Pemerintah harus menyadari riset bioteknologi
tidak akan berjalan tanpa dukungan dana. Untuk (A) Penggunaan earphone dapat mengganggu jam
meningkatkan hasil pertanian dan mencapai kerja.
ketersediaan pangan yang cukup, pemerintah perlu (B) Penggunaan earphone dapat berbahaya untuk
memberikan bantuan dana untuk melakukan riset kesehatan telinga.
mengenai bioteknologi. Riset bioteknologi ini
(C) Penggunaan earphone di jalan sambil menunggu
bukan hal yang murah. Pemerintah juga harus
bus sangat berbahaya.
memberikan dana. Kalau dana yang ada terbatas,
penelitian yang dilakukan juga jalan di tempat. (D) Penggunaan earphone yang tidak terlalu sering
Selain mendukung dalam masalah dana, tidak berbahaya.
pemerintah juga harus mendukung dalam (E) Penggunaan earphone berjam-jam
peraturan. Peraturan pemerintah mengenai mengakibatkan ketulian di usia 60−70 tahun.
bioteknologi ini sudah ada, tetapi ada kendala,
24. Cara penulisan kata berikut sesuai dengan EYD,
yaitu komisi yang seharusnya terbentuk dua tahun
KECUALI ...
yang lalu sampai sekarang belum terbentuk.
Pertanyaan berikut tidak sesuai dengan isi kutipan
(A) khazanah. (D) jadwal.
di atas, KECUALI ...
(B) konkret. (E) sejarahwan.
(A) Mengapa pemerintah perlu melakukan riset (C) karier.
bioteknologi?
25. Makna meN-kan pada kalimat "Pemusik Jazz, Benny
(B) Apakah peraturan pemerintah mengenai Likumahuwa, mempromosikan Ambon sebagai
bioteknologi sudah dilaksanakan? kota yang aman dan memiliki pesona" sama
(C) Bagaimanakah cara meningkatkan hasil dengan makna meN-kan pada ...
pertanian?
(D) Kapankah sebaiknya melakukan riset (A) Penerbit memublikasikan buku baru Dewi
bioteknologi? Lestari.
(B) Dengan terpaksa, dia membukakan pintu
(E) Bagaimanakah peranan pemerintah dalam untuk pengamen itu.
pelaksanaan riset bioteknologi?
(C) Nilai rupiah saat ini sangat menggembirakan.
(D) Yuanita memilih mematikan lampu.
(E) Mereka menegaskan bahwa acara tersebut akan
dihentikan.

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 206
26. Penulisan gabungan kata yang benar terdapat pada 29. Kalimat yang tidak efektif adalah ...
kalimat berikut ini, KECUALI ...
(A) Tindak kekejaman, kekerasan, dan menindas
(A) Kehebatan Cibaduyut sebagai sentra sepatu orang kecil merupakan perbuatan tidak terpuji.
kulit terdengar sampai ke mancanegara. (B) Ketika saya datang, mereka sudah berkumpul
(B) Bus antarprovinsi Jawa−Sumatra menjadi di halaman sekolah untuk menanti inspektur
salah satu alat transportasi yang diminati upacara.
penumpang. (C) Tata tertib ini tidak boleh diubah sampai ada
(C) AC Milan berhasil mencapai semi final pada tata tertib baru yang disahkan oleh pimpinan.
pertandingan musim panas yang lalu. (D) Sebagai mahasiswa, Anda diharapkan dapat
(D) Budi daya mutiara sekarang dapat dilakukan di memberi keteladanan yang baik.
darat. (E) Diperlukan orang yang sanggup berpikir kritis
(E) Para peserta karnaval menggunakan busana dan tidak ekstrem.
dan tata rias yang cerah.
30. Kalimat yang baik ditinjau dari segi ejaannya
27. Sejumlah kalimat berikut efektif, KECUALI ... adalah ...

(A) Akan segera saya kirimkan surat ini ke alamat (A) Perkembangan agama Islam pada abad 16
yang kauinginkan. ditandai oleh munculnya faham tasawuf.
(B) Pengembalian buku yang kamu pinjam tiga (B) "Kecermatan memilih kata sangat diperlukan
bulan yang lalu sudah saya terima. dalam kegiatan mengarang," begitu nasihat Pak
(C) Sudah dua minggu ini saya menunggu-nunggu Is sewaktu saya belajar di Depok.
surat balasan darinya. (C) Karena belum ada yang dirubah, peraturan ini
(D) Uang kuliah yang kamu butuhkan sudah saya masih berlaku.
transfer. (D) Kreatifitas harus diselaraskan dengan efisiensi
(E) Dia akan membeberkan pesan rahasia dari istri dan efektifitas.
gelapnya di persidangan Kamis depan. (E) Sikap atau pandangan yang terlalu ekstrim
tidak semestinya mendapat tempat di sini.
28. Kalimat berikut yang efektif adalah ...
31. Aku bagaikan kejatuhan bulan.
(A) Jakarta tempatkan kesehatan sebagai prioritas. Kata kejatuhan dalam kalimat di atas berstruktur
(B) Harga sembako ditetapkan pemerintah atau sama dengan kata berimbuhan ke-an dalam kalimat
naik perlahan-lahan mendekati harga pasar. berikut, KECUALI ...
(C) Dalam menyampaikan laporan perlu (A) Pak Dahlan kebakaran jenggot mendengar
bukti-bukti konkret. namanya disebut-sebut.
(D) Masuknya seluruh kekuatan politik dalam (B) Tetangga saya tidak mengira kedatangan tamu
kekuasaan merupakan gejala negatif dalam tak diundang tadi malam.
demokrasi.
(E) Dikarenakan persoalan sepele, terjadi (C) Mata adikku kemasukan debu sehingga
pertengkaran yang melibatkan beberapa memerah.
pemuda warga desa. (D) Tiada yang risau akan kematian koruptor yang
menyengsarakan negara.
(E) Baru saja ia kepergian suaminya.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 206
32. Saat berbicara di depan kader Partai Demokrat di 35. (1) Bayi yang dilahirkan tidak dengan berat badan
Cikeas, Senin lalu, Presiden juga menyebutkan ada rendah, pada umumnya mempunyai status gizi
orang yang mencoba mengirim lamaran melalui saat lahir yang kurang lebih sama dengan status
ibu mertuanya. gizi bayi di Amerika. (2) Akan tetapi, seiring
Inti kalimat dari kalimat di atas adalah ... dengan bertambahnya umur ditambah
faktor-faktor lainnya, sebagian besar bayi tersebut
(A) Presiden berbicara. terus mengalami penurunan status gizi. (3) Puncak
(B) Saat berbicara, Presiden menyebutkan ada penurunan terjadi pada umur kurang lebih 18−24
orang. bulan. (4) Pada kelompok umur inilah prevalensi
balita kurus (wasting) dan balita pendek (stunting)
(C) Ada orang yang mencoba mengirim lamaran
mencapai titik tertinggi (Hadi, 2001). (5) Setelah
melalui ibu mertuanya.
melewati umur 24 bulan, status gizi balita
(D) Kader Partai Demokrat mencoba mengirim umumnya mengalami perbaikan meskipun tidak
lamaran melalui ibu mertuanya. sempurna.
(E) Presiden menyebutkan ada orang. Kalimat yang memiliki kesalahan ejaan adalah ...
33. Penelitian ini dilakukan terhadap tiga film kartun
(A) kalimat 5. (D) kalimat 2.
Jepang, yaitu Sailormoon, Dragon Ball, dan Magic
Knight Ray Earth, mengungkapkan bahwa 58,4% (B) kalimat 4. (E) kalimat 1.
anak yang telah menonton tayangan tersebut (C) kalimat 3.
menunjukkan sikap antisosial. 36. Situ Gunung adalah salah satu lokasi wisata tertua
Kalimat di atas menjadi efektif jika ... di Jawa Barat. Di zaman Belanda, para noni dan
sinyo kerap berlibur di lokasi ini. Pada era
(A) Kata ini diganti dengan yang.
keemasan kegiatan pecinta alam 1970-an hingga
(B) Kata yang dihilangkan. awal 1990, Situ Gunung merupakan salah satu
(C) Kata mengungkapkan dihilangkan. tempat favorit berkemping. Letaknya yang
tersembunyi di lembah di antara bukit-bukit itulah
(D) Kata terhadap diganti dengan pada.
yang menarik perhatian orang.
(E) Kata tersebut diganti dengan itu. Gagasan pokok paragraf tersebut adalah ...
34. Kendati demikian, kebiasaan ini masih kurang
(A) Letak Situ Gunung tersembunyi.
efektif dibandingkan dengan cuci tangan
menggunakan sabun. Hal ini karena sabun dapat (B) Situ Gunung merupakan salah satu tempat
meluruhkan lemak dan kotoran yang mengandung favorit berkemping.
kuman. Dengan penggunaan yang benar, semua (C) Para noni dan sinyo kerap berlibur di lokasi ini.
sabun memiliki efektivitas yang sama dalam (D) Keindahan alam Situ Gunung mengundang
meluruhkan kuman-kuman penyebab penyakit. orang datang ke sana.
Kalimat yang dapat mengisi bagian awal paragraf
adalah ... (E) Situ Gunung adalah salah satu lokasi wisata
tertua di Jawa Barat.
(A) Cuci tangan adalah kebiasaan yang sudah
berlaku umum.
(B) Kebiasaan cuci tangan sudah ada sejak masa
dahulu.
(C) Cuci tangan dengan menggunakan air telah
menjadi hal yang umum.
(D) Cuci tangan harus dibiasakan sejak masa kecil.
(E) Kebiasaan cuci tangan berdampak positif bagi
kesehatan.

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 206
37. Kemarau terjadi di berbagai teritori dengan mulai 39. (1) Penularan demam berdarah (DBD) terjadi
meningginya temperatur. Kecenderungan melalui gigitan nyamuk Aedes aegypti/Aedes
pengeringan dalam 30 tahun terakhir terlihat pada albopictus betina. (2) Nyamuk ini sebelumnya telah
hutan-hutan tropis basah Afrika dan Amerika membawa virus dalam tubuhnya dari penderita
Selatan. Selain itu, pengeringan juga terjadi di DBD lain. Nyamuk tersebut berasal dari Brazil dan
wilayah-wilayah yang telah kering sebelumnya, Ethiopia dan sering menggigit manusia pada
seperti Eropa bagian selatan dan Amerika Utara waktu pagi dan siang. (4) Orang yang berisiko
bagian barat. Di daerah-daerah basah, penguapan terkena demam berdarah adalah anak-anak yang
terus muncul dalam curahan hujan yang deras. Hal berusia di bawah 15 tahun. (5) Orang yang tinggal
ini meningkatkan risiko banjir. Hujan musim di lingkungan lembap serta daerah pinggiran
dingin menggantikan salju. Hal ini menimbulkan kumuh juga berpotensi terkena demam berdarah.
suatu pertanda buruk bagi ratusan juta orang yang (6) Penyakit DBD sering terjadi di daerah tropis dan
bergantung pada lelehan salju di musim semi muncul pada musim penghujan. (7) Virus ini
untuk pasokan air mereka. kemungkinan muncul akibat pengaruh
Pernyataan yang tidak sesuai dengan bacaan musim/alam serta perilaku manusia.
tersebut adalah ... Kalimat yang tidak sesuai adalah ...

(A) Temperatur bumi menjadi tinggi, menyebabkan (A) kalimat 3. (D) kalimat 6.
kekeringan di Afrika dan Amerika Selatan.
(B) kalimat 4. (E) kalimat 7.
(B) Sebagian Eropa dan Amerika mengalami (C) kalimat 5.
kekeringan.
(C) Daerah-daerah basah mulai menghadapi
ancaman banjir.
(D) Ancaman kekurangan air mulai membayangi
daerah yang mengandalkan salju sebagai
sumber air.
(E) Salju di belahan bumi bagian selatan mulai
menipis.
38. (1) Sesaat sebelum tintir kehabisan cahaya, Tamin
masih dapat menikmati bentuk tubuh seorang
perawan yang terlentang di atas tikar bawah, tidur
pulas oleh kepayahan kerja sehari-hari. (2) Ia ingat
kembali, masih kecil gadis itu ketika ia pergi. (3) Ia
tidak pernah mengira, adiknya akan semanis itu
akhirnya. (4) Alangkah larasnya garis-garis wajah
itu dalam cahaya yang bertambah lemah. (5) Ia
pernah menjelajahi tanah yang jauh; ia tidak
pernah menemui gadis semanis Sumi.
Makna kata laras kalimat (4) dalam konteks wacana
tersebut adalah ...

(A) ’pantas’ (D) ’sepadan’


(B) ’cocok’ (E) ’serasi’
(C) ’sesuai’

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 206
40. Indonesia tengah menjajaki kemungkinan kerja
sama di bidang bioteknologi dengan beberapa
negara, di antaranya, Iran, Korea Selatan, Belanda,
serta dengan sejumlah negara ASEAN. Kerja sama
tersebut meliputi bidang pertanian, energi, dan
kesehatan. "Negara-negara tersebut yang paling
berminat untuk bekerja sama dengan peneliti kita," kata
Ketua Konsorsium Bioteknologi Indonesia (KBI),
Dr. Ir. Bambang Prasetyo, M.Sc. di sela Konferensi
Internasional Bioteknologi di Bogor, Selasa (5/8).
Belanda dan Korea Selatan ingin bekerja sama
dalam bidang bioteknologi energi. Sementara, Iran
tertarik bekerja sama dalam bidang bioteknologi
kelautan. "Untuk bioteknologi bidang nonkelautan
mereka sudah menguasai dan sekarang ingin
bekerja sama dalam bidang kelautan," ujarnya.
Pernyataan berikut tidak sesuai dengan maksud
kalimat yang bercetak miring dalam kutipan di
atas, KECUALI ...

(A) Tidak semua negara mau bekerja sama dalam


bidang bioteknologi dengan peneliti Indonesia.
(B) Negara Iran, Korea Selatan, Belanda mau
bekerja sama dalam bidang pertanian, energi,
dan kesehatan.
(C) Negara Belanda dan Korea Selatan akan
mengadakan kerja sama bioteknologi dalam
bidang energi.
(D) Negara Iran, Belanda, dan Korea Selatan
berminat bekerja sama bioteknologi di bidang
kelautan.
(E) Negara Iran, Belanda, dan Korea Selatan
berminat bekerja sama bioteknologi di bidang
kelautan.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 206
BAHASA INGGRIS
Insects, such as some moths and fruit flies, react to microbial infection in the same way as mammals; hence, they can
be used to test the efficiency of new drugs and to reduce the need for animal testing. Neutrophils, a type of white blood
cell and part of the mammalian immune system, and haematocytes, cells that carry out a similar function in insects,
react in the same way to infecting microbes. Both the insect and mammalian cells produce chemicals with a similar
structure which move to the surface of the cells to kill the invading microbe. The immune cells then enclose the microbe
and release enzymes to break it down. Insects such as fruit flies, Greater Wax Moths and a type of Hawkmoth can be
used to test the efficacy of new antimicrobial drugs or to judge how virulent fungal pathogens are. It is now routine
practice to use insect larvae to perform initial testing of new drugs and then to use mice for confirmation tests.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 sampai


nomor 42.

41. The topic of the paragraph is _______.

(A) using insects for drug safety tests


(B) using fruit flies to check blood cells
(C) the dangers of insect testing
(D) the benefits of moths
(E) reducing animal testing
42. The sentence that best ends the paragraph is
_______.

(A) Researchers will continue to explore the


similarities between insect and mammalian
responses so that insects can be used as models
to study different disease states in humans
(B) Dr. Kevin Kavanagh from the National
University of Ireland presented his
research findings at the Society for General
Microbiology’s meeting at Heriot Watt
University, Edinburgh
(C) As well as reducing by up to 90% the number of
mice required, this method of testing is quicker
as tests with insects yield results in 48-72 hours
whereas tests with mice usually take 4-6 weeks
(D) Immune cells in insects and mammals are
structurally and functionally similar despite
being separated by over 400 million years of
evolution
(E) Some scientists, especially those who have
never been involved in the experiment,
nevertheless, refuse to believe that human
reaction can be substituted by moth reaction

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 206
In a basement lab at Stanford University Medical School, Iret-net Hor-irw’s mummy lay tightly wrapped in tattered
linen as a handful of scientists looked on. Starting with his feet, the scanner rotated around the mummy, snapping
X-ray-type images that appeared on nearby computer screens. The pictures, showing well-preserved bone structure,
were then mathematically manipulated to generate 3-D images that give a fuller picture of the skeleton.
The highly sophisticated scanning technology allows scientists to learn about the 5-foot-4-inch (163-centimeter-tall)
mummy in remarkable detail without doing invasive or damaging procedures. The digital images will show features
that relate to paleopathology, diseases that may have been suffered by the individual, also mummification style and
patterns - how they may change through time. It will also be useful for teaching anatomy to everyone from small
children through medical school.
Iret-net Hor-irw is believed to be an ancient Egyptian priest, and his mummy belongs to the Fine Arts Museums of
San Francisco. It was dug up from a cemetery in Akhmim, on the east bank of the Nile. Akhmim, from which the
maternal relatives of the famous King Tut come, was an important provincial capital and the site of one of Egypt’s major
temples.
Scientists have not been able to pinpoint Iret-net Hor-irw’s age when he died or his cause of death. The scanning
tests may help them get a little closer. For now, they can only date him to around 500 B.C., just before the Persian
conquest, when the last native Egyptian dynasty ruled. It is one of the eras which is very poorly understood.
After scientists are finished with him, Iret-net Hor-irw’s mummy will be the centerpiece of an exhibit at the Legion
of Honor in San Francisco. The mummy has been out on loan from the Fine Arts Museums of San Francisco since 1944,
and the exhibit, "Very Postmortem: Mummies and Medicine," is considered his homecoming.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 43 sampai 46. Which of the following statements about the text is
nomor 47. FALSE?

43. An appropriate title for the text is _______. (A) The mummies bone structure is in fine
condition.
(A) Stanford Computer to Help Paleopathology (B) The mummy can serve educational purposes.
(B) An Exhibition of an Egyptian Priest’s Mummy (C) The mummy was thought to be one of the
(C) New Technology to Find A Mummy’s Cause of Egyptian kings.
Death (D) The mummy belongs to an American museum.
(D) The Homecoming of The Fine Arts Museums’ (E) The scientists are able to tell the mummies
Collection
medical history.
(E) Scanning Technology to Help Unwrap the
Mystery of the Mummy 47. The text is most probably found in _______.
44. The word invasive in paragraph 2 can be best (A) a leaflet of a museum exhibition
replaced by _______.
(B) an article in a medical journal
(A) consistent (C) a preface of an exhibition programme book
(B) surgical (D) an article in a newspaper
(C) serious (E) a preface of a medical book
(D) comprehensive
(E) invading
45. What can be learnt from the computer images
about the mummy?

(A) How long he had lived.


(B) How he died.
(C) His hierarchy in Egyptian temples.
(D) How he was mummified.
(E) How he had served King Tut.

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 206
A soak in a steamy tub, surrounded by candles sure seems like a great way to relax. But new research suggests that
burning certain kinds of candles may ____(48)____ indoor air pollutants. Researchers at South Carolina State University
studied petroleum-based and vegetable-source candles to determine their emissions. They let candles from different
manufacturers burn for up to six hours in a small box, and then ____(49)____ and analyzed substances released into the
air.
They found that paraffin-based candles – the most popular kind – emitted toxic chemicals like toluene and benzene.
Soybean and beeswax candles did not, according to the study. Lighting a paraffin candle once in a while is unlikely to
pose a health threat, but frequently lighting many candles in an unventilated space could ____(50)____ to problems, and
may aggravate asthma, cause allergy-like symptoms, or irritate the respiratory tract.
____(51)____, candles are not the only one potential source of indoor air pollution. Central heating and cooling
systems, as well as gas fireplaces, can generate indoor air pollution, too. People with respiratory problems such as
asthma and chronic ____(52)____ pulmonary disease should make an extra effort to cut down on indoor air pollution by
ventilating their home as naturally as possible by opening the windows.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 48 sampai


nomor 52.

48. ....

(A) reduce (D) destroy


(B) generate (E) irritate
(C) increase
49. ....

(A) collected (D) collectable


(B) collection (E) collector
(C) collecting
50. ....

(A) refer (D) lead


(B) incline (E) reflect
(C) indicate
51. ....

(A) Hence (D) Although


(B) Moreover (E) However
(C) Besides
52. ....

(A) obstructive
(B) obstruct
(C) obstructing
(D) obstructively
(E) obstructed

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 206
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 53 sampai 57. Having seized some of the people related to the
nomor 60. bombing of the J.W. Marriot and Ritz-Charlton
hotels, _______.
53. "Will you please hurry, our school bus leaves in five
minutes." (A) police investigation was continued to destroy
"_______, I won’t finish in time." the network of the terrorists
(B) the terrorists’ network would be destroyed by
(A) Why don’t you hurry the police
(B) It’s about time (C) the police were determined to destroy the
(C) You go ahead network of the terrorists
(D) a continued investigation was conducted to
(D) You’re pulling my leg
destroy the terrorists’ network
(E) Just forget it (E) destroying the tourists’ network was the police’s
54. "The earthquake happening at about 3 o’clock main objective
yesterday caused many people to panic." 58. Tchaikovsky’s music, _______ with immense
"Including me, as I _______ on the third-floor of my technical skill and marked by emotional warmth,
office at that time." lyrical melody, and colorful orchestration, has long
had wide appeal for the general public.
(A) worked
(B) have worked (A) was written
(C) have been working (B) whose written
(D) was working (C) which it was written
(E) had worked (D) written
55. _______ fund raising for helping the victims of (E) it was written
earthquake succeeded in collecting large amount of 59. "Did you receive our inquiry? When will we receive
money, many refugees still live in tents. your confirmation?"
"My apology. It seems that _______. Could you
(A) Because (D) Even though possibly resend it?"
(B) As (E) Since
(C) Before (A) we mislay your letter
56. "Where’s the report, Ben? You told me it would be (B) your letter is mislaid
ready by now. I need it for the board meeting this (C) we had mislaid your letter
afternoon." (D) your letter has been mislaid
"Don’t worry, Jim. _______ before the board
meeting." (E) your letter was mislaid
60. Sharon would leave the key on the doorknob.
(A) I have it finished
What does the sentence mean?
(B) I have had it finished
(C) I will have it finished (A) There is a possibility that Sharon will leave the
key on the doorknob.
(D) The report will finish
(B) Sharon will probably accidentally leave the key
(E) The report has finished on the doorknob.
(C) The speaker is certain that Sharon will leave the
key on the doorknob.
(D) It is typical of Sharon to leave the key on the
doorknob.
(E) Sharon left the key on the doorknob in the past.

c Universitas Indonesia
Halaman 12 dari 12 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN DASAR
• Matematika Dasar
• Bahasa Indonesia
• Bahasa Inggris

207

Universitas Indonesia
2010
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 13 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

207 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 207
MATA UJIAN : Matematika Dasar, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris
TANGGAL UJIAN : 11 APRIL 2010
WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 5. Jika x + y + 2z = k, x + 2y + z = k dan
nomor 18. 2x + y + z = k , k 6= 0, maka x2 + y 2 + z 2 jika
dinyatakan dalam k adalah ....
1. Nomor pegawai pada suatu pabrik terdiri atas tiga
angka dengan angka pertama bukan nol. k2
(A)
Banyaknya nomor pegawai yang ganjil adalah .... 16
3k 2
(A) 648 (D) 425 (B)
16
(B) 475 (E) 324 4k 2
(C)
(C) 450 17
2. A adalah himpunan penyelesaian persamaan 3k 2
(D)
2 cos 3x = 1, dengan 0 ≤ x ≤ 2π. Banyaknya 8
himpunan bagian A dengan 3 anggota adalah .... 2k 2
(E)
3
(A) 20 (D) 3
6. Banyaknya penyelesaian dari persamaan
(B) 15 (E) 1 sin x sin 12 x = 1 − cos x dengan 0 ≤ x ≤ 2π adalah ....
(C) 6
3. x1 dan x2 adalah bilangan bulat yang merupakan (A) 0 (D) 3
akar-akar persamaan kuadrat (B) 1 (E) 4
x2 − (2p + 4)x + (3p + 4) = 0, di mana p adalah (C) 2
suatu konstanta. Jika x1 , p, x2 merupakan tiga √
suku pertama dari suatu deret geometri, maka 7. Jika 81a−b .45a+b = 135, maka nilai dari 7a − b =
suku ke-12 dari deret geometri tersebut adalah .... ....

(A) −1 (A) 1/2 (D) 2


(B) 1 (B) 1 (E) 3
√ (C) 3/2
(C) 6 + 2 5
√ 8. Pada suatu penangkaran terdapat burung pipit dan
(D) 6 − 2 5
burung dara. Ketika 5 burung pipit dilepaskan,
(E) 4 jumlah burung dara dua kali burung pipit yang
4. Banyaknya bilangan bulat negatif yang memenuhi tersisa. Kemudian, ketika 25 ekor burung dara
pertidaksamaan (x + 1)(x2 + 2x − 7) ≥ x2 − 1 dilepaskan, burung pipit yang tersisa adalah 3 kali
adalah .... burung dara yang tersisa. Jumlah burung pipit
semula adalah ....
(A) 0 (D) 3
(B) 1 (E) 4 (A) 20 (D) 35
(C) 2 (B) 25 (E) 40
(C) 30

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 207
9. 12. Jika jumlah 100 suku pertama suatu deret geometri
adalah π, dan jumlah 200 suku pertamanya adalah
3π, maka jumlah 700 suku pertamanya adalah ....

(A) 8π (D) 63π


(B) 10π (E) 127π
(C) 15π

Luas segitiga pada gambar adalah .... cm2 13. Jika f (x) = x dan
√ h(x) = 2x + 1, dan
√ (f ◦ g ◦ h)(x) = 4x2 + 8x + 3 maka g(−1) = ....
(A) 4(1 − 3)
√ (A) −1 (D) 2
(B) 4( 3 − 1)
√ (B) 0 (E) 3
(C) 4( 3 + 1)
√ (C) 1
(D) 2( 3 + 1)
√ 14. Jika p =3 log 4, maka nilai x yang memenuhi
(E) 2(1 − 3) 2 2
persamaan 32x −7x+3 = 4x −x−6 apabila
10. Jumlah nilai x yang memenuhi persamaan
  dinyatakan dalam p adalah ....
x−2 6
det(A) + det(B) = 0 di mana A = 1 + 2p
−2 x+3 (A)
2−p
 2 
x − 6x + 8 3
dan B = adalah .... 2
4 1 1+ p
(B)
(A) −3 2−p
1 − 2p
(B) −2 (C)
2−p
(C) 0 1 + 2p
(D)
(D) 1 12 2+p
(E) 2 12 1 + 2p
(E)
2 − p1
11. Sebuah perusahaan membuat dua buah produk (X
dan Y ) dengan menggunakan dua buah mesin (A 15. Nilai minimum dari kuadrat jarak titik P (0, 3) ke Q
dan B). Setiap unit X memerlukan 50 menit proses yang terletak pada parabola y = 2x2 + 1 adalah ....
pada mesin A dan 30 menit proses pada mesin B.
Setiap unit Y memerlukan 24 menit proses pada (A) 4
mesin A dan 33 menit proses pada mesin B. Pada (B) 15
16
kondisi awal, terdapat 30 unit X dan 90 unit Y di
dalam gudang. Mesin A dapat digunakan (C) 49
64
maksimum 40 jam dan mesin B dapat digunakan (D) 3
4
35 jam. Diprediksi akan ada permintaan 75 unit X (E) 0
dan 95 unit Y . Sistem pertidaksamaan linier yang
mewakili situasi di atas adalah .... 16. Diketahui sebuah barisan mempunyai urutan suku
sebagai berikut: 120, 60, 40, 30, .... Suku berikutnya
(A) 50X + 24Y ≤ 40(60); 30X + 33Y ≤ 35(60); adalah ....
x ≥ 0; y ≥ 5
(B) 50X + 24Y ≤ 40(60); 30X + 33Y ≤ 35(60); (A) 24 (D) 35
x ≥ 45; y ≥ 5 (B) 25 (E) 36
(C) 50X + 24Y ≤ 40; 30X + 33Y ≤ 35(60); (C) 30
x ≥ 0; y ≥ 5
(D) 50X + 24Y ≤ 40; 30X + 33Y ≤ 35;
x ≥ 45; y ≥ 5
(E) 50X + 24Y ≤ 40(60); 30X + 33Y ≤ 35(60);
x ≥ 0; y ≥ 0

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 207
 
1 1 0
17. Jika A =  0 1 0 , maka jumlah dari semua
0 0 1
elemen pada matriks A2010 adalah ....

(A) 2010 (D) 2013


(B) 2011 (E) 2014
(C) 2012
18. Dua buah dadu dilempar secara bersamaan. x
adalah angka yang keluar dari dadu pertama, y
adalah angka yang keluar dari dadu kedua. Jika
A = {x, y|x + y < 2y < y + 2x, di mana sisa hasil
bagi (x + y) oleh 2 adalah 0}, maka nilai P (A)= ....

1
(A)
36
1
(B)
24
1
(C)
18
1
(D)
12
1
(E)
8

Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 19 sampai


nomor 20.

19. Diberikan sepasang persamaan 2x − 3y = 13 dan


3x + 2y = b dengan 1 ≤ b ≤ 100, dan b bilangan
bulat. Misalkan n2 = x + y , dengan x dan y adalah
solusi dari persamaan di atas, yang berupa
bilangan bulat, maka nilai n yang memenuhi
adalah ....

(1) 4
(2) 3
(3) 1
(4) 2
 
b−a 0 0
20. Matriks A =  0 a−b a  tidak
0 a a+b
mempunyai invers jika memenuhi ....

(1) a 6= 0, b 6= 0, dan a = −b
(2) a 6= 0, b 6= 0, dan a = b
(3) a = 0 dan b sembarang
(4) b = 0 dan a sembarang

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 207
BAHASA INDONESIA
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 sampai 23. Miliaran burung dari belahan bumi utara
nomor 40. berpindah dalam kelompok besar ke bagian selatan
setiap musim dingin sebagai fenomena alamiah.
21. Michael Phelps, yang hiperaktif, selalu meminta Perpindahan tersebut dipicu oleh perubahan cuaca
perhatian, tidak bisa fokus, dan bermasalah sejak yang tajam dan berkurangnya makanan.
kecil, menjadi atlet terbesar Olimpiade sepanjang Burung-burung tersebut mengembara dari tempat
masa. asal mereka di Eropa Utara, Asia Utara, bahkan
Gagasan utama kalimat tersebut adalah ... Alaska menuju wilayah yang hangat, daerah
tropika atau belahan bumi selatan. Akan tetapi,
(A) Michael Phelps bermasalah, namun menjadi tidak semua jenis burung melakukan perjalanan
atlet terbesar Olimpiade. panjang dan berbahaya ini. Ada sebagian burung
(B) Michael Phelps hiperaktif, meminta perhatian, yang tidak melanjutkan migrasinya setelah
tidak bisa fokus, dan bermasalah. menempuh jalur yang singkat.
(C) Michael Phelps menjadi atlet terbesar Burung-burung tersebut memasuki Indonesia dari
Olimpiade. dua arah, yaitu utara dan selatan khatulistiwa. Dari
(D) Michael Phelps selalu meminta perhatian dan bagian utara, burung-burung tersebut masuk
tidak bisa fokus. melalui Semenanjung Malaya, Sumatera, dan
(E) Michael Phelps yang hiperaktif dan biasanya langsung ke bagian timur serta dari
bermasalah. Jepang, Taiwan lalu ke Filipina dan masuk wilayah
Indonesia.
22. Kalimat yang tidak efektif adalah ... Ringkasan dari kutipan tersebut adalah ...
(A) Tindak kekejaman, kekerasan, dan menindas (A) Miliaran burung dari belahan bumi utara
orang kecil merupakan perbuatan tidak terpuji. berpindah dalam kelompok besar ke bagian
(B) Ketika saya datang, mereka sudah berkumpul selatan setiap musim dingin sebagai fenomena
di halaman sekolah untuk menanti inspektur alamiah. Burung yang datang dari arah selatan
upacara. berasal dari Australia.
(C) Tata tertib ini tidak boleh diubah sampai ada (B) Perpindahan burung dari belahan bumi
tata tertib baru yang disahkan oleh pimpinan. utara merupakan sebuah fenomena alamiah.
Burung-burung tersebut berpindah untuk
(D) Sebagai mahasiswa, Anda diharapkan dapat
mencari wilayah yang hangat.
memberi keteladanan yang baik.
(E) Diperlukan orang yang sanggup berpikir kritis (C) Burung-burung tersebut memasuki Indonesia
melalu dua arah, yaitu utara dan selatan.
dan tidak ekstrem.
(D) Miliaran burung dari belahan bumi utara
berpindah dalam kelompok besar ke bagian
selatan setiap musim dingin sebagai fenomena
alamiah. Burung-burung tersebut memasuki
Indonesia dari dua arah, yaitu utara dan selatan
khatulistiwa.
(E) Tidak semua burung melakukan migrasi
dengan jalur yang panjang dan berbahaya. Ada
burung yang menyudahi migrasinya setelah
menempuh jalur yang singkat.

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 207
24. Kiper nomor satu Qatar dapat menangkap bola 26. Kalimat-kalimat berikut tidak efektif, KECUALI ...
dari penyerang Vietnam. Akan tetapi,
tangkapannya lemah sehingga bola pun menyusur (A) Dalam membangun kelompok tertinggal
masuk ke dalam gawang sendiri. Pada penghujung ini, biasanya banyak kendala sehingga perlu
babak pertama, sebenarnya Qatar memiliki dirumuskan model pendekatan yang tepat.
peluang untuk menyamakan kedudukan melalui (B) Kajian ini masih berupa catatan sehingga
kaki Adel. Namun, tendangannya masih lemah. masih perlu disempurnakan lagi baik mengenai
Tendangan itu sempat mengenai bek Vietnam materi dan cara pendekatannya.
sehingga hanya menghasilkan tendangan penjuru. (C) Maka orang-orang desa itu jumlahnya tidak
Hingga babak pertama berakhir, kedudukan tetap dihitung sesuai dengan jumlah mereka tetapi
tidak berubah. Usai turun minum, tempo dihitung jumlah tenaganya yang digunakan
permainan berjalan kian menarik. Penyerang Qatar untuk mengerjakan tanah.
kembali mengancam gawang Vietnam. Tendangan
bebas dari Waleed Abdulla sangat terukur ke arah (D) Kontrol tenaga kerja pada bidang desa dan
gawang, namun Duong lebih cepat dalam pertanian menuntut prasyarat terselenggaranya
mengantipasi gerakan bola. kontrol atas tanah.
Gagasan utama pada bacaan di atas adalah ... (E) Supermal Karawaci beroperasi setiap hari
mulai pukul 09.00 sampai dengan pukul 22.00.
(A) Penyerang Qatar sering mengancam gawang 27. Kalimat luas berikut yang efektif adalah ...
Vietnam.
(B) Tendangan bebas penyerang Qatar mampu (A) Meskipun pernah tinggal di Indonesia pada
diantsipasi Duong. tahun 1961−1963 untuk melakukan riset
(C) Tendangan bebas Waleed Abdulla sangat tentang minoritas Tionghoa, saya belum
terukur. pernah menginjakkan kaki di kawasan Bangka
(D) Tempo permainan berjalan kian menarik. Belitung, sebuah kawasan yang merupakan
pemukiman etnik Tionghoa.
(E) Duong lebih cepat mengantisipasi gerakan
bola. (B) Saya pernah tinggal di Indonesia pada tahun
1961−1963 untuk melakukan riset tentang
25. Ruly, seorang TKW di Taiwan asal Ponorogo,
minoritas Tionghoa, tetapi saya belum pernah
memberikan keterangannya lewat SMS bahwa gaji
menginjakkan kaki di kawasan Bangka
bersih yang diterimanya setiap bulan sebagai
Belitung, yaitu kawasan pemukiman etnik
pekerja rumah tangga dengan bekal ijazah SMA
Tionghoa.
adalah 10.000 dolar Taiwan (TWD) atau jika
dirupiahkan senilai 2,5 juta rupiah. (C) Sebenarnya, saya pernah tinggal di Indonesia
Gagasan utama kalimat di atas adalah ... pada tahun 1961−1963 untuk melakukan riset
tentang minoritas Tionghoa, tetapi saya belum
(A) Ruly seorang TKW di Taiwan asal Ponorogo. pernah menginjakkan kaki di kawasan Bangka
Belitung, padahal kawasan ini merupakan
(B) Seorang TKW di Taiwan asal Ponorogo
pemukiman etnik Tionghoa.
memberikan keterangan.
(D) Meskipun pernah tinggal di Indonesia pada
(C) Ruly memberikan keterangannya.
tahun 1961−1963 untuk melakukan riset
(D) Gaji bersih yang diterimanya setiap bulan. tentang minoritas Tionghoa, tetapi saya
(E) Gaji bersih pekerja rumah tangga adalah 10.000 belum pernah menginjakkan kaki di kawasan
dolar Taiwan (TWD). Bangka Belitung, kawasan yang merupakan
pemukiman etnik Tionghoa.
(E) Bahkan, saya pernah tinggal di Indonesia
pada tahun 1961−1963 untuk melakukan
riset tentang minoritas Tionghoa, tetapi saya
belum pernah menginjakkan kaki di kawasan
Bangka Belitung, kawasan yang merupakan
pemukiman etnik Tionghoa.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 207
28. Imron patuh kepada orang tuanya senakal-nakal- 30. Iklim sedang berubah lebih cepat daripada yang
nya ia. pernah terjadi sebelumnya. Kegiatan manusia
Bentuk se-nya pada kalimat berikut mempunyai adalah penyebab utamanya. ..., pembakaran bahan
fungsi yang sama dengan se-nya dalam kalimat ... bakar fosil-minyak bumi, gas, batu bara-membanjiri
atmosfer dengan karbon dioksida yang menjebak
(A) Jawablah pertanyaan ini sesanggup-sanggup- panas. Hal ini memicu kenaikan tajam pada
nya kamu. temperatur global rata-rata dalam abad terakhir.
(B) Setinggi-tingginya bangau terbang, surutnya ke Dampaknya adalah pada pola penguapan yang
kubangan jua. berubah, gletser-gletser yang meleleh, badai-badai
(C) Agar tugas ini segera selesai, bekerja yang menguat, dan kenaikan permukaan laut.
secepat-cepatnya yang engkau mampu. Kata sambung yang diletakkan pada bagian yang
kosong adalah ...
(D) Para siswa belajar serajin-rajinnya menjelang
ujian seleksi masuk perguruan tinggi. (A) akibatnya.
(E) Jangan bersikap seenak-enaknya di sini. (B) oleh karena itu.
29. Besarnya jumlah siswa/mahasiswa Indonesia di (C) misalnya.
Singapura dan Malaysia tentu tidak lepas dari (D) akhirnya.
berbagai faktor. Pertama, siswa/mahasiswa
Indonesia tidak akan mengalami kejutan budaya (E) di sisi lain.
bila belajar di Singapura atau Malaysia. Dari segi 31. (1) Reduce berarti mengurangi atau mereduksi
geografis, jarak tempuh dari Indonesia ke sampah yang akan terbentuk. (2) Hal ini dapat
Singapura dan Malaysia tidak terlalu jauh. Ketiga, dilakukan apabila ibu-ibu rumah tangga kembali
cuaca di Singapura, Malaysia, dan Indonesia sama. ke pola lama, yaitu membawa keranjang belanja ke
Keempat, makanan yang ada di Malaysia, pasar. (3) Dengan demikian, jumlah kantong plastik
Singapura, dan Indonesia juga tidak jauh berbeda. yang dibawa ke rumah akan berkurang (tereduksi).
Kalimat yang tepat untuk bagian awal paragraf (4) Selain itu, bila setiap orang lebih memilih
adalah ... menggunakan saputangan daripada tisu, terjadi
penghematan terhadap bahan baku untuk tisu. (5)
(A) Negeri favorit mahasiswa Indonesia untuk Jika setiap orang melakukan hal tersebut, beberapa
studi adalah Singapura dan Malaysia. ton sampah yang akan tereduksi per bulan dan
(B) Observasi menunjukkan bahwa jumlah beberapa hasil hutan dapat diselamatkan.
siswa/mahasiswa Indonesia yang studi di Kalimat topik pada paragraf tersebut adalah ...
Singapura dan Malaysia banyak.
(C) Banyak mahasiswa Indonesia bercita-cita untuk (A) Kalimat 5. (D) Kalimat 2.
belajar di Singapura dan Malaysia. (B) Kalimat 4. (E) Kalimat 1.
(D) Kenyataan membuktikan bahwa Singapura dan (C) Kalimat 3.
Malaysia adalah dua negara yang diminati
32. Seorang ahli hukum tata negara menyebut hal ini
untuk tujuan studi.
sebagai bentuk "kudeta redaksional".
(E) Jumlah siswa/mahasiswa Indonesia di Makna kata kudeta pada kalimat di atas adalah ...
Singapura dan Malaysia menarik untuk
diamati. (A) penggalangan kekuasaan.
(B) penggulingan kekuasaan.
(C) pengambilalihan kekuasaan.
(D) perebutan kekuasaan dengan paksa.
(E) pengakuan kedaulatan.

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 207
33. Penulisan gabungan kata berikut baku, KECUALI ... 37. Duvurger dalam bukunya berhasil memperjelas
konflik-konflik teoretis antara Marxisme dengan
(A) mitrabestari; matahati; tatabahasa. Demokrasi Liberal. Ia berhasil menyoroti sesuatu
(B) bilamana; saputangan; darmabakti. yang selama berabad-abad ini menjadi isu
intelektual dan praktis yang paling penting dalam
(C) peribahasa; sumber daya; syahbandar.
bidang politik. Isu ini masih relevan dengan situasi
(D) halalbihalal; acapkali; citarasa. politik yang ada pada sebagian negara di dunia.
(E) dukacita; sukaria; tunarungu. Arti ungkapan yang paling sesuai untuk kata
relevan dalam paragraf di atas adalah ...
34. Penulisan kata dalam kalimat-kalimat berikut
benar, KECUALI ... (A) sesuai. (D) sepadan.
(A) Banyak pengguna komputer sudah memahami (B) cocok. (E) bergayut.
copy dan paste. (C) tepat.
(B) Ibu baru membeli baju bayi di toko My Baby. 38. Tindakan itu sudah tentu menangguk reaksi keras
(C) Saat melakukan drag, teks yang dikopi akan dari semua kalangan.
berwarna menyala (highlight). Kata yang bermakna sama dengan kata menangguk
dalam kalimat di atas adalah ...
(D) Tiras Harian ’Kompas’ paling tinggi.
(E) Berikutnya, klik kanan di area yang sudah (A) menuai. (D) memperoleh.
disorot itu. (B) mengundang. (E) memancing.
35. Kata berimbuhan yang dipakai pada konteks yang (C) memanen.
tidak tepat ditemukan dalam kalimat ...
39. Cara penulisan kata berikut sesuai dengan EYD,
(A) Burung gereja beterbangan mendengar suara KECUALI ...
lonceng berdentang.
(A) khazanah. (D) jadwal.
(B) Anak-anak kejar-mengejar di halaman sekolah.
(B) konkret. (E) sejarahwan.
(C) Para penonton berlari-larian turun ke tengah
lapangan tatkala melihat api berkobar. (C) karier.
(D) Amran dan Rio selalu surat-menyurat melalui
e-mail.
(E) Pemandangan indah terhalang karena lembah
berselimutkan kabut.
36. Pemakaian tanda garis miring (/) berikut ini sesuai
dengan EYD, KECUALI ...

(A) Tahun akademik 2010/2011 akan segera kita


masuki.
(B) Acara akan berlangsung dari pukul 13.00 s/d
14.30.
(C) Nomor surat keterangan tersebut 21
PFL/XI/2008.
(D) Honornya Rp850.000,00/minggu.
(E) Jalan Kamboja X/4.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 207
40. Vietnam gagal mencatatkan diri sebagai tim
pertama yang lolos ke babak perempat final setelah
pada pertandingan kedua dipaksa bermain imbang
1-1 oleh Qatar di Stadion My Dinh Hanoi. Vietnam
yang memiliki nilai sempurna setelah mengalahkan
Uni Emirat Arab 2-0 di partai perdana harus
tertekan oleh Qatar sejak 10 menit paruh pertama.
Pada menit ke-20, penyerang naturalisasi Qatar,
Sebastian Andres Quintana, memiliki peluang
emas untuk mencetak gol pembuka. Namun
sayangnya, tendangan itu masih dapat dibaca
dengan baik oleh Duong Hong Son. Delapan menit
kemudian, Quintana kembali menjadi momok bagi
lini pertahanan Vietnam. Meskipun selalu
diserang, justru Vietnam yang mampu membuka
keunggulan terlebih dulu. Mereka mencetak gol 10
menit kemudian.
Pernyataan yang sesuai dengan bacaan tersebut
adalah ...

(A) Vietnam dikalahkan Uni Emirat Arab 2-0


sehingga harus mengalahkan Qatar.
(B) Pertandingan antara Vietnam dan Qatar
berakhir seri.
(C) Vietnam terus menyerang Qatar dalam
pertandingan tersebut.
(D) Qatar berhasil mencetak gol lebih dahulu
daripada Vietnam.
(E) Qatar lebih banyak menyerang Vietnam.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 207
BAHASA INGGRIS
You have invited your friend over for dinner. Your child sees your friend reach for some cookies and says, "Better
not take those, or you’ll get even bigger." You’re embarrassed that your child could speak so rudely. However, you
should consider that your child may not know how to use language appropriately in social situations and did not mean
harm by the comment. An individual may say words clearly and use long, complex sentences with correct grammar, but
still have a communication problem − if he or she has not mastered the rules for social language known as pragmatics.
Adults may also have difficulty with pragmatics, for example, as a result of a brain injury or stroke. An individual with
pragmatic problems may say inappropriate or unrelated things during conversations, tell stories in a disorganized way,
or have little variety in language use. It is not unusual for children to have pragmatic problems in only a few situations.
However, if problems in social language use occur often and seem inappropriate considering the child’s age, a
pragmatic disorder may exist. Pragmatic disorders often coexist with other language problems such as vocabulary
development or grammar.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 sampai


nomor 42.

41. The topic of this paragraph is _______.

(A) pragmatic disorder


(B) pragmatic aspect of language
(C) pragmatics, logic and semantics
(D) children with pragmatics difficulties
(E) what causes pragmatics problems
42. The paragraph which follows this one most likely
discusses _______.

(A) pragmatic language tips


(B) how to test social pragmatic skills
(C) pragmatic disorder and language inhibition
(D) semantic-pragmatic disorder in children
(E) pragmatic impairment and associated
behavioral problems

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 207
The thought of a car or truck that can drive itself is at once both exciting and frightening. Autonomous vehicle
navigation, as the technology is known, may make life more convenient if it allows people to kick back and enjoy a good
book or movie while their cars guide themselves through rush-hour traffic. However, what happens if it starts to rain or
if traffic suddenly picks up?
If the technology is to work at all, it will have to be completely safe on all roads, under all speeds, and in all weather.
Therein lies the challenge: if cars and trucks are to drive autonomously, they will need futuristic sensors and advanced
computing capabilities to respond to ever-changing road conditions.
Perhaps the most extreme example of ever-changing conditions is a war zone, where roads may be reduced to
rubble and vehicles are natural targets of attack. Rolling out fleets of self-navigating vehicles for the military is an
enticing idea because it could keep thousands of troops out of harm’s way. Nevertheless, will it be possible for these
vehicles to operate in war zones? This question was the inspiration for a recent Defense Advanced Research Projects
Agency (DARPA) contest aimed at spurring the development of such technologies.
Held at a former air force base in Victorville, Calif. in late 2007, the DARPA Urban Challenge offered a $3.5 million
purse to competitors who could design the fastest and safest vehicles that could traverse a 60-mile urban course in
moving traffic in less than six hours. The contestant vehicles were unmanned and had to complete a simulated military
supply mission, maneuvering through a mock city environment, avoiding obstacles, merging into moving traffic,
navigating traffic circles, and negotiating intersections - all while conforming to California driving rules. Of the 89
international teams that entered the challenge, only six finished in the allotted time.
Wende Zhang of General Motors was part of the team that designed the winning vehicle, which finished with the
fastest time - an average speed of approximately 13 miles per hour. The GM team drew upon existing technology
already offered in some of their vehicles that can assist in parking or detect lane markers and trigger alarms if the
drivers are coming too close to the shoulder of the road. For the DARPA challenge, they developed a more sophisticated
package of sensors that included GPS coupled with a camera and a laser-ranging LIDAR system to guide and correct the
vehicle’s route through the city. In Baltimore, Zhang will present GM’s patented new methods for detecting lanes and
correcting a vehicle’s route, which helped them win the challenge.
Though they won, people should not look for robotic chauffeurs immediately. The technology must prove reliable
in many different road, weather and lighting conditions. Still, says Zhang, a commercially-viable autonomous driving
product may be available in the next decade.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 43 sampai 44. What is stated about autonomous vehicle
nomor 47. navigation in the passage?

43. The best title for this passage is _______. (A) It cannot function if it runs out of electricity.
(B) Bad weather and traffic jam are minor problems
(A) Future War Zone Vehicles
for autonomous vehicles.
(B) A Giant Leap in automotive industry (C) Sixty teams managed to design autonomous
(C) Research on the development of unmanned vehicles in the DARPA competition.
vehicles (D) Autonomous vehicles will be equipped with a
(D) Defense Advanced Research Projects Agency state-of-the art navigating system.
(E) The Triumph of General Motors in a (E) Robotic chauffeurs will be ready in the near
competition future.
45. It can be inferred from the passage that the DARPA
Urban Challenge _______.

(A) meant to search for an advanced manned


navigation system
(B) was only open for American teams
(C) gave a trivial prize to the winning team
(D) is to develop self-navigating vehicles for all sorts
of road conditions
(E) was not very competitive

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 207
46. The word "obstacles" in paragraph 4 is closest in
meaning to which of the following?

(A) Problems (D) Burdens


(B) Difficulties (E) Nuisances
(C) Obstructions
47. Which of the following statements is FALSE?

(A) Futuristic sensors and advanced computing


abilities will be assential feature of autonomous
vehicles.
(B) Using self-navigating vehicles in the army will
reduce the number of injured soldiers in wars.
(C) The DARPA Urban Challenge looked for the
fastest and safest autonomous vehicle.
(D) The GM team’s new detecting and navigating
methods played an important role in its victory.
(E) The U.S. Army is already well-prepared and
ready to launch unmanned vehicles in current
wars.

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 207
Doctors have recently started to study the causes of a medical disorder which they have appropriately named SAD,
or seasonal affective disorder. People who suffer from SAD become very ____(48)____ during the winter months. Their
depression appears to be the result of a decrease in the amount of sunlight they are exposed to. Doctors theorize that
decreased sunlight affects the ____(49)____ of melatonin, a hormone manufactured in the brain, and serotonin, a
chemical that helps transmit nerve impulses. Depression may result from the ensuing imbalance of these two
substances in the body. ____(50)____, doctors believe that a decrease in the amount of sunlight the body receives may
cause a ____(51)____ in the body’s natural clock, which could, in turn, result in symptoms such as listlessness,
oversleeping, weight gain, anxiety, and irritability all symptoms of depression.
____(52)____ absence of light seems to be the cause of this disorder, a daily dose of light appears to be the cure.
Doctors advise patients to sit in front of a special light box which simulates natural light for a few hours every day.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 48 sampai


nomor 52.

48. ....

(A) depressed (D) mad


(B) clear (E) anxious
(C) doubtful
49. ....

(A) produce (D) productively


(B) production (E) produced
(C) productive
50. ....

(A) Therefore (D) In addition


(B) However (E) Thus
(C) Despite
51. ....

(A) disturbance (D) disease


(B) danger (E) decrease
(C) result
52. ....

(A) In fact (D) Since


(B) When (E) Moreover
(C) Besides

c Universitas Indonesia
Halaman 12 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 207
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 53 sampai 57. "Did you receive our inquiry? When will we receive
nomor 60. your confirmation?"
"My apology. It seems that _______. Could you
53. "I’d like to finish entering the data today but I have possibly resend it?"
to catch the twelve-o’clock train to Bandung."
"_______ ." (A) we mislay your letter
(B) your letter is mislaid
(A) You have it done
(C) we had mislaid your letter
(B) Intan has done it
(D) your letter has been mislaid
(C) Have you done it?
(E) your letter was mislaid
(D) It has to be done
(E) Have Intan do it? 58. ______ a new policy related to the establishment of
business was released, entrepreneurs had found it
54. "The earthquake happening at about 3 o’clock difficult to get a license for their new businesses.
yesterday caused many people to panic."
"Including me, as I _______ on the third-floor of my (A) When (D) Until
office at that time."
(B) After (E) While
(A) worked (C) Since
(B) have worked 59. "Excuse me. Could you tell me which bus I should
(C) have been working take to get to Plaza Indonesia?"
"Sorry, I don’t know. You _______ ask the driver."
(D) was working
(E) had worked (A) could have
55. "Where’s the report, Ben? You told me it would be (B) had better
ready by now. I need it for the board meeting this (C) ought to have
afternoon."
(D) must have
"Don’t worry, Jim. _______ before the board
meeting." (E) would rather
60. By the time Mr. Arifin retires, his youngest child
(A) I have it finished will have graduated from university.
(B) I have had it finished This means that Mr. Arifin _______ when his
(C) I will have it finished youngest son graduates.
(D) The report will finish (A) will still work
(E) The report has finished (B) will retire
56. Last summer, he visited Nasau, a small but vibrant (C) doesn’t want to retire
city, with a great range of designer outlets (D) wants to work
________ luxury goods at tax-free prices.
(E) doesn’t want to work
(A) that sells (D) selling
(B) sold (E) to sell
(C) they sold

c Universitas Indonesia
Halaman 13 dari 13 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN DASAR
• Matematika Dasar
• Bahasa Indonesia
• Bahasa Inggris

208

Universitas Indonesia
2010
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 12 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

208 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 208
MATA UJIAN : Matematika Dasar, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris
TANGGAL UJIAN : 11 APRIL 2010
WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 5.
nomor 17.

1. Peluang Kris mendapat nilai A untuk matematika


adalah 0,6 dan untuk bahasa Inggris 0,7. Peluang
Kris hanya mendapatkan satu nilai A adalah ....

(A) 0,12 (D) 0,42


(B) 0,18 (E) 0,46 Luas segitiga pada gambar adalah .... cm2
(C) 0,28 √
(A) 4(1 − 3)
2. Jika (g ◦ f )(x) = −9x2 − 6x dan g(x) = −x2 + 1, √
maka f (2x + 3)= .... (B) 4( 3 − 1)

(C) 4( 3 + 1)

(A) 6x + 4 (D) 2x + 1 (D) 2( 3 + 1)
(B) 6x + 10 √
(E) 3x + 1 (E) 2(1 − 3)
(C) 2x + 4  
−1 50
3. x1 dan x2 adalah bilangan bulat yang merupakan 6. Diketahui A = , maka det(A3 ) = ....
−2 105
akar-akar persamaan kuadrat
x2 − (2p + 4)x + (3p + 4) = 0, di mana p adalah (A) −125 (D) 25
suatu konstanta. Jika x1 , p, x2 merupakan tiga (B) −25 (E) 125
suku pertama dari suatu deret geometri, maka (C) 5
suku ke-12 dari deret geometri tersebut adalah ....
3x2 −7x+8
7. Himpunan penyelesaian dari 1 < x2 +1 ≤2
(A) −1 adalah ....
(B) 1
√ (A) {x ∈ <|x ≤ 2 atau x ≥ 3}
(C) 6 + 2 5
√ (B) {x ∈ <|2 ≤ x ≤ 3}
(D) 6 − 2 5
(C) {x ∈ <|x ≤ 1 atau x ≥ 6}
(E) 4
(D) {x ∈ <|1 ≤ x ≤ 6}
4. A dan B pergi menonton konser musik di suatu
stadion yang mempunyai 8 pintu. Mereka masuk
(E) {x ∈ <}
dari pintu yang sama, tetapi keluar dari pintu yang
berbeda. Banyaknya cara yang dapat mereka
lakukan adalah ....

(A) 28 (D) 484


(B) 224 (E) 896
(C) 448

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 208
2 3
8. Jika x + y + 2z = k, x + 2y + z = k dan 12. Jika diketahui a log b √
+ (a log b) + (a log b) + ... = 2,
2x + y + z = k , k 6= 0, maka x2 + y 2 + z 2 jika a b 3
maka log b + log a2 = ....
dinyatakan dalam k adalah ....
(A) 1
k2
(A) (B) 3
2
16
(C) 5
3k 2 3
(B) (D) 2
16
4k 2 (E) 3
(C)
17 13. Diketahui (f ◦ g)(x) = x2 − 4x + 2 dan g(x) = x − 3.
3k 2 Jika x1 dan x2 adalah nilai-nilai yang memenuhi
(D)
8 f (x) = 2, maka nilai x1 + x2 adalah ....
2k 2
(E) (A) −4 (D) 4
3
9. Diketahui x1 dan x2 adalah akar-akar persamaan (B) −2 (E) 10
2x2 + 6x + a = 0. Jika
x1 + 1 x2 + 1
+ < −2, maka (C) 2
x2 x1 14. Sebuah kotak obat tanpa tutup alasnya berbentuk
nilai a yang memenuhi adalah ....
persegi dan mempunyai volume 4000 cm3 . Luas
permukaan kotak obat minimum adalah ....
(A) a < 0 (D) a > 3
(B) a > 0 (E) a > 12 (A) 1800 cm2
(C) a < 3 (B) 1240 cm2
10. Jika a log 81b = b
log 27a dengan a, b > 0, maka nilai (C) 1200 cm2
!1
1 1 2 (D) 1100 cm2
(a) 3a
dari log (b) b adalah ....
(E) 1000 cm2
15. Diketahui sebuah barisan 2, 3, 4, 6, 6, 6, 10, 9, 8, 14,
(A) 2a
3b 12, 10,.... Jumlah 3n suku pertama, untuk n = 1, 2, 3,
(B) 3a
4b
4,...., dari barisan di atas adalah ....
(C) a
b (A) S3n = n2 (9 − 9n)
(D) 3a
2b (B) S3n = n2 (9 + 9n)
(E) 4a
(C) S3n = 3n
2 (9 + 9n)
3b

11. Jika a dan b adalah bilangan riil dengan 0 < a < b (D) S3n = n
6 (9 + 9n)
a−b
dan a2 + b2 = 8ab, maka = .... (E) S3n = n
2 (3 + 3n)
a+b
√ dy
(A) − 13 15 16. y = sin(sin(sin(sin .... sin(sin(x))....))) Tentukan
dx
√ pada x = 0.
(B) − 15 15

(C) − 16 10 (A) −∞ (D) 1

(D) 15 15 (B) −1 (E) ∞

(E) 13 15 (C) 0

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 208
17. Diketahui fungsi kuadrat f (x) = x2 − 4x + 5. Dua
buah garis singgung di titik yang merupakan
perpotongan antara f (x) dan garis y = 5
membentuk sebuah segitiga dengan garis y = 5.
Maka titik potong kedua garis singgung tersebut
adalah ....

(A) (−3,2) (D) (3,−2)


(B) (−2,3) (E) (3,2)
(C) (2,−3)

Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 18 sampai


nomor 20.

18. Pernyataan berikut yang BENAR berkaitan dengan


1
deret 1 + 2−1√3 + (2−√ 3)2
1
+ (2−√ 3)3
+ .... adalah

(1) deret tersebut √merupakan deret geometri


dengan rasio 2 + 3
(2) deret tersebut merupakan deret turun

(3) suku ke-5 nilainya sama dengan 97 + 56 3
3
(4) jumlah semua sukunya sama dengan 2

19. Suatu papan segiempat dibuat dengan spesifikasi


sebagai berikut: 12 dm ≤ keliling < 20 dm dan
rasio dari sisi-sisi yang berdekatan (r) adalah
1 < r < 2. Jika ukuran papan diinginkan dalam
bilangan bulat, maka luas papan yang mungkin
adalah ....

(1) 12
(2) 15
(3) 20
(4) 16
20. Diberikan sepasang persamaan 2x − 3y = 13 dan
3x + 2y = b dengan 1 ≤ b ≤ 100, dan b bilangan
bulat. Misalkan n2 = x + y , dengan x dan y adalah
solusi dari persamaan di atas, yang berupa
bilangan bulat, maka nilai n yang memenuhi
adalah ....

(1) 4
(2) 3
(3) 1
(4) 2

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 208
BAHASA INDONESIA
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 sampai 23. Sarkofagus adalah sejenis peti kubur dari batu utuh
nomor 40. yang terdiri atas wadah dan tutupnya. Jenis
makam tradisi megalitik ini bisa digunakan untuk
21. Tahukah Anda, Amerika Serikat dapat penguburan primer (langsung) atau sekunder
mengalahkan Jepang dalam Perang Asia Timur (dengan meletakkan tulang-belulang si mati),
Raya bukan karena bom nuklir yang penguburan tunggal atau ganda (satu kubur
menghanguskan Kota Hiroshima dan Nagasaki, dipakai bersama-sama). Sarkofagus banyak
tetapi karena bisa memecahkan kode sandi rahasia ditemukan di Sumatra Utara, mulai dari Parapak
pesan-pesan yang digunakan oleh Jepang? Ya, bom sampai ke Dolok Sanggul di tepian Danau Toba.
nuklir hanya senjata pamungkas untuk perang itu. Ciri sarkofagus di daerah ini adalah bentuk
Namun, titik balik kemenangan justru karena Unit dasarnya yang melengkung, yang menyerupai
Kombat Intelijen AS dapat memecahkan sandi perahu, yang mirip dengan atap rumah di Sumatra
rahasia pesan yang digunakan oleh tentara Jepang. Utara.
Sejak itu, segala kekuatan pasukan, gerakan, tipu Paragraf di atas menjelaskan ...
daya, dan strategi Jepang diketahui persis oleh AS.
Paragraf di atas membicarakan ... (A) sarkofagus sebagai makam yang berasal dari
tradisi megalitik.
(A) AS dapat mengalahkan Jepang dalam Perang (B) fungsi sarkofagus sebagai makam tradisi
Asia Timur Raya.
megalitik.
(B) AS menggunakan bom nuklir untuk (C) sarkofagus sebagai peninggalan dari tradisi
menghancurkan Kota Hiroshima dan Nagasaki.
megalitik.
(C) AS berhasil memecahkan sandi rahasia pesan (D) keberadaan sarkofagus di Sumatra Utara.
yang digunakan tentara Jepang dalam Perang
Asia Timur Raya. (E) ciri sarkofagus yang berada di Sumatra Utara.
(D) Titik balik kemenangan AS atas Jepang saat 24. Kalimat yang tidak efektif adalah ...
Perang Asia Timur Raya.
(E) AS mengetahui kekuatan dan strategi Jepang (A) Tindak kekejaman, kekerasan, dan menindas
setelah dapat memecahkan sandi rahasia pesan orang kecil merupakan perbuatan tidak terpuji.
tentara Jepang. (B) Ketika saya datang, mereka sudah berkumpul
di halaman sekolah untuk menanti inspektur
22. 4 Februari 2004, Mark Zuckerberg−lulusan upacara.
Harvard dan mantan murid Ardsley High
School−meluncurkan Facebook. Situs jejaring (C) Tata tertib ini tidak boleh diubah sampai ada
sosial itu dengan cepat diminati penduduk dunia. tata tertib baru yang disahkan oleh pimpinan.
Kesuksesan situs itu menarik masyarakat dan (D) Sebagai mahasiswa, Anda diharapkan dapat
membuat sejumlah pemilik perusahaan teknologi memberi keteladanan yang baik.
ingin memilikinya. Facebook itu juga yang (E) Diperlukan orang yang sanggup berpikir kritis
membuat Mark, pria kelahiran New York 14 Mei dan tidak ekstrem.
1984 itu, menjadi orang kaya baru di Amerika
Serikat.
Kutipan di atas membicarakan ...

(A) Mark Zuckerberg meluncurkan Facebook.


(B) Facebook membuat Mark Zuckerberg menjadi
orang kaya baru di Amerika Serikat.
(C) Mark Zuckerberg sebagai seorang lulusan dari
Harvad.
(D) Facebook diminati oleh semua orang.
(E) Sejumlah pemilik perusahaan Facebook ingin
memiliki situs tersebut.

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 208
25. Penulisan huruf kapital yang benar terdapat pada 28. Penulisan tanda baca yang benar terdapat pada
kalimat ... kalimat ...

(A) Tidak ada yang dapat membantah kebenaran (A) Saya akan datang, jika ada yang menjemput
kata-kata Bu Lurah sebab memang yang saya dengan mobil hari ini.
disampaikannya benar. (B) Dengan demikian dapat disimpulkan, bahwa
(B) Ya, Tuhan, atas karuniaMu-lah aku dapat penyebab bencana ini terkait dengan ulah
bertahan di tempat yang gersang ini. manusia yang terlalu rakus, sehingga pohon di
(C) Salah satu hari penting bagi orang Bali yang hutan habis dibabat semua.
umumnya beragama Hindu adalah Hari (C) Dia masih sempat membungkukkan badannya
Galungan. untuk menghormati kita, meskipun hatinya
kesal sekali.
(D) Bagi orang Jawa, khususnya yang suka masak,
(D) Oleh karena itu, saya sempatkan untuk
gula Jawa merupakan barang penting seperti
mendatangi dan menyalaminya walaupun
halnya bawang putih, bawang merah, dan
badan saya hari ini belum sepenuhnya sehat.
bumbu-bumbu lainnya.
(E) Ia tidak berani dan tidak sanggup menatap
(E) Bagi orang Jawa, R. Ng. Ranggawarsita bukan
matamu, karena merasa amat malu, terutama
seorang sastrawan biasa, melainkan Pujangga
setelah niatnya untuk juga mengawini
yang dianggap Waskita.
perempuan lain kamu ketahui.
26. Hal ini disebabkan karena banyak orang memilih
kereta rel listrik sebagai sarana transportasinya.
Kalimat yang tepat untuk memperbaiki kalimat di
atas adalah ...

(A) Hal ini disebabkan banyak orang memilih


kereta rel listrik sebagai sarana transportasinya.
(B) Hal ini dikarenakan oleh banyaknya orang
yang memilih kereta rel listrik sebagai sarana
transportasinya.
(C) Hal ini disebabkan oleh banyaknya orang
memilih kereta rel listrik sebagai sarana
transportasinya.
(D) Hal ini disebabkan oleh banyaknya orang
yang memilih kereta rel listrik sebagai sarana
transportasinya.
(E) Hal ini dikarenakan banyak orang memilih
kereta rel listrik sebagai sarana transportasinya.
27. Kata berimbuhan yang dipakai pada konteks yang
tidak tepat ditemukan dalam kalimat ...

(A) Burung gereja beterbangan mendengar suara


lonceng berdentang.
(B) Anak-anak kejar-mengejar di halaman sekolah.
(C) Para penonton berlari-larian turun ke tengah
lapangan tatkala melihat api berkobar.
(D) Amran dan Rio selalu surat-menyurat melalui
e-mail.
(E) Pemandangan indah terhalang karena lembah
berselimutkan kabut.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 208
29. Temperatur permukaan bumi sedang memanas 31. Melalui konser "Langit Ketujuh", penonton diajak
dengan laju yang menentukan. Berbagai berpetualang menyusuri sebuah pertunjukan musik
perubahan iklim terkait dengan zaman penting kolosal.
sebelumnya, yang disetel secara aktif oleh berbagai Kata menyusuri bersinonim dengan ...
penyebab alamiah, seperti variasi pada orbit bumi
yang memengaruhi jumlah sinar matahari. Dalam (A) menjelajahi. (D) menjalani.
kasus-kasus itu, siklus pendinginan dan (B) mengikuti. (E) menempuh.
pemanasan berlangsung lambat selama
(C) mengiringi.
bermilenium-milenium. Saat ini, hal itu berbeda.
Iklim sedang berubah lebih cepat daripada yang 32. Kalimat berikut yang efektif adalah ...
pernah terjadi sebelumnya. Kegiatan manusia
adalah penyebab utamanya. Sebagai contoh, (A) Riset ini mengkaji tentang ide tentang
pembakaran bahan bakar fosil−minyak bumi, gas, pemberantasan korupsi.
batu bara−membanjiri atmosfer dengan karbon (B) Bukit itu amat tinggi, hijau, dan dengan
dioksida. Hal ini memicu kenaikan tajam pada keindahan yang menakjubkan.
temperatur global rata-rata dalam abad terakhir. (C) Di Indonesia, bukan saja mempunyai kekayaan
Dampaknya adalah pada pola penguapan yang alam yang melimpah, melainkan juga
berubah, gletser-gletser yang meleleh, badai-badai keanekaragaman budaya.
yang menguat, dan kenaikan permukaan laut.
(D) Kepada mahasiswa yang belum menyerahkan
Ringkasan yang dapat dibuat dari bacaan tersebut
makalah dapat menghubungi pengajar.
adalah ...
(E) Kegiatannya setiap hari antara lain menata
(A) Temperatur permukaan bumi menjadi panas buku, membuat katalog, dan mengatur
dengan laju yang menentukan, sedangkan peminjaman buku.
iklim berubah lebih cepat daripada yang
33. Kalimat yang efektif adalah ...
pernah terjadi sebelumnya.
(B) Temperatur permukaan bumi sedang (A) Oleh karena itu, kita wajib menyantuni
memanas. Kegiatan manusia adalah penyebab orang-orang yang menderita akibat krisis
utama terjadi perubahan iklim. moneter.
(C) Pembakaran bahan bakar fosil mengakibatkan (B) Berdasarkan hasil penelitian kami
naiknya temperatur permukaan bumi yang menunjukkan bahwa tidak ada penduduk di
mengakibatkan perubahan iklim. desa ini yang kekurangan karena penghasilan
mereka cukup besar.
(D) Kenaikan tajam pada temperatur global
mengakibatkan perubahan pola penguapan (C) Dengan sistem kuliah jarak jauh akan
yang terlihat pada melelehnya gletser, memungkinkan bertambahnya jumlah
menguatnya badai, dan menaiknya permukaan mahasiswa.
laut. (D) Penulisan biografi pengarang yang
(E) Pada masa lalu, perubahan iklim tidak ditempatkan di halaman terakhir buku
berlangsung cepat, tetapi secara alamiah. merupakan tanggung jawab seorang editor
selain menyunting naskah.
30. Cara penulisan kata berikut sesuai dengan EYD,
(E) Penyuntingan naskah membutuhkan tenaga
KECUALI ...
yang teliti, sabar, tekun, dan harus disediakan
waktu dan situasi yang kondusif untuk
(A) khazanah. (D) jadwal.
menyunting naskah.
(B) konkret. (E) sejarahwan.
(C) karier.

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 208
34. Penetapan Angka Kredit (PAK) tahap I tahun 2009 36. Dari sisi sosial, puasa melatih orang berdisiplin,
yang merupakan hasil dari penilaian Daftar Usul cinta keadilan, dan kedamaian. Dari sisi kejiwaan,
Penetapan Angka Kredit (DUPAK) yang diajukan puasa membuat manusia pandai mengendalikan
oleh 25 pustakawan dan 4 calon pustakawan sudah diri. Dari sisi kesehatan, berpuasa berarti
diterbitkan. mengistirahatkan saluran pencernaan, enzim, dan
Imbuhan pe-an pada kalimat berikut semakna hormon yang biasanya bekerja untuk mencerna
dengan imbuhan pe-an pada kata bercetak miring saluran makanan terus-menerus selama 18 jam.
dalam kalimat tersebut, KECUALI ... Kalimat yang tepat untuk menjadi awal paragraf di
atas adalah ...
(A) Pembukaan peringatan Hari Krida Pertanian
(HKP) yang ke-37 tahun 2009 menurut rencana (A) Menjalankan ibadah puasa merupakan
akan dilaksanakan secara serentak di seluruh kegiatan yang menguntungkan.
Indonesia pada hari Senin, tanggal 22 Juni 2009. (B) Dari berbagai sisi, puasa merupakan kegiatan
(B) Penghargaan diberikan kepada para mahasiswa yang menguntungkan.
berprestasi. (C) Ada beberapa manfaat yang diperoleh dalam
(C) Penyusunan KTSP (Kurikulum Tingkat Satuan kegiatan berpuasa.
Pendidikan) memerlukan waktu yang tidak (D) Ibadah puasa, jika dijalankan dengan
sedikit. kesadaran, memberi keuntungan dari berbagai
(D) Berdasarkan Kurikulum 2006, penilaian kognitif, sisi.
psikomotorik, dan afektif menjadi satu nilai (E) Dalam agama Islam, puasa wajib dilakukan
dalam rapor. karena memberi manfaat pada manusia.
(E) Sekarang sudah tersedia penyaringan untuk
menjernihkan air sehingga kita tidak perlu 37. (1) Angka partisipasi di jenjang pendidikan tinggi
khawatir lagi. masih menjadi salah satu persoalan besar
pendidikan. (2) Sejauh ini, angka partisipasi
35. Penulisan gabungan kata yang benar terdapat terbilang rendah, yakni 18 persen. (3) Dari total
dalam kalimat ... jumlah penduduk berusia 19−24 tahun, yakni
sekitar 25 juta orang, baru delapan belas persen
(A) Senjata yang digunakan militer memanfaatkan menikmati pendidikan tinggi. (4) Indonesia masih
infra merah. jauh tertinggal dibandingkan dengan Malaysia
(B) Tawuran antarsiswa itu berhasil diselesaikan yang angka partisipasi di jenjang pendidikan
dengan damai. tingginya sudah 35 persen atau Thailand sekitar 45
(C) Perusahaan itu membutuhkan pekerja yang persen. (5) Selain persoalan akses, pemerintah juga
serba bisa. masih bergulat dengan persoalan mutu dan
(D) Tujuan daripada seminar itu mencari jalan ke relevansi pendidikan.
luar dari krisis. Kalimat yang menyimpang dari topik kutipan di
(E) Kerjasama siswa saat ujian dilarang. atas terdapat pada kalimat ...

(A) kesatu. (D) keempat.


(B) kedua. (E) kelima.
(C) ketiga.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 208
38. Vivienne Westwood (58) dikenal sebagai perancang 40. Solar sel sebagai alat yang dapat digunakan untuk
yang menggunakan karyanya sebagai cara memanfaatkan energi matahari perlu ditingkatkan
menyatakan pandangan politik atas isu yang ia pemakaiannya untuk mengatasi krisis minyak
anggap penting, terutama yang menyangkut bumi yang semakin menipis persediaannya.
lingkungan dan hak asasi. Dia pernah memprotes Gagasan utama kalimat tersebut adalah ...
kebijakan Presiden George Bush. Sebagai
perancang mode, Westwood berhasil (A) Solar sel alat yang dapat digunakan untuk
menggabungkan pandangan politiknya dalam memanfaatkan energi matahari.
desain kreatif dan mewujudkannya menjadi (B) Solar sel perlu ditingkatkan pemakaiannya.
produk konkret.
(C) Pemanfaatan solar sel perlu ditingkatkan untuk
Pernyataan yang benar tentang Vivienne Westwood
mengatasi krisis minyak bumi.
adalah ...
(D) Solar sel perlu ditingkatkan pemakaiannya
(A) Vivienne Westwood adalah perancang mode, untuk mengatasi krisis minyak bumi.
pemerhati lingkungan, sekaligus pembela hak (E) Minyak bumi semakin menipis persediaannya.
asasi.
(B) Vivienne Westwood selalu mengkritik aktivitas
para tokoh politik yang menyimpang.
(C) Vivienne Westwood, selain menjadi perancang
mode, juga menjadi pengamat politik.
(D) Vivienne Westwood, perancang mode,
mewujudkan pandangan politiknya dalam
desain yang kreatif dan konkret.
(E) Vivienne Westwood, perancang mode,
mempunyai pandangan politik yang senantiasa
diwujudkan dalam desain kreatif.
39. Jika banyak seniman kontemporer menikmati
hidup di tengah kota besar, dia minggir dan tinggal
di kampung. Ketika para pelukis gencar
mengangkat budaya urban seraya berpameran dari
galeri ke galeri, dia berkelana di desa-desa demi
memberdayakan rakyat miskin lewat kesenian.
Saat sebagian seniman makin makmur dan
berjarak dari kehidupan nyata, dia masih setia
pada komunitas desanya.
Berdasarkan teks di atas, perumusan tentang "dia"
yang paling tepat adalah ...

(A) "Dia" adalah seniman yang senang tinggal di


kampung.
(B) "Dia" adalah pelukis yang mengangkat budaya
urban.
(C) "Dia" adalah pelukis sekaligus seniman setia
yang memperhatikan rakyat.
(D) "Dia" adalah seniman setia yang
memberdayakan rakyat miskin melalui
kesenian.
(E) "Dia" adalah seniman pengembara.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 208
BAHASA INGGRIS
(1) ____________________________. (2) The first requirement is to complete a course in a certified climbing school,
where you learn about mountain conditions and safe climbing. (3) Another requirement is to wear special clothing; a
helmet and climbing boots to complete your outfit. (4) You must also carry special equipment: iron spikes to hammer
into cracks for support and safety and special climbing ropes. (5) In addition, there are also strict climbing rules for
mountaineers. (6) Mountaineers sometimes bring their mountain bikes. (7) You can climb alone or in teams of two or
more. (8) When you climb in a team, each person is tied around the waist to the same rope to protect a climber who slips
from falling. (9) At all times, you must be aware of falling rocks and when you are tired, you need to find a ledge to rest
on. (10) Most mountain climbers would agree that mountain climbing has many rewards. (11) The higher you climb, the
more beautiful the view is of the valley floor. (12) You can see treetops, lakes, and distant mountains. (13) Above you,
the sky and moving clouds are a spectacular sight.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 sampai


nomor 42.

41. The paragraph should begin with _______.

(A) Mountain climbing is a dangerous sport with


special needs and strict climbing rules
(B) Mountain climbing requires not only special
clothing but also expensive equipment
(C) There are some requirements that you have to
meet before you go climbing
(D) Mountain climbing is risky; yet, many people
do it because of the rewards afterwards
(E) Mountain climbing is not a popular sport as it
needs rigorous preparation
42. The sentence which is irrelevant to the topic of the
paragraph is _______.

(A) sentence 4 (D) sentence 11


(B) sentence 6 (E) sentence 13
(C) sentence 9

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 208
By the age of 5, most triplets are on par with their peers in mental and emotional development, but those born at the
lowest weights may still lag behind, according to a study published in July 2009. Israeli researchers found that among
the 126 singletons, twins and triplets they followed from birth to age 5, triplets generally trailed behind their peers in
cognitive development over the first two years of life. By age 5, however, many triplets had bridged the gaps in both IQ
and social development, the researchers report in the journal Pediatrics. The exception was triplets who’d been
particularly growth-restricted in the womb – those who, at birth, had weighed more than 15 percent less than the sibling
with the highest birth weight. At age 5, these children were still developmentally behind both their siblings and peers.
Until now, there had been no well-designed studies following the development of triplets over the first few years of
life. And the catch-up seen among most triplets in this study is "excellent news," lead researcher Dr. Ruth Feldman, of
Bar-Ilan University, told Reuters Health. Parents of triplets, she said, should be aware that their children may be slower
to reach developmental milestones in infancy, but most are likely to close that gap during the preschool years. Children
who were born substantially smaller than their siblings may not catch up, however.
At age 5, the study found, these children typically scored at the lower end of the normal range for intellectual,
emotional and social development. For instance, Feldman explained, average verbal IQ was about 95, which, while
within normal range, would make it difficult for a child to get through standard schooling.
Growth restriction was common among the 21 sets of triplets in the study. In 65 percent, one sibling was born
weighing more than 15 percent less than the heaviest sibling. The findings on development point to the importance of
giving these children extra attention from infancy onward, according to Feldman. "Knowing that these children respond
to parental investment already in the first months of life tells parents to be especially sensitive and responsive to these
children," Feldman explained. In addition, she said, the children’s development during infancy and preschool should be
continuously monitored, and parents and children should receive extra help when needed – such as interventions to
help children regulate their emotions and cultivate social skills, or to improve their attention and concentration abilities.
More studies are also needed, the researchers note, to see whether the developmental gaps persist into later childhood
and adolescence.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 43 sampai 45. According to the text, when do triplets typically
nomor 47. have the biggest gap in development?

43. An appropriate title for the text is _______. (A) During infancy
(B) When they reach the age of five
(A) Intellectual, Emotional and social development
of Triplets (C) After they reach the age of five
(B) Triplets, Twins, and Singletons: A Comparison (D) During school years
Study (E) During preschool years
(C) Parental Guides to The Development of Babies
46. The word persist in paragraph 4 can be best
(D) The Reason for the Slow Growth of Triplets replaced by _______.
(E) The Correlation between Birth-weight and
Intellectual Development (A) vanish (D) change
44. According to the text, which triplet-baby would
(B) elapse (E) maintain
most probably be developmentally behind her (C) stay
peers? 47. The text would most probably be found in _______.
(A) Born with less than 1.5 kg in weight (A) an advertisement of a children health center
(B) Born weighing 20 percent less than her siblings (B) an article in a medical journal
(C) Born with heaviest weight (C) an article in a popular science magazine
(D) Born weighing 21 percent more than her (D) an article in a Bar-Ilan University publication
siblings
(E) a preface of a medical book
(E) Born with lowest weight

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 208
One morning in August 1888, Bertha Benz and her two sons, Eugen (15), and Richard (13), woke up early. They got
dressed very quietly, ____(48)____ as not to waken the head of the family, Karl Benz. They left a note that said, "We are
going to visit Grandma." They crept out to Mr. Benz’s workshop , opened the door, and pushed out a three-wheeled
____(49)____. It was the fruit of Mr. Benz’s long and hard work - the first engine car.
Imagine it: a wooden workshop ____(50)____, more similar to a horse carriage than to the cars we have now: no
roof, no hood, two wheels in the back but only one wheel in the front, a kind of handle instead of a steering wheel,
leather-covered seats, and, the most important part, a 2.5 horsepower single-cylinder four-stroke engine.
The car that Mrs. Benz and her sons rolled out of the workshop had gone through a great deal of development since
its registration (no. DRP 37435) two years before, but Mr. Benz felt it needed even more work and ____(51)____. He
believed that most people would not trust such a new thing enough to be willing to buy it, and so it seemed to him that
the prospects for any success on the market were not good. ____(52)____, his loving and energetic wife believed
immensely in his abilities, and was more than certain that the fruit was ripe enough to be picked.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 48 sampai


nomor 52.

48. ....

(A) so (D) however


(B) still (E) moreover
(C) besides
49. ....

(A) carriage (D) wheelbarrow


(B) bicycle (E) vehicle
(C) wagon
50. ....

(A) construct
(B) constructed
(C) constructive
(D) construction
(E) constructively
51. ....

(A) existence (D) impression


(B) treatment (E) improvement
(C) enjoyment
52. ....

(A) Thus (D) Therefore


(B) Besides (E) Furthermore
(C) In contrast

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 208
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 53 sampai 57. The person recently elected headmaster of our
nomor 60. school is well-qualified, sociable, and _______ to his
job.
53. We recommend _______ information on the
internet or official tourism boards before you (A) his dedication is very high
decide where to go for your holiday. (B) he is highly dedicating
(A) to search (C) is dedicated highly
(B) search (D) having a high dedication
(C) searching (E) highly dedicated
(D) that we search 58. "How do you like your new bedroom?"
(E) you searching "Well, it is too dark. I need _______ a brighter
colour."
54. "The earthquake happening at about 3 o’clock
yesterday caused many people to panic." (A) to have it painted
"Including me, as I _______ on the third-floor of my (B) to be painted
office at that time."
(C) painting it
(A) worked (D) to have it paint
(B) have worked (E) it to be painted
(C) have been working 59. _______, alternative therapies are being accepted by
(D) was working more and more people, even the World Health
(E) had worked Organization.

55. "Did you receive our inquiry? When will we receive (A) Despite intolerant attitudes of the medical
your confirmation?" establishment
"My apology. It seems that _______. Could you (B) As the medical establishment has intolerant
possibly resend it?" attitudes
(C) Because of intolerant attitudes of the medical
(A) we mislay your letter establishment
(B) your letter is mislaid (D) In case of intolerant attitudes of the medical
(C) we had mislaid your letter establishment
(E) Due to intolerant attitudes of the medical
(D) your letter has been mislaid establishment
(E) your letter was mislaid 60. "This can’t be the way to Edinburgh."
56. "Where’s the report, Ben? You told me it would be What does the sentence mean?
ready by now. I need it for the board meeting this
afternoon." (A) The speaker was told that it wasn’t the way to
"Don’t worry, Jim. _______ before the board Edinburgh.
meeting." (B) The speaker probably knows the other way to
Edinburgh.
(A) I have it finished (C) The speaker doesn’t know the way to
(B) I have had it finished Edinburgh.
(C) I will have it finished (D) The speaker thinks that it isn’t the way to
(D) The report will finish Edinburgh.
(E) The speaker claims that it isn’t the way to
(E) The report has finished
Edinburgh.

c Universitas Indonesia
Halaman 12 dari 12 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN DASAR
• Matematika Dasar
• Bahasa Indonesia
• Bahasa Inggris

209

Universitas Indonesia
2010
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 12 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

209 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 209
MATA UJIAN : Matematika Dasar, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris
TANGGAL UJIAN : 11 APRIL 2010
WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 4. Jika x + y + 2z = k, x + 2y + z = k dan
nomor 19. 2x + y + z = k , k 6= 0, maka x2 + y 2 + z 2 jika
dinyatakan dalam k adalah ....
1. Sebuah kotak berisi 3 bola merah dan 7 bola hijau.
Secara acak, dilakukan pengambilan 2 bola tanpa k2
(A)
pengembalian. Peluang terambilnya 2 bola dengan 16
warna berbeda adalah .... 3k 2
(B)
16
(A) 7/90 (D) 7/15
4k 2
(B) 21/100 (E) 10/21 (C)
17
(C) 21/50 3k 2
(D)
2. x1 dan x2 adalah bilangan bulat yang merupakan 8
akar-akar persamaan kuadrat 2k 2
x2 − (2p + 4)x + (3p + 4) = 0, di mana p adalah (E)
3
suatu konstanta. Jika x1 , p, x2 merupakan tiga
5. Suatu koloni bakteri membelah diri menjadi dua
suku pertama dari suatu deret geometri, maka
setiap 6 jam dan pada setiap 12 jam seperempat
suku ke-12 dari deret geometri tersebut adalah ....
bagian dari koloni itu tidak bertahan hidup. Jika
(A) −1 pada awal pengamatan terdapat x bakteri, maka
setelah 36 jam, jumlah bakteri dalam koloni
(B) 1 tersebut adalah ....

(C) 6 + 2 5
√ (A) 6x (D) 48x
(D) 6 − 2 5
(E) 4 (B) 24x (E) 64x
(C) 27x
3. Nilai terbesar dalam 0 < x < 2π sehingga
 x√
cos 2x − π2 = 3 sin 2x − π2 adalah .... 6. Dari huruf-huruf S, I, M, A, dan K akan disusun
kata-kata yang tidak selalu bermakna. Peluang
(A) 13π
12
huruf vokal untuk selalu berdampingan adalah ....
(B) 7π
6 1
(C) 8π (A)
6 5
(D) 19π
12 (B)
2
5
(E) 11π
6 1
(C)
2
3
(D)
5
4
(E)
5

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 209
(2x−7)8 (12+x−x2 )3
7. Himpunan penyelesaian dari (x2 +x−2)6 <0 10. Seorang ahli gizi sedang merencanakan dua buah
adalah .... menu A dan B. Setiap gram dari menu A
mengandung 2 unit lemak, 1 unit karbohidrat, dan
(A) {x ∈ <|x < −3 atau x > 4} 4 unit protein. Setiap gram dari menu B
(B) {x ∈ <| − 3 < x < 4} mengandung 3 unit lemak, 3 unit karbohidrat, dan
3 unit protein. Ahli gizi tersebut ingin menyiapkan
(C) {x ∈ <| − 3 < x < −2 atau 1 < x < 4} menu yang mengandung setidaknya 18 unit lemak,
(D) x ∈ <|1 < x < 72 atau x > 4

12 unit karbohidrat, dan 24 unit protein dari menu
A dan B. Dengan memisalkan X adalah banyaknya
(E) x ∈ <| 27 < x < 4

gram menu A yang dibuat dan Y adalah banyaknya
gram menu B yang dibuat, pertidaksamaan linier
8.
yang mewakili situasi di atas adalah ....

(A) 2X + 3Y ≥ 18; X + 3Y ≥ 12; 4X + 3Y ≥ 24;


x ≥ 0; y ≥ 0
(B) 2X + 3Y ≥ 18; X + 3Y ≥ 12; 4X + 3Y ≥ 24;
x ≥ 0; y > 0
(C) 2X + 3Y ≥ 18; X + 3Y ≥ 12; 4X + 3Y ≤ 24;
Luas segitiga pada gambar adalah .... cm 2 x ≥ 0; y ≥ 0
√ (D) 2X + 3Y ≤ 18; X + 3Y ≤ 12; 4X + 3Y ≤ 24;
(A) 4(1 − 3) x ≥ 0; y ≥ 0

(B) 4( 3 − 1) (E) 2X + 3Y ≤ 18; X + 3Y ≥ 12; 4X + 3Y ≥ 24;
√ x ≥ 0; y ≥ 0
(C) 4( 3 + 1)
√  
(D) 2( 3 + 1) p q
√ 11. Misalkan P = . Jika P −1 = 2P T , maka
r s
(E) 2(1 − 3) ps − qr = ....
9. Jika 2 log√
3 = a dan 2 log 5 = b , maka √
30 3 (A) 1 atau 2
log(75 10) = ....
(B) − 12 atau 21
(A) 1+a+7b √ √
3+a+b (C) − 12 2 atau 21 2
(B) 1+3a+7b √ √
3+a+b (D) − 2 atau 2
(C) 1+3a+7b
3+3a+3b (E) −1 atau 1
(D) 1+7a+3b
12. Jika f (x) =
3
log x 3

1−2(3 log x) , maka f (x) + f = ....
3+a+b
x
(E) 1+7a+3b
3+3a+3b
(A) −3 (D) 1
(B) −2 (E) 3
(C) −1
13. Persamaan kuadrat x2 − px + q = 0 akar-akarnya m
dan n. Jika m, n, p, q merupakan barisan aritmetika,
m
maka = ....
n
1
(A)
4
1
(B)
2
3
(C)
4
(D) 2
(E) 4

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 209
14. Jika cos x, sin x, dan 23 membentuk barisan 19. Sebuah balon berbentuk bola sedang dipompa
geometri, maka suku ke-5 dari barisan tersebut sehingga volumenya bertambah 100 cm3 per detik.
adalah .... Laju perubahan jari-jari balon ketika diameternya
√ mencapai 50 cm adalah ....
(A) 181
3
(B) 1 (A) 1
25π
2
√ (B) 1
(C) 1
3 3

√ (C) π
(D) 3
(D) 5π
(E) 9
2
(E) 25π
15. Jika diketahui x − y = 2−1√3 , y − z = 2+1√3 , maka
nilai x2 + y 2 + z 2 − xy − yz − xz = ....

(A) 5 (D) 20 Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 20 .


(B) 10 (E) 25 20. Diberikan sepasang persamaan 2x − 3y = 13 dan
(C) 15 3x + 2y = b dengan 1 ≤ b ≤ 100, dan b bilangan
(x + 1)10 bulat. Misalkan n2 = x + y , dengan x dan y adalah
16. Jika diketahui f ◦ g ◦ h(x) = , solusi dari persamaan di atas, yang berupa
(x + 1)10 + 1
x bilangan bulat, maka nilai n yang memenuhi
f (x) = dan h(x) = x + 3, maka g(x + 5) adalah ....
x+1
adalah ....
(1) 4
(A) (x − 2)10 (2) 3
(B) (x + 3)10 (3) 1
(C) (x + 5) (4) 2
(D) (x − 2)5
(E) (x − 3)10
17. Diketahui sebuah barisan mempunyai urutan
sebagai berikut: 32,14,16,12,8,10,.... Suku ke-21 dari
barisan di atas adalah ....

(A) −6
(B) −2
(C) 1
32
(D) 1
2
(E) 2
18. Diketahui fungsi kuadratf (x) = −x2 + x + 2. Dua
buah garis singgung di titik yang merupakan
perpotongan antara f (x) dan y = 2 membentuk
sebuah segitiga dengan garis y = 2. Luas dari
segitiga yang terbentuk adalah ....

(A) 1
4
(B) 1
2
(C) 1
(D) 3
2
(E) 5
2

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 209
BAHASA INDONESIA
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 sampai 24. Kalimat-kalimat berikut merupakan kalimat
nomor 40. efektif, KECUALI ...

21. Taman Wisata Candi Borobudur akan dijadikan (A) Sebelum menyerahkan tugas, Anda sebaiknya
sebagai lembaga ... gajah dan untuk memeriksanya secara cermat terlebih dahulu.
memperbanyak ... gajah, tahun ini, Taman Wisata (B) Kami akan menyampaikan prakiraan cuaca
Candi Borobudur akan menambah dua ekor gajah kota-kota besar yang berlaku besok.
lagi, jantan dan betina.
(C) Panitia seminar itu belum menentukan di mana
Kata yang tepat untuk mengisi kalimat rumpang
rapat itu diselenggarakan.
tersebut adalah ...
(D) Mobil kami hampir kehabisan bensin ketika
(A) preservasi, habitat. sampai di Cirebon.
(B) rehabilitasi, komunitas. (E) Polisi berhasil menangkap pelaku perusakan
bantalan rel kereta api itu.
(C) pelestarian, spesies.
(D) konservasi, populasi. 25. Sebanyak 109 spesies dalam hutan restorasi
Harapan Rainforest di perbatasan Jambi-Sumatera
(E) penelitian, habitat. Selatan terancam punah. Hal itu disebabkan
22. Dalam perjalanan itu kami mendatangi beberapa menurunnya kerapatan pepohonan dalam kawasan
tempat wisata. hutan tersebut. Penelitian yang dilakukan selama
Kata perjalanan pada kalimat di atas mempunyai 15 bulan di kawasan restorasi ekosistem
makna yang sama dengan kata pada kalimat Jambi-Sumatera Selatan menunjukkan, keberadaan
berikut, KECUALI ... ratusan jenis hewan dan tumbuhan terancam
punah, yaitu 293 spesies burung, 154 mamalia, 27
(A) Perbaikan rumah itu memakan waktu tiga amfibi, 42 reptilia, dan 444 spesies pohon.
bulan. Kalimat yang tepat untuk melanjutkan paragraf
(B) Beberapa orang warga mengikuti pertandingan tersebut adalah ...
bulu tangkis.
(C) Para pendaki gunung itu membawa perbekalan (A) Masih banyak lagi jenis makhluk hidup lainnya
yang hampir punah.
yang cukup.
(D) Persahabatan mereka sudah berjalan selama (B) Sudah seharusnya pemerintah melindungi
spesies hewan di kawasan itu.
sepuluh tahun.
(E) Pertemuan kedua sahabat itu sangat (C) Sangat disayangkan jika spesies yang
seharusnya dilindungi tersebut sampai punah.
mengharukan.
(D) Sebaiknya penelitian terhadap hewan dan
23. Sebelum konser dimulai, di backstage yang terletak tumbuhan juga dilakukan di tempat lain.
di bawah panggung ada acara pemberian
(E) Kepunahan hewan dan tumbuhan itu adalah
penghargaan multiplatinum pada The Black Eyed
akibat ulah segelintir orang.
Peas (BEP) dari Universal Music Indonesia karena
album mereka terjual lebih dari 150 ribu kopi. 26. Cara penulisan gabungan kata yang benar adalah ...
Inti kalimat tersebut adalah ...
(A) kerjasama.
(A) Album BEP terjual lebih dari 150 ribu kopi. (B) karya wisata.
(B) Universal Music Indonesia memberikan (C) tatabahasa.
penghargaan pada BEP.
(D) anti komunis.
(C) Penghargaan multiplatinum diberikan di
bawah panggung. (E) simpang lima.
(D) Ada acara pemberian penghargaan.
(E) Penghargaan multiplatinum diberikan sebelum
konser dimulai.

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 209
27. Kata-kata berikut yang semua ditulis secara baku 30. Kalimat yang tidak efektif dan ditulis dengan ejaan
adalah ... yang tidak benar adalah ...

(A) azasi; akte; ijazah. (A) Di sekitar tempat ini ada buah-buahan yang
(B) zaman; khawatir; khusyu. dapat kita makan.
(C) lembap; antre; khaul. (B) Menurut penelitian menunjukkan bahwa
wanita tidak suka makan pisang Ambon.
(D) khazanah; khawatir; khuldi.
(C) Konon laki-laki lebih menyukai buah durian
(E) trampil; paedagogis; energi. daripada buah kedondong.
28. Pada akhirnya, media hanyalah pilihan. Dari cat (D) Kita membutuhkan kamus yang lengkap untuk
minyak sampai arang, dari kayu sampai baja mendukung aktivitas kita sehari-hari yang
antikarat, dari fotografi sampai seni rupa video, lebih banyak berurusan dengan kata.
dari cukil kayu sampai cetak digital, dan (E) Sudah saatnya kita menggalakkan kegiatan
seterusnya. Ketika sebuah karya seni rupa cat air agar produktivitas dan kreativitas kita yang
tak membuat kita berpikir bahwa karya ini dapat selama ini menurun bisa pulih kembali.
dibuat lebih baik dengan cat minyak, ketika karya
seni grafis cetak saring tak mengingatkan 31. Kunyit merupakan salah satu bumbu alami yang
sebaiknya karya ini dibuat dengan cukil nilo, dapat bisa membantu mengatasi radang. Dilaporkan oleh
dikatakan bahwa seniman memilih media yang pas majalah Prevention bahwa kunyit mampu
untuk dirinya. membunuh sel-sel kanker, menunda pertumbuhan
Gagasan pokok paragraf tersebut terletak pada ... tumor, dan mendorong efektivitas kemoterapi.
Beberapa riset menemukan bahwa kunyit efektif
(A) awal paragraf. jika dicampur dengan lada hitam dan minyak
zaitun. Kunyit yang sudah diolah dalam bentuk
(B) akhir paragraf.
bubuk hanya mengandung dua puluh persen dari
(C) awal dan akhir paragraf. total kandungan aslinya. Jadi, lebih baik
(D) seluruh paragraf. mengonsumsi kunyit yang belum diolah.
Pesan berikut tidak sesuai dengan isi kutipan di
(E) tengah paragraf.
atas, KECUALI ...
29. Kalimat yang tidak efektif adalah ...
(A) Untuk membunuh se-sel kanker di dalam tubuh
(A) Apabila ia ingin naik kelas, harus rajin belajar. Anda, konsumsilah kunyit.
(B) Para tamu dipersilakan duduk. (B) Jika ingin merasakan kehebatan kunyit, cobalah
olahan kunyit setiap saat.
(C) Menurut saya, masih banyak calon mahasiswa
yang bingung dalam menentukan pilihan studi (C) Supaya kunyit mampu membunuh sel-sel
mereka. kanker, campurlah dengan lada hitam.
(D) Tidak ada yang sulit dalam hidup ini, bukan? (D) Agar khasiat kunyit lebih baik, gunakanlah
(E) Mahasiswa yang belum lulus Bahasa Inggris kunyit hasil olahan sendiri.
diberi kesempatan untuk mengikuti ujian (E) Apabila Anda ingin kepraktisan, nikmatilah
susulan. kunyit buatan sendiri.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 209
32. Cara penulisan kata serapan yang terdapat dalam 35. Kata berimbuhan yang dipakai pada konteks yang
kalimat berikut salah, KECUALI ... tidak tepat ditemukan dalam kalimat ...

(A) Sejak dini anak-anak perlu dilatih dan (A) Burung gereja beterbangan mendengar suara
distimulir untuk mandiri agar kelak tidak lonceng berdentang.
menjadi beban orang lain. (B) Anak-anak kejar-mengejar di halaman sekolah.
(B) Ia terlihat frustasi ketika anak yang (C) Para penonton berlari-larian turun ke tengah
dibangga-banggakan selama ini ternyata lapangan tatkala melihat api berkobar.
tidak lulus.
(C) Ia memiliki tipe wajah fotojenik sehingga (D) Amran dan Rio selalu surat-menyurat melalui
e-mail.
terpilih sebagai gadis sampul.
(E) Pemandangan indah terhalang karena lembah
(D) Perundingan prelimineri diselenggarakan berselimutkan kabut.
sebelum nota kesepahaman ditandatangani.
36. Cara penulisan kata berikut sesuai dengan EYD,
(E) Tidak terlintas dalam benak saya bahwa Kadri KECUALI ...
akan menjadi anggota kelompok penganut
kepercayaan yang ekstrem.
(A) khazanah. (D) jadwal.
33. Kalimat yang efektif dan ditulis dengan ejaan yang (B) konkret. (E) sejarahwan.
benar adalah ... (C) karier.
(A) Anak perlu dididik dengan benar agar tumbuh 37. Para penulis sering memilih dan menggunakan
menjadi anak yang kreatifnya tinggi. makna kata yang berpretensi ilmiah tanpa
(B) Jangan mengandalkan perkembangan memperhatikan untuk siapa buku itu ditulis.
intelegensi anak semata-mata hanya pada Kata berpretensi dalam kalimat tersebut dapat
gurunya saja. diganti dengan kata ...
(C) Boleh memprotes pembangunan jalan ini, tapi (A) berisi. (D) beragam.
anda harus konsekuensi.
(D) Saputangan berdarah ini menjadi tanda bahwa (B) berlagak. (E) bermakna.
saya masih mencintainya. (C) berpotensi.
(E) Dalam makalah singkat ini membahas ciri dan 38. Salju abadi di Kibo Area, Kilimanjaro, terbentuk
perilaku lima etnik di Indonesia. karena glacier abadi. Namun, kini, luas glacier abadi
itu terus menyusut seiring terjadinya pemanasan
34. Kalimat yang tidak efektif adalah ... global. Saat ini lapisan glacier di Kilimanjaro tinggal
(A) Tindak kekejaman, kekerasan, dan menindas 2,2 km2 dari total 19 km2 di Afrika. Padahal, pada
orang kecil merupakan perbuatan tidak terpuji. 1982, luas glacier di Kilimanjaro masih 3,3 km2 . Hal
ini berarti ada penyusutan 33% dalam waktu 27
(B) Ketika saya datang, mereka sudah berkumpul
tahun. Oleh karena itu, diperkirakan dalam waktu
di halaman sekolah untuk menanti inspektur
1−2 dekade ke depan, lapisan glacier itu akan
upacara.
lenyap dan Kilimanjaro pun akan terpuruk menjadi
(C) Tata tertib ini tidak boleh diubah sampai ada seonggok gunung batu berdebu.
tata tertib baru yang disahkan oleh pimpinan. Mengapa salju abadi di Kibo Area, Kilimanjaro,
(D) Sebagai mahasiswa, Anda diharapkan dapat pada sekitar 1−2 dekade mendatang hanya akan
memberi keteladanan yang baik. menjadi gunung batu berdebu saja?
(E) Diperlukan orang yang sanggup berpikir kritis
(A) Salju yang ada di tempat itu akan menyusut.
dan tidak ekstrem.
(B) Terjadi pemanasan global.
(C) Terjadi pelelehan lapisan glacier seiring dengan
pemanasan global.
(D) Hal ini disebabkan oleh terjadinya penyusutan
glacier sebanyak 33%.
(E) Terjadi fenomena alam berupa pemanasan
global selama 27 tahun di area itu.

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 209
39. Apa saja segi buruk permen? Pertama, kandungan 40. Selama bertahun-tahun, isu kemiskinan menjadi
vitamin dalam permen sangat sedikit. Begitu pun perhatian serius dan fokus kajian para sarjana dan
kandungan seratnya nyaris tidak ada. Permen juga perumus kebijakan publik. Kemiskinan dianalisis
menyebabkan batuk, membuat gemuk, dari berbagai sudut pandang dan pendekatan guna
menimbulkan sakit gigi, menghilangkan nafsu mendapatkan pemahaman yang utuh. Kemiskinan
makan, hingga membuat anak jadi hiperaktif. Riset bukan gejala sederhana, pun tidak terkait ekonomi
terbaru bahkan menyebutkan anak yang terbiasa semata-mata, tetapi saling terkait dengan masalah
makan permen sejak kecil, saat dewasa cenderung lain yang amat kompleks. Para sarjana mencoba
memiliki perilaku kriminal. Para peneliti dari menerangkan definisi baru kemiskinan dengan
Universitas Cardiff, Wales, Inggris, yang memberi makna melampaui pengertian
melakukan riset ini mengamati data 17.415 anak konvensional yang selama ini dipahami umum.
yang lahir pada bulan April 1970 di Inggris. Data Kesimpulan yang dapat ditarik dari bacaan di atas
yang diambil dari British Cohort Study itu secara ...
terperinci menyebutkan informasi kesehatan dan
gaya hidup anak-anak tersebut pada periode (A) Kemiskinan menjadi topik pembahasan para
tertentu, misalnya saat usia 5, 10, dan dewasa. Di ahli.
usia 34 tahun, para responden diwawancarai (B) Kemiskinan menjadi keprihatinan bagi para
apakah mereka pernah melakukan tindakan ahli.
kriminal. Hasilnya, 69 persen yang pernah (C) Kemiskinan bersifat kompleks.
melakukan tindakan kekerasan atau kriminal (D) Batasan kemiskinan sulit dirumuskan.
ternyata memiliki riwayat hobi makan permen di
(E) Definisi kemiskinan perlu dirumuskan kembali
usia 10 tahun, dibandingkan dengan 42 persen
sesuai dengan perkembangan zaman.
yang tidak punya catatan kriminal. Jadi, perlukah
orang tua mengibarkan "bendera perang" pada
permen? Tidak sepenuhnya demikian, kata Simon
Moore, dosen senior dalam studi Violence and
Society Research Group, Universitas Cardiff.
Intisari dari kutipan tersebut yang benar adalah ...

(A) Orang tua jangan sering memberikan permen


kepada anaknya.
(B) Hasil riset tentang permen mengagetkan orang
tua.
(C) Permen mempunyai dampak buruk bagi
penikmatnya.
(D) Anak yang suka makan permen setelah besar
melakukan tindakan kekerasan.
(E) Kandungan vitamin pada permen sangat
sedikit.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 209
BAHASA INGGRIS
(1) ____________________________. (2) However, plastic in the ocean actually decomposes as it is exposed to the
rain and sun and other environmental conditions. (3) When plastic decomposes it releases potentially toxic bisphenol A
(BPA) and PS oligomer into the water. (4) BPA and PS oligomer are sources of concern because they can disrupt the
functioning of hormones in animals and can seriously affect reproductive systems. (5) Polystyrene begins to decompose
within one year, releasing components that are detectable in the parts-per-million range. (6) However, the volume of
plastics in the ocean is increasing, so that decomposition products remain a potential problem. (7) It is estimated that 10
percent of the world’s plastic waste finds its way into the sea and slowly but surely most of it ends up in the Pacific
Ocean. (8) Each year as much as 150,000 tons of plastic debris, most notably Styrofoam, washes up on the shores of
Japan alone. (9) Vast expanses of waste, consisting mainly of plastic, float elsewhere in the oceans.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 sampai


nomor 42.

41. The paragraph should begin with _______.

(A) Plastics in daily use are generally assumed to be


quite stable
(B) Scientists always believed that plastics in the
oceans were hazardous only to sea animals
(C) The UN Environmental Program estimates that
over a million seabirds, as well as more than 100
thousand marine mammals, die every year from
ingesting plastic
(D) Some researchers estimate that there are over
six kilos of plastic for every kilo of naturally
occurring plankton in the Pacific Ocean
(E) Plastics decompose with surprising speed and
release potentially toxic substances into the
water
42. The sentence which is irrelevant to the topic of the
paragraph is sentence number _______.

(A) four (D) seven


(B) five (E) eight
(C) six

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 209
Spider-Man isn’t the only person with an interest in spider silk. While Spider-Man uses the threads to zigzag from
building to building, or to snare a bad guy, scientists are investigating silk for different reasons. Though researchers
have learned a lot about silk by investigating spiders, insects such as caterpillars, ants and bees also have been studied
for the sticky stuff. Scientists are even trying to get silk from animals such as goats.
It turns out silk might be good for weaving a lot more than shirts and ties. In the future, the silky fiber might be
used to make supertough bulletproof vests and light but strong parachute cords. Silk also might work well for delicate
tasks inside the body. Researchers are experimenting with using silk to support growing cells, the same way a
construction crew builds scaffolding around a building to help keep everything in its place during construction.
Spider silk is an ideal material, according to a researcher from University of Wyoming, but humans have been
gathering silk not from spiders but from silkworms for hundreds of years. But silkworm silk has its problems. A
silkworm covers its silk in sticky glue that holds the cocoon together. Sometimes humans have a bad allergic reaction to
this glue.
Spiders, on the other hand, don’t use sticky glue. Most spiders have an abdomen made up of five different sections.
The last two sections are where the silk-making happens. These sections of the lower belly are modified into special
structures called spinnerets, which are sort of like faucets for silk. The silk is mixed in glands and then secreted out of
the spinnerets. Spiders can’t shoot silk out for long distances the way Spider-Man does. Instead, they attach the
emerging silk to something, like a tree branch, and then move away from the branch. This pulls the silk outward.
The main ingredient in spider silk is proteins, and there are many different kinds, depending on which spider is
spinning and which silk it wants to make. Some of the proteins are very large and complicated, and therefore hard to
make a lot of in the lab. So some scientists have put the genes that have the instructions for making silk into other
creatures, such as goats. The silk-making genes are turned on only in the goat cells that make milk, so when these goats
are milked, there is silk in the milk. However, a liter of milk may have only 15 grams of silk, which means it would take
about 600 gallons of milk to make one bulletproof vest. At higher concentrations the milk starts clumping, perhaps
because the silk proteins are sticking to milk proteins.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 43 sampai 45. Why did the writer mention building construction?
nomor 47.
(A) To illustrate how strong and elastic silk is
43. An appropriate title for the text is _______. (B) To describe how researchers extract silk out of
spiders
(A) The Chemical Characteristic of silk
(C) To explain about the process of silk making
(B) Silk Making : from Worms to Spiders
(D) To illustrate how growing cells can be held up
(C) Artificial Spider Silk Production by silk
(D) The Long History of Silk (E) To compare between silk from silkworms and
(E) Silk’s Superpower silk from spiders
44. Which field might use silk in the future? 46. The word clumping in paragraph 5 is best replaced
by _______.
(A) Health and automotive
(B) Agriculture and military (A) clotting (D) dispersing
(C) Biochemistry and construction (B) cluttering (E) collecting
(D) Military and medicine (C) spreading
(E) Mining and hospitality

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 209
47. Which of the following statements about the text is
FALSE?

(A) The use of silk in health is still empirical.


(B) Silk making genes can be planted into animals
other than goats.
(C) Humans have long been collecting spider silk
for various purposes.
(D) Secreting silk from specially-engineered milk is
effective but not efficient.
(E) In the future, we will possibly use silk made by
bees or ants.

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 209
The power of music affects all of us and has long appealed to our emotions. In fact, the earliest known
music-making is in Stone Age culture, ____(48)____ we have been tapping our toes, humming along, singing and
dancing ever since. It is for this reason that UCLA researchers are using music to help children with autism spectrum
disorders (ASD), for whom understanding emotions is a very difficult task. This inability enables them of the chance to
____(49)____ effectively and make friends and can often lead to social isolation and loneliness. The researchers have
developed a music education program ____(50)____ to help children with ASD better understand emotions and learn to
recognize emotions in others.
Specifically, the children are using a method of music ____(51)____ known as the Orff-Schulwerk approach.
Developed by 20th -century German composer Carl Orff ("schulwerk" is German for schooling), it is a unique approach
to music learning that is supported by movement and based on things that kids ____(52)____ like to do, such as sing,
chant rhymes, clap, dance and keep a beat or play a rhythm on anything near at hand. Orff called this music and
movement activity "elemental" - basic, unsophisticated and concerned with the fundamental building blocks of music.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 48 sampai


nomor 52.

48. ....

(A) if (D) but


(B) and (E) as
(C) so
49. ....

(A) communicate
(B) communication
(C) communicating
(D) communicator
(E) communicated
50. ....

(A) discovered (D) related


(B) connected (E) improved
(C) designed
51. ....

(A) educate (D) education


(B) educated (E) educative
(C) educating
52. ....

(A) intuition
(B) intuitive
(C) intuitiveness
(D) intuit
(E) intuitively

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 209
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 53 sampai 57. Since dictionaries ________ to be read but to be
nomor 60. consulted when necessary, the lexicographer must
present his material in a concise, convenient, and
53. "My computer won’t boot up." consistent style.
"_______"
(A) do not mean
(A) Mind if I use it?
(B) are not meaning
(B) Have you tried it?
(C) did not mean
(C) Why don’t you save it?
(D) were not meant
(D) I want to speed it up.
(E) are not meant
(E) Good thing you’ve backed up your data.
58. "Do you have tight working hours?"
54. "The earthquake happening at about 3 o’clock "No. As long as I ________, I am allowed to have
yesterday caused many people to panic." flexible working hours."
"Including me, as I _______ on the third-floor of my
office at that time." (A) did my job
(B) got my job to do
(A) worked
(C) am doing my job
(B) have worked
(D) have my job done
(C) have been working
(E) I am done
(D) was working
59. "I just ordered a large pizza for the two of us."
(E) had worked "Are you serious? You _____ hungry. You’ve just
55. "Where’s the report, Ben? You told me it would be had your big lunch."
ready by now. I need it for the board meeting this
afternoon." (A) shouldn’t be (D) are not
"Don’t worry, Jim. _______ before the board (B) mustn’t be (E) may not be
meeting."
(C) can’t be
(A) I have it finished 60. If my brother had not gone for a vacation to
(B) I have had it finished Singapore last week, he would not have been
infected with H1N1 flu which has killed some
(C) I will have it finished people in Indonesia. From the above sentence we
(D) The report will finish may conclude that _______.
(E) The report has finished
(A) my brother had been to Singapore before he
56. "Did you receive our inquiry? When will we receive became infected
your confirmation?" (B) nobody was cured after getting H1N1
"My apology. It seems that _______. Could you (C) my brother caught the H1N1 flu some time ago
possibly resend it?"
(D) People who went to singapore caught H1N1
(A) we mislay your letter (E) my brother died because of the H1N1 flu
(B) your letter is mislaid
(C) we had mislaid your letter
(D) your letter has been mislaid
(E) your letter was mislaid

c Universitas Indonesia
Halaman 12 dari 12 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN IPS
• Ekonomi
• Sejarah
• Geografi
• IPS Terpadu

803

Universitas Indonesia
2010
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 11 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

803 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 803
MATA UJIAN : Ekonomi, Sejarah, Geografi, dan IPS Terpadu
TANGGAL UJIAN : 11 APRIL 2010
WAKTU : 60 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 15


Mata Ujian SEJARAH nomor 16 sampai nomor 30
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 31 sampai nomor 45
Mata Ujian IPS TERPADU nomor 46 sampai nomor 60

EKONOMI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 3. Peningkatan dalam teknologi produksi akan
nomor 9. menggeser ....

1. Saldo akhir debit akan menunjukkan pencatatan (A) kurva penawaran ke kiri
yang salah untuk akun di bawah ini .... (B) kurva penawaran ke kanan
(A) piutang dagang (C) kurva permintaan ke kiri
(B) kas (D) kurva permintaan ke kanan
(C) pendapatan jasa (E) kurva permintaan ke kiri dan menggeser kurva
penawaran ke kanan
(D) beban lain-lain
(E) wesel tagih 4. Saldo perlengkapan sebelum penyesuaian pada
tanggal 31 Desember 2009 adalah sebesar
2. Akibat keterbatasan bahan baku gas bumi, PT Rp1.000.000,00. Jika selama bulan Desenber jumlah
Pupuk Iskandar Muda Aceh yang memproduksi perlengkapan yang dipakai sebesar Rp250.000,00,
pupuk urea bagi pasokan hampir semua wilayah di berapakah beban perlengkapan untuk bulan
Nanggroe Aceh Darussalam tidak mampu Desember 2009?
berproduksi optimal. Kapasitas produksi hanya
mencapi 66 persen dari kapasitas terpasang yang (A) Rp250.000,00
mencapai 520 ribu ton per tahun. Kejadian ini (B) Rp750.000,00
berakibat ....
(C) Rp1.000.000,00
(A) harga pupuk urea menjadi mahal karena (D) Rp1.250.000,00
permintaan berkurang
(E) tidak dapat dihitung karena tidak ada data fisik
(B) produksi padi di Aceh diperkirakan akan perlengkapan per 31 Desember 2009
berkurang
(C) untuk mencukupi kebutuhan pupuk urea,
pemerintah melakukan impor padi
(D) subsidi pupuk bagi petani bertambah besar
karena permintaan berkurang
(E) pabrik pupuk urea di wilayah Indonesia yang
lain harus diturunkan

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 803
5. Jika petani dalam suatu perekonomian hanya 8. Yang merupakan salah satu faktor yang
mampu menghasilkan dua jenis komoditas, apel menyebabkan permintaan menjadi elastis adalah ....
dan jeruk, maka the law of diminishing return bisa
tercermin dari hal berikut: .... (A) semakin sedikitnya jumlah barang substitusi
(B) status barang tersebut sebagai kebutuhan
(A) untuk setiap butir tambahan apel yang pokok
dihasilkan petani, semakin sedikit produksi
jeruk yang harus dikorbankan (C) semakin pendeknya periode waktu
(B) untuk setiap butir tambahan apel yang (D) pentingnya barang tersebut bagi konsumen
dihasilkan petani, semakin banyak produksi (E) semakin banyaknya jumlah barang substitusi
jeruk yang harus dikorbankan
9. Saat terjadi peningkatan pengangguran,
(C) semakin banyak apel yang dihasilkan oleh pemerintah akan ....
petani, semakin banyak produksi jeruk yang
harus dikorbankan (A) menerbitkan Surat Utang Negara
(D) semakin banyak apel yang dihasilkan oleh
(B) tidak mengangkat PNS baru sebagai pengganti
petani, semakin sedikit produksi jeruk yang
yang pensiun
harus dikorbankan
(E) semakin banyak apel dan jeruk yang dihasilkan (C) mengurangi produksi BUMN manufaktur
petani, semakin rendah tambahan utilitas yang (D) menurunkan pajak
dirasakan petani (E) minta pendapat DPR
6. Dalam pasar persaingan sempurna, kurva
permintaan perusahaan menjadi satu dengan
kurva ....
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 10 sampai
(A) pendapatan rata-rata dan kurva pendapatan nomor 12.
total
(B) pendapatan marginal dan kurva pendapatan 10. Peningkatan reserve requirement ratio oleh Bank
rata-rata Sentral dapat menaikkan jumlah uang beredar di
(C) pendapatan marginal dan kurva pendapatan dalam perekonomian.
total
SEBAB
(D) biaya rata-rata
(E) biaya tetap Dengan semakin besarnya reserve bank komersial
yang harus disimpan di Bank Sentral, kesempatan
7. Permintaan uang berhubungan negatif dengan bank komersial untuk menyalurkan kreditnya ke
suku bunga. Hal ini disebabkan karena adanya masyarakat menjadi turun.
opportunity cost dalam memegang uang atau
dengan kata lain disebabkan oleh .... 11. Masalah yang dihadapi dalam ekonomi adalah
barang apa yang harus diproduksi dan berapa
(A) fungsi uang sebagai store of value banyak.
(B) fungsi uang sebagai medium of exchange SEBAB
(C) adanya motif transaksi
Bagaimana cara memproduksi dan untuk siapa
(D) adanya motif spekulasi barang dan jasa diproduksi merupakan masalah
(E) adanya motif berjaga-jaga yang dihadapi dalam ekonomi.
12. Peningkatan efisiensi dalam proses produksi
daging sapi di saat menjelang lebaran tak mampu
meredam kenaikan harga.

SEBAB
Efisiensi produksi hanya memengaruhi kurva
penawaran, yakni pergeseran kurva penawaran ke
kanan.

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 803
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 13 sampai
nomor 15.

13. Di bawah ini yang merupakan transaksi yang


dicatat dalam penghitungan GDP adalah ....

(1) pembelian sebuah buku baru di toko buku


(2) jual beli mobil bekas
(3) penerbitan saham oleh perusahaan untuk
mendirikan pabrik baru
(4) pembayaran tunjangan sosial oleh pemerintah
14. Hal yang tidak dapat diketahui dari penghitungan
GDP adalah ....

(1) besarnya kontribusi sektor informal


(2) kualitas lingkungan
(3) keluarnya produk terbaru
(4) jumlah total produksi barang dan jasa
15. Bank Indonesia berupaya untuk menurunkan
pertumbuhan jumlah uang beredar. Cara yang
dapat dilakukan oleh BI adalah ....

(1) meningkatkan legal lending limit bank-bank


komersial
(2) menurunkan reserve requirement ratio
(3) menurunkan BI rate
(4) menjual SBI (Open Market Selling)

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 803
SEJARAH
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 16 sampai 19. Surat kabar pelopor dari kalangan pribumi di
nomor 21. Indonesia pada masa pergerakan nasional adalah
....
16. Salah satu kelemahan imperium Rusia adalah
kurangnya pelabuhan-pelabuhan yang terbebas (A) Kaoem Moeda
dari es yang membeku. Oleh karena itu, muncul (B) Njala
politik ’Air Hangat’, yaitu mencari pelabuhan yang
bebas es. Pelabuhan era kekaisaran Rusia yang (C) Medan Priyayi
terbebas dari es dalam musim dingin adalah .... (D) Lokomotif
(E) De Ekspres
(A) Pelabuhan Petersburg
(B) Pelabuhan Wladivostok 20. TVRI diresmikan oleh Presiden Soekarno pada
tanggal 24 Agustus 1962. Tujuan utama
(C) Pelabuhan Archangels didirikannya TVRI saat itu adalah ....
(D) Pelabuhan Sevastopol
(E) Pelabuhan Bering (A) menyebarluaskan informasi guna kepentingan
pemerintah
17. Secara historis kebijakan Presiden B.J. Habibie (B) meliput seluruh kejuaraan dan pertandingan
memberikan referendum pada rakyat Timor Timur selama berlangsungnya ASIAN GAMES IV di
untuk memilih apakah tetap dalam naungan NKRI Jakarta
atau memilih berdiri sebagai negara merdeka
(C) menyiarkan berbagai kegiatan pembangunan
merupakan hal yang tepat karena ....
di pedesaan
(A) sesuai dengan tuntutan hak asasi manusia (D) sebagai realisasi pembangunan nasional di
bidang teknologi informasi
(B) mengikuti desakan dunia internasional
(E) sebagai bukti kemampuan putra putri
(C) dilakukan secara demokratis Indonesia di bidang teknologi informasi
(D) kemauan rakyat Timor Timur
21. Rapat raksasa di Lapangan Ikada dipelopori oleh
(E) Timor Timur tidak termasuk dalam wilayah Komite Aksi Menteng 31 dan diselenggarakan
Indonesia pada tanggal 19 Agustus 1945. Rapat tersebut
18. Dalam sejarah Indonesia, peristiwa bencana alam bertujuan ....
meletusnya gunung berapi pernah membuat
sebuah kerajaan berpindah wilayah. Pada abad X (A) mempertahankan proklamasi kemerdekaan
Kerajaan yang mengalihkan wilayah kekuasaannya Republik Indonesia
karena bencana alam adalah .... (B) meneguhkan kepemimpinan Soekarno dan
Hatta
(A) Kerajaan Pajajaran dari wilayah Bogor ke (C) sebagai persiapan untuk melucuti bala tentara
Ciamis Jepang
(B) Kerajaan Pajajaran dari wilayah Bogor ke
(D) agar para pemimpin bangsa dapat berbicara
Sumedang
langsung dihadapan rakyat Indonesia
(C) Kerajaan Mataram dari wilayah Jawa Tengah ke
(E) sebagai upaya untuk mobilisasi umum
Jawa Timur
(D) Kerajaan Banten dari wilayah Banten ke Jakarta
(E) Kerajaan Mataram dari wilayah Jawa Timur ke
Jawa Tengah

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 803
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 22 sampai 26. Ma-Huan dalam bukunya Ying-yai-Sheng-Ian tahun
nomor 26. 1416 M menulis terdapat komunitas Cina muslim
yang bermukim di pantai Utara Jawa Timur
22. Penegakan hak asasi manusia dan kebijakan politik (Gresik, Tuban, Surabaya) yang berasal dari Yunnan
luar negeri sangat berkaitan erat. Hak asasi (Cina Selatan) dan Guang-Zhou (Cina Tenggara).
manusia merupakan suatu parameter bagi
dukungan internasional terhadap pembangunan SEBAB
suatu negara berkembang.
Daerah-daerah asal komunitas Cina muslim dan
SEBAB juga daerah Cina Selatan lain merupakan
kantong-kantong Islam sebagai akibat
Ketika menjabat sebagai presiden, Habibie persinggungan perdagangan antara Cina dan Arab
berusaha mendapatkan dukungan internasional pada abad ke-7 M.
dengan mengesahkan dua Undang-Undang (UU)
yang berkaitan dengan perlindungan atas hak asasi
manusia. Pertama adalah UU no 5/1998 mengenai
pengesahan Convention against Torture and other Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 27 sampai
Cruel, Inhuman or Degrading Treatment or Punishment nomor 30.
dan kedua adalah UU no 29/1999 mengenai
Pengesahan Convention on the Elimination of All 27. Pada pertengahan tahun 1811 pasukan Inggris
Forms of racial Discrimination 1965. bertolak dari India menuju kepulauan Nusantara
yang akhirnya dapat menaklukkan Belanda di
23. Kerajaan Sumeria merupakan kerajaan pertama
bawah pimpinan Jansen. Akibat dari peristiwa ini,
dalam sejarah yang menguasai wilayah
diadakanlah Perjanjian Tuntang yang berisi ....
Mesopotamia.
SEBAB (1) Pulau Jawa dan daerah sekitarnya yang
dikuasai Belanda jatuh ke tangan Inggris
Kesuburan wilayah Mesopotamia mengundang (2) semua tentara Belanda menjadi tentara Inggris
datangnya kekuatan asing untuk menguasainya.
(3) orang-orang Belanda dapat dipekerjakan dalam
24. Dalam Revolusi Hijau, untuk meningkatkan pemerintahan Inggris
produksi pertanian, penanaman padi dipersingkat (4) semua hutang Belanda menjadi tanggungan
dari dua kali menjadi tiga kali setahun dan perlu Inggris
adanya jenis tanaman berkualitas yang tahan
terhadap serangan hama dan penyakit. 28. Sepeninggal Sultan Iskandar Syah, Kerajaan Aceh
terus mengalami kemunduran. Hal tersebut
SEBAB disebabkan ....
Produksi beras perlu ditingkatkan untuk (1) tidak adanya raja yang cakap memimpin
mengimbangi pertambahan penduduk dalam
rangka menciptakan stabilitas ekonomi suatu (2) pertikaian antara golongan bangsawan dengan
negara. golongan ulama
(3) banyaknya daerah kekuasaan Aceh yang
25. Setelah Indonesia merdeka, tanggal kelahiran Budi melepaskan diri
Utomo dijadikan sebagai Hari Kebangkitan
Nasional. (4) berhasilnya Belanda menguasai perdagangan
lada dan timah di Malaka
SEBAB
Budi Utomo merupakan organisasi pertama yang
didirikan di Hindia Belanda.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 803
29. Dalam rangka menarik para investor asing agar
mau menanamkan modalnya di Indonesia, pada
awal kekuasaannya pemerintah Orde Baru
melakukan langkah-langkah sebagai berikut: ....

(1) mengembalikan aset-aset yang dinasionalisasi


pada era 1950-an kepada pengusaha terkait
(2) memberikan tax holiday
(3) menjalin kembali hubungan dengan IBRD dan
ADB
(4) menjalin kembali hubungan dengan IMF
30. Setelah Amir Syarifuddin mengundurkan diri
sebagai perdana menteri, Wakil Presiden
Mohammad Hatta ditunjuk Presiden Sukarno
sebagai perdana menteri. Program Kabinet Hatta
adalah ....

(1) melaksanakan Persetujuan Renville


(2) mempercepat pembentukan suatu Republik
Indonesia Serikat
(3) merasionalisasi dan menstrukturisasi
pemerintahan
(4) membubarkan TNI-Masyarakat

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 803
GEOGRAFI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 31 sampai 35. Pusat industri pengolahan kayu sebagian besar
nomor 38. berada di Pulau ....

31. Sebuah pesawat terbang berada pada ketinggian (A) Jawa dan Sumatra
5.000 m. Ketinggian objek yang direkam 1.200 m di (B) Sumatra dan Kalimantan
atas permukaan laut, sedangkan panjang fokus
perekaman 152 mm. Maka skala foto udara pada (C) Kalimantan dan Sulawesi
objek tersebut adalah .... (D) Sulawesi dan Sumatra
(E) Jawa dan Kalimantan
(A) 1 : 20.000 (D) 1 : 27.000
(B) 1 : 23.000 36. Pengembangan pertanian monokultur pada suatu
(E) 1 : 29.000
wilayah akan menyebabkan ....
(C) 1 : 25.000
32. Lapisan atmosfer yang memungkinkan (A) semakin baiknya tradisi pertanian
berlangsungnya komunikasi telepon seluler, (B) terjaganya jumlah produksi
tayangan televisi, dan navigasi pesawat adalah ....
(C) terkurasnya unsur hara tanah tertentu
(A) eksosfer (D) stratosfer (D) berkurangya potensi serangan hama
(B) termosfer (E) troposfer (E) pemborosan air tanah
(C) mesosfer 37. Ciri khas yang membedakan morfologi karts di
33. Distribusi penduduk di Kepulauan Maluku lebih daerah tropis basah dan daerah tropis kering
terkonsentrasi di wilayah pantai karena .... adalah ....

(A) mudah dijangkau, menyediakan sumber air (A) ketebalan lapisan batuan kapurnya
bersih, dan terhindar dari wabah malaria (B) umur batuan kapurnya
(B) menyediakan air bersih, dekat dengan sumber (C) bentuk bukit-bukit kartsnya
makanan pokok, dan terhindar dari wabah
malaria (D) keberadaan gua-gua kapurnya
(C) mudah dijangkau, dekat sumber makanan (E) keberadaan aliran sungai bawah tanahnya
pokok, dan menyediakan sumber air bersih
38. Secara spasial, masalah utama kependudukan yang
(D) terhindar dari wabah malaria, tanahnya subur, dihadapi Indonesia adalah ....
dan mudah dijangkau
(E) tanahnya subur, menyediakan sumber air (A) pertumbuhan penduduknya yang masih
bersih, dan dekat dengan sumber makanan tergolong tinggi
pokok (B) tingkat pendidikan penduduknya yang masih
34. Wilayah yang termasuk rezim hujan Indonesia rendah
timur adalah .... (C) ketimpangan distribusi penduduk antarpulau
(D) migrasi penduduk pedesaan ke perkotaan
(A) Donggala (D) Pulau Buton (E) lebih rendahnya migrasi keluar Jawa
(B) Pare-Pare (E) Makassar dibandingkan dengan migrasi masuk ke
(C) Teluk Palu Jawa

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 803
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 39 sampai 44. Berkembang atau tidaknya sistem perhubungan
nomor 42. dan sarana transportasi di suatu daerah cenderung
dipengaruhi faktor ....
39. Penurunan suhu air laut di Samudra Pasifik dalam
skala luas berkaitan erat dengan gejala El Nino di (1) kondisi masyarakat
Indonesia dan gejala La Nina di Amerika Selatan. (2) topografi
SEBAB (3) mata pencaharian penduduk

Ketika terjadi La Nina, sebagian wilayah Indonesia (4) fungsi tempat


menerima curah hujan yang berlebihan dan dapat 45. Angin dapat menimbulkan hujan apabila
mengakibatkan bencana banjir. berhembus ....
40. Tahap paling akhir dari perkembangan kota
(1) searah dengan garis pantai
disebut dengan juvenile.
(2) dari perairan ke daratan
SEBAB
(3) melewati medan datar yang homogen
Pada tahap akhir perkembangan kota banyak (4) naik ke arah puncak gunung
bermunculan daerah-daerah baru seperti industri,
perdagangan, serta perumahan yang sudah
mengikuti rencana tertentu.
41. Dalam pengelolaan informasi geografis diperlukan
basis data yang bereferensi spasial.

SEBAB
Acuan basis data dalam pengelolaan informasi
geografis adalah sistem koordinat Cartesian.
42. Inggris dipengaruhi iklim laut dengan hujan
sepanjang tahun.
SEBAB

Letak Inggris di pantai benua dan terletak di 100 BT.

Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 43 sampai


nomor 45.

43. Pernyataan yang benar di bawah ini adalah ....

(1) Laut Arafuru kaya akan ikan karena termasuk


wilayah bathyal
(2) karena masih mendapatkan sinar matahari,
jumlah ikan di wilayah litoral lebih banyak dari
pada di wilayah abisal
(3) suhu air laut yang mendekati titik beku air
dapat terjadi pada wilayah bathyal
(4) berkurangnya jumlah dan jenis tumbuhan di
dasar laut menyebabkan berkurangnya hewan
laut

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 803
IPS TERPADU
PERDAGANGAN BEBAS ASEAN - CHINA

Kesepakatan perdagangan bebas ASEAN-China seharusnya bisa menjadi peluang emas bagi Indonesia untuk
memasuki pasar China. Kesepakatan perdagangan bebas itu dilaksanakan mulai Januari 2010. Dengan kesepakatan
perdagangan bebas (FTA) itu, bea masuk untuk lebih dari 7.000 komoditas akan diturunkan menjadi nol persen.
Saat krisis ekonomi dunia, ekonomi China dan Indonesia tetap tumbuh positif. Ini merupakan titik terang untuk
memperdalam hubungan ekonomi dan perdagangan bilateral. Tahun 2008 nilai perdagangan Indonesia-China
mencapai 31,5 miliar dolar AS, tertinggi selama ini. Jumlah tersebut melebihi target yang ditetapkan untuk dicapai
pada tahun 2010, yaitu 30 miliar dolar AS.
Menteri Perindustrian mengakui, China telah siap dengan implementasi FTA. Untuk industri tekstil, misalnya,
China bukan hanya produsen terbesar di dunia, tetapi juga industri yang efisien. China menguasai industri tekstil dari
hulu hingga hilir. China merupakan kompetitor berat bagi Indonesia, terlebih di tekstil. Saat ini Indonesia baru mulai
melakukan restrukturisasi permesinan tekstil. Akan tetapi China terbuka terhadap implementasi FTA ASEAN-China.
Persoalannya kini pada kesiapan industri di negara- negara ASEAN.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 48 sampai
nomor 47. nomor 50.
2 48. Terjadinya hal sebagaimana dikemukakan kalimat
46. Diketahui fungsi f : < → < dengan f (x) = − .
x−1 pertama pada bacaan di atas dapat mengancam
Jika f −1 (k) = a dimana a adalah target nilai produksi/industri barang-barang di Indonesia,
perdagangan Indonesia – China tahun 2010 (dalam seperti pakaian, mainan anak-anak.
miliar dolar AS), maka nilai k adalah ....
SEBAB
29
(A) −
2 Bentuk-bentuk hambatan perdagangan dalam
2 perdagangan internasional adalah bea masuk,
(B) −
29 kuota, subsidi terhadap produksi dalam negeri.
2
(C) 49. Kesepakatan FTA seperti pada bacaan dapat
29 menjadi sumber kajian dalam Geografi Ekonomi.
29
(D)
30 SEBAB
29
(E) Kesepakatan FTA seperti pada bacaan layak
2
dibahas dalam Geografi Politik maupun Geografi
47. Pada tanggal 1 November 1945, Indonesia yang Sejarah.
disebut dalam naskah ingin mendapat pengakuan
atas negara Republik Indonesia yang baru 50. Data tunggal nilai perdagangan yang mencapai
diproklamasikan, dari dunia internasional. Hal ini 31,5 miliar dollar AS seperti pada bacaan cukup
dianggap sangat penting agar keberadaannya tidak informatif bila ditampilkan di peta Indonesia
lagi diganggu gugat. Pengakuan yang dimaksud dengan simbol batang.
itu diharapkan datang dari ....
SEBAB
(A) Amerika Serikat dan Rusia Data pembanding bagi nilai 31,5 miliar dollar AS
(B) Komintern dan Cina sesuai dengan pernyataan pada bacaan
(C) Sekutu menunjukkan besaran nilai yang bisa dilacak.

(D) Belanda dan Amerika Serikat


(E) Cina dan negara-negara Asia Tenggara

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 803
MUSIM KEMARAU DI BANTEN

Ribuan hektare sawah di Provinsi Banten kekeringan menyusul musim kemarau, serta tidak berfungsinya saluran
irigasi di sebagian daerah. Akibatnya sebagian petani mengalami kerugian karena sudah terlanjur mengolah sawah.
Berdasarkan pantauan, sawah yang mengalami kekeringan di antaranya terlihat di daerah pesisir pantai utara
Banten. Sawah-sawah kering itu berada di Kecamatan Kasemen, Kota Serang, serta Pontang, Tirtayasa, dan Tanara di
Kabupaten Serang.
Sementara itu menurut data yang dihimpun Dinas Pertanian dan Peternakan (Distanak) Banten, luas sawah yang
kekeringan sudah mencapai 4.545 hektare. Sebagian besar lahan yang mengalami kekeringan berada di Kabupaten
Lebak dan Serang.
Meski demikian, hanya 465 hektare tanaman padi yang mengalami puso. Dengan demikian, kekeringan pada
musim kemarau tahun ini tidak akan mengganggu target produksi padi. Bahkan, Distanak memprediksikan, Banten
akan mengalami surplus produksi hingga 300.000 ton gabah kering panen (GKP).
Tahun 2008 saja sawah surplus sampai 71.000 ton GKP. Padahal, sawah yang kekeringan sampai 13.900 hektar.
Hingga bulan Agustus 2009, produksi padi sudah mencapai 1,5 juta ton GKP. Distanak memperkirakan produksi padi
hingga akhir tahun bisa mencapai 2 juta ton GKP, atau 300.000 ton lebih banyak dibandingkan dengan kebutuhan padi
di Banten yang hanya 1,7 juta ton GKP.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 51 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 53 sampai
nomor 52. nomor 54.

51. Jika salah satu akar persamaan kuadrat 53. Dengan asumsi permintaan tetap, kalau perkiraan
ax2 + 5x − 6 = 0 adalah sepertiga banyaknya sebagaimana dikemukakan kalimat bacaan di atas
prediksi produksi padi pada tahun 2009 di Provinsi dapat terjadi, maka harga akan cenderung
Banten (dalam juta ton), maka jumlah akar lainnya mengalami penurunan.
dengan a adalah ....
SEBAB
(A) 7,5 (D) 3 Harga keseimbangan terbentuk didasarkan pada
(B) 6 (E) 1,5 kekuatan permintaan dan penawaran di pasar.
(C) 4,5 54. Gunung Krakatau adalah obyek wisata andalan
52. Bagi masyarakat Indonesia, komoditas yang yang dimiliki oleh provinsi seperti pada bacaan.
disebutkan dalam kalimat pertama alinea keempat
memiliki permintaan yang bersifat .... SEBAB
Panorama Gunung Krakatau merupakan objek
(A) elastis sempurna
wisata berbentuk kelompok pulau
(B) inelastis sempurna
(C) inelastis
(D) elastis
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 55 .
(E) elastis uniter/tunggal
55. Politik Daendels pada awal abad XIX meletakkan
kekuasaan penguasa pribumi di bawah
pemerintahannya. Banten, bahkan yang
sebelumnya sudah kehilangan setengah dari
wilayahnya pada masa Raffles yang menggantikan
Daendels, justru:

(1) mengakhiri kesultanannya pada tahun 1813


(2) memberi pensiun bulanan
(3) memberi pensiun tahunan
(4) mencaplok seluruh wilayah kesultanan Banten

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 803
PEMUDIK BERMOTOR

Jumlah pemudik asal Jakarta yang menggunakan sepeda motor pada Lebaran 2009 diperkirakan bertambah 700
ribu orang dibanding tahun sebelumnya. Jika pada 2008 jumlah pemudik bermotor 3,2 juta orang, tahun 2009
diprediksi menjadi 3,9 juta orang.
Jalur yang melewati Jawa Barat dan Jawa Tengah tetap rawan macet, baik untuk arus mudik maupun arus balik,
meski rekayasa lalu lintas diberlakukan. Jalur mudik rawan macet karena jalur pantura masih melewati pusat kota,
pusat perbelanjaan, dan pasar tumpah.
Jalur pantura maupun jalur selatan Jawa juga banyak memiliki simpul kemacetan, di antaranya, di Simpang
Cagak-Nagrek, Tegal, Pemalang, Pekalongan, Kendal, Tuban, Gresik, Situbondo, dan Banyuwangi. Sedangkan daerah
rawan macet di jalur selatan Jawa, antara lain, gerbang tol Cileunyi, gerbang tol Rancaekek, gerbang tol Simpang
Sadang, Simpang Nagrek, dan jalan antara Nagrek-Ciamis hingga Purwokerto. Jumlah lokasi macet pada mudik dan
balik Lebaran 2008 tercatat 973 lokasi.
Dari 973 lokasi macet pada 2008, sebanyak 718 tempat macet selama kurang 30 menit, 173 tempat macet antara 30
menit hingga dua jam, dan 82 tempat macet lebih dari dua jam. Sementara itu, bagi pemudik yang memilih jalur
alternatif tengah, antara Purwokerto-Wonosobo-Magelang, diminta berhati-hati.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 56 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 58 sampai
nomor 57. nomor 60.

56. Dalam naskah tercantum nama Jakarta yang 58. Kurva penawaran komoditas yang disebut dalam
menjadi ibu kota negara RI. Kota ini sudah kalimat pertama pada bacaan di atas, ceteris paribus,
beberapa kali berubah nama. Namun setelah bergeser ke kiri bila biaya produksi untuk
Indonesia merdeka terjadi suatu peristiwa penting, menghasilkan komoditas tadi mengalami kenaikan.
dimana rakyat Indonesia pada tanggal 19
September 1945 .... SEBAB

(A) mengadakan suatu pertemuan besar di Biaya total adalah biaya rata-rata dikalikan jumlah
lapangan Ikada sebagai show of force output yang dihasilkan (TC = AC x Q).
(B) membuat lapangan Ikada sebagai suatu lautan 59. Dalam teks disebut salah satu kota di Jawa Timur
merah putih yaitu Tuban. Kota ini telah lama dikenal dalam
(C) mengadakan sweeping terhadap mereka yang sejarah pelayaran dan perdagangan dan
pro Belanda merupakan mata rantai dari Malaka ke Maluku
(D) menurunkan semua bendera Belanda yang dan sebaliknya.
masih berkibar SEBAB
(E) para pemuda mengucapkan ikrar untuk
membela negara RI terhadap siapapun yang Di tepi pantai daerah Tuban terdapat sumber air
merongrongnya tawar yang diperlukan selama perjalanan.
57. Jumlah semua nilai-nilai x yang memenuhi 60. Pemudik yang masih melewati daerah-daerah yang
2 disebutkan pada alinea ketiga dalam bacaan berarti
persamaan |x − b| = 3 |x − b| + 10 dengan b adalah
banyaknya pemudik bersepeda motor pada tahun melihat panorama yang didominasi penggunaan
2008 (dalam juta) adalah .... tanah urban.
SEBAB
(A) 1,8 (D) 8,2
(B) 6,4 (E) 12,8 Daerah-daerah tersebut di atas merupakan
(C) 7,8 lingkungan urban dengan ciri penggunaan tanah
intensif.

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 11 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN IPS
• Ekonomi
• Sejarah
• Geografi
• IPS Terpadu

804

Universitas Indonesia
2010
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 11 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

804 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 804
MATA UJIAN : Ekonomi, Sejarah, Geografi, dan IPS Terpadu
TANGGAL UJIAN : 11 APRIL 2010
WAKTU : 60 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 15


Mata Ujian SEJARAH nomor 16 sampai nomor 30
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 31 sampai nomor 45
Mata Ujian IPS TERPADU nomor 46 sampai nomor 60

EKONOMI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 4. Dalam rangka menjaga pasokan listrik dalam
nomor 9. negeri agar tidak terjadi pemadaman listrik,
dengan adanya PLTU, pemerintah dapat membuat
1. Yang merupakan salah satu faktor yang kebijakan ....
menyebabkan permintaan menjadi elastis adalah ....
(A) pelarangan impor batubara
(A) semakin sedikitnya jumlah barang substitusi
(B) dumping batubara
(B) status barang tersebut sebagai kebutuhan
(C) diskriminasi harga batubara
pokok
(C) semakin pendeknya periode waktu (D) subsidi batubara

(D) pentingnya barang tersebut bagi konsumen (E) pelarangan ekspor batubara

(E) semakin banyaknya jumlah barang substitusi 5. Jika jumlah uang yang beredar 50 miliar, kecepatan
peredaran 20 kali, dan jumlah barang yang
2. Dalam pasar persaingan sempurna, kurva diperdagangkan 40 juta unit, maka harga yang
permintaan perusahaan menjadi satu dengan terbentuk adalah senilai ....
kurva ....
(A) 20.000 (D) 35.000
(A) pendapatan rata-rata dan kurva pendapatan
total (B) 25.000 (E) 40.000
(B) pendapatan marginal dan kurva pendapatan (C) 30.000
rata-rata 6. Kenaikan akun pendapatan akan dicatat pada sisi
(C) pendapatan marginal dan kurva pendapatan kredit karena ....
total
(D) biaya rata-rata (A) kenaikan pendapatan menambah nilai utang
(E) biaya tetap (B) pendapatan tidak mungkin dicatat pada sisi
debit
3. Kemiringan kurva penawaran adalah ... karena ....
(C) penurunan akun pendapatan dicatat pada sisi
(A) negatif; biaya marginal yang semakin besar debit
dengan kenaikan produksi (D) saldo normal akun pendapatan adalah debit
(B) negatif; biaya marginal yang semakin kecil (E) kenaikan pendapatan menambah nilai modal
dengan kenaikan produksi
(C) positif; biaya marginal yang semakin besar
dengan kenaikan produksi
(D) positif; biaya marginal yang semakin kecil
dengan kenaikan produksi
(E) negatif; biaya marginal yang konstan

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 804
7. Jika seorang konsumen bertindak rasional, maka .... Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 10 sampai
nomor 13.
(A) dia akan selalu membeli produk yang harganya
paling murah di pasar 10. Kebijaksanaan moneter adalah kebijakan
(B) dia akan menabung sebagian dari gaji pemerintah yang ditunjukkan untuk mengatur
bulanannya daripada menghabiskan semuanya pengeluaran pemerintah.
(C) dia selalu membandingkan manfaat dan biaya SEBAB
dari setiap kegiatan yang akan dipilih
Kebijakan moneter dapat dijalankan dengan
(D) dia tidak akan menerima tawaran pekerjaan
mengatur dan mengubah tingkat cadangan
yang gajinya rendah
minimum bank-bank komersial.
(E) dia akan menjual kembali barang-barang yang
sudah tidak digunakan lagi 11. Selain melakukan penghitungan GDP secara
nominal, pemerintah juga melakukan
8. Apabila jumlah estimasi penyusutan peralatan penghitungan GDP riil berdasarkan tahun dasar
untuk periode Desember adalah sebesar tertentu.
Rp2.000.000,00, ayat jurnal penyesuaian untuk
mencatat penyusutan adalah .... SEBAB

(A) Debit Beban Penyusutan Rp2.000.000,00; Kredit Dengan mengetahui GDP riil, dapat diketahui
Peralatan Rp2.000.000,00 tingkat pertumbuhan ekonomi tanpa
mempertimbangkan tingkat inflasi.
(B) Debit Peralatan Rp2.000.000,00; Kredit Beban
Penyusutan Rp2.000.000,00 12. Dalam pasar persaingan sempurna, kondisi jangka
(C) Debit Beban Penyusutan Rp2.000.000,00; Kredit panjang ditandai dengan tidak adanya lagi insentif
Akumulasi Penyusutan Rp2.000.000,00 bagi perusahaan lama untuk keluar dari pasar dan
perusahaan baru untuk masuk ke dalam pasar.
(D) Debit Akumulasi Penyusutan, Rp 2.000.000,00;
Kredit Beban Penyusutan Rp2.000.000,00 SEBAB
(E) Debit Peralatan Rp2.000.000,00; Kredit
Dalam jangka panjang, semua input produksi
Akumulasi Penyusutan Rp2.000.000,00
sudah bersifat variabel atau jumlahnya dapat
9. Kementerian Kesehatan mengumumkan adanya disesuaikan mengikuti kebutuhan output.
risiko besar terhadap kesehatan untuk mereka yang
13. Peningkatan reserve requirement ratio oleh Bank
mengonsumsi daging ayam, yaitu terkena flu
Sentral dapat menaikkan jumlah uang beredar di
burung. Hal ini akan menyebabkan ....
dalam perekonomian.
(A) kurva permintaan terhadap ayam akan bergeser SEBAB
ke kanan
(B) kurva permintaan terhadap ayam akan bergeser Dengan semakin besarnya reserve bank komersial
ke kiri yang harus disimpan di Bank Sentral, kesempatan
(C) permintaan terhadap ayam akan mengalami bank komersial untuk menyalurkan kreditnya ke
pergerakan sepanjang kurva permintaan masyarakat menjadi turun.
(D) kurva penawaran terhadap ayam akan bergeser
ke kanan
(E) kurva penawaran terhadap ayam akan bergeser
ke kiri

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 804
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 14 sampai
nomor 15.

14. Jumlah penduduk Indonesia terus mengalami


peningkatan. Karena sebagian besar penduduk
Indonesia mengonsumsi beras, pernyataan yang
mungkin benar di bawah ini adalah ....

(1) harga beras mengalami kenaikan karena


permintaan beras meningkat mengikuti
pertambahan jumlah penduduk
(2) harga beras tidak meningkat terlalu tajam
karena di saat yang sama impor beras murah
mengalir deras
(3) harga beras tidak meningkat karena petani
selalu mendapatkan subsidi pupuk dari
pemerintah
(4) harga beras meningkat karena ketidakteraturan
cuaca menyulitkan petani untuk memproduksi
padi
15. Iuran kepada negara yang merupakan kewajiban
warga negara yang memperoleh balas jasa
langsung adalah seperti di bawah ini, KECUALI ....

(1) retribusi
(2) sumbangan
(3) pungutan
(4) pajak

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 804
SEJARAH
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 16 sampai 20. Pada masa akhir abad XIX, pemerintah kolonial
nomor 23. Hindia Belanda membentuk perusahaan pelayaran
milik negara yang melayari seluruh kepulauan
16. Secara historis kebijakan Presiden B.J. Habibie Hindia Belanda, nama perusahaan tersebut adalah
memberikan referendum pada rakyat Timor Timur ....
untuk memilih apakah tetap dalam naungan NKRI
atau memilih berdiri sebagai negara merdeka (A) Koninklijk Paketvaarts Maatschappij
merupakan hal yang tepat karena .... (B) Nederlandsch Indisch Stoomstam Maatschappij
(A) sesuai dengan tuntutan hak asasi manusia (C) Koninklijk Handels Maatschappij
(B) mengikuti desakan dunia internasional (D) Nederlandsch Handels Maatschappij
(C) dilakukan secara demokratis (E) Lindeteves
(D) kemauan rakyat Timor Timur 21. Perang Paderi 1821−1837 yang pada mulanya
(E) Timor Timur tidak termasuk dalam wilayah merupakan perang saudara berubah menjadi
Indonesia perang melawan Belanda. Hal ini terjadi setelah
rakyat Sumatera Barat menyadari bahwa ....
17. Salah satu kelemahan imperium Rusia adalah
kurangnya pelabuhan-pelabuhan yang terbebas (A) Belanda anti Islam
dari es yang membeku. Oleh karena itu, muncul (B) kaum Adat menyadari kekeliruannya
politik ’Air Hangat’, yaitu mencari pelabuhan yang
bebas es. Pelabuhan era kekaisaran Rusia yang (C) kaum Paderi bersedia berdamai dengan kaum
terbebas dari es dalam musim dingin adalah .... Adat
(D) Belanda ingin menguasai seluruh daerah
(A) Pelabuhan Petersburg Sumatera Barat
(B) Pelabuhan Wladivostok (E) perang saudara mengakibatkan kelemahan
pada kedua belah pihak
(C) Pelabuhan Archangels
22. Reaksi dunia internasional atas agresi militer
(D) Pelabuhan Sevastopol
Belanda II ditunjukkan melalui penyelenggaraan
(E) Pelabuhan Bering konferensi internasional pada awal tahun1949 yang
18. Yang termasuk daerah persebaran kapak pendek di secara khusus membahas masalah Indonesia.
Asia Tenggara adalah .... Konferensi ini diprakarsai oleh negara sahabat
Indonesia, yaitu ....
(A) Pegunungan Bacson dan Hoabinh
(A) Australia (D) India
(B) Dataran Rendah Dongson
(B) Malaysia (E) Singapura
(C) Dataran Tinggi Sa-Huynh
(C) Thailand
(D) Teluk Tonkin
23. Dokumen-dokumen yang tidak melandasi politik
(E) Perairan Cina Selatan luar negeri RI adalah ....
19. Salah satu faktor yang mempengaruhi bangkitnya
nasionalisme di Hindia Belanda adalah .... (A) Undang-Undang Dasar 1945
(B) Undang-Undang Dasar Sementara 1950
(A) semakin banyaknya sekolah-sekolah yang
(C) Amanat Presiden Sukarno tanggal 17 Agustus
didirikan untuk anak-anak Bumiputera
1959
(B) adanya perhatian anggota parlemen Belanda (D) Amanat Presiden Sukarno tanggal 17 Agustus
terhadap nasib penduduk di Hindia Belanda 1960
(C) pendudukan Amerika Serikat atas Filipina (E) Pidato Presiden Sukarno tanggal 30 September
(D) masuknya berbagai pemikiran dan ideologi 1960 di muka Sidang Majelis Umum PBB
baru ke Hindia Belanda
(E) kemenangan Jepang atas Rusia dalam perang di
Mancuria

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 804
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 24 sampai Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 28 sampai
nomor 27. nomor 30.

24. Ma-Huan dalam bukunya Ying-yai-Sheng-Ian tahun 28. Keberhasilan Vasco da Gama menemukan jalur
1416 M menulis terdapat komunitas Cina muslim pelayaran baru ke India dan laporan para
yang bermukim di pantai Utara Jawa Timur pedagang Asia mengenai kejayaan Malaka
(Gresik, Tuban, Surabaya) yang berasal dari Yunnan membuat Raja Portugis melakukan tindakan ....
(Cina Selatan) dan Guang-Zhou (Cina Tenggara).
(1) mengirim Lopez de Squera untuk menjalin
SEBAB persahabatan dan menetap di Malaka
Daerah-daerah asal komunitas Cina muslim dan (2) mendirikan pusat perdagangan
juga daerah Cina Selatan lain merupakan rempah-rempah di Calcutta
kantong-kantong Islam sebagai akibat (3) menguasai Malaka tahun 1511 di bawah
persinggungan perdagangan antara Cina dan Arab pimpinan Alfonso de Albuqueque
pada abad ke-7 M. (4) menundukkan kota-kota dagang di sekitar
25. Corn Law (1815−1846) yang dikeluarkan oleh Malaka
Pemerintah Inggris adalah undang-undang tentang 29. Surat kabar yang pertama kali menyiarkan berita
pelarangan impor gandum dari luar negeri. tentang Proklamasi Kemerdekaan Indonesia adalah
....
SEBAB
(1) Tjahaya yang terbit di Bandung
Daya beli masyarakat Inggris saat itu sangat tinggi.
(2) Merdeka yang terbit di Jakarta
26. Menjelang proklamasi muncul perbedaan
pendapat antara golongan tua dan golongan muda (3) Soeara Asia yang terbit di Surabaya
mengenai waktu yang tepat untuk (4) Pemberita Betawi yang terbit di Jakarta
memproklamasikan kemerdekaan Indonesia.
30. Filosof Yunani Kuno yang ajaran-ajarannya
SEBAB mempengaruhi berbagai pemikiran yang
dicetuskan para pemikir gereja dan Eropa modern
Golongan muda di bawah pimpinan Chairul Saleh adalah ....
menculik Soekarno − Hatta dan membawanya ke
Rengasdengklok . (1) Plato
27. Untuk melaksanakan dan mengelola Program (2) Socrates
Keluarga Berencana Nasional, pemerintah (3) Aristoteles
membentuk Badan Koordinasi Keluarga Berencana
(4) Pericles
Nasional (BKKBN) dengan pertimbangan bahwa
program Keluarga Berencana perlu ditingkatkan
dengan cara lebih memanfaatkan dan memperluas
kemampuan fasilitas dan sumber yang tersedia.
SEBAB
Dalam melaksanakan tugasnya, BKKBN
bertanggung jawab kepada Presiden, yang
sehari-hari didampingi oleh Musyawarah
Pertimbangan KB Nasional.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 804
GEOGRAFI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 31 sampai 36. Wilayah pesisir yang sesuai untuk pengembangan
nomor 38. industri garam adalah pesisir yang ....

31. Lapisan atmosfer yang memungkinkan (A) salinitas air lautnya tinggi dan dasar lautnya
berlangsungnya komunikasi telepon seluler, dari endapan lumpur
tayangan televisi, dan navigasi pesawat adalah .... (B) salinitas air lautnya tinggi dan dasar batuan
pesisirnya dari endapan lempung
(A) eksosfer (D) stratosfer
(C) air lautnya jernih dan terlindung dari terjangan
(B) termosfer (E) troposfer gelombang
(C) mesosfer (D) air lautnya keruh dan terlindung dari terjangan
32. Pemetaaan persil atau bidang tanah di perkotaan gelombang
untuk keperluan kantor pajak sebaiknya (E) salinitas air lautnya tinggi dan dasar lautnya
menggunakan citra satelit resolusi tinggi seperti .... dari endapan pasir

(A) Landsat TM (D) NOAA 37. Di Indonesia, penduduk miskin banyak bermukim
di dekat pusat kota dengan alasan untuk ....
(B) TERRA MODIS (E) IKONOS
(C) JERS-1 SAR (A) menghindari konflik tanah di pinggiran kota
33. Sungai-sungai yang memiliki potensi untuk (B) menjaga hubungan dengan sanak saudara
dijadikan sebagai prasarana transportasi air adalah (C) mempermudah mendapatkan bantuan
sungai-sungai yang terdapat di .... pemerintah
(A) Propinsi Jambi dan Sulawesi Selatan (D) meningkatkan status sosial
(B) Propinsi Riau dan Sulawesi Utara (E) mengurangi biaya transportasi ke tempat kerja
(C) Propinsi Kalimantan Barat dan Papua Barat 38. Diketahui data curah hujan di kota D pada tahun
(D) Propinsi Kalimantan Timur dan Sumatera Barat 2005 − 2007 (dalam mm), sebagai berikut:
(E) Propinsi Kalimantan Tengah dan Riau Bulan Tahun
2005 2006 2007
34. Kota-kota di bawah ini terletak di pantai utara
Januari 220 200 230
Jawa. Urutan kota yang menunjukkan penurunan
jumlah curah hujan adalah .... Februari 210 180 220
Maret 200 170 200
(A) Bekasi, Demak, Tuban, Surabaya, Asembagus April 190 120 180
Mei 100 93 30
(B) Bekasi, Tuban, Demak, Asembagus, Surabaya
Juni 75 55 10
(C) Asembagus, Surabaya, Demak, Tuban, Bekasi Juli 50 40 5
(D) Surabaya, Tuban, Asembagus, Demak, Bekasi Agustus 40 110 85
(E) Pekalongan, Demak, Semarang, Surabaya, September 110 145 115
Asembagus Oktober 120 190 170
November 190 210 220
35. Pengembangan pertanian monokultur pada suatu Desember 210 240 235
wilayah akan menyebabkan ....
Berdasarkan data pada tabel di atas, kota D
(A) semakin baiknya tradisi pertanian menurut Schmith dan Fergusson memiliki tipe
(B) terjaganya jumlah produksi iklim ....
(C) terkurasnya unsur hara tanah tertentu (A) sangat basah (D) sedang
(D) berkurangya potensi serangan hama (B) basah (E) kering
(E) pemborosan air tanah (C) agak basah

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 804
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 39 sampai Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 44 sampai
nomor 43. nomor 45.

39. Teluk yang perairannya dalam seperti di Jakarta, 44. Agar dapat diolah menjadi informasi spasial dalam
Pacitan, Palu, dan Menado saat ini merupakan SIG (Sistem Informasi Geografis), data dampak
pelabuhan besar. gempa Sumatera Barat harus ....
SEBAB (1) diukur luasnya
Perairan yang dalam di bagian laut yang menjorok (2) mempunyai posisi (lintang dan bujur)
ke daratan memiliki potensi sebagai pelabuhan (3) berupa poligon terbuka
alam.
(4) berupa poligon tertutup
40. Pada foto udara skala 1 : 15.000 dan peta tematik
yang juga berskala 1 : 15.000, mempunyai 45. Seleksi tanaman di daerah tropis ditentukan oleh
kenampakan yang sama. faktor alam berupa ....

SEBAB (1) curah hujan


(2) angin
Seluruh kenampakan di muka bumi terekam dalam
foto udara. (3) ketinggian wilayah
41. Dalam pengelolaan informasi geografis diperlukan (4) teknologi budidaya
basis data yang bereferensi spasial.
SEBAB

Acuan basis data dalam pengelolaan informasi


geografis adalah sistem koordinat Cartesian.
42. Berbeda dengan di kota, struktur spasial desa tidak
memiliki pusat.
SEBAB

Kegiatan ekonomi primer mendominasi


penggunaan tanah di pedesaan.
43. Benua Afrika bagian tengah dipengaruhi iklim
tropis, sedangkan bagian utara dan selatan
dipengaruhi iklim subtropis.
SEBAB

Benua Afrika dikelilingi oleh banyak rangkaian


pegunungan.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 804
IPS TERPADU
PEMBUATAN GARAM

Setiap tahun, saat cuaca panas, musim garam bisa berlangsung selama tiga bulan. Minimal bisa menghasilkan 75 -
150 ton garam curah. Jika harga garam rakyat seperti sekarang ini, yaitu Rp22.000,00 per kuintal atau Rp220,00 per kg,
untung yang didapatkan lumayan besar.
Di Jawa Tengah, konsentrasi lahan garam berada di Kabupaten Rembang, Pati, Jepara, dan Demak. Wilayah terluas
berada di Rembang. Di Rembang terdapat 781 pemilik lahan garam dan 4.739 buruh tani garam yang mengerjakan
lahan seluas 1.185 hektare. Kapasitas produksi garam krosok (garam kasar untuk industri) mencapai 100.725 ton per
tahun.
Menurut catatan PT Garam di Madura, walau merupakan negara kepulauan, pusat pembuatan garam di Tanah Air
ternyata hanya terkonsentrasi di Pulau Jawa dan Pulau Madura. Di Pulau Jawa, luas lahan garam 10.231 hektare dan
terluas di Pulau Madura, yaitu 15.347 hektare. Secara rinci, Jawa Barat memiliki 1.159 hektare lahan garam, Jawa Tengah
2.048 hektare, dan Jawa Timur (di luar Pulau Madura) 6.904 hektare.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 sampai 48. Diketahui a adalah luas lahan garam di Jawa
nomor 48. Tengah maka nilai r
x yang memenuhi persamaan
 a  1
46. Demak yang disebut dalam naskah pada tahun berikut x−1 = 5 2 adalah ....
a a
1602 telah mengenal dan mempergunakan senjata
seperti meriam, seperti halnya orang-orang Eropa. 2
(A)
Pada tahun yang disebut di atas Adipati Demak 5
memerangi musuhnya dengan senjata tersebut di 12
atas dan yang melakukan penembakan adalah .... (B)
5
(C) 8
(A) prajurir-prajuritnya yang dilatih untuk
melawan Inggris dan Belanda (D) 12
(B) prajurit-prajurit dari Sulawesi Selatan (E) 24
(C) musuh-musuh Belanda
(D) tawanan Bali
(E) prajurit dari Madura Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 49 sampai
nomor 50.
47. Nilai jual garam per hektar per tahun di Kabupaten
Rembang dengan harga seperti pada alinea 49. Terkonsentrasinya lahan garam di empat
pertama adalah .... kabupaten dalam provinsi seperti pada bacaan
ditentukan oleh letaknya di tepi pantai.
(A) Rp187.000,00
SEBAB
(B) Rp1.870.000,00
(C) Rp18.700.000,00 Bahan baku garam berasal dari air laut.
(D) Rp187.000.000,00 50. Kurva permintaan komoditas yang disebutkan
(E) Rp1.870.000.000,00 dalam kalimat kedua alinea pertama pada bacaan
di atas berbentuk vertikal.

SEBAB
Komoditas tersebut di atas mempunyai koefisien
elastisitas harga permintaan nol (Ep = 0), karena
proporsi kenaikan harga terhadap pendapatan
konsumen cukup besar.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 804
GUGATAN CLASS ACTION TERHADAP BANK BERMASALAH

Kasus Bank ABC diyakini bakal menjadi lebih besar menyusul pendaftaran gugatan class action terhadap bank
bermasalah itu di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat. Diperkirakan, ada 1.000 nasabah Bank ABC di seluruh Indonesia
yang merasa tertipu, dengan kerugian mencapai Rp 1 triliun. Mulai dari Rp 150 juta yang paling sedikit, sampai Rp 60
miliar per orang.
Di Jakarta saja ada 380 nasabah yang telah ditipu Bank ABC dengan motif menjual produk “bodong” (tanpa
jaminan yang sah). Total kerugiannya mencapai Rp 300 miliar. Jumlah kerugian yang paling besar adalah nasabah di
Surabaya, Jakarta, Yogyakarta, Medan, Palembang, dan Jambi.
Koordinator Forum Nasabah Bank ABC optimis dapat menggulirkan kasus ini. Mereka berkiblat pada kasus bank
ABC di Yogyakarta. Di kota gudeg tersebut, ada salah satu nasabah yang mengajukan gugatan kepada Bank ABC
berdasarkan Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1999 tentang Perlindungan Konsumen. Akhirnya melalui Badan
Penyelesaian Sengketa Konsumen, sang nasabah menang pada tahap pertama. Bank ABC harus membayar Rp 6 miliar.
Perjuangan satu nasabah di Yogyakarta itu bakal diteruskan sebab di kota itu masih ada 60 nasabah lagi yang haknya
belum kembali.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 51 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 53 sampai
nomor 52. nomor 54.

51. Diketahui reserve requirement ratio adalah sebesar 53. Kota yang menjadi kiblat seperti pada bacaan,
0,20. Bila lembaga keuangan yang disebut dalam lokasi absolutnya adalah pada kisaran posisi 1000
bacaan di atas menerima dana sebesar yang BT.
dinyatakan dalam alinea pertama (yang dinyatakan
sebagai kerugian nasabah), maka lembaga SEBAB
keuangan tadi dapat mengeluarkan uang giral Lokasi absolut Indonesia yang paling barat adalah
sebesar .... di pulau Rondo pada kisaran posisi 950 BT dan
yang paling timur pada kisaran 1400 BT.
(A) Rp 0,2 triliun
(B) Rp 1 triliun 54. Penduduk dari kota-kota yang jumlah kerugiannya
paling besar seperti tercantum pada bacaan pada
(C) Rp 2 triliun umumnya merupakan golongan penduduk
(D) Rp 5 triliun fungsional.
(E) Rp 20 triliun SEBAB
2
52. Diketahui f (x) = ax + bx + c dengan f (1) = u ,
Fisiografi kota yang disebut pada urutan pertama
f 0 (0) = v , dan f 0 (1) = w, dimana u, v, dan w
dari rangkaian nama kota pada bacaan merupakan
masing-masing adalah banyaknya nasabah yang
bagian dari wilayah delta sungai.
tertipu bank ABC di kota Jakarta, Yogyakarta, dan
kota-kota lainnya, maka f (2) = ....

(A) 1188 (D) 1194


(B) 1190 (E) 1196
(C) 1192

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 804
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 55 .

55. Pada 11 Desember 1928 Perguruan Rakyat


didirikan dan merupakan gabungan dari dua
perkumpulan yang bergerak di bidang pendidikan
yaitu Pustaka Kota dan Perhimpunan untuk Pelajar
yang berdiri pada Agustus 1928 di Jakarta.
Kursus-kursus diadakan di gedung
Muhammadiyah di Jalan Kramat 97 Batavia.
Perguruan ini memberi kursus-kursus antara lain:

(1) ilmu-ilmu eksakta


(2) bahasa
(3) geografi
(4) tata negara

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 804
KEBAKARAN LAHAN

Kebakaran lahan di tepi jalan lintas timur Palembang-Indralaya, Kabupaten Ogan Ilir, Sumatera Selatan
menimbulkan asap tebal yang mengganggu lalu lintas. Lokasi kebakaran lahan terjadi di Kilometer 27 dan Kilometer 29
dengan luas puluhan hektare. Api berkobar selama dua jam sebelum dipadamkan warga dibantu satu mobil pemadam
kebakaran.
Kabut asap kiriman dari Sumatera Selatan menyelimuti Kota Jambi. Kegiatan penerbangan Bandara Sultan Thaha
Jambi sempat ditutup dari pagi hingga siang hari.
Berdasarkan data Satelit National Oceanic and Atmospheric Administration (NOAA), jumlah titik api di Sumsel ada
111 titik. Adapun di Jambi ada 14 titik tersebar di Kabupaten Muaro Jambi, Tanjung Jabung Barat, Kabupaten Tebo,
Sarolangun, dan Batanghari.
Di Kalimantan, setelah melumpuhkan kegiatan sejumlah bandara, asap pekat kini menghambat aktivitas para
pengguna jalan trans-Kalimantan poros selatan yang menghubungkan Kalimantan Tengah dan Kalimantan Selatan.
Pemantauan sepanjang 250 kilometer jalan trans-Kalimantan poros selatan di Kalteng dan Kalsel, kondisi yang
parah terjadi di ruas Palangkaraya-Pulang Pisau. Jarak pandang hanya 100 meter. Para pengendara selain menyalakan
lampu juga harus mengurangi kecepatan agar tidak terjadi kecelakaan.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 56 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 58 sampai
nomor 57. nomor 60.

56. Pada tahun 1914 hasil minyak bumi di Sumatera 58. Kejadian sebagaimana dikemukakan dalam alinea
Selatan, tepatnya di sekitar Palembang meningkat pertama pada bacaan di atas menyebabkan udara
dari 360.000 ton pada tahun 1900 menjadi 1.540.600 bersih (oksigen) merupakan barang ekonomi di
ton pada tahun 1914. Wilayah lain di Hindia daerah tersebut.
Belanda yang menjadi penghasil minyak bumi
adalah .... SEBAB
Barang ekonomi adalah barang yang langka dan
(A) Cepu (D) Indramayu memberikan manfaat bagi manusia sehingga untuk
(B) Cilamaya (E) Tarakan memperolehnya dibutuhkan pengorbanan.
(C) Dumai 59. Citra Satelit pada bacaan di atas lazim
57. Diketahui S = { 1, 2, 3, ..., 200 } adalah himpunan dimanfaatkan untuk pemetaan penggunaan lahan
semesta. K = { x | x ∈ S dan x faktor dari jumlah skala besar.
titik api di Sumatera Selatan}. M = { x | x ∈ S dan x
faktor dari jarak pandang di ruas Palangkaraya − SEBAB
Pulang Pisau}. Probabilitas terambilnya elemen Jumlah titik seperti tercantum pada bacaan adalah
yang BUKAN anggota dari himpunan K dan M fenomena kondisi cuaca.
adalah ....
60. Pada tahun 1811 kekuasaan Daendels yang
19 mewakili Pemerintah Prancis berakhir dan
(A)
20 digantikan oleh Raffles yang mewakili kekuasaan
189 Inggris, namun awal tahun 1914 ia ditarik oleh
(B)
200 pemerintahnya.
47
(C) SEBAB
50
187
(D) Lord Minto yang menjadi pelindung Raffles
200 mengundurkan diri sebagai Gubernur Jenderal di
93 India, dan Raffles gagal menangani anggaran
(E)
100 jajahan Baru.

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 11 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN IPS
• Ekonomi
• Sejarah
• Geografi
• IPS Terpadu

805

Universitas Indonesia
2010
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 10 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

805 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 805
MATA UJIAN : Ekonomi, Sejarah, Geografi, dan IPS Terpadu
TANGGAL UJIAN : 11 APRIL 2010
WAKTU : 60 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 15


Mata Ujian SEJARAH nomor 16 sampai nomor 30
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 31 sampai nomor 45
Mata Ujian IPS TERPADU nomor 46 sampai nomor 60

EKONOMI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 4. Kalau tingkat inflasi lebih tinggi dari persentase
nomor 8. kenaikan gaji buruh, maka kesejahteraan buruh
tersebut ....
1. Yang merupakan salah satu faktor yang
menyebabkan permintaan menjadi elastis adalah .... (A) bertambah
(B) berkurang
(A) semakin sedikitnya jumlah barang substitusi
(C) tetap
(B) status barang tersebut sebagai kebutuhan
pokok (D) mengalami perubahan sementara
(C) semakin pendeknya periode waktu (E) bertambah lalu turun
(D) pentingnya barang tersebut bagi konsumen 5. Surat kabar pada hari ini memberitahukan bahwa
(E) semakin banyaknya jumlah barang substitusi nilai tukar Rupiah terhadap Dolar adalah
Rp10.000/US$1. Keesokan harinya nilai tukar
2. Jika Anda memutuskan melanjutkan kuliah setelah Rupiah terhadap Dolar ternyata berubah menjadi
lulus SMA, maka opportunity cost Anda adalah .... Rp11.000/US$1. Dengan demikian, ....

(A) uang yang Anda keluarkan untuk membeli CD, (A) rupiah mengalami depresiasi terhadap dolar
DVD, dan tiket menonton film (B) rupiah mengalami apresiasi terhadap dolar
(B) uang yang Anda keluarkan untuk membeli
buku teks dan perlengkapan kuliah (C) dolar mengalami depresiasi terhadap rupiah
(C) uang yang Anda keluarkan untuk membayar (D) nilai tukar rupiah semakin menguat
biaya kuliah (SPP, iuran, sumbangan, dll.) (E) nilai tukar rupiah nilainya semakin besar
(D) uang yang Anda keluarkan untuk membeli 6. Posting ke buku besar pembantu dapat dilakukan
pakaian untuk ....
(E) pendapatan yang akan diterima jika Anda
langsung bekerja penuh waktu (A) akun piutang dagang dan utang dagang
3. Dalam pasar persaingan sempurna, kurva (B) akun persediaan barang dagang
permintaan perusahaan menjadi satu dengan (C) akun aset tetap
kurva .... (D) akun piutang dagang, utang dagang, dan
persediaan barang dagang
(A) pendapatan rata-rata dan kurva pendapatan
total (E) semua akun sesuai dengan kebutuhan
(B) pendapatan marginal dan kurva pendapatan perusahaan
rata-rata
(C) pendapatan marginal dan kurva pendapatan
total
(D) biaya rata-rata
(E) biaya tetap

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 805
7. Yang bukan merupakan bagian dari siklus 11. Dalam sistem flexible exchange rate, perekonomian
akuntansi adalah .... tidak memerlukan cadangan devisa yang besar
untuk menopang kebijakan tersebut.
(A) identifikasi transaksi
SEBAB
(B) analisis laporan keuangan
(C) pembuatan jurnal penutup Melemah dan menguatnya nilai tukar mata uang
dipengaruhi oleh permintaan dan penawarannya di
(D) pembuatan jurnal penyesuaian
pasar keuangan internasional.
(E) penyusunan rencana saldo
12. Peningkatan reserve requirement ratio oleh Bank
8. Arab Saudi banyak mempekerjakan tenaga asing Sentral dapat menaikkan jumlah uang beredar di
yang high-skilled di negaranya. Mereka umumnya dalam perekonomian.
dibayar tinggi. Namun di sisi lain, dengan
penerimaan minyak buminya yang besar, banyak SEBAB
perusahaan Arab yang berhasil melakukan
Dengan semakin besarnya reserve bank komersial
ekspansi usaha ke luar negeri. Dengan kondisi
yang harus disimpan di Bank Sentral, kesempatan
seperti ini, ....
bank komersial untuk menyalurkan kreditnya ke
(A) investasi asing di Arab Saudi semakin masyarakat menjadi turun.
meningkat 13. APBN dapat juga digunakan sebagai indikator
(B) perekonomian dalam negeri di Arab Saudi untuk mengetahui keberhasilan sasaran yang ingin
tumbuh lebih lambat karena lebih banyaknya dicapai pemerintah.
tenaga asing yang bekerja di sana
SEBAB
(C) PNB negara Arab Saudi lebih rendah dari
PDB-nya APBN merupakan cerminan kebijakan pemerintah
(D) PNB negara Arab Saudi mungkin lebih besar yang diwujudkan dalam bentuk anggaran.
dari PDB-nya
(E) pendapatan nasional Arab Saudi meningkat
karena walau bagaimana pun tenaga asing
tersebut mendapatkan penghasilannya di Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 14 sampai
dalam negeri Arab Saudi nomor 15.

14. Produsen di tiap pasar akan berusaha untuk


memaksimalkan laba jika ....
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 9 sampai (1) biaya marginal = penerimaan marginal
nomor 13.
(2) harga = biaya variabel rata-rata
9. Penjual di pasar monopoli memiliki penerimaan (3) selisih antara total penerimaan dan total biaya
marginal yang selalu sama dengan harganya. paling besar
SEBAB (4) biaya marginal untuk berproduksi mencapai
nilai nol
Penjual di pasar monopoli dapat menguasai pasar 15. Asumsi–asumsi yang melandasi terbentuknya
dan untuk mencapai keuntungan maksimal kurva indiferensi ....
berproduksi pada biaya per unit yang minimal.
10. Untuk mengatasi inflasi, Bank Sentral melakukan (1) berasal dari kurva permintaan
kebijakan fiskal. (2) memiliki bentuk yang convex

SEBAB (3) menggambarkan tingkat konsumsi optimal


(4) kemiringan kurvanya menggambarkan tingkat
Inflasi adalah terjadinya kenaikan harga secara substitusi marginal
umum karena terlalu banyaknya jumlah uang
beredar.

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 805
SEJARAH
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 16 sampai 19. Salah satu kelemahan imperium Rusia adalah
nomor 25. kurangnya pelabuhan-pelabuhan yang terbebas
dari es yang membeku. Oleh karena itu, muncul
16. Peperangan antara Kekaisaran Persia dan Kerajaan politik ’Air Hangat’, yaitu mencari pelabuhan yang
Athena yang terjadi 1000 SM dituliskan kisah bebas es. Pelabuhan era kekaisaran Rusia yang
sejarahnya oleh sejarawan Yunani yang bernama .... terbebas dari es dalam musim dingin adalah ....

(A) Thucydides (D) Archimedes (A) Pelabuhan Petersburg


(B) Aristoteles (E) Homerus (B) Pelabuhan Wladivostok
(C) Herodotus (C) Pelabuhan Archangels
17. Secara historis kebijakan Presiden B.J. Habibie (D) Pelabuhan Sevastopol
memberikan referendum pada rakyat Timor Timur
(E) Pelabuhan Bering
untuk memilih apakah tetap dalam naungan NKRI
atau memilih berdiri sebagai negara merdeka 20. Produk mata dagangan maritim yang sangat mahal
merupakan hal yang tepat karena .... harganya di pasaran Cina, pada abad XVIII-XIX
adalah ....
(A) sesuai dengan tuntutan hak asasi manusia
(B) mengikuti desakan dunia internasional (A) Lobster (D) Lokan
(C) dilakukan secara demokratis (B) Mutiara (E) Lilin lebah
(D) kemauan rakyat Timor Timur (C) Tripang
(E) Timor Timur tidak termasuk dalam wilayah 21. Dalam rangka mengatasi krisis ekonomi yang
Indonesia melanda Indonesia, kabinet Sukiman melakukan
kebijakan nasionalisasi terhadap bank milik
18. Pada pertengahan November 1945 Kabinet Belanda dan mengubah namanya menjadi Bank
Presidensil pimpinan Sukarno diganti dengan Indonesia. Nama bank tersebut adalah ....
Kabinet Parlementer di bawah pimpinan Sutan
Syahrir dengan alasan agar .... (A) de Javasche Bank
(A) Presiden Sukarno berkonsentrasi dalam (B) de Nederlandsche Bank
tugasnya sebagai kepala negara (C) de Nederlands Javasche Bank
(B) Sutan Syahrir dapat menempatkan kelompok (D) de Nederlands Indische Bank
pemuda dalam jajaran kabinet
(E) de Javasche Indische Bank
(C) pemerintah Belanda mau berunding dengan
pemerintah Republik Indonesia untuk 22. Salah satu isi Undang-undang Agraria yang
menyelesaikan konflik Indonesia-Belanda dikeluarkan oleh pemerintah kolonial Belanda
pada tahun 1870 adalah ....
(D) Indonesia tidak dituduh oleh Belanda sebagai
negara buatan Jepang (A) membuka lapangan kerja bagi warga yang tidak
(E) Golongan muda tidak selalu menekan memiliki tanah
Golongan tua (B) mewajibkan para pemilik tanah mengurus
sertifikat tanah
(C) menyewakan tanah milik warga pribumi
kepada pemodal swasta Belanda selama 25
tahun
(D) menyerahkan hasil tanah garapan kepada
pemerintah kolonial Belanda
(E) membatasi pihak swasta nonpribumi memiliki
tanah di Hindia Belanda

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 805
23. Pemberontakan Kuti pada masa pemerintahan Raja Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 26 sampai
Jayanegara merupakan pemberontakan yang paling nomor 28.
berbahaya bagi Kerajaan Majapahit karena ....
26. Terdapat hubungan antara didudukinya Andalusia
(A) keluarga Raja Jayanegara banyak yang oleh kekuatan Islam (abad ke-8−15 M ) dengan
terbunuh Spanyol dan Portugis sebagai negara pelopor
(B) semua panglima tentara Kerajaan Majapahit penjelajahan samudra.
bergabung dengan pihak pemberontak
SEBAB
(C) istana Kerajaan Majapahit terkepung oleh
tentara Kuti Motivasi utama penjajahan yang dilakukan oleh
(D) pihak pemberontak berhasil menawan bangsa Spanyol dan Portugis adalah menduduki
beberapa pejabat penting kerajaan negara-negara Islam.
(E) ibu kota Kerajaan Majapahit berhasil diduduki 27. Bangsa Indonesia memiliki kearifan lokal atau local
pihak pemberontak genius yang menjadi dasar yang kuat untuk
24. Hubungan dagang antara India Selatan dengan mengembangkan kebudayaan yang datang dari
Sumatera Utara bagian Barat pada abad X Masehi luar.
dapat dibuktikan oleh temuan .... SEBAB
(A) Prasasti Meulaboh Dengan local genius unsur-unsur kebudayaan
(B) Prasasti Cambay di Padangsidempuan Indonesia asli tidak akan hilang begitu saja ketika
pengaruh India masuk ke Indonesia.
(C) Prasasti Sibolga
(D) Prasasti Barus 28. Ma-Huan dalam bukunya Ying-yai-Sheng-Ian tahun
1416 M menulis terdapat komunitas Cina muslim
(E) Prasasti Siguntang yang bermukim di pantai Utara Jawa Timur
25. Kartosuwirjo dengan Darul Islamnya melakukan (Gresik, Tuban, Surabaya) yang berasal dari Yunnan
perlawanan terhadap Belanda dan kemudian (Cina Selatan) dan Guang-Zhou (Cina Tenggara).
kepada pemerintah RI karena .... SEBAB
(A) Kartosuwirjo tidak diangkat sebagai menteri Daerah-daerah asal komunitas Cina muslim dan
pertahanan RI juga daerah Cina Selatan lain merupakan
(B) Kartosuwirjo menyalahkan Soekarno karena kantong-kantong Islam sebagai akibat
dianggap membiarkan orang Sosialis dan persinggungan perdagangan antara Cina dan Arab
Komunis ada dalam kabinet Syahrir pada abad ke-7 M.
(C) Kartosuwirjo tidak mengakui perjanjian
Renville yang mengharuskan pasukan TNI dan
gerilya hijrah ke Jawa Tengah
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 29 sampai
(D) TNI menyerang basis Darul Islam
nomor 30.
(E) pihak PKI memprovokasi Darul Islam
29. Indonesia dan Belanda telah mengajukan resolusi
bersama kepada Sidang Umum PBB yang
membicarakan hasil Pepera pada 13 November
1969. Inti resolusi tersebut adalah bahwa kedua
belah pihak yang menandatangani Persetujuan
New York 1962 menyatakan mengakui dan tunduk
pada hasil Pepera. Negara yang menjadi
co-sponsor Pepera adalah ....

(1) Belgia
(2) Thailand
(3) Luxemburg
(4) Malaysia

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 805
30. Pertentangan konflik politik antara Sultan Ageng
Tirtayasa dengan putranya Sultan Haji
mengakibatkan Sultan Haji menerima tawaran dari
VOC dengan syarat ....

(1) semua perompak yang mengacaukan Batavia


harus dihukum dan VOC diberi ganti rugi
(2) Banten dilarang melakukan kontak dagang
dengan para pedagang lain kecuali dengan
Mataram
(3) Banten harus menarik dukungan terhadap
pemberontak Mataram yang melawan VOC
(4) Banten harus menyerahkan dua pertiga (2/3)
hasil buminya kepada VOC

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 805
GEOGRAFI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 31 sampai 35. Wilayah di Indonesia yang cenderung beriklim
nomor 41. basah sepanjang tahun adalah di ....

31. Pengembangan pertanian monokultur pada suatu (A) sepanjang aliran Sungai Memberamo
wilayah akan menyebabkan .... (B) antara Jakarta dan Bogor
(A) semakin baiknya tradisi pertanian (C) pantai timur Sumatera
(B) terjaganya jumlah produksi (D) sekitar Palu
(C) terkurasnya unsur hara tanah tertentu (E) sekitar Bantaeng
(D) berkurangya potensi serangan hama 36. Sungai-sungai besar di Pulau Kalimantan yang
(E) pemborosan air tanah tidak dapat dilayari kapal sampai jauh ke arah
pedalaman adalah sungai ....
32. Potensi terjadinya hujan asam di wilayah
Jabodetabek dapat berlangsung pada .... (A) Melawi di Kalimantan Barat
(B) Kayan di Kalimantan Timur
(A) awal dan akhir musim hujan
(C) Nenara di Kalimantan Selatan
(B) akhir musim hujan dan awal musim kemarau
(D) Katingan di Kalimantan Tengah
(C) masa peralihan musim kemarau ke musim
hujan (E) Seruyan di Kalimantan Tengah
(D) akhir musim kemarau dan awal musim hujan 37. Pola persebaran permukiman yang sering kita
(E) masa peralihan musim hujan ke musim jumpai di daerah karst (kapur) adalah ....
kemarau.
(A) menyebar (D) memanjang
33. Daerah yang mempunyai 2 bulan kering dan 7
bulan basah dalam satu tahun berdasarkan (B) rektangular (E) aglomerasi
klasifikasi iklim Schmidt-Ferguson tergolong tipe .... (C) radial
38. Lapisan atmosfer yang memungkinkan
(A) A (D) D berlangsungnya komunikasi telepon seluler,
(B) B (E) E tayangan televisi, dan navigasi pesawat adalah ....
(C) C
(A) eksosfer (D) stratosfer
34. Pada dataran aluvial di Jawa Barat berkembang
tanaman padi. Sementara itu, pada dataran aluvial (B) termosfer (E) troposfer
di Sumatera Utara berkembang tanaman karet. (C) mesosfer
Perbedaan jenis tanaman tersebut disebabkan oleh 39. Bagian timur Amerika Serikat dan Kanada beriklim
faktor .... ....
(A) ketersediaan air tanah (A) tundra
(B) iklim (B) gurun dan stepa
(C) campur tangan manusia (C) panas dan kering
(D) ketinggian (D) humid kontinental
(E) pengaruh laut (E) sedang

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 805
40. Wilayah (region) terdiri dari wilayah formal dan Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 45 .
wilayah fungsional. Dasar utama pengwilayahan
formal adalah .... 45. Keberadaan vegetasi mangrove secara alamiah
akan bergerak ke arah laut karena ....
(A) keseragaman
(1) terabrasi gelombang laut sehingga berpindah
(B) pergerakan
ke arah laut
(C) kegiatan (2) proses pengendapan sehingga areal mangrove
(D) interaksi di antara gejala bertambah luas
(3) terdorong arus balik sehingga bergeser ke arah
(E) aliran (arus)
laut
41. Model analisa dalam Sistem Informasi Geografis (4) areal mangrove tidak lagi terjangkau pasang air
(SIG) yang dapat digunakan untuk mengatasi laut
kemacetan lalu lintas adalah ....

(A) statistik
(B) raster dan vektor
(C) jaringan
(D) difusi
(E) titik

Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 42 sampai


nomor 44.

42. Peta topografi dan korografi merupakan peta


tematik.

SEBAB
Peta topografi dan korografi mengambarkan
permukaan bumi.
43. Dalam pengelolaan informasi geografis diperlukan
basis data yang bereferensi spasial.

SEBAB
Acuan basis data dalam pengelolaan informasi
geografis adalah sistem koordinat Cartesian.
44. Pemanfaatan lahan berupa tegalan pada daerah
morfologi berbukit akan dapat menjadi penyebab
kerusakan lingkungan.

SEBAB
Tegalan merupakan contoh usaha tani yang
diusahakan secara intensif pada daerah tanpa
irigasi.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 805
IPS TERPADU
EMISI KARBON

Hasil analisis 150 ahli emisi karbon terhadap enam sumber emisi, terhitung emisi karbon Indonesia pada 2005
mencapai 2,3 giga ton per tahun. Jika tidak dilakukan kebijakan pencegahan, pada tahun 2030 emisi karbon Indonesia
diperkirakan menjadi 3,55 giga ton per tahun.
Emisi karbon tahun 2005 itu menempatkan China dan Amerika Serikat sebagai dua negara emiter terbesar di dunia.
Jejak karbon di atmosfer sejak era industrialisasi, sumbangan AS dan negara maju masih jauh lebih besar daripada
negara di kawasan Asia. Dengan kebijakan mitigasi yang didukung dunia internasional, Indonesia mampu berperan
besar menurunkan emisi karbonnya.
Hingga tahun 2030, hasil penelitian yang dilakukan konsultan internasional yang digunakan di 15 negara itu,
Indonesia berpeluang menurunkan emisi karbon 2,3 giga ton atau 2,3 miliar ton. Jika terwujud, tahun 2030 emisi
karbon Indonesia tersisa 1,3 giga ton per tahun. Peluang penurunan emisi ada di enam sektor, yakni kehutanan dan
lahan gambut, energi, transportasi, pertanian, semen, serta gedung.
Dari keenam sektor, potensi terbesar pengurangan emisi yaitu dari sektor kehutanan dan lahan gambut, di
antaranya melalui pencegahan konversi hutan (deforestasi), penanaman kembali, dan rehabilitasi lahan gambut.
Indonesia berkepentingan agar mekanisme reduksi emisi akibat deforestasi dan degradasi lahan (REDD) diadopsi
dalam rezim baru pasca-Protokol Kyoto di Kopenhagen, Denmark, Desember 2009.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 . 49. Dalam teks disebut mengenai Cina (RRC) dan
Amerika Serikat (AS). Setelah Perang Dunia II AS
46. Banyaknya faktor prima dari tahun terbesar yang dan sekutu-sekutunya banyak membuat organisasi
disebutkan pada bacaan adalah n, maka 3 n log 8 = seperti NATO, CENTO, ANZUS, SEATO.
....
SEBAB
(A) 4 (D) 5,5
Amerika Serikat ingin menciptakan batas
(B) 4,5 (E) 6 pertahanan untuk membendung Uni Soviet agar
(C) 5 komunisme tidak menyebar ke the free world.
50. Cina yang dimaksud dalam naskah adalah RRC.
Setelah Perang Dunia II yang menjadi pemimpin
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 47 sampai RRC adalah Mao Tse Tung. Meskipun RRC
nomor 50. bertetangga dengan Vietnam yang berideologi
komunis, namun Vietnam tidak bersekutu dengan
47. Komoditas yang menjadi topik pembahasan dalam RRC melainkan dengan Uni Soviet.
bacaan di atas merupakan barang bebas (free good).
SEBAB
SEBAB
Vietnam tidak mau didominasi RRC meskipun
Ciri barang bebas adalah tersedia dalam jumlah dalam bidang budaya Vietnam lebih dekat dengan
melimpah sehingga untuk memperolehnya tidak RRC. Vietnam lebih memiliki komunisme Eropa
diperlukan pengorbanan. Timur dan hal ini dinyatakan dengan pengiriman
pemuda-pemudanya antara lain ke Jerman Timur
48. Secara Geografis penurunan emisi di enam sektor untuk studi.
yang disebutkan dalam bacaan, kesemuanya dapat
dikaji dengan menerapkan konsep persebaran.
SEBAB

Sektor pertama yang disebut dalam bacaan lebih


dominan di Sumatera Bagian Barat dibanding
Sumatera Bagian Timur.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 805
KETERGANTUNGAN BAHAN BAKU IMPOR

Kalangan industri memiliki ketergantungan yang besar terhadap bahan baku impor karena pertimbangan
kontinuitas pasokan dan biaya transportasi. Hal ini berkaitan dengan ketergantungan Indonesia pada impor pangan.
Setiap tahun, Indonesia mengeluarkan devisa hingga Rp 50 triliun untuk mengimpor sejumlah komoditas pangan.
Nilai ini mencapai 6 persen dari APBN.
Selama ini petani Indonesia dihadapkan pada perubahan iklim yang ekstrem, yaitu kemarau dan hujan. Petani
dibiarkan menjadi petani alami tanpa pembinaan untuk bisa mengolah hasil panen menjadi berdaya tahan tinggi.
Selain itu, negara kepulauan seperti Indonesia menyebabkan transportasi mahal. Dari data Asia Foundation bulan
Maret 2008, rata-rata biaya transportasi di Indonesia mencapai 34 sen dolar AS per kilometer. Apabila dibandingkan
dengan Thailand, Vietnam, Malaysia, dan China, rata-rata biaya transportasinya hanya 22 sen dolar AS per kilometer.
Selama kepastian pasokan tidak bisa dilakukan dan biaya transportasi hasil pertanian tetap tinggi, industri tetap akan
memiliki ketergantungan impor, khususnya bahan baku.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 51 sampai 54. Diantara rata-rata biaya transportasi di China dan
nomor 54. Indonesia disisipi 5 bilangan. Bilangan ini bersama
dengan dua bilangan semula membentuk deret
51. Kegiatan sebagaimana dikemukakan alinea aritmatika, maka jumlah dari 100 suku pertama
pertama bacaan di atas akan dicatat di .... adalah ....

(A) neraca modal dalam neraca pembayaran (A) 12.200 (D) 11.900
(B) neraca lancar dalam neraca pembayaran (B) 12.100 (E) 11.800
(C) neraca perdagangan dalam APBN (C) 12.000
(D) APBN sebagai pengeluaran
(E) APBN sebagai impor pangan
52. Dalam konsep esensial Geografi, alinea pertama Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 55 .
dari bacaan mengandung makna tentang konsep ....
55. Dalam naskah disebut bahwa rata-rata biaya
(A) lokasi transportasi di Indonesia 34 sen dolar
perkilometernya. Sementara negara-negara Asia
(B) jarak
Tenggara lainnya rata-rata hanya 22 sen dollar per
(C) keterjangkauan kilometernya. Salah satu negara yang disebut
(D) interaksi dan interdependesi dalam teks adalah Vietnam yang berideologi
komunis seperti RRC.
(E) keterkaitan keruangan
SEBAB
53. Diketahui a adalah nilai dalam persen pada alinea
I, jika grafik fungsi y = 3 cos ax digambar pada Vietnam sangat dipengaruhi Cina selama
π 5π berabad-abad terutama dalam bidang ekonomi.
interval ≤ x ≤ , maka grafiknya akan
3 6
memotong sumbu x sebanyak .... kali

(A) 1 (D) 4
(B) 2 (E) 5
(C) 3

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 805
PRODUKSI JAGUNG GORONTALO

Para petani Gorontalo pada era 1950 hingga awal 2000 masih membudidayakan jagung varietas lokal.
Produktivitasnya sekitar 2 ton per hektare dan bijinya kecil. Jagung yang kini menjadi pakan ternak itulah yang
menghidupi para petani.
Petani jagung mengalami perubahan drastis sejak 2002 saat Pemerintah Provinsi Gorontalo menjadikan jagung
sebagai komoditas andalan. Jagung dipilih karena sebagian besar areal pertanian di daerah itu, 390.929 hektare, adalah
lahan kering.
Varietas lokal diganti benih hibrida dan komposit untuk mendongkrak produksi. Petani disubsidi pupuk urea dan
phonska untuk menggenjot produktivitas hingga 5 ton per hektar. Intervensi pemerintah juga masuk hingga
pembukaan pasar, baik antarpulau maupun ekspor. Gubernur Gorontalo mendatangkan para importir dari Malaysia,
Filipina, dan Korea Selatan untuk menjajaki pembelian jagung. Harga jagung dipatok Rp700,00 per kg dari sebelumnya
Rp400,00 per kg. Perdagangan jagung Gorontalo sangat lancar karena posisi geografisnya strategis, dekat dengan
Filipina dan Malaysia.
Sampai saat ini, produksi jagung Gorontalo masih di bawah Lampung. Produksi tahun 2008 tercatat 756.980 ton
dari areal jagung seluas 156.436 hektar. Volume ekspor tercatat 79.000 ton, 35.000 ton di antaranya dikirim ke Malaysia,
30.000 ton ke Filipina, dan 14.000 ton ke Korea Selatan. Pemasaran antarpulau terdata 98.000 ton, yaitu dikirim ke
Surabaya 55.000 ton, Jakarta 32.000 ton, dan Medan 11.000 ton.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 56 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 58 sampai
nomor 57. nomor 59.

56. Misalkan semua rincian data ekspor dan 58. Posisi strategis seperti pada alinea ketiga dari
pemasaran antarpulau pada alinea keempat bacaan adalah berdasarkan pada letak absolut.
merupakan data dengan rata-rata x . Jika data SEBAB
berubah mengikuti pola
x1 x2 x3 Pada bacaan terdapat pernyataan tentang letak
+ 1, + 4, + 7, dan seterusnya,
1000 1000 1000 yang dekat.
maka nilai rata-rata menjadi ....
59. Pada awal abad XV terjadi perebutan kekuasaan
(A) 29,5 (D) 80,5 antara Sultan Ternate dan Tidore di Indonesia
(B) 38 (E) 89 bagian Timur yaitu wilayah-wilayah Sulawesi
Utara, Gorontalo sampai Papua.
(C) 51
57. Kurva permintaan komoditas yang dibahas dalam SEBAB
bacaan di atas akan bergeser ke kanan bila terjadi
Sultan Ternate dan Tidore ingin menguasai wilayah
perubahan-perubahan berikut ini, KECUALI ....
Sulawesi Utara, Gorontalo sampai Papua karena
(A) kenaikan pendapatan konsumen komoditi dari wilayah ini sangat diminati para
pedagang Eropa.
(B) kenaikan selera masyarakat terhadap
komoditas tersebut
(C) penurunan harga komoditas tersebut
(D) kenaikan harga singkong Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 60 .
(E) bertambahnya jumlah konsumen 60. Hal yang dinyatakan kalimat kelima alinea ketiga
dalam bacaan di atas (ceteris paribus) akan
menyebabkan:

(1) jumlah komoditas tersebut yang diminta


berkurang
(2) kurva permintaan komoditas tersebut bergeser
ke kiri
(3) kurva penawaran tepung maizena bergeser ke
kiri
(4) penerimaan total petani akan maksimum

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 10 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN IPS
• Ekonomi
• Sejarah
• Geografi
• IPS Terpadu

806

Universitas Indonesia
2010
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 11 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

806 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 806
MATA UJIAN : Ekonomi, Sejarah, Geografi, dan IPS Terpadu
TANGGAL UJIAN : 11 APRIL 2010
WAKTU : 60 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 15


Mata Ujian SEJARAH nomor 16 sampai nomor 30
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 31 sampai nomor 45
Mata Ujian IPS TERPADU nomor 46 sampai nomor 60

EKONOMI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 3. Berikut ini adalah pernyataan yang bersifat
nomor 9. normatif: ....

1. Yang merupakan salah satu faktor yang (A) pelayanan kesehatan gratis harus diberikan
menyebabkan permintaan menjadi elastis adalah .... kepada semua masyarakat
(B) peningkatan anggaran kesehatan bisa
(A) semakin sedikitnya jumlah barang substitusi menyebabkan pengurangan alokasi untuk
(B) status barang tersebut sebagai kebutuhan sektor lain seperti pertahanan dan transportasi
pokok (C) dampak pengurangan anggaran kesehatan
(C) semakin pendeknya periode waktu akan dirasakan paling besar oleh kelompok
(D) pentingnya barang tersebut bagi konsumen masyarakat berpendapatan rendah
(E) semakin banyaknya jumlah barang substitusi (D) pengurangan anggaran kesehatan berpotensi
mengurangi jumlah pekerjaan
2. Kurva yang menunjukkan kombinasi penggunaan (E) peningkatan anggaran kesehatan telah
dua macam faktor produksi oleh seorang produsen menghasilkan tambahan puskesmas baru
yang menghasilkan tingkat output sama disebut di wilayah terpencil
kurva ....
4. Dalam suatu pasar kompetitif, harga suatu produk
(A) Phillips adalah Rp5.000,00. Jika pemerintah menerapkan
(B) isocost undang-undang yang menetapkan harga minimum
dari produk itu Rp6.000,00, perubahan harga ini
(C) isoquant akan mengakibatkan ....
(D) indiferensi
(E) penawaran (A) kelebihan penawaran terhadap produk tersebut
(B) kelebihan permintaan terhadap produk
tersebut
(C) penurunan penawaran terhadap produk
tersebut
(D) peningkatan permintaan terhadap produk
tersebut
(E) permintaan dan penawaran terhadap produk
tersebut akan naik

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 806
5. Dalam pasar persaingan sempurna, kurva 9. Apabila pemerintah mula-mula menetapkan nilai
permintaan perusahaan menjadi satu dengan tukar US$1 = Rp10.000,00 dan kemudian US$1 =
kurva .... Rp11.000,00, maka hal ini akan mengakibatkan ....

(A) pendapatan rata-rata dan kurva pendapatan (A) naiknya nilai rupiah dan terdorongnya ekspor
total (B) naiknya nilai rupiah dan terdorongnya impor
(B) pendapatan marginal dan kurva pendapatan
rata-rata (C) turunnya nilai rupiah dan terdorongnya impor
(C) pendapatan marginal dan kurva pendapatan (D) turunnya nilai rupiah dan terdorongnya ekspor
total (E) tidak adanya pengaruh pada ekspor, impor, dan
(D) biaya rata-rata nilai rupiah
(E) biaya tetap
6. Produk yang tidak banyak mempunyai produk
substitusinya biasanya akan cenderung ....
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 10 sampai
(A) inelastis terhadap harga nomor 13.

(B) elastis terhadap harga 10. Jumlah sumber daya alam yang melimpah
(C) tinggi tinggi merupakan faktor yang paling penting untuk
meningkatkan pertumbuhan ekonomi dan
(D) murah harganya
meningkatkan kesejahteraan masyarakat.
(E) disukai oleh masyarakat
SEBAB
7. Saat pendapatan masyarakat mengalami
peningkatan, suku bunga pasar cenderung akan Sumber daya alam yang melimpah selalu akan
mengalami kenaikan. Hal ini disebabkan oleh .... menambah penerimaan negara.

(A) meningkatnya jumlah uang beredar 11. Peningkatan reserve requirement ratio oleh Bank
Sentral dapat menaikkan jumlah uang beredar di
(B) meningkatnya permintaan uang dalam perekonomian.
(C) menurunnya permintaan uang
SEBAB
(D) menurunnya jumlah uang beredar
(E) meningkatnya investasi Dengan semakin besarnya reserve bank komersial
yang harus disimpan di Bank Sentral, kesempatan
8. Saldo dalam akun pendapatan sewa diterima di bank komersial untuk menyalurkan kreditnya ke
muka pada tanggal 31 Desember adalah masyarakat menjadi turun.
Rp1.200.000,00. Apabila perusahaan tidak
melakukan pencatatan ayat jurnal penyesuaian 12. Jumlah uang beredar yang terlalu banyak akan
sebesar Rp600.000,00 untuk pendapatan yang mendorong kenaikan tingkat inflasi.
sudah bisa diakui per Desember, efek dalam neraca SEBAB
dan laporan laba rugi untuk bulan Desember
adalah .... Jumlah uang beredar yang tinggi akan menaikkan
ongkos produksi.
(A) harta kurang Rp600.000,00; laba bersih lebih
Rp600.000,00 13. Jika pendapatan naik maka akan terjadi pergerakan
di sepanjang kurva permintaan.
(B) kewajiban kurang Rp600.000,00; laba bersih
kurang Rp600.000,00 SEBAB
(C) kewajiban lebih Rp600.000,00; laba bersih
Naiknya pendapatan akan menyebabkan
kurang Rp600.000,00
konsumen mampu menambah konsumsi salah satu
(D) kewajiban lebih Rp600.000,00; laba bersih lebih atau kedua jenis barang yang dikonsumsinya.
Rp600.000,00
(E) harta lebih Rp600.000,00; laba bersih kurang
Rp600.000,00

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 806
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 14 sampai
nomor 15.

14. Jika di suatu negara ternyata pertambahan


pendapatan nasionalnya lebih besar daripada
besarnya pertambahan penduduk, maka ....

(1) tingkat kesejahteraan masyarakat menurun


(2) pendapatan per kapita menurun
(3) pertambahan penduduknya kecil
(4) pendapatan per kapita meningkat
15. Pemberlakuan tarif pajak terhadap setiap unit
produksi komputer akan menyebabkan ....

(1) perubahan harga yang ditanggung oleh


produsen komputer
(2) perubahan harga yang ditanggung oleh
konsumen komputer
(3) berkurangnya jumlah komputer dalam
keseimbangan pasar yang baru
(4) terjadinya kerugian alokatif dalam
perekonomian (dead weight loss)

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 806
SEJARAH
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 16 sampai 19. Pada masa pemerintahan Sultan Iskandar Tani
nomor 24. (1637−1642) buku-buku karya Hamzah Fanzuri
diperintahkan untuk dibakar di wilayah Kerajaan
16. Ada beberapa peristiwa yang mendorong pesatnya Aceh karena ....
rekontruksi ekonomi dan perdagangan di Amerika
Serikat pasca-Perang Saudara, yaitu .... (A) buku-buku tersebut memanipulasi ajaran Islam
(B) aliran yang dianut ulama tersebut banyak
(A) selesainya pembangunan rel kereta api yang
dipengaruhi ajaran agama Hindu
menghubungkan semua negara bagian
(C) isi buku tersebut dianggap sudah ketinggalan
(B) digantikannya Presiden Abraham Lincoln
zaman
akibat terbunuh di sebuah gedung opera
(D) Sultan Aceh akan melakukan revisi isi
(C) perubahan kebijakan pemerintah federal terkait buku-buku tersebut
dengan pembangunan jalan raya (E) ajaran-ajarannya dianggap sesat
(D) dihapuskannya pajak untuk komoditi ekspor
tertentu 20. Salah satu isi resolusi Dewan Keamanan PBB pada
(E) dibukanya hubungan kerjasama ekonomi tanggal 24 Januari 1949 guna menyelesaikan konflik
dengan negara-negara besar di Asia antara Republik Indonesia dan Belanda adalah ....

17. Daerah yang diproyeksikan sebagai daerah (A) menangguhkan laporan KTN mengenai situasi
perkebunan yang sangat luas oleh Nieuwenhuys di Indonesia sejak 19 Desember 1948
sebagai perkebunan karet, tembakau, kopi, dan (B) pembubaran Uni Indonesia – Belanda
lain-lain sejak tahun 1860 adalah ....
(C) pembebasan presiden dan wakil presiden yang
(A) Sumatera Selatan ditawan oleh pihak Belanda
(D) peleburan tentara KNIL dan KL ke dalam TNI
(B) Sumatera Barat
(E) penyerahan pampasan perang Jepang kepada
(C) Sumatera Timur
Indonesia
(D) Jawa Barat
21. Pengaruh hubungan kontak budaya antara
(E) Jawa Tengah Indonesia – India pada awal Masehi menimbulkan
18. Hubungan dagang antara wilayah Cina, Asia akulturasi dalam bidang seni bangunan. Seni
Selatan, dan Asia Barat dengan wilayah pantai bangunan yang dimaksud itu dapat dilihat pada ....
Barat Sumatera Utara selama abad IX-X Masehi
(A) patung Syiwa di Candi Prambanan
dibuktikan dengan penemuan-penemuan
artefak-artefak seperti keramik, kaca, dan kristal (B) relief pada kelompok Candi Dieng
yang ditemukan di daerah .... (C) bangunan Candi Borobudur
(A) Sibolga (D) bangunan Keraton Yogyakarta
(B) Tapaktuan (E) menara Masjid Kudus
(C) Barus 22. Kebijakan Landrente yang diterapkan Raffles pada
masa pemerintahanya di Indonesia (1811−1816),
(D) Padangsidempuan
ternyata mengalami kesulitan karena rakyat
(E) Padangpariaman Indonesia ....

(A) tidak mau membayar


(B) tidak dapat baca-tulis
(C) tidak mau menyewakan tanahnya
(D) belum mengenal jenis tanaman ekspor
(E) belum mengenal sistem ekonomi uang dengan
baik

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 806
23. Salah satu kelemahan imperium Rusia adalah 27. Gerakan Renaisans dan Humanisme Eropa
kurangnya pelabuhan-pelabuhan yang terbebas pertama kali muncul di kota-kota pelabuhan Italia,
dari es yang membeku. Oleh karena itu, muncul yaitu sejak berlangsungnya Perang Salib.
politik ’Air Hangat’, yaitu mencari pelabuhan yang
bebas es. Pelabuhan era kekaisaran Rusia yang SEBAB
terbebas dari es dalam musim dingin adalah .... Perang Salib memberikan kesadaran pada
masyarakat Italia akan kemanusiaan dan HAM.
(A) Pelabuhan Petersburg
(B) Pelabuhan Wladivostok 28. Ma-Huan dalam bukunya Ying-yai-Sheng-Ian tahun
1416 M menulis terdapat komunitas Cina muslim
(C) Pelabuhan Archangels yang bermukim di pantai Utara Jawa Timur
(D) Pelabuhan Sevastopol (Gresik, Tuban, Surabaya) yang berasal dari Yunnan
(E) Pelabuhan Bering (Cina Selatan) dan Guang-Zhou (Cina Tenggara).

24. Secara historis kebijakan Presiden B.J. Habibie SEBAB


memberikan referendum pada rakyat Timor Timur Daerah-daerah asal komunitas Cina muslim dan
untuk memilih apakah tetap dalam naungan NKRI juga daerah Cina Selatan lain merupakan
atau memilih berdiri sebagai negara merdeka kantong-kantong Islam sebagai akibat
merupakan hal yang tepat karena .... persinggungan perdagangan antara Cina dan Arab
pada abad ke-7 M.
(A) sesuai dengan tuntutan hak asasi manusia
(B) mengikuti desakan dunia internasional
(C) dilakukan secara demokratis
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 29 sampai
(D) kemauan rakyat Timor Timur nomor 30.
(E) Timor Timur tidak termasuk dalam wilayah
29. Kemajuan peradaban manusia dalam segala
Indonesia
aspeknya mengalami dinamika yang sangat pesat
dalam memasuki milenium III. Upaya untuk
mendorong kehidupan bangsa Indonesia yang
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 25 sampai lebih baik dapat dilakukan melalui
nomor 28. langkah-langkah ....

25. Hubungan perdagangan antara India dan wilayah (1) mempertahankan kehidupan budaya
kepulauan Nusantara telah berlangsung sejak abad turun-temurun secara tradisional
ke-8 Masehi. (2) membangun industrialisasi menyambut
tuntutan pasar global
SEBAB (3) menciptakan budaya masyarakat untuk
menghindarkan persaingan penguasaan IPTEK
Bukti adanya hubungan antara India dan Indonesia
terdapat dalam karya-karya sastra India seperti (4) mempersiapkan sumber daya manusia yang
kitab Ramayana. dinamis, terbuka, dan demokratis
30. Sebagaimana dikemukanan G. Coedes pada tahun
26. Pada Agresi Militer II, para pemimpin Indonesia
1918, pusat kerajaan Sriwijaya ada di Palembang.
membiarkan diri mereka ditangkap Belanda
Pendapat tersebut tidak disepakati oleh beberapa
dengan harapan akan memancing opini negatif
sarjana dengan alasan ....
dunia internasional sehingga kemenangan militer
Belanda akan berbalik menjadi kekalahan (1) Palembang jauh dari Selat Malaka
diplomatik.
(2) di daerah Palembang hanya ditemukan sedikit
SEBAB peninggalan arkeologi
Pihak militer Indonesia mendukung menyerahnya (3) di daerah Palembang tidak ditemukan bekas
politisi sipil kepada Belanda sehingga tidak banyak bangunan istana
prajurit menjadi korban dalam Agresi Militer II. (4) letak Palembang di teluk yang dalam dan
terlindung

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 806
GEOGRAFI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 31 sampai 35. Masyarakat petani cenderung untuk tinggal
nomor 41. mengelompok di wilayah dataran yang subur. Hal
tersebut merupakan manifestasi dari konsep ....
31. Pada wilayah A dengan penduduk 20 juta jiwa,
penduduk yang berusia 0 - 14 tahun adalah 20%; (A) aglomerasi
penduduk berusia 15 - 64 tahun 65%; dan (B) lokasi
penduduk yang berusia 65 tahun ke atas 15%.
Berdasarkan data di atas, dependency ratio wilayah A (C) diferensiasi area
adalah .... (D) ketergantungan
(E) pola
(A) 18,70 (D) 185,7
(B) 53,84 (E) 538,5 36. Bioma yang dapat berkembang pada wilayah
dengan porositas tanah rendah adalah ....
(C) 58,54
32. Bentang alam di kawasan Asia Tenggara terbentuk (A) hutan homogen
dari sistem pegunungan lipatan dan patahan. (B) savana
Disamping rangkaian pegunungan, dijumpai
dataran lembah sungai dan delta, seperti dataran
(C) gurun
rendah .... (D) taiga
(E) tundra
(A) Anman, Kardamon, dan Irawady
37. Daerah-daerah di Indonesia yang banyak menerima
(B) Tonkin, Kardamon, dan Chao Phraya
relokasi industri dari luar negeri adalah ....
(C) Korat, Shan, dan Kapuas
(D) Irawady, Chao Phraya, dan Mekong (A) daerah yang memiliki pendapatan daerah yang
tinggi
(E) Mekong, Tenasserim, dan Tonkin
(B) daerah yang memiliki jumlah penduduk yang
33. Pada peta A, persawahan dibedakan atas jenis besar
sawah irigasi dan sawah tadah hujan. Pada peta B, (C) daerah yang mempunyai sarana dan prasarana
sawah tadah hujan dibedakan berdasarkan jenis ekonomi yang sudah berkembang
tanamannya. Hal ini berarti .... (D) daerah yang pendapatan perkapita
penduduknya tinggi
(A) skala peta A lebih kecil dibandingkan peta B
(E) daerah yang tingkat pendidikan penduduknya
(B) skala peta A lebih besar dibandingkan peta B tinggi
(C) skala peta A sama dengan peta B
38. Kajian tentang variasi jumlah penderita flu burung
(D) simbol sawah pada peta A lebih besar daripada berdasarkan jarak dari pusat kota merupakan
peta B bentuk penerapan dari prinsip ....
(E) simbol sawah pada peta A lebih kecil daripada
peta B (A) distribusi
34. Strategi produksi berskala global yang tersebar (B) interaksi
pada banyak lokasi di negara yang berbeda-beda (C) korologis
disebut sebagai strategi .... (D) historis
(A) tetrapolar (D) bipolar (E) interdependensi
(B) unipolar (E) sentralisasi
(C) aglomerasi

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 806
39. Tanah, air, dan udara dalam studi geografi Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 44 sampai
merupakan unsur .... nomor 45.

(A) kegiatan manusia 44. Kondisi di bawah ini secara bersama-sama dapat
(B) ruang menyebabkan terjadinya tanah longsor, yaitu ....
(C) manusia, tumbuh-tumbuhan, dan hewan (1) tanah yang tersusun di atas lapisan licin
(D) fisik dan nonfisik (2) lereng yang curam
(E) kehidupan (3) curah hujan yang besar
40. Lapisan atmosfer yang memungkinkan (4) musim panas yang lama
berlangsungnya komunikasi telepon seluler,
45. Penyebab utama pencemaran air sungai dari hulu
tayangan televisi, dan navigasi pesawat adalah ....
ke hilir adalah sebagai berikut:
(A) eksosfer (D) stratosfer (1) pencemaran di bagian hulu lebih disebabkan
(B) termosfer (E) troposfer oleh limbah pertanian
(C) mesosfer (2) pencemaran di bagian tengah lebih disebabkan
41. Pengembangan pertanian monokultur pada suatu oleh material erosi tanah
wilayah akan menyebabkan .... (3) pencemaran di bagian hilir lebih disebabkan
oleh limbah domestik dan industri
(A) semakin baiknya tradisi pertanian (4) zat pencemar di sepanjang aliran sungai relatif
(B) terjaganya jumlah produksi sama.

(C) terkurasnya unsur hara tanah tertentu


(D) berkurangya potensi serangan hama
(E) pemborosan air tanah

Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 42 sampai


nomor 43.

42. Dalam pengelolaan informasi geografis diperlukan


basis data yang bereferensi spasial.
SEBAB

Acuan basis data dalam pengelolaan informasi


geografis adalah sistem koordinat Cartesian.
43. Pada musim kemarau yang cerah sering terjadi
kerusakan pada perkebunan teh.
SEBAB

Pada musim kemarau bertiupnya angin terjun


dengan suhu yang lebih rendah daripada lapisan di
atasnya mengakibatkan pembekuan air.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 806
IPS TERPADU
PRODUKSI TAMBANG NASIONAL

Kendati produksi tambang tahun ini di bawah target, Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) dari pertambangan
umum tahun 2010 diharapkan tetap naik.
Untuk produksi batu bara, dari target nasional tahun 2009 sebesar 250 juta ton, pada Semester I-2009 produksi
perusahaan-perusahaan Perjanjian Karya Pengusahaan Pertambangan Batu Bara (PKP2B) dan Kuasa Pertambangan
hanya 32 persen dari target. Melihat kondisi itu, pemerintah berencana merevisi target produksi batu bara tahun ini
sebesar 10 juta ton. Diperkirakan dibutuhkan kenaikan produksi batu bara sebesar 10 - 20 juta ton dari rencana
produksi tahun ini agar target PNBP 2010 bisa diraih. Angka itu dengan asumsi pasar internasional belum pulih. Harga
batu bara tahun depan masih di kisaran 63 dolar AS per ton.
Selain batu bara, realisasi produksi barang tambang lain pada pada semester I-2009 juga masih di bawah target.
Contohnya, produksi emas 48.000 kg (45 persen dari target), bijih nikel 1 juta ton (9 persen dari target), nikel matte
25.000 ton (40 persen dari target), serta tembaga 433.000 ton (50 persen dari target).
Selain faktor cuaca, harga komoditas batu bara dan mineral lainnya di pasar internasional juga tidak setinggi 2008.
Keadaan ini menyurutkan upaya produksi perusahaan.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 sampai 48. Batu bara yang disebut dalam teks yang dikelola
nomor 48. berbagai perusahaan sudah menjadi komoditas
yang penting pada pertengahan abad XIX. Pada
46. Faktor yang disebut di alinea terakhir dari bacaan tahun 1873 Jan Willem Yzerman terlibat dalam
maksudnya adalah .... pengusahaan batu bara. Pada tahun itu ia harus
meneliti suatu tempat di pantai Sumatera Barat
(A) tipe iklim untuk menyalurkan batu bara dari ladang batu
(B) arah angin bara di daerah ....
(C) curah hujan
(A) Bukit Tinggi
(D) intensitas hujan
(B) Koto Tinggi
(E) rata-rata bulan basah
(C) Ombilin
47. Uraian yang dikemukakan alinea terakhir adalah (D) Indarung
sesuai dengan ....
(E) Padang Panjang
(A) prinsip ekonomi bagi produsen
(B) the law of diminishing return
(C) konsep marginal product Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 49 sampai
(D) hukum permintaan nomor 50.
(E) hukum penawaran
49. Jika semua realisasi produksi pertambangan selain
batubara (dalam persentase) yang disebutkan pada
bacaan merupakan data dari suatu percobaan,
maka:

(1) Median = 42,5


(2) Mean = 36
(3) Jangkauan = 41
(4) Simpangan kuartil = 11,5

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 806
50. Keadaan yang terjadi sebagaimana diutarakan
kalimat pertama alinea kedua pada bacaan di atas
(ceteris paribus) akan menyebabkan:

(1) kurva penawaran komoditas tersebut bergeser


ke kiri
(2) harga komoditas tersebut meningkat bila
permintaannya tetap
(3) PNBP dari komoditas tersebut berkurang
(4) kurva permintaan komoditas tersebut bergeser
ke kanan

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 806
REVOLUSI PUTIH DI INDONESIA

Saat ini produksi susu dalam negeri sekitar 1,2 juta liter dan ini hanya memberi kontribusi 20 persen kebutuhan
susu nasional. Sisanya harus diimpor sehingga dalam hal persusuan, Indonesia masih amat tergantung pasar susu
internasional.
Industri pengolah susu menyerap sebagian besar produksi susu peternak. Hanya sekitar 5 persen produk susu
segar yang langsung diserap masyarakat. Dengan harga jual susu peternak ke industri pengolah susu Rp3.300,00 per
liter, di tingkat konsumen terjadi kesenjangan harga yang lebar. Masyarakat membeli susu di pasaran dengan harga
hingga Rp12.000,00 per liter.
Pada tahun 2008 konsumsi susu masyarakat Indonesia hanya 8 liter per kapita per tahun, Vietnam 8,5 liter, Filipina
11 liter, Thailand 25 liter, dan India 45 liter. Revolusi Putih di Indonesia ibarat pasukan yang membentur tembok dan
sulit meraih keberhasilan karena harga susu terlalu mahal dan tidak terjangkau.
Mahalnya harga susu mungkin disebabkan sistem peternakan sapi perah di Indonesia yang belum efisien. Jika
setiap peternak hanya memiliki empat ekor sapi perah, produksi susunya sulit mencapai efisiensi. Peran pemerintah
dituntut untuk memberdayakan peternak sapi perah, terutama melalui peningkatan populasi.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 51 sampai Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 54 sampai
nomor 53. nomor 55.

51. Diketahui a dan b adalah konsumsi susu 54. Tampilan data konsumsi susu pada alinea ketiga
masyarakat Indonesia dan Filipina. Gradien dari dari bacaan dapat disajikan dalam bentuk peta
garis singgung pada kurva dengan simbol:
x3 − x2 − x + 1 − y + yx = 0 untuk x > 1 di (a, b)
adalah .... (1) gradasi warna
(2) arsir
(A) −46 (D) −22
(3) batang
(B) −34 (E) −16
(4) garis
(C) −24
55. Rendahnya konsumsi komoditas yang disebut
52. Berdasarkan informasi pada bacaan, maka besarnya
dalam bacaan per kapita per tahun bagi
nilai jual susu peternak ke industri adalah ....
masyarakat Indonesia dapat disebabkan oleh:
(A) Rp 1,140 miliar
(1) pendapatan per kapita yang rendah
(B) Rp 1,410 miliar
(2) jumlah sapi perah di Indonesia tidak
(C) Rp 2,376 miliar mencukupi
(D) Rp 3,276 miliar (3) harga komoditas tersebut mahal
(E) Rp 3,762 miliar (4) peternak sapi perah belum diberdayakan
53. Indonesia yang disebut dalam naskah mengalami
pengaruh Islam yang kuat sebelum kedatangan
bangsa-bangsa Eropa pada awal abad XVI. Salah
satu faktor penting yang memungkinkan itu adalah
letak geografis kepulauan Indonesia dan juga
waktu yang dihabiskan para pedagang dan
mubaligh di Indonesia karena ....

(A) watak orang Indonesia yang ramah


(B) banyaknya ragam rempah-rempah
(C) mudah berinteraksi karena bahasa melayu
sebagai Lingua Franca
(D) angin yang setiap 6 bulan berubah arah
(E) menunggu kapal-kapal yang dipesan

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 806
ALAT PEMBACA KOTAK HITAM PESAWAT

Saat ini Komite Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT) telah mempunyai alat pembaca kotak hitam pesawat.
Dengan demikian, diharapkan KNKT mampu bekerja lebih baik untuk menguak sejumlah kecelakaan dalam
penerbangan. Sudah ada kotak hitam yang dibaca, yaitu milik pesawat Twin Otter milik Merpati yang jatuh di Oksibil,
Papua, dan pesawat milik BAE yang jatuh di Pegunungan Mulia, Wamena.
Selama ini, bila ada kecelakaan pesawat, kotak hitam harus dibaca di fasilitas produsen pesawat, seperti di Amerika
Serikat, Australia, atau paling dekat Singapura. KNKT telah melengkapi diri dengan peralatan seperti flight data recorder
(FDR) dan cockpit voice recorder (CVR). FDR dibeli dari Kanada, sedangkan CVR dibeli dari Australia. Pengadaan
perangkat lunaknya menghabiskan 200.000 dolar AS, sedangkan perangkat kerasnya dihibahkan oleh Jepang senilai
300.000 dolar AS.
Laboratorium KNKT hanya mampu membaca kotak hitam seluruh jenis pesawat terbang bila kondisinya masih
bagus dengan kemampuan bacanya baru sekitar 60 persen. Bila KNKT memiliki laboratorium metalurgi dan mampu
membaca kotak hitam yang telah terbakar atau terendam, diperkirakan dibutuhkan dana setidaknya sebesar 8 juta
dolar AS.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 56 . 59. Hibah yang dilakukan oleh negara tersebut dalam
kalimat terakhir alinea kedua pada bacaan di atas
x
56. Jika g(x) = + 1, f (−1) = a dan f 0 (−1) = b, dimasukkan sebagai utang jangka panjang
f (x) Indonesia ke negara tersebut dengan tingkat bunga
dengan a dan b adalah angka-angka yang muncul
0%.
pada alinea ketiga terurut sesuai bacaan, maka
g 0 (−1) = .... SEBAB

(A) 0 Negara pemberi hibah yang dimaksud pada alinea


13 kedua mempunyai Produk Nasional Bruto yang
(B) lebih besar dari Produk Domestik Bruto-nya.
900
17
(C)
900
13
(D) Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 60 .
15
17
(E) 60. Depresi ekonomi yang melanda dunia sekitar
15
tahun 1930-an justru mendorong suatu ekspansi
militer. Dan dalam hal ini di Asia pada waktu itu
Jepang menjadi soko gurunya. Yang mendorong
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 57 sampai Jepang menginvasi Manchuria adalah karena
nomor 59. kemunduran ekonominya dalam bidang ekspor :

57. Negara yang menjual CVR seperti pada bacaan (1) sutra
adalah negara yang mengalami tekanan udara (2) teh
rendah pada bulan Desember. (3) katun
SEBAB (4) mineral

Bagian selatan negara yang menjual CVR sedang


mengalami turunnya salju.
58. Lokasi jatuhnya pesawat BAE seperti pada bacaan
didominasi oleh lapisan tanah organik.
SEBAB
Makanan pokok penduduk di lokasi jatuhnya
pesawat BAE berasal dari tumbuhan pada lapisan
tanah organik.

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 11 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN IPS
• Ekonomi
• Sejarah
• Geografi
• IPS Terpadu

807

Universitas Indonesia
2010
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 10 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

807 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 807
MATA UJIAN : Ekonomi, Sejarah, Geografi, dan IPS Terpadu
TANGGAL UJIAN : 11 APRIL 2010
WAKTU : 60 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 15


Mata Ujian SEJARAH nomor 16 sampai nomor 30
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 31 sampai nomor 45
Mata Ujian IPS TERPADU nomor 46 sampai nomor 60

EKONOMI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 4. Suatu negara "M" memiliki data sebagai berikut:
nomor 11. (dalam triliun rupiah)

1. Yang merupakan salah satu faktor yang Penerimaan 6.000


menyebabkan permintaan menjadi elastis adalah .... Pengeluaran Pemerintah 4.500
Ekspor 9.000
(A) semakin sedikitnya jumlah barang substitusi Impor 3.000
(B) status barang tersebut sebagai kebutuhan Bunga Modal 3.000
pokok Penerimaan Upah 10.500
(C) semakin pendeknya periode waktu Investasi 7.500
Konsumsi Masyarakat 18.000
(D) pentingnya barang tersebut bagi konsumen
(E) semakin banyaknya jumlah barang substitusi Jika menggunakan pendekatan pengeluaran, maka
besarnya PDB adalah ....
2. Amri menginginkan nilai yang sempurna dalam
ujian matematika. Sayangnya, selama ini dia tidak (A) Rp24.000 triliun
cukup pandai di bidang kuantitatif. Sementara itu, (B) Rp27.000 triliun
waktu belajarnya pun banyak tersita oleh kerja
sambilannya sebagai penjaga toko. Dalam ilmu (C) Rp36.000 triliun
ekonomi, situasi Amri ini mencerminkan .... (D) Rp42.000 triliun
(E) Rp51.000 triliun
(A) kondisi kelangkaan (scarcity)
(B) kondisi optimal (optimal condition) 5. Keuntungan/kerugian bagi investor yang
menanamkan modalnya dalam bentuk surat
(C) kondisi trade-off berharga antara lain
(D) kondisi nonekuilibrium 1. deviden
(E) masalah pilihan (choice) 2. kupon
3. capital gain
3. Dalam pasar persaingan sempurna, kurva 4. capital loss
permintaan perusahaan menjadi satu dengan Keuntungan bagi pemegang obligasi adalah butir
kurva .... ....

(A) pendapatan rata-rata dan kurva pendapatan (A) 1 dan 2 (D) 2 dan 3
total
(B) 1 dan 3 (E) 2 dan 4
(B) pendapatan marginal dan kurva pendapatan
rata-rata (C) 1 dan 4
(C) pendapatan marginal dan kurva pendapatan
total
(D) biaya rata-rata
(E) biaya tetap

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 807
6. Yang menjadi penyebab para akuntan umumnya 9. Beberapa kebijakan yang dilakukan oleh Bank
mempunyai penghasilan lebih besar dari sopir Indonesia adalah 1. pada awal bulan Februari 2009
adalah .... mengeluarkan SBI dengan pecahan
Rp100.000.000,00 yang akan dijual ke pasar uang
(A) akuntan lebih efisien dari sopir dalam bulan tersebut; 2. menetapkan penaikan
(B) akuntan memberikan pelayanan lebih suku bunga dari 7,00% menjadi 7,50% pada awal
dibandingkan sopir bulan Februari 2009; 3. menaikkan cash ratio
sebesar 1,00% dalam rangka menjaga tingkat
(C) jumlah akuntan lebih sedikit daripada jumlah
likuiditas dunia perbankan di dalam negeri; 4.
sopir
menetapkan akan pembelian kembali SBI pecahan
(D) ketersediaan akuntan lebih langka Rp500.000.000,00 yang telah beredar di masyarakat
dibandingkan dengan permintaan terhadap selama setahun; 5. menurunkan suku bunga bank
layanan mereka dari 9,00% menjadi 8,75% dalam upaya
(E) jumlah jam kerja akuntan lebih lama menggairahkan dunia usaha. Kebijakan di atas
dibandingkan dengan jumlah jam kerja sopir yang dapat mengurangi jumlah uang yang beredar
di masyarakat adalah ....
7. Yang termasuk hambatan nontarif dalam
perdagangan internasional adalah ....
(A) 1, 2, dan 3 (D) 2, 4, dan 5
(A) bea masuk (B) 1, 3, dan 5 (E) 3, 4, dan 5
(B) ketentuan standar mutu produk (C) 2, 3, dan 4
(C) subsidi produk pertanian 10. Permintaan suatu barang dikatakan elastis apabila
....
(D) pajak ekspor
(E) pelatihan SDM (A) kenaikan jumlah permintaan > kenaikan harga
8. Salah satu alasan yang menyebabkan struktur (B) kenaikan harga < kenaikan jumlah permintaan
pasar monopoli tidak efisien dari sudut pandang (C) persentase kenaikan permintaan > persentase
pengalokasian sumber daya dalam masyarakat kenaikan harga
adalah .... (D) persentase kenaikan permintaan < persentase
kenaikan harga
(A) tidak adanya persaingan
(E) jumlah permintaan > harga
(B) munculnya dead-weight loss
(C) terbatasnya jumlah output di pasar 11. Pengertian saldo normal suatu akun adalah ....
(D) tidak adanya barang pengganti (A) posisi suatu akun ketika nilainya bertambah
(E) tingginya harga barang dalam persamaan debit sama dengan kredit
(B) saldo akhir suatu akun dalam neraca saldo
(C) saldo akhir suatu akun di buku besar
(D) posisi suatu akun dalam neraca
(E) posisi suatu akun ketika nilainya berkurang
dalam persamaan aktiva sama dengan pasiva

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 807
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 12 sampai
nomor 15.

12. Teknologi tinggi merupakan satu-satunya pilihan


dalam menentukan bagaimana cara memproduksi
barang dan jasa.
SEBAB

Faktor yang dipertimbangkan dalam menentukan


bagaimana cara memproduksi barang dan jasa,
antara lain, skala produksi, kemampuan
manajemen, iklim, kemampuan finansial, dan sikap
mental.
13. Tiap titik di sepanjang kurva kemungkinan
produksi (production possibilities frontier/ PPF)
menunjukkan tingkat efisiensi produksi di negara
yang bersangkutan.

SEBAB
Efisien dalam PPF berarti bahwa negara tersebut
tidak dapat menambah produksi suatu komoditas
tertentu tanpa mengurangi produksi komoditas
yang lain.
14. Peningkatan reserve requirement ratio oleh Bank
Sentral dapat menaikkan jumlah uang beredar di
dalam perekonomian.
SEBAB
Dengan semakin besarnya reserve bank komersial
yang harus disimpan di Bank Sentral, kesempatan
bank komersial untuk menyalurkan kreditnya ke
masyarakat menjadi turun.
15. Untuk mengatasi inflasi, Bank Sentral melakukan
kebijakan fiskal.
SEBAB
Inflasi adalah terjadinya kenaikan harga secara
umum karena terlalu banyaknya jumlah uang
beredar.

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 807
SEJARAH
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 16 sampai 20. Berakhirnya Perang Dingin ditandai dengan
nomor 22. beberapa peristiwa penting yang terjadi di
negara-negara Blok Timur. Di bawah ini yang tidak
16. Pada akhir abad XIX masih cukup banyak wilayah termasuk dalam peristiwa penting tersebut adalah
di Nusantara yang masih merdeka dan belum ....
mengalami campur tangan pemerintah Belanda,
terutama di wilayah .... (A) dibentuknya Organisasi Serikat Buruh
Solidaritas di Polandia
(A) Kerajaan di Jawa (B) diturunkannya Presiden Rumania Nicolae
(B) Sulawesi Selatan Ceasescu dari kekuasaannya
(C) Sumatera Barat (C) dibubarkannya Pakta Warsawa
(D) Bali Selatan (D) reunifikasi Jerman
(E) Kalimantan Selatan (E) kudeta terhadap Presiden Mikhail Gorbachev
17. Pemerintah Indonesia melakukan Indonesianisasi 21. Salah satu kelemahan imperium Rusia adalah
De Javasche Bank menjadi Bank Indonesia karena kurangnya pelabuhan-pelabuhan yang terbebas
.... dari es yang membeku. Oleh karena itu, muncul
politik ’Air Hangat’, yaitu mencari pelabuhan yang
(A) pemerintah ingin memudahkan pengawasan bebas es. Pelabuhan era kekaisaran Rusia yang
terhadap bank sirkulasi terbebas dari es dalam musim dingin adalah ....
(B) memudahkan penerapan peraturan guna
mengembangkan bak-bank swasta (A) Pelabuhan Petersburg
(C) pemerintah ingin menempatkan orang (B) Pelabuhan Wladivostok
Indonesia untuk mengantikan posisi (C) Pelabuhan Archangels
orang-orang Belanda
(D) Pelabuhan Sevastopol
(D) De Javasche Bank dinyatakan pailit
(E) Pelabuhan Bering
(E) pemerintah ingin menghindari penyusupan
agen-agen Belanda di bidang ekonomi 22. Secara historis kebijakan Presiden B.J. Habibie
memberikan referendum pada rakyat Timor Timur
18. Pelaksanaan pembangunan nasional pada masa untuk memilih apakah tetap dalam naungan NKRI
pemerintahan Orde Baru bertumpu pada .... atau memilih berdiri sebagai negara merdeka
merupakan hal yang tepat karena ....
(A) Pancasila dan UUD 1945
(B) Koperasi Unit Desa (KUD) (A) sesuai dengan tuntutan hak asasi manusia
(C) Trilogi Pembangunan dan Delapan Jalur (B) mengikuti desakan dunia internasional
Pemerataan (C) dilakukan secara demokratis
(D) Pembangunan Lima Tahun (Pelita)
(D) kemauan rakyat Timor Timur
(E) Panca Usaha Tani
(E) Timor Timur tidak termasuk dalam wilayah
19. Setelah kejatuhan kekuasaan Portugis di Malaka Indonesia
akibat serangan Belanda/VOC pada pertengahan
abad ke-17, Portugis memindahkan kekuasaannya
ke daerah ....

(A) Jawa
(B) Ternate
(C) Tidore
(D) Larantuka, Lifao
(E) Kupang

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 807
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 23 sampai 28. Ketika dikuasai Inggris, pejuang-pejuang Spanyol
nomor 28. sering melakukan penyerbuan dengan tiba-tiba
dalam kelompok-kelompok kecil kemudian
23. Teori masuknya agama Islam ke Nusantara pada menghilang dengan cepat. Taktik tersebut dalam
sekitar abad VII Masehi dibuktikan dengan adanya bahasa Spanyol disebut guerilla.
sumber Dinasti Tang Cina.
SEBAB
SEBAB
Pejuang-pejuang Spanyol tidak mempunyai
Sejak abad VII Masehi telah banyak kapal-kapal kekuatan yang cukup besar untuk dapat
dagang Arab yang berlabuh di Pelabuhan Sriwijaya. berhadapan dengan pasukan Inggris dalam suatu
perang terbuka.
24. Penerapan sistem pemerintahan desentralisasi oleh
Darius Yang Agung pada masa pemerintahanya di
Persia (521−485 SM) merupakan tindakan yang
sangat tepat.
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 29 sampai
SEBAB nomor 30.
Persia Raya memiliki wilayah yang luas dengan 29. Satelit komunikasi pertama milik Indonesia dikenal
berbagai suku bangsa dan budaya. dengan nama Palapa A-1 yang diluncurkan pada
25. Sejak berdirinya Kerajaan Singhosari pada tahun tanggal 9 juli 1976 di Cape Caneveral, Amerika
1322 sampai dengan wafatnya Raja Jayanegara Serikat. Negara lain yang sudah menggunakan
pada tahun 1328, terus-menerus hanya satelit komunikasi sebelum Indonesia adalah ....
memfokuskan pada masalah pengembangan
(1) Kanada
pertanian dan kesejahteraan petaninya.
(2) Korea
SEBAB
(3) Amerika Serikat
Kerajaan Singhosari-Majapahit tidak menghasilkan (4) Jepang
bangunan-bangunan keagamaan semegah
candi-candi dari Kerajaan Mataram Hindu. 30. Alasan yang mendorong dibentuknya Gabungan
Politik Indonesia (GAPI) adalah ....
26. Ma-Huan dalam bukunya Ying-yai-Sheng-Ian tahun
1416 M menulis terdapat komunitas Cina muslim (1) kegagalan Petisi Sutarjo
yang bermukim di pantai Utara Jawa Timur (2) kegentingan internasional akibat timbulnya
(Gresik, Tuban, Surabaya) yang berasal dari Yunnan fasisme
(Cina Selatan) dan Guang-Zhou (Cina Tenggara). (3) sikap pemerintah yang kurang memperhatikan
SEBAB kepentingan-kepentingan bangsa Indonesia
(4) keberadaan para pemimpin yang menganut
Daerah-daerah asal komunitas Cina muslim dan politik nonkoperasi seperti Sukarno,
juga daerah Cina Selatan lain merupakan Mohammad Hatta, dan Sutan Syahrir dalam
kantong-kantong Islam sebagai akibat pengasingan
persinggungan perdagangan antara Cina dan Arab
pada abad ke-7 M.
27. Partai Masyumi dibubarkan oleh pemerintahan
Sukarno.
SEBAB
Semua tokoh dari partai tersebut dianggap terlibat
dalam gerakan separatis PRRI dan Permesta.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 807
GEOGRAFI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 31 sampai 36. Pola persebaran permukiman desa-desa di
nomor 39. pegunungan pada umumnya ....

31. Kuatnya erosi pada suatu DAS dapat diidentifikasi (A) terpencar
dari keadaan .... (B) teratur
(A) delta di muara sungai (C) memanjang
(B) kejernihan air sungai yang mengalir (D) sejajar jalan
(C) hutan gundul (E) melebar
(D) bentuk palung sungai 37. Pengembangan pertanian monokultur pada suatu
(E) derasnya aliran wilayah akan menyebabkan ....

32. Lapisan atmosfer yang memungkinkan (A) semakin baiknya tradisi pertanian
berlangsungnya komunikasi telepon seluler, (B) terjaganya jumlah produksi
tayangan televisi, dan navigasi pesawat adalah ....
(C) terkurasnya unsur hara tanah tertentu
(A) eksosfer (D) stratosfer (D) berkurangya potensi serangan hama
(B) termosfer (E) troposfer (E) pemborosan air tanah
(C) mesosfer 38. Penduduk yang biasa memanfaatkan air hujan
33. Faktor utama yang berpengaruh terhadap sebagai sumber air bersih (air minum) terutama
kenyamanan dan keamanan pelayaran laut adalah dijumpai di daerah ....
....
(A) dataran tinggi Dieng
(A) kedalaman dan arus laut (B) perbukitan endapan tersier Serayu Selatan
(B) kedalaman dan gelombang laut (C) dataran alluvial pantai utara Jawa Barat
(C) arus dan gelombang laut (D) daerah dataran pantai timur Riau
(D) arus laut dan suhu air laut (E) daerah vulkanik Sumatera Barat
(E) gelombang dan suhu air laut 39. Maksud dari pendekatan regional penentuan lokasi
34. Daerah konvergensi antar tropik (DKAT) industri menurut perspektif geografi adalah ....
merupakan tempat ....
(A) menjelaskan potensi pasar untuk industri
(A) terbentuknya badai tropis tertentu
(B) penempatan suatu industri pada lokasi tertentu
(B) bersuhu terendah mempunyai arti penting bagi perkembangan
(C) tujuan utama gerakan angin industri itu sendiri
(D) terjadinya gerakan angin memutar (C) bahan mentah merupakan faktor penting
dalam penempatan industri
(E) terjadinya gerakan udara turun
(D) ketersediaan tenaga kerja merupakan faktor
35. Berikut ini adalah kota-kota yang tumbuh dan utama dalam penempatan lokasi industri
berkembang dari pertambangan, yaitu .... (E) mengkaji penyebab suatu industri berada di
lokasi tertentu
(A) Rejang Lebong, Singkawang, dan Wonokromo
(B) Yogyakarta, Sidoarjo, dan Tarakan
(C) Cepu, Wonokromo, dan Cirebon
(D) Bandung, Cilacap, dan Padang Pariaman
(E) Bengkalis, Siak, dan Bogor

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 807
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 40 sampai
nomor 44.
40. Industrial region banyak tumbuh dan berkembang di
pinggiran Jakarta yang memiliki aksesibilitas
tinggi.
SEBAB

Industrial region dikendalikan pemerintah pusat.


41. Penduduk negara bagian Alaska memiliki
komposisi etnis yang berbeda dengan
negara-negara bagian lainnya di Amerika Serikat.

SEBAB
Penduduk Alaska terdiri atas orang Eskimo, Indian,
dan Aleut yang tergolong penduduk pribumi.
42. Pada peta, garis tinggi yang digambar rapat
menunjukkan medan terjal, sedangkan yang
digambar jarang menunjukkan medan datar.
SEBAB
Garis tinggi merupakan proyeksi pada bidang
lengkung.
43. Dalam pengelolaan informasi geografis diperlukan
basis data yang bereferensi spasial.
SEBAB

Acuan basis data dalam pengelolaan informasi


geografis adalah sistem koordinat Cartesian.
44. Lereng dan ketersediaan air merupakan faktor
pembatas dalam pengolahan tanah untuk budidaya
pertanian di daerah pegunungan.
SEBAB
Kesuburan tanah di daerah pegunungan berkaitan
erat dengan kondisi topografis, jenis batuan, dan
iklim.

Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 45 .


45. Pengukuran debit air sungai disarankan pada alur
sungai yang ....

(1) lurus, tidak berbatu, dan berarus deras


(2) lurus, berbatu-batu, dan berarus tenang
(3) agak melengkung, tidak berbatu, dan berarus
tenang
(4) agak melengkung, berbatu-batu, dan berarus
deras

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 807
IPS TERPADU
PULAU MARORE

Pulau Marore, salah satu pulau terdepan Indonesia berpenduduk 670 jiwa, berhadapan langsung dengan kawasan
Filipina Selatan. Dari Manado, pulau itu berjarak 206 mil laut (381,5 kilometer), dapat ditempuh hampir dua hari jika
menggunakan kapal perintis yang rutin melayani kawasan itu.
Pulau Marore yang 80 persen penduduknya bekerja sebagai nelayan terletak hanya 40 mil laut (74 kilometer) dari
Pulau Balut di Filipina Selatan. Itulah sebabnya, sejak dahulu kala telah terjalin interaksi ekonomi di antara dua wilayah
berbeda negara tersebut. Namun, jalinan itu tetap bergantung pada ombak laut.
Ombak laut bagi warga Kepulauan Sangihe serta dua kabupaten tetangganya, Kepulauan Talaud dan Sitaro,
memang menjadi momok. Tiga daerah yang awalnya tergabung dalam Kabupaten Kepulauan Sangihe dan Talaud itu
dikenal pula dengan nama Nusa Utara.
Kalau selama satu bulan, misalnya, ombak terus-menerus setinggi 4 meter, itu berarti tidak ada penghasilan yang
didapat penduduk. Warga yang mencari nafkah sebagai nelayan terpaksa mengurung diri di rumah. Pasokan berbagai
kebutuhan pokok pun terhenti. Kalau sudah begini, warga kepulauan tidak dapat bepergian ke pulau lain untuk
mencari nafkah atau membeli berbagai bahan kebutuhan pokok. Pasar Marore yang terdiri atas belasan kios di salah
satu sudut pulau bakal tak berisi lagi. Tak ada kiriman baik dari Tahuna maupun Balut.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 48 sampai
nomor 47. nomor 49.

46. Ada n buah komputer yang akan dihubungkan 48. Kota yang berjarak 206 mil laut dari pulau pada
dengan sejumlah kabel, baik secara langsung atau bacaan adalah kota yang tidak memiliki pelabuhan
terhubung melalui komputer lainnya dengan n samudra.
adalah jarak pulau Marore dengan Manado (dalam SEBAB
mil laut), maka minimum banyaknya kabel
penghubung yang dibutuhkan adalah .... Bitung adalah pelabuhan samudra bagi kota yang
jaraknya 206 mil laut dari pulau seperti pada
(A) 412 (D) 205 bacaan.
(B) 207 (E) 103 49. Dari bacaan di atas dapat disimpulkan bahwa
(C) 206 kegiatan ekonomi/perdagangan antara pulau yang
dinyatakan pada kalimat pertama dengan pulau
47. Manado yang disebut dalam naskah terletak di yang berjarak 40 mil dari pulau tersebut dilakukan
Kabupaten Minahasa, Provinsi Sulawesi Utara. dengan sistem barter.
Dari Minahasa ini tercatat salah satu pejuang
nasionalis yaitu GSJJ Ratulangi, ia ditunjuk oleh SEBAB
Sukarno menjadi anggota Panitia Kecil yang
dipimpin oleh Otto Iskandar Dinata untuk .... Indonesia menggunakan mata uang rupiah
sedangkan Filipina menggunakan mata uang
(A) membentuk struktur administrasi pesos.
pemerintahan
(B) pembagian wilayah RI dan calon gubernurnya
(C) membentuk sistem pertahanan, keamanan Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 50 .
dalam negeri 50. Pada akhir dasa warsa tahun 1950-an wilayah
(D) mengatur strategi politik luar negeri Manado di Minahasa sering masuk berita. Hal ini
(E) menentukan jangka waktu pemerintahan terkait dengan Minahasa yang dijadikan markas
seorang gubernur dari PERMESTA yang dipimpin oleh:

(1) Alex Kawilarang


(2) Ventje Sumual
(3) J Warouw
(4) Arnold Monontu

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 807
INDUSTRI PETROGANIK

Jika pupuk digunakan secara baik dan tepat, maka penggunaan pupuk kimia mampu ditekan 20 persen. Dengan
demikian, penggunaan pupuk anorganik bisa dikurangi. Ini artinya, nilai subsidi pupuk urea bisa ditekan. Saat ini
subsidi pupuk urea untuk tahun 2009 sebanyak 4,5 juta ton dengan nilai Rp6,857 triliun, ZA sebanyak 923.000 ton
dengan nilai Rp1,399 triliun, superphos sebanyak 1 juta ton dengan nilai Rp989 miliar, dan NPK 1,5 juta ton dengan
nilai Rp6,033 triliun.
Strategi yang dilakukan Petrokimia dalam mengembangkan industri petroganik bersama mitra lokalnya adalah
membangun pabrik di Cijambe, Kabupaten Subang, Jawa Barat agar konsumen lebih mudah dan cepat mendapatkan
pupuk organik. Biaya distribusi bisa ditekan semaksimal mungkin karena bahan baku kotoran sapi dan pemasaran
berada di lokasi yang sama.
Nilai investasi yang ditanamkan oleh mitra lokal Rp1,2 miliar, belum termasuk tanah dan bangunan. Biaya investasi
itu sekitar 50 persen dari produsen dan sisanya ditutup oleh pihak perbankan, seperti Bank BNI.
Kapasitas produksi pabrik mencapai 10 ton per hari atau 3.000 ton per tahun. Jumlah tenaga kerja langsung sekitar
30 orang per pabrik. Belum termasuk pekerja tidak langsung di sektor peternakan sapi, ayam, dan sektor pendukung
lain yang mencapai puluhan orang per pabrik. Kebutuhan pupuk organik domestik dalam satu tahun diperkirakan 24
juta ton untuk areal tanaman padi seluas 12 juta hektar.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 51 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 53 sampai
nomor 52. nomor 54.

51. Gunung yang menjadi salah satu batas administrasi 53. Bila harga komoditas tersebut dalam kalimat
dari kabupaten yang disebut pada bacaan adalah .... terakhir pada bacaan di atas naik, maka
permintaan terhadap komoditas yang disebut
(A) Ceremai dalam kata terakhir kalimat pertama pada bacaan
di atas akan meningkat.
(B) Papandayan
(C) Halimun SEBAB
(D) Salak Korelasi antara harga barang Y dengan permintaan
(E) Tangkuban Perahu barang X adalah positif bila kedua macam barang
tersebut bersifat substitusi.
52. Dari informasi pada alinea pertama, 54. Bila diketahui reserve requirement ratio adalah 0,2
pertidaksamaan berikut yang BENAR untuk nilai maka lembaga keuangan yang disebut dalam kata
pupuk bersubsidi per ton adalah .... terakhir alinea ketiga pada bacaan di atas dapat
mengeluarkan uang giral sebanyak 20 kali dari
(A) superphos < ZA < NPK
uang kartal yang dimiliki.
(B) superphos < urea < ZA
SEBAB
(C) NPK < ZA < urea
(D) urea < ZA < NPK Bank Indonesia dapat menambah jumlah uang
beredar dengan cara menaikkan reserve requirement
(E) NPK < urea < ZA
ratio.

Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 55 .


55. Untuk memperbaiki keadaan moneter, pemerintah
RI membentuk Lembaga Keuangan setelah
proklamasi antara lain:

(1) Bank Rakyat Indonesia


(2) Bank Pembangunan Indonesia
(3) Bank Negara Indonesia
(4) Bank Niaga

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 807
KENAIKAN HARGA SEMBAKO

Harga sembilan bahan pokok (sembako) di sejumlah daerah terus mengalami kenaikan. Kebutuhan yang
meningkat menjelang Lebaran, menjadi salah satu penyebab kenaikan harga barang-barang pokok tersebut.
Di Pasar Baru Kota Bekasi, Jawa Barat (Jabar), harga cabai merah melonjak tajam. Jika pekan sebelumnya
Rp14.000,00 per kg, saat ini harganya Rp20.000,00 per kg. Telur ayam justru harganya turun Rp1.000,00 per kg dari
sebelumnya Rp12.000,00 per kg.
Kenaikan harga cabai merah juga terjadi di Pasar Kosambi, Bandung, Jabar, dari Rp8.000,00 per kg menjadi
Rp13.000,00. Kenaikan harga juga dialami gula putih dan bawang putih, masing-masing dari Rp8.000,00 per kg menjadi
Rp9.000,00 dan Rp8.000,00 per kg menjadi Rp11.000,00. Hampir semua kebutuhan pokok harganya naik, hanya
beberapa saja yang stabil. Harga kebutuhan pokok yang masih stabil hanya daging sapi dan telur yang per kgnya
masing-masing Rp60.000,00 dan Rp12.000,00.
Pergerakan naik harga kebutuhan pokok, juga tercatat di Pasar Cikampek, Kabupaten Karawang, Jawa Barat. Di
antaranya adalah gula, telur, dan beras kualitas sedang. Harga telur naik Rp1.000,00 dari sebelumnya Rp15.000,00 per
kg. Tingginya permintaan memicu kenaikan harga.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 56 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 59 sampai
nomor 58. nomor 60.

56. Kenaikan harga di berbagai pasar seperti pada 59. Keadaan yang digambarkan oleh alinea pertama
bacaan adalah gambaran dari konsep .... pada bacaan di atas menyebabkan terjadinya
demand-pull inflation.
(A) lokasi
SEBAB
(B) keterjangkauan
(C) pola Inflasi adalah keadaan di mana terjadi kenaikan
harga sembilan bahan pokok (sembako) pada saat
(D) nilai kegunaan
menjelang Lebaran.
(E) diferensiasi area
60. Kota yang harga cabai merahnya naik menjadi
57. Kota Bandung pada akhir dasa warsa 1920 sudah Rp13.000,00 per kg seperti dalam bacaan secara
mempunyai suatu perguruan teknik tempat morfologis merupakan daerah depresi.
Sukarno menyelesaikan studinya. Bersama-sama
temannya yang berpendidikan di School Tot SEBAB
Opleiding van Indisch Arsten ia kemudian
membentuk organisasi pada tahun 1929 yaitu .... Kota yang menjadi lokasi Pasar Kosambi dikelilingi
oleh gunung-gunung.
(A) Perserikatan Student Indonesia
(B) Partai Nasional Indonesia
(C) Perserikatan Nasional Indisch
(D) Perserikatan Nasional Indonesia
(E) Persatuan Pemuda Indonesia
58. Rata-rata kenaikan harga sembako di Pasar
Kosambi Bandung untuk bahan-bahan pokok yang
disebutkan pada bacaan adalah ....

(A) 37,5% (D) 15%


(B) 27,5% (E) 7,5%
(C) 22,5%

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 10 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN IPS
• Ekonomi
• Sejarah
• Geografi
• IPS Terpadu

808

Universitas Indonesia
2010
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 12 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

808 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 808
MATA UJIAN : Ekonomi, Sejarah, Geografi, dan IPS Terpadu
TANGGAL UJIAN : 11 APRIL 2010
WAKTU : 60 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 15


Mata Ujian SEJARAH nomor 16 sampai nomor 30
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 31 sampai nomor 45
Mata Ujian IPS TERPADU nomor 46 sampai nomor 60

EKONOMI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 3. Andrew baru saja menyelesaikan studi S2-nya di UI
nomor 7. dengan predikat cum laude. Meski dua universitas
dan dua perusahaan di Jakarta menghendakinya
1. Yang merupakan salah satu faktor yang bekerja di sana, karena kecintaannya pada
menyebabkan permintaan menjadi elastis adalah .... kampung kelahirannya, Bangka, ia memilih
menjadi dosen di salah satu universitas di Bangka.
(A) semakin sedikitnya jumlah barang substitusi Gajinya di Bangka hanya Rp1.000.000,00 sebulan,
(B) status barang tersebut sebagai kebutuhan lebih kecil dibandingkan gaji yang ditawarkan
pokok Universitas A (Rp2.500.000,00), Universitas B
(C) semakin pendeknya periode waktu (Rp1.500.000,00), Perusahaan X (Rp3.000.000,00),
dan perusahaan Y (Rp3.500.000,00). Berapakah
(D) pentingnya barang tersebut bagi konsumen opportunity cost dari Andrew saat dia memilih
(E) semakin banyaknya jumlah barang substitusi menjadi dosen di Bangka?
2. Dalam pasar persaingan sempurna, kurva (A) Rp1.500.000,00
permintaan perusahaan menjadi satu dengan
kurva .... (B) Rp2.500.000,00
(C) Rp3.500.000,00
(A) pendapatan rata-rata dan kurva pendapatan
(D) Rp10.500.000,00
total
(B) pendapatan marginal dan kurva pendapatan (E) Rp11.500.000,00
rata-rata 4. Apabila fungsi konsumsi ditunjukkan oleh
(C) pendapatan marginal dan kurva pendapatan C = 100 + 0, 8Y (di mana Y adalah pendapatan),
total maka fungsi tabungannya adalah ....
(D) biaya rata-rata
(E) biaya tetap (A) S = −100 + 0, 2Y
(B) S = 100 + 0, 2Y
(C) S = −100 + 0, 8Y
(D) S = 100 − 0, 8Y
(E) S = 100 − 0, 2Y

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 808
5. Apabila akun perlengkapan sebelum penyesuaian Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 8 sampai
tanggal 31 Mei menunjukkan saldo sebesar nomor 12.
Rp2.250.000,00 dan perlengkapan yang benar-benar
terdapat dalam gudang pada tanggal 31 Mei adalah 8. Kenaikan biaya produksi yang dibarengi dengan
sebesar Rp950.000,00, ayat jumlah penyesuaian kenaikan permintaan telur tidak menyebabkan
yang dibuat adalah sebagai berikut: .... terjadinya kenaikan harga.

(A) Debit Perlengkapan, Rp950.000,00; Kredit SEBAB


Beban Perlengkapan, Rp950.000,00 Kenaikan permintaan mampu meredakan tekanan
(B) Debit Perlengkapan, Rp1.300.000,00; Kredit kenaikan harga telur di pasar.
Beban Perlengkapan, Rp1.300.000,00
9. Dalam sistem nilai tukar mengambang, rupiah
(C) Debit Beban Perlengkapan, Rp950.000,00; dibiarkan bebas berfluktuasi mengikuti mekanisme
Kredit Perlengkapan, Rp950.000,00 pasar.
(D) Debit Beban Perlengkapan, Rp1.300.000,00;
Kredit Perlengkapan, Rp1.300.000,00 SEBAB
(E) Debit Perlengkapan, Rp950.000,00; Kredit Kas, Dalam sistem nilai tukar mengambang, Bank
Rp950.000,00 Sentral tidak memiliki wewenang apapun dan
6. Suatu laporan yang menunjukkan nama akun dan tidak dapat melakukan intervensi.
saldo akun tersebut dalam buku besar pada suatu 10. Penjual di pasar oligopoli memiliki keleluasaan
tanggal tertentu dikenal sebagai .... untuk menentukan harga sebagaimana penjual di
pasar monopoli.
(A) laporan laba rugi
(B) neraca SEBAB
(C) laporan perubahan modal Dalam pasar oligopoli para penjualnya selalu
(D) neraca saldo melakukan diferensiasi produk yang dijualnya.
(E) laporan arus kas 11. Peningkatan reserve requirement ratio oleh Bank
Sentral dapat menaikkan jumlah uang beredar di
7. Jika nilai tukar mata uang Yen Jepang terhadap dalam perekonomian.
dolar Amerika naik dari 100 Yen/US$1 menjadi 125
Yen/US$1, maka .... SEBAB

(A) barang-barang Amerika semakin laku di Jepang Dengan semakin besarnya reserve bank komersial
yang harus disimpan di Bank Sentral, kesempatan
(B) nilai impor Jepang meningkat
bank komersial untuk menyalurkan kreditnya ke
(C) harga jual Toyota di Amerika menjadi lebih masyarakat menjadi turun.
tinggi
12. Berdasarkan data yang ada, untuk kasus Indonesia
(D) Amerika akan mengimpor lebih banyak barang
ternyata besarnya GNP lebih besar daripada
dari Jepang
besarnya GDP.
(E) semakin banyak turis Jepang yang berlibur ke
Amerika SEBAB
Besarnya investasi faktor produksi dalam negeri
yang berada di luar negeri lebih sedikit
dibandingkan dengan investasi faktor produksi
luar negeri yang ada di dalam negeri.

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 808
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 13 sampai
nomor 15.

13. Pemberlakuan tarif pajak terhadap setiap unit


produksi komputer akan menyebabkan ....

(1) perubahan harga yang ditanggung oleh


produsen komputer
(2) perubahan harga yang ditanggung oleh
konsumen komputer
(3) berkurangnya jumlah komputer dalam
keseimbangan pasar yang baru
(4) terjadinya kerugian alokatif dalam
perekonomian (dead weight loss)
14. Yang merupakan contoh kebijakan fiskal adalah ....

(1) meningkatkan anggaran pendidikan hingga


mencapai 20 persen penerimaan negara
(2) mencabut subsidi bahan bakar minyak (BBM)
(3) menerbitkan Surat Utang Negara (SUN)
(4) menambah pecahan mata uang baru
15. Berikut ini yang tergolong kebijakan moneter yang
bersifat kontraktif, yaitu ....

(1) membeli surat berharga


(2) menaikkan suku bunga diskonto
(3) menurunkan reserve requirement ratio
(4) menaikkan giro wajib minimum

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 808
SEJARAH
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 16 sampai 19. Perluasan wilayah Hindia Belanda di Kalimantan
nomor 21. pada pertengahan abad XIX disebabkan oleh ....

16. Syarikat Islam (SI) berhasil disusupi oleh pengaruh (A) kekhawatiran Belanda terhadap sepak terjang
Komunisme karena .... James Brooke yang berkuasa di wilayah
Serawak
(A) adanya perbedaan visi dan misi para (B) keinginan Inggris untuk menyerang
pemimpinnya sejak awal kedudukan Belanda di Kalimantan
(B) tidak adanya kontrol yang kuat dari pusat ke (C) keinginan Spanyol yang menjajah Philipina
cabang-cabang organisasi SI di daerah untuk meluaskan wilayahnya di Kalimantan
(C) munculnya syarikat-syarikat buruh berpaham Utara
sosialis di Hindia Belanda (D) keinginan Belanda untuk mengeksploitasi
(D) adanya beberapa kesamaan antara ajaran Islam hutan di Kalimantan
dengan Sosialisme (E) terjadinya pemberontakan besar di Sambas dan
Pontianak
(E) adanya pertentangan antar organisasi
masyarakat Islam 20. Salah satu peninggalan kebudayaan megalitikum
di daerah Sulawesi Tengah dan Sulawesi Utara
17. Perang saudara terkenal dengan sebutan Perang adalah kubur batu berbentuk kubus atau bulat
Peloponesia terjadi antara sesama orang Yunani, yang dinamakan ....
yaitu antara Sparta dan Athena. Kisahnya ditulis
oleh sejarawan Yunani Kuno, yaitu .... (A) dolmen
(B) sarkofagus
(A) Herodotus (D) Homerus
(C) waruga
(B) Aristoteles (E) Illiad
(D) menhir
(C) Thucydides
(E) punden berundak-undak
18. Salah satu kelemahan imperium Rusia adalah
kurangnya pelabuhan-pelabuhan yang terbebas 21. Secara historis kebijakan Presiden B.J. Habibie
dari es yang membeku. Oleh karena itu, muncul memberikan referendum pada rakyat Timor Timur
politik ’Air Hangat’, yaitu mencari pelabuhan yang untuk memilih apakah tetap dalam naungan NKRI
bebas es. Pelabuhan era kekaisaran Rusia yang atau memilih berdiri sebagai negara merdeka
terbebas dari es dalam musim dingin adalah .... merupakan hal yang tepat karena ....

(A) Pelabuhan Petersburg (A) sesuai dengan tuntutan hak asasi manusia
(B) Pelabuhan Wladivostok (B) mengikuti desakan dunia internasional
(C) Pelabuhan Archangels (C) dilakukan secara demokratis
(D) Pelabuhan Sevastopol (D) kemauan rakyat Timor Timur
(E) Pelabuhan Bering (E) Timor Timur tidak termasuk dalam wilayah
Indonesia

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 808
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 22 sampai 26. Dengan bantuan Rakai Pikatan seorang raja dari
nomor 26. Kerajaan Mataram, Bala Putra, berhasil menduduki
tahta kerajaan Sriwijaya.
22. Norman Borlaug, penerima penghargaan Nobel
Perdamaian pada 1970, adalah orang yang SEBAB
dipandang sebagai bapak Gerakan Revolusi Hijau.
Rakai pikatan adalah putra mahkota Sriwijaya yang
SEBAB menikah dengan Pramodyawardhani, ratu dari
Kerajaan Mataram.
Revolusi Hijau pertama kali disponsori oleh Ford
dan Rockefeller untuk mencari varietas tanaman
penghasil biji-bijian yang berproduksi tinggi.
23. Ma-Huan dalam bukunya Ying-yai-Sheng-Ian tahun Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 27 sampai
1416 M menulis terdapat komunitas Cina muslim nomor 30.
yang bermukim di pantai Utara Jawa Timur
27. Setelah Belanda melancarkan agresi militernya
(Gresik, Tuban, Surabaya) yang berasal dari Yunnan
yang kedua, DK PBB mengeluarkan resolusi yang
(Cina Selatan) dan Guang-Zhou (Cina Tenggara).
disponsori oleh Amerika Serikat. Isi resolusi antara
SEBAB lain ....

Daerah-daerah asal komunitas Cina muslim dan (1) menghentikan permusuhan


juga daerah Cina Selatan lain merupakan (2) membebaskan presiden dan
kantong-kantong Islam sebagai akibat pemimpin-pemimpin RI yang ditangkap
persinggungan perdagangan antara Cina dan Arab pada tanggal 19 Desember 1948
pada abad ke-7 M.
(3) memerintahkan KTN agar memberikan
24. Moh Hatta adalah seorang pahlawan nasional yang laporan mengenai situasi di Indoensia sejak 19
gemar membaca dan menulis artikel. Oleh Desember 1949
Gubernur Jenderal de Jong Hatta dianggap lebih (4) menghentikan bantuan Marshall Plan terhadap
berbahaya dari Soekarno karena ketajaman Belanda
tulisannya. 28. Pada tanggal 3 November 1945 Pemerintah
SEBAB Republik Indonesia mengeluarkan Maklumat
Presiden nomor X yang ditandatangani oleh Wakil
Pada saat diasingkan ke Digul, Hatta membawa 16 Presiden Mohammad Hatta yang di antaranya
peti buku. Melalui tulisannya Hatta berhasil berisi ....
mengembangkan dan melahirkan pemikiran
politik, ekonomi, dan sosialnya yang orisinal dan (1) pembentukan partai-partai politik karena
berbobot dan selalu mengaitkannya ke dalam partai politik dapat membuka jalan bagi semua
konsep nasionalisme. aliran atau paham yang ada di masyarakat
(2) penetapan kedudukan komite nasional oleh
25. Teknik pembuatan gerabah di Indonesia pada masa
pemerintah
bercocok tanam tingkatnya tidak setinggi teknologi
yang dikenal di daratan Asia Tenggara, Cina, dan (3) harapan pemerintah agar partai-partai politik
Jepang. telah tersusun sebelum dilaksanakannya
pemilihan anggota Badan Perwakilan Rayat
SEBAB pada bulan Januari 1946
Teknik pembuatan gerabah di Indonesia belum (4) pembentukan dewan kementerian yang baru
mengenal penggunaan roda pemutar serta oleh pemerintah
pemakaian tatap yang dibalut dengan seutas tali
atau diukir dengan berbagai macam pola.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 808
29. Pengaruh ajaran Islam yang berakulturasi dengan
ajaran agama Hindu di Nusantara dapat terlihat
dari ....

(1) kisah-kisah pewayangan yang dimodifikasi


oleh Wali Songo
(2) pergantian gelar dari raja menjadi sultan
(3) bentuk atap masjid
(4) cara berpakaian
30. Keberhasilan VOC menguasai wilayah Nusantara
disebabkan oleh beberapa faktor, di antaranya
adalah adanya hak-hak istimewa yang dimiliki oleh
VOC, yaitu ....

(1) mengadakan perjanjian dengan negeri lain


(2) memerintah tanah jajahan
(3) membentuk tentara
(4) mengedarkan mata uang

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 808
GEOGRAFI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 31 sampai 35. Pengembangan pertanian monokultur pada suatu
nomor 38. wilayah akan menyebabkan ....

31. Lapisan atmosfer yang memungkinkan (A) semakin baiknya tradisi pertanian
berlangsungnya komunikasi telepon seluler, (B) terjaganya jumlah produksi
tayangan televisi, dan navigasi pesawat adalah ....
(C) terkurasnya unsur hara tanah tertentu
(A) eksosfer (D) stratosfer (D) berkurangya potensi serangan hama
(B) termosfer (E) troposfer (E) pemborosan air tanah
(C) mesosfer 36. Aplikasi penginderaan jauh yang diintegrasikan
32. Salah satu asumsi yang digunakan dalam Teori dengan sistem informasi geografis dapat
Lokasi Industri oleh Alfred Weber adalah .... digunakan untuk mengkaji berbagai fenomena
hidrologis, KECUALI ....
(A) produk yang dihasilkan memerlukan daerah
pasaran yang luas (A) identifikasi total suspended particle matter
(B) biaya pengangkutan barang lebih murah (TSPM)
daripada pengangkutan bahan baku (B) estimasi simpanan air dalam danau/waduk
(C) biaya transportasi dapat ditentukan (C) estimasi kelembaban tanah
berdasarkan fungsi dari berat produk dan
(D) estimasi kedalaman perairan laut dangkal
jarak
(E) estimasi debit air sungai
(D) bahan baku yang dibutuhkan dapat tahan lama
(E) banyak dibutuhkan tenaga kerja yang murah 37. Faktor yang bukan menjadi penyebab timbulnya
kutub panas di kota-kota besar adalah ....
33. Kenampakan pematang pantai yang terdapat di
dataran endapan pantai memiliki potensi fisik (A) wetland area
sebagai lokasi permukiman karena .... (B) kepadatan lalu lintas
(A) mudah dijangkau dan terhindar dari risiko (C) daerah terbangun
genangan (D) aktivitas penduduk
(B) air tanahnya tawar dan terhindar dari risiko (E) kegiatan industri
wabah malaria
(C) terhindar dari risiko genangan dan wabah 38. Curah hujan di Pulau Sumatera memperlihatkan
malaria pola keruangan sebagai berikut, KECUALI ....
(D) air tanahnya tawar dan terhindar dari risiko
genangan (A) hujan tahunan di Sibolga lebih besar dibanding
hujan di Medan
(E) tanahnya subur dan lokasinya mudah
dijangkau (B) hujan tahunan di Danau Toba lebih besar
dibanding hujan di Danau Ranau
34. Jumlah penduduk kota A 25.000 jiwa, dan (C) hujan tahunan di Banda Aceh lebih besar
penduduk kota B 75.000 jiwa. Jarak kedua kota dibanding hujan di Lampung
tersebut 80 km. Berdasarkan Teori Titik Henti
(D) hujan tahunan di Palembang lebih besar
(Breaking Point Theory), maka pusat pelayanan yang
dibanding hujan di Muaraenim
paling strategis antara kedua kota tersebut berjarak
... dari kota A. (E) hujan tahunan di Dumai lebih besar dibanding
hujan di Bakauhuni
(A) 29,28 km (D) 50,72 km
(B) 46,19 km (E) 51,56 km
(C) 47,19 km

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 808
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 39 sampai 44. Ciri-ciri kehidupan tradisional di wilayah rawa
nomor 42. adalah ....

39. Dalam pengelolaan informasi geografis diperlukan (1) pemanfaatan sumber air bersih yang berasal
basis data yang bereferensi spasial. dari hujan
SEBAB (2) kegiatan menanam di dekat alur sungai
(3) penanaman sagu
Acuan basis data dalam pengelolaan informasi
geografis adalah sistem koordinat Cartesian. (4) pengembangan persawahan pasang surut pada
rawa yang airnya berwarna merah
40. Relief permukaan bumi di Pulau Jawa lebih
kompleks dibandingkan dengan permukaan bumi 45. Kota yang pada awal perkembangannya
di Kalimantan. merupakan pusat perkebunan adalah ....

SEBAB (1) Ambarawa


(2) Deli Serdang
Gunung api di Jawa lebih banyak dan wilayah
datarannya lebih sempit. (3) Subang
(4) Pangkal Pinang
41. Tinggi rendahnya endapan lumpur akan
menentukan keberlangsungan ekosistem
mangrove.
SEBAB

Ekosistem mangrove tersebar luas di pantai barat


Sumatra.
42. Sumberdaya ikan di Jepang sangat berlimpah.
SEBAB

di Jepang terdapat pertemuan arus Oyashiwo dan


arus Kuroshiwo.

Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 43 sampai


nomor 45.

43. Obyek studi formal geografi adalah cara pandang


dan cara berpikir mengenai obyek material yang
melihat fenomena-fenomena yang terjadi di muka
bumi dari sudut pandang keruangan. Beberapa hal
pokok dalam mempelajari obyek formal geografi
adalah ....

(1) pola persebaran fenomena di permukaan bumi


(2) interaksi dan integrasi antarfenomena
(3) perkembangan yang terjadi pada fenomena
tersebut, baik dalam wilayah sendiri maupun
antarwilayah
(4) penggunaan metode kuantitatif dalam analisis

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 808
IPS TERPADU
PASAR MURAH GULA PASIR

Pasar murah gula pasir digelar di 32 provinsi dengan harga Rp7.000,00 per kg untuk wilayah Jawa dan Rp7.500,00
per kg untuk luar Jawa di saat harga gula di pasar tradisional Rp9.500,00 − Rp10.000,00 per kg. Namun, baru 18
provinsi yang menyatakan komitmen untuk pelaksanaan pasar murah gula pasir. Pembelian gula pasir di pasar murah
maksimal dua kg per keluarga. Gula yang didistribusikan melalui pasar murah sebanyak 3,5 − 7 ton per lokasi pasar
murah.
Ketua Dewan Pimpinan Pusat Asosiasi Petani Tebu Rakyat Indonesia meminta agar pemerintah melibatkan pabrik
gula swasta dalam pelaksanaan pasar murah. Ini karena dari total produksi gula pasir 2009 sebanyak 3 juta ton, 1,6 juta
ton di antaranya diproduksi pabrik gula BUMN, sisanya di produksi oleh pabrik gula swasta.
Produksi gula nasional hingga pertengahan tahun 2009 baru 55 persen. Di pasar internasional pada Januari 2009
harga gula mencapai 330 dolar AS per ton dan pada bulan Agustus menjadi 500 dolar AS per ton. Melonjaknya harga
gula dunia, karena berkurangnya produksi gula dunia. India yang biasanya mengekspor, dalam dua tahun terakhir
justru mengimpor 6 juta ton. Produksi gula Thailand juga turun 7,5 persen. Adapun di Brasil gula mulai dialihkan
untuk kebutuhan energi.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 48 sampai
nomor 47. nomor 49.

46. Keadaan sebagaimana dikemukakan dalam bacaan 48. Menjelang lebaran tahun 2009, masyarakat
di atas menunjukkan .... Indonesia mengalami kesulitan untuk memperoleh
gula yang murah. Sementara sekitar seabad yang
(A) harga komoditas tersebut di Indonesia pada lalu, menjelang malaise pun Hindia Belanda
saat itu murah menjadi makmur karena produksi gulanya,
(B) kebutuhan komoditas tersebut per keluarga sehingga orang yang akan berlebaran tidak harus
dua kilogram per bulan menyerbu operasi pasar gula.
(C) harga komoditas tersebut per kilogram lebih
SEBAB
rendah dari biaya rata-ratanya
(D) permintaan komoditas tersebut lebih banyak Keuntungan dari perdagangan gula justru
dari penawarannya mendorong perluasan dan peningkatan
(E) permintaan komoditas tersebut lebih sedikit perkebunan dan produksi gula.
dari penawarannya 49. Permintaan komoditas yang dibahas dalam bacaan
47. Banyaknya gula yang masih harus diproduksi oleh di atas bersifat inelastis.
swasta untuk mencukupi kebutuhan nasional SEBAB
sampai akhir tahun 2009 berjumlah ....
Komoditas yang menjadi pembahasan bacaan di
(A) 1.650.000 ton atas merupakan barang kebutuhan pokok,
(B) 1.350.000 ton sehingga perubahan permintaan sangat responsif
terhadap perubahan harga.
(C) 770.000 ton
(D) 720.000 ton
(E) 630.000 ton

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 808
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 50 .

50. Bila data produksi gula nasional seperti tercantum


pada alinea kedua dari bacaan di atas ditampilkan
pada peta Indonesia, maka simbol yang digunakan
adalah

(1) batang
(2) lingkaran berbanding
(3) pie graph
(4) garis

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 808
PEMBALAKAN HUTAN DAN PERDAGANGAN KAYU ILEGAL

Upaya Pemerintah untuk memberantas praktik pembalakan liar dan perdagangan kayu ilegal telah menyelamatkan
kekayaan negara Rp 25 triliun per tahun. Pemerintah kini mengintensifkan operasi rutin pemberantasan pembalakan
liar dan praktik perdagangan kayu ilegal di Provinsi Jambi, Riau, dan Kalimantan Barat.
Jumlah kasus pembalakan liar dan perdagangan kayu ilegal kini menurun drastis dari 9.600 kasus tahun 2004
menjadi tinggal 160 kasus tahun 2008. Departemen Kehutanan terus bekerja sama dengan kepolisian, kejaksaan, dan
enam belas instansi pemerintahan lainnya sesuai Instruksi Presiden Nomor 4/2005 untuk memberantas pembalakan
liar dan praktik perdagangan kayu ilegal di seluruh Indonesia. Departemen Kehutanan juga berupaya menarik
masyarakat dari jerat mafia pembalakan liar dengan mengembangkan program hutan rakyat. Saat ini sudah ada 1,7 juta
hektar hutan rakyat dengan potensi produksi kayu 6 juta meter kubik per tahun.
Meskipun demikian, penegakan hukum terhadap otak bisnis ilegal tersebut masih lemah. Indonesia Corruption
Watch (ICW) mencatat, 76,1 persen dari 205 kasus pembalakan liar periode 2005 − Juni 2008 hanya menyasar pelaku
lapangan seperti sopir, operator, dan petani.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 51 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 53 sampai
nomor 52. nomor 54.

51. Pada 4 Agustus 1945 Presiden Sukarno 53. Komoditas dari wilayah Sumatera Barat sepanjang
mengangkat delegasi Republik Indonesia yang sejarah di ekspor melalui sungai Musi dengan
terdiri dari Moh. Hatta, M. Roem, dan dr. J. komoditas yang paling penting adalah emas.
Leimena ke negeri Belanda untuk menghadiri
Konferensi Meja Bundar pada 2 November 1949 SEBAB
yang dihadiri BFO (Bijeenkomst Voor Federaal Provinsi Riau yang disebut dalam naskah sudah
Overleg) yang dipimpin oleh .... lama dikenal dalam sejarah Indonesia. Sungai yang
mengalir di provinsi ini merupakan sarana
(A) Sultan Hamid II dari Pontianak
transportasi komoditas yang sangat penting dari
(B) van Mook pedalaman sampai Selat Malaka.
(C) Sukowati 54. Kegiatan melawan hukum sebagaimana yang
(D) Soumokil diuraikan pada alinea pertama telah
(E) Ter Poorten mengakibatkan bertambahnya nilai produk
domestik bruto Indonesia.
52. Jika 2 log a = b, dimana b adalah jumlah instansi
yang bekerjasama dengan Departemen Kehutanan, SEBAB
1
 1 2

1 3 Bagi Indonesia nilai produk domestik bruto lebih
maka  a 2  = .... besar dibanding nilai produk nasional bruto.

(A) 2

(B) 2 3 2 Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 55 .

(C) 2 2
55. Praktik seperti pada bacaan dapat mengakibatkan
(D) 4 terjadinya perubahan:
(E) 8
(1) iklim mikro
(2) topografi
(3) kadar hara
(4) morfologi medan

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 808
KEPADATAN PENDUDUK DI PULAU JAWA

Apabila dibandingkan dengan kawasan lain di Indonesia, wilayah dari Lampung hingga Lombok (Nusa Tenggara
Barat) berkepadatan penduduk tinggi. Namun, konsentrasi penduduk tertinggi ada di Pulau Jawa. Nyaris tak ada
wilayah hutan yang tersisa. Hal ini mengacu pada Peta Sebaran Penduduk Indonesia yang baru dibuat berdasarkan
data kependudukan dari Badan Pusat Statistik. Peta itu menunjukkan, kepadatan penduduk lebih dari 100.000 orang di
wilayah kecamatan hingga kabupaten/kota.
Pada peta berskala 1:50.000 itu tampak hanya wilayah pantai selatan Jawa Barat yang wilayah hijaunya sebesar 75
persen dan di Jawa Timur sebesar 30 persen, selebihnya merupakan kawasan berpenduduk padat. Konsentrasi
penduduk di Jawa mengakibatkan menurunnya kualitas lingkungan hidup di pulau itu, yang mengakibatkan banyak
efek negatif, seperti pemiskinan hingga kerusuhan sosial.
Berdasarkan peta sebaran penduduk tersebut perlu kembali digencarkan program transmigrasi ke luar Pulau Jawa,
seperti Kalimantan, Sulawesi, dan Papua. Transmigrasi harus dilakukan dengan perencanaan yang baik dan pemberian
insentif bagi pemerintah daerah, industri, serta penduduk transmigran. Harus ada ’gula’ di luar Jawa yang menarik
industri dan penduduk untuk pindah.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 56 . Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 59 sampai
nomor 60.
56. Kalimat terakhir pada bacaan di atas adalah sesuai
dengan teori yang dikemukakan oleh .... 59. Garis y = mx − 5 memotong parabola
y = x2 − 2mx + 5n di titik A dan B. Jika diketahui
(A) Michael Todaro A = (% wilayah hijau di selatan Jawa Barat, %
(B) Adam Smith kepadatan penduduk di Jawa Timur), maka:
(C) John Maynard Keynes (1) m = 1, n = −1081
(D) A.W. Phillips (2) parabola terbuka ke atas
(E) Jean Baptiste Say (3) B = (−72, −77)
3
(4) sumbu simetri parabola adalah garis x =
2
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 57 sampai 60. Wilayah Lampung yang ada dalam naskah pada
nomor 58. awal abad XVI telah disebut Belanda dalam
berbagai catatan-catatannya. Namun pada zaman
57. Skala peta seperti pada bacaan lazim digunakan itu wilayah ini terkenal bukan karena sebagai
pada peta topografi. kerajaan Islam yang kuat, wilayah ini justru dikenal
karena:
SEBAB
(1) letaknya sangat strategis untuk pelayaran ke
Dengan skala seperti pada bacaan, areal seluas lima
Nusantara
puluh meter persegi akan terlihat sebesar satu
(2) merupakan wilayah di bawah Kesultanan
centimeter persegi.
Palembang
58. Bacaan di atas memberikan gambaran bahwa pola (3) merupakan wilayah penghasil beras
persebaran penduduk dari Lampung hingga
(4) merupakan wilayah penghasil lada
Lombok tidak berbeda.
SEBAB
Peta yang baru dibuat sesuai pada bacaan
tergolong sebagai peta tematik.

c Universitas Indonesia
Halaman 12 dari 12 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN IPS
• Ekonomi
• Sejarah
• Geografi
• IPS Terpadu

809

Universitas Indonesia
2010
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 10 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

809 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 809
MATA UJIAN : Ekonomi, Sejarah, Geografi, dan IPS Terpadu
TANGGAL UJIAN : 11 APRIL 2010
WAKTU : 60 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 15


Mata Ujian SEJARAH nomor 16 sampai nomor 30
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 31 sampai nomor 45
Mata Ujian IPS TERPADU nomor 46 sampai nomor 60

EKONOMI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 3. Dua kebaikan utama dari sistem pasar yang
nomor 9. kompetitif adalah ....

1. Yang merupakan salah satu faktor yang (A) menghasilkan alokasi sumber daya yang efisien
menyebabkan permintaan menjadi elastis adalah .... dan keterbukaaan dalam kebebasan ekonomi
(B) menghasilkan sebuah distribusi pendapatan
(A) semakin sedikitnya jumlah barang substitusi yang merata dan selalu menjaga kondisi
(B) status barang tersebut sebagai kebutuhan full-employment
pokok (C) menghasilkan stabilitas tingkat harga dan
(C) semakin pendeknya periode waktu distribusi pendapatan yang adil
(D) pentingnya barang tersebut bagi konsumen (D) menghilangkan diskriminasi dan
meminimalkan polusi lingkungan
(E) semakin banyaknya jumlah barang substitusi
(E) tidak akan menambah jumlah pengangguran
2. Dalam pasar persaingan sempurna, kurva dan dapat menghasilkan semua produk yang
permintaan perusahaan menjadi satu dengan dibutuhkan di dalam negeri
kurva ....
4. Meningkatnya harga gula akan ... permintaan
(A) pendapatan rata-rata dan kurva pendapatan terhadap kopi dan ... permintaan terhadap krim
total susu.
(B) pendapatan marginal dan kurva pendapatan
rata-rata (A) meningkatkan; meningkatkan
(C) pendapatan marginal dan kurva pendapatan (B) menurunkan; menurunkan
total (C) menurunkan; meningkatkan
(D) biaya rata-rata
(D) meningkatkan; menurunkan
(E) biaya tetap
(E) tidak ada jawaban yang benar

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 809
5. Arab Saudi banyak mempekerjakan tenaga asing 8. Apabila akun peralatan memiliki saldo
yang high-skilled di negaranya. Mereka umumnya Rp22.500.000,00 dan saldo akumulasi penyusutan
dibayar tinggi. Namun di sisi lain, dengan mempunyai saldo Rp14.000.000,00, maka peralatan
penerimaan minyak buminya yang besar, banyak adalah ....
perusahaan Arab yang berhasil melakukan
ekspansi usaha ke luar negeri. Dengan kondisi (A) Rp36.500.000,00
seperti ini, .... (B) Rp22.500.000,00
(A) investasi asing di Arab Saudi semakin (C) Rp14.000.000,00
meningkat (D) Rp 8.500.000,00
(B) perekonomian dalam negeri di Arab Saudi (E) nol
tumbuh lebih lambat karena lebih banyaknya
9. Misalkan pasar sepeda gunung berada dalam
tenaga asing yang bekerja di sana
keseimbangan harga dan kuantitas. Jika terjadi
(C) PNB negara Arab Saudi lebih rendah dari peningkatan pendapatan konsumen, maka harga
PDB-nya keseimbangan dan kuantitas keseimbangan akan ....
(D) PNB negara Arab Saudi mungkin lebih besar
dari PDB-nya (A) meningkat − meningkat
(E) pendapatan nasional Arab Saudi meningkat (B) meningkat − menurun
karena walau bagaimana pun tenaga asing (C) menurun − menurun
tersebut mendapatkan penghasilannya di
dalam negeri Arab Saudi
(D) menurun − meningkat
(E) menurun − tetap
6. Kenaikan akun beban akan dicatat pada sisi debit
karena ....

(A) kenaikan beban mengurangi nilai pendapatan


Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 10 sampai
(B) beban tidak mungkin dicatat pada sisi kredit nomor 11.
(C) penurunan akun beban dicatat pada sisi kredit
10. Jumlah bank yang terlalu banyak akan menyulitkan
(D) saldo normal akun beban adalah kredit
Bank Indonesia untuk melakukan pengawasan
(E) kenaikan beban mengurangi nilai modal perbankan.
7. Jika pemerintah memberlakukan suatu pajak baru SEBAB
sebesar Rp5.000,00 untuk setiap celana jeans yang
dijual, yang kemungkinan besar akan terjadi Aturan pengawasan perbankan sangat diperlukan
adalah .... sebagai bagian dari kebijakan operasi pasar terbuka
moneter yang efektif untuk meningkatkan
(A) konsumen akan membayar harga lebih tinggi kesejahteraan masyarakat.
dan membeli lebih sedikit celana
(B) konsumen akan membayar harga lebih tinggi 11. Peningkatan reserve requirement ratio oleh Bank
dan pemasok mendapatkan laba lebih besar Sentral dapat menaikkan jumlah uang beredar di
dalam perekonomian.
(C) konsumen akan membayar harga lebih tinggi
dan produsen menjual lebih banyak celana SEBAB
(D) pemasok akan meningkatkan jumlah celana
Dengan semakin besarnya reserve bank komersial
yang dijual untuk menutupi beban pajak yang
yang harus disimpan di Bank Sentral, kesempatan
harus dibayarkan kepada pemerintah
bank komersial untuk menyalurkan kreditnya ke
(E) pemasok akan mendapatkan keuntungan yang masyarakat menjadi turun.
lebih tinggi dari kenaikan harga jual

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 809
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 12 sampai 15. Faktor-faktor yang dapat memengaruhi perubahan
nomor 15. kurs valuta asing adalah ....

12. Sekitar 30 persen saham dari sebuah BUMN dibeli (1) cadangan devisa negara
oleh perusahaan Singapura di Indonesia. Dalam (2) ekspor dan impor
konteks perekonomian nasional, pembelian ini ....
(3) permintaan dan penawaran valuta asing
(1) menyebabkan PDB Indonesia meningkat (4) tingkat inflasi suatu negara
karena pembelinya adalah pihak asing yang
ada di Indonesia
(2) menyebabkan PNB Indonesia meningkat
karena hasil pembelian tersebut menjadi
pendapatan BUMN Indonesia
(3) menyebabkan komponen investasi dalam PDB
mengalami peningkatan
(4) tak memiliki pengaruh langsung terhadap PDB
maupun PNB
13. Production possibility frontier (PPF) menunjukkan
hal-hal berikut: ....

(1) titik-titik di dalam PPF tidaklah efisien;


titik-titik di luar PPF tidak dapat diproduksi
(2) titik-titik di sepanjang kurva PPF menunjukkan
kombinasi input produksi yang menghasilkan
tingkat output yang sama
(3) titik-titik di sepanjang kurva PPF adalah hasil
penggunaan seluruh sumber daya secara efisien
(4) kurva PPF tidak dipengaruhi oleh faktor
teknologi
14. Jumlah penduduk Indonesia terus mengalami
peningkatan. Karena sebagian besar penduduk
Indonesia mengonsumsi beras, pernyataan yang
mungkin benar di bawah ini adalah ....

(1) harga beras mengalami kenaikan karena


permintaan beras meningkat mengikuti
pertambahan jumlah penduduk
(2) harga beras tidak meningkat terlalu tajam
karena di saat yang sama impor beras murah
mengalir deras
(3) harga beras tidak meningkat karena petani
selalu mendapatkan subsidi pupuk dari
pemerintah
(4) harga beras meningkat karena ketidakteraturan
cuaca menyulitkan petani untuk memproduksi
padi

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 809
SEJARAH
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 16 sampai 19. Teori bahwa teknologi pembuatan batu bata baru
nomor 22. dipergunakan pada masa peradaban Hindu di Jawa
Timur pada abad XIII Masehi terbantahkan karena
16. Salah satu kelemahan imperium Rusia adalah adanya temuan-temuan percandian Abad III-IV
kurangnya pelabuhan-pelabuhan yang terbebas Masehi dengan bahan batu bata di daerah ....
dari es yang membeku. Oleh karena itu, muncul
politik ’Air Hangat’, yaitu mencari pelabuhan yang (A) Percandian Majalaya di Tasikmalaya
bebas es. Pelabuhan era kekaisaran Rusia yang (B) Percandian Cangkuang di Garut
terbebas dari es dalam musim dingin adalah ....
(C) Percandian Gedongsongo di Dieng
(A) Pelabuhan Petersburg (D) Percandian Penataran di Blitar
(B) Pelabuhan Wladivostok (E) Percandian Batu Jaya di Karawang
(C) Pelabuhan Archangels 20. Negara-negara di bawah ini pernah membantu
(D) Pelabuhan Sevastopol untuk penyatuan kembali Jerman dalam
(E) Pelabuhan Bering pertemuan yang dikenal dengan "Dua Plus Empat",
KECUALI ....
17. Secara historis kebijakan Presiden B.J. Habibie
memberikan referendum pada rakyat Timor Timur (A) Amerika Serikat
untuk memilih apakah tetap dalam naungan NKRI (B) Prancis
atau memilih berdiri sebagai negara merdeka
merupakan hal yang tepat karena .... (C) Inggris
(D) Italia
(A) sesuai dengan tuntutan hak asasi manusia
(E) Uni Soviet
(B) mengikuti desakan dunia internasional
21. Pada saat armada laut Jepang memasuki wilayah
(C) dilakukan secara demokratis Indonesia, armada laut Sekutu berusaha
(D) kemauan rakyat Timor Timur menghadangnya sehingga terjadilah pertempuran
(E) Timor Timur tidak termasuk dalam wilayah laut yang hebat antara kedua belah pihak.
Indonesia Pertempuran tersebut dikenal dengan nama ....

18. Tujuan Ir. Soekarno menemui Mayor Jenderal (A) The Battle of South China Sea
Nishimura pada 16 Agustus malam sebelum rapat (B) The Battle of Java Sea
penyusunan teks proklamasi kemerdekaan di
rumah Laksamana Maeda adalah untuk .... (C) The Battle of Sunda Straits
(D) The Battle of Maluku Sea
(A) melaporkan hasil rapat PPKI
(E) The Battle of Banda Sea
(B) meminta izin pelaksanaan proklamasi
22. Peneliti sejarah kuno Indonesia yang pertama kali
(C) meminta petunjuk pelaksanaan proklamasi
menyebut kata Sriwijaya sebagai sebuah nama
(D) meminta jaminan keamanan pelaksanaan kerajaan dan bukan sebagai nama raja adalah ....
proklamasi
(E) menjajaki sikap pemerintah Jepang terhadap (A) M. Buchori
proklamasi kemerdekaan yang akan (B) Husein Djajadiningrat
dilaksanakan (C) Kenneth Hall
(D) G. Coedes
(E) R.C. Majumdar

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 809
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 23 sampai Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 27 sampai
nomor 26. nomor 30.

23. Revolusi Hijau atau Green Revolution adalah 27. Kedatangan bangsa-bangsa Eropa ke wilayah
pengembangan teknologi pertanian untuk Nusantara membawa pengaruh yang besar
meningkatkan produksi bahan pangan, terutama terhadap kehidupan masyarakat Indonesia
biji-bijian (serelia) seperti gandum, jagung, padi, terutama dalam bidang ekonomi, antara lain ....
kacang-kacangan, dan sayur-sayuran.
(1) tumbuhnya kota-kota dagang baru
SEBAB
(2) timbulnya urbanisasi
Revolusi hijau merupakan istilah yang digunakan (3) menurunnya peranan pedagang di Jawa
untuk meningkatkan hasil fotosintesis yang
(4) meningkatnya produksi pertanian ekspor
mempunyai nilai ekonomi dan keberhasilan dalam
memperoleh jenis-jenis unggul. 28. Pada masa pendudukan Jepang para pemuda
diberi kesempatan untuk masuk menjadi
24. Dalam masyarakat yang digolongkan sebagai
pembantu prajurit Jepang seperti ....
masyarakat tradisional tidak dikenal konsep
perlunya menjaga kelestarian hutan agar (1) Seinendan
keseimbangan alam dapat terjaga dan terhindar
dari bencana. Hal inilah yang mempercepat proses (2) Peta
rusaknya hutan di Indonesia. (3) Keibodan

SEBAB (4) Heiho


29. Wage Rudolf Supratman merupakan komponis
Masyarakat Baduy Dalam mempunyai peraturan
Indonesia pertama yang menciptakan lagu-lagu
yang membolehkan masyarakatnya membawa
yang bernafas pujian terhadap tanah air (ode).
golok ke dalam hutan untuk menebang
Beberapa lagu beliau, selain lagu kebangsaan
ranting-ranting yang menghalangi perjalanan
Indonesia Raya, adalah ....
mereka.
25. Bangsa Proto-Melayu memasuki wilayah Indonesia (1) Dari Barat Sampai Ke Timur
melalui dua jalur, yaitu jalur barat dari (2) Bendera Kita
Semenanjung Melayu ke Sumatera dan selanjutnya
menyebar ke seluruh Indonesia dan jalur timur (3) Ibu Kita Kartini
melalui Filipina ke Sulawesi dan menyebar ke (4) Matahari Terbit
seluruh Indonesia.
30. Pertarungan antarkelompok masyarakat yang
SEBAB berbeda ideologi selama awal Revolusi
memunculkan revolusi sosial yang memakan
Kebudayaan Bangsa Proto-Melayu adalah banyak korban yang terjadi di wilayah ....
kebudayaan Batu Muda (Neolithikum); benda hasil
kebudayaan mereka masih terbuat dari batu dan (1) Surabaya
telah dikerjakan dengan halus. (2) Tegal
26. Ma-Huan dalam bukunya Ying-yai-Sheng-Ian tahun (3) Semarang
1416 M menulis terdapat komunitas Cina muslim
(4) Pemalang
yang bermukim di pantai Utara Jawa Timur
(Gresik, Tuban, Surabaya) yang berasal dari Yunnan
(Cina Selatan) dan Guang-Zhou (Cina Tenggara).
SEBAB
Daerah-daerah asal komunitas Cina muslim dan
juga daerah Cina Selatan lain merupakan
kantong-kantong Islam sebagai akibat
persinggungan perdagangan antara Cina dan Arab
pada abad ke-7 M.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 809
GEOGRAFI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 31 sampai 35. Pembuatan parit-parit lebar pada areal persawahan
nomor 39. tanah gambut di Kalimantan bertujuan untuk ....

31. Masalah kependudukan yang dihadapi Provinsi (A) memperluas pelayanan irigasi
Papua dan Papua Barat terutama menyangkut .... (B) mengurangi kemasaman tanah
(A) jumlahnya yang besar, kualitasnya yang (C) jalur transportasi
rendah, dan lokasi permukimannya yang (D) menghambat tumbuhnya tanaman
terpencar-pencar pengganggu
(B) kualitasnya yang rendah, pertumbuhannya (E) mengurangi penyebaran penyakit
yang tinggi, dan jumlahnya yang terbatas
36. Kali Serayu yang mengalir dari
(C) jumlahnya yang terbatas dan terkonsentrasi di
Wonosobo-Banjarnegara-Klampok-Banyumas dan
pedesaan serta pertumbuhannya yang tinggi
bermuara di Cilacap, berdasarkan arah alirannya
(D) jumlah dan kepadatannya yang terbatas, terhadap lereng, disebut ....
kualitasnya yang rendah, dan lokasinya yang
tersebar di pedalaman (A) sungai obsekuen
(E) kepadatan dan kualitasnya yang rendah, (B) sungai insekuen
pertumbuhannya yang tinggi, dan lokasinya
(C) sungai resekuen
yang tersebar di pedalaman.
(D) sungai konsekuen
32. Daerah Z ketinggiannya 550 meter di atas
permukaan laut. Oleh karena itu, suhunya
(E) sungai subsekuen
diperkirakan sekitar .... 37. Tanggal 30 September 2009 telah terjadi gempa
bumi di Ranah Minang dengan kekuatan 7,6 Skala
(A) 190 C (D) 220 C Richter. Kejadian gempa bumi ini dapat dikaji
(B) 200 C (E) 230 C dengan pendekatan ....
(C) 210 C
(A) ekologi
33. Usaha terpenting untuk mencapai keserasian
(B) ekosistem
pembangunan antarkota adalah dengan cara
meningkatkan .... (C) lingkungan
(D) korologi
(A) perpindahan penduduk
(E) kompleks wilayah
(B) hubungan perdagangan antarkota
38. Pengembangan pertanian monokultur pada suatu
(C) pertukaran tenaga kerja antarkota
wilayah akan menyebabkan ....
(D) sarana transportasi antarkota
(E) usaha memperbanyak areal penghijauan (A) semakin baiknya tradisi pertanian
(B) terjaganya jumlah produksi
34. Flora di wilayah Indonesia bagian tengah memiliki
karakteristik, yaitu .... (C) terkurasnya unsur hara tanah tertentu
(D) berkurangya potensi serangan hama
(A) pada musim kemarau daunnya gugur
(E) pemborosan air tanah
(B) pada musim hujan daunnya menghijau
39. Lapisan atmosfer yang memungkinkan
(C) tinggi pohonnya lebih rendah dari di Indonesia
berlangsungnya komunikasi telepon seluler,
bagian Barat
tayangan televisi, dan navigasi pesawat adalah ....
(D) hutannya bersifat homogen
(E) hutannya bersifat heterogen (A) eksosfer (D) stratosfer
(B) termosfer (E) troposfer
(C) mesosfer

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 809
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 40 sampai 45. Struktur keruangan Kota X memperlihatkan pola
nomor 41. sektoral. Hal ini berarti ....

40. Dalam pengelolaan informasi geografis diperlukan (1) kota X hanya memiliki satu pusat
basis data yang bereferensi spasial. (2) kota X berkembang pada medan datar yang luas
SEBAB (3) ada pelayanan transportasi yang merata ke
semua bagian kota X
Acuan basis data dalam pengelolaan informasi
geografis adalah sistem koordinat Cartesian. (4) terdapat perbedaan selera penduduk kota X
dalam memilih lokasi
41. Ternak sapi dan domba di Indonesia paling cocok
diusahakan di daerah yang bertipe iklim Am
menurut klasifikasi Iklim Koppen.
SEBAB

Menurut Koppen tipe iklim Am merupakan tipe


iklim daerah steppa dengan padang rumput yang
luas.

Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 42 sampai


nomor 45.

42. Upaya pemulihan lahan kritis melalui metode


vegetative dapat dilakukan dengan cara ....

(1) crop rotation


(2) reboisasi
(3) contour planting
(4) selection felling
43. Pada perairan danau/situ, semakin dalam ke arah
dasar danau/situ, maka ....

(1) kandungan oksigen terlarut semakin


bertambah
(2) kandungan oksigen terlarut semakin berkurang
(3) temperatur air semakin panas
(4) kandungan bahan organik semakin berkurang
44. Kota yang berasal dari kegiatan perkebunan
kemudian berkembang menjadi besar karena
difungsikannya kota tersebut sebagai pusat
administrasi, pusat pelayanan jasa, pusat
perdagangan, dan kegiatan industri adalah Kota ....

(1) Batam
(2) Cilegon
(3) Bekasi
(4) Bandung

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 809
IPS TERPADU
KRISIS PANGAN GLOBAL

Krisis pangan global, akhir 2007-Mei 2008, disebabkan kekeringan hebat di Australia dan beberapa negara Amerika
Latin pada akhir 2007. Akankah krisis pangan itu berulang tahun ini?
Indikasi awal tampak mengarah ke sana. FAO memprediksi produksi serealia dunia seperti kedelai, jagung, dan
gandum turun akibat penurunan luas tanam dan kekeringan tahun 2010. Bahkan diperkirakan akan terjadi bencana
pangan global pada 2010. China, Australia, negara-negara Amerika Latin, dan Amerika Serikat, penyumbang dua
pertiga produksi pertanian dunia, sedang dan akan mengalami kekeringan yang menurunkan produksi pertaniannya.
Tampaknya, krisis pangan global 2009-2010 akan terjadi. The International Grain Council (IGC) memperkirakan
produksi serealia dunia turun 3,4 persen (2009-2010) dibandingkan dengan tahun sebelumnya, sedangkan stok pangan
dunia pada periode itu juga turun 4,3 persen. Sebaliknya, kebutuhan pangan meningkat 0,8 persen. Bila kondisi
memburuk, kita akan memasuki krisis pangan global kedua.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 sampai 48. Misalkan stok pangan dunia pada periode 2008 −
nomor 48. 2009 adalah 500 juta ton. Jika 95% dari stok pangan
tersebut diserap oleh penduduk dunia, maka
46. Amerika Latin yang disebut dalam teks, bagian besarnya kebutuhan pangan dunia pada periode
utaranya sudah lama dikenal di Indonesia, yaitu 2009 − 2010 adalah ....
sekitar paruh kedua abad XIX. Dan di sana pun
terdapat banyak warga keturunan pribumi Hindia (A) 500 juta ton
Belanda, namun tidak dapat berbahasa Indonesia. (B) 495 juta ton
Leluhurnya dibawa oleh Belanda untuk bekerja di
perkebunan-perkebunan di jajahan Belanda, yaitu (C) 487,8 juta ton
.... (D) 478,8 juta ton
(E) 475 juta ton
(A) Voor Indie (D) Bahama
(B) Achter Indie (E) Haiti
(C) Suriname
47. Dengan menggunakan analisis permintaan dan Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 49 sampai
penawaran, berdasarkan kondisi dan data nomor 50.
komoditas sebagaimana dipaparkan alinea ketiga
49. Jenis serelia yang produksinya diprediksi turun
pada bacaan di atas, akan menyebabkan ....
seperti dinyatakan dalam bacaan adalah
(A) harga keseimbangan turun dan kuantitas tanaman-tanaman yang dibudidayakan oleh para
keseimbangan naik petani subsisten di daerah Lampung.
(B) harga dan kuantitas keseimbangan turun SEBAB
(C) harga dan kuantitas keseimbangan naik Petani subsisten dalam usaha pertaniannya sangat
(D) harga keseimbangan naik dan kuantitas berorientasi pasar.
keseimbangan turun
50. Kekeringan hebat di benua yang disebut pertama
(E) harga keseimbangan naik dan kuantitas pada bacaan dapat diduga terjadi pada
keseimbangan tetap pertengahan tahun.
SEBAB
Dipertengahan tahun berembus angin timur dari
Australia menuju ke Indonesia.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 809
SEDIMENTASI DI TAMAN NASIONAL DANAU SENTARUM

Laju sedimentasi di Taman Nasional Danau Sentarum (TNDS) dalam setahun terakhir diperkirakan mencapai 25
sentimeter. Hal ini meningkat lima kali dibandingkan periode sebelumnya yang hanya 2 - 5 sentimeter per tahun.
Pembukaan lahan di sekitar TNDS untuk perkebunan kelapa sawit sejak tahun 2008 memicu percepatan
sedimentasi Danau Sentarum. Kedalaman danau saat ini 10 - 14 meter. Diperkirakan, 50 tahun mendatang danau akan
tertutup sedimentasi. Danau yang berada di hulu Sungai Kapuas ini berfungsi sebagai bendungan alami yang mampu
menampung air sekitar 16 triliun meter kubik per tahun.
Luas TNDS 132.000 hektare, terletak di Kabupaten Kapuas Hulu, Kalimantan Barat. Sebanyak 90 persen dari areal
TNDS berupa danau, sisanya hutan dan perkampungan penduduk.
Saat ini ada 12 perusahaan yang memiliki konsesi perkebunan kelapa sawit di sekitar TNDS, 6 di antaranya
berbatasan langsung dengan kawasan TNDS. Tiga perusahaan perkebunan sudah mulai membuka lahan hingga 2.500
hektare. Total luas kebun kelapa sawit di sana ratusan ribu hektare.
Jika pembukaan lahan kelapa sawit tak dihentikan dan laju sedimentasi danau tak ditekan, bisa terjadi banjir besar
yang melanda Daerah Aliran Sungai (DAS) Kapuas. Potensi bencana tidak hanya dirasakan warga di hulu sungai, tetapi
juga di sepanjang DAS Kapuas yang bermuara di Kota Pontianak.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 51 sampai 53. Pada tahun 1855 kekuasaan Belanda dimulai di
nomor 54. wilayah ini. Wilayah ini sangat potensial karena
mempunyai tambang emas. Untuk mengolah
51. Berdasarkan data sebagaimana dicantumkan dalam tambang-tambang ini diperlukan tenaga manusia,
alinea keempat, maka bentuk pasar industri sementara wilayah ini kurang penduduknya. Oleh
komoditas yang disebutkan dalam bacaan tersebut sebab itu didatangkan tenaga kerja dari ....
adalah ....
(A) Jawa
(A) monopoli
(B) Kalimantan Selatan
(B) oligopoli
(C) Riau
(C) oligopsoni
(D) Cina
(D) persaingan monopolistik
(E) Kalimantan Tengah
(E) persaingan sempurna
54. Berdasarkan informasi pada bacaan, besarnya
52. Diketahui a < |x + 4| < b dengan a adalah pengurangan volume air danau karena laju
banyaknya perusahaan perkebunan yang sedimentasi dalam setahun terakhir adalah ....
berbatasan langsung dengan TNDS dan b adalah
banyaknya perusahaan yang memiliki konsesi (A) 330 juta meter kubik
perkebunan di sekitar TNDS. Himpunan (B) 300 juta meter kubik
penyelesaian dari pertidaksamaan tersebut adalah
.... (C) 297 juta meter kubik
(D) 279 juta meter kubik
(A) −16 < x < −10
(E) 250 juta meter kubik
(B) −16 < x < −10 atau 2 < x < 8
(C) −16 < x < −10 atau 8 < x < 10
(D) −16 < x < 10
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 55 .
(E) x < −10 atau x > 10
55. Sesuai dengan uraian alinea terakhir, kota yang
disebut di dalamnya adalah kota yang memiliki
garis pantai.

SEBAB
Pada kota yang disebut dalam bacaan, terdapat
fasilitas pelabuhan laut.

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 809
PENGARUH HARGA MINYAK PADA APBN

Harga minyak mentah yang meningkat hingga mencapai 72 dolar AS per barrel di pasar New York untuk jenis light
sweet crude pada bulan Juli 2009 tidak membuat Pemerintah khawatir atas kemampuan APBN 2009 mengelola
perekonomian. Pemerintah berpatokan pada harga minyak mentah rata-rata Indonesia, yakni 52 dolar AS per barrel
untuk periode Januari-Juni 2009.
APBN selalu menghadapi risiko karena perbedaan harga dalam negeri, tetapi Pemerintah akan tetap menjaga agar
APBN bisa tetap mengelola perekonomian. Itu dilihat dari rata-rata harga minyaknya. Jadi, kalau harga minyak turun
atau naik itu bisa di angka 60 atau 70 dolar AS per barrel. Ketika harga ada di level 60 dolar AS per barrel berarti cocok
dengan asumsi. Namun, jika mencapai 70 dolar AS per barrel, tidak perlu dikhawatirkan.
Harga minyak mentah Indonesia (ICP) memengaruhi APBN pada sisi pendapatan dan belanja negara. Pada tahun
anggaran 2010, jika rata-rata ICP lebih tinggi 1 dolar AS per barrel dari angka yang diasumsikan, tambahan defisit pada
RAPBN tahun 2010 hingga Rp0,1 triliun.
Jika harga minyak mentah masih ada di kisaran 70 dolar AS per barrel, APBN masih memiliki ruang untuk
bertahan. Namun, yang mengkhawatirkan adalah kinerja penerimaan pajak. Jadi, yang perlu menjadi fokus adalah
penerimaan pajak. Sebab, mengandalkan Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) migas agak berat.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 56 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 58 .
nomor 57.
58. Dari bacaan di atas dapat disimpulkan bahwa bila
56. Misalkan a, b, c, dan d adalah angka-angka dalam rata-rata ICP per barrel lebih rendah dari angka
dolar pada alinea pertama dan kedua terurut sesuai yang diasumsikan, maka APBN akan mengalami
bacaan. Diketahui garis g melalui titik (a, b) dengan surplus.
gradien 1/2. Garis h melalui (c, d) dengan gradien SEBAB
2. Garis g dan h akan berpotongan di titik ....
Defisit atau surplusnya APBN sangat tergantung
(A) (44, 38) (D) (84, 118) pada asumsi harga minyak mentah Indonesia (ICP)
(B) (38, 44) (E) (118, 84) dalam penyusunan RAPBN.
(C) (34, 48)
57. Setelah Perang Dunia II muncul perjuangan
kemerdekaan melawan para penjajah. Indonesia Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 59 sampai
yang hendak dijajah Belanda kembali melakukan nomor 60.
perlawanan dengan pencetusan revolusi. Yang
59. Amerika Serikat yang disebut dalam naskah ikut
sebenarnya diinginkan Indonesia adalah ....
serta dalam PD I karena berbagai alasan, yaitu
(A) mengusir penjajah antara lain:

(B) Indonesia yang bebas dan demokratis (1) banyak warga negara terkemuka AS keturunan
(C) Indonesia yang mempunyai kekuatan nasional Inggris
(D) Indonesia sebagai negara federal (2) ingin memperoleh keuntungan pemasaran alat
perang dan amunisi
(E) Indonesia berpancasila
(3) tradisi budaya
(4) ingin menjadi pemimpin Sekutu melawan
Jerman
60. Pasar untuk jenis light sweet crude seperti pada
alinea satu dalam bacaan adalah suatu kota yang
dikenal pula sebagai:

(1) bekas ibukota negara


(2) kota perdagangan
(3) pernah menjadi markas OPEC
(4) kota pariwisata

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 10 halaman
SIMAK UI
2011
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN DASAR
• Matematika Dasar
• Bahasa Indonesia
• Bahasa Inggris

211

Universitas Indonesia
2011
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 13 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

211 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 211
MATA UJIAN : Matematika Dasar, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris
TANGGAL UJIAN : 3 JULI 2011
WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR
p
3
√ p
3

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 5. Nilai dari 2 + 5 + 2 − 5 − 3 adalah ....
nomor 16.
(A) −2 (D) 1,5
1. Diketahui a2 + b2 = 1 dan c2 + d2 = 1. Nilai
(B) −1 (E) 2
minimum dari ac + bd − 2 adalah ....
(C) 1
(A) −6 (D) 3 2 2
6. Jika diketahui bahwa a log b + b log a = 1 di mana
(B) −5 (E) 5 a, b > 0 dan a, b 6= 1, maka nilai a + b = ....
(C) −3
a2 + 1
2. Dua titik dengan x1 = −a dan x2 = 3a di mana (A)
a
a 6= 0, terletak pada parabola y = x2 . Garis g √
(B) 2 a
menghubungkan 2 titik tersebut. Jika garis
singgung parabola di suatu titik sejajar dengan (C) 2a
garis g, maka garis singgung tersebut akan (D) a2

memotong sumbu y di ....
(E) a1+ 2

(A) −a2 (D) 4a2 7. Jika rata-rata 20 bilangan bulat nonnegatif berbeda
(B) a2 adalah 20, maka bilangan terbesar yang mungkin
(E) 5a2
adalah ....
(C) 2a2
x−1 (A) 210 (D) 239
3. Diketahui f (x) = dan g(x) = 3x. Jumlah
x+1 (B) 229 (E) 240
semua nilai x yang mungkin sehingga
f (g(x)) = g(f (x)) adalah .... (C) 230
8. Diketahui fungsi f (x) = x2 − 2x − 5|x|. Nilai
4
(A) − maksimum f (x) pada interval [−5, 10] adalah ....
3
3 9
(B) − (A)
4 4
3 49
(C) (B)
4 4
4 (C) 10
(D)
3 (D) 20
(E) 2
    (E) 30
2 1 −3
4. Jika A= dan B= maka A6 B = ....
0 4 −6
(A) 26 B (D) 47 B
(B) 212 B (E) 214
(C) 46

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 211
1 14. Peluang mendapatkan satu kali jumlah angka 7
9. Jika x adalah sudut lancip dengan tan2 x = dan
b dalam tiga kali pelemparan dua dadu adalah ....
memenuhi persamaan
2 sin2 x − 8 sin x = 2 cos2 x − 5, maka nilai dari 5
2b sin x = .... (A)
246
√ 5
(A) 2 (D) 3 2 (B)
√ 36
(B) 3 (E) 3 3 25
√ (C)
(C) 2 3 46
25
(D)

a + 2b + 3c = 12
10. Diketahui 72
2ab + 3ac + 6bc = 48
125
maka nilai a + b + c = .... (E)
432
7
(A) 15. Jika solusi dari persamaan 5x+5 = 7x dapat
3
dinyatakan dalam bentuk x = a log 55 , maka nilai
8
(B) a = ....
3
10 5
(C) (A)
3 12
22 5
(D) (B)
3 7
(E) 6
(C)
7
5
11. Untuk setiap x, y anggota bilangan riil didefinisikan
12
x • y = (x − y)2 , maka (x − y)2 • (y − x)2 adalah .... (D)
7
(A) 0 (E)
12
(B) x2 + y 2 5

(C) 2x2 16. Jika g(x) = (f ◦ f ◦ f )(x) dengan


f (0) = 0 dan f 0 (0) = 2, maka g 0 (0) = ....
(D) 2y 2
(E) 4xy (A) 0 (D) 8

1
 (B) 2 (E) 16
− 2 sin x
 sin x (C) 4
12. 0, 5 sin 2x   = ....

cos x

(A) sin 2x (D) cot 2x


Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 17 sampai
(B) cos 2x (E) sec 2x nomor 20.
(C) tan 2x
17. Akar - akar persamaan kuadrat
13. 1−3+5+7−9+11+13−15+17+...+193−195+197
x2 − 6x + 2a − 1 = 0 mempunyai beda 10.
= ....
Yang benar berikut ini adalah ....
(A) 3399 (D) 3267 (1) Jumlah kedua akarnya 6.
(B) 3366 (E) 3266 (2) Hasil kali kedua akarnya −16.
(C) 3333
(3) Jumlah kuadrat akar-akarnya 20.
1
(4) Hasil kali kebalikan akar-akarnya − .
16

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 211
18. Misalkan x1 dan x2 adalah akar-akar dari
persamaan kuadrat x2 + px + q = 0 yang
merupakan bilangan bulat. Jika diketahui bahwa
p + q = 2010, maka akar-akar persamaan tersebut
adalah ....

(1) −2012
(2) −2010
(3) −2
(4) 0
19. Diketahui bahwa A, B, C adalah adalah 3 buah titik
yang berbeda yang terletak pada kurva y = x2 di
mana garis yang menghubungkan titik A dan B
sejajar dengan sumbu x. Ketika ketiga titik
dihubungkan, akan terbentuk sebuah segitiga
siku-siku dengan luas daerah sama dengan 5. Absis
titik C adalah ....

(1) −2 6
(2) 5

(3) 2 6
(4) 25
20. Diberikan program linier berikut:
Maks f = 3x + 2y
dengan kendala
x + y ≥ 4, ax − y ≤ 0, −x + 5y ≤ 20, y ≥ 0
Jika daerah penyelesaiannya berbentuk segitiga
siku-siku dengan siku-siku pada titik potong garis
x + y = 4 dan ax − y = 0, maka titik (x, y) di mana
f mencapai maksimum akan memenuhi ....

(1) y + 10 = 3x
(2) x + 3y = 5x − y
(3) 2x + 7 ≤ 4y
(4) 2y ≥ 5 + x

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 211
BAHASA INDONESIA
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 sampai 22. Ni Wayan Suryathini adalah warga Kota Denpasar.
nomor 40. Ia lahir dan dibesarkan di Denpasar. Ia meneruskan
studi dan bekerja di luar Bali. Ia mengungkapkan,
21. (1) Manajemen kantin universitas itu juga harus tidak semua pojok di kota kelahirannya berubah.
membuat suasana lebih hidup, ramai, dan tidak Gabungan yang tepat untuk keempat kalimat di
panas. (2) Seperti mengadakan pagelaran seni atau atas adalah ....
musik dan menambah kipas angin. (3) Agar
suasana lebih sejuk. (4) Sehingga tidak (A) Sebagai warga Kota Denpasar yang lahir dan
menyebabkan keringat sebelum masuk ke dalam dibesarkan di Denpasar, tetapi meneruskan
kelas. (5) Apabila semua itu bisa dijalankan dengan studi dan bekerja di luar negeri, Ni Wayan
baik oleh pihak manajemen. (6) Mungkin bisa Suryathini mengungkapkan bahwa tidak
membuat mahasiswa dan staf universitas berpikir semua pojok di kota kelahirannya berubah.
untuk makan di kantin itu dibandingkan dengan (B) Ni Wayan Suryathini, yang lahir dan
tempat lain. (7) Sehingga bisa meningkatkan dibesarkan di Denpasar, namun meneruskan
penjualan dan suasana di kantin itu pun bisa lebih studi dan bekerja di luar negeri,
ramai. mengungkapkan bahwa tidak semua pojok di
Semua kalimat dalam paragraf di atas tidak baku, kota kelahirannya berubah.
kecuali ....
(C) Ni Wayan Suryathini, lahir dan besar di
Denpasar dan tetap menjadi warga Kota
(A) kalimat (1) (D) kalimat (4)
Denpasar, tetapi meneruskan studi dan bekerja
(B) kalimat (2) (E) kalimat (7) di luar negeri, mengungkapkan bahwa tidak
(C) kalimat (3) semua pojok di kota kelahirannya berubah.
(D) Bahwa tidak semua pojok di kota kelahirannya
berubah, demikian diungkapkan oleh Ni
Wayan Suryathini, yang lahir dan dibesarkan
di Denpasar, tetapi meneruskan studi dan
bekerja di luar negeri.
(E) Ni Wayan Suryathini mengungkapkan bahwa
tidak semua pojok di kota kelahirannya
berubah, meskipun ia lahir, dibesarkan, dan
menjadi warga Kota di Denpasar, tetapi
meneruskan studi dan bekerja di luar negeri.

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 211
23. Sepak bola tanpa batas. Ini memang hanya sebuah 24. Para sejarawan umumnya memiliki pandangan
slogan belaka. Akan tetapi, slogan itu yang lebih utuh dalam melihat suatu fenomena
membersitkan cita-cita mulia bahwa sepak bola atau peristiwa sosial politik. Berbeda dengan para
lebih dari sekadar suatu permainan. Sepak bola pengamat umumnya, para sejarawan selalu
telah menjadi bagian dari keadaban publik kita. mengaitkan setiap masalah dengan peristiwa jauh
Melalui sepak bola kita belajar menenun kain di belakang. Merle Ricklefs, sejarawan Australia,
habitus baru untuk menyelimuti dunia yang misalnya, membuktikan hal itu dalam buku
sedang dilanda kedinginan karena kurangnya terbarunya, Polarising Javanese Society. Buku ini
solidaritas, minusnya religiositas, dan hampanya merupakan karya yang sangat baik dalam melihat
sportivitas. Mudah-mudahan harapan mendiang gejala kebangkitan Islam di Indonesia. Ricklefs
Paus Yohanes Paulus II ketika memberkati stadion membahas masa-masa pembentukan kesadaran
Roma menjadi harapan kita juga, "Jauhilah Islam pada paruh pertama abad ke-19 hingga awal
kekerasan dari bola, cegahlah komersialisasi lewat abad ke-20.
bola, dan bola hendaklah menjadi sarana Topik paragraf di atas adalah ....
persaudaraan dan perdamaian dunia." Selamat
menikmati Piala Dunia. (A) Pandangan sejarawan dalam melihat suatu
Kalimat yang tepat untuk meringkas seluruh isi gejala.
paragraf di atas adalah .... (B) Perbedaan pengamatan sejarawan dan
pengamat umum.
(A) Sepak bola merupakan habitus baru
(C) Cara sejarawan menganalisis suatu masalah.
masyarakat dunia sekarang untuk mengurangi
solidaritas, sportivitas, religiositas manusia (D) Pembahasan buku baru karangan Merle
yang semakin lemah. Ricklefs.
(B) Sepak bola dapat menjadi sarana untuk (E) Pembahasan masa awal pembentukan
membangun solidaritas, sportivitas, kesadaran Islam di Indonesia.
persaudaraan, dan perdamaian serta tidak 25. Pasar kerja penelitian di negeri kita cukup banyak.
sekadar merupakan sarana komersial. Tentu saja yang dimaksud di sini adalah penelitian
(C) Habitus baru sepak bola diperlukan dalam terapan yang dapat digunakan untuk
dunia yang serba komersial dan penuh meningkatkan mutu keadaan atau hasil suatu
kekerasan sehingga sepak bola harus tanpa keadaan dalam masyarakat. Penelitian
batas. eksploratoris atau jenis penelitian lain yang bersifat
(D) Slogan sepak bola tanpa batas mengisyaratkan teoretis juga memiliki pasar kerja, tetapi biasanya
cita-cita baru umat manusia untuk menjaga sangat terbatas. Ada juga dana yang disediakan
perdamaian dan membangun persaudaraan oleh yayasan yang besar, seperti Toyota Foundation
dan menjauhi kekerasan. dan Ford Foundation. Bahkan, tersedia dana yang
besar yang ditawarkan oleh pemerintah, seperti
(E) Kekerasan yang kerap membayangi
sejumlah proyek yang didukung oleh Kementerian
persepakbolaan Indonesia menuntut kita
Pendidikan Nasional. Belum lagi perusahaan atau
memahami slogan sepak bola tanpa batas
lembaga lain yang berkepentingan terhadap
sehingga terciptanya kedamaian dan
penelitian tertentu. Pada dasarnya, pasar kerja
persaudaraan.
penelitian di Indonesia terbuka lebar.
Gagasan pokok paragraf di atas terdapat pada ....

(A) awal kalimat


(B) kalimat kedua
(C) awal dan akhir kalimat
(D) akhir kalimat
(E) semua kalimat

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 211
26. Munculnya bahasa Indonesia tidak tiba-tiba. 28. (1) Kita sangat antusias melihat angka
Awalnya para pedagang di pelabuhan-pelabuhan pertumbuhan ekonomi kita pada triwulan II
Nusantara menggunakan bahasa Melayu untuk mencapai 6,2 persen. (2) Namun, begitu melihat
berkomunikasi. Jakarta, Pontianak, Banjarmasin, kinerja perekonomian negara tetangga, terlihat
Manado, Makassar, Ternate, dan Ambon adalah prestasi kita yang membanggakan itu bukan
pelabuhan tempat pedagang singgah. Di sana apa-apa. (3) Pada periode yang sama, seperti
berkembang bahasa Melayu dengan kekhasan dikutip Kompas, Singapura mencapai angka
setempat: bahasa Betawi (Jakarta), bahasa Manado pertumbuhan 18,8 persen. (4) Sementara itu,
(Manado), bahasa Banjar (Banjarmasin), Melayu Thailand 9,1 persen, Malaysia 8,9 persen, dan
Makassar (Makassar), dan bahasa Melayu Ambon Filipina pada triwulan I mampu tumbuh 7,3 persen.
(Ambon). Ketika penjajah sulit berkomunikasi Kalimat yang merupakan opini adalah ....
dengan penduduk setempat, bahasa Melayu yang
digunakan. Demikian juga untuk bahasa pengantar (A) kalimat (1)
di sekolah-sekolah yang mereka dirikan di berbagai (B) kalimat (2)
daerah. Jadilah bahasa yang aslinya di daerah Riau
(C) kalimat (3)
dan Johor (Malaysia) itu bahasa pengantar kedua
setelah bahasa Belanda. (D) kalimat (4)
Berikut ini informasi yang terdapat dalam bacaan (E) semua kalimat
di atas, kecuali ....
29. Setelah enam belas tahun berkarya di jalur musik,
(A) Kehadiran bahasa Melayu yang dituturkan kelompok musik tersebut masih tetap berkibar.
sebagai bahasa pengantar tidak tiba-tiba. Makna kata berkibar sesuai dengan kutipan di atas
adalah ....
(B) Bahasa Melayu di Malaysia sama dengan
bahasa-bahasa Melayu di beberapa daerah di (A) ada
Indonesia.
(C) Jauh sebelum Indonesia merdeka, bahasa (B) menjadi idola
Melayu telah menjadi bahasa pengantar di (C) berjuang keras
beberapa daerah. (D) mengudara
(D) Penjajah bangsa Indonesia sudah (E) melakukan pertunjukan
menggunakan bahasa Indonesia sejak pertama
datang. 30. Perjuangan menjadikan bahasa Inggris sebagai
(E) Bahasa Indonesia berasal dari bahasa Melayu bahasa nasional tidaklah mudah. Dalam
yang dulu berkembang di Johor dan daerah pemungutan suara banyak juga anggota Senat yang
Riau. mengingini hal lain: kemajemukan bahasa seperti
juga kemajemukan etnisitas di negeri itu. Di AS
27. Payung umumnya digunakan untuk melindungi memang duduk orang-orang dari pelbagai
diri dari hujan atau sengatan matahari. Fungsi ini etnisitas. Dipakai pula berbagai bahasa di sana.
tidak berbeda jauh dari maknanya yang dalam Tak heran bila pernah muncul lagu kebangsaan
bahasa Inggris disebut umbrella. Umbrella berasal berbahasa Spanyol.
dari bahasa Latin, umbra, yang berarti ‘melindungi’. Kata duduk dalam konteks di atas mempunyai
Payung juga mempunyai sinonim lain, yaitu parasol. makna yang sama dengan kata-kata berikut,
Hanya saja, parasol biasanya digunakan untuk kecuali ....
melindungi diri dari sengatan matahari.
Topik paragraf di atas .... (A) diam (D) menghuni
(A) Fungsi payung sebagai alat untuk melindungi (B) bercokol (E) tinggal
diri dari hujan dan matahari. (C) bermukim
(B) Kata umbrella berasal dari bahasa Latin umbra.
(C) Kata umbrella dan parasol bersinonim.
(D) Makna parasol berbeda makna dengan umbrella.
(E) Asal-usul kata payung.

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 211
31. Sejalan dengan arah pelaksanaan politik luar negeri 33. Fernando Alonso dari Spanyol mengangkat tangan
RI serta sekaligus dalam upaya menyerap masukan setelah berhasil meraih posisi pole pada kualifikasi
dari berbagai pemangku kepentingan, Departemen Sabtu, 25 September 2010, menggungguli Sebastian
Luar Negeri dalam tahun 2010 telah melakukan Vettel dari Jerman pada balap mobil formula satu
berbagai kegiatan, seperti seminar, sosialisasi, dan di Singapura.
pertemuan kelompok ahli, baik di Jakarta maupun Gagasan utama kalimat di atas adalah ....
di berbagai daerah.
Gagasan pokok kalimat di atas adalah .... (A) Fernando Alonso dari Spanyol mengangkat
tangan.
(A) Arah pelaksanaan politik luar negeri RI. (B) Fernando Alonso mengangkat tangan.
(B) Arah pelaksanaan politik luar negeri (C) Fernando Alonso berhasil meraih posisi pole.
Departemen Luar Negeri dan upaya menyerap
masukan dari pemangku kepentingan. (D) Fernando Alonso meraih posisi pole.
(C) Kegiatan Departemen Luar Negeri sejalan (E) Fernando Alonso berhasil menggungguli
dengan arah pelaksanaan politik luar negeri. Sebastian Vettel.
(D) Departemen Luar Negeri melakukan kegiatan. 34. Kalimat-kalimat berikut merupakan kalimat yang
tidak efektif, kecuali ....
(E) Pertemuan kelompok ahli baik di Jakarta
maupun di berbagai daerah. (A) Menurut Taufik, mengacu pada pengertian
32. Banyak pedagang yang menginginkan keuntungan bahwa bentuk mandala berupa garis geometris,
sebesar-besarnya, tanpa peduli kesehatan pembeli Candi Mendut, Pawon, dan Borobudur yang
dengan menggunakan bahan yang lebih murah, dibangun pada satu garis lurus.
tetapi tidak menjamin bahan tersebut layak untuk (B) Sebuah sikap hidup yang dalam kehidupan
di konsumsi. nyata saat ini terasa mahal.
Kalimat di atas tidak baku; bentuk baku kalimat (C) Kalaupun ada, kurang memberdayakan
tersebut adalah .... masyarakat lokal yang sesungguhnya
berpotensi mengembangkan daerah.
(A) Banyak pedagang yang menginginkan
keuntungan besar, tetapi tanpa peduli (D) Termasuk di dalamnya kapal induk
kesehatan pembeli, sehingga menggunakan Ticonderoga, penghancur Shelton dan Eversole,
bahan yang lebih murah tapi tidak menjamin serta penjelajah Bremeton.
bahan tersebut layak untuk dikonsumsi. (E) Dalam kawasan strategis nasional yang akan
(B) Banyak pedagang yang menginginkan ditata antara lain dengan pembatasan tinggi
keuntungan sebesar-besarnya tidak peduli dan arsitektur bangunan baru di sekitar candi.
pada kesehatan pembeli, lalu menggunakan
bahan yang lebih murah tetapi tidak menjamin
bahan tersebut layak untuk dikonsumsi.
(C) Banyak pedagang menginginkan keuntungan
besar, tetapi tidak peduli pada kesehatan
pembeli dengan menggunakan bahan yang
lebih murah namun tidak menjamin bahan
tersebut layak untuk dikonsumsi.
(D) Banyak pedagang menginginkan keuntungan
besar, tetapi tidak peduli pada kesehatan
pembeli sehingga mereka menggunakan bahan
yang lebih murah, tetapi tidak layak untuk
dikonsumsi.
(E) Banyak pedagang yang menginginkan
keuntungan besar tidak peduli pada kesehatan
pembeli sehingga menggunakan bahan yang
lebih murah, akan tetapi tidak menjamin atau
layak untuk dikonsumsi.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 211
35. Penggunaan tanda koma pada kalimat berikut 38. Penulisan kata yang sesuai dengan Ejaan Yang
tidak benar, kecuali .... Disempurnakan terdapat pada kalimat ....

(A) Tak ubahnya Jakarta, jalanan Kota Boston pun (A) Ia akan mempertanggungjawabkan
ruwet, karena tak mudah dijelajahi dengan perbuatannya.
mobil. (B) Sudah saya beritahukan masalah itu
(B) Pada tahun 2006, untuk ketiga kalinya, majalah kepadanya.
Bicycling memasukkan kota ini ke dalam daftar
(C) Kami tidak bertanggungjawab atas peristiwa
kota terburuk di AS bagi pesepeda.
itu.
(C) Menino akhirnya memahami manfaat dari (D) Tolong beritahu mereka!
budaya ramah sepeda-demi lingkungan-yaitu,
mengurangi kepadatan lalu lintas dan (E) Pemberi-tahuan itu datang terlambat.
menyehatkan masyarakat. 39. Penggunaan kata serapan yang tepat terdapat
(D) Kota-kota, mulai dari Louisville hingga Los dalam kalimat ....
Angeles, menawarkan kemudahan akses
bersepeda, dan wisatawan adalah sasaran (A) Dari aspek bahasa, kata kampanye berasal dari
utama fasilitas tersebut. bahasa Inggris, yaitu to campaign yang berarti
(E) Sejumlah larangan membatasi keberadaan ’serangkaian aktivitas yang direncanakan atau
sepeda di jalanan umum, sehingga suatu operasi militer’ (Evison, 1983).
memudahkan akses ke pedalaman, atau (B) Sebagai penyusun buku ini kami berharap
menggenjot naik menyusuri pesisir sepanjang buku ini dapat menggugah generasi muda
Old Highway. perempuan bahwa dalam berkeluarga
membina karir masing-masing adalah suatu
36. Kalimat yang efektif di bawah ini adalah .... kemungkinan.
(A) Madura sangat kaya akan tradisi lisan, di (C) Dengan menerbitkan buku ini kami ingin
antaranya ada wayang wong, ludruk, macapat, menyumbangkan sesuatu yang konkrit
dan syiir. tentang aspirasi perempuan Indonesia sebagai
manusia dan anggota masyarakat yang sedang
(B) Syiir kadang-kadang ditampilkan dengan
membangun.
saronen, instrumen tiup lokal.
(C) Penampilan saronen dahulu sering muncul (D) Penulis beranggapan bahwa praktek
perladangan, sebagai contoh, merupakan
saat orang mengantar pengantin yang diiiring
suatu keahlian yang didasari pengalaman
menaiki kuda.
tradisional dan sama sekali tidak primitif.
(D) Syiir juga sering muncul dalam seremonial
seperti sunatan, selamatan desa, syukuran, dan (E) Makin banyak lulusan sekolah menengah
lain-lainnya. atas yang berminat mendalami bidang studi
akutansi.
(E) Maksud dan tujuan dari dibawakannya syiir
adalah untuk mendekatkan diri kepada Sang 40. .... penerapan kebijakan itu menyebabkan
Khalik. munculnya rasa tidak puas .... para pendukung
setia bupati itu.
37. Kata gabung ditulis secara tepat dalam kalimat ....
Kata-kata yang tepat untuk melengkapi kalimat di
(A) Paparan radio aktif yang melewati ambang atas adalah ....
batas berbahaya bagi kesehatan.
(A) ketidak-konsistenan; di antara
(B) Pemerintah memberikan beasiswa darmasiswa
bagi mahasiswa yang berasal dari Palestina. (B) ketidak konsistenan; di antara
(C) Hubungan segitiga kerap menghasilkan kabar (C) ketidakkonsistenan; diantara
duka cita. (D) ketidakkonsistenan; di antara
(D) Olah raga pada orang tua memberikan efek (E) ketidak-konsistenan; diantara
relaksasi.
(E) Rencana penyediaan fasilitas transportasi
kereta api super cepat terhambat masalah
dana.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 211
BAHASA INGGRIS
Recent technological advances in manned and unmanned undersea vehicles have overcome some of the limitations
of divers and diving equipment. Without a vehicle, divers often become sluggish and their mental concentration
becomes limited. Because of undersea pressure which affected their speech organs, communication among divers was
difficult or impossible. But today, most oceanographers make observations by means of instruments which are lowered
into the ocean or from samples taken from the water. Direct observations of the ocean floor are made not only by divers
but also by deep-diving submarines. Some of these submarines can dive to depths of more than seven miles and cruise
at depths of thousand feet. Radio-equipped buoys can be operated by remote control in order to transmit information
back to land-based laboratories.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 sampai


nomor 42.

41. The main idea of the passage tells us the reasons


why _____ .

(A) undersea vehicles were not well-equipped for


explorations
(B) recent exploration of the ocean has proved to be
successful
(C) high technology for undersea exploration was
not implemented earlier
(D) divers could not communicate well with
land-based laboratories
(E) deep-diving submarines can send information
to divers in the laboratories
42. Which of the following statements is the most
suitable concluding sentence of the paragraph?

(A) In short, the technology in undersea exploration


should be improved.
(B) Therefore, divers should avoid undersea
pressure to be able to communicate.
(C) In fact, deep-diving submarines are the best
means for oceanographers to conduct undersea
explorations.
(D) To conclude, it is the radios divers use
to communicate that makes the undersea
exploration successful.
(E) Thus, successful communication in the
exploration of ocean greatly depends on
the divers and vehicles.

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 211
Delivering medicine to the world’s poorest people is a challenge. Hot, poor places such as Tanzania have many
microbes but microscopic health budgets. Dangerous myths deter many sick rural folk from seeking medical help. Even
if they do seek help, it is often unavailable, for they do not have the money to pay for it, and their government rarely has
the money to give it to them for free. Because they cannot afford adequate health care, poor people are sick a lot of the
time. And because they are sick a lot of the time, they find it hard to put in the long hours of productive labour that
might make them less poor.
All hope is not lost, however. A recent experiment in Tanzania has shown that a small health budget can go a long
way, provided that the money is spent with care. With the help of a Canadian charity, the Tanzanian health ministry set
up a health project in two rural districts, with a combined population of about 700,000. Five years ago, annual health
spending in Tanzania was about 8 a head. This figure included an estimate for the annual cost of trained staff. The
charity added 2 a head to the pot, on condition that it was spent rationally. By this, the donors meant that the amount of
money spent on fighting a particular disease should reflect the burden that disease imposed on the local population.
This may sound obvious; however, in this region, no one had a clue which diseases caused the most trouble, so the
first task was to find out. Researchers were sent out to carry out a door-to-door survey, asking representative
households whether anyone had been ill or died recently, and if so with what symptoms. These raw numbers were then
crunched to produce a ‘burden of disease’ profile for the two districts. In other words, researchers sought to measure
how many years of life were being lost to each disease, including the damage done to families when breadwinners die.
They then compared their results with the amount spent by the local health authorities on each disease and found
that it bore no relation whatsoever to the harm which the disease inflicted on local people. Some diseases were horribly
neglected, such as malaria, which accounted for 30% of the years of life lost but only 5% of the health budget. Other
conditions, meanwhile, attracted more than their fair share of cash. Tuberculosis, which accounted for less than 4% of
years of life lost, received 22% of the budget.
This tiny infusion of cash from the Canadians, in the form of an extra 2 a head, was enough to allow the districts
health authorities to make their spending reflect the disease burden. The results of all this were stunning. Infant
mortality fell by 28% between 1999 and 2000 and the proportion of children dying before their fifth birthday dropped by
14%.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 43 sampai 44. What can be inferred from paragraph 1?
nomor 47.
(A) People in African countries do not go to doctors
43. The most suitable title for the text is _____ due to perilous myth.
(B) The budget for health in Tanzania is low as there
(A) The Effects of an Aid Package from a Canadian aren’t many diseases.
Charity
(C) When people in Tanzania are sick, they have no
(B) The General Health Condition of Tanzanian hope to recover.
People
(D) In Tanzania medical treatment is accessible for
(C) A Survey on the Health Condition in Tanzania the poor.
(D) The Difference a Small Increase in a Tiny Health (E) Poverty and illness in Tanzania are like a vicious
Budget can Make cycle.
(E) Deadly and Virulent Diseases Found among the
Tanzanian 45. The term a ‘burden of disease’ in paragraph 3 means
_____.

(A) the worse the disease the more the burden


(B) the relative effects of different diseases on a
society
(C) a disease is burdensome for the poor
(D) each society and family has its own burden
caused by disease
(E) a disease affects not only the sick but also the
breadwinner.

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 211
46. Which of the following statements about the text is
FALSE?

(A) The additional amount donated by the


Canadian charity was carefully spent.
(B) The budget allocated for each person included
the training cost for the medical staff.
(C) The presence of myth in Tanzania may have
discouraged people to go to doctors.
(D) A serious disease probably affected not only the
patient but also the family.
(E) The amount of budget allocated to each disease
depended on how harmful a disease was.
47. The purpose of the writer in writing this article is
probably to _____.

(A) show how generous foreign institutions can be


in helping other countries
(B) persuade other countries to copy the Tanzanian
model
(C) show how the money is spent is more important
than how much is spent
(D) explain the types of diseases people can find in
Tanzania
(E) invite donors to donate money to countries in
need of cash

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 211
The option of home schooling has been around for a long time; ___(48)___, until recently it had not been so popular.
The idea of home schooling seems like a cure-all to many parents due to the advantages this type of education provides
over traditional schools. Children who are home schooled can ___(49)___ many of the problems schools have become
known for. For one, the environment is less threatening. Children can learn without ___(50)___ other students,
aggressive or nasty teachers, and be under the constant supervision of parents. ___(51)___, home schooling allows
parents to dictate the academic course of their children. Home schooling also allows students to proceed at their own
speed. If a child is weak at ___(52)___, a parent can focus lessons on this skill in favor of another skill that the child
might grasp rather easily.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 48 sampai


nomor 52.

48. ...

(A) even though


(B) in addition
(C) however
(D) whereas
(E) in other words
49. ...

(A) encounter (D) avoid


(B) pursue (E) break
(C) ignore
50. ...

(A) scaring (D) afraid of


(B) feared (E) fearing
(C) fear of
51. ...

(A) Therefore (D) So


(B) However (E) In addition
(C) Thus
52. ...

(A) multiplying
(B) multiple
(C) multiply
(D) multiplication
(E) multiplied

c Universitas Indonesia
Halaman 12 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 211
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 53 sampai 57. Bambang : Business people complain that there is a
nomor 60. sharp increase of Chinese products flooding the
Indonesian market.
53. _____ students studying in a foreign country are Yudi : It _____ due to the last year’s trade
provided with information about literacy practices agreement between Indonesia and China.
and academic culture of that country, they will feel
stranded in that academic environment. (A) must be
(B) has to be
(A) As
(C) would be
(B) In order that
(D) should be
(C) Unless
(E) would rather be
(D) As soon as
(E) Where 58. _____ known as the country of Timor Leste was
once part of Indonesia.
54. Sinta: I used to love going to Puncak over the
weekend. (A) That is now (D) That now
Luli: _____ (B) What is now (E) What now
(A) I love Puncak too. (C) Now is
(B) So, where do you go now? 59. “I would rather have graduated from the University
of New York last year.”
(C) That’s great. Why don’t we go next week?
This sentence means that I _____ from the
(D) So, you still enjoy going to Puncak? University of Yew York last year.
(E) Why do you like it so much?
(A) wouldn’t graduate
55. Dani was extremely tired when he arrived, because
(B) won’t graduate
he _________ for his flight for three hours.
(C) don’t graduate
(A) waited (D) didn’t graduate
(B) was waiting (E) haven’t graduated
(C) had waited
60. “Had there been good teaching facilities in the
(D) had been waiting school, every teacher would have been able to teach
(E) had been waited their students effectively”.
From the sentence above, we can conclude that
56. The term ’rock’, ____ a shortened form of
_____.
’rock-and-roll’, was coined by an American
broadcaster to replace ’rhythm-and-blues’. (A) teaching and learning will be effective
(A) it is (D) which it is (B) the quality of teaching was good
(B) which is (E) is (C) there was no difference in the teaching method
(C) for which (D) the teachers taught the students effectively
(E) there were no good teaching facilities in the
school

c Universitas Indonesia
Halaman 13 dari 13 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN DASAR
• Matematika Dasar
• Bahasa Indonesia
• Bahasa Inggris

212

Universitas Indonesia
2011
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 13 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

212 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 212
MATA UJIAN : Matematika Dasar, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris
TANGGAL UJIAN : 3 JULI 2011
WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 4. Huruf-huruf A, H, I, M, O, T, U, V, W, X, Z akan
nomor 18. terlihat sama jika dilihat melalui sebuah kaca.
Huruf-huruf ini dinamakan huruf simetri. Berapa
1. Jarak antara titik maksimum dan minimum pada banyak cara untuk memilih kata sandi yang terdiri
π(x − 3) dari 3 huruf dengan paling sedikit 2 huruf simetri?
kurva dari fungsi y = 4 sin( ) dengan
6
0 ≤ x ≤ 15 adalah .... (A) 990 (D) 10320
(A) 2 (D) 8 (B) 2970 (E) 12870
(B) 4 (E) 10 (C) 5940
(C) 6 5. Diketahui definisi dari bxc adalah bilangan bulat
terbesar yang lebih kecil atau sama dengan x.
2. Diketahui f (x) = ax3 + bx2 + cx + d adalah Sebagai contoh b5c = 5, b2, 9c = 2, b−2, 5c = −3.
polinomial derajat 3 yang memenuhi persamaan Jika y adalah bilangan riil yang bukan merupakan
berikut: bilangan bulat, maka byc + b2 − yc adalah ....
f (−x) = −f (x)
f (−1) = 2 (A) −2 (D) 2
f (3) = 36
Maka f (4) = .... (B) −1 (E) 2y
(C) 1
(A) 34 (D) 127 1
6. Jika sin x − cos x =
, maka jumlah dari semua nilai
(B) 38 (E) 233 5
tan x yang memenuhi adalah ....
(C) 97
3. Dua titik dengan x1 = −a dan x2 = 3a di mana (A) 0
a 6= 0, terletak pada parabola y = x2 . Garis g 7
(B)
menghubungkan 2 titik tersebut. Jika garis 12
singgung parabola di suatu titik sejajar dengan 3
garis g, maka garis singgung tersebut akan (C)
4
memotong sumbu y di .... 4
(D)
3
(A) −a2 (D) 4a2 25
(E)
(B) a2 (E) 5a2 12
(C) 2a2

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 212
√ √
7. Jika x adalah sudut lancip, maka jumlah semua 13. Pertidaksamaan x2 − x < 2 mempunyai
nilai x yang memenuhi persamaan himpunan penyelesaian ....
tan2 3x = 2 sin2 3x adalah ....
(A) {x| − 1 < x < 2}
(A) 2π (B) {x| − 1 < x ≤ 2}
13
(B) π (C) {x| − 1 ≤ x ≤ 2}
12
(C) π (D) {x|1 ≤ x < 2 atau − 1 < x ≤ 0}
3
(D) π (E) {x|1 ≤ x ≤ 2 atau − 1 ≤ x ≤ 0}
4 2 2
2 14. Jika diketahui bahwa a log b + b log a = 1 di mana
(E) π a, b > 0 dan a, b 6= 1, maka nilai a + b = ....
3
8. Banyaknya bilangan asli yang lebih kecil dari 1000 a2 + 1
dan terdiri dari angka-angka 0, 1, 2, 3, 4, 5 adalah .... (A)
a

(B) 2 a
(A) 216 (D) 120
(C) 2a
(B) 215 (E) 100
(D) a2
(C) 180 √
 2 2 2
(E) a1+ 2
x + y + z = 2(yz + 1)
9. Diketahui 15. Diketahui bahwa A, B, C adalah adalah 3 buah titik
x + y + z = 4022
dengan x, y, z 6= 0 anggota bilangan bulat positif. yang berbeda yang terletak pada kurva y = x2 di
Nilai z yang memenuhi persamaan tersebut adalah mana garis yang menghubungkan titik A dan B
.... sejajar dengan sumbu x. Ketika ketiga titik
dihubungkan, akan terbentuk sebuah segitiga
(A) 1 (D) 2010 siku-siku dengan luas daerah sama dengan 5. Jika
diasumsikan bahwa titik A dan C terletak di
(B) 2 (E) 2011
sebelah kiri sumbu y, maka gradien garis AC
(C) 1005 adalah ....
10. Pada suatu segitiga, sudut α, β, γ berhadapan √
dengan sisi a, b, c. Diketahui bahwa √ (A) −5 − 2 6

cos(2α − β) + sin(α + β) = 2 dan b = 2 3 , maka (B) −5 + 2 6
a = .... √
(C) 5 + 2 6
√ √
(A) 2 (D) 2 3 (D) 5 − 2 6
√ √
(B) 4 (E) 3 (E) 25 − 2 6

(C) 4 3 16. Banyaknya bilangan bulat c sehingga daerah
11. Garis 11x + 3y − 48 = 0 menyinggung grafik penyelesaian yang memenuhi syarat
4x + 3 x − y ≤ 0, 4x + 5y ≤ c, x ≥ 0, dan 0 ≤ y ≤ 3
f (x) = di titik (a, b). Untuk a < b, nilai berbentuk segitiga adalah ....
3x − 6
(a − b) = ....
(A) 12 (D) 20
(A) −1 (D) −4 (B) 15 (E) 27
(B) −2 (E) −5 (C) 16
(C) −3
12. Jika akar-akar persamaan ax2 + 5x − 12 = 0 adalah
2 dan b, maka 4a2 − 4ab + b2 = ....

(A) −144 (D) 144


(B) −121 (E) 169
(C) 121

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 212
17. Diketahui fungsi f dan g dengan f 0 (2) = 3 dan
g 0 (2) = 4. Jika pada saat x = 2, turunan dari (f g)(x)
adalah 11 dan turunan   dari (f 2 + g 2 )(x) adalah 20,
f
maka turunan dari (x) saat x = 2 adalah ....
g

(A) −5
(B) −2
3
(C)
4
(D) 1
(E) 2
18. Sebuah keluarga mempunyai 5 orang anak. Anak
tertua berumur 2 kali dari umur anak termuda,
sedangkan 3 anak yang lainnya masing-masing
berumur kurang 3 tahun dari anak tertua, lebih 4
tahun dari anak termuda, dan kurang 5 tahun dari
anak tertua. Jika rata-rata umur mereka adalah 16
tahun, maka kuadrat dari selisih umur anak kedua
dan anak ketiga adalah ....

(A) 4 (D) 12,25


(B) 6,25 (E) 20,25
(C) 9

Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 19 sampai


nomor 20.
x −1
" #
19. Jika det 1 = 2, maka
2
x
x #!2
x −1
"
det 1 = ....
1
x
(1) −2
(2) −1
(3) 2
(4) 1
20. Misalkan x1 dan x2 adalah akar-akar dari
persamaan kuadrat x2 + px + q = 0 yang
merupakan bilangan bulat. Jika diketahui bahwa
p + q = 2010, maka akar-akar persamaan tersebut
adalah ....

(1) −2012
(2) −2010
(3) −2
(4) 0

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 212
BAHASA INDONESIA
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 sampai 24. ... . Arang sebagai pereduksi kolesterol dan
nomor 40. penghambat penyakit dilansir oleh British Journal of
Nutrition. Sejumlah pasien berkolesterol tinggi
21. Dalam rapat itu diputuskan tiga hal pokok, yaitu yang diberi konsumsi 8 gr arang per hari total
perbaikan mutu produk, meningkatnya frekuensi kolesterolnya turun 25%, kolesterol jahat LDL (low
iklan, dan pemasaran yang lebih gencar. density lipoprotein) turun 41%, serta rasio HDL/LDL
Kalimat tersebut bukan kalimat yang baku karena kolesterol menjadi berlipat ganda. Itu karena arang
.... menyerap penyumbat jantung dan melancarkan
peredaran darah koroner. Tidak menyangka, ya?
(A) Kesalahan penulisan tanda koma sesudah iklan Padahal, kita suka kena sindrom: yang murah pasti
(B) Kesalahan penggunaan kata dalam jelek, yang mahal pasti bagus. Arang sangat
(C) Penggunaan kata frekuensi yang mubazir murah; tidak ada harganya; kesannya kotor (hitam
legam begitu). Akan tetapi, ternyata di balik
(D) Kesalahan penggunaan kata dan ketidakberhargaan dan kehitamannya tersimpan
(E) Penggunaan kata meningkatnya yang tidak khasiat yang luar biasa.
paralel dengan kata yang lain Kalimat yang tepat untuk mengawali paragraf
tersebut adalah ....
22. Sejalan dengan arah pelaksanaan politik luar negeri
RI serta sekaligus dalam upaya menyerap masukan (A) Hasil penelitian tim ahli bahwa arang dapat
dari berbagai pemangku kepentingan, Departemen dijadikan obat kolesterol.
Luar Negeri dalam tahun 2010 telah melakukan
(B) Berdasarkan hasil penelitian, arang bermanfaat
berbagai kegiatan, seperti seminar, sosialisasi, dan
sebagai obat.
pertemuan kelompok ahli, baik di Jakarta maupun
di berbagai daerah. (C) Pada umumnya orang menganggap bahwa
Gagasan pokok kalimat di atas adalah .... arang hanya berfungsi untuk memasak.
(D) Selama ini kita hanya mengetahui bahwa arang
(A) Arah pelaksanaan politik luar negeri RI. hanya untuk membakar.
(B) Arah pelaksanaan politik luar negeri (E) Tidak semua orang mengetahui bahwa arang
Departemen Luar Negeri dan upaya menyerap sangat bermanfaat.
masukan dari pemangku kepentingan.
25. Topik karya ilmiah: Penggunaan Bahasa Indonesia
(C) Kegiatan Departemen Luar Negeri sejalan di Kalangan Siswa SMA Jakarta
dengan arah pelaksanaan politik luar negeri.
Latar belakang untuk sebuah karya ilmiah yang
(D) Departemen Luar Negeri melakukan kegiatan. tepat sesuai dengan topik tersebut adalah ....
(E) Pertemuan kelompok ahli baik di Jakarta
maupun di berbagai daerah. (A) Pelajaran Bahasa Indonesia kurang diminati
oleh siswa SMA Jakarta sehingga mereka tidak
23. Penggunaan tanda baca yang benar terdapat pada menguasainya.
kalimat .... (B) Nilai bahasa Indonesia siswa SMA Jakarta pada
Ujian Nasional 2010 pada umumnya kurang
(A) Beberapa penumpang, segera dievakuasi dari
memuaskan.
lokasi kecelakaan.
(C) Siswa SMA Jakarta dalam menulis tidak
(B) Setiap hari, para siswa kelas A belajar dengan
memperhatikan Ejaan Yang Disempurnakan
keras, sehingga kelas mereka dijuluki ”Kelas
(EYD).
Rajin”.
(D) Bahasa Indonesia sebagai bahasa nasional
(C) Dua hal yang harus diperhatikan saat naik
kurang diperhatikan siswa SMA Jakarta.
bus adalah: barang-barang yang dibawa dan
penumpang yang mencurigakan. (E) Pada umumnya siswa SMA Jakarta tidak
menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan
(D) "Lihat ini, Boi! Ada gambarnya!"
benar.
(E) "Apakah engkau tak malu meminta uang pada
anakmu?".

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 212
26. Obat generik ada yang dijual tanpa merek sebagai 27. Bagi orang Manggarai di Flores Barat, Nusa
obat generik berlogo (OGB) ataupun obat generik Tenggara Timur, kampung–atau dalam bahasa
bermerek. Tidak ada perbedaan antara OGB setempat disebut beo–tidak sekadar gugusan rumah
dengan obat generik bermerek. Perbedaannya sebagai tempat tinggal yang menjadi basis untuk
hanya pada kemasan dan harga. OGB umumnya menjalani rutinitas, tetapi juga gugusan ideologi
diberi logo lingkaran hijau bergaris-garis putih sebagai basis untuk menjalani ritus-ritus. Dalam
dengan tulisan "Generik" di tengah lingkaran. tradisi berpikir orang Manggarai, beo dianalogikan
Namanya biasanya diambil dari zat aktifnya. Obat sebagai papan tulis yang mewacanakan sekularitas
generik bermerek yang lebih umum disebut obat sekaligus mendiktekan religiositas. Sebagai papan
bermerek adalah obat yang diberi merek dagang tulis yang mendiktekan wacana sekularitas, beo
oleh perusahaan farmasi yang memproduksinya. merupakan tempat tinggal yang dapat menjalankan
Contoh, OGB untuk obat alergi adalah Cetirizin, rutinitas untuk memenuhi keutuhan hidup.
sedangkan obat generik bermerek ada yang Sebagai papan tulis yang menyajikan religiositas,
memiliki nama dagang Zyrtec. beo merupakan representasi pandangan hidup,
Pernyataan berikut sesuai dengan isi bacaan, nilai, kepercayaan, dan ideologi. Di sini, kampung
kecuali .... berfungsi sebagai institusi mistis atau sebagai
subordinat dari alam semesta. Perspektif demikian
(A) Obat generik yang dijual ada yang berlogo dan sesungguhnya mencerminkan pandangan dunia
ada yang bermerek. orang Manggarai tentang alam semesta.
(B) Obat generik berlogo berbeda dengan obat Pernyataan yang dapat berfungsi sebagai
generik yang bermerek. rangkuman isi teks bacaan di atas adalah ....
(C) Kemasan obat generik berlogo berbeda dengan
(A) Fungsi kampung bagi masyarakat Indonesia
obat generik bermerek.
tidak selalu sama.
(D) Harga obat generik berlogo berbeda dengan (B) Dimensi spiritual sebuah kampung sama
obat generik bermerek. dengan dimensi religius.
(E) Obat generik bermerek diberi merek dagang (C) Pandangan dunia orang Manggarai dapat
oleh perusahaan farmasi. dilihat dalam fungsi kampung bagi mereka.
(D) Bagi orang Manggarai, kampung dapat
dianalogikan dengan papan tulis.
(E) Kampung tidak hanya berfungsi praktis, tetapi
juga berfungsi sekular.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 212
28. Dalam Seminar "Kretek dalam Perspektif Ekonomi, 29. Pasar kerja penelitian di negeri kita cukup banyak.
Politik, dan Kebudayaan" beberapa waktu lalu, Tentu saja yang dimaksud di sini adalah penelitian
budayawan Mohamad Sobary punya pendapat terapan yang dapat digunakan untuk
sendiri soal kebiasaan memuntung tembakau. meningkatkan mutu keadaan atau hasil suatu
Menurutnya, merokok sekali-sekali itu tetap ada keadaan dalam masyarakat. Penelitian
"gunanya". Kisah klasik Rara Mendut dan warung eksploratoris atau jenis penelitian lain yang bersifat
rokoknya di Pasar Anyar dalam wilayah teoretis juga memiliki pasar kerja, tetapi biasanya
Katumenggungan Wirogunan menyisakan kesan sangat terbatas. Ada juga dana yang disediakan
romantis. Kesan itu tampak kuat karena oleh yayasan yang besar, seperti Toyota Foundation
puntung-puntung rokok Rara Mendut dijual lebih dan Ford Foundation. Bahkan, tersedia dana yang
mahal ketimbang rokok utuh. Para pembeli yang besar yang ditawarkan oleh pemerintah, seperti
gandrung pada kecantikan si penjual rokok–tentu sejumlah proyek yang didukung oleh Kementerian
memilih membeli puntung. Makin pendek Pendidikan Nasional. Belum lagi perusahaan atau
puntung itu, artinya semakin dekat ke bibir Roro lembaga lain yang berkepentingan terhadap
Mendut, harganya makin tinggi. Kisah di Zaman penelitian tertentu. Pada dasarnya, pasar kerja
Sultan Agung di Mataram (1613—1645) itu bak penelitian di Indonesia terbuka lebar.
menyiratkan di tahun itu rokok menjadi Gagasan pokok paragraf di atas terdapat pada ....
"komoditas".
Dalam teks di atas, penulis hendak .... (A) awal kalimat
(B) kalimat kedua
(A) Menyatakan pendapatnya tentang fungsi
merokok. (C) awal dan akhir kalimat
(B) Menunjukkan pendapat M. Sobary tentang (D) akhir kalimat
kegunaan merokok di masa yang lampau. (E) semua kalimat
(C) Menjelaskan bahwa dari cerita-cerita lama,
30. Gunungan yang terbuat dari berbagai buah-buahan
rokok telah menjadi barang dagangan yang
dan sayur-sayuran diarak sepanjang jalan.
bernilai tinggi.
Gunungan itu pun akhirnya sampai di alun-alun di
(D) Menjelaskan manfaat kebiasaan merokok. depan keraton. Prosesi diakhiri dengan perebutan
(E) Membuktikan bahwa tembakau merupakan isi gunungan oleh masyarakat yang hadir di tempat
komoditas perdagangan yang penting. itu.
Prosesi dalam paragraf tersebut berarti ....

(A) proses acara (D) upacara


(B) arak-arakan (E) perjalanan
(C) kegiatan

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 212
31. Ketika para pejuang kemerdekaan muncul, bahasa 34. Kalimat yang baku terdapat pada ....
Melayu menjadi pilihan dalam berkomunikasi.
Media massa juga menggunakan bahasa ini. (A) "Kurangi minum kalau ingin berat badan turun,
Tokoh-tokoh pergerakan kemudian mengenalkan dan jangan minum air es," begitu nasehat yang
istilah bahasa Indonesia. Pada Februari 1926 kerap dilontarkan awam kepada orang yang
wartawan Mohammad Tabrani sudah menulis sedang diet.
tentang perlunya bahasa Indonesia–bukan bahasa (B) Sebuah pendapat yang kurang bijak, tapi
Melayu–sebagai perekat negara dan bangsa yang banyak diyakini kebenarannya.
dicita-citakan bersama. “Agar orang yang (C) Mengingat peran air yang esensial inilah
berbahasa selain Melayu tidak merasa dijajah oleh maka banyak pengobatan alternatif yang
bahasa Melayu, maka gunakan saja bahasa mengandalkan air.
Indonesia,” begitu pernyataan dalam tulisannya di
koran Hindia Baroe. (D) Tidak ada salahnya juga Anda mencoba
Kata perekat dalam paragraf di atas dapat diganti membantu diet dengan suplemen air, baik
dengan kata-kata berikut, kecuali .... untuk menurunkan dan mempertahankan
berat badan.
(A) pelekap (D) pelikat (E) Biasakan minum satu atau dua gelas air dingin
sebelum makan.
(B) pelekat (E) pelengket
35. Meskipun telah ditinggalkan oleh Sang Maestro,
(C) perapat
Gesang, 20 Mei 2010, semangat untuk melestarikan
32. Para peneliti di Pusat Kesehatan Cedars-Sinai, keroncong tidak pernah akan surut di tangan para
California, AS mengembangkan TM-601, sintesis penggemarnya. Semangat itu terutama tampak di
peptida (rangkaian asam amino pembentuk Solo, kota yang pernah dinobatkan oleh wali
protein) yang secara alami terkandung dalam bisa kotanya, Joko Widodo, sebagai Kota Keroncong.
kalajengking kuning raksasa dari Israel. Tidak Kota ini memang istimewa. Keroncong dilestarikan
seperti substansi lainnya, peptida ini dapat dengan menyuguhkannya secara rutin kepada
mengalir melalui darah dan berikatan dengan masyarakat.
sel-sel glioma. Topik teks di atas adalah ....
Inti kalimat di atas adalah ....
(A) Gesang, Sang Maestro Keroncong, wafat pada
(A) Para peneliti bekerja di Pusat Kesehatan 20 Mei 2010.
Cedars-Sinai, California, AS. (B) Semangat melestarikan keroncong tetap ada.
(B) Sintesis peptida terkandung dalam bisa (C) Kota Solo dikukuhkan sebagai Kota Keroncong.
kalajengking kuning raksasa dari Israel.
(D) Kota Solo istimewa dengan adanya keroncong.
(C) Peptida dapat mengalir melalui darah dan
berikatan dengan sel-sel glioma. (E) Keroncong dilestarikan di Kota Solo.
(D) Para peneliti mengembangkan TM-601. 36. Beberapa hari menjelang Ramadan,
(E) TM-601 merupakan sintesis peptida. peziarah-peziarah dari berbagai daerah
berdatangan ke kawasan Masjid Agung Banten
33. Kalimat-kalimat berikut ini tidak efektif, kecuali .... lama dan makam Sultan Maulana Hasanudin di
Banten lama, Kota Serang, Banten.
(A) Hasil-hasil perundingan itu yang akan Kalimat di atas dapat diperbaiki dengan ....
dikumpulkan dalam sebuah naskah.
(B) Data semua mahasiswa seluruhnya telah (A) Menghilangkan kata beberapa hari.
disimpan di komputer. (B) Mengganti peziarah-peziarah dengan peziarah.
(C) Jumlah pegawai dan anggota koperasi (C) Menambahkan kata peziarah di depan kata
bertambah. peziarah-peziarah.
(D) Meskipun barang itu tidak mahal, tetapi kami
(D) Menambahkan kata pada di awal kalimat.
tidak mau membelinya.
(E) Menurunnya produksi padi disebabkan karena (E) Memperbaiki kata Ramadan menjadi Ramadhan.
berbagai faktor seperti musim kemarau yang
panjang, hama wereng merajalela, dan lain-lain.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 212
37. .... penerapan kebijakan itu menyebabkan 40. Kalimat yang penulisan kata-katanya sesuai
munculnya rasa tidak puas .... para pendukung dengan EYD adalah ....
setia bupati itu.
Kata-kata yang tepat untuk melengkapi kalimat di (A) Roman "Layar Terkembang" terbit pada zaman
atas adalah .... Pujangga Baru.
(B) Pembukaan Apotek Sehat dihadiri oleh Menteri
(A) ketidak-konsistenan; di antara Kesehatan.
(B) ketidak konsistenan; di antara (C) Hasil ujian Sekolah Menengah Atas diperiksa
(C) ketidakkonsistenan; diantara dengan teknologi komputer.
(D) Ijin pembelian senjata tajam dikeluarkan oleh
(D) ketidakkonsistenan; di antara
aparat keamanan.
(E) ketidak-konsistenan; diantara
(E) Kesempatan berkarir bagi perempuan terbuka
38. Kalimat yang kata-katanya ditulis secara tepat lebar.
adalah ....

(A) Sejumlah tiga per empat dari sampel


mengalami tingkat kehidupan di bawah
garis kemiskinan.
(B) Bank Dunia memperkirakan sekitar 700.000
sampai 1.200.000 hektare pertahun.
(C) Sungguhpun masyarakat kesatuan hukum dan
adat di dalam desa tetap diakui keberadaannya,
kedudukan desa tidak dapat terlepas dari
ikatan Negara Kesatuan Republik Indonesia.
(D) Namun media yang semestinya dapat lebih
mudah diakses masyarakat umum inipun tidak
didistribusikan dengan baik.
(E) Para kandidat kepala desapun melakukan
pendekatan kepada keluarga-keluarga.
39. Penggunaan huruf kapital dalam kalimat berikut
salah, kecuali ....

(A) Untuk menjadi Kepala Daerah, sejumlah


persyaratan harus dipenuhi.
(B) Saat ini Registrasi Haji harus dilakukan jauh
sebelumnya.
(C) Aku dilahirkan pada tahun 1990 di Wilayah
Indonesia Timur.
(D) Hai, Sahabat, apa kabarmu?
(E) Kita harus menyayangi Ibu dan Bapak kita yang
mengasuh kita sejak bayi.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 212
BAHASA INGGRIS
_____________. So far we have been concerned primarily with positive economic theories. Such “scientific” theories
take the real world as an object to be studied, attempting to explain those economic phenomena that are observed.
Positive economics seeks to determine how resources are in fact allocated in an economy. A somewhat different use of
economic theory is normative, taking a definite stance about what should be done. Under the heading of normative
analysis, economists have a great deal to say about how resources should be allocated. For example, an economist
engaged in positive analysis might investigate why and how the American health care industry uses the quantities of
capital, labor, and land that are currently devoted to providing medical services. The economist might also choose to
measure the costs and benefits of devoting even more resources to health care. But when economists advocate that more
resources should be allocated to health, they have implicitly moved into normative analysis.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 sampai


nomor 42.

41. This paragraph should begin with _____

(A) A final feature of most economic models is


the attempt to differentiate carefully between
“positive” and “normative” questions.
(B) The difference between “positive” and
“normative” questions is how resources
should be allocated.
(C) The different use of economic theory is the
attempt to analyze “positive” and “normative”
questions.
(D) A final feature of most economic models is the
attempt to analyze positive theories.
(E) Most economic models are positive and
“normative” analysis.
42. From the passage, we can conclude that _____.

(A) normative economic theory has influenced


most economists
(B) economists tend to use positive economic
theory rather than normative one
(C) both positive and normative economic theories
have been used by economist
(D) either positive or normative economic theories
have not been used by economist
(E) the difference between positive and normative
theories is how to measure the capital

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 212
Sometimes, race and ethnicity are used interchangeably, but it is important to understand that they are two different
things, else they would not have two different names. Race has been defined as, "human population, that is believed to
be distinct in some way from other human beings based on real or imagined physical differences". The racial
classification is rooted more in the idea of biological classification of humans, based on the morphological features, such
as skin color or facial characteristics. More often than not, an individual is externally classified into a racial group,
instead of the individual choosing, where he/she belongs as part of his/her identity. The whole concept of race and
specific racial groupings is often controversial, because of their impact on social identity and how the identity influences
a person’s position in the social fabric. Some examples of race include, Chinese, the Indians, the Arabs, etc. The term
ethnicity is derived from the Greek word ethnos, which roughly translates to ‘nation’. More commonly it is said to be
people of the same race, who share a distinctive culture. In the modern day usage, the word ethnicity is used to reflect
the different kinds of encounters industrialized states have with the different types of so called ‘subordinate’ groups,
such as immigrants and colonized subjects. To explain it further, ethnicity refers not to the physical characteristics, but
to the social traits, which are shared by a certain group of human population. The distinction is made on the basis of
nationality, tribe, religion, faith, language, culture and traditions. The examples of ethnicity include the Hispanics or the
Latin American community, the Native Americans in the United States of America, etc. The first main difference
between race and ethnicity is the fact that race is primarily unitary. A person can only belong to one race, but can have
multiple ethnic affiliations. To elaborate the point further, ethnically a person can be called Irish or Polish, but if the
difference has to be made on the basis of race, then the person is classified as black or white. The next fundamental
difference is that race is socially imposed and is also hierarchical. At the same time, a person has no control over his or
her race. It is more about how you are perceived by others around you. But when it comes to ethnicity, a person can
have control over ethnicity up to a certain limit. We will take an example to understand the point better. If a person is
born in India to Indian parents, but is adopted by a French family in France, ethnically he feels French, eats French food,
speaks French and is well versed with the French history and culture, but is not aware of Indian history, language,
culture, etc. However, when the person travels to the United States, he is treated racially as Asian.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 43 sampai 45. Which of the following statements about the
nomor 47. passage is FALSE?

43. What is the best title of the passage? (A) The word race and ethnicity are occasionally
used to mean each other.
(A) Race and Ethnicity: Similarities and (B) Race is based more on people’s physical
Differences. appearance.
(B) The Differences between Race and Ethnicity (C) The concept of racial labeling might lead to
(C) Race and Ethnicity are Used Interchangeably social conflict.
(D) The Definition of Race and Ethnicity (D) The term ethnicity has always been defined the
same.
(E) Race and Ethnicity: Some Common
(E) Ethnicity is based more on people’s social
Characteristics
characteristics than physical ones.
44. The word ‘fabric’ can best be replaced by ____.
46. What can be inferred from the passage about race
(A) cloth (D) condition and ethnicity?
(B) material (E) gap (A) Race is something that you are born with, but
(C) structure ethnicity can be controlled to some extent.
(B) Race and ethnicity are both innate
characteristics.
(C) Both race and ethnicity might be the reasons for
discrimination.
(D) People can easily identify to which ethnicity
a person belongs, but not to which race he is
affiliated.
(E) People cannot choose which ethnicity and race
they want to belong to.

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 212
47. This passage is most likely found in a textbook of
which of the following subjects?

(A) Geography (D) Psychology


(B) Politics (E) Sociology
(C) Philosophy

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 212
People who drink two or more sweetened soft drinks a week have a much higher risk of pancreatic cancer, an
unusual but __56__ cancer. People who drink mostly fruit juice __57__ sodas did not have the same risk. Sugar may be
to __58__ but people who drink sweetened sodas regularly have other poor health habits. The high levels of sugar in
soft drinks may be increasing the level of insulin in the body, which we think __59__ to pancreatic cancer cell growth.
Insulin which helps the body __60__ sugar is made in the pancreas.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 48 sampai


nomor 52.

48. ...

(A) died (D) dead


(B) death (E) deadly
(C) dying
49. ...

(A) despite (D) less


(B) than (E) other than
(C) instead of
50. ...

(A) blame (D) reject


(B) destroy (E) consume
(C) exceed
51. ....

(A) contributing (D) contributes


(B) contribution (E) contributory
(C) contributed
52. ...

(A) digest (D) produce


(B) metabolize (E) apply
(C) stimulate

c Universitas Indonesia
Halaman 12 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 212
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 53 sampai 58. _____ students studying in a foreign country are
nomor 60. provided with information about literacy practices
and academic culture of that country, they will feel
53. Toni: I’m going to a jazz concert. Do you fancy stranded in that academic environment.
coming along?
Yunita: ____ (A) As
(B) In order that
(A) I don’t listen to jazz.
(C) Unless
(B) Never mind.
(D) As soon as
(C) Sounds fantastic. That’s my type.
(E) Where
(D) That’s incredible!
(E) Sounds great, why not? 59. Performed in Senayan Indoor Stadium during the
school holiday, _____.
54. Lisa: Introduction to Literature’ is only offered
every other semester. (A) many children were attracted by the puppet
Reni: _____ show from Spain
(B) Spain presented its puppet show to attract many
(A) That’s too bad. Now I have to find something children
else. (C) it was brought from Spain a puppet show to
(B) Will you give me another offer? attract many children
(C) I thought it was offered to everyone. (D) the puppet show from Spain attracted many
(D) Can you suggest another book? children
(E) the puppeteers attracted many children to the
(E) There aren’t enough offers this semester.
show
55. Hadi: What emergency measure does the 60. The budget allocated for reducing child-labor will
government usually take to save people from the not be enough until the government agencies are
explosion of a volcano? closely coordinated to use these funds effectively.
Andi: People _____ to leave their houses and From the above sentence we may conclude that
evacuate to a much safer area. _____.

(A) be urged (D) urged (A) the government lacks funds to reduce the rate
(B) urge (E) are urged of child-labor
(C) to be urged (B) the rate of child-labor tends to increase due to
lack of funds
56. Dani was extremely tired when he arrived, because (C) the government has been successful in reducing
he _________ for his flight for three hours. the rate of child-labor
(D) child-labor has been reduced due to the
(A) waited
abundant funds allocated to it
(B) was waiting (E) the funds allocated for reducing child-labor has
(C) had waited been used ineffectively
(D) had been waiting
(E) had been waited
57. The term ’rock’, ____ a shortened form of
’rock-and-roll’, was coined by an American
broadcaster to replace ’rhythm-and-blues’.

(A) it is (D) which it is


(B) which is (E) is
(C) for which

c Universitas Indonesia
Halaman 13 dari 13 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN DASAR
• Matematika Dasar
• Bahasa Indonesia
• Bahasa Inggris

213

Universitas Indonesia
2011
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 12 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

213 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 213
MATA UJIAN : Matematika Dasar, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris
TANGGAL UJIAN : 3 JULI 2011
WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 4. Jika jumlah dua bilangan riil positif berbeda adalah
nomor 17. 2
P dan selisihnya adalah dari bilangan terkecil,
n
1. Sebuah segitiga sama kaki mempunyai alas 20 cm maka bilangan terbesar adalah ....
dan tinggi 15 cm. Jika dalam segitiga tersebut
Pn
dibuat persegipanjang dengan alas terletak pada (A)
alas segitiga dan kedua titik sudut yang lain 2(n + 1)
terletak pada kaki-kaki segitiga, maka luas P (n + 2)
(B)
maksimum persegi panjang tersebut sama dengan 2(n + 1)
.... Pn
(C)
n+1
(A) 75 (D) 200
P (n + 1)
(B) 120 (E) 300 (D)
2(n + 2)
(C) 150 P (n + 2)
2. Jika diketahui 4 suku pertama dari barisan (E)
n+1
y
aritmatika adalah x, y, w, 2y, maka nilai = .... 5. Sebuah bilangan riil x diambil secara acak dari
x
−5 ≤ x ≤ 10. Probabilitas
√ bahwa x adalah solusi
1 dari pertidaksamaan x2 − 6x ≤ 4 adalah ....
(A)
4
1 4
(B) (A)
3 15
1 7
(C) (B)
2 15
(D) 2 8
(C)
(E) 3 15
2

2 6
 (D)
3. Jika A = maka det(6A3 ) = .... 3
−1 3 11
(E)
(A) 27 33 (D) 28 36 15
(B) 27 34 (E) 29 38 6. Tiga buah bilangan a, b, dan c dipilih sedemikian
(C) 28 35 sehingga jika setiap bilangan ditambahkan ke
rata-rata dua bilangan lainnya, maka hasilnya
adalah 50, 60, dan 70. Rata-rata dari a, b, dan c
adalah ....

(A) 20 (D) 50
(B) 30 (E) 60
(C) 40

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 213
7. Jika lim (f (x) − 3g(x)) = 2 dan 10. Jika diketahui x dan y adalah bilangan riil positif di
x→a
lim (3f (x) + g(x)) = 1, maka mana
 x+y = 10,maka nilai minimum dari
x→a 1 1
lim f (x)g(x) = .... 2+ 2+ adalah ....
x→a x y
1 82
(A) − (A)
2 25
1 121
(B) − (B)
4 25
1 41
(C) (C)
4 5
1 82
(D) (D)
2 5
(E) 1 121
(E)
8. Jika panjang sisi BC, AC, dan AB pada segitiga 5
ABC berturut-turut adalah 5, 6, dan 9 cm, maka 11. Dua titik dengan x1 = −a dan x2 = 3a di mana
nilai dari cot(90o − ∠A) adalah .... a 6= 0, terletak pada parabola y = x2 . Garis g
menghubungkan 2 titik tersebut. Jika garis
23
(A) singgung parabola di suatu titik sejajar dengan
27 garis g, maka garis singgung tersebut akan

10 2 memotong sumbu y di ....
(B)
27

10 2 (A) −a2 (D) 4a2
(C)
23 (B) a2 (E) 5a2

4 2 (C) 2a2
(D)
7 12. Titik pada garis y = 3x + 10 yang terdekat dengan

(E) 2 2 titik (3,8) adalah titik P. Jarak titik P dan (3,8)
9. Misalkan a adalah rata-rata dari x1 , x2 , ..., x100 . Jika adalah ....
data berubah dengan pola 11
1 1 1 (A)
x1 + 5, x2 + 10, x3 + 15 dan seterusnya, maka 10
4 4 4 √
rata-rata data menjadi .... 11 10
(B)
10
1 91
(A) a + 2525 (C)
2 10
1 √
(B) a + 2520 91 10
8 (D)
10
1 √
(C) a + 252,5 121 10
4 (E)
10
1
(D) a + 2525 ax + b
4 13. Jika grafik fungsi f (x) =
1 (x − 1)(x − 4)
(E) a + 505 mempunyai garis singgung horizontal pada titik
4
(2, − 1), maka nilai a + b adalah ....

(A) −2 (D) 1
(B) −1 (E) 2
(C) 0

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 213
2 2
14. Jika diketahui bahwa a log b + b log a = 1 di mana Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 18 sampai
a, b > 0 dan a, b 6= 1, maka nilai a + b = .... nomor 20.

a2 + 1 18. Misalkan x1 dan x2 adalah akar-akar dari


(A)
a persamaan kuadrat x2 + px + q = 0 yang

(B) 2 a merupakan bilangan bulat. Jika diketahui bahwa
p + q = 2010, maka akar-akar persamaan tersebut
(C) 2a
adalah ....
(D) a2

(E) a1+ 2 (1) −2012

15. Jika x1 dan x2 merupakan akar-akar persamaan (2) −2010


4x2 + bx + 4 = 0, b 6= 0, maka (3) −2
x−1 −1 3 3 2
1 + x2 = 16(x1 + x2 ) berlaku untuk b − b sama (4) 0
dengan ....
π
19. Jika x pada 0 < x < memenuhi pertidaksamaan
(A) 0 atau − 12 2
1 − cos x < tan x − sin x, maka pernyataan berikut
(B) −10 atau − 12 yang benar adalah ....
(C) −20 atau − 30
(1) 0 < 4x − π < π
(D) −42 atau − 56
1
(E) 42 atau 56 (2) √ ≤ sin x < 1
2
16. Jika sin 17◦ = a, maka cot 253◦ + csc 253◦ = .... (3) −1 < cos 2x ≤ 0
a−1 (4) 0 ≤ tan x ≤ 1
(A) √
1 − a2 20. Diketahui bahwa A, B, C adalah adalah 3 buah titik
1−a yang berbeda yang terletak pada kurva y = x2 di
(B) √
1 − a2 mana garis yang menghubungkan titik A dan B
a−1 sejajar dengan sumbu x. Ketika ketiga titik
(C) √ 2 dihubungkan, akan terbentuk sebuah segitiga
a −1
siku-siku dengan luas daerah sama dengan 5. Absis
1−a
(D) √ 2 titik B adalah ....
a −1
−a − 1 (1) 5
(E) √ √
1 − a2 (2) 5
17. Banyaknya pasangan bilangan bulat (x, y) yang (3) −5
memenuhi sistem pertidaksamaan √
(4) − 5
x − y + 2 ≥ 0, 4x + 5y ≤ 20, x ≥ 0, dan 0 ≤ y ≤ 3
adalah ....

(A) 15 (D) 12
(B) 14 (E) 10
(C) 13

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 213
BAHASA INDONESIA
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 sampai 23. Penggunaan tanda baca secara tepat terdapat pada
nomor 40. kalimat ....

21. Ruang dalam (ndalem) merupakan pusat dari (A) Kami akan membeli perlengkapan rumah:
sebuah rumah. Bagian belakang rumah, yang kursi tamu, lemari pakaian, tempat tidur, dan
disebut njero omah, dibagi menjadi tiga ruangan meja makan.
penting, yaitu senthong tengen (kanan), senthong (B) Menteri Kesehatan mengatakan, bahwa
tengah (tengah), dan senthong kiwa (kiri). Senthong penyakit flu burung telah merebak ke berbagai
tengen biasanya digunakan untuk bersemedi, negara.
bermeditasi, atau mendekatkan diri kepada Tuhan.
(C) Artikel yang berjudul "Bahasa dalam Politik"
Senthong tengah khusus untuk pasangan pengantin
dikarang oleh Drs. P. Ari Subagio M.Hum.
atau pasangan ayah dan ibu. Senthong kiwa biasanya
berfungsi sebagai tempat menyimpan padi atau (D) Mantan Presiden Republik Indonesia,
beras dan simbol-simbol Dewi Sri lainnya. Megawati memberikan pandangan terhadap
Paragraf di atas dikembangkan dengan cara .... keadaan negara kita saat ini.
(E) Wah, kalau caranya seperti itu banyak orang
(A) proses (D) rincian yang tidak setuju untuk memilih dia sebagai
(B) umum khusus (E) penambahan ketua partai.
(C) penjelasan 24. .... penerapan kebijakan itu menyebabkan
22. Pulau Penyengat yang berpenduduk 1.000 jiwa itu munculnya rasa tidak puas .... para pendukung
memiliki nama lain, yaitu Maskawin, karena pulau setia bupati itu.
tersebut merupakan maskawin Sultan Kata-kata yang tepat untuk melengkapi kalimat di
Mahmudsyah, raja kedelapan Kesultanan Riau atas adalah ....
Lingga ketika ia mempersunting Engku Putri Raja
Hamidah.
(A) ketidak-konsistenan; di antara
Gagasan utama kalimat tersebut adalah .... (B) ketidak konsistenan; di antara
(C) ketidakkonsistenan; diantara
(A) Pulau Penyengat berpenduduk 1.000 jiwa.
(D) ketidakkonsistenan; di antara
(B) Pulau Penyengat merupakan maskawin Sultan
Mahmudsyah. (E) ketidak-konsistenan; diantara
(C) Sultan Mahmudsyah adalah raja kedelapan 25. Ragam formal yang paling tepat digunakan
Kesultanan Riau Lingga. moderator ketika membuka sesi tanya jawab dalam
(D) Pulau Penyengat memiliki nama lain. berdiskusi adalah ....
(E) Sultan Mahmudsyah mempersunting Engku (A) Baiklah, saya akan membuka sesi tanya jawab
Putri Raja Hamidah. untuk tiga orang penanya dahulu.
(B) Saya persilakan bagi yang mau bertanya untuk
maju ke depan.
(C) Saya persilakan tiga orang penanya pertama
untuk memberikan pertanyaan.
(D) Bagi Anda yang ingin bertanya, saya persilakan.
(E) Silakan, siapa yang ingin bertanya?

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 213
26. Lima menit lewat tengah malam di Svalbard. Alam 27. Orang dengan mudah mengingat Kosta Rika
liar tengah berjaga dan berderik. Di ujung muara sebagai Negeri Pisang dan Belanda tenar dengan
yang terlindung pada gugusan pulau di antara sebutan Negeri Bunga Tulip. Sementara itu, orang
Norwegia dan Kutub Utara, sekawanan dara-laut Selandia Baru senang apabila disebut berasal dari
Arktika melayang tinggi dan terbang melingkar di Negeri Kiwi dan Jepang masyhur dengan Negeri
bawah cahaya siang yang tak kunjung hilang. Sakura. Lalu, bagaimana dengan Indonesia?
Mereka gelisah. Pasalnya, sepasang burung camar Semula saya menduga identitas Indonesia lebih
biru keabu-abuan–pemangsa anak ayam, pencuri cocok dengan tanaman padi. Paling tidak, sejak
telur, predator bersayap yang hebat di kanak-kanak kita dengan mudah menemukan
Arktika–sedang mendekat dari timur. Dara-dara tanaman padi tidak jauh dari rumah. Murid-murid
laut sengit bertahan. Mereka mengelebatkan sekolah dengan mudah melihat padi dan kapas
paruh-paruhnya yang merah kepada kawanan pada lambang negara. Ungkapan kemakmuran
camar dan bergerombol menjadi awan yang tajam. yang diucapkan pejabat juga terkait dengan
Penulis teks tersebut berusaha .... pertanian tanaman padi sehingga memunculkan
citra di dalam benak bahwa negeri ini adalah negeri
(A) Menceritakan suasana alam di tengah malam di tanaman padi. Akan tetapi, identitas ini tidak
muara antara Norwegia dan Kutub Utara. mewakili citra seluruh negeri ini. Tanaman padi
(B) Menggambarkan suasana pertempuran antara hanya ditemukan di wilayah tertentu di Sumatera,
burung dara-laut Arktika dan burung camar. Jawa, dan sebagian kecil Sulawesi bagian selatan.
(C) Menjelaskan suasana tengah malam di Apa kesimpulan yang dapat ditarik dari wacana di
Svalbard. atas?
(D) Menunjukkan cara burung dara-laut Arktika
(A) Setiap negara memiliki identitas berdasarkan
bertahan dari serangan musuh.
hasil produksi terkenal negara tersebut.
(E) Menceritakan kegelisahan burung dara-laut
(B) Indonesia dikenal sebagai negara padi karena
Arktika saat berhadapan dengan musuh.
padi menjadi salah satu unsur lambang negara.
(C) Padi dapat ditemukan di seluruh wilayah
Indonesia sehingga menjadi ciri khas kita.
(D) Identitas Indonesia tidak bisa diwakili padi
karena tanaman padi tidak menjadi tanaman
utama di seluruh wilayah RI.
(E) Indonesia tidak memiliki identitas seperti
negara-negara lain.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 213
28. Membuat karangan dan membuat ringkasan 30. Sejak pengurusan izin usaha, investor memasuki
merupakan dua sejawat yang berhubungan erat. labirin dengan lama waktu pengurusan izin hingga
Menyusun karangan melibatkan analisis dan 151 hari dan melewati belasan tahapan atau pintu.
sintesis. Analisis dan sintesis dengan sendirinya Labirin dalam kalimat tersebut mengandung makna
bergayutan. Setelah menganalisis, orang akan ....
membuat sintesis. Untuk meringkas bacaan, kita
harus menafsirkan isinya, menguraikan (A) sesuatu yang memakan waktu
unsur-unsurnya, memisahkan pikiran-pikiran (B) sesuatu yang berbelit-belit
utamanya dan penjelasnya (analisis), kemudian
(C) urusan yang bertahap
membuat rekonstruksi kerangka bacaan, dan
menyusun ringkasannya (sintesis). (D) sistem banyak pintu
Berdasarkan teks di atas, pernyataan yang paling (E) jalan yang panjang
tepat dengan isi bacaan adalah ....
31. Dengan demikian, maka sasaran pemerintah
(A) Meringkas dan mengarang merupakan menurunkan harga BBM dapat terwujud untuk
kegiatan yang saling berkaitan. mengurangi aksi-aksi kontroversial apa pun yang
(B) Mengarang melibatkan analisis dan sintesis. mengarah pada sikap anarkis masyarakat.
Kalimat tersebut tidak baku karena ....
(C) Meringkas melibatkan analisis dan sintesis.
(D) Meringkas dan mengarang merupakan (A) Setelah penggunaan kata dengan demikian tidak
kegiatan yang melibatkan analisis dan sintesis. diperlukan kata maka.
(E) Mengarang merupakan kegiatan awal sebelum (B) Setelah penggunaan kata dengan demikian tidak
melakukan sintesis. diperlukan tanda koma (,).
29. Pada masa lalu, Dago adalah daerah elite tempat (C) Penulisan BBM seharusnya B.B.M.
tinggal orang Belanda, Cina, dan orang asing (D) Penulisan kata apa pun salah.
lainnya. Namun, kini kawasan Dago mengalami (E) Penggunaan kata pada tidak tepat.
perubahan total dari kawasan hunian menjadi
kawasan bisnis. Perubahan fungsi ini mengubah
pola hidup warga Dago. Saat ini, banyak warga
Dago membuka usaha di sepanjang Jalan Dago.
Sepanjang Jalan Dago dipenuhi oleh hotel, butik,
restoran, bank, dan tempat-tempat hiburan lainnya.
Gagasan pokok paragraf tersebut adalah ....

(A) Pada masa lalu Dago adalah daerah elite tempat


tinggal kaum nonpribumi.
(B) Perubahan fungsi mengubah pola hidup warga
Dago.
(C) Kawasan Dago mengalami perubahan total dari
kawasan hunian menjadi kawasan bisnis.
(D) Sebagian warga Dago mengubah rumah
mereka menjadi tempat usaha.
(E) Saat ini Jalan Dago dipenuhi hotel, butik,
restoran, bank, dan tempat-tempat hiburan
lainnya.

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 213
32. Mula-mula, tidak seorang pun dari para peneliti itu 34. Di antara kalimat-kalimat berikut, yang merupakan
berani menduga, tetapi jelas mereka telah kalimat baku adalah ....
menemukan kerangka satu sosok selengkap Lucy,
tetapi tidak seperti Lucy atau sosok lain yang (A) Film ini menceritakan tentang seorang pria
pernah mereka saksikan. yang telah beristri tetapi berselingkuh dengan
Kalimat di atas dapat diperbaiki menjadi .... seorang model cantik yang pernah dipacarinya
dulu sebelum menikah dengan istrinya.
(A) Mula-mula, tidak seorang pun dari para (B) Perekonomian yang kurang baik menjadi faktor
peneliti itu berani menduga, tetapi jelas utama dari pergaulan bebas yang dilakukan.
mereka telah menemukan kerangka satu sosok
(C) Akibat dari perbuatan tersebut sangatlah
selengkap Lucy. Tapi, tidak seperti Lucy atau
fatal, ada yang dikucilkan dan ditinggalkan
sosok lain yang pernah mereka saksikan.
teman-temannya, dikucilkan dari keluarganya,
(B) Awalnya tidak seorang pun dari para peneliti mendapatkan kesan yang buruk dari
itu berani menduga, tetapi jelas mereka telah masyarakat.
menemukan kerangka satu sosok selengkap
(D) Karena penyesalan selalu datang terlambat
Lucy, tetapi tidak seperti Lucy atau sosok lain
setelah kita mengalami kenyataan-kenyataan
yang pernah mereka saksikan.
yang pahit.
(C) Mula-mula, tidak seorang pun dari para
(E) Akhirnya, model tersebut berhubungan lagi
peneliti itu berani menduga, tetapi jelas
dengan pria-pria yang telah menyakiti hatinya
mereka telah menemukan kerangka satu sosok
di masa lampau, tetapi dengan maksud
selengkap Lucy yang tidak seperti Lucy atau
memeras harta kekayaannya.
sosok lain yang pernah mereka saksikan.
(D) Tidak seorang pun dari para peneliti itu berani 35. Alokasi anggaran untuk bidang pertahanan dan
menduga bahwa mereka telah menemukan keamanan tahun ini dirasakan belum memadai
kerangka satu sosok selengkap Lucy yang tidak bagi Polri untuk memelihara keamanan dan
seperti Lucy atau sosok lain yang pernah ketertiban masyarakat.
mereka saksikan pada awalnya. Alokasi dalam kalimat tersebut mengandung
(E) Pertama, tidak seorang pun dari para peneliti maksud ....
itu berani menduga, tetapi jelas mereka telah
menemukan kerangka satu sosok selengkap (A) penempatan (D) penetapan
Lucy, tetapi tidak seperti Lucy atau sosok lain (B) penjatahan (E) pemenuhan
yang pernah mereka saksikan. (C) penyediaan
33. Sejalan dengan arah pelaksanaan politik luar negeri 36. Kalimat yang efektif di bawah ini adalah ....
RI serta sekaligus dalam upaya menyerap masukan
dari berbagai pemangku kepentingan, Departemen (A) Korban banjir itu telah diberikan bantuan beras,
Luar Negeri dalam tahun 2010 telah melakukan selimut, bahan makanan dan bantuan darurat
berbagai kegiatan, seperti seminar, sosialisasi, dan lainnya untuk membantu mereka yang terkena
pertemuan kelompok ahli, baik di Jakarta maupun musibah tersebut.
di berbagai daerah. (B) Banjir bandang merendam sebelas desa di
Gagasan pokok kalimat di atas adalah .... Kecamatan Jeruk Legi, Jawa Tengah.
(C) Banjir itu yang terparah selama 25 tahun
(A) Arah pelaksanaan politik luar negeri RI. terakhir.
(B) Arah pelaksanaan politik luar negeri (D) Banjir mengakibatkan seorang warga tewas
Departemen Luar Negeri dan upaya menyerap terhanyut di Sungai Jambu.
masukan dari pemangku kepentingan. (E) Luapan air itu berasal dari beberapa
(C) Kegiatan Departemen Luar Negeri sejalan sungai-sungai yang terdapat di Cilacap bagian
dengan arah pelaksanaan politik luar negeri. barat.
(D) Departemen Luar Negeri melakukan kegiatan.
(E) Pertemuan kelompok ahli baik di Jakarta
maupun di berbagai daerah.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 213
37. Pasar kerja penelitian di negeri kita cukup banyak. 40. Penulisan bilangan secara tepat terdapat dalam
Tentu saja yang dimaksud di sini adalah penelitian kalimat ....
terapan yang dapat digunakan untuk
meningkatkan mutu keadaan atau hasil suatu (A) Perjalanan itu memakan waktu 5 jam.
keadaan dalam masyarakat. Penelitian (B) Sejumlah 21 orang tewas dan 5 orang terluka
eksploratoris atau jenis penelitian lain yang bersifat parah dalam kecelakaan itu.
teoretis juga memiliki pasar kerja, tetapi biasanya
(C) Besok saya membeli tiga puluh lima ekor ayam.
sangat terbatas. Ada juga dana yang disediakan
oleh yayasan yang besar, seperti Toyota Foundation (D) Di kelas itu ada tiga puluh peserta ujian, yakni
dan Ford Foundation. Bahkan, tersedia dana yang 16 pria dan 14 wanita.
besar yang ditawarkan oleh pemerintah, seperti (E) Sekarang bacalah penjelasannya pada halaman
sejumlah proyek yang didukung oleh Kementerian 1.150.
Pendidikan Nasional. Belum lagi perusahaan atau
lembaga lain yang berkepentingan terhadap
penelitian tertentu. Pada dasarnya, pasar kerja
penelitian di Indonesia terbuka lebar.
Gagasan pokok paragraf di atas terdapat pada ....

(A) awal kalimat


(B) kalimat kedua
(C) awal dan akhir kalimat
(D) akhir kalimat
(E) semua kalimat
38. Penulisan gabungan kata berikut benar, kecuali ....

(A) adakalanya, bagaimana, barangkali


(B) bujur sangkar, belasungkawa, beasiswa
(C) segitiga, sukarela, simpang empat
(D) kambing hitam, kakilima, kacamata
(E) sediakala, saripati, dukacita
39. Di antara lima kalimat berikut, kalimat yang
penulisannya benar dari segi kaidah penulisan
huruf adalah ....

(A) Garuda Indonesia membuka kembali jalur


penerbangan ke Amsterdam.
(B) Pengumuman hasil ujian masuk perguruan
tinggi dapat dilihat pada harian Kompas.
(C) Artikel berjudul ”Perjalanan Evolusi” dalam
National Geographic Indonesia sangat menarik
perhatian.
(D) Tim Ekspedisi 7 Puncak Dunia berhasil
mengibarkan bendera merah putih di puncak
kilimanjaro Afrika.
(E) Sungai yang melintasi kota kami, yaitu sungai
Cisadane, sudah terpolusi.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 213
BAHASA INGGRIS
Refugees are obviously not a new phenomenon. It has been said that Adam and Eve share the dubious honor of
being the first refugees. In biblical times the Hebrews, to escape from slavery under the pharaos, fled from Egypt in one
of the first recorded collective migrations. Throughout history, wars, invasions, and religious and political persecutions
have left a trail of refugees and a concomitant acceptance of the right in churches, mosques, and other holy places. The
17th century Dutch jurist Hugo Grotius, himself a refugee, declared that “permanent residence ought not to be denied
to foreigners who, expelled from their homes, are seeking a refuge, provided that they submit themselves to the
established government and observe any regulations which are necessary to avoid strifes.” However, until the 20th
century, there were no international agreements covering the right of asylum. Only in a few instances appropriate
national legislation was enacted.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 sampai


nomor 42.

41. The topic of this paragraph is ____.

(A) the predicament of refugees


(B) the development of refugees
(C) refugees’ right of permanent residence
(D) solution for refugees
(E) refugees over the ages
42. The paragraph following the passage most likely
discusses _____.

(A) refugees’ loss of freedom


(B) examples of proper legislation regulating
refugees
(C) the government’s act to ban refugees
(D) the fight of modern refugees
(E) new residence for refugees

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 213
Floods are second only to fire as the most common of all natural disasters. They occur almost everywhere in the
world, resulting in widespread damage and even death. Consequently, scientists have long tried to perfect their ability
to predict floods. So far, the best that scientists can do is to recognize the potential for flooding in certain conditions.
There are a number of conditions, from deep snow on the ground to human error, that cause flooding.
When deep snow melts, it creates a large amount of water. Although deep snow alone rarely causes floods, when it
occurs together with heavy rain and sudden warmer weather, it can lead to serious flooding. If there is a fast snow melt
on top of frozen or very wet ground, flooding is more likely to occur than when the ground is not frozen. Frozen
ground or ground that is very wet and already saturated with water cannot absorb the additional water created by the
melting snow. Melting snow also contributes to high water levels in rivers and streams. Whenever rivers are already at
their full capacity of water, heavy rains will result in the rivers overflowing and flooding the surrounding land.
Rivers that are covered in ice can also lead to flooding. When ice begins to melt, the surface of the ice cracks and
breaks into large pieces. These pieces of ice move and float down the river. They can form a dam in the river, causing the
water behind the dam to rise and flood the land upstream. If the dam breaks suddenly, then the large amount of water
held behind the dam can flood the areas downstream too.
Broken ice dams are not the only dam problems that can cause flooding. When a large human-made dam breaks or
fails to hold the water collected behind it, the results can be devastating. Dams contain such huge amounts of water
behind them that when sudden breaks occur, the destructive force of the water is like a great tidal wave. Unleashed dam
waters can travel tens of kilometers, cover the ground in meters of mud and debris, and drown and crush every thing
and creature in their path.
Although scientists cannot always predict exactly when floods will occur, they do know a great deal about when
floods are likely, or probably, going to occur. Deep snow, ice-covered rivers, and weak dams are all strong conditions for
potential flooding. Hopefully, this knowledge of why floods happen can help us reduce the damage they cause. (418)

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 43 sampai 45. The word “ debris ” in paragraph 4 is closest in
nomor 47. meaning to _____.

43. The best title of the passage is _____. (A) residue (D) leavings
(A) The Most Common Natural Disaster (B) leftovers (E) garbage
(C) wreckage
(B) Potential Circumstances for Flooding
46. It can be concluded from the text that the scientists
(C) Scientists’ Ability to Predict Floods
_____.
(D) Damages Caused by Flood
(E) Prevention of Potential Flooding (A) have come very close to knowing when floods
will occur
44. The following statement is TRUE according to the (B) are required to provide some help when
2nd paragraph _____ flooding occurs
(C) believe that flooding is the most common
(A) Flooding occurs when melting snow makes the
natural disaster
level of a river rise.
(D) have sufficient knowledge to recognize
(B) Melting deep snow together with heavy rain
potential flooding conditions
rarely cause flooding.
(E) are trying to reduce damage caused by floods
(C) Melting snow causes pieces of ice to block the
river, which causes flooding. 47. The purpose of the writer is _____.
(D) Pieces of ice move and float down the river,
making the water too cold. (A) to criticize the scientists
(E) Ground saturated by water will easily absorb (B) to ask for actions to help flooding victims
melting snow. (C) to inform the readers on how to stop flooding
(D) to clarify the impacts of flooding
(E) to explain the conditions that can cause flooding

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 213
Research has found that people sleep better at different times during their daily cycle. For example, some people
function better if they go to sleep early and rise early, __ 56 __ others feel more rested if they stay up late and sleep in.
Many people don’t pay attention to the __ 57 __ of their sleep. Yet delaying or __ 58 __ the time you go to sleep can have
a major impact on how you feel when you wake up. The __ 59 __ of sleep the average adult needs each night also varies.
Some people may be fine with six hours sleep, while others need up to nine hours per night. A scientist points out that
those who follow a __ 60 __ sleep schedule are more apt to function better on fewer hours, but she adds that most adults
need at least six hours of sleep each night.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 48 sampai


nomor 52.

48. ...

(A) when (D) so that


(B) although (E) while
(C) since
49. ...

(A) timing (D) habit


(B) way (E) regularity
(C) effects
50. ...

(A) alter (D) alteration


(B) altered (E) alternative
(C) altering
51. ...

(A) number (D) whole


(B) total (E) amount
(C) sum
52. ...

(A) regular (D) regularity


(B) regulator (E) regulation
(C) regularly

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 213
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 53 sampai 58. Renata: Do you know why Indi wasn’t in class this
nomor 60. morning?
Indra: She ____ sick. She had a terrible headache
53. Which response is NOT possible? last night.
Rama: I finally finished the project I was working
on. (A) would rather be
Kris: _____ (B) would have been
(A) I couldn’t have done better! (C) must have been
(B) What is your next project? (D) had better be
(C) You’ve been working very hard. (E) should have been
(D) Will you have completed it by tomorrow? 59. _____ is known by anyone rowing a boat in a strong
(E) It’s about time you finished it. wind.

54. _____ students studying in a foreign country are (A) Whether it is easier to go with the wind than
provided with information about literacy practices against it
and academic culture of that country, they will feel (B) When it is easier to go with the wind than
stranded in that academic environment. against it
(C) That it is easier to go with the wind than against
(A) As
it
(B) In order that (D) It is easier to go with the wind than against it
(C) Unless (E) Where it is easier to go with the wind than
(D) As soon as against it
(E) Where 60. Having survived the impact of the international financial
55. Dani was extremely tired when he arrived, because crisis, the insurance industry expects a steady
he _________ for his flight for three hours. growth in 2011. The italic phrase means _____ the
insurance industry has survived the impact of the
(A) waited international financial crisis.
(B) was waiting (A) although
(C) had waited (B) while
(D) had been waiting (C) because
(E) had been waited (D) in order that
56. Malnutrition among children ____ not only in (E) whenever
low-income families but also among high-income
earners is caused by economic factors as well as the
habits and lifestyle of parents.

(A) occur (D) occurring


(B) occurred (E) to occur
(C) they occur
57. The term ’rock’, ____ a shortened form of
’rock-and-roll’, was coined by an American
broadcaster to replace ’rhythm-and-blues’.

(A) it is (D) which it is


(B) which is (E) is
(C) for which

c Universitas Indonesia
Halaman 12 dari 12 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN DASAR
• Matematika Dasar
• Bahasa Indonesia
• Bahasa Inggris

214

Universitas Indonesia
2011
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 13 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

214 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 214
MATA UJIAN : Matematika Dasar, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris
TANGGAL UJIAN : 3 JULI 2011
WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 4. Tiga buah garis lurus l1 , l2 , dan l3 mempunyai
nomor 18. gradien masing-masing 2, 3, dan 4. Ketiga garis ini
2 2
memotong sumbu y di titik yang sama. Jika jumlah
1. Jika diketahui bahwa a log b + b log a = 1 di mana nilai x dari titik potong dengan sumbu x dari ketiga
a, b > 0 dan a, b 6= 1, maka nilai a + b = .... 1
garis adalah , maka persamaan garis l2 adalah ....
9
a2 + 1
(A) (A) 117x − 39y = 4
a

(B) 2 a (B) 117x + 39y = 4
(C) 2a (C) 117x − 39y = −4
(D) a 2
(D) 39x + 117y = 4

(E) a 1+ 2
(E) 39x − 117y = −4
2. Banyaknya solusi yang memenuhi persamaan 5. Jika (x − y)2 − (x + y)2 > 0, maka ....
berikut
√ adalah
√ ....
2+x+ 2−x=x (A) x > 0 dan y > 0
(B) x < 0 dan y > 0
(A) 4 (D) 1
(C) (x < 0 dan y < 0) atau (x > 0 dan y > 0)
(B) 3 (E) 0
(D) (x < 0 dan y > 0) atau (x > 0 dan y < 0)
(C) 2
(E) x > y > 0
3. Himpunan penyelesaian dari persamaan
3
log3 log(3x+1 − 2) = 1 + 3 log x adalah .... 6. Jika A adalah matriks berukuran 3 x 3 dan
det(A) = −3, maka det(2A) = ....
(A) {1}
(B) {0} (A) −24
(C) {−1} (B) −8
(D) {3 log 2} (C) −9
(E) { } (D) −6
1
(E)
8

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 214
 π
7. Grafik fungsi y = a sin bx + − d memiliki 11. Jika a3 − b3 = 3a
2
b + 24ab2 dimana a > 0, b > 0,
c a−b
2π maka log adalah ....
periode , nilai minimum −5, dan nilai 3
3
maksimum 3 yang dicapai saat berpotongan √
dengan sumbu y. Jika a > 0 dan c bilangan bulat, (A) 3 log a + 2 log b
maka nilai dari ad − bc adalah .... (B) (log a + 2 log b)3
1
(A) −6 (D) 2 (C) (log a + 2 log b)
3
(B) −2 (E) 6 1
(D) log(log a + 2 log b)
(C) 0 3
√ (E) 3(log a + 2 log b)
8. Jika pertidaksamaan 2 sin2 x + 3 sin x − 3 ≥ 0
mempunyai penyelesaian dalam interval 12. log(a3 b7 ), log(a5 b12 ), log(a8 b15 ) adalah tiga suku
π
≤ x ≤ π , maka selisih nilai terbesar dan terkecil pertama dari barisan aritmatika. Jika diketahui
2 suku ke-12 dari barisan tersebut adalah log bn ,
dari x adalah ....
maka n adalah ....
(A) 0
π (A) 40 (D) 112
(B)
12 (B) 56 (E) 143
π
(C) (C) 76
6
π x−3
(D) 13. lim p √ = ....
3 x→3 x + 3 − 2 3x
π √ √
(E) (A) −2 3 (D) 2 3
2 √ √
(B) − 3 (E) 3 3
9. Banyaknya bilangan positif yang habis membagi √
1400 adalah .... (C) 3
14. Nilai maksimum dari f (x) = 2 cos 2x + 4 sin x,
(A) 3 (D) 12 untuk 0 < x < π, adalah ....
(B) 6 (E) 24
(A) 4 (D) −6
(C) 9
 x  x (B) 3 (E) −12
1 1
10. Jika diketahui persamaan + +a=0 (C) 2
9 3
mempunyai penyelesaian bilangan riil x positif, 15. Dua titik dengan x1 = −a dan x2 = 3a di mana
maka nilai a yang memenuhi adalah .... a 6= 0, terletak pada parabola y = x2 . Garis g
menghubungkan 2 titik tersebut. Jika garis
(A) −∞ < a < −2 singgung parabola di suatu titik sejajar dengan
(B) −∞ < a < 0 garis g, maka garis singgung tersebut akan
memotong sumbu y di ....
(C) −∞ < a < 2
(D) −2 < a < 0 (A) −a2 (D) 4a2
(E) 0 < a < 2 (B) a2 (E) 5a2
(C) 2a2

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 214
16. Diketahui bahwa A, B, C adalah adalah 3 buah titik 20. Pada suatu ujian yang diikuti oleh 50 orang
yang berbeda yang terletak pada kurva y = x2 di mahasiswa diperoleh nilai rata-rata ujian adalah 30
mana garis yang menghubungkan titik A dan B dengan median 40, simpangan baku 15, dan
sejajar dengan sumbu x. Ketika ketiga titik simpangan kuartil 25. Untuk memperbaiki nilai
dihubungkan, akan terbentuk sebuah segitiga rata-rata, semua nilai dikalikan 2 kemudian
siku-siku dengan luas daerah sama dengan 5. dikurangi 10. Akibat yang terjadi adalah ....
Ordinat titik B adalah ....
(1) Meannya menjadi 50.

(A) 5 (D) 10 (2) Simpangan bakunya menjadi 30.
(B) 5 (E) 25 (3) Mediannya menjadi 70.

(C) 10 (4) Simpangan kuartilnya menjadi 50.
17. Nilai minimum dari −x − 3y yang memenuhi
2y − x ≤ y + x ≤ 3y, 2y + x − 20 ≤ 0, 9 − y − x ≤ 0
adalah ....

(A) −35 (D) −21


(B) −28 (E) −15
(C) −25
18. Sebuah titik (x, y) dalam bidang koordinat
kartesius, di mana x dan y bilangan bulat dengan
|x| ≤ 4 dan |y| ≤ 4, dipilih secara acak. Setiap titik
mempunyai peluang yang sama untuk terpilih.
Peluang terpilihnya titik yang jaraknya dari titik
asal tidak lebih dari 2 adalah ....
15
(A)
81
13
(B)
81
13
(C)
64
9
(D)
64
4
(E)
16

Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 19 sampai


nomor 20.

19. Misalkan x1 dan x2 adalah akar-akar dari


persamaan kuadrat x2 + px + q = 0 yang
merupakan bilangan bulat. Jika diketahui bahwa
p + q = 2010, maka akar-akar persamaan tersebut
adalah ....

(1) −2012
(2) −2010
(3) −2
(4) 0

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 214
BAHASA INDONESIA
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 sampai 23. Subjek kalimat tidak ditemukan dalam kalimat ....
nomor 40.
(A) Empat tingkat di atas kaki candi bernama
21. Kalimat yang tidak efektif adalah .... Rupadhatu.
(B) Pascaoperasi pertama kondisinya lebih baik bila
(A) Peraturan ibaratnya bisa berubah setiap hari, dibandingkan saat pertama kali datang.
tetapi tanpa semangat menghormati dan
melindungi minoritas, masalah akan tetap (C) Melihat burung yang terbang sulit
muncul. membayangkan mereka berasal dari keluarga
(B) Air yang dimaksud adalah perairan pedalaman besar Dinosaurus theropod.
ataupun laut wilayah Indonesia. (D) Tidak kelihatan bahwa dia terkejut akan
(C) Dalam konteks kasus hukum AM yang pernyataanku.
menolak diperiksa sebagai tersangka sampai (E) Tak ada kata terlambat untuk memperbaiki diri.
ada putusan MK terhadap keabsahan Jaksa
24. (1) Padangpanjang terletak sekitar 72 km di sebelah
Agung, sebenarnya suatu hal yang tidak
tenggara Kota Padang ke arah Bukittinggi. (2) Kota
relevan.
ini diapit Gunung Merapi dan Gunung Singgalang.
(D) Seorang sahabat asal Singapura yang bosan
(3) Kota yang luasnya hanya 23 km2 ini merupakan
melihat keteraturan di negerinya bahagia sekali
kota yang nyaman dikunjungi. (4) Tampaknya,
ketika pertama kali ke Bali.
setiap anggota masyarakat di kota ini saling kenal.
(E) Oleh karena itu, pemberdayaan masyarakat (5) Pasar, tempat hiburan, dan terminal dapat
pesisir tidak semata memerlukan penguatan dijangkau dengan berjalan kaki atau naik bendi. (6)
ekonomi, tetapi juga memerlukan penguatan Pemandangan alamnya indah. (7) Sejauh mata
posisi politiknya. memandang, tampak pepohonan yang hijau. (8)
22. Kalimat yang ditulis dengan ejaan yang baku Hujan yang mengguyur kota sepanjang waktu
adalah .... membuat udara selalu sejuk.
Kalimat yang mengganggu keutuhan paragraf
(A) Selain itu mereka juga menerima tantangan tersebut adalah ....
berusaha yang penuh resiko.
(A) kalimat (2) (D) kalimat (6)
(B) Bahan tertulis yang diberikan umumnya
berupa foto kopi bahan presentasi. (B) kalimat (4) (E) kalimat (8)
(C) Pada 2010/2011 prosentase anggaran (C) kalimat (5)
pendidikan terhadap PDB di Indonesia 25. (1) Tembakau berkualitas baik versi petani boleh
tergolong paling kecil. jadi dikategorikan sedang dan rendah oleh
(D) Diharapkan kegiatan ini dapat menimbulkan pengusaha. (2) ...., petani umumnya bertekuk lutut
dampak positif terhadap perkembangan dusun oleh vonis harga jual yang ditentukan pengusaha.
dalam jenjang hierarki pemerintahan desa. Kata penghubung yang tepat untuk
(E) Dengan menerbitkan buku ini kami ingin menggabungkan kalimat (1) dan (2) adalah ....
menyumbangkan sesuatu yang konkrit
(A) sebab itu
tentang aspirasi perempuan Indonesia sebagai
manusia dan anggota masyarakat yang sedang (B) sehingga
membangun. (C) oleh karena itu
(D) sebab
(E) jadi

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 214
26. Sampai saat ini kita belum pernah dapat membuat 27. Pasar kerja penelitian di negeri kita cukup banyak.
lubang cukup dalam untuk mengungkap isi bumi. Tentu saja yang dimaksud di sini adalah penelitian
Informasi tentang struktur dalam bumi terapan yang dapat digunakan untuk
disimpulkan dari informasi seismik. Layaknya meningkatkan mutu keadaan atau hasil suatu
gelombang lain, kecepatan rambat gelombang keadaan dalam masyarakat. Penelitian
gempa bumi akan berbeda ketika melalui bahan eksploratoris atau jenis penelitian lain yang bersifat
yang berbeda. Dari catatan seismograf, kita dapat teoretis juga memiliki pasar kerja, tetapi biasanya
menyimpulkan isi perut bumi. Ahli Geologi, Katili, sangat terbatas. Ada juga dana yang disediakan
mengibaratkan gelombang gempa adalah sinar-X, oleh yayasan yang besar, seperti Toyota Foundation
sedangkan catatan seismografnya adalah foto dan Ford Foundation. Bahkan, tersedia dana yang
rontgennya. Secara kasar, bumi terbagi atas besar yang ditawarkan oleh pemerintah, seperti
inti-dalam yang padat setebal 1.300 km dari pusat sejumlah proyek yang didukung oleh Kementerian
bumi. Di atasnya adalah inti-luar yang cair setebal Pendidikan Nasional. Belum lagi perusahaan atau
1.200 km di atas inti-dalam. Di luar dari bagian inti lembaga lain yang berkepentingan terhadap
adalah bagian yang disebut mantel yang hampir penelitian tertentu. Pada dasarnya, pasar kerja
padat dengan ketebalan 2.500 km. Permukaan penelitian di Indonesia terbuka lebar.
teratas bumi yang sangat tipis, sekitar 70 km, Gagasan pokok paragraf di atas terdapat pada ....
adalah bagian kerak bumi. Dari segi kandungan
kimia, kandungan bagian inti bumi adalah paduan (A) awal kalimat
besi-nikel. Sementara itu, bagian mantel adalah (B) kalimat kedua
senyawa silikat. Jadi, secara kasar, bumi adalah
(C) awal dan akhir kalimat
cairan di antara dua bola padat.
Yang dinyatakan mengenai isi bumi dalam bacaan (D) akhir kalimat
di atas adalah .... (E) semua kalimat
(A) Manusia belum mengenal isi bumi secara
lengkap.
(B) Isi bumi itu bergelombang seperti gelombang
lautan.
(C) Para ahli geologi membagi isi bumi atas empat
bagian.
(D) Para ahli geologi menganalogi gelombang
gempa dengan catatan seismograf.
(E) Tak mungkin manusia mampu mengenal isi
perut bumi.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 214
28. Masa SMA sering disebut sebagai puncak masa 30. Hindia Timur memasuki era komunikasi modern
remaja dan saat-saat terindah dalam hidup. Itulah pada pertengahan abad ke-19, yaitu ketika jalur
sebabnya, akhir masa SMA dianggap sebagai akhir telegram pertama dipasang. Jalur telegram itu
masa remaja yang perlu dirayakan demi sebuah dipasang antara Weltevreden di Batavia dan
kenangan indah seumur hidup. Maka acara pesta Buitenzorg pada tahun 1856. Pada tahun 1875,
perpisahan adalah sesuatu yang wajib digelar. perusahaan swasta Belanda mulai memasang
Saat-saat persahabatan masa SMA dirayakan kawat telepon antara Tanjung Priok dan Gambir.
dengan berkumpul untuk terakhir kalinya. Jalur telepon tersebut resmi digunakan pada tahun
Beberapa tahun terakhir ini, ada tren baru pesta 1884. Setelah itu, pada tahun 1897, sebuah
perpisahan di kota-kota besar. Pesta perpisahan perusahaan swasta mendapat hak untuk
model lama (yang digelar di aula sekolah dan menyediakan layanan telepon jarak jauh. Era
berlangsung sederhana dan santai) kini mulai komunikasi modern di Hindia Timur dimulai.
ditinggalkan. Sebagai gantinya, digelar pesta Pernyataan yang tidak sesuai dengan isi kutipan di
perpisahan ala Amerika: prom nite atau pesta prom. atas adalah ....
Tidak ada lagi pesta ala kadarnya di aula atau
halaman sekolah. Kini, pesta prom (berasal dari (A) Penggunaan telepon di Batavia dimulai pada
kata promenade yang berarti ’gerak dasar dalam akhir abad ke-19.
tarian’) "harus" digelar di ballroom hotel mewah di (B) Era komunikasi modern di Hindia Timur
tengah kota, dan ada aturan berpakaian atau dress dimulai dengan pemasangan jalur telegram.
code yang harus dipatuhi pesertanya. (C) Kawasan Gambir dan Tanjung Priok adalah
Bagaimana siswa SMA ingin mengakhiri masa kawasan pertama di Batavia yang memiliki
remajanya? jalur telepon.
(D) Era komunikasi modern di Hindia Timur
(A) Mereka menggelar acara prom untuk
dimulai pada pertengahan abad ke-19.
kepentingan amal.
(E) Jalur telepon yang dipasang di Batavia
(B) Sebagian dari mereka menggelar pesta
dipasang oleh perusahaan lokal.
perpisahan dalam bentuk pesta prom di
tempat-tempat istimewa. 31. Dari berbagai pertemuan kelompok ahli yang
(C) Mereka merayakan pesta prom berbiaya mahal diselenggarakan secara tematis, diperoleh beberapa
di aula sekolah mereka. pandangan strategis dari publik yang dapat
(D) Mereka menggelar pesta akhir remaja di memperkaya pelaksanaan politik luar negeri dan
hotel-hotel di tengah kota. kerja sama internasional di berbagai bidang dan
(E) Mereka menggelar pesta sesuai dengan forum.
kemampuan mereka. Kata strategis dalam kalimat di atas bermakna ....

29. (1) Saat kita melakukan aktivitas fisik, tubuh kita (A) ’diplomatis’
menghabiskan banyak vitamin dan mineral penting (B) ’taktis’
untuk mendukung kinerja tubuh. (2) Semakin kita
(C) ’baik letaknya’
aktif, semakin banyak pula vitamin dan mineral
yang hilang dari tubuh. (3) Akibatnya, kita pun (D) ’penting’
merasa lelah. (4) Jelaslah bahwa tubuh kita (E) ’cara’
membutuhkan banyak vitamin dan mineral.
Penulis teks di atas .... akibat aktivitas fisik.

(A) menceritakan
(B) mendeskripsikan
(C) menguraikan
(D) mengemukakan opini
(E) meyakinkan kepada pembaca

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 214
32. Peningkatan mutu pendidikan di Indonesia 33. Kalimat berikut tidak memiliki gagasan yang jelas,
memerlukan beberapa komponen, antara lain, kecuali ....
misalnya, guru yang berkualitas, sarana dan
prasarana yang lengkap, metode pembelajaran (A) Dalam Undang-Undang No. 23 Tahun 2002,
yang bervariasi, dan lain-lain. mengatur tentang berbagai kondisi anak-anak
Kalimat di atas bukan kalimat efektif. yang berkaitan dengan kondisi atau keberadaan
Perbaikannya adalah .... orang tua.
(B) Meski bentuk negara federal masih boleh
(A) Peningkatan mutu pendidikan di Indonesia dianggap sebatas wacana, ternyata telah
memerlukan beberapa komponen, antara lain pula memberikan inspirasi, bahkan memicu
guru yang berkualitas, sarana dan prasarana semangat beberapa daerah, terutama yang
yang lengkap, dan metode pembelajaran yang merasa memiliki sumber kekayaan alam untuk
bervariasi. menyetujuinya.
(B) Peningkatan mutu pendidikan di Indonesia
(C) Sejak krisis ekonomi juga ditandai dengan
memerlukan beberapa komponen, antara lain
munculnya berbagai konflik di beberapa daerah
guru yang berkualitas, sarana dan prasarana
di Indonesia.
yang lengkap, metode pembelajaran yang
(D) Kini telah dikembangkan teori ilmu
bervariasi, dan lain-lain.
pengetahuan sosial tentang media.
(C) Peningkatan mutu pendidikan di Indonesia
memerlukan beberapa komponen, seperti, (E) Yang tidak dapat dimungkiri pula bahwa
misalnya, guru yang berkualitas, sarana dan diadopsinya gagasan untuk pembentukan
prasarana yang lengkap, metode pembelajaran MK atas pengaruh perkembangan hukum tata
yang bervariasi, dan lain-lain. negara di Eropa.
(D) Peningkatan mutu pendidikan di Indonesia 34. Pola hidup konsumtif yang dikampanyekan secara
memerlukan beberapa komponen, yaitu gencar oleh sektor bisnis membuat keluarga
antara lain: guru yang berkualitas, sarana dan Indonesia menjauhi aktivitas fisik yang sehat.
prasarana yang lengkap, metode pembelajaran Gagasan utama kalimat tersebut adalah ....
yang bervariasi, dan lain-lain.
(A) Kampanye pola hidup konsumtif.
(E) Peningkatan mutu pendidikan di Indonesia
memerlukan beberapa komponen: guru (B) Sektor bisnis mengkampanyekan pola hidup
yang berkualitas, sarana dan prasarana yang konsumtif.
lengkap, metode pembelajaran yang bervariasi, (C) Pola hidup konsumtif membuat keluarga
dan lain-lain. Indonesia menjauhi aktivitas fisik yang sehat.
(D) Pola hidup konsumtif dikampanyekan secara
gencar.
(E) Keluarga Indonesia menjauhi aktivitas fisik
yang sehat.
35. Terorisme yang tidak tertangani akan membuat
negara mengalami kehilangan kepercayaan dan
pengakuan masyarakat.
Istilah yang tepat menggantikan kehilangan
kepercayaan dan pengakuan masyarakat adalah ....

(A) distorsi (D) deteriorasi


(B) delegitimasi (E) determinasi
(C) disorientasi

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 214
36. Kalimat-kalimat berikut tidak baku, kecuali .... 39. Sejalan dengan arah pelaksanaan politik luar negeri
RI serta sekaligus dalam upaya menyerap masukan
(A) Kopi ditemukan tak sengaja di dataran tinggi dari berbagai pemangku kepentingan, Departemen
Ethiopia, Afrika Timur, berabad lalu. Luar Negeri dalam tahun 2010 telah melakukan
(B) Saat Kaldi mengikuti kambing gembalanya berbagai kegiatan, seperti seminar, sosialisasi, dan
yang kian lincah usai mengunyah buah merah pertemuan kelompok ahli, baik di Jakarta maupun
dari pohon berdaun gelap–kopi arabika (Coffea di berbagai daerah.
arabica). Gagasan pokok kalimat di atas adalah ....
(C) Dari percobaan seorang imam, maka biji kopi
(A) Arah pelaksanaan politik luar negeri RI.
diracik jadi minuman pembangkit suasana hati.
(D) Menyebar dan disukai di seluruh dunia, tapi (B) Arah pelaksanaan politik luar negeri
kopi tumbuh baik di dataran tinggi tropis di Departemen Luar Negeri dan upaya menyerap
atas 1.200 dpl. masukan dari pemangku kepentingan.
(E) Iklim, tanah, dan lingkungan membentuk tidak (C) Kegiatan Departemen Luar Negeri sejalan
kurang dari delapan ratus karakter kopi. dengan arah pelaksanaan politik luar negeri.
(D) Departemen Luar Negeri melakukan kegiatan.
37. .... penerapan kebijakan itu menyebabkan
munculnya rasa tidak puas .... para pendukung (E) Pertemuan kelompok ahli baik di Jakarta
setia bupati itu. maupun di berbagai daerah.
Kata-kata yang tepat untuk melengkapi kalimat di 40. Penulisan huruf kapital yang tepat terdapat pada
atas adalah .... kalimat ....
(A) ketidak-konsistenan; di antara (A) Suasana sore hari di Selat Bali sangat indah.
(B) ketidak konsistenan; di antara (B) Lulusan SMA itu berminat menjadi Sekretaris
(C) ketidakkonsistenan; diantara di perusahaan.
(D) ketidakkonsistenan; di antara (C) Menguasai Bahasa Indonesia berarti mencintai
Negara Indonesia.
(E) ketidak-konsistenan; diantara
(D) Paling enak menikmati tahu Sumedang di
38. Pembentukan kata-kata berikut sesuai dengan pinggir danau.
kaidah bahasa Indonesia baku, kecuali ....
(E) Besok Gubernur itu akan meresmikan taman
(A) mengkliring, mencap, mengkop kota di daerah Menteng.

(B) mengklakson, mengeset, mengicau


(C) mengeklik, mengelem, mengelas
(D) mengelap, mengkhitan, mengilap
(E) mengklarifikasi, mengklise, mengontrol

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 214
BAHASA INGGRIS
The real reasons why bombs were dropped on two heavily-populated cities, Hiroshima and Nagasaki, are not
altogether clear. A number of people in 1944 and early 1945 argued that the use of nuclear weapons would be
unnecessary, since American Intelligence was aware that some of the most powerful and influential people in Japan had
already realized that the war was lost, and wanted to negotiate a Japanese surrender. It was also argued that, since
Japan has few natural resources, a blockade by the American navy would force it to surrender within a few weeks, and
the use of nuclear weapons would thus prove unnecessary. If a demonstration of force was required to end the war, a
bomb could be dropped over an unpopulated area like a desert, in front of Japanese observers, or over an area of low
population inside Japan, such as a forest. Opting for this course of action might minimize the loss of further lives on all
sides, while the power of nuclear weapons would still be adequately demonstrated.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 sampai


nomor 42.

41. The topic of the passage is ____.

(A) The unnecessary use of nuclear bombs in Japan


by America
(B) The reasons why Americans dropped nuclear
bombs in Japan
(C) Minimizing the loss of life when Americans
used nuclear weapons
(D) Force demonstration by the American Navy to
end World War II
(E) Japanese loss and American victory in Asia
during World War II
42. The preceding paragraph discusses ________.

(A) The creation of nuclear weapon


(B) Loss and gain in war
(C) The demonstration of force in Japan
(D) The bombing of Japan
(E) The reasons why Americans were involved in
war

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 214
Unlike organized sports, what is generally called recreation in the United States is not expected to encourage
competition. For this reason, it is more spontaneous and serves the individual’s needs beyond the competitive world of
work. Nevertheless, much can be learned about the values of Americans from an examination of kinds of recreation in
which they engage.
Many Americans prefer recreation that requires a high level of physical activity. This is true of the three fastest
growing adult recreational sports: jogging or running, tennis, and snow skiing. It would seem that Americans carry
over their belief in hard work into their world of play and recreation. The well-known expression “we like to work hard
and play hard” is an example of this philosophy. What began in the 1970s as the “physical fitness craze” has become a
way of life for many. A number of people regularly work out at sports clubs – lifting weight, swimming, playing squash
or racquetball, participating in aerobic exercise classes, or using bikes, treadmills, rowing machines, or stair-steppers.
Long distance marathon races are so popular that the organizers often have to limit the number of people who can
participate. In addition to the famous Boston and New York marathons, there are races in many other cities and even in
small towns, drawing from several hundred to as many as 80,000 participants. Few of the people expect to win – most
just want to finish the race. The races are usually open to all, young and old alike, even those in wheelchairs.
The high level of physical activity enjoyed by many Americans at play has led to the observation that Americans
have difficulty relaxing, even in their leisure time. Yet the people who enjoy these physical activities often say that they
find them very relaxing mentally because the activity is so different from the kind of activity they must do in the world
of work, often indoor office work involving mind rather than body.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 43 sampai 45. Why does the writer say that Americans never
nomor 47. seem to relax?

43. An appropriate title for this passage is ______. (A) Americans work so hard, they don’t have leisure
time.
(A) Recreation as a Hobby for Americans (B) Americans believe they must do everything
(B) The American Philosophy of Life seriously.
(C) Recreation for Self-Improvement (C) Americans like recreation involving high
physical activity.
(D) The American Philosophy of Recreation
(D) Americans spend a lot of their time working in
(E) Recreation: A Popular Sport in the US. the office.
44. What can be inferred from the well-known (E) Americans are crazy about high physical
expression “we like to work hard and play hard”? activities.
46. Which of the following is TRUE according to the
(A) Americans always do everything with maximal passage?
physical effort.
(B) Every aspect of American life involves physical (A) Americans who have competitive jobs prefer
and mental activities. sports that are competitive too.
(C) Because of the demands of their work, (B) What Americans do for recreation reflects what
Americans have no time to relax. they believe is important in life.
(D) Americans believe enjoying leisure time is as (C) The "physical fitness craze" was a short-lived
important as working hard. American phenomenon of the 1970s.
(E) Americans are likely to balance physical and (D) Long distance marathon races attract mostly
mental needs with serious effort. people living in urban areas.
(E) Being so used to working hard, American have
difficulty getting involved in leisure activities.

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 214
47. This text is probably found in ______.

(A) an advertisement of health care


(B) an article in a scientific journal
(C) an article on American lifestyle
(D) an article in a medical journal
(E) a tourism guide book

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 214
The Internet, a global network of networks, connects over twenty millions users each day in ___ 48 ___ fifty
countries worldwide to more than thirty million computers. With a thousand new computers being added each day, the
___ 49 ___ for scholarship as well as international-related research is clear : the very nature of the Internet creates an
environment in which information is shared with colleagues in cross- ___ 50 ___ research throughout the globe. The
Internet’s interactive nature often plays a ___ 51 ___ role in the discussion of original results or findings, providing a
venue in which scholars from around the world can participate in the reassessing and even the shaping of information
in longer and more cohesive whole. ___ 52 ___ much of the information being shared has a scholarly component, the
opportunity for professionals to learn from others is enormous.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 48 sampai


nomor 52.

48. ...

(A) excessively
(B) normally
(C) approximately
(D) implicitly
(E) entirely
49. ...

(A) imply (D) impliedly


(B) implied (E) implication
(C) implicate
50. ...

(A) disciplinary (D) bred


(B) sectional (E) border
(C) current
51. ...

(A) form (D) formative


(B) format (E) formatively
(C) formational
52. ...

(A) Until (D) Therefore


(B) Since (E) Besides
(C) After

c Universitas Indonesia
Halaman 12 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 214
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 53 sampai 57. Dani was extremely tired when he arrived, because
nomor 60. he _________ for his flight for three hours.

53. Santi: How was the food in that restaurant? I heard (A) waited
it cost a fortune. (B) was waiting
Budi: ______
(C) had waited
(A) I agree with you absolutely! (D) had been waiting
(B) I was fortunate to eat in that restaurant. (E) had been waited
(C) The food was great and so was the price. 58. Ferry: Nine of Indonesia’s main rivers are
(D) The food was okay, but I had barely enough contaminated with dangerously high levels of
money to pay the bill. carbon dioxide.
(E) The food was more expensive than the price on Dita: I think the government ____ the dumping of
the menu. industrial chemicals and agriculture and domestic
waste by strictly implementing the law.
54. Woman: Your sister didn’t recognize me at first.
Man: I’m not surprised. (A) had better prevent
What does the speaker imply?
(B) must have prevented
(A) He thinks his sister doesn’t know the woman. (C) would rather prevent
(B) He thinks the woman has changed a lot. (D) should have been preventing
(C) He thinks his sister is mistaken. (E) could prevent
(D) He agrees with his sister. 59. The term ’rock’, ____ a shortened form of
(E) He thinks it is an unusual situation. ’rock-and-roll’, was coined by an American
broadcaster to replace ’rhythm-and-blues’.
55. Corporations, companies ______ by many
stockholders rather than by a single proprietor,
(A) it is (D) which it is
began to play an important economic role in the
late nineteenth century. (B) which is (E) is
(C) for which
(A) own (D) to be owned 60. Unless the government succeeds in significantly
(B) owned (E) to be owning reducing the rate of poverty, child-labor will
(C) owning continue to exist.
From the above sentence we may conclude that
56. _____ students studying in a foreign country are
____.
provided with information about literacy practices
and academic culture of that country, they will feel (A) the government has so far not yet succeeded in
stranded in that academic environment. eliminating child-labor
(A) As (B) having reduced the rate of poverty, the
government eliminated child labor
(B) In order that
(C) many children are still working even though
(C) Unless their parents are no longer poor
(D) As soon as (D) as there are no government programs to help
(E) Where the poor, child-labor still exist
(E) the increase in the rate of child-labour has an
influence on the rate of poverty

c Universitas Indonesia
Halaman 13 dari 13 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN DASAR
• Matematika Dasar
• Bahasa Indonesia
• Bahasa Inggris

315

Universitas Indonesia
2011
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 14 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

315 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 315
MATA UJIAN : Matematika Dasar, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris
TANGGAL UJIAN : 3 JULI 2011
WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai a + 2b + 3c = 12
4. Diketahui
nomor 16. 2ab + 3ac + 6bc = 48
maka nilai a + b + c = ....
x−1
1. Diketahui f (x) = dan g(x) = 3x. Jumlah 7
x+1 (A)
semua nilai x yang mungkin sehingga 3
f (g(x)) = g(f (x)) adalah .... 8
(B)
4 3
(A) − 10
3 (C)
3 3
(B) − 22
4 (D)
3 3
(C) (E) 6
4
4 1
(D) 5. Jika x adalah sudut lancip dengan tan2 x = dan
3 b
memenuhi persamaan
(E) 2
2 sin2 x − 8 sin x = 2 cos2 x − 5, maka nilai dari
2. Jika solusi dari persamaan 5x+5 = 7x dapat 2b sin x = ....
dinyatakan dalam bentuk x = a log 55 , maka nilai √
a = .... (A) 2 (D) 3 2

5 (B) 3 (E) 3 3
(A) √
12 (C) 2 3
5
(B)
   
2 1 −3
7 6. Jika A= dan B= maka A6 B = ....
0 4 −6
7
(C) (A) 26 B (D) 47 B
5
12 (B) 212 B (E) 214
(D)
7 (C) 46
12
(E) 7. Untuk setiap x, y anggota bilangan riil didefinisikan
5 x • y = (x − y)2 , maka (x − y)2 • (y − x)2 adalah ....
3. Diketahui a2 + b2 = 1 dan c2 + d2 = 1. Nilai
minimum dari ac + bd − 2 adalah .... (A) 0
(B) x2 + y 2
(A) −6 (D) 3
(C) 2x2
(B) −5 (E) 5
(D) 2y 2
(C) −3
(E) 4xy

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 14 halaman
Kode Naskah Soal: 315
8. Jika g(x) = (f ◦ f ◦ f )(x) dengan 14. Diketahui fungsi f (x) = x2 − 2x − 5|x|. Nilai
f (0) = 0 dan f 0 (0) = 2, maka g 0 (0) = .... maksimum f (x) pada interval [−5, 10] adalah ....

(A) 0 (D) 8 9
(A)
4
(B) 2 (E) 16
49
(C) 4 (B)
4
1 (C) 10
 
− 2 sin x
9. 0, 5 sin 2x  sin x  = .... (D) 20
 
cos x
(E) 30
(A) sin 2x (D) cot 2x 15. 1−3+5+7−9+11+13−15+17+...+193−195+197
= ....
(B) cos 2x (E) sec 2x
(C) tan 2x (A) 3399 (D) 3267
10. Jika rata-rata 20 bilangan bulat nonnegatif berbeda (B) 3366 (E) 3266
adalah 20, maka bilangan terbesar yang mungkin (C) 3333
adalah ....
16. Peluang mendapatkan satu kali jumlah angka 7
(A) 210 (D) 239 dalam tiga kali pelemparan dua dadu adalah ....
(B) 229 (E) 240 5
(A)
(C) 230 246
√ √ 5
(B)
p
3
p
3
11. Nilai dari 2+ 5+ 2− 5 − 3 adalah ....
36
25
(A) −2 (D) 1,5 (C)
46
(B) −1 (E) 2 25
(C) 1 (D)
72
2 2 125
12. Jika diketahui bahwa a log b + b log a = 1 di mana (E)
a, b > 0 dan a, b 6= 1, maka nilai a + b = .... 432

a2 + 1
(A)
a
√ Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 17 sampai
(B) 2 a
nomor 20.
(C) 2a
(D) a2 17. Diketahui bahwa A, B, C adalah adalah 3 buah titik
√ yang berbeda yang terletak pada kurva y = x2 di
(E) a 1+ 2
mana garis yang menghubungkan titik A dan B
13. Dua titik dengan x1 = −a dan x2 = 3a di mana sejajar dengan sumbu x. Ketika ketiga titik
a 6= 0, terletak pada parabola y = x2 . Garis g dihubungkan, akan terbentuk sebuah segitiga
menghubungkan 2 titik tersebut. Jika garis siku-siku dengan luas daerah sama dengan 5. Absis
singgung parabola di suatu titik sejajar dengan titik C adalah ....
garis g, maka garis singgung tersebut akan √
memotong sumbu y di .... (1) −2 6
(2) 5
(A) −a2 (D) 4a2 √
(3) 2 6
(B) a2 (E) 5a 2
(4) 25
(C) 2a2

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 14 halaman
Kode Naskah Soal: 315
18. Akar - akar persamaan kuadrat
x2 − 6x + 2a − 1 = 0 mempunyai beda 10.
Yang benar berikut ini adalah ....

(1) Jumlah kedua akarnya 6.


(2) Hasil kali kedua akarnya −16.
(3) Jumlah kuadrat akar-akarnya 20.
1
(4) Hasil kali kebalikan akar-akarnya − .
16
19. Diberikan program linier berikut:
Maks f = 3x + 2y
dengan kendala
x + y ≥ 4, ax − y ≤ 0, −x + 5y ≤ 20, y ≥ 0
Jika daerah penyelesaiannya berbentuk segitiga
siku-siku dengan siku-siku pada titik potong garis
x + y = 4 dan ax − y = 0, maka titik (x, y) di mana
f mencapai maksimum akan memenuhi ....

(1) y + 10 = 3x
(2) x + 3y = 5x − y
(3) 2x + 7 ≤ 4y
(4) 2y ≥ 5 + x
20. Misalkan x1 dan x2 adalah akar-akar dari
persamaan kuadrat x2 + px + q = 0 yang
merupakan bilangan bulat. Jika diketahui bahwa
p + q = 2010, maka akar-akar persamaan tersebut
adalah ....

(1) −2012
(2) −2010
(3) −2
(4) 0

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 14 halaman
Kode Naskah Soal: 315
BAHASA INDONESIA
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 sampai 23. Banyak pedagang yang menginginkan keuntungan
nomor 40. sebesar-besarnya, tanpa peduli kesehatan pembeli
dengan menggunakan bahan yang lebih murah,
21. Ni Wayan Suryathini adalah warga Kota Denpasar. tetapi tidak menjamin bahan tersebut layak untuk
Ia lahir dan dibesarkan di Denpasar. Ia meneruskan di konsumsi.
studi dan bekerja di luar Bali. Ia mengungkapkan, Kalimat di atas tidak baku; bentuk baku kalimat
tidak semua pojok di kota kelahirannya berubah. tersebut adalah ....
Gabungan yang tepat untuk keempat kalimat di
atas adalah .... (A) Banyak pedagang yang menginginkan
keuntungan besar, tetapi tanpa peduli
(A) Sebagai warga Kota Denpasar yang lahir dan kesehatan pembeli, sehingga menggunakan
dibesarkan di Denpasar, tetapi meneruskan bahan yang lebih murah tapi tidak menjamin
studi dan bekerja di luar negeri, Ni Wayan bahan tersebut layak untuk dikonsumsi.
Suryathini mengungkapkan bahwa tidak
(B) Banyak pedagang yang menginginkan
semua pojok di kota kelahirannya berubah.
keuntungan sebesar-besarnya tidak peduli
(B) Ni Wayan Suryathini, yang lahir dan pada kesehatan pembeli, lalu menggunakan
dibesarkan di Denpasar, namun meneruskan bahan yang lebih murah tetapi tidak menjamin
studi dan bekerja di luar negeri, bahan tersebut layak untuk dikonsumsi.
mengungkapkan bahwa tidak semua pojok di
(C) Banyak pedagang menginginkan keuntungan
kota kelahirannya berubah.
besar, tetapi tidak peduli pada kesehatan
(C) Ni Wayan Suryathini, lahir dan besar di pembeli dengan menggunakan bahan yang
Denpasar dan tetap menjadi warga Kota lebih murah namun tidak menjamin bahan
Denpasar, tetapi meneruskan studi dan bekerja tersebut layak untuk dikonsumsi.
di luar negeri, mengungkapkan bahwa tidak
(D) Banyak pedagang menginginkan keuntungan
semua pojok di kota kelahirannya berubah.
besar, tetapi tidak peduli pada kesehatan
(D) Bahwa tidak semua pojok di kota kelahirannya pembeli sehingga mereka menggunakan bahan
berubah, demikian diungkapkan oleh Ni yang lebih murah, tetapi tidak layak untuk
Wayan Suryathini, yang lahir dan dibesarkan dikonsumsi.
di Denpasar, tetapi meneruskan studi dan (E) Banyak pedagang yang menginginkan
bekerja di luar negeri. keuntungan besar tidak peduli pada kesehatan
(E) Ni Wayan Suryathini mengungkapkan bahwa pembeli sehingga menggunakan bahan yang
tidak semua pojok di kota kelahirannya lebih murah, akan tetapi tidak menjamin atau
berubah, meskipun ia lahir, dibesarkan, dan layak untuk dikonsumsi.
menjadi warga Kota di Denpasar, tetapi
24. Perjuangan menjadikan bahasa Inggris sebagai
meneruskan studi dan bekerja di luar negeri.
bahasa nasional tidaklah mudah. Dalam
22. Setelah enam belas tahun berkarya di jalur musik, pemungutan suara banyak juga anggota Senat yang
kelompok musik tersebut masih tetap berkibar. mengingini hal lain: kemajemukan bahasa seperti
Makna kata berkibar sesuai dengan kutipan di atas juga kemajemukan etnisitas di negeri itu. Di AS
adalah .... memang duduk orang-orang dari pelbagai
etnisitas. Dipakai pula berbagai bahasa di sana.
(A) ada Tak heran bila pernah muncul lagu kebangsaan
(B) menjadi idola berbahasa Spanyol.
Kata duduk dalam konteks di atas mempunyai
(C) berjuang keras makna yang sama dengan kata-kata berikut,
(D) mengudara kecuali ....
(E) melakukan pertunjukan
(A) diam (D) menghuni
(B) bercokol (E) tinggal
(C) bermukim

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 14 halaman
Kode Naskah Soal: 315
25. (1) Kita sangat antusias melihat angka 27. Penggunaan kata serapan yang tepat terdapat
pertumbuhan ekonomi kita pada triwulan II dalam kalimat ....
mencapai 6,2 persen. (2) Namun, begitu melihat
kinerja perekonomian negara tetangga, terlihat (A) Dari aspek bahasa, kata kampanye berasal dari
prestasi kita yang membanggakan itu bukan bahasa Inggris, yaitu to campaign yang berarti
apa-apa. (3) Pada periode yang sama, seperti ’serangkaian aktivitas yang direncanakan atau
dikutip Kompas, Singapura mencapai angka suatu operasi militer’ (Evison, 1983).
pertumbuhan 18,8 persen. (4) Sementara itu, (B) Sebagai penyusun buku ini kami berharap
Thailand 9,1 persen, Malaysia 8,9 persen, dan buku ini dapat menggugah generasi muda
Filipina pada triwulan I mampu tumbuh 7,3 persen. perempuan bahwa dalam berkeluarga
Kalimat yang merupakan opini adalah .... membina karir masing-masing adalah suatu
kemungkinan.
(A) kalimat (1)
(C) Dengan menerbitkan buku ini kami ingin
(B) kalimat (2) menyumbangkan sesuatu yang konkrit
(C) kalimat (3) tentang aspirasi perempuan Indonesia sebagai
manusia dan anggota masyarakat yang sedang
(D) kalimat (4)
membangun.
(E) semua kalimat (D) Penulis beranggapan bahwa praktek
26. Kalimat-kalimat berikut merupakan kalimat yang perladangan, sebagai contoh, merupakan
tidak efektif, kecuali .... suatu keahlian yang didasari pengalaman
tradisional dan sama sekali tidak primitif.
(A) Menurut Taufik, mengacu pada pengertian (E) Makin banyak lulusan sekolah menengah
bahwa bentuk mandala berupa garis geometris,
atas yang berminat mendalami bidang studi
Candi Mendut, Pawon, dan Borobudur yang
akutansi.
dibangun pada satu garis lurus.
28. Kata gabung ditulis secara tepat dalam kalimat ....
(B) Sebuah sikap hidup yang dalam kehidupan
nyata saat ini terasa mahal. (A) Paparan radio aktif yang melewati ambang
(C) Kalaupun ada, kurang memberdayakan batas berbahaya bagi kesehatan.
masyarakat lokal yang sesungguhnya (B) Pemerintah memberikan beasiswa darmasiswa
berpotensi mengembangkan daerah. bagi mahasiswa yang berasal dari Palestina.
(D) Termasuk di dalamnya kapal induk (C) Hubungan segitiga kerap menghasilkan kabar
Ticonderoga, penghancur Shelton dan Eversole, duka cita.
serta penjelajah Bremeton. (D) Olah raga pada orang tua memberikan efek
(E) Dalam kawasan strategis nasional yang akan relaksasi.
ditata antara lain dengan pembatasan tinggi (E) Rencana penyediaan fasilitas transportasi
dan arsitektur bangunan baru di sekitar candi. kereta api super cepat terhambat masalah
dana.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 14 halaman
Kode Naskah Soal: 315
29. Penggunaan tanda koma pada kalimat berikut 31. Kalimat yang efektif di bawah ini adalah ....
tidak benar, kecuali ....
(A) Madura sangat kaya akan tradisi lisan, di
(A) Tak ubahnya Jakarta, jalanan Kota Boston pun antaranya ada wayang wong, ludruk, macapat,
ruwet, karena tak mudah dijelajahi dengan dan syiir.
mobil. (B) Syiir kadang-kadang ditampilkan dengan
(B) Pada tahun 2006, untuk ketiga kalinya, majalah saronen, instrumen tiup lokal.
Bicycling memasukkan kota ini ke dalam daftar
(C) Penampilan saronen dahulu sering muncul
kota terburuk di AS bagi pesepeda.
saat orang mengantar pengantin yang diiiring
(C) Menino akhirnya memahami manfaat dari menaiki kuda.
budaya ramah sepeda-demi lingkungan-yaitu, (D) Syiir juga sering muncul dalam seremonial
mengurangi kepadatan lalu lintas dan seperti sunatan, selamatan desa, syukuran, dan
menyehatkan masyarakat. lain-lainnya.
(D) Kota-kota, mulai dari Louisville hingga Los (E) Maksud dan tujuan dari dibawakannya syiir
Angeles, menawarkan kemudahan akses adalah untuk mendekatkan diri kepada Sang
bersepeda, dan wisatawan adalah sasaran Khalik.
utama fasilitas tersebut.
32. (1) Manajemen kantin universitas itu juga harus
(E) Sejumlah larangan membatasi keberadaan
membuat suasana lebih hidup, ramai, dan tidak
sepeda di jalanan umum, sehingga
panas. (2) Seperti mengadakan pagelaran seni atau
memudahkan akses ke pedalaman, atau
musik dan menambah kipas angin. (3) Agar
menggenjot naik menyusuri pesisir sepanjang
suasana lebih sejuk. (4) Sehingga tidak
Old Highway.
menyebabkan keringat sebelum masuk ke dalam
30. Payung umumnya digunakan untuk melindungi kelas. (5) Apabila semua itu bisa dijalankan dengan
diri dari hujan atau sengatan matahari. Fungsi ini baik oleh pihak manajemen. (6) Mungkin bisa
tidak berbeda jauh dari maknanya yang dalam membuat mahasiswa dan staf universitas berpikir
bahasa Inggris disebut umbrella. Umbrella berasal untuk makan di kantin itu dibandingkan dengan
dari bahasa Latin, umbra, yang berarti ‘melindungi’. tempat lain. (7) Sehingga bisa meningkatkan
Payung juga mempunyai sinonim lain, yaitu parasol. penjualan dan suasana di kantin itu pun bisa lebih
Hanya saja, parasol biasanya digunakan untuk ramai.
melindungi diri dari sengatan matahari. Semua kalimat dalam paragraf di atas tidak baku,
Topik paragraf di atas .... kecuali ....

(A) Fungsi payung sebagai alat untuk melindungi (A) kalimat (1) (D) kalimat (4)
diri dari hujan dan matahari. (B) kalimat (2) (E) kalimat (7)
(B) Kata umbrella berasal dari bahasa Latin umbra. (C) kalimat (3)
(C) Kata umbrella dan parasol bersinonim.
(D) Makna parasol berbeda makna dengan umbrella.
(E) Asal-usul kata payung.

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 14 halaman
Kode Naskah Soal: 315
33. Para sejarawan umumnya memiliki pandangan 35. Pasar kerja penelitian di negeri kita cukup banyak.
yang lebih utuh dalam melihat suatu fenomena Tentu saja yang dimaksud di sini adalah penelitian
atau peristiwa sosial politik. Berbeda dengan para terapan yang dapat digunakan untuk
pengamat umumnya, para sejarawan selalu meningkatkan mutu keadaan atau hasil suatu
mengaitkan setiap masalah dengan peristiwa jauh keadaan dalam masyarakat. Penelitian
di belakang. Merle Ricklefs, sejarawan Australia, eksploratoris atau jenis penelitian lain yang bersifat
misalnya, membuktikan hal itu dalam buku teoretis juga memiliki pasar kerja, tetapi biasanya
terbarunya, Polarising Javanese Society. Buku ini sangat terbatas. Ada juga dana yang disediakan
merupakan karya yang sangat baik dalam melihat oleh yayasan yang besar, seperti Toyota Foundation
gejala kebangkitan Islam di Indonesia. Ricklefs dan Ford Foundation. Bahkan, tersedia dana yang
membahas masa-masa pembentukan kesadaran besar yang ditawarkan oleh pemerintah, seperti
Islam pada paruh pertama abad ke-19 hingga awal sejumlah proyek yang didukung oleh Kementerian
abad ke-20. Pendidikan Nasional. Belum lagi perusahaan atau
Topik paragraf di atas adalah .... lembaga lain yang berkepentingan terhadap
penelitian tertentu. Pada dasarnya, pasar kerja
(A) Pandangan sejarawan dalam melihat suatu penelitian di Indonesia terbuka lebar.
gejala. Gagasan pokok paragraf di atas terdapat pada ....
(B) Perbedaan pengamatan sejarawan dan
pengamat umum. (A) awal kalimat
(C) Cara sejarawan menganalisis suatu masalah. (B) kalimat kedua
(D) Pembahasan buku baru karangan Merle (C) awal dan akhir kalimat
Ricklefs. (D) akhir kalimat
(E) Pembahasan masa awal pembentukan
(E) semua kalimat
kesadaran Islam di Indonesia.
36. Fernando Alonso dari Spanyol mengangkat tangan
34. .... penerapan kebijakan itu menyebabkan
setelah berhasil meraih posisi pole pada kualifikasi
munculnya rasa tidak puas .... para pendukung
Sabtu, 25 September 2010, menggungguli Sebastian
setia bupati itu.
Vettel dari Jerman pada balap mobil formula satu
Kata-kata yang tepat untuk melengkapi kalimat di
di Singapura.
atas adalah ....
Gagasan utama kalimat di atas adalah ....
(A) ketidak-konsistenan; di antara
(A) Fernando Alonso dari Spanyol mengangkat
(B) ketidak konsistenan; di antara tangan.
(C) ketidakkonsistenan; diantara (B) Fernando Alonso mengangkat tangan.
(D) ketidakkonsistenan; di antara (C) Fernando Alonso berhasil meraih posisi pole.
(E) ketidak-konsistenan; diantara (D) Fernando Alonso meraih posisi pole.
(E) Fernando Alonso berhasil menggungguli
Sebastian Vettel.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 14 halaman
Kode Naskah Soal: 315
37. Sepak bola tanpa batas. Ini memang hanya sebuah 38. Munculnya bahasa Indonesia tidak tiba-tiba.
slogan belaka. Akan tetapi, slogan itu Awalnya para pedagang di pelabuhan-pelabuhan
membersitkan cita-cita mulia bahwa sepak bola Nusantara menggunakan bahasa Melayu untuk
lebih dari sekadar suatu permainan. Sepak bola berkomunikasi. Jakarta, Pontianak, Banjarmasin,
telah menjadi bagian dari keadaban publik kita. Manado, Makassar, Ternate, dan Ambon adalah
Melalui sepak bola kita belajar menenun kain pelabuhan tempat pedagang singgah. Di sana
habitus baru untuk menyelimuti dunia yang berkembang bahasa Melayu dengan kekhasan
sedang dilanda kedinginan karena kurangnya setempat: bahasa Betawi (Jakarta), bahasa Manado
solidaritas, minusnya religiositas, dan hampanya (Manado), bahasa Banjar (Banjarmasin), Melayu
sportivitas. Mudah-mudahan harapan mendiang Makassar (Makassar), dan bahasa Melayu Ambon
Paus Yohanes Paulus II ketika memberkati stadion (Ambon). Ketika penjajah sulit berkomunikasi
Roma menjadi harapan kita juga, "Jauhilah dengan penduduk setempat, bahasa Melayu yang
kekerasan dari bola, cegahlah komersialisasi lewat digunakan. Demikian juga untuk bahasa pengantar
bola, dan bola hendaklah menjadi sarana di sekolah-sekolah yang mereka dirikan di berbagai
persaudaraan dan perdamaian dunia." Selamat daerah. Jadilah bahasa yang aslinya di daerah Riau
menikmati Piala Dunia. dan Johor (Malaysia) itu bahasa pengantar kedua
Kalimat yang tepat untuk meringkas seluruh isi setelah bahasa Belanda.
paragraf di atas adalah .... Berikut ini informasi yang terdapat dalam bacaan
di atas, kecuali ....
(A) Sepak bola merupakan habitus baru
masyarakat dunia sekarang untuk mengurangi (A) Kehadiran bahasa Melayu yang dituturkan
solidaritas, sportivitas, religiositas manusia sebagai bahasa pengantar tidak tiba-tiba.
yang semakin lemah. (B) Bahasa Melayu di Malaysia sama dengan
(B) Sepak bola dapat menjadi sarana untuk bahasa-bahasa Melayu di beberapa daerah di
membangun solidaritas, sportivitas, Indonesia.
persaudaraan, dan perdamaian serta tidak (C) Jauh sebelum Indonesia merdeka, bahasa
sekadar merupakan sarana komersial. Melayu telah menjadi bahasa pengantar di
(C) Habitus baru sepak bola diperlukan dalam beberapa daerah.
dunia yang serba komersial dan penuh (D) Penjajah bangsa Indonesia sudah
kekerasan sehingga sepak bola harus tanpa menggunakan bahasa Indonesia sejak pertama
batas. datang.
(D) Slogan sepak bola tanpa batas mengisyaratkan (E) Bahasa Indonesia berasal dari bahasa Melayu
cita-cita baru umat manusia untuk menjaga yang dulu berkembang di Johor dan daerah
perdamaian dan membangun persaudaraan Riau.
dan menjauhi kekerasan.
39. Penulisan kata yang sesuai dengan Ejaan Yang
(E) Kekerasan yang kerap membayangi Disempurnakan terdapat pada kalimat ....
persepakbolaan Indonesia menuntut kita
memahami slogan sepak bola tanpa batas (A) Ia akan mempertanggungjawabkan
sehingga terciptanya kedamaian dan perbuatannya.
persaudaraan.
(B) Sudah saya beritahukan masalah itu
kepadanya.
(C) Kami tidak bertanggungjawab atas peristiwa
itu.
(D) Tolong beritahu mereka!
(E) Pemberi-tahuan itu datang terlambat.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 14 halaman
Kode Naskah Soal: 315
40. Sejalan dengan arah pelaksanaan politik luar negeri
RI serta sekaligus dalam upaya menyerap masukan
dari berbagai pemangku kepentingan, Departemen
Luar Negeri dalam tahun 2010 telah melakukan
berbagai kegiatan, seperti seminar, sosialisasi, dan
pertemuan kelompok ahli, baik di Jakarta maupun
di berbagai daerah.
Gagasan pokok kalimat di atas adalah ....

(A) Arah pelaksanaan politik luar negeri RI.


(B) Arah pelaksanaan politik luar negeri
Departemen Luar Negeri dan upaya menyerap
masukan dari pemangku kepentingan.
(C) Kegiatan Departemen Luar Negeri sejalan
dengan arah pelaksanaan politik luar negeri.
(D) Departemen Luar Negeri melakukan kegiatan.
(E) Pertemuan kelompok ahli baik di Jakarta
maupun di berbagai daerah.

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 14 halaman
Kode Naskah Soal: 315
BAHASA INGGRIS
Delivering medicine to the world’s poorest people is a challenge. Hot, poor places such as Tanzania have many
microbes but microscopic health budgets. Dangerous myths deter many sick rural folk from seeking medical help. Even
if they do seek help, it is often unavailable, for they do not have the money to pay for it, and their government rarely has
the money to give it to them for free. Because they cannot afford adequate health care, poor people are sick a lot of the
time. And because they are sick a lot of the time, they find it hard to put in the long hours of productive labour that
might make them less poor.
All hope is not lost, however. A recent experiment in Tanzania has shown that a small health budget can go a long
way, provided that the money is spent with care. With the help of a Canadian charity, the Tanzanian health ministry set
up a health project in two rural districts, with a combined population of about 700,000. Five years ago, annual health
spending in Tanzania was about 8 a head. This figure included an estimate for the annual cost of trained staff. The
charity added 2 a head to the pot, on condition that it was spent rationally. By this, the donors meant that the amount of
money spent on fighting a particular disease should reflect the burden that disease imposed on the local population.
This may sound obvious; however, in this region, no one had a clue which diseases caused the most trouble, so the
first task was to find out. Researchers were sent out to carry out a door-to-door survey, asking representative
households whether anyone had been ill or died recently, and if so with what symptoms. These raw numbers were then
crunched to produce a ‘burden of disease’ profile for the two districts. In other words, researchers sought to measure
how many years of life were being lost to each disease, including the damage done to families when breadwinners die.
They then compared their results with the amount spent by the local health authorities on each disease and found
that it bore no relation whatsoever to the harm which the disease inflicted on local people. Some diseases were horribly
neglected, such as malaria, which accounted for 30% of the years of life lost but only 5% of the health budget. Other
conditions, meanwhile, attracted more than their fair share of cash. Tuberculosis, which accounted for less than 4% of
years of life lost, received 22% of the budget.
This tiny infusion of cash from the Canadians, in the form of an extra 2 a head, was enough to allow the districts
health authorities to make their spending reflect the disease burden. The results of all this were stunning. Infant
mortality fell by 28% between 1999 and 2000 and the proportion of children dying before their fifth birthday dropped by
14%.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 sampai 42. The most suitable title for the text is _____
nomor 45.
(A) The Effects of an Aid Package from a Canadian
41. What can be inferred from paragraph 1? Charity
(B) The General Health Condition of Tanzanian
(A) People in African countries do not go to doctors People
due to perilous myth.
(C) A Survey on the Health Condition in Tanzania
(B) The budget for health in Tanzania is low as there
aren’t many diseases. (D) The Difference a Small Increase in a Tiny Health
Budget can Make
(C) When people in Tanzania are sick, they have no
hope to recover. (E) Deadly and Virulent Diseases Found among the
Tanzanian
(D) In Tanzania medical treatment is accessible for
the poor. 43. The term a ‘burden of disease’ in paragraph 3 means
(E) Poverty and illness in Tanzania are like a vicious _____.
cycle.
(A) the worse the disease the more the burden
(B) the relative effects of different diseases on a
society
(C) a disease is burdensome for the poor
(D) each society and family has its own burden
caused by disease
(E) a disease affects not only the sick but also the
breadwinner.

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 14 halaman
Kode Naskah Soal: 315
44. The purpose of the writer in writing this article is
probably to _____.

(A) show how generous foreign institutions can be


in helping other countries
(B) persuade other countries to copy the Tanzanian
model
(C) show how the money is spent is more important
than how much is spent
(D) explain the types of diseases people can find in
Tanzania
(E) invite donors to donate money to countries in
need of cash
45. Which of the following statements about the text is
FALSE?

(A) The additional amount donated by the


Canadian charity was carefully spent.
(B) The budget allocated for each person included
the training cost for the medical staff.
(C) The presence of myth in Tanzania may have
discouraged people to go to doctors.
(D) A serious disease probably affected not only the
patient but also the family.
(E) The amount of budget allocated to each disease
depended on how harmful a disease was.

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 14 halaman
Kode Naskah Soal: 315
Recent technological advances in manned and unmanned undersea vehicles have overcome some of the limitations
of divers and diving equipment. Without a vehicle, divers often become sluggish and their mental concentration
becomes limited. Because of undersea pressure which affected their speech organs, communication among divers was
difficult or impossible. But today, most oceanographers make observations by means of instruments which are lowered
into the ocean or from samples taken from the water. Direct observations of the ocean floor are made not only by divers
but also by deep-diving submarines. Some of these submarines can dive to depths of more than seven miles and cruise
at depths of thousand feet. Radio-equipped buoys can be operated by remote control in order to transmit information
back to land-based laboratories.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 sampai


nomor 47.

46. Which of the following statements is the most


suitable concluding sentence of the paragraph?

(A) In short, the technology in undersea exploration


should be improved.
(B) Therefore, divers should avoid undersea
pressure to be able to communicate.
(C) In fact, deep-diving submarines are the best
means for oceanographers to conduct undersea
explorations.
(D) To conclude, it is the radios divers use
to communicate that makes the undersea
exploration successful.
(E) Thus, successful communication in the
exploration of ocean greatly depends on
the divers and vehicles.
47. The main idea of the passage tells us the reasons
why _____ .

(A) undersea vehicles were not well-equipped for


explorations
(B) recent exploration of the ocean has proved to be
successful
(C) high technology for undersea exploration was
not implemented earlier
(D) divers could not communicate well with
land-based laboratories
(E) deep-diving submarines can send information
to divers in the laboratories

c Universitas Indonesia
Halaman 12 dari 14 halaman
Kode Naskah Soal: 315
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 48 sampai 52. The term ’rock’, ____ a shortened form of
nomor 55. ’rock-and-roll’, was coined by an American
broadcaster to replace ’rhythm-and-blues’.
48. Sinta: I used to love going to Puncak over the
weekend. (A) it is (D) which it is
Luli: _____ (B) which is (E) is
(A) I love Puncak too. (C) for which
(B) So, where do you go now? 53. “I would rather have graduated from the University
of New York last year.”
(C) That’s great. Why don’t we go next week?
This sentence means that I _____ from the
(D) So, you still enjoy going to Puncak? University of Yew York last year.
(E) Why do you like it so much?
(A) wouldn’t graduate
49. Dani was extremely tired when he arrived, because
(B) won’t graduate
he _________ for his flight for three hours.
(C) don’t graduate
(A) waited (D) didn’t graduate
(B) was waiting (E) haven’t graduated
(C) had waited
54. _____ known as the country of Timor Leste was
(D) had been waiting once part of Indonesia.
(E) had been waited
(A) That is now (D) That now
50. _____ students studying in a foreign country are
provided with information about literacy practices (B) What is now (E) What now
and academic culture of that country, they will feel (C) Now is
stranded in that academic environment. 55. “Had there been good teaching facilities in the
school, every teacher would have been able to teach
(A) As
their students effectively”.
(B) In order that From the sentence above, we can conclude that
(C) Unless _____.
(D) As soon as (A) teaching and learning will be effective
(E) Where (B) the quality of teaching was good
51. Bambang : Business people complain that there is a (C) there was no difference in the teaching method
sharp increase of Chinese products flooding the
(D) the teachers taught the students effectively
Indonesian market.
Yudi : It _____ due to the last year’s trade (E) there were no good teaching facilities in the
agreement between Indonesia and China. school

(A) must be
(B) has to be
(C) would be
(D) should be
(E) would rather be

c Universitas Indonesia
Halaman 13 dari 14 halaman
Kode Naskah Soal: 315
The option of home schooling has been around for a long time; ___(56)___, until recently it had not been so popular.
The idea of home schooling seems like a cure-all to many parents due to the advantages this type of education provides
over traditional schools. Children who are home schooled can ___(57)___ many of the problems schools have become
known for. For one, the environment is less threatening. Children can learn without ___(58)___ other students,
aggressive or nasty teachers, and be under the constant supervision of parents. ___(59)___, home schooling allows
parents to dictate the academic course of their children. Home schooling also allows students to proceed at their own
speed. If a child is weak at ___(60)___, a parent can focus lessons on this skill in favor of another skill that the child
might grasp rather easily.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 56 sampai


nomor 60.

56. ...

(A) even though


(B) in addition
(C) however
(D) whereas
(E) in other words
57. ...

(A) encounter (D) avoid


(B) pursue (E) break
(C) ignore
58. ...

(A) scaring (D) afraid of


(B) feared (E) fearing
(C) fear of
59. ...

(A) Therefore (D) So


(B) However (E) In addition
(C) Thus
60. ...

(A) multiplying
(B) multiple
(C) multiply
(D) multiplication
(E) multiplied

c Universitas Indonesia
Halaman 14 dari 14 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN DASAR
• Matematika Dasar
• Bahasa Indonesia
• Bahasa Inggris

316

Universitas Indonesia
2011
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 12 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

316 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 316
MATA UJIAN : Matematika Dasar, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris
TANGGAL UJIAN : 3 JULI 2011
WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 5. Diketahui bahwa A, B, C adalah adalah 3 buah titik
nomor 18. yang berbeda yang terletak pada kurva y = x2 di
mana garis yang menghubungkan titik A dan B
1. Huruf-huruf A, H, I, M, O, T, U, V, W, X, Z akan sejajar dengan sumbu x. Ketika ketiga titik
terlihat sama jika dilihat melalui sebuah kaca. dihubungkan, akan terbentuk sebuah segitiga
Huruf-huruf ini dinamakan huruf simetri. Berapa siku-siku dengan luas daerah sama dengan 5. Jika
banyak cara untuk memilih kata sandi yang terdiri diasumsikan bahwa titik A dan C terletak di
dari 3 huruf dengan paling sedikit 2 huruf simetri? sebelah kiri sumbu y, maka gradien garis AC
adalah ....
(A) 990 (D) 10320 √
(B) 2970 (E) 12870 (A) −5 − 2 6

(C) 5940 (B) −5 + 2 6

2. Jarak antara titik maksimum dan minimum pada (C) 5 + 2 6

π(x − 3) (D) 5 − 2 6
kurva dari fungsi y = 4 sin( ) dengan √
6 (E) 25 − 2 6
0 ≤ x ≤ 15 adalah ....
6. Jika x adalah sudut lancip, maka jumlah semua
(A) 2 (D) 8 nilai x yang memenuhi persamaan
(B) 4 (E) 10 tan2 3x = 2 sin2 3x adalah ....
(C) 6
√ √ (A) 2π
3. Pertidaksamaan x2 − x < 2 mempunyai 13
himpunan penyelesaian .... (B) π
12
(C) π
(A) {x| − 1 < x < 2} 3
(B) {x| − 1 < x ≤ 2} (D) π
4
(C) {x| − 1 ≤ x ≤ 2} 2
(E) π
3
(D) {x|1 ≤ x < 2 atau − 1 < x ≤ 0}
(E) {x|1 ≤ x ≤ 2 atau − 1 ≤ x ≤ 0} 7. Banyaknya bilangan asli yang lebih kecil dari 1000
 2 dan terdiri dari angka-angka 0, 1, 2, 3, 4, 5 adalah ....
x + y 2 + z 2 = 2(yz + 1)
4. Diketahui
x + y + z = 4022 (A) 216 (D) 120
dengan x, y, z 6= 0 anggota bilangan bulat positif. (B) 215 (E) 100
Nilai z yang memenuhi persamaan tersebut adalah
(C) 180
....

(A) 1 (D) 2010


(B) 2 (E) 2011
(C) 1005

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 316
8. Sebuah keluarga mempunyai 5 orang anak. Anak 13. Banyaknya bilangan bulat c sehingga daerah
tertua berumur 2 kali dari umur anak termuda, penyelesaian yang memenuhi syarat
sedangkan 3 anak yang lainnya masing-masing x − y ≤ 0, 4x + 5y ≤ c, x ≥ 0, dan 0 ≤ y ≤ 3
berumur kurang 3 tahun dari anak tertua, lebih 4 berbentuk segitiga adalah ....
tahun dari anak termuda, dan kurang 5 tahun dari
anak tertua. Jika rata-rata umur mereka adalah 16 (A) 12 (D) 20
tahun, maka kuadrat dari selisih umur anak kedua (B) 15 (E) 27
dan anak ketiga adalah ....
(C) 16
(A) 4 (D) 12,25 14. Garis 11x + 3y − 48 = 0 menyinggung grafik
4x + 3
(B) 6,25 (E) 20,25 f (x) = di titik (a, b). Untuk a < b, nilai
3x − 6
(C) 9 (a − b) = ....
9. Pada suatu segitiga, sudut α, β, γ berhadapan
dengan sisi a, b, c. Diketahui bahwa √ (A) −1 (D) −4
cos(2α − β) + sin(α + β) = 2 dan b = 2 3 , maka (B) −2 (E) −5
a = .... (C) −3
√ 15. Diketahui definisi dari bxc adalah bilangan bulat
(A) 2 (D) 2 3
√ terbesar yang lebih kecil atau sama dengan x.
(B) 4 (E) 3 Sebagai contoh b5c = 5, b2, 9c = 2, b−2, 5c = −3.

(C) 4 3 Jika y adalah bilangan riil yang bukan merupakan
10. Diketahui f (x) = ax3 + bx2 + cx + d adalah bilangan bulat, maka byc + b2 − yc adalah ....
polinomial derajat 3 yang memenuhi persamaan
berikut: (A) −2 (D) 2
f (−x) = −f (x) (B) −1 (E) 2y
f (−1) = 2 (C) 1
f (3) = 36
16. Dua titik dengan x1 = −a dan x2 = 3a di mana
Maka f (4) = ....
a 6= 0, terletak pada parabola y = x2 . Garis g
menghubungkan 2 titik tersebut. Jika garis
(A) 34 (D) 127
singgung parabola di suatu titik sejajar dengan
(B) 38 (E) 233 garis g, maka garis singgung tersebut akan
(C) 97 memotong sumbu y di ....
11. Jika akar-akar persamaan ax2 + 5x − 12 = 0 adalah
2 dan b, maka 4a2 − 4ab + b2 = .... (A) −a2 (D) 4a2
(B) a2 (E) 5a2
(A) −144 (D) 144 (C) 2a2
(B) −121 (E) 169 17. Diketahui fungsi f dan g dengan f 0 (2) = 3 dan
(C) 121 g 0 (2) = 4. Jika pada saat x = 2, turunan dari (f g)(x)
2 2 adalah 11 dan turunan dari (f 2 + g 2 )(x) adalah 20,
12. Jika diketahui bahwa a log b + b log a = 1 di mana  
f
a, b > 0 dan a, b 6= 1, maka nilai a + b = .... maka turunan dari (x) saat x = 2 adalah ....
g
a2 + 1
(A) (A) −5
a

(B) 2 a (B) −2
3
(C) 2a (C)
4
(D) a2 (D) 1

(E) a1+ 2
(E) 2

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 316
1
18. Jika sin x − cos x =
, maka jumlah dari semua nilai
5
tan x yang memenuhi adalah ....

(A) 0
7
(B)
12
3
(C)
4
4
(D)
3
25
(E)
12

Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 19 sampai


nomor 20.

19. Misalkan x1 dan x2 adalah akar-akar dari


persamaan kuadrat x2 + px + q = 0 yang
merupakan bilangan bulat. Jika diketahui bahwa
p + q = 2010, maka akar-akar persamaan tersebut
adalah ....

(1) −2012
(2) −2010
(3) −2
(4) 0
x −1
" #
20. Jika det 1 = 2, maka
2
x
x #!2
x −1
"
det 1 = ....
1
x
(1) −2
(2) −1
(3) 2
(4) 1

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 316
BAHASA INDONESIA
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 sampai 23. Topik karya ilmiah: Penggunaan Bahasa Indonesia
nomor 40. di Kalangan Siswa SMA Jakarta
Latar belakang untuk sebuah karya ilmiah yang
21. Penggunaan huruf kapital dalam kalimat berikut tepat sesuai dengan topik tersebut adalah ....
salah, kecuali ....
(A) Pelajaran Bahasa Indonesia kurang diminati
(A) Untuk menjadi Kepala Daerah, sejumlah oleh siswa SMA Jakarta sehingga mereka tidak
persyaratan harus dipenuhi. menguasainya.
(B) Saat ini Registrasi Haji harus dilakukan jauh (B) Nilai bahasa Indonesia siswa SMA Jakarta pada
sebelumnya. Ujian Nasional 2010 pada umumnya kurang
(C) Aku dilahirkan pada tahun 1990 di Wilayah memuaskan.
Indonesia Timur. (C) Siswa SMA Jakarta dalam menulis tidak
(D) Hai, Sahabat, apa kabarmu? memperhatikan Ejaan Yang Disempurnakan
(EYD).
(E) Kita harus menyayangi Ibu dan Bapak kita yang
mengasuh kita sejak bayi. (D) Bahasa Indonesia sebagai bahasa nasional
kurang diperhatikan siswa SMA Jakarta.
22. Obat generik ada yang dijual tanpa merek sebagai
(E) Pada umumnya siswa SMA Jakarta tidak
obat generik berlogo (OGB) ataupun obat generik
menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan
bermerek. Tidak ada perbedaan antara OGB
benar.
dengan obat generik bermerek. Perbedaannya
hanya pada kemasan dan harga. OGB umumnya 24. Dalam rapat itu diputuskan tiga hal pokok, yaitu
diberi logo lingkaran hijau bergaris-garis putih perbaikan mutu produk, meningkatnya frekuensi
dengan tulisan "Generik" di tengah lingkaran. iklan, dan pemasaran yang lebih gencar.
Namanya biasanya diambil dari zat aktifnya. Obat Kalimat tersebut bukan kalimat yang baku karena
generik bermerek yang lebih umum disebut obat ....
bermerek adalah obat yang diberi merek dagang
oleh perusahaan farmasi yang memproduksinya. (A) Kesalahan penulisan tanda koma sesudah iklan
Contoh, OGB untuk obat alergi adalah Cetirizin, (B) Kesalahan penggunaan kata dalam
sedangkan obat generik bermerek ada yang (C) Penggunaan kata frekuensi yang mubazir
memiliki nama dagang Zyrtec.
Pernyataan berikut sesuai dengan isi bacaan, (D) Kesalahan penggunaan kata dan
kecuali .... (E) Penggunaan kata meningkatnya yang tidak
paralel dengan kata yang lain
(A) Obat generik yang dijual ada yang berlogo dan
ada yang bermerek. 25. Kalimat yang penulisan kata-katanya sesuai
dengan EYD adalah ....
(B) Obat generik berlogo berbeda dengan obat
generik yang bermerek. (A) Roman "Layar Terkembang" terbit pada zaman
(C) Kemasan obat generik berlogo berbeda dengan Pujangga Baru.
obat generik bermerek. (B) Pembukaan Apotek Sehat dihadiri oleh Menteri
(D) Harga obat generik berlogo berbeda dengan Kesehatan.
obat generik bermerek. (C) Hasil ujian Sekolah Menengah Atas diperiksa
(E) Obat generik bermerek diberi merek dagang dengan teknologi komputer.
oleh perusahaan farmasi. (D) Ijin pembelian senjata tajam dikeluarkan oleh
aparat keamanan.
(E) Kesempatan berkarir bagi perempuan terbuka
lebar.

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 316
26. Para peneliti di Pusat Kesehatan Cedars-Sinai, 29. Kalimat-kalimat berikut ini tidak efektif, kecuali ....
California, AS mengembangkan TM-601, sintesis
peptida (rangkaian asam amino pembentuk (A) Hasil-hasil perundingan itu yang akan
protein) yang secara alami terkandung dalam bisa dikumpulkan dalam sebuah naskah.
kalajengking kuning raksasa dari Israel. Tidak (B) Data semua mahasiswa seluruhnya telah
seperti substansi lainnya, peptida ini dapat disimpan di komputer.
mengalir melalui darah dan berikatan dengan (C) Jumlah pegawai dan anggota koperasi
sel-sel glioma. bertambah.
Inti kalimat di atas adalah .... (D) Meskipun barang itu tidak mahal, tetapi kami
tidak mau membelinya.
(A) Para peneliti bekerja di Pusat Kesehatan
Cedars-Sinai, California, AS. (E) Menurunnya produksi padi disebabkan karena
(B) Sintesis peptida terkandung dalam bisa berbagai faktor seperti musim kemarau yang
kalajengking kuning raksasa dari Israel. panjang, hama wereng merajalela, dan lain-lain.
(C) Peptida dapat mengalir melalui darah dan 30. Kalimat yang baku terdapat pada ....
berikatan dengan sel-sel glioma.
(A) "Kurangi minum kalau ingin berat badan turun,
(D) Para peneliti mengembangkan TM-601.
dan jangan minum air es," begitu nasehat yang
(E) TM-601 merupakan sintesis peptida. kerap dilontarkan awam kepada orang yang
27. Penggunaan tanda baca yang benar terdapat pada sedang diet.
kalimat .... (B) Sebuah pendapat yang kurang bijak, tapi
banyak diyakini kebenarannya.
(A) Beberapa penumpang, segera dievakuasi dari (C) Mengingat peran air yang esensial inilah
lokasi kecelakaan. maka banyak pengobatan alternatif yang
(B) Setiap hari, para siswa kelas A belajar dengan mengandalkan air.
keras, sehingga kelas mereka dijuluki ”Kelas
(D) Tidak ada salahnya juga Anda mencoba
Rajin”.
membantu diet dengan suplemen air, baik
(C) Dua hal yang harus diperhatikan saat naik untuk menurunkan dan mempertahankan
bus adalah: barang-barang yang dibawa dan berat badan.
penumpang yang mencurigakan. (E) Biasakan minum satu atau dua gelas air dingin
(D) "Lihat ini, Boi! Ada gambarnya!" sebelum makan.
(E) "Apakah engkau tak malu meminta uang pada 31. Gunungan yang terbuat dari berbagai buah-buahan
anakmu?". dan sayur-sayuran diarak sepanjang jalan.
28. Beberapa hari menjelang Ramadan, Gunungan itu pun akhirnya sampai di alun-alun di
peziarah-peziarah dari berbagai daerah depan keraton. Prosesi diakhiri dengan perebutan
berdatangan ke kawasan Masjid Agung Banten isi gunungan oleh masyarakat yang hadir di tempat
lama dan makam Sultan Maulana Hasanudin di itu.
Banten lama, Kota Serang, Banten. Prosesi dalam paragraf tersebut berarti ....
Kalimat di atas dapat diperbaiki dengan ....
(A) proses acara (D) upacara
(A) Menghilangkan kata beberapa hari. (B) arak-arakan (E) perjalanan
(B) Mengganti peziarah-peziarah dengan peziarah. (C) kegiatan
(C) Menambahkan kata peziarah di depan kata
peziarah-peziarah.
(D) Menambahkan kata pada di awal kalimat.
(E) Memperbaiki kata Ramadan menjadi Ramadhan.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 316
32. Kalimat yang kata-katanya ditulis secara tepat 35. ... . Arang sebagai pereduksi kolesterol dan
adalah .... penghambat penyakit dilansir oleh British Journal of
Nutrition. Sejumlah pasien berkolesterol tinggi
(A) Sejumlah tiga per empat dari sampel yang diberi konsumsi 8 gr arang per hari total
mengalami tingkat kehidupan di bawah kolesterolnya turun 25%, kolesterol jahat LDL (low
garis kemiskinan. density lipoprotein) turun 41%, serta rasio HDL/LDL
(B) Bank Dunia memperkirakan sekitar 700.000 kolesterol menjadi berlipat ganda. Itu karena arang
sampai 1.200.000 hektare pertahun. menyerap penyumbat jantung dan melancarkan
(C) Sungguhpun masyarakat kesatuan hukum dan peredaran darah koroner. Tidak menyangka, ya?
adat di dalam desa tetap diakui keberadaannya, Padahal, kita suka kena sindrom: yang murah pasti
kedudukan desa tidak dapat terlepas dari jelek, yang mahal pasti bagus. Arang sangat
ikatan Negara Kesatuan Republik Indonesia. murah; tidak ada harganya; kesannya kotor (hitam
legam begitu). Akan tetapi, ternyata di balik
(D) Namun media yang semestinya dapat lebih ketidakberhargaan dan kehitamannya tersimpan
mudah diakses masyarakat umum inipun tidak khasiat yang luar biasa.
didistribusikan dengan baik. Kalimat yang tepat untuk mengawali paragraf
(E) Para kandidat kepala desapun melakukan tersebut adalah ....
pendekatan kepada keluarga-keluarga.
(A) Hasil penelitian tim ahli bahwa arang dapat
33. Meskipun telah ditinggalkan oleh Sang Maestro, dijadikan obat kolesterol.
Gesang, 20 Mei 2010, semangat untuk melestarikan
keroncong tidak pernah akan surut di tangan para (B) Berdasarkan hasil penelitian, arang bermanfaat
penggemarnya. Semangat itu terutama tampak di sebagai obat.
Solo, kota yang pernah dinobatkan oleh wali (C) Pada umumnya orang menganggap bahwa
kotanya, Joko Widodo, sebagai Kota Keroncong. arang hanya berfungsi untuk memasak.
Kota ini memang istimewa. Keroncong dilestarikan (D) Selama ini kita hanya mengetahui bahwa arang
dengan menyuguhkannya secara rutin kepada hanya untuk membakar.
masyarakat. (E) Tidak semua orang mengetahui bahwa arang
Topik teks di atas adalah .... sangat bermanfaat.
(A) Gesang, Sang Maestro Keroncong, wafat pada
20 Mei 2010.
(B) Semangat melestarikan keroncong tetap ada.
(C) Kota Solo dikukuhkan sebagai Kota Keroncong.
(D) Kota Solo istimewa dengan adanya keroncong.
(E) Keroncong dilestarikan di Kota Solo.
34. .... penerapan kebijakan itu menyebabkan
munculnya rasa tidak puas .... para pendukung
setia bupati itu.
Kata-kata yang tepat untuk melengkapi kalimat di
atas adalah ....

(A) ketidak-konsistenan; di antara


(B) ketidak konsistenan; di antara
(C) ketidakkonsistenan; diantara
(D) ketidakkonsistenan; di antara
(E) ketidak-konsistenan; diantara

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 316
36. Bagi orang Manggarai di Flores Barat, Nusa 37. Dalam Seminar "Kretek dalam Perspektif Ekonomi,
Tenggara Timur, kampung–atau dalam bahasa Politik, dan Kebudayaan" beberapa waktu lalu,
setempat disebut beo–tidak sekadar gugusan rumah budayawan Mohamad Sobary punya pendapat
sebagai tempat tinggal yang menjadi basis untuk sendiri soal kebiasaan memuntung tembakau.
menjalani rutinitas, tetapi juga gugusan ideologi Menurutnya, merokok sekali-sekali itu tetap ada
sebagai basis untuk menjalani ritus-ritus. Dalam "gunanya". Kisah klasik Rara Mendut dan warung
tradisi berpikir orang Manggarai, beo dianalogikan rokoknya di Pasar Anyar dalam wilayah
sebagai papan tulis yang mewacanakan sekularitas Katumenggungan Wirogunan menyisakan kesan
sekaligus mendiktekan religiositas. Sebagai papan romantis. Kesan itu tampak kuat karena
tulis yang mendiktekan wacana sekularitas, beo puntung-puntung rokok Rara Mendut dijual lebih
merupakan tempat tinggal yang dapat menjalankan mahal ketimbang rokok utuh. Para pembeli yang
rutinitas untuk memenuhi keutuhan hidup. gandrung pada kecantikan si penjual rokok–tentu
Sebagai papan tulis yang menyajikan religiositas, memilih membeli puntung. Makin pendek
beo merupakan representasi pandangan hidup, puntung itu, artinya semakin dekat ke bibir Roro
nilai, kepercayaan, dan ideologi. Di sini, kampung Mendut, harganya makin tinggi. Kisah di Zaman
berfungsi sebagai institusi mistis atau sebagai Sultan Agung di Mataram (1613—1645) itu bak
subordinat dari alam semesta. Perspektif demikian menyiratkan di tahun itu rokok menjadi
sesungguhnya mencerminkan pandangan dunia "komoditas".
orang Manggarai tentang alam semesta. Dalam teks di atas, penulis hendak ....
Pernyataan yang dapat berfungsi sebagai
rangkuman isi teks bacaan di atas adalah .... (A) Menyatakan pendapatnya tentang fungsi
merokok.
(A) Fungsi kampung bagi masyarakat Indonesia (B) Menunjukkan pendapat M. Sobary tentang
tidak selalu sama. kegunaan merokok di masa yang lampau.
(B) Dimensi spiritual sebuah kampung sama (C) Menjelaskan bahwa dari cerita-cerita lama,
dengan dimensi religius. rokok telah menjadi barang dagangan yang
(C) Pandangan dunia orang Manggarai dapat bernilai tinggi.
dilihat dalam fungsi kampung bagi mereka. (D) Menjelaskan manfaat kebiasaan merokok.
(D) Bagi orang Manggarai, kampung dapat (E) Membuktikan bahwa tembakau merupakan
dianalogikan dengan papan tulis. komoditas perdagangan yang penting.
(E) Kampung tidak hanya berfungsi praktis, tetapi
juga berfungsi sekular.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 316
38. Pasar kerja penelitian di negeri kita cukup banyak. 40. Sejalan dengan arah pelaksanaan politik luar negeri
Tentu saja yang dimaksud di sini adalah penelitian RI serta sekaligus dalam upaya menyerap masukan
terapan yang dapat digunakan untuk dari berbagai pemangku kepentingan, Departemen
meningkatkan mutu keadaan atau hasil suatu Luar Negeri dalam tahun 2010 telah melakukan
keadaan dalam masyarakat. Penelitian berbagai kegiatan, seperti seminar, sosialisasi, dan
eksploratoris atau jenis penelitian lain yang bersifat pertemuan kelompok ahli, baik di Jakarta maupun
teoretis juga memiliki pasar kerja, tetapi biasanya di berbagai daerah.
sangat terbatas. Ada juga dana yang disediakan Gagasan pokok kalimat di atas adalah ....
oleh yayasan yang besar, seperti Toyota Foundation
dan Ford Foundation. Bahkan, tersedia dana yang (A) Arah pelaksanaan politik luar negeri RI.
besar yang ditawarkan oleh pemerintah, seperti (B) Arah pelaksanaan politik luar negeri
sejumlah proyek yang didukung oleh Kementerian Departemen Luar Negeri dan upaya menyerap
Pendidikan Nasional. Belum lagi perusahaan atau masukan dari pemangku kepentingan.
lembaga lain yang berkepentingan terhadap
(C) Kegiatan Departemen Luar Negeri sejalan
penelitian tertentu. Pada dasarnya, pasar kerja
dengan arah pelaksanaan politik luar negeri.
penelitian di Indonesia terbuka lebar.
Gagasan pokok paragraf di atas terdapat pada .... (D) Departemen Luar Negeri melakukan kegiatan.
(E) Pertemuan kelompok ahli baik di Jakarta
(A) awal kalimat maupun di berbagai daerah.
(B) kalimat kedua
(C) awal dan akhir kalimat
(D) akhir kalimat
(E) semua kalimat
39. Ketika para pejuang kemerdekaan muncul, bahasa
Melayu menjadi pilihan dalam berkomunikasi.
Media massa juga menggunakan bahasa ini.
Tokoh-tokoh pergerakan kemudian mengenalkan
istilah bahasa Indonesia. Pada Februari 1926
wartawan Mohammad Tabrani sudah menulis
tentang perlunya bahasa Indonesia–bukan bahasa
Melayu–sebagai perekat negara dan bangsa yang
dicita-citakan bersama. “Agar orang yang
berbahasa selain Melayu tidak merasa dijajah oleh
bahasa Melayu, maka gunakan saja bahasa
Indonesia,” begitu pernyataan dalam tulisannya di
koran Hindia Baroe.
Kata perekat dalam paragraf di atas dapat diganti
dengan kata-kata berikut, kecuali ....

(A) pelekap (D) pelikat


(B) pelekat (E) pelengket
(C) perapat

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 316
BAHASA INGGRIS
Sometimes, race and ethnicity are used interchangeably, but it is important to understand that they are two different
things, else they would not have two different names. Race has been defined as, "human population, that is believed to
be distinct in some way from other human beings based on real or imagined physical differences". The racial
classification is rooted more in the idea of biological classification of humans, based on the morphological features, such
as skin color or facial characteristics. More often than not, an individual is externally classified into a racial group,
instead of the individual choosing, where he/she belongs as part of his/her identity. The whole concept of race and
specific racial groupings is often controversial, because of their impact on social identity and how the identity influences
a person’s position in the social fabric. Some examples of race include, Chinese, the Indians, the Arabs, etc. The term
ethnicity is derived from the Greek word ethnos, which roughly translates to ‘nation’. More commonly it is said to be
people of the same race, who share a distinctive culture. In the modern day usage, the word ethnicity is used to reflect
the different kinds of encounters industrialized states have with the different types of so called ‘subordinate’ groups,
such as immigrants and colonized subjects. To explain it further, ethnicity refers not to the physical characteristics, but
to the social traits, which are shared by a certain group of human population. The distinction is made on the basis of
nationality, tribe, religion, faith, language, culture and traditions. The examples of ethnicity include the Hispanics or the
Latin American community, the Native Americans in the United States of America, etc. The first main difference
between race and ethnicity is the fact that race is primarily unitary. A person can only belong to one race, but can have
multiple ethnic affiliations. To elaborate the point further, ethnically a person can be called Irish or Polish, but if the
difference has to be made on the basis of race, then the person is classified as black or white. The next fundamental
difference is that race is socially imposed and is also hierarchical. At the same time, a person has no control over his or
her race. It is more about how you are perceived by others around you. But when it comes to ethnicity, a person can
have control over ethnicity up to a certain limit. We will take an example to understand the point better. If a person is
born in India to Indian parents, but is adopted by a French family in France, ethnically he feels French, eats French food,
speaks French and is well versed with the French history and culture, but is not aware of Indian history, language,
culture, etc. However, when the person travels to the United States, he is treated racially as Asian.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 sampai 43. The word ‘fabric’ can best be replaced by ____.
nomor 45.
(A) cloth (D) condition
41. What is the best title of the passage? (B) material (E) gap
(A) Race and Ethnicity: Similarities and (C) structure
Differences. 44. This passage is most likely found in a textbook of
(B) The Differences between Race and Ethnicity which of the following subjects?
(C) Race and Ethnicity are Used Interchangeably
(A) Geography (D) Psychology
(D) The Definition of Race and Ethnicity
(B) Politics (E) Sociology
(E) Race and Ethnicity: Some Common
Characteristics (C) Philosophy
42. What can be inferred from the passage about race 45. Which of the following statements about the
and ethnicity? passage is FALSE?

(A) Race is something that you are born with, but (A) The word race and ethnicity are occasionally
ethnicity can be controlled to some extent. used to mean each other.
(B) Race is based more on people’s physical
(B) Race and ethnicity are both innate appearance.
characteristics.
(C) Both race and ethnicity might be the reasons for (C) The concept of racial labeling might lead to
discrimination. social conflict.
(D) People can easily identify to which ethnicity (D) The term ethnicity has always been defined the
a person belongs, but not to which race he is same.
affiliated. (E) Ethnicity is based more on people’s social
(E) People cannot choose which ethnicity and race characteristics than physical ones.
they want to belong to.

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 316
_____________. So far we have been concerned primarily with positive economic theories. Such “scientific” theories
take the real world as an object to be studied, attempting to explain those economic phenomena that are observed.
Positive economics seeks to determine how resources are in fact allocated in an economy. A somewhat different use of
economic theory is normative, taking a definite stance about what should be done. Under the heading of normative
analysis, economists have a great deal to say about how resources should be allocated. For example, an economist
engaged in positive analysis might investigate why and how the American health care industry uses the quantities of
capital, labor, and land that are currently devoted to providing medical services. The economist might also choose to
measure the costs and benefits of devoting even more resources to health care. But when economists advocate that more
resources should be allocated to health, they have implicitly moved into normative analysis.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 sampai


nomor 47.

46. From the passage, we can conclude that _____.

(A) normative economic theory has influenced


most economists
(B) economists tend to use positive economic
theory rather than normative one
(C) both positive and normative economic theories
have been used by economist
(D) either positive or normative economic theories
have not been used by economist
(E) the difference between positive and normative
theories is how to measure the capital
47. This paragraph should begin with _____

(A) A final feature of most economic models is


the attempt to differentiate carefully between
“positive” and “normative” questions.
(B) The difference between “positive” and
“normative” questions is how resources
should be allocated.
(C) The different use of economic theory is the
attempt to analyze “positive” and “normative”
questions.
(D) A final feature of most economic models is the
attempt to analyze positive theories.
(E) Most economic models are positive and
“normative” analysis.

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 316
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 48 sampai 52. Dani was extremely tired when he arrived, because
nomor 55. he _________ for his flight for three hours.

48. Performed in Senayan Indoor Stadium during the (A) waited


school holiday, _____. (B) was waiting
(A) many children were attracted by the puppet (C) had waited
show from Spain (D) had been waiting
(B) Spain presented its puppet show to attract many (E) had been waited
children
(C) it was brought from Spain a puppet show to 53. Toni: I’m going to a jazz concert. Do you fancy
attract many children coming along?
Yunita: ____
(D) the puppet show from Spain attracted many
children (A) I don’t listen to jazz.
(E) the puppeteers attracted many children to the
(B) Never mind.
show
(C) Sounds fantastic. That’s my type.
49. The budget allocated for reducing child-labor will
not be enough until the government agencies are (D) That’s incredible!
closely coordinated to use these funds effectively. (E) Sounds great, why not?
From the above sentence we may conclude that
_____. 54. Lisa: Introduction to Literature’ is only offered
every other semester.
(A) the government lacks funds to reduce the rate Reni: _____
of child-labor
(B) the rate of child-labor tends to increase due to (A) That’s too bad. Now I have to find something
lack of funds else.
(C) the government has been successful in reducing (B) Will you give me another offer?
the rate of child-labor (C) I thought it was offered to everyone.
(D) child-labor has been reduced due to the (D) Can you suggest another book?
abundant funds allocated to it
(E) the funds allocated for reducing child-labor has (E) There aren’t enough offers this semester.
been used ineffectively 55. Hadi: What emergency measure does the
50. _____ students studying in a foreign country are government usually take to save people from the
provided with information about literacy practices explosion of a volcano?
and academic culture of that country, they will feel Andi: People _____ to leave their houses and
stranded in that academic environment. evacuate to a much safer area.

(A) As (A) be urged (D) urged


(B) In order that (B) urge (E) are urged
(C) Unless (C) to be urged
(D) As soon as
(E) Where
51. The term ’rock’, ____ a shortened form of
’rock-and-roll’, was coined by an American
broadcaster to replace ’rhythm-and-blues’.

(A) it is (D) which it is


(B) which is (E) is
(C) for which

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 316
People who drink two or more sweetened soft drinks a week have a much higher risk of pancreatic cancer, an
unusual but __56__ cancer. People who drink mostly fruit juice __57__ sodas did not have the same risk. Sugar may be
to __58__ but people who drink sweetened sodas regularly have other poor health habits. The high levels of sugar in
soft drinks may be increasing the level of insulin in the body, which we think __59__ to pancreatic cancer cell growth.
Insulin which helps the body __60__ sugar is made in the pancreas.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 56 sampai


nomor 60.

56. ...

(A) died (D) dead


(B) death (E) deadly
(C) dying
57. ...

(A) despite (D) less


(B) than (E) other than
(C) instead of
58. ...

(A) blame (D) reject


(B) destroy (E) consume
(C) exceed
59. ....

(A) contributing (D) contributes


(B) contribution (E) contributory
(C) contributed
60. ...

(A) digest (D) produce


(B) metabolize (E) apply
(C) stimulate

c Universitas Indonesia
Halaman 12 dari 12 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN DASAR
• Matematika Dasar
• Bahasa Indonesia
• Bahasa Inggris

317

Universitas Indonesia
2011
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 12 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

317 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 317
MATA UJIAN : Matematika Dasar, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris
TANGGAL UJIAN : 3 JULI 2011
WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai ax + b
4. Jika grafik fungsi f (x) =
nomor 17. (x − 1)(x − 4)
mempunyai garis singgung horizontal pada titik
1. Jika sin 17◦ = a, maka cot 253◦ + csc 253◦ = .... (2, − 1), maka nilai a + b adalah ....

a−1 (A) −2 (D) 1


(A) √
1 − a2 (B) −1 (E) 2
1−a
(B) √ (C) 0
1 − a2
a−1 5. Misalkan a adalah rata-rata dari x1 , x2 , ..., x100 . Jika
(C) √ 2 data berubah dengan pola
a −1 1 1 1
1−a x1 + 5, x2 + 10, x3 + 15 dan seterusnya, maka
(D) √ 2 4 4 4
a −1 rata-rata data menjadi ....
−a − 1
(E) √ (A)
1
a + 2525
1 − a2 2
2. Banyaknya pasangan bilangan bulat (x, y) yang 1
(B) a + 2520
memenuhi sistem pertidaksamaan 8
x − y + 2 ≥ 0, 4x + 5y ≤ 20, x ≥ 0, dan 0 ≤ y ≤ 3 1
(C) a + 252,5
adalah .... 4
1
(D) a + 2525
(A) 15 (D) 12 4
(B) 14 (E) 10 1
(E) a + 505
(C) 13 4
 
3. Titik pada garis y = 3x + 10 yang terdekat dengan 2 6
6. Jika A = maka det(6A3 ) = ....
titik (3,8) adalah titik P. Jarak titik P dan (3,8) −1 3
adalah .... (A) 27 33 (D) 28 36
11 (B) 27 34 (E) 29 38
(A)
10
√ (C) 28 35
11 10
(B)
10
91
(C)
10

91 10
(D)
10

121 10
(E)
10

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 317
7. Sebuah segitiga sama kaki mempunyai alas 20 cm 11. Jika jumlah dua bilangan riil positif berbeda adalah
dan tinggi 15 cm. Jika dalam segitiga tersebut 2
P dan selisihnya adalah dari bilangan terkecil,
dibuat persegipanjang dengan alas terletak pada n
alas segitiga dan kedua titik sudut yang lain maka bilangan terbesar adalah ....
terletak pada kaki-kaki segitiga, maka luas Pn
maksimum persegi panjang tersebut sama dengan (A)
2(n + 1)
....
P (n + 2)
(B)
(A) 75 (D) 200 2(n + 1)
(B) 120 (E) 300 (C)
Pn
(C) 150 n+1
P (n + 1)
8. Jika diketahui x dan y adalah bilangan riil positif di (D)
mana x+y = 10,maka nilai minimum dari 2(n + 2)

1 1 P (n + 2)
2+ 2+ adalah .... (E)
x y n+1

82 12. Dua titik dengan x1 = −a dan x2 = 3a di mana


(A) a 6= 0, terletak pada parabola y = x2 . Garis g
25
121 menghubungkan 2 titik tersebut. Jika garis
(B) singgung parabola di suatu titik sejajar dengan
25
garis g, maka garis singgung tersebut akan
41
(C) memotong sumbu y di ....
5
82
(D) (A) −a2 (D) 4a2
5
121 (B) a2 (E) 5a2
(E) (C) 2a2
5
9. Jika diketahui 4 suku pertama dari barisan 13. Tiga buah bilangan a, b, dan c dipilih sedemikian
y sehingga jika setiap bilangan ditambahkan ke
aritmatika adalah x, y, w, 2y, maka nilai = ....
x rata-rata dua bilangan lainnya, maka hasilnya
adalah 50, 60, dan 70. Rata-rata dari a, b, dan c
1
(A) adalah ....
4
1 (A) 20 (D) 50
(B)
3
(B) 30 (E) 60
1
(C) (C) 40
2
(D) 2 14. Jika lim (f (x) − 3g(x)) = 2 dan
x→a
(E) 3 lim (3f (x) + g(x)) = 1, maka
x→a
2 2
10. Jika diketahui bahwa a log b + b log a = 1 di mana lim f (x)g(x) = ....
x→a
a, b > 0 dan a, b 6= 1, maka nilai a + b = ....
1
(A) −
a2 + 1 2
(A)
a 1
√ (B) −
(B) 2 a 4
1
(C) 2a (C)
4
(D) a 2
1

(D)
(E) a1+ 2
2
(E) 1

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 317
15. Jika panjang sisi BC, AC, dan AB pada segitiga Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 18 sampai
ABC berturut-turut adalah 5, 6, dan 9 cm, maka nomor 20.
nilai dari cot(90o − ∠A) adalah ....
18. Diketahui bahwa A, B, C adalah adalah 3 buah titik
23 yang berbeda yang terletak pada kurva y = x2 di
(A)
27 mana garis yang menghubungkan titik A dan B

10 2 sejajar dengan sumbu x. Ketika ketiga titik
(B) dihubungkan, akan terbentuk sebuah segitiga
27
√ siku-siku dengan luas daerah sama dengan 5. Absis
10 2
(C) titik B adalah ....
23

4 2 (1) 5
(D) √
7 (2) 5

(E) 2 2
(3) −5
16. Sebuah bilangan riil x diambil secara acak dari √
(4) − 5
−5 ≤ x ≤ 10. Probabilitas
√ bahwa x adalah solusi
dari pertidaksamaan x2 − 6x ≤ 4 adalah .... 19. Misalkan x1 dan x2 adalah akar-akar dari
persamaan kuadrat x2 + px + q = 0 yang
4 merupakan bilangan bulat. Jika diketahui bahwa
(A)
15 p + q = 2010, maka akar-akar persamaan tersebut
7 adalah ....
(B)
15
8 (1) −2012
(C)
15 (2) −2010
2
(D) (3) −2
3
11 (4) 0
(E) π
15 20. Jika x pada 0 < x < memenuhi pertidaksamaan
2
17. Jika x1 dan x2 merupakan akar-akar persamaan 1 − cos x < tan x − sin x, maka pernyataan berikut
4x2 + bx + 4 = 0, b 6= 0, maka yang benar adalah ....
x−1 −1 3 3 2
1 + x2 = 16(x1 + x2 ) berlaku untuk b − b sama
dengan .... (1) 0 < 4x − π < π
1
(A) 0 atau − 12 (2) √ ≤ sin x < 1
2
(B) −10 atau − 12 (3) −1 < cos 2x ≤ 0
(C) −20 atau − 30 (4) 0 ≤ tan x ≤ 1
(D) −42 atau − 56
(E) 42 atau 56

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 317
BAHASA INDONESIA
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 sampai 23. Ragam formal yang paling tepat digunakan
nomor 40. moderator ketika membuka sesi tanya jawab dalam
berdiskusi adalah ....
21. Penggunaan tanda baca secara tepat terdapat pada
kalimat .... (A) Baiklah, saya akan membuka sesi tanya jawab
untuk tiga orang penanya dahulu.
(A) Kami akan membeli perlengkapan rumah: (B) Saya persilakan bagi yang mau bertanya untuk
kursi tamu, lemari pakaian, tempat tidur, dan
maju ke depan.
meja makan.
(C) Saya persilakan tiga orang penanya pertama
(B) Menteri Kesehatan mengatakan, bahwa untuk memberikan pertanyaan.
penyakit flu burung telah merebak ke berbagai
negara. (D) Bagi Anda yang ingin bertanya, saya persilakan.
(C) Artikel yang berjudul "Bahasa dalam Politik" (E) Silakan, siapa yang ingin bertanya?
dikarang oleh Drs. P. Ari Subagio M.Hum. 24. Di antara lima kalimat berikut, kalimat yang
(D) Mantan Presiden Republik Indonesia, penulisannya benar dari segi kaidah penulisan
Megawati memberikan pandangan terhadap huruf adalah ....
keadaan negara kita saat ini.
(E) Wah, kalau caranya seperti itu banyak orang (A) Garuda Indonesia membuka kembali jalur
yang tidak setuju untuk memilih dia sebagai penerbangan ke Amsterdam.
ketua partai. (B) Pengumuman hasil ujian masuk perguruan
tinggi dapat dilihat pada harian Kompas.
22. Lima menit lewat tengah malam di Svalbard. Alam
liar tengah berjaga dan berderik. Di ujung muara (C) Artikel berjudul ”Perjalanan Evolusi” dalam
yang terlindung pada gugusan pulau di antara National Geographic Indonesia sangat menarik
Norwegia dan Kutub Utara, sekawanan dara-laut perhatian.
Arktika melayang tinggi dan terbang melingkar di (D) Tim Ekspedisi 7 Puncak Dunia berhasil
bawah cahaya siang yang tak kunjung hilang. mengibarkan bendera merah putih di puncak
Mereka gelisah. Pasalnya, sepasang burung camar kilimanjaro Afrika.
biru keabu-abuan–pemangsa anak ayam, pencuri (E) Sungai yang melintasi kota kami, yaitu sungai
telur, predator bersayap yang hebat di Cisadane, sudah terpolusi.
Arktika–sedang mendekat dari timur. Dara-dara
laut sengit bertahan. Mereka mengelebatkan
paruh-paruhnya yang merah kepada kawanan
camar dan bergerombol menjadi awan yang tajam.
Penulis teks tersebut berusaha ....

(A) Menceritakan suasana alam di tengah malam di


muara antara Norwegia dan Kutub Utara.
(B) Menggambarkan suasana pertempuran antara
burung dara-laut Arktika dan burung camar.
(C) Menjelaskan suasana tengah malam di
Svalbard.
(D) Menunjukkan cara burung dara-laut Arktika
bertahan dari serangan musuh.
(E) Menceritakan kegelisahan burung dara-laut
Arktika saat berhadapan dengan musuh.

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 317
25. Pada masa lalu, Dago adalah daerah elite tempat 27. Penulisan gabungan kata berikut benar, kecuali ....
tinggal orang Belanda, Cina, dan orang asing
lainnya. Namun, kini kawasan Dago mengalami (A) adakalanya, bagaimana, barangkali
perubahan total dari kawasan hunian menjadi (B) bujur sangkar, belasungkawa, beasiswa
kawasan bisnis. Perubahan fungsi ini mengubah
(C) segitiga, sukarela, simpang empat
pola hidup warga Dago. Saat ini, banyak warga
Dago membuka usaha di sepanjang Jalan Dago. (D) kambing hitam, kakilima, kacamata
Sepanjang Jalan Dago dipenuhi oleh hotel, butik, (E) sediakala, saripati, dukacita
restoran, bank, dan tempat-tempat hiburan lainnya.
Gagasan pokok paragraf tersebut adalah .... 28. Di antara kalimat-kalimat berikut, yang merupakan
kalimat baku adalah ....
(A) Pada masa lalu Dago adalah daerah elite tempat
tinggal kaum nonpribumi. (A) Film ini menceritakan tentang seorang pria
yang telah beristri tetapi berselingkuh dengan
(B) Perubahan fungsi mengubah pola hidup warga
seorang model cantik yang pernah dipacarinya
Dago.
dulu sebelum menikah dengan istrinya.
(C) Kawasan Dago mengalami perubahan total dari
(B) Perekonomian yang kurang baik menjadi faktor
kawasan hunian menjadi kawasan bisnis.
utama dari pergaulan bebas yang dilakukan.
(D) Sebagian warga Dago mengubah rumah
(C) Akibat dari perbuatan tersebut sangatlah
mereka menjadi tempat usaha.
fatal, ada yang dikucilkan dan ditinggalkan
(E) Saat ini Jalan Dago dipenuhi hotel, butik, teman-temannya, dikucilkan dari keluarganya,
restoran, bank, dan tempat-tempat hiburan mendapatkan kesan yang buruk dari
lainnya. masyarakat.
26. Membuat karangan dan membuat ringkasan (D) Karena penyesalan selalu datang terlambat
merupakan dua sejawat yang berhubungan erat. setelah kita mengalami kenyataan-kenyataan
Menyusun karangan melibatkan analisis dan yang pahit.
sintesis. Analisis dan sintesis dengan sendirinya (E) Akhirnya, model tersebut berhubungan lagi
bergayutan. Setelah menganalisis, orang akan dengan pria-pria yang telah menyakiti hatinya
membuat sintesis. Untuk meringkas bacaan, kita di masa lampau, tetapi dengan maksud
harus menafsirkan isinya, menguraikan memeras harta kekayaannya.
unsur-unsurnya, memisahkan pikiran-pikiran
utamanya dan penjelasnya (analisis), kemudian
membuat rekonstruksi kerangka bacaan, dan
menyusun ringkasannya (sintesis).
Berdasarkan teks di atas, pernyataan yang paling
tepat dengan isi bacaan adalah ....

(A) Meringkas dan mengarang merupakan


kegiatan yang saling berkaitan.
(B) Mengarang melibatkan analisis dan sintesis.
(C) Meringkas melibatkan analisis dan sintesis.
(D) Meringkas dan mengarang merupakan
kegiatan yang melibatkan analisis dan sintesis.
(E) Mengarang merupakan kegiatan awal sebelum
melakukan sintesis.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 317
29. Mula-mula, tidak seorang pun dari para peneliti itu 31. Penulisan bilangan secara tepat terdapat dalam
berani menduga, tetapi jelas mereka telah kalimat ....
menemukan kerangka satu sosok selengkap Lucy,
tetapi tidak seperti Lucy atau sosok lain yang (A) Perjalanan itu memakan waktu 5 jam.
pernah mereka saksikan. (B) Sejumlah 21 orang tewas dan 5 orang terluka
Kalimat di atas dapat diperbaiki menjadi .... parah dalam kecelakaan itu.
(A) Mula-mula, tidak seorang pun dari para (C) Besok saya membeli tiga puluh lima ekor ayam.
peneliti itu berani menduga, tetapi jelas (D) Di kelas itu ada tiga puluh peserta ujian, yakni
mereka telah menemukan kerangka satu sosok 16 pria dan 14 wanita.
selengkap Lucy. Tapi, tidak seperti Lucy atau (E) Sekarang bacalah penjelasannya pada halaman
sosok lain yang pernah mereka saksikan. 1.150.
(B) Awalnya tidak seorang pun dari para peneliti 32. Kalimat yang efektif di bawah ini adalah ....
itu berani menduga, tetapi jelas mereka telah
menemukan kerangka satu sosok selengkap (A) Korban banjir itu telah diberikan bantuan beras,
Lucy, tetapi tidak seperti Lucy atau sosok lain selimut, bahan makanan dan bantuan darurat
yang pernah mereka saksikan. lainnya untuk membantu mereka yang terkena
(C) Mula-mula, tidak seorang pun dari para musibah tersebut.
peneliti itu berani menduga, tetapi jelas (B) Banjir bandang merendam sebelas desa di
mereka telah menemukan kerangka satu sosok Kecamatan Jeruk Legi, Jawa Tengah.
selengkap Lucy yang tidak seperti Lucy atau (C) Banjir itu yang terparah selama 25 tahun
sosok lain yang pernah mereka saksikan. terakhir.
(D) Tidak seorang pun dari para peneliti itu berani (D) Banjir mengakibatkan seorang warga tewas
menduga bahwa mereka telah menemukan terhanyut di Sungai Jambu.
kerangka satu sosok selengkap Lucy yang tidak (E) Luapan air itu berasal dari beberapa
seperti Lucy atau sosok lain yang pernah sungai-sungai yang terdapat di Cilacap bagian
mereka saksikan pada awalnya. barat.
(E) Pertama, tidak seorang pun dari para peneliti 33. Pulau Penyengat yang berpenduduk 1.000 jiwa itu
itu berani menduga, tetapi jelas mereka telah memiliki nama lain, yaitu Maskawin, karena pulau
menemukan kerangka satu sosok selengkap tersebut merupakan maskawin Sultan
Lucy, tetapi tidak seperti Lucy atau sosok lain Mahmudsyah, raja kedelapan Kesultanan Riau
yang pernah mereka saksikan. Lingga ketika ia mempersunting Engku Putri Raja
30. Sejak pengurusan izin usaha, investor memasuki Hamidah.
labirin dengan lama waktu pengurusan izin hingga Gagasan utama kalimat tersebut adalah ....
151 hari dan melewati belasan tahapan atau pintu.
(A) Pulau Penyengat berpenduduk 1.000 jiwa.
Labirin dalam kalimat tersebut mengandung makna
.... (B) Pulau Penyengat merupakan maskawin Sultan
Mahmudsyah.
(A) sesuatu yang memakan waktu (C) Sultan Mahmudsyah adalah raja kedelapan
(B) sesuatu yang berbelit-belit Kesultanan Riau Lingga.
(C) urusan yang bertahap (D) Pulau Penyengat memiliki nama lain.
(D) sistem banyak pintu (E) Sultan Mahmudsyah mempersunting Engku
Putri Raja Hamidah.
(E) jalan yang panjang

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 317
34. .... penerapan kebijakan itu menyebabkan 37. Pasar kerja penelitian di negeri kita cukup banyak.
munculnya rasa tidak puas .... para pendukung Tentu saja yang dimaksud di sini adalah penelitian
setia bupati itu. terapan yang dapat digunakan untuk
Kata-kata yang tepat untuk melengkapi kalimat di meningkatkan mutu keadaan atau hasil suatu
atas adalah .... keadaan dalam masyarakat. Penelitian
eksploratoris atau jenis penelitian lain yang bersifat
(A) ketidak-konsistenan; di antara teoretis juga memiliki pasar kerja, tetapi biasanya
(B) ketidak konsistenan; di antara sangat terbatas. Ada juga dana yang disediakan
oleh yayasan yang besar, seperti Toyota Foundation
(C) ketidakkonsistenan; diantara
dan Ford Foundation. Bahkan, tersedia dana yang
(D) ketidakkonsistenan; di antara besar yang ditawarkan oleh pemerintah, seperti
(E) ketidak-konsistenan; diantara sejumlah proyek yang didukung oleh Kementerian
Pendidikan Nasional. Belum lagi perusahaan atau
35. Ruang dalam (ndalem) merupakan pusat dari lembaga lain yang berkepentingan terhadap
sebuah rumah. Bagian belakang rumah, yang penelitian tertentu. Pada dasarnya, pasar kerja
disebut njero omah, dibagi menjadi tiga ruangan penelitian di Indonesia terbuka lebar.
penting, yaitu senthong tengen (kanan), senthong Gagasan pokok paragraf di atas terdapat pada ....
tengah (tengah), dan senthong kiwa (kiri). Senthong
tengen biasanya digunakan untuk bersemedi, (A) awal kalimat
bermeditasi, atau mendekatkan diri kepada Tuhan.
(B) kalimat kedua
Senthong tengah khusus untuk pasangan pengantin
atau pasangan ayah dan ibu. Senthong kiwa biasanya (C) awal dan akhir kalimat
berfungsi sebagai tempat menyimpan padi atau (D) akhir kalimat
beras dan simbol-simbol Dewi Sri lainnya.
(E) semua kalimat
Paragraf di atas dikembangkan dengan cara ....
38. Dengan demikian, maka sasaran pemerintah
(A) proses (D) rincian menurunkan harga BBM dapat terwujud untuk
(B) umum khusus (E) penambahan mengurangi aksi-aksi kontroversial apa pun yang
mengarah pada sikap anarkis masyarakat.
(C) penjelasan
Kalimat tersebut tidak baku karena ....
36. Alokasi anggaran untuk bidang pertahanan dan
keamanan tahun ini dirasakan belum memadai (A) Setelah penggunaan kata dengan demikian tidak
bagi Polri untuk memelihara keamanan dan diperlukan kata maka.
ketertiban masyarakat. (B) Setelah penggunaan kata dengan demikian tidak
Alokasi dalam kalimat tersebut mengandung diperlukan tanda koma (,).
maksud ....
(C) Penulisan BBM seharusnya B.B.M.
(A) penempatan (D) penetapan (D) Penulisan kata apa pun salah.
(B) penjatahan (E) pemenuhan (E) Penggunaan kata pada tidak tepat.
(C) penyediaan

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 317
39. Orang dengan mudah mengingat Kosta Rika
sebagai Negeri Pisang dan Belanda tenar dengan
sebutan Negeri Bunga Tulip. Sementara itu, orang
Selandia Baru senang apabila disebut berasal dari
Negeri Kiwi dan Jepang masyhur dengan Negeri
Sakura. Lalu, bagaimana dengan Indonesia?
Semula saya menduga identitas Indonesia lebih
cocok dengan tanaman padi. Paling tidak, sejak
kanak-kanak kita dengan mudah menemukan
tanaman padi tidak jauh dari rumah. Murid-murid
sekolah dengan mudah melihat padi dan kapas
pada lambang negara. Ungkapan kemakmuran
yang diucapkan pejabat juga terkait dengan
pertanian tanaman padi sehingga memunculkan
citra di dalam benak bahwa negeri ini adalah negeri
tanaman padi. Akan tetapi, identitas ini tidak
mewakili citra seluruh negeri ini. Tanaman padi
hanya ditemukan di wilayah tertentu di Sumatera,
Jawa, dan sebagian kecil Sulawesi bagian selatan.
Apa kesimpulan yang dapat ditarik dari wacana di
atas?

(A) Setiap negara memiliki identitas berdasarkan


hasil produksi terkenal negara tersebut.
(B) Indonesia dikenal sebagai negara padi karena
padi menjadi salah satu unsur lambang negara.
(C) Padi dapat ditemukan di seluruh wilayah
Indonesia sehingga menjadi ciri khas kita.
(D) Identitas Indonesia tidak bisa diwakili padi
karena tanaman padi tidak menjadi tanaman
utama di seluruh wilayah RI.
(E) Indonesia tidak memiliki identitas seperti
negara-negara lain.
40. Sejalan dengan arah pelaksanaan politik luar negeri
RI serta sekaligus dalam upaya menyerap masukan
dari berbagai pemangku kepentingan, Departemen
Luar Negeri dalam tahun 2010 telah melakukan
berbagai kegiatan, seperti seminar, sosialisasi, dan
pertemuan kelompok ahli, baik di Jakarta maupun
di berbagai daerah.
Gagasan pokok kalimat di atas adalah ....

(A) Arah pelaksanaan politik luar negeri RI.


(B) Arah pelaksanaan politik luar negeri
Departemen Luar Negeri dan upaya menyerap
masukan dari pemangku kepentingan.
(C) Kegiatan Departemen Luar Negeri sejalan
dengan arah pelaksanaan politik luar negeri.
(D) Departemen Luar Negeri melakukan kegiatan.
(E) Pertemuan kelompok ahli baik di Jakarta
maupun di berbagai daerah.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 317
BAHASA INGGRIS
Floods are second only to fire as the most common of all natural disasters. They occur almost everywhere in the
world, resulting in widespread damage and even death. Consequently, scientists have long tried to perfect their ability
to predict floods. So far, the best that scientists can do is to recognize the potential for flooding in certain conditions.
There are a number of conditions, from deep snow on the ground to human error, that cause flooding.
When deep snow melts, it creates a large amount of water. Although deep snow alone rarely causes floods, when it
occurs together with heavy rain and sudden warmer weather, it can lead to serious flooding. If there is a fast snow melt
on top of frozen or very wet ground, flooding is more likely to occur than when the ground is not frozen. Frozen
ground or ground that is very wet and already saturated with water cannot absorb the additional water created by the
melting snow. Melting snow also contributes to high water levels in rivers and streams. Whenever rivers are already at
their full capacity of water, heavy rains will result in the rivers overflowing and flooding the surrounding land.
Rivers that are covered in ice can also lead to flooding. When ice begins to melt, the surface of the ice cracks and
breaks into large pieces. These pieces of ice move and float down the river. They can form a dam in the river, causing the
water behind the dam to rise and flood the land upstream. If the dam breaks suddenly, then the large amount of water
held behind the dam can flood the areas downstream too.
Broken ice dams are not the only dam problems that can cause flooding. When a large human-made dam breaks or
fails to hold the water collected behind it, the results can be devastating. Dams contain such huge amounts of water
behind them that when sudden breaks occur, the destructive force of the water is like a great tidal wave. Unleashed dam
waters can travel tens of kilometers, cover the ground in meters of mud and debris, and drown and crush every thing
and creature in their path.
Although scientists cannot always predict exactly when floods will occur, they do know a great deal about when
floods are likely, or probably, going to occur. Deep snow, ice-covered rivers, and weak dams are all strong conditions for
potential flooding. Hopefully, this knowledge of why floods happen can help us reduce the damage they cause. (418)

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 sampai 44. The following statement is TRUE according to the
nomor 45. 2nd paragraph _____

41. The word “ debris ” in paragraph 4 is closest in (A) Flooding occurs when melting snow makes the
meaning to _____. level of a river rise.
(B) Melting deep snow together with heavy rain
(A) residue (D) leavings rarely cause flooding.
(B) leftovers (E) garbage (C) Melting snow causes pieces of ice to block the
(C) wreckage river, which causes flooding.
42. The best title of the passage is _____. (D) Pieces of ice move and float down the river,
making the water too cold.
(A) The Most Common Natural Disaster (E) Ground saturated by water will easily absorb
(B) Potential Circumstances for Flooding melting snow.
(C) Scientists’ Ability to Predict Floods 45. It can be concluded from the text that the scientists
(D) Damages Caused by Flood _____.
(E) Prevention of Potential Flooding (A) have come very close to knowing when floods
43. The purpose of the writer is _____. will occur
(B) are required to provide some help when
(A) to criticize the scientists flooding occurs
(B) to ask for actions to help flooding victims (C) believe that flooding is the most common
natural disaster
(C) to inform the readers on how to stop flooding (D) have sufficient knowledge to recognize
(D) to clarify the impacts of flooding potential flooding conditions
(E) to explain the conditions that can cause flooding (E) are trying to reduce damage caused by floods

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 317
Refugees are obviously not a new phenomenon. It has been said that Adam and Eve share the dubious honor of
being the first refugees. In biblical times the Hebrews, to escape from slavery under the pharaos, fled from Egypt in one
of the first recorded collective migrations. Throughout history, wars, invasions, and religious and political persecutions
have left a trail of refugees and a concomitant acceptance of the right in churches, mosques, and other holy places. The
17th century Dutch jurist Hugo Grotius, himself a refugee, declared that “permanent residence ought not to be denied
to foreigners who, expelled from their homes, are seeking a refuge, provided that they submit themselves to the
established government and observe any regulations which are necessary to avoid strifes.” However, until the 20th
century, there were no international agreements covering the right of asylum. Only in a few instances appropriate
national legislation was enacted.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 sampai


nomor 47.

46. The topic of this paragraph is ____.

(A) the predicament of refugees


(B) the development of refugees
(C) refugees’ right of permanent residence
(D) solution for refugees
(E) refugees over the ages
47. The paragraph following the passage most likely
discusses _____.

(A) refugees’ loss of freedom


(B) examples of proper legislation regulating
refugees
(C) the government’s act to ban refugees
(D) the fight of modern refugees
(E) new residence for refugees

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 317
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 48 sampai 52. Renata: Do you know why Indi wasn’t in class this
nomor 55. morning?
Indra: She ____ sick. She had a terrible headache
48. Having survived the impact of the international financial last night.
crisis, the insurance industry expects a steady
growth in 2011. The italic phrase means _____ the (A) would rather be
insurance industry has survived the impact of the (B) would have been
international financial crisis.
(C) must have been
(A) although (D) had better be
(B) while (E) should have been
(C) because 53. Malnutrition among children ____ not only in
(D) in order that low-income families but also among high-income
(E) whenever earners is caused by economic factors as well as the
habits and lifestyle of parents.
49. The term ’rock’, ____ a shortened form of
’rock-and-roll’, was coined by an American (A) occur (D) occurring
broadcaster to replace ’rhythm-and-blues’. (B) occurred (E) to occur
(A) it is (D) which it is (C) they occur
(B) which is (E) is 54. _____ students studying in a foreign country are
provided with information about literacy practices
(C) for which
and academic culture of that country, they will feel
50. _____ is known by anyone rowing a boat in a strong stranded in that academic environment.
wind.
(A) As
(A) Whether it is easier to go with the wind than
(B) In order that
against it
(B) When it is easier to go with the wind than (C) Unless
against it (D) As soon as
(C) That it is easier to go with the wind than against (E) Where
it 55. Dani was extremely tired when he arrived, because
(D) It is easier to go with the wind than against it he _________ for his flight for three hours.
(E) Where it is easier to go with the wind than
against it (A) waited
51. Which response is NOT possible? (B) was waiting
Rama: I finally finished the project I was working (C) had waited
on. (D) had been waiting
Kris: _____
(E) had been waited
(A) I couldn’t have done better!
(B) What is your next project?
(C) You’ve been working very hard.
(D) Will you have completed it by tomorrow?
(E) It’s about time you finished it.

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 317
Research has found that people sleep better at different times during their daily cycle. For example, some people
function better if they go to sleep early and rise early, __ 56 __ others feel more rested if they stay up late and sleep in.
Many people don’t pay attention to the __ 57 __ of their sleep. Yet delaying or __ 58 __ the time you go to sleep can have
a major impact on how you feel when you wake up. The __ 59 __ of sleep the average adult needs each night also varies.
Some people may be fine with six hours sleep, while others need up to nine hours per night. A scientist points out that
those who follow a __ 60 __ sleep schedule are more apt to function better on fewer hours, but she adds that most adults
need at least six hours of sleep each night.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 56 sampai


nomor 60.

56. ...

(A) when (D) so that


(B) although (E) while
(C) since
57. ...

(A) timing (D) habit


(B) way (E) regularity
(C) effects
58. ...

(A) alter (D) alteration


(B) altered (E) alternative
(C) altering
59. ...

(A) number (D) whole


(B) total (E) amount
(C) sum
60. ...

(A) regular (D) regularity


(B) regulator (E) regulation
(C) regularly

c Universitas Indonesia
Halaman 12 dari 12 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN DASAR
• Matematika Dasar
• Bahasa Indonesia
• Bahasa Inggris

318

Universitas Indonesia
2011
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 13 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

318 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 318
MATA UJIAN : Matematika Dasar, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris
TANGGAL UJIAN : 3 JULI 2011
WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 5. Jika a3 − b3 = 3a
2
b + 24ab2 dimana a > 0, b > 0,
nomor 18. a−b
maka log adalah ....
3
1. Jika A adalah matriks berukuran 3 x 3 dan √
det(A) = −3, maka det(2A) = .... (A) 3 log a + 2 log b
(B) (log a + 2 log b)3
(A) −24
1
(B) −8 (C) (log a + 2 log b)
3
(C) −9 1
(D) log(log a + 2 log b)
(D) −6 3
1 (E) 3(log a + 2 log b)
(E)
8 6. Banyaknya bilangan positif yang habis membagi
2. Nilai maksimum dari f (x) = 2 cos 2x + 4 sin x, 1400 adalah ....
untuk 0 < x < π, adalah ....
(A) 3 (D) 12
(A) 4 (D) −6 (B) 6 (E) 24
(B) 3 (E) −12 (C) 9
(C) 2 7. Himpunan penyelesaian dari persamaan
π 3
log3 log(3x+1 − 2) = 1 + 3 log x adalah ....

3. Grafik fungsi y = a sin bx + − d memiliki
c
2π (A) {1}
periode , nilai minimum −5, dan nilai
3
maksimum 3 yang dicapai saat berpotongan (B) {0}
dengan sumbu y. Jika a > 0 dan c bilangan bulat, (C) {−1}
maka nilai dari ad − bc adalah ....
(D) {3 log 2}
(A) −6 (D) 2 (E) { }
(B) −2 (E) 6 8. Banyaknya solusi yang memenuhi persamaan
(C) 0 berikut
√ adalah
√ ....
2+x+ 2−x=x
x−3
4. lim p √ = ....
x→3 x + 3 − 2 3x
√ √ (A) 4 (D) 1
(A) −2 3 (D) 2 3 (B) 3 (E) 0
√ √
(B) − 3 (E) 3 3 (C) 2

(C) 3

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 318
2 2 √
9. Jika diketahui bahwa a log b + b log a = 1 di mana 14. Jika pertidaksamaan 2 sin2 x + 3 sin x − 3 ≥ 0
a, b > 0 dan a, b 6= 1, maka nilai a + b = .... mempunyai penyelesaian dalam interval
π
≤ x ≤ π , maka selisih nilai terbesar dan terkecil
a2 + 1 2
(A) dari x adalah ....
a

(B) 2 a (A) 0
(C) 2a (B)
π
(D) a2 12
π
(E) a1+

2 (C)
6
π
10. Nilai minimum dari −x − 3y yang memenuhi (D)
2y − x ≤ y + x ≤ 3y, 2y + x − 20 ≤ 0, 9 − y − x ≤ 0 3
π
adalah .... (E)
2
(A) −35 (D) −21 15. log(a3 b7 ), log(a5 b12 ), log(a8 b15 ) adalah tiga suku
(B) −28 (E) −15 pertama dari barisan aritmatika. Jika diketahui
suku ke-12 dari barisan tersebut adalah log bn ,
(C) −25
maka n adalah ....
11. Dua titik dengan x1 = −a dan x2 = 3a di mana
a 6= 0, terletak pada parabola y = x2 . Garis g (A) 40 (D) 112
menghubungkan 2 titik tersebut. Jika garis (B) 56 (E) 143
singgung parabola di suatu titik sejajar dengan
garis g, maka garis singgung tersebut akan (C) 76
 x  x
memotong sumbu y di .... 1 1
16. Jika diketahui persamaan + +a=0
9 3
(A) −a2 (D) 4a2 mempunyai penyelesaian bilangan riil x positif,
(B) a2 (E) 5a2 maka nilai a yang memenuhi adalah ....
(C) 2a2
(A) −∞ < a < −2
12. Diketahui bahwa A, B, C adalah adalah 3 buah titik
(B) −∞ < a < 0
yang berbeda yang terletak pada kurva y = x2 di
mana garis yang menghubungkan titik A dan B (C) −∞ < a < 2
sejajar dengan sumbu x. Ketika ketiga titik (D) −2 < a < 0
dihubungkan, akan terbentuk sebuah segitiga
(E) 0 < a < 2
siku-siku dengan luas daerah sama dengan 5.
Ordinat titik B adalah .... 17. Jika (x − y)2 − (x + y)2 > 0, maka ....

(A) 5 (D) 10 (A) x > 0 dan y > 0
(B) 5 (E) 25 (B) x < 0 dan y > 0

(C) 10 (C) (x < 0 dan y < 0) atau (x > 0 dan y > 0)
13. Tiga buah garis lurus l1 , l2 , dan l3 mempunyai (D) (x < 0 dan y > 0) atau (x > 0 dan y < 0)
gradien masing-masing 2, 3, dan 4. Ketiga garis ini (E) x > y > 0
memotong sumbu y di titik yang sama. Jika jumlah
nilai x dari titik potong dengan sumbu x dari ketiga
1
garis adalah , maka persamaan garis l2 adalah ....
9
(A) 117x − 39y = 4
(B) 117x + 39y = 4
(C) 117x − 39y = −4
(D) 39x + 117y = 4
(E) 39x − 117y = −4

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 318
18. Sebuah titik (x, y) dalam bidang koordinat
kartesius, di mana x dan y bilangan bulat dengan
|x| ≤ 4 dan |y| ≤ 4, dipilih secara acak. Setiap titik
mempunyai peluang yang sama untuk terpilih.
Peluang terpilihnya titik yang jaraknya dari titik
asal tidak lebih dari 2 adalah ....
15
(A)
81
13
(B)
81
13
(C)
64
9
(D)
64
4
(E)
16

Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 19 sampai


nomor 20.

19. Pada suatu ujian yang diikuti oleh 50 orang


mahasiswa diperoleh nilai rata-rata ujian adalah 30
dengan median 40, simpangan baku 15, dan
simpangan kuartil 25. Untuk memperbaiki nilai
rata-rata, semua nilai dikalikan 2 kemudian
dikurangi 10. Akibat yang terjadi adalah ....

(1) Meannya menjadi 50.


(2) Simpangan bakunya menjadi 30.
(3) Mediannya menjadi 70.
(4) Simpangan kuartilnya menjadi 50.
20. Misalkan x1 dan x2 adalah akar-akar dari
persamaan kuadrat x2 + px + q = 0 yang
merupakan bilangan bulat. Jika diketahui bahwa
p + q = 2010, maka akar-akar persamaan tersebut
adalah ....

(1) −2012
(2) −2010
(3) −2
(4) 0

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 318
BAHASA INDONESIA
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 sampai 22. (1) Padangpanjang terletak sekitar 72 km di sebelah
nomor 40. tenggara Kota Padang ke arah Bukittinggi. (2) Kota
ini diapit Gunung Merapi dan Gunung Singgalang.
21. Peningkatan mutu pendidikan di Indonesia (3) Kota yang luasnya hanya 23 km2 ini merupakan
memerlukan beberapa komponen, antara lain, kota yang nyaman dikunjungi. (4) Tampaknya,
misalnya, guru yang berkualitas, sarana dan setiap anggota masyarakat di kota ini saling kenal.
prasarana yang lengkap, metode pembelajaran (5) Pasar, tempat hiburan, dan terminal dapat
yang bervariasi, dan lain-lain. dijangkau dengan berjalan kaki atau naik bendi. (6)
Kalimat di atas bukan kalimat efektif. Pemandangan alamnya indah. (7) Sejauh mata
Perbaikannya adalah .... memandang, tampak pepohonan yang hijau. (8)
Hujan yang mengguyur kota sepanjang waktu
(A) Peningkatan mutu pendidikan di Indonesia membuat udara selalu sejuk.
memerlukan beberapa komponen, antara lain Kalimat yang mengganggu keutuhan paragraf
guru yang berkualitas, sarana dan prasarana tersebut adalah ....
yang lengkap, dan metode pembelajaran yang
bervariasi. (A) kalimat (2) (D) kalimat (6)
(B) Peningkatan mutu pendidikan di Indonesia
memerlukan beberapa komponen, antara lain
(B) kalimat (4) (E) kalimat (8)
guru yang berkualitas, sarana dan prasarana (C) kalimat (5)
yang lengkap, metode pembelajaran yang 23. Hindia Timur memasuki era komunikasi modern
bervariasi, dan lain-lain. pada pertengahan abad ke-19, yaitu ketika jalur
(C) Peningkatan mutu pendidikan di Indonesia telegram pertama dipasang. Jalur telegram itu
memerlukan beberapa komponen, seperti, dipasang antara Weltevreden di Batavia dan
misalnya, guru yang berkualitas, sarana dan Buitenzorg pada tahun 1856. Pada tahun 1875,
prasarana yang lengkap, metode pembelajaran perusahaan swasta Belanda mulai memasang
yang bervariasi, dan lain-lain. kawat telepon antara Tanjung Priok dan Gambir.
(D) Peningkatan mutu pendidikan di Indonesia Jalur telepon tersebut resmi digunakan pada tahun
memerlukan beberapa komponen, yaitu 1884. Setelah itu, pada tahun 1897, sebuah
antara lain: guru yang berkualitas, sarana dan perusahaan swasta mendapat hak untuk
prasarana yang lengkap, metode pembelajaran menyediakan layanan telepon jarak jauh. Era
yang bervariasi, dan lain-lain. komunikasi modern di Hindia Timur dimulai.
Pernyataan yang tidak sesuai dengan isi kutipan di
(E) Peningkatan mutu pendidikan di Indonesia
atas adalah ....
memerlukan beberapa komponen: guru
yang berkualitas, sarana dan prasarana yang (A) Penggunaan telepon di Batavia dimulai pada
lengkap, metode pembelajaran yang bervariasi, akhir abad ke-19.
dan lain-lain. (B) Era komunikasi modern di Hindia Timur
dimulai dengan pemasangan jalur telegram.
(C) Kawasan Gambir dan Tanjung Priok adalah
kawasan pertama di Batavia yang memiliki
jalur telepon.
(D) Era komunikasi modern di Hindia Timur
dimulai pada pertengahan abad ke-19.
(E) Jalur telepon yang dipasang di Batavia
dipasang oleh perusahaan lokal.

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 318
24. Pola hidup konsumtif yang dikampanyekan secara 28. Kalimat yang ditulis dengan ejaan yang baku
gencar oleh sektor bisnis membuat keluarga adalah ....
Indonesia menjauhi aktivitas fisik yang sehat.
Gagasan utama kalimat tersebut adalah .... (A) Selain itu mereka juga menerima tantangan
berusaha yang penuh resiko.
(A) Kampanye pola hidup konsumtif. (B) Bahan tertulis yang diberikan umumnya
(B) Sektor bisnis mengkampanyekan pola hidup berupa foto kopi bahan presentasi.
konsumtif. (C) Pada 2010/2011 prosentase anggaran
(C) Pola hidup konsumtif membuat keluarga pendidikan terhadap PDB di Indonesia
Indonesia menjauhi aktivitas fisik yang sehat. tergolong paling kecil.
(D) Pola hidup konsumtif dikampanyekan secara (D) Diharapkan kegiatan ini dapat menimbulkan
gencar. dampak positif terhadap perkembangan dusun
(E) Keluarga Indonesia menjauhi aktivitas fisik dalam jenjang hierarki pemerintahan desa.
yang sehat. (E) Dengan menerbitkan buku ini kami ingin
menyumbangkan sesuatu yang konkrit
25. (1) Saat kita melakukan aktivitas fisik, tubuh kita
tentang aspirasi perempuan Indonesia sebagai
menghabiskan banyak vitamin dan mineral penting
manusia dan anggota masyarakat yang sedang
untuk mendukung kinerja tubuh. (2) Semakin kita
membangun.
aktif, semakin banyak pula vitamin dan mineral
yang hilang dari tubuh. (3) Akibatnya, kita pun 29. Terorisme yang tidak tertangani akan membuat
merasa lelah. (4) Jelaslah bahwa tubuh kita negara mengalami kehilangan kepercayaan dan
membutuhkan banyak vitamin dan mineral. pengakuan masyarakat.
Penulis teks di atas .... akibat aktivitas fisik. Istilah yang tepat menggantikan kehilangan
kepercayaan dan pengakuan masyarakat adalah ....
(A) menceritakan
(B) mendeskripsikan (A) distorsi (D) deteriorasi
(C) menguraikan (B) delegitimasi (E) determinasi
(D) mengemukakan opini (C) disorientasi
(E) meyakinkan kepada pembaca 30. Kalimat yang tidak efektif adalah ....

26. Penulisan huruf kapital yang tepat terdapat pada (A) Peraturan ibaratnya bisa berubah setiap hari,
kalimat .... tetapi tanpa semangat menghormati dan
melindungi minoritas, masalah akan tetap
(A) Suasana sore hari di Selat Bali sangat indah. muncul.
(B) Lulusan SMA itu berminat menjadi Sekretaris (B) Air yang dimaksud adalah perairan pedalaman
di perusahaan. ataupun laut wilayah Indonesia.
(C) Menguasai Bahasa Indonesia berarti mencintai (C) Dalam konteks kasus hukum AM yang
Negara Indonesia. menolak diperiksa sebagai tersangka sampai
(D) Paling enak menikmati tahu Sumedang di ada putusan MK terhadap keabsahan Jaksa
pinggir danau. Agung, sebenarnya suatu hal yang tidak
relevan.
(E) Besok Gubernur itu akan meresmikan taman
(D) Seorang sahabat asal Singapura yang bosan
kota di daerah Menteng.
melihat keteraturan di negerinya bahagia sekali
27. Pembentukan kata-kata berikut sesuai dengan ketika pertama kali ke Bali.
kaidah bahasa Indonesia baku, kecuali .... (E) Oleh karena itu, pemberdayaan masyarakat
pesisir tidak semata memerlukan penguatan
(A) mengkliring, mencap, mengkop ekonomi, tetapi juga memerlukan penguatan
(B) mengklakson, mengeset, mengicau posisi politiknya.
(C) mengeklik, mengelem, mengelas
(D) mengelap, mengkhitan, mengilap
(E) mengklarifikasi, mengklise, mengontrol

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 318
31. Kalimat berikut tidak memiliki gagasan yang jelas, 34. Subjek kalimat tidak ditemukan dalam kalimat ....
kecuali ....
(A) Empat tingkat di atas kaki candi bernama
(A) Dalam Undang-Undang No. 23 Tahun 2002, Rupadhatu.
mengatur tentang berbagai kondisi anak-anak (B) Pascaoperasi pertama kondisinya lebih baik bila
yang berkaitan dengan kondisi atau keberadaan dibandingkan saat pertama kali datang.
orang tua.
(C) Melihat burung yang terbang sulit
(B) Meski bentuk negara federal masih boleh membayangkan mereka berasal dari keluarga
dianggap sebatas wacana, ternyata telah besar Dinosaurus theropod.
pula memberikan inspirasi, bahkan memicu
(D) Tidak kelihatan bahwa dia terkejut akan
semangat beberapa daerah, terutama yang
pernyataanku.
merasa memiliki sumber kekayaan alam untuk
menyetujuinya. (E) Tak ada kata terlambat untuk memperbaiki diri.
(C) Sejak krisis ekonomi juga ditandai dengan 35. .... penerapan kebijakan itu menyebabkan
munculnya berbagai konflik di beberapa daerah munculnya rasa tidak puas .... para pendukung
di Indonesia. setia bupati itu.
(D) Kini telah dikembangkan teori ilmu Kata-kata yang tepat untuk melengkapi kalimat di
pengetahuan sosial tentang media. atas adalah ....
(E) Yang tidak dapat dimungkiri pula bahwa
diadopsinya gagasan untuk pembentukan (A) ketidak-konsistenan; di antara
MK atas pengaruh perkembangan hukum tata (B) ketidak konsistenan; di antara
negara di Eropa. (C) ketidakkonsistenan; diantara
32. (1) Tembakau berkualitas baik versi petani boleh (D) ketidakkonsistenan; di antara
jadi dikategorikan sedang dan rendah oleh (E) ketidak-konsistenan; diantara
pengusaha. (2) ...., petani umumnya bertekuk lutut
oleh vonis harga jual yang ditentukan pengusaha. 36. Dari berbagai pertemuan kelompok ahli yang
Kata penghubung yang tepat untuk diselenggarakan secara tematis, diperoleh beberapa
menggabungkan kalimat (1) dan (2) adalah .... pandangan strategis dari publik yang dapat
memperkaya pelaksanaan politik luar negeri dan
(A) sebab itu kerja sama internasional di berbagai bidang dan
(B) sehingga forum.
Kata strategis dalam kalimat di atas bermakna ....
(C) oleh karena itu
(D) sebab (A) ’diplomatis’
(E) jadi (B) ’taktis’
33. Kalimat-kalimat berikut tidak baku, kecuali .... (C) ’baik letaknya’
(D) ’penting’
(A) Kopi ditemukan tak sengaja di dataran tinggi
(E) ’cara’
Ethiopia, Afrika Timur, berabad lalu.
(B) Saat Kaldi mengikuti kambing gembalanya
yang kian lincah usai mengunyah buah merah
dari pohon berdaun gelap–kopi arabika (Coffea
arabica).
(C) Dari percobaan seorang imam, maka biji kopi
diracik jadi minuman pembangkit suasana hati.
(D) Menyebar dan disukai di seluruh dunia, tapi
kopi tumbuh baik di dataran tinggi tropis di
atas 1.200 dpl.
(E) Iklim, tanah, dan lingkungan membentuk tidak
kurang dari delapan ratus karakter kopi.

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 318
37. Sampai saat ini kita belum pernah dapat membuat 38. Pasar kerja penelitian di negeri kita cukup banyak.
lubang cukup dalam untuk mengungkap isi bumi. Tentu saja yang dimaksud di sini adalah penelitian
Informasi tentang struktur dalam bumi terapan yang dapat digunakan untuk
disimpulkan dari informasi seismik. Layaknya meningkatkan mutu keadaan atau hasil suatu
gelombang lain, kecepatan rambat gelombang keadaan dalam masyarakat. Penelitian
gempa bumi akan berbeda ketika melalui bahan eksploratoris atau jenis penelitian lain yang bersifat
yang berbeda. Dari catatan seismograf, kita dapat teoretis juga memiliki pasar kerja, tetapi biasanya
menyimpulkan isi perut bumi. Ahli Geologi, Katili, sangat terbatas. Ada juga dana yang disediakan
mengibaratkan gelombang gempa adalah sinar-X, oleh yayasan yang besar, seperti Toyota Foundation
sedangkan catatan seismografnya adalah foto dan Ford Foundation. Bahkan, tersedia dana yang
rontgennya. Secara kasar, bumi terbagi atas besar yang ditawarkan oleh pemerintah, seperti
inti-dalam yang padat setebal 1.300 km dari pusat sejumlah proyek yang didukung oleh Kementerian
bumi. Di atasnya adalah inti-luar yang cair setebal Pendidikan Nasional. Belum lagi perusahaan atau
1.200 km di atas inti-dalam. Di luar dari bagian inti lembaga lain yang berkepentingan terhadap
adalah bagian yang disebut mantel yang hampir penelitian tertentu. Pada dasarnya, pasar kerja
padat dengan ketebalan 2.500 km. Permukaan penelitian di Indonesia terbuka lebar.
teratas bumi yang sangat tipis, sekitar 70 km, Gagasan pokok paragraf di atas terdapat pada ....
adalah bagian kerak bumi. Dari segi kandungan
kimia, kandungan bagian inti bumi adalah paduan (A) awal kalimat
besi-nikel. Sementara itu, bagian mantel adalah (B) kalimat kedua
senyawa silikat. Jadi, secara kasar, bumi adalah
(C) awal dan akhir kalimat
cairan di antara dua bola padat.
Yang dinyatakan mengenai isi bumi dalam bacaan (D) akhir kalimat
di atas adalah .... (E) semua kalimat
(A) Manusia belum mengenal isi bumi secara
lengkap.
(B) Isi bumi itu bergelombang seperti gelombang
lautan.
(C) Para ahli geologi membagi isi bumi atas empat
bagian.
(D) Para ahli geologi menganalogi gelombang
gempa dengan catatan seismograf.
(E) Tak mungkin manusia mampu mengenal isi
perut bumi.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 318
39. Masa SMA sering disebut sebagai puncak masa
remaja dan saat-saat terindah dalam hidup. Itulah
sebabnya, akhir masa SMA dianggap sebagai akhir
masa remaja yang perlu dirayakan demi sebuah
kenangan indah seumur hidup. Maka acara pesta
perpisahan adalah sesuatu yang wajib digelar.
Saat-saat persahabatan masa SMA dirayakan
dengan berkumpul untuk terakhir kalinya.
Beberapa tahun terakhir ini, ada tren baru pesta
perpisahan di kota-kota besar. Pesta perpisahan
model lama (yang digelar di aula sekolah dan
berlangsung sederhana dan santai) kini mulai
ditinggalkan. Sebagai gantinya, digelar pesta
perpisahan ala Amerika: prom nite atau pesta prom.
Tidak ada lagi pesta ala kadarnya di aula atau
halaman sekolah. Kini, pesta prom (berasal dari
kata promenade yang berarti ’gerak dasar dalam
tarian’) "harus" digelar di ballroom hotel mewah di
tengah kota, dan ada aturan berpakaian atau dress
code yang harus dipatuhi pesertanya.
Bagaimana siswa SMA ingin mengakhiri masa
remajanya?

(A) Mereka menggelar acara prom untuk


kepentingan amal.
(B) Sebagian dari mereka menggelar pesta
perpisahan dalam bentuk pesta prom di
tempat-tempat istimewa.
(C) Mereka merayakan pesta prom berbiaya mahal
di aula sekolah mereka.
(D) Mereka menggelar pesta akhir remaja di
hotel-hotel di tengah kota.
(E) Mereka menggelar pesta sesuai dengan
kemampuan mereka.
40. Sejalan dengan arah pelaksanaan politik luar negeri
RI serta sekaligus dalam upaya menyerap masukan
dari berbagai pemangku kepentingan, Departemen
Luar Negeri dalam tahun 2010 telah melakukan
berbagai kegiatan, seperti seminar, sosialisasi, dan
pertemuan kelompok ahli, baik di Jakarta maupun
di berbagai daerah.
Gagasan pokok kalimat di atas adalah ....

(A) Arah pelaksanaan politik luar negeri RI.


(B) Arah pelaksanaan politik luar negeri
Departemen Luar Negeri dan upaya menyerap
masukan dari pemangku kepentingan.
(C) Kegiatan Departemen Luar Negeri sejalan
dengan arah pelaksanaan politik luar negeri.
(D) Departemen Luar Negeri melakukan kegiatan.
(E) Pertemuan kelompok ahli baik di Jakarta
maupun di berbagai daerah.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 318
BAHASA INGGRIS
Unlike organized sports, what is generally called recreation in the United States is not expected to encourage
competition. For this reason, it is more spontaneous and serves the individual’s needs beyond the competitive world of
work. Nevertheless, much can be learned about the values of Americans from an examination of kinds of recreation in
which they engage.
Many Americans prefer recreation that requires a high level of physical activity. This is true of the three fastest
growing adult recreational sports: jogging or running, tennis, and snow skiing. It would seem that Americans carry
over their belief in hard work into their world of play and recreation. The well-known expression “we like to work hard
and play hard” is an example of this philosophy. What began in the 1970s as the “physical fitness craze” has become a
way of life for many. A number of people regularly work out at sports clubs – lifting weight, swimming, playing squash
or racquetball, participating in aerobic exercise classes, or using bikes, treadmills, rowing machines, or stair-steppers.
Long distance marathon races are so popular that the organizers often have to limit the number of people who can
participate. In addition to the famous Boston and New York marathons, there are races in many other cities and even in
small towns, drawing from several hundred to as many as 80,000 participants. Few of the people expect to win – most
just want to finish the race. The races are usually open to all, young and old alike, even those in wheelchairs.
The high level of physical activity enjoyed by many Americans at play has led to the observation that Americans
have difficulty relaxing, even in their leisure time. Yet the people who enjoy these physical activities often say that they
find them very relaxing mentally because the activity is so different from the kind of activity they must do in the world
of work, often indoor office work involving mind rather than body.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 sampai 43. What can be inferred from the well-known
nomor 45. expression “we like to work hard and play hard”?

41. An appropriate title for this passage is ______. (A) Americans always do everything with maximal
physical effort.
(A) Recreation as a Hobby for Americans (B) Every aspect of American life involves physical
(B) The American Philosophy of Life and mental activities.
(C) Recreation for Self-Improvement (C) Because of the demands of their work,
Americans have no time to relax.
(D) The American Philosophy of Recreation
(D) Americans believe enjoying leisure time is as
(E) Recreation: A Popular Sport in the US. important as working hard.
42. Which of the following is TRUE according to the (E) Americans are likely to balance physical and
passage? mental needs with serious effort.
44. Why does the writer say that Americans never
(A) Americans who have competitive jobs prefer seem to relax?
sports that are competitive too.
(B) What Americans do for recreation reflects what (A) Americans work so hard, they don’t have leisure
they believe is important in life. time.
(C) The "physical fitness craze" was a short-lived (B) Americans believe they must do everything
American phenomenon of the 1970s. seriously.
(D) Long distance marathon races attract mostly (C) Americans like recreation involving high
people living in urban areas. physical activity.
(E) Being so used to working hard, American have (D) Americans spend a lot of their time working in
difficulty getting involved in leisure activities. the office.
(E) Americans are crazy about high physical
activities.

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 318
45. This text is probably found in ______.

(A) an advertisement of health care


(B) an article in a scientific journal
(C) an article on American lifestyle
(D) an article in a medical journal
(E) a tourism guide book

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 318
The real reasons why bombs were dropped on two heavily-populated cities, Hiroshima and Nagasaki, are not
altogether clear. A number of people in 1944 and early 1945 argued that the use of nuclear weapons would be
unnecessary, since American Intelligence was aware that some of the most powerful and influential people in Japan had
already realized that the war was lost, and wanted to negotiate a Japanese surrender. It was also argued that, since
Japan has few natural resources, a blockade by the American navy would force it to surrender within a few weeks, and
the use of nuclear weapons would thus prove unnecessary. If a demonstration of force was required to end the war, a
bomb could be dropped over an unpopulated area like a desert, in front of Japanese observers, or over an area of low
population inside Japan, such as a forest. Opting for this course of action might minimize the loss of further lives on all
sides, while the power of nuclear weapons would still be adequately demonstrated.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 sampai


nomor 47.

46. The preceding paragraph discusses ________.

(A) The creation of nuclear weapon


(B) Loss and gain in war
(C) The demonstration of force in Japan
(D) The bombing of Japan
(E) The reasons why Americans were involved in
war
47. The topic of the passage is ____.

(A) The unnecessary use of nuclear bombs in Japan


by America
(B) The reasons why Americans dropped nuclear
bombs in Japan
(C) Minimizing the loss of life when Americans
used nuclear weapons
(D) Force demonstration by the American Navy to
end World War II
(E) Japanese loss and American victory in Asia
during World War II

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 318
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 48 sampai 52. _____ students studying in a foreign country are
nomor 55. provided with information about literacy practices
and academic culture of that country, they will feel
48. Unless the government succeeds in significantly stranded in that academic environment.
reducing the rate of poverty, child-labor will
continue to exist. (A) As
From the above sentence we may conclude that (B) In order that
____.
(C) Unless
(A) the government has so far not yet succeeded in (D) As soon as
eliminating child-labor
(E) Where
(B) having reduced the rate of poverty, the
government eliminated child labor 53. The term ’rock’, ____ a shortened form of
’rock-and-roll’, was coined by an American
(C) many children are still working even though broadcaster to replace ’rhythm-and-blues’.
their parents are no longer poor
(D) as there are no government programs to help (A) it is (D) which it is
the poor, child-labor still exist (B) which is (E) is
(E) the increase in the rate of child-labour has an (C) for which
influence on the rate of poverty
54. Santi: How was the food in that restaurant? I heard
49. Dani was extremely tired when he arrived, because it cost a fortune.
he _________ for his flight for three hours. Budi: ______
(A) waited (A) I agree with you absolutely!
(B) was waiting (B) I was fortunate to eat in that restaurant.
(C) had waited (C) The food was great and so was the price.
(D) had been waiting (D) The food was okay, but I had barely enough
(E) had been waited money to pay the bill.
50. Ferry: Nine of Indonesia’s main rivers are (E) The food was more expensive than the price on
contaminated with dangerously high levels of the menu.
carbon dioxide. 55. Corporations, companies ______ by many
Dita: I think the government ____ the dumping of stockholders rather than by a single proprietor,
industrial chemicals and agriculture and domestic began to play an important economic role in the
waste by strictly implementing the law. late nineteenth century.

(A) had better prevent (A) own (D) to be owned


(B) must have prevented (B) owned (E) to be owning
(C) would rather prevent (C) owning
(D) should have been preventing
(E) could prevent
51. Woman: Your sister didn’t recognize me at first.
Man: I’m not surprised.
What does the speaker imply?

(A) He thinks his sister doesn’t know the woman.


(B) He thinks the woman has changed a lot.
(C) He thinks his sister is mistaken.
(D) He agrees with his sister.
(E) He thinks it is an unusual situation.

c Universitas Indonesia
Halaman 12 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 318
The Internet, a global network of networks, connects over twenty millions users each day in ___ 56 ___ fifty
countries worldwide to more than thirty million computers. With a thousand new computers being added each day, the
___ 57 ___ for scholarship as well as international-related research is clear : the very nature of the Internet creates an
environment in which information is shared with colleagues in cross- ___ 58 ___ research throughout the globe. The
Internet’s interactive nature often plays a ___ 59 ___ role in the discussion of original results or findings, providing a
venue in which scholars from around the world can participate in the reassessing and even the shaping of information
in longer and more cohesive whole. ___ 60 ___ much of the information being shared has a scholarly component, the
opportunity for professionals to learn from others is enormous.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 56 sampai


nomor 60.

56. ...

(A) excessively
(B) normally
(C) approximately
(D) implicitly
(E) entirely
57. ...

(A) imply (D) impliedly


(B) implied (E) implication
(C) implicate
58. ...

(A) disciplinary (D) bred


(B) sectional (E) border
(C) current
59. ...

(A) form (D) formative


(B) format (E) formatively
(C) formational
60. ...

(A) Until (D) Therefore


(B) Since (E) Besides
(C) After

c Universitas Indonesia
Halaman 13 dari 13 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN IPS
• Ekonomi
• Sejarah
• Geografi
• IPS Terpadu

811

Universitas Indonesia
2011
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 11 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

811 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 811
MATA UJIAN : Ekonomi, Sejarah, Geografi, dan IPS Terpadu
TANGGAL UJIAN : 3 JULI 2011
WAKTU : 60 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 15


Mata Ujian SEJARAH nomor 16 sampai nomor 30
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 31 sampai nomor 45
Mata Ujian IPS TERPADU nomor 46 sampai nomor 60

EKONOMI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 3. Yang dimaksud dengan marginal propensity to
nomor 11. consume adalah ....

1. Perbedaan utama antara akun biaya yang masih (A) kecenderungan untuk terus menambah
harus dibayar dan biaya dibayar di muka adalah konsumsi
bahwa beban dibayar di muka .... (B) tambahan konsumsi karena adanya
peningkatan pendapatan
(A) telah terjadi dan biaya yang masih harus (C) peningkatan konsumsi yang dilakukan oleh
dibayar belum terjadi
masyarakat
(B) belum terjadi dan biaya yang masih harus (D) perubahan kebutuhan yang dikonsumsi
dibayar telah terjadi
masyarakat
(C) telah dicatat dan biaya yang masih harus (E) kecenderungan untuk meningkatkan konsumsi
dibayar belum terjadi
karena kebutuhan meningkat
(D) belum dicatat dan biaya yang masih harus
dibayar telah terjadi 4. Dalam kehidupan sehari-hari, Anda menjumpai
atau bahkan menggunakan berbagai macam merek
(E) telah diakui namun belum dicatat dan biaya
produk sabun mandi seperti Lux, Dove, dan
yang masih harus dibayar belum diakui tetapi
Lifebuoy. Adanya berbagai merek tersebut
telah dicatat
merupakan contoh dari ....
2. Dalam melakukan produksi barang akan terjadi law
of diminishing marginal return pada saat setelah .... (A) pasar persaingan sempurna
(B) pasar oligopoli
(A) produk total mencapai maksimum
(C) pasar monopoli
(B) biaya per unit mencapai minimum
(D) pasar monopsoni
(C) produk marginal mencapai maksimum
(E) pasar persaingan monopolistik
(D) penggunaan input sudah maksimum
(E) produk rata-rata maksimum 5. Dalam perekonomian tertutup, diketahui fungsi
konsumsi C = 10 + 0,8Y . Jika ada peningkatan
investasi otonom sebesar Rp50 juta, pendapatan
masyarakat akan meningkat sebesar ....

(A) Rp50 juta (D) Rp300 juta


(B) Rp200 juta (E) Rp400 juta
(C) Rp250 juta

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 811
6. Barang X memiliki elastisitas silang negatif dengan 10. Berikut ini adalah neraca saldo setelah penyesuaian
barang Y. Ini berarti kedua barang tersebut bersifat perusahaan Abadi Jaya:
....
- Perlengkapan : Rp 5.200.000,00
(A) substitusi (D) Giffen
- Pendapatan : Rp20.000.000,00
(B) inferior (E) komplementer - Beban Asuransi : Rp 1.000.000,00
(C) normal - Akumulasi Depresiasi : Rp 6.000.000,00
7. Yang dimaksud dengan keseimbangan konsumen - Beban Perlengkapan : Rp 5.000.000,00
adalah jika .... - Beban Depresiasi : Rp 2.000.000,00
- Asuransi Dibayar di Muka : Rp11.000.000,00
(A) kurva penawaran berpotongan dengan kurva Laba bersih untuk periode tersebut adalah ....
permintaan
(B) terbentuk harga keseimbangan di pasar (A) Rp800.000,00
(C) kurva indiferensi berpotongan dengan budget (B) Rp1.000.000,00
line (C) Rp6.800.000,00
(D) kurva indiferensi bersinggungan dengan budget
line (D) Rp10.000.000,00
(E) kurva indiferensi sama dengan budget line (E) Rp12.000.000,00
8. Kapankah sebuah kurva permintaan uang akan 11. Suatu aset tetap yang diperoleh tanggal 1 Juli 2009
bergeser ke kanan? memiliki harga perolehan Rp220.000.000,00; nilai
sisa Rp20.000.000,00; masa manfaat diperkirakan 5
(A) Ketika terjadi penurunan pendapatan. tahun. Dengan asumsi metode penyusutan garis
(B) Ketika bank sentral menambah jumlah uang lurus, besarnya akumulasi penyusutan pada 31
beredar. Desember 2010 adalah ....
(C) Penurunan tingkat suku bunga.
(A) Rp40.000.000,00
(D) Ketika bank sentral mengurangi jumlah uang
beredar. (B) Rp44.000.000,00
(E) Tidak satu pun jawaban di atas yang benar. (C) Rp60.000.000,00
9. Berikut adalah ciri efisiensi alokatif, kecuali .... (D) Rp66.000.000,00
(E) Rp80.000.000,00
(A) titik alokasi berada di kurva production
possibility frontier
(B) mencapai kondisi di mana benefit marginal
sama dengan biaya marginal Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 12 .
(C) jumlah alokasi barang yang seimbang
12. Salah satu tujuan pembangunan ekonomi adalah
(D) tidak dapat menambah satu barang tanpa terciptanya penurunan jumlah penduduk yang
mengurangi barang lain hidup di bawah garis kemiskinan dan pemerataan
(E) selisih antara manfaat total dan biaya total pendapatan.
terbesar
SEBAB
Semakin jauh jarak garis Kurva Lorenz dari garis
pemerataan sempurna, semakin timpang distribusi
pendapatan sebuah negara, dan sebaliknya.

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 811
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 13 sampai
nomor 15.

13. Tanggal 1 Februari 2011, dijual barang dagang


seharga Rp5.000.000,00 dengan syarat pembayaran
2/10; n/30. Tanggal 4 Februari 2011, diterima
kembali barang yang dikirim tanggal 1 Februari
2011 karena tidak sesuai dengan pesanan seharga
Rp500.000,00. Tanggal 10 Februari 2011, diterima
pembayaran atas barang yang dijual tanggal 1
Februari 2011.
Transaksi tanggal 10 Februari 2011 mengakibatkan
....

(1) Kas bertambah Rp4.410.000,00.


(2) Memberi potongan pembayaran sebesar
Rp100.000,00.
(3) Piutang berkurang Rp4.500.000,00.
(4) Kekurangan pendapatan Rp500.000,00.
14. Inflasi merupakan fenomena ekonomi yang terjadi
apabila ....

(1) harga bahan pokok meningkat


(2) harga input perusahaan meningkat
(3) upah secara keseluruhan meningkat
(4) harga secara keseluruhan meningkat
15. Pernyataan di bawah ini yang tepat menjelaskan
konsep kurva indiferensi adalah ....

(1) Kurva indiferensi adalah formula untuk


menggambarkan perubahan tingkat kepuasan
seseorang atas konsumsi barang atau
sekelompok barang tertentu.
(2) Pada tingkat kepuasan tertentu, utilitas
seseorang digambarkan oleh kurva indiferensi.
(3) Kurva indiferensi bukan bagian dari fungsi
utilitas.
(4) Kombinasi konsumsi dua macam barang pada
sebuah kurva indiferensi menghasilkan tingkat
kepuasan yang sama.

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 811
SEJARAH
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 16 sampai 19. Sejak tahun 1875, kolonialisme dan kekuasaan
nomor 23. Inggris di Mesir semakin kuat karena ....

16. Pada awal perundingan antara Indonesia dan (A) Raja Muda Ismail menjual sebagian besar
Belanda yang dimulai bulan Februari 1946, Wakil saham Terusan Suez kepada Perdana Menteri
Gubernur Jenderal H.J. van Mook menyampaikan Inggris.
pernyataan politik pemerintah Belanda yang isi (B) Perlawanan bersenjata rakyat Mesir melemah
pokoknya adalah sebagai berikut, kecuali .... dengan ditangkapnya sejumlah pemimpin
perlawanan.
(A) Pinjaman Belanda sebelum 8 Maret 1942
menjadi tanggungan pemerintah RI. (C) Sebagian pemimpin perlawanan bersedia
melakukan negosiasi damai dengan pihak
(B) Indonesia akan dijadikan negara
Inggris.
persemakmuran berbentuk federasi yang
memiliki pemerintah sendiri dalam lingkungan (D) Terjadi perpecahan dalam tubuh pimpinan
Kerajaan Nederland. perlawanan di Mesir.
(C) Masalah dalam negeri diurus oleh Indonesia, (E) Kelompok Islam tradisional menolak
sedangkan masalah luar negeri diurus oleh bergabung dengan kelompok perlawanan
pemerintah Belanda. nasionalis Mesir.
(D) Sebelum terbentuknya persemakmuran akan 20. Pada tahun 1904, Dewi Sartika mendirikan sekolah
dibentuk pemerintah peralihan selama sepuluh bagi kaum wanita. Sekolah ini terus berkembang di
tahun. wilayah Jawa Barat dan jumlahnya mencapai 50%
(E) Indonesia akan dimasukkan sebagai anggota dari seluruh jumlah sekolah di wilayah Pasundan
PBB. waktu itu. Sekolah tersebut adalah ....
17. Masyarakat Jawa abad XIV telah mengenal tradisi (A) Keutamaan Putri
menabung. Hal ini terkait dengan banyaknya
temuan tabungan berbentuk binatang atau
(B) Keutamaan Istri
manusia yang terbuat dari tanah liat. Masyarakat (C) Keutamaan Wanita
Jawa yang telah mengenal tradisi tersebut .... (D) Istri Utama
(A) masyarakat di Kediri (E) Sekolah Putri
(B) masyarakat di Singasari 21. Pada akhir abad ke-16 Belanda memulai pelayaran
ke Timur. Informasi tentang peta jalur pelayaran
(C) masyarakat di Mataram
Portugis dibuat oleh seorang Belanda bernama ....
(D) masyarakat di Yogyakarta
(E) masyarakat di Trowulan (A) Willem Janszoon
(B) Jacob van Heemskerk
18. Salah satu faktor penyebab terjadinya Perang Dunia
I adalah .... (C) Jacob van Neck
(D) Jan Hughen van Linschoten
(A) dimulainya politik agresif oleh Perdana Menteri
Jerman Otto von Bismarck pada tahun 1890
(E) Olivier van Noort
(B) persaingan di wilayah Balkan antara Austria,
Rusia, Italia dan Turki
(C) jatuhnya pemerintahan monarki di Perancis
(D) adanya pakta pertahanan antara Austria dan
Jerman pada tahun 1902
(E) kegagalan Inggris dalam mengalahkan Prusia

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 811
22. Pada zaman Mesolitikum yang berlangsung pada 25. Pemerintah Orde Lama dan Orde Baru pernah
kala Holosen, perkembangan kebudayaannya melakukan penyederhanaan jumlah partai-partai
berlangsung lebih cepat daripada zaman Batu Tua politik yang ada di Indonesia. Pada masa Orde
atau Paleolitikum. Hal ini disebabkan antara lain Lama jumlah partai politik dibatasi hanya menjadi
oleh .... lima, sementara pada masa Orde Baru partai
politik hanya dibatasi menjadi tiga saja.
(A) beragamnya alat yang dipergunakan
oleh manusia purba untuk membantu SEBAB
kehidupannya terbuat dari batu yang telah
Pemerintahan Orde Lama dan Orde Baru
halus
menyadari bahwa jumlah partai politik yang
(B) berkembangnya teknologi perundagian dalam
banyak tidak menjamin adanya stabilitas
pembuatan peralatan dari batu
pemerintahan dan menghambat pembangunan.
(C) perkembangan kemampuan otak pendukung
kebudayaan ini sehingga alat-alat yang 26. Depresi Besar di tahun 1930-an berdampak pada
dihasilkan sudah lebih beragam Amerika Serikat secara keseluruhan, tetapi sektor
pertanianlah yang paling terpukul. Roosevelt
(D) pendukung kebudayaan ini lebih mengenal
selaku Presiden memperkenalkan program New
tehnologi
Deal.
(E) manusia pendukungnya adalah Homo Sapiens,
mahluk yang lebih cerdas dari pendahulunya SEBAB
23. Salah satu fungsi penting gerakan masyarakat sipil New Deal dirancang untuk mendorong sektor
yang berkembang seiring dengan Reformasi 1998 di industri dan memberi bantuan kepada penganggur
Indonesia adalah memberikan advokasi, artinya .... dengan mengadakan skema proyek berskala besar.

(A) menolak kesewenang-wenangan negara 27. Bencana kelaparan yang terjadi di Demak (1843)
dan Grobogan (1849) merupakan dampak dari
(B) menengahi konflik sosial
pelaksanaan Tanam Paksa.
(C) memberikan pandangan atau nasihat hukum
kepada masyarakat SEBAB
(D) memperluas ruang publik Demak dan Grobogan merupakan dua daerah yang
(E) mengembangkan nilai toleransi dan persamaan paling gigih mengadakan perlawanan menentang
pelaksanaan Tanam Paksa.

Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 24 sampai


nomor 27. Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 28 sampai
nomor 30.
24. Pada masa Mesir Kuno, status wanita dalam
masyarakat mendapat tempat yang kurang 28. Pada dasarnya agenda pemerintahan Presiden B. J.
terhormat. Habibie berorientasi kepada penegakan hak asasi
manusia seperti terlihat dalam ....
SEBAB
(1) pembebasan tahanan politik yang semula
Wanita pada masa masyarakat Mesir Kuno dapat dituduh subversif
hidup secara mandiri. (2) pembentukan tim pencari fakta untuk
menyelidiki kasus kekerasan dan korban
hilang
(3) pemulihan kebebasan pers
(4) pelaksanaan referendum masalah Timor Timur

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 811
29. Dampak yang ditimbulkan setelah penyerangan
Israel atas Libanon pada tahun 1982 adalah ....

(1) memburuknya hubungan Israel dan Mesir


(2) tidak adanya lagi dukungan Amerika Serikat
terhadap Israel dalam perundingan dengan
pihak Arab
(3) jatuhnya banyak korban di kamp pengungsian
warga Palestina di Beirut
(4) makin meningkatnya serangan gerilyawan PLO
ke wilayah yang diduduki Israel
30. Para pejabat Dinasti Han diajarkan menghormati
ajaran Sang Filsuf Agung Cina, Kong Hu Cu.
Ajaran yang harus dipahami oleh pejabat-pejabat
dinasti Han terkait dengan ....

(1) bagaimana memperlakukan orang tua dengan


baik
(2) bagaimana memperlakukan kaum jompo
dengan baik
(3) bagaimana menghormati orang lain dengan
baik
(4) bagaimana mengormati raja dengan bijaksana

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 811
GEOGRAFI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 31 sampai 34. Sebagian besar penduduk Amerika Utara tinggal di
nomor 35. wilayah perkotaan. Keadaan penduduk kota-kota
di pantai timur dibandingkan dengan pantai barat
31. Unsur-unsur dalam proses difusi keruangan abu memperlihatkan ....
vulkanik Gunung Merapi, yaitu ....
(A) Kepadatan penduduk pantai barat dan timur
(A) area dan waktu, item yang didifusikan, tempat sama.
asal, tujuan, dan jalur perpindahan (B) Jumlah penduduk pantai barat dan timur sama.
(B) penduduk, gerakan, jalur transportasi, dan (C) Penduduk pantai barat lebih padat dibanding
jarak penduduk pantai timur.
(C) jarak, kaitan, gerakan, tempat tujuan, dan (D) Penduduk pantai timur lebih padat dibanding
tempat asal penduduk pantai barat.
(D) ruang, tempat, lokasi, waktu, dan item yang (E) Mata pencaharian penduduk pantai timur
didifusikan nelayan, sedangkan mata pencaharian pantai
(E) penduduk, jarak, gerakan, jalur perpindahan, barat pedagang.
tempat asal, dan tempat tujuan
35. Pada hakikatnya analisis keruangan adalah analisis
32. Perhatikan pernyataan dibawah ini : lokasi yang menitikberatkan beberapa unsur
1. Memperluas pemasaran produk geografi, yaitu ....
2. Menambah dan memperluas lapangan pekerjaan
3. Mencari upah buruh yang lebih murah (A) desa (rural), peralihan (suburban), dan
4. Alih teknologi dari negara maju perkotaan (urban)
5. Menambah pendapatan dari sektor pajak (B) ruang (space), tempat (site), dan lokasi (location)
6. Mengurangi tingkat polusi di negara maju
Dari pernyataan di atas yang termasuk alasan (C) mengelompok (clustered), random, dan seragam
relokasi industri adalah .... (uniform)
(D) waktu (time), jarak (distance), dan analisis
(A) 1, 2, dan 3 (D) 2, 4, dan 5 (analysis)
(B) 1, 2, dan 5 (E) 4, 5, dan 6 (E) jarak (distance), kaitan (interaction), dan gerakan
(C) 1, 3, dan 6 (movement)

33. Fluktuasi suhu di Eropa relatif tinggi, terutama


fluktuasi antara suhu minimum absolut dan
maksimum absolut. Faktor penyebab fluktuasi Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 36 sampai
tersebut adalah .... nomor 40.
(A) ketinggian dan lereng 36. Zona depresi di Jawa memperlihatkan kenampakan
(B) letak lintang dan bujur bentuk muka bumi yang berbeda dengan zona
(C) letak lintang dan pengaruh daratan/lautan depresi di Sumatera.
(D) letak bujur barat dan bentang alam SEBAB
(E) ketinggian di atas dan di bawah permukaan air Cekungan di Jawa terdiri atas rangkaian
laut pegunungan vulkanik muda, sedangkan cekungan
di Sumatera berupa jalur patahan Semangko.
37. Data titik, garis, dan area yang diperoleh dari GPS
(Global Positioning System) adalah jenis data raster.
SEBAB

Data dari GPS dapat diolah menjadi sumber


informasi bagi pembuatan peta digital.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 811
38. Aplikasi citra multispektral untuk pemetaan 42. Selama bulan Mei hingga Juni 2010, suhu
mineralogi telah banyak dilakukan di daerah permukaan laut (SPL) di perairan Indonesia barat
subtropis, di mana tutupan vegetasinya sangat mencapai 29◦ - 30◦ C, jauh lebih tinggi dari SPL di
lebat. Samudra Pasifik dan Samudra Hindia. Kondisi
seperti ini akan mengakibatkan ....
SEBAB
(1) Suhu udara di Sumatra dan Jawa cenderung
Tutupan vegetasi dapat dijadikan indikator
lebih tinggi dari kondisi normal.
keberadaan mineral tertentu.
(2) Kelembaban udara di Jawa, Kalimantan, dan
39. Bila foto udara dibandingkan dengan peta pada Sumatera cenderung tinggi.
sekala yang sama, maka detil kenampakan yang
ada dalam foto udara lebih lengkap daripada yang (3) Tekanan udara di Indonesia bagian barat
terdapat di peta. cenderung lebih rendah dari kondisi normal.
(4) Curah hujan di Jawa, Kalimantan, dan
SEBAB Sumatera cenderung tinggi.
Seluruh kenampakan di muka bumi dapat 43. Kondisi iklim yang berpengaruh sehingga lahan
digambarkan dalam sebuah peta. garam di Pamekasan (Madura) menghasilkan
garam yang lebih baik dibandingkan dengan lahan
40. Kesuburan tanah dan ketinggian tempat
garam di Rembang (Jawa Tengah) dan Indramayu
merupakan faktor pembatas dalam budidaya
(Jawa Barat) adalah ....
pertanian di daerah tropis.
SEBAB (1) Evapotranspirasi di Indramayu lebih tinggi
daripada evapotranspirasi di Pamekasan.
Ketinggian tempat bukan merupakan faktor (2) Musim kemarau di Pamekasan lebih lama
pembatas kesuburan tanah. daripada musim kemarau di Rembang.
(3) Curah hujan di Pamekasan lebih rendah
daripada curah hujan Rembang dan
Indramayu.
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 41 sampai
nomor 45. (4) Kelembaban udara di Pamekasan lebih tinggi
daripada kelembaban di Indramayu.
41. Dalam sebuah waduk, produksi ikan dalam
44. Indikator yang dapat digunakan untuk mengkaji
keramba jaring apung berkurang. Hal ini
bahwa gejala perubahan iklim sedang berlangsung
disebabkan oleh ....
sekarang ini adalah ....
(1) terlalu banyaknya keramba
(1) variabilitas curah hujan
(2) pencemaran air
(2) frekuensi badai siklon tropis
(3) sedimentasi
(3) penyimpangan suhu udara ekstrem
(4) terlalu banyaknya enceng gondok
(4) penyusutan lapisan salju di kutub
45. Laut Kuning di Cina, airnya berwarna kuning
karena ....

(1) Air lautnya mengandung butiran-butiran tanah


loss yang berwarna kuning.
(2) Air lautnya mengandung butiran-butiran tanah
alluvial yang berwarna kuning.
(3) Terbawa oleh air Sungai Huang Ho di daratan
Cina melalui Gurun Gobi.
(4) Terbawa oleh air Sungai Mekong di daratan Cina
melalui Gurun Gobi.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 811
IPS TERPADU
Di ketinggian sekitar 1.100-1.200 meter di atas permukaan laut (mdpl), dua desa mendapat rezeki. Kedua desa itu
adalah Desa Serang dan Kutabawa, Kecamatan Karangreja, Purbalingga, Jawa Tengah. Betapa tidak, panenan cabai
yang harganya melambung tinggi membuat para petani menangguk untung. Tak sedikit dari mereka berubah
ekonominya, mulai membeli mobil bahkan sampai mampu ke tanah suci untuk naik haji.
Dua bulan terakhir, harga cabai tinggi. Di tingkat petani harga tertinggi Rp23.000,00 per kg, tetapi kini mulai turun
menjadi Rp15.000,00 per kg. Satu pohon membutuhkan biaya pemeliharaan sampai panen Rp5.000,00. Satu pohon
menghasilkan 1 kg cabai sementara ada petani yang memiliki 8.000 pohon, seperti Sobari. Bagi Sobari, memperoleh
keuntungan cukup besar memang baru tahun ini. Dari hasil keuntungannya itu, dia membeli mobil niaga.
Petani cabai lainnya, Daryono, sudah tercatat sebagai calon haji yang akan berangkat tidak lama lagi. Ia menanam
pohon cabai seluas 1 hektare. Tahun ini menjadi tahun yang penuh rezeki bagi warga Desa Serang dan Kutabawa.
Sebab pada umumnya harga cabai merah besar tahun lalu paling tinggi hanya Rp10.000,00 per kg, bahkan terendahnya
bisa mencapai Rp2.000,00 per kg.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 sampai 49. Faktor suhu merupakan salah satu penentu
nomor 47. kesesuaian kedua desa dalam melakukan budidaya
tanaman cabai.
46. Berdasarkan bacaan di atas, total keuntungan yang
diperoleh Pak Sobari dari hasil penjualan cabai dari SEBAB
pohon miliknya jika dia mendapatkan harga
Petani Kecamatan Karangreja bekerja dalam
tertinggi adalah ....
suasana iklim subtropik.
(A) 80 juta rupiah
(B) 96 juta rupiah
(C) 120 juta rupiah Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 50 .
(D) 144 juta rupiah
50. Pada alinea satu naskah di atas disebutkan salah
(E) 184 juta rupiah satu provinsi di Jawa. Pada masa revolusi di daerah
47. Kondisi yang digambarkan pada bacaan di atas ini terjadi pergolakan tiga daerah. Daerah tersebut
terjadi karena .... antara lain adalah ....

(A) kurva permintaan bergeser ke kanan (1) Tegal


(B) kurva penawaran bergeser ke kanan (2) Solo
(C) kurva permintaan bergeser ke kiri (3) Pemalang
(D) kurva penawaran bergeser ke kiri (4) Salatiga
(E) kurva permintaan dan penawaran bergeser ke
kanan

Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 48 sampai


nomor 49.

48. Lingkungan fisik Kecamatan Karangreja telah


dapat mengubah gaya hidup para petani cabai.
SEBAB

Lingkungan fisik Kecamatan Karangreja


berpengaruh pada kenaikan harga cabai.

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 811
Pemerintah telah menerbitkan kebijakan moratorium hutan. Kebijakan ini merupakan bagian dari komitmen
Indonesia yang diberikan kepada Norwegia melalui letter of intent (LoI). Komitmen ini diiming-imingi hadiah pinjaman
berbungkus hibah senilai 1 miliar dolar US.
Moratorium ini merupakan salah satu upaya untuk mengurangi laju deforestasi sehingga pengusaha tidak perlu
takut karena masih ada tanah terlantar seluas 40 juta hektare di seluruh Indonesia untuk dimanfaatkan. Kemenhut
berupaya mengurangi laju deforestasi hingga mencapai 200 ribu hektare hingga 2011 dengan menerapkan program
deforestasi terencana.
Menurut Greenomics Indonesia, nilai komitmen Norwegia tidaklah berarti. Greenomics Indonesia menilai
mestinya kesepakatan tersebut harus memasukkan nilai kontribusi kehutanan pada PDB (Produk Domestik Bruto).
Pada semester I-2010, kontribusi sektor kehutanan Indonesia terhadap PDB mencapai Rp92,78 triliun. Bahkan,
sepanjang 2009, kontribusi sektor kehutanan mencapai Rp186,2 triliun. Nilai itu 20 kali lipat nilai komitmen Norwegia.
Nilai komitmen Norwegia jelas telah mempermurah nilai hutan Indonesia.
Komitmen ini telah membelenggu sektor kehutanan. Oleh karena itu, tidak logis jika dengan komitmen Norwegia
yang maksimal 1 miliar dolar US, ruang lingkup yang diatur dalam LoI terlalu luas. Komitmen itu terlalu murah,
bahkan pencairannya pun tidak jelas. Pemerintah semestinya meninjau kebijakan tersebut agar tidak menjadi kebijakan
kontraproduktif terhadap pengembangan sektor kehutanan.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 51 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 54 sampai
nomor 53. nomor 55.

51. Kebijakan pemerintah pada bacaan adalah .... 54. LoI yang ditandatangani Indonesia dan Norwegia
terkait dengan kesepakatan untuk bersama-sama
(A) bersifat nonspasial menghadapi tantangan perubahan iklim melalui
(B) penghentian sementara eksplorasi hutan kerjasama pengurangan emisi gas rumah kaca dari
perusakan hutan (REDD+).
(C) mendapatkan dana pengelolaan hutan
(D) berorientasi pada perspektif spasial-ekologis SEBAB
(E) berhubungan dengan sumberdaya materi dan Indonesia merupakan negara yang memiliki
hayati kerusakan hutan terbesar di dunia.
52. Misalkan sebuah lahan terlantar seluas 1/(20 juta) 55. Hal yang dikemukakan oleh kalimat terakhir alinea
luas tanah terlantar yang ada di seluruh Indonesia pertama bacaan di atas akan dicatat sebagai
akan dimanfaatkan untuk tempat wisata. Pada tiga komponen untuk menambah nilai PDB.
sisi lahan terlantar tersebut akan diberi pagar. Jika
diasumsikan lahan berbentuk persegi panjang, SEBAB
maka panjang pagar (dalam meter) minimum yang Salah satu cara untuk mengukur PDB adalah
dibutuhkan adalah .... dengan pendekatan pendapatan (income approach).

(A) 100 (D) 400


(B) 200 (E) 500
(C) 300
53. Kebijakan yang ditandatangani oleh pemerintah
Indonesia akan berdampak terhadap nilai PDB
Indonesia, seperti yang dinyatakan oleh kalimat
terakhir bacaan di atas karena ....

(A) memperlambat laju deforestasi


(B) nilai kompensasi yang tidak seimbang dengan
kontribusi sektor kehutanan terhadap PDB
(C) pencairan kompensasi yang tidak jelas
(D) ruang lingkup yang diatur terlalu luas
(E) semua benar

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 811
Banjir besar telah memaksa 92.700 orang dievakuasi dari tempat tinggal mereka di kota pelabuhan Dandong, di
bagian utara Cina. Hal ini akibat dari hujan lebat yang menyebabkan Sungai Yalu meluap. Hujan yang masih berlanjut
kemungkinan dapat merendam kota yang berbatasan dengan Korea Utara tersebut dan menjadi ancaman banjir
susulan yang lebih hebat.
Sebelumnya, air bah telah menjebol tanggul pembatas antara sungai dan kawasan zona pembangunan ekonomi di
Dandong yang membanjiri daerah sekitarnya. Tinggi permukaan air telah turun 100 cm meskipun tetap harus dalam
status waspada tinggi. Hujan yang sangat lebat dan luapan air dari Sungai Yalu telah menyapu sejumlah rumah,
gedung publik, dan perkebunan di lebih dari lima desa di dekat Sinuiju, kota di seberang Dandong. Sungai Yalu
merupakan salah satu dari dua sungai utama yang memisahkan Cina dengan Korea Utara.
Sekitar 5250 orang telah dievakuasi di mana dua pertiganya adalah anak-anak dan perempuan dewasa, sisanya
laki-laki. Beberapa warga bahkan mendaki atap rumah atau permukiman. Sebagian besar perdagangan Korea Utara
dengan dunia luar melalui kota ini dan berperan sentral dalam merobek isolasi serta blokade secara ekonomi negara
komunis tersebut. Banjir dalam beberapa tahun terakhir telah merusak tanaman pangan dan makin menjerumuskan
Korea Utara dalam kemiskinan serta meningkatkan ketergantungannya pada bantuan makanan komunitas
internasional.
Bagi Cina, banjir di Dandong merupakan bencana banjir terburuk dalam satu dekade terakhir. Banjir disertai
longsor akibat hujan lebat telah mengakibatkan sejumlah warga tertimbun di barat Cina dan tercatat setidaknya lebih
dari 2.500 orang tewas.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 56 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 58 sampai
nomor 57. nomor 59.

56. Korea Utara merupakan suatu negara yang 58. Luapan air sungai Yalu atau Amnok sering
berideologi komunis. Salah seorang presidennya membawa bencana bagi masyarakat di sekitarnya.
pernah menerima gelar kehormatan Honoris Causa
dari sebuah universitas di Indonesia, yaitu SEBAB
Universitas .... Bencana tersebut membuat Korea Utara terpaksa
tergantung pada Korea Selatan dan Amerika
(A) Gajah Mada (D) Padjadjaran Serikat.
(B) Diponegoro (E) Indonesia 59. Bencana alam seperti yang terjadi di negara yang
(C) Airlangga dimaksud pada bacaan di atas akan mengakibatkan
57. Diketahui rata-rata umur anak-anak yang berhasil kurva penawaran agregat bergeser ke kiri.
dievakuasi adalah 14 tahun dan rata-rata umur
SEBAB
perempuan dewasa adalah 50 tahun. Misalkan
perbandingan banyaknya anak-anak dan Bencana alam dan tingkat pendapatan masyarakat
perempuan dewasa adalah 2:1. Jika rata-rata umur adalah beberapa faktor yang dapat mengakibatkan
orang yang berhasil dievakuasi adalah 35 tahun, bergesernya kurva penawaran agregat.
maka rata-rata umur laki-laki dewasa yang berhasil
dievakuasi adalah ....

(A) 26 tahun (D) 53 tahun Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 60 .
(B) 45 tahun (E) 62 tahun
(C) 50 tahun 60. Bila bencana alam seperti diuraikan pada bacaan
digambarkan pada peta, di bagian legendanya akan
diperlihatkan simbol-simbol ....

(1) titik
(2) garis
(3) area
(4) batang

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 11 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN IPS
• Ekonomi
• Sejarah
• Geografi
• IPS Terpadu

812

Universitas Indonesia
2011
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 12 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

812 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 812
MATA UJIAN : Ekonomi, Sejarah, Geografi, dan IPS Terpadu
TANGGAL UJIAN : 3 JULI 2011
WAKTU : 60 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 15


Mata Ujian SEJARAH nomor 16 sampai nomor 30
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 31 sampai nomor 45
Mata Ujian IPS TERPADU nomor 46 sampai nomor 60

EKONOMI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 4. Dari sebuah kurva production possibility frontier kita
nomor 10. mengetahui bahwa ....

1. Pernyataan yang benar berikut ini adalah .... (A) sepanjang kurva tersebut adalah alokasi yang
memenuhi prinsip efisiensi alokatif
(A) Kurva isocost akan berotasi jika terjadi (B) ada peningkatan opportunity cost seiring
perubahan kemampuan anggaran perusahaan.
meningkatnya produksi sebuah barang
(B) Kurva isocost akan bergeser jika terjadi (C) tidak terlihat adanya kelangkaan
perubahan harga salah satu macam faktor
produksi. (D) tidak dapat diukur imbang korban (trade-off )
antara kedua barang
(C) Kurva isocost akan berotasi jika terjadi
perubahan harga dua macam faktor produksi. (E) menjelaskan konsep diminishing marginal
returns
(D) Kurva isocost akan bergeser sejajar jika terjadi
perubahan kemampuan anggaran perusahaan. 5. Untuk asumsi perekonomian tertutup, nilai
(E) Kurva isocost akan berotasi jika terjadi tabungan nasional sama dengan ....
perubahan kemampuan anggaran konsumen.
(A) jumlah seluruh tabungan individu
2. Yang dimaksud dengan keseimbangan konsumen (B) jumlah tabungan pemerintah
adalah jika ....
(C) jumlah antara tabungan individu dan
(A) kurva penawaran berpotongan dengan kurva selisih antara penerimaan pajak dan belanja
permintaan pemerintah
(B) terbentuk harga keseimbangan di pasar (D) pendapatan nasional
(C) kurva indiferensi berpotongan dengan budget (E) ekspor dikurangi impor
line 6. Apabila dua barang memiliki hubungan substitusi,
(D) kurva indiferensi bersinggungan dengan budget maka ....
line
(E) kurva indiferensi sama dengan budget line (A) elastisitas silang pada masing-masing tetap
bertanda negatif
3. Jika pemerintah menerapkan kebijakan upah
minimum, maka akan terjadi .... (B) jika terjadi kenaikan harga pada satu
barang, kuantitas permintaan pada barang
(A) kelebihan permintaan tenaga kerja substitusinya akan turun
(B) peningkatan permintaan tenaga kerja (C) elastisitas silang antar dua barang nilainya nol
(C) penurunan penawaran tenaga kerja (D) elastisitas masing-masing terhadap harga
sendiri bertanda positif
(D) tercapainya kondisi keseimbangan di pasar
tenaga kerja (E) kuantitas permintaan pada suatu barang akan
naik jika terjadi kenaikan pada harga barang
(E) kelebihan penawaran tenaga kerja
substitusinya

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 812
7. Hal yang terjadi di pasar persaingan monopolistik, 10. Perbedaan utama antara akun biaya yang masih
tetapi tidak terjadi di pasar monopoli adalah .... harus dibayar dan biaya dibayar di muka adalah
bahwa beban dibayar di muka ....
(A) Harga ditentukan oleh pasar.
(B) Harga ditentukan oleh pengusaha. (A) telah terjadi dan biaya yang masih harus
dibayar belum terjadi
(C) Tidak terdapat hambatan untuk masuk atau
keluar pasar. (B) belum terjadi dan biaya yang masih harus
dibayar telah terjadi
(D) Jumlah pedagang hanya satu.
(C) telah dicatat dan biaya yang masih harus
(E) Barang bersifat homogen. dibayar belum terjadi
8. Dalam perekonomian tertutup, diketahui fungsi (D) belum dicatat dan biaya yang masih harus
konsumsi C = 10 + 0,8Y . Jika ada peningkatan dibayar telah terjadi
investasi otonom sebesar Rp50 juta, pendapatan (E) telah diakui namun belum dicatat dan biaya
masyarakat akan meningkat sebesar .... yang masih harus dibayar belum diakui tetapi
telah dicatat
(A) Rp50 juta (D) Rp300 juta
(B) Rp200 juta (E) Rp400 juta
(C) Rp250 juta
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 11 sampai
9. Tabel berikut menunjukkan saldo akun buku besar nomor 12.
perusahaan Amanah. Seluruh akun tersebut
memiliki saldo normal. 11.
(dalam ribuan)
Utang Rp 500,00 Pendapatan Rp 2.000,00 Proses lengkap siklus akutansi dapat digambarkan
Dagang seperti pada gambar di atas.
Piutang Rp2.000,00 Beban Rp 300,00 Tahap pengikhtisaran terdiri atas neraca saldo
Dagang Asuransi sampai dengan neraca saldo penutupan.
Investasi Rp1.000,00 Tanah Rp20.000,00
SEBAB
Kas Rp1.600,00 Biaya Gaji Rp 400,00
Asuransi Rp 200,00 Sewa Rp 1.800,00 Tahap pengikhtisaran sampai dengan membuat
Dibayar Diterima laporan keuangan yang terdiri dari laporan
Di Muka Di Muka rugi/laba, laporan perubahan equitas, neraca, dan
Jumlah total aset adalah .... laporan perubahan posisi keuangan.

(A) Rp26.900.000,00 12. Pembangunan jalur transportasi serta fasilitas


umum dapat meningkatkan PDB suatu negara.
(B) Rp26.600.000,00
(C) Rp26.200.000,00 SEBAB
(D) Rp26.000.000,00 Perusahaan multinasional merupakan salah satu
(E) Rp24.400.000,00 pelaku ekonomi yang berkontribusi pada PDB.

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 812
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 13 sampai
nomor 15.

13. Dalam kondisi keseimbangan perekonomian


terbuka, jika kita berada dalam kondisi balanced
trade, maka ....

(1) nilai ekspor sama dengan nilai impor


(2) nilai aliran modal keluar bersih sama dengan
nol
(3) kita tidak menjadi eksportir atau importir neto
(4) semua pernyataan di atas salah
14. Untuk menahan laju inflasi, pemerintah dapat
melakukan kebijakan moneter dengan cara ....

(1) meningkatkan cadangan wajib minimum


(2) menjual surat berharga
(3) meningkatkan suku bunga pinjaman
(4) mengurangi pengeluaran rutin negara
15. Yang disebut sebagai transfer payment adalah ....

(1) upah lembur karyawan


(2) bantuan bencana alam
(3) pengeluaran pemerintah untuk infrastruktur
(4) tunjangan Hari Raya

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 812
SEJARAH
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 16 sampai 19. ASEAN merupakan organisasi perhimpunan
nomor 21. bangsa-bangsa Asia Tenggara yang didirikan pada
1967 oleh Indonesia, Malaysia, Filipina, Singapura
16. Peristiwa 15 Januari 1974 menjadi paradoks dalam dan Thailand. Dasar dan tujuan awal dibentuknya
kebijakan politik ekonomi Orde Baru karena .... ASEAN adalah ....
(A) Peristiwa itu melibatkan mahasiswa yang (A) persamaan historis dan geografis
semula mendukung Soeharto.
(B) kepentingan ekonomi dan politik yang sama
(B) Peristiwa itu diliput media dalam dan luar
negeri sehingga mencoreng wajah Indonesia di
(C) memiliki induk kebudayaan yang sama dan
serumpun
luar negeri.
(C) Isu penting yang berkembang dalam peristiwa (D) menciptakan kondisi damai dan selaras di
kawasan Asia Tenggara
itu adalah antimodal asing.
(D) Peristiwa itu mencederai prinsip Demokrasi (E) mempercepat laju pertumbuhan ekonomi,
sosial dan budaya di negara-negara di kawasan
Pancasila.
Asia Tenggara
(E) Peristiwa itu dihasut oleh kelompok tertentu.
20. Setelah reformasi gereja, Eropa memasuki zaman
17. Relief-Relief yang terdapat pada dinding Candi
Aufklarung yang mendorong munculnya tradisi
Hindu dan Buddha dapat dipergunakan untuk
rasionalis dan berdampak pada berkembangnya
merekonstruksi sejarah sosial-ekonomi masyarakat
ilmu pengetahuan di antaranya adalah ....
pada masa dibangunnya percandian tersebut.
Candi yang dianggap kaya dengan relief-relief (A) matematika, fisika, astronomi, dan kimia
tentang kehidupan yang juga menggambarkan
adanya relief kapal adalah .... (B) fisika, sosial, sosiologi, ekonomi, dan
kedokteran
(A) Candi Jago (C) kimia, sosiologi, astronomi, dan hukum
(B) Candi Borobudur (D) ilmu hukum, fisika, matematika, dan ilmu ukur
(C) Candi Mendut (E) ekonomi, hukum, matematika, dan kedokteran
(D) Candi Gedongsongo 21. Pada 1959, Presiden Soekarno mengeluarkan
(E) Candi Batu Jaya Penetapan Presiden No 7 tahun 1959 tentang
syarat-syarat dan penyederhanaan
18. Pengiriman Pasukan Garuda (Indonesia) sebagai partai-partai/kepartaian. Hasilnya pemerintah
bagian dari misi perdamaian dunia Perserikatan hanya mengakui keberadaan beberapa partai,
Bangsa-Bangsa dalam kurun 1970-an lebih kecuali ....
didasarkan pada ....
(A) Partai Komunis Indonesia
(A) menengahi pertikaian negara besar lawan
(B) Partai Nasional Indonesia
negara kecil
(C) Nahdlatul Ulama
(B) kepentingan ekonomi internasional
(D) Masyumi
(C) menjaga infrastruktur perdagangan dunia
(E) ACOMA
(D) menjaga keamanan dan kestabilan politik
regional
(E) mencegah terorisme

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 812
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 22 sampai Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 27 sampai
nomor 26. nomor 30.

22. Pada masa Mesir Kuno, status wanita dalam 27. Dalam usahanya mengakhiri perlawanan Pangeran
masyarakat mendapat tempat yang kurang Diponegoro, Belanda melakukan beberapa taktik
terhormat. dan siasat, di antaranya adalah ....
SEBAB (1) mempersempit gerak pasukan Diponegoro
lewat Benteng Stelsel.
Wanita pada masa masyarakat Mesir Kuno dapat
hidup secara mandiri. (2) menetapkan Magelang sebagai pusat kekuatan
militer Belanda
23. Odyssey adalah salah satu karya Homerus yang (3) memberi hadiah bagi yang berhasil menangkap
bergaya syair kepahlawanan dan berkisah Diponegoro.
mengenai kedatangan seorang pahlawan Yunani
(4) mendekati kelompok adat dan agama
bernama Ulysses.
28. Para pejabat Dinasti Han diajarkan menghormati
SEBAB ajaran Sang Filsuf Agung Cina, Kong Hu Cu.
Homerus belum menemukan bentuk karyanya Ajaran yang harus dipahami oleh pejabat-pejabat
dalam bentuk prosa dan masih memasukkan dinasti Han terkait dengan ....
legenda serta mitos dalam karya-karyanya.
(1) bagaimana memperlakukan orang tua dengan
24. Depresi Besar di tahun 1930-an berdampak pada baik
Amerika Serikat secara keseluruhan, tetapi sektor (2) bagaimana memperlakukan kaum jompo
pertanianlah yang paling terpukul. Roosevelt dengan baik
selaku Presiden memperkenalkan program New (3) bagaimana menghormati orang lain dengan
Deal. baik
(4) bagaimana mengormati raja dengan bijaksana
SEBAB
29. Salah satu faktor yang mempercepat penyebaran
New Deal dirancang untuk mendorong sektor
Islam di Indonesia adalah ....
industri dan memberi bantuan kepada penganggur
dengan mengadakan skema proyek berskala besar. (1) kekuatan militer
25. Adolf Hitler berkeyakinan bahwa salah satu faktor (2) adanya pengaruh dari tokoh ulama
kekalahan Jerman pada Perang Dunia I adalah (3) tidak dikenalnya kasta dalam Islam
akibat pengkhianatan yang dilakukan oleh
orang-orang Yahudi. (4) adanya penetrasi Barat

SEBAB 30. GAPI merupakan penjelmaan gerakan kesatuan


setelah sebelumnya ada organisasi PPPKI.
Warga Jerman keturunan Yahudi menolak Landasan pembentukannya didasarkan pada ....
bergabung dalam dinas ketentaraan Jerman yang
akan dikirim ke garis depan pertempuran. (1) penentuan nasib sendiri
(2) kesatuan nasional
26. Proyek pembangunan politik Mercusuar pada
masa Demokrasi Terpimpin(1959–1967)merupakan (3) demokrasi
kebijakan pemerintah yang tidak ekonomis. (4) kesatuan aksi
SEBAB
Dana pembangunan politik Mercusuar didapat
dari pinjaman luar negeri.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 812
GEOGRAFI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 31 sampai 34. Daerah pedalaman Afrika bagian selatan
nomor 37. mempunyai curah hujan relatif kecil. Hal ini
disebabkan karena ....
31. Sumber energi listrik bagi rumah tangga di
Indonesia yang memanfaatan solar cell, (A) daerah dataran tinggi
pengembangannya secara maksimal terutama di (B) daerah pegunungan
wilayah ....
(C) dataran yang luas
(A) lembah Baliem (D) daerah hadapan lereng
(B) cekungan Bandung (E) daerah bayangan hujan
(C) dataran tinggi Dieng 35. Pembentukan delta terjadi secara ....
(D) Kepulauan Seribu
(E) kawasan wisata Semeru Tengger (A) spontan pada pantai tertutup
(B) bertahap dan dikendalikan oleh arus yang kuat
32. Pada awal Mei hingga awal Juni 2010, beberapa
daerah/kota di Sumatra, Jawa, Kalimantan dan (C) bertahap dan dikendalikan oleh arus tenang
Sulawesi mengalami bencana banjir secara (D) spontan pada perairan teluk yang dipengaruhi
serempak. Kejadian banjir tersebut secara langsung pasang surut
mengindikasikan bahwa .... (E) bertahap dan dikendalikan oleh arus balik
(A) perubahan iklim dan musim telah terjadi di 36. Banyak industri di kota-kota besar yang berpindah
Indonesia. lokasi ke pinggiran kota. Hal yang bukan menjadi
(B) telah terjadi penyimpangan musim secara lokal. penyebabnya adalah ....
(C) kondisi cuaca ekstrem yang menyebabkan
(A) murahnya harga tanah di pinggiran kota
dinamika pembentukan awan berlangsung
dalam skala regional. (B) tingginya kepadatan penduduk di pusat kota
(D) dampak dari pemanasan global telah (C) tersedianya sumber bahan baku di pinggiran
berlangsung di Indonesia. kota
(E) fenomena El Nino sedang berlangsung. (D) tersedianya prasarana transportasi antara pusat
dan pinggiran kota
33. Peta-peta tematik yang diperlukan dalam Sistem (E) tersedianya tenaga kerja di pinggiran kota
Informasi Geografi (SIG) untuk menentukan lokasi
pembuangan sampah adalah .... 37. Unsur-unsur dalam proses difusi keruangan abu
vulkanik Gunung Merapi, yaitu ....
(A) peta persebaran pemukiman, peta curah hujan,
dan peta aliran sungai (A) area dan waktu, item yang didifusikan, tempat
(B) peta sebaran penduduk, peta mata asal, tujuan, dan jalur perpindahan
pencaharian, dan peta lokasi longsor (B) penduduk, gerakan, jalur transportasi, dan
(C) peta jaringan jalan, peta pola air tanah, dan peta jarak
kemiringan lereng (C) jarak, kaitan, gerakan, tempat tujuan, dan
(D) peta persebaran pemukiman, peta topografi, tempat asal
dan peta jaringan jalan (D) ruang, tempat, lokasi, waktu, dan item yang
(E) peta arah lalu lintas, peta sebaran udara bersih, didifusikan
dan peta pola air tanah (E) penduduk, jarak, gerakan, jalur perpindahan,
tempat asal, dan tempat tujuan

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 812
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 38 sampai Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 43 sampai
nomor 42. nomor 45.

38. Air Sungai Kapuas yang mengalir di kota 43. Tidak adanya musim kemarau pada tahun 2010
Putussibau memiliki kualitas yang setara dengan akibat kondisi cuaca ekstrem telah mengganggu
air Sungai Barito yang mengalir di kota Purukcahu. budidaya pertanian. Masyarakat petani yang
paling terkena dampak negatif dari kondisi cuara
SEBAB ekstrem tersebut adalah ....
Kota Putussibau terletak di Propinsi Kalimantan
(1) petani padi sawah di Indramayu dan Karawang
Barat, sedangkan kota Purukcahu terletak di
Propinsi Kalimantan Selatan. (2) petani tanaman hias (bunga) di Cianjur dan
Malang
39. Polusi udara yang tinggi dapat terjadi terutama di
(3) petani kelapa sawit di Riau dan Jambi
daerah yang datar.
(4) petani tembakau di Temanggung dan Boyololi
SEBAB
44. Indikator yang dapat digunakan untuk mengkaji
Daerah yang datar cenderung menghambat bahwa gejala perubahan iklim sedang berlangsung
pergerakan udara. sekarang ini adalah ....
40. Data titik, garis, dan area yang diperoleh dari GPS (1) variabilitas curah hujan
(Global Positioning System) adalah jenis data raster.
(2) frekuensi badai siklon tropis
SEBAB (3) penyimpangan suhu udara ekstrem
Data dari GPS dapat diolah menjadi sumber (4) penyusutan lapisan salju di kutub
informasi bagi pembuatan peta digital.
45. Sungai-sungai yang terdapat di Asia Tenggara
41. Penurunan permukaan tanah secara signifikan di memiliki berbagai fungsi, yaitu sebagai ....
Jakarta makin meluas dan diperparah oleh
penyedotan air tanah yang tidak terkendali, serta (1) sarana transportasi
naiknya tinggi permukaan air laut. (2) budidaya perikanan
SEBAB (3) pendorong kegiatan pertanian
(4) pendorong kegiatan pertambangan
Banyaknya air yang disedot dari dalam tanah dan
minimnya air yang terserap ke dalam tanah
menciptakan ruang kosong di bawah permukaan
tanah.
42. Berdasarkan analisis perkembangan kota dari
aspek ekonomi, sosial dan budaya, kota Jakarta
telah memasuki stadium Juvenile.
SEBAB

Batas politis Jakarta telah melampaui batas


administrasinya.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 812
IPS TERPADU
Pada kunjungan di Indramayu, Menko Perekonomian mengingatkan petani agar mewaspadai perubahan iklim
secara ekstrem akhir-akhir ini karena dapat mempengaruhi permulaan masa tanam. Dampak perubahan iklim secara
ekstrem sudah terasa seperti di Jakarta yang sering mengalami banjir. Untuk itu, petani harus beradaptasi dengan
melakukan mitigasi serta berkoordinasi dengan para petugas penyuluh. Walaupun demikian, produksi gabah kering
dan beras dari Indramayu, sebagai salah satu lumbung padi nasional, mengalami surplus dari asumsi target dalam
panen raya tahun ini. Pemerintah akan menyediakan infrastruktur pendukung di Indramayu agar 121.000 hektare
sawah terintegrasi dengan sistem irigasi. Untuk mendorong peningkatan produktivitas beras, pemerintah akan terus
memberikan subsidi benih dan pupuk organik.
Kemudian, untuk menghilangkan ketergantungan terhadap beras dan ancaman perubahan iklim, pemerintah
mengampanyekan terus program diversifikasi pangan untuk mencari alternatif pengganti karbohidrat, seperti ketela
pohon, jagung, gandum, ubi jalar, kentang, dan talas.
Untuk meningkatkan kesejahteraan petani, pemerintah akan segera melakukan ekstensifikasi dan intensifikasi
seperti perluasan lahan serta irigasi agar produktivitas para petani meningkat. Kesejahteraan petani bagian dari
ketahanan pangan. Saat ini, ada lahan satu hektare dapat menghasilkan enam ton, tetapi masih ada yang empat ton
karena daerahnya belum terkena irigasi.
Tahun 2011, pemerintah optimis dapat mempertahankan swasembada beras yang telah dicapai sejak 2008 karena
produksi beras pada tahun ini menunjukkan peningkatan meski tidak besar. Berdasarkan prediksi BPS, produksi padi
akhir Juli 2011 mencapai 65,151 juta ton gabah kering giling atau meningkat 1,17 persen dibandingkan periode sama
2010.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 sampai 48. Bila tidak mewaspadai perubahan sebagaimana
nomor 50. yang tertera pada bacaan, besar kemungkinan akan
terjadi peristiwa ....
46. Apabila harga kelompok komoditas yang tertera
pada kalimat terakhir alinea kedua bacaan di atas (A) longsor pada lahan dengan lereng 3%
naik 10%, maka permintaan terhadap kelompok (B) intensitas gempa bumi meningkat
komoditas tersebut akan ....
(C) pelabuhan pengimpor beras bertambah
(A) turun < 10% (D) potensi geothermal berkurang
(B) turun 10% (E) lahan dengan kemiringan lereng > 40% menjadi
(C) turun > 10% lahan sawah yang ideal
(D) naik < 10% 49. Jika seorang petani berusaha menanam dua
(E) naik 10% tanaman alternatif pengganti karbohidrat seperti
disebutkan pada bacaan secara bergantian dengan
47. Kunjungan Menteri Perekonomian ini padi di lahan miliknya, banyaknya cara petani
mengingatkan pada Rencana Produksi Tiga Tahun memilih dua tanaman pengganti dan menanamnya
dari Menteri Urusan Bahan Makanan antara tahun secara bergantian di lahan yang sama yang
1948-1950, yang peduli akan pangan untuk digunakan untuk menanam padi adalah ....
masyarakat. Kebijakan Menteri Urusan Bahan
Makanan dalam upaya peningkatan hasil panen (A) 15 cara (D) 90 cara
dikenal dengan ....
(B) 21 cara (E) 126 cara
(A) Djoyosukarto Plan (C) 35 cara
(B) Chairul Saleh Plan
(C) Mangkusasmito Plan
(D) Kasimo Plan
(E) Sidik Plan

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 812
1
50. Jika p adalah akar kuadrat dari kali luas sawah
10
(dalam hektare) di Indramayu yang akan
diintegrasikan dengan sistem irigasi, maka jumlah
nilai-nilai solusi dari persamaan
p
log x + p log(x − 1) = 1 adalah ....

(A) −10 (D) 10


(B) −1 (E) 11
(C) 2

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 812
Pemerintah DKI Jakarta belum dapat memastikan kelanjutan proyek pembangunan monorel yang berhenti sejak
Oktober 2007 dengan alasan kesulitan dana. Hingga kini pembicaraan kompensasi dengan pihak swasta pun belum
dilakukan. Pemerintah DKI juga belum bisa memastikan apakah monorel ini akan ditender ulang jika proyek ini tetap
dilanjutkan. Tender ulang perlu pengkajian karena hingga saat ini belum satu investor pun yang secara resmi
menyampaikan keinginan melanjutkan proyek yang terbengkalai selama tiga tahun itu.
Hingga saat ini, belum ada rekomendasi yang diberikan Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP)
terkait kelanjutan proyek monorel. BPKP masih sekedar mengajukan nilai proyek sebesar Rp204 miliar. Jumlah ini jauh
lebih kecil dibanding klaim dari PT Jakarta Monorel yang mencapai Rp600 miliar. Sementara itu, pakar transportasi
publik menyangsikan proyek monorel akan selesai dalam waktu tiga tahun ke depan.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 51 sampai 53. Andaikan proyek monorel selesai dan setiap bulan
nomor 53. kereta monorel bisa membawa 30.000 penumpang
di mana harga 1 tiket adalah 8.000 rupiah. Market
51. Pada alinea ke-1 disebutkan terhentinya research menunjukkan bahwa jika harga tiket
pembangunan prasarana transportasi. Dilain pihak, dinaikkan menjadi 8.500 rupiah maka akan ada
pemerintah Orde Baru pada tahun 1978 berhasil pengurangan 3.000 penumpang kereta, sedangkan
membangun jalan tol pertama di Indonesia yang jika harga diturunkan menjadi 7.500 rupiah maka
menghubungkan kota yang disebut dalam naskah akan ada tambahan 3.000 penumpang kereta. Jika
ke wilayah selatannya. Jalan tol tersebut adalah .... kapasitas kereta adalah 42.000 dan perusahaan
berkomitmen paling sedikit harus membawa 15.000
(A) Jakarta Bogor Tangerang Bekasi orang, maka pemasukan maksimal yang diperoleh
(B) Jakarta Bogor Ciawi selama proyek tersebut terbengkalai adalah ....
(C) Jakarta Cikampek (dalam juta rupiah)
(D) Jakarta Merak (A) 132 (D) 841,5
(E) Lingkar dalam Jakarta (B) 157,5 (E) 10.098
52. Jika pemerintah pusat memutuskan untuk (C) 280,5
mengambil alih proyek yang tertunda pada bacaan
di atas, maka anggarannya akan dimasukkan
dalam ... yang disusun oleh ....
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 54 .
(A) APBN; Presiden
54. Proyek yang dibahas dalam bacaan berhubungan
(B) APBN; DPR
erat dengan konsep time and space dalam kajian
(C) APBN; BPKP geografi.
(D) APBN: Bappenas
SEBAB
(E) APBN; Kementerian Keuangan
Proyek yang dibahas dalam bacaan masih
bermasalah dari segi tata ruang udara kota Jakarta.

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 812
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 55 .

55. Dalam teks digambarkan tentang terhentinya


pembangunan prasarana penunjang bagi aktivitas
penduduk Jakarta. Jakarta yang penduduknya
cukup padat membutuhkan sarana dan prasarana
memadai. Pada masa pemerintahan Ali Sadikin
pernah dicanangkan program pengembangan
sarana dan prasarana di wilayah Jakarta, yaitu
proyek ....

(1) monorel
(2) underpass
(3) busway
(4) MHT

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 812
Cita-cita Indonesia untuk mencapai swasembada gula pada 2014 terancam gagal. Bayang-bayang kegagalan itu
menyeruak menyusul tersendatnya program revitalisasi industri gula. Pembangunan pabrik gula baru masih berat
direalisasikan karena persoalan lahan. Padahal, pembangunan pabrik gula baru ini menjadi salah satu strategi dalam
program revitalisasi industri gula guna mencapai swasembada gula pada 2014.
Dari perhitungan, Indonesia bisa defisit 2,16 juta ton gula pada 2014. Padahal, pemerintah mencanangkan, saat itu
industri gula nasional telah mampu mencukupi kebutuhan gula rumah tangga dan industri sebanyak 5,7 juta ton.
Masalah bahan baku menjadi hambatan lain bagi pencapaian target itu. Hampir 95 persen tanaman tebu di Jawa
dimiliki petani. Petani tidak bisa dipaksa menanam komoditas yang merugikan. Harus ada insentif agar petani bisa
menanam tebu.
Hal paling realistis adalah melakukan revitalisasi dengan mengintensifkan produksi di pabrik gula yang ada.
Dengan ukuran pabrik dan tenaga kerja yang dimiliki, pabrik X dapat mengoptimalkan kapasitas produksinya, yaitu
sebanyak 2,5 juta ton gula per bulan. Mengenai wacana pembangunan pabrik gula baru di Merauke, masih banyak
kendala infrastruktur transportasi ataupun energi yang harus dihadapi di sana.
Revitalisasi on farm dapat dilakukan dengan meningkatkan kadar rendemen yang saat ini hanya mencapai tujuh
persen. Padahal, standar tingkat rendemen bisa mencapai 14 persen hingga 16 persen. Rendahnya rendemen ini terjadi
karena kualitas tebu yang kurang baik sebagai akibat dari pola penanaman petani yang kurang baik pula. Dalam
bidang off farm, program revitalisasi diperkirakan membutuhkan investasi Rp8,4 triliun dalam lima tahun.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 56 sampai 58. Cita-cita yang ingin dicapai pada tahun 2014
nomor 58. terancam gagal karena pasar komoditas yang
menjadi pokok bahasan menghadapi situasi ....
56. Gula pernah menjadi primadona ekonomi pada
masa Hindia Belanda. Namun pada saat ini upaya (A) surplus konsumen
untuk mencapai swasembada gula menghadapi (B) surplus produsen
kendala. Kendala yang bertolak belakang dengan
masa Hindia Belanda adalah .... (C) permintaan kurang dari penawaran
(D) kelebihan permintaan
(A) Belum diadakan penelitian yang
(E) kelebihan penawaran
diperuntukkan bagi revitalisasi industri
gula.
(B) Lahan yang dibutuhkan sulit diperoleh.
(C) Kualitas SDM yang menangani kegiatan Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 59 sampai
operasional rendah. nomor 60.
(D) Industri gula perlu memperoleh mesin-mesin
yang lebih mutakhir. 59. Jika harga komoditas yang menjadi pokok bahasan
meningkat maka penerimaan petani akan
(E) Gula impor lebih murah sehingga kurang meningkat.
menggairahkan untuk menghasilkan sendiri.
SEBAB
57. Jika hasil perhitungan benar terjadi dan
diasumsikan produksi gula mengalami penurunan Kenaikan harga pada komoditas yang memiliki
tiap tahunnya sebesar 0,3 juta ton maka produksi angka elastisitas permintaan kurang dari satu akan
gula tahun 2011 adalah .... meningkatkan total penerimaan.

(A) 4, 74 juta ton 60. Lahan tanaman seperti pada bacaan pada peta
penggunaan tanah dapat digolongkan sebagai jenis
(B) 4, 44 juta ton
penggunaan tanah sawah.
(C) 6,6 juta ton
SEBAB
(D) 6, 3 juta ton
(E) 3, 54 juta ton Budidaya tanaman seperti pada bacaan lazim
diusahakan di atas lahan kering.

c Universitas Indonesia
Halaman 12 dari 12 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN IPS
• Ekonomi
• Sejarah
• Geografi
• IPS Terpadu

813

Universitas Indonesia
2011
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 12 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

813 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 813
MATA UJIAN : Ekonomi, Sejarah, Geografi, dan IPS Terpadu
TANGGAL UJIAN : 3 JULI 2011
WAKTU : 60 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 15


Mata Ujian SEJARAH nomor 16 sampai nomor 30
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 31 sampai nomor 45
Mata Ujian IPS TERPADU nomor 46 sampai nomor 60

EKONOMI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 3. Pada saat perekonomian sedang dalam keadaan
nomor 10. resesi, kebijakan moneter yang dilakukan BI
dengan menambah jumlah uang beredar akan
1. Masalah mendasar yang ingin dijawab oleh Ilmu meningkatkan pengeluaran, sebab...
Ekonomi adalah ....
(A) jumlah uang beredar akan mendorong
(A) mengatasi kemiskinan dan meratakan pendapatan riil masyarakat bertambah
distribusi pendapatan
(B) terjadi peningkatan pertumbuhan ekonomi
(B) meningkatkan pertumbuhan ekonomi untuk
(C) bertambahnya jumlah uang beredar akan
kesejahteraan rakyat
menurunkan suku bunga yang akan
(C) mengurangi dampak yang ditimbulkan oleh meningkatkan investasi
satu pelaku ekonomi terhadap pelaku ekonomi
(D) bertambahnya uang beredar akan mendorong
lainnya
peningkatan konsumsi
(D) mengalokasikan penggunaan sumber daya
(E) BI sedang melakukan ekspansi moneter
yang terbatas dalam rangka memenuhi
kebutuhan masyarakat 4. Di bawah ini adalah beberapa pernyataan yang
(E) menentukan harga keseimbangan yang berlaku benar mengenai biaya produksi, kecuali ....
di pasar
(A) Kurva MC memotong kurva AVC di titik
2. Yang dimaksud dengan keseimbangan konsumen minimum
adalah jika .... (B) AC = AVC + AFC

(A) kurva penawaran berpotongan dengan kurva (C) Kurva AC jangka panjang lebih landai
dibanding kurva AC jangka pendek
permintaan
(B) terbentuk harga keseimbangan di pasar (D) Kurva AFC berbentuk horizontal

(C) kurva indiferensi berpotongan dengan budget (E) MC merupakan turunan dari TC
line 5. Kurva permintaan merupakan paling elastis pada
(D) kurva indiferensi bersinggungan dengan budget pasar ....
line
(E) kurva indiferensi sama dengan budget line (A) persaingan sempurna
(B) persaingan monopolistik
(C) monopsoni
(D) monopoli
(E) oligopoli

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 813
6. Dalam perekonomian tertutup, diketahui fungsi 10. Perbedaan utama antara akun biaya yang masih
konsumsi C = 10 + 0,8Y . Jika ada peningkatan harus dibayar dan biaya dibayar di muka adalah
investasi otonom sebesar Rp50 juta, pendapatan bahwa beban dibayar di muka ....
masyarakat akan meningkat sebesar ....
(A) telah terjadi dan biaya yang masih harus
(A) Rp50 juta (D) Rp300 juta dibayar belum terjadi
(B) Rp200 juta (E) Rp400 juta (B) belum terjadi dan biaya yang masih harus
(C) Rp250 juta dibayar telah terjadi
(C) telah dicatat dan biaya yang masih harus
7. Hal yang dapat dijelaskan dalam hubungan antara
dibayar belum terjadi
kurva permintaan pasar dan kurva permintaan
individu adalah .... (D) belum dicatat dan biaya yang masih harus
dibayar telah terjadi
(A) Kurva permintaan pasar diperoleh dengan (E) telah diakui namun belum dicatat dan biaya
cara menjumlahkan secara vertikal kurva-kurva yang masih harus dibayar belum diakui tetapi
permintaan individu. telah dicatat
(B) Jika terjadi kenaikan pendapatan seluruh
individu, maka kurva permintaan pasar
barang normal akan bergeser ke kiri.
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 11 sampai
(C) Penambahan individu dalam perekonomian
nomor 12.
tidak akan mengubah kurva permintaan pasar.
(D) Kurva permintaan pasar diperoleh dengan cara 11.
menjumlahkan secara horizontal kurva-kurva
permintaan individu.
(E) Tidak terdapat hubungan antara kurva
permintaan individu dan kurva permintaan
pasar.
8. Ayat jurnal balik bersifat pilihan, tetapi jika kita
memilih untuk melakukannya, maka akan
dilakukan untuk transaksi ....

(A) depresiasi aset tetap


(B) piutang tak tertagih
(C) biaya dibayar dimuka yang dicatat sebagai aset Titik A pada gambar di atas menunjukkan titik
alokasi yang memenuhi prinsip efisiensi produksi.
(D) pendapatan yang masih harus diterima
(E) amortisasi atas aset tidak berwujud SEBAB

9. Perusahaan Andira membeli aset tetap senilai Titik alokasi A pada kurva tersebut menggunakan
Rp22.000.000,00 (belum termasuk pajak 10%), biaya sumber daya yang lebih rendah dari pilihan
asuransi Rp5.000.000,00, biaya perawatan produksi di sepanjang garis kurva PPF.
Rp2.000.000,00, biaya ongkos angkut
12. Peningkatan pengeluaran konsumsi otonom
Rp2.000.000,00. Harga perolehan aset tetap tersebut
(autonomous consumption) dapat menurunkan
adalah ....
keseimbangan pendapatan nasional.
(A) Rp22.000.000,00 SEBAB
(B) Rp24.200.000,00
Konsumsi adalah bagian dari komponen
(C) Rp29.200.000,00 pembentuk pendapatan nasional.
(D) Rp31.200.000,00
(E) Rp33.200.000,00

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 813
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 13 sampai
nomor 15.

13. Barang X memiliki angka elastisitas harga terhadap


permintaan lebih dari satu, artinya ....

(1) barang X termasuk barang yang permintaannya


elastis
(2) penurunan harga 1% menyebabkan kenaikan
permintaan lebih dari 1%
(3) secara keseluruhan, penerimaan total
perusahaan akan meningkat saat harga turun
(4) barang tersebut bukan merupakan barang
kebutuhan pokok
14. Saat ekonomi suatu negara dalam tahap recovery
setelah krisis moneter, recovery tersebut akan
optimal jika ada peningkatan ....

(1) konsumsi
(2) pendapatan
(3) tabungan
(4) investasi
15. Pernyataan yang merupakan kebijakan supply side
di bawah ini adalah ....

(1) pembangunan infrastruktur oleh pemerintah


pusat
(2) penjualan surat berharga oleh BI
(3) pengurangan pajak
(4) pengembangan research and development

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 813
SEJARAH
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 16 sampai 19. Pada tahun 1947, Cominform (The Communist
nomor 21. Information Bureau) didirikan dengan markas
besar di Kota Beograd, Yugoslavia. Pendirian
16. Raja Ashoka adalah seorang raja penganut agama organisasi ini bertujuan untuk ....
Hindu dalam Dinasti Maurya yang beralih
keyakinan menjadi seorang penganut agama (A) memberikan masukan kepada partai-partai
Buddha karena .... komunis yang ada di dunia untuk melakukan
perebutan kekuasaan atau revolusi
(A) pernikahan putrinya dengan seorang raja yang (B) wadah kerjasama partai-partai komunis yang
beragama Buddha
ada di Eropa
(B) kekalahan kerajaannya oleh raja lain yang (C) merapikan barisan partai-partai komunis
beragama Buddha dari Dinasti Gupta
dalam membendung ideologi kapitalis
(C) kesadarannya akan akibat peperangan yang (D) melakukan seleksi bagi calon-calon pemimpin
pernah ia lakukan
partai komunis masa depan
(D) pengaruh seorang pendeta Buddha yang (E) menyelesaikan permasalahan yang dihadapi
mengunjungi kerajaannya
oleh partai komunis di berbagai negara di dunia
(E) mimpinya akan kebenaran ajaran Buddha
20. Sesuai dengan hasil perjanjian New York pada
17. Upaya menguatkan negara Orde Baru tampak April 1969, Indonesia berkewajiban menggelar
dalam pemberlakuan kebijakan sebagai berikut, Pepera (Penentuan Pendapat Rakyat) yang
kecuali .... bertujuan untuk ....

(A) mendorong media yang bebas dan (A) melihat kesediaan rakyat Irian untuk
bertanggung jawab bergabung dengan Indonesia
(B) melakukan fusi partai politik (B) membuktikan kesetiaan rakyat Irian untuk
(C) meningkatkan peran militer dalam dwifungsi bergabung dengan Indonesia.
(D) perekonomian berorientasi liberal (C) memastikan bahwa rakyat Irian tidak
melakukan kesalahan memilih bergabung
(E) memberlakukan asas monoloyalitas bagi
dengan Indonesia.
pegawai negeri
(D) mendapatkan hasil yang legal tentang pilihan
18. Pembangunan Grote Posweg (Jalan Raya Pos) antara rakyat Irian apakah bergabung dengan
Anyer–Panarukan merupakan tindakan yang tepat Indonesia atau Belanda.
karena selaku Gubernur Jenderal Hindia Belanda (E) mendapatkan kepastian tentang pilihan rakyat
Daendles ditugaskan .... Irian untuk bergabung dengan Indonesia

(A) mengisi kekosongan kas negara 21. Sebuah kesamaan peninggalan tahun 4000 SM
antara kebudayaan Mesir Kuno, Mesopotamia dan
(B) mengatasi perlawanan kerajaan-kerajaan lokal
Mohenjo Daro/Harappa yang ditemui oleh para
(C) mempertahankan pulau Jawa dari serbuan ahli sejarah adalah ....
Inggris
(D) membangun fasilitas untuk menarik investor (A) teknologi yang digunakan untuk bercocok
asing tanam
(B) nama-nama dewa yang disembah
(E) membangun sarana-prasarana yang
mendukung aktivitas ekonomi (C) bentuk bangunan kuil
(D) bentuk pakaian dan perhiasan yang dikenakan
(E) bentuk tulisan yang digunakan

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 813
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 22 sampai Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 26 sampai
nomor 25. nomor 30.

22. Dalam rangka pendirian perkebunan besar di 26. Pembangunan pada masa Orde Baru dilaksanakan
Hindia Belanda setelah tahun 1870, pemerintah berdasarkan program pembangunan jangka
mencanangkan Koeli Ordonnantie. panjang secara bertahap. Setiap tahap berjangka
waktu lima tahun yang disebut dengan Repelita.
SEBAB Pada Repelita I arah pembangunan dilakukan
Dalam Dokumen Verklaring tahun 1870 dinyatakan dalam bidang ....
bahwa tanah di seluruh Hindia Belanda khususnya
(1) pertanian
di Pulau Jawa dan Madura adalah milik negara.
(2) industri
23. Depresi Besar di tahun 1930-an berdampak pada
(3) pertambangan
Amerika Serikat secara keseluruhan, tetapi sektor
pertanianlah yang paling terpukul. Roosevelt (4) prasarana yang meliputi usaha-usaha
selaku Presiden memperkenalkan program New rehabilitasi perluasan
Deal.
27. Di wilayah Bali dan Nusa Tenggara banyak
SEBAB ditemukan nekara perunggu. Pada masa kuno,
fungsi nekara pada waktu itu adalah ....
New Deal dirancang untuk mendorong sektor
industri dan memberi bantuan kepada penganggur (1) sebagai benda upacara
dengan mengadakan skema proyek berskala besar. (2) untuk pemujaan
24. Pada masa Mesir Kuno, status wanita dalam (3) sebagai sarana untuk upacara memanggil hujan
masyarakat mendapat tempat yang kurang (4) untuk pemujaan dewa-dewa Hindu
terhormat.
28. Program kerja Kabinet Ampera (1968) yang
SEBAB dipandang sebagai koreksi penting di bidang
Wanita pada masa masyarakat Mesir Kuno dapat politik terhadap pemerintahan Orde Lama adalah
hidup secara mandiri. ....

25. Pada masa pendudukan Jepang penggunaan (1) memperbaiki kualitas kehidupan rakyat
bahasa Indonesia sebagai bahasa pengantar di (2) menjalankan politik luar negeri non-blok
sekolah-sekolah memberikan motivasi bagi
(3) memberantas korupsi
perjuangan bangsa Indonesia.
(4) menyelenggarakan Pemilihan Umum
SEBAB
29. Raja Hamurrabi adalah raja Babilonia yang
Ini membuktikan kepada bangsa Indonesia bahwa memerintah pada 1790-1750 SM dikenal sebagai
Jepang benar-benar menepati janjinya untuk raja terbesar dan tangguh di zamannya. Anggapan
memberikan kemerdekaan bagi Indonesia. tersebut didasarkan pada ....

(1) penaklukan yang dilakukannya terhadap


wilayah Akaddia dan Sumeria
(2) banyak dilakukannya reformasi sosial pada
masa pemerintahannya
(3) kemampuannya membuat kode hukum tertua
di dunia
(4) kemampuannya membangun kekaisaran dalam
waktu singkat menyaingi Mesir

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 813
30. Para pejabat Dinasti Han diajarkan menghormati
ajaran Sang Filsuf Agung Cina, Kong Hu Cu.
Ajaran yang harus dipahami oleh pejabat-pejabat
dinasti Han terkait dengan ....

(1) bagaimana memperlakukan orang tua dengan


baik
(2) bagaimana memperlakukan kaum jompo
dengan baik
(3) bagaimana menghormati orang lain dengan
baik
(4) bagaimana mengormati raja dengan bijaksana

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 813
GEOGRAFI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 31 sampai 34. Jenis penggunaan tanah selain tanah kosong/lahan
nomor 35. terbuka di daerah hulu sungai yang berkontribusi
besar terhadap kejadian banjir di daerah hilir
31. Unsur-unsur dalam proses difusi keruangan abu sungai adalah ....
vulkanik Gunung Merapi, yaitu ....
(A) hutan belukar dan perkebunan teh
(A) area dan waktu, item yang didifusikan, tempat
(B) kebun campuran dan tegalan
asal, tujuan, dan jalur perpindahan
(B) penduduk, gerakan, jalur transportasi, dan (C) sawah dan kolam ikan
jarak (D) ladang berpindah dan hutan cemara
(C) jarak, kaitan, gerakan, tempat tujuan, dan (E) semak belukar dan padang rumput
tempat asal
35. Fenomena cuaca ekstrem yang dapat menimbulkan
(D) ruang, tempat, lokasi, waktu, dan item yang (memicu) terjadinya potensi bencana bagi
didifusikan penduduk dengan cakupan daerah yang luas di
(E) penduduk, jarak, gerakan, jalur perpindahan, Indonesia adalah ....
tempat asal, dan tempat tujuan
(A) badai siklon tropis
32. Laut merah, airnya kadang-kadang terlihat
berwarna merah darah. Hal ini terjadi karena (B) kekeringan
ganggang laut .... (C) angin puting beliung
(A) memantulkan warna merah dari sinar matahari (D) hujan
(B) menyerap warna merah dari sinar matahari (E) konvergensi antar tropis
(C) menghamburkan warna merah dari sinar
matahari
(D) mentransmisikan warna merah dari sinar
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 36 sampai
matahari
nomor 40.
(E) menguraikan warna merah dari sinar matahari
33. Salah satu karakteristik penduduk desa swadaya 36. Ekspor utama hasil pertanian negara Thailand
adalah kurangnya interaksi dengan penduduk desa adalah beras.
lain. Hal ini terjadi karena .... SEBAB
(A) Penduduknya sudah puas dengan apa yang Negara Thailand mempunyai lahan pertanian yang
mereka miliki. sangat luas (> 80% dari luas negara).
(B) Hasil pertanian tidak diminati oleh penduduk
desa lain. 37. Gangguan cuaca ekstrem pada Desember 2009
(C) Lokasi desa terpencil dan sulit dicapai. mengakibatkan banyak jadwal penerbangan
menuju kota-kota di Eropa Barat dibatalkan.
(D) Sarana dan prasarana desa sudah sangat
memadai. SEBAB
(E) Penduduk sudah memiliki sarana komunikasi
yang dapat menghubungkan mereka dengan Gelombang udara dingin yang melanda wilayah
sanak keluarga di kota. Eropa Barat mengakibatkan hujan salju sangat tebal
yang berdampak pada sistem transportasi secara
regional saja.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 813
38. Sistem tata air di daratan Cina dipengaruhi oleh 43. Informasi kependudukan di suatu daerah yang
keberadaan sungai besar dan panjang, sedangkan dapat ditafsirkan melalui citra satelit multitemporal
di Jepang sistem tata air umumnya berupa sungai beresolusi tinggi adalah ....
yang pendek dan deras.
(1) persebaran dan konsentrasi penduduk
SEBAB
(2) kepadatan dan perkembangan penduduk
Bentuk medan negara Cina relatif datar, sedangkan (3) persebaran dan perkembangan permukiman
bentuk medan negara Jepang relatif bervariasi. penduduk
39. Data titik, garis, dan area yang diperoleh dari GPS (4) jumlah dan kepadatan penduduk
(Global Positioning System) adalah jenis data raster.
44. Perusahaan multinasional dari negara maju
SEBAB seringkali membangun pabrik di negara-negara
berkembang. Hal ini bertujuan untuk ....
Data dari GPS dapat diolah menjadi sumber
informasi bagi pembuatan peta digital. (1) menghemat biaya produksi
40. Nekton merupakan organisme laut yang sangat (2) mendorong pertukaran teknologi dan
bermanfaat karena bangkainya dapat menjadi pengetahuan
bahan dasar bagi terbentuknya mineral laut, seperti (3) memperluas pasar
gas dan minyak bumi, setelah mengalami proses (4) mengembangkan kemampuan inovasi di
panjang dalam jangka waktu ribuan bahkan jutaan negara berkembang
tahun.
45. Indikator yang dapat digunakan untuk mengkaji
SEBAB bahwa gejala perubahan iklim sedang berlangsung
sekarang ini adalah ....
Nekton adalah hewan-hewan laut yang dapat
bergerak sendiri ke sana ke mari seperti ikan-ikan (1) variabilitas curah hujan
laut, reptil laut, mamalia laut, dan cumi-cumi.
(2) frekuensi badai siklon tropis
(3) penyimpangan suhu udara ekstrem
(4) penyusutan lapisan salju di kutub
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 41 sampai
nomor 45.

41. Jarak yang ditempuh dalam perjalanan dari kota


Medan – Jakarta – Denpasar dapat dinyatakan
dengan jarak ....

(1) absolut menurut waktu tempuh


(2) absolut menurut arah tempuh
(3) absolut menurut biaya tempuh
(4) relatif menurut durasi tempuh
42. Gunung api muda dicirikan oleh ....

(1) lembah yang berbentuk V


(2) lembah yang belum terisi air
(3) vegetasi yang lebat
(4) sumber air yang berlimpah

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 813
IPS TERPADU
Proyek monorel dan subway di Jakarta yang terbengkalai tidak hanya menunjukkan kebingungan negeri ini dalam
membangun infrastruktur, melainkan juga menyiratkan penantian panjang masyarakat atas adanya sarana transportasi
yang layak. Proyek monorel sepanjang kurang lebih 40 km sebenarnya sudah bisa dijalankan dengan dana
Rp6 triliun-Rp7 triliun, sedangkan proyek subway Rp16 triliun atau total Rp22 triliun-Rp23 triliun. Hal itu sekitar
38,9 persen dari total anggaran yang dikelola Kementerian Pekerjaan Umum tahun 2010 sebesar Rp56,5 triliun atau 10,5
persen dari total Surat Berharga Negara yang akan diterbitkan tahun 2011, yakni Rp209 triliun. Apalagi kalau
dibandingkan dengan anggaran belanja negara dalam RAPBN 2011 sebesar Rp1.202 triliun.
Dalam RAPBN 2011, dialokasikan belanja modal Rp121,92 triliun atau 28 persen lebih tinggi daripada perkiraan
realisasi tahun 2010. Meski demikian, sasaran infrastruktur yang akan dibangun lebih banyak untuk proyek rehabilitasi.
Belanja modal itu antara lain digunakan untuk membangun jaringan rel kereta api 85 kilometer (km) jalur ganda dan
peningkatan kondisi jalur kereta api 126 km. Belanja modal itu juga akan digunakan untuk pengembangan dan
rehabilitasi 118 bandara, membangun 14 bandara baru, membangun transmisi listrik sepanjang 1.558 km dan gardu
induk 1.280 megavolt ampere, serta meningkatkan mutu hunian layak di 1.500 desa.
Meskipun penerimaan anggaran negara naik menjadi Rp1.084 triliun pada tahun 2011, kenaikan ini tidak mampu
memenuhi semua kebutuhan belanja negara. Pertumbuhan ekonomi juga masih belum merata. Di Papua, misalnya,
pada semester I-2010, pertumbuhan ekonomi minus 14,9 persen karena penurunan produksi PT Freeport. Freeport dan
pertambangan migas di daerah itu menopang 56,19 persen pertumbuhan ekonomi Papua.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 sampai 48. Jika proyek monorel pada bacaan memanjang dari
nomor 48. bagian selatan Jakarta ke bagian utara telah selesai
dikerjakan dan dibuatkan petanya, peta tersebut
46. Jika diketahui MPC adalah 0,75, maka maka paling layak dipajang pada titik-titik perhentian
pengganda dari kegiatan atau proyek seperti yang dengan panjang papan tidak lebih dari satu meter
dibahas dalam alinea kedua bacaan di atas adalah dan dengan sekala ....
....
(A) 1 : 20.000 (D) 1 : 80.000
(A) 0,75 (D) 2 (B) 1 : 40.000 (E) 1 : 100.000
(B) 1 (E) 4 (C) 1 : 60.000
(C) 1,33
47. Diketahui total biaya yang digunakan untuk
pengembangan dan rehabilitasi bandara dan
membangun bandara baru adalah sepertiga belanja Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 49 sampai
modal RAPBN 2011. Dari data sebelumnya nomor 50.
diketahui bahwa untuk merehabilitasi 2 bandara
49. Sampai saat ini belum dapat dipastikan apakah
dan membangun 5 bandara baru diperlukan biaya
monorel yang direncanakan sejak masa Gubernur
4.318 miliar rupiah. Biaya merehabilitasi 1 bandara
DKI Jakarta, Suryadi Sudirdja, tidak lama lagi akan
adalah ... miliar rupiah.
menjadi kenyataan.
(A) 254 (D) 762 SEBAB
(B) 406,4 (E) 3810
Gubernur DKI Jakarta, Fauzi Bowo, kini sudah
(C) 508 mengambil langkah-langkah konkret untuk
merealisasikan monorel, mengingat perlu adanya
pemecahan masalah kemacetan di ibu kota
sekarang.

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 813
50. Proyek yang akan menghubungkan wilayah selatan
hingga wilayah utara Jakarta akan berada pada
lapisan tanah gambut bercampur aluvial.
SEBAB

Daratan Jakarta bagian selatan lapisan tanahnya


terbentuk dari endapan kipas aluvial yang berasal
dari gunung-gunung di sebelah selatannya.

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 813
DPP BMK (Barisan Muda Kosgoro) 1957 mengajak seluruh komponen masyarakat untuk memerangi dan
memberantas peredaran narkoba. Pasalnya, penyalahgunaan narkoba saat ini sudah pada tingkat membahayakan.
Berdasarkan data dari Badan Narkotika Nasional, pada 2009 diperkirakan terdapat 3,6 juta pengguna di antaranya
900.000 orang menjadi pecandu. Untuk itu diperlukan langkah bersama untuk menekan perkembangan
penyalahgunaan narkoba.
Pemerintah secara kelembagaan sudah membentuk BNN (Badan Narkotika Nasional) dengan tugas khusus untuk
menangani dan menindak berbagai aspek penyalahgunaan narkoba. BNN bahkan dibentuk secara struktural sampai
tingkat kabupaten/kota. Namun, dengan adanya data pengguna mencapai hampir dua persen dari jumlah penduduk,
bisa dikatakan peredaran narkoba di Indonesia sudah mengkhawatirkan.
BNN dan seluruh jajarannya di daerah serta pihak BMK 1957 perlu bekerja lebih keras dengan memastikan hasil
yang lebih terukur dalam upaya memerangi dan memberantas penyalahgunaan narkoba. Aparat penegak hukum
diminta menjatuhkan hukuman yang benar-benar bisa membuat efek jera bagi mereka yang terbukti bersalah. Para
produsen dan penyelundup perlu diberi sanksi hukuman yang setimpal bahkan sampai hukuman mati. Kementerian
Kesehatan yang juga ikut berperan dalam penanggulangan narkoba diminta terus mencari solusi dan inovasi yang bisa
mempermudah dengan biaya murah bagi para pecandu yang ingin sadar melalui program rehabilitasi dan PRTM
(Program Rumatan Terapi Metadon). Efek metadon terjadi sekitar 30 menit setelah obat diminum dan rata-rata waktu
paruh metadon adalah 24 jam.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 51 sampai 53. Pada masa pemerintahan Hindia Belanda, candu
nomor 53. juga sudah dipakai oleh segelintir orang dan juga
menjadi komoditi perdagangan. Perdagangan
51. Diketahui banyaknya kematian per 100.000 candu merupakan hak monopoli ....
pengguna narkoba diberikan secara aproksimasi
dengan f (t) = 0, 008t2 − 0, 9t + 29, 4 di mana t (A) kapitan Cina
adalah waktu dalam tahun dan tahun 1999 (B) Belanda
dianggap t = 0. Jika banyaknya pengguna seperti
yang disebutkan dalam bacaan, maka banyaknya (C) pedagang besar
kematian di tahun 2009 adalah .... (bulatkan ke (D) perusahaan-perusahaan Belanda
bilangan bulat terdekat) (E) pedagang Timur asing
(A) 755 (D) 763
(B) 756 (E) 765
(C) 760 Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 54 sampai
52. Diketahui waktu paruh zat A adalah seperenam nomor 55.
waktu paruh zat metadon. Jika dari 1000 mg zat A
54. Pembentukan lembaga sampai tingkat
hanya tersisa sebanyak 125 mg, maka waktu yang
kabupaten/kota pada bacaan adalah bentuk
dibutuhkan zat A untuk sampai pada jumlah
pendekatan yang bersifat kewilayahan.
tersebut adalah ....
SEBAB
(A) 8 jam (D) 16 jam
Kabupaten atau kota dalam geografi adalah region
(B) 10 jam (E) 24 jam
homogen.
(C) 12 jam
55. Komoditas yang menjadi pokok bahasan bacaan di
atas tidak diperhitungkan dalam pengukuran
pendapatan nasional.

SEBAB
Kegiatan produksi komoditas yang dimaksud pada
bacaan di atas tidak memberikan nilai tambah
kepada perekonomian.

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 813
Rata-rata produksi minyak mentah Indonesia sejak Januari hingga Juli 2010 dinyatakan turun sampai 1.000 barel
per hari. Penurunan tersebut dinilai tidak terlalu signifikan jika dibandingkan dengan target capaian produksi minyak
mentah sampai akhir tahun 2010 sebesar 965.000 barel per hari.
Sementara itu, wakil presiden mengintruksikan agar semua pihak memperhatikan sumur-sumur minyak dan gas
yang marginal, selain juga tetap berkonsentrasi pada sumur-sumur migas yang besar. Meskipun sumur-sumur migas
itu tergolong marginal, jika jumlahnya banyak akan dapat menambah produksi minyak mentah Indonesia yang terus
mengalami penurunan.
Jika dilihat mulai dari awal tahun 2006, produksi minyak mentah Indonesia terus menurun. Awalnya masih di atas
1 juta barel per hari, tetapi saat ini produksi hanya di bawah 1 juta barel per hari.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 56 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 59 sampai
nomor 58. nomor 60.

56. Hal yang digambarkan pada alinea pertama dalam 59. Jika masih terdapat sumur-sumur yang marginal,
bacaan di atas adalah .... maka pada peta tematiknya akan digolongkan
sebagai lahan marginal.
(A) Kurva permintaan bergeser ke kiri dan harga
akan turun. SEBAB
(B) Kurva permintaan bergeser ke kanan dan harga
Pada peta penggunaan tanah, lahan sawah yang
akan naik.
tidak produktif digolongkan sebagai lahan
(C) Kurva penawaran bergeser ke kanan dan harga
marginal.
akan turun.
(D) Kurva penawaran bergeser ke kiri dan harga 60. Permasalahan yang menjadi pokok bahasan bacaan
akan naik. di atas dalam jangka panjang akan memicu inflasi
(E) Kurva penawaran bergeser ke kiri dan harga dan akan menimbulkan stagflasi.
tidak berubah.
SEBAB
57. Dalam mencari sumber-sumber minyak mentah
dilakukan penelitian di berbagai tempat terutama Untuk mengendalikan inflasi pemerintah dapat
di Sumatera. Sumur yang pertama kali ditemukan melakukan kebijakan moneter dengan cara
terletak di .... menurunkan reserve requirement ratio.

(A) Plaju
(B) Pangkalan Brandan
(C) Telaga Said
(D) Riau
(E) Aceh
58. Jika rata-rata penurunan produksi 1.000 barel per
hari terus berlanjut sampai akhir tahun 2010 dan
target capaian produksi terpenuhi, maka rasio
produksi di awal dan akhir tahun 2010 adalah ....

(A) 193 : 200 (D) 266 : 193


(B) 193 : 266 (E) 265 : 193
(C) 193 : 265

c Universitas Indonesia
Halaman 12 dari 12 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN IPS
• Ekonomi
• Sejarah
• Geografi
• IPS Terpadu

814

Universitas Indonesia
2011
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 11 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

814 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 814
MATA UJIAN : Ekonomi, Sejarah, Geografi, dan IPS Terpadu
TANGGAL UJIAN : 3 JULI 2011
WAKTU : 60 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 15


Mata Ujian SEJARAH nomor 16 sampai nomor 30
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 31 sampai nomor 45
Mata Ujian IPS TERPADU nomor 46 sampai nomor 60

EKONOMI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 4. Jika Pemerintah memberikan subsidi karet kepada
nomor 11. petani, maka tingkat harga keseimbangan dan
kuantitas karet yang baru akan ....
1. Apabila diketahui kenaikan harga kedelai sebesar
3% menyebabkan penurunan kuantitas permintaan (A) menurun-meningkat
sebesar 6%, maka besarnya koefisien elastisitas (B) meningkat-meningkat
permintaan ....
(C) menurun-menurun
(A) −0, 5 (D) meningkat-menurun
(B) −2 (E) tetap-meningkat
(C) −9 5. Dalam perekonomian sederhana yang hanya
(D) −18 memproduksi roti, dalam setahun dihasilkan roti
(E) tidak dapat dihitung sebanyak 60 buah dengan harga Rp500,00/buah.
Jika jumlah uang dalam perekonomian ini adalah
2. Yang dimaksud dengan keseimbangan konsumen 100 maka ....
adalah jika ....
(A) kecepatan perputaran uang adalah 300 per
(A) kurva penawaran berpotongan dengan kurva tahun
permintaan (B) kecepatan perputaran uang adalah 5 per tahun
(B) terbentuk harga keseimbangan di pasar (C) PDB riil negara tersebut adalah Rp30.000,00
(C) kurva indiferensi berpotongan dengan budget (D) PDB nominal negara ini adalah Rp50.000,00
line
(D) kurva indiferensi bersinggungan dengan budget (E) semua jawaban di atas salah
line 6. Perusahaan memiliki fungsi biaya rata-rata sebagai
(E) kurva indiferensi sama dengan budget line berikut: AC = 750 + 320Q. Begaimanakah fungsi
biaya marginalnya?
3. Perubahan konsumsi akibat perubahan
pendapatan, yang menggolongkan sebuah barang (A) M C = 750 + 320Q
menjadi barang normal atau inferior, dapat
ditunjukkan oleh .... (B) M C = 750Q + 640Q
(C) M C = 750 + 320Q
(A) indifference curve
(D) M C = 750 + 640Q
(B) budget line
(E) M C = 750Q + 320
(C) isoquant
(D) isocost
(E) kurva Engel

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 814
7. Bentuk pasar yang memiliki ciri pengambilan 11. Perbedaan utama antara akun biaya yang masih
keputusan dengan memerhatikan respons yang harus dibayar dan biaya dibayar di muka adalah
akan dilakukan perusahaan lain adalah pasar .... bahwa beban dibayar di muka ....

(A) persaingan sempurna (A) telah terjadi dan biaya yang masih harus
(B) persaingan monopolistik dibayar belum terjadi
(C) perdagangan internasional (B) belum terjadi dan biaya yang masih harus
dibayar telah terjadi
(D) monopoli
(C) telah dicatat dan biaya yang masih harus
(E) oligopoli dibayar belum terjadi
8. Dalam perekonomian tertutup, diketahui fungsi (D) belum dicatat dan biaya yang masih harus
konsumsi C = 10 + 0,8Y . Jika ada peningkatan dibayar telah terjadi
investasi otonom sebesar Rp50 juta, pendapatan (E) telah diakui namun belum dicatat dan biaya
masyarakat akan meningkat sebesar .... yang masih harus dibayar belum diakui tetapi
telah dicatat
(A) Rp50 juta (D) Rp300 juta
(B) Rp200 juta (E) Rp400 juta
(C) Rp250 juta
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 12 .
9. Laporan keuangan yang memberikan gambaran
hanya pada satu saat tertentu adalah .... 12. Untuk membiayai defisit anggaran, pemerintah
Indonesia menggunakan instrumen utang yang
(A) laporan posisi keuangan lebih berorientasi ke publik.
(B) laporan laba komprehensif
SEBAB
(C) laporan perubahan laba ditahan
Utang negara dapat berbentuk Surat Utang Negara
(D) laporan perubahan ekuitas
(SUN) dan pinjaman luar negeri.
(E) laporan arus kas
10. Saldo per 31 Desember 2009 akun sewa dibayar di
muka Rp4.200.000,00. Jika diketahui sewa dibayar
tanggal 1 Oktober 2007 s.d. 31 Desember 2008, Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 13 sampai
maka jurnal penyesuaian yang dibuat tanggal 31 nomor 15.
Desember 2009 adalah ....
13. Untuk menambah produksi dari tiga menjadi
(A) Beban sewa Rp1.400.000,00 empat unit roti diperlukan pengorbanan produksi
sewa dibayar di muka Rp1.400.000,00 jus dari sembilan menjadi lima unit. Artinya ....
(B) Beban sewa Rp2.400.000,00 (1) opportunity cost dari roti adalah 3 jus
sewa dibayar di muka Rp2.400.000,00
(2) opportunity cost dari jus adalah 1/4 roti
(C) Beban sewa Rp2.800.000,00
sewa dibayar di muka Rp2.800.000,00 (3) opportunity cost dari jus adalah 1/3 roti
(D) Beban sewa Rp3.600.000,00 (4) opportunity cost dari roti adalah 4 jus
sewa dibayar di muka Rp3.600.000,00 14. Berikut ini merupakan tujuan kebijakan fiskal,
(E) Beban sewa Rp4.200.000,00 yaitu ....
sewa dibayar di muka Rp4.200.000,00
(1) stabilitas perekonomian
(2) penaikan hasil produksi
(3) perluasan kesempatan kerja
(4) peningkatan keadilan pembagian pendapatan

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 814
15. Diketahui fungsi biaya total T C = 2Q2 − 16Q + 54
Jika jumlah produksi yang dihasilkan 6 unit, maka
pernyataan yang benar adalah ....

(1) AC = 2Q -16 + 54/Q


(2) M C = 4Q - 16
(3) F C = 54
(4) AV C = 2Q2 − 16Q

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 814
SEJARAH
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 16 sampai 19. Sebelum bernama Perhimpunan Indonesia,
nomor 21. organisasi ini bernama Indische Vereeniging yang
dibentuk pada tahun 1908 di negeri Belanda.
16. Pada prinsipnya Revolusi Industri adalah Pendiri organisasi ini adalah putra-putra Indonesia
perubahan penggunaan tenaga manusia dan yang tinggal dan menuntut ilmu di negeri Belanda.
hewan dengan tenaga mesin. Inggris merupakan Organisasi ini awalnya bertujuan ....
pelopor Revolusi Industri dibandingkan negara
Eropa lainnya. Hal ini disebabkan .... (A) menyalurkan propaganda kritikan kepada
Belanda
(A) banyaknya tanah pertanian yang berubah (B) membangun patriotisme Indonesia di negeri
menjadi peternakan Belanda
(B) berlakunya undang-undang agraria (C) memajukan kepentingan bersama orang-orang
(C) konsep gilda yang menyatukan negara Indonesia di Belanda
(D) membangun nasionalisme dan demokrasi bagi
(D) adanya dukungan pemerintah Inggris terhadap orang-orang Indonesia di negeri Belanda
perubahan.
(E) menjalin kerjasama internasional terutama
(E) sistem domestic/home industry yang berkembang organisasi –organisasi anti penjajahan
di Inggris
20. Pengekangan yang dilakukan oleh kaum biarawan
17. Tidak seperti peradaban kuno pada umumnya, Katolik terhadap para petani merupakan salah satu
pada peradaban kuno pulau Kreta tidak dijumpai faktor munculnya nasionalisme Filipina sebab ....
adanya upacara korban persembahan kepada para
dewa karena masyarakat pulau Kreta .... (A) Para biarawan menuntut para petani untuk
lebih memperhatikan aspek-aspek religius
(A) penganut ateisme dalam kehidupan sehari-hari.
(B) penganut monoteisme (B) Para biarawan merupakan pemilik tanah
(C) tidak mengenal dewa sehingga para petani bekerja sebagai penyewa
tanah.
(D) menganggap dewa sebagai sumber malapetaka
(C) Para petani menolak untuk bergabung dengan
(E) menganggap dewa sebagai pelindung dan para biarawan yang umumnya bekerja untuk
pemberi berkah misionaris Spanyol.
18. Soedirman diangkat sebagai Panglima Besar (D) Para petani banyak yang beralih keyakinan
Angkatan Perang RI oleh Presiden Soekarno pada menjadi penganut agama Islam.
18 Desember 1945. Prestasi besar Soedirman (E) Para petani diharuskan menyerahkan setengah
sebelum menjadi Panglima Besar Angkatan Perang hasil panennya untuk kepentingan gereja
RI adalah .... Katolik.

(A) memimpin Serangan Umum 11 Maret 1945 21. Salah satu isi Perjanjian Versailles yang
ditandatangani pada 28 Juni 1919 adalah kecuali ....
(B) memukul mundur tentara Inggris dari
Magelang-Ambarawa ke Semarang pada (A) Jerman harus menyerahkan sebagian daerah
Desember 1945. jajahannya kepada Inggris, Perancis, dan
(C) menumpas gerakan PKI Madiun 1945 Jepang.
(D) memukul tentara Belanda dari Yogyakarta pada (B) Prancis mendapatkan wilayah Saar yang kaya
saat revolusi kemerdekaan akan bahan tambang.
(E) menjadi pimpinan tertinggi Daidanco (C) Danzig menjadi kota merdeka dan dimasukkan
ke dalam wilayah Polandia.
(D) Angkatan Perang Jerman dihapuskan.
(E) Jerman harus menyerahkan wilayah
Elzas-Lotharingen kepada Perancis.

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 814
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 22 sampai Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 27 sampai
nomor 26. nomor 30.

22. Gerakan sparatis, makar, dan sebagainya di 27. Tujuan didirikannya Indische Partij adalah
Indonesia dalam kurun 1950-an sampai 1960-an membangun patriotisme semua Indier terhadap
identik dengan kudeta militer. tanah air. Cara yang ditempuh untuk mewujudkan
hal itu adalah ....
SEBAB
(1) memelihara nasionalisme di wilayah Hindia
Semua pemimpin aksi tersebut berasal dari
Belanda dengan meresapkan cita-cita kesatuan
kalangan tentara khususnya Angkatan Darat
kebangsaan Indier
sehingga cocok untuk melancarkan kudeta.
(2) memberantas usaha-usaha untuk
23. Hubungan yang kurang baik antara Indonesia membangkitkan kebencian agama dan
dengan Malaysia akhir-akhir ini mengancam sektarianisme
keberadaan ASEAN. (3) memberantas kesombongan rasial
SEBAB (4) meluaskan pengetahuan umum tentang sejarah
budaya Hindia
Indonesia dan Malaysia merupakan negara yang
berperanan penting dalam pendirian ASEAN. 28. Para pejabat Dinasti Han diajarkan menghormati
ajaran Sang Filsuf Agung Cina, Kong Hu Cu.
24. Pada masa Mesir Kuno, status wanita dalam Ajaran yang harus dipahami oleh pejabat-pejabat
masyarakat mendapat tempat yang kurang dinasti Han terkait dengan ....
terhormat.
(1) bagaimana memperlakukan orang tua dengan
SEBAB baik
Wanita pada masa masyarakat Mesir Kuno dapat (2) bagaimana memperlakukan kaum jompo
hidup secara mandiri. dengan baik
(3) bagaimana menghormati orang lain dengan
25. Depresi Besar di tahun 1930-an berdampak pada baik
Amerika Serikat secara keseluruhan, tetapi sektor (4) bagaimana mengormati raja dengan bijaksana
pertanianlah yang paling terpukul. Roosevelt
selaku Presiden memperkenalkan program New 29. Perdagangan lada merupakan bisnis besar
Deal. beberapa kesultanan di Nusantara sejak abad
XVI-XVIII. Kesultanan yang menjadi kaya karena
SEBAB perdagangan lada adalah ....
New Deal dirancang untuk mendorong sektor
(1) Kesultanan Banjarmasin
industri dan memberi bantuan kepada penganggur
dengan mengadakan skema proyek berskala besar. (2) Kesultanan Palembang
(3) Kesultanan Banten
26. Raffles dalam melakukan penelitian ilmiah tentang
Sejarah Tanah Jawa dibantu oleh seorang bangsawan (4) Kesultanan Gowa
pribumi yang terpelajar 30. Untuk menjaga persediaan beras dalam negeri
SEBAB sehubungan dengan naiknya harga beras tahun
1911, yang dilakukan oleh pemerintah Hindia
Kaum bangsawan inilah yang menerjemahkan teks Belanda adalah ....
manuskrip berbahasa Jawa ke dalam bahasa Inggris
(1) mengeluarkan larangan mengekspor beras
(2) makin memperhatikan usaha penanaman padi
(3) mendorong perluasan penanaman padi sawah
dan padi gaga di peladangan
(4) mendorong perkebunan-perkebunan swasta
Eropa untuk menanam padi gaga di lahan
mereka

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 814
GEOGRAFI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 31 sampai 34. Ciri flora di Indonesia adalah sebagai berikut.
nomor 38.
(1) Keadaan flora pada wilayah ini didominasi
31. Zona afotik adalah zona yang secara terus-menerus hutan hujan tropis dan hutan bakau
dalam keadaan gelap tidak mendapatkan cahaya
matahari. Yang termasuk zona afotik yaitu zona .... (2) Keadaan flora pada wilayah ini meliputi
hutan hujan tropik, hutan muson tropik
(A) batial (D) pelagis (hutan jati), sabana tropik, dan hutan bakau
(B) neritik (E) litoral (3) Keadaan flora di wilayah ini didominasi
(C) hadopelagis hutan hujan tropis dengan flora khas, yaitu
Eucaliptus, sedangkan di daerah pantai
32. Unsur-unsur dalam proses difusi keruangan abu
banyak dijumpai Mangrove
vulkanik Gunung Merapi, yaitu ....
(4) Keadaan wilayahnya meliputi vegetasi
(A) area dan waktu, item yang didifusikan, tempat sabana, hutan pegunungan, hutan campuran
asal, tujuan, dan jalur perpindahan dengan jenis rempah-rempah
(B) penduduk, gerakan, jalur transportasi, dan
jarak Yang termasuk ciri flora Papua dan flora
(C) jarak, kaitan, gerakan, tempat tujuan, dan Kepulauan Wallacea ada pada nomor ....
tempat asal
(A) (1) dan (2) (D) (4) dan (2)
(D) ruang, tempat, lokasi, waktu, dan item yang
didifusikan (B) (2) dan (3) (E) (3) dan (1)
(E) penduduk, jarak, gerakan, jalur perpindahan, (C) (3) dan (4)
tempat asal, dan tempat tujuan
35.
33. Permukiman pedesaan yang dikelola secara intensif
akan meningkatkan interaksi penduduknya
dengan penduduk dari kota sehingga desa
mendapatkan manfaat positif, misalnya ....

(A) masyarakat desa mengadopsi budaya


kehidupan masyarakat kota.
(B) penduduk desa bekerja di kota.
(C) penduduk kota banyak bepergian ke desa.
(D) kehidupan di desa semakin menyerupai
kehidupan di kota.
(E) desa menjadi sumber pangan yang mendukung
kebutuhan penduduk kota.
Perhatikan gambar pola aliran sungai di atas.
Berdasarkan gambar tersebut, pola aliran sungai
yang terdapat di daerah Lipatan dan daerah Dome
adalah yang bernomor ....

(A) (1) dan (5) (D) (1) dan (4)


(B) (2) dan (4) (E) (2) dan (3)
(C) (3) dan (5)

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 814
36. Sebuah pesawat terbang melakukan pemotretan Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 39 sampai
udara terhadap objek berupa kawasan hutan nomor 41.
lindung pada ketinggian 500 meter. Peta yang
dihasilkan 1 : 6.000 dan panjang fokus foto yang 39. Kawasan Asia Tenggara yang sebagian negaranya
digunakan 500 mm, maka tinggi terbang pesawat adalah negara kepulauan merupakan wilayah yang
adalah .... rawan terhadap gejala angin topan.

SEBAB
(A) 4.500 meter (D) 3.000 meter
(B) 4.000 meter (E) 2.500 meter Garis pantai yang panjang, yang dimiliki oleh
(C) 3.500 meter negara kepulauan, merupakan penyebab tingginya
potensi angin topan.
37. Lembah Baliem (2000 mdpl) dan lembah Sentani
(100 mdpl) di Propinsi Papua sama-sama 40. Data titik, garis, dan area yang diperoleh dari GPS
memperoleh curah hujan sekitar 3000 mm/thn, (Global Positioning System) adalah jenis data raster.
Berdasarkan klasifikasi iklim Koppen, golongan
SEBAB
iklim kedua daerah tersebut adalah ....
Data dari GPS dapat diolah menjadi sumber
(A) Keduanya beriklim A karena terletak dekat informasi bagi pembuatan peta digital.
garis katulistiwa.
(B) Lembah Baliem beriklim A dan lembah Sentani 41. Alang-alang berkembang pada tanah-tanah
beriklim C. terbuka yang masih mengandung unsur hara dan
(C) Keduanya beriklim A karena curah hujannya kelembaban cukup tinggi.
sama. SEBAB
(D) Lembah Baliem beriklim C dan lembah Sentani
beriklim A. Alang-alang merupakan indikasi adanya kerusakan
(E) Keduanya beriklim C karena curah hujannya pada tutupan vegetasinya, bukan pada tanahnya.
sama.
38. Kebakaran hutan dan lahan yang sering terjadi di
Sumatra dan Kalimantan berkaitan dengan kondisi
cuaca dan iklim. Pernyataan berikut benar, kecuali Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 42 sampai
.... nomor 45.

(A) Kadar air bahan bakar yang tersedia 42. Keunggulan–keunggulan pemanfaatan teknologi
dipengaruhi oleh kondisi cuaca. Sistem Informasi Geografi (SIG) dalam berbagai
aspek kehidupan adalah ....
(B) Jumlah total bahan bakar yang tersedia
dipengaruhi oleh kondisi iklim. (1) SIG memiliki kemampuan untuk menampilkan
(C) Kehebatan kebakaran hutan dipengaruhi oleh unsur-unsur di permukaan bumi ke dalam
kondisi musim. bentuk data spasial.
(D) Kecepatan penjalaran api dipengaruhi oleh (2) SIG menggunakan data spasial dan data atribut
kondisi iklim. secara terintegrasi.
(E) Proses kemudahan kebakaran dipengaruhi oleh
kondisi cuaca. (3) SIG dapat memvisualkan data spasial berikut
atribut-atributnya sehingga mudah dan
fleksibel melakukan manipulasi bentuk dan
tampilan visual data spasial.
(4) SIG memberikan informasi keruangan yang
dapat dianalisis secara cepat, tepat dan
akurat, sehingga membantu dalam proses
pengambilan keputusan dan kebijakan.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 814
43. Indikator yang dapat digunakan untuk mengkaji
bahwa gejala perubahan iklim sedang berlangsung
sekarang ini adalah ....

(1) variabilitas curah hujan


(2) frekuensi badai siklon tropis
(3) penyimpangan suhu udara ekstrem
(4) penyusutan lapisan salju di kutub
44. Kawasan Amerika Utara terdiri dari negara-negara
maju yang penduduknya bekerja di bidang industri
di mana arah industrialisasinya saat ini tidak lagi
menempatkan kekayaan alam sebagai unsur utama.
Dengan berubahnya arah perkembangan industri,
maka ilmu geografi tetap berperan dalam hal ....

(1) menetapkan lokasi kegiatan agar bisa diperoleh


keuntungan yang tinggi
(2) menetapkan karakteristik demografi
masyarakat yang dapat dilibatkan
(3) mengkaji jaringan transportasi dan sistem
komunikasi untuk memudahkan interaksi
(4) menetapkan bentuk kegiatan industri agar
keuntungan yang diperoleh dapat maksimal
45. Peraih hadiah Nobel dalam bidang ekonomi, Paul
Krugman, mencetuskan gagasan new economic
geography. Ia menyatakan bahwa keputusan lokasi
industri lebih mempertimbangkan faktor-faktor ....

(1) migrasi tenaga kerja dan jumlah penduduk


(2) kualitas tenaga kerja dan komposisi tenaga
kerja
(3) ketersediaan bahan baku dan harga/sewa
tanah
(4) migrasi tenaga kerja dan skala ekonomi

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 814
IPS TERPADU
Jika petani Indonesia jumlahnya mencapai 55 persen dari rakyat Indonesia, kemerdekaan Indonesia otomatis
merupakan kemerdekaan petani. Paling tidak ada tiga indikator penciri dasar apakah petani sudah merdeka atau
semakin menderita: tingkat pendidikan, ekonomi, dan kemandirian. Menurut data statistik, 75 persen tingkat
pendidikan petani Indonesia tidak tamat dan tamat SD, 24 persen lulus SMP dan SMA, serta hanya 1 persen lulus
perguruan tinggi.
Secara ekonomi, sekitar 56 persen petani kita hidup secara subsisten dengan rata-rata luas kepemilikan lahan
kurang dari 0,5 hektare dan pendapatan Rp16 juta/hektare/tahun. Harga komoditas yang sebagian diserahkan kepada
mekanisme pasar (kecuali beras) menjadikan petani sulit dan terjepit.
Industri agro harus diarahkan untuk diversifikasi produk hulu-hilir, memberi nilai tambah daya saing dari
komoditas pangan utama nasional (padi, jagung, tepung-tepungan, gula, kelapa sawit, dan daging). Industri tepung
berbahan baku lokal harus dipacu untuk meningkatkan nilai tambah waktu simpan, kualitas, gengsi, dan harga jual.
Diversifikasi ini akan meningkatkan ketahanan pangan, ekonomi, dan politik petani menghadapi berbagai guncangan
ekonomi dan perubahan iklim. Model pertanian rendah emisi ini antara lain sudah dilaksanakan di Sumatera Utara,
Bengkulu, Riau, dan Jawa Barat.
Sinergi pertanian harus terintegrasi dengan sektor pariwisata sehingga terjadi multiplikasi nilai, harga, dan rasa.
Hasilnya seperti di Bali mampu meningkatkan pendapatan petani dua kali lipat karena harga komoditas pertanian
tidak mengikuti harga pasar normal sehingga pendapatan petani lebih menjanjikan dibandingkan bekerja di sektor
industri yang gajinya berstandar upah minimum regional (UMR).

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 sampai 48. Salah satu bentuk terapan sinergi pertanian dengan
nomor 48. sektor yang disebut pada bacaan adalah ....

46. Bengkulu yang disebut pada alinea ketiga pada (A) desa wisata
pertengahan abad XIX merupakan jajahan Inggris. (B) desa kerajinan cenderamata
Kemudian Bengkulu ditukar dengan Singapura
yang merupakan jajahan Belanda. Hal ini (C) resor pegunungan
dilakukan karena .... (D) central business district
(E) desa swasembada
(A) letak Singapura dekat Malaka
(B) Belanda tidak mau dekat Malaka
(C) Belanda ingin menguasai Sumatera secara utuh
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 49 sampai
(D) Inggris mau menguasai selat Malaka
nomor 50.
(E) Belanda ingin membuka perkebunan di
Bengkulu 49. Jika diversifikasi seperti pada bacaan berhasil
dilaksanakan, maka petani subsisten akan
47. Perbandingan petani yang paling sedikit pernah bertambah.
menempuh pendidikan di SMP dengan petani yang
paling sedikit pernah menempuh pendidikan di SD SEBAB
dari 2000 orang petani adalah ....
Petani subsisten adalah petani yang berorientasi
(A) 1 : 3 (D) 6 : 25 pasar.
(B) 1 : 4 (E) 8 : 25 50. Kebijakan pemerintah daerah pada kalimat terakhir
(C) 3 : 4 alinea terakhir dalam bacaan di atas merupakan
contoh kebijakan terhadap pasar tenaga kerja yang
dapat mengurangi jumlah pengangguran.

SEBAB
Intervensi pemerintah terhadap pasar kompetitif
akan menimbulkan biaya sosial dan berkurangnya
surplus konsumen dan produsen.

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 814
DPR RI menilai posisi Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) lemah dalam melakukan pengawasan terhadap
kinerja Polri karena Komisi Kepolisian Nasional didanai oleh Polri. Yang mengawasi kepolisian hanya 50 orang anggota
DPR. Sementara kewenangan lembaga tersebut dalam mengawasi kinerja Polri sangat lemah.
Meskipun anggaran untuk kepolisian meningkat sangat signifikan selama 10 tahun terakhir, yakni tahun 1999
sebesar Rp3,5 Triliun dan pada 2009 lalu mencapai Rp29 Triliun, kinerja kepolisian dalam mengamankan masih lemah.
Oleh karena itu, ada beberapa opsi agar DPR bisa berinisiasi, yakni kedudukan Polri di bawah Kementerian
Pertahanan atau Kementerian Keamanan yang akan dibentuk secara terpisah serta Polri di bawah Kemendagri atau
Kemenkum HAM. Apa pun kebijakan yang diambil terkait wewenang Polri di bawah siapa pun tentunya memiliki sisi
negatif dan positif, termasuk jika wewenang Polri berada di bawah Presiden seperti saat ini. Kajian mengenai wacana
Polri di bawah Kemendagri akan dilakukan dalam waktu dua minggu dan hasilnya akan diusulkan ke presiden.
Upaya reformasi di tubuh Polri akan berjalan baik jika fungsi pengawasan terhadap kinerja institusi tersebut
dilakukan secara terus-menerus, termasuk memantau perkembangan di masyarakat. Untuk mengawasi kinerja jajaran
Polri dibutuhkan setidaknya 31 Komisi Kepolisian Nasional tingkat daerah untuk mengawasi dan memantau hingga ke
jajaran Polda, termasuk jajaran di bawahnya.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 51 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 54 .
nomor 53.
54. Informasi hasil pemantauan dari 31 Komisi
51. Apabila diketahui marginal propensity to consume Kepolisian Nasional tingkat Daerah disusun dalam
(MPC) adalah 0,8, maka selama 10 tahun terakhir peta kinerja Polri dapat digunakan sebagai
(periode 1999-2009), tambahan pendapatan instrumen pemantauan.
nasional yang berasal dari anggaran dari institusi
dalam bacaan di atas adalah .... SEBAB
Faktor adat istiadat dan sikap masyarakat setempat
(A) 25,5 triliun
yang sulit menerima pengaruh dari luar akan dapat
(B) 31,875 triliun menyebabkan suatu tempat menjadi informasi peta
(C) 32,5 triliun kinerja Polri.
(D) 127,5 triliun
(E) 255 triliun
52. Misalkan anggota DPR melakukan kajian y materi Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 55 .
dalam wacana Polri di bawah Kemendagri√ pada
hari ke-x diberikan oleh fungsi y = 20 7x + 2. Laju 55. Dewan Perwakilan Rakyat yang disebut dalam teks
proses kajian yang dilakukan pada akhir waktu pada periode Orde Baru cukup produktif. DPR
yang ditetapkan adalah ... materi/hari. yang masa baktinya antara tahun 1982 hingga 1987
menghasilkan undang-undang ....
(A) 7 (D) 18
(1) landasan sistem politik Orde Baru
(B) 10 (E) 21
(2) Zone Ekonomi Ekslusif
(C) 14
(3) bidang perpajakan
53. Hal yang dinyatakan dalam alinea kedua bacaan di
atas merupakan salah satu bentuk kebijakan fiskal (4) Hukum Acara Pidana
yang dicatat sebagai ....

(A) konsumsi (C)


(B) belanja pemerintah (G)
(C) penerimaan pajak (T)
(D) investasi (I)
(E) produk domestik bruto

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 814
Untuk melayani orang lanjut usia (lansia), PT Kereta Api menyediakan kereta khusus lansia. Gerbong khusus lansia
itu digandengkan dengan sembilan gerbong kelas ekonomi dalam satu rangkaian. Ciri-cirinya, pada kereta tersebut
akan ditempelkan spanduk bertuliskan kereta lansia.
Sejumlah 106 lansia dapat duduk di dalamnya. Jika masih ada yang akan masuk, maka PT Kereta Api
memperbolehkan 53 penumpang lansia masuk dan tidak boleh lebih dari itu. Selain lansia, wanita menyusui beserta
balitanya dan penyandang cacat juga boleh masuk kereta itu. Kereta tersebut bertujuan untuk membantu mereka. Jika
menjadi satu dengan orang dewasa atau penumpang lainnya, mereka sering tidak diperhatikan.
Selama periode mudik, kereta khusus itu akan ditemukan di setiap rangkaian kereta kelas ekonomi dari Jakarta
menuju sejumlah tempat di Jawa. Dalam satu hari, tidak kurang dari 1.760 pemudik, yang terdiri dari para lansia,
penyandang cacat, dan ibu menyusui beserta balitanya menumpang kereta itu. Sejumlah sebelas kereta lansia akan
berjalan setiap hari saat mendekati Lebaran.
Biaya perjalanan bagi para lansia juga dikenakan potongan harga sekitar 20 persen. Yang dikategorikan lansia
adalah mereka yang usianya di atas 50 tahun. Kereta khusus itu telah dioperasikan sejak tahun lalu.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 56 sampai 58. Misalkan harga normal satu tiket kereta adalah
nomor 58. Rp50.000,00 per orang. Jika biaya per gerbong yang
harus dikeluarkan oleh PT KA untuk satu kali
56. PT Kereta Api yang disebut dalam teks adalah perjalanan adalah Rp1.000.000,00, maka
perusahaan pemerintah yang pada zaman keuntungan yang diperoleh oleh PT KA untuk satu
kemerdekaan diambil alih dari Pemerintah Kolonial kali perjalanan dari satu gerbong khusus lansia
Belanda. Penggunaan transportasi ini di mana saja dengan asumsi kapasitas maksimal terisi oleh
sangat menunjang kegiatan ekonomi, politik, dan lansia adalah ....
pertahanan seperti halnya jalur kereta api dari ....
(A) Rp3.240.000,00
(A) Moskow ke Wladiwostok
(B) Rp4.300.000,00
(B) Surabaya ke Jakarta
(C) Rp5.360.000,00
(C) Tokyo ke Nagoya
(D) Rp6.360.000,00
(D) Bon ke Berlin
(E) Rp6.950.000,00
(E) Semarang ke Jakarta
57. Jika banyaknya penumpang lansia dan balita
adalah tiga perempat banyaknya pemudik yang Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 59 .
menumpang kereta khusus dan perbandingan
antara lansia dan balita adalah 3 : 1, maka 59. Stasiun untuk mudik bagi para lansia adalah
banyaknya penumpang lansia pada satu hari generating region dalam sistem spasial transportasi.
adalah ....
SEBAB
(A) 220 (D) 990 Jaringan jalan kota tujuan mudik memiliki hierarki
(B) 330 (E) 1320 aksesibilitas sebagaimana jaringan jalan pada
(C) 660 generating region.

Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 60 .


60. Semakin banyak jumlah kelompok masyarakat
yang ada dalam pokok bahasan bacaan di atas akan
mempengaruhi jumlah ....

(1) penduduk
(2) pengangguran
(3) bukan angkatan kerja
(4) angkatan kerja

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 11 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN IPS
• Ekonomi
• Sejarah
• Geografi
• IPS Terpadu

915

Universitas Indonesia
2011
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 10 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

915 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 915
MATA UJIAN : Ekonomi, Sejarah, Geografi, dan IPS Terpadu
TANGGAL UJIAN : 3 JULI 2011
WAKTU : 60 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 15


Mata Ujian SEJARAH nomor 16 sampai nomor 30
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 31 sampai nomor 45
Mata Ujian IPS TERPADU nomor 46 sampai nomor 60

EKONOMI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 4. Dalam kehidupan sehari-hari, Anda menjumpai
nomor 11. atau bahkan menggunakan berbagai macam merek
produk sabun mandi seperti Lux, Dove, dan
1. Dalam melakukan produksi barang akan terjadi law Lifebuoy. Adanya berbagai merek tersebut
of diminishing marginal return pada saat setelah .... merupakan contoh dari ....

(A) produk total mencapai maksimum (A) pasar persaingan sempurna


(B) biaya per unit mencapai minimum (B) pasar oligopoli
(C) produk marginal mencapai maksimum (C) pasar monopoli
(D) penggunaan input sudah maksimum (D) pasar monopsoni
(E) produk rata-rata maksimum (E) pasar persaingan monopolistik
2. Yang dimaksud dengan marginal propensity to 5. Barang X memiliki elastisitas silang negatif dengan
consume adalah .... barang Y. Ini berarti kedua barang tersebut bersifat
....
(A) kecenderungan untuk terus menambah
konsumsi (A) substitusi (D) Giffen
(B) tambahan konsumsi karena adanya
peningkatan pendapatan
(B) inferior (E) komplementer
(C) peningkatan konsumsi yang dilakukan oleh (C) normal
masyarakat 6. Perbedaan utama antara akun biaya yang masih
(D) perubahan kebutuhan yang dikonsumsi harus dibayar dan biaya dibayar di muka adalah
masyarakat bahwa beban dibayar di muka ....
(E) kecenderungan untuk meningkatkan konsumsi (A) telah terjadi dan biaya yang masih harus
karena kebutuhan meningkat dibayar belum terjadi
3. Yang dimaksud dengan keseimbangan konsumen (B) belum terjadi dan biaya yang masih harus
adalah jika .... dibayar telah terjadi
(C) telah dicatat dan biaya yang masih harus
(A) kurva penawaran berpotongan dengan kurva dibayar belum terjadi
permintaan
(D) belum dicatat dan biaya yang masih harus
(B) terbentuk harga keseimbangan di pasar dibayar telah terjadi
(C) kurva indiferensi berpotongan dengan budget (E) telah diakui namun belum dicatat dan biaya
line yang masih harus dibayar belum diakui tetapi
(D) kurva indiferensi bersinggungan dengan budget telah dicatat
line
(E) kurva indiferensi sama dengan budget line

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 915
7. Kapankah sebuah kurva permintaan uang akan 11. Berikut ini adalah neraca saldo setelah penyesuaian
bergeser ke kanan? perusahaan Abadi Jaya:

(A) Ketika terjadi penurunan pendapatan.


- Perlengkapan : Rp 5.200.000,00
(B) Ketika bank sentral menambah jumlah uang - Pendapatan : Rp20.000.000,00
beredar. - Beban Asuransi : Rp 1.000.000,00
(C) Penurunan tingkat suku bunga. - Akumulasi Depresiasi : Rp 6.000.000,00
(D) Ketika bank sentral mengurangi jumlah uang - Beban Perlengkapan : Rp 5.000.000,00
beredar. - Beban Depresiasi : Rp 2.000.000,00
(E) Tidak satu pun jawaban di atas yang benar. - Asuransi Dibayar di Muka : Rp11.000.000,00

8. Suatu aset tetap yang diperoleh tanggal 1 Juli 2009 Laba bersih untuk periode tersebut adalah ....
memiliki harga perolehan Rp220.000.000,00; nilai
sisa Rp20.000.000,00; masa manfaat diperkirakan 5 (A) Rp800.000,00
tahun. Dengan asumsi metode penyusutan garis (B) Rp1.000.000,00
lurus, besarnya akumulasi penyusutan pada 31
(C) Rp6.800.000,00
Desember 2010 adalah ....
(D) Rp10.000.000,00
(A) Rp40.000.000,00 (E) Rp12.000.000,00
(B) Rp44.000.000,00
(C) Rp60.000.000,00
(D) Rp66.000.000,00
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 12 .
(E) Rp80.000.000,00
12. Salah satu tujuan pembangunan ekonomi adalah
9. Berikut adalah ciri efisiensi alokatif, kecuali .... terciptanya penurunan jumlah penduduk yang
hidup di bawah garis kemiskinan dan pemerataan
(A) titik alokasi berada di kurva production
pendapatan.
possibility frontier
(B) mencapai kondisi di mana benefit marginal SEBAB
sama dengan biaya marginal
Semakin jauh jarak garis Kurva Lorenz dari garis
(C) jumlah alokasi barang yang seimbang pemerataan sempurna, semakin timpang distribusi
(D) tidak dapat menambah satu barang tanpa pendapatan sebuah negara, dan sebaliknya.
mengurangi barang lain
(E) selisih antara manfaat total dan biaya total
terbesar
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 13 sampai
10. Dalam perekonomian tertutup, diketahui fungsi
nomor 15.
konsumsi C = 10 + 0,8Y . Jika ada peningkatan
investasi otonom sebesar Rp50 juta, pendapatan 13. Inflasi merupakan fenomena ekonomi yang terjadi
masyarakat akan meningkat sebesar .... apabila ....
(A) Rp50 juta (D) Rp300 juta (1) harga bahan pokok meningkat
(B) Rp200 juta (E) Rp400 juta (2) harga input perusahaan meningkat
(C) Rp250 juta (3) upah secara keseluruhan meningkat
(4) harga secara keseluruhan meningkat

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 915
14. Pernyataan di bawah ini yang tepat menjelaskan
konsep kurva indiferensi adalah ....

(1) Kurva indiferensi adalah formula untuk


menggambarkan perubahan tingkat kepuasan
seseorang atas konsumsi barang atau
sekelompok barang tertentu.
(2) Pada tingkat kepuasan tertentu, utilitas
seseorang digambarkan oleh kurva indiferensi.
(3) Kurva indiferensi bukan bagian dari fungsi
utilitas.
(4) Kombinasi konsumsi dua macam barang pada
sebuah kurva indiferensi menghasilkan tingkat
kepuasan yang sama.
15. Tanggal 1 Februari 2011, dijual barang dagang
seharga Rp5.000.000,00 dengan syarat pembayaran
2/10; n/30. Tanggal 4 Februari 2011, diterima
kembali barang yang dikirim tanggal 1 Februari
2011 karena tidak sesuai dengan pesanan seharga
Rp500.000,00. Tanggal 10 Februari 2011, diterima
pembayaran atas barang yang dijual tanggal 1
Februari 2011.
Transaksi tanggal 10 Februari 2011 mengakibatkan
....

(1) Kas bertambah Rp4.410.000,00.


(2) Memberi potongan pembayaran sebesar
Rp100.000,00.
(3) Piutang berkurang Rp4.500.000,00.
(4) Kekurangan pendapatan Rp500.000,00.

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 915
SEJARAH
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 16 sampai 20. Pada zaman Mesolitikum yang berlangsung pada
nomor 23. kala Holosen, perkembangan kebudayaannya
berlangsung lebih cepat daripada zaman Batu Tua
16. Pada akhir abad ke-16 Belanda memulai pelayaran atau Paleolitikum. Hal ini disebabkan antara lain
ke Timur. Informasi tentang peta jalur pelayaran oleh ....
Portugis dibuat oleh seorang Belanda bernama ....
(A) beragamnya alat yang dipergunakan
(A) Willem Janszoon oleh manusia purba untuk membantu
(B) Jacob van Heemskerk kehidupannya terbuat dari batu yang telah
halus
(C) Jacob van Neck
(B) berkembangnya teknologi perundagian dalam
(D) Jan Hughen van Linschoten pembuatan peralatan dari batu
(E) Olivier van Noort (C) perkembangan kemampuan otak pendukung
17. Pada tahun 1904, Dewi Sartika mendirikan sekolah kebudayaan ini sehingga alat-alat yang
bagi kaum wanita. Sekolah ini terus berkembang di dihasilkan sudah lebih beragam
wilayah Jawa Barat dan jumlahnya mencapai 50% (D) pendukung kebudayaan ini lebih mengenal
dari seluruh jumlah sekolah di wilayah Pasundan tehnologi
waktu itu. Sekolah tersebut adalah .... (E) manusia pendukungnya adalah Homo Sapiens,
mahluk yang lebih cerdas dari pendahulunya
(A) Keutamaan Putri
(B) Keutamaan Istri 21. Salah satu fungsi penting gerakan masyarakat sipil
yang berkembang seiring dengan Reformasi 1998 di
(C) Keutamaan Wanita Indonesia adalah memberikan advokasi, artinya ....
(D) Istri Utama
(A) menolak kesewenang-wenangan negara
(E) Sekolah Putri
(B) menengahi konflik sosial
18. Salah satu faktor penyebab terjadinya Perang Dunia
I adalah .... (C) memberikan pandangan atau nasihat hukum
kepada masyarakat
(A) dimulainya politik agresif oleh Perdana Menteri (D) memperluas ruang publik
Jerman Otto von Bismarck pada tahun 1890
(E) mengembangkan nilai toleransi dan persamaan
(B) persaingan di wilayah Balkan antara Austria,
Rusia, Italia dan Turki 22. Pada awal perundingan antara Indonesia dan
(C) jatuhnya pemerintahan monarki di Perancis Belanda yang dimulai bulan Februari 1946, Wakil
Gubernur Jenderal H.J. van Mook menyampaikan
(D) adanya pakta pertahanan antara Austria dan pernyataan politik pemerintah Belanda yang isi
Jerman pada tahun 1902 pokoknya adalah sebagai berikut, kecuali ....
(E) kegagalan Inggris dalam mengalahkan Prusia
(A) Pinjaman Belanda sebelum 8 Maret 1942
19. Masyarakat Jawa abad XIV telah mengenal tradisi menjadi tanggungan pemerintah RI.
menabung. Hal ini terkait dengan banyaknya
(B) Indonesia akan dijadikan negara
temuan tabungan berbentuk binatang atau
persemakmuran berbentuk federasi yang
manusia yang terbuat dari tanah liat. Masyarakat
memiliki pemerintah sendiri dalam lingkungan
Jawa yang telah mengenal tradisi tersebut ....
Kerajaan Nederland.
(A) masyarakat di Kediri (C) Masalah dalam negeri diurus oleh Indonesia,
(B) masyarakat di Singasari sedangkan masalah luar negeri diurus oleh
pemerintah Belanda.
(C) masyarakat di Mataram
(D) Sebelum terbentuknya persemakmuran akan
(D) masyarakat di Yogyakarta dibentuk pemerintah peralihan selama sepuluh
(E) masyarakat di Trowulan tahun.
(E) Indonesia akan dimasukkan sebagai anggota
PBB.

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 915
23. Sejak tahun 1875, kolonialisme dan kekuasaan 27. Pemerintah Orde Lama dan Orde Baru pernah
Inggris di Mesir semakin kuat karena .... melakukan penyederhanaan jumlah partai-partai
politik yang ada di Indonesia. Pada masa Orde
(A) Raja Muda Ismail menjual sebagian besar Lama jumlah partai politik dibatasi hanya menjadi
saham Terusan Suez kepada Perdana Menteri lima, sementara pada masa Orde Baru partai
Inggris. politik hanya dibatasi menjadi tiga saja.
(B) Perlawanan bersenjata rakyat Mesir melemah
SEBAB
dengan ditangkapnya sejumlah pemimpin
perlawanan. Pemerintahan Orde Lama dan Orde Baru
(C) Sebagian pemimpin perlawanan bersedia menyadari bahwa jumlah partai politik yang
melakukan negosiasi damai dengan pihak banyak tidak menjamin adanya stabilitas
Inggris. pemerintahan dan menghambat pembangunan.
(D) Terjadi perpecahan dalam tubuh pimpinan
perlawanan di Mesir.
(E) Kelompok Islam tradisional menolak Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 28 sampai
bergabung dengan kelompok perlawanan nomor 30.
nasionalis Mesir.
28. Para pejabat Dinasti Han diajarkan menghormati
ajaran Sang Filsuf Agung Cina, Kong Hu Cu.
Ajaran yang harus dipahami oleh pejabat-pejabat
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 24 sampai dinasti Han terkait dengan ....
nomor 27.
(1) bagaimana memperlakukan orang tua dengan
24. Depresi Besar di tahun 1930-an berdampak pada baik
Amerika Serikat secara keseluruhan, tetapi sektor (2) bagaimana memperlakukan kaum jompo
pertanianlah yang paling terpukul. Roosevelt dengan baik
selaku Presiden memperkenalkan program New (3) bagaimana menghormati orang lain dengan
Deal. baik
(4) bagaimana mengormati raja dengan bijaksana
SEBAB
29. Pada dasarnya agenda pemerintahan Presiden B. J.
New Deal dirancang untuk mendorong sektor Habibie berorientasi kepada penegakan hak asasi
industri dan memberi bantuan kepada penganggur manusia seperti terlihat dalam ....
dengan mengadakan skema proyek berskala besar.
25. Pada masa Mesir Kuno, status wanita dalam (1) pembebasan tahanan politik yang semula
masyarakat mendapat tempat yang kurang dituduh subversif
terhormat. (2) pembentukan tim pencari fakta untuk
menyelidiki kasus kekerasan dan korban
SEBAB hilang
(3) pemulihan kebebasan pers
Wanita pada masa masyarakat Mesir Kuno dapat
hidup secara mandiri. (4) pelaksanaan referendum masalah Timor Timur

26. Bencana kelaparan yang terjadi di Demak (1843) 30. Dampak yang ditimbulkan setelah penyerangan
dan Grobogan (1849) merupakan dampak dari Israel atas Libanon pada tahun 1982 adalah ....
pelaksanaan Tanam Paksa.
(1) memburuknya hubungan Israel dan Mesir
SEBAB (2) tidak adanya lagi dukungan Amerika Serikat
terhadap Israel dalam perundingan dengan
Demak dan Grobogan merupakan dua daerah yang
pihak Arab
paling gigih mengadakan perlawanan menentang
pelaksanaan Tanam Paksa. (3) jatuhnya banyak korban di kamp pengungsian
warga Palestina di Beirut
(4) makin meningkatnya serangan gerilyawan PLO
ke wilayah yang diduduki Israel

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 915
GEOGRAFI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 31 sampai 34. Perhatikan pernyataan dibawah ini :
nomor 35. 1. Memperluas pemasaran produk
2. Menambah dan memperluas lapangan pekerjaan
31. Pada hakikatnya analisis keruangan adalah analisis 3. Mencari upah buruh yang lebih murah
lokasi yang menitikberatkan beberapa unsur 4. Alih teknologi dari negara maju
geografi, yaitu .... 5. Menambah pendapatan dari sektor pajak
6. Mengurangi tingkat polusi di negara maju
(A) desa (rural), peralihan (suburban), dan Dari pernyataan di atas yang termasuk alasan
perkotaan (urban) relokasi industri adalah ....
(B) ruang (space), tempat (site), dan lokasi (location)
(C) mengelompok (clustered), random, dan seragam (A) 1, 2, dan 3 (D) 2, 4, dan 5
(uniform) (B) 1, 2, dan 5 (E) 4, 5, dan 6
(D) waktu (time), jarak (distance), dan analisis (C) 1, 3, dan 6
(analysis) 35. Sebagian besar penduduk Amerika Utara tinggal di
(E) jarak (distance), kaitan (interaction), dan gerakan wilayah perkotaan. Keadaan penduduk kota-kota
(movement) di pantai timur dibandingkan dengan pantai barat
memperlihatkan ....
32. Fluktuasi suhu di Eropa relatif tinggi, terutama
fluktuasi antara suhu minimum absolut dan (A) Kepadatan penduduk pantai barat dan timur
maksimum absolut. Faktor penyebab fluktuasi sama.
tersebut adalah ....
(B) Jumlah penduduk pantai barat dan timur sama.
(A) ketinggian dan lereng (C) Penduduk pantai barat lebih padat dibanding
(B) letak lintang dan bujur penduduk pantai timur.
(D) Penduduk pantai timur lebih padat dibanding
(C) letak lintang dan pengaruh daratan/lautan
penduduk pantai barat.
(D) letak bujur barat dan bentang alam (E) Mata pencaharian penduduk pantai timur
(E) ketinggian di atas dan di bawah permukaan air nelayan, sedangkan mata pencaharian pantai
laut barat pedagang.
33. Unsur-unsur dalam proses difusi keruangan abu
vulkanik Gunung Merapi, yaitu ....

(A) area dan waktu, item yang didifusikan, tempat Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 36 sampai
asal, tujuan, dan jalur perpindahan nomor 40.
(B) penduduk, gerakan, jalur transportasi, dan
jarak 36. Aplikasi citra multispektral untuk pemetaan
mineralogi telah banyak dilakukan di daerah
(C) jarak, kaitan, gerakan, tempat tujuan, dan subtropis, di mana tutupan vegetasinya sangat
tempat asal lebat.
(D) ruang, tempat, lokasi, waktu, dan item yang
didifusikan SEBAB
(E) penduduk, jarak, gerakan, jalur perpindahan, Tutupan vegetasi dapat dijadikan indikator
tempat asal, dan tempat tujuan
keberadaan mineral tertentu.
37. Data titik, garis, dan area yang diperoleh dari GPS
(Global Positioning System) adalah jenis data raster.

SEBAB
Data dari GPS dapat diolah menjadi sumber
informasi bagi pembuatan peta digital.

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 915
38. Zona depresi di Jawa memperlihatkan kenampakan 42. Dalam sebuah waduk, produksi ikan dalam
bentuk muka bumi yang berbeda dengan zona keramba jaring apung berkurang. Hal ini
depresi di Sumatera. disebabkan oleh ....
SEBAB (1) terlalu banyaknya keramba
Cekungan di Jawa terdiri atas rangkaian (2) pencemaran air
pegunungan vulkanik muda, sedangkan cekungan (3) sedimentasi
di Sumatera berupa jalur patahan Semangko.
(4) terlalu banyaknya enceng gondok
39. Kesuburan tanah dan ketinggian tempat
43. Laut Kuning di Cina, airnya berwarna kuning
merupakan faktor pembatas dalam budidaya
karena ....
pertanian di daerah tropis.

SEBAB (1) Air lautnya mengandung butiran-butiran tanah


loss yang berwarna kuning.
Ketinggian tempat bukan merupakan faktor (2) Air lautnya mengandung butiran-butiran tanah
pembatas kesuburan tanah. alluvial yang berwarna kuning.
40. Bila foto udara dibandingkan dengan peta pada (3) Terbawa oleh air Sungai Huang Ho di daratan
sekala yang sama, maka detil kenampakan yang Cina melalui Gurun Gobi.
ada dalam foto udara lebih lengkap daripada yang (4) Terbawa oleh air Sungai Mekong di daratan Cina
terdapat di peta. melalui Gurun Gobi.

SEBAB 44. Selama bulan Mei hingga Juni 2010, suhu


permukaan laut (SPL) di perairan Indonesia barat
Seluruh kenampakan di muka bumi dapat mencapai 29◦ - 30◦ C, jauh lebih tinggi dari SPL di
digambarkan dalam sebuah peta. Samudra Pasifik dan Samudra Hindia. Kondisi
seperti ini akan mengakibatkan ....

(1) Suhu udara di Sumatra dan Jawa cenderung


Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 41 sampai lebih tinggi dari kondisi normal.
nomor 45. (2) Kelembaban udara di Jawa, Kalimantan, dan
Sumatera cenderung tinggi.
41. Kondisi iklim yang berpengaruh sehingga lahan (3) Tekanan udara di Indonesia bagian barat
garam di Pamekasan (Madura) menghasilkan cenderung lebih rendah dari kondisi normal.
garam yang lebih baik dibandingkan dengan lahan
(4) Curah hujan di Jawa, Kalimantan, dan
garam di Rembang (Jawa Tengah) dan Indramayu
Sumatera cenderung tinggi.
(Jawa Barat) adalah ....
45. Indikator yang dapat digunakan untuk mengkaji
(1) Evapotranspirasi di Indramayu lebih tinggi bahwa gejala perubahan iklim sedang berlangsung
daripada evapotranspirasi di Pamekasan. sekarang ini adalah ....
(2) Musim kemarau di Pamekasan lebih lama
daripada musim kemarau di Rembang. (1) variabilitas curah hujan
(3) Curah hujan di Pamekasan lebih rendah (2) frekuensi badai siklon tropis
daripada curah hujan Rembang dan (3) penyimpangan suhu udara ekstrem
Indramayu.
(4) penyusutan lapisan salju di kutub
(4) Kelembaban udara di Pamekasan lebih tinggi
daripada kelembaban di Indramayu.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 915
IPS TERPADU
Pemerintah telah menerbitkan kebijakan moratorium hutan. Kebijakan ini merupakan bagian dari komitmen
Indonesia yang diberikan kepada Norwegia melalui letter of intent (LoI). Komitmen ini diiming-imingi hadiah pinjaman
berbungkus hibah senilai 1 miliar dolar US.
Moratorium ini merupakan salah satu upaya untuk mengurangi laju deforestasi sehingga pengusaha tidak perlu
takut karena masih ada tanah terlantar seluas 40 juta hektare di seluruh Indonesia untuk dimanfaatkan. Kemenhut
berupaya mengurangi laju deforestasi hingga mencapai 200 ribu hektare hingga 2011 dengan menerapkan program
deforestasi terencana.
Menurut Greenomics Indonesia, nilai komitmen Norwegia tidaklah berarti. Greenomics Indonesia menilai
mestinya kesepakatan tersebut harus memasukkan nilai kontribusi kehutanan pada PDB (Produk Domestik Bruto).
Pada semester I-2010, kontribusi sektor kehutanan Indonesia terhadap PDB mencapai Rp92,78 triliun. Bahkan,
sepanjang 2009, kontribusi sektor kehutanan mencapai Rp186,2 triliun. Nilai itu 20 kali lipat nilai komitmen Norwegia.
Nilai komitmen Norwegia jelas telah mempermurah nilai hutan Indonesia.
Komitmen ini telah membelenggu sektor kehutanan. Oleh karena itu, tidak logis jika dengan komitmen Norwegia
yang maksimal 1 miliar dolar US, ruang lingkup yang diatur dalam LoI terlalu luas. Komitmen itu terlalu murah,
bahkan pencairannya pun tidak jelas. Pemerintah semestinya meninjau kebijakan tersebut agar tidak menjadi kebijakan
kontraproduktif terhadap pengembangan sektor kehutanan.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 sampai 48. Misalkan sebuah lahan terlantar seluas 1/(20 juta)
nomor 48. luas tanah terlantar yang ada di seluruh Indonesia
akan dimanfaatkan untuk tempat wisata. Pada tiga
46. Kebijakan pemerintah pada bacaan adalah .... sisi lahan terlantar tersebut akan diberi pagar. Jika
diasumsikan lahan berbentuk persegi panjang,
(A) bersifat nonspasial maka panjang pagar (dalam meter) minimum yang
(B) penghentian sementara eksplorasi hutan dibutuhkan adalah ....
(C) mendapatkan dana pengelolaan hutan
(A) 100 (D) 400
(D) berorientasi pada perspektif spasial-ekologis
(B) 200 (E) 500
(E) berhubungan dengan sumberdaya materi dan
(C) 300
hayati
47. Kebijakan yang ditandatangani oleh pemerintah
Indonesia akan berdampak terhadap nilai PDB
Indonesia, seperti yang dinyatakan oleh kalimat Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 49 sampai
terakhir bacaan di atas karena .... nomor 50.

(A) memperlambat laju deforestasi 49. Hal yang dikemukakan oleh kalimat terakhir alinea
pertama bacaan di atas akan dicatat sebagai
(B) nilai kompensasi yang tidak seimbang dengan
komponen untuk menambah nilai PDB.
kontribusi sektor kehutanan terhadap PDB
(C) pencairan kompensasi yang tidak jelas SEBAB
(D) ruang lingkup yang diatur terlalu luas Salah satu cara untuk mengukur PDB adalah
(E) semua benar dengan pendekatan pendapatan (income approach).
50. LoI yang ditandatangani Indonesia dan Norwegia
terkait dengan kesepakatan untuk bersama-sama
menghadapi tantangan perubahan iklim melalui
kerjasama pengurangan emisi gas rumah kaca dari
perusakan hutan (REDD+).
SEBAB
Indonesia merupakan negara yang memiliki
kerusakan hutan terbesar di dunia.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 915
Di ketinggian sekitar 1.100-1.200 meter di atas permukaan laut (mdpl), dua desa mendapat rezeki. Kedua desa itu
adalah Desa Serang dan Kutabawa, Kecamatan Karangreja, Purbalingga, Jawa Tengah. Betapa tidak, panenan cabai
yang harganya melambung tinggi membuat para petani menangguk untung. Tak sedikit dari mereka berubah
ekonominya, mulai membeli mobil bahkan sampai mampu ke tanah suci untuk naik haji.
Dua bulan terakhir, harga cabai tinggi. Di tingkat petani harga tertinggi Rp23.000,00 per kg, tetapi kini mulai turun
menjadi Rp15.000,00 per kg. Satu pohon membutuhkan biaya pemeliharaan sampai panen Rp5.000,00. Satu pohon
menghasilkan 1 kg cabai sementara ada petani yang memiliki 8.000 pohon, seperti Sobari. Bagi Sobari, memperoleh
keuntungan cukup besar memang baru tahun ini. Dari hasil keuntungannya itu, dia membeli mobil niaga.
Petani cabai lainnya, Daryono, sudah tercatat sebagai calon haji yang akan berangkat tidak lama lagi. Ia menanam
pohon cabai seluas 1 hektare. Tahun ini menjadi tahun yang penuh rezeki bagi warga Desa Serang dan Kutabawa.
Sebab pada umumnya harga cabai merah besar tahun lalu paling tinggi hanya Rp10.000,00 per kg, bahkan terendahnya
bisa mencapai Rp2.000,00 per kg.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 51 sampai 54. Lingkungan fisik Kecamatan Karangreja telah
nomor 52. dapat mengubah gaya hidup para petani cabai.

51. Kondisi yang digambarkan pada bacaan di atas SEBAB


terjadi karena ....
Lingkungan fisik Kecamatan Karangreja
(A) kurva permintaan bergeser ke kanan berpengaruh pada kenaikan harga cabai.
(B) kurva penawaran bergeser ke kanan
(C) kurva permintaan bergeser ke kiri
(D) kurva penawaran bergeser ke kiri Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 55 .
(E) kurva permintaan dan penawaran bergeser ke 55. Pada alinea satu naskah di atas disebutkan salah
kanan satu provinsi di Jawa. Pada masa revolusi di daerah
52. Berdasarkan bacaan di atas, total keuntungan yang ini terjadi pergolakan tiga daerah. Daerah tersebut
diperoleh Pak Sobari dari hasil penjualan cabai dari antara lain adalah ....
pohon miliknya jika dia mendapatkan harga
tertinggi adalah .... (1) Tegal
(2) Solo
(A) 80 juta rupiah
(3) Pemalang
(B) 96 juta rupiah
(4) Salatiga
(C) 120 juta rupiah
(D) 144 juta rupiah
(E) 184 juta rupiah

Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 53 sampai


nomor 54.

53. Faktor suhu merupakan salah satu penentu


kesesuaian kedua desa dalam melakukan budidaya
tanaman cabai.
SEBAB
Petani Kecamatan Karangreja bekerja dalam
suasana iklim subtropik.

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 915
Banjir besar telah memaksa 92.700 orang dievakuasi dari tempat tinggal mereka di kota pelabuhan Dandong, di
bagian utara Cina. Hal ini akibat dari hujan lebat yang menyebabkan Sungai Yalu meluap. Hujan yang masih berlanjut
kemungkinan dapat merendam kota yang berbatasan dengan Korea Utara tersebut dan menjadi ancaman banjir
susulan yang lebih hebat.
Sebelumnya, air bah telah menjebol tanggul pembatas antara sungai dan kawasan zona pembangunan ekonomi di
Dandong yang membanjiri daerah sekitarnya. Tinggi permukaan air telah turun 100 cm meskipun tetap harus dalam
status waspada tinggi. Hujan yang sangat lebat dan luapan air dari Sungai Yalu telah menyapu sejumlah rumah,
gedung publik, dan perkebunan di lebih dari lima desa di dekat Sinuiju, kota di seberang Dandong. Sungai Yalu
merupakan salah satu dari dua sungai utama yang memisahkan Cina dengan Korea Utara.
Sekitar 5250 orang telah dievakuasi di mana dua pertiganya adalah anak-anak dan perempuan dewasa, sisanya
laki-laki. Beberapa warga bahkan mendaki atap rumah atau permukiman. Sebagian besar perdagangan Korea Utara
dengan dunia luar melalui kota ini dan berperan sentral dalam merobek isolasi serta blokade secara ekonomi negara
komunis tersebut. Banjir dalam beberapa tahun terakhir telah merusak tanaman pangan dan makin menjerumuskan
Korea Utara dalam kemiskinan serta meningkatkan ketergantungannya pada bantuan makanan komunitas
internasional.
Bagi Cina, banjir di Dandong merupakan bencana banjir terburuk dalam satu dekade terakhir. Banjir disertai
longsor akibat hujan lebat telah mengakibatkan sejumlah warga tertimbun di barat Cina dan tercatat setidaknya lebih
dari 2.500 orang tewas.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 56 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 58 sampai
nomor 57. nomor 59.

56. Korea Utara merupakan suatu negara yang 58. Bencana alam seperti yang terjadi di negara yang
berideologi komunis. Salah seorang presidennya dimaksud pada bacaan di atas akan mengakibatkan
pernah menerima gelar kehormatan Honoris Causa kurva penawaran agregat bergeser ke kiri.
dari sebuah universitas di Indonesia, yaitu
Universitas .... SEBAB
Bencana alam dan tingkat pendapatan masyarakat
(A) Gajah Mada (D) Padjadjaran adalah beberapa faktor yang dapat mengakibatkan
(B) Diponegoro (E) Indonesia bergesernya kurva penawaran agregat.
(C) Airlangga 59. Luapan air sungai Yalu atau Amnok sering
57. Diketahui rata-rata umur anak-anak yang berhasil membawa bencana bagi masyarakat di sekitarnya.
dievakuasi adalah 14 tahun dan rata-rata umur
perempuan dewasa adalah 50 tahun. Misalkan SEBAB
perbandingan banyaknya anak-anak dan Bencana tersebut membuat Korea Utara terpaksa
perempuan dewasa adalah 2:1. Jika rata-rata umur tergantung pada Korea Selatan dan Amerika
orang yang berhasil dievakuasi adalah 35 tahun, Serikat.
maka rata-rata umur laki-laki dewasa yang berhasil
dievakuasi adalah ....

(A) 26 tahun (D) 53 tahun Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 60 .
(B) 45 tahun (E) 62 tahun
(C) 50 tahun 60. Bila bencana alam seperti diuraikan pada bacaan
digambarkan pada peta, di bagian legendanya akan
diperlihatkan simbol-simbol ....

(1) titik
(2) garis
(3) area
(4) batang

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 10 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN IPS
• Ekonomi
• Sejarah
• Geografi
• IPS Terpadu

916

Universitas Indonesia
2011
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 10 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

916 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 916
MATA UJIAN : Ekonomi, Sejarah, Geografi, dan IPS Terpadu
TANGGAL UJIAN : 3 JULI 2011
WAKTU : 60 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 15


Mata Ujian SEJARAH nomor 16 sampai nomor 30
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 31 sampai nomor 45
Mata Ujian IPS TERPADU nomor 46 sampai nomor 60

EKONOMI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 4. Dari sebuah kurva production possibility frontier kita
nomor 10. mengetahui bahwa ....

1. Yang dimaksud dengan keseimbangan konsumen (A) sepanjang kurva tersebut adalah alokasi yang
adalah jika .... memenuhi prinsip efisiensi alokatif
(B) ada peningkatan opportunity cost seiring
(A) kurva penawaran berpotongan dengan kurva meningkatnya produksi sebuah barang
permintaan
(C) tidak terlihat adanya kelangkaan
(B) terbentuk harga keseimbangan di pasar
(D) tidak dapat diukur imbang korban (trade-off )
(C) kurva indiferensi berpotongan dengan budget antara kedua barang
line
(D) kurva indiferensi bersinggungan dengan budget (E) menjelaskan konsep diminishing marginal
line returns
(E) kurva indiferensi sama dengan budget line 5. Untuk asumsi perekonomian tertutup, nilai
tabungan nasional sama dengan ....
2. Jika pemerintah menerapkan kebijakan upah
minimum, maka akan terjadi .... (A) jumlah seluruh tabungan individu
(A) kelebihan permintaan tenaga kerja (B) jumlah tabungan pemerintah
(B) peningkatan permintaan tenaga kerja (C) jumlah antara tabungan individu dan
selisih antara penerimaan pajak dan belanja
(C) penurunan penawaran tenaga kerja pemerintah
(D) tercapainya kondisi keseimbangan di pasar (D) pendapatan nasional
tenaga kerja
(E) ekspor dikurangi impor
(E) kelebihan penawaran tenaga kerja
6. Hal yang terjadi di pasar persaingan monopolistik,
3. Pernyataan yang benar berikut ini adalah .... tetapi tidak terjadi di pasar monopoli adalah ....
(A) Kurva isocost akan berotasi jika terjadi (A) Harga ditentukan oleh pasar.
perubahan kemampuan anggaran perusahaan.
(B) Harga ditentukan oleh pengusaha.
(B) Kurva isocost akan bergeser jika terjadi
perubahan harga salah satu macam faktor (C) Tidak terdapat hambatan untuk masuk atau
produksi. keluar pasar.
(C) Kurva isocost akan berotasi jika terjadi (D) Jumlah pedagang hanya satu.
perubahan harga dua macam faktor produksi. (E) Barang bersifat homogen.
(D) Kurva isocost akan bergeser sejajar jika terjadi
perubahan kemampuan anggaran perusahaan.
(E) Kurva isocost akan berotasi jika terjadi
perubahan kemampuan anggaran konsumen.

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 916
7. Perbedaan utama antara akun biaya yang masih 10. Tabel berikut menunjukkan saldo akun buku besar
harus dibayar dan biaya dibayar di muka adalah perusahaan Amanah. Seluruh akun tersebut
bahwa beban dibayar di muka .... memiliki saldo normal.
(dalam ribuan)
(A) telah terjadi dan biaya yang masih harus Utang Rp 500,00 Pendapatan Rp 2.000,00
dibayar belum terjadi Dagang
(B) belum terjadi dan biaya yang masih harus Piutang Rp2.000,00 Beban Rp 300,00
dibayar telah terjadi Dagang Asuransi
(C) telah dicatat dan biaya yang masih harus Investasi Rp1.000,00 Tanah Rp20.000,00
dibayar belum terjadi Kas Rp1.600,00 Biaya Gaji Rp 400,00
Asuransi Rp 200,00 Sewa Rp 1.800,00
(D) belum dicatat dan biaya yang masih harus
Dibayar Diterima
dibayar telah terjadi
Di Muka Di Muka
(E) telah diakui namun belum dicatat dan biaya Jumlah total aset adalah ....
yang masih harus dibayar belum diakui tetapi
telah dicatat (A) Rp26.900.000,00
8. Apabila dua barang memiliki hubungan substitusi, (B) Rp26.600.000,00
maka ....
(C) Rp26.200.000,00
(A) elastisitas silang pada masing-masing tetap (D) Rp26.000.000,00
bertanda negatif (E) Rp24.400.000,00
(B) jika terjadi kenaikan harga pada satu
barang, kuantitas permintaan pada barang
substitusinya akan turun
(C) elastisitas silang antar dua barang nilainya nol Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 11 sampai
(D) elastisitas masing-masing terhadap harga nomor 12.
sendiri bertanda positif
11. Pembangunan jalur transportasi serta fasilitas
(E) kuantitas permintaan pada suatu barang akan umum dapat meningkatkan PDB suatu negara.
naik jika terjadi kenaikan pada harga barang
substitusinya SEBAB

9. Dalam perekonomian tertutup, diketahui fungsi Perusahaan multinasional merupakan salah satu
konsumsi C = 10 + 0,8Y . Jika ada peningkatan pelaku ekonomi yang berkontribusi pada PDB.
investasi otonom sebesar Rp50 juta, pendapatan
masyarakat akan meningkat sebesar .... 12.

(A) Rp50 juta (D) Rp300 juta Proses lengkap siklus akutansi dapat digambarkan
seperti pada gambar di atas.
(B) Rp200 juta (E) Rp400 juta Tahap pengikhtisaran terdiri atas neraca saldo
(C) Rp250 juta sampai dengan neraca saldo penutupan.

SEBAB
Tahap pengikhtisaran sampai dengan membuat
laporan keuangan yang terdiri dari laporan
rugi/laba, laporan perubahan equitas, neraca, dan
laporan perubahan posisi keuangan.

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 916
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 13 sampai
nomor 15.

13. Yang disebut sebagai transfer payment adalah ....

(1) upah lembur karyawan


(2) bantuan bencana alam
(3) pengeluaran pemerintah untuk infrastruktur
(4) tunjangan Hari Raya
14. Dalam kondisi keseimbangan perekonomian
terbuka, jika kita berada dalam kondisi balanced
trade, maka ....

(1) nilai ekspor sama dengan nilai impor


(2) nilai aliran modal keluar bersih sama dengan
nol
(3) kita tidak menjadi eksportir atau importir neto
(4) semua pernyataan di atas salah
15. Untuk menahan laju inflasi, pemerintah dapat
melakukan kebijakan moneter dengan cara ....

(1) meningkatkan cadangan wajib minimum


(2) menjual surat berharga
(3) meningkatkan suku bunga pinjaman
(4) mengurangi pengeluaran rutin negara

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 916
SEJARAH
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 16 sampai 19. Setelah reformasi gereja, Eropa memasuki zaman
nomor 21. Aufklarung yang mendorong munculnya tradisi
rasionalis dan berdampak pada berkembangnya
16. Pada 1959, Presiden Soekarno mengeluarkan ilmu pengetahuan di antaranya adalah ....
Penetapan Presiden No 7 tahun 1959 tentang
syarat-syarat dan penyederhanaan (A) matematika, fisika, astronomi, dan kimia
partai-partai/kepartaian. Hasilnya pemerintah (B) fisika, sosial, sosiologi, ekonomi, dan
hanya mengakui keberadaan beberapa partai, kedokteran
kecuali .... (C) kimia, sosiologi, astronomi, dan hukum
(A) Partai Komunis Indonesia (D) ilmu hukum, fisika, matematika, dan ilmu ukur
(B) Partai Nasional Indonesia (E) ekonomi, hukum, matematika, dan kedokteran
(C) Nahdlatul Ulama 20. Relief-Relief yang terdapat pada dinding Candi
(D) Masyumi Hindu dan Buddha dapat dipergunakan untuk
merekonstruksi sejarah sosial-ekonomi masyarakat
(E) ACOMA pada masa dibangunnya percandian tersebut.
17. ASEAN merupakan organisasi perhimpunan Candi yang dianggap kaya dengan relief-relief
bangsa-bangsa Asia Tenggara yang didirikan pada tentang kehidupan yang juga menggambarkan
1967 oleh Indonesia, Malaysia, Filipina, Singapura adanya relief kapal adalah ....
dan Thailand. Dasar dan tujuan awal dibentuknya
ASEAN adalah .... (A) Candi Jago
(B) Candi Borobudur
(A) persamaan historis dan geografis
(C) Candi Mendut
(B) kepentingan ekonomi dan politik yang sama
(D) Candi Gedongsongo
(C) memiliki induk kebudayaan yang sama dan
serumpun
(E) Candi Batu Jaya
(D) menciptakan kondisi damai dan selaras di 21. Pengiriman Pasukan Garuda (Indonesia) sebagai
kawasan Asia Tenggara bagian dari misi perdamaian dunia Perserikatan
(E) mempercepat laju pertumbuhan ekonomi, Bangsa-Bangsa dalam kurun 1970-an lebih
sosial dan budaya di negara-negara di kawasan didasarkan pada ....
Asia Tenggara
(A) menengahi pertikaian negara besar lawan
18. Peristiwa 15 Januari 1974 menjadi paradoks dalam negara kecil
kebijakan politik ekonomi Orde Baru karena .... (B) kepentingan ekonomi internasional
(A) Peristiwa itu melibatkan mahasiswa yang (C) menjaga infrastruktur perdagangan dunia
semula mendukung Soeharto. (D) menjaga keamanan dan kestabilan politik
(B) Peristiwa itu diliput media dalam dan luar regional
negeri sehingga mencoreng wajah Indonesia di (E) mencegah terorisme
luar negeri.
(C) Isu penting yang berkembang dalam peristiwa
itu adalah antimodal asing.
(D) Peristiwa itu mencederai prinsip Demokrasi
Pancasila.
(E) Peristiwa itu dihasut oleh kelompok tertentu.

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 916
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 22 sampai Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 27 sampai
nomor 26. nomor 30.

22. Adolf Hitler berkeyakinan bahwa salah satu faktor 27. Salah satu faktor yang mempercepat penyebaran
kekalahan Jerman pada Perang Dunia I adalah Islam di Indonesia adalah ....
akibat pengkhianatan yang dilakukan oleh
orang-orang Yahudi. (1) kekuatan militer
(2) adanya pengaruh dari tokoh ulama
SEBAB
(3) tidak dikenalnya kasta dalam Islam
Warga Jerman keturunan Yahudi menolak
(4) adanya penetrasi Barat
bergabung dalam dinas ketentaraan Jerman yang
akan dikirim ke garis depan pertempuran. 28. GAPI merupakan penjelmaan gerakan kesatuan
setelah sebelumnya ada organisasi PPPKI.
23. Depresi Besar di tahun 1930-an berdampak pada
Landasan pembentukannya didasarkan pada ....
Amerika Serikat secara keseluruhan, tetapi sektor
pertanianlah yang paling terpukul. Roosevelt (1) penentuan nasib sendiri
selaku Presiden memperkenalkan program New
Deal. (2) kesatuan nasional
(3) demokrasi
SEBAB
(4) kesatuan aksi
New Deal dirancang untuk mendorong sektor
29. Para pejabat Dinasti Han diajarkan menghormati
industri dan memberi bantuan kepada penganggur
ajaran Sang Filsuf Agung Cina, Kong Hu Cu.
dengan mengadakan skema proyek berskala besar.
Ajaran yang harus dipahami oleh pejabat-pejabat
24. Pada masa Mesir Kuno, status wanita dalam dinasti Han terkait dengan ....
masyarakat mendapat tempat yang kurang
terhormat. (1) bagaimana memperlakukan orang tua dengan
baik
SEBAB (2) bagaimana memperlakukan kaum jompo
dengan baik
Wanita pada masa masyarakat Mesir Kuno dapat
hidup secara mandiri. (3) bagaimana menghormati orang lain dengan
baik
25. Proyek pembangunan politik Mercusuar pada (4) bagaimana mengormati raja dengan bijaksana
masa Demokrasi Terpimpin(1959–1967)merupakan
kebijakan pemerintah yang tidak ekonomis. 30. Dalam usahanya mengakhiri perlawanan Pangeran
Diponegoro, Belanda melakukan beberapa taktik
SEBAB dan siasat, di antaranya adalah ....
Dana pembangunan politik Mercusuar didapat (1) mempersempit gerak pasukan Diponegoro
dari pinjaman luar negeri. lewat Benteng Stelsel.
26. Odyssey adalah salah satu karya Homerus yang (2) menetapkan Magelang sebagai pusat kekuatan
bergaya syair kepahlawanan dan berkisah militer Belanda
mengenai kedatangan seorang pahlawan Yunani (3) memberi hadiah bagi yang berhasil menangkap
bernama Ulysses. Diponegoro.
(4) mendekati kelompok adat dan agama
SEBAB

Homerus belum menemukan bentuk karyanya


dalam bentuk prosa dan masih memasukkan
legenda serta mitos dalam karya-karyanya.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 916
GEOGRAFI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 31 sampai 34. Pada awal Mei hingga awal Juni 2010, beberapa
nomor 37. daerah/kota di Sumatra, Jawa, Kalimantan dan
Sulawesi mengalami bencana banjir secara
31. Peta-peta tematik yang diperlukan dalam Sistem serempak. Kejadian banjir tersebut secara langsung
Informasi Geografi (SIG) untuk menentukan lokasi mengindikasikan bahwa ....
pembuangan sampah adalah ....
(A) perubahan iklim dan musim telah terjadi di
(A) peta persebaran pemukiman, peta curah hujan, Indonesia.
dan peta aliran sungai (B) telah terjadi penyimpangan musim secara lokal.
(B) peta sebaran penduduk, peta mata (C) kondisi cuaca ekstrem yang menyebabkan
pencaharian, dan peta lokasi longsor dinamika pembentukan awan berlangsung
(C) peta jaringan jalan, peta pola air tanah, dan peta dalam skala regional.
kemiringan lereng (D) dampak dari pemanasan global telah
(D) peta persebaran pemukiman, peta topografi, berlangsung di Indonesia.
dan peta jaringan jalan (E) fenomena El Nino sedang berlangsung.
(E) peta arah lalu lintas, peta sebaran udara bersih,
dan peta pola air tanah 35. Unsur-unsur dalam proses difusi keruangan abu
vulkanik Gunung Merapi, yaitu ....
32. Pembentukan delta terjadi secara ....
(A) area dan waktu, item yang didifusikan, tempat
(A) spontan pada pantai tertutup asal, tujuan, dan jalur perpindahan
(B) bertahap dan dikendalikan oleh arus yang kuat (B) penduduk, gerakan, jalur transportasi, dan
(C) bertahap dan dikendalikan oleh arus tenang jarak
(C) jarak, kaitan, gerakan, tempat tujuan, dan
(D) spontan pada perairan teluk yang dipengaruhi
tempat asal
pasang surut
(D) ruang, tempat, lokasi, waktu, dan item yang
(E) bertahap dan dikendalikan oleh arus balik
didifusikan
33. Sumber energi listrik bagi rumah tangga di (E) penduduk, jarak, gerakan, jalur perpindahan,
Indonesia yang memanfaatan solar cell, tempat asal, dan tempat tujuan
pengembangannya secara maksimal terutama di
36. Banyak industri di kota-kota besar yang berpindah
wilayah ....
lokasi ke pinggiran kota. Hal yang bukan menjadi
(A) lembah Baliem penyebabnya adalah ....
(B) cekungan Bandung (A) murahnya harga tanah di pinggiran kota
(C) dataran tinggi Dieng (B) tingginya kepadatan penduduk di pusat kota
(D) Kepulauan Seribu (C) tersedianya sumber bahan baku di pinggiran
(E) kawasan wisata Semeru Tengger kota
(D) tersedianya prasarana transportasi antara pusat
dan pinggiran kota
(E) tersedianya tenaga kerja di pinggiran kota

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 916
37. Daerah pedalaman Afrika bagian selatan 42. Polusi udara yang tinggi dapat terjadi terutama di
mempunyai curah hujan relatif kecil. Hal ini daerah yang datar.
disebabkan karena ....
SEBAB
(A) daerah dataran tinggi
Daerah yang datar cenderung menghambat
(B) daerah pegunungan pergerakan udara.
(C) dataran yang luas
(D) daerah hadapan lereng
(E) daerah bayangan hujan Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 43 sampai
nomor 45.

43. Sungai-sungai yang terdapat di Asia Tenggara


Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 38 sampai memiliki berbagai fungsi, yaitu sebagai ....
nomor 42.
(1) sarana transportasi
38. Penurunan permukaan tanah secara signifikan di (2) budidaya perikanan
Jakarta makin meluas dan diperparah oleh
penyedotan air tanah yang tidak terkendali, serta (3) pendorong kegiatan pertanian
naiknya tinggi permukaan air laut. (4) pendorong kegiatan pertambangan
SEBAB 44. Indikator yang dapat digunakan untuk mengkaji
bahwa gejala perubahan iklim sedang berlangsung
Banyaknya air yang disedot dari dalam tanah dan sekarang ini adalah ....
minimnya air yang terserap ke dalam tanah
menciptakan ruang kosong di bawah permukaan (1) variabilitas curah hujan
tanah.
(2) frekuensi badai siklon tropis
39. Data titik, garis, dan area yang diperoleh dari GPS (3) penyimpangan suhu udara ekstrem
(Global Positioning System) adalah jenis data raster.
(4) penyusutan lapisan salju di kutub
SEBAB
45. Tidak adanya musim kemarau pada tahun 2010
Data dari GPS dapat diolah menjadi sumber akibat kondisi cuaca ekstrem telah mengganggu
informasi bagi pembuatan peta digital. budidaya pertanian. Masyarakat petani yang
paling terkena dampak negatif dari kondisi cuara
40. Berdasarkan analisis perkembangan kota dari ekstrem tersebut adalah ....
aspek ekonomi, sosial dan budaya, kota Jakarta
telah memasuki stadium Juvenile. (1) petani padi sawah di Indramayu dan Karawang
SEBAB (2) petani tanaman hias (bunga) di Cianjur dan
Malang
Batas politis Jakarta telah melampaui batas
(3) petani kelapa sawit di Riau dan Jambi
administrasinya.
(4) petani tembakau di Temanggung dan Boyololi
41. Air Sungai Kapuas yang mengalir di kota
Putussibau memiliki kualitas yang setara dengan
air Sungai Barito yang mengalir di kota Purukcahu.
SEBAB
Kota Putussibau terletak di Propinsi Kalimantan
Barat, sedangkan kota Purukcahu terletak di
Propinsi Kalimantan Selatan.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 916
IPS TERPADU
Cita-cita Indonesia untuk mencapai swasembada gula pada 2014 terancam gagal. Bayang-bayang kegagalan itu
menyeruak menyusul tersendatnya program revitalisasi industri gula. Pembangunan pabrik gula baru masih berat
direalisasikan karena persoalan lahan. Padahal, pembangunan pabrik gula baru ini menjadi salah satu strategi dalam
program revitalisasi industri gula guna mencapai swasembada gula pada 2014.
Dari perhitungan, Indonesia bisa defisit 2,16 juta ton gula pada 2014. Padahal, pemerintah mencanangkan, saat itu
industri gula nasional telah mampu mencukupi kebutuhan gula rumah tangga dan industri sebanyak 5,7 juta ton.
Masalah bahan baku menjadi hambatan lain bagi pencapaian target itu. Hampir 95 persen tanaman tebu di Jawa
dimiliki petani. Petani tidak bisa dipaksa menanam komoditas yang merugikan. Harus ada insentif agar petani bisa
menanam tebu.
Hal paling realistis adalah melakukan revitalisasi dengan mengintensifkan produksi di pabrik gula yang ada.
Dengan ukuran pabrik dan tenaga kerja yang dimiliki, pabrik X dapat mengoptimalkan kapasitas produksinya, yaitu
sebanyak 2,5 juta ton gula per bulan. Mengenai wacana pembangunan pabrik gula baru di Merauke, masih banyak
kendala infrastruktur transportasi ataupun energi yang harus dihadapi di sana.
Revitalisasi on farm dapat dilakukan dengan meningkatkan kadar rendemen yang saat ini hanya mencapai tujuh
persen. Padahal, standar tingkat rendemen bisa mencapai 14 persen hingga 16 persen. Rendahnya rendemen ini terjadi
karena kualitas tebu yang kurang baik sebagai akibat dari pola penanaman petani yang kurang baik pula. Dalam
bidang off farm, program revitalisasi diperkirakan membutuhkan investasi Rp8,4 triliun dalam lima tahun.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 sampai 48. Cita-cita yang ingin dicapai pada tahun 2014
nomor 48. terancam gagal karena pasar komoditas yang
menjadi pokok bahasan menghadapi situasi ....
46. Gula pernah menjadi primadona ekonomi pada
masa Hindia Belanda. Namun pada saat ini upaya (A) surplus konsumen
untuk mencapai swasembada gula menghadapi (B) surplus produsen
kendala. Kendala yang bertolak belakang dengan
masa Hindia Belanda adalah .... (C) permintaan kurang dari penawaran
(D) kelebihan permintaan
(A) Belum diadakan penelitian yang
(E) kelebihan penawaran
diperuntukkan bagi revitalisasi industri
gula.
(B) Lahan yang dibutuhkan sulit diperoleh.
(C) Kualitas SDM yang menangani kegiatan Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 49 sampai
operasional rendah. nomor 50.
(D) Industri gula perlu memperoleh mesin-mesin
yang lebih mutakhir. 49. Jika harga komoditas yang menjadi pokok bahasan
meningkat maka penerimaan petani akan
(E) Gula impor lebih murah sehingga kurang meningkat.
menggairahkan untuk menghasilkan sendiri.
SEBAB
47. Jika hasil perhitungan benar terjadi dan
diasumsikan produksi gula mengalami penurunan Kenaikan harga pada komoditas yang memiliki
tiap tahunnya sebesar 0,3 juta ton maka produksi angka elastisitas permintaan kurang dari satu akan
gula tahun 2011 adalah .... meningkatkan total penerimaan.

(A) 4, 74 juta ton 50. Lahan tanaman seperti pada bacaan pada peta
penggunaan tanah dapat digolongkan sebagai jenis
(B) 4, 44 juta ton
penggunaan tanah sawah.
(C) 6,6 juta ton
SEBAB
(D) 6, 3 juta ton
(E) 3, 54 juta ton Budidaya tanaman seperti pada bacaan lazim
diusahakan di atas lahan kering.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 916
Pada kunjungan di Indramayu, Menko Perekonomian mengingatkan petani agar mewaspadai perubahan iklim
secara ekstrem akhir-akhir ini karena dapat mempengaruhi permulaan masa tanam. Dampak perubahan iklim secara
ekstrem sudah terasa seperti di Jakarta yang sering mengalami banjir. Untuk itu, petani harus beradaptasi dengan
melakukan mitigasi serta berkoordinasi dengan para petugas penyuluh. Walaupun demikian, produksi gabah kering
dan beras dari Indramayu, sebagai salah satu lumbung padi nasional, mengalami surplus dari asumsi target dalam
panen raya tahun ini. Pemerintah akan menyediakan infrastruktur pendukung di Indramayu agar 121.000 hektare
sawah terintegrasi dengan sistem irigasi. Untuk mendorong peningkatan produktivitas beras, pemerintah akan terus
memberikan subsidi benih dan pupuk organik.
Kemudian, untuk menghilangkan ketergantungan terhadap beras dan ancaman perubahan iklim, pemerintah
mengampanyekan terus program diversifikasi pangan untuk mencari alternatif pengganti karbohidrat, seperti ketela
pohon, jagung, gandum, ubi jalar, kentang, dan talas.
Untuk meningkatkan kesejahteraan petani, pemerintah akan segera melakukan ekstensifikasi dan intensifikasi
seperti perluasan lahan serta irigasi agar produktivitas para petani meningkat. Kesejahteraan petani bagian dari
ketahanan pangan. Saat ini, ada lahan satu hektare dapat menghasilkan enam ton, tetapi masih ada yang empat ton
karena daerahnya belum terkena irigasi.
Tahun 2011, pemerintah optimis dapat mempertahankan swasembada beras yang telah dicapai sejak 2008 karena
produksi beras pada tahun ini menunjukkan peningkatan meski tidak besar. Berdasarkan prediksi BPS, produksi padi
akhir Juli 2011 mencapai 65,151 juta ton gabah kering giling atau meningkat 1,17 persen dibandingkan periode sama
2010.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 51 sampai 53. Jika seorang petani berusaha menanam dua
nomor 55. tanaman alternatif pengganti karbohidrat seperti
disebutkan pada bacaan secara bergantian dengan
51. Apabila harga kelompok komoditas yang tertera padi di lahan miliknya, banyaknya cara petani
pada kalimat terakhir alinea kedua bacaan di atas memilih dua tanaman pengganti dan menanamnya
naik 10%, maka permintaan terhadap kelompok secara bergantian di lahan yang sama yang
komoditas tersebut akan .... digunakan untuk menanam padi adalah ....

(A) turun < 10% (A) 15 cara (D) 90 cara


(B) turun 10% (B) 21 cara (E) 126 cara
(C) turun > 10% (C) 35 cara
(D) naik < 10% 54. Bila tidak mewaspadai perubahan sebagaimana
(E) naik 10% yang tertera pada bacaan, besar kemungkinan akan
terjadi peristiwa ....
52. Kunjungan Menteri Perekonomian ini
mengingatkan pada Rencana Produksi Tiga Tahun (A) longsor pada lahan dengan lereng 3%
dari Menteri Urusan Bahan Makanan antara tahun
1948-1950, yang peduli akan pangan untuk
(B) intensitas gempa bumi meningkat
masyarakat. Kebijakan Menteri Urusan Bahan (C) pelabuhan pengimpor beras bertambah
Makanan dalam upaya peningkatan hasil panen (D) potensi geothermal berkurang
dikenal dengan ....
(E) lahan dengan kemiringan lereng > 40% menjadi
(A) Djoyosukarto Plan lahan sawah yang ideal
(B) Chairul Saleh Plan 1
55. Jika p adalah akar kuadrat dari kali luas sawah
(C) Mangkusasmito Plan 10
(dalam hektare) di Indramayu yang akan
(D) Kasimo Plan diintegrasikan dengan sistem irigasi, maka jumlah
(E) Sidik Plan nilai-nilai solusi dari persamaan
p
log x + p log(x − 1) = 1 adalah ....

(A) −10 (D) 10


(B) −1 (E) 11
(C) 2

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 916
Pemerintah DKI Jakarta belum dapat memastikan kelanjutan proyek pembangunan monorel yang berhenti sejak
Oktober 2007 dengan alasan kesulitan dana. Hingga kini pembicaraan kompensasi dengan pihak swasta pun belum
dilakukan. Pemerintah DKI juga belum bisa memastikan apakah monorel ini akan ditender ulang jika proyek ini tetap
dilanjutkan. Tender ulang perlu pengkajian karena hingga saat ini belum satu investor pun yang secara resmi
menyampaikan keinginan melanjutkan proyek yang terbengkalai selama tiga tahun itu.
Hingga saat ini, belum ada rekomendasi yang diberikan Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP)
terkait kelanjutan proyek monorel. BPKP masih sekedar mengajukan nilai proyek sebesar Rp204 miliar. Jumlah ini jauh
lebih kecil dibanding klaim dari PT Jakarta Monorel yang mencapai Rp600 miliar. Sementara itu, pakar transportasi
publik menyangsikan proyek monorel akan selesai dalam waktu tiga tahun ke depan.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 56 sampai 58. Jika pemerintah pusat memutuskan untuk
nomor 58. mengambil alih proyek yang tertunda pada bacaan
di atas, maka anggarannya akan dimasukkan
56. Pada alinea ke-1 disebutkan terhentinya dalam ... yang disusun oleh ....
pembangunan prasarana transportasi. Dilain pihak,
pemerintah Orde Baru pada tahun 1978 berhasil (A) APBN; Presiden
membangun jalan tol pertama di Indonesia yang (B) APBN; DPR
menghubungkan kota yang disebut dalam naskah
ke wilayah selatannya. Jalan tol tersebut adalah .... (C) APBN; BPKP
(D) APBN: Bappenas
(A) Jakarta Bogor Tangerang Bekasi
(E) APBN; Kementerian Keuangan
(B) Jakarta Bogor Ciawi
(C) Jakarta Cikampek
(D) Jakarta Merak
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 59 .
(E) Lingkar dalam Jakarta
59. Proyek yang dibahas dalam bacaan berhubungan
57. Andaikan proyek monorel selesai dan setiap bulan
erat dengan konsep time and space dalam kajian
kereta monorel bisa membawa 30.000 penumpang
geografi.
di mana harga 1 tiket adalah 8.000 rupiah. Market
research menunjukkan bahwa jika harga tiket SEBAB
dinaikkan menjadi 8.500 rupiah maka akan ada
pengurangan 3.000 penumpang kereta, sedangkan Proyek yang dibahas dalam bacaan masih
jika harga diturunkan menjadi 7.500 rupiah maka bermasalah dari segi tata ruang udara kota Jakarta.
akan ada tambahan 3.000 penumpang kereta. Jika
kapasitas kereta adalah 42.000 dan perusahaan
berkomitmen paling sedikit harus membawa 15.000
orang, maka pemasukan maksimal yang diperoleh Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 60 .
selama proyek tersebut terbengkalai adalah ....
(dalam juta rupiah) 60. Dalam teks digambarkan tentang terhentinya
pembangunan prasarana penunjang bagi aktivitas
(A) 132 (D) 841,5 penduduk Jakarta. Jakarta yang penduduknya
(B) 157,5 cukup padat membutuhkan sarana dan prasarana
(E) 10.098
memadai. Pada masa pemerintahan Ali Sadikin
(C) 280,5 pernah dicanangkan program pengembangan
sarana dan prasarana di wilayah Jakarta, yaitu
proyek ....

(1) monorel
(2) underpass
(3) busway
(4) MHT

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 10 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN IPS
• Ekonomi
• Sejarah
• Geografi
• IPS Terpadu

917

Universitas Indonesia
2011
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 11 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

917 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 917
MATA UJIAN : Ekonomi, Sejarah, Geografi, dan IPS Terpadu
TANGGAL UJIAN : 3 JULI 2011
WAKTU : 60 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 15


Mata Ujian SEJARAH nomor 16 sampai nomor 30
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 31 sampai nomor 45
Mata Ujian IPS TERPADU nomor 46 sampai nomor 60

EKONOMI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 4. Masalah mendasar yang ingin dijawab oleh Ilmu
nomor 10. Ekonomi adalah ....

1. Yang dimaksud dengan keseimbangan konsumen (A) mengatasi kemiskinan dan meratakan
adalah jika .... distribusi pendapatan
(B) meningkatkan pertumbuhan ekonomi untuk
(A) kurva penawaran berpotongan dengan kurva kesejahteraan rakyat
permintaan
(C) mengurangi dampak yang ditimbulkan oleh
(B) terbentuk harga keseimbangan di pasar satu pelaku ekonomi terhadap pelaku ekonomi
(C) kurva indiferensi berpotongan dengan budget lainnya
line (D) mengalokasikan penggunaan sumber daya
(D) kurva indiferensi bersinggungan dengan budget yang terbatas dalam rangka memenuhi
line kebutuhan masyarakat
(E) kurva indiferensi sama dengan budget line
(E) menentukan harga keseimbangan yang berlaku
2. Di bawah ini adalah beberapa pernyataan yang di pasar
benar mengenai biaya produksi, kecuali ....
5. Pada saat perekonomian sedang dalam keadaan
(A) Kurva MC memotong kurva AVC di titik resesi, kebijakan moneter yang dilakukan BI
minimum dengan menambah jumlah uang beredar akan
(B) AC = AVC + AFC meningkatkan pengeluaran, sebab...
(C) Kurva AC jangka panjang lebih landai (A) jumlah uang beredar akan mendorong
dibanding kurva AC jangka pendek pendapatan riil masyarakat bertambah
(D) Kurva AFC berbentuk horizontal (B) terjadi peningkatan pertumbuhan ekonomi
(E) MC merupakan turunan dari TC (C) bertambahnya jumlah uang beredar akan
3. Ayat jurnal balik bersifat pilihan, tetapi jika kita menurunkan suku bunga yang akan
memilih untuk melakukannya, maka akan meningkatkan investasi
dilakukan untuk transaksi .... (D) bertambahnya uang beredar akan mendorong
peningkatan konsumsi
(A) depresiasi aset tetap (E) BI sedang melakukan ekspansi moneter
(B) piutang tak tertagih
(C) biaya dibayar dimuka yang dicatat sebagai aset
(D) pendapatan yang masih harus diterima
(E) amortisasi atas aset tidak berwujud

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 917
6. Perusahaan Andira membeli aset tetap senilai 9. Perbedaan utama antara akun biaya yang masih
Rp22.000.000,00 (belum termasuk pajak 10%), biaya harus dibayar dan biaya dibayar di muka adalah
asuransi Rp5.000.000,00, biaya perawatan bahwa beban dibayar di muka ....
Rp2.000.000,00, biaya ongkos angkut
Rp2.000.000,00. Harga perolehan aset tetap tersebut (A) telah terjadi dan biaya yang masih harus
adalah .... dibayar belum terjadi
(B) belum terjadi dan biaya yang masih harus
(A) Rp22.000.000,00 dibayar telah terjadi
(B) Rp24.200.000,00 (C) telah dicatat dan biaya yang masih harus
(C) Rp29.200.000,00 dibayar belum terjadi
(D) Rp31.200.000,00 (D) belum dicatat dan biaya yang masih harus
dibayar telah terjadi
(E) Rp33.200.000,00
(E) telah diakui namun belum dicatat dan biaya
7. Hal yang dapat dijelaskan dalam hubungan antara yang masih harus dibayar belum diakui tetapi
kurva permintaan pasar dan kurva permintaan telah dicatat
individu adalah ....
10. Kurva permintaan merupakan paling elastis pada
(A) Kurva permintaan pasar diperoleh dengan pasar ....
cara menjumlahkan secara vertikal kurva-kurva
(A) persaingan sempurna
permintaan individu.
(B) persaingan monopolistik
(B) Jika terjadi kenaikan pendapatan seluruh
individu, maka kurva permintaan pasar (C) monopsoni
barang normal akan bergeser ke kiri. (D) monopoli
(C) Penambahan individu dalam perekonomian (E) oligopoli
tidak akan mengubah kurva permintaan pasar.
(D) Kurva permintaan pasar diperoleh dengan cara
menjumlahkan secara horizontal kurva-kurva
permintaan individu. Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 11 sampai
(E) Tidak terdapat hubungan antara kurva nomor 12.
permintaan individu dan kurva permintaan
pasar. 11. Peningkatan pengeluaran konsumsi otonom
(autonomous consumption) dapat menurunkan
8. Dalam perekonomian tertutup, diketahui fungsi keseimbangan pendapatan nasional.
konsumsi C = 10 + 0,8Y . Jika ada peningkatan
investasi otonom sebesar Rp50 juta, pendapatan SEBAB
masyarakat akan meningkat sebesar ....
Konsumsi adalah bagian dari komponen
pembentuk pendapatan nasional.
(A) Rp50 juta (D) Rp300 juta
(B) Rp200 juta (E) Rp400 juta
(C) Rp250 juta

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 917
12. 15. Barang X memiliki angka elastisitas harga terhadap
permintaan lebih dari satu, artinya ....

(1) barang X termasuk barang yang permintaannya


elastis
(2) penurunan harga 1% menyebabkan kenaikan
permintaan lebih dari 1%
(3) secara keseluruhan, penerimaan total
perusahaan akan meningkat saat harga turun
(4) barang tersebut bukan merupakan barang
kebutuhan pokok

Titik A pada gambar di atas menunjukkan titik


alokasi yang memenuhi prinsip efisiensi produksi.
SEBAB
Titik alokasi A pada kurva tersebut menggunakan
sumber daya yang lebih rendah dari pilihan
produksi di sepanjang garis kurva PPF.

Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 13 sampai


nomor 15.

13. Saat ekonomi suatu negara dalam tahap recovery


setelah krisis moneter, recovery tersebut akan
optimal jika ada peningkatan ....

(1) konsumsi
(2) pendapatan
(3) tabungan
(4) investasi
14. Pernyataan yang merupakan kebijakan supply side
di bawah ini adalah ....

(1) pembangunan infrastruktur oleh pemerintah


pusat
(2) penjualan surat berharga oleh BI
(3) pengurangan pajak
(4) pengembangan research and development

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 917
SEJARAH
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 16 sampai 19. Sebuah kesamaan peninggalan tahun 4000 SM
nomor 21. antara kebudayaan Mesir Kuno, Mesopotamia dan
Mohenjo Daro/Harappa yang ditemui oleh para
16. Pembangunan Grote Posweg (Jalan Raya Pos) antara ahli sejarah adalah ....
Anyer–Panarukan merupakan tindakan yang tepat
karena selaku Gubernur Jenderal Hindia Belanda (A) teknologi yang digunakan untuk bercocok
Daendles ditugaskan .... tanam
(B) nama-nama dewa yang disembah
(A) mengisi kekosongan kas negara
(C) bentuk bangunan kuil
(B) mengatasi perlawanan kerajaan-kerajaan lokal
(D) bentuk pakaian dan perhiasan yang dikenakan
(C) mempertahankan pulau Jawa dari serbuan
(E) bentuk tulisan yang digunakan
Inggris
(D) membangun fasilitas untuk menarik investor 20. Pada tahun 1947, Cominform (The Communist
asing Information Bureau) didirikan dengan markas
(E) membangun sarana-prasarana yang besar di Kota Beograd, Yugoslavia. Pendirian
mendukung aktivitas ekonomi organisasi ini bertujuan untuk ....

17. Sesuai dengan hasil perjanjian New York pada (A) memberikan masukan kepada partai-partai
April 1969, Indonesia berkewajiban menggelar komunis yang ada di dunia untuk melakukan
Pepera (Penentuan Pendapat Rakyat) yang perebutan kekuasaan atau revolusi
bertujuan untuk .... (B) wadah kerjasama partai-partai komunis yang
ada di Eropa
(A) melihat kesediaan rakyat Irian untuk
(C) merapikan barisan partai-partai komunis
bergabung dengan Indonesia
dalam membendung ideologi kapitalis
(B) membuktikan kesetiaan rakyat Irian untuk
(D) melakukan seleksi bagi calon-calon pemimpin
bergabung dengan Indonesia.
partai komunis masa depan
(C) memastikan bahwa rakyat Irian tidak
(E) menyelesaikan permasalahan yang dihadapi
melakukan kesalahan memilih bergabung
oleh partai komunis di berbagai negara di dunia
dengan Indonesia.
(D) mendapatkan hasil yang legal tentang pilihan 21. Raja Ashoka adalah seorang raja penganut agama
rakyat Irian apakah bergabung dengan Hindu dalam Dinasti Maurya yang beralih
Indonesia atau Belanda. keyakinan menjadi seorang penganut agama
(E) mendapatkan kepastian tentang pilihan rakyat Buddha karena ....
Irian untuk bergabung dengan Indonesia
(A) pernikahan putrinya dengan seorang raja yang
18. Upaya menguatkan negara Orde Baru tampak beragama Buddha
dalam pemberlakuan kebijakan sebagai berikut, (B) kekalahan kerajaannya oleh raja lain yang
kecuali .... beragama Buddha dari Dinasti Gupta
(A) mendorong media yang bebas dan (C) kesadarannya akan akibat peperangan yang
bertanggung jawab pernah ia lakukan
(B) melakukan fusi partai politik (D) pengaruh seorang pendeta Buddha yang
mengunjungi kerajaannya
(C) meningkatkan peran militer dalam dwifungsi
(E) mimpinya akan kebenaran ajaran Buddha
(D) perekonomian berorientasi liberal
(E) memberlakukan asas monoloyalitas bagi
pegawai negeri

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 917
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 22 sampai Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 26 sampai
nomor 25. nomor 30.

22. Pada masa Mesir Kuno, status wanita dalam 26. Raja Hamurrabi adalah raja Babilonia yang
masyarakat mendapat tempat yang kurang memerintah pada 1790-1750 SM dikenal sebagai
terhormat. raja terbesar dan tangguh di zamannya. Anggapan
tersebut didasarkan pada ....
SEBAB
(1) penaklukan yang dilakukannya terhadap
Wanita pada masa masyarakat Mesir Kuno dapat
wilayah Akaddia dan Sumeria
hidup secara mandiri.
(2) banyak dilakukannya reformasi sosial pada
23. Pada masa pendudukan Jepang penggunaan masa pemerintahannya
bahasa Indonesia sebagai bahasa pengantar di
(3) kemampuannya membuat kode hukum tertua
sekolah-sekolah memberikan motivasi bagi
di dunia
perjuangan bangsa Indonesia.
(4) kemampuannya membangun kekaisaran dalam
SEBAB waktu singkat menyaingi Mesir

Ini membuktikan kepada bangsa Indonesia bahwa 27. Program kerja Kabinet Ampera (1968) yang
Jepang benar-benar menepati janjinya untuk dipandang sebagai koreksi penting di bidang
memberikan kemerdekaan bagi Indonesia. politik terhadap pemerintahan Orde Lama adalah
....
24. Depresi Besar di tahun 1930-an berdampak pada
Amerika Serikat secara keseluruhan, tetapi sektor (1) memperbaiki kualitas kehidupan rakyat
pertanianlah yang paling terpukul. Roosevelt (2) menjalankan politik luar negeri non-blok
selaku Presiden memperkenalkan program New
Deal. (3) memberantas korupsi
(4) menyelenggarakan Pemilihan Umum
SEBAB
28. Para pejabat Dinasti Han diajarkan menghormati
New Deal dirancang untuk mendorong sektor ajaran Sang Filsuf Agung Cina, Kong Hu Cu.
industri dan memberi bantuan kepada penganggur Ajaran yang harus dipahami oleh pejabat-pejabat
dengan mengadakan skema proyek berskala besar. dinasti Han terkait dengan ....
25. Dalam rangka pendirian perkebunan besar di
(1) bagaimana memperlakukan orang tua dengan
Hindia Belanda setelah tahun 1870, pemerintah
baik
mencanangkan Koeli Ordonnantie.
(2) bagaimana memperlakukan kaum jompo
SEBAB dengan baik
(3) bagaimana menghormati orang lain dengan
Dalam Dokumen Verklaring tahun 1870 dinyatakan baik
bahwa tanah di seluruh Hindia Belanda khususnya (4) bagaimana mengormati raja dengan bijaksana
di Pulau Jawa dan Madura adalah milik negara.
29. Di wilayah Bali dan Nusa Tenggara banyak
ditemukan nekara perunggu. Pada masa kuno,
fungsi nekara pada waktu itu adalah ....

(1) sebagai benda upacara


(2) untuk pemujaan
(3) sebagai sarana untuk upacara memanggil hujan
(4) untuk pemujaan dewa-dewa Hindu

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 917
30. Pembangunan pada masa Orde Baru dilaksanakan
berdasarkan program pembangunan jangka
panjang secara bertahap. Setiap tahap berjangka
waktu lima tahun yang disebut dengan Repelita.
Pada Repelita I arah pembangunan dilakukan
dalam bidang ....

(1) pertanian
(2) industri
(3) pertambangan
(4) prasarana yang meliputi usaha-usaha
rehabilitasi perluasan

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 917
GEOGRAFI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 31 sampai 34. Jenis penggunaan tanah selain tanah kosong/lahan
nomor 35. terbuka di daerah hulu sungai yang berkontribusi
besar terhadap kejadian banjir di daerah hilir
31. Fenomena cuaca ekstrem yang dapat menimbulkan sungai adalah ....
(memicu) terjadinya potensi bencana bagi
penduduk dengan cakupan daerah yang luas di (A) hutan belukar dan perkebunan teh
Indonesia adalah .... (B) kebun campuran dan tegalan
(A) badai siklon tropis (C) sawah dan kolam ikan
(B) kekeringan (D) ladang berpindah dan hutan cemara
(C) angin puting beliung (E) semak belukar dan padang rumput
(D) hujan 35. Laut merah, airnya kadang-kadang terlihat
(E) konvergensi antar tropis berwarna merah darah. Hal ini terjadi karena
ganggang laut ....
32. Unsur-unsur dalam proses difusi keruangan abu
vulkanik Gunung Merapi, yaitu .... (A) memantulkan warna merah dari sinar matahari
(B) menyerap warna merah dari sinar matahari
(A) area dan waktu, item yang didifusikan, tempat
asal, tujuan, dan jalur perpindahan (C) menghamburkan warna merah dari sinar
matahari
(B) penduduk, gerakan, jalur transportasi, dan
jarak (D) mentransmisikan warna merah dari sinar
matahari
(C) jarak, kaitan, gerakan, tempat tujuan, dan (E) menguraikan warna merah dari sinar matahari
tempat asal
(D) ruang, tempat, lokasi, waktu, dan item yang
didifusikan
(E) penduduk, jarak, gerakan, jalur perpindahan, Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 36 sampai
tempat asal, dan tempat tujuan nomor 40.
33. Salah satu karakteristik penduduk desa swadaya
36. Gangguan cuaca ekstrem pada Desember 2009
adalah kurangnya interaksi dengan penduduk desa
mengakibatkan banyak jadwal penerbangan
lain. Hal ini terjadi karena ....
menuju kota-kota di Eropa Barat dibatalkan.
(A) Penduduknya sudah puas dengan apa yang SEBAB
mereka miliki.
(B) Hasil pertanian tidak diminati oleh penduduk Gelombang udara dingin yang melanda wilayah
desa lain. Eropa Barat mengakibatkan hujan salju sangat tebal
(C) Lokasi desa terpencil dan sulit dicapai. yang berdampak pada sistem transportasi secara
(D) Sarana dan prasarana desa sudah sangat regional saja.
memadai. 37. Sistem tata air di daratan Cina dipengaruhi oleh
(E) Penduduk sudah memiliki sarana komunikasi keberadaan sungai besar dan panjang, sedangkan
yang dapat menghubungkan mereka dengan di Jepang sistem tata air umumnya berupa sungai
sanak keluarga di kota. yang pendek dan deras.

SEBAB
Bentuk medan negara Cina relatif datar, sedangkan
bentuk medan negara Jepang relatif bervariasi.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 917
38. Ekspor utama hasil pertanian negara Thailand 43. Perusahaan multinasional dari negara maju
adalah beras. seringkali membangun pabrik di negara-negara
berkembang. Hal ini bertujuan untuk ....
SEBAB
(1) menghemat biaya produksi
Negara Thailand mempunyai lahan pertanian yang
sangat luas (> 80% dari luas negara). (2) mendorong pertukaran teknologi dan
pengetahuan
39. Nekton merupakan organisme laut yang sangat
(3) memperluas pasar
bermanfaat karena bangkainya dapat menjadi
bahan dasar bagi terbentuknya mineral laut, seperti (4) mengembangkan kemampuan inovasi di
gas dan minyak bumi, setelah mengalami proses negara berkembang
panjang dalam jangka waktu ribuan bahkan jutaan
44. Gunung api muda dicirikan oleh ....
tahun.
SEBAB (1) lembah yang berbentuk V
(2) lembah yang belum terisi air
Nekton adalah hewan-hewan laut yang dapat
bergerak sendiri ke sana ke mari seperti ikan-ikan (3) vegetasi yang lebat
laut, reptil laut, mamalia laut, dan cumi-cumi. (4) sumber air yang berlimpah
40. Data titik, garis, dan area yang diperoleh dari GPS 45. Indikator yang dapat digunakan untuk mengkaji
(Global Positioning System) adalah jenis data raster. bahwa gejala perubahan iklim sedang berlangsung
sekarang ini adalah ....
SEBAB
(1) variabilitas curah hujan
Data dari GPS dapat diolah menjadi sumber
informasi bagi pembuatan peta digital. (2) frekuensi badai siklon tropis
(3) penyimpangan suhu udara ekstrem
(4) penyusutan lapisan salju di kutub

Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 41 sampai


nomor 45.

41. Informasi kependudukan di suatu daerah yang


dapat ditafsirkan melalui citra satelit multitemporal
beresolusi tinggi adalah ....

(1) persebaran dan konsentrasi penduduk


(2) kepadatan dan perkembangan penduduk
(3) persebaran dan perkembangan permukiman
penduduk
(4) jumlah dan kepadatan penduduk
42. Jarak yang ditempuh dalam perjalanan dari kota
Medan – Jakarta – Denpasar dapat dinyatakan
dengan jarak ....

(1) absolut menurut waktu tempuh


(2) absolut menurut arah tempuh
(3) absolut menurut biaya tempuh
(4) relatif menurut durasi tempuh

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 917
IPS TERPADU
DPP BMK (Barisan Muda Kosgoro) 1957 mengajak seluruh komponen masyarakat untuk memerangi dan
memberantas peredaran narkoba. Pasalnya, penyalahgunaan narkoba saat ini sudah pada tingkat membahayakan.
Berdasarkan data dari Badan Narkotika Nasional, pada 2009 diperkirakan terdapat 3,6 juta pengguna di antaranya
900.000 orang menjadi pecandu. Untuk itu diperlukan langkah bersama untuk menekan perkembangan
penyalahgunaan narkoba.
Pemerintah secara kelembagaan sudah membentuk BNN (Badan Narkotika Nasional) dengan tugas khusus untuk
menangani dan menindak berbagai aspek penyalahgunaan narkoba. BNN bahkan dibentuk secara struktural sampai
tingkat kabupaten/kota. Namun, dengan adanya data pengguna mencapai hampir dua persen dari jumlah penduduk,
bisa dikatakan peredaran narkoba di Indonesia sudah mengkhawatirkan.
BNN dan seluruh jajarannya di daerah serta pihak BMK 1957 perlu bekerja lebih keras dengan memastikan hasil
yang lebih terukur dalam upaya memerangi dan memberantas penyalahgunaan narkoba. Aparat penegak hukum
diminta menjatuhkan hukuman yang benar-benar bisa membuat efek jera bagi mereka yang terbukti bersalah. Para
produsen dan penyelundup perlu diberi sanksi hukuman yang setimpal bahkan sampai hukuman mati. Kementerian
Kesehatan yang juga ikut berperan dalam penanggulangan narkoba diminta terus mencari solusi dan inovasi yang bisa
mempermudah dengan biaya murah bagi para pecandu yang ingin sadar melalui program rehabilitasi dan PRTM
(Program Rumatan Terapi Metadon). Efek metadon terjadi sekitar 30 menit setelah obat diminum dan rata-rata waktu
paruh metadon adalah 24 jam.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 sampai 48. Diketahui waktu paruh zat A adalah seperenam
nomor 48. waktu paruh zat metadon. Jika dari 1000 mg zat A
hanya tersisa sebanyak 125 mg, maka waktu yang
46. Diketahui banyaknya kematian per 100.000 dibutuhkan zat A untuk sampai pada jumlah
pengguna narkoba diberikan secara aproksimasi tersebut adalah ....
dengan f (t) = 0, 008t2 − 0, 9t + 29, 4 di mana t
adalah waktu dalam tahun dan tahun 1999 (A) 8 jam (D) 16 jam
dianggap t = 0. Jika banyaknya pengguna seperti
(B) 10 jam (E) 24 jam
yang disebutkan dalam bacaan, maka banyaknya
kematian di tahun 2009 adalah .... (bulatkan ke (C) 12 jam
bilangan bulat terdekat)

(A) 755 (D) 763


Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 49 sampai
(B) 756 (E) 765 nomor 50.
(C) 760
49. Komoditas yang menjadi pokok bahasan bacaan di
47. Pada masa pemerintahan Hindia Belanda, candu
atas tidak diperhitungkan dalam pengukuran
juga sudah dipakai oleh segelintir orang dan juga
pendapatan nasional.
menjadi komoditi perdagangan. Perdagangan
candu merupakan hak monopoli .... SEBAB
(A) kapitan Cina Kegiatan produksi komoditas yang dimaksud pada
(B) Belanda bacaan di atas tidak memberikan nilai tambah
kepada perekonomian.
(C) pedagang besar
(D) perusahaan-perusahaan Belanda 50. Pembentukan lembaga sampai tingkat
kabupaten/kota pada bacaan adalah bentuk
(E) pedagang Timur asing pendekatan yang bersifat kewilayahan.

SEBAB
Kabupaten atau kota dalam geografi adalah region
homogen.

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 917
Proyek monorel dan subway di Jakarta yang terbengkalai tidak hanya menunjukkan kebingungan negeri ini dalam
membangun infrastruktur, melainkan juga menyiratkan penantian panjang masyarakat atas adanya sarana transportasi
yang layak. Proyek monorel sepanjang kurang lebih 40 km sebenarnya sudah bisa dijalankan dengan dana
Rp6 triliun-Rp7 triliun, sedangkan proyek subway Rp16 triliun atau total Rp22 triliun-Rp23 triliun. Hal itu sekitar
38,9 persen dari total anggaran yang dikelola Kementerian Pekerjaan Umum tahun 2010 sebesar Rp56,5 triliun atau 10,5
persen dari total Surat Berharga Negara yang akan diterbitkan tahun 2011, yakni Rp209 triliun. Apalagi kalau
dibandingkan dengan anggaran belanja negara dalam RAPBN 2011 sebesar Rp1.202 triliun.
Dalam RAPBN 2011, dialokasikan belanja modal Rp121,92 triliun atau 28 persen lebih tinggi daripada perkiraan
realisasi tahun 2010. Meski demikian, sasaran infrastruktur yang akan dibangun lebih banyak untuk proyek rehabilitasi.
Belanja modal itu antara lain digunakan untuk membangun jaringan rel kereta api 85 kilometer (km) jalur ganda dan
peningkatan kondisi jalur kereta api 126 km. Belanja modal itu juga akan digunakan untuk pengembangan dan
rehabilitasi 118 bandara, membangun 14 bandara baru, membangun transmisi listrik sepanjang 1.558 km dan gardu
induk 1.280 megavolt ampere, serta meningkatkan mutu hunian layak di 1.500 desa.
Meskipun penerimaan anggaran negara naik menjadi Rp1.084 triliun pada tahun 2011, kenaikan ini tidak mampu
memenuhi semua kebutuhan belanja negara. Pertumbuhan ekonomi juga masih belum merata. Di Papua, misalnya,
pada semester I-2010, pertumbuhan ekonomi minus 14,9 persen karena penurunan produksi PT Freeport. Freeport dan
pertambangan migas di daerah itu menopang 56,19 persen pertumbuhan ekonomi Papua.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 51 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 54 sampai
nomor 53. nomor 55.

51. Jika diketahui MPC adalah 0,75, maka maka 54. Proyek yang akan menghubungkan wilayah selatan
pengganda dari kegiatan atau proyek seperti yang hingga wilayah utara Jakarta akan berada pada
dibahas dalam alinea kedua bacaan di atas adalah lapisan tanah gambut bercampur aluvial.
....
SEBAB
(A) 0,75 (D) 2 Daratan Jakarta bagian selatan lapisan tanahnya
(B) 1 (E) 4 terbentuk dari endapan kipas aluvial yang berasal
(C) 1,33 dari gunung-gunung di sebelah selatannya.
52. Diketahui total biaya yang digunakan untuk 55. Sampai saat ini belum dapat dipastikan apakah
pengembangan dan rehabilitasi bandara dan monorel yang direncanakan sejak masa Gubernur
membangun bandara baru adalah sepertiga belanja DKI Jakarta, Suryadi Sudirdja, tidak lama lagi akan
modal RAPBN 2011. Dari data sebelumnya menjadi kenyataan.
diketahui bahwa untuk merehabilitasi 2 bandara
dan membangun 5 bandara baru diperlukan biaya SEBAB
4.318 miliar rupiah. Biaya merehabilitasi 1 bandara Gubernur DKI Jakarta, Fauzi Bowo, kini sudah
adalah ... miliar rupiah. mengambil langkah-langkah konkret untuk
merealisasikan monorel, mengingat perlu adanya
(A) 254 (D) 762 pemecahan masalah kemacetan di ibu kota
(B) 406,4 (E) 3810 sekarang.
(C) 508
53. Jika proyek monorel pada bacaan memanjang dari
bagian selatan Jakarta ke bagian utara telah selesai
dikerjakan dan dibuatkan petanya, peta tersebut
paling layak dipajang pada titik-titik perhentian
dengan panjang papan tidak lebih dari satu meter
dan dengan sekala ....

(A) 1 : 20.000 (D) 1 : 80.000


(B) 1 : 40.000 (E) 1 : 100.000
(C) 1 : 60.000

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 917
Rata-rata produksi minyak mentah Indonesia sejak Januari hingga Juli 2010 dinyatakan turun sampai 1.000 barel
per hari. Penurunan tersebut dinilai tidak terlalu signifikan jika dibandingkan dengan target capaian produksi minyak
mentah sampai akhir tahun 2010 sebesar 965.000 barel per hari.
Sementara itu, wakil presiden mengintruksikan agar semua pihak memperhatikan sumur-sumur minyak dan gas
yang marginal, selain juga tetap berkonsentrasi pada sumur-sumur migas yang besar. Meskipun sumur-sumur migas
itu tergolong marginal, jika jumlahnya banyak akan dapat menambah produksi minyak mentah Indonesia yang terus
mengalami penurunan.
Jika dilihat mulai dari awal tahun 2006, produksi minyak mentah Indonesia terus menurun. Awalnya masih di atas
1 juta barel per hari, tetapi saat ini produksi hanya di bawah 1 juta barel per hari.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 56 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 59 sampai
nomor 58. nomor 60.

56. Hal yang digambarkan pada alinea pertama dalam 59. Permasalahan yang menjadi pokok bahasan bacaan
bacaan di atas adalah .... di atas dalam jangka panjang akan memicu inflasi
dan akan menimbulkan stagflasi.
(A) Kurva permintaan bergeser ke kiri dan harga
akan turun. SEBAB
(B) Kurva permintaan bergeser ke kanan dan harga
Untuk mengendalikan inflasi pemerintah dapat
akan naik.
melakukan kebijakan moneter dengan cara
(C) Kurva penawaran bergeser ke kanan dan harga
menurunkan reserve requirement ratio.
akan turun.
(D) Kurva penawaran bergeser ke kiri dan harga 60. Jika masih terdapat sumur-sumur yang marginal,
akan naik. maka pada peta tematiknya akan digolongkan
(E) Kurva penawaran bergeser ke kiri dan harga sebagai lahan marginal.
tidak berubah.
SEBAB
57. Dalam mencari sumber-sumber minyak mentah
dilakukan penelitian di berbagai tempat terutama Pada peta penggunaan tanah, lahan sawah yang
di Sumatera. Sumur yang pertama kali ditemukan tidak produktif digolongkan sebagai lahan
terletak di .... marginal.

(A) Plaju
(B) Pangkalan Brandan
(C) Telaga Said
(D) Riau
(E) Aceh
58. Jika rata-rata penurunan produksi 1.000 barel per
hari terus berlanjut sampai akhir tahun 2010 dan
target capaian produksi terpenuhi, maka rasio
produksi di awal dan akhir tahun 2010 adalah ....

(A) 193 : 200 (D) 266 : 193


(B) 193 : 266 (E) 265 : 193
(C) 193 : 265

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 11 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN IPS
• Ekonomi
• Sejarah
• Geografi
• IPS Terpadu

918

Universitas Indonesia
2011
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 11 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

918 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 918
MATA UJIAN : Ekonomi, Sejarah, Geografi, dan IPS Terpadu
TANGGAL UJIAN : 3 JULI 2011
WAKTU : 60 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 15


Mata Ujian SEJARAH nomor 16 sampai nomor 30
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 31 sampai nomor 45
Mata Ujian IPS TERPADU nomor 46 sampai nomor 60

EKONOMI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 4. Perubahan konsumsi akibat perubahan
nomor 11. pendapatan, yang menggolongkan sebuah barang
menjadi barang normal atau inferior, dapat
1. Yang dimaksud dengan keseimbangan konsumen ditunjukkan oleh ....
adalah jika ....
(A) indifference curve
(A) kurva penawaran berpotongan dengan kurva
(B) budget line
permintaan
(B) terbentuk harga keseimbangan di pasar (C) isoquant

(C) kurva indiferensi berpotongan dengan budget (D) isocost


line (E) kurva Engel
(D) kurva indiferensi bersinggungan dengan budget
5. Jika Pemerintah memberikan subsidi karet kepada
line
petani, maka tingkat harga keseimbangan dan
(E) kurva indiferensi sama dengan budget line
kuantitas karet yang baru akan ....
2. Laporan keuangan yang memberikan gambaran
hanya pada satu saat tertentu adalah .... (A) menurun-meningkat
(B) meningkat-meningkat
(A) laporan posisi keuangan
(C) menurun-menurun
(B) laporan laba komprehensif
(D) meningkat-menurun
(C) laporan perubahan laba ditahan
(E) tetap-meningkat
(D) laporan perubahan ekuitas
6. Dalam perekonomian sederhana yang hanya
(E) laporan arus kas
memproduksi roti, dalam setahun dihasilkan roti
3. Apabila diketahui kenaikan harga kedelai sebesar sebanyak 60 buah dengan harga Rp500,00/buah.
3% menyebabkan penurunan kuantitas permintaan Jika jumlah uang dalam perekonomian ini adalah
sebesar 6%, maka besarnya koefisien elastisitas 100 maka ....
permintaan ....
(A) kecepatan perputaran uang adalah 300 per
(A) −0, 5 tahun
(B) −2 (B) kecepatan perputaran uang adalah 5 per tahun

(C) −9 (C) PDB riil negara tersebut adalah Rp30.000,00

(D) −18 (D) PDB nominal negara ini adalah Rp50.000,00

(E) tidak dapat dihitung (E) semua jawaban di atas salah

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 918
7. Perusahaan memiliki fungsi biaya rata-rata sebagai 10. Saldo per 31 Desember 2009 akun sewa dibayar di
berikut: AC = 750 + 320Q. Begaimanakah fungsi muka Rp4.200.000,00. Jika diketahui sewa dibayar
biaya marginalnya? tanggal 1 Oktober 2007 s.d. 31 Desember 2008,
maka jurnal penyesuaian yang dibuat tanggal 31
(A) M C = 750 + 320Q Desember 2009 adalah ....
(B) M C = 750Q + 640Q
(A) Beban sewa Rp1.400.000,00
(C) M C = 750 + 320Q sewa dibayar di muka Rp1.400.000,00
(D) M C = 750 + 640Q (B) Beban sewa Rp2.400.000,00
(E) M C = 750Q + 320 sewa dibayar di muka Rp2.400.000,00
8. Bentuk pasar yang memiliki ciri pengambilan (C) Beban sewa Rp2.800.000,00
keputusan dengan memerhatikan respons yang sewa dibayar di muka Rp2.800.000,00
akan dilakukan perusahaan lain adalah pasar .... (D) Beban sewa Rp3.600.000,00
sewa dibayar di muka Rp3.600.000,00
(A) persaingan sempurna (E) Beban sewa Rp4.200.000,00
(B) persaingan monopolistik sewa dibayar di muka Rp4.200.000,00
(C) perdagangan internasional 11. Dalam perekonomian tertutup, diketahui fungsi
(D) monopoli konsumsi C = 10 + 0,8Y . Jika ada peningkatan
investasi otonom sebesar Rp50 juta, pendapatan
(E) oligopoli
masyarakat akan meningkat sebesar ....
9. Perbedaan utama antara akun biaya yang masih
harus dibayar dan biaya dibayar di muka adalah (A) Rp50 juta (D) Rp300 juta
bahwa beban dibayar di muka .... (B) Rp200 juta (E) Rp400 juta
(A) telah terjadi dan biaya yang masih harus (C) Rp250 juta
dibayar belum terjadi
(B) belum terjadi dan biaya yang masih harus
dibayar telah terjadi Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 12 .
(C) telah dicatat dan biaya yang masih harus
dibayar belum terjadi 12. Untuk membiayai defisit anggaran, pemerintah
(D) belum dicatat dan biaya yang masih harus Indonesia menggunakan instrumen utang yang
dibayar telah terjadi lebih berorientasi ke publik.
(E) telah diakui namun belum dicatat dan biaya SEBAB
yang masih harus dibayar belum diakui tetapi
telah dicatat Utang negara dapat berbentuk Surat Utang Negara
(SUN) dan pinjaman luar negeri.

Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 13 sampai


nomor 15.

13. Diketahui fungsi biaya total T C = 2Q2 − 16Q + 54


Jika jumlah produksi yang dihasilkan 6 unit, maka
pernyataan yang benar adalah ....

(1) AC = 2Q -16 + 54/Q


(2) M C = 4Q - 16
(3) F C = 54
(4) AV C = 2Q2 − 16Q

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 918
14. Berikut ini merupakan tujuan kebijakan fiskal,
yaitu ....

(1) stabilitas perekonomian


(2) penaikan hasil produksi
(3) perluasan kesempatan kerja
(4) peningkatan keadilan pembagian pendapatan
15. Untuk menambah produksi dari tiga menjadi
empat unit roti diperlukan pengorbanan produksi
jus dari sembilan menjadi lima unit. Artinya ....

(1) opportunity cost dari roti adalah 3 jus


(2) opportunity cost dari jus adalah 1/4 roti
(3) opportunity cost dari jus adalah 1/3 roti
(4) opportunity cost dari roti adalah 4 jus

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 918
SEJARAH
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 16 sampai 19. Salah satu isi Perjanjian Versailles yang
nomor 21. ditandatangani pada 28 Juni 1919 adalah kecuali ....

16. Tidak seperti peradaban kuno pada umumnya, (A) Jerman harus menyerahkan sebagian daerah
pada peradaban kuno pulau Kreta tidak dijumpai jajahannya kepada Inggris, Perancis, dan
adanya upacara korban persembahan kepada para Jepang.
dewa karena masyarakat pulau Kreta .... (B) Prancis mendapatkan wilayah Saar yang kaya
akan bahan tambang.
(A) penganut ateisme
(C) Danzig menjadi kota merdeka dan dimasukkan
(B) penganut monoteisme ke dalam wilayah Polandia.
(C) tidak mengenal dewa (D) Angkatan Perang Jerman dihapuskan.
(D) menganggap dewa sebagai sumber malapetaka (E) Jerman harus menyerahkan wilayah
(E) menganggap dewa sebagai pelindung dan Elzas-Lotharingen kepada Perancis.
pemberi berkah
20. Pada prinsipnya Revolusi Industri adalah
17. Soedirman diangkat sebagai Panglima Besar perubahan penggunaan tenaga manusia dan
Angkatan Perang RI oleh Presiden Soekarno pada hewan dengan tenaga mesin. Inggris merupakan
18 Desember 1945. Prestasi besar Soedirman pelopor Revolusi Industri dibandingkan negara
sebelum menjadi Panglima Besar Angkatan Perang Eropa lainnya. Hal ini disebabkan ....
RI adalah ....
(A) banyaknya tanah pertanian yang berubah
(A) memimpin Serangan Umum 11 Maret 1945 menjadi peternakan
(B) memukul mundur tentara Inggris dari (B) berlakunya undang-undang agraria
Magelang-Ambarawa ke Semarang pada (C) konsep gilda yang menyatukan negara
Desember 1945.
(D) adanya dukungan pemerintah Inggris terhadap
(C) menumpas gerakan PKI Madiun 1945
perubahan.
(D) memukul tentara Belanda dari Yogyakarta pada (E) sistem domestic/home industry yang berkembang
saat revolusi kemerdekaan di Inggris
(E) menjadi pimpinan tertinggi Daidanco
21. Sebelum bernama Perhimpunan Indonesia,
18. Pengekangan yang dilakukan oleh kaum biarawan organisasi ini bernama Indische Vereeniging yang
Katolik terhadap para petani merupakan salah satu dibentuk pada tahun 1908 di negeri Belanda.
faktor munculnya nasionalisme Filipina sebab .... Pendiri organisasi ini adalah putra-putra Indonesia
yang tinggal dan menuntut ilmu di negeri Belanda.
(A) Para biarawan menuntut para petani untuk
Organisasi ini awalnya bertujuan ....
lebih memperhatikan aspek-aspek religius
dalam kehidupan sehari-hari. (A) menyalurkan propaganda kritikan kepada
(B) Para biarawan merupakan pemilik tanah Belanda
sehingga para petani bekerja sebagai penyewa (B) membangun patriotisme Indonesia di negeri
tanah. Belanda
(C) Para petani menolak untuk bergabung dengan (C) memajukan kepentingan bersama orang-orang
para biarawan yang umumnya bekerja untuk Indonesia di Belanda
misionaris Spanyol. (D) membangun nasionalisme dan demokrasi bagi
(D) Para petani banyak yang beralih keyakinan orang-orang Indonesia di negeri Belanda
menjadi penganut agama Islam. (E) menjalin kerjasama internasional terutama
(E) Para petani diharuskan menyerahkan setengah organisasi –organisasi anti penjajahan
hasil panennya untuk kepentingan gereja
Katolik.

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 918
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 22 sampai Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 27 sampai
nomor 26. nomor 30.

22. Raffles dalam melakukan penelitian ilmiah tentang 27. Perdagangan lada merupakan bisnis besar
Sejarah Tanah Jawa dibantu oleh seorang bangsawan beberapa kesultanan di Nusantara sejak abad
pribumi yang terpelajar XVI-XVIII. Kesultanan yang menjadi kaya karena
perdagangan lada adalah ....
SEBAB
(1) Kesultanan Banjarmasin
Kaum bangsawan inilah yang menerjemahkan teks
manuskrip berbahasa Jawa ke dalam bahasa Inggris (2) Kesultanan Palembang
(3) Kesultanan Banten
23. Gerakan sparatis, makar, dan sebagainya di
Indonesia dalam kurun 1950-an sampai 1960-an (4) Kesultanan Gowa
identik dengan kudeta militer.
28. Untuk menjaga persediaan beras dalam negeri
SEBAB sehubungan dengan naiknya harga beras tahun
1911, yang dilakukan oleh pemerintah Hindia
Semua pemimpin aksi tersebut berasal dari Belanda adalah ....
kalangan tentara khususnya Angkatan Darat
sehingga cocok untuk melancarkan kudeta. (1) mengeluarkan larangan mengekspor beras
24. Pada masa Mesir Kuno, status wanita dalam (2) makin memperhatikan usaha penanaman padi
masyarakat mendapat tempat yang kurang (3) mendorong perluasan penanaman padi sawah
terhormat. dan padi gaga di peladangan
SEBAB (4) mendorong perkebunan-perkebunan swasta
Eropa untuk menanam padi gaga di lahan
Wanita pada masa masyarakat Mesir Kuno dapat mereka
hidup secara mandiri. 29. Tujuan didirikannya Indische Partij adalah
25. Hubungan yang kurang baik antara Indonesia membangun patriotisme semua Indier terhadap
dengan Malaysia akhir-akhir ini mengancam tanah air. Cara yang ditempuh untuk mewujudkan
keberadaan ASEAN. hal itu adalah ....

SEBAB (1) memelihara nasionalisme di wilayah Hindia


Belanda dengan meresapkan cita-cita kesatuan
Indonesia dan Malaysia merupakan negara yang kebangsaan Indier
berperanan penting dalam pendirian ASEAN.
(2) memberantas usaha-usaha untuk
26. Depresi Besar di tahun 1930-an berdampak pada membangkitkan kebencian agama dan
Amerika Serikat secara keseluruhan, tetapi sektor sektarianisme
pertanianlah yang paling terpukul. Roosevelt (3) memberantas kesombongan rasial
selaku Presiden memperkenalkan program New (4) meluaskan pengetahuan umum tentang sejarah
Deal. budaya Hindia
SEBAB 30. Para pejabat Dinasti Han diajarkan menghormati
ajaran Sang Filsuf Agung Cina, Kong Hu Cu.
New Deal dirancang untuk mendorong sektor
Ajaran yang harus dipahami oleh pejabat-pejabat
industri dan memberi bantuan kepada penganggur
dinasti Han terkait dengan ....
dengan mengadakan skema proyek berskala besar.
(1) bagaimana memperlakukan orang tua dengan
baik
(2) bagaimana memperlakukan kaum jompo
dengan baik
(3) bagaimana menghormati orang lain dengan
baik
(4) bagaimana mengormati raja dengan bijaksana

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 918
GEOGRAFI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 31 sampai 34. Lembah Baliem (2000 mdpl) dan lembah Sentani
nomor 38. (100 mdpl) di Propinsi Papua sama-sama
memperoleh curah hujan sekitar 3000 mm/thn,
31. Permukiman pedesaan yang dikelola secara intensif Berdasarkan klasifikasi iklim Koppen, golongan
akan meningkatkan interaksi penduduknya iklim kedua daerah tersebut adalah ....
dengan penduduk dari kota sehingga desa
mendapatkan manfaat positif, misalnya .... (A) Keduanya beriklim A karena terletak dekat
garis katulistiwa.
(A) masyarakat desa mengadopsi budaya
(B) Lembah Baliem beriklim A dan lembah Sentani
kehidupan masyarakat kota.
beriklim C.
(B) penduduk desa bekerja di kota. (C) Keduanya beriklim A karena curah hujannya
(C) penduduk kota banyak bepergian ke desa. sama.
(D) Lembah Baliem beriklim C dan lembah Sentani
(D) kehidupan di desa semakin menyerupai
beriklim A.
kehidupan di kota.
(E) Keduanya beriklim C karena curah hujannya
(E) desa menjadi sumber pangan yang mendukung sama.
kebutuhan penduduk kota.
35. Zona afotik adalah zona yang secara terus-menerus
32. Sebuah pesawat terbang melakukan pemotretan dalam keadaan gelap tidak mendapatkan cahaya
udara terhadap objek berupa kawasan hutan matahari. Yang termasuk zona afotik yaitu zona ....
lindung pada ketinggian 500 meter. Peta yang
dihasilkan 1 : 6.000 dan panjang fokus foto yang (A) batial (D) pelagis
digunakan 500 mm, maka tinggi terbang pesawat (B) neritik (E) litoral
adalah ....
(C) hadopelagis
(A) 4.500 meter (D) 3.000 meter 36. Kebakaran hutan dan lahan yang sering terjadi di
(B) 4.000 meter Sumatra dan Kalimantan berkaitan dengan kondisi
(E) 2.500 meter
cuaca dan iklim. Pernyataan berikut benar, kecuali
(C) 3.500 meter ....
33. Ciri flora di Indonesia adalah sebagai berikut.
(A) Kadar air bahan bakar yang tersedia
(1) Keadaan flora pada wilayah ini didominasi dipengaruhi oleh kondisi cuaca.
hutan hujan tropis dan hutan bakau (B) Jumlah total bahan bakar yang tersedia
(2) Keadaan flora pada wilayah ini meliputi dipengaruhi oleh kondisi iklim.
hutan hujan tropik, hutan muson tropik (C) Kehebatan kebakaran hutan dipengaruhi oleh
(hutan jati), sabana tropik, dan hutan bakau kondisi musim.
(D) Kecepatan penjalaran api dipengaruhi oleh
(3) Keadaan flora di wilayah ini didominasi kondisi iklim.
hutan hujan tropis dengan flora khas, yaitu (E) Proses kemudahan kebakaran dipengaruhi oleh
Eucaliptus, sedangkan di daerah pantai kondisi cuaca.
banyak dijumpai Mangrove
(4) Keadaan wilayahnya meliputi vegetasi
sabana, hutan pegunungan, hutan campuran
dengan jenis rempah-rempah

Yang termasuk ciri flora Papua dan flora


Kepulauan Wallacea ada pada nomor ....

(A) (1) dan (2) (D) (4) dan (2)


(B) (2) dan (3) (E) (3) dan (1)
(C) (3) dan (4)

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 918
37. 40. Kawasan Asia Tenggara yang sebagian negaranya
adalah negara kepulauan merupakan wilayah yang
rawan terhadap gejala angin topan.

SEBAB
Garis pantai yang panjang, yang dimiliki oleh
negara kepulauan, merupakan penyebab tingginya
potensi angin topan.
41. Data titik, garis, dan area yang diperoleh dari GPS
(Global Positioning System) adalah jenis data raster.

SEBAB
Data dari GPS dapat diolah menjadi sumber
informasi bagi pembuatan peta digital.
Perhatikan gambar pola aliran sungai di atas.
Berdasarkan gambar tersebut, pola aliran sungai
yang terdapat di daerah Lipatan dan daerah Dome
adalah yang bernomor .... Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 42 sampai
nomor 45.
(A) (1) dan (5) (D) (1) dan (4)
(B) (2) dan (4) 42. Kawasan Amerika Utara terdiri dari negara-negara
(E) (2) dan (3)
maju yang penduduknya bekerja di bidang industri
(C) (3) dan (5) di mana arah industrialisasinya saat ini tidak lagi
38. Unsur-unsur dalam proses difusi keruangan abu menempatkan kekayaan alam sebagai unsur utama.
vulkanik Gunung Merapi, yaitu .... Dengan berubahnya arah perkembangan industri,
maka ilmu geografi tetap berperan dalam hal ....
(A) area dan waktu, item yang didifusikan, tempat
asal, tujuan, dan jalur perpindahan (1) menetapkan lokasi kegiatan agar bisa diperoleh
(B) penduduk, gerakan, jalur transportasi, dan keuntungan yang tinggi
jarak (2) menetapkan karakteristik demografi
(C) jarak, kaitan, gerakan, tempat tujuan, dan masyarakat yang dapat dilibatkan
tempat asal (3) mengkaji jaringan transportasi dan sistem
(D) ruang, tempat, lokasi, waktu, dan item yang komunikasi untuk memudahkan interaksi
didifusikan (4) menetapkan bentuk kegiatan industri agar
(E) penduduk, jarak, gerakan, jalur perpindahan, keuntungan yang diperoleh dapat maksimal
tempat asal, dan tempat tujuan 43. Indikator yang dapat digunakan untuk mengkaji
bahwa gejala perubahan iklim sedang berlangsung
sekarang ini adalah ....

Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 39 sampai (1) variabilitas curah hujan
nomor 41. (2) frekuensi badai siklon tropis
39. Alang-alang berkembang pada tanah-tanah (3) penyimpangan suhu udara ekstrem
terbuka yang masih mengandung unsur hara dan (4) penyusutan lapisan salju di kutub
kelembaban cukup tinggi.
SEBAB

Alang-alang merupakan indikasi adanya kerusakan


pada tutupan vegetasinya, bukan pada tanahnya.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 918
44. Peraih hadiah Nobel dalam bidang ekonomi, Paul
Krugman, mencetuskan gagasan new economic
geography. Ia menyatakan bahwa keputusan lokasi
industri lebih mempertimbangkan faktor-faktor ....

(1) migrasi tenaga kerja dan jumlah penduduk


(2) kualitas tenaga kerja dan komposisi tenaga
kerja
(3) ketersediaan bahan baku dan harga/sewa
tanah
(4) migrasi tenaga kerja dan skala ekonomi
45. Keunggulan–keunggulan pemanfaatan teknologi
Sistem Informasi Geografi (SIG) dalam berbagai
aspek kehidupan adalah ....

(1) SIG memiliki kemampuan untuk menampilkan


unsur-unsur di permukaan bumi ke dalam
bentuk data spasial.
(2) SIG menggunakan data spasial dan data atribut
secara terintegrasi.
(3) SIG dapat memvisualkan data spasial berikut
atribut-atributnya sehingga mudah dan
fleksibel melakukan manipulasi bentuk dan
tampilan visual data spasial.
(4) SIG memberikan informasi keruangan yang
dapat dianalisis secara cepat, tepat dan
akurat, sehingga membantu dalam proses
pengambilan keputusan dan kebijakan.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 918
IPS TERPADU
Untuk melayani orang lanjut usia (lansia), PT Kereta Api menyediakan kereta khusus lansia. Gerbong khusus lansia
itu digandengkan dengan sembilan gerbong kelas ekonomi dalam satu rangkaian. Ciri-cirinya, pada kereta tersebut
akan ditempelkan spanduk bertuliskan kereta lansia.
Sejumlah 106 lansia dapat duduk di dalamnya. Jika masih ada yang akan masuk, maka PT Kereta Api
memperbolehkan 53 penumpang lansia masuk dan tidak boleh lebih dari itu. Selain lansia, wanita menyusui beserta
balitanya dan penyandang cacat juga boleh masuk kereta itu. Kereta tersebut bertujuan untuk membantu mereka. Jika
menjadi satu dengan orang dewasa atau penumpang lainnya, mereka sering tidak diperhatikan.
Selama periode mudik, kereta khusus itu akan ditemukan di setiap rangkaian kereta kelas ekonomi dari Jakarta
menuju sejumlah tempat di Jawa. Dalam satu hari, tidak kurang dari 1.760 pemudik, yang terdiri dari para lansia,
penyandang cacat, dan ibu menyusui beserta balitanya menumpang kereta itu. Sejumlah sebelas kereta lansia akan
berjalan setiap hari saat mendekati Lebaran.
Biaya perjalanan bagi para lansia juga dikenakan potongan harga sekitar 20 persen. Yang dikategorikan lansia
adalah mereka yang usianya di atas 50 tahun. Kereta khusus itu telah dioperasikan sejak tahun lalu.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 sampai 48. Jika banyaknya penumpang lansia dan balita
nomor 48. adalah tiga perempat banyaknya pemudik yang
menumpang kereta khusus dan perbandingan
46. PT Kereta Api yang disebut dalam teks adalah antara lansia dan balita adalah 3 : 1, maka
perusahaan pemerintah yang pada zaman banyaknya penumpang lansia pada satu hari
kemerdekaan diambil alih dari Pemerintah Kolonial adalah ....
Belanda. Penggunaan transportasi ini di mana saja
sangat menunjang kegiatan ekonomi, politik, dan (A) 220 (D) 990
pertahanan seperti halnya jalur kereta api dari .... (B) 330 (E) 1320
(A) Moskow ke Wladiwostok (C) 660
(B) Surabaya ke Jakarta
(C) Tokyo ke Nagoya
(D) Bon ke Berlin Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 49 .
(E) Semarang ke Jakarta 49. Stasiun untuk mudik bagi para lansia adalah
47. Misalkan harga normal satu tiket kereta adalah generating region dalam sistem spasial transportasi.
Rp50.000,00 per orang. Jika biaya per gerbong yang SEBAB
harus dikeluarkan oleh PT KA untuk satu kali
perjalanan adalah Rp1.000.000,00, maka Jaringan jalan kota tujuan mudik memiliki hierarki
keuntungan yang diperoleh oleh PT KA untuk satu aksesibilitas sebagaimana jaringan jalan pada
kali perjalanan dari satu gerbong khusus lansia generating region.
dengan asumsi kapasitas maksimal terisi oleh
lansia adalah ....

(A) Rp3.240.000,00 Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 50 .


(B) Rp4.300.000,00
50. Semakin banyak jumlah kelompok masyarakat
(C) Rp5.360.000,00 yang ada dalam pokok bahasan bacaan di atas akan
(D) Rp6.360.000,00 mempengaruhi jumlah ....
(E) Rp6.950.000,00
(1) penduduk
(2) pengangguran
(3) bukan angkatan kerja
(4) angkatan kerja

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 918
DPR RI menilai posisi Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) lemah dalam melakukan pengawasan terhadap
kinerja Polri karena Komisi Kepolisian Nasional didanai oleh Polri. Yang mengawasi kepolisian hanya 50 orang anggota
DPR. Sementara kewenangan lembaga tersebut dalam mengawasi kinerja Polri sangat lemah.
Meskipun anggaran untuk kepolisian meningkat sangat signifikan selama 10 tahun terakhir, yakni tahun 1999
sebesar Rp3,5 Triliun dan pada 2009 lalu mencapai Rp29 Triliun, kinerja kepolisian dalam mengamankan masih lemah.
Oleh karena itu, ada beberapa opsi agar DPR bisa berinisiasi, yakni kedudukan Polri di bawah Kementerian
Pertahanan atau Kementerian Keamanan yang akan dibentuk secara terpisah serta Polri di bawah Kemendagri atau
Kemenkum HAM. Apa pun kebijakan yang diambil terkait wewenang Polri di bawah siapa pun tentunya memiliki sisi
negatif dan positif, termasuk jika wewenang Polri berada di bawah Presiden seperti saat ini. Kajian mengenai wacana
Polri di bawah Kemendagri akan dilakukan dalam waktu dua minggu dan hasilnya akan diusulkan ke presiden.
Upaya reformasi di tubuh Polri akan berjalan baik jika fungsi pengawasan terhadap kinerja institusi tersebut
dilakukan secara terus-menerus, termasuk memantau perkembangan di masyarakat. Untuk mengawasi kinerja jajaran
Polri dibutuhkan setidaknya 31 Komisi Kepolisian Nasional tingkat daerah untuk mengawasi dan memantau hingga ke
jajaran Polda, termasuk jajaran di bawahnya.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 51 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 54 .
nomor 53.
54. Informasi hasil pemantauan dari 31 Komisi
51. Apabila diketahui marginal propensity to consume Kepolisian Nasional tingkat Daerah disusun dalam
(MPC) adalah 0,8, maka selama 10 tahun terakhir peta kinerja Polri dapat digunakan sebagai
(periode 1999-2009), tambahan pendapatan instrumen pemantauan.
nasional yang berasal dari anggaran dari institusi
dalam bacaan di atas adalah .... SEBAB
Faktor adat istiadat dan sikap masyarakat setempat
(A) 25,5 triliun
yang sulit menerima pengaruh dari luar akan dapat
(B) 31,875 triliun menyebabkan suatu tempat menjadi informasi peta
(C) 32,5 triliun kinerja Polri.
(D) 127,5 triliun
(E) 255 triliun
52. Misalkan anggota DPR melakukan kajian y materi Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 55 .
dalam wacana Polri di bawah Kemendagri√ pada
hari ke-x diberikan oleh fungsi y = 20 7x + 2. Laju 55. Dewan Perwakilan Rakyat yang disebut dalam teks
proses kajian yang dilakukan pada akhir waktu pada periode Orde Baru cukup produktif. DPR
yang ditetapkan adalah ... materi/hari. yang masa baktinya antara tahun 1982 hingga 1987
menghasilkan undang-undang ....
(A) 7 (D) 18
(1) landasan sistem politik Orde Baru
(B) 10 (E) 21
(2) Zone Ekonomi Ekslusif
(C) 14
(3) bidang perpajakan
53. Hal yang dinyatakan dalam alinea kedua bacaan di
atas merupakan salah satu bentuk kebijakan fiskal (4) Hukum Acara Pidana
yang dicatat sebagai ....

(A) konsumsi (C)


(B) belanja pemerintah (G)
(C) penerimaan pajak (T)
(D) investasi (I)
(E) produk domestik bruto

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 918
Jika petani Indonesia jumlahnya mencapai 55 persen dari rakyat Indonesia, kemerdekaan Indonesia otomatis
merupakan kemerdekaan petani. Paling tidak ada tiga indikator penciri dasar apakah petani sudah merdeka atau
semakin menderita: tingkat pendidikan, ekonomi, dan kemandirian. Menurut data statistik, 75 persen tingkat
pendidikan petani Indonesia tidak tamat dan tamat SD, 24 persen lulus SMP dan SMA, serta hanya 1 persen lulus
perguruan tinggi.
Secara ekonomi, sekitar 56 persen petani kita hidup secara subsisten dengan rata-rata luas kepemilikan lahan
kurang dari 0,5 hektare dan pendapatan Rp16 juta/hektare/tahun. Harga komoditas yang sebagian diserahkan kepada
mekanisme pasar (kecuali beras) menjadikan petani sulit dan terjepit.
Industri agro harus diarahkan untuk diversifikasi produk hulu-hilir, memberi nilai tambah daya saing dari
komoditas pangan utama nasional (padi, jagung, tepung-tepungan, gula, kelapa sawit, dan daging). Industri tepung
berbahan baku lokal harus dipacu untuk meningkatkan nilai tambah waktu simpan, kualitas, gengsi, dan harga jual.
Diversifikasi ini akan meningkatkan ketahanan pangan, ekonomi, dan politik petani menghadapi berbagai guncangan
ekonomi dan perubahan iklim. Model pertanian rendah emisi ini antara lain sudah dilaksanakan di Sumatera Utara,
Bengkulu, Riau, dan Jawa Barat.
Sinergi pertanian harus terintegrasi dengan sektor pariwisata sehingga terjadi multiplikasi nilai, harga, dan rasa.
Hasilnya seperti di Bali mampu meningkatkan pendapatan petani dua kali lipat karena harga komoditas pertanian
tidak mengikuti harga pasar normal sehingga pendapatan petani lebih menjanjikan dibandingkan bekerja di sektor
industri yang gajinya berstandar upah minimum regional (UMR).

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 56 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 59 sampai
nomor 58. nomor 60.

56. Perbandingan petani yang paling sedikit pernah 59. Kebijakan pemerintah daerah pada kalimat terakhir
menempuh pendidikan di SMP dengan petani yang alinea terakhir dalam bacaan di atas merupakan
paling sedikit pernah menempuh pendidikan di SD contoh kebijakan terhadap pasar tenaga kerja yang
dari 2000 orang petani adalah .... dapat mengurangi jumlah pengangguran.

(A) 1 : 3 (D) 6 : 25 SEBAB


(B) 1 : 4 (E) 8 : 25 Intervensi pemerintah terhadap pasar kompetitif
(C) 3 : 4 akan menimbulkan biaya sosial dan berkurangnya
surplus konsumen dan produsen.
57. Bengkulu yang disebut pada alinea ketiga pada
pertengahan abad XIX merupakan jajahan Inggris. 60. Jika diversifikasi seperti pada bacaan berhasil
Kemudian Bengkulu ditukar dengan Singapura dilaksanakan, maka petani subsisten akan
yang merupakan jajahan Belanda. Hal ini bertambah.
dilakukan karena ....
SEBAB
(A) letak Singapura dekat Malaka
Petani subsisten adalah petani yang berorientasi
(B) Belanda tidak mau dekat Malaka pasar.
(C) Belanda ingin menguasai Sumatera secara utuh
(D) Inggris mau menguasai selat Malaka
(E) Belanda ingin membuka perkebunan di
Bengkulu
58. Salah satu bentuk terapan sinergi pertanian dengan
sektor yang disebut pada bacaan adalah ....

(A) desa wisata


(B) desa kerajinan cenderamata
(C) resor pegunungan
(D) central business district
(E) desa swasembada

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 11 halaman
SIMAK UI
2012
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN DASAR
• Matematika Dasar
• Bahasa Indonesia
• Bahasa Inggris

221

Universitas Indonesia
2012
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 12 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

221 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 221
MATA UJIAN : Matematika Dasar, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris
TANGGAL UJIAN : 8 JULI 2012
WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 4. Hasil perkalian dari nilai-nilai x yang memenuhi
nomor 16. x2 10000
= 2(10 log x)−8 adalah ....
10000 x
1. Sebuah garis h yang melalui titik asal memotong
kurva 2y = 3x2 − 2x + 1 di dua titik di mana (A) 102 (D) 105
jumlah nilai x-nya adalah 10, maka gradien dari (B) 103 (E) 107
garis h adalah .... (C) 104
(A) −1 5.
3
(B)
2
(C) 6
(D) 14
(E) 15
3 3 9 15 Jika luas dari gambar di atas adalah 40 satuan luas
2. Diketahui sebuah barisan , , , , ... . Jumlah
2 4 8 16 dan jika 3 < a < 5, maka ....
sepuluh suku pertama dari barisan tersebut adalah
.... 2 31
(A) <b<
3 6
1 − 2−10
(A) 10 + 3
(B) < b <
31
3 2 6
−2−10 − 1 (C) 9 < b < 25
(B) 10 −
3
−10
(D) 9 < b < 31
2 −1
(C) 10 + (E) 43 < b < 45
3
−2−10 − 1 6. Diketahui bahwa jika Deni mendapatkan nilai 75
(D) pada ulangan yang akan datang, maka rata-rata
3
(E) 10 nilai ulangannya adalah 82. Jika Deni mendapatkan
nilai 93, maka rata-rata nilai ulangannya adalah 85.
3. Jika diketahui x dan y adalah bilangan riil dengan Banyaknya ulangan yang sudah diikuti Deni adalah
x
x > 1 dan y > 0. Jika xy = xy dan = x5y , maka ....
y
x2 + 3y = ....
(A) 3 (D) 6
(A) 29 (D) 26 (B) 4 (E) 7
(B) 28 (E) 25 (C) 5
(C) 27

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 221
7. Sebuah dadu dilempar sebanyak 6 kali. Peluang sin 2(x − 1)
12. lim = ....
munculnya angka yang lebih besar atau sama x→1 1
(x2 − 2x + 1) cot (x − 1)
dengan 5 dalam minimal 5 kali pelemparan adalah 2
.... 1
(A)
13 4
(A)
729 1
(B)
12 2
(B)
729 (C) 1
11 (D) 2
(C)
729
(E) 4
3
(D) 13. Dari sehelai karton akan dibuat sebuah kotak tanpa
729
2 tutup dengan alas persegi. Jika jumlah luas bidang
(E) alas dan semua bidang sisi kotak adalah 192 cm2 ,
729
z ! maka volume kotak terbesar yang mungkin adalah
2 log b ....
8. Diketahui A = a1 merupakan
log 1
z (A) 256 cm3
matriks singular. Maka a log b3 a +z log a.b log z 2 =
.... (B) 320 cm3
(C) 364 cm3
(A) −10 (D) 6 (D) 381 cm3
(B) −6 (E) 10 (E) 428 cm3
(C) 0
14. Jika diketahui xyz = 26 dan
9. Jika garis singgung parabola y = 4x − x2 di titik (2 log x)(2 log yz) +p(2 log y)(2 log z) = 10 dengan
M (1, 3) juga merupakan garis singgung
√ parabola x, y, z ≥ 0, maka 2 log2 x +2 log2 y +2 log2 z = ....
y = x2 − 6x + k, maka nilai dari 5 − k − 1 adalah
....
(A) 2 (D) 5
(A) 0 (D) 3 (B) 3 (E) 6
(B) 1 (E) 4 (C) 4
(C) 2 15. Jika
 diketahui
 a + b + c = 18
5 − cos(2θ) a2 + b2 + c2 = 756
10. Nilai maksimum dari k di mana ≥ 2k
sin(θ) 
a2 = bc
dan 0 < θ ≤ π adalah .... maka a = ....

(A) 3 (D) 6 (A) −18 (D) 12


(B) 4 (E) 7 (B) −12 (E) 18
(C) 5 (C) 1
1 2
11. Diketahui y = . Jika y ≤ 1 + dan 0 ≤ x ≤ 2π, 16. Jika kedua akar persamaan px2 + 8x + 3p = 0
csc x y bernilai negatif, maka jumlah kuadrat kedua
maka nilai x yang memenuhi adalah ....
akar-akar tersebut akan bernilai ....
π
(A) 0 < x < (A) maksimum 30
2
(B) 0 < x ≤
π (B) minimum 30
2
(C) minimum 6
(C) 0 ≤ x ≤ π
(D) maksimum 6
(D) 0 < x ≤ π
(E) minimum −15/2
(E) 0 < x < π

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 221
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 17 sampai
nomor 20.

17. Apabila k = x + y, maka k 2 − k = 1 dan apabila


k = x − y, maka k 2 + k = 1, maka x + y = ....
1 1√
(1) + 5
2 2
1
(2)
2
1 1√
(3) − 5
2 2
1√
(4) 5
2
18. Misalkan f : R → R dan g : R → R, f (x) = x + 2
dan (g ◦ f )(x) = 2x2 + 4x − 6. Misalkan juga x1 dan
x2 adalah akar-akar dari g(x) = 0, maka
x1 + 2x2 = ....

(1) 0
(2) 1
(3) 3
(4) 5
p y 2 + 3y − 1
19. Jika diketahui y 2 + 2y + 1, ,y − 1
3
adalah tiga suku barisan aritmatika, maka nilai
suku kedua yang memenuhi adalah ....

(1) −1
(2) −2
(3) 1
(4) 2
20. Diketahui bahwa x2 + 2xy + 2y 2 = 13 dengan
x dan y adalah bilangan bulat. Nilai x − y yang
mungkin dengan x > 0 dan y > 0 adalah ....

(1) 4
(2) 1
(3) −4
(4) −1

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 221
BAHASA INDONESIA
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 sampai 24. Kalimat yang tidak mengandung unsur yang
nomor 40. mubazir adalah ...

21. (1) Salah satu janji Benigno Aquino dalam (A) Sambil memanfaatkan situasi, para anak-anak
kampanye presiden adalah memberantas korupsi petani di dekat Deniliquin bermain di Kanal
yang begitu parah menggerogoti Filipina. (2) Janji Mulwala.
itu ternyata manjur. (3) Ia terpilih menjadi presiden (B) Majalah Waktu memasukkan Jakarta ke dalam
Filipina menggantikan Goria Macapagal-Arroyo. senarai daftar kota yang paling tinggi tingkat
(4) Diakuinya, tidak mudah membersihkan Filipina pencemarannya.
dari praktik korupsi. (5) Apalagi menurut Political (C) Salah satu rute dengan pemandangan yang
and Economic Risk Consultacy, Filipina merupakan sangat luar biasa sekali di Amerika Serikat
negara terkorup keempat dari enam belas negara di adalah jalur Bay.
Asia Tenggara.
(D) Semua peserta lomba balap sepeda itu
Kalimat yang memuat fakta adalah ...
mendapat cenderamata.
(A) kalimat 1, 3, dan 4. (E) Hadiah yang diperebutkan dalam balap sepeda
(B) kalimat 1, 3, dan 5. itu antara lain telepon genggam, komputer
jinjing, dan lain-lain.
(C) kalimat 4 dan 5.
25. Secara sosial, rokok menjadi sarana komunikasi,
(D) kalimat 1 dan 3.
jembatan perkenalan dengan orang baru di dalam
(E) semua kalimat perjalanan kereta api, perjamuan, atau rapat. Bagi
22. Kalimat berikut ditulis dengan huruf kapital yang yang sudah saling mengenal, rokok menjadi tali
benar, KECUALI ... peneguh silaturahmi dan solidaritas sosial. Secara
spiritual, dalam ritus religi, rokok menjadi bagian
(A) Bila berkunjung ke Makassar, Ibu Kota Provinsi dari kelengkapan sesaji. Kata pemanis "uang
Sulawesi Selatan, jangan lupa mampir di toko rokok" juga menandakan fungsi sosial rokok. Jadi,
cenderamata. bagi sebagian orang, mengharamkan rokok
(B) Sepanjang perjalanan, kapal yang kami merupakan keputusan absurd karena dasar-dasar
tumpangi ke Kepulauan Krakatau terus komunalitasnya rapuh dan dalam praktik mustahil
diguncang gelombang. untuk diterapkan secara efektif.
(C) Kebebasan dapat Anda rasakan saat bersepeda Berdasarkan teks di atas, penulis bermaksud ...
di jalan Lingkar Luar Jakarta.
(A) Mempertahankan pendapatnya untuk
(D) Perjalanan kami lanjutkan ke Desa Pandes tidak mengharamkan rokok karena rokok
Sempokan. mempunyai fungsi secara sosial.
(E) Di antara dominasi warna terakota keramik (B) Mengajukan pendapat bahwa mengharamkan
dan gerabah yang memenuhi sisi jalan, kami rokok sulit dipraktikkan karena rokok
menemukan Toko Hasta Kreasi yang menjual berfungsi secara sosial.
patung keramik.
(C) Menjelaskan fungsi rokok secara sosial
23. Kata gabung yang ditulis secara tepat adalah ... sehingga tidak mungkin mengharamkan
rokok.
(A) model linear; orang tua; olahraga. (D) Mengungkapkan ketidaksetujuannya
(B) persegi panjang; bumi putera; olah raga. mengharamkan rokok karena rokok
mempunyai fungsi sosial.
(C) puspa warna; radioaktif; saptapesona.
(E) Meyakinkan pembaca tentang fungsi rokok
(D) simpang empat; rumah sakit; darma siswa. yang masih relevan sehingga tidak perlu
(E) acap kali; bea siswa; kaca mata. mengharamkan rokok.

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 221
26. Jika mengamati rentang waktu tersebut, 29. Pada waktu dipakai untuk mengecat mobil, air
dikhawatirkan banyak penumpang tewas di tengah dalam cat menguap sehingga tinggallah butiran
ganasnya gelombang laut pada malam yang gelap kecil cat yang berikatan melapisi permukaan yang
gulita itu. dicat. Berbeda dengan cat modern, pada cat
Kalimat tersebut menjadi baku jika diperbaiki konvensional, yang partikel catnya berukuran
dengan cara ... mikrometer, permukaan bahan berpeluang dicat
dengan tidak sempurna sehingga tidak tertutup
(A) mengganti mengamati dengan diamati. partikel cat. Akibatnya, udara, kotoran, dan debu
(B) memindahkan posisi dikhawatirkan ke posisi dapat leluasa mencapai permukaan yang tidak
sesudah penumpang. tertutup partikel cat. Jika yang dicat adalah logam
(C) mengganti di tengah dengan di tengah-tengah. dan tujuannya untuk mencegah karat, pengecatan
hanya memperlambat karat, tetapi tidak mencegah
(D) menambahkan yang sesudah penumpang. sama sekali. Di samping itu, debu atau kotoran
(E) menghilangkan –nya pada ganasnya. tertangkap atau bersarang dalam struktur partikel
cat yang berukuran mikrometer tersebut. Lama-
27. Sejak bergelut dengan penyakit tuberkolosis pada kelamaan cat menjadi pudar warnanya dan logam
1969 yang nyaris merenggut nyawanya, Cat Stevens mengalami proses perkaratan.
memulai pengembaraan spiritualnya. Tahun 1976, Pernyataan yang tidak sesuai dengan isi bacaan di
di tengah kepopulerannya sebagai penyanyi lagu atas adalah ...
rakyat, Cat Stevens nyaris tenggelam ketika sedang
berenang di Pantai Malibu. Stevens, yang saat itu (A) Mobil akan berkarat jika dicat dengan cat
berusia 28 tahun, berteriak, "Oh, Tuhan, jika konvensional.
Engkau selamatkan hidupku, aku akan mengabdi (B) Debu dan kotoran dapat menempel pada cat
kepada-Mu!" Doanya terkabul. ... sehingga warna cat menjadi pudar.
Kalimat yang tepat sebagai simpulan pada akhir
(C) Cat konvensional meninggalkan permukaan
paragraf tersebut adalah ...
tidak tertutup cat secara sempurna.
(A) Sejak saat itu Cat Stevens rajin beribadah di (D) Mobil yang tidak dicat dengan sempurna dapat
gereja. menerima udara, kotoran, dan debu dengan
(B) Pengalaman itulah yang kemudian leluasa.
mempertebal keyakinan spritualnya. (E) Proses perkaratan logam terjadi karena proses
pengecatan yang tidak sempurna.
(C) Kini, Cat Stevens beralih menjadi penyanyi lagu
rohani. 30. (1) Michael Todaro merupakan guru besar ekonomi
(D) Karena peristiwa itu, jalan hidup Cat Stevens pada New York University. (2) Ia pernah tinggal
berubah. dan mengajar di Afrika selama lima tahun. (3)
(E) Karena selamat, kemudian ia menjadi pemusik Selama puluhan tahun ia mengajar di berbagai
rohani. negara. (4) Profesor Todaro telah menulis delapan
buku dan empat puluh artikel mengenai
28. (1) Kemarahan dapat meningkatkan peluang
pembangunan ekonomi.
terjadinya serangan jantung. (2) Hal ini disebabkan
Kalimat topik pada paragraf di atas adalah ...
oleh pelepasan hormon stres akibat marah. (3) ... ,
kemarahan membuat sel-sel otot jantung (A) kalimat 1.
membutuhkan banyak oksigen dan menyebabkan
kekentalan pada darah meningkat. (4) Keadaan (B) kalimat 1 dan 4.
tersebut membuat detak jantung meningkat (C) kalimat 1 dan 3.
melebihi batas wajar dan menyebabkan naiknya (D) kalimat 4.
tekanan darah.
Kata penghubung yang tepat untuk mengisi (E) semua kalimat.
rumpang pada kalimat ketiga di atas adalah ...

(A) akibatnya (D) dan


(B) selain itu (E) akhirnya
(C) sebab

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 221
31. Kata kerja berimbuhan dipakai secara tidak tepat 34. Kalimat yang baku di antara kalimat berikut adalah
dalam kalimat ... ...

(A) Pekerjaannya selama ini hanya menunggui (A) Berdasarkan survei International Educational
anak majikannya bersekolah. Achievement (IEA) menempatkan kemampuan
(B) Ketidakhadirannya pada rapat itu berdampak membaca siswa SD Indonesia di urutan ke-38.
negatif bagi kinerja perusahaannya. (B) Di sekitar kita banyak penjual makanan dari
yang berharga murah hingga harga cukup
(C) Akhirnya, mereka menemui barang yang
mahal.
mereka cari.
(C) Pada zaman yang serba mahal ini, sebagian
(D) Para karyawan bersalam-salaman saat acara
besar orang pasti ingin mencari jajanan yang
silaturahmi.
murah.
(E) Jumlah peserta seminar itu membludak pada
(D) Dari pedagang makanan asongan sampai
hari H.
pedagang makanan kaki lima di pinggir jalan
32. Kehadiran pesawat-pesawat di kawasan Eropa biasa menjual makanan dengan harga yang
tidak saja mendongkrak reputasi negara asal relatif murah.
perusahaan penerbangan, tetapi juga melegitimasi (E) Tanpa memedulikan bahan yang dipakai layak
eksistensi maskapai yang bersangkutan di pasar untuk dikonsumsi atau mengandung zat-zat
internasional. yang berbahaya untuk dimakan.
Kata yang dapat menggantikan kata mendongkrak
pada konteks di atas adalah ... 35. Kalimat yang efektif di antara kalimat berikut
adalah ...
(A) memperbaiki.
(A) Untuk mengatasi krisis ekonomi, pemerintah
(B) meningkatkan. dan rakyat bahu-membahu satu sama lain.
(C) menaikkan dengan paksa. (B) Ketinggian air kawah di Gunung Kelud yang
(D) memulihkan. hampir selalu meluap saat hujan.
(E) membesarkan. (C) Makin banyak pendatang-pendatang dari luar
Jakarta yang diminta untuk mengurus surat
33. Gedung Museum Perumusan Naskah Proklamasi
izin.
yang pernah menjadi rumah Laksamana Maeda itu
(D) Para penonton berlari-larian ketika tembok
memiliki bunker di halaman belakang.
stadion roboh.
Gagasan utama kalimat tersebut adalah ...
(E) Mereka saling menghibur ketika dilanda
(A) Gedung Museum Perumusan Naskah kesedihan.
Proklamasi menjadi rumah Laksamana Maeda. 36. Akan tetapi, dalam konteks prestasi
(B) Gedung Museum Perumusan Naskah persepakbolaan negara mungil berpenduduk
Proklamasi memiliki bunker. sedikit itu berbangga hati dan bernyali prima
(C) Gedung Museum Perumusan Naskah lantaran terpilih maju sejajar dengan negara-negara
Proklamasi. besar, seperti Jerman, Perancis, Inggris, Italia,
(D) Rumah Laksmana Maeda memiliki bunker di Belanda, dan Jepang.
halaman belakang. Inti kalimat di atas adalah ...
(E) Museum Perumusan Naskah Proklamasi (A) Negara mungil itu berbangga hati dan bernyali
adalah rumah Laksamana Maeda. prima.
(B) Negara mungil itu berpenduduk sedikit.
(C) Negara mungil itu terpilih maju sejajar dengan
negara-negara besar.
(D) Negara mungil itu sejajar dengan negara-negara
besar.
(E) Negara mungil itu berprestasi dalam
persepakbolaan.

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 221
37. Pandangan kedokteran holistik menyatakan bahwa 40. Tanda titik koma digunakan secara tepat dalam
kesehatan badan berkaitan langsung dengan kalimat ...
kesehatan jiwa. Problem di pikiran dapat
menyebabkan masalah kesehatan badan. (A) Suntikan obligasi dapat mendatangkan
Sebaliknya, penyakit di badan pun dapat pendapatan yang pasti; penghilangan kredit
menyebabkan masalah di pikiran. Pandangan ini menjadikan neraca perbankan bersih.
ternyata juga berlaku di bidang kesehatan mulut (B) Kehadiran obligasi rekap memberikan tiga
dan gigi. Jika dokter ahli jiwa punya ungkapan keajaiban; pendapatan yang pasti, kolektibilitas
"mind-body connection", dokter gigi juga punya yang lancar, dan pencadangan yang kecil.
ungkapan, "mouth-body connection". Problem di (C) Pertama, bank memasyarakatkan produk dan
badan dapat menyebabkan masalah gigi dan mulut. layanan jasa kepada masyarakat; menyalurkan
Demikian sebaliknya, masalah gigi dan mulut pun kredit ke sektor perdagangan, jasa, transportasi,
dapat menyebabkan problem di organ lain. dan industri.
Simpulan yang dapat dirumuskan dari teks di atas (D) Bank itu dinyatakan pailit awal tahun ini;
adalah ... padahal kinerjanya dianggap baik tahun lalu.
(A) Keadaan tertentu pada tubuh memengaruhi (E) Karena modal di bank terbatas; tidak semua
keadaan bagian lain pada tubuh kita. pengusaha lemah memperoleh kredit.
(B) Penyakit dalam tubuh membuat orang menjadi
stres.
(C) Pandangan kedokteran gigi sejajar dengan
pandangan kedokteran jiwa.
(D) Ungkapan "mind-body connection" bermakna
sama dengan "mouth-body connection".
(E) Penyakit di dalam tubuh berkaitan dengan
keadaan pikiran.
38. Kalimat yang mengandung kata yang penulisannya
tidak baku adalah ...

(A) Dia membasuh wajahnya dengan saputangan.


(B) Anggota organisasi harus bekerjasama.
(C) Pemimpin berperilaku buruk tidak akan
mendapat dukungan.
(D) Gerakan tubuh penari itu lemah gemulai.
(E) Pertikaian antarkelompok dilerai oleh aparat
polisi.
39. Penulisan kata serapan yang benar terdapat pada
kalimat ...

(A) Sisi interkonektifitas videocard ini masih


standar.
(B) Produk ini merupakan modifikasi, terutama
pada penggunaan HFS nonstandar.
(C) Produsen Saphire menghadirkan seri videocard
Toxid yang ekstrim.
(D) Disain papan juga berbeda dari yang biasanya.
(E) PCMAV 4.0 secara automatis akan mendeteksi
virus yang mengganggu komputer Anda.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 221
BAHASA INGGRIS
__________. Scientists are now able to create new forms of life in the laboratory because of the development of gene
splicing - the joining of genes. On the one hand, the ability to create life in the laboratory could greatly benefit
humankind. One beneficial application of gene splicing is in agriculture. For example, researchers have engineered a
more nutritious type of rice that could help alleviate the serious problem of vitamin A deficiency. It is estimated that 124
million children worldwide lack vitamin A, putting them at risk of permanent blindness and other health issues.
However, not everyone is positive about gene-splicing technology. Some people feel that it could have terrible
consequences. In fact a type of corn engineered to kill a certain insect pest also threatened to wipe out desirable
monarch butterflies. In another accident, a genetically engineered type of corn that was approved only for animal
consumption because it was toxic to humans accidentally cross-pollinated with corn grown for humans. As a result
many countries banned imports of genetically modified corn for several years.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 sampai


nomor 42.

41. Which of the following sentences should begin the


paragraph?

(A) There has been some new promising


development in genetic engineering.
(B) Genetic research has produced both exciting
and frightening possibilities.
(C) The benefits of genetic engineering have been
proven recently by scientists.
(D) Genetic engineering should not be developed as
it disturbs natural ecology.
(E) The limit of genetic engineering is the human
mind itself.
42. This paragraph may be followed by a paragraph
that discusses ____.

(A) ways to prevent the undesirable effects of


genetic splicing
(B) views about genetic engineering based on
religious ground
(C) the reasons for avoiding genetic engineering
(D) reasons why people must support genetic
engineering
(E) the process of the development of genetic
engineering

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 221
The unmistakable buzz of a bumblebee is one of the quintessential sounds of British summertime. However, this
slender sound and faint utterance is under threat because bumblebees are in crisis. Of the 25 species native to Britain,
three have already been declared extinct, five are designated UK Biodiversity Action Plan priority species, and many
more have undergone major range contractions. The great yellow bumblebee, Bombus distinguendus, for example, is
now restricted to northern Scotland, Orkney and the Hebrides, and the shrill carder bee, Bombus sylvarum, which was
once common throughout southern Britain, now exists only in seven small groups. In addition, as these populations
become more isolated they can become inbred, which increases the risk of further extinctions.
At the end of summer all the bumblebees in a colony die, apart from the virgin queens who mate and then leave the
nest to hibernate over winter. In the spring a queen will make a new nest, lay eggs and then raise the first batch of
workers. This annual cycle depends on there being enough pollen and nectar to sustain the queen as she establishes her
nest and team of workers as the colony grows. Pollen is a protein-rich fuel that is key to helping over-wintered queens to
kickstart their reproductive systems ready and for the development of larvae. Nectar, on the other hand, is a sugar-rich
fuel which is converted to honey to feed adult bees. The bees make honey by adding to the nectar in their honey sacs an
enzyme called invertase, which converts sucrose sugars to a mixture of glucose and fructose. Once the workers are
developed, they take over the foraging and the queen concentrates on laying eggs. Later in the year, if the colony has
been successful and reaches a large enough size, the queen will produce male eggs and some female eggs are raised as
new queens.
A lack of resources is thought to be the critical factor that is affecting bumblebee populations, and it is related to the
loss of wild flowers, both in the countryside and in vast areas of suburban gardens. The biggest impact has been the
availability of food and drink, in particular the continuity of supplies throughout the colony cycle. Although nectar is
available from a wide range of plants, the bees can be much more choosy about where they collect pollen from,
sometimes restricting this to very few flowering plants. In Scotland, overwintered queens of the declining and beautiful
bilberry bumblebee focus on bilberry in spring. Other species may focus on legumes such as red clover and bird’s-foot
trefoil. Sadly, because the UK has lost 98% of its flower-rich grasslands, this has been devastating for some bumblebee
species.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 43 sampai 45. Which of the following statements about the
nomor 47. passage is FALSE?

43. What is the best title of the passage? (A) When the colony has been thriving and reached
a sufficient size, the queen will lay male eggs.
(A) Various Kinds of Bumblebees (B) Some female eggs are laid to produce new
(B) The Impacts of the Loss of Wild Flowers queen bees.
(C) The Falling-Off Population of Bumblebees (C) The declining population of bumblebees has
(D) The Development of Bumblebees Population been attributed to the inadequate food resource.
(E) The Availability of Bumblebee Species in the UK (D) Nectar and pollen are still widely available even
for the choosy species of bumblebees.
44. What can be inferred from the passage about the (E) A large percentage of the UK area has lost its
lifecycle of bumblebees? ability to supply food for bumblebees.
(A) The new workers are brought up by the male 46. The word ’designated’ in line 3 can best be replaced
bees. by ____.
(B) Bumblebees hibernate throughout winter to
survive. (A) voted (D) chosen
(C) The virgin queens survive the summer and then (B) preferred (E) clasified
continue the reproduction.
(C) restricted
(D) All the bumblebees in a colony die when
summer ends.
(E) The continuation of the lifecycle depends on the
skill of the queens in collecting food.

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 221
47. Why did the writer mention the queens of bilberry
bumblebee?

(A) To describe how a bumblebee may look like


(B) To give example of bees which can survive the
winter
(C) To show one species of bees whose food
resource is declining
(D) To give an example of a species of bumblebees
which is declining
(E) To give an example of bees which are very
selective about source of pollen

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 221
Sequoyah was a young Cherokee Indian, son of a white trader and an Indian squaw. At an early age, he became
__ (48) __ by "the talking leaf", an expression that he used to describe the white man’s written records. __ (49) __ many
believed this "talking leaf" to be a gift from the Giant Spirit, Sequoyah refused to accept that theory. Like other Indians
of the period, he was __ (50) __, but his determination to remedy the situation led to the invention of a unique
86-character alphabet based on the sound patterns that he heard. His family and friends thought him mad, but while
recuperating from a hunting accident, he diligently and independently set out to create a form of communication for
own people __ (51) __ for other Indians. In 1821, after twelve years of work, he had __ (52) __developed a written
language that would enable thousands of Indians to read and write.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 48 sampai


nomor 52.

48. ...

(A) amused (D) fascinated


(B) surprised (E) motivated
(C) interested
49. ...

(A) Since (D) However


(B) Because (E) Although
(C) Before
50. ...

(A) illiterate (D) imaginative


(B) innate (E) illegitimate
(C) immature
51. ...

(A) as much as (D) as a result


(B) as soon as (E) as long as
(C) as well as
52. ...

(A) succeed (D) successfully


(B) success (E) succeeded
(C) successful

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 221
A very important world problem, if not the most serious of all the great world problems which affect us at the
moment, is the increasing number of people who actually inhabit this planet. The limited amount of land and land
resources will soon be unable to support the huge population if it continues to grow __ (54) __.
In an early survey conducted in 1888, a billion and a half people inhabited the earth. Now, the population __ (55)
__ five billion and is growing fast - by the staggering figure of 90 million in 1988 alone. This means that the world __ (56)
__ accommodate a new population roughly equal to that of the United States and Canada every three years. Even
though the rate of growth has begun to slow down, most experts believe the population size will still pass eight billion
during the next 50 years.
It is really due to the spread of the knowledge and __ (57) __. You have no doubt heard of the term "Birth Control" -
"Death Control" is something rather different. It recognizes the work of the doctors and scientists who now keep alive
people who, not very long ago, __ (58) __ of a variety of then incurable diseases. Through a wide variety of
technological innovations that include farming methods and sanitation, as well as the control of these deadly diseases,
we have found ways to reduce the rate __ (59) __ we die – creating a population explosion. We used to think that
reaching seventy years old was a remarkable achievement, but now eighty or even ninety is becoming recognized as the
normal life-span for humans. In a sense, this represents a tremendous achievement for __ (60) __ species. Biologically
this is the very definition of success and we have undoubtedly become the dominant animal on the planet. However,
this success is the very cause of the greatest threat to mankind.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 53 sampai 57. ....


nomor 60.
(A) practice of what is becoming known as "Death
53. This sentence "So, why is this huge increase in Control"
population taking place?" should be .... (B) what is becoming known practice of "Death
Control"
(A) the first sentence of paragraph 1 (C) what is becoming known as the practice of
(B) the last sentence of paragraph 1 "Death Control"
(D) practice at what is becoming known as "Death
(C) the first sentence of paragraph 2
Control"
(D) the first sentence of paragraph 3 (E) practice what is becoming known of as "Death
(E) the last sentence of paragraph 3 Control"
54. .... 58. ....

(A) at full speed (A) had died


(B) at its present rate (B) have died
(C) at its present pace (C) would have died
(D) in six figures (D) will be dying
(E) in its present degree (E) died
59. ....
55. ....
(A) that (D) when
(A) exceeds (D) is exceeding
(B) why (E) at which
(B) exceeded (E) would exceed
(C) how
(C) exceed
60. ....
56. ....
(A) your (D) its
(A) can (D) had better
(B) their (E) his
(B) may (E) must
(C) our
(C) will

c Universitas Indonesia
Halaman 12 dari 12 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN DASAR
• Matematika Dasar
• Bahasa Indonesia
• Bahasa Inggris

222

Universitas Indonesia
2012
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 13 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

222 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 222
MATA UJIAN : Matematika Dasar, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris
TANGGAL UJIAN : 8 JULI 2012
WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 5. Pada suatu ulangan Matematika, ternyata nilai Nita
nomor 18. salah karena adanya kesalahan pencatatan oleh
gurunya. Nilai Nita sebenarnya adalah empat kali
1. Jika diketahui dari nilai yang dicatat oleh gurunya. Ketika guru
f (n) =2 log 3 ·3 log 4 ·4 log 5...n−1 log n, maka Matematika Nita mengoreksi kesalahannya,
f (8) + f (16) + f (32) + ... + f (230 ) = .... rata-rata nilai ulangan kelas Nita naik 2 poin. Jika
kelas Nita terdiri dari 30 orang (termasuk Nita),
(A) 461 (D) 464 maka nilai ulangan Nita yang sebenarnya adalah ....
(B) 462 (E) 465
(C) 463 (A) 50 (D) 80
2. Syarat agar persamaan (B) 60 (E) 90
(p − 2)x4 + 2px2 + (p − 1) = 0 mempunyai 4 akar (C) 70
riil yang berbeda adalah .... 6. Jika garis singgung parabola y = 4x − x2 di titik
M (1, 3) juga merupakan garis singgung
√ parabola
(A) 0 < p < 2 y = x2 − 6x + k, maka nilai dari 5 − k − 1 adalah
(B) p < −1 atau p > 2 ....
(C) 0 < p < 1
(A) 0 (D) 3
(D) 2/3 < p < 1
(B) 1 (E) 4
(E) 0 < p < 2/3
(C) 2

ax2 + bx − x 1 1 1
3. Misalkan lim = , maka bilangan 7. Jika sin(x) = a, maka + √ = ....
x→4 x2 − 16 2 a 2
a 1 − a2
bulat terbesar yang lebih kecil atau sama dengan
a − 2b adalah .... (A) sin2 (x). tan2 (x)
(B) sec2 (x). cos(x)
(A) −5 (D) 7
(B) 2 (C) cos(2x).(x)
(E) 8
(C) 6 (D) sec(2x). tan2 (x)
4. Jumlah dari semua bilangan bulat x yang (E) (1 + cot(x))/ sin(x). cos(x)
memenuhi pertidaksamaan 8. Jika kedua akar persamaan px2 + 8x + 3p = 0
x−2 6 x+1 bernilai negatif, maka jumlah kuadrat kedua
< < adalah ....
11 7 5 akar-akar tersebut akan bernilai ....
(A) 33 (D) 253
(A) maksimum 30
(B) 60 (E) 300
(B) minimum 30
(C) 77
(C) minimum 6
(D) maksimum 6
(E) minimum −15/2

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 222
9. Seseorang membeli dua macam tablet: tablet A dan 12. Diketahui dalam sebuah ruangan terdapat tiga
tablet B sebagai suplemen harian yang kelompok orang, yaitu kelompok ibu sebanyak 3
masing-masing mengandung elemen X dan Y . orang, kelompok bapak sebanyak 4 orang, dan
Banyaknya elemen X pada tablet A dan B kelompok anak sebanyak 2 orang. Mereka hendak
masing-masing adalah 100 mg dan 200 mg, duduk pada sebuah bangku panjang. Peluang
sedangkan banyaknya elemen Y yang terkandung bahwa mereka akan duduk berdampingan
pada tablet A dan B masing-masing adalah 400 mg berkelompok adalah ....
dan 200 mg. Orang tersebut ingin suplemen harian
yang dikonsumsi dari kedua tablet ini 1
(A)
mengandung tidak kurang dari 0,6 g tetapi tidak 140
lebih dari 1,6 g elemen X dan mengandung tidak 1
(B)
kurang dari 1,2 g tetapi tidak lebih dari 2,8 g 210
elemen Y . Jika banyaknya tablet setiap hari adalah 1
(C)
a tablet A dan b tablet B, di mana a dan b adalah 1260
nilai yang membuat total tablet yang dikonsumsi 1
(D)
sedikit mungkin, maka a + b adalah .... 2520
1
(A) 4 (D) 10 (E)
7560
(B) 7 (E) 12 54022 − 54018
(C) 8 13. = ....
54020 − 54016
10. Jumlah dari semua kemungkinan jawaban
(A) 1
persamaan x = |3x − |35 − 3x|| adalah ....
(B) 3
(A) 12 (D) 42 (C)
25
(B) 35 (E) 47 4
25
(C) 40 (D)
2
11. Garis l sejajar dengan garis 4x − y − 3 = 0 dan (E) 25
melalui titik (1, 5). Garis l tersebut juga memotong
sebuah parabola yang melalui tiga titik 14. Jika diketahui x dan y adalah bilangan riil dengan
x
(0, −1),(1, 1), dan(−1, −1) di titik P dan Q. Jumlah x > 1 dan y > 0. Jika xy = xy dan = x5y , maka
y
absis P dan Q adalah .... x2 + 3y = ....
(A) −2 (D) 3 (A) 29 (D) 26
(B) −1 (E) 4 (B) 28 (E) 25
(C) 0 (C) 27
15. Diketahui f : R → R yang memenuhi
f (f (x)) = (x + 1)f (x) − x.
Maka f (1) = ....

(A) −1 (D) 2
(B) 0 (E) 3
(C) 1

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 222
p √
16. Diketahui f (x) = 2 − 2x + 3 dan xT adalah
nilai tengah dari domain f (x). Maka [f (xT )]2 = ....

1
(A) −
2

(B) 2 − 5
(C) 0
p √
(D) 2 − 2

(E) 2 − 2
17. Diketahui bahwa f (x) adalah fungsi kuadrat yang
memenuhi pertidaksamaan
x2 − 2x + 3 ≤ f (x) ≤ 2x2 − 4x + 4
untuk semua bilangan riil x. Jika diketahui bahwa
f (5) = 26, maka f (7) = ....

(A) 38 (D) 74
(B) 50 (E) 92
(C) 56
18. Jika √ √
y(x) = ( 3 sin(x) + cos(x))(3 3 cos(x) − 3 sin(x)),
maka nilai minimum dari y(x) adalah ....

(A) −6 (D) 3
(B) −3 (E) 6
(C) 0

Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 19 sampai


nomor 20.
19. Apabila k = x + y, maka k 2 − k = 1 dan apabila
k = x − y, maka k 2 + k = 1, maka x + y = ....
1 1√
(1) + 5
2 2
1
(2)
2
1 1√
(3) − 5
2 2
1√
(4) 5
2
20. Diketahui matriks
A2×2 = [aij ] = ij, B2×2 = [bij ] = i − j dan
C2×2 = [cij ] = |i − j|.
Pernyataan berikut ini yang BENAR adalah ....

(1) Jika A + B = C + D, maka D2×2 = [dij ] = ij.


(2) Jika AB = XC, maka X = [xij ] = −(ij).
(3) B tidak mempunyai invers.
(4) A matriks singular.

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 222
BAHASA INDONESIA
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 sampai 23. (1) Iklim dan harga jual menjadi persoalan yang
nomor 40. selalu dihadapi petani tembakau setiap tahun. (2)
Dua aspek itu memengaruhi gagal-berhasilnya dan
21. Gedung Museum Perumusan Naskah Proklamasi tinggi-rendahnya harga tembakau. (3) ... lemahnya
yang pernah menjadi rumah Laksamana Maeda itu posisi tawar membuat petani tidak bisa
memiliki bunker di halaman belakang. menentukan harga dan kualitas tembakau, baik
Gagasan utama kalimat tersebut adalah ... dari sisi harum, warna, maupun rasa.
Kata transisi yang tepat untuk mengawali kalimat
(A) Gedung Museum Perumusan Naskah (3) adalah ...
Proklamasi menjadi rumah Laksamana Maeda.
(B) Gedung Museum Perumusan Naskah (A) sehingga
Proklamasi memiliki bunker. (B) bahkan
(C) Gedung Museum Perumusan Naskah
Proklamasi.
(C) karena
(D) Rumah Laksmana Maeda memiliki bunker di (D) tambahan pula
halaman belakang. (E) apalagi
(E) Museum Perumusan Naskah Proklamasi
24. (1) Ada beberapa istilah yang sama antara orang
adalah rumah Laksamana Maeda.
Sulawesi, orang Bima, dan orang Manggarai. (2)
22. Di antara kalimat-kalimat berikut, yang merupakan Kemungkinan istilah itu berasal dari bahasa di
kalimat baku adalah ... Sulawesi, seperti kraeng sebagai gelar bangsawan di
wilayah Kerajaan Goa. (3) ... . (4) Kata seperti kreba
(A) Keadaan ekonomi yang sulit juga hanya ’kabar’, rodong ’sejenis kerudung yang hanya
mencari harga yang murah untuk mengisi dipakai wanita’, dan sadako ’sedikit’ atau
perut mereka. ’segenggam’ juga dipakai dalam bahasa Bima dan
(B) Petugas penyuluhan mengajarkan mereka cara Manggarai.
mengawetkan makanan dengan bahan-bahan Kalimat yang tepat untuk mengisi bagian yang
alami. rumpang dalam paragraf di atas adalah ...
(C) Yang mengetahui tentang bahaya zat-zat
berbahaya harus lebih memberikan informasi (A) Contoh istilah lain adalah sebagai berikut.
tentang bahaya tersebut, seperti mengadakan (B) Orang Sulawesi, Bima, dan Manggarai
kampanye. mungkin berasal dari keturunan yang sama.
(D) Pemerintah harus tegas memperhatikan (C) Semua orang Sulawesi, Bima, dan Manggarai
terhadap pedagang-pedagang kaki lima di memahami istilah itu.
pinggir jalan dengan sangsi yang tegas. (D) Ada beberapa contoh lain yang menunjukkan
(E) Masyarakat kurang peduli akan zat-zat kimia hal tersebut.
beracun yang terkandung dalam makanan (E) Padahal, bahasa-bahasa tersebut bukan bahasa
murah yang dijual di pinggir jalan. yang berkerabat dekat.

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 222
25. Air di balik pegunungan karst ibarat harta karun. 27. Dalam pembahasan mengenai kepemimpinan, kita
Tidak semuanya muncul di permukaan dan mudah kerap kali membaca ulasan perbedaan antara
dijangkau. Dibutuhkan penelusuran gua untuk manajer dan pemimpin. Di lapangan dan di atas
mengetahui dari mana dan ke arah mana air kertas, kita melihat bahwa pemimpin mempunyai
mengalir. Secara garis besar, air datang dari hujan derajat yang lebih tinggi dari manajer. Manajer
yang jatuh ke permukaan karst yang berpori dan lebih dipandang sebagai ahli dalam melaksanakan
bercelah. Ada yang membentuk bebatuan gamping dan menjadi motor untuk mencapai hasil yang
melalui proses karstifikasi. Ada juga yang menetes diinginkan. Sementara itu, pemimpin dipandang
dan jatuh membentuk danau serta sungai kecil. mempunyai peran yang lebih strategis. Ia harus
Wacana di atas berupa ... mempunyai visi ke masa depan, menentukan arah,
memiliki strategi, dan sekaligus memiliki
(A) penggambaran. kemampuan persuasi untuk membawa
(B) pemaparan. orang-orang yang dipimpinnya bergerak ke arah
yang diinginkan.
(C) penceritaan.
Paragraf tersebut ...
(D) pembuktian.
(E) ajakan. (A) mengulas perbedaan antara manajer dan
pemimpin.
26. Tradisi Ciblon atau musik sungai tak hanya dikenal (B) menegaskan derajat pemimpin yang lebih
di Kotagede Yogyakarta. Di pedalaman Jawa penting daripada manajer.
Tengah pun masyarakatnya mengenal dengan baik
kegiatan Ciblon. Meskipun tidak menjadi tradisi, (C) memaparkan peran penting manajer dan
anak-anak biasanya menjadikan permainan ini pemimpin.
untuk melepaskan lelah sehabis bersekolah atau (D) membandingkan fungsi pemimpin dan
menggembalakan ternak. manajer.
Simpulan yang sesuai dengan isi kutipan di atas (E) mendeskripsikan peran-peran pemimpin dan
adalah ... manajer.

(A) Tradisi Ciblon merupakan gejala yang 28. (1) Salah satu janji Benigno Aquino dalam
umum pada masyarakat pesisir, khususnya kampanye presiden adalah memberantas korupsi
Yogyakarta dan Jawa Tengah. yang begitu parah menggerogoti Filipina. (2) Janji
(B) Tradisi Cibon di Jawa Tengah dan Yogyakarta itu ternyata manjur. (3) Ia terpilih menjadi presiden
serupa karena dimainkan oleh anak-anak di Filipina menggantikan Goria Macapagal-Arroyo.
saat senggang. (4) Diakuinya, tidak mudah membersihkan Filipina
dari praktik korupsi. (5) Apalagi menurut Political
(C) Karena menjadi tradisi, Ciblon dikenal and Economic Risk Consultacy, Filipina merupakan
sebagai permainan yang populer di kalangan negara terkorup keempat dari enam belas negara di
anak-anak. Asia Tenggara.
(D) Ciblon dikenal dengan baik di Jawa Tengah dan Kalimat yang memuat fakta adalah ...
Yogyakarta meskipun bukan tradisi.
(E) Anak-anak biasanya bermain Ciblon sepulang (A) kalimat 1, 3, dan 4.
sekolah. (B) kalimat 1, 3, dan 5.
(C) kalimat 4 dan 5.
(D) kalimat 1 dan 3.
(E) semua kalimat

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 222
29. Dampak kenaikan harga BBM ternyata tidak hanya 32. Kalimat di bawah ini yang tidak efektif adalah ...
memengaruhi pola konsumsi hidup masyarakat,
tetapi mulai merambah kepada perubahan (A) Ketinggian air sungai Cisanggarung yang
sebagian warga masyarakat terhadap kebutuhan hampir selalu meluap saat hujan.
primer mereka. (B) Bukit itu telah berubah fungsi dari hutan
Kata merambah dalam kalimat tersebut dapat menjadi tambang pasir.
diganti dengan kata ... (C) Meskipun telah dimakan usia, bangunan tua di
seberang Stasiun Jatinegara itu masih tampak
(A) berlanjut. (D) berubah. kokoh.
(B) berkembang. (E) membesar. (D) Namdur jantan tidak membantu namdur betina
(C) berjalan. untuk membangun sarang, mengerami telur,
atau membesarkan anak.
30. Kalimat yang memuat makna kata ratifikasi adalah
(E) Industri perhotelan menjadi salah satu industri
...
yang tumbuh subur di Bandung.
(A) Beberapa negara menandatangani perjanjian 33. Lahan seluas 25 hektare itu milik warga dan
internasional tentang pencegahan kejahatan sebagian dibeli pengembang dan kini sudah berdiri
transnasional. perumahan.
(B) Negara Indonesia dalam beberapa tahap Kalimat di atas dapat diperbaiki menjadi ...
mengamendemen UUD 1945.
(C) Rancangan kontrak sewa tanah telah disusun (A) Lahan seluas 25 hektare itu milik warga yang
dan siap dibahas. sebagian dibeli pengembang dan kini sudah
(D) Pengujian peraturan perundang-undangan berdiri perumahan.
yang baru itu direncanakan minggu depan. (B) Warga memiliki lahan seluas 25 hektare.
(E) Untuk menyelidiki hukum dasar suatu negara, Pengembang membeli sebagian lahan itu dan
kita tidak cukup hanya menyelidiki pasal-pasal kini sudah berdiri perumahan.
undang-undang dasarnya. (C) Lahan seluas 25 hektare yang dimiliki oleh
warga itu sebagian dibeli pengembang dan kini
31. Kalimat yang efektif adalah ... sudah berdiri perumahan.
(A) Untuk mengatasi kemungkinan terjadinya (D) Lahan seluas 25 hektare yang merupakan milik
otoriterisme seperti di masa lalu, maka akan warga itu sebagian dibeli pengembang dan kini
lebih baik jika Pasal 1 ayat (3) itu dirumuskan sudah didirikan perumahan di atasnya.
menjadi “Negara Indonesia adalah negara (E) Pemilikan lahan seluas 25 hektare oleh warga
hukum yang demokratis”. itu telah dibeli pengembang dan kini sudah
(B) Terjadi perubahan demokrasi menuju yang didirikan perumahan.
lebih baik, maka masyarakat berharap
kesejahteraan dapat meningkat di masa
depan, paling tidak bagi masyarakat miskin
dan masyarakat yang memiliki usaha kecil.
(C) Meskipun perubahan UUD 1945 yang
dilakukan sudah bersifat total dan sangat
fundamental, tetapi proses perumusan dan
penetapannya dapat dikatakan mem-faith a
comply rakyat.
(D) Bagi keluarga yang terpisah, khususnya
unaccompanied children, harus segera
diupayakan reunifikasi, yang menjadi
tanggung jawab otoritas yang berwenang.
(E) Selama ini, dunia semakin berkembang, akan
tetapi masih banyak perempuan Indonesia
yang terbelakang, tertindas dan menjadi korban
kekerasan.

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 222
34. Sejalan dengan arah pelaksanaan politik luar negeri 36. Kata-kata yang penulisannya sesuai dengan kaidah
RI serta sekaligus dalam upaya menyerap masukan bahasa Indonesia yang baku adalah ...
dari berbagai pemangku kepentingan, Kementerian
Luar Negeri dalam tahun 2011 telah melakukan (A) Kata calculator dari bahasa Inggris
berbagai kegiatan, seperti seminar, sosialisasi, dan diindonesiakan menjadi mesin hitung.
pertemuan kelompok ahli, baik di Jakarta maupun (B) Orang-orang bersenjata-api itu saling
di berbagai daerah. menembak.
Gagasan pokok kalimat di atas adalah ... (C) Pasca-kemerdekaan banyak orang kehilangan
keluarganya.
(A) Arah pelaksanaan politik luar negeri RI.
(D) Mereka berusaha membumi-hanguskan
(B) Arah pelaksanaan politik luar negeri kawasan itu.
Kementerian Luar Negeri dan upaya menyerap (E) Kita harus bersatupadu memerangi
masukan dari pemangku kepentingan. ketidak-adilan.
(C) Kegiatan Kementerian Luar Negeri sejalan 37. Kata gabung yang ditulis secara tepat adalah ...
dengan arah pelaksanaan politik luar negeri.
(D) Kementerian Luar Negeri melakukan kegiatan. (A) model linear; orang tua; olahraga.
(E) Pertemuan kelompok ahli baik di Jakarta (B) persegi panjang; bumi putera; olah raga.
maupun di berbagai daerah. (C) puspa warna; radioaktif; saptapesona.
35. Secara sosial, rokok menjadi sarana komunikasi, (D) simpang empat; rumah sakit; darma siswa.
jembatan perkenalan dengan orang baru. Bagi yang (E) acap kali; bea siswa; kaca mata.
sudah saling mengenal, rokok menjadi tali peneguh
silaturahmi dan solidaritas sosial. Secara spiritual, 38. Penulisan kata-kata berikut benar, KECUALI ...
dalam ritus religi, rokok menjadi bagian dari
kelengkapan sesaji. Kata pemanis "uang rokok" (A) akhirat, akta, akbar.
juga menandakan fungsi sosial rokok. Dengan (B) akhlak, ikhlas, amendemen.
demikian, mengharamkan rokok merupakan (C) akidah, akhir, lembap.
keputusan absurd, yang dasar-dasar
komunalitasnya rapuh dan dalam praktik mustahil (D) akseptabel, akseptor, akselerasi.
untuk diterapkan secara efektif. (E) faksimili, aktifitas, piranti.
Gagasan utama paragraf adalah ...
39. Pemakaian tanda garis miring (/) yang tidak sesuai
(A) Rokok merupakan sarana komunikasi. dengan EYD adalah ...
(B) Rokok sebagai tali peneguh silaturahmi dan (A) Jumlah mahasiswa tahun akademik 2010/2011
solidaritas sosial. meningkat tajam.
(C) Fungsi ungkapan “uang rokok” sebagai kata
(B) Pendapatan bersihnya semasa menjadi
pemanis.
karyawan hanya Rp13.000.000,00/tahun.
(D) Mengharamkan rokok merupakan keputusan
(C) Untuk membuat kue itu diperlukan 3/4 kg gula
absurd.
pasir dan 1/2 sendok teh garam.
(E) Mustahil untuk mengharamkan rokok.
(D) Saya mencari surat bernomor 14/SMJ/XI/2010.
(E) Pesta pernikahannya akan berlangsung mulai
pukul 19.00 s/d 21.00.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 222
40. Kalimat berikut ditulis dengan huruf kapital yang
benar, KECUALI ...

(A) Bila berkunjung ke Makassar, Ibu Kota Provinsi


Sulawesi Selatan, jangan lupa mampir di toko
cenderamata.
(B) Sepanjang perjalanan, kapal yang kami
tumpangi ke Kepulauan Krakatau terus
diguncang gelombang.
(C) Kebebasan dapat Anda rasakan saat bersepeda
di jalan Lingkar Luar Jakarta.
(D) Perjalanan kami lanjutkan ke Desa Pandes
Sempokan.
(E) Di antara dominasi warna terakota keramik
dan gerabah yang memenuhi sisi jalan, kami
menemukan Toko Hasta Kreasi yang menjual
patung keramik.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 222
BAHASA INGGRIS
The modern mummification process differs from the technique followed by the Egyptians. Embalming dead bodies
requires knowledge in different disciplines like pathology, chemistry, anatomy, microbiology and chemistry. A sound
knowledge and expertise are needed in advanced fields of cosmetology and restorative art since the procedure demands
both time and skills. The embalmer is supposed to follow the standard guidelines on the deceased. The body needs to
be properly prepared prior to the embalming process and then the surgical techniques are applied. The process
primarily aims at disinfecting the body and then preserving it. Sometimes, families prefer to restore the dead for a
certain period in order to pacify their grief and then perform the funeral accordingly. The process of embalming
involves preparation of the body, removal of organs, washing, disinfecting, dressing and then casketing. This
mummification process requires a couple of days for successful completion. The West has partaken this body
preservation method from the Egyptians. Although the techniques are improvised, the motive remains the same.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 sampai


nomor 42.

41. What is the topic of the paragraph?

(A) Egyptian mummification process


(B) Techniques of mummification
(C) Modern technique of embalming dead bodies
(D) Skills required in mummification
(E) The motives of mummification
42. What does the following paragraph most likely
discuss?

(A) Preservation process in the west


(B) The improvised mummification technique
(C) The reasons for embalming dead bodies
(D) The Egyptian method of embalming dead
bodies
(E) Modern mummification process

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 222
The unmistakable buzz of a bumblebee is one of the quintessential sounds of British summertime. However, this
slender sound and faint utterance is under threat because bumblebees are in crisis. Of the 25 species native to Britain,
three have already been declared extinct, five are designated UK Biodiversity Action Plan priority species, and many
more have undergone major range contractions. The great yellow bumblebee, Bombus distinguendus, for example, is
now restricted to northern Scotland, Orkney and the Hebrides, and the shrill carder bee, Bombus sylvarum, which was
once common throughout southern Britain, now exists only in seven small groups. In addition, as these populations
become more isolated they can become inbred, which increases the risk of further extinctions.
At the end of summer all the bumblebees in a colony die, apart from the virgin queens who mate and then leave the
nest to hibernate over winter. In the spring a queen will make a new nest, lay eggs and then raise the first batch of
workers. This annual cycle depends on there being enough pollen and nectar to sustain the queen as she establishes her
nest and team of workers as the colony grows. Pollen is a protein-rich fuel that is key to helping over-wintered queens to
kickstart their reproductive systems ready and for the development of larvae. Nectar, on the other hand, is a sugar-rich
fuel which is converted to honey to feed adult bees. The bees make honey by adding to the nectar in their honey sacs an
enzyme called invertase, which converts sucrose sugars to a mixture of glucose and fructose. Once the workers are
developed, they take over the foraging and the queen concentrates on laying eggs. Later in the year, if the colony has
been successful and reaches a large enough size, the queen will produce male eggs and some female eggs are raised as
new queens.
A lack of resources is thought to be the critical factor that is affecting bumblebee populations, and it is related to the
loss of wild flowers, both in the countryside and in vast areas of suburban gardens. The biggest impact has been the
availability of food and drink, in particular the continuity of supplies throughout the colony cycle. Although nectar is
available from a wide range of plants, the bees can be much more choosy about where they collect pollen from,
sometimes restricting this to very few flowering plants. In Scotland, overwintered queens of the declining and beautiful
bilberry bumblebee focus on bilberry in spring. Other species may focus on legumes such as red clover and bird’s-foot
trefoil. Sadly, because the UK has lost 98% of its flower-rich grasslands, this has been devastating for some bumblebee
species.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 43 sampai 45. The word ’devastating’ in line 24 can best be
nomor 47. replaced by ____.

43. What is the best title of the passage? (A) overwhelming (D) damaging
(A) How to maintain Bumblebee Species (B) demoralising (E) disgusting
(C) shocking
(B) Why Wild Flowers Disappear in the UK?
46. Which of the following statements about the
(C) A Reduction in Bumblebees Population
passage is FALSE?
(D) The Availability of Bumblebees in the UK
(E) The Production of Bumblebees’ Pollen and (A) When the colony has been thriving and reached
Honey a sufficient size, the queen will lay male eggs.
(B) Some female eggs are laid to produce new
44. What can be inferred from the passage about the queen bees.
lifecycle of bumblebees?
(C) The declining population of bumblebees has
(A) The new workers are brought up by the male been attributed to the inadequate food resource.
bees. (D) Nectar and pollen are still widely available even
(B) Bumblebees hibernate throughout winter to for the choosy species of bumblebees.
survive. (E) A large percentage of the UK area has lost its
(C) The virgin queens survive the summer and then ability to supply food for bumblebees.
continue the reproduction.
(D) All the bumblebees in a colony die when
summer ends.
(E) The continuation of the lifecycle depends on the
skill of the queens in collecting food.

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 222
47. Why did the writer mention the queens of bilberry
bumblebee?

(A) To describe how a bumblebee may look like


(B) To give example of bees which can survive the
winter
(C) To show one species of bees whose food
resource is declining
(D) To give an example of a species of bumblebees
which is declining
(E) To give an example of bees which are very
selective about source of pollen

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 222
Global warming is the unusually rapid increase in Earth’s average surface temperature over the past century
__(48)__ due to the greenhouse gases released as people burn fossil fuels. The global average surface temperature rose
0.6 to 0.9 degrees Celsius (1.1 to 1.6 F) between 1906 and 2005, __(49)__ the rate of temperature increase has nearly
doubled in the last 50 years. Temperatures are certain to go up further. This phenomenon modifies rainfall patterns,
amplifies coastal erosion, lengthens the growing season in some regions, melts ice caps and glaciers, and alters the
ranges of some infectious diseases. Some of these __(50)__ are already occurring. For most places, global warming will
result in more frequent hot days and fewer cool days, with the greatest warming __(51)__ over land. Longer, more
intense heat waves will become more common. Storms, floods, and droughts will generally be more severe as
precipitation patterns change. Hurricanes may increase in __(52)__ due to warmer ocean surface temperatures.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 48 sampai


nomor 52.

48. ...

(A) prime (D) primacy


(B) primer (E) primarily
(C) primary
49. ...

(A) and (D) for


(B) but (E) also
(C) or
50. ...

(A) results (D) changes


(B) impacts (E) signs
(C) symptoms
51. ...

(A) occurs
(B) occurred
(C) occurring
(D) to be occurred
(E) is occurring
52. ...

(A) intense (D) intensively


(B) intensive (E) intensify
(C) intensity

c Universitas Indonesia
Halaman 12 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 222
The massages communicated by the eyes vary depending on the duration, direction, and quality of the eye behavior.
For example, in every culture there are rather strict, though unstated, rules for __(54)__. In much of England and the
United States, for example, the average length of gaze is 2.95 seconds. The average length of mutual gaze (two persons
gazing each other) is 1.18 seconds. When eye contact falls short of this amount, you may think the person is uninterested,
shy, or preoccupied. When the appropriate amount of time is exceeded, you may perceive this as showing high interest.
In much of the United States direct eye contact is considered an expression of honesty and forthrightness. But the
Japanese often view this movement as a lack of respect. They will glance at the other person’s face rarely and then only
for very short periods. In many Hispanic cultures, direct eye contact signifies certain equality and so __(55)__ be
avoided by, say, children when speaking to a person in authority. You also use eye contact to serve several important
functions. You can use __(56)__ to monitor feedback. For example, when you talk to someone, you look at that person
intently, as if to say, "Well, what do you think?" or "React to __(57)__ I’ve just said." When you speak with two or three
people, you maintain eye contact to secure attention and interest of your listeners. __(58)__ also helps signal the nature
of the relationship between two people.
By making eye contact, we overcome psychologically the physical distance between us. When we catch someone’s
eye at a party, for example, we become psychologically close even though we may be separated by considerable physical
distance. Eye contact and other expressions of psychological closeness __(59)__ to vary in proportion to each other. The
eyes, sociologist Erving Goffman observed in Interaction Ritual (1967), are "great intruders." When you avoid eye contact
or avert your glance, you allow others to maintain their privacy. You probably do this when you see a couple __(60)__ in
the street or on a bus. You turn your eyes away as if to say, "I don’t mean to intrude, I respect your privacy." Goffman
refers to this behavior as civil intention.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 53 sampai 57. ....


nomor 60.
(A) how (D) that
53. This sentence "Eye movements are often used to
(B) whom (E) which
compensate for increased physical distance."
should be .... (C) what
58. ....
(A) the first sentence of paragraph 1
(B) the last sentence of paragraph 1 (A) This language gesture
(C) the first sentence of paragraph 2 (B) This spoken language
(D) the first sentence of paragraph 3 (C) This language communication
(E) the last sentence of paragraph 3 (D) This non-verbal communication
(E) This communication of verbal language
54. ....
59. ....
(A) the proper duration for eye contact
(B) the duration of proper eye contact (A) to be found
(C) the proper duration with eye contact (B) have been found
(D) the duration proper to eye contact (C) were found
(E) the eye contact of proper duration (D) had been found
(E) are being found
55. ....
60. ....
(A) may (D) had better
(B) have to (A) arguing
(E) should
(C) must (B) argued
56. .... (C) are arguing
(D) to be arguing
(A) them (D) one of which (E) being argued
(B) it (E) one
(C) all

c Universitas Indonesia
Halaman 13 dari 13 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN DASAR
• Matematika Dasar
• Bahasa Indonesia
• Bahasa Inggris

223

Universitas Indonesia
2012
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 12 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

223 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 223
MATA UJIAN : Matematika Dasar, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris
TANGGAL UJIAN : 8 JULI 2012
WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 4. Ahmad dan Aisyah adalah teman satu sekolah di
nomor 17. sebuah SMA di kota Depok. Saat ini mereka duduk
di kelas 1. Mereka mencatat jumlah seluruh siswa
4
1. Jika 4 sin(x) − = −1, maka diskriminan dari kelas 1 di sekolah mereka. Aisyah mencatat, 5/17
cos(x) dari temannya di kelas 1 adalah laki-laki,
persaman kuadrat
p sedangkan menurut catatan Ahmad, 2/7 dari
sin(x)a2 + cos(x)a − cos(x) = 0 adalah ....
temannya di kelas 1 adalah laki-laki. Jika catatan
mereka berdua tidak salah, maka banyaknya
(A) −4 (D) 2 jumlah siswa perempuan kelas 1 di sekolah mereka
(B) −2 (E) 4 adalah ....
(C) 0
(A) 35 (D) 85
2. Jika f (2) = 3, f 0 (2) = 4, g(2) = 2 dan g 0 (2) = 5,
d 2 (B) 55 (E) 120
[f (x) + g 3 (x)]
maka untuk x = 2, nilai dari dx (C) 65
d
[f (g(x))] 5. Jika −3 ≤ x ≤ 4, −2 ≤ y ≤ 5, 4 ≤ z ≤ 10, dan
dx
adalah .... w = z − xy, maka nilai terbesar yang mungkin
untuk w adalah ....
(A) 3,6 (D) 5,6
(A) 10 (D) 25
(B) 4,2 (E) 7
(B) 16 (E) 30
(C) 4,8
(C) 18
3. Jika (a + b + c + d + e + f + g + h + i + j)2
√ 3
diuraikan dan disederhanakan, maka banyaknya 6. Jika 2 + 2 cos 2x = √ untuk
suku yang berbeda adalah .... 1 + 4 cos 2x
0 < x < 2π, 4 cos 2x 6= −1, maka jumlah nilai x
(A) 10 (D) 55 yang memenuhi adalah ....
(B) 20 (E) 100 (A) 720o (D) 360o
(C) 45 (B) 480o (E) 240o
(C) 390o
7. Banyaknya bilangan ratusan kelipatan 5 yang dapat
disusun dari digit 0, 1, 2, 3, 4, 5 dengan digit yang
berbeda adalah ....

(A) 24 (D) 36
(B) 30 (E) 40
(C) 32

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 223
8. Jika diketahui x dan y adalah bilangan riil dengan 10. Dua buah parabola mempunyai titik puncak yang
x sama. Parabola pertama memotong sumbu-x di
x > 1 dan y > 0. Jika xy = xy dan = x5y , maka
y titik (a,0) dan (b,0) serta memotong sumbu-y di
x2 + 3y = .... (0,−32). Parabola kedua definit positif dan
memotong sumbu-y di (0,40). Jika a dan b dua
(A) 29 (D) 26 bilangan bulat positif pertama yang habis dibagi 4,
(B) 28 (E) 25 maka persamaan parabola kedua adalah ....
(C) 27
(A) y = x2 + 40
9. (B) y = x2 − 32
(C) y = x2 − 12x − 32
(D) y = x2 + 12x + 40
(E) y = x2 − 12x + 40
11. Jika garis singgung parabola y = 4x − x2 di titik
M (1, 3) juga merupakan garis singgung
√ parabola
y = x2 − 6x + k, maka nilai dari 5 − k − 1 adalah
....

(A) 0 (D) 3
(B) 1 (E) 4
(C) 2
Dalam sebuah bujursangkar dibuat empat buah
persegi panjang yang sama sehingga terdapat 12. Himpunan penyelesaian dari pertidaksamaan
bujursangkar kecil di dalamnya (seperti tampak berikut
r
x2 + 2x − 3 x − 1

dalam gambar). Jika diketahui luas bujursangkar <
besar adalah sembilan kali lebih besar dari luas x2 − x − 6 x + 2
bujursangkar kecil, maka perbandingan sisi adalah ....
panjang dan sisi pendek dari persegi panjang 
1

(A) x x < −3 ∪ −2 < x ≤ − , x ∈ R .

adalah ....
3
5  
(A) 1
(B) x x ≤ −3 ∪ −2 < x < − , x ∈ R

4

3
4
(B)
 
1
(C) x x < − ∪ 1 < x < 3, x ∈ R

3
3 3
(C) (D) {x |x ≤ −3 ∪ −2 < x ≤ 1, x ∈ R}
2
(D) 2 (E) {x |−3 ≤ x < −2 ∪ 1 ≤ x < 3, x ∈ R} .
5
(E) 13. Jika kedua akar persamaan px2 + 8x + 3p = 0
2
bernilai negatif, maka jumlah kuadrat kedua
akar-akar tersebut akan bernilai ....

(A) maksimum 30
(B) minimum 30
(C) minimum 6
(D) maksimum 6
(E) minimum −15/2

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 223
14. Sebuah lingkaran memiliki jari-jari log a2 dan Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 18 sampai
keliling log b4 , maka a log b = .... nomor 20.

1 18. Apabila k = x + y, maka k 2 − k = 1 dan apabila


(A)
4π k = x − y, maka k 2 + k = 1, maka x + y = ....
1
(B) 1 1√
π (1) + 5
(C) π 2 2
1
(D) 2π (2)
2
(E) 102π 1 1√
(3) − 5
15. Misalkan a dan b adalah sudut lancip yang 2 2
dibentuk oleh sumbu-x dengan garis singgung 1√
(4) 5
kurva y = −x2 + 6x − 8 di titik potong kurva 2
tersebut dengan garis y = 2x − 5, maka 19. Jika persamaan matriks
sin(a − b)= .... D−1 B −1 − D−1 C −1 = A, A 6= 0, maka pernyataan
tersebut setara dengan ....
(A) 1
4
(B) 1
2
(1) BD = CD
(C) √3
15
(2) B = C
√ (3) ABD = ACD
(D) 4
17 17
(4) B −1 − C −1 = DA
(E) 4
16. Jika titik A(a, c) dan B(b, d) adalah dua buah titik 20. Pada segitiga siku-siku ABC dengan siku-siku di
berbeda yang terletak pada kurva y = x2 + x + 3, C, besar ∠A = 15o dan panjang sisi AB= 5 cm.
maka garis AB akan memotong sumbu-y pada .... Titik D pada sisi AB sedemikian sehingga CD
tegak lurus AB dan ∠BCD = ∠A. Pernyataan
a+b+3 berikut ini yang BENAR adalah ....
(A) y =
ab − 3
(1) AD = 5 sin2 15o
(B) y = a2 + a + 3
(2) CD = 5 sin 15o cos 15o
(C) y = b2 + b + 3
(3) AD < CD
(D) y = a2 − b2 + 3
(4) BD < AD
(E) y = 3 − ab
17. Misalkan rata-rata nilai ujian Matematika dari 30
siswa adalah 8,4. Jika nilai yang terkecil tidak
diperhitungkan, maka rata-ratanya menjadi 8,5,
sedangkan jika nilai terbesarnya tidak
diperhitungkan, maka rata-ratanya menjadi 8,2.
Jangkauan dari nilai ujian Matematika adalah ....

(A) 6,7 (D) 8,2


(B) 7,4 (E) 8,7
(C) 7,8

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 223
BAHASA INDONESIA
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 sampai 24. Gedung Museum Perumusan Naskah Proklamasi
nomor 40. yang pernah menjadi rumah Laksamana Maeda itu
memiliki bunker di halaman belakang.
21. Kata gabung yang ditulis secara tepat adalah ... Gagasan utama kalimat tersebut adalah ...
(A) model linear; orang tua; olahraga. (A) Gedung Museum Perumusan Naskah
(B) persegi panjang; bumi putera; olah raga. Proklamasi menjadi rumah Laksamana Maeda.
(C) puspa warna; radioaktif; saptapesona. (B) Gedung Museum Perumusan Naskah
Proklamasi memiliki bunker.
(D) simpang empat; rumah sakit; darma siswa. (C) Gedung Museum Perumusan Naskah
(E) acap kali; bea siswa; kaca mata. Proklamasi.
(D) Rumah Laksmana Maeda memiliki bunker di
22. Kalimat berikut ditulis dengan huruf kapital yang
halaman belakang.
benar, KECUALI ...
(E) Museum Perumusan Naskah Proklamasi
(A) Bila berkunjung ke Makassar, Ibu Kota Provinsi adalah rumah Laksamana Maeda.
Sulawesi Selatan, jangan lupa mampir di toko 25. Masjid Al Azhar yang dikukuhkan oleh Pemprov
cenderamata. DKI sebagai salah satu situs tapak sejarah
(B) Sepanjang perjalanan, kapal yang kami perkembangan Kota Jakarta ini memiliki banyak
tumpangi ke Kepulauan Krakatau terus aktivitas selama bulan Ramadan.
diguncang gelombang. Gagasan utama kalimat tersebut adalah ...
(C) Kebebasan dapat Anda rasakan saat bersepeda
di jalan Lingkar Luar Jakarta. (A) Masjid Al Azhar memiliki banyak aktivitas.
(D) Perjalanan kami lanjutkan ke Desa Pandes (B) Situs tapak sejarah perkembangan Kota Jakarta
Sempokan. adalah Masjid Al Azhar.
(E) Di antara dominasi warna terakota keramik (C) Pemprov DKI mengukuhkan Masjid Al Azhar.
dan gerabah yang memenuhi sisi jalan, kami (D) Aktivitas Masjid Al Azhar selama bulan
menemukan Toko Hasta Kreasi yang menjual Ramadan.
patung keramik. (E) Sejarah perkembangan Kota Jakarta selama
23. (1) Salah satu janji Benigno Aquino dalam bulan Ramadan.
kampanye presiden adalah memberantas korupsi 26. Dari penelitian ahli gizi dan psikologi dapat
yang begitu parah menggerogoti Filipina. (2) Janji membuktikan bahwa kecerdasan anak erat kaitannya
itu ternyata manjur. (3) Ia terpilih menjadi presiden dengan riwayat pertumbuhan fisik dan perkembangan
Filipina menggantikan Goria Macapagal-Arroyo. psikomotorik mereka. Keceerdasan anak-anak pun
(4) Diakuinya, tidak mudah membersihkan Filipina dijamin akan lebih baik.
dari praktik korupsi. (5) Apalagi menurut Political Untuk memperbaiki yang tepat untuk kalimat
and Economic Risk Consultacy, Filipina merupakan bercetak miring di atas kita ...
negara terkorup keempat dari enam belas negara di
Asia Tenggara. (A) mengganti kata dari dengan kata dalam.
Kalimat yang memuat fakta adalah ... (B) mengganti kata psikologi dengan psikolog.
(A) kalimat 1, 3, dan 4. (C) mengganti kata membuktikan dengan dibuktikan
(B) kalimat 1, 3, dan 5. (D) menghilangkan kata mereka.
(C) kalimat 4 dan 5. (E) menambah kata semua sebelum kata anak.
(D) kalimat 1 dan 3.
(E) semua kalimat

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 223
27. Di hari-hari Piala Dunia ini, setiap orang tentu akan 29. Kota Zhuhai, yang semula adalah dusun nelayan,
berbicara tentang sepak bola, berdiskusi mengenai berkembang pesat sejak Pemerintah Cina
sepak bola, bahkan mempertaruhkan segalanya menetapkan kota tersebut sebagai zona ekonomi
demi sepak bola. Jauh-jauh hari di Kupang sudah khusus. Saat ini, wilayah seluas Jakarta ini dapat
digelar sebuah acara Ba Omong Bola. ..., ulasan disebut sebagai metropolis di Cina.
tentang Piala Dunia sudah dimuat di berbagai Gedung-gedung tinggi tertata rapi. Jalan-jalan
media dan koran lokal. ..., pesta Piala Dunia adalah selebar enam jalur melintas di pantai yang indah
pesta kita juga. dan bersih. Jalur sepeda dan pemandangan yang
Kata sambung yang tepat untuk menjaga kepaduan indah di sana setara dengan Riviera di bagian
paragraf di atas adalah ... selatan Prancis.
Gagasan pokok paragraf tersebut adalah ...
(A) dengan demikian; sehingga.
(B) dengan demikian; bahkan. (A) Kota Zhuhai adalah kota metropolis di Cina.
(C) bahkan; di samping itu. (B) Kota Zhuhai berkembang pesat.
(D) bahkan; walaupun demikian. (C) Kota Zhuhai tertata rapi.
(E) di samping itu; sehingga. (D) Kota Zhuhai memiliki fasilitas sebagai
metropolis.
28. Jalur sepeda sekarang sudah banyak dibangun. Di (E) Kota Zhuhai ditetapkan sebagai zona ekonomi
beberapa tempat tujuan wisata populer, seperti khusus.
Ancol, sudah dibangun jalur sepeda. Selain
membuatkan jalur sepeda, Ancol juga 30. Sang penguasa pasar menatapku. Terus terang aku
menyediakan peminjaman sepeda. Beberapa takut. Tiba-tiba ia menghempaskan gelas kopinya
kampus juga menyediakan jalur sepeda. Salah satu lalu bangkit, dan aku terkejut tak kepalang,
kampus yang sudah menyediakan jalur sepeda seketika hancurlah seluruh kesan seram tentang
adalah Universitas Indonesia. dirinya sebab tubuhnya hanya sedikit lebih tinggi
Rangkuman yang tepat untuk kutipan di atas dari meja kopi. Pasti hanya sekitar 90 sentimeter
adalah ... saja. Ketika duduk ia memang tampak sangat
besar. Sekarang aku paham mengapa orang-orang
(A) Jalur sepeda diperlukan di tempat wisata dan menjulukinya Preman Cebol! (dikutip dari Andrea
universitas. Hirata, Cinta di dalam Gelas)
(B) Ancol menyediakan jalur sepeda dan tempat Penulis paragraf tersebut hendak ...
peminjaman sepeda.
(A) memerikan suasana hati aku ketika
(C) Universitas Indonesia adalah kampus pertama menghadapi sang penguasa.
yang membangun jalur sepeda.
(B) menjelaskan kekuasaan yang besar dari seorang
(D) Jalur sepeda mulai dibutuhkan oleh preman.
pengendara sepeda yang bertambah banyak.
(C) menceritakan pengalaman aku dalam
(E) Jalur sepeda sudah banyak dibangun, baik di menghadapi preman.
tempat wisata maupun di universitas.
(D) mengajak pembaca untuk berhati-hati dalam
menghadapi penguasa.
(E) membuktikan bahwa bentuk tubuh tidak
berhubungan dengan kekuasaan.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 223
31. Bandung pada saat ini merupakan daerah tujuan 34. Kalimat yang memenuhi kaidah kebakuan adalah
wisata para penduduk Jakarta. Di Bandung dapat ...
ditemukan beragam makanan dan minuman khas
Bandung. Udara yang sejuk juga merupakan salah (A) Ketika membeli kamera, kita bukan mencari
satu daya tariknya. Selain itu, menjamurnya pusat yang terbaik, tetapi yang paling sesuai dengan
perbelanjaan di Bandung seakan mengundang para kebutuhan.
pelancong berkunjung ke sana. Oleh karena itu, (B) Perbedaan antara kamera bergaransi dengan
banyak pelancong, terutama dari Jakarta, memilih tidak bergaransi memang tidak banyak.
Bandung sebagai tujuan akhir pekan mereka. (C) Walaupun memakai kamera DSLR memang
Inti paragraf tersebut adalah ... membuka peluang untuk hasil yang baik, tetapi
kita tidak perlu membeli kamera secanggih itu.
(A) Beragam makanan dan minuman khas
(D) Dalam dunia fotografi saat ini, Anda dapat
ditemukan di Bandung.
sekadar belajar merekam kejadian dengan baik
(B) Udara dan makanan khas menjadi daya tarik atau sampai ke teknik terdalamnya.
utama Kota Bandung bagi pelancong.
(E) Untuk belajar fotografi yang baik hanya
(C) Pusat perbelanjaan di Bandung menarik bagi memerlukan sebuah kamera digital yang bisa
para pelancong. dipakai manual dan sekaligus otomatis.
(D) Banyak pelancong memilih Bandung karena
beragamnya makanan khas di sana. 35. (1) Ibu senang memelihara tanaman bonsai. (2)
Tanaman bonsai bentuknya sangat indah. (3) Harga
(E) Bandung merupakan tujuan wisata para tanaman bonsai sangat mahal.
penduduk Jakarta. Gabungan yang tepat dari tiga kalimat di atas
32. Sistem pembelajaran jarak jauh dipandang adalah ...
sebagian orang sebagai sesuatu yang fleksibel dalam
menghadapi kemacetan yang semakin menggila. (A) Ibu senang memelihara tanaman bonsai karena
Kata fleksibel dalam kalimat tersebut dapat diganti bentuknya sangat indah, tetapi harganya sangat
dengan kata ... mahal.
(B) Karena bentuknya sangat indah, Ibu senang
(A) sederhana. (D) lentur. memelihara tanaman bonsai yang harganya
mahal itu.
(B) dinamis. (E) luwes. (C) Ibu senang memelihara tanaman bonsai, yang
(C) gampang. bentuknya sangat indah, walaupun harganya
33. Kalimat yang memenuhi kaidah bahasa Indonesia sangat mahal.
baku adalah ... (D) Harga tanaman bonsai yang sangat mahal,
akan tetapi ibu senang memeliharanya karena
(A) Tidak ada yang menyangkalnya, salah satu bentuknya sangat indah.
daya tarik Aceh adalah kopi bercita rasa khas.
(E) Harga tanaman bonsai sangat mahal karena
(B) Walaupun ada pejalan yang mengaku bentuknya sangat indah dan ibu sangat senang
berpenyakit lambung, namun penyakit itu memeliharanya.
dilupakan saat meminum kopi khas Aceh.
(C) Sesudah itu, rasa sakit harus ditanggung
sebagai bentuk konsekuensi.
(D) Pascatsunami, warung kopi semakin menjamur
di seantero Banda Aceh.
(E) Dari yang semula hanya bangunan kecil
sampai yang memiliki banyak pintu, semuanya
dipadati pengunjung.

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 223
36. Yang merupakan kalimat efektif di bawah ini 39. Kata ulang yang memiliki makna yang sama
adalah ... dengan kata ulang gerak-gerik adalah ...

(A) Kepergiannya yang mengundang duka yang (A) tali-temali.


mendalam bagi keluarga yang ditinggalkan. (B) kolang-kaling.
(B) Pendidikan anak menjadi hal nomor satu para (C) cerai-berai.
orangtua yang mampu, tapi tidak demikian
halnya pada masyarakat kurang mampu. (D) tegap-begap.
(C) Pada perayaan resmi kemerdekaan yang (E) laba-laba.
mengundang tamu-tamu dari ibukota dan luar 40. Bilangan dituliskan secara tepat terdapat dalam
ibukota. kalimat ...
(D) Dalam penelitian ini membahas tingginya
pemakaian bahan bakar yang merusak (A) Tanoto Foundation menyerahkan bantuan
lingkungan. beasiswa untuk 3 tahun ke depan.
(E) Kehadirannya di kampung itu membuat (B) Krisis ekonomi pada periode yang lalu
masyarakat sekitar tidak nyaman. setidaknya menyebabkan 100 juta penduduk
dunia mengalami kemiskinan.
37. Doni gigit jari karena tidak dapat memenangkan
pertandingan itu. (C) Bab keduabelas buku itu berisi tentang
Kalimat yang bermakna sama dengan kalimat di simpulan.
atas adalah ... (D) Pertemuan bilateral ke-VI antara Indonesia dan
India berlangsung di New Delhi.
(A) Doni kecewa karena tidak dapat memenangkan (E) Kedua negara membahas 3 pelanggaran
pertandingan itu. kesepakatan yang sudah ditandatangani pada
(B) Doni sakit hati karena tidak dapat tahun 2009.
memenangkan pertandingan itu.
(C) Doni tidak mendapat hasil apa pun dari
pertandingan.
(D) Doni tidak mendapat apa-apa karena tidak
dapat memenangkan pertandingan itu.
(E) Doni frustrasi karena tidak dapat
memenangkan pertandingan itu.
38. Penulisan kata-kata dalam kalimat berikut ini
benar, KECUALI ...

(A) Mata air pegunungan itu sangat jernih.


(B) Pada musim hujan matahari tidak terasa terlalu
panas.
(C) Ia mengambil sejumlah mata kuliah umum
pada semester ini.
(D) Banjir di desa itu tingginya semata-kaki.
(E) Polisi sedang memata-matai pelaku kejahatan
itu.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 223
BAHASA INGGRIS
Another of the processes that affects the number of species on earth is extinction, which refers to the situation in
which a species ceases to exist. When environmental conditions change, a species needs to adapt to the new
environmental conditions, or it may become extinct. Extinction of a species is not a rare occurrence but is instead a
rather commonplace one: it has been estimated that more than 99 percent of the species that have ever existed have
become extinct. Extinction may occur when a species fails to adapt to evolving environmental conditions in a limited
area, a process known as background extinction. In contrast, a broader and more abrupt extinction, known as mass
extinction, may happen as a result of a catastrophic event or global climatic change. When such event or change occurs,
some species are able to adapt to the new environment, while those that are unable to adapt become extinct. From fossil
evidence, it appears that at least five great mass extinctions have occurred; the last mass extinction occurred 65 million
years ago, when the dinosaurs became extinct after 140 million years of existence on earth, marking the end of the
Mesozoic Era and the beginning of the Cenozoic Era.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 sampai


nomor 42.

41. What is the topic of the paragraph?

(A) Environmental factors related to extinction


(B) The extinction of species
(C) Background extinction
(D) Species’ability to adapt
(E) Factors affecting the number of species
42. The paragraph preceding this passage most
probably discusses _____.

(A) natural conditions that contributed to the


process of extinction
(B) types of species that lived during the Mesozoic
Era
(C) how species adapted to the environment in the
Cenozoic Era
(D) the reasons why extinction couldn’t be avoided
(E) a different factor that influences the total
population of species

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 223
The unmistakable buzz of a bumblebee is one of the quintessential sounds of British summertime. However, this
slender sound and faint utterance is under threat because bumblebees are in crisis. Of the 25 species native to Britain,
three have already been declared extinct, five are designated UK Biodiversity Action Plan priority species, and many
more have undergone major range contractions. The great yellow bumblebee, Bombus distinguendus, for example, is
now restricted to northern Scotland, Orkney and the Hebrides, and the shrill carder bee, Bombus sylvarum, which was
once common throughout southern Britain, now exists only in seven small groups. In addition, as these populations
become more isolated they can become inbred, which increases the risk of further extinctions.
At the end of summer all the bumblebees in a colony die, apart from the virgin queens who mate and then leave the
nest to hibernate over winter. In the spring a queen will make a new nest, lay eggs and then raise the first batch of
workers. This annual cycle depends on there being enough pollen and nectar to sustain the queen as she establishes her
nest and team of workers as the colony grows. Pollen is a protein-rich fuel that is key to helping over-wintered queens to
kickstart their reproductive systems ready and for the development of larvae. Nectar, on the other hand, is a sugar-rich
fuel which is converted to honey to feed adult bees. The bees make honey by adding to the nectar in their honey sacs an
enzyme called invertase, which converts sucrose sugars to a mixture of glucose and fructose. Once the workers are
developed, they take over the foraging and the queen concentrates on laying eggs. Later in the year, if the colony has
been successful and reaches a large enough size, the queen will produce male eggs and some female eggs are raised as
new queens.
A lack of resources is thought to be the critical factor that is affecting bumblebee populations, and it is related to the
loss of wild flowers, both in the countryside and in vast areas of suburban gardens. The biggest impact has been the
availability of food and drink, in particular the continuity of supplies throughout the colony cycle. Although nectar is
available from a wide range of plants, the bees can be much more choosy about where they collect pollen from,
sometimes restricting this to very few flowering plants. In Scotland, overwintered queens of the declining and beautiful
bilberry bumblebee focus on bilberry in spring. Other species may focus on legumes such as red clover and bird’s-foot
trefoil. Sadly, because the UK has lost 98% of its flower-rich grasslands, this has been devastating for some bumblebee
species.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 43 sampai 45. The word ’developed’ in line 15 can best be
nomor 47. replaced by _____.

43. What is the best title of the passage? (A) advanced (D) ready
(A) The Lifecycle of Bumblebees (B) mature (E) large enough
(C) old
(B) Special Species of Bumblebees
46. Which of the following statements about the
(C) The Declining Bumblebee Population
passage is FALSE?
(D) Sources of Food and Drink for Bumblebees
(E) The Survival Techniques of a Bumblebee (A) When the colony has been thriving and reached
Colony a sufficient size, the queen will lay male eggs.
(B) Some female eggs are laid to produce new
44. What can be inferred from the passage about the queen bees.
lifecycle of bumblebees?
(C) The declining population of bumblebees has
(A) The new workers are brought up by the male been attributed to the inadequate food resource.
bees. (D) Nectar and pollen are still widely available even
(B) Bumblebees hibernate throughout winter to for the choosy species of bumblebees.
survive. (E) A large percentage of the UK area has lost its
(C) The virgin queens survive the summer and then ability to supply food for bumblebees.
continue the reproduction.
(D) All the bumblebees in a colony die when
summer ends.
(E) The continuation of the lifecycle depends on the
skill of the queens in collecting food.

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 223
47. Why did the writer mention the queens of bilberry
bumblebee?

(A) To describe how a bumblebee may look like


(B) To give example of bees which can survive the
winter
(C) To show one species of bees whose food
resource is declining
(D) To give an example of a species of bumblebees
which is declining
(E) To give an example of bees which are very
selective about source of pollen

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 223
Food additives play a vital role in today’s bountiful and nutritious food supply. They allow our growing urban
population __(48)__ a variety of safe and tasty foods year-round. They also make possible an array of __(49)__ foods
without the inconvenience of daily shopping. Although salt, baking soda, vanilla and yeast are commonly used in food
today, many people tend to think of any additive as complex __(50)__ compounds added to foods. __(51)__ , all food
additives are carefully regulated by federal authorities and various international organizations to __(52)__ that foods are
safe to eat and are accurately labeled.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 48 sampai


nomor 52.

48. ...

(A) enjoyment
(B) enjoying
(C) to be enjoyed
(D) to enjoy
(E) be enjoyed
49. ...

(A) convenient (D) convention


(B) convenience (E) conventional
(C) conveniently
50. ...

(A) chemist (D) chemist’s


(B) chemistry (E) chemicals
(C) chemical
51. ...

(A) Unexpectedly
(B) As you would expect
(C) Apparently
(D) Needless to say
(E) Surprisingly
52. ...

(A) ensure (D) enhance


(B) enlighten (E) encourage
(C) enforce

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 223
Anyone can buy the shares of a quoted company. They are freely bought and sold in a special market - the Stock
Exchange. When a company wishes __(54)__, it applies to the Stock Exchange for a quotation, which is a statement of the
share price. If the application is successful, the Stock Exchange deals in its shares and publishes __(55)__ price each day.
There are three main reasons why companies obtain a quotation. First, many companies need __(56)__. For
example, they want to build a bigger factory or produce a new range of goods. To finance this, they could try to get the
money from a bank. But perhaps they have already borrowed heavily, so they do not want to __(57)__. Secondly, there
are companies which have been built up by their owners over the years. As the owner gets older, he does not want all his
money to be tied up in the business. Therefore, he sells part of the company to the public.
Finally, there is the type of business which started many years ago. It __(58)__ a large company and its shares are
spread among various members of a family. Some __(59)__ have no interest in the company, while others have different
ideas about how to run it. Shareholders disagree strongly, so it becomes difficult to run the company properly. In such a
case, the only solution may be to obtain a quotation on the Stock Exchange.
There is one reason why the owners of a company may not wish to obtain a quotation. If the directors are the only
shareholders in their company, they may be getting substantial benefits from it. For example, the business may own
things like the directors’ houses, their cars and even their wives’ cars. It pays perhaps for their petrol and holidays,
__(60)__ are business expenses. In this case, it may be better not to become a quoted company.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 53 sampai 57. ....


nomor 60.
(A) increase their debt
53. This sentence "Therefore, he sells part of the (B) pay off their money
company to the public." should be ....
(C) cancel their shares
(A) the last sentence of paragraph 1 (D) repay their debt
(B) the last sentence of paragraph 2 (E) clear their business
(C) the last sentence of paragraph 3 58. ....
(D) the first sentence of paragraph 4
(A) is now becoming
(E) the last sentence of paragraph 4
(B) now becomes
54. ....
(C) had become
(A) to quote (D) will become
(B) to be quoting (E) has now become
(C) quoting 59. ....
(D) to be quoted
(A) should (D) may
(E) quoted
(B) have to (E) must
55. .... (C) can
(A) its (D) our 60. ....
(B) their (E) your (A) that (D) why
(C) his (B) where (E) what
56. .... (C) which
(A) to expand money to raise their business
(B) to expand their business to raise money
(C) to raise money to expand their business
(D) to raise business to expand their money
(E) to expand money by raising their business

c Universitas Indonesia
Halaman 12 dari 12 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN DASAR
• Matematika Dasar
• Bahasa Indonesia
• Bahasa Inggris

224

Universitas Indonesia
2012
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 13 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

224 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 224
MATA UJIAN : Matematika Dasar, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris
TANGGAL UJIAN : 8 JULI 2012
WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 4. Nilai x yang memenuhi
nomor 18. 2 log x ≤ log(3x + 7) + 2 log 2 adalah ....
1 (A) −2 ≤ x ≤ 14
1. Jika cos(2x) + cos(4x) = , maka
2
sin(4x) + 2 sin(6x) + sin(8x) = .... (B) −2 ≤ x ≤ 0
(C) 0 < x ≤ 14
(A) sin(2x) + sin(4x)
(D) −2 < x < 0
(B) sin(x) + sin(2x)
(E) 0 ≤ x ≤ 14
(C) cos(x) + cos(2x) p √ p √
(D) cos(2x) + cos(4x) 5+2 x− 5−2 x
5. lim √ = ....
x→0 x
(E) sin(2x) + cos(4x)
2
2. Jika setiap anggota dari himpunan 5, 6, 7, ..., 20 (A) √
dikalikan dengan setiap anggota dari himpunan 21, 2 5

22, ..., 30, maka penjumlahan dari semua hasil kali (B) 2 5
tersebut adalah .... 2√
(C) 5
5
(A) 49500 (D) 51000 4
(B) 50000 (D) √
(E) 51500 5 5
(C) 50500 4√
(E) 5
3. Diketahui f (x) = ax2 + (b + 1)x − (a + b + 1) 5
memotong sumbu-x di dua titik yang berbeda. Jika 6. Jika diketahui tan 2α + cot α = 0 untuk
f (x) dibagi x mempunyai sisa −(a + 6), maka a 0◦ < α < 180◦ , maka nilai sin 2α = ....
dipenuhi oleh ....
(A) −1 (D) 0,5
(A) a < −3 atau a > 3
(B) −0, 5 (E) 1
(B) −3 < a < 3
(C) 0
(C) a 6= −3
(D) a < −2 atau a > 8
(E) −2 < a < 8

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 224
7. Diketahui sebuah segitiga mempunyai tinggi t 10. Jikapenyelesaian dari pertidaksamaan
satuan dan alas a satuan. Dengan ukuran tinggi π π
tan x + ≥ −1 untuk − < x < π adalah
bertambah x satuan terbentuk segitiga baru. 3 2
aπ ≤ x ≤ bπ atau cπ ≤ x < dπ, maka nilai dari
Berapa alas harus dikurangi supaya luas segitiga c
baru sepertiga dari segitiga semula? a − d + = ....
b
ax 3
(A) (A) −
t+x 2
a+x 5
(B) (B) −
3(t + x) 8
a+x 9
(C) (C)
6(t + x) 8
a(2t + 3x) 5
(D) (D)
3(t + x) 4
15
a(3t + 2x) (E)
(E) 4
3(t + x)
 11. Jika garis singgung parabola y = 4x − x2 di titik
2 1 M (1, 3) juga merupakan garis singgung
8. Jika matriks A = , maka matriks B yang √ parabola
3 5 y = x2 − 6x + k, maka nilai dari 5 − k − 1 adalah
memenuhi A + B T = (A − B)T adalah .... ....
 
2 3 (A) 0 (D) 3
(A)
1 5
  (B) 1 (E) 4
0 2 (C) 2
(B)
−2 0
  12. Jika f (0) = 0 dan f 0 (0) = 2, maka turunan dari
0 −2
(C) f (f (f (f (f (f (x)))))) di x = 0 adalah ....
2 0
(A) 128 (D) 16
 
0 1
(D)
−1 0 (B) 64 (E) 8
(C) 32
 
0 −1
(E)
1 0 13. Jika diketahui x dan y adalah bilangan riil dengan
x
9. A dan B berjalan menuju C dari dua tempat yang x > 1 dan y > 0. Jika xy = xy dan = x5y , maka
y
berbeda dengan waktu yang sama. Jika
x2 + 3y = ....
∠CAB = 30o dan ∠CBA = 45o , maka
perbandingan kecepatan A dengan kecepatan B
(A) 29 (D) 26
agar mereka sampai di C pada saat yang
bersamaan adalah .... (B) 28 (E) 25
√ (C) 27
(A) 1 : 2 14. Titik yang memaksimumkan 3x + 2y yang

(B) 2 : 1 memenuhi sistem pertidaksamaan linier
√ √
(C) 2 : 3 y ≤ 2x, y ≥ 20, x + y ≤ 60 adalah ....
√ √
(D) 3 : 2 (A) (10, 20) (D) (60, 0)

(E) 3 : 1 (B) (40, 20) (E) (0, 60)
(C) (20, 40)

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 224
15. 3 orang siswa kelas X, 4 orang siswa kelas XI dan 2 18. Sebuah kotak berisi 2 koin Rp200, 4 koin Rp500, dan
orang siswa kelas XII dipanggil ke ruang kepala 6 koin Rp1000. 6 koin diambil tanpa pengembalian,
sekolah. Kepala sekolah akan menunjuk 2 orang di mana setiap koin memiliki peluang terpilih yang
siswa sebagai ketua dan sekretaris mewakili sama. Peluang bahwa enam koin yang terambil
sekolah untuk mengikuti rapat teknis porseni memiliki jumlah minimal Rp5000 adalah ....
tingkat kabupaten. Peluang terpilih keduanya dari
kelas yang berbeda dan ketua harus berasal dari 37
(A)
kelas yang lebih tinggi dari sekretaris adalah .... 924
91
7 (B)
(A) 924
36 127
13 (C)
(B) 924
36 132
14 (D)
(C) 924
36 262
20 (E)
(D) 924
36
26
(E)
36
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 19 sampai
16. Nilai rata-rata matematika di suatu kelas yang
nomor 20.
jumlah siswanya 22 orang adalah 5 dengan
jangkauan 4. Jika nilai siswa yang paling rendah 19. Diberikan (x − 1)2 (x − 4)2 < (x − 2)2 .
dan yang paling tinggi tidak disertakan, maka nilai Himpunan penyelesaian dari pertidaksamaan
rata-ratanya berubah menjadi 4,9. Nilai siswa yang tersebut adalah ....
tertinggi adalah ....
 √ √
(1) x|2 − 2 < x < 3 − 3
(A) 7 (D) 8,5  √ √
(2) x|3 − 3 < x < 3 + 3
(B) 7,5 (E) 9  √ √
(C) 8 (3) x|2 + 2 < x < 3 + 3
 √ √
17. Jika kedua akar persamaan px2 + 8x + 3p = 0 (4) x|x < 2 − 2 atau x > 3 + 3
bernilai negatif, maka jumlah kuadrat kedua 20. Apabila k = x + y, maka k 2 − k = 1 dan apabila
akar-akar tersebut akan bernilai .... k = x − y, maka k 2 + k = 1, maka x + y = ....
(A) maksimum 30 1 1√
(1) + 5
(B) minimum 30 2 2
(C) minimum 6 1
(2)
2
(D) maksimum 6 1 1√
(E) minimum −15/2 (3) − 5
2 2
1√
(4) 5
2

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 224
BAHASA INDONESIA
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 sampai 24. (1) Salah satu janji Benigno Aquino dalam
nomor 40. kampanye presiden adalah memberantas korupsi
yang begitu parah menggerogoti Filipina. (2) Janji
21. Kalimat berikut ditulis dengan huruf kapital yang itu ternyata manjur. (3) Ia terpilih menjadi presiden
benar, KECUALI ... Filipina menggantikan Goria Macapagal-Arroyo.
(4) Diakuinya, tidak mudah membersihkan Filipina
(A) Bila berkunjung ke Makassar, Ibu Kota Provinsi dari praktik korupsi. (5) Apalagi menurut Political
Sulawesi Selatan, jangan lupa mampir di toko and Economic Risk Consultacy, Filipina merupakan
cenderamata. negara terkorup keempat dari enam belas negara di
(B) Sepanjang perjalanan, kapal yang kami Asia Tenggara.
tumpangi ke Kepulauan Krakatau terus Kalimat yang memuat fakta adalah ...
diguncang gelombang.
(C) Kebebasan dapat Anda rasakan saat bersepeda (A) kalimat 1, 3, dan 4.
di jalan Lingkar Luar Jakarta. (B) kalimat 1, 3, dan 5.
(D) Perjalanan kami lanjutkan ke Desa Pandes (C) kalimat 4 dan 5.
Sempokan.
(D) kalimat 1 dan 3.
(E) Di antara dominasi warna terakota keramik
dan gerabah yang memenuhi sisi jalan, kami (E) semua kalimat
menemukan Toko Hasta Kreasi yang menjual 25. Ia tidak peduli jika karyanya mulai banyak ditiru,
patung keramik. tetapi konsumennya tetap bisa membedakan mana
buatannya.
22. Kata gabung yang ditulis secara tepat adalah ...
Kalimat di atas dapat diperbaiki dengan ...
(A) model linear; orang tua; olahraga.
(A) mengganti kata tetapi dengan supaya serta
(B) persegi panjang; bumi putera; olah raga. menghilangkan tanda koma.
(C) puspa warna; radioaktif; saptapesona. (B) menambahkan kata meskipun pada awal
(D) simpang empat; rumah sakit; darma siswa. kalimat.
(C) mengganti kata ia dengan dia.
(E) acap kali; bea siswa; kaca mata.
(D) mengganti kata tetapi dengan karena serta
23. Gedung Museum Perumusan Naskah Proklamasi menghilangkan tanda koma.
yang pernah menjadi rumah Laksamana Maeda itu
(E) menghilangkan kata tetapi serta mengganti
memiliki bunker di halaman belakang.
tanda koma dengan titik koma.
Gagasan utama kalimat tersebut adalah ...

(A) Gedung Museum Perumusan Naskah


Proklamasi menjadi rumah Laksamana Maeda.
(B) Gedung Museum Perumusan Naskah
Proklamasi memiliki bunker.
(C) Gedung Museum Perumusan Naskah
Proklamasi.
(D) Rumah Laksmana Maeda memiliki bunker di
halaman belakang.
(E) Museum Perumusan Naskah Proklamasi
adalah rumah Laksamana Maeda.

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 224
26. ... . Pendangkalan ini mengakibatkan daya 28. Orang Buton memiliki tradisi perjodohan yang
tampung sungai berkurang. Akibatnya, dengan disebut pekande-kandea. Acara tersebut
volume air yang dihasilkan dari tingginya merupakan pertemuan muda-mudi karena pada
intensitas hujan yang seyogianya belum melampaui acara itu remaja putra dan putri dapat saling kenal
daya tampung sungai sudah bisa terjadi banjir. dan pandang. Prosesinya pun mendapat restu dari
Tambahan lagi, air yang seharusnya masuk ke masyarakat. Masyarakat menyiapkan talam
dalam tanah terlebih dahulu ternyata harus segera berisikan makanan tradisional, yang dikumpulkan
menuju sungai karena tanahnya telah menjadi pada sebuah tempat. Talam-talam itu dijaga anak
padat akibat berbagai aktivitas. gadis yang belum menikah. Setelah pelaksana
Kalimat yang tepat sebagai kalimat pertama menyatakan acara dimulai, para remaja putra
paragraf di atas adalah ... datang mencari gadis pilihannya, lalu
menyampaikan isi hatinya melalui pantun.
(A) Banjir tidak hanya terjadi jika hujan besar, tetapi Kemudian, para remaja putra akan memberikan
juga jika terjadi pendangkalan sungai. hadiah. Jika berlanjut, jalinan cinta terjadi antara
(B) Erosi dan sedimentasi yang besar dapat mereka.
menyebabkan pendangkalan sungai. Simpulan dari kutipan di atas adalah ...
(C) Penggundulan hutan memicu terjadinya banjir
(A) Muda-mudi Buton dapat mencari jodoh
sebagai akibat pendangkalan.
melalui acara tradisi perjodohan.
(D) Intensitas hujan saat ini jauh berkurang, namun
(B) Jalinan cinta antara muda-mudi Buton diatur
dikhawatirkan mengakibatkan pendangkalan
oleh masyarakat.
sungai.
(C) Acara tradisi perjodohan juga berperan
(E) Pendangkalan sungai dapat menimbulkan
memperkenalkan adat-istiadat.
bencana, khususnya banjir.
(D) Para remaja putri Buton dapat
27. Stasiun Kereta Api Jakarta Kota diresmikan pada 8 memperkenalkan pakaian tradisional Buton.
Oktober 1929 oleh Gubernur Jenderal JHR A.C.D. (E) Semua putra dan putri Buton datang pada acara
de Graaf. Stasiun Kereta Api Jakarta Kota disebut pekande-kandea.
pula Stasiun Beos. Kemungkinan besar nama itu
berasal dari kependekan Bataviasche Ooster 29. Kemarahan dapat meningkatkan kemungkinan
Spoorweg Maatschapij (Maskapai Angkutan Kereta terjadinya serangan jantung. Hal ini disebabkan
Api Batavia Timur). Mungkin pula nama tersebut oleh pelepasan hormon stres akibat marah. Selain
berasal dari singkatan Batavia en Omstreken itu, kemarahan membuat sel-sel otot jantung
(Batavia dan sekitarnya) karena kereta api itu membutuhkan banyak oksigen dan menyebabkan
beroperasi di Batavia dan sekitarnya. Selain Beos, kekentalan pada darah meningkat. Keadaan
masih ada nama lain, yaitu Batavia Zuid, yang tersebut membuat detak jantung meningkat
berarti Stasiun Batavia Selatan. Kebetulan, pada melebihi batas wajar dan menyebabkan naiknya
akhir abad ke-19, Batavia sudah mempunyai lebih tekanan darah. Apabila keadaan ini terjadi, Anda
dari dua stasiun. Salah satunya adalah Batavia dapat mengalami serangan jantung mendadak.
Noord (Batavia Utara) di sebelah selatan Museum Informasi yang terdapat pada bacaan di atas adalah
Sejarah Jakarta. ...
Berdasarkan bacaan di atas, penulis hendak ...
(A) Peluang serangan jantung dapat naik karena
(A) menjelaskan asal-usul nama Stasiun Kereta Api amarah.
Jakarta Kota. (B) Kita perlu mengendalikan amarah agar tidak
(B) menerangkan saat peresmian Stasiun Kereta terserang jantung.
Api Jakarta Kota. (C) Kemarahan membuat sel-sel otot jantung
(C) menunjukkan sejarah pendirian Stasiun Kereta membutuhkan banyak oksigen dan
Api Jakarta Kota. menyebabkan kekentalan pada darah
meningkat.
(D) menceritakan berbagai nama lain Stasiun
Kereta Api Jakarta Kota. (D) Kemarahan membuat detak jantung meningkat
melebihi kewajaran.
(E) memaparkan sejarah pendirian stasiun kereta
api pada awal abad ke-20. (E) Kemarahan menyebabkan naiknya tekanan
darah.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 224
30. Kepercayaan adalah hal penting dalam kehidupan 32. (1) Saat ini, energi listrik telah menjadi kebutuhan.
sosial seseorang. Dalam interaksi antarpribadi, (2) Saat ini, energi listrik sulit terpisahkan dari
kepercayaan adalah modal untuk mendongkrak segala aktivitas sehari-hari.
rasa percaya diri, respek, serta kesediaan untuk Hasil penggabungan yang tepat dari kedua kalimat
mendengar dan berhubungan. Kepercayaan juga di atas adalah ...
mendorong orang untuk bekerja lebih keras, lebih
cerdas, dan lebih aktif. Dengan modal kepercayaan, (A) Saat ini, energi listrik telah menjadi kebutuhan
penerimaan dari lingkungan akan lebih tinggi. Jika sehingga sulit terpisahkan dari aktivitas
kepercayaan itu hilang, riwayat seseorang di sehari-hari.
lingkungan sosial akan selesai. (B) Pada saat energi listrik telah menjadi
Gagasan utama kutipan tersebut adalah ... kebutuhan, maka sulit dipisahkan dari aktivitas
sehari-hari.
(A) Kepercayaan adalah modal untuk (C) Saat ini, energi listrik telah menjadi kebutuhan
mendongkrak rasa percaya diri, respek, yang sulit dipisahkan dari aktivitas sehari-hari.
serta kesediaan. (D) Energi listrik telah menjadi kebutuhan karena
(B) Kepercayaan mendorong orang untuk bekerja sulit dipisahkan dari aktivitas sehari-hari.
lebih keras, lebih cerdas, dan lebih aktif.
(E) Energi listrik tidak terpisahkan dari aktivitas
(C) Kepercayaan adalah hal penting dalam sehari-hari karena telah menjadi kebutuhan.
kehidupan sosial seseorang.
(D) Dengan modal kepercayaan, penerimaan dari 33. Di antara kalimat-kalimat berikut, kalimat yang
lingkungan akan lebih tinggi. efektif adalah ...
(E) Riwayat seseorang di lingkungan sosial akan (A) Walaupun Liverpool mendominasi
selesai jika kepercayaan hilang. pertandingan, tetapi tidak menghasilkan
31. Sektor pertanian dituntut mendukung sektor gol selama 90 menit.
industri yang menjadi prioritas dengan (B) Meskipun hari ini langit sangat gelap dan
menyediakan bahan baku dan pangan murah bagi terdengar gemuruh petir, namun hujan juga
para pekerja di kota. Inilah praktik ekonomi yang tidak turun.
bias urban. (C) Bagi Sutamaya, merakit hiasan dinding
Dalam kalimat tersebut bias urban mengandung berukuran panjang sekitar 40 cm dan 20 cm, ia
maksud ... hanya memerlukan waktu dua jam.
(D) Status Gunung Merapi meningkat dari aktif
(A) condong ke kota. normal menjadi waspada seiring dengan
(B) bersifat urbanisme. peningkatan jumlah gempa seminggu
(C) menyimpang ke kota. sebelumnya.
(D) berbelok dari ke kota. (E) Ada pula sebagian warga yang berziarah
keliling, pengunjung di berbagai lokasi, dan
(E) menjurus ke urban. melanjutkan ke Gunung Santri.

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 224
34. Di antara kalimat-kalimat berikut, kalimat yang 36. Simpulan yang tepat dari seluruh isi tabel berikut
baku adalah ... adalah ...

(A) Kondisi saat ini adalah tingkatan dari minat


mahasiswa mengonsumsi yoghurt cukup Tahun
tinggi. 2007 2008 2009
Jumlah Angkatan Kerja 558.123 884.030 972.433
(B) Ada beberapa alasan mahasiswa membeli Jumlah Pengangguran 53.618 48.325 57.899
yoghurt di tempat itu, yaitu karena sikap
Jumlah Lapangan Kerja 17.691 19.200 21.239
pelayan yang ramah dan tempat yang cozy.
(C) Meskipun persentase mahasiswa yang rutin (A) Jumlah angkatan kerja tidak sebanding dengan
membeli yoghurt cukup besar, masih saja jumlah lapangan kerja.
menemukan beberapa kendala. (B) Jumlah pengangguran mengalami penurunan
(D) Para mahasiswa menyukai rasa yoghurt yang pada tahun 2008.
memiliki beberapa rasa, seperti rasa jeruk, (C) Jumlah angkatan kerja tidak pernah mengalami
mangga, dan lain-lain. penurunan.
(E) Yoghurt yang dijual di tempat itu disukai para (D) Jumlah angkatan kerja sesuai dengan jumlah
mahasiswa karena harganya terjangkau. lapangan kerja
35. Memet Achmat Surahman berbicara menggelegak (E) Jumlah angkatan kerja dan lapangan kerja terus
dan matanya memerah ketika serombongan orang meningkat.
dari Dewan Pemerhati Kehutanan dan Lingkungan
37. Penulisan kata yang tidak tepat terdapat pada
Tatar Sunda menemuinya di kampungnya, Blok
kalimat ...
Gunung Masigit, Kecamatan Pasir Jambu,
Kabupaten Bandung, Jawa Barat. (A) Apabila keadaan mengizinkan, tahun depan
Gagasan utama kalimat tersebut adalah ... saya akan kuliah.
(A) Memet Achmat Surahman berbicara (B) Anak kecil pun sudah mengerti, apalagi orang
menggelegak. dewasa.
(B) Memet Achmat Surahman ditemui
(C) Ada kalanya hidup ini mengalami pasang naik.
serombongan orang. (D) Manalagi yang harus saya kerjakan?
(C) Memet Achmat Surahman berbicara (E) Manakala saya sehat, saya akan mengunjungi
menggelegak dan matanya memerah. kamu.
(D) Serombongan orang menemui Memet Achmat 38. Kita harus ... memecahkan masalah ... di Tanah Air.
Surahman. Kata-kata yang tepat untuk melengkapi kalimat di
(E) Memet Achmat Surahman tinggal di Blok atas adalah ...
Gunung Masigit.
(A) bersatu-padu; persepak-bolaan
(B) bersatu-padu; persepak bolaan
(C) bersatu padu; persepak-bolaan
(D) bersatu padu; persepakbolaan
(E) bersatupadu; persepakbolaan

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 224
39. Salah satu penyebab sepinya penonton di stadion
dalam kejuaraan sepak bola adalah kwalitas
pertandingan yang belum baik. Dalam hal ini
pihak pelatih dan ofisial juga bertanggung jawab
membentuk team yang andal.
Kata yang penulisannya tidak sesuai dengan EYD
adalah ...

(A) pihak dan sepak bola.


(B) stadion dan andal.
(C) kwalitas dan team.
(D) stadion dan ofisial.
(E) pihak dan bertanggung jawab.
40. Bilangan yang ditulis secara tidak tepat terdapat
dalam kalimat ...

(A) Di antara dua puluh komoditas yang mendapat


subsidi di AS, yang terbesar adalah beras,
jagung, dan kapas.
(B) Diperkirakan 85–90% perdagangan produk
pertanian dikontrol lima MNC (multi national
corporation).
(C) Andi mendapat peringkat ke-II dalam lomba
mengarang esai di kampusnya.
(D) Tiga orang meninggal dalam kecelakaan di Tol
Bandara Sukarno-Hatta.
(E) Mahasiswa yang tidak masuk dua orang.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 224
BAHASA INGGRIS
_______________ To some extent the comparison is apt, and to a degree it is helpful in understanding what an actor
does when he is creating and performing a role. With his kings and queens, his cowboys and Indians, or his spacemen,
the child projects himself into a make-believe world. From his imagination—triggered by his own experience, limited
though it may be—he provides circumstances of time, place, and relationships between the characters. He then
proceeds to behave, that is, to speak and to perform physical actions, in a manner that he believes is appropriate to these
circumstances. If the game is to prove interesting, these circumstances must provide a reason for carrying out the
actions. He has to rescue the princess from the enchanted castle, or rid the town of dangerous bandits, or get his
spaceship into orbit without being detected by the enemy. A child with imagination can become involved in such a
game to the extent that it has for him a degree of reality, and he may become resentful of adults who intrude into his
make-believe world.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 sampai


nomor 42.

41. The paragraph should begin with ____

(A) Children are similar to excellent actors.


(B) Artists are similar to children.
(C) Acting is often compared to children’s
make-believe games.
(D) Creativity and games are the foundation of
acting.
(E) Actors and children have many things in
common.
42. The paragraph following the above most likely
discusses _____.

(A) children’s vast imagination


(B) the privacy of make-believe world of children
(C) adults’ resentful reaction toward children’s
imagination
(D) examples of games which may be taken as
reality by children
(E) how to restrict children’s imagination

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 224
The unmistakable buzz of a bumblebee is one of the quintessential sounds of British summertime. However, this
slender sound and faint utterance is under threat because bumblebees are in crisis. Of the 25 species native to Britain,
three have already been declared extinct, five are designated UK Biodiversity Action Plan priority species, and many
more have undergone major range contractions. The great yellow bumblebee, Bombus distinguendus, for example, is
now restricted to northern Scotland, Orkney and the Hebrides, and the shrill carder bee, Bombus sylvarum, which was
once common throughout southern Britain, now exists only in seven small groups. In addition, as these populations
become more isolated they can become inbred, which increases the risk of further extinctions.
At the end of summer all the bumblebees in a colony die, apart from the virgin queens who mate and then leave the
nest to hibernate over winter. In the spring a queen will make a new nest, lay eggs and then raise the first batch of
workers. This annual cycle depends on there being enough pollen and nectar to sustain the queen as she establishes her
nest and team of workers as the colony grows. Pollen is a protein-rich fuel that is key to helping over-wintered queens to
kickstart their reproductive systems ready and for the development of larvae. Nectar, on the other hand, is a sugar-rich
fuel which is converted to honey to feed adult bees. The bees make honey by adding to the nectar in their honey sacs an
enzyme called invertase, which converts sucrose sugars to a mixture of glucose and fructose. Once the workers are
developed, they take over the foraging and the queen concentrates on laying eggs. Later in the year, if the colony has
been successful and reaches a large enough size, the queen will produce male eggs and some female eggs are raised as
new queens.
A lack of resources is thought to be the critical factor that is affecting bumblebee populations, and it is related to the
loss of wild flowers, both in the countryside and in vast areas of suburban gardens. The biggest impact has been the
availability of food and drink, in particular the continuity of supplies throughout the colony cycle. Although nectar is
available from a wide range of plants, the bees can be much more choosy about where they collect pollen from,
sometimes restricting this to very few flowering plants. In Scotland, overwintered queens of the declining and beautiful
bilberry bumblebee focus on bilberry in spring. Other species may focus on legumes such as red clover and bird’s-foot
trefoil. Sadly, because the UK has lost 98% of its flower-rich grasslands, this has been devastating for some bumblebee
species.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 43 sampai 45. The word ’undergone’ in line 4 can best be replaced
nomor 47. by ____.

43. What is the best title of the passage? (A) dealt with (D) experienced
(A) The Bumblebees’ Life Cycle (B) confronted (E) coped with
(C) estimated
(B) The Different Bumblebee Species
46. Which of the following statements about the
(C) A Drop in Bumblebees Population
passage is FALSE?
(D) The Responsibilities of a Bumblebee Queen
(E) The Impacts of the Loss of the UK’s Grasslands (A) When the colony has been thriving and reached
a sufficient size, the queen will lay male eggs.
44. What can be inferred from the passage about the (B) Some female eggs are laid to produce new
lifecycle of bumblebees? queen bees.
(A) The new workers are brought up by the male (C) The declining population of bumblebees has
bees. been attributed to the inadequate food resource.
(B) Bumblebees hibernate throughout winter to (D) Nectar and pollen are still widely available even
survive. for the choosy species of bumblebees.
(C) The virgin queens survive the summer and then (E) A large percentage of the UK area has lost its
continue the reproduction. ability to supply food for bumblebees.
(D) All the bumblebees in a colony die when
summer ends.
(E) The continuation of the lifecycle depends on the
skill of the queens in collecting food.

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 224
47. Why did the writer mention the queens of bilberry
bumblebee?

(A) To describe how a bumblebee may look like


(B) To give example of bees which can survive the
winter
(C) To show one species of bees whose food
resource is declining
(D) To give an example of a species of bumblebees
which is declining
(E) To give an example of bees which are very
selective about source of pollen

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 224
Bungee jumping might seem frightening. But it is a very safe __(48)__ if you go to a well-established bungee jump
company. People who work for bungee operators usually have a great deal of training and experience. They use very
strong and carefully made rubber ropes. They choose a rope based on the jumper’s body weight. This is so they can
manage how much the rope stretches __(49)__ the person falls. The rope that is attached through a harness device tied
around the jumper’s ankles. Often, operators use a body harness as well. This is so that you have twice the protection in
case one harness breaks. Good bungee operators make sure the __(50)__ is in excellent condition. They should also do
several checks to make sure all ropes, harnesses and ties are correctly attached. It is important to remember that this
sport is not safe for everyone. People who have high blood pressure or a heart condition __(51)__ try jumping. People
with back or knee injuries or who suffer from epilepsy should also avoid this sport. And remember, __(52)__ you do not
feel like experiencing it yourself, you can always watch other people jump.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 48 sampai


nomor 52.

48. ...

(A) actor (D) activity


(B) action (E) activation
(C) activator
49. ...

(A) when (D) before


(B) unless (E) so that
(C) after
50. ...

(A) thing (D) tool


(B) equipment (E) utensil
(C) machine
51. ...

(A) don’t have to


(B) would rather not
(C) should not
(D) cannot
(E) might not
52. ...

(A) if (D) despite


(B) unless (E) whether
(C) after

c Universitas Indonesia
Halaman 12 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 224
The issue of whether we should allow marine parks to stay open has been widely debated in our community
recently. It is an important issue because it __(54)__ fundamental moral and economic questions about the way we use
our native wildlife.
It has been argued that dolphin parks provide the only opportunity for much of the public to see marine mammals
(Smith, 1992). Most Australians, so this argument goes, live in cities and never get to see these animals. It is claimed that
marine parks allow the average Australian to appreciate our marine wildlife. However, as Smith states, dolphins, whales
and seals can be viewed in the wild at a number of places on the Australian coast. In fact, there are more places where
they can be seen in the wild than places where they can be seen in captivity. Moreover, most Australians would have to
travel less to get to these locations than they would have to get to the marine parks on the Gold Coast. In addition,
places where there are wild marine mammals do not charge an exorbitant entry fee - __(56)__ free
Dr Alison Lane, the director of the Cairns Marine Science Institute, contends __(57)__ we need marine parks for
scientific research (The Age, 19.2.93). She argues that much of our knowledge of marine mammals comes from studies
which were undertaken at marine parks. The knowledge which is obtained at marine parks, so this argument goes, can
be useful for planning for __(58)__. However, as Jones (1991) explains, park research is only useful for understanding
captive animals and is not useful for learning about animals in the wild. Dolphin and whale biology changes in marine
park conditions. Their diets are different, they have significantly lower life spans and they are __(59)__. In addition,
marine mammals in dolphin parks are trained and this means that their patterns of social behaviour are changed.
Therefore, research __(60)__ at marine parks is generally not reliable.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 53 sampai 57. ....


nomor 60.
(A) how (D) where
53. This sentence "A variety of different arguments (B) why (E) that
have been put forward about this issue." should be
.... (C) when
58. ....
(A) the first sentence of paragraph 1
(B) the last sentence of paragraph 1 (A) the mammal conservation of marine species
(C) the last sentence of paragraph 2 (B) the conservation of marine mammal species
(D) the first sentence of paragraph 3 (C) the mammal marine species conservation
(E) the last sentence of paragraph 3 (D) the species conservation of marine mammal
(E) the conservation from the species of marine
54. ....
mammal
(A) has concerned 59. ....
(B) is concerning (A) more prone to disease
(C) will concern (B) more immune to medicine
(D) concerns (C) more resistant to natural food
(E) concerned (D) more affected by weather changes
55. The word ’can’ in paragraph 2 is used to express .... (E) more touched by different social behaviour
(A) possibility (D) advice 60. ....
(B) ability (E) permission (A) undertakes
(C) certainty
(B) undertaking
56. ....
(C) undertaken
(A) it is (D) others are (D) to undertake
(B) we are (E) one is (E) to be undertaking
(C) they are

c Universitas Indonesia
Halaman 13 dari 13 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN IPS
• Ekonomi
• Sejarah
• Geografi
• IPS Terpadu

821

Universitas Indonesia
2012
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 11 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

821 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 821
MATA UJIAN : Ekonomi, Sejarah, Geografi, dan IPS Terpadu
TANGGAL UJIAN : 8 JULI 2012
WAKTU : 60 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 15


Mata Ujian SEJARAH nomor 16 sampai nomor 30
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 31 sampai nomor 45
Mata Ujian IPS TERPADU nomor 46 sampai nomor 60

EKONOMI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 3. Fungsi permintaan perusahaan monopoli adalah
nomor 9. P = 100 − 0, 5Q, sehingga penerimaan marginalnya
adalah ....
1. Jika diketahui data pendapatan negara Astina
adalah sebagai berikut: (A) −0, 5
(dalam miliar rupiah) (B) 100 − 0, 5Q2
PDB : Rp3.000
Pendapatan neto terhadap luar negeri : Rp 200 (C) 100−Q
Penyusutan barang modal : Rp 60 (D) 200 − 2Q
Pajak tak langsung : Rp 40 (E) −5Q
Pajak Perseroan : Rp 35
Laba ditahan : Rp 50 4. Apabila pendapatan konsumen meningkat, maka
Iuran asuransi : Rp 2 ....
Transfer payment : Rp 20
Pajak langsung : Rp 15 (A) kurva penawaran barang bergeser ke kanan
Berapakah Disposable Income warga negara Astina? (B) terjadi kenaikan permintaan atas barang
normal
(A) Rp2.608 miliar (C) terjadi penurunan pemintaan atas barang
(B) Rp2.613 miliar normal
(D) terjadi kenaikan permintaan barang inferior
(C) Rp2.615 miliar
(E) tidak terjadi perubahan kuantitas dan
(D) Rp2.718 miliar
permintaan barang
(E) Rp2.618 miliar
5. Dalam jangka panjang, perusahaan dalam pasar
2. Pernyataan yang BENAR di bawah ini adalah .... persaingan monopolistik akan memperoleh laba
normal. Hal ini terjadi pada saat ....
(A) Produk Domestik Bruto selalu lebih kecil dari
Produk Nasional Bruto (A) FC = VC (D) P = FC
(B) Produk Nasional Bruto selalu lebih kecil dari
Produk Domestik Bruto (B) AR = AC (E) P < MR
(C) Produk Nasional Bruto selalu lebih kecil dari (C) P = ATC
Pendapatan Disposabel
(D) Produk Nasional Neto selalu lebih kecil dari
Produk Domestik Neto
(E) Pendapatan Nasional selalu lebih kecil dari
Produk Nasional Neto

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 821
6. 9. Tabel berikut adalah data buku besar Perusahaan
Bola Boli. Seluruhnya adalah saldo normal (dalam
ribuan rupiah).

Utang Rp 600,00 Pendapatan Rp1.900,00


Dagang Jasa
Piutang Rp 900,00 Ekuitas Rp1.700,00
Dagang Pemilik
Investasi Rp1.100,00 Tanah Rp1.900,00
Kas Rp1.600,00 Beban Gaji Rp 500,00
Faktor apa yang mungkin dapat menyebabkan Prive Rp 200,00 Beban Rp2.000,00
pergeseran kurva supply dari S0 ke S1 , seperti yang Asuransi
digambarkan pada grafik di atas?
Berapakah total debit pada neraca saldo
(A) Perubahan selera konsumen perusahaan tersebut?
(B) Perubahan pendapatan konsumen
(A) Rp11.700.000,00
(C) Peningkatan harga barang
(B) Rp8.800.000,00
(D) Penurunan harga barang
(C) Rp8.200.000,00
(E) Kenaikan biaya produksi
(D) Rp5.500.000,00
7. Yang dimaksud dengan jumlah uang beredar M2 (E) Rp5.300.000,00
adalah ....

(A) uang kartal, uang giral, dan M1


(B) uang kartal, uang giral, deposito berjangka, dan Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 10 sampai
tabungan nomor 11.
(C) uang kartal, deposito berjangka, tabungan, dan
mata uang asing yang disimpan bank-bank 10. Para penjual di dalam pasar persaingan sempurna
umum merupakan price taker.
(D) uang kartal, uang giral, deposito berjangka,
SEBAB
tabungan, mata uang asing milik perusahaan
domestik Pada pasar persaingan sempurna barang yang
(E) uang kartal + deposito dijual homogen dan jumlah penjual sangat banyak
sehingga mereka tidak dapat memengaruhi harga
8. Jika Tailor Ani menjurnal transaksi pembayaran
pasar.
listrik sebesar Rp190.000,00 dengan mendebet
beban kebersihan dan mengkredit kas 11. Makanan merupakan kebutuhan primer bagi
Rp190.000,00, maka jurnal koreksi yang harus penduduk. Oleh karena itu, jika terjadi
dibuat adalah .... peningkatan harga, permintaan terhadap makanan
akan menurun secara drastis.
(A) (dr) beban listrik Rp190.000,00 dan (cr) beban
kebersihan Rp190.000,00 SEBAB
(B) (dr) beban kebersihan Rp190.000,00 dan (cr) Makanan memiliki elastisitas permintaan yang
beban listrik Rp190.000,00 sempurna.
(C) (dr) beban kebersihan Rp190.000,00 dan (cr) kas
Rp190.000,00
(D) (dr) kas Rp190.000,00 dan (cr) beban kebersihan
Rp190.000,00
(E) (dr) beban listrik Rp190.000,00 dan (cr) kas
Rp190.000,00

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 821
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 12 sampai
nomor 15.

12. Ketika Bank Indonesia melakukan kebijakan


moneter ekspansioner, maka ....

(1) money supply bertambah


(2) inflasi meningkat
(3) tingkat bunga turun
(4) pendapatan nasional pada tingkat full
employment
13. Faktor-faktor yang memengaruhi elastisitas suatu
barang adalah ....

(1) tersedianya barang substitusi


(2) proporsi pengeluaran untuk barang yang
bersangkutan terhadap pendapatan konsumen
(3) pokok tidaknya suatu barang terhadap
kebutuhan konsumen
(4) selera konsumen
14. Berikut ini adalah fungsi valuta asing, yaitu ....

(1) sebagai alat pembayaran antarnegara


(2) sebagai alat penyimpan kekayaan
(3) digunakan sebagai cadangan moneter
(4) sebagai salah satu instrumen fiskal
15. Diketahui fungsi konsumsi suatu negara
C = 500 + 0, 75Y . Pernyataan berikut yang BENAR
adalah ....

(1) Besarnya koefisien marginal propensity to save


0,25
(2) Bila pemerintah menambah belanja 50 miliar,
maka pendapatan masyarakat bertambah
sebesar 200 miliar
(3) Angka 0,75 menunjukkan kemiringan kurva
konsumsi
(4) Koefisien tax mutiplier sebesar 4

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 821
SEJARAH
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 16 sampai 20. Untuk mengendalikan banjir di musim hujan serta
nomor 22. memenuhi kebutuhan irigasi tanah-tanah
pertanian, masyarakat Sungai Indus melakukan ....
16. Secara ideologis, glasnost yang terjadi di Uni Soviet
dalam kurun 1990-an mencerminkan .... (A) menempatkan bendungan besar untuk
menampung air hujan
(A) melemahnya marxisme (B) membangun kanal di sepanjang kota untuk
(B) runtuhnya negara federasi Uni Soviet mengalirkan air dan mengendalikan banjir
(C) munculnya negara merdeka eks-Uni Soviet (C) membangun saluran air di setiap pemukiman
(D) pertanda keterbukaan rezim tiranik untuk mengendalikan air
(E) pecahnya hubungan Uni Soviet dengan (D) membuat penampungan air besar di tengah
negara-negara satelitnya kota
(E) menggali saluran air di setiap rumah penduduk
17. Sebab utama yang dilontarkan oleh dr. Sutomo
ketika ia keluar dari Budi Utomo dan kemudian 21. Teori Konspirasi yang dikembangkan Harold
mendirikan Indonesische Studie Club adalah .... Crouch dan W. F. Wertheim menyebutkan bahwa
penyebab meletusnya Gerakan 30 September 1965
(A) Asas kebangsaan Jawa tidak sesuai lagi dengan adalah sebagai berikut, KECUALI ....
perkembangan rasa kebangsaan yang ada di
masyarakat (A) Terdapat faksi yang bersaing dalam tubuh
militer Indonesia.
(B) Budi Utomo dipimpin kalangan priyayi (B) Partai Komunis Indonesia (PKI) mendalangi
(C) Budi Utomo tidak mau membuka diri bagi sejumlah elemen dalam Angkatan Bersenjata
anggota dari wilayah lain untuk memberontak terhadap negara.
(D) Budi Utomo bergerak terlalu lunak (C) Terdapat kerja sama antara beberapa pejabat
(E) Karakteristik Budi Utomo sudah kurang pemerintah dengan pimpinan PKI.
mengakar di kalangan masyarakat (D) Terbentuk Barisan Pendukung Soekarno.
18. Filsafat pokok dari politik kolonial Belanda adalah (E) Mayor Jenderal Soeharto (kemudian Presiden)
nonakulturasi. Sebagai akibat dari politik kolonial memiliki hubungan dekat dengan perwira
tersebut adalah .... Cakrabirawa.
22. Dari lima butir Dasasila Bandung hasil Konferensi
(A) Proses westernisasi sangat terhambat. Asia-Afrika (1955) yang mencerminkan prinsip
(B) Pendidikan terbatas. egalitarian adalah ....
(C) Proses emansipasi berjalan lambat. (A) menghormati hak dasar manusia dan tujuan
(D) Banyak lembaga tradisional yang runtuh dari serta asas Piagam Perserikatan Bangsa-Bangsa
pengaruh asing. (B) menghormati kedaulatan dan integritas
(E) Semuanya benar. teritorial semua bangsa
19. Prof. Dr. Kern dan Dr. Brandes menyimpulkan (C) mengakui persamaan semua suku bangsa dan
bahwa nenek moyang bangsa Indonesia berasal persamaan semua bangsa besar ataupun kecil
dari Asia Tengah. Dasar dari pendapat kedua ahli (D) tidak melakukan intervensi atau campur
tersebut adalah .... tangan terhadap masalah dalam negeri negara
lain
(A) kesamaan ragawi (E) menghormati hak semua bangsa untuk
(B) perbandingan bahasa mempertahankan diri secara sendiri maupun
kolektif berdasarkan Piagam PBB
(C) penemuan fosil dan artefak
(D) kesamaan pola kebudayaan
(E) kesamaan mata pencaharian

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 821
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 23 sampai Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 28 sampai
nomor 27. nomor 30.

23. Berbeda dengan politik kolonial Perancis, Belanda 28. Beberapa kebijakan penting yang diberlakukan
tidak mempunyai mission civilisatrice sehingga tidak oleh Daendels pada masa pemerintahannya di Jawa
ada usaha mendidik elite menjadi pelopor dari (1808-1811) adalah ....
akulturasi yang menyebarkan budaya Belanda
(Barat) kepada masyarakat pribumi. (1) membentuk tentara untuk memperkuat
hegemoni ekonomi dan keamanan
SEBAB
(2) sentralisasi pemerintahan
Belanda berupaya melindungi budaya asli (3) melakukan penjualan tanah rakyat pada pihak
Indonesia dari pengaruh asing, hendak swasta atau partikelir
membangun struktur politik berdasarkan adat (4) memperluas dan memperbaharui pengadilan
lama dan bentuk-bentuk lokal dari pemerintah pribumi
Belanda yang tidak langsung (indirect rule).
29. Perjanjian Non-Proliferasi Nuklir yang
24. Pemilihan Umum 1955 yang diselenggarakan ditandatangani oleh Amerika Serikat dan Uni
pertama kali sejak Indonesia merdeka merupakan Soviet pada tahun 1968 bertujuan untuk ....
pemilihan umum yang demokratis.
(1) membatasi meluasnya wilayah yang dapat
SEBAB
terkena radiasi jika terjadi perang nuklir
Partai politik peserta Pemilihan Umum 1955 (2) tidak menjual senjata nuklir kepada negara lain
memiliki media massa sendiri-sendiri seperti Suluh
(3) melarang negara lain memiliki nuklir
Indonesia (PNI), Harian Rakjat (PKI), Harian Abadi
(Nahdlatul Ulama) sehingga menjamin suatu (4) tidak memberikan informasi atau teknologi
pemilihan yang demokratis. nuklir kepada negara lain

25. Tampilnya berbagai kesatuan aksi pelajar, 30. Wilayah koloni bangsa-bangsa Eropa di Afrika
mahasiswa dan pemuda pada 1966 menunjukkan pada awalnya lebih banyak berada di pesisir pantai
bahwa mereka peduli terhadap masalah bangsa karena ....
dan negara dengan cara mereka sendiri.
(1) Para penjelajah Eropa pada awalnya menyusuri
SEBAB wilayah pantai Afrika untuk mendapatkan jalur
laut ke pusat rempah-rempah.
Pemerintah tidak kunjung tegas menyelesaikan
(2) Wilayah pedalaman Afrika masih sangat liar.
masalah politik yang berkembang pada waktu itu
sehingga perlu kekuatan ekstra "jalanan" seperti (3) Para pedagang budak Eropa melakukan
demonstrasi dan sebagainya. transaksi dengan pedagang budak lokal di
pesisir pantai.
26. Kebijakan pembangunan pemerintah kolonial
(4) Para pelaut Eropa menjadikan pesisir pantai
Belanda menerapkan kebijakan politik akulturatif.
Afrika sebagai tempat transit sebelum
SEBAB melanjutkan perdagangan.

Pemerintah kolonial Belanda hendak membangun


struktur politik di Indonesia berdasarkan sistem
Barat.
27. Musik jazz pada dasarnya berasal dari ekspresi
batin orang kulit hitam di Amerika Serikat.

SEBAB
Orang kulit hitam sudah mengalami penderitaan
diskriminasi sosial di masyarakat Amerika Serikat.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 821
GEOGRAFI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 31 sampai 35. Interaksi antarwilayah dapat ditingkatkan bila dua
nomor 37. atau lebih wilayah bisa saling melengkapi
kebutuhannya. Adapun bentuk interaksi yang
31. Masalah keruangan penduduk di Indonesia adalah saling melengkapi apabila wilayah-wilayah ....
....
(A) memiliki keunggulan yang berbeda
(A) persebaran penduduk yang tidak merata.
(B) memiliki kelebihan dan kekurangan yang dapat
(B) pertumbuhan penduduk yang tinggi. dipenuhi oleh satu wilayah dengan wilayah
(C) kualitas penduduk yang rendah. lainnya
(D) jumlah penduduk perempuan lebih banyak (C) mengembangkan program interaksi
dibanding laki-laki. (D) memiliki keunikan yang khas
(E) tingkat kelahiran yang tinggi. (E) mengembangkan bentuk komunikasi untuk
berinteraksi
32. Persaingan industri pada era globalisasi adalah ....
36. Aliran Citarum di dataran Bandung pada
(A) sesuai dengan paham fordism ketinggian sekitar 600 mdpl memperlihatkan
(B) berorientasi hanya pada keuntungan kenampakan sungai yang ....
komparatif
(A) alur sungainya dalam dan alirannya deras
(C) dilandasi oleh keunggulan kompetitif
(B) aliran airnya membentuk meander dan alur
(D) terkonsentrasi di negara-negara maju sungainya menyerupai huruf U
(E) ditentukan oleh upah buruh (C) alur sungainya lurus dan alirannya deras
33. (D) aliran airnya deras dan bentuk alurnya
menyerupai huruf V
(E) alur alirannya berkelok-kelok dan bentuk
alurnya menyerupai huruf V
37. Yang BUKAN ciri dari iklim tropis adalah ....

(A) Suhu udara rata-rata tinggi antara 20−30 ◦ C


karena matahari selalu pada posisi vertikal.
(B) Amplitudo suhu rata-rata tahunan kecil,
Jika dihitung dengan menggunakan selisih derajat sedangkan amplitudo suhu hariannya lebih
lintang, maka skala peta di atas adalah .... besar.
(C) Tekanan udara rendah dan perubahannya
(A) 1 : 37.000.000
secara perlahan beraturan.
(B) 1 : 33.300.000 (D) Banyak gerakan udara siklonal, tekanan udara
(C) 1 : 27.750.000 berubah-ubah, begitu juga arah anginnya.
(D) 1 : 27.000.000 (E) Hujan banyak dan lebih besar dari daerah lain
(E) 1 : 22.200.000 di dunia.

34. Pada bulan Juli, Agustus, dan September, bagian


tengah-utara negara Cina mengalami musim panas.
Pada musim panas, udara cenderung basah karena
angin yang datang berasal dari arah ....

(A) timur (D) timur laut


(B) tenggara (E) utara
(C) selatan

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 821
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 38 sampai 42. Daerah-daerah di Sumatra dan Jawa yang
nomor 40. persediaan sumberdaya airnya terbatas sehingga
pada periode tertentu sering mengalami kesulitan
38. Dataran rendah gambut di Propinsi Riau dan Jambi air bersih terdapat di wilayah ....
telah mengalami penurunan muka tanah di
beberapa lokasi. (1) endapan alluvial
SEBAB (2) endapan tersier
(3) pegunungan vulkanik
Sejak 20 tahun terakhir, hutan gambut di Propinsi
Riau dan Jambi dikonversi menjadi perkebunan (4) pegunungan karts
kelapa sawit. 43. Fakta yang BENAR mengenai angin adalah ....
39. Permukiman penduduk di daerah pegunungan
(1) Pada siang hari angin bertiup lebih kencang
tinggi, polanya mengelompok (cluster) dengan
daripada malam hari.
ukuran rumah yang kecil, pendek, dan saling
berdempetan. (2) Makin tinggi suatu tempat, makin kencang
angin bertiup.
SEBAB (3) Makin kecil gradien barometris, makin lambat
Lahan di pegunungan tinggi sebagian besar angin bergerak.
berlereng terjal dan suhu udaranya rendah. (4) Kecepatan angin di sekitar khatulistiwa lebih
cepat daripada di daerah yang jauh dari
40. Citra satelit resolusi tinggi seperti Landsat TM khatulistiwa.
dapat digunakan untuk penentuan luas bangunan
yang akan dijadikan objek pajak. 44. Di negara berkembang, pertanian ditempatkan
sebagai dasar perekonomian negara, dan industri
SEBAB sebagai pendorong pertumbuhan ekonomi.
Meningkatnya pertumbuhan industri dapat dilihat
Pada citra satelit resolusi tinggi bentuk bangunan dari gejala yang terjadi di perkotaan berupa ....
jelas terlihat.
(1) tingginya konversi lahan pertanian menjadi
non-pertanian
(2) meningkatnya jumlah pendatang
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 41 sampai
nomor 45. (3) semakin beragamnya kegiatan hiburan
(4) meningkatnya jumlah anak dari setiap keluarga
41.
45. Bentuk aplikasi dari konsep lokasi absolut adalah
ketika menentukan lokasi ....

(1) tempat duduk di bioskop


(2) kapal di pelabuhan
(3) industri di sekitar kota
(4) kapal laut di samudera
Pernyataan yang BENAR adalah ....

(1) Potensi tanah longsor tertinggi terdapat di kota


3.
(2) Mata air lebih banyak ditemukan di kota 2
daripada di kota 3.
(3) Sungai di kota 1 tidak membentuk meander.
(4) Sungai di kota 1 mengalami erosi lateral.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 821
IPS TERPADU
Penanganan lumpur yang menyembur dari areal konsesi PT Lapindo Brantas yang menghabiskan dana Rp2,8
triliun gagal mencegah bertambah luasnya areal yang terkena dampak semburan. Namun, dari Rp1,3 triliun anggaran
bagi Badan Penanggulangan Lumpur Sidoarjo pada 2011, tak ada alokasi untuk mengkaji dan menutup semburan.
Menurut koordinator Advokasi dan Investigasi Forum Indonesia untuk Transparansi Anggaran, dana Rp1,3 triliun
yang dianggarkan dalam APBN 2011 digunakan Badan Penanggulangan Lumpur Sidoarjo (BPLS) untuk membayar gaji
pegawai, bantuan, dan ganti rugi bagi warga, serta pemeliharaan tanggul.
Selain areal terdampak yang terus meluas sejak terjadinya tahun 2006, membiarkan lumpur menyembur
meningkatkan risiko. Gunungan lumpur di sekitar pusat semburan lumpur Lapindo longsor dan mengempas tiga
kapal keruk yang sedang beroperasi. Karena kapal keruk dan pipa pengeruk rusak, pengerukan lumpur terhenti
hingga dua pekan.
Menurut relawan Pos Keselamatan Korban Lumpur Lapindo, akibat kerusakan formasi geologis di sekitar formasi
semburan, muncul gelembung gas metana yang mudah terbakar. Gelembung gas itu terus bermunculan hingga kini,
bahkan mencapai kawasan di sebelah barat badan jalan tol baru. Semakin lama dibiarkan menyembur, risiko ledakan
akibat konsentrasi gas metana semakin tinggi, bahkan di areal relokasi tol yang sebelumnya dinyatakan aman.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 . Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 49 sampai
nomor 50.
46. Misalkan areal semburan lumpur membentuk
lingkaran. Jika jari-jarinya bertambah dengan laju 49. Wilayah yang terkena semburan lumpur Lapindo
konstan 2000 meter per tahun, maka laju berada di Provinsi Jawa Timur. Provinsi ini
penambahan luas areal semburan lumpur sejak merupakan satu dari delapan provinsi yang
tahun awal semburan muncul sampai tahun 2011 dibentuk berdasarkan keputusan PPKI. Provinsi
adalah .... lainnya antara lain adalah ....

(A) 4.000π km (1) Jawa Tengah


(B) 10.000π km (2) Sunda Kecil
(C) 30.000π km (3) Jawa Barat
(D) 20.000π km (4) Maluku
(E) 40.000π km 50. Jika konsentrasi gas metana di udara setelah t
tahun diberikan oleh fungsi
C(t) = −3t4 + 4t3 + 36t2 ppm, maka pernyataan
berikut yang benar adalah ....
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 47 sampai
nomor 48. (1) Setelah satu tahun konsentrasi gas metana
bertambah dengan laju 72 ppm/tahun.
47. Bencana yang dibahas pada bacaan di atas telah
(2) Konsentrasi akan berkurang setelah 5 tahun
memberikan efek kontraksi terhadap PDRB daerah.
dengan laju 840 ppm/tahun.
SEBAB (3) Konsentrasi gas metana terbesar terjadi pada
tahun ketiga.
Bencana yang dimaksud dalam bacaan telah
menambah angka pengangguran. (4) Laju penambahan konsentrasi gas pada tahun
keempat lebih tinggi dibanding tahun kedua.
48. Salah satu upaya untuk mengkaji dan menutup
semburan adalah melakukan pendataan geodesi.
SEBAB
Data seismik dibutuhkan untuk memastikan
kondisi bawah permukaan tanah.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 821
Arus modal asing ke dalam negeri alias capital inflow terus membanjir. Data Bank Indonesia mencatat, posisi
kepemilikan asing di instrumen moneter Sertifikat Bank Indonesia (SBI) per 20 Agustus 2010 mencapai Rp57,92 triliun.
Angka ini meningkat Rp3,21 triliun bila dibandingkan posisi pekan pertama Agustus. Dengan demikian, posisi
outstanding SBI sampai 20 Agustus mencapai Rp271,52 triliun.
Pihak BI menuturkan, dalam rentang sepekan, yakni antara 16 Agustus sampai dengan 20 Agustus, total capital
inflow di berbagai instrumen keuangan mencapai Rp2,14 triliun, yang terdiri dari capital inflow di saham sebesar Rp1,99
triliun, di SBI sebesar Rp1,19 triliun dan capital outflow di Surat Utang Negara sebesar Rp1,04 triliun.
Di pasar valas, pelaku asing tercatat sebagai net seller sebesar 0,32 miliar dollar AS setelah pekan sebelumnya
tercatat net buyer sebesar 0,13 miliar dollar AS. Hal ini terjadi seiring dengan meningkatnya risk appetite investor
terhadap aset domestik khususnya saham.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 51 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 54 sampai
nomor 53. nomor 55.

51. Penanaman modal asing dalam perjalanan sejarah 54. Pasar pada bacaan dapat dipetakan sebagai suatu
bangsa Indonesia pernah terjadi pada masa region perdagangan.
demokrasi liberal. Proyek pembangunan yang
dibantu modal asing pada masa demokrasi liberal SEBAB
antara lain proyek .... Pasar tradisional pada peta penggunaan tanah kota
digambarkan dengan simbol titik.
(A) pembangunan bendungan Asahan
(B) pembangunan pabrik Pupuk Sriwijaya 55. Capital inflow dalam konteks bacaan di atas
mengandung makna spasial yang berhubungan
(C) pembangunan pabrik Semen Padang langsung dengan penyediaan tanah untuk usaha
(D) pembangunan pabrik Pupuk Iskandar Muda bagi para pemodal asing.
(E) pembangunan pabrik Semen Kujang SEBAB
52. Kebijakan BI untuk menjual instrumen moneter
Membanjirnya modal di berbagai instrumen
yang dimaksud pada alinea pertama bacaan di atas
keuangan dapat berakibat pada intensitas
merupakan bentuk kebijakan ....
penggunaan tanah kota.
(A) moneter ekspansif
(B) moneter kontraktif
(C) fiskal ekspansif
(D) fiskal kontraktif
(E) mengendalikan inflasi
53. Misalkan harga penjualan 5 produk A dan 3
produk B sama dengan 1/10.000 besarnya net buyer
yang terdapat pada bacaan dan harga penjualan 2
produk A dan 7 produk B sama dengan 16.800
dolar AS. Maka harga penjualan 1 buah produk B
adalah .... (dalam dolar AS)

(A) 1.300 (D) 2.000


(B) 1.400 (E) 2.800
(C) 1.600

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 821
Seluruh rakyat Indonesia sangat mendambakan kehidupan berbangsa dan bernegara yang berkemajuan, adil,
makmur, damai, dan berdaulat. Indonesia hingga kini masih sebagai negara berkembang dengan tingkat pengangguran
dan kemiskinan yang tinggi.
Sebagai negara maritim dan kepulauan terbesar di dunia, dengan luas laut 5,8 juta kilometer persegi (75 persen dari
total wilayah Indonesia), Indonesia memiliki beragam potensi SDA kelautan yang bisa didayagunakan melalui 11 sektor
ekonomi: perikanan tangkap, perikanan budi daya, industri pengolahan hasil perikanan, industri bioteknologi
kelautan, pertambangan dan energi, pariwisata bahari, kehutanan, perhubungan laut, sumber daya wilayah
pulau-pulau kecil, industri dan jasa maritim, serta SDA nonkonvensional.
Potensi produksi lestari sumber daya ikan laut Indonesia yang dapat dipanen mencapai 6,4 juta ton per tahun atau
delapan persen dari potensi lestari ikan laut dunia. Pada 2009, tingkat pemanfaatannya mencapai 4,8 juta ton. Indonesia
juga memiliki potensi industri bioteknologi kelautan berbasis sumber daya keanekaragaman hayati laut paling besar di
dunia. Potensi ekonomi perikanan dan bioteknologi kelautan diperkirakan mencapai 100 miliar dolar AS setiap
tahunnya atau setara dengan besarnya APBN 2009. Sementara itu, potensi ekonomi industri bioteknologi kelautan
dunia diperkirakan empat kali lipat industri teknologi informasi saat ini.
Sejatinya potensi ekonomi parwisata bahari Indonesia sangat besar dengan 95.200 kilometer garis pantai-terpanjang
kedua di dunia setelah Kanada. Jika dibandingkan dengan Queensland, Australia, dengan panjang garis pantai yang
hanya 2.100 kilometer, tetapi mampu menghasilkan devisa pariwisata bahari sebesar 2 miliar dolar AS per tahun.
Jepang dengan panjang garis pantai 34.000 km menghasilkan 33,9 miliar dolar AS.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 56 . 58. Negara yang disebut memiliki garis pantai
terpanjang kedua di dunia seperti terdapat pada
56. Jika potensi ekonomi pariwisata bahari dapat bacaan adalah negara yang terletak antara LU 10◦ -
dinyatakan dengan fungsi linier dan berlaku secara LS 15◦ .
umum untuk negara-negara di dunia, maka devisa
pariwisata bahari yang dapat dihasilkan oleh SEBAB
Indonesia adalah ....
Negara dengan garis pantai terpanjang di dunia
(A) US$90,67 miliar seperti pada bacaan tidak bebas dari pengaruh
Typhoon dan Cyclone.
(B) US$94,92 miliar
(C) US$95 miliar
(D) US$95,1 miliar
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 59 sampai
(E) US$95,2 miliar
nomor 60.

59. Di awal alinea kedua disebutkan bahwa Indonesia


adalah negara maritim dan kepulauan terbesar di
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 57 sampai dunia. Dalam sejarahnya, Indonesia pada abad VIII
nomor 58. pernah memiliki kerajaan maritim yang memiliki
armada laut yang kuat, yaitu ....
57. PDB dapat dihitung dengan metode pendapatan,
pengeluaran, dan konsumsi. (1) Kediri
SEBAB (2) Majapahit

PDB dapat dihitung dengan menjumlahkan nilai (3) Mataram Hindu


tambah dari 11 sektor ekonomi tersebut dalam (4) Sriwijaya
bacaan di atas.

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 821
60. Penggunaan sumber daya alam pada bacaan di atas
secara maksimal akan memberikan kontribusi
positif terhadap perekonomian karena secara
langsung akan memengaruhi secara positif
indikator berikut, yaitu ....

(1) PDB
(2) jumlah employment
(3) laju pertumbuhan ekonomi
(4) jumlah uang beredar

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 11 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN IPS
• Ekonomi
• Sejarah
• Geografi
• IPS Terpadu

822

Universitas Indonesia
2012
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 10 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

822 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 822
MATA UJIAN : Ekonomi, Sejarah, Geografi, dan IPS Terpadu
TANGGAL UJIAN : 8 JULI 2012
WAKTU : 60 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 15


Mata Ujian SEJARAH nomor 16 sampai nomor 30
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 31 sampai nomor 45
Mata Ujian IPS TERPADU nomor 46 sampai nomor 60

EKONOMI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 3.
nomor 9.

1. Pada kurva permintaan yang berbentuk linear,


elastisitasnya ....

(A) berbeda-beda pada berbagai tingkat harga


(B) selalu sama pada berbagai tingkat harga,
tergantung sudut kemiringan kurva
(C) makin inelastis untuk barang yang sulit
mencari substitusinya
Dalam kurva kemungkinan produksi (production
(D) makin elastis untuk barang yang banyak jumlah possibility frontier) di atas, dikatakan bahwa
pemakainya perekonomian telah mencapai efisiensi produksi
(E) makin elastis untuk barang yang proporsi (production efficiency) di titik-titik sepanjang kurva
kenaikan harganya terhadap pendapatan yang misalnya ditunjukkan oleh titik A, B, dan C.
konsumen kurang berarti Yang dimaksud dengan titik efisiensi produksi
adalah ....
2. Jika harga barang X turun dan elastisitas
permintaan inelastis, maka apakah yang terjadi (A) titik produksi dalam perekonomian yang
terhadap jumlah barang (Q) X yang dijual dan menyisakan sumber daya dalam jumlah
penerimaan total (TR)? tertentu
(B) titik produksi di mana kita tidak dapat
(A) Q turun dan TR turun menambah produksi suatu barang dengan
(B) Q turun dan TR naik mengurangi produksi barang lainnya
(C) Q naik dan TR turun (C) titik produksi dengan penggunaan sumber
(D) Q naik dan TR naik daya yang minimal
(E) Q naik dan TR tetap (D) titik produksi di mana kita dapat menambah
produksi suatu barang dengan mengurangi
produksi barang lainnya
(E) titik produksi yang sesuai dengan keinginan
pemerintah

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 822
4. Aktivitas berikut ini yang TIDAK masuk dalam 8. Jika Tailor Ani menjurnal transaksi pembayaran
penghitungan PDB adalah .... listrik sebesar Rp190.000,00 dengan mendebet
beban kebersihan dan mengkredit kas
(A) Sebuah perusahaan menerbitkan saham baru Rp190.000,00, maka jurnal koreksi yang harus
untuk mendirikan pabrik dibuat adalah ....
(B) Ayah Anda membeli sebuah mobil baru
(A) (dr) beban listrik Rp190.000,00 dan (cr) beban
(C) Pialang menawarkan jasanya di pasar modal kebersihan Rp190.000,00
(D) Anda membeli novel terbaru di toko buku (B) (dr) beban kebersihan Rp190.000,00 dan (cr)
(E) Pramuniaga bekerja di pasar swalayan beban listrik Rp190.000,00
5. Perhatikan tabel berikut: (C) (dr) beban kebersihan Rp190.000,00 dan (cr) kas
Rp190.000,00
(D) (dr) kas Rp190.000,00 dan (cr) beban kebersihan
Jumlah Output Harga per Unit Penerimaan Total
Rp190.000,00
3 70 210
4 60 240 (E) (dr) beban listrik Rp190.000,00 dan (cr) kas
5 50 300 Rp190.000,00

Berdasarkan tabel di atas, besarnya penerimaan 9.


marginal pada saat tingkat outputnya sebesar
5 unit adalah ....

(A) 5 (D) 50
(B) 6 (E) 60
(C) 30
6. Jika pendapatan Santi Rp5 juta per bulan, maka
Santi akan menggunakan angkutan umum sebagai
moda transportasi ke kantornya. Namun ketika
pendapatan Santi meningkat menjadi Rp10 juta per Faktor apa yang mungkin dapat menyebabkan
bulan, Santi menggunakan mobil pribadi sebagai pergeseran kurva supply dari S0 ke S1 , seperti yang
moda transportasinya. Dengan demikian, angkutan digambarkan pada grafik di atas?
umum bagi Santi merupakan barang ....
(A) Perubahan selera konsumen
(A) Giffen (D) normal (B) Perubahan pendapatan konsumen
(B) buruk (E) primer (C) Peningkatan harga barang
(C) inferior (D) Penurunan harga barang
7. Penjualan mesin lama (yang sudah diganti dengan (E) Kenaikan biaya produksi
mesin baru) secara kredit, pada perusahaan yang
mempergunakan jurnal khusus, dicatat pada ....

(A) jurnal penerimaan kas Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 10 .
(B) jurnal pengeluaran kas
10. Jika sebuah perusahaan yang berada dalam pasar
(C) jurnal pembelian persaingan sempurna berada dalam situasi P > MC,
(D) jurnal penjualan maka untuk memaksimumkan keuntungan
(E) jurnal umum perusahaan harus menambah produksinya.

SEBAB
Setiap perusahaan dalam pasar persaingan
sempurna dijamin akan mendapatkan super normal
profit.

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 822
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 11 sampai 15. Dari persamaan MV = PT, dengan asumsi velositas
nomor 15. dan unit transaksi relatif konstan, maka dapat
disimpulkan ....
11. Berikut ini yang BUKAN merupakan ciri produsen
pada struktur pasar persaingan sempurna adalah (1) tingkat perubahan inflasi sejalan dengan
.... tingkat perubahan jumlah uang beredar
(2) kenaikan jumlah uang beredar tidak akan
(1) Tingkat harga sama dengan penerimaan
berakibat pada naiknya inflasi
rata-rata
(2) Penerimaan marginal lebih kecil dari tingkat (3) ini pada dasarnya adalah teori inflasi Irving
harga Fisher
(4) seandainya terjadi perubahan teknologi
(3) Produsen disebut sebagai price taker
transaksi, tidak ada perubahan apa-apa di
(4) Dalam jangka panjang memperoleh perekonomian
keuntungan positif (super normal profit)
12. Ketika Bank Indonesia melakukan kebijakan
moneter ekspansioner, maka ....

(1) money supply bertambah


(2) inflasi meningkat
(3) tingkat bunga turun
(4) pendapatan nasional pada tingkat full
employment
13. Pernyataan berikut yang BENAR berkaitan dengan
pasar oligopoli adalah ....

(1) Barang yang diperjualbelikan dapat homogen


dapat pula berbeda corak (differentiated product)
(2) Terdapat halangan masuk yang cukup kuat
bagi perusahaan di luar pasar untuk masuk ke
dalam pasar
(3) Satu di antara perusahaan oligopoli bisa
menjadi market leader
(4) Kurva permintaannya patah, di mana bagian
atas inelastis dan bagian bawah elastis
14. Untuk melindungi produsen domestik, maka
pemerintah dapat menerapkan berbagai kebijakan
perdagangan, antara lain ....

(1) tarif impor


(2) subsidi impor
(3) kuota impor
(4) pajak penghasilan

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 822
SEJARAH
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 16 sampai 19. Para pelaut Nusantara terkenal sebagai pedagang
nomor 22. yang sudah berlayar keseluruh wilayah Nusantara
dan Semenanjung Malaya. Kelompok masyarakat
16. Dari lima butir Dasasila Bandung hasil Konferensi pada abad XVIII yang terkenal dengan kemampuan
Asia-Afrika (1955) yang mencerminkan prinsip berlayarnya adalah masyarakat ....
egalitarian adalah ....
(A) Buton
(A) menghormati hak dasar manusia dan tujuan
(B) Bajo
serta asas Piagam Perserikatan Bangsa-Bangsa
(B) menghormati kedaulatan dan integritas (C) Rote
teritorial semua bangsa (D) Ambon
(C) mengakui persamaan semua suku bangsa dan (E) Bugis dan Makasar
persamaan semua bangsa besar ataupun kecil
20. Runtuhnya perekonomian Jepang dampak Perang
(D) tidak melakukan intervensi atau campur Dunia II mendorong pemerintah Jepang
tangan terhadap masalah dalam negeri negara melakukan upaya untuk memperkuat
lain perekonomiannya dengn melakukan kebijakan ....
(E) menghormati hak semua bangsa untuk
mempertahankan diri secara sendiri maupun (A) membantu permodalan perusahaan swasta
kolektif berdasarkan Piagam PBB
(B) meningkatkan keamanan agar investor asing
17. APEC merupakan organisasi kerjasama ekonomi tertarik menanamkan modal
negara-negara yang berada di kawasan Asia Pasifik (C) menghentikan modernisasi kekuatan angkatan
yang didirikan pada 1989. Salah satu dasar bersenjatanya
pembentukan organisasi tersebut adalah .... (D) membangun kekuatan dan daya beli konsumen
di negara-negara lain
(A) wujud kepedulian negara maju kepada negara
berkembang
(E) melakukan kerjasama ekonomi dengan
negara-negara berkembang
(B) sebagai komitmen negara maju untuk
membantu negara berkembang 21. Secara ideologis, glasnost yang terjadi di Uni Soviet
(C) mengurangi dominasi ekonomi Cina dan dalam kurun 1990-an mencerminkan ....
Jepang di Asia
(A) melemahnya marxisme
(D) menjalankan kebijakan ekonomi yang sehat dan
rendah inflasi
(B) runtuhnya negara federasi Uni Soviet
(E) meningkatkan investasi negara maju pada (C) munculnya negara merdeka eks-Uni Soviet
negara berkembang (D) pertanda keterbukaan rezim tiranik
18. Pada masa pemerintahannya, Gus Dur (E) pecahnya hubungan Uni Soviet dengan
mengeluarkan gagasan yang mendapat tentangan negara-negara satelitnya
dari kalangan Islam, yaitu pencabutan TAP MPRS
22. Salah satu upaya yang dilakukan oleh Cyrus Agung
No. XXXV tahun 1966, yang berisi tentang ....
dalam mengatur sistem pemerintahan adalah ....
(A) HAM
(A) menciptakan sistem religi
(B) PKI
(B) membentuk Ephesus
(C) keanggotaan MPR/DPR
(C) membangun pos-pos perbatasan
(D) kekuasaan Presiden
(D) membagi wilayah menjadi santropi-santropi
(E) kebebasan mengeluarkan pendapat
(E) membangun armada angkatan laut

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 822
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 23 sampai Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 28 sampai
nomor 27. nomor 30.

23. Agresi militer Belanda di Indonesia memunculkan 28. Perlawanan di Kalimantan Selatan yang meletus
reaksi dari masyarakat dunia. tahun 1859, disebabkan oleh ....
SEBAB (1) penghapusan kerajaan Banjar oleh pemerintah
Hindia Belanda
Buruh-buruh pelabuhan Mesir memboikot
(2) beberapa bangsawan dan rakyat di Banjar
pensuplaian perbekalan bagi kapal Belanda.
tidak senang dengan pengangkatan Pangeran
24. Rapat Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia Tamjidillah
untuk menyusun naskah proklamasi kemerdekaan (3) terbunuhnya beberapa tentara Belanda
diselenggarakan di Hotel des Indes.
(4) di kalangan rakyat sudah lama ada rasa tidak
SEBAB senang karena persoalan pajak yang semakin
berat dan kerja wajib yang memberatkan
Faktor keamanan menjadi penyebab perpindahan
sidang PPKI menjadi tanggal 18 Agustus 1945. 29. Prinsip-prinsip dasar dari politik tanah yang
diterapkan dalam Undang-Undang Agraria 1870
25. Salah satu dampak Revolusi Industri di Inggris adalah ....
adalah munculnya Kapitalisme Modern.
(1) Pengusaha dapat menyewa tanah dari
SEBAB pemerintah untuk masa 75 tahun.
Para pendukung Kapitalisme Modern adalah (2) Tanah yang bukan milik perorangan penduduk
golongan majikan atau produsen yang adalah tanah pemerintah (tanah domain).
menghasilkan barang produksi sekaligus (3) Pribumi dijamin hak-hak miliknya atas tanah
membutuhkan bahan baku untuk keperluan menurut hukum adat.
industrinya. (4) Ada kemungkinan memperoleh hak milik
26. Depresi Ekonomi Besar 1930-an membawa dampak perseorangan atas tanah.
besar pada sektor pertanian Amerika Serikat. 30. Pada 22 Februari 1957, Presiden Soekarno
mengusulkan gagasan yang dikenal sebagai
SEBAB
Konsepsi Presiden yang berisi ....
Presiden F.D. Roosevelt mengeluarkan kebijakan
New Deal untuk mendorong sektor industri dan (1) Sistem pemerintahan Parlementer tidak sesuai
memberi bantuan kepada penganggur dengan dengan kepibadian bangsa Indonesia sehingga
mengadakan skema proyek berskala besar. harus diganti dengan sistem Demokrasi
Terpimpin.
27. Berbeda dengan politik kolonial Perancis, Belanda (2) Dibentuk kabinet Gotong Royong yang
tidak mempunyai mission civilisatrice sehingga tidak anggotanya hanya dari partai politik tertentu.
ada usaha mendidik elite menjadi pelopor dari
akulturasi yang menyebarkan budaya Belanda (3) Dibentuk Dewan Nasional yang beranggotakan
(Barat) kepada masyarakat pribumi. wakil-wakil semua partai dan golongan
fungsional dalam masyarakat.
SEBAB (4) Dibentuk Dewan Ekonomi dalam rangka
menyelamatkan ekonomi negara yang semakin
Belanda berupaya melindungi budaya asli
terpuruk.
Indonesia dari pengaruh asing, hendak
membangun struktur politik berdasarkan adat
lama dan bentuk-bentuk lokal dari pemerintah
Belanda yang tidak langsung (indirect rule).

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 822
GEOGRAFI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 31 sampai 35. Pembangunan pembangkit listrik melalui
nomor 39. penerapan teknologi power hidromini berpotensi
diterapkan di wilayah ....
31. Setiap wilayah memiliki potensi sebagai pusat
pertumbuhan. Faktor utama yang mempengaruhi (A) dataran rendah aluvial
kesuksesan suatu wilayah sebagai pusat (B) pegunungan dan dataran tinggi
pertumbuhan adalah ....
(C) Pulau Alor
(A) lingkungan alam yang mendukung (D) pegunungan karst
(B) ketersediaan sumberdaya alam yang memadai (E) Pulau Timor
(C) memiliki interaksi dengan wilayah sekitarnya 36. Sungai-sungai yang mengalir ke arah pantai timur
(D) telah maju secara ekonomi dan sosial Sumatra secara morfometri memiliki kesamaan
(E) ketersediaan sumberdaya manusia dan jaringan karakteristik dengan sungai-sungai yang mengalir
infrastruktur yang memadai ke ....

32. Menurut Alfred Weber, lokasi optimum bagi (A) pantai barat Sumatra
kegiatan industri akan ditentukan oleh lokasi .... (B) pantai utara Papua
(A) bahan baku, pasar, dan tenaga kerja (C) pantai selatan Kalimantan
(B) pusat kota, pasar, dan fasilitas umum (D) pantai timur Sulawesi
(C) pasar, bahan mentah baku, dan fasilitas umum (E) pantai utara Bali
(D) bahan mentah, pusat kota, dan tenaga kerja 37. Data persebaran penduduk di suatu provinsi dapat
(E) pasar, tenaga kerja, dan pusat kota digunakan untuk penentuan kebijakan, KECUALI
....
33. Masalah keruangan penduduk di Indonesia adalah
.... (A) orientasi pemasaran produk industri
(B) penyediaan prasarana kesehatan
(A) persebaran penduduk yang tidak merata.
(C) pemenuhan kebutuhan pupuk urea
(B) pertumbuhan penduduk yang tinggi.
(D) penyelenggaraan pemilihan umum
(C) kualitas penduduk yang rendah.
(E) penyediaan prasarana pendidikan
(D) jumlah penduduk perempuan lebih banyak
dibanding laki-laki. 38. Penyimpangan cuaca ekstrim yang sering terjadi di
(E) tingkat kelahiran yang tinggi. daerah tropis lintang rendah adalah ....

34. Distribusi curah hujan di Benua Asia tidak merata, (A) badai siklon tropis
yaitu .... (B) ekspansi gelombang panas
(A) Semakin dekat dari garis khatulistiwa, hujan (C) angin puting beliung
semakin sedikit. (D) pergeseran musim kemarau
(B) Semakin jauh dari garis khatulistiwa, hujan (E) terjadinya hujan badai
semakin sedikit.
(C) Semakin jauh dari garis bujur timur, hujan
semakin besar.
(D) Semakin jauh dari garis bujur barat, hujan
semakin besar.
(E) Semakin jauh dari garis barat, hujan semakin
sedikit.

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 822
39. Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 42 sampai
nomor 45.

42.

Jika dihitung dengan menggunakan selisih derajat


lintang, maka skala peta di atas adalah ....
Pernyataan yang BENAR adalah ....
(A) 1 : 37.000.000
(B) 1 : 33.300.000 (1) Potensi tanah longsor tertinggi terdapat di kota
3.
(C) 1 : 27.750.000 (2) Mata air lebih banyak ditemukan di kota 2
(D) 1 : 27.000.000 daripada di kota 3.
(E) 1 : 22.200.000 (3) Sungai di kota 1 tidak membentuk meander.
(4) Sungai di kota 1 mengalami erosi lateral.
43. Contoh penerapan konsep wilayah formal adalah
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 40 sampai ....
nomor 41.
(1) wilayah ketinggian
40. Dari foto udara tampak jalan raya yang (2) wilayah pertumbuhan ekonomi
berkelok-kelok. Hal ini menandakan bahwa daerah
(3) wilayah kepadatan penduduk
tersebut merupakan daerah pegunungan.
(4) wilayah pusat industri
SEBAB
44. Ketergantungan kehidupan manusia terhadap
Jalan raya di daerah pegunungan dibangun kondisi alam tercermin pada ....
mengikuti kontur.
(1) Penduduk di daerah karst relatif jarang.
41. Pola persebaran permukiman penduduk desa
dipengaruhi oleh ketinggian wilayahnya. (2) Usaha tani ladang berpindah terdapat di daerah
padat penduduk.
SEBAB (3) Permukiman penduduk pedesaan mendekati
Desa yang berada pada wilayah yang datar dengan alur sungai.
tingkat kesuburan yang tidak merata, permukiman (4) Daerah yang berlereng, lebih intensif
penduduknya cenderung menyebar. dibudidayakan untuk pertanian.
45. Perubahan penggunaan tanah hutan menjadi non
hutan yang signifikan di suatu daerah aliran sungai
(DAS) akan mempengaruhi besaran komponen
hidrologi, KECUALI pada aspek ....

(1) koefisien limpasan dan laju infiltrasi


(2) luas genangan dan kedalaman banjir
(3) volume dan kecepatan aliran air sungai
(4) intensitas hujan dan laju penguapan

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 822
IPS TERPADU
Untuk menghadapi jalur perhubungan ASEAN (ASEAN Connectivity), dua pelabuhan utama Nusantara akan
dikembangkan. Tidak hanya di kawasan Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta, yang akan dibangun pelabuhan baru di
daerah Marunda, tetapi juga di kawasan Tanjung Perak, Surabaya, akan dibangun pelabuhan Socah.
Pelabuhan baru yang akan dibangun di Kecamatan Socah, Kabupaten Bangkalan, Madura itu, diproyeksikan
mampu menampung kapal dengan kapasitas 5.000 twenty feet equivalent unit (teu). Ini jawaban terhadap tantangan
jangka panjang untuk menghadapi ASEAN Connectivity. Pelabuhan lain di Tanjung Perak diprediksi tidak akan mampu
menampung kapal dengan kapasitas hingga 5.000 teu. Diharapkan pada 2020 pelabuhan Socah sudah bisa beroperasi
untuk mengurangi kepadatan Tanjung Perak sekaligus terintegrasi dengan pusat industri di Madura.
Gubernur Jawa Timur optimistis Socah sudah bisa beroperasi pada 2013. Namun, untuk pengoperasian lebih
optimal, pelabuhan ini diprediksi baru akan beroperasi pada 2020 karena untuk pendalaman dermaga hingga
kedalaman 19 meter, dibutuhkan waktu sampai 2020.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 . Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 49 sampai
nomor 50.
46. Diperkirakan biaya pendalaman dermaga hingga
sedalam n meter adalah C(n) = 2n2 + 500n + 512 49. Pelabuhan Tanjung Perak yang disebut di dalam
(dalam juta rupiah), di mana n bilangan bulat bacaan merupakan salah satu pelabuhan di Pulau
positif. Untuk meminimalkan biaya rata-rata per Jawa yang terpenting sejak abad XX karena
meter, maka pendalaman harus dilakukan .... dari merupakan salah satu titik jalur ekonomi di
target kedalaman tahun 2020. Nusantara. Sebelumnya di Jawa Timur terdapat
pula pelabuhan-pelabuhan yang penting dalam
(A) 2 meter lebih pendek sejarah dan menjadi pusat interaksi para pedagang
(B) 2 meter lebih panjang dari manca negara. Yang BUKAN pelabuhan
dimaksud adalah ....
(C) 3 meter lebih pendek
(D) 3 meter lebih panjang (1) Gresik
(E) sama dengan (2) Tanjung Mas
(3) Tuban
(4) Banyuwangi
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 47 sampai 50. Langkah penting yang mutlak dilakukan untuk
nomor 48. mewujudkan integrasi ekonomi melalui kerjasama
regional pada bacaan di atas adalah dengan
47. Pelabuhan baru yang akan dibangun di kabupaten melakukan liberalisasi terhadap ....
pada bacaan baru dapat ditentukan letak
absolutnya pada tahun 2020. (1) barang
SEBAB (2) modal
(3) jasa
Letak absolut baru diakui bila pendalaman
dermaga telah selesai dan kapal dengan kapasitas (4) tenaga kerja
5.000 teu telah dapat merapat ke dermaganya.
48. Pelabuhan baru yang akan dibangun di kabupaten
pada bacaan jaraknya terhadap Alur Laut
Kepulauan Indonesia III lebih dekat dibanding
dengan ALKI I.

SEBAB
ALKI III adalah jalur pelayaran internasional arah
barat–timur, sedangkan ALKI I adalah jalur
pelayaran yang melintasi selat-selat antara
Sulawesi-Kalimantan dan Bali-Lombok.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 822
PT Pertamina menyatakan, rasio keberhasilan pengeboran eksplorasi pada periode Januari-Agustus 2010 meningkat
hingga mencapai 84,6 persen. Dari 12 sumur yang selesai dibor hingga Agustus 2010 serta satu sumur re-entry,
sebanyak 11 sumur di antaranya dinyatakan berhasil serta dua sumur tidak berhasil. Rasio keberhasilan pengeboran
eksplorasi periode ini lebih tinggi dibandingkan periode yang sama pada dua tahun sebelumnya.
Peningkatan rasio keberhasilan pengeboran eksplorasi ini merupakan hasil dari penyempurnaan proses bisnis
untuk menurunkan risiko dan meningkatkan peluang keberhasilan prospek eksplorasi. Upaya tersebut dilakukan
dengan melibatkan dukungan teknologi serta optimalisasi monitoring operasi pengeboran untuk mengidentifikasi
secara tepat dan cepat indikasi-indikasi keberadaan minyak dan gas bumi.
Pada 2008 rasio keberhasilan pengeboran eksplorasi periode Januari hingga Agustus mencapai 75 persen dari
delapan sumur yang selesai dibor hingga Agustus 2008. Selanjutnya pada 2009, rasio keberhasilan pengeboran
eksplorasi periode Januari hingga Agustus mencapai 76,7 persen dari 12 sumur yang selesai dibor hingga Agustus 2009
serta satu sumur re-entry. Pada 2010 rasio keberhasilan pengeboran eksplorasi periode Januari hingga Agustus mencapai
78,7 persen. Pertamina juga melaksanakan tiga pengeboran deleniasi Pondok Makmur di Bekasi dan satu pengeboran
di Pagardewa, Sumatra Selatan. Empat pengeboran deleniasi tersebut berhasil menemukan minyak dan gas.
Pada semester pertama 2010, Pertamina berhasil menemukan cadangan migas baru sebesar 61 juta barel minyak
dan 619 miliar kaki kubik gas. Temuan semester pertama ini jauh lebih besar dari jumlah produksi minyak dan gas
pada 2010, yakni 46,7 juta barel minyak dan 381 milliar kaki kubik gas.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 51 . Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 53 sampai
nomor 55.
51. Jika selisih rasio keberhasilan pengeboran
eksplorasi periode Januari − Agustus tiap 53. Strategi harga yang dapat dilakukan oleh
tahunnya mengalami kenaikan secara konstan, perusahaan pada bacaan di atas adalah ....
maka persentase keberhasilan pengeboran
eksplorasi pada tahun 2012 adalah .... (1) menetapkan harga sesuai dengan reservation
price
(A) 80,4% (D) 82,7% (2) menetapkan harga setinggi-tingginya
(B) 80,7% (E) 83,6% (3) menetapkan harga sesuai dengan elastisitas
(C) 81% permintaan
(4) price leadership
54. Perusahaan pada bacaan di atas sebenarnya
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 52 . merupakan gabungan dari beberapa perusahaan
yang bergerak di bidang perminyakan, yaitu ....
52. Sebaran sumur pada bacaan adalah gambaran
potensi bahan galian vital. (1) PN Pertamina (Perusahaan Negara
Pertambangan Minyak Nasional)
SEBAB
(2) PN Permiga (Perusahaan Negara Pertambangan
Keberhasilan pengeboran bahan galian pada Minyak dan Gas)
bacaan berhubungan dengan perkembangan (3) PN Pertamin (Perusahaan Negara
geoekonomi nasional. Pertambangan Minyak Indonesia)
(4) PN Permindo (Perusahaan Negara
Pertambangan dan Perminyakan Indonesia)
55. Perusahaan pada bacaan di atas mempunyai
kekuatan pasar (market power) karena perusahaan
memiliki karakteristik berikut, yaitu ....

(1) kurva permintaan memiliki slope negatif


(2) selalu menikmati revenue maksimal
(3) dapat menentukan harga di atas marginal cost
(4) tidak pernah mengalami rugi

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 822
Industri kehutanan di Tanah Air kini tengah diguncang isu-isu tentang lingkungan. Lembaga-lembaga swadaya
masyarakat (LSM) asing terus mendera dan membawa permasalahan itu ke tingkat internasional.
Di tengah gelombang yang menghantam bisnis industri tersebut, salah satu perusahaan di bidang pengelolaan
hutan tanaman industri (HTI), PT X, menyatakan tetap konsisten untuk membangun perekonomian masyarakat di
sekitar hutan yang terpencil.
Selain mengusahakan hutan, PT X juga aktif membantu masyarakat setempat mengembangkan potensi daerah
sekitarnya dengan memberdayakan warga di sekitar hutan. Sebelumnya, wilayah hutan tanaman industri (HTI) di
Kabupaten Siak termasuk daerah terpencil. Saat ini kehidupan masyarakat setempat mulai berkembang dengan
dibangunnya fasilitas pendidikan yang disediakan oleh perusahaan. Selain itu, penduduk setempat juga mendapat
kemudahan untuk bekerja di perusahaan tersebut.
Kontribusi yang diberikan perusahaan tidak hanya sebatas pada bantuan di bidang pendidikan, tetapi juga dalam
hal pelatihan bercocok tanam. Sektor lainnya yang dikembangkan perusahaan adalah perekonomian masyarakat
setempat. Cara yang dipilih adalah memfasilitasi pembentukan Koperasi Bunut Abadi di Tualang. Melalui koperasi ini
dibangun hutan tanaman rakyat pada lahan kosong seluas 12 hektare yang berbatasan dengan HTI PT X.
Perusahaan ingin masyarakat sekitar sejahtera, tumbuh, dan berkembang. Jika masyarakat miskin, akan ada banyak
kriminalitas. Di samping itu, jika mereka tidak bekerja, mereka dapat melakukan perambahan hutan atau illegal logging.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 56 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 58 sampai
nomor 57. nomor 59.

56. Upaya-upaya yang telah dilakukan oleh 58. Provinsi Banten merupakan satu-satunya provinsi
perusahaan pada bacaan di atas terhadap yang tidak memiliki HTI seperti yang disebut
masyarakat setempat bertujuan untuk dalam bacaan.
mewujudkan hal-hal berikut, KECUALI ....
SEBAB
(A) meningkatkan pendapatan per kapita
Hutan tanaman industri yang ada di Indonesia
(B) meningkatkan kualitas sumber daya manusia hanya di kelola oleh perusahaan milik pemerintah.
(C) menekan laju inflasi 59. Gelombang yang menghantam seperti pada bacaan
(D) mengurangi tingkat pengangguran berhubungan dengan isu lingkungan tentang
(E) meningkatkan produk domestik regional bruto kerusakan hutan yang dapat merusak fungsinya
sebagai penyeimbang fungsi tata air.
57. Misalkan di sekeliling lahan kosong yang akan
dibangun hutan tanaman rakyat berbentuk persegi SEBAB
panjang diberi pagar di mana tiga sisi dari lahan
Hutan yang rusak berpotensi menurunkan fungsi
tersebut akan diberi pagar seharga 60.000 rupiah
ekologis dan fungsi ekonomis masyarakat
per meter dan satu sisi lainnya seharga 100.000
setempat.
rupiah per meter. Agar biaya yang dibutuhkan
minimal, dimensi lahan tersebut adalah ....

(A) panjang = 400 m, lebar = 300 m


Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 60 .
(B) panjang = 300 m, lebar = 400 m
(C) panjang = 480 m, lebar = 250 m 60. Kalau sejarah Indonesia diteliti, upaya yang
(D) panjang = 500 m, lebar = 240 m dilakukan oleh PT X sejalan dengan Ketetapan
MPRS yang menggariskan beberapa macam
(E) panjang = 250 m, lebar = 480 m program yang harus dijalankan pemerintah, yaitu
....

(1) program penyelamatan


(2) program stabilisasi
(3) program rehabilitasi
(4) program pembangunan

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 10 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN IPS
• Ekonomi
• Sejarah
• Geografi
• IPS Terpadu

823

Universitas Indonesia
2012
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 12 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

823 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 823
MATA UJIAN : Ekonomi, Sejarah, Geografi, dan IPS Terpadu
TANGGAL UJIAN : 8 JULI 2012
WAKTU : 60 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 15


Mata Ujian SEJARAH nomor 16 sampai nomor 30
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 31 sampai nomor 45
Mata Ujian IPS TERPADU nomor 46 sampai nomor 60

EKONOMI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 3. Faktor-faktor di bawah ini menyebabkan
nomor 9. bergesernya kurva permintaan ke kanan, KECUALI
....
1.
(A) penurunan harga barang itu sendiri
(B) peningkatan pendapatan masyarakat
(C) kenaikan selera konsumen
(D) pertambahan jumlah penduduk
(E) ekspektasi masyarakat terhadap masa depan
yang lebih baik
4. Diketahui fungsi tabungan adalah
S = −50 + 0, 25Y . Angka 0,25 memberikan arti ....
Faktor apa yang mungkin dapat menyebabkan
pergeseran kurva supply dari S0 ke S1 , seperti yang (A) bila pendapatan Rp2 juta, sebanyak Rp500 ribu
digambarkan pada grafik di atas? akan ditabung
(B) bila pendapatan bertambah Rp1 juta, sebanyak
(A) Perubahan selera konsumen
Rp250 ribu digunakan untuk menambah
(B) Perubahan pendapatan konsumen konsumsi
(C) Peningkatan harga barang (C) tabungan minimal sebanyak 25 persen dari
pendapatannya
(D) Penurunan harga barang
(D) tabungan otonom sebesar 50
(E) Kenaikan biaya produksi
(E) kemiringan kurva tabungan adalah 0,25
2. Dalam pasar monopoli, kurva penerimaan
marginal (marginal revenue) terletak di bawah kurva 5. Yang BUKAN ciri pasar persaingan sempurna
penerimaan rata-rata (average revenue) karena .... adalah ....

(A) Slope AR adalah setengah slope MR. (A) barang homogen


(B) Penerimaan marginal monopolis lebih kecil (B) tidak terdapat hambatan keluar masuk pasar
daripada penerimaan rata-rata. (C) jumlah penjual banyak sekali
(C) Monopolis harus menurunkan harga jika ingin (D) tidak dapat menetapkan harga
menambah penjualan.
(E) terdapat campur tangan pemerintah
(D) Penerimaan marginal merupakan turunan
penerimaan rata-rata.
(E) Monopolis dapat menentukan harganya
sendiri.

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 823
6. Yang dimaksud dengan cadangan wajib minimum 9. Jika Tailor Ani menjurnal transaksi pembayaran
adalah .... listrik sebesar Rp190.000,00 dengan mendebet
beban kebersihan dan mengkredit kas
(A) uang tunai yang harus disimpan oleh suatu Rp190.000,00, maka jurnal koreksi yang harus
bank di dalam bank itu sendiri dibuat adalah ....
(B) uang tunai yang harus disimpan oleh suatu
bank di bank sentral (A) (dr) beban listrik Rp190.000,00 dan (cr) beban
(C) uang tunai yang harus disimpan oleh suatu kebersihan Rp190.000,00
bank di berbagai bank lain (B) (dr) beban kebersihan Rp190.000,00 dan (cr)
(D) uang tunai dan beberapa harta mudah cair yang beban listrik Rp190.000,00
disimpan di bank sentral dan bank itu sendiri (C) (dr) beban kebersihan Rp190.000,00 dan (cr) kas
(E) uang yang harus dicadangkan dan disimpan di Rp190.000,00
bank (D) (dr) kas Rp190.000,00 dan (cr) beban kebersihan
7. Nilai akhir barang dan jasa yang dihasilkan oleh Rp190.000,00
seluruh penduduk suatu negara pada periode (E) (dr) beban listrik Rp190.000,00 dan (cr) kas
tertentu dihitung dalam .... Rp190.000,00

(A) pendapatan perseorangan


(B) pendapatan nasional neto
(C) produk nasional neto Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 10 sampai
nomor 11.
(D) produk nasional bruto
(E) produk domestik bruto 10. Barang publik adalah barang yang penyediaannya
selalu dilakukan oleh pemerintah.
8. Data perusahaan Bengkel Pasti Kuat mencakup
1) pendapatan usaha : Rp1.500.000,00 SEBAB
2) beban gaji : Rp 600.000,00
3) beban sewa : Rp 120.000,00 Barang publik adalah barang bebas (free good) yang
4) beban listrik, air, dan telepon : Rp 50.000,00 bisa dinikmati tanpa harus mengeluarkan biaya.
5) iklan yang masih harus dibayar : Rp 150.000,00 11. Kebijakan moneter ekspansioner Bank Indonesia
6) prive setor : Rp 150.000,00 akan menurunkan keseimbangan tingkat bunga di
7) piutang pendapatan : Rp 150.000,00 pasar uang.
8) pendapatan bunga : Rp 150.000,00
Berdasarkan data di atas laba bersih Bengkel Pasti SEBAB
Kuat yang diperoleh sebesar ....
Kebijakan moneter ekspansioner dapat dilakukan
(A) Rp580.000,00 dengan menurunkan suku bunga diskonto.
(B) Rp730.000,00
(C) Rp880.000,00
(D) Rp1.030.000,00 Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 12 sampai
nomor 15.
(E) Rp1.180.000,00
12. Ketika Bank Indonesia melakukan kebijakan
moneter ekspansioner, maka ....

(1) money supply bertambah


(2) inflasi meningkat
(3) tingkat bunga turun
(4) pendapatan nasional pada tingkat full
employment

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 823
13. Pernyataan berikut tentang marginal propensity to
consume (MPC) yang tepat adalah ....

(1) MPC adalah proporsi tambahan pendapatan


yang digunakan untuk tambahan konsumsi
(2) Besaran dampak kebijakan belanja pemerintah
terhadap output tergantung nilai MPC
(3) Semakin besar MPC maka semakin tinggi
angka pengganda output
(4) Angka pengganda dari belanja pemerintah
terhadap output nasional adalah 1-MPC
14. Hubungan yang tepat antara kurva-kurva biaya di
bawah ini adalah ....

(1) Apabila kurva biaya marginal berada di bawah


kurva biaya rata-rata, maka slope kurva biaya
rata-rata negatif
(2) Kurva biaya rata-rata memotong kurva biaya
marginal di titik terendah kurva biaya marginal
(3) Apabila kurva biaya marginal berada di bawah
kurva biaya rata-rata, maka bentuk kurva biaya
marginal dapat menurun dan meningkat
(4) Kurva biaya rata-rata berpotongan dengan
kurva biaya marginal di titik maksimumnya
15. Kritik yang sering dilontarkan terhadap
penggunaan PDB nominal sebagai indikator
pertumbuhan ekonomi adalah ....

(1) Purchasing power tidak sesuai dengan standar


internasional
(2) Aspek pendidikan tidak termasuk di dalam
perhitungannya
(3) Nilainya dapat dipengaruhi oleh tingkat inflasi
(4) Masalah distribusi pendapatan tidak
diperhatikan

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 823
SEJARAH
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 16 sampai 19. Secara ideologis, glasnost yang terjadi di Uni Soviet
nomor 22. dalam kurun 1990-an mencerminkan ....

16. Setelah Kabinet Sutan Syahrir pertama jatuh, (A) melemahnya marxisme
kelompok yang menginginkan Tan Malaka sebagai (B) runtuhnya negara federasi Uni Soviet
perdana menteri adalah ....
(C) munculnya negara merdeka eks-Uni Soviet
(A) Front Persatuan (D) pertanda keterbukaan rezim tiranik
(B) Front Nasional (E) pecahnya hubungan Uni Soviet dengan
(C) Persatuan Nasional negara-negara satelitnya
(D) Persatuan Perjuangan 20. Pada tahun 1957 Uni Soviet mengirimkan satelit
(E) Front Perjuangan buatan pertama ke luar angkasa yang akan
mengirimkan kembali transmisi radio. Satelit ini
17. Dalam teori sejarah masuknya Islam di Indonesia, cukup memukul perkembangan teknologi luar
ada satu teori yang menyatakan bahwa Islam yang angkasa Amerika Serikat. Satelit tersebut adalah ....
datang ke wilayah Indonesia berasal dari Gujarat.
Hal ini berdasarkan bukti .... (A) Voyager (D) Sputnik II
(A) Daerah Gujarat penduduknya mayoritas Islam. (B) Sputnik I (E) Appolo XI
(C) Appolo IX
(B) Agama Islam di Gujarat beraliran ahlussunnah
wal jamaah. 21. Faktor yang menarik kedatangan masyarakat ke
(C) Ada persamaan, yaitu sebelumnya beragama wilayah Bulan Sabit atau Lembah Mesopotamia
Hindu. adalah ....
(D) Batu nisan makam Sultan Malik As Saleh, (A) kesuburan tanahnya
Sultan Samudera Pasai, berasal dari Gujarat.
(B) populasi manusia yang melonjak setelah
(E) Daerah Gujarat merupakan daerah
wilayahnya diduduki dan dikalahkan bangsa
perdagangan yang ramai.
lain
18. Pokok-pokok sistem pemerintahan pada masa (C) posisi Mesopotamia yang strategis untuk lalu
Gubernur Jenderal Daendels adalah sebagai lintas perdagangan
berikut, KECUALI .... (D) penduduk Mesopotamia yang dapat dengan
mudah menerima kedatangan bangsa asing
(A) Pemerintahan dipusatkan. Jawa dibagi atas
daerah-daerah prefecture yang dikepalai oleh (E) memiliki sumber air yang cukup untuk
seorang prefect yang langsung berada di bawah kehidupan dan bercocok tanam
pemerintah Wali Negara.
(B) Pengadilan pribumi diperluas dan diperbarui.
(C) Para bupati diberi kedudukan sebagai pegawai
pemerintah dan tidak mempunyai kekuasaan
feodal.
(D) Kesultanan Banten dan Cirebon dijadikan
daerah gubernemen/pemerintah.
(E) Berbagai upacara di istana Surakarta dan
Yogyakarta disederhanakan.

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 823
22. Dari lima butir Dasasila Bandung hasil Konferensi 26. Pengunduran diri Soeharto pada tahun 1998
Asia-Afrika (1955) yang mencerminkan prinsip merupakan upaya menghindari jatuhnya korban
egalitarian adalah .... yang tidak perlu di pihak mahasiswa.

(A) menghormati hak dasar manusia dan tujuan SEBAB


serta asas Piagam Perserikatan Bangsa-Bangsa
Gerakan mahasiswa dalam upaya menjatuhkan
(B) menghormati kedaulatan dan integritas Soeharto bukan gerakan yang murni.
teritorial semua bangsa
(C) mengakui persamaan semua suku bangsa dan
persamaan semua bangsa besar ataupun kecil
(D) tidak melakukan intervensi atau campur Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 27 sampai
tangan terhadap masalah dalam negeri negara nomor 30.
lain
(E) menghormati hak semua bangsa untuk 27. Gagasan untuk membina kerja sama di antara
mempertahankan diri secara sendiri maupun partai politik yang ada mendorong pembentukan
kolektif berdasarkan Piagam PBB kembali federasi. Alasan yang mendorong
terbentuknya federasi di tahun 1939 (Konsentrasi
Nasional) adalah ....

(1) kegagalan Petisi Sutardjo


Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 23 sampai
nomor 26. (2) kegentingan internasional akibat munculnya
fasisme
23. Selama abad ke-19 dan awal abad ke-20 Belanda (3) sikap pemerintah kolonial yang kurang
melakukan politik pasifikasi (ekspansi) yaitu memperhatikan kepentingan bangsa Indonesia
mengirim ekspedisi militer untuk menguasai (4) kegentingan di kalangan politisi bangsa
daerah-daerah yang belum masuk lingkungan Indonesia
kekuasaan pemerintah kolonial.
28. Para pejabat Dinasti Han diajarkan menghormati
SEBAB ajaran Sang Filsuf Agung Cina, Kong Hu Cu.
Ajaran yang harus dipahami oleh pejabat-pejabat
Pada abad ke-19 dan awal abad ke-20 terjadi dinasti Han terkait dengan ....
ekspansionisme besar-besaran dari negara Barat
terutama Inggris dan Perancis. (1) bagaimana memperlakukan orang tua dengan
baik
24. Pada abad ke-10 M, ajaran agama Islam telah
(2) bagaimana memperlakukan kaum jompo
tersebar hingga ke kota-kota pantai di anak benua
dengan baik
India.
(3) bagaimana menghormati orang lain dengan
SEBAB baik
(4) bagaimana menghormati raja dengan bijaksana
Pedagang Arab dan India telah menjalin hubungan
perdagangan sebelum abad X. 29. Untuk menghindari inflasi semakin tinggi,
pemerintah Indonesia pada 19 Maret 1950
25. Berbeda dengan politik kolonial Perancis, Belanda mengeluarkan kebijakan untuk menggunting uang
tidak mempunyai mission civilisatrice sehingga tidak menjadi dua bagian dengan nilai nominal menjadi
ada usaha mendidik elite menjadi pelopor dari separuhnya. Kebijakan tersebut dikenal dengan ....
akulturasi yang menyebarkan budaya Belanda
(Barat) kepada masyarakat pribumi. (1) devaluasi
SEBAB (2) sanering
(3) restruktulisasi ekonomi
Belanda berupaya melindungi budaya asli
Indonesia dari pengaruh asing, hendak (4) gunting Syafrudin
membangun struktur politik berdasarkan adat
lama dan bentuk-bentuk lokal dari pemerintah
Belanda yang tidak langsung (indirect rule).

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 823
30. Perang di Bali antara Belanda dan raja Buleleng
pecah karena raja Buleleng tidak dapat memenuhi
tuntutan Belanda yang isinya agar raja Buleleng ....

(1) mengakui kekuasaan Belanda


(2) menghapuskan hak tawan karang
(3) memberi perlindungan terhadap perdagangan
Belanda
(4) mengganti kerugian atas kapal-kapal Belanda
yang terkena hak tawan karang

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 823
GEOGRAFI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 31 sampai 34. Material endapan sungai memperlihatkan bentuk
nomor 38. dan ukuran yang cenderung semakin halus dan
kecil dari bagian hulu ke arah hilir. Gejala ini
31. Pulau Madura sejak zaman dahulu dikenal sebagai berkaitan dengan ....
penghasil garam yang baik. Hal tersebut terjadi
karena Pulau Madura memiliki .... (A) volume dan kecepatan air sungai
(B) lereng dasar sungai dan volume air sungai
(A) musim kemarau yang panjang
(C) bentuk alur sungai dan kecepatan air sungai
(B) kualitas air laut yang baik
(D) kecepatan air sungai dan lereng dasar sungai
(C) pantai yang landai
(E) volume air sungai dan bentuk alur sungai
(D) penduduk yang terampil mengelola tambak
garam 35. Masalah keruangan penduduk di Indonesia adalah
(E) angin yang kencang yang mengeringkan ....
tambak garam
(A) persebaran penduduk yang tidak merata.
32. (B) pertumbuhan penduduk yang tinggi.
(C) kualitas penduduk yang rendah.
(D) jumlah penduduk perempuan lebih banyak
dibanding laki-laki.
(E) tingkat kelahiran yang tinggi.
36. Usaha-usaha yang dapat dilakukan untuk
mengatasi banjir yang sering terjadi di Kota Jakarta
adalah ....
Jika dihitung dengan menggunakan selisih derajat
lintang, maka skala peta di atas adalah .... (A) melakukan penghutanan kembali wilayah yang
gundul
(A) 1 : 37.000.000
(B) membangun bendungan serba guna
(B) 1 : 33.300.000
(C) melakukan pengerukan sungai dan membuat
(C) 1 : 27.750.000 tanggul di pinggir sungai
(D) 1 : 27.000.000 (D) membuat teras-teras pada lahan berkemiringan
(E) 1 : 22.200.000 terjal
33. Interaksi antara Kota Jakarta sebagai kota (E) membuat terusan saluran air
metropolitan dengan wilayah pinggirannya 37. Pengukuran dasar laut dengan memakai sistem
ditandai oleh .... gema memberikan keuntungan, KECUALI ....

(A) ketergantungan sosial dan ekonomi (A) waktunya singkat


(B) penduduk komuter (B) kapal tidak perlu berhenti
(C) perpindahan penduduk ke wilayah pinggiran (C) kedalaman laut dapat diketahui
(D) perpindahan penduduk pinggiran ke kota (D) relief dasar laut dapat diketahui
metropolitan (E) jenis endapan atau sedimen dasar laut dapat
(E) ketergantungan tenaga kerja kota metropolitan diketahui
terhadap desa

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 823
38. Selama periode 1970−2010, piramida penduduk 41. Tindakan para petani di daerah pegunungan yang
Indonesia secara bertahap mendekati bentuk BUKAN merupakan bentuk adaptasi terhadap
granat karena .... cuaca ekstrim akibat perubahan iklim adalah ....

(A) proporsi penduduk balita semakin besar (1) melakukan pergiliran tanaman padi menjadi
(B) penduduk usia tua semakin bertambah tanaman palawija ketika terjadi kemarau
panjang
(C) proporsi penduduk muda semakin besar
(2) mengkonversi tanaman padi sawah menjadi
(D) penduduk usia dewasa makin berkurang tanaman albesia (sengon)
(E) proporsi penduduk usia balita dan manula (3) membudidayakan tanaman musiman (sayuran)
makin berkurang yang berumur pendek
(4) melakukan budidaya tanaman palawija melalui
teknik terasering

Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 39 . 42. Suatu letusan gunung api bisa bersifat sangat
eksplosif atau hanya efusif saja. Hal ini disebabkan
39. Upah tenaga kerja yang semakin mahal dapat oleh ....
mendorong industri mencari lokasi lain dengan
upah yang lebih murah. (1) kandungan gas di dalam magma atau lava
(2) viskositas lava
SEBAB
(3) mudah tidaknya gas terlepas ke atmosfer
Lokasi industri dipengaruhi oleh ketersediaan
(4) kedalaman batolit
faktor produksi.
43. Suatu lokasi dikatakan sebagai pusat pertumbuhan
apabila ....

Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 40 sampai (1) menciptakan lapangan pekerjaan baru
nomor 45. (2) memiliki forward linkages, backward linkages, dan
lateral linkages
40.
(3) memiliki kegiatan industri yang dapat
mendorong terciptanya kegiatan lain
(4) memiliki industri unggulan berskala nasional,
dan bahkan internasional
44. Kota Cilegon dapat disebut sebagai pusat
pertumbuhan industri karena ....

(1) mengalami pertumbuhan ekonomi tinggi


Pernyataan yang BENAR adalah ....
(2) memiliki fasilitas kota yang lengkap
(1) Potensi tanah longsor tertinggi terdapat di kota (3) memiliki tenaga kerja yang berkualitas
3.
(4) memiliki industri yang propulsive
(2) Mata air lebih banyak ditemukan di kota 2
daripada di kota 3. 45. Zona Neritic sangat kaya akan flora dan fauna laut
(3) Sungai di kota 1 tidak membentuk meander. karena ....
(4) Sungai di kota 1 mengalami erosi lateral. (1) air lautnya hangat dan berada pada kedalaman
(2) relatif dekat dengan daratan dan memiliki
vegetasi mangrove
(3) terdapat populasi terumbu karang
(4) sedikit mengandung material endapan, subtrat
dan klorofil

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 823
IPS TERPADU
Krisis ekonomi, keuangan, dan global yang terus terjadi sejak dekade 1930-an (Depresi Hebat) hingga saat ini
mencerminkan betapa tidak datarnya dunia. Krisis perumahan yang terjadi di Amerika Serikat dan menyebar ke
banyak negara membuktikan bahwa dunia memiliki rintangan-rintangan terjal, yang tidak dapat dicegah bahkan
negara besar dengan kekuatan finansial terhebat di dunia.
Bagaimana posisi Indonesia di usia kemerdekaan yang sudah lebih dari 65 tahun ini? Sejumlah pakar ekonomi
politik global memprediksi Indonesia bisa memiliki peran lebih besar dalam level internasional jika mampu
menyelesaikan sejumlah pekerjaan rumah yang cukup berat. Saat ini, Indonesia tampil sebagai satu-satunya negara di
Asia Tenggara di kelompok G20. Peran Indonesia pun cukup signifikan dalam mengarahkan kesepakatan dan
kebijakan G20.
Apa saja pekerjaan rumah yang mesti diselesaikan? Pertama, terkait dengan keuangan. Amerika dan Cina tumbuh
menjadi bangsa yang disegani karena kemampuan finansialnya yang luar biasa. Mereka membangun sistem perbankan
dan keuangan yang bervisi global.
Kedua, faktor produksi. Ada asumsi kuat bahwa barang siapa yang menguasai sumber-sumber energi dari hulu
hingga hilir akan menjadi pemain kelas dunia. Amerika dan OPEC telah membuktikan itu. Ini wajar mengingat
penyokong utama ekonomi dunia adalah energi, dalam hal ini minyak dan gas.
Ketiga, menyangkut masalah keamanan. AS dan Perancis disegani karena faktor keamanan. Iran ditakuti karena
memiliki nuklir. Kita sudah seharusnya memperkuat sisi keamanan dan pertahanan dengan berbagai upaya strategis.
Keempat, kita percaya bahwa abad ke-21 adalah abad ilmu pengetahuan dan teknologi. Siapa yang menguasai
sains akan menguasai dunia.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 48 sampai
nomor 47. nomor 50.

46. Salah satu indikator kemampuan finansial adalah 48. Jika penyokong utama ekonomi adalah energi,
GDP. Jika GDP dari Amerika Serikat adalah maka penggunaan batu bara cair merupakan salah
N (t) = t2 + 5t + 106 juta dollar t tahun setelah satu alternatif.
tahun 1990, maka presentase laju perubahan GDP
di tahun 2011 adalah .... SEBAB
Sungai Mahakam adalah jalur lalu lintas angkutan
(A) 6,21% (D) 14,35% sumber energi batubara.
(B) 7,21% (E) 21%
49. Cina yang disebut dalam alinea ketiga memulai
(C) 10,21% perbaikan ekonomi negerinya pada masa Mao Ze
47. Negara yang dimaksud pada alinea pertama Dong.
bacaan di atas dapat melepaskan diri dari situasi
ekonomi tahun 1930-an dengan cara .... SEBAB
Mao Ze Dong menerapkan kebijakan Great Leap
(A) meningkatkan konsumsi
Forward (Lompatan Besar ke Depan) yang sukses
(B) meningkatkan investasi membawa Cina membangun ekonominya.
(C) meningkatkan ekspor
50. Krisis ekonomi yang disebutkan dalam paragraf
(D) meningkatkan impor pertama hampir melanda seluruh Eropa kecuali
(E) menaikkan belanja pemerintah Jerman.
SEBAB
Pada tahun 1930-an ekonomi Jerman tumbuh pesat
sehingga angkatan kerja yang menjadi
pengangguran sangat kecil.

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 823
Pemerintah Cina akan memberikan 10 ribu beasiswa setiap tahun kepada negara-negara di kawasan ASEAN selama
10 tahun. Program beasiswa dari pemerintah Cina ini merupakan salah satu hasil agenda First China and ASEAN
Ministerial Round Table Meeting pada tanggal 2−5 Agustus 2010 di Cina.
Kedua pemerintah sepakat membentuk joint working group untuk merinci seluruh aktivitas yang terkait dengan
dunia pendidikan dan kebudayaan. Indonesia juga menawarkan Beasiswa Darmasiswa kepada dosen-dosen bahasa
Indonesia di Cina untuk mengambil S2 dan S3 di Indonesia.
Beasiswa diberikan sebagai upaya untuk mendorong pengenalan dan promosi Indonesia seutuhnya. Pengajaran
bahasa Indonesia oleh beberapa universitas utama di Cina tidak sekadar wujud dari perhatian Cina terhadap
signifikansi Indonesia dari segi ilmu pengetahuan, tetapi juga refleksi semakin tingginya kepedulian masyarakat
terhadap budaya dan perkembangan Indonesia di segala bidang ke depan.
Peningkatan kerjasama antara kedua negara merupakan suatu kenyataan untuk memperkuat hubungan yang telah
terjalin antara kedua bangsa melalui sejarah panjang yang dimulai jauh sebelum abad ke-13.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 51 sampai


nomor 52.

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 823
51. Misalkan banyaknya beasiswa yang diberikan tiap 52. Kerjasama perdagangan yang bertujuan
tahun sama dan jumlah kumulatif penerima meningkatkan kegiatan perdagangan yang sudah
beasiswa (PB) bersifat linier. Jika diasumsikan efektif berjalan per 1 Januari 2010 antara ASEAN
akhir tahun pertama adalah t = 0, maka grafik dengan negara pada bacaan di atas dikenal sebagai
fungsi penerima beasiswa adalah .... ....

(A) APEC (D) ACFTA


(B) MEA (E) WTO
(C) BRIC

Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 53 .


(A) 53. Kawasan negara-negara pada bacaan semuanya
beriklim tropika.
SEBAB
Kawasan negara-negara pada bacaan semuanya
mendapat pengaruh langsung angin siklon.

(B)
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 54 sampai
nomor 55.

54. Sebelum ASEAN terbentuk, sebagian negara Asia


Tenggara mempunyai suatu ikatan politik lain yaitu
South East Asia Treaty Organization (SEATO).
Kesepakatan ini dan beberapa perjanjian lain
merupakan upaya membendung kekuatan
(C) komunis. Beberapa kesepakatan tersebut adalah ....

(1) NATO
(2) MEE
(3) CENTO
(4) PBB
55. Faktor berikut merupakan peluang bagi Indonesia
(D) melakukan kerjasama dengan negara pada bacaan
di atas, yaitu ....

(1) jumlah penduduk yang banyak


(2) kesamaan sistem ekonomi
(3) laju pertumbuhan ekonomi yang tinggi
(4) nilai tukar rupiah yang terus menguat

(E)

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 823
PT Pertamina (Persero) memperoleh pinjaman senilai 1,5 miliar dollar AS guna membiayai investasi pada 2010.
Dana pinjaman tersebut menggantikan obligasi yang ditunda penerbitannya ke kuartal pertama tahun 2011. Penerbitan
obligasi internasional senilai 1,5 miliar dollar AS mundur karena laporan keuangan tahunan untuk 2009 baru selesai
Oktober 2010.
Sebelumnya, Pertamina menargetkan penerbitan obligasi pada semester I-2010, lalu mundur ke kuartal terakhir
2010 dengan asumsi laporan keuangan 2009 keluar pada September 2010. Perusahaan migas tersebut sudah menunjuk
tiga sekuritas sebagai penjamin penerbitan obligasi global, yaitu Citigroup, HSBC, dan Credit Suisse.
Pada bagian lain, Pertamina telah ditunjuk Badan Pelaksana Hulu Minyak dan Gas Bumi (BP Migas) sebagai
penjual kelebihan produksi gas alam cair (LNG) Kilang Bontang, Kaltim, sebanyak 60−68 kargo. Sejumlah pembeli dari
Jepang, Korea, dan Taiwan sudah menyatakan minatnya membeli kelebihan kargo Bontang tersebut. Pengiriman akan
dilakukan antara tahun 2011 dan 2012.
Kelebihan produksi LNG Bontang tersebut terjadi karena penyelesaian proyek terminal penerima gas terapung di
Teluk Jakarta belum bisa dipastikan. Sebelumnya, terminal LNG ditargetkan selesai pada September 2010, tetapi hingga
kini belum dimulai pembangunannya. Sementara masa konstruksi terminal LNG diperkirakan mencapai 18 bulan.
Selain dijual dalam bentuk LNG, kelebihan produksi Bontang juga akan dijadikan elpiji dan akan diserap Pertamina.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 56 sampai 59. Salah satu negara pembeli tidak dapat
nomor 57. diidentifikasi lokasi absolutnya.

56. Taiwan yang disebut dalam bacaan sebelumnya SEBAB


adalah tempat pelarian dari kelompok pergerakan
Dalam hal transportasi pengiriman kargo dari
nasionalis Cina yang dipimpin oleh ....
Bontang, kejelasan lokasi absolutnya akan
(A) Chiang Kai Sek memudahkan perhitungan jarak absolutnya.
(B) Sun Yat Sen
(C) Mao Ze Dong
(D) Chou En Lay Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 60 .
(E) Deng Xiao Ping 60. Jika pada awal kuartal pertama 2011 perusahaan
57. Misalkan uang pinjaman senilai besaran pada pada bacaan di atas berhasil menerbitkan produk
bacaan diinvestasikan ke dua jenis investasi A dan yang semula tertunda, hal ini akan memengaruhi
B masing-masing dengan tingkat bunga 5% dan ....
7%. Diharapkan keuntungan yang diperoleh dalam
(1) liquidity ratio
setahun tidak kurang dari 6,5%, maka banyaknya
dana minimal yang harus diinvestasikan ke jenis (2) quick ratio
investasi B (dalam juta dollar AS) adalah .... (3) working capital ratio
(4) debt equity ratio
(A) 375 (D) 1125
(B) 625 (E) 1275
(C) 750

Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 58 sampai


nomor 59.

58. Tiga negara pembeli sumber daya alam pada


bacaan bukan “hinterland” bagi Kilang Bontang.
SEBAB

Proyek terminal di Teluk Jakarta yang akan


menjadi “hinterland” bagi Kilang Bontang.

c Universitas Indonesia
Halaman 12 dari 12 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN IPS
• Ekonomi
• Sejarah
• Geografi
• IPS Terpadu

824

Universitas Indonesia
2012
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 12 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

824 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 824
MATA UJIAN : Ekonomi, Sejarah, Geografi, dan IPS Terpadu
TANGGAL UJIAN : 8 JULI 2012
WAKTU : 60 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 15


Mata Ujian SEJARAH nomor 16 sampai nomor 30
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 31 sampai nomor 45
Mata Ujian IPS TERPADU nomor 46 sampai nomor 60

EKONOMI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 3.
nomor 10.

1. Andaikan sebuah perusahaan persaingan tak


sempurna memproduksi output sebanyak 100 unit
dan diketahui bahwa P = 10, MR = 8, dan MC = 9.
Jika perusahaan berusaha memaksimalkan laba,
yang harus dilakukan perusahaan adalah ....

(A) tidak ada yang perlu diubah, kondisi tersebut


merupakan laba maksimal
(B) meningkatkan Q dan menurunkan P Faktor apa yang mungkin dapat menyebabkan
pergeseran kurva supply dari S0 ke S1 , seperti yang
(C) meningkatkan Q dan meningkatkan P
digambarkan pada grafik di atas?
(D) menurunkan Q dan meningkatkan P
(E) menurunkan Q dan menurunkan P (A) Perubahan selera konsumen
(B) Perubahan pendapatan konsumen
2. Jika terjadi peningkatan yang signifikan pada harga
bahan bakar minyak (BBM), mana yang paling (C) Peningkatan harga barang
mungkin akan terjadi dalam jangka pendek? (D) Penurunan harga barang
(A) Kurva permintaan agregat bergeser ke kiri, (E) Kenaikan biaya produksi
harga naik, dan output meningkat 4. Ciri struktur pasar persaingan sempurna adalah
(B) Kurva penawaran agregat bergeser ke kanan, berikut ini, KECUALI ....
harga turun, dan output meningkat
(C) Kurva penawaran agregat bergeser ke kanan, (A) terdapat banyak penjual
harga turun, dan output menurun (B) posisi tawar penjual rendah sehingga dikenal
(D) Kurva permintaan agregat bergeser ke kiri, sebagai price taker
output tidak berubah, dan harga naik (C) pada jangka panjang terdapat kecenderungan
(E) Kurva penawaran agregat bergeser ke kiri, normal profit bagi tiap individu perusahaan
harga naik, dan output menurun (D) kurva permintaan pasar berbentuk horizontal
(E) terdapat banyak pembeli

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 824
5. Transaksi berikut ini dicatat dalam balance of 9. Jika Tailor Ani menjurnal transaksi pembayaran
payment, KECUALI .... listrik sebesar Rp190.000,00 dengan mendebet
beban kebersihan dan mengkredit kas
(A) ekspor kopi ke Eropa Rp190.000,00, maka jurnal koreksi yang harus
(B) transfer uang dari TKI Indonesia di Malaysia ke dibuat adalah ....
keluarganya di Indonesia
(A) (dr) beban listrik Rp190.000,00 dan (cr) beban
(C) pembayaran cicilan bunga utang luar negeri kebersihan Rp190.000,00
pemerintah
(B) (dr) beban kebersihan Rp190.000,00 dan (cr)
(D) pembayaran bunga SBI beban listrik Rp190.000,00
(E) impor beras Indonesia dari Thailand (C) (dr) beban kebersihan Rp190.000,00 dan (cr) kas
6. Kombinasi kebijakan moneter ekspansif dengan Rp190.000,00
kebijakan fiskal ekspansif akan menghasilkan (D) (dr) kas Rp190.000,00 dan (cr) beban kebersihan
dampak sebagai berikut, yaitu .... Rp190.000,00
(E) (dr) beban listrik Rp190.000,00 dan (cr) kas
(A) peningkatan pendapatan dan peningkatan Rp190.000,00
konsumsi
(B) penurunan pendapatan dan peningkatan 10. Ibu Nina adalah pemilik dan pengelola salon
konsumsi Cantik. Pada tanggal 31 Desember 2011, Cantik
(C) peningkatan pendapatan dan penurunan memiliki asset Rp75.000.000,00 dan utang
investasi Rp25.000.000,00. Selama tahun 2011, Ibu Nina
(D) peningkatan investasi dan peningkatan menambah investasinya sebesar Rp20.000.000,00
konsumsi dan menarik dana untuk keperluan pribadinya
(E) peningkatan konsumsi dan penurunan sebesar Rp10.000.000,00 dari Cantik. Berapakah
investasi jumlah laba bersih selama 2011 jika diasumsikan
7. Dalam suatu perekonomian diketahui memiliki pada pada 31 Desember 2011 aset Cantik sebesar
data sebagai berikut (dalam miliar): Rp90.000.000,00, dan utang sebesar
Rp25.000.000,00?
1) GNP Rp2.000,00
2) Transfer payment Rp 25,00 (A) Rp5.000.0000,00
3) Penyusutan Rp 200,00
4) Pajak langsung Rp 150,00 (B) Rp10.000.000,00
5) Pajak tidak langsung Rp 150,00 (C) Rp15.000.000,00
6) Laba ditahan Rp 75,00 (D) Rp25.000.000,00
Dari data tersebut, maka besarnya personal income
adalah .... (E) Rp35.000.000,00

(A) Rp1.500,00 (D) Rp1.575,00


(B) Rp1.600,00 (E) Rp1.800,00
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 11 sampai
(C) Rp1.650,00 nomor 13.
8. Sumbu vertikal dan horizontal pada kurva isoquant
menunjukkan .... 11. Pada pasar persaingan sempurna, jika biaya
variabel rata-rata lebih besar dari tingkat harga
(A) output dan tenaga kerja yang berlaku, maka perusahaan harus keluar dari
(B) output dan modal pasar.
(C) biaya produksi dan output SEBAB
(D) tenaga kerja dan modal Bila biaya variabel rata-rata lebih besar dari tingkat
(E) harga dan kuantitas barang harga maka perusahaan berproduksi pada biaya
minimum rata-rata.

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 824
12. Biaya total jangka panjang akan cenderung lebih
efisien dibandingkan biaya total jangka pendek.
SEBAB

Semua input pada jangka panjang sifatnya variabel.


13. Peningkatan harga suatu barang akan menurunkan
kuantitas permintaan barang substitusinya.
SEBAB
Barang subsitusi dapat saling menggantikan dan
memiliki koefisien elastisitas silang yang negatif.

Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 14 sampai


nomor 15.

14. Ketika Bank Indonesia melakukan kebijakan


moneter ekspansioner, maka ....

(1) money supply bertambah


(2) inflasi meningkat
(3) tingkat bunga turun
(4) pendapatan nasional pada tingkat full
employment
15. Pernyataan yang tepat berkaitan dengan barang
inferior adalah ....

(1) jika terjadi kenaikan harga, konsumsinya pasti


meningkat
(2) jika terjadi kenaikan pendapatan, konsumsinya
menurun
(3) kurva permintaannya memiliki kemiringan
positif
(4) jika terjadi kenaikan harga, konsumsinya
menurun

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 824
SEJARAH
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 16 sampai 19. Krisis politik 1998 adalah dampak negatif berbagai
nomor 23. kebijakan politik pemerintahan Orde Baru yang
mengekang dengan tujuan mempertahankan
16. Dalam perjuangan di lingkungan Volksraad muncul kekuasaan (status quo) Presiden Soeharto dan
mosi Thamrin, Soetardjo dan Wiwoho. kroni-kroninya. Salah satu sumber masalah politik
Menanggapi mosi Thamrin, Pemerintah Kolonial yang berdampak pada krisis tersebut adalah ....
akhirnya mengeluarkan kebijakan ....
(A) pemilihan ketua DPR/MPR yang direkayasa
(A) menggantikan istilah inlander dengan Inheemse pemerintah
(B) meniadakan segala diskriminasi berdasarkan (B) pengangkatan kembali presiden Soeharto oleh
ras MPR
(C) pembentukan Dewan Negara (C) menangnya GOLKAR dalam PEMILU 1997.
(D) perluasan kekuasaan Volksraad (D) pelaksanaan lima paket UU politik yang
(E) pembentukan departemen-departemen melahirkan demokrasi semu (rekayasa).
pemerintahan (E) kebijakan otonomi daerah yang memunculkan
disintegrasi.
17. Tidak selamanya pemberontakan di Indonesia
setelah masa kemerdekaan diselesaikan melalui 20. Secara ideologis, glasnost yang terjadi di Uni Soviet
kekuatan senjata. Ada juga penyelesaian dalam kurun 1990-an mencerminkan ....
pemberontakan yang dilakukan dengan cara
bermusyawarah. Sebagai contoh adalah .... (A) melemahnya marxisme
(B) runtuhnya negara federasi Uni Soviet
(A) Pemberontakan Kartosuwirjo
(C) munculnya negara merdeka eks-Uni Soviet
(B) Pemberontakan Daud Beureuh
(D) pertanda keterbukaan rezim tiranik
(C) Pemberontakan Kahar Muzakar
(E) pecahnya hubungan Uni Soviet dengan
(D) Pemberontakan Republik Maluku Selatan negara-negara satelitnya
(E) Pemberontakan PKI 1965
21. Salah satu dampak dijalankannya kapitalisme
18. Naskah kitab yang menguak informasi kerajaan liberal di Eropa dan Amerika Serikat setelah usai
Majapahit di Jawa Timur dan ditemukan di wilayah Perang Dunia I adalah ....
Bali adalah ....
(A) Amerika Serikat mengalami krisis ekonomi
(A) Negarakertagama yang berdampak luas di dunia
(B) Pararaton (B) Negara-negara Eropa yang kalah perang
(C) Sutasoma berhasil bangkit dalam waktu singkat
(D) Tantular (C) Perekonomian Inggris berjalan sangat lambat
akibat kekurangan modal asing
(E) Babad Majapahit
(D) Eropa mengalami pasang surut dalam
perkembangan dunia perbankan
(E) Perancis mendapat pinjaman modal besar dari
Amerika Serikat untuk membangun kembali
negaranya

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 824
22. Gerakan Santiniketan merupakan salah satu 26. Indonesia mendapat kehormatan untuk
gerakan nasionalisme India yang dipimpin oleh mengadakan konferensi dunia tentang pemanasan
Rabindranath Tagore. Gerakan ini memfokuskan global di Bali (2007).
diri pada ....
SEBAB
(A) tuntutan kemerdekaan India dari Inggris
Dari hasil pengamatan ternyata habitat penguin
(B) pemurnian ajaran-ajaran Hindu terancam oleh menyusutnya wilayah es di kutub
(C) penghilangan tradisi-tradisi India kuno yang selatan.
tidak relevan dengan perkembangan zaman 27. Manifest Kebudayaan pada 19 Oktober 1963 adalah
(D) pembaharuan dalam bidang pendidikan pernyataan spontanitas dari pihak sastrawan
(E) upaya-upaya dalam melakukan kerjasama Indonesia yang berideologi Pancasila. Kelompok
dengan Inggris dalam membangun India Lekra menyebut mereka sebagai Manikebuis atau
orang-orang yang kontra revolusi.
23. Dari lima butir Dasasila Bandung hasil Konferensi
Asia-Afrika (1955) yang mencerminkan prinsip SEBAB
egalitarian adalah .... Manifest Kebudayaan muncul karena kalangan
sastrawan melihat begitu gawatnya situasi sosial
(A) menghormati hak dasar manusia dan tujuan
budaya yang berhubungan dengan
serta asas Piagam Perserikatan Bangsa-Bangsa
kegiatan-kegiatan yang dilakukan oleh PKI dengan
(B) menghormati kedaulatan dan integritas Lekra-nya.
teritorial semua bangsa
(C) mengakui persamaan semua suku bangsa dan 28. Berbeda dengan politik kolonial Perancis, Belanda
persamaan semua bangsa besar ataupun kecil tidak mempunyai mission civilisatrice sehingga tidak
ada usaha mendidik elite menjadi pelopor dari
(D) tidak melakukan intervensi atau campur akulturasi yang menyebarkan budaya Belanda
tangan terhadap masalah dalam negeri negara (Barat) kepada masyarakat pribumi.
lain
(E) menghormati hak semua bangsa untuk SEBAB
mempertahankan diri secara sendiri maupun
kolektif berdasarkan Piagam PBB Belanda berupaya melindungi budaya asli
Indonesia dari pengaruh asing, hendak
membangun struktur politik berdasarkan adat
lama dan bentuk-bentuk lokal dari pemerintah
Belanda yang tidak langsung (indirect rule).
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 24 sampai
nomor 28.

24. Sejarah kehidupan masyarakat etnik yang terpencil


di Indonesia tidak dapat ditelusuri dan ditulis. Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 29 sampai
nomor 30.
SEBAB
29. Paham liberalisme muncul di Inggris pada awal
Pada umumnya masyarakat terpencil tidak abad ke-19 yang melahirkan sistem ekonomi
mengenal budaya tulis sehingga tidak ada data kapitalisme. Inti dari ekonomi kapitalisme
yang terekam yang berguna sebagai sumber didasarkan atas ....
penulisan sejarah.
(1) pengelolaan ekonomi bersama
25. Ide pendirian perguruan tinggi di Indonesia pada
masa politik etis mendapat tentangan dari (2) memberi kebebasan pada setiap individu untuk
kalangan konservatif Belanda. berkompetisi dalam bidang ekonomi
(3) pengelolaan industri bersama
SEBAB
mendistribusikan barang secara merata.
Menurut mereka kaum Inlander tidak mempunyai (4) kebebasan setiap individu memperoleh
kemampuan alamiah untuk bisa memasuki dunia kekayaan
ilmu dan keterampilan yang demikian pelik.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 824
30. Wilayah Pantai Utara Jawa merupakan kawasan
yang ramai dengan perdagangan sejak abad XV,
tetapi berkurang setelah ditaklukan oleh Kerajaan
Mataram Islam. Hal ini terjadi karena ....

(1) Mataram menuduh kota-kota pantai


bekerjasama dengan VOC.
(2) Mataram menghancurkan armada dagang
kota-kota pelabuhan.
(3) Kota-kota pelabuhan pantai utara menolak
dominasi Mataram.
(4) Mataram ketakutan kota-kota pelabuhan di
pantai utara menjadi kuat karena perdagangan.

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 824
GEOGRAFI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 31 sampai 35. Unsur-unsur cuaca sangat berpengaruh terhadap
nomor 39. pola tanam dan panen kegiatan pertanian. Faktor
cuaca yang berpengaruh terhadap tanaman
31. Masalah keruangan penduduk di Indonesia adalah tembakau adalah ....
....
(A) perubahan suhu udara yang drastis
(A) persebaran penduduk yang tidak merata.
(B) datangnya angin kencang secara tiba-tiba
(B) pertumbuhan penduduk yang tinggi.
(C) turunnya hujan pada saat generatif
(C) kualitas penduduk yang rendah.
(D) sinar matahari yang terlalu terik
(D) jumlah penduduk perempuan lebih banyak
(E) tekanan udara yang fluktuatif
dibanding laki-laki.
(E) tingkat kelahiran yang tinggi. 36. Penetapan daerah tujuan wisata merupakan salah
satu contoh penerapan ....
32. Salah satu syarat organisme dapat terawetkan
menjadi fosil adalah .... (A) formal region

(A) berukuran besar (B) nodal region

(B) segera mengalami proses oksidasi (C) local region

(C) mempunyai cangkang yang sangat keras (D) homogenous region

(D) segera terkubur oleh sedimen berukuran butir (E) heterogenous region
halus 37. Sistem tata air kawasaan Eropa Barat yang
(E) lapisan batuan pendukungnya mengalami menghubungkan berbagai kota di dataran rendah
proses pelapukan didominasi oleh sistem ....
33. Fenomena keruangan dalam geografi dapat (A) jaringan sungai
ditunjukkan dengan adanya kecenderungan ....
(B) kanal
(A) harga tanah semakin menurun ke arah pusat (C) gondola
kota
(D) parit
(B) kepadatan penduduk semakin menurun ke
arah pusat kota (E) danau
(C) harga tanah semakin tinggi ke arah pusat kota 38. Salah satu faktor penyebab terbentuknya bentang
(D) harga tanah tidak berbeda ke arah pusat kota alam eolian adalah ....
(E) kepadatan penduduk tidak berbeda ke arah (A) banyaknya pasokan kerikil
pusat kota
(B) kuatnya hembusan angin sepanjang tahun
34. Kejadian banjir tidak hanya melanda daerah (C) letaknya di dekat pantai landai
dataran rendah saja, tetapi dapat juga terjadi di
dataran tinggi karena .... (D) banyaknya jumlah pasir
(E) tetumbuhan rendah
(A) daerah aliran sungainya (DAS) sudah
kritis/rusak
(B) terjadi sedimentasi dan pendangkalan alur
sungai
(C) alur sungai lurus dan aliran airnya lambat
(D) terjadi perubahan hutan menjadi lahan
pertanian di hulu DAS
(E) tempat pertemuan beberapa anak sungai

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 824
39. Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 43 sampai
nomor 45.

43.

Jika dihitung dengan menggunakan selisih derajat


lintang, maka skala peta di atas adalah ....
Pernyataan yang BENAR adalah ....
(A) 1 : 37.000.000
(B) 1 : 33.300.000 (1) Potensi tanah longsor tertinggi terdapat di kota
3.
(C) 1 : 27.750.000 (2) Mata air lebih banyak ditemukan di kota 2
(D) 1 : 27.000.000 daripada di kota 3.
(E) 1 : 22.200.000 (3) Sungai di kota 1 tidak membentuk meander.
(4) Sungai di kota 1 mengalami erosi lateral.
44. Implikasi yang ditimbulkan pusat pertumbuhan
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 40 sampai bagi daerah sekitarnya adalah ....
nomor 42.
(1) perubahan penggunaan tanah
40. Kota Jakarta memiliki wilayah hinterland hingga ke (2) perubahan daya beli yang lebih tinggi
Nusa Tenggara.
(3) perubahan nilai tanah
SEBAB (4) perluasan pasar
Kebutuhan penduduk Jakarta sangat besar dan 45. Struktur ruang yang terbentuk karena kegiatan
beraneka ragam sehingga kota Jakarta manusia meliputi inti kota, suburban, suburban
memanfaatkan penawaran barang dari daerah lain. fringe, urban fringe, rural urban fringe, rural. Inti
kota merupakan wilayah yang digunakan sebagai
41. Sebagian besar industri di Indonesia adalah
pusat kegiatan ....
industri padat modal.

SEBAB (1) ekonomi


(2) kebudayaan
Perkembangan industri padat karya di luar kota
dapat mengendalikan migrasi desa kota. (3) politik
(4) pertanian
42. Pencemaran udara yang berasal dari industri di
Indonesia dapat berkurang secara
berangsur-angsur.

SEBAB
Semua industri pada saat ini sudah melakukan
analisis dampak lingkungan.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 824
IPS TERPADU
Dalam enam tahun terakhir, jumlah utang Indonesia bertambah Rp326 triliun meskipun selama periode tersebut
rasio utang atas PDB mengalami penurunan. Bagaimana dengan pemanfaatannya?
Lihat saja, infrastruktur jalan tol banyak yang belum tuntas, proyek monorel sebagai solusi memecah kemacetan di
Jakarta tak kunjung tuntas. Tiang-tiang pancang masih berdiri megah. Proyek subway di Jakarta setali tiga uang.
Pembangunan jalur Trans Sumatra pun masih belum usai hingga membuat ratusan truk dan kendaraan besar terjebak
di kubangan jalan. Imbasnya, pasokan sembako serta bahan kebutuhan lain dari dan ke Jawa tertahan. Proyek
pembangkit listrik sama saja. Sejumlah pembangkit listrik tenaga uap (PLTU) dalam proyek 10.000 MW Tahap I
mundur dari jadwal di antaranya proyek PLTU Indramayu (2x300 MW), PLTU Rembang (2x300 MW), dan PLTU
Suralaya (1x600 MW). Akibatnya, PLN harus menyuplai BBM dalam jumlah berlebih.
Hingga semester I-2010, utang luar negeri mencapai Rp1.625,63 triliun. Jumlah tersebut bertambah Rp34,97 triliun
jika dibandingkan dengan posisi akhir 2009 sebesar Rp1.590 triliun. Uang pemerintah habis untuk membayar utang,
bunga utang, dan kebutuhan reguler. Di APBN-P 2010 saja, pembayaran cicilan pokok utang asing mencapai Rp54,1
triliun dan bunga utangnya mencapai Rp105,6 triliun. Jumlah ini setara dengan seperlima pos pendapatan dan hibah
2010 sebesar Rp992 triliun.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 sampai 48. Terbengkalainya pembangunan infrastruktur
nomor 48. sebagaimana yang dideskripsikan pada alinea
kedua bacaan di atas akan memberikan dampak
46. Dalam sejarah ekonomi Indonesia, pembangunan kontraksi terhadap PDB karena terjadi penurunan
infrastruktur Indonesia dibiayai oleh utang luar pengeluaran pada variabel makro ekonomi berikut,
negeri. Namun, belakangan ini utang semakin yaitu ....
meningkat. Hal itu disebabkan antara lain oleh ....
(A) C (konsumsi masyarakat)
(A) pembayaran kebutuhan reguler
(B) I (investasi)
(B) pembangunan pelabuhan baru di beberapa
(C) G (belanja pemerintah)
pulau
(C) peningkatan kapasitas armada laut (D) C dan I

(D) impor BBM (E) I dan G

(E) pembangunan sejumlah PLTU di luar Jawa


47. Misalkan pemerintah tidak menambah utangnya di
tahun 2010 dan berkomitmen membayar utang Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 49 .
secara kontinu per bulan dengan asumsi
49. Proyek monorel yang digagas oleh Sutiyoso
komitmennya adalah pemerintah diwajibkan
terhenti sejak tahun 2004, tetapi yang beroperasi
membayar biaya 1% dari saldo utang yang belum
adalah kereta api dengan dua rel. Pembangunan
terbayar tiap bulan dan 50 triliun untuk
pengangkutan dengan kereta api pada awalnya
mengurangi pokok utang. Total biaya (dalam
berhubungan dengan kegiatan perekonomian di
triliun) yang dibayar (di luar pokok hutang) di
Nusantara.
akhir semester I-2010 adalah ....
SEBAB
(A) 75 (D) 375
Pengangkutan ini diperlukan untuk mengangkut
(B) 87,9 (E) 387,9
pekerja di perkebunan dan untuk mengangkut
(C) 300 hasil perkebunan ke pelabuhan untuk diekspor ke
pasar dunia.

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 824
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 50 .

50. Semua proyek PLTU yang disebut dalam bacaan


secara geografis adalah ....

(1) wilayah endapan aluvial


(2) jalur Pantura hingga ke Jawa Timur
(3) salah satu PLTU berdekatan letaknya dengan
Pelabuhan Merak
(4) daerah bayangan hujan

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 824
Gelombang krisis pangan pada 2008 menyadarkan banyak negara untuk mengurangi ketergantungan pangan dari
impor dan memperketat ekspor. Kalau swasembada belum tercapai, sangat berisiko jika kita memaksakan diri
memasok pangan dunia.
Kekhawatiran dan tarik ulur di seputar ekspor dan impor bahan pangan memang seakan tiada habisnya. Apalagi,
pemenuhan kebutuhan pangan domestik untuk lima tahun ke depan masih penuh tantangan dan ketidakpastian di
tengah anomali iklim seperti saat ini.
Statistik laju pertumbuhan penduduk menunjukkan tren lebih tinggi daripada produksi padi. Menurut Badan
Pusat Statistik (BPS), tingkat pertumbuhan jumlah penduduk Indonesia sebesar 1,25% dari total jumlah penduduk atau
setara 3,5 juta orang per tahun. Dari data yang diperoleh dari BPS, produksi padi pada tahun 2005 sebanyak 54.151.000
ton, tahun 2006 sebanyak 54.455.000 ton, tahun 2007 sebanyak 57.157.000 ton, tahun 2008 sebanyak 60.326.000 ton, dan
tahun 2009 sebanyak 64.329.000 ton
Krisis itu juga sekaligus mendorong para pengambil keputusan melirik Merauke, Papua, sebagai wilayah
pengembangan pangan baru, bernama Merauke Integrated Food and Energy Estate (MIFEE). Dari segi ketersediaan
lahan, Merauke dinilai teramat potensial, baik untuk budi daya tanaman pangan maupun bahan bakar hayati.
Saat ini 60% bahan pangan secara nasional dihasilkan dari Pulau Jawa. Namun, pulau terpadat di Indonesia itu
sudah memiliki beban berat. Alih fungsi lahannya paling besar. Program ini sedikitnya mencontoh keberhasilan
program transmigrasi di awal Orde Baru yang meratakan produksi pangan ke luar Pulau Jawa. Hasilnya, kita
berswasembada beras.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 51 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 54 .
nomor 53.
54. Program yang dilakukan pemerintah di awal Orde
51. Kondisi yang digambarkan dalam alinea ketiga Baru bertujuan untuk mengurangi kesenjangan
pada bacaan di atas adalah .... antardaerah.

(A) peningkatan angkatan kerja SEBAB


(B) penurunan produksi padi Ketimpangan distribusi pendapatan dapat
(C) penurunan produksi padi per kapita digambarkan dengan kurva Gini.
(D) tingkat pertumbuhan penduduk yang moderat
(E) jumlah penduduk bertambah 3,5 juta per tahun
52. Dengan tingkat pertumbuhan penduduk yang Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 55 .
disebutkan pada bacaan, perkiraan jumlah
55. Pada masa pergerakan terdapat kota-kota di
penduduk dalam dua tahun mendatang adalah ....
wilayah Papua yang menjadi tempat pembuangan
tokoh-tokoh pergerakan, diantaranya mantan wakil
(A) 280.000.000 (D) 286.002.250
presiden dan perdana menteri. Kota-kota yang
(B) 282.043.740 (E) 287.043.750 dimaksud adalah ....
(C) 283.500.000
(1) Merauke
53. Berdasarkan uraian pada bacaan, keputusan untuk
melirik Merauke sebagai sumber daya alam (2) Tanah Merah
terestrial juga dipengaruhi faktor .... (3) Serui
(A) sumber daya alam nabati (4) Boven Digul
(B) anomali iklim
(C) sumber daya alam materi
(D) sumber daya alam ruang
(E) ketersediaan lahan

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 824
Gubernur Jawa Timur mengadukan Kodeco dan BP Migas kepada Menteri Perhubungan dan Menko Politik,
Hukum, dan Keamanan, terkait penolakan pemendaman pipa migas di Alur Pelayaran Barat Surabaya (APBS). Dalam
pertemuan dengan Menhub dan Menkopolhukam di Jakarta, gubernur mendapat kepastian bahwa pipa migas milik
Kodeco Energy, Ltd. itu tetap harus diperdalam hingga 16 meter dari dasar laut.
Sebelumnya gubernur juga telah mendapat kepastian dari Menko Perekonomian, Menteri ESDM, Menteri BUMN,
dan Menteri Perhubungan bahwa pendalaman hingga 19 meter itu akan rampung pada 10 November 2010. Namun
berdasarkan studi kelayakan pipa migas yang saat ini masih berada dalam posisi enam meter dari dasar laut itu tidak
bisa diperdalam lagi.
Gubernur pun langsung menghadap Menhub dan Menkopolhukam untuk menyampaikan ketidaksanggupan
Kodeco dan BP Migas itu. Akhirnya ada keputusan baru bahwa pipa itu akan diperdalam hingga 16 meter sambil
diupayakan pemindahan pipa di sebelah barat APBS.
Adanya pipa yang memotong APBS itu dapat mengganggu kegiatan bongkar muat kapal barang di Pelabuhan
Tanjung Perak. Pemerintah Jatim tidak ingin masalah pipa yang berserakan itu terus dibiarkan karena dapat
menghambat pertumbuhan ekonomi di Jatim.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 56 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 59 sampai
nomor 58. nomor 60.

56. Peta operasional yang tepat dan layak dipasang 59. Pelabuhan bongkar muat pada bacaan adalah area
pada dinding ruang kerja gubernur yang dalam legenda peta tematik.
membawahi provinsi pada bacaan adalah peta
dengan sekala .... SEBAB
Pada peta topografi sekala 1 : 50.000 Pelabuhan
(A) 1 : 25.000
Tanjung Perak juga tergambar sebagai area.
(B) 1 : 50.000
60. Pelabuhan-pelabuhan di Jawa Timur seperti Tuban
(C) 1 : 75.000 dan Gresik, dalam sejarahnya sering disinggahi
(D) 1 : 150.000 tidak hanya untuk menyebar agama dan
(E) 1 : 250.000 perdagangan, namun juga untuk mengambil
perbekalan untuk pelayaran.
57. Misalkan biaya pendalaman pipa gas per meter
diberikan oleh fungsi C(x) = 240 − 60x + 5x2 SEBAB
(dalam juta rupiah). Kodeco Energy menolak
karena hanya akan melakukan pendalaman pipa Di sekitar utara Tuban dan Gresik dapat diperoleh
gas dengan biaya minimum. Jika tetap harus air tawar dari sumber air yang terdapat di pantai.
melakukan pendalaman yang diminta, maka
Kodeco Energy harus mengeluarkan biaya
tambahan sebanyak ....

(A) Rp50 juta (D) Rp360 juta


(B) Rp80 juta (E) Rp500 juta
(C) Rp240 juta
58. Hal yang dimaksud pada kalimat terakhir bacaan
di atas dapat dilihat dari indikator/variabel ....

(A) PDRB
(B) PDB
(C) tingkat bunga
(D) tingkat pengangguran
(E) laju inflasi

c Universitas Indonesia
Halaman 12 dari 12 halaman
SIMAK UI
2013
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN DASAR
• Matematika Dasar
• Bahasa Indonesia
• Bahasa Inggris

331

Universitas Indonesia
2013
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 16 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

331 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 331
MATA UJIAN : Matematika Dasar, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris
TANGGAL UJIAN : 30 JUNI 2013
WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 3. Jika diketahui bahwa
nomor 15. 1 2 3 4 2012
x= − + − + ··· − ,
√ 2013 2013 2013 2013 2013
1. Diketahui 2 − 63 adalah salah satu akar dari nilai x yang memenuhi adalah ....
x2 + px + q = 0, dengan q adalah bilangan real
1007
negatif dan p adalah bilangan bulat. Nilai terbesar (A) −
yang mungkin untuk p adalah .... 2013
1006
(B) −
(A) −5 (D) 5 2013
1
(B) −4 (E) 6 (C)
2013
(C) 4 1006
(D)
2. Dari 26 huruf alfabet dipilih satu per satu 8 huruf 2013
sembarang dengan cara pengembalian dan disusun 1007
(E)
sehingga membentuk kata. Probabilitas bahwa di 2013
antara kata-kata yang terbentuk mengandung
4. 
Diketahui sistem persamaan linier berikut.
subkata "SIMAKUI" dalam satu rangkaian kata
13x + 11y = 700
yang tidak terpisah adalah ....
mx − y = 1
26 Agar pasangan bilangan bulat (x, y) memenuhi
(A) sistem persamaan linier tersebut, banyaknya nilai
268
52 m yang memenuhi adalah ....
(B)
268
26 (A) 0 (D) 5
(C) (B) 1 (E) 6
(26
8 )
52 (C) 3
(D)
(26
8 ) 5. Banyaknya bilangan bulat lebih kecil dari 8 yang
1 memenuhi pertidaksamaan
(E) 1 1 1 1
8 + + + ≥ 0 adalah ....
x+5 x−7 x−5 x+7
(A) 1 (D) 6
(B) 2 (E) 7
(C) 5

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 16 halaman
Kode Naskah Soal: 331
6. 9. Sebuah matriks persegi disebut matriks segitiga
atas jika semua entri dibawah diagonal
 utamanya
4 10 14
bernilai 0, contoh B = 0 9 7 . Diketahui A
0 0 16
matriks segitiga atas dengan entri-entri diagonal
positif sehingga A2 = B, maka A = ....
 
2 5 7
(A) 0 3 7
0 0 4
 
2 10 14
(B) 0 3 7 
0 0 4
Sistem pertidaksamaan yang himpunan  
penyelesaiannya merupakan daerah yang diarsir 2 0 0
pada gambar di atas adalah .... (C) 0 3 0
0 0 4
(A) x + y ≤ 8, 2x + 3y ≥ 6, y − 2x ≤ 6, 
2 2 2

7x − 8y ≤ 0, x ≥ 0 (D) 0 3 7
(B) x + y ≤ 8, 2x + 3y ≥ 6, y − 2x ≤ 6, 0 0 4
7x − 8y ≥ 0, x ≥ 0  
2 2 2
(C) x + y ≤ 8, 2x + 3y ≤ 6, y − 2x ≤ 6, (E) 0 3 1
7x − 8y ≥ 0, x ≥ 0 0 0 4
(D) x + y ≥ 8, 2x + 3y ≤ 6, y − 2x ≥ 6, r
7x − 8y ≥ 0, x ≥ 0 1 x+1
10. Jika diketahui bahwa cos θ = , maka
(E) x + y ≥ 8, 2x + 3y ≥ 6, y − 2x ≤ 6, 2 2x
7x − 8y ≥ 0, x ≥ 0 1
x2 − 2 = ....
x
7. Diketahui bahwa salah satu solusi dari
(a − w)(a − x)(a − y)(a − z) = 25 adalah a = 3. Jika (A) tan2 θ + sin2 θ
w, x, y, z adalah bilangan bulat yang berbeda, nilai (B) tan2 θ − sin2 θ
w + x + y + z = ....
(C) sin2 θ − cos2 θ
(A) 0 (D) 12 1 1
(D) cos2 θ + tan2 θ
(B) 3 2 2
(E) 13
2 1 2 1
(C) 5 (E) sin θ + tan θ
2 2
8. Diketahui bahwa x, a1 , a2 , a3 , y dan
11. Diketahui sebuah data terdiri dari n bilangan asli
x, b1 , b2 , b3 , b4 , b5 , y dengan x 6= y adalah dua buah
a3 − a2 yang pertama. Jika salah satu data dihapus,
barisan aritmatika, maka = .... 61
b5 − b3 rata-rata data yang tersisa adalah , maka n = ....
4
2 (A) 26 (D) 29
(A)
3
(B) 27 (E) 30
5
(B) (C) 28
7
3
(C)
4
5
(D)
6
4
(E)
3

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 16 halaman
Kode Naskah Soal: 331
12. Misalkan y = g(x) adalah invers dari fungsi 15. Diketahui f : R → R dan h : R → R dengan
1 f (x) = 3x−2 dan h(x) = 3x2 + 3. Untuk x 6= 2,
f (x) = 3x2 + 1 dengan x < 0. Range dari
g(x) misalkan a adalah nilai dari f −1 (h(x) − 3x2 ), maka
adalah .... jumlah kebalikan dari akar-akar persamaan
kuadrat ax2 − 9x + 4 = 0 adalah ....
(A) {y|y ≥ 1}
9
(B) {y|y > 1} (A) −
  4
1 3
(C) y y > (B) −
3 4
(D) {y|y > 0} 4
(C) −
(E) {y|y < 0} 9
3
1 3 3 2 (D)
13. Grafik y = x − x + 2x mempunyai garis 4
3 2 9
singgung mendatar pada titik P dan Q, maka (E)
jumlah ordinat dari titik P dan Q adalah .... 4

2
(A)
3
5 Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 16 sampai
(B) nomor 20.
6
3
(C) 16. Diberikan sebuah sistem persamaan
2 x2 − xy + y 2 = 7 dan x − xy + y = −1, maka nilai
5
(D) x + y = ....
3
8 (1) 5
(E)
3 (2) 3
14. Misalkan a adalah banyaknya faktor prima dari 42 (3) −2
dan b adalah akar bilangan bulat dari √
3x2 − 5x + 2 = 0. Nilai-nilai y yang memenuhi (4) −2 − 2
b
17. Diketahui bahwa
2 log(y 2 − a) > 0 adalah .... 3
log x . 6 log x . 9 log x =
√ √ 3
(A) −2 < y < − 3 atau 3 < y < 2 log x . 6 log x + 3 log x . 9 log x + 6
log x . 9 log x,
√ maka nilai x adalah ....
(B) −2 < y < 3 atau y > 2
√ √ 1
(C) − 3 < y < 3 atau y < −2 atau y > 2 (1)
3
(D) y < −2 atau y > 2 (2) 1
(E) −2 < y < 2 (3) 48
(4) 162
18. Diketahui bahwa n adalah bilangan asli. Misalkan
S(n) menyatakan jumlah setiap digit dari n (sebagai
contoh: n = 1234, S(1234) = 1 + 2 + 3 + 4 = 10),
maka nilai S(S(n)) yang memenuhi persamaan
n + S(n) + S(S(n)) = 2013 adalah ....

(1) 2
(2) 5
(3) 8
(4) 20

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 16 halaman
Kode Naskah Soal: 331
19. Jika matriks A memenuhi persamaan
  T  
T 1 0 1 1
2A − 5 = 4A − 9 ,
−1 2 −1 0
pernyataan-pernyataan berikut yang BENAR
adalah ...

(1) Terdapat satu entri matriks A yang bernilai


negatif.
(2) det(A) bernilai positif.
(3) Jumlah entri-entri pada diagonal utama matriks
A bernilai positif.
(4) Jumlah entri-entri pada matriks A bernilai
negatif.
20. Misalkan f (x) terdefinisi untuk semua bilangan
real x. Jika f (x) > 0 untuk setiap x dan
f (a).f (b) = f (a + b) untuk setiap a dan b,
pernyataan yang BENAR adalah ....

(1) f (0) = 1
(2) f (−a) = 1/f (a) untuk setiap a
p
(3) f (a) = 3 f (3a) untuk setiap a
(4) f (b) > f (a) jika b > a

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 16 halaman
Kode Naskah Soal: 331
BAHASA INDONESIA
Berbagai penelitian telah mengkaji manfaat pemberian air susu ibu (ASI). ASI eksklusif menurunkan mortalitas
bayi dan morbiditas bayi, mengoptimalkan pertumbuhan bayi, membantu perkembangan kecerdasan anak, dan
memperpanjang jarak kehamilan ibu. Di Indonesia, Kementerian Kesehatan Republik Indonesia melalui program
perbaikan gizi masyarakat menargetkan cakupan ASI eksklusif 6 bulan sebesar 80%. Namun, angka ini sulit dicapai,
bahkan tren prevalensi ASI eksklusif dari tahun ke tahun terus menurun. Data Survei Demografi dan Kesehatan
Indonesia 1997—2007 memperlihatkan penurunan prevalensi ASI eksklusif dari 40,2% pada tahun 1997 menjadi 39,5%
dan 32% pada tahun 2003 dan 2007.
Alasan kegagalan praktik ASI eksklusif bermacam-macam, antara lain budaya pemberian makanan pralaktal,
keharusan pemberian tambahan susu formula karena ASI tidak keluar, penghentian pemberian ASI karena bayi atau
ibu sakit, ibu harus bekerja, dan ibu yang ingin mencoba susu formula. Studi kualitatif Fikawati Syafiq melaporkan
bahwa faktor kegagalan ASI eksklusif terjadi karena ibu kurang mempunyai pengetahuan dan pengalaman dan karena
ibu tidak difasilitasi melakukan inisiasi menyusu dini (IMD).
Bayi yang lahir normal dan diletakkan di perut ibu segera setelah lahir dengan kulit ibu melekat pada kulit bayi
selama setidaknya 1 jam dalam 50 menit akan berhasil menyusu, sedangkan bayi lahir normal yang dipisahkan dari
ibunya 50% tidak bisa menyusu sendiri. Berbagai studi juga melaporkan bahwa IMD terbukti meningkatkan
keberhasilan ASI eksklusif.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 sampai 23. Maksud ungkapan inisiasi menyusu dini dalam teks
nomor 23. di atas adalah ...

21. Bacaan di atas membahas ... (A) pemberian ASI eksklusif selama 6 bulan setelah
dilahirkan.
(A) inisiasi menyusui dini. (B) pemberian ASI secara dini selama 6 bulan
(B) pemberian ASI pada bayi yang lahir normal. setelah dilahirkan.
(C) pemberian ASI pada bayi lahir normal secara
(C) manfaat program pemberian ASI eksklusif
eksklusif selama enam bulan.
selama 6 bulan.
(D) usaha mendorong bayi menyusu sendiri secara
(D) kesuksesan program pemberian ASI eksklusif
dini.
selama 6 bulan.
(E) usaha mendorong bayi menemukan ASI
(E) kendala pelaksanaan program pemberian ASI
dan menyusu secara mandiri segera setelah
eksklusif selama 6 bulan.
dilahirkan.
22. Kesimpulan dari bacaan di atas adalah ...

(A) Pencapaian target program pemberian ASI


eksklusif selama 6 bulan dari tahun ke tahun
terus menurun.
(B) Bayi yang lahir normal sebaiknya langsung
dilekatkan dengan perut ibunya supaya dia
dapat menyusu sendiri.
(C) Faktor utama kegagalan program pemberian
ASI eksklusif terletak pada kegiatan Inisiasi
Menyusu Dini.
(D) Target pencapaian program pemberian ASI
eksklusif sebaiknya tidak terlalu tinggi.
(E) Pemberian ASI pada bayi sangat bermanfaat
bagi si ibu dan masyarakat pada umumnya.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 16 halaman
Kode Naskah Soal: 331
Di antara kearifan lokal yang dihasilkan dari pengalaman adaptasi masyarakat dengan lingkungannya adalah
adanya konsep hutan larangan. Konsep tersebut merupakan pandangan yang bersumber pada pengetahuan
masyarakat dalam upaya pengelolaan lingkungan secara tradisional. Melalui konsep hutan larangan, masyarakat
menerapkan norma pengendali sikap dan perilaku hidup dalam pengelolaan hutan. Hutan dianggap sebagai habitat
warisan yang perlu dipertahankan. Oleh karena itu, pada komunitas masyarakat tertentu berkembang kearifan lokal
yang ditujukan untuk menjaga kelestarian fungsi lingkungan hidup.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 24 sampai


nomor 25.

24. Pernyataan yang paling tepat dengan isi bacaan di


atas adalah ...

(A) Hutan dianggap sebagai warisan yang perlu


dilestarikan.
(B) Pelestarian hutan dapat dilakukan melalui
konsep hutan larangan.
(C) Konsep hutan larangan merupakan bentuk
kearifan lokal.
(D) Konsep hutan larangan dilakukan secara
tradisional oleh masyarakat.
(E) Konsep hutan larangan merupakan pemikiran
untuk menjaga habitat hutan.
25. Makna kearifan lokal yang sesuai dengan bacaan di
atas adalah ...

(A) Kebijakan yang bersumber dari pengetahuan


masyarakat tertentu.
(B) Cara pandang yang khas yang dimiliki oleh
suatu masyarakat tertentu.
(C) Pengetahuan yang hanya dimiliki masyarakat
tertentu dalam menghadapi masalah dalam
lingkungannya.
(D) Pemahaman yang hanya dimiliki oleh
masyarakat tertentu yang tidak dimiliki
masyarakat lain.
(E) Sikap dan perilaku masyarakat tertentu dalam
menghadapi masalah dalam lingkungannya.

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 16 halaman
Kode Naskah Soal: 331
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 26 sampai 28. Menurut Wakil Menteri Perdagangan, Bayu
nomor 40. Krisnamurthi, mengatakan bahwa masih tingginya
harga daging di pasaran mengindikasikan pasokan
26. Dalam kaitan Jakarta sebagai pusat pemerintahan daging tersendat.
dan ekonomi, pemerintah seyogianya lebih tegas Kalimat tersebut menjadi logis dengan cara ...
dalam memberikan izin membangun kawasan
bisnis seperti ruko, kantor, apartemen, dan mal. (A) menghilangkan kata menurut.
Masyarakat boleh membangun, tetapi mesti dengan (B) menghilangkan kata bahwa.
kriteria ketat. Halaman yang sempit tidak boleh
seluruhnya ditutup. Harus ada sumur resapan dan (C) menggantikan masih tingginya dengan kata
tanaman. Sumur resapan sebetulnya sudah diatur, naiknya.
tetapi karena tidak ada pengawasan, siapa pun (D) mengubah kata di pasaran menjadi di pasar.
berani melanggar. Kita tentu sepakat bahwa siapa (E) menghilangkan tanda baca koma sebelum kata
pun berhak berbisnis, siapa pun dapat membangun mengatakan.
usaha, tetapi aturan tetap harus ditaati.
Kata-kata dalam paragraf di atas bercirikan ragam 29. Di antara kalimat berikut, kalimat yang tidak baku
bahasa formal, kecuali ... adalah ...

(A) kaitan. (D) mesti. (A) Akan tetapi, tidak sekadar mengubah bahasa
tersebut, melainkan melibatkan/berkonsultasi
(B) seyogianya. (E) tetapi. kepada policy makers atau pihak-pihak lain yang
(C) ruko. lebih memahami proses pembuatan kebijakan
27. Kalimat yang memenuhi kaidah penulisan kalimat terkait isu-isu kebijakan yang akan diteliti.
baku adalah ... (B) Seharusnya stakeholders di Kemenristek
memiliki data base para ahli yang telah
(A) Pada mulanya, masyarakat belum mengenal melakukan riset-riset kebijakan iptek dan
tentang pertukaran karena setiap orang riset lain yang mendukung.
berusaha memenuhi kebutuhannnya dengan
(C) Stakeholders dapat melibatkan kelompok
usaha sendiri.
kepentingan, seperti konsultan kebijakan,
(B) Kesulitan-kesulitan itu antara lain karena
lembaga swadaya masyarakat, masyarakat
benda-benda yang dijadikan alat tukar belum
terpelajar/cendekiawan Indonesia, dan
mempunyai pecahan sehingga penentuan
kelompok lain yang concern terhadap
nilai uang, penyimpanan, dan pengangkutan
perkembangan iptek di Indonesia.
menjadi sulit dilakukan.
(D) Di Indonesia reliabilitas temuan riset kebijakan
(C) Mula-mula uang kertas yang beredar yaitu
yang dilakukan oleh lembaga litbang, terutama
merupakan bukti-bukti pemilikan emas dan
yang dapat mendukung kebijakan iptek,
perak sebagai alat atau perantara untuk
sebaiknya dinilai sebelum diserahkan ke
melakukan transaksi.
Kemenristek.
(D) Uang kartal adalah alat bayar yang sah dan
(E) Peran Dewan Riset Nasional (DRN) sebagai
wajib digunakan oleh masyarakat dalam
institusi yang mampu menilai dan menyaring
melakukan transaksi jual-beli sehari-hari.
temuan-temuan riset kebijakan yang memiliki
(E) Sedangkan yang dimaksud dengan uang giral reliabilitas tinggi untuk dijadikan input
adalah uang yang dimiliki masyarakat dalam dalam proses penyusunan kebijakan strategis
bentuk simpanan (deposito) yang dapat ditarik pembangunan iptek dibutuhkan.
sesuai kebutuhan.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 16 halaman
Kode Naskah Soal: 331
30. Salah satu dari tiap pasangan kandidat berlatar 33. Untuk mengelola air perlu teknologi ramah
belakang militer. Secara formal militer tidak lingkungan yang penerapannya akan meresapkan
berpolitik. ___, harus diakui bahwa magnet dari air sebanyak-banyaknya ke dalam tanah.
kecenderungan sikap politik keluarga besar militer Kalimat tersebut menjadi efektif jika diperbaiki
relatif masih berpengaruh dalam dunia politik menjadi ...
Indonesia.
Kata hubung yang paling tepat untuk mengisi (A) Untuk mengelola air memerlukan teknologi
rumpang pada kalimat di atas adalah ... ramah lingkungan yang penerapannya akan
meresapkan air sebanyak-banyaknya ke dalam
(A) tambahan lagi. tanah.
(B) meskipun demikian. (B) Untuk mengelola air diperlukan teknologi
ramah lingkungan yang meresapkan air ke
(C) dengan kata lain. dalam tanah.
(D) selain itu. (C) Untuk mengelola air, kita perlu teknologi
(E) di pihak lain. ramah lingkungan yang penerapannya akan
meresapkan air sebanyak-banyaknya ke dalam
31. Menyadari bahwa tes HIV mempunyai peran tanah.
penting dalam penanggulangan AIDS, (D) Pengelolaan air memerlukan teknologi ramah
pemeriksaan gratis diselenggarakan Pemerintah lingkungan yang dalam penerapannya akan
kepada siapa pun yang ingin memeriksakan diri. meresapkan air sebanyak-banyaknya ke dalam
Kalimat di atas perlu diperbaiki dengan cara ... tanah.
(E) Diperlukan teknologi ramah lingkungan
(A) menghilangkan kata bahwa. yang penerapannya meresapkan air
(B) menambahkan karena sebelum menyadari dan sebanyak-banyaknya ke dalam tanah untuk
menambahkan oleh setelah diselenggarakan. mengelola air.
(C) mengubah urutan pemeriksaan gratis 34. Kalimat yang memiliki penggunaan tanda koma
diselenggarakan Pemerintah menjadi Pemerintah yang tepat adalah ...
menyelenggarakan pemeriksaan gratis.
(D) menghilangkan kata bahwa; menambahkan kata (A) Setiba di Kebonjahe yang sejuk dan tidak terlalu
karena sebelum menyadari; menambahkan oleh ramai, kami berjalan-jalan di sepanjang jalan
setelah diselenggarakan. utama Kota Kebonjahe.
(E) mengganti siapa pun dengan anggota masyarakat (B) Aku pun tidak membukakan pintu saat dia
dan peran dengan peranan. mengetuk pintu, karena aku yakin bahwa
adikku atau ayahku akan membukakan pintu
32. Di antara lima kalimat berikut, terdapat kata ulang itu.
yang menyatakan jumlah ’jamak’ yang dipakai (C) Kereta tak selalu berjalan stabil, adakalanya
secara tepat, yaitu ... kereta berjalan pelan, dan kadang-kadang juga,
kereta berjalan cepat.
(A) Banyak ruko-ruko bermunculan menyertai
kemudahan perizinan. (D) Kesabarannya hilang, sehingga dia langsung
mematikan telepon genggamnya.
(B) Akibatnya, tidak ada keseragaman pemahaman
antarpihak-pihak terkait dengan pelaksanaan (E) Peraturan di kantor lama, ternyata tidak berlaku
program. di kantor baru.
(C) Butir-butir dalam notula rapat perlu
dikelompokkan berdasarkan topik bahasan.
(D) Permasalahan-permasalahan demokratisasi
di tingkat bawah belum diikuti dengan
pengelolaan pemerintahan lokal yang lebih
baik.
(E) Tulisan ini mengulas pelbagai
pandangan-pandangan teoretis mengenai
prinsip kerja sama dalam komunikasi.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 16 halaman
Kode Naskah Soal: 331
35. Penggunaan tanda petik tunggal (’) yang tepat 37. Kalimat berikut ini mengandung kata berimbuhan
terdapat pada kalimat ... ke-an yang bermakna sama, kecuali ...

(A) "Apakah kalian dengar suara ’tok, tok, tok’ (A) Tanpa disadarinya, motornya kehabisan bensin
seperti orang mengetuk pintu?" tanya Ria sehingga dia terpaksa mendorongnya sampai
kepadaku. pom bensin terdekat.
(B) Di masa itu, ada istilah ’indehoy’, yaitu (B) Setelah pemerintah pusat turun tangan,
berpacaran di tempat-tempat yang jauh dari kelaparan di wilayah itu dapat diatasi.
perhatian orang, misalnya di taman yang (C) Ketika banjir melanda Jakarta, banyak
rimbun atau di gedung bioskop yang gelap. anak-anak korban banjir kedinginan karena
(C) ’Dia telah banyak berubah sekarang,’ kataku terlambat dievakuasi.
dalam hati ketika bertemu Kartika dalam reuni (D) Anak saya ketakutan melihat film horor yang
itu. ditayangkan di televisi.
(D) Karena ciri fisiknya yang menonjol, (E) Rumah-rumah di kompleks perumahan mewah
Lesmana diberi julukan ’si jangkung’ oleh juga kebanjiran pada musim hujan tahun ini.
teman-temannya.
(E) Dalam tahap tersebut, pasien akan mengalami 38. Kata ulang yang mempunyai makna sama dengan
gejala ’angina’ atau "nyeri dada". kata ulang pernak-pernik adalah ...

36. Penggunaan tanda baca yang tepat terdapat pada (A) kupu-kupu.
kalimat ... (B) lintang-pukang.
(A) Salah satu fokus utamanya: pelestarian maleo; (C) bolang-baling.
satwa endemik Sulawesi yang terancam punah. (D) awan-gemawan.
(B) Program pelestarian maleo ini meliputi: (E) pucat-pasi.
konservasi maleo, penanganan perambahan
hutan, pemantapan kawasan suaka dan 39. Dari perspektif sosiologi-politik, transisi demokrasi
program pendukung lainnya. yang ditengarai oleh dominannya peran institusi
partai politik sebagai mesin demokrasi, dalam
(C) Ketika saya berkeliling ke beberapa daerah praktiknya akan menimbulkan berbagai distorsi
penghasil tembakau dan bertanya kapan yang berimplikasi terhadap proses demokratisasi.
kira-kira warga setempat menanam tembakau, Kata tengara dalam kata ditengarai dalam kalimat di
jawaban mereka relatif sama: sejak dulu kala. atas bermakna ...
(D) Rerata area perkebunan tembakau dari 2005
sampai 2009, sebesar 97.43 persen dikuasai (A) mata angin. (D) tanda.
perkebunan rakyat. (B) firasat. (E) lambang.
(E) Walaupun berbeda, merujuk kepada (C) bentuk.
tahun-tahun tersebut, tidak mustahil jika
tembakau sudah menjadi bagian penting dari
masyarakat Indonesia sejak dulu; sejak ratusan
tahun lalu.

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 16 halaman
Kode Naskah Soal: 331
40. Digitalisasi saat ini telah menjadi bagian
kehidupan masyarakat dunia. Ancaman terhadap
dunia digital muncul. Untuk mencegah masalah
tersebut, diperlukan proteksi terhadap kehidupan
digital. Proteksi awal dalam mencegah masalah itu
adalah menghapus surat elektronik yang
meragukan, mengetik langsung alamat situs
internet ketika mengunjungi sebuah situs untuk
pertama kali, menyimpan catatan transaksi online,
dan mengubah kata sandi secara berkala. Selain
itu, perubahan kebiasaan buruk juga perlu
dilakukan, seperti menggunakan sandi yang sama
saat login online dan tidak mengubahnya secara
berkala. Proteksi juga dapat dilakukan dengan
menggunakan sistem operasi yang asli. ...
Kalimat yang dapat menjadi kalimat penutup pada
teks di atas adalah ...

(A) Dengan demikian, pengguna dapat


memanfaatkan sistem digital dengan baik.
(B) Akhirnya, proteksi terhadap kehidupan digital
dapat tercipta.
(C) Sistem operasi asli saat ini sudah tersedia
dengan harga murah.
(D) Dengan menggunakan sistem operasi yang asli,
perangkat elektronik akan terhindar dari virus,
seperti trojan dan worm.
(E) Dengan demikian, kehidupan digital dapat
berlangsung tanpa masalah.

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 16 halaman
Kode Naskah Soal: 331
BAHASA INGGRIS
.... (1) Every culture interprets body language, gestures, posture and carriage, vocal noises, and degree of eye contact
differently. (2) A poor traveler might have expected that nodding his or her head up and down or giving a thumbs-up
would indicate yes. (3) However, in the Middle East, nodding the head down indicates agreement, while nodding it up
is a sign of disagreement. (4) In Japan, an up-and-down nod might just be a signal that someone is listening. (5) Yet,
saying ’thank you’ to appreciate someone signals the same meaning. (6) The thumbs-up signal is vulgar in Iran. (7) Point
with the wrong finger or with anything less than your entire hand and you risk offending somebody. (8) While some
cultures value eye contact as a sign of respect, averting your eyes may be the sign of respect in others. (9) In some places,
people value a certain degree of personal space in conversation, while those from the Middle East might get right up in
your face when they want to converse. (10) Restrain the desire to pat a child on the head in Asia; there’s a belief that
such a touch would damage the child’s soul. (11) Clearly body language expresses different things in other countries.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 sampai


nomor 42.

41. The paragraph should begin with ...

(A) Non-verbal communication can be picked up


easily in a foreign land.
(B) Non-verbal communication will be a start in
learning a culture.
(C) Natives welcome good intention shown
through non-verbal communication.
(D) Contrary to popular beliefs, nonverbal
communication is not universal.
(E) Basic non-verbal communication is the same
wherever you go.
42. Which of the following sentences is irrelevant?

(A) Sentence (3).


(B) Sentence (5).
(C) Sentence (7).
(D) Sentence (8).
(E) Sentence (10).

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 16 halaman
Kode Naskah Soal: 331
Wood plays a part in more activities of the modern economy than does any other commodity. There is (43)_____ any
industry that does not use wood or wood products somewhere in its manufacturing and marketing processes. Think
about the (44)_____ of junk mail, newspapers, photocopies and other paper products that each of us handles, stores, and
disposes of in a single day. Total annual world wood consumption is about 3.7 billion metric tons or about 3.7 billion m3 .
This is more than steel and plastic consumption together. International trade in wood and wood products amounts to
more than $100 billion each year. Developed countries produce less than half of all (45)_____ wood but account for
about 80 percent of its consumption. Less-developed countries, mainly in the tropic, produce more than half of all wood
used by industries but use only 20 percent. The largest producers of this kind of wood and paper pulp are the United
States, the former Soviet Union, and Canada. Much of the logging in North America and Europe occurs in
(46)_____ forests, where cut trees are grown as crop. (47)_____, tropical hardwoods in Southeast Asia, Africa, and Latin
America are being cut at an unsustainable rate, mostly from old-growth forests.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 43 sampai


nomor 47.

43. ....

(A) almost (D) never


(B) nearly (E) virtually
(C) hardly
44. ....

(A) accumulation (D) amount


(B) number (E) figure
(C) total
45. ....

(A) industrial
(B) industrially
(C) industrious
(D) industrialized
(E) industry
46. ....

(A) managed (D) managerial


(B) managing (E) manageable
(C) management
47. ....

(A) For example (D) In contrast


(B) Similarly (E) Therefore
(C) In addition

c Universitas Indonesia
Halaman 12 dari 16 halaman
Kode Naskah Soal: 331
Alligators, which often engage in violent fights over territories and mates, have made scientists puzzled why their
wounds rarely get infected. Now researchers think the secret lies in the reptiles’ blood. Chemists in Louisiana found
that blood from the American alligator can successfully destroy 23 strains of bacteria, including strains known to be
resistant to antibiotics. In addition, the blood was able to deplete and destroy a significant amount of HIV, the virus that
causes AIDS.
Study co-author Lancis Darville at Louisiana State University in Baton Rouge believes that peptides – fragments of
proteins – within alligator blood help the animals stop fatal infections. Such peptides are also found in the skin of frogs
and toads, as well as komodo, dragons and crocodiles. The scientists think that these peptides could one day lead to
medicines that would provide humans with the same antibiotic protection. ’We are in the process of separating and
identifying the specific peptides in alligator blood,’ said Darville. ’Once we sequence these peptides, we can obtain their
chemical structure to potentially create new drugs.’
Study co-author Mark Merchant, a biochemist at Mc Neese State University in Lake Charles, Louisiana, was among
the first to notice alligators’ unusual resistance. He was intrigued that, despite living in swampy environments where
bacteria thrive, alligators that suffered frequent scratches and bruises rarely developed fatal infections. Merchant
therefore created human and alligator serum-protein-rich blood plasma that has been able to remove clotting agents,
and exposed each of them to 23 strains of bacteria. Human serum destroyed only eight of the bacterial strains while the
alligator serum killed all 23. When the alligator was exposed to HIV, the researchers found that a good amount of the
virus was destroyed.
The study team thinks that pills and creams containing alligator peptides could be available at level pharmacies
within seven to ten years. Such products would be a solution to patients that need extra help preventing infections, such
as diabetes patients with foot ulcers, burn victims and people suffering from auto-immune diseases. However, there
may be potential problems before alligator-based medicines can reach drugstore shelves. For example, initial tests have
revealed that higher concentrations of the alligator serum tend to be toxic to human cells.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 48 sampai 50. The word ’clotting’ in line 15 is closest in meaning
nomor 52. to ...

48. This passage would probably be found in a(n) ... (A) setting.
(B) accumulating.
(A) academic journal.
(C) thickening.
(B) lifestyle magazine.
(D) dotting.
(C) medical journal.
(E) softening.
(D) health magazine.
(E) men magazine. 51. The followings are what Merchant, the biochemist,
experienced EXCEPT that he ...
49. Which of the following statements is NOT TRUE
about peptides within alligators’ blood? (A) developed two kinds of serum, each can destroy
23 strains of bacteria.
(A) They are fragments of proteins. (B) learned why alligators can survive in bacterial
(B) They may stop fatal infections. environments.
(C) became interested in alligators’ resistance to
(C) They are injected in the human body.
infections.
(D) They are within the blood of reptiles. (D) created a serum which can remove things that
(E) They have the same function as antibiotics. cause clotting.
(E) found out that crocodiles can decrease infection
caused by HIV.

c Universitas Indonesia
Halaman 13 dari 16 halaman
Kode Naskah Soal: 331
52. The writer concludes his essay by saying that ...

(A) scientists are now searching for a medicine


against HIV.
(B) alligators have contributed a lot to stop human
life.
(C) reptiles have peptides which can be used as
serum.
(D) peptides in the blood are only found in
American alligators.
(E) alligator serum has the possibility to harm
human beings.

c Universitas Indonesia
Halaman 14 dari 16 halaman
Kode Naskah Soal: 331
The unique combination of ground-floor, first-time moviemakers and international stars creates an environment
that is unlike any other. On the one hand, you have the very grand, art-above-all philosophy of the Cannes Film Festival,
stated on the official Web site as an intent to be "a crossroads for world cinema", an apolitical "melting pot of creativity"
(54)_____ the "linguistic boundaries should fade away in the face of universal images". On the other hand, you have the
celebrities strolling down the red carpet at the main screening, the press snapping pictures at every turn, and festival
guards who have been unofficially known to refuse admittance to people whose attire doesn’t meet their standards.
This intense meeting of art, stardom and finance – Cannes is the number-one international market for first-time
films, and multi-million dollar deals are signed there every year – (55)_____ in the neighborhood of 27,000 film industry
representatives, countless tourists and hardcore film enthusiasts. The perfect warm spring weather in Cannes doesn’t
hurt, either. People from all ages and different background would gather in multitude to celebrate the event.
The international feel of the festival, the focus on (56)_____ national boundaries in the name of cinematic art, goes
back to the political mood of the 1930s. During that period the fascist regimes in Europe (57)_____ influence, and this
influence was affecting the art world. The main international film festival at that time was held in Venice, Italy, and in
1939, a French film was the shoe-in for first place. Instead, a German film and an Italian film – both with political ties –
shared the prize. The French, British and American judges resigned in protest. All in all, the climate was formidable
with the prospect of a very gloomy future at sight.
In response to what was perceived as the political corruption of the film festival in Venice, France started its own.
The Festival International du Film began in 1939; though that one (59)_____ after a single screening (William Dieterle’s
"The Hunchback of Notre Dame") because Germany invaded Poland and France joined World War II. The festival gave it
another try in 1946, and it stuck. Now known as the Festival de Cannes, what began as a protest has become (60)_____ in
the world.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 53 sampai 56. ....


nomor 60.
(A) to erase (D) erased
53. This sentence "The atmosphere of the ceremony is (B) to erasing (E) erase
beyond any doubt incomparable to other situations
happening elsewhere." should be put as ... (C) erasing
57. ....
(A) the last sentence of paragraph 1.
(B) the last sentence of paragraph 2. (A) gaining (D) have gained
(C) the last sentence of paragraph 3. (B) are gaining (E) were gaining
(D) the first sentence of paragraph 4. (C) gained

(E) the last sentence of paragraph 4. 58. The phrase "was the shoe-in for the first time" in
paragraph 3 means ...
54. ....
(A) was predicted to win the first place.
(A) which (D) where in (B) nearly won the first place.
(B) in which (E) who (C) was the winner of the festival.
(C) that
(D) was about the shoe industry.
55. ....
(E) won the award easily.
(A) attracts 59. ....
(B) attracting
(A) have been cancelled
(C) will attract
(B) had cancelled
(D) has attracted
(C) cancelled
(E) is attracting
(D) was cancelled
(E) were cancelling

c Universitas Indonesia
Halaman 15 dari 16 halaman
Kode Naskah Soal: 331
60. ....

(A) the most widely recognised festival film


(B) the most recognised widely film festival
(C) the most widely recognised film festival
(D) the most recognised widely festival film
(E) the most recognised widely festival films

c Universitas Indonesia
Halaman 16 dari 16 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN DASAR
• Matematika Dasar
• Bahasa Indonesia
• Bahasa Inggris

332

Universitas Indonesia
2013
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 15 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

332 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 332
MATA UJIAN : Matematika Dasar, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris
TANGGAL UJIAN : 30 JUNI 2013
WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 4. Jika diketahui bahwa
nomor 15. 1 2 3 4 2012
x= − + − + ··· − ,
2013 2013 2013 2013 2013
1. Diketahui bahwa salah satu sisi persegi ABCD nilai x yang memenuhi adalah ....
menyinggung lingkaran x2 + y 2 − 2x − 2y + 1 = 0
1007
pada titik (1, 2). Dua titik sudut dari persegi (A) −
tersebut terletak pada lingkaran 2013
1006
x2 + y 2 − 2x − 2y − 7 = 0. Panjang sisi persegi (B) −
ABCD adalah .... 2013
1
4 √  (C)
(A) 1 − 11 2013
5 1006
8 √ (D)
2013

(B) 11 − 6
25 1007
4 √ (E)
2013

(C) 11 − 1
25
8 √  5. Banyaknya pasangan bilangan bulat (x, y) yang
(D) 6 − 11 memenuhi sistem persamaan berikut
25 
(x − y + 2)(3x + y − 4) = 0
4 √ 
(E) 11 − 1 (x + y − 2)(2x − 5y + 7) = 0
5 adalah ....
1
2. Jika 2(x+2) + 4(x+1) = 48, nilai dari adalah .... (A) 2
x+1
6 (B) 3
(A) log 2
1 (C) 4
(B)
4 (D) 16
(C) 2 log 3 (E) tak terhingga
2
(D) log 6 6. Diketahui x memenuhi pertidaksamaan
(E) 3 x2 + px − 2
−3 < 2 < 2. Nilai p yang memenuhi
3. Diketahui bahwa x −x+1
adalah ....
a log 2 + b log 3 + c log 5 + d log 7 + e log 9 + f log 11 =
2013, maka a + b + c + d + e + f = .... (A) −1 < p < 7

(A) 27 (D) 6029 (B) −6 < p < 2


(B) 2013 (E) 20790 (C) −6 < p < −1
(C) 4016 (D) −6 < p < 7
(E) −1 < p < 2

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 332
7. 10. Dari 26 huruf alfabet dipilih satu per satu 8 huruf
sembarang dengan cara pengembalian dan disusun
sehingga membentuk kata. Probabilitas bahwa di
antara kata-kata yang terbentuk mengandung
subkata "SIMAKUI" dalam satu rangkaian kata
yang tidak terpisah adalah ....

26
(A)
268
Sistem pertidaksamaan yang himpunan 52
(B)
penyelesaiannya merupakan daerah yang diarsir 268
pada gambar di atas adalah .... 26
(C)
(26
8 )
(A) 2x + y − 6 ≤ 0, 2x + 5y − 10 ≥ 0, x ≥ 0, y ≥ 0 52
(D)
(B) 2x + y − 6 ≥ 0, 2x + 5y − 10 ≤ 0, x ≥ 0, y ≥ 0 (26
8 )
(C) (2x + y − 6)(2x + 5y − 10) ≥ 0, x ≥ 0, y ≥ 0 1
(E)
(D) (2x + y + 6)(2x + 5y + 10) ≤ 0, x ≥ 0, y ≥ 0 8

(E) (2x + y − 6)(2x + 5y − 10) ≤ 0, x ≥ 0, y ≥ 0 11. Sebuah matriks disebut matriksortogonaljika


3 2
8. Diketahui a, b, dan c bilangan real yang 7 7 a
 
didefinisikan sebagai berikut.  
q

 3 2
p
a = 6 + 6 + 6 + ... A−1 = AT . Jika diketahui A =  b 7 7  adalah


q p  
 
b = 20 + 20 + 20 + ... 2 6 
Nilai a + b = .... c
7 7
√ matriks ortogonal, a2 + b2 + c2 = ....
(A) 26 (D) 16
81
(B) 8 (E) 26 (A)
√ 49
(C) 2 26 72
(B)
9. Pernyataan berikut yang BENAR mengenai matriks 49
persegi A, B, dan C adalah .... 45
(C)
49
(A) Jika AB = AC maka B = C 36
(D)
(B) Jika AB = 0 maka B = 0 49
(C) A dan AT mempunyai diagonal utama yang 9
(E)
sama untuk setiap matriks A 49
(D) Jika AT = 3I maka A−1 = 3I cos2 x − sin2 x
12. Diketahui bahwa = a, maka
(E) Jika entri pada baris ke-3 kolom ke-1 dari sin x cos x
2 2
matriks A adalah 5 maka entri pada baris ke-1 cot x + tan x = ....
kolom ke-3 dari AT adalah –5
(A) a2 + 2 (D) 1 − a2
(B) a2 + 1 (E) 2 − a2
(C) a2

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 332
13. Data hasil pengukuran terhadap tinggi dari Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 16 sampai
sembilan pohon yang sedang dalam pengamatan nomor 20.
adalah sebagai berikut.
(i) Semua data berupa bilangan bulat tak-nol. 16. Diberikan sebuah sistem persamaan sebagai
(ii) Mean = median = modus = 3. berikut.

(iii) Berdasarkan frekuensinya, data terdiri dari tiga  x + 2y + 4z = 12
kelompok. xy + 4yz + 2xz = 22
xyz = 6

(iv) Jumlah kuadrat semua data adalah 105.
Nilai data terendah ditambah dua kali nilai data Dengan demikian, x + y + z = ....
tertinggi adalah .... 1
(1) 5
2
(A) 6 (D) 9
(2) 6
(B) 7 (E) 10 1
(C) 8 (3) 6
2
14. Diketahui(f −1 ◦ g −1 ◦ h−1 )(x) = 3x + 1 dan (4) 8
2x + 1
(h ◦ g)(x) = , x 6= 1, nilai dari f (−3) adalah 17. Diketahui fungsi kuadrat f (x) = ax2 + bx + c
x−1
.... dengan c bilangan negatif. Jika f (x) = 0 terjadi
b2
9 ketika c = , pernyataan-pernyataan berikut yang
(A) − 4a
11 BENAR adalah ...
5
(B) −
10 (1) Grafik fungsi tersebut memotong sumbu y di
−1 bawah sumbu x.
(C)
11 (2) Sumbu simetri grafik fungsi tersebut berada di
1 kanan sumbu y.
(D)
10 (3) Grafik fungsi tersebut menyinggung sumbu x.
5 (4) Fungsi tersebut mempunyai nilai minimum.
(E)
10
18. Diketahui bahwa n adalah bilangan asli. Misalkan
15. Diketahui f (x) adalah fungsi bernilai real dari
S(n) menyatakan jumlah setiap digit dari n (sebagai
variabel real x dan tidak bernilai nol untuk a dan b.
contoh: n = 1234, S(1234) = 1 + 2 + 3 + 4 = 10),
Jika berlaku f (a + b) + f (a − b) = 2f (a) + 2f (b),
maka nilai S(S(n)) yang memenuhi persamaan
untuk setiap x dan y akan berlaku ....
n + S(n) + S(S(n)) = 2013 adalah ....
(A) f (0) = 1
(1) 2
(B) f (−x) = f (x)
(2) 5
(C) f (−x) = −f (x)
(3) 8
(D) f (x + y) = f (x) + f (y)
(4) 20
(E) terdapat T > 0 demikian sehingga f (x + T ) =
f (x)

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 332
19.

Agar nilai maksimum dari ax + by yang memenuhi


daerah diarsir hanya berada di titik (2,2),
pernyataan-pernyataan berikut yang BENAR
adalah .....

(1) b + a > 0
(2) b − a > 0
(3) b > 0
(4) a > b
20. Diketahui fungsi f (x) = ax3 + bx2 + cx + d, dengan
b2 < 3ac. Pernyataan berikut mungkin terjadi pada
fungsi f tersebut, KECUALI ...

(1) f merupakan fungsi naik di seluruh daerah


asalnya.
(2) f menyinggung sumbu x di satu titik.
(3) f tidak mempunyai nilai maksimum ataupun
minimum.
(4) f memotong sumbu x di tiga titik.

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 332
BAHASA INDONESIA
(1) Suku Wana adalah satu suku terasing yang mendiami hutan belantara di wilayah Sulawesi Tengah. Mereka
disebut sebagai suku terasing karena wilayah mereka yang "terisolasi" dan keadaan ketidakberdayaan dari suku ini.
Mereka membuat rumah dan tinggal di atas pohon. Suku ini pun enggan bertemu dengan orang luar. Mereka telah
lama terisolasi dari peradaban modern.
(2) Pola hidup suku itu dipengaruhi oleh sistem adat yang dianut oleh mereka. Mereka menyandarkan hidup
mereka pada hutan adat. Penyikapan mereka terhadap hutan yang dianggap sebagai petunjuk dalam menjalani hidup
memberi arah hidup orang Wana sehari-hari. Di luar hari-hari mengerjakan lahan kebun dan masa menuai tanaman,
mereka menghabiskan hari-hari mereka di hutan tropis Cagar Alam Morowali. Bagi suku Wana, hutan menyediakan
apa saja yang dibutuhkan mereka dalam hidup.
(3) Kehidupan orang Wana sangat bergantung pada kearifan lingkungan alam sekeliling mereka. Oleh karena itu,
mereka sangat memercayai adanya ruh (spirit) yang menjaga atau memelihara setiap jengkal tanah dan hutan. Setiap
kerusakan lingkungan ataupun perubahan siklus alam yang tidak berjalan sebagaimana biasanya dipercayai sebagai
tanda murkanya sang penjaga. Untuk mencegah kemurkaan para penjaga yang memelihara lingkungan, mereka
memberi persembahan atau sesajen (kapongo) di setiap bukit atau bagian dari hutan ketika, misalnya, mereka akan
membuka lahan ladang baru. Perlengkapan kapongo terdiri atas sirih, pinang, kapur, dan tembakau, yang diletakkan
pada sebuah "rumah" yang tingginya sekitar 40–50 cm dari permukaan tanah.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 sampai 23. Pernyataan yang sesuai dengan isi bacaan adalah ...
nomor 23.
(A) Suku Wana terisolasi dari peradaban modern
21. Kalimat topik pada paragraf ketiga dalam bacaan karena tinggal di atas pohon.
di atas adalah ... (B) Suku Wana sangat memedulikan kebersamaan
mereka dengan alam.
(A) Perlengkapan kapongo terdiri atas sirih, pinang,
kapur, dan tembakau. (C) Setiap hari suku Wana mengerjakan lahan
kebun dan menuai tanaman.
(B) Suku Wana mencegah kemurkaan pemelihara
(D) Kapongo hanya disajikan ketika suku Wana
lingkungan dengan memberi persembahan
membuka lahan baru.
atau sesajen (kapongo).
(E) Suku Wana tidak sengaja mengisolasi
(C) Suku Wana sangat mempercayai adanya ruh keberadaan mereka terhadap peradaban
(spirit). modern.
(D) Setiap kerusakan lingkungan ataupun
perubahan siklus alam yang tidak berjalan
sebagaimana biasanya, dipercayai sebagai
tanda murkanya sang penjaga.
(E) Kehidupan orang Wana sangat tergantung
pada kearifan lingkungan alam sekeliling
mereka.
22. Simpulan yang sesuai untuk bacaan di atas adalah
....

(A) Suku Wana adalah suku terasing.


(B) Hutan merupakan sumber kehidupan suku
Wana.
(C) Suku Wana berpegang pada sistem adat.
(D) Suku Wana tinggal di Hutan Tropis Cagar Alam
Morowali.
(E) Suku Wana adalah salah satu suku yang hidup
bersama dengan alam.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 332
Kepada anak-anak, orang berusia lanjut, serta orang dewasa yang mempunyai penyakit kronis, seperti penyakit
paru obstruktif menahun, diabetes melitus, gagal ginjal kronik, sirosis hati, dan kanker sistem darah, dianjurkan
imunisasi pneumokok. Juga bagi mereka yang pernah mengalami operasi limpa dianjurkan untuk menjalani imunisasi
pneumokok. Pada anak, imunisasi ini perlu diberikan beberapa kali bergantung pada umur anak. Namun, pada orang
dewasa cukup diberikan satu kali.
Terdapat dua macam vaksin pneumokok, yaitu vaksin polisakarida dan konjugat. Vaksin polisakarida dapat
diberikan kepada anak yang berumur dua tahun, sedangkan jenis yang kedua dapat diberikan kepada anak yang
usianya lebih muda. Vaksin ini menurunkan risiko penularan kuman Streptococcus pneumonia. Kuman ini, selain
menimbulkan penyakit yang relatif ringan, yaitu otitis media (infeksi pada telinga tengah) dan sinusitis, dapat juga
menimbulkan penyakit yang berat, seperti pneumonia, meningitis (radang otak), dan bakteriemia (kuman ditemukan
dalam darah). Sebagian orang mengandung kuman ini di tenggorok dan dapat menularkan kuman ini kepada orang
lain melalui batuk dan bersin.
Penyakit meningitis dan bakteriemia disebut sebagai penyakit pneumonia invasif. Meskipun pneumonia tidak
tergolong penyakit invasif, angka kematiannya tinggi, terutama pada anak dan orang berusia lanjut. Sekitar 52 persen
orang yang berusia lanjut yang dirawat di Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo menderita pneumonia.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 24 sampai


nomor 25.

24. Topik bacaan di atas adalah ...

(A) pneumonia.
(B) imunisasi pneumokok.
(C) vaksin pneumokok.
(D) penyakit yang disebabkan kuman Streptococcus
pneumonia.
(E) vaksin pneumokok bagi anak-anak dan dewasa.
25. Pernyataan yang tidak terdapat dalam bacaan di
atas adalah ...

(A) Penyakit radang otak termasuk dalam jenis


penyakit pneumonia.
(B) Anak berusia satu tahun dapat divaksinasi
dengan vaksin konjugat.
(C) Jumlah pemberian vaksin pada anak-anak dan
dewasa berbeda.
(D) Vaksinasi pneumokok membasmi kuman
Streptococcus pneumonia.
(E) Kuman Streptococcus pneumonia dapat menyebar
di dalam dan ke luar tubuh.

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 332
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 26 sampai 28. Untuk kinerja implementasi fungsi anggaran,
nomor 40. tampaknya juga terjadi interaksi oknum internal
anggota dewan dengan instansi sektoral atau dinas
26. Penggunaan tanda petik tunggal (’) yang tepat tertentu yang beraroma kolusi dalam rangka
terdapat pada kalimat ... membesarkan anggaran sektoral dengan harapan
mendapatkan imbalan atau komisi.
(A) "Apakah kalian dengar suara ’tok, tok, tok’ Gagasan utama kalimat di atas adalah ...
seperti orang mengetuk pintu?" tanya Ria
kepadaku. (A) kinerja implementasi fungsi anggaran
(B) Di masa itu, ada istilah ’indehoy’, yaitu tampaknya terjadi interaksi.
berpacaran di tempat-tempat yang jauh dari (B) terjadi interaksi oknum internal anggota dewan
perhatian orang, misalnya di taman yang dengan instansi sektoral atau dinas tertentu.
rimbun atau di gedung bioskop yang gelap.
(C) dalam rangka membesarkan anggaran sektoral
(C) ’Dia telah banyak berubah sekarang,’ kataku dengan harapan mendapatkan imbalan atau
dalam hati ketika bertemu Kartika dalam reuni komisi.
itu. (D) tampaknya terjadi interaksi internal dengan
(D) Karena ciri fisiknya yang menonjol, sektoral.
Lesmana diberi julukan ’si jangkung’ oleh (E) tampaknya juga terjadi interaksi antara oknum
teman-temannya. internal dan instansi sektoral
(E) Dalam tahap tersebut, pasien akan mengalami 29. Untuk mengelola air perlu teknologi ramah
gejala ’angina’ atau "nyeri dada". lingkungan yang penerapannya akan meresapkan
27. Kalimat yang tidak baku di antara kalimat berikut air sebanyak-banyaknya ke dalam tanah.
adalah ... Kalimat tersebut menjadi efektif jika diperbaiki
menjadi ...
(A) Di Kalimantan, macan dahan dapat ditemui di
hutan hujan dataran rendah. (A) Untuk mengelola air memerlukan teknologi
ramah lingkungan yang penerapannya akan
(B) Anggrek hitam tidak hanya berkembang
meresapkan air sebanyak-banyaknya ke dalam
biak dengan biji, tetapi juga dapat
tanah.
dikembangbiakkan dengan cara memisahkan
(B) Untuk mengelola air diperlukan teknologi
umbinya.
ramah lingkungan yang meresapkan air ke
(C) Suku Tengger di Bromo dikenal sangat dalam tanah.
berpegang teguh pada adat dan istiadat (C) Untuk mengelola air, kita perlu teknologi
Hindu lama. ramah lingkungan yang penerapannya akan
(D) Karena hidup di pepohonan, beruang madu meresapkan air sebanyak-banyaknya ke dalam
bertelapak kaki tidak berbulu. tanah.
(E) Beruang madu dikategorikan sebagai binatang (D) Pengelolaan air memerlukan teknologi ramah
yang mudah diserang. lingkungan yang dalam penerapannya akan
meresapkan air sebanyak-banyaknya ke dalam
tanah.
(E) Diperlukan teknologi ramah lingkungan
yang penerapannya meresapkan air
sebanyak-banyaknya ke dalam tanah untuk
mengelola air.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 332
30. Pengembangan obat-obatan herbal yang bisa 32. Penderita yang mengalami kerusakan hati, ditandai
dilakukan masyarakat dengan sangat mudah juga selaput mata berwarna kuning, tingkat kematian
tidak memerlukan perizinan dan persyaratan yang lebih tinggi lagi.
rumit sehingga masyarakat lebih mudah Kalimat tersebut akan efektif jika diperbaiki
memanfaatkannya untuk obat-obatan dan untuk menjadi ...
meningkatkan kesejahteraan.
Inti kalimat di atas adalah ... (A) Penderita yang mengalami kerusakan hati,
ditandai selaput mata berwarna kuning
(A) Pengembangan obat-obatan herbal dilakukan mempunyai tingkat kematian yang lebih tinggi
masyarakat. lagi.
(B) Pengembangan obat-obatan herbal sangat (B) Tingkat kematian penderita yang mengalami
mudah dilakukan masyarakat. kerusakan hati lebih tinggi, yang ditandai
(C) Pengembangan obat-obatan herbal tidak selaput mata berwarna kuning.
memerlukan perizinan dan persyaratan yang (C) Penderita yang mengalami kerusakan hati
rumit. dengan ditandai selaput mata berwarna
(D) Pengembangan obatan-obatan tidak kuning, tingkat kematiannya lebih tinggi lagi.
memerlukan perizinan sehingga masyarakat (D) Tingkat kematian lebih tinggi lagi pada
lebih mudah memanfaatkannya. penderita yang mengalami kerusakan hati,
(E) Pengembangan obat-obatan mempunyai ditandai selaput mata berwarna kuning.
perizinan yang memudahkan masyarakat (E) Tingkat kematian penderita yang mengalami
untuk memanfaatkannya. kerusakan hati, yang ditandai selaput mata
31. Upaya mengangkat derajat kayu lantung dari kayu berwarna kuning, lebih tinggi lagi.
bakar menjadi produk kerajinan membawa Sri 33. Penulisan kalimat yang tidak sesuai dengan EYD
mendapatkan penghargaan. adalah ...
Inti kalimat tersebut adalah ...
(A) Artikel yang berjudul "Sastra dan Kekuasaan"
(A) Sri berupaya mengangkat derajat kayu lantung. dimuat dalam majalah Horison.
(B) Sri mendapatkan penghargaan. (B) Ketika antre di tempat itu, Anda harus siap fisik
(C) Upaya mengangkat derajat kayu lantung dan mental.
membawa Sri mendapatkan penghargaan. (C) Acara akan berlangsung dari pukul 07.30 s.d.
(D) Sri mengangkat derajat kayu lantung dari kayu 11.30.
bakar menjadi produk kerajinan. (D) Halal bihalal dilakukan di sebuah gedung
mewah.
(E) Upaya Sri mengangkat derajat kayu lantung (E) Alat pandang-dengar digunakan pada acara
dari kayu bakar menjadi produk kerajinan. tersebut.
34. Film yang bernuansa bulu tangkis, Tan Joe Hok,
sudah dalam proses awal penggarapan.
Penggunaan kata nuansa pada kalimat tersebut
tidak tepat. Kata itu lebih tepat diganti dengan kata
...

(A) suasana. (D) konteks.


(B) tema. (E) fokus.
(C) kisah.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 332
35. Penulisan lambang bilangan yang tepat terdapat 38. Penulisan kata kerja berimbuhan yang tidak tepat
pada kalimat ... terdapat dalam kalimat ...

(A) 17 orang, termasuk 4 orang artis di dalamnya, (A) Anda boleh mengkritik kinerja saya jika ada hal
dicokok oleh BNN dalam penggerebekan yang tidak berkenan.
Minggu pagi itu. (B) Ternyata tidak mudah mentranskripsikan
(B) 252 tenaga ahli kebidanan dilatih secara intensif rekaman percakapan dalam bentuk kaset.
di balai pelatihan ini. (C) Tidak mudah memengaruhi pola pikir
(C) Di masa tahun 60-an itu, ada istilah khusus masyarakat yang sudah tertanam sejak dulu.
untuk berpacaran di tempat-tempat yang sepi (D) Penduduk sekitar TPA Bantar Gebang
dari perhatian orang, misalnya di taman yang memprotes dibukanya kembali lahan
rimbun atau di gedung bioskop yang gelap. pembuangan sampah tersebut.
(D) Sebanyak 2 per 3 anggota organisasi ini (E) Masyarakat mempercayakan aspirasinya pada
menolak pencalonannya menjadi ketua umum. wakil rakyat yang terpilih.
(E) Dari 39 spesies burung cendrawasih, ada yang
berukuran 16 sentimeter, dan ada pula yang 39. Kalimat yang efektif di antara kalimat-kalimat
berukuran 125 sentimeter. berikut adalah ...

36. Kata kerja berimbuhan yang dipakai secara tidak (A) Dari hasil survei, diperoleh data bahwa
tepat terdapat pada kalimat ... rata-rata penghasilan masyarakat sekitar
Rp3.000.000,00/tahun atau berkisar
(A) Langkah-langkah kaki terdengar menaiki Rp250.000,00/bulan.
tangga.
(B) Dari wawancara mendalam terungkap
(B) Para pedagang berlomba-lomba menawarkan untuk membiayai kehidupan sehari-hari,
dagangannya kepada para penumpang kereta. penduduk (yang diwakili oleh responden)
(C) Aku melihatnya meniduri tempat tidurmu harus mengeluarkan hingga mencapai 87%
sehingga tempat tidurmu berantakan. dari penghasilan mereka.
(D) Pengacara memperdengarkan rekaman suara (C) Dari sempitnya kepemilikan lahan dengan
saksi yang tidak dapat dihadiri di pengadilan. tingkat produktivitas yang juga rendah,
(E) Akhirnya, dia berhasil menemukan buku yang berakibat pada tingkat penghasilan masyarakat
dicarinya. yang rendah.
(D) Namun karena rendahnya kapasitas petani,
37. Dalam kaitan Jakarta sebagai pusat pemerintahan sebagian besar dari mereka hanya sebagai
dan ekonomi, pemerintah seyogianya lebih tegas buruh tani, yang hasilnya juga belum
dalam memberikan izin membangun kawasan mencukupi kebutuhan hidup mereka.
bisnis seperti ruko, kantor, apartemen, dan mal.
Masyarakat boleh membangun, tetapi mesti dengan (E) Demikian pula bagi sebagian kecil petani
kriteria ketat. Halaman yang sempit tidak boleh yang memilih berwirausaha sebagai pekerjaan
seluruhnya ditutup. Harus ada sumur resapan dan sampingan akan menambah kekurangan dalam
tanaman. Sumur resapan sebetulnya sudah diatur, upaya menutupi kebutuhan sehari-hari.
tetapi karena tidak ada pengawasan, siapa pun
berani melanggar. Kita tentu sepakat bahwa siapa
pun berhak berbisnis, siapa pun dapat membangun
usaha, tetapi aturan tetap harus ditaati.
Kata-kata dalam paragraf di atas bercirikan ragam
bahasa formal, kecuali ...

(A) kaitan. (D) mesti.


(B) seyogianya. (E) tetapi.
(C) ruko.

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 332
40. (1) Ketika pertama kali digunakan, uang emas dan
uang perak dinilai berdasarkan nilai intrinsiknya,
yaitu kadar dan berat logam yang terkandung di
dalamnya.(2)____ (3) Namun, saat ini, uang logam
tidak dinilai dari berat emasnya, namun dari nilai
nominalnya.
Kalimat (2) dapat diisi dengan kalimat ...

(A) Kedua logam itu memiliki nilai yang cenderung


tinggi dan stabil.
(B) Emas dan perak dinilai berdasarkan beratnya.
(C) Semakin besar kandungan emas atau perak di
dalamnya, semakin tinggi nilainya.
(D) Kedua logam itu juga tidak mudah hancur dan
tahan lama.
(E) Emas dan perak dapat dibagi menjadi satuan
yang lebih kecil tanpa mengurangi nilai.

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 332
BAHASA INGGRIS
Journalism in the modern sense is one of the younger professions. The first prototype of the modern newspaper was
the series of public announcements, known during the Roman Empire as the Acta Diurna and later in Venice as the
Gazzetta. Similar official reports were made in China, where the earliest newspaper, the Tching-pao, or News of the
Palace, began its daily appearance in Peking in the middle of the 8th century A.D. Until the invention of printing,
however, the dissemination of news was largely dependent upon private correspondence or word of mouth. The
invention of printing from movable type by Johann Gutenberg in Mainz about 1450 revolutionized the spreading of
news. According to one tradition, the first printed newssheet appeared at Nuremberg in 1457. The letter of Christopher
Columbus announcing in 1493 the results of his first expedition to the New World was distributed as a news broadside,
as was the announcement of the British triumph over the Spanish Armada in July 1588. Some 800 of these occasional
newssheets, all printed before 1610, are extant in libraries. This kind of publishing became a profitable business, and as
a result the reporting of news spread rapidly throughout Europe.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 sampai


nomor 42.

41. Which of the following would be the best title for


the passage?

(A) Printed Media and Journalism


(B) The Prototype of Newspapers
(C) Journalism and Its Revolution
(D) The Early History of Journalism
(E) The Development of Modern News
42. The following paragraph most likely discusses ...

(A) fast development of journalism in Europe.


(B) some European news report controversies.
(C) benefits of journalism in many countries.
(D) the growing number of reporters in the world.
(E) standard professional development for
journalists.

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 332
A civil war is a war between organized groups within the same nation state or republic, or, less commonly, between
two countries created from a formerly united nation state. The aim of one side may be to take control of the country or a
region, to achieve independence for a region, or to change (43)_____ policies. Civil wars since the end of World War II
have lasted on (44)_____ just over four years, a dramatic rise from the one-and-a-half year average of the 1900-1944
period. (45)_____ the rate of emergence of new civil wars has been relatively steady since the mid-19th century, the
increasing length of those wars resulted in increasing numbers of wars ongoing at any one time. For example, there
were no more than five civil wars underway (46)_____ in the first half of the 20th century, while over 20 concurrent civil
wars were occurring at the end of the Cold War, before a significant decrease as conflicts strongly associated with the
superpower rivalry came to an end. Since 1945, civil wars have resulted in the deaths of over 25 million people, as well
as the forced displacement of millions more. Civil wars have further resulted in economic collapse; Burma (Myanmar),
Uganda and Angola are examples of nations that were (47)_____ to have promising futures before being engulfed in
civil wars.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 43 sampai


nomor 47.

43. ....

(A) government (D) governmental


(B) governed (E) govern
(C) governing
44. ....

(A) approximation
(B) standard
(C) median
(D) estimate
(E) average
45. ....

(A) Because (D) While


(B) Unless (E) As if
(C) Before
46. ....

(A) consecutively
(B) simultaneously
(C) spontaneously
(D) separately
(E) repeatedly
47. ....

(A) consider
(B) considering
(C) considered
(D) considerate
(E) consideration

c Universitas Indonesia
Halaman 12 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 332
Alligators, which often engage in violent fights over territories and mates, have made scientists puzzled why their
wounds rarely get infected. Now researchers think the secret lies in the reptiles’ blood. Chemists in Louisiana found
that blood from the American alligator can successfully destroy 23 strains of bacteria, including strains known to be
resistant to antibiotics. In addition, the blood was able to deplete and destroy a significant amount of HIV, the virus that
causes AIDS.
Study co-author Lancis Darville at Louisiana State University in Baton Rouge believes that peptides – fragments of
proteins – within alligator blood help the animals stop fatal infections. Such peptides are also found in the skin of frogs
and toads, as well as komodo, dragons and crocodiles. The scientists think that these peptides could one day lead to
medicines that would provide humans with the same antibiotic protection. ’We are in the process of separating and
identifying the specific peptides in alligator blood,’ said Darville. ’Once we sequence these peptides, we can obtain their
chemical structure to potentially create new drugs.’
Study co-author Mark Merchant, a biochemist at Mc Neese State University in Lake Charles, Louisiana, was among
the first to notice alligators’ unusual resistance. He was intrigued that, despite living in swampy environments where
bacteria thrive, alligators that suffered frequent scratches and bruises rarely developed fatal infections. Merchant
therefore created human and alligator serum-protein-rich blood plasma that has been able to remove clotting agents,
and exposed each of them to 23 strains of bacteria. Human serum destroyed only eight of the bacterial strains while the
alligator serum killed all 23. When the alligator was exposed to HIV, the researchers found that a good amount of the
virus was destroyed.
The study team thinks that pills and creams containing alligator peptides could be available at level pharmacies
within seven to ten years. Such products would be a solution to patients that need extra help preventing infections, such
as diabetes patients with foot ulcers, burn victims and people suffering from auto-immune diseases. However, there
may be potential problems before alligator-based medicines can reach drugstore shelves. For example, initial tests have
revealed that higher concentrations of the alligator serum tend to be toxic to human cells.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 48 sampai 51. The followings are what Merchant, the biochemist,
nomor 52. experienced EXCEPT that he ...

48. The paragraph that precedes the passage is likely (A) developed two kinds of serum, each can destroy
about ... 23 strains of bacteria.
(B) learned why alligators can survive in bacterial
(A) preliminary study on alligators in Lousiana environments.
swamps. (C) became interested in alligators’ resistance to
(B) alligator serum as infection-combat agent. infections.
(C) the habitat and behavior of alligators. (D) created a serum which can remove things that
cause clotting.
(D) a strain of bacteria found in alligators.
(E) found out that crocodiles can decrease infection
(E) other studies on animal-based medicines. caused by HIV.
49. The word ’deplete’ in line 4 is closest in meaning to 52. The writer concludes his essay by saying that ...
...
(A) scientists are now searching for a medicine
(A) diminish. (D) damage. against HIV.
(B) drain. (E) demolish. (B) alligators have contributed a lot to stop human
(C) devastate. life.
50. Which of the following statements is NOT TRUE (C) reptiles have peptides which can be used as
about peptides within alligators’ blood? serum.
(D) peptides in the blood are only found in
(A) They are fragments of proteins. American alligators.
(B) They may stop fatal infections. (E) alligator serum has the possibility to harm
human beings.
(C) They are injected in the human body.
(D) They are within the blood of reptiles.
(E) They have the same function as antibiotics.

c Universitas Indonesia
Halaman 13 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 332
Mangroves live life on the edge. With one foot on land and one in the sea, these botanical amphibians occupy a zone
of desiccating heat, choking mud, and salt levels that would kill an ordinary plant within hours. Yet the forests
mangroves form are among (54)_____. Birds roost in the canopy, shellfish attach themselves to the roots, and snakes and
crocodiles come to hunt. Mangroves provide nursery grounds for fish; a food source for monkeys, deer, tree-climbing
crabs, even kangaroos; and a nectar source for bats and honeybees.
As a group, mangroves cannot (55)_____ too closely. There are some 70 species from two dozen families—among
them palm, hibiscus, holly, plumbago, acanthus, legumes, and myrtle. They range from prostrate shrubs to
200-foot-high (60 meters) timber trees. Though most prolific in Southeast Asia, where they are thought to have
originated, mangroves circle the globe. Most live within 30 degrees of the Equator, but a few hardy types (56)_____ to
temperate climates, and one lives as far from the tropical sun as New Zealand. Wherever they live, they share one thing
in common: They’re brilliant adapters. Each mangrove has an ultrafiltration system to keep much of the salt out and a
complex root system that allows it to survive in the intertidal zone. Some have (58)_____ that stick out of the mud to
help them take in air; others use prop roots or buttresses to keep their trunks upright in the soft sediments at tide’s edge.
These plants are also landbuilders par excellence. Some Aborigines in northern Australia believe one mangrove
species resembles their primal ancestor, Giyapara, who walked across the mudflats and brought the tree into existence.
The plants’ interlocking roots stop riverborne sediments from (59)_____ out to sea, and their trunks and branches serve
as a palisade that diminishes the erosive power of waves.
They are sacrificed for salt pans, aquaculture ponds, housing developments, roads, port facilities, hotels, golf
courses, and farms. And they die from a thousand indirect cuts: oil spills, chemical pollution, sediment overload, and
disruption of their sensitive water and salinity balance. Calls for mangrove conservation gained a brief but significant
hearing following the 2004 Indian Ocean tsunami. Where mangrove forests were intact, they not only served as natural
breakwaters, (60)_____ by mitigating property damage, perhaps saving lives. The logic of allowing a country’s
mangrove "bioshields" to be bulldozed looked flawed.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 53 sampai 55. ....


nomor 60.
(A) define (D) defining
53. The sentence ’Despite their strategic importance, (B) defined (E) be defining
mangroves are under threat worldwide.’ should be
put as ... (C) be defined
56. ....
(A) the last sentence of paragraph 1.
(B) the first sentence of paragraph 2. (A) adapt (D) have adapted
(C) the last sentence of paragraph 2. (B) adapted (E) had adapted
(D) the first sentence of paragraph 3. (C) are adapting
57. The expression ’they share one thing in common’ in
(E) the first sentence of paragraph 4.
the second paragraph means that they ...
54. ....
(A) have to share one common thing.
(A) the most productive and complex biologically (B) are sharing their similar things.
ecosystem on Earth
(C) have one similar characteristic.
(B) the most productive and biologically complex
ecosystem on Earth (D) are common in most things.
(C) Earth most productive and biologically complex (E) commonly share their things.
ecosystems 58. ....
(D) biologically and most productive complex
ecosystems on Earth (A) pneumatophores-like roots called snorkel
(E) the most complex ecosystems and biologically (B) snorkel which are like roots called
productive on Earth pneumatophores
(C) pneumatophores-like snorkel roots
(D) roots which are like pneumatophores snorkel
(E) snorkel-like roots called pneumatophores

c Universitas Indonesia
Halaman 14 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 332
59. ....

(A) course (D) coursing


(B) courses (E) the course
(C) coursed
60. ....

(A) and broke up the energy of the waves


(B) but also breaking up the energy of the waves
(C) as well as breaking up the energy of the waves
(D) but also broke up the energy of the waves
(E) but breaking up the energy of the waves too

c Universitas Indonesia
Halaman 15 dari 15 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN DASAR
• Matematika Dasar
• Bahasa Indonesia
• Bahasa Inggris

333

Universitas Indonesia
2013
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 15 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

333 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 333
MATA UJIAN : Matematika Dasar, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris
TANGGAL UJIAN : 30 JUNI 2013
WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 4. Jika r dan s adalah akar-akar persamaan
nomor 16. ax2 + bx + c = 0 dan D adalah diskriminan dari
1 1
persamaan tersebut, nilai dari 2 + 2 adalah ....
1. Dari 26 huruf alfabet dipilih satu per satu 8 huruf r s
sembarang dengan cara pengembalian dan disusun
D 2a
sehingga membentuk kata. Probabilitas bahwa di (A) +
antara kata-kata yang terbentuk mengandung c2 c
subkata "SIMAKUI" dalam satu rangkaian kata D
(B) +c
yang tidak terpisah adalah .... 2a
D
26 (C)
(A) c2
268 D
52 (D)
(B) 2a
268 (E) D
26
(C) 5. Jika diketahui bahwa
(26
8 ) 1 2 3 4 2012
x= − + − + ··· − ,
52 2013 2013 2013 2013 2013
(D) nilai x yang memenuhi adalah ....
(26
8 )
1 1007
(E) (A) −
8 2013
2. Jika 2 log 3 log 4 log
 
x = 3 log 4 log 2 log y = 1006
(B) −
4

log 2 log 3 log z = 0, nilai dari x + y + z = .... 2013
1
(C)
(A) 50 (D) 111 2013
1006
(B) 58 (E) 1296 (D)
2013
(C) 89 1007
(E)
3. Diketahui bahwa f (x) = mx + n dan g(x) = px + q 2013
untuk m, n, p, q ∈ R. Dengan demikian,
6. Diketahui bahwa 2w .ax .by .cz = 2013 untuk setiap
f (g(x)) = g(f (x)) akan memiliki solusi untuk ....
a, b, c, d, x, y, z merupakan bilangan bulat positif
(A) jika dan hanya jika n(1 − p) − q(1 − m) = 0 dan w bilangan bulat nonnegatif dengan a < b < c.
Nilai (2.w) + (a.x) + (b.y) + (c.z) = ....
(B) jika dan hanya jika (1−n)(1−p)−(1−q)(1−m) = 0
(C) jika dan hanya jika m = p dan n = q (A) 0 (D) 75
(D) jika dan hanya jika mq − np = 0 (B) 3 (E) 611
(E) setiap pilihan m, n, p, q (C) 11

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 333
7. 10. Diketahui bilangan a, b, c membentuk barisan
geometri. Bilangan a, b, c − 2 membentuk barisan
aritmatika dan bilangan a, b + 2, c + 10 membentuk
barisan geometri. Jumlah semua nilai yang
mungkin untuk b adalah ....

14
(A)
9
20
(B)
9
32
(C)
9
40
(D)
Himpunan penyelesaian sistem pertidaksamaan 9
x + y ≤ 4, 2x + 3y ≥ 6, x ≤ 3y, y ≤ 3x adalah .... 80
(E)
9
(A) I (D) IV p √
x+2 x+1
(B) II (E) V 11. lim p √ = ....
x→5 x−2 x+1
(C) III
√ √
8. Bilangan bulat terbesar a sehingga hanya terdapat (A) 3 + 2
tiga pasangan bilangan bulat (x, y) yang memenuhi √
(B) 5 − 2 6
sistem pertidaksamaan berikut adalah .... √
(C) 2 6

 3y − x < 5
y + ax < 11 (D) 5

4y + x > 9 √
(E) 5 + 2 6
adalah ....
12. Sebuah matriks disebut matriks ortogonal jika
2 2

(A) −1 (D) 2
 a 3 3
(B) 0 (E) 3  
 
(C) 1 −1 T
 2 1 
A = A . Jika diketahui   b  adalah

4 3
 
0 0
  3 3
9. Jika A = dan A2 − xA + yI = ,  
2 5 0 0  2 1 
maka x + y = .... − − c
3 3
matriks ortogonal, a2 + b2 + c2 = ....
(A) 9 (D) 23
(B) 14 (A) −1
(E) 25
(C) 19 (B) 0
1
(C)
9
4
(D)
9
(E) 1
13. Diketahui sebuah data terdiri dari n bilangan asli
yang pertama. Jika salah satu data dihapus,
61
rata-rata data yang tersisa adalah . Bilangan
4
yang dihapus tersebut adalah ....

(A) 8 (D) 11
(B) 9 (E) 12
(C) 10

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 333
14. Diketahui y adalah bilangan real terkecil yang Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 17 sampai
merupakan
r penyelesaian dari pertidaksamaan nomor 20.
1 3 1 1
− > − . Nilai y juga memenuhi 17. Diketahui bahwa n adalah bilangan asli. Misalkan
x2 4 x 2
pertidaksamaan berikut, KECUALI .... S(n) menyatakan jumlah setiap digit dari n (sebagai
contoh: n = 1234, S(1234) = 1 + 2 + 3 + 4 = 10),
3 maka nilai S(S(n)) yang memenuhi persamaan
(A) 3 + y > 1
2 n + S(n) + S(S(n)) = 2013 adalah ....
(B) 6 − 2y > 1
(1) 2
(C) 6y − 3 < 1
(2) 5
(D) 3y 2 + y > 1
(3) 8
(E) 6y 2 − y < 1
(4) 20
15. Diketahui bahwa salah satu sisi persegi ABCD
menyinggung lingkaran x2 + y 2 − 2x − 2y + 1 = 0 18. Untuk setiap x dan y anggota bilangan real berlaku
pada titik (1, 2). Dua titik sudut dari persegi sebuah sistem persamaan sebagai berikut.
x = 2x2 + 3y 2

tersebut terletak pada lingkaran
x2 + y 2 − 2x − 2y − 7 = 0. Luas persegi ABCD y = 4xy
adalah .... Nilai x + y = ....
32 √  (1) 0
(A) 1− 11
25 1 1√
32 √ (2) − 6
4 12

(B) 11 − 6
25 1
32 √ (3)
2

(C) 11 − 1
25 1 1√
32 √ (4) + 6
4 12

(D) 6− 11
25 2
32 √  19. Jika diketahui bahwa 2cos 2x + 2cos x
= 3.2− cos 2π ,
(E) 11 − 1 nilai x adalah ....
5
16. Bilangan bulat positif π
√ terkecil
√ n yang memenuhi (1)
2
pertidaksamaan n − n − 1 < 0, 01 adalah ....
π
(2)
(A) 2499 3

(B) 2500 (3)
2
(C) 2501 (4) π
(D) 10000
20. Diketahui f 0 (x) = x3 (x − a)2 (x − b) dengan
(E) tidak ada bilangan bulat yang memenuhi 0 < a < b.
Pernyataan yang BENAR mengenai fungsi f adalah
...

(1) Jika x < b, f (a) adalah nilai maksimum f .


(2) Jika x > 0, f (b) adalah nilai minimum f .
(3) Jika x < 0, f merupakan fungsi turun.
(4) Jika x > b, f merupakan fungsi naik.

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 333
BAHASA INDONESIA
Keraton merupakan bangunan yang berperan penting bagi sebuah kerajaan. Contohnya adalah Keraton Surosowan,
yang berperan penting dalam percaturan sejarah masa lalu. Keraton ini merupakan pusat dari Kerajaan Banten pada
abad XVI sampai awal XIX Masehi. Seperti halnya keraton di Jawa, Keraton Surosowan juga memiliki makna ganda,
yakni sebagai bangunan tempat tinggal sultan dan keluarganya beserta perangkat kerajaan lainnya, serta sebagai pusat
kerajaan, dalam hal ini kerajaan Banten. Mengikuti pola umum tata kota kerajaan Islam di Indonesia, Keraton
Surosowan juga merupakan pusat Kota Banten.
Dalam perjalanan sejarahnya, Keraton Surosowan mengalami pasang surut. Keraton ini pertama kali dibangun
pada masa Sultan Hasanuddin. Akan tetapi, keraton itu kemudian hancur dan dibangun kembali oleh Sultan Haji
tahun 1680 sampai dengan 1681. Pada tahun 1808, keraton ini mengalami kehancuran kembali oleh Belanda. Sejak saat
itu, Keraton Surosowan hanya berupa puing-puing.
Saat ini, sebagian besar sisa-sisa bangunan masih terpendam di dalam tanah. Hanya sebagian kecil yang sudah
dimunculkan melalui beberapa kali ekskavasi yang dilaksanakan oleh Direktorat Perlindungan dan Pembinaan
Peninggalan Sejarah dan Purbakala, Pusat Penelitian Arkeologi Nasional, dan Universitas Indonesia, sejak 1967.
Berdasarkan hasil penelitian tersebut, diketahui bahwa sisa-sisa bangunan yang menarik dan masih dapat diamati,
antara lain tembok keliling, struktur fondasi bangunan, struktur lantai, saluran air, kolam pemandian, dan sisa
bangunan lainnya.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 sampai 23. Kalimat topik paragraf kedua di atas adalah ....
nomor 23.
(A) Keraton Surosowan mengalami pasang surut.
21. Simpulan yang sesuai dengan bacaan di atas adalah (B) Keraton itu kemudian hancur dan dibangun
... kembali oleh Sultan Haji tahun 1680 sampai
dengan 1681.
(A) Kerajaan Banten adalah salah satu kerajaan
Islam di Indonesia. (C) Keraton ini mengalami kehancuran kembali
(B) Keraton Surosowan merupakan bukti bahwa oleh Belanda.
Kerajaan Banten pernah berjaya. (D) Keraton Surosowan hanya berupa puing-puing.
(C) Para peneliti pernah melakukan penggalian di (E) Keraton itu dibangun kembali oleh Sultan Haji
Situs Keraton Surosowan. tahun 1680 sampai dengan 1681.
(D) Keraton Surosowan dibangun pada masa
Sultan Hasanuddin.
(E) Keraton Surosowan saat ini hanya berupa
puing-puing.
22. Pernyataan yang tidak sesuai dengan isi bacaan di
atas adalah ...

(A) Keraton Surosowan dibangun kembali pada


masa Belanda.
(B) Keraton Surosowan tidak hanya merupakan
tempat tinggal raja dan keluarganya.
(C) Sisa-sisa bangunan Keraton Surosowan masih
dapat ditemukan sampai saat ini.
(D) Sultan-sultan yang telah membangun Keraton
Surosowan adalah Sultan Hasanudin dan
Sultan Haji.
(E) Para arkeolog telah melakukan penggalian
pada situs Keraton Surosowan sejak tahun
’60-an.

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 333
(1) Mulut bisa menjadi bagian yang paling kotor di tubuh kita. (2) Hampir 700 jenis bakteri ada di dalam rongga
mulut. (3) Ada berbagai tipe penyakit jantung dengan faktor risiko sendiri-sendiri. (4) Buruknya kebersihan rongga
mulut ditengarai sebagai faktor risiko terkait berbagai kejadian kardiovaskular, seperti serangan jantung dan stroke. (5)
Para peneliti menemukan keterkaitan antara penyakit jantung koroner dan infeksi di rongga mulut.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 24 sampai


nomor 25.

24. Bacaan di atas menyampaikan bahwa ...

(A) Para peneliti menemukan bahwa penyebab


penyakit jantung koroner bermacam-macam.
(B) Dalam beberapa penelitian ditemukan adanya
hubungan di antara kondisi buruk pada rongga
mulut dan penyakit jantung koroner.
(C) Para peneliti membuktikan bahwa mulut bisa
menjadi bagian paling kotor di tubuh kita.
(D) Dalam beberapa penelitian ditemukan ada
hampir dari 700 jenis bakteri yang hidup di
dalam rongga mulut.
(E) Dalam beberapa penelitian dijumpai bahwa
infeksi pada rongga mulut menyebabkan
stroke.
25. Kalimat Banyak penderita serangan jantung tidak
memiliki faktor risiko tradisional, seperti hipertensi,
diabetes, kolesterol tinggi, merokok, obesitas, dan faktor
keturunan dapat ditambahkan dalam paragraf di
atas pada posisi ....

(A) setelah kalimat 1.


(B) setelah kalimat 2.
(C) setelah kalimat 3.
(D) setelah kalimat 4.
(E) setelah kalimat 5.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 333
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 26 sampai 28. Menguatnya orientasi kekuasaan dan politik
nomor 40. transisional di kalangan partai politik dalam
nuansa demokrasi kapitalistik menjadikan fungsi
26. Di kawasan Trowulan ditemukan ratusan ribu kaderisasi politik terabaikan atau tidak berjalan
peninggalan arkeologis, berupa artefak, ekofak, dan karena adanya kebijakan instan yang memberikan
fitur yang diperkirakan berasal dari abad ke-12 akses masuknya para pemodal, kerabat elite politik,
hingga abad ke-15. dan kerabat birokrat tanpa melalui seleksi yang
Inti kalimat tersebut adalah ... terprogram.
Gagasan utama kalimat di atas adalah ...
(A) Ratusan ribu peninggalan arkeologis, berupa
artefak, ekofak, dan fitur. (A) orientasi kekuasaan dan politik transisional
(B) Peninggalan arkeologis diperkirakan berasal di kalangan partai politik dalam nuansa
dari abad ke-12 hingga abad ke-15. demokrasi kapitalistik tersebut menguat
(C) Ratusan ribu peninggalan arkeologis. (B) menguatnya orientasi kekuasaan dan politik
(D) Artefak, ekofak, dan fitur yang diperkirakan transisional menjadikan fungsi kaderisasi
berasal dari abad ke-12 hingga abad ke-15. politik terabaikan
(E) Di kawasan Trowulan ditemukan ratusan ribu (C) kebijakan instan memberikan akses masuknya
peninggalan arkeologis. para pemodal, kerabat elite politik, dan kerabat
birokrat
27. Penggunaan tanda petik tunggal (’) yang tepat (D) para pemodal, kerabat elite politik, dan kerabat
terdapat pada kalimat ... birokrat masuk tanpa melalui seleksi yang
terprogram
(A) "Apakah kalian dengar suara ’tok, tok, tok’
(E) fungsi kaderisasi politik terabaikan atau tidak
seperti orang mengetuk pintu?" tanya Ria
berjalan
kepadaku.
(B) Di masa itu, ada istilah ’indehoy’, yaitu 29. Di antara kalimat berikut, kalimat yang tidak
berpacaran di tempat-tempat yang jauh dari efektif adalah ...
perhatian orang, misalnya di taman yang
rimbun atau di gedung bioskop yang gelap. (A) Dari hasil pengolahan menunjukkan
bahwa 43% responden teridentifikasi telah
(C) ’Dia telah banyak berubah sekarang,’ kataku
memanfaatkan teknologi meskipun responden
dalam hati ketika bertemu Kartika dalam reuni
yang menggunakan teknologi tradisional lebih
itu.
banyak (57%).
(D) Karena ciri fisiknya yang menonjol,
Lesmana diberi julukan ’si jangkung’ oleh (B) Terdapat berbagai cara mendapatkan teknologi
teman-temannya. yang dipergunakan petani saat ini.
(E) Dalam tahap tersebut, pasien akan mengalami (C) Dari survei teridentifikasi bahwa sebagian
gejala ’angina’ atau "nyeri dada". besar petani mendapatkan teknologi yang
mereka gunakan dari pedagang keliling.
(D) Jika dilihat dari jenis teknologinya, yang
didominasi oleh teknologi tradisional,
sangatlah wajar mereka dapat membelinya
dari pedagang keliling saja.
(E) Jika dikelompokkan ke dalam tingkatan
teknologi, petani lebih banyak menggunakan
peralatan manual, seperti cangkul dan gebotan,
yang dikombinasi dengan mekanik, seperti
traktor.

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 333
30. Dalam kaitan Jakarta sebagai pusat pemerintahan 32. Dengan panjang saluran primer 280 km, 3.000 km
dan ekonomi, pemerintah seyogianya lebih tegas saluran sekunder, 16 bendungan, dan sekitar 4.000
dalam memberikan izin membangun kawasan pintu pembagi, daerah irigasi Jatiluhur, meliputi
bisnis seperti ruko, kantor, apartemen, dan mal. Kabupaten Bekasi, Karawang, Subang, dan
Masyarakat boleh membangun, tetapi mesti dengan sebagian Indramayu, menjadi daerah terbesar di
kriteria ketat. Halaman yang sempit tidak boleh Indonesia.
seluruhnya ditutup. Harus ada sumur resapan dan Kalimat tersebut bergagasan utama ....
tanaman. Sumur resapan sebetulnya sudah diatur,
tetapi karena tidak ada pengawasan, siapa pun (A) Daerah irigasi Jatiluhur meliputi Kabupaten
berani melanggar. Kita tentu sepakat bahwa siapa Bekasi, Karawang, Subang, dan sebagian
pun berhak berbisnis, siapa pun dapat membangun Indramayu.
usaha, tetapi aturan tetap harus ditaati. (B) Daerah irigasi Jatiluhur mempunyai panjang
Kata-kata dalam paragraf di atas bercirikan ragam saluran primer 280 km, 3.000 km saluran
bahasa formal, kecuali ... sekunder, 16 bendungan, dan sekitar 4.000
pintu pembagi.
(A) kaitan. (D) mesti. (C) Terdapat dua jenis saluran, bendungan, dan
(B) seyogianya. (E) tetapi. pintu pembagi di Daerah Irigasi Jatiluhur.
(C) ruko. (D) Daerah irigasi Jatiluhur menjadi daerah
31. Aurora adalah fenomena alam yang menyerupai terbesar.
pancaran cahaya yang menyala-nyala pada lapisan (E) Keluasan Daerah Irigasi Jatiluhur.
ionosfer dari sebuah planet sebagai akibat adanya 33. Kata sambung bercetak miring dalam
interaksi antara medan magnetik yang dimiliki kalimat-kalimat berikut tidak dipakai secara tepat,
planet tersebut dengan partikel bermuatan yang kecuali ...
dipancarkan oleh matahari.
Gagasan utama dari kalimat di atas adalah ... (A) Pencapaian pasangan yang baru terpilih
sebagai wali kota dan wakil wali kota itu belum
(A) Aurora adalah fenomena alam. sepenuhnya sesuai ekspektasi warga. Meskipun,
(B) Aurora menyerupai pancaran cahaya. semangat keduanya untuk melibatkan
(C) Aurora menyala-nyala pada lapisan ionosfer. partisipasi masyarakat tampak jelas dalam
uji publik tentang rencana pembangunan ruas
(D) Aurora muncul sebagai akibat adanya interaksi tol.
antara medan magnetik planet. (B) Pemimpin wilayah itu mempunyai mandat
(E) Aurora terjadi karena interaksi medan menjalankan kepemimpinan selama
magnetik planet dan partikel matahari. lima tahun. Namun, dalam praktik
politik pemerintahan, peringatan 100 hari
pemerintahan kerap dijadikan titik evaluasi.
(C) Melibatkan partisipasi karyawan secara
langsung jelas menunjukkan ke mana pimpinan
perusahaan berpihak. Tetapi, kompromi
dengan pemangku kepentingan perusahaan
perlu juga dilakukan agar inovasi dapat lancar
dijalankan.
(D) Dalam menjalankan tugas, dekan menangani
hal-hal yang berurusan dengan pihak luar,
seperti membuka kerja sama dengan berbagai
institusi. Sedangkan wakil dekan berkonsentrasi
pada penanganan masalah di dalam fakultas.
(E) Sumber kecemasan belum hilang karena zona
Euro dan Jepang masih dilanda resesi ekonomi.
Sementara AS masih sulit melepaskan diri dari
kelesuan ekonomi.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 333
34. Gabungan kata yang sesuai dengan EYD terdapat 37. Film itu menyodorkan fakta seputar peristiwa
pada ... penting yang luput dari perhatian masyarakat.
Kata yang bercetak miring secara tepat bermakna ...
(A) halal bihalal, manca negara, pascasarjana.
(B) asalamualaikum, kerjasama, bea siswa. (A) menyuguhkan-hilang.
(C) sapu tangan, tanda tangan, bagaimana. (B) menggambarkan-lepas.
(D) acapkali, adakalanya, olah raga. (C) menyajikan-terlepas.
(E) mata kuliah, meja tulis, orang tua. (D) memberikan-meleset.
(E) menjelaskan-terhindar.
35. Untuk mengelola air perlu teknologi ramah
lingkungan yang penerapannya akan meresapkan 38. Penulisan gabungan kata yang tidak tepat terdapat
air sebanyak-banyaknya ke dalam tanah. pada kalimat ...
Kalimat tersebut menjadi efektif jika diperbaiki
menjadi ... (A) Menurut pengakuannya, tidak pernah sekali
pun ia menggunakan obat terlarang itu.
(A) Untuk mengelola air memerlukan teknologi (B) Sungguh pun sudah larut malam, keramaian di
ramah lingkungan yang penerapannya akan kota tersebut masih tetap terasa.
meresapkan air sebanyak-banyaknya ke dalam
(C) Akhirulkalam, kami mengucapkan terima
tanah.
kasih kepada semua pihak yang telah
(B) Untuk mengelola air diperlukan teknologi
membantu.
ramah lingkungan yang meresapkan air ke
(D) Kami menyampaikan ikut belasungkawa atas
dalam tanah.
wafatnya Bapak Hasan Basri.
(C) Untuk mengelola air, kita perlu teknologi
ramah lingkungan yang penerapannya akan (E) Adakalanya, pengemudi taksi tersebut
meresapkan air sebanyak-banyaknya ke dalam membawa pulang uang komisi yang hanya
tanah. cukup untuk naik angkutan umum.
(D) Pengelolaan air memerlukan teknologi ramah 39. Sebagai perbandingan, dengan biaya penggalian
lingkungan yang dalam penerapannya akan rata-rata mencapai sekitar Rp10 juta, metode
meresapkan air sebanyak-banyaknya ke dalam eksplorasi tradisional sangatlah mahal.
tanah. Kata tradisional dalam kalimat di atas bersinonim
(E) Diperlukan teknologi ramah lingkungan dengan kata ...
yang penerapannya meresapkan air
sebanyak-banyaknya ke dalam tanah untuk (A) sehari-hari. (D) biasa.
mengelola air.
(B) lama. (E) adat.
36. Kalimat yang memenuhi kaidah penulisan kata (C) lampau.
baku adalah ...

(A) Orang yang berbahagia adalah orang yang


faham untuk apa hidup di dunia ini.
(B) Pada hakekatnya, orang membangun rumah
adalah sebagai upaya untuk menciptakan
lingkungan buatan utuh yang mampu
menampung kebutuhan hidup.
(C) Tidak dapat dimungkiri bahwa industri
tembakau memberikan kontribusi cukai
sebesar Rp73,252 triliun ke dalam kas negara.
(D) Aborsi memiliki resiko yang tinggi terhadap
kesehatan maupun keselamatan seorang
wanita.
(E) Jika melihat perilakunya, kelihatannya dia
menganggapmu lebih dari sekedar teman.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 333
40. (1) Total spesies yang diketahui berjumlah hampir
10.000, dengan perkiraan 3.000 di antaranya
tumbuh di Indonesia. (2) Paku-pakuan cenderung
ditemukan pada kondisi tumbuh marginal, seperti
pada lantai hutan yang lembab dan tebing
perbukitan, merayap pada batang pohon atau
batuan, di dalam kolam/danau, daerah sekitar
kawah vulkanik, serta di sela-sela bangunan yang
tidak terawat. (3) Tumbuhan paku tersebar di
seluruh bagian dunia, kecuali daerah bersalju abadi
dan daerah kering (gurun). (4) Meskipun
demikian, ketersediaan air yang mencukupi pada
rentang waktu tertentu diperlukan karena salah
satu tahap hidupnya tergantung pada keberadaan
air. (5) Sebagian besar anggota paku-pakuan
tumbuh di daerah tropika basah yang lembab.
Agar terbentuk paragraf efektif, urutan
kalimat-kalimat di atas yang benar adalah ...

(A) 3, 1, 5, 4, 2.
(B) 3, 1, 5, 2, 4.
(C) 3, 2, 5, 1, 4.
(D) 3, 1, 2, 5, 4.
(E) 3, 2, 4, 5, 1.

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 333
BAHASA INGGRIS
(1) The factor that determines whether ozone is good or bad is its location. (2) Ozone is "good" when it is in the
stratosphere. (3) The stratosphere is a layer of the atmosphere starting at the level of about 6 miles (about 10 kilometers)
above sea level. (4) The stratosphere naturally contains about six parts per million of ozone. (5) This ozone is very
beneficial because it absorbs UV radiation and prevents it from reaching us. (6) When it is at ground level, in contrast,
ozone is "bad". (7) Ozone is a very reactive gas that is hard on lung tissue. (8) It also damages plants and buildings. (9)
Any ozone at ground level is a problem. (10) Unfortunately, chemicals in car exhaust and chemicals produced by some
industries react with light to produce lots of ozone at ground level. (11) In cities, the ozone level can rise to a point
where it becomes hazardous to our health. (12) That’s when you hear about an ozone warning on the news. (13) To
protect yourself from ozone exposure, you should be aware of the Air Quality Index (AQI) in your area every day.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 sampai


nomor 42.

41. Which of the following sentences is irrelevant?

(A) Sentence 5. (D) Sentence 12.


(B) Sentence 7. (E) Sentence 13.
(C) Sentence 8.
42. The paragraph should end with ...

(A) These facts show that ozone can be found in


different layers of atmosphere.
(B) Thus, the position of the ozone decides if it is
consider advantageous or disadvantageous to
human.
(C) Since ozone is dangerous, many pharmaceutical
companies manufacture a variety of health
products.
(D) In conclusion, the composition of ozone can
either be beneficial or dangerous to our health.
(E) It is clear that chemicals produced by
human worsen the condition of ozone in
the atmosphere.

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 333
Some people express their personal philosophies by tattooing themselves with phrases like "Live Hard" or "Love
Thy Neighbor." Others consider tattoos a way of displaying their taste in art. They might tattoo a William Blake’s
etching or a Georgia O’Keeffe’s flower on some part of their bodies. But in different cultures and eras, tattoos have also
(43)_____ religious purposes. Mexico’s Mayan people expressed their religious beliefs by tattooing themselves with
(44)_____ of jaguars, snakes, turtles, and toads. Some Native American tribes used tattooing for (45)_____ purposes,
believing that tattoos would ward off illness. The Cree, for instance, would tattoo a cross on each cheek to protect
against toothaches, and members of the Ojibwa tribe tattooed small circles on their temples to prevent headaches.
Throughout history tattooing has been widely used as a means of identification. Before 787 AD, early Christians used
tattoos to identify members of their faith. (46)_____, members of the military or fraternities may have themselves
tattooed to (47)_____ show their commitment. Some cultures have tattooed prisoners, the most sinister example being
the Nazis, who tattooed numbers on the arms of concentration camp victims during World War II.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 43 sampai


nomor 47.

43. ....

(A) provided (D) served


(B) offered (E) covered
(C) revealed
44. ....

(A) images (D) epitomes


(B) models (E) depictions
(C) portraits
45. ....

(A) medicine (D) medication


(B) medical (E) medicinal
(C) medicated
46. ....

(A) Nevertheless (D) Therefore


(B) Similarly (E) However
(C) In summary
47. ....

(A) published (D) publicity


(B) public (E) publicly
(C) publish

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 333
Alligators, which often engage in violent fights over territories and mates, have made scientists puzzled why their
wounds rarely get infected. Now researchers think the secret lies in the reptiles’ blood. Chemists in Louisiana found
that blood from the American alligator can successfully destroy 23 strains of bacteria, including strains known to be
resistant to antibiotics. In addition, the blood was able to deplete and destroy a significant amount of HIV, the virus that
causes AIDS.
Study co-author Lancis Darville at Louisiana State University in Baton Rouge believes that peptides – fragments of
proteins – within alligator blood help the animals stop fatal infections. Such peptides are also found in the skin of frogs
and toads, as well as komodo, dragons and crocodiles. The scientists think that these peptides could one day lead to
medicines that would provide humans with the same antibiotic protection. ’We are in the process of separating and
identifying the specific peptides in alligator blood,’ said Darville. ’Once we sequence these peptides, we can obtain their
chemical structure to potentially create new drugs.’
Study co-author Mark Merchant, a biochemist at Mc Neese State University in Lake Charles, Louisiana, was among
the first to notice alligators’ unusual resistance. He was intrigued that, despite living in swampy environments where
bacteria thrive, alligators that suffered frequent scratches and bruises rarely developed fatal infections. Merchant
therefore created human and alligator serum-protein-rich blood plasma that has been able to remove clotting agents,
and exposed each of them to 23 strains of bacteria. Human serum destroyed only eight of the bacterial strains while the
alligator serum killed all 23. When the alligator was exposed to HIV, the researchers found that a good amount of the
virus was destroyed.
The study team thinks that pills and creams containing alligator peptides could be available at level pharmacies
within seven to ten years. Such products would be a solution to patients that need extra help preventing infections, such
as diabetes patients with foot ulcers, burn victims and people suffering from auto-immune diseases. However, there
may be potential problems before alligator-based medicines can reach drugstore shelves. For example, initial tests have
revealed that higher concentrations of the alligator serum tend to be toxic to human cells.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 48 sampai 50. The followings are what Merchant, the biochemist,
nomor 52. experienced EXCEPT that he ...

48. The tone of this passage is ... (A) developed two kinds of serum, each can destroy
23 strains of bacteria.
(A) discouraging. (B) learned why alligators can survive in bacterial
(B) touching. environments.
(C) became interested in alligators’ resistance to
(C) positive.
infections.
(D) concerned. (D) created a serum which can remove things that
(E) alarming. cause clotting.
(E) found out that crocodiles can decrease infection
49. Which of the following statements is NOT TRUE
caused by HIV.
about peptides within alligators’ blood?
51. The word ’revealed’ in line 23 is closest in meaning
(A) They are fragments of proteins. to ...
(B) They may stop fatal infections.
(C) They are injected in the human body. (A) told. (D) disclosed.
(B) concealed. (E) released.
(D) They are within the blood of reptiles.
(C) exposed.
(E) They have the same function as antibiotics.

c Universitas Indonesia
Halaman 12 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 333
52. The writer concludes his essay by saying that ...

(A) scientists are now searching for a medicine


against HIV.
(B) alligators have contributed a lot to stop human
life.
(C) reptiles have peptides which can be used as
serum.
(D) peptides in the blood are only found in
American alligators.
(E) alligator serum has the possibility to harm
human beings.

c Universitas Indonesia
Halaman 13 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 333
Two French researchers have recently proposed the first ever model explaining how the great majority of regular
satellites in our solar system were formed out of planet rings. The model, the only one of its kind, (54)_____ in 2010 on
Saturn’s moons. It seems to account for the present distribution of "giant" planets and also explains how the satellites of
the "terrestrial" planets such as Earth or Pluto came into being. These results are a major step forward in understanding
and (55)_____ the formation of planet systems across the universe.
There is a (56)_____, such as Jupiter and Saturn, and the terrestrial plants, such as Earth or Pluto. Whereas the
giants are surrounded by rings and a myriad of small natural satellites, the terrestrial planets have few moons, or just
one, and no rings. Until now, two models (57)_____ to explain the presence of regular satellites in our solar system.
These indicate that the satellites of the terrestrial planets like Earth or Pluto were formed following a giant collision.
They also indicate that the satellites of the giant planets were formed in a nebula (58)_____ the planet. They do not,
however, account for the specific distribution and chemical composition of the satellites orbiting the giant planets.
In 2010 and 2011, a French research team developed a new model to describe how Saturn’s moons came into being
based on numerical simulations and Cassini probe data. The researchers discovered that Saturn’s rings, (59)_____ are
very thin disks made up of small blocks of ice surrounding the planet, in turn gave birth to ice satellites. This is due to
the fact that the rings spread over time and, when they reach a certain distance from the planet (known as the Roche
limit or Roche radius), (60)_____ ends agglomerate and form small bodies that break off and move away. This is how
rings give birth to satellites orbiting the planet.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 53 sampai 56. ....


nomor 60.
(A) fundamental difference between giant planet
53. This sentence "Another theory, therefore, seemed systems
necessary." should be put as ... (B) difference between giant planet fundamental
systems
(A) the last sentence of paragraph 1.
(C) giant fundamental system between different
(B) the first sentence of paragraph 2. planets
(C) the last sentence of paragraph 2. (D) planet system difference between giant
(D) the first sentence of paragraph 3. fundamental difference
(E) the last sentence of paragraph 3. (E) giant planet difference between fundamental
systems
54. ....
57. ....
(A) first tested
(A) have been commonly used
(B) to first test
(B) had been commonly used
(C) first testing
(C) will be commonly used
(D) was first tested
(D) were commonly used
(E) had first tested
(E) are commonly used
55. ....
58. ....
(A) explain (D) to explain
(A) surrounding
(B) explains (E) explaining
(B) surrounded
(C) explained
(C) will surround
(D) which surround
(E) which surrounded
59. ....

(A) that (D) when


(B) which (E) where
(C) who

c Universitas Indonesia
Halaman 14 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 333
60. ....

(A) it (D) they


(B) its (E) their
(C) it’s

c Universitas Indonesia
Halaman 15 dari 15 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN DASAR
• Matematika Dasar
• Bahasa Indonesia
• Bahasa Inggris

334

Universitas Indonesia
2013
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 13 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

334 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 334
MATA UJIAN : Matematika Dasar, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris
TANGGAL UJIAN : 30 JUNI 2013
WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 4. Dari 26 huruf alfabet dipilih satu per satu 8 huruf
nomor 15. sembarang dengan cara pengembalian dan disusun
sehingga membentuk kata. Probabilitas bahwa di
1. Banyaknya bilangan bulat m yang membuat antara kata-kata yang terbentuk mengandung
x(x − 1) − (m − 1) x subkata "SIMAKUI" dalam satu rangkaian kata
persamaan = ,
(x − 1)(m − 1) m yang tidak terpisah adalah ....
TIDAK mempunyai akar real adalah ....
26
(A) 0 (A)
268
(B) 1 52
(B)
(C) 2 268
26
(D) 3 (C)
(26
8 )
(E) tak terhingga 52
(D)
2. Jika (26
8 )
(4x2 + 9x + 4).x log(x − 4) = (x2 + x + 7).x log(x − 4), 1
(E)
jumlah semua nilai x yang mungkin adalah .... 8
1 5. 
Perhatikan sistem persamaan linear berikut.
(A) 8  7x + 5y − 2z = 20
3
(B) 8 5x − 8y + 11z = 13
15x − y + 10z = 50

(C) 6 Nilai dari 3x + 2y + z adalah ....
(D) 5
1 (A) 33 (D) 17
(E)
3 (B) 23 (E) 13
−1
3. Diketahui f (4x − 5) = 3x − 1 dan (C) 19
(f −1 ◦ f )(5) = p2 + 2p − 10, maka rata-rata dari 6. Diberikan
√ pertidaksamaan berikut:
nilai p adalah .... (1 − a) 2x + 1 ≤ 1.
Agar bilangan bulat terbesar yang memenuhi
(A) −4 (D) 1 pertidaksamaan tersebut adalah 4, banyaknya nilai
(B) −2 (E) 4 a yang memenuhi adalah ....
(C) −1
(A) 0
(B) 1
(C) 2
(D) 3
(E) tak terhingga

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 334
7. 10. Jumlah semua entri pada matriks X dari sistem
persamaan berikut
 adalah ....
3X − 2Y = 3 −1
2X − 5Y = 1 2

13
(A)
11
9
(B)
11
8
(C)
11
Nilai minimum 7x + 14y dari daerah himpunan 5
penyelesaian pada grafik yang diarsir di atas (D)
11
adalah ....
4
(E)
11
(A) 200 (D) 336
(B) 280 1 2
(E) 448 11. Jika diketahui bahwa x = 10 − 10 + 10 − ... + 40,
3 3
(C) 332 nilai x yang memenuhi adalah ....
8. Jika diketahui bahwa
1 2 3 4 2012 (A) 1150 (D) 45
x= − + − + ··· − ,
2013 2013 2013 2013 2013 (B) 1125 (E) 25
nilai x yang memenuhi adalah ....
(C) 690
1007 12. Misalkan x dan y adalah 2 bilangan berbeda yang
(A) −
2013 diambil dari himpunan 3, 32 , 33 , 34 , · · · , 315 .
1006 Probabilitas bahwa x log y merupakan bilangan
(B) −
2013 bulat adalah ....
1
(C) 16
2013 (A)
1006 315
(D) 30
2013 (B)
1007 315
(E) 8
2013 (C)
105
9. Untuk x dan y anggota bilangan bulat, nilai 1
minimum dari 2y − 3x yang memenuhi sistem (D)
7
pertidaksamaan berikut
 15
 3y − x < 5 (E)
16
y + 2x < 11 √ √ √
3
sin2 x +
3 3
4y + x > 9 13. Diketahui bahwa cos2 x = 2, maka

adalah .... cos2 2x = ....
2
(A) −2 (D) −8 (A)
27
(B) −5 (E) −13 8
(C) −6 (B)
27
9
(C)
27
25
(D)
27
(E) 1

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 334
14. Nilai x yang memenuhi pertidaksamaan 18. Diberikan matriks A, B, C, dan
 D berikut ini.
cos6 x + sin4 x − 1 ≥ 4x4 adalah ....
   
2 1 0 1 2 1
A= ,B = ,C = ,
0 1 0 1 0 0
(A) 0
 
2 0
π D=
(B) 0 < x < 0 1
3 Jika x, y, z, dan w secara berurutan adalah jumlah
π
(C) 0 < x < entri-entri pada matriks A2013 , B 2013 , C 2013 , dan
2 D2013 , pernyataan-pernyataan berikut yang BENAR
π π
(D) <x< adalah ....
3 2
(E) 0 < x < ∞ (1) w − 1 = y 2013
15. Data hasil pengukuran terhadap tinggi dari (2) z = 3y 2012
sembilan pohon yang sedang dalam pengamatan
(3) 4z = 3x
adalah sebagai berikut.
(i) Semua data berupa bilangan bulat tak-nol. (4) 2w − x = 2
(ii) Mean = median = modus = 3. 19. Diberikan
(iii) Berdasarkan frekuensinya, data terdiri dari tiga √ fungsi √f dengan
f (x) = 2 − x + 1 + x. Nilai yang berada dalam
kelompok. daerah hasil fungsi f adalah ....
(iv) Jumlah kuadrat semua data adalah 105.
Nilai data tertinggi − nilai data terendah adalah .... (1) 1
(2) 2
(A) 4 (D) 7 √
(B) 5 (3) 2
(E) 8 √
(C) 6 (4) 6

20.

Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 16 sampai


nomor 20.

16. Diketahui bahwa 3(y−x) (x + y) = 1 dan


(x + y)(x−y) = 3, maka x3y = ....
1
(1) −
9 Diketahui grafik fungsi f 0 (x) seperti yang terlihat
1 di atas.
(2)
9 Sifat-sifat yang dimiliki oleh fungsi f (x) adalah ...
(3) 2
(4) 8 (1) Saat x < −1, f (x) turun.
(2) Saat 0 < x < 2, f (x) naik.
17. Diketahui bahwa n adalah bilangan asli. Misalkan
S(n) menyatakan jumlah setiap digit dari n (sebagai (3) Garis singgung kurva f (x) di x = −1 sejajar
contoh: n = 1234, S(1234) = 1 + 2 + 3 + 4 = 10), dengan sumbu x.
maka nilai S(S(n)) yang memenuhi persamaan (4) x = 2 merupakan titik ekstrem.
n + S(n) + S(S(n)) = 2013 adalah ....

(1) 2
(2) 5
(3) 8
(4) 20

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 334
BAHASA INDONESIA
Jika tubuh orang dewasa dianalisis komposisi kimianya, akan diketahui bahwa kandungan airnya rata-rata 65%
atau sekitar 47 liter. Setiap hari sekitar 2,5 liter harus diganti dengan air baru. Diperkirakan dari sejumlah air yang
harus diganti tersebut 1,5 liter berasal dari air minum dan 1,0 liter dari bahan makanan yang dikonsumsi.
Menurut Journal of the American College of Nutrition, dehidrasi selama aktivitas fisik merupakan hal yang lumrah
karena asupan cairan sering berkurang yang dikeluarkan melalui keringat. Gejala dehidrasi antara lain adalah sakit
kepala, pusing, lesu, urine berwarna terlalu kuning, daya respon rendah, saluran hidung kering, bibir kering dan
pecah-pecah, tubuh lemah, letih, dan halusinasi. Kebiasaan orang yang sering malas minum juga dapat menyebabkan
dehidrasi.
Untuk menghindari dehidrasi dianjurkan mengonsumsi air sebanyak 6–8 gelas (masing-masing 150 ml) air atau
berbagai jenis cairan setiap hari. Jumlah ini diperlukan untuk mereka yang kurang beraktivitas fisik, manula, dan saat
cuaca dingin. Orang yang aktif, anak-anak, ibu menyusui, dan saat cuaca panas perlu mengonsumsi air delapan gelas
per hari.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 sampai 23. Rangkuman isi bacaan tersebut yang tepat adalah ...
nomor 23.
(A) Air yang dikonsumsi orang dewasa berasal dari
21. Gagasan pokok pada paragraf pertama bacaan di air minum dan bahan makanan.
atas adalah ... (B) Dehidrasi selama aktivitas fisik merupakan hal
yang lumrah pada setiap orang.
(A) komposisi kimia dalam tubuh orang dewasa.
(C) Setiap orang perlu mengonsumsi air sekitar 2,5
(B) persentase kandungan air pada setiap orang. liter agar terhindar dari dehidrasi.
(C) jumlah penggantian air pada tubuh manusia. (D) Kebiasaan orang yang sering malas minum
(D) sumber air pada tubuh orang dewasa. dapat menyebabkan dehidrasi.
(E) kandungan air pada tubuh tubuh orang (E) Orang yang kurang beraktivitas fisik
dewasa. memerlukan air enam gelas setiap harinya.

22. Pernyataan yang tidak sesuai dengan isi bacaan


adalah ...

(A) Kandungan air pada tubuh pria dan wanita


dewasa rata-rata 65% atau sekitar 47 liter.
(B) Komposisi kandungan air pada tubuh orang
dewasa lebih besar daripada zat kimia lainnya.
(C) Tubuh orang dewasa seyogianya diganti
dengan air baru sekitar 2,5 liter setiap hari.
(D) Setiap orang yang sering sakit kepala,
pusing, dan berhalusinasi pertanda menderita
dehidrasi.
(E) Konsumsi air yang diperlukan untuk manula
lebih sedikit dibandingkan dengan ibu
menyusui.

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 334
Menteri Keuangan Republik Indonesia memperkirakan redenominasi atau penyederhanaan nilai mata uang rupiah
tidak dapat dilaksanakan pada 2014. Masalahnya, butuh waktu yang lama agar masyarakat paham benar mengenai
redenominasi. Dia menjelaskan, hingga saat ini tengah dilakukan sosialisasi redenominasi kepada masyarakat oleh
Bank Indonesia dan Kementerian Keuangan. Selanjutnya, akan dilihat bagaimana respons publik. Selain itu, masih
dibicarakan pula masa transisi.
Staf Khusus Presiden Bidang Ekonomi mengatakan, Presiden Republik Indonesia mengingatkan perlunya antisipasi
peningkatan inflasi jika redenominasi diterapkan. Yang perlu diperhatikan adalah inflasi akibat pembulatan ke atas.
Pemerintah telah mengusulkan RUU Redenominasi kepada DPR. Intinya, bank sentral akan merilis uang baru, namun
ketiga nolnya dihilangkan. Misalnya, Rp1.000,00 akan menjadi Rp1,00. Konsekuensinya, akan timbul kembali nilai
rupiah berupa sen.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 24 sampai


nomor 25.

24. Redenominasi belum dapat dilakukan pada tahun


2014 karena alasan berikut, kecuali ...

(A) Pemerintah harus melakukan percobaan


sebelum redenominasi.
(B) Pemerintah perlu mengantisipasi inflasi
sebelum redenominasi.
(C) Masyarakat memerlukan waktu untuk
memahami redenominasi.
(D) Perlu direncanakan periode peralihan.
(E) Perlu diperhatikan tanggapan masyarakat
terhadap rencana redenominasi.
25. Maksud bagian kalimat tercetak miring dalam teks
tersebut adalah ...

(A) Perlu memprediksikan kenaikan nilai uang jika


terjadi pemotongan nilai tukar rupiah.
(B) Perlu memperhitungkan kemerosotan nilai
uang jika penyederhanaan nilai mata uang
diterapkan.
(C) Perlu mencari jalan keluar jika terjadi
kemerosotan nilai rupiah karena diterapkannya
kenaikan nilai tukar uang.
(D) Perlu memikirkan jalan keluar jika terjadi
kemerosotan nilai uang karena diterapkannya
pemotongan nilai tukar rupiah.
(E) Perlu memprediksikan penurunan nilai tukar
uang jika diterapkan penyederhanaan nilai
tukar rupiah.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 334
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 26 sampai 28. Staadhuis yang cukup besar dan megah itu
nomor 40. pembangunannya selesai pada masa pemerintahan
Gubernur Jenderal Abraham Van Riebeeck.
26. Isu pertama yang ditulis oleh Erman Aminullah Jika dibakukan, kalimat di atas menjadi ...
diangkat sebagai tulisan dalam Warta berbicara
mengenai rendahnya investasi RD di Indonesia (A) Pada masa pemerintahan Gubernur Jenderal
dilihat dari perspektif kebijakan dengan Abraham Van Riebeeck, Staadhuis yang cukup
menggunakan model sistem dinamik. besar dan megah itu pembangunannya selesai.
Kalimat di atas menjadi padu jika diperbaiki (B) Gubernur Jenderal Abraham Van Riebeeck
dengan cara .... membangun Staadhuis yang cukup besar dan
megah itu.
(A) kata yang perlu ditambahkan di antara kata
Aminullah dan kata diangkat. (C) Selesainya pembangunan Staadhuis yang cukup
besar dan megah itu pada masa pemerintahan
(B) kata dan perlu ditambahkan di antara kata
Gubernur Jenderal Abraham Van Riebeeck.
Aminullah dan kata diangkat.
(D) Pembangunan Staadhuis yang cukup besar dan
(C) kata oleh dan kata dengan dibuang karena tidak megah itu selesai pada masa pemerintahan
diperlukan dalam kalimat itu. Gubernur Jenderal Abraham Van Riebeeck.
(D) kata dan perlu ditambahkan di antara kata (E) Staadhuis yang cukup besar dan megah
Aminullah dan kata diangkat dan kata jika itu selesai pembangunanya pada masa
ditambahkan di antara kata Indonesia dan kata pemerintahan Gubernur Jenderal Abraham
dilihat. Van Riebeeck.
(E) kata yang ditambahkan di antara kata Aminullah
dan kata diangkat dan kata jika ditambahkan di 29. Tampilnya para calon legislatif yang bernuansa
antara kata Indonesia dan kata dilihat. kekerabatan politik dengan basis rekam jejak latar
belakang yang masih diragukan kompetensi dan
27. Dalam kaitan Jakarta sebagai pusat pemerintahan militansinya sebagai politisi dan negarawan karena
dan ekonomi, pemerintah seyogianya lebih tegas tanpa melalui proses seleksi dan kaderisasi
dalam memberikan izin membangun kawasan menurunkan kualitas lembaga legislatif dalam
bisnis seperti ruko, kantor, apartemen, dan mal. melaksanakan fungsi legislasi, pengawasan, dan
Masyarakat boleh membangun, tetapi mesti dengan anggaran.
kriteria ketat. Halaman yang sempit tidak boleh Bagian kalimat yang tidak perlu digunakan dalam
seluruhnya ditutup. Harus ada sumur resapan dan kalimat tersebut adalah ...
tanaman. Sumur resapan sebetulnya sudah diatur,
tetapi karena tidak ada pengawasan, siapa pun (A) tampilnya para calon legislatif yang bernuansa
berani melanggar. Kita tentu sepakat bahwa siapa kekerabatan politik.
pun berhak berbisnis, siapa pun dapat membangun (B) yang bernuansa kekerabatan politik dengan
usaha, tetapi aturan tetap harus ditaati. basis rekam jejak latar belakang.
Kata-kata dalam paragraf di atas bercirikan ragam
bahasa formal, kecuali ... (C) masih diragukan kompetensi dan militansinya.
(D) sebagai politisi dan negarawan karena tanpa
(A) kaitan. (D) mesti. melalui proses seleksi dan kaderisasi.
(B) seyogianya. (E) tetapi. (E) dalam melaksanakan fungsi legislasi,
(C) ruko. pengawasan, dan anggaran.

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 334
30. Demonstrasi di Mesir menuntut penerapan syariah 32. Di antara lima kalimat berikut, kalimat yang logis
dalam pelaksanaan kehidupan bernegara. ___, adalah ...
mereka yang mengklaim sebagai kelompok
gerakan Islam justru memboikotnya. (A) Kapolres menjelaskan pengeroyokan mayat
Kata hubung yang paling tepat untuk mengisi laki-laki yang ditemukan di kolong jembatan
rumpang pada kalimat di atas adalah ... dicurigai terjadi dua—tiga hari yang lalu.
(B) Penonton bersorak-sorai ketika pengembalian
(A) sebaliknya. bola dari Lin Dan menyangkut di jaring.
(B) selain itu. (C) Kemiskinan adalah ketika seseorang tidak
(C) setelah itu. sanggup memenuhi kebutuhan pokok dalam
kehidupan sehari-harinya.
(D) oleh sebab itu.
(D) Bantuan modal ini bisa saja dilakukan oleh
(E) tetapi.
pemerintah maupun swasta (LSM).
31. Untuk mengelola air perlu teknologi ramah (E) Jasad korban kecelakaan lalu lintas itu telah
lingkungan yang penerapannya akan meresapkan dimakamkan di tempat pemakaman umum.
air sebanyak-banyaknya ke dalam tanah.
Kalimat tersebut menjadi efektif jika diperbaiki 33. Di antara kalimat-kalimat berikut, kalimat yang
menjadi ... efektif adalah ....

(A) Untuk mengelola air memerlukan teknologi (A) Pemukiman manusia di sekitar Bukhara
ramah lingkungan yang penerapannya akan setidaknya berasal dari masa 5000 tahun lalu.
meresapkan air sebanyak-banyaknya ke dalam (B) Kekaisaran Persia Kuno adalah pemukiman
tanah. pertama di Bukhara bertepatan dengan periode
(B) Untuk mengelola air diperlukan teknologi migrasi Arya.
ramah lingkungan yang meresapkan air ke (C) Asal-usul nama Bukhara yang berarti tanah
dalam tanah. subur berasal dari bahasa Persia.
(C) Untuk mengelola air, kita perlu teknologi (D) Pada abad ke-8, nama kota ini juga dikenal
ramah lingkungan yang penerapannya akan dengan sebutan Buqar.
meresapkan air sebanyak-banyaknya ke dalam (E) Di kalangan umat Islam, kota tua ini masyhur
tanah. karena salah satu perawi sunah terkemuka lahir
(D) Pengelolaan air memerlukan teknologi ramah di sini.
lingkungan yang dalam penerapannya akan
meresapkan air sebanyak-banyaknya ke dalam 34. Penggunaan tanda petik tunggal (’) yang tepat
tanah. terdapat pada kalimat ...
(E) Diperlukan teknologi ramah lingkungan
(A) "Apakah kalian dengar suara ’tok, tok, tok’
yang penerapannya meresapkan air
seperti orang mengetuk pintu?" tanya Ria
sebanyak-banyaknya ke dalam tanah untuk
kepadaku.
mengelola air.
(B) Di masa itu, ada istilah ’indehoy’, yaitu
berpacaran di tempat-tempat yang jauh dari
perhatian orang, misalnya di taman yang
rimbun atau di gedung bioskop yang gelap.
(C) ’Dia telah banyak berubah sekarang,’ kataku
dalam hati ketika bertemu Kartika dalam reuni
itu.
(D) Karena ciri fisiknya yang menonjol,
Lesmana diberi julukan ’si jangkung’ oleh
teman-temannya.
(E) Dalam tahap tersebut, pasien akan mengalami
gejala ’angina’ atau "nyeri dada".

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 334
35. Penggunaan tanda titik koma (;) yang tepat 38. Tim Mawson menggunakan anjing husky untuk
terdapat pada kalimat ... menghela kereta salju dalam ekspedisi Antartika
pada penghujung 1912.
(A) Nyatanya, betul ada mutasi yang kerap muncul Kata menghela mempunyai makna yang mirip
dalam berbagai diskusi soal ini; sebuah varian dengan ....
gen bernama DRD4.
(B) Populasi satwa di taman nasional tersebut (A) menyeret (D) menggeser
terus mengalami penurunan sejak tahun 1990; (B) menganjak (E) menyorong
sungai-sungai di wilayah itu sering meluap (C) memajukan
pada musim hujan akibat sedimentasi.
39. Penggunaan kata ulang yang tidak tepat terdapat
(C) Tempat hunian mereka pun berpindah dari gua dalam kalimat ....
ke tempat terbuka sembari mendomestifikasi
hewan; bercocok tanam; dan membuat (A) Mendengar keputusan bahwa kelompok
peralatan. mereka terpilih menjadi wakil kota Depok,
(D) Menurut banyak ahli, kematian James Cook para siswa SMK Ceria berpeluk-pelukan.
di Hawaii menutup era penjelajahan samudra; (B) Setiap acara halalbihalal, karyawan di kantor
itu tidak menghentikan penjelajahan manusia tersebut saling bersalam-salaman.
pada masa-masa kemudian.
(C) Orang itu mungkin sedang gelisah sebab dari
(E) Selama dua minggu, tim Truman Simanjuntak tadi tangannya mengetuk-ngetuk meja.
menginap di rumah penduduk di Padangbiru;
(D) Hujan yang lama ditunggu akhirnya datang
selanjutnya temuan-temuan mereka
juga, kodok di rawa berloncat-loncatan dengan
dihamparkan di lantai dengan alas kertas
riang menyambut hujan.
koran.
(E) Tolong fotokopi dokumen ini bolak-balik.
36. Dalam upaya redenominasi bank sentral akan
merilis uang baru, tetapi ketiga nolnya 40. Penulisan kalimat yang sesuai dengan EYD adalah
dihilangkan. Misalnya Rp1.000,00 nanti akan ...
menjadi Rp1,00. Namun, nilai Rp1,00 ini akan sama
dengan Rp1.000,00. Konsekuensinya, nilai rupiah (A) "Sampah yang muncul pascabanjir di DKI
berupa sen akan muncul kembali. Jakarta mengalami peningkatan rata-rata 1.100
Kata konsekuensi pada kalimat di atas dapat diganti ton per hari dengan jumlah terbesar berasal dari
dengan kata ... wilayah Jakarta Utara dan Jakarta Barat," kata
Kepala Dinas DKI Jakarta, Unu Nurdin.
(A) hasil. (D) karena. (B) Sampah yang muncul pascabanjir di DKI
(B) dampak. Jakarta mengalami peningkatan rata-rata 1.100
(E) pengaruh.
ton per hari, dengan jumlah terbesar berasal
(C) efek. dari wilayah Jakarta Utara dan Jakarta Barat,
37. Kata kerja berimbuhan dipakai secara tepat dalam kata Kepala Dinas DKI Jakarta Unu Nurdin.
kalimat ... (C) "Sampah yang muncul pasca banjir di DKI
Jakarta mengalami peningkatan rata-rata 1.100
(A) Banyak bangunan di sepanjang jalan baru
ton per hari dengan jumlah terbesar berasal dari
dikontrakan untuk usaha.
Wilayah Jakarta Utara dan Jakarta Barat", kata
(B) Pada acara ajang pencarian bakat di sebuah
Kepala Dinas DKI Jakarta Unu Nurdin.
televisi, peserta dapat mempertunjukan bakat
yang unik dan menarik. (D) Sampah yang muncul pasca banjir di DKI
Jakarta mengalami peningkatan rata-rata 1.100
(C) Setiap laporan bacaan yang dikumpulkan harus
ton per hari dengan jumlah terbesar berasal dari
diketik dengan spasi 2.
Wilayah Jakarta Utara dan Jakarta Barat, kata
(D) Ketika kebakaran terjadi, para penghuni Kepala Dinas DKI Jakarta, Unu Nurdin.
apartemen diharapkan memperhatikan jalur
(E) "Sampah yang muncul pascabanjir di DKI
evakuasi yang telah disiapkan oleh pengelola.
Jakarta mengalami peningkatan rata-rata 1.100
(E) Pemerintah melarang nelayan mencari ikan ton perhari dengan jumlah terbesar berasal dari
dengan cara membom. Wilayah Jakarta Utara dan Jakarta Barat", kata
Kepala Dinas DKI Jakarta, Unu Nurdin.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 334
BAHASA INGGRIS
(1) The mirror test is a test to determine whether an animal can recognize its own reflection in a mirror as an image
of itself. (2) Gordon Gallup Jr. accomplished a way to determine whether an animal can recognize its own reflection or
not by surreptitiously marking the animal with two odorless dye spots. (3) The test spot is on a part of the animal that is
visible in front of a mirror and the other control spot is in an accessible but hidden part of the animal’s body. (4) The test
was developed based on observations made by Charles Darwin to animal reactions to its reflection on the mirror. (5)
Scientists then observe whether the animal reacts in a manner consistent with being aware that the test dye is located on
its own body while ignoring the control dye not visible in front of the mirror. (6) The animals which pass the mirror test
as being self-aware will exhibit behavior including turning and adjusting its body in order to get a better view of the
marking in the mirror, or poking at the marking on its own body with a limb while observing it from the mirror.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 sampai


nomor 42.

41. Which of the following sentences is irrelevant?

(A) Sentence (1).


(B) Sentence (3).
(C) Sentence (4).
(D) Sentence (5).
(E) Sentence (6).
42. The paragraph that follows this text most likely
discusses ...

(A) animal reaction to its reflection on the mirror.


(B) who Gordon Gallup Jr. is.
(C) animals’ behavior toward the dye spots.
(D) animals’ behavior toward the control dye.
(E) animals that show self-awareness.

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 334
Thanks to Atatürk, the founder of the Republic, who believed in the necessity of complete equality between women
and men, all the political rights considered to be the foundation of citizenship rights were recognized for women in
Turkey in a very short period of time. Women in Turkey (43)_____ the right to vote and be elected in municipal elections
in 1930 and in parliamentary elections in 1934. Prior to that date, the number of countries where women had the right to
vote and be elected as members of parliament was 28 and the number of countries where women actually were elected
as members of parliament was 17. (44)_____ women obtained the right to vote in 1944 in France, in 1945 in Italy and in
1948 in Belgium, it appears that Turkey was (45)_____ compared with many countries. A total of 18 women became
members of parliament in 1935, which was the year when women members were represented at the highest ratio in the
parliament with 4.6 percent. (46)_____ , as of 1946, when the multi-party system was adopted, a decrease in the number
of women deputies was observed. Although the number of women taking an active role in politics has increased in
recent years, the number of women are still (47)_____ less than men. The last general election, which took place on 18
April 1999, brought 550 deputies elected into the Turkish parliament, 22 of which were women (4 percent).

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 43 sampai


nomor 47.

43. ....

(A) utilized (D) obtained


(B) performed (E) expressed
(C) evaded
44. ....

(A) If (D) Although


(B) Despite (E) Since
(C) While
45. ....

(A) in advance (D) prior to


(B) way ahead (E) beforehand
(C) tardily
46. ....

(A) While (D) As soon as


(B) When (E) Before
(C) Then
47. ....

(A) considered
(B) consideration
(C) considering
(D) considerable
(E) considerably

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 334
Alligators, which often engage in violent fights over territories and mates, have made scientists puzzled why their
wounds rarely get infected. Now researchers think the secret lies in the reptiles’ blood. Chemists in Louisiana found
that blood from the American alligator can successfully destroy 23 strains of bacteria, including strains known to be
resistant to antibiotics. In addition, the blood was able to deplete and destroy a significant amount of HIV, the virus that
causes AIDS.
Study co-author Lancis Darville at Louisiana State University in Baton Rouge believes that peptides – fragments of
proteins – within alligator blood help the animals stop fatal infections. Such peptides are also found in the skin of frogs
and toads, as well as komodo, dragons and crocodiles. The scientists think that these peptides could one day lead to
medicines that would provide humans with the same antibiotic protection. ’We are in the process of separating and
identifying the specific peptides in alligator blood,’ said Darville. ’Once we sequence these peptides, we can obtain their
chemical structure to potentially create new drugs.’
Study co-author Mark Merchant, a biochemist at Mc Neese State University in Lake Charles, Louisiana, was among
the first to notice alligators’ unusual resistance. He was intrigued that, despite living in swampy environments where
bacteria thrive, alligators that suffered frequent scratches and bruises rarely developed fatal infections. Merchant
therefore created human and alligator serum-protein-rich blood plasma that has been able to remove clotting agents,
and exposed each of them to 23 strains of bacteria. Human serum destroyed only eight of the bacterial strains while the
alligator serum killed all 23. When the alligator was exposed to HIV, the researchers found that a good amount of the
virus was destroyed.
The study team thinks that pills and creams containing alligator peptides could be available at level pharmacies
within seven to ten years. Such products would be a solution to patients that need extra help preventing infections, such
as diabetes patients with foot ulcers, burn victims and people suffering from auto-immune diseases. However, there
may be potential problems before alligator-based medicines can reach drugstore shelves. For example, initial tests have
revealed that higher concentrations of the alligator serum tend to be toxic to human cells.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 48 sampai 51. The followings are what Merchant, the biochemist,
nomor 52. experienced EXCEPT that he ...

48. The paragraph that precedes the passage might talk (A) developed two kinds of serum, each can destroy
about ... 23 strains of bacteria.
(B) learned why alligators can survive in bacterial
(A) The current research to prevent infections. environments.
(B) The potensial causes of HIV in children. (C) became interested in alligators’ resistance to
infections.
(C) That use of reptile peptides to cure infections
(D) created a serum which can remove things that
(D) Auto-immune diseases in HIV patients. cause clotting.
(E) The reasons alligators rarely develop fatal (E) found out that crocodiles can decrease infection
infections. caused by HIV.
49. Which of the following statements is NOT TRUE 52. The writer concludes his essay by saying that ...
about peptides within alligators’ blood?
(A) scientists are now searching for a medicine
(A) They are fragments of proteins. against HIV.
(B) They may stop fatal infections. (B) alligators have contributed a lot to stop human
(C) They are injected in the human body. life.
(D) They are within the blood of reptiles. (C) reptiles have peptides which can be used as
serum.
(E) They have the same function as antibiotics. (D) peptides in the blood are only found in
50. The word ’bruises’ in line 14 is closest in meaning American alligators.
to ... (E) alligator serum has the possibility to harm
human beings.
(A) damages. (D) swellings.
(B) contusion. (E) blows.
(C) crashes.

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 334
A kiss is a demonstration of friendship or love or a form of greeting expressed by pressing the lips or cheek of one
person to the lips, cheek, or hand of another. In the Western world, a kiss is used to express (54)_____ between members
of the same or different sexes and is practiced by all age groups. While certain sexual implications are recognized by the
act of kissing, in the West a kiss often is given ceremoniously and in public. In East Asia a (55)_____ influence of
Western mores on younger persons has been noted.
Although a kiss generally involves the lips, in some cultures the touching of any part of one’s face to that of another
could be construed as a kiss. Eskimos touch noses (56)_____ In southeastern India the custom is for one person to apply
the mouth and nose to the cheek of another, and then inhale. The Lapps of northern Europe have a ritual (57)_____ the
nose of one is pressed against the cheek of another, whereupon the active partner then makes a nasal-sounding noise.
At the conclusion of the act, the eyelids are lowered and the lips smacked.
It is not known precisely when and where the practice of kissing first began. It has not been found recorded in early
writings about ancient Egypt. In India, however, the practice (58)_____ as early as 1200 B.C. The early Greek historian
Herodotus revealed that among the Persians equals in rank kissed on the mouth, whereas unequals in rank greeted each
other on the cheek. Hebrew history contains references to "Esau falling on the neck of Jacob and kissing him".
Early Christians saluted one another with a holy kiss. Since that time, a kiss (59)_____ part of many Christian
services. The Kiss of Peace, a gesture of greeting exchanged between worshippers, is now part of the Roman Catholic
Mass. The Kiss of Death is a term used to designate a fatal or destructive relationship or action. It is presumed to have
originated with Judas Iscariot, who used a kiss to identify Jesus Christ for arrest.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 53 sampai 56. ....


nomor 60.
(A) a greeting as a means of expressing
53. The sentence "However, older Chinese and (B) expressing of as a means a greeting
Japanese still consider the act of kissing to be
intimate and reserved for moments of privacy." (C) of expressing a means as a greeting
should be put as ... (D) as a means of expressing a greeting
(E) a greeting as expressing of a means
(A) the last sentence of paragraph 1.
(B) the last sentence of paragraph 2. 57. ....
(C) the last sentence of paragraph 3. (A) in which (D) that
(D) the last sentence of paragraph 4. (B) which (E) who
(E) the last sentence of paragraph 5. (C) whose
54. .... 58. ....

(A) acceptable, affectionate and love (A) may have been introduced
(B) acceptable, affective and loving (B) would have been introduced
(C) acceptance, affection and love (C) could be introduced
(D) acceptably, affectionately and lovingly (D) may be introduced
(E) acceptance, affect and love (E) should have been introduced
55. .... 59. ....

(A) grow (D) will grow (A) becomes (D) had become
(B) grew (E) growing (B) became (E) will become
(C) grown (C) has become

c Universitas Indonesia
Halaman 12 dari 13 halaman
Kode Naskah Soal: 334
60. The expression "It is presumed to have originated
with Judas Iscariot ..." in the last sentence of
paragraph 4 is closest in meaning to ...

(A) It is thought that Judas Iscariot used this term


to describe this action.
(B) It is thought that Judas Iscariot coined the term.
(C) It is believed that the term came from Judas
Iscariot betrayal of Jesus Christ.
(D) It is certain that the term originated with Judas
Iscariot.
(E) It is understood that Judas Iscariot was the first
person who used the term.

c Universitas Indonesia
Halaman 13 dari 13 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN DASAR
• Matematika Dasar
• Bahasa Indonesia
• Bahasa Inggris

435

Universitas Indonesia
2013
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 16 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

435 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 435
MATA UJIAN : Matematika Dasar, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris
TANGGAL UJIAN : 30 JUNI 2013
WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 4. Diketahui bahwa salah satu solusi dari
nomor 15. (a − w)(a − x)(a − y)(a − z) = 25 adalah a = 3. Jika
w, x, y, z adalah bilangan bulat yang berbeda, nilai
1 3 3 2
1. Grafik y = x − x + 2x mempunyai garis w + x + y + z = ....
3 2
singgung mendatar pada titik P dan Q, maka
jumlah ordinat dari titik P dan Q adalah .... (A) 0 (D) 12
(B) 3 (E) 13
2
(A) (C) 5
3
5 5. Sebuah matriks persegi disebut matriks segitiga
(B) atas jika semua entri dibawah diagonal utamanya
6 
3 4 10 14
(C) bernilai 0, contoh B = 0 9 7 . Diketahui A
2
5 0 0 16
(D) matriks segitiga atas dengan entri-entri diagonal
3
positif sehingga A2 = B, maka A = ....
8
(E)
3 
2 5 7

2. Diketahui bahwa x, a1 , a2 , a3 , y dan (A) 0 3 7


x, b1 , b2 , b3 , b4 , b5 , y dengan x 6= y adalah dua buah 0 0 4
a3 − a2  
barisan aritmatika, maka = .... 2 10 14
b5 − b3 (B) 0 3 7 
2 0 0 4
(A)  
3 2 0 0
5 (C) 0 3 0
(B)
7 0 0 4
3  
(C) 2 2 2
4 (D) 0 3 7
5 0 0 4
(D)
6  
4 2 2 2
(E) (E) 0 3 1
3
√ 0 0 4
3. Diketahui 2 − 63 adalah salah satu akar dari
x2 + px + q = 0, dengan q adalah bilangan real
negatif dan p adalah bilangan bulat. Nilai terbesar
yang mungkin untuk p adalah ....

(A) −5 (D) 5
(B) −4 (E) 6
(C) 4

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 16 halaman
Kode Naskah Soal: 435
6. Misalkan a adalah banyaknya faktor prima dari 42 9. Misalkan y = g(x) adalah invers dari fungsi
dan b adalah akar bilangan bulat dari 1
f (x) = 3x2 + 1 dengan x < 0. Range dari
3x2 − 5x + 2 = 0. Nilai-nilai y yang memenuhi g(x)
b adalah ....
2 log(y 2 − a) > 0 adalah ....
√ √ (A) {y|y ≥ 1}
(A) −2 < y < − 3 atau 3 < y < 2
√ (B) {y|y > 1}
(B) −2 < y < 3 atau y > 2  
√ √ 1
(C) − 3 < y < 3 atau y < −2 atau y > 2 (C) y y >
3
(D) y < −2 atau y > 2 (D) {y|y > 0}
(E) −2 < y < 2 (E) {y|y < 0}
7. Dari 26 huruf alfabet dipilih satu per satu 8 huruf 10. Diketahui sistem persamaan linier berikut.
sembarang dengan cara pengembalian dan disusun 
13x + 11y = 700
sehingga membentuk kata. Probabilitas bahwa di mx − y = 1
antara kata-kata yang terbentuk mengandung Agar pasangan bilangan bulat (x, y) memenuhi
subkata "SIMAKUI" dalam satu rangkaian kata sistem persamaan linier tersebut, banyaknya nilai
yang tidak terpisah adalah .... m yang memenuhi adalah ....
26
(A) (A) 0 (D) 5
268
52 (B) 1 (E) 6
(B)
268 (C) 3
26 11. Jika diketahui bahwa
(C)
(26
8 ) 1 2 3 4 2012
x= − + − + ··· − ,
52 2013 2013 2013 2013 2013
(D) nilai x yang memenuhi adalah ....
(26
8 )
1 1007
(E) (A) −
8 2013
1006
8. Diketahui f : R → R dan h : R → R dengan (B) −
f (x) = 3x−2 dan h(x) = 3x2 + 3. Untuk x 6= 2, 2013
misalkan a adalah nilai dari f −1 (h(x) − 3x2 ), maka 1
(C)
jumlah kebalikan dari akar-akar persamaan 2013
kuadrat ax2 − 9x + 4 = 0 adalah .... 1006
(D)
2013
9 1007
(A) − (E)
4 2013
3
(B) − 12. Diketahui sebuah data terdiri dari n bilangan asli
4
4 yang pertama. Jika salah satu data dihapus,
(C) − 61
9 rata-rata data yang tersisa adalah , maka n = ....
4
3
(D) (A) 26 (D) 29
4
9 (B) 27 (E) 30
(E)
4 (C) 28

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 16 halaman
Kode Naskah Soal: 435
13. Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 16 sampai
nomor 20.

16. Diketahui bahwa


3
log x . 6 log x . 9 log x =
3
log x . 6 log x + 3 log x . 9 log x + 6
log x . 9 log x,
maka nilai x adalah ....
1
(1)
3
(2) 1
(3) 48
(4) 162

Sistem pertidaksamaan yang himpunan 17. Jika matriks A memenuhi persamaan


  T  
penyelesaiannya merupakan daerah yang diarsir T 1 0 1 1
2A − 5 = 4A − 9 ,
pada gambar di atas adalah .... −1 2 −1 0
pernyataan-pernyataan berikut yang BENAR
(A) x + y ≤ 8, 2x + 3y ≥ 6, y − 2x ≤ 6, adalah ...
7x − 8y ≤ 0, x ≥ 0
(B) x + y ≤ 8, 2x + 3y ≥ 6, y − 2x ≤ 6, (1) Terdapat satu entri matriks A yang bernilai
7x − 8y ≥ 0, x ≥ 0 negatif.
(C) x + y ≤ 8, 2x + 3y ≤ 6, y − 2x ≤ 6, (2) det(A) bernilai positif.
7x − 8y ≥ 0, x ≥ 0 (3) Jumlah entri-entri pada diagonal utama matriks
(D) x + y ≥ 8, 2x + 3y ≤ 6, y − 2x ≥ 6, A bernilai positif.
7x − 8y ≥ 0, x ≥ 0 (4) Jumlah entri-entri pada matriks A bernilai
(E) x + y ≥ 8, 2x + 3y ≥ 6, y − 2x ≤ 6, negatif.
7x − 8y ≥ 0, x ≥ 0
18. Diberikan sebuah sistem persamaan
14. Banyaknya bilangan bulat lebih kecil dari 8 yang x2 − xy + y 2 = 7 dan x − xy + y = −1, maka nilai
memenuhi pertidaksamaan x + y = ....
1 1 1 1
+ + + ≥ 0 adalah ....
x+5 x−7 x−5 x+7 (1) 5
(A) 1 (D) 6 (2) 3
(B) 2 (E) 7 (3) −2

(C) 5 (4) −2 − 2
r
1 x+1 19. Misalkan f (x) terdefinisi untuk semua bilangan
15. Jika diketahui bahwa cos θ = , maka
2 2x real x. Jika f (x) > 0 untuk setiap x dan
1 f (a).f (b) = f (a + b) untuk setiap a dan b,
x2 − 2 = ....
x pernyataan yang BENAR adalah ....
(A) tan2 θ + sin2 θ (1) f (0) = 1
(B) tan2 θ − sin2 θ (2) f (−a) = 1/f (a) untuk setiap a
(C) sin2 θ − cos2 θ p
(3) f (a) = 3 f (3a) untuk setiap a
1 1
(D) cos2 θ + tan2 θ (4) f (b) > f (a) jika b > a
2 2
2 1 1
(E) sin θ + tan2 θ
2 2

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 16 halaman
Kode Naskah Soal: 435
20. Diketahui bahwa n adalah bilangan asli. Misalkan
S(n) menyatakan jumlah setiap digit dari n (sebagai
contoh: n = 1234, S(1234) = 1 + 2 + 3 + 4 = 10),
maka nilai S(S(n)) yang memenuhi persamaan
n + S(n) + S(S(n)) = 2013 adalah ....

(1) 2
(2) 5
(3) 8
(4) 20

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 16 halaman
Kode Naskah Soal: 435
BAHASA INDONESIA
Berbagai penelitian telah mengkaji manfaat pemberian air susu ibu (ASI). ASI eksklusif menurunkan mortalitas
bayi dan morbiditas bayi, mengoptimalkan pertumbuhan bayi, membantu perkembangan kecerdasan anak, dan
memperpanjang jarak kehamilan ibu. Di Indonesia, Kementerian Kesehatan Republik Indonesia melalui program
perbaikan gizi masyarakat menargetkan cakupan ASI eksklusif 6 bulan sebesar 80%. Namun, angka ini sulit dicapai,
bahkan tren prevalensi ASI eksklusif dari tahun ke tahun terus menurun. Data Survei Demografi dan Kesehatan
Indonesia 1997—2007 memperlihatkan penurunan prevalensi ASI eksklusif dari 40,2% pada tahun 1997 menjadi 39,5%
dan 32% pada tahun 2003 dan 2007.
Alasan kegagalan praktik ASI eksklusif bermacam-macam, antara lain budaya pemberian makanan pralaktal,
keharusan pemberian tambahan susu formula karena ASI tidak keluar, penghentian pemberian ASI karena bayi atau
ibu sakit, ibu harus bekerja, dan ibu yang ingin mencoba susu formula. Studi kualitatif Fikawati Syafiq melaporkan
bahwa faktor kegagalan ASI eksklusif terjadi karena ibu kurang mempunyai pengetahuan dan pengalaman dan karena
ibu tidak difasilitasi melakukan inisiasi menyusu dini (IMD).
Bayi yang lahir normal dan diletakkan di perut ibu segera setelah lahir dengan kulit ibu melekat pada kulit bayi
selama setidaknya 1 jam dalam 50 menit akan berhasil menyusu, sedangkan bayi lahir normal yang dipisahkan dari
ibunya 50% tidak bisa menyusu sendiri. Berbagai studi juga melaporkan bahwa IMD terbukti meningkatkan
keberhasilan ASI eksklusif.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 sampai 23. Kesimpulan dari bacaan di atas adalah ...
nomor 23.
(A) Pencapaian target program pemberian ASI
21. Maksud ungkapan inisiasi menyusu dini dalam teks eksklusif selama 6 bulan dari tahun ke tahun
di atas adalah ... terus menurun.
(B) Bayi yang lahir normal sebaiknya langsung
(A) pemberian ASI eksklusif selama 6 bulan setelah dilekatkan dengan perut ibunya supaya dia
dilahirkan. dapat menyusu sendiri.
(B) pemberian ASI secara dini selama 6 bulan
(C) Faktor utama kegagalan program pemberian
setelah dilahirkan.
ASI eksklusif terletak pada kegiatan Inisiasi
(C) pemberian ASI pada bayi lahir normal secara Menyusu Dini.
eksklusif selama enam bulan.
(D) usaha mendorong bayi menyusu sendiri secara (D) Target pencapaian program pemberian ASI
dini. eksklusif sebaiknya tidak terlalu tinggi.
(E) usaha mendorong bayi menemukan ASI (E) Pemberian ASI pada bayi sangat bermanfaat
dan menyusu secara mandiri segera setelah bagi si ibu dan masyarakat pada umumnya.
dilahirkan.
22. Bacaan di atas membahas ...

(A) inisiasi menyusui dini.


(B) pemberian ASI pada bayi yang lahir normal.
(C) manfaat program pemberian ASI eksklusif
selama 6 bulan.
(D) kesuksesan program pemberian ASI eksklusif
selama 6 bulan.
(E) kendala pelaksanaan program pemberian ASI
eksklusif selama 6 bulan.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 16 halaman
Kode Naskah Soal: 435
Di antara kearifan lokal yang dihasilkan dari pengalaman adaptasi masyarakat dengan lingkungannya adalah
adanya konsep hutan larangan. Konsep tersebut merupakan pandangan yang bersumber pada pengetahuan
masyarakat dalam upaya pengelolaan lingkungan secara tradisional. Melalui konsep hutan larangan, masyarakat
menerapkan norma pengendali sikap dan perilaku hidup dalam pengelolaan hutan. Hutan dianggap sebagai habitat
warisan yang perlu dipertahankan. Oleh karena itu, pada komunitas masyarakat tertentu berkembang kearifan lokal
yang ditujukan untuk menjaga kelestarian fungsi lingkungan hidup.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 24 sampai


nomor 25.

24. Makna kearifan lokal yang sesuai dengan bacaan di


atas adalah ...

(A) Kebijakan yang bersumber dari pengetahuan


masyarakat tertentu.
(B) Cara pandang yang khas yang dimiliki oleh
suatu masyarakat tertentu.
(C) Pengetahuan yang hanya dimiliki masyarakat
tertentu dalam menghadapi masalah dalam
lingkungannya.
(D) Pemahaman yang hanya dimiliki oleh
masyarakat tertentu yang tidak dimiliki
masyarakat lain.
(E) Sikap dan perilaku masyarakat tertentu dalam
menghadapi masalah dalam lingkungannya.
25. Pernyataan yang paling tepat dengan isi bacaan di
atas adalah ...

(A) Hutan dianggap sebagai warisan yang perlu


dilestarikan.
(B) Pelestarian hutan dapat dilakukan melalui
konsep hutan larangan.
(C) Konsep hutan larangan merupakan bentuk
kearifan lokal.
(D) Konsep hutan larangan dilakukan secara
tradisional oleh masyarakat.
(E) Konsep hutan larangan merupakan pemikiran
untuk menjaga habitat hutan.

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 16 halaman
Kode Naskah Soal: 435
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 26 sampai 28. Di antara lima kalimat berikut, terdapat kata ulang
nomor 40. yang menyatakan jumlah ’jamak’ yang dipakai
secara tepat, yaitu ...
26. Penggunaan tanda petik tunggal (’) yang tepat
terdapat pada kalimat ... (A) Banyak ruko-ruko bermunculan menyertai
kemudahan perizinan.
(A) "Apakah kalian dengar suara ’tok, tok, tok’
(B) Akibatnya, tidak ada keseragaman pemahaman
seperti orang mengetuk pintu?" tanya Ria
antarpihak-pihak terkait dengan pelaksanaan
kepadaku.
program.
(B) Di masa itu, ada istilah ’indehoy’, yaitu
(C) Butir-butir dalam notula rapat perlu
berpacaran di tempat-tempat yang jauh dari
dikelompokkan berdasarkan topik bahasan.
perhatian orang, misalnya di taman yang
rimbun atau di gedung bioskop yang gelap. (D) Permasalahan-permasalahan demokratisasi
di tingkat bawah belum diikuti dengan
(C) ’Dia telah banyak berubah sekarang,’ kataku
pengelolaan pemerintahan lokal yang lebih
dalam hati ketika bertemu Kartika dalam reuni
baik.
itu.
(E) Tulisan ini mengulas pelbagai
(D) Karena ciri fisiknya yang menonjol,
pandangan-pandangan teoretis mengenai
Lesmana diberi julukan ’si jangkung’ oleh
prinsip kerja sama dalam komunikasi.
teman-temannya.
(E) Dalam tahap tersebut, pasien akan mengalami 29. Kalimat yang memenuhi kaidah penulisan kalimat
gejala ’angina’ atau "nyeri dada". baku adalah ...

27. Dalam kaitan Jakarta sebagai pusat pemerintahan (A) Pada mulanya, masyarakat belum mengenal
dan ekonomi, pemerintah seyogianya lebih tegas tentang pertukaran karena setiap orang
dalam memberikan izin membangun kawasan berusaha memenuhi kebutuhannnya dengan
bisnis seperti ruko, kantor, apartemen, dan mal. usaha sendiri.
Masyarakat boleh membangun, tetapi mesti dengan (B) Kesulitan-kesulitan itu antara lain karena
kriteria ketat. Halaman yang sempit tidak boleh benda-benda yang dijadikan alat tukar belum
seluruhnya ditutup. Harus ada sumur resapan dan mempunyai pecahan sehingga penentuan
tanaman. Sumur resapan sebetulnya sudah diatur, nilai uang, penyimpanan, dan pengangkutan
tetapi karena tidak ada pengawasan, siapa pun menjadi sulit dilakukan.
berani melanggar. Kita tentu sepakat bahwa siapa (C) Mula-mula uang kertas yang beredar yaitu
pun berhak berbisnis, siapa pun dapat membangun merupakan bukti-bukti pemilikan emas dan
usaha, tetapi aturan tetap harus ditaati. perak sebagai alat atau perantara untuk
Kata-kata dalam paragraf di atas bercirikan ragam melakukan transaksi.
bahasa formal, kecuali ... (D) Uang kartal adalah alat bayar yang sah dan
wajib digunakan oleh masyarakat dalam
(A) kaitan. (D) mesti. melakukan transaksi jual-beli sehari-hari.
(B) seyogianya. (E) tetapi. (E) Sedangkan yang dimaksud dengan uang giral
(C) ruko. adalah uang yang dimiliki masyarakat dalam
bentuk simpanan (deposito) yang dapat ditarik
sesuai kebutuhan.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 16 halaman
Kode Naskah Soal: 435
30. Kalimat berikut ini mengandung kata berimbuhan 33. Di antara kalimat berikut, kalimat yang tidak baku
ke-an yang bermakna sama, kecuali ... adalah ...

(A) Tanpa disadarinya, motornya kehabisan bensin (A) Akan tetapi, tidak sekadar mengubah bahasa
sehingga dia terpaksa mendorongnya sampai tersebut, melainkan melibatkan/berkonsultasi
pom bensin terdekat. kepada policy makers atau pihak-pihak lain yang
(B) Setelah pemerintah pusat turun tangan, lebih memahami proses pembuatan kebijakan
kelaparan di wilayah itu dapat diatasi. terkait isu-isu kebijakan yang akan diteliti.
(C) Ketika banjir melanda Jakarta, banyak (B) Seharusnya stakeholders di Kemenristek
anak-anak korban banjir kedinginan karena memiliki data base para ahli yang telah
terlambat dievakuasi. melakukan riset-riset kebijakan iptek dan
(D) Anak saya ketakutan melihat film horor yang riset lain yang mendukung.
ditayangkan di televisi. (C) Stakeholders dapat melibatkan kelompok
(E) Rumah-rumah di kompleks perumahan mewah kepentingan, seperti konsultan kebijakan,
juga kebanjiran pada musim hujan tahun ini. lembaga swadaya masyarakat, masyarakat
terpelajar/cendekiawan Indonesia, dan
31. Salah satu dari tiap pasangan kandidat berlatar kelompok lain yang concern terhadap
belakang militer. Secara formal militer tidak perkembangan iptek di Indonesia.
berpolitik. ___, harus diakui bahwa magnet dari (D) Di Indonesia reliabilitas temuan riset kebijakan
kecenderungan sikap politik keluarga besar militer yang dilakukan oleh lembaga litbang, terutama
relatif masih berpengaruh dalam dunia politik yang dapat mendukung kebijakan iptek,
Indonesia. sebaiknya dinilai sebelum diserahkan ke
Kata hubung yang paling tepat untuk mengisi Kemenristek.
rumpang pada kalimat di atas adalah ... (E) Peran Dewan Riset Nasional (DRN) sebagai
institusi yang mampu menilai dan menyaring
(A) tambahan lagi.
temuan-temuan riset kebijakan yang memiliki
(B) meskipun demikian. reliabilitas tinggi untuk dijadikan input
(C) dengan kata lain. dalam proses penyusunan kebijakan strategis
pembangunan iptek dibutuhkan.
(D) selain itu.
(E) di pihak lain. 34. Menurut Wakil Menteri Perdagangan, Bayu
Krisnamurthi, mengatakan bahwa masih tingginya
32. Menyadari bahwa tes HIV mempunyai peran harga daging di pasaran mengindikasikan pasokan
penting dalam penanggulangan AIDS, daging tersendat.
pemeriksaan gratis diselenggarakan Pemerintah Kalimat tersebut menjadi logis dengan cara ...
kepada siapa pun yang ingin memeriksakan diri.
Kalimat di atas perlu diperbaiki dengan cara ... (A) menghilangkan kata menurut.
(B) menghilangkan kata bahwa.
(A) menghilangkan kata bahwa.
(C) menggantikan masih tingginya dengan kata
(B) menambahkan karena sebelum menyadari dan
naiknya.
menambahkan oleh setelah diselenggarakan.
(D) mengubah kata di pasaran menjadi di pasar.
(C) mengubah urutan pemeriksaan gratis
diselenggarakan Pemerintah menjadi Pemerintah (E) menghilangkan tanda baca koma sebelum kata
menyelenggarakan pemeriksaan gratis. mengatakan.
(D) menghilangkan kata bahwa; menambahkan kata
karena sebelum menyadari; menambahkan oleh
setelah diselenggarakan.
(E) mengganti siapa pun dengan anggota masyarakat
dan peran dengan peranan.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 16 halaman
Kode Naskah Soal: 435
35. Digitalisasi saat ini telah menjadi bagian 36. Untuk mengelola air perlu teknologi ramah
kehidupan masyarakat dunia. Ancaman terhadap lingkungan yang penerapannya akan meresapkan
dunia digital muncul. Untuk mencegah masalah air sebanyak-banyaknya ke dalam tanah.
tersebut, diperlukan proteksi terhadap kehidupan Kalimat tersebut menjadi efektif jika diperbaiki
digital. Proteksi awal dalam mencegah masalah itu menjadi ...
adalah menghapus surat elektronik yang
meragukan, mengetik langsung alamat situs (A) Untuk mengelola air memerlukan teknologi
internet ketika mengunjungi sebuah situs untuk ramah lingkungan yang penerapannya akan
pertama kali, menyimpan catatan transaksi online, meresapkan air sebanyak-banyaknya ke dalam
dan mengubah kata sandi secara berkala. Selain tanah.
itu, perubahan kebiasaan buruk juga perlu (B) Untuk mengelola air diperlukan teknologi
dilakukan, seperti menggunakan sandi yang sama ramah lingkungan yang meresapkan air ke
saat login online dan tidak mengubahnya secara dalam tanah.
berkala. Proteksi juga dapat dilakukan dengan (C) Untuk mengelola air, kita perlu teknologi
menggunakan sistem operasi yang asli. ... ramah lingkungan yang penerapannya akan
Kalimat yang dapat menjadi kalimat penutup pada meresapkan air sebanyak-banyaknya ke dalam
teks di atas adalah ... tanah.
(D) Pengelolaan air memerlukan teknologi ramah
(A) Dengan demikian, pengguna dapat lingkungan yang dalam penerapannya akan
memanfaatkan sistem digital dengan baik. meresapkan air sebanyak-banyaknya ke dalam
(B) Akhirnya, proteksi terhadap kehidupan digital tanah.
dapat tercipta. (E) Diperlukan teknologi ramah lingkungan
yang penerapannya meresapkan air
(C) Sistem operasi asli saat ini sudah tersedia
sebanyak-banyaknya ke dalam tanah untuk
dengan harga murah.
mengelola air.
(D) Dengan menggunakan sistem operasi yang asli,
perangkat elektronik akan terhindar dari virus, 37. Kalimat yang memiliki penggunaan tanda koma
seperti trojan dan worm. yang tepat adalah ...
(E) Dengan demikian, kehidupan digital dapat
(A) Setiba di Kebonjahe yang sejuk dan tidak terlalu
berlangsung tanpa masalah.
ramai, kami berjalan-jalan di sepanjang jalan
utama Kota Kebonjahe.
(B) Aku pun tidak membukakan pintu saat dia
mengetuk pintu, karena aku yakin bahwa
adikku atau ayahku akan membukakan pintu
itu.
(C) Kereta tak selalu berjalan stabil, adakalanya
kereta berjalan pelan, dan kadang-kadang juga,
kereta berjalan cepat.
(D) Kesabarannya hilang, sehingga dia langsung
mematikan telepon genggamnya.
(E) Peraturan di kantor lama, ternyata tidak berlaku
di kantor baru.

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 16 halaman
Kode Naskah Soal: 435
38. Penggunaan tanda baca yang tepat terdapat pada
kalimat ...

(A) Salah satu fokus utamanya: pelestarian maleo;


satwa endemik Sulawesi yang terancam punah.
(B) Program pelestarian maleo ini meliputi:
konservasi maleo, penanganan perambahan
hutan, pemantapan kawasan suaka dan
program pendukung lainnya.
(C) Ketika saya berkeliling ke beberapa daerah
penghasil tembakau dan bertanya kapan
kira-kira warga setempat menanam tembakau,
jawaban mereka relatif sama: sejak dulu kala.
(D) Rerata area perkebunan tembakau dari 2005
sampai 2009, sebesar 97.43 persen dikuasai
perkebunan rakyat.
(E) Walaupun berbeda, merujuk kepada
tahun-tahun tersebut, tidak mustahil jika
tembakau sudah menjadi bagian penting dari
masyarakat Indonesia sejak dulu; sejak ratusan
tahun lalu.
39. Dari perspektif sosiologi-politik, transisi demokrasi
yang ditengarai oleh dominannya peran institusi
partai politik sebagai mesin demokrasi, dalam
praktiknya akan menimbulkan berbagai distorsi
yang berimplikasi terhadap proses demokratisasi.
Kata tengara dalam kata ditengarai dalam kalimat di
atas bermakna ...

(A) mata angin. (D) tanda.


(B) firasat. (E) lambang.
(C) bentuk.
40. Kata ulang yang mempunyai makna sama dengan
kata ulang pernak-pernik adalah ...

(A) kupu-kupu.
(B) lintang-pukang.
(C) bolang-baling.
(D) awan-gemawan.
(E) pucat-pasi.

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 16 halaman
Kode Naskah Soal: 435
BAHASA INGGRIS
Alligators, which often engage in violent fights over territories and mates, have made scientists puzzled why their
wounds rarely get infected. Now researchers think the secret lies in the reptiles’ blood. Chemists in Louisiana found
that blood from the American alligator can successfully destroy 23 strains of bacteria, including strains known to be
resistant to antibiotics. In addition, the blood was able to deplete and destroy a significant amount of HIV, the virus that
causes AIDS.
Study co-author Lancis Darville at Louisiana State University in Baton Rouge believes that peptides – fragments of
proteins – within alligator blood help the animals stop fatal infections. Such peptides are also found in the skin of frogs
and toads, as well as komodo, dragons and crocodiles. The scientists think that these peptides could one day lead to
medicines that would provide humans with the same antibiotic protection. ’We are in the process of separating and
identifying the specific peptides in alligator blood,’ said Darville. ’Once we sequence these peptides, we can obtain their
chemical structure to potentially create new drugs.’
Study co-author Mark Merchant, a biochemist at Mc Neese State University in Lake Charles, Louisiana, was among
the first to notice alligators’ unusual resistance. He was intrigued that, despite living in swampy environments where
bacteria thrive, alligators that suffered frequent scratches and bruises rarely developed fatal infections. Merchant
therefore created human and alligator serum-protein-rich blood plasma that has been able to remove clotting agents,
and exposed each of them to 23 strains of bacteria. Human serum destroyed only eight of the bacterial strains while the
alligator serum killed all 23. When the alligator was exposed to HIV, the researchers found that a good amount of the
virus was destroyed.
The study team thinks that pills and creams containing alligator peptides could be available at level pharmacies
within seven to ten years. Such products would be a solution to patients that need extra help preventing infections, such
as diabetes patients with foot ulcers, burn victims and people suffering from auto-immune diseases. However, there
may be potential problems before alligator-based medicines can reach drugstore shelves. For example, initial tests have
revealed that higher concentrations of the alligator serum tend to be toxic to human cells.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 sampai 43. The word ’clotting’ in line 15 is closest in meaning
nomor 45. to ...

41. This passage would probably be found in a(n) ... (A) setting.
(B) accumulating.
(A) academic journal.
(C) thickening.
(B) lifestyle magazine.
(D) dotting.
(C) medical journal.
(E) softening.
(D) health magazine.
(E) men magazine. 44. The followings are what Merchant, the biochemist,
experienced EXCEPT that he ...
42. Which of the following statements is NOT TRUE
about peptides within alligators’ blood? (A) developed two kinds of serum, each can destroy
23 strains of bacteria.
(A) They are fragments of proteins. (B) learned why alligators can survive in bacterial
(B) They may stop fatal infections. environments.
(C) became interested in alligators’ resistance to
(C) They are injected in the human body.
infections.
(D) They are within the blood of reptiles. (D) created a serum which can remove things that
(E) They have the same function as antibiotics. cause clotting.
(E) found out that crocodiles can decrease infection
caused by HIV.

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 16 halaman
Kode Naskah Soal: 435
45. The writer concludes his essay by saying that ...

(A) scientists are now searching for a medicine


against HIV.
(B) alligators have contributed a lot to stop human
life.
(C) reptiles have peptides which can be used as
serum.
(D) peptides in the blood are only found in
American alligators.
(E) alligator serum has the possibility to harm
human beings.

c Universitas Indonesia
Halaman 12 dari 16 halaman
Kode Naskah Soal: 435
Wood plays a part in more activities of the modern economy than does any other commodity. There is (46)_____ any
industry that does not use wood or wood products somewhere in its manufacturing and marketing processes. Think
about the (47)_____ of junk mail, newspapers, photocopies and other paper products that each of us handles, stores, and
disposes of in a single day. Total annual world wood consumption is about 3.7 billion metric tons or about 3.7 billion m3 .
This is more than steel and plastic consumption together. International trade in wood and wood products amounts to
more than $100 billion each year. Developed countries produce less than half of all (48)_____ wood but account for
about 80 percent of its consumption. Less-developed countries, mainly in the tropic, produce more than half of all wood
used by industries but use only 20 percent. The largest producers of this kind of wood and paper pulp are the United
States, the former Soviet Union, and Canada. Much of the logging in North America and Europe occurs in
(49)_____ forests, where cut trees are grown as crop. (50)_____, tropical hardwoods in Southeast Asia, Africa, and Latin
America are being cut at an unsustainable rate, mostly from old-growth forests.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 sampai


nomor 50.

46. ....

(A) almost (D) never


(B) nearly (E) virtually
(C) hardly
47. ....

(A) accumulation (D) amount


(B) number (E) figure
(C) total
48. ....

(A) industrial
(B) industrially
(C) industrious
(D) industrialized
(E) industry
49. ....

(A) managed (D) managerial


(B) managing (E) manageable
(C) management
50. ....

(A) For example (D) In contrast


(B) Similarly (E) Therefore
(C) In addition

c Universitas Indonesia
Halaman 13 dari 16 halaman
Kode Naskah Soal: 435
The unique combination of ground-floor, first-time moviemakers and international stars creates an environment
that is unlike any other. On the one hand, you have the very grand, art-above-all philosophy of the Cannes Film Festival,
stated on the official Web site as an intent to be "a crossroads for world cinema", an apolitical "melting pot of creativity"
(52)_____ the "linguistic boundaries should fade away in the face of universal images". On the other hand, you have the
celebrities strolling down the red carpet at the main screening, the press snapping pictures at every turn, and festival
guards who have been unofficially known to refuse admittance to people whose attire doesn’t meet their standards.
This intense meeting of art, stardom and finance – Cannes is the number-one international market for first-time
films, and multi-million dollar deals are signed there every year – (53)_____ in the neighborhood of 27,000 film industry
representatives, countless tourists and hardcore film enthusiasts. The perfect warm spring weather in Cannes doesn’t
hurt, either. People from all ages and different background would gather in multitude to celebrate the event.
The international feel of the festival, the focus on (54)_____ national boundaries in the name of cinematic art, goes
back to the political mood of the 1930s. During that period the fascist regimes in Europe (55)_____ influence, and this
influence was affecting the art world. The main international film festival at that time was held in Venice, Italy, and in
1939, a French film was the shoe-in for first place. Instead, a German film and an Italian film – both with political ties –
shared the prize. The French, British and American judges resigned in protest. All in all, the climate was formidable
with the prospect of a very gloomy future at sight.
In response to what was perceived as the political corruption of the film festival in Venice, France started its own.
The Festival International du Film began in 1939; though that one (57)_____ after a single screening (William Dieterle’s
"The Hunchback of Notre Dame") because Germany invaded Poland and France joined World War II. The festival gave it
another try in 1946, and it stuck. Now known as the Festival de Cannes, what began as a protest has become (58)_____ in
the world.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 51 sampai 54. ....


nomor 58.
(A) to erase (D) erased
51. This sentence "The atmosphere of the ceremony is (B) to erasing (E) erase
beyond any doubt incomparable to other situations
happening elsewhere." should be put as ... (C) erasing
55. ....
(A) the last sentence of paragraph 1.
(B) the last sentence of paragraph 2. (A) gaining (D) have gained
(C) the last sentence of paragraph 3. (B) are gaining (E) were gaining
(D) the first sentence of paragraph 4. (C) gained

(E) the last sentence of paragraph 4. 56. The phrase "was the shoe-in for the first time" in
paragraph 3 means ...
52. ....
(A) was predicted to win the first place.
(A) which (D) where in (B) nearly won the first place.
(B) in which (E) who (C) was the winner of the festival.
(C) that
(D) was about the shoe industry.
53. ....
(E) won the award easily.
(A) attracts 57. ....
(B) attracting
(A) have been cancelled
(C) will attract
(B) had cancelled
(D) has attracted
(C) cancelled
(E) is attracting
(D) was cancelled
(E) were cancelling

c Universitas Indonesia
Halaman 14 dari 16 halaman
Kode Naskah Soal: 435
58. ....

(A) the most widely recognised festival film


(B) the most recognised widely film festival
(C) the most widely recognised film festival
(D) the most recognised widely festival film
(E) the most recognised widely festival films

c Universitas Indonesia
Halaman 15 dari 16 halaman
Kode Naskah Soal: 435
.... (1) Every culture interprets body language, gestures, posture and carriage, vocal noises, and degree of eye contact
differently. (2) A poor traveler might have expected that nodding his or her head up and down or giving a thumbs-up
would indicate yes. (3) However, in the Middle East, nodding the head down indicates agreement, while nodding it up
is a sign of disagreement. (4) In Japan, an up-and-down nod might just be a signal that someone is listening. (5) Yet,
saying ’thank you’ to appreciate someone signals the same meaning. (6) The thumbs-up signal is vulgar in Iran. (7) Point
with the wrong finger or with anything less than your entire hand and you risk offending somebody. (8) While some
cultures value eye contact as a sign of respect, averting your eyes may be the sign of respect in others. (9) In some places,
people value a certain degree of personal space in conversation, while those from the Middle East might get right up in
your face when they want to converse. (10) Restrain the desire to pat a child on the head in Asia; there’s a belief that
such a touch would damage the child’s soul. (11) Clearly body language expresses different things in other countries.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 59 sampai


nomor 60.

59. The paragraph should begin with ...

(A) Non-verbal communication can be picked up


easily in a foreign land.
(B) Non-verbal communication will be a start in
learning a culture.
(C) Natives welcome good intention shown
through non-verbal communication.
(D) Contrary to popular beliefs, nonverbal
communication is not universal.
(E) Basic non-verbal communication is the same
wherever you go.
60. Which of the following sentences is irrelevant?

(A) Sentence (3).


(B) Sentence (5).
(C) Sentence (7).
(D) Sentence (8).
(E) Sentence (10).

c Universitas Indonesia
Halaman 16 dari 16 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN DASAR
• Matematika Dasar
• Bahasa Indonesia
• Bahasa Inggris

436

Universitas Indonesia
2013
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 15 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

436 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 436
MATA UJIAN : Matematika Dasar, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris
TANGGAL UJIAN : 30 JUNI 2013
WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 4.
nomor 15.

1. Diketahui f (x) adalah fungsi bernilai real dari


variabel real x dan tidak bernilai nol untuk a dan b.
Jika berlaku f (a + b) + f (a − b) = 2f (a) + 2f (b),
untuk setiap x dan y akan berlaku ....

(A) f (0) = 1
(B) f (−x) = f (x) Sistem pertidaksamaan yang himpunan
(C) f (−x) = −f (x) penyelesaiannya merupakan daerah yang diarsir
pada gambar di atas adalah ....
(D) f (x + y) = f (x) + f (y)
(E) terdapat T > 0 demikian sehingga f (x + T ) = (A) 2x + y − 6 ≤ 0, 2x + 5y − 10 ≥ 0, x ≥ 0, y ≥ 0
f (x) (B) 2x + y − 6 ≥ 0, 2x + 5y − 10 ≤ 0, x ≥ 0, y ≥ 0
2. Diketahui a, b, dan c bilangan real yang (C) (2x + y − 6)(2x + 5y − 10) ≥ 0, x ≥ 0, y ≥ 0
didefinisikan sebagai berikut.
q p √ (D) (2x + y + 6)(2x + 5y + 10) ≤ 0, x ≥ 0, y ≥ 0
a = 6 + 6 + 6 + ... (E) (2x + y − 6)(2x + 5y − 10) ≤ 0, x ≥ 0, y ≥ 0

q p
b = 20 + 20 + 20 + ... 5. Diketahui bahwa salah satu sisi persegi ABCD
Nilai a + b = .... menyinggung lingkaran x2 + y 2 − 2x − 2y + 1 = 0
√ pada titik (1, 2). Dua titik sudut dari persegi
(A) 26 (D) 16 tersebut terletak pada lingkaran
(B) 8 (E) 26 x2 + y 2 − 2x − 2y − 7 = 0. Panjang sisi persegi

(C) 2 26 ABCD adalah ....

cos2 x − sin2 x 4 √ 
3. Diketahui bahwa = a, maka (A) 1 − 11
sin x cos x 5
2 2
cot x + tan x = .... 8 √ 
(B) 11 − 6
25
(A) a2 + 2 (D) 1 − a2 4 √ 
(C) 11 − 1
(B) a2 + 1 (E) 2 − a2 25
8 √ 
(C) a2 (D) 6 − 11
25
4 √ 
(E) 11 − 1
5

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 436
6. Pernyataan berikut yang BENAR mengenai matriks 9. Jika diketahui bahwa
persegi A, B, dan C adalah .... 1 2 3 4 2012
x= − + − + ··· − ,
2013 2013 2013 2013 2013
(A) Jika AB = AC maka B = C nilai x yang memenuhi adalah ....
(B) Jika AB = 0 maka B = 0 1007
(A) −
(C) A dan AT mempunyai diagonal utama yang 2013
sama untuk setiap matriks A 1006
(B) −
(D) Jika AT = 3I maka A−1 = 3I 2013
1
(E) Jika entri pada baris ke-3 kolom ke-1 dari (C)
2013
matriks A adalah 5 maka entri pada baris ke-1 1006
kolom ke-3 dari AT adalah –5 (D)
2013
7. Sebuah matriks disebut matriksortogonaljika 1007
3 2 (E)
2013
7 7 a



 10. Diketahui x memenuhi pertidaksamaan
 3 2 x2 + px − 2
A−1 = AT . Jika diketahui A =  b  adalah −3 < 2 < 2. Nilai p yang memenuhi

 7 7 x −x+1

2 6

 adalah ....
c
7 7 (A) −1 < p < 7
matriks ortogonal, a2 + b2 + c2 = ....
(B) −6 < p < 2
81 (C) −6 < p < −1
(A)
49 (D) −6 < p < 7
72
(B) (E) −1 < p < 2
49
45 11. Data hasil pengukuran terhadap tinggi dari
(C)
49 sembilan pohon yang sedang dalam pengamatan
36 adalah sebagai berikut.
(D)
49 (i) Semua data berupa bilangan bulat tak-nol.
9 (ii) Mean = median = modus = 3.
(E)
49 (iii) Berdasarkan frekuensinya, data terdiri dari tiga
1 kelompok.
8. Jika 2(x+2) + 4(x+1) = 48, nilai dari adalah .... (iv) Jumlah kuadrat semua data adalah 105.
x+1
Nilai data terendah ditambah dua kali nilai data
(A) 6
log 2 tertinggi adalah ....
1
(B) (A) 6 (D) 9
4
(C) 2 log 3 (B) 7 (E) 10
(D) 2
log 6 (C) 8

(E) 3 12. Diketahui bahwa


a log 2 + b log 3 + c log 5 + d log 7 + e log 9 + f log 11 =
2013, maka a + b + c + d + e + f = ....

(A) 27 (D) 6029


(B) 2013 (E) 20790
(C) 4016

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 436
13. Banyaknya pasangan bilangan bulat (x, y) yang Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 16 sampai
memenuhi
 sistem persamaan berikut nomor 20.
(x − y + 2)(3x + y − 4) = 0
(x + y − 2)(2x − 5y + 7) = 0 16. Diketahui fungsi kuadrat f (x) = ax2 + bx + c
adalah .... dengan c bilangan negatif. Jika f (x) = 0 terjadi
b2
ketika c = , pernyataan-pernyataan berikut yang
(A) 2 4a
BENAR adalah ...
(B) 3
(C) 4 (1) Grafik fungsi tersebut memotong sumbu y di
(D) 16 bawah sumbu x.
(2) Sumbu simetri grafik fungsi tersebut berada di
(E) tak terhingga kanan sumbu y.
14. Dari 26 huruf alfabet dipilih satu per satu 8 huruf (3) Grafik fungsi tersebut menyinggung sumbu x.
sembarang dengan cara pengembalian dan disusun (4) Fungsi tersebut mempunyai nilai minimum.
sehingga membentuk kata. Probabilitas bahwa di
antara kata-kata yang terbentuk mengandung 17. Diketahui fungsi f (x) = ax3 + bx2 + cx + d, dengan
subkata "SIMAKUI" dalam satu rangkaian kata b2 < 3ac. Pernyataan berikut mungkin terjadi pada
yang tidak terpisah adalah .... fungsi f tersebut, KECUALI ...

26 (1) f merupakan fungsi naik di seluruh daerah


(A)
268 asalnya.
52 (2) f menyinggung sumbu x di satu titik.
(B)
268
(3) f tidak mempunyai nilai maksimum ataupun
26
(C) minimum.
(26
8 ) (4) f memotong sumbu x di tiga titik.
52
(D)
(26
8 ) 18.
1
(E)
8
15. Diketahui(f −1 ◦ g −1 ◦ h−1 )(x) = 3x + 1 dan
2x + 1
(h ◦ g)(x) = , x 6= 1, nilai dari f (−3) adalah
x−1
....
9
(A) −
11 Agar nilai maksimum dari ax + by yang memenuhi
5 daerah diarsir hanya berada di titik (2,2),
(B) −
10 pernyataan-pernyataan berikut yang BENAR
−1 adalah .....
(C)
11
1 (1) b + a > 0
(D)
10 (2) b − a > 0
5 (3) b > 0
(E)
10
(4) a > b

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 436
19. Diketahui bahwa n adalah bilangan asli. Misalkan
S(n) menyatakan jumlah setiap digit dari n (sebagai
contoh: n = 1234, S(1234) = 1 + 2 + 3 + 4 = 10),
maka nilai S(S(n)) yang memenuhi persamaan
n + S(n) + S(S(n)) = 2013 adalah ....

(1) 2
(2) 5
(3) 8
(4) 20
20. Diberikan sebuah sistem persamaan sebagai
berikut.

 x + 2y + 4z = 12
xy + 4yz + 2xz = 22
xyz = 6

Dengan demikian, x + y + z = ....

1
(1) 5
2
(2) 6
1
(3) 6
2
(4) 8

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 436
BAHASA INDONESIA
(1) Suku Wana adalah satu suku terasing yang mendiami hutan belantara di wilayah Sulawesi Tengah. Mereka
disebut sebagai suku terasing karena wilayah mereka yang "terisolasi" dan keadaan ketidakberdayaan dari suku ini.
Mereka membuat rumah dan tinggal di atas pohon. Suku ini pun enggan bertemu dengan orang luar. Mereka telah
lama terisolasi dari peradaban modern.
(2) Pola hidup suku itu dipengaruhi oleh sistem adat yang dianut oleh mereka. Mereka menyandarkan hidup
mereka pada hutan adat. Penyikapan mereka terhadap hutan yang dianggap sebagai petunjuk dalam menjalani hidup
memberi arah hidup orang Wana sehari-hari. Di luar hari-hari mengerjakan lahan kebun dan masa menuai tanaman,
mereka menghabiskan hari-hari mereka di hutan tropis Cagar Alam Morowali. Bagi suku Wana, hutan menyediakan
apa saja yang dibutuhkan mereka dalam hidup.
(3) Kehidupan orang Wana sangat bergantung pada kearifan lingkungan alam sekeliling mereka. Oleh karena itu,
mereka sangat memercayai adanya ruh (spirit) yang menjaga atau memelihara setiap jengkal tanah dan hutan. Setiap
kerusakan lingkungan ataupun perubahan siklus alam yang tidak berjalan sebagaimana biasanya dipercayai sebagai
tanda murkanya sang penjaga. Untuk mencegah kemurkaan para penjaga yang memelihara lingkungan, mereka
memberi persembahan atau sesajen (kapongo) di setiap bukit atau bagian dari hutan ketika, misalnya, mereka akan
membuka lahan ladang baru. Perlengkapan kapongo terdiri atas sirih, pinang, kapur, dan tembakau, yang diletakkan
pada sebuah "rumah" yang tingginya sekitar 40–50 cm dari permukaan tanah.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 sampai 23. Kalimat topik pada paragraf ketiga dalam bacaan
nomor 23. di atas adalah ...

21. Simpulan yang sesuai untuk bacaan di atas adalah (A) Perlengkapan kapongo terdiri atas sirih, pinang,
.... kapur, dan tembakau.
(B) Suku Wana mencegah kemurkaan pemelihara
(A) Suku Wana adalah suku terasing.
lingkungan dengan memberi persembahan
(B) Hutan merupakan sumber kehidupan suku atau sesajen (kapongo).
Wana. (C) Suku Wana sangat mempercayai adanya ruh
(C) Suku Wana berpegang pada sistem adat. (spirit).
(D) Suku Wana tinggal di Hutan Tropis Cagar Alam (D) Setiap kerusakan lingkungan ataupun
Morowali. perubahan siklus alam yang tidak berjalan
(E) Suku Wana adalah salah satu suku yang hidup sebagaimana biasanya, dipercayai sebagai
bersama dengan alam. tanda murkanya sang penjaga.
22. Pernyataan yang sesuai dengan isi bacaan adalah ... (E) Kehidupan orang Wana sangat tergantung
pada kearifan lingkungan alam sekeliling
(A) Suku Wana terisolasi dari peradaban modern mereka.
karena tinggal di atas pohon.
(B) Suku Wana sangat memedulikan kebersamaan
mereka dengan alam.
(C) Setiap hari suku Wana mengerjakan lahan
kebun dan menuai tanaman.
(D) Kapongo hanya disajikan ketika suku Wana
membuka lahan baru.
(E) Suku Wana tidak sengaja mengisolasi
keberadaan mereka terhadap peradaban
modern.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 436
Kepada anak-anak, orang berusia lanjut, serta orang dewasa yang mempunyai penyakit kronis, seperti penyakit
paru obstruktif menahun, diabetes melitus, gagal ginjal kronik, sirosis hati, dan kanker sistem darah, dianjurkan
imunisasi pneumokok. Juga bagi mereka yang pernah mengalami operasi limpa dianjurkan untuk menjalani imunisasi
pneumokok. Pada anak, imunisasi ini perlu diberikan beberapa kali bergantung pada umur anak. Namun, pada orang
dewasa cukup diberikan satu kali.
Terdapat dua macam vaksin pneumokok, yaitu vaksin polisakarida dan konjugat. Vaksin polisakarida dapat
diberikan kepada anak yang berumur dua tahun, sedangkan jenis yang kedua dapat diberikan kepada anak yang
usianya lebih muda. Vaksin ini menurunkan risiko penularan kuman Streptococcus pneumonia. Kuman ini, selain
menimbulkan penyakit yang relatif ringan, yaitu otitis media (infeksi pada telinga tengah) dan sinusitis, dapat juga
menimbulkan penyakit yang berat, seperti pneumonia, meningitis (radang otak), dan bakteriemia (kuman ditemukan
dalam darah). Sebagian orang mengandung kuman ini di tenggorok dan dapat menularkan kuman ini kepada orang
lain melalui batuk dan bersin.
Penyakit meningitis dan bakteriemia disebut sebagai penyakit pneumonia invasif. Meskipun pneumonia tidak
tergolong penyakit invasif, angka kematiannya tinggi, terutama pada anak dan orang berusia lanjut. Sekitar 52 persen
orang yang berusia lanjut yang dirawat di Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo menderita pneumonia.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 24 sampai


nomor 25.

24. Pernyataan yang tidak terdapat dalam bacaan di


atas adalah ...

(A) Penyakit radang otak termasuk dalam jenis


penyakit pneumonia.
(B) Anak berusia satu tahun dapat divaksinasi
dengan vaksin konjugat.
(C) Jumlah pemberian vaksin pada anak-anak dan
dewasa berbeda.
(D) Vaksinasi pneumokok membasmi kuman
Streptococcus pneumonia.
(E) Kuman Streptococcus pneumonia dapat menyebar
di dalam dan ke luar tubuh.
25. Topik bacaan di atas adalah ...

(A) pneumonia.
(B) imunisasi pneumokok.
(C) vaksin pneumokok.
(D) penyakit yang disebabkan kuman Streptococcus
pneumonia.
(E) vaksin pneumokok bagi anak-anak dan dewasa.

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 436
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 26 sampai 29. Penulisan kata kerja berimbuhan yang tidak tepat
nomor 40. terdapat dalam kalimat ...

26. Film yang bernuansa bulu tangkis, Tan Joe Hok, (A) Anda boleh mengkritik kinerja saya jika ada hal
sudah dalam proses awal penggarapan. yang tidak berkenan.
Penggunaan kata nuansa pada kalimat tersebut (B) Ternyata tidak mudah mentranskripsikan
tidak tepat. Kata itu lebih tepat diganti dengan kata rekaman percakapan dalam bentuk kaset.
...
(C) Tidak mudah memengaruhi pola pikir
masyarakat yang sudah tertanam sejak dulu.
(A) suasana. (D) konteks.
(D) Penduduk sekitar TPA Bantar Gebang
(B) tema. (E) fokus.
memprotes dibukanya kembali lahan
(C) kisah. pembuangan sampah tersebut.
27. (1) Ketika pertama kali digunakan, uang emas dan (E) Masyarakat mempercayakan aspirasinya pada
uang perak dinilai berdasarkan nilai intrinsiknya, wakil rakyat yang terpilih.
yaitu kadar dan berat logam yang terkandung di
dalamnya.(2)____ (3) Namun, saat ini, uang logam 30. Kalimat yang tidak baku di antara kalimat berikut
tidak dinilai dari berat emasnya, namun dari nilai adalah ...
nominalnya.
(A) Di Kalimantan, macan dahan dapat ditemui di
Kalimat (2) dapat diisi dengan kalimat ...
hutan hujan dataran rendah.
(A) Kedua logam itu memiliki nilai yang cenderung (B) Anggrek hitam tidak hanya berkembang
tinggi dan stabil. biak dengan biji, tetapi juga dapat
(B) Emas dan perak dinilai berdasarkan beratnya. dikembangbiakkan dengan cara memisahkan
umbinya.
(C) Semakin besar kandungan emas atau perak di
dalamnya, semakin tinggi nilainya. (C) Suku Tengger di Bromo dikenal sangat
berpegang teguh pada adat dan istiadat
(D) Kedua logam itu juga tidak mudah hancur dan Hindu lama.
tahan lama.
(D) Karena hidup di pepohonan, beruang madu
(E) Emas dan perak dapat dibagi menjadi satuan bertelapak kaki tidak berbulu.
yang lebih kecil tanpa mengurangi nilai.
(E) Beruang madu dikategorikan sebagai binatang
28. Dalam kaitan Jakarta sebagai pusat pemerintahan yang mudah diserang.
dan ekonomi, pemerintah seyogianya lebih tegas
dalam memberikan izin membangun kawasan 31. Pengembangan obat-obatan herbal yang bisa
bisnis seperti ruko, kantor, apartemen, dan mal. dilakukan masyarakat dengan sangat mudah juga
Masyarakat boleh membangun, tetapi mesti dengan tidak memerlukan perizinan dan persyaratan yang
kriteria ketat. Halaman yang sempit tidak boleh rumit sehingga masyarakat lebih mudah
seluruhnya ditutup. Harus ada sumur resapan dan memanfaatkannya untuk obat-obatan dan untuk
tanaman. Sumur resapan sebetulnya sudah diatur, meningkatkan kesejahteraan.
tetapi karena tidak ada pengawasan, siapa pun Inti kalimat di atas adalah ...
berani melanggar. Kita tentu sepakat bahwa siapa
(A) Pengembangan obat-obatan herbal dilakukan
pun berhak berbisnis, siapa pun dapat membangun
masyarakat.
usaha, tetapi aturan tetap harus ditaati.
Kata-kata dalam paragraf di atas bercirikan ragam (B) Pengembangan obat-obatan herbal sangat
bahasa formal, kecuali ... mudah dilakukan masyarakat.
(C) Pengembangan obat-obatan herbal tidak
(A) kaitan. (D) mesti. memerlukan perizinan dan persyaratan yang
(B) seyogianya. (E) tetapi. rumit.
(D) Pengembangan obatan-obatan tidak
(C) ruko.
memerlukan perizinan sehingga masyarakat
lebih mudah memanfaatkannya.
(E) Pengembangan obat-obatan mempunyai
perizinan yang memudahkan masyarakat
untuk memanfaatkannya.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 436
32. Penggunaan tanda petik tunggal (’) yang tepat 34. Kata kerja berimbuhan yang dipakai secara tidak
terdapat pada kalimat ... tepat terdapat pada kalimat ...

(A) "Apakah kalian dengar suara ’tok, tok, tok’ (A) Langkah-langkah kaki terdengar menaiki
seperti orang mengetuk pintu?" tanya Ria tangga.
kepadaku. (B) Para pedagang berlomba-lomba menawarkan
(B) Di masa itu, ada istilah ’indehoy’, yaitu dagangannya kepada para penumpang kereta.
berpacaran di tempat-tempat yang jauh dari (C) Aku melihatnya meniduri tempat tidurmu
perhatian orang, misalnya di taman yang sehingga tempat tidurmu berantakan.
rimbun atau di gedung bioskop yang gelap.
(D) Pengacara memperdengarkan rekaman suara
(C) ’Dia telah banyak berubah sekarang,’ kataku saksi yang tidak dapat dihadiri di pengadilan.
dalam hati ketika bertemu Kartika dalam reuni
(E) Akhirnya, dia berhasil menemukan buku yang
itu.
dicarinya.
(D) Karena ciri fisiknya yang menonjol,
Lesmana diberi julukan ’si jangkung’ oleh 35. Kalimat yang efektif di antara kalimat-kalimat
teman-temannya. berikut adalah ...
(E) Dalam tahap tersebut, pasien akan mengalami
gejala ’angina’ atau "nyeri dada". (A) Dari hasil survei, diperoleh data bahwa
rata-rata penghasilan masyarakat sekitar
33. Untuk mengelola air perlu teknologi ramah Rp3.000.000,00/tahun atau berkisar
lingkungan yang penerapannya akan meresapkan Rp250.000,00/bulan.
air sebanyak-banyaknya ke dalam tanah. (B) Dari wawancara mendalam terungkap
Kalimat tersebut menjadi efektif jika diperbaiki untuk membiayai kehidupan sehari-hari,
menjadi ... penduduk (yang diwakili oleh responden)
harus mengeluarkan hingga mencapai 87%
(A) Untuk mengelola air memerlukan teknologi
dari penghasilan mereka.
ramah lingkungan yang penerapannya akan
meresapkan air sebanyak-banyaknya ke dalam (C) Dari sempitnya kepemilikan lahan dengan
tanah. tingkat produktivitas yang juga rendah,
(B) Untuk mengelola air diperlukan teknologi berakibat pada tingkat penghasilan masyarakat
ramah lingkungan yang meresapkan air ke yang rendah.
dalam tanah. (D) Namun karena rendahnya kapasitas petani,
(C) Untuk mengelola air, kita perlu teknologi sebagian besar dari mereka hanya sebagai
ramah lingkungan yang penerapannya akan buruh tani, yang hasilnya juga belum
meresapkan air sebanyak-banyaknya ke dalam mencukupi kebutuhan hidup mereka.
tanah. (E) Demikian pula bagi sebagian kecil petani
(D) Pengelolaan air memerlukan teknologi ramah yang memilih berwirausaha sebagai pekerjaan
lingkungan yang dalam penerapannya akan sampingan akan menambah kekurangan dalam
meresapkan air sebanyak-banyaknya ke dalam upaya menutupi kebutuhan sehari-hari.
tanah.
(E) Diperlukan teknologi ramah lingkungan 36. Upaya mengangkat derajat kayu lantung dari kayu
yang penerapannya meresapkan air bakar menjadi produk kerajinan membawa Sri
sebanyak-banyaknya ke dalam tanah untuk mendapatkan penghargaan.
mengelola air. Inti kalimat tersebut adalah ...

(A) Sri berupaya mengangkat derajat kayu lantung.


(B) Sri mendapatkan penghargaan.
(C) Upaya mengangkat derajat kayu lantung
membawa Sri mendapatkan penghargaan.
(D) Sri mengangkat derajat kayu lantung dari kayu
bakar menjadi produk kerajinan.
(E) Upaya Sri mengangkat derajat kayu lantung
dari kayu bakar menjadi produk kerajinan.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 436
37. Untuk kinerja implementasi fungsi anggaran, 39. Penderita yang mengalami kerusakan hati, ditandai
tampaknya juga terjadi interaksi oknum internal selaput mata berwarna kuning, tingkat kematian
anggota dewan dengan instansi sektoral atau dinas lebih tinggi lagi.
tertentu yang beraroma kolusi dalam rangka Kalimat tersebut akan efektif jika diperbaiki
membesarkan anggaran sektoral dengan harapan menjadi ...
mendapatkan imbalan atau komisi.
Gagasan utama kalimat di atas adalah ... (A) Penderita yang mengalami kerusakan hati,
ditandai selaput mata berwarna kuning
(A) kinerja implementasi fungsi anggaran mempunyai tingkat kematian yang lebih tinggi
tampaknya terjadi interaksi. lagi.
(B) terjadi interaksi oknum internal anggota dewan (B) Tingkat kematian penderita yang mengalami
dengan instansi sektoral atau dinas tertentu. kerusakan hati lebih tinggi, yang ditandai
(C) dalam rangka membesarkan anggaran sektoral selaput mata berwarna kuning.
dengan harapan mendapatkan imbalan atau (C) Penderita yang mengalami kerusakan hati
komisi. dengan ditandai selaput mata berwarna
(D) tampaknya terjadi interaksi internal dengan kuning, tingkat kematiannya lebih tinggi lagi.
sektoral. (D) Tingkat kematian lebih tinggi lagi pada
(E) tampaknya juga terjadi interaksi antara oknum penderita yang mengalami kerusakan hati,
internal dan instansi sektoral ditandai selaput mata berwarna kuning.
38. Penulisan lambang bilangan yang tepat terdapat (E) Tingkat kematian penderita yang mengalami
pada kalimat ... kerusakan hati, yang ditandai selaput mata
berwarna kuning, lebih tinggi lagi.
(A) 17 orang, termasuk 4 orang artis di dalamnya,
dicokok oleh BNN dalam penggerebekan 40. Penulisan kalimat yang tidak sesuai dengan EYD
Minggu pagi itu. adalah ...
(B) 252 tenaga ahli kebidanan dilatih secara intensif
(A) Artikel yang berjudul "Sastra dan Kekuasaan"
di balai pelatihan ini.
dimuat dalam majalah Horison.
(C) Di masa tahun 60-an itu, ada istilah khusus
(B) Ketika antre di tempat itu, Anda harus siap fisik
untuk berpacaran di tempat-tempat yang sepi
dan mental.
dari perhatian orang, misalnya di taman yang
(C) Acara akan berlangsung dari pukul 07.30 s.d.
rimbun atau di gedung bioskop yang gelap.
11.30.
(D) Sebanyak 2 per 3 anggota organisasi ini (D) Halal bihalal dilakukan di sebuah gedung
menolak pencalonannya menjadi ketua umum. mewah.
(E) Dari 39 spesies burung cendrawasih, ada yang (E) Alat pandang-dengar digunakan pada acara
berukuran 16 sentimeter, dan ada pula yang tersebut.
berukuran 125 sentimeter.

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 436
BAHASA INGGRIS
Alligators, which often engage in violent fights over territories and mates, have made scientists puzzled why their
wounds rarely get infected. Now researchers think the secret lies in the reptiles’ blood. Chemists in Louisiana found
that blood from the American alligator can successfully destroy 23 strains of bacteria, including strains known to be
resistant to antibiotics. In addition, the blood was able to deplete and destroy a significant amount of HIV, the virus that
causes AIDS.
Study co-author Lancis Darville at Louisiana State University in Baton Rouge believes that peptides – fragments of
proteins – within alligator blood help the animals stop fatal infections. Such peptides are also found in the skin of frogs
and toads, as well as komodo, dragons and crocodiles. The scientists think that these peptides could one day lead to
medicines that would provide humans with the same antibiotic protection. ’We are in the process of separating and
identifying the specific peptides in alligator blood,’ said Darville. ’Once we sequence these peptides, we can obtain their
chemical structure to potentially create new drugs.’
Study co-author Mark Merchant, a biochemist at Mc Neese State University in Lake Charles, Louisiana, was among
the first to notice alligators’ unusual resistance. He was intrigued that, despite living in swampy environments where
bacteria thrive, alligators that suffered frequent scratches and bruises rarely developed fatal infections. Merchant
therefore created human and alligator serum-protein-rich blood plasma that has been able to remove clotting agents,
and exposed each of them to 23 strains of bacteria. Human serum destroyed only eight of the bacterial strains while the
alligator serum killed all 23. When the alligator was exposed to HIV, the researchers found that a good amount of the
virus was destroyed.
The study team thinks that pills and creams containing alligator peptides could be available at level pharmacies
within seven to ten years. Such products would be a solution to patients that need extra help preventing infections, such
as diabetes patients with foot ulcers, burn victims and people suffering from auto-immune diseases. However, there
may be potential problems before alligator-based medicines can reach drugstore shelves. For example, initial tests have
revealed that higher concentrations of the alligator serum tend to be toxic to human cells.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 sampai 43. Which of the following statements is NOT TRUE
nomor 45. about peptides within alligators’ blood?

41. The paragraph that precedes the passage is likely (A) They are fragments of proteins.
about ... (B) They may stop fatal infections.
(A) preliminary study on alligators in Lousiana (C) They are injected in the human body.
swamps. (D) They are within the blood of reptiles.
(B) alligator serum as infection-combat agent. (E) They have the same function as antibiotics.
(C) the habitat and behavior of alligators.
44. The followings are what Merchant, the biochemist,
(D) a strain of bacteria found in alligators. experienced EXCEPT that he ...
(E) other studies on animal-based medicines.
(A) developed two kinds of serum, each can destroy
42. The word ’deplete’ in line 4 is closest in meaning to 23 strains of bacteria.
... (B) learned why alligators can survive in bacterial
environments.
(A) diminish. (D) damage. (C) became interested in alligators’ resistance to
(B) drain. (E) demolish. infections.
(C) devastate. (D) created a serum which can remove things that
cause clotting.
(E) found out that crocodiles can decrease infection
caused by HIV.

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 436
45. The writer concludes his essay by saying that ...

(A) scientists are now searching for a medicine


against HIV.
(B) alligators have contributed a lot to stop human
life.
(C) reptiles have peptides which can be used as
serum.
(D) peptides in the blood are only found in
American alligators.
(E) alligator serum has the possibility to harm
human beings.

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 436
A civil war is a war between organized groups within the same nation state or republic, or, less commonly, between
two countries created from a formerly united nation state. The aim of one side may be to take control of the country or a
region, to achieve independence for a region, or to change (46)_____ policies. Civil wars since the end of World War II
have lasted on (47)_____ just over four years, a dramatic rise from the one-and-a-half year average of the 1900-1944
period. (48)_____ the rate of emergence of new civil wars has been relatively steady since the mid-19th century, the
increasing length of those wars resulted in increasing numbers of wars ongoing at any one time. For example, there
were no more than five civil wars underway (49)_____ in the first half of the 20th century, while over 20 concurrent civil
wars were occurring at the end of the Cold War, before a significant decrease as conflicts strongly associated with the
superpower rivalry came to an end. Since 1945, civil wars have resulted in the deaths of over 25 million people, as well
as the forced displacement of millions more. Civil wars have further resulted in economic collapse; Burma (Myanmar),
Uganda and Angola are examples of nations that were (50)_____ to have promising futures before being engulfed in
civil wars.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 sampai


nomor 50.

46. ....

(A) government (D) governmental


(B) governed (E) govern
(C) governing
47. ....

(A) approximation
(B) standard
(C) median
(D) estimate
(E) average
48. ....

(A) Because (D) While


(B) Unless (E) As if
(C) Before
49. ....

(A) consecutively
(B) simultaneously
(C) spontaneously
(D) separately
(E) repeatedly
50. ....

(A) consider
(B) considering
(C) considered
(D) considerate
(E) consideration

c Universitas Indonesia
Halaman 12 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 436
Mangroves live life on the edge. With one foot on land and one in the sea, these botanical amphibians occupy a zone
of desiccating heat, choking mud, and salt levels that would kill an ordinary plant within hours. Yet the forests
mangroves form are among (52)_____. Birds roost in the canopy, shellfish attach themselves to the roots, and snakes and
crocodiles come to hunt. Mangroves provide nursery grounds for fish; a food source for monkeys, deer, tree-climbing
crabs, even kangaroos; and a nectar source for bats and honeybees.
As a group, mangroves cannot (53)_____ too closely. There are some 70 species from two dozen families—among
them palm, hibiscus, holly, plumbago, acanthus, legumes, and myrtle. They range from prostrate shrubs to
200-foot-high (60 meters) timber trees. Though most prolific in Southeast Asia, where they are thought to have
originated, mangroves circle the globe. Most live within 30 degrees of the Equator, but a few hardy types (54)_____ to
temperate climates, and one lives as far from the tropical sun as New Zealand. Wherever they live, they share one thing
in common: They’re brilliant adapters. Each mangrove has an ultrafiltration system to keep much of the salt out and a
complex root system that allows it to survive in the intertidal zone. Some have (56)_____ that stick out of the mud to
help them take in air; others use prop roots or buttresses to keep their trunks upright in the soft sediments at tide’s edge.
These plants are also landbuilders par excellence. Some Aborigines in northern Australia believe one mangrove
species resembles their primal ancestor, Giyapara, who walked across the mudflats and brought the tree into existence.
The plants’ interlocking roots stop riverborne sediments from (57)_____ out to sea, and their trunks and branches serve
as a palisade that diminishes the erosive power of waves.
They are sacrificed for salt pans, aquaculture ponds, housing developments, roads, port facilities, hotels, golf
courses, and farms. And they die from a thousand indirect cuts: oil spills, chemical pollution, sediment overload, and
disruption of their sensitive water and salinity balance. Calls for mangrove conservation gained a brief but significant
hearing following the 2004 Indian Ocean tsunami. Where mangrove forests were intact, they not only served as natural
breakwaters, (58)_____ by mitigating property damage, perhaps saving lives. The logic of allowing a country’s
mangrove "bioshields" to be bulldozed looked flawed.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 51 sampai 53. ....


nomor 58.
(A) define (D) defining
51. The sentence ’Despite their strategic importance, (B) defined (E) be defining
mangroves are under threat worldwide.’ should be
put as ... (C) be defined
54. ....
(A) the last sentence of paragraph 1.
(B) the first sentence of paragraph 2. (A) adapt (D) have adapted
(C) the last sentence of paragraph 2. (B) adapted (E) had adapted
(D) the first sentence of paragraph 3. (C) are adapting
55. The expression ’they share one thing in common’ in
(E) the first sentence of paragraph 4.
the second paragraph means that they ...
52. ....
(A) have to share one common thing.
(A) the most productive and complex biologically (B) are sharing their similar things.
ecosystem on Earth
(C) have one similar characteristic.
(B) the most productive and biologically complex
ecosystem on Earth (D) are common in most things.
(C) Earth most productive and biologically complex (E) commonly share their things.
ecosystems 56. ....
(D) biologically and most productive complex
ecosystems on Earth (A) pneumatophores-like roots called snorkel
(E) the most complex ecosystems and biologically (B) snorkel which are like roots called
productive on Earth pneumatophores
(C) pneumatophores-like snorkel roots
(D) roots which are like pneumatophores snorkel
(E) snorkel-like roots called pneumatophores

c Universitas Indonesia
Halaman 13 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 436
57. ....

(A) course (D) coursing


(B) courses (E) the course
(C) coursed
58. ....

(A) and broke up the energy of the waves


(B) but also breaking up the energy of the waves
(C) as well as breaking up the energy of the waves
(D) but also broke up the energy of the waves
(E) but breaking up the energy of the waves too

c Universitas Indonesia
Halaman 14 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 436
Journalism in the modern sense is one of the younger professions. The first prototype of the modern newspaper was
the series of public announcements, known during the Roman Empire as the Acta Diurna and later in Venice as the
Gazzetta. Similar official reports were made in China, where the earliest newspaper, the Tching-pao, or News of the
Palace, began its daily appearance in Peking in the middle of the 8th century A.D. Until the invention of printing,
however, the dissemination of news was largely dependent upon private correspondence or word of mouth. The
invention of printing from movable type by Johann Gutenberg in Mainz about 1450 revolutionized the spreading of
news. According to one tradition, the first printed newssheet appeared at Nuremberg in 1457. The letter of Christopher
Columbus announcing in 1493 the results of his first expedition to the New World was distributed as a news broadside,
as was the announcement of the British triumph over the Spanish Armada in July 1588. Some 800 of these occasional
newssheets, all printed before 1610, are extant in libraries. This kind of publishing became a profitable business, and as
a result the reporting of news spread rapidly throughout Europe.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 59 sampai


nomor 60.

59. Which of the following would be the best title for


the passage?

(A) Printed Media and Journalism


(B) The Prototype of Newspapers
(C) Journalism and Its Revolution
(D) The Early History of Journalism
(E) The Development of Modern News
60. The following paragraph most likely discusses ...

(A) fast development of journalism in Europe.


(B) some European news report controversies.
(C) benefits of journalism in many countries.
(D) the growing number of reporters in the world.
(E) standard professional development for
journalists.

c Universitas Indonesia
Halaman 15 dari 15 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN DASAR
• Matematika Dasar
• Bahasa Indonesia
• Bahasa Inggris

437

Universitas Indonesia
2013
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 15 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

437 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 437
MATA UJIAN : Matematika Dasar, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris
TANGGAL UJIAN : 30 JUNI 2013
WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 3. Diketahui bahwa f (x) = mx + n dan g(x) = px + q
nomor 16. untuk m, n, p, q ∈ R. Dengan demikian,
p √ f (g(x)) = g(f (x)) akan memiliki solusi untuk ....
x+2 x+1
1. lim p √ = ....
x→5 x−2 x+1 (A) jika dan hanya jika n(1 − p) − q(1 − m) = 0
√ √ (B) jika dan hanya jika (1−n)(1−p)−(1−q)(1−m) = 0
(A) 3 + 2
√ (C) jika dan hanya jika m = p dan n = q
(B) 5 − 2 6
√ (D) jika dan hanya jika mq − np = 0
(C) 2 6
(E) setiap pilihan m, n, p, q
(D) 5
√ 4. Diketahui bahwa salah satu sisi persegi ABCD
(E) 5 + 2 6
menyinggung lingkaran x2 + y 2 − 2x − 2y + 1 = 0
2. pada titik (1, 2). Dua titik sudut dari persegi
tersebut terletak pada lingkaran
x2 + y 2 − 2x − 2y − 7 = 0. Luas persegi ABCD
adalah ....
32 √ 
(A) 1− 11
25
32 √ 
(B) 11 − 6
25
32 √ 
(C) 11 − 1
25
32 √ 
(D) 6− 11
25
32 √ 
Himpunan penyelesaian sistem pertidaksamaan (E) 11 − 1
x + y ≤ 4, 2x + 3y ≥ 6, x ≤ 3y, y ≤ 3x adalah .... 5

(A) I (D) IV
(B) II (E) V
(C) III

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 437
5. Diketahui bilangan a, b, c membentuk barisan 8. Diketahui sebuah data terdiri dari n bilangan asli
geometri. Bilangan a, b, c − 2 membentuk barisan yang pertama. Jika salah satu data dihapus,
aritmatika dan bilangan a, b + 2, c + 10 membentuk 61
rata-rata data yang tersisa adalah . Bilangan
barisan geometri. Jumlah semua nilai yang 4
mungkin untuk b adalah .... yang dihapus tersebut adalah ....

14 (A) 8 (D) 11
(A)
9 (B) 9 (E) 12
20 (C) 10
(B)
9
32 9. Bilangan bulat terbesar a sehingga hanya terdapat
(C) tiga pasangan bilangan bulat (x, y) yang memenuhi
9
sistem pertidaksamaan berikut adalah ....
40 
(D)  3y − x < 5
9
y + ax < 11
80
4y + x > 9

(E)
9 adalah ....
6. Dari 26 huruf alfabet dipilih satu per satu 8 huruf
sembarang dengan cara pengembalian dan disusun (A) −1 (D) 2
sehingga membentuk kata. Probabilitas bahwa di (B) 0 (E) 3
antara kata-kata yang terbentuk mengandung
(C) 1
subkata "SIMAKUI" dalam satu rangkaian kata
yang tidak terpisah adalah .... 10. Bilangan bulat positif
√ terkecil
√ n yang memenuhi
pertidaksamaan n − n − 1 < 0, 01 adalah ....
26
(A)
268 (A) 2499
52 (B) 2500
(B)
268
(C) 2501
26
(C) (D) 10000
(26
8 )
52 (E) tidak ada bilangan bulat yang memenuhi
(D)
(26
8 ) 11. Diketahui y adalah bilangan real terkecil yang
1 merupakan penyelesaian dari pertidaksamaan
(E) r
8 1 3 1 1
− > − . Nilai y juga memenuhi
7. Jika r dan s adalah akar-akar persamaan x2 4 x 2
ax2 + bx + c = 0 dan D adalah diskriminan dari pertidaksamaan berikut, KECUALI ....
1 1
persamaan tersebut, nilai dari 2 + 2 adalah .... 3
r s (A) 3 + y > 1
2
D 2a (B) 6 − 2y > 1
(A) +
c2 c (C) 6y − 3 < 1
D
(B) +c (D) 3y 2 + y > 1
2a
D (E) 6y 2 − y < 1
(C)
c2 
4 3
 
0 0

2
D 12. Jika A = dan A − xA + yI = ,
(D) 2 5 0 0
2a maka x + y = ....
(E) D
(A) 9 (D) 23
(B) 14 (E) 25
(C) 19

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 437
13. Diketahui bahwa 2w .ax .by .cz = 2013 untuk setiap Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 17 sampai
a, b, c, d, x, y, z merupakan bilangan bulat positif nomor 20.
dan w bilangan bulat nonnegatif dengan a < b < c.
Nilai (2.w) + (a.x) + (b.y) + (c.z) = .... 17. Untuk setiap x dan y anggota bilangan real berlaku
sebuah sistem persamaan sebagai berikut.
x = 2x2 + 3y 2

(A) 0 (D) 75
(B) 3 y = 4xy
(E) 611
Nilai x + y = ....
(C) 11
14. Jika diketahui bahwa (1) 0
x=
1

2
+
3

4
+ ··· −
2012
, 1 1√
2013 2013 2013 2013 2013 (2) − 6
4 12
nilai x yang memenuhi adalah ....
1
(3)
1007 2
(A) − 1 1√
2013 (4) + 6
1006 4 12
(B) −
2013 18. Jika diketahui bahwa 2cos 2x + 2cos
2
x
= 3.2− cos 2π ,
1 nilai x adalah ....
(C)
2013
π
1006 (1)
(D) 2
2013 π
1007 (2)
(E) 3
2013 3π
(3)
15. Sebuah matriks disebut matriks ortogonal jika 2
2 2

(4) π
 a 3 3



 19. Diketahui f 0 (x) = x3 (x − a)2 (x − b) dengan
 2 1 0 < a < b.
A−1 = AT . Jika diketahui 
 3 b  adalah
 3 Pernyataan yang BENAR mengenai fungsi f adalah

 2
 ...
1 
− − c
3 3 (1) Jika x < b, f (a) adalah nilai maksimum f .
matriks ortogonal, a2 + b2 + c2 = ....
(2) Jika x > 0, f (b) adalah nilai minimum f .
(A) −1 (3) Jika x < 0, f merupakan fungsi turun.
(B) 0 (4) Jika x > b, f merupakan fungsi naik.
1
(C) 20. Diketahui bahwa n adalah bilangan asli. Misalkan
9
4 S(n) menyatakan jumlah setiap digit dari n (sebagai
(D) contoh: n = 1234, S(1234) = 1 + 2 + 3 + 4 = 10),
9
(E) 1 maka nilai S(S(n)) yang memenuhi persamaan
  n + S(n) + S(S(n)) = 2013 adalah ....
16. Jika 2 log 3 log 4 log x = 3
log 4
log 2
log y =
(1) 2
4 2 3

log log log z = 0, nilai dari x + y + z = ....
(2) 5
(A) 50 (D) 111
(3) 8
(B) 58 (E) 1296
(4) 20
(C) 89

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 437
BAHASA INDONESIA
Keraton merupakan bangunan yang berperan penting bagi sebuah kerajaan. Contohnya adalah Keraton Surosowan,
yang berperan penting dalam percaturan sejarah masa lalu. Keraton ini merupakan pusat dari Kerajaan Banten pada
abad XVI sampai awal XIX Masehi. Seperti halnya keraton di Jawa, Keraton Surosowan juga memiliki makna ganda,
yakni sebagai bangunan tempat tinggal sultan dan keluarganya beserta perangkat kerajaan lainnya, serta sebagai pusat
kerajaan, dalam hal ini kerajaan Banten. Mengikuti pola umum tata kota kerajaan Islam di Indonesia, Keraton
Surosowan juga merupakan pusat Kota Banten.
Dalam perjalanan sejarahnya, Keraton Surosowan mengalami pasang surut. Keraton ini pertama kali dibangun
pada masa Sultan Hasanuddin. Akan tetapi, keraton itu kemudian hancur dan dibangun kembali oleh Sultan Haji
tahun 1680 sampai dengan 1681. Pada tahun 1808, keraton ini mengalami kehancuran kembali oleh Belanda. Sejak saat
itu, Keraton Surosowan hanya berupa puing-puing.
Saat ini, sebagian besar sisa-sisa bangunan masih terpendam di dalam tanah. Hanya sebagian kecil yang sudah
dimunculkan melalui beberapa kali ekskavasi yang dilaksanakan oleh Direktorat Perlindungan dan Pembinaan
Peninggalan Sejarah dan Purbakala, Pusat Penelitian Arkeologi Nasional, dan Universitas Indonesia, sejak 1967.
Berdasarkan hasil penelitian tersebut, diketahui bahwa sisa-sisa bangunan yang menarik dan masih dapat diamati,
antara lain tembok keliling, struktur fondasi bangunan, struktur lantai, saluran air, kolam pemandian, dan sisa
bangunan lainnya.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 sampai 23. Pernyataan yang tidak sesuai dengan isi bacaan di
nomor 23. atas adalah ...

21. Kalimat topik paragraf kedua di atas adalah .... (A) Keraton Surosowan dibangun kembali pada
masa Belanda.
(A) Keraton Surosowan mengalami pasang surut. (B) Keraton Surosowan tidak hanya merupakan
(B) Keraton itu kemudian hancur dan dibangun tempat tinggal raja dan keluarganya.
kembali oleh Sultan Haji tahun 1680 sampai (C) Sisa-sisa bangunan Keraton Surosowan masih
dengan 1681. dapat ditemukan sampai saat ini.
(C) Keraton ini mengalami kehancuran kembali (D) Sultan-sultan yang telah membangun Keraton
oleh Belanda. Surosowan adalah Sultan Hasanudin dan
(D) Keraton Surosowan hanya berupa puing-puing. Sultan Haji.
(E) Keraton itu dibangun kembali oleh Sultan Haji (E) Para arkeolog telah melakukan penggalian
tahun 1680 sampai dengan 1681. pada situs Keraton Surosowan sejak tahun
’60-an.
22. Simpulan yang sesuai dengan bacaan di atas adalah
...

(A) Kerajaan Banten adalah salah satu kerajaan


Islam di Indonesia.
(B) Keraton Surosowan merupakan bukti bahwa
Kerajaan Banten pernah berjaya.
(C) Para peneliti pernah melakukan penggalian di
Situs Keraton Surosowan.
(D) Keraton Surosowan dibangun pada masa
Sultan Hasanuddin.
(E) Keraton Surosowan saat ini hanya berupa
puing-puing.

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 437
(1) Mulut bisa menjadi bagian yang paling kotor di tubuh kita. (2) Hampir 700 jenis bakteri ada di dalam rongga
mulut. (3) Ada berbagai tipe penyakit jantung dengan faktor risiko sendiri-sendiri. (4) Buruknya kebersihan rongga
mulut ditengarai sebagai faktor risiko terkait berbagai kejadian kardiovaskular, seperti serangan jantung dan stroke. (5)
Para peneliti menemukan keterkaitan antara penyakit jantung koroner dan infeksi di rongga mulut.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 24 sampai


nomor 25.

24. Kalimat Banyak penderita serangan jantung tidak


memiliki faktor risiko tradisional, seperti hipertensi,
diabetes, kolesterol tinggi, merokok, obesitas, dan faktor
keturunan dapat ditambahkan dalam paragraf di
atas pada posisi ....

(A) setelah kalimat 1.


(B) setelah kalimat 2.
(C) setelah kalimat 3.
(D) setelah kalimat 4.
(E) setelah kalimat 5.
25. Bacaan di atas menyampaikan bahwa ...

(A) Para peneliti menemukan bahwa penyebab


penyakit jantung koroner bermacam-macam.
(B) Dalam beberapa penelitian ditemukan adanya
hubungan di antara kondisi buruk pada rongga
mulut dan penyakit jantung koroner.
(C) Para peneliti membuktikan bahwa mulut bisa
menjadi bagian paling kotor di tubuh kita.
(D) Dalam beberapa penelitian ditemukan ada
hampir dari 700 jenis bakteri yang hidup di
dalam rongga mulut.
(E) Dalam beberapa penelitian dijumpai bahwa
infeksi pada rongga mulut menyebabkan
stroke.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 437
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 26 sampai 28. Penggunaan tanda petik tunggal (’) yang tepat
nomor 40. terdapat pada kalimat ...

26. Kalimat yang memenuhi kaidah penulisan kata (A) "Apakah kalian dengar suara ’tok, tok, tok’
baku adalah ... seperti orang mengetuk pintu?" tanya Ria
kepadaku.
(A) Orang yang berbahagia adalah orang yang
(B) Di masa itu, ada istilah ’indehoy’, yaitu
faham untuk apa hidup di dunia ini.
berpacaran di tempat-tempat yang jauh dari
(B) Pada hakekatnya, orang membangun rumah perhatian orang, misalnya di taman yang
adalah sebagai upaya untuk menciptakan rimbun atau di gedung bioskop yang gelap.
lingkungan buatan utuh yang mampu
(C) ’Dia telah banyak berubah sekarang,’ kataku
menampung kebutuhan hidup.
dalam hati ketika bertemu Kartika dalam reuni
(C) Tidak dapat dimungkiri bahwa industri itu.
tembakau memberikan kontribusi cukai (D) Karena ciri fisiknya yang menonjol,
sebesar Rp73,252 triliun ke dalam kas negara. Lesmana diberi julukan ’si jangkung’ oleh
(D) Aborsi memiliki resiko yang tinggi terhadap teman-temannya.
kesehatan maupun keselamatan seorang (E) Dalam tahap tersebut, pasien akan mengalami
wanita. gejala ’angina’ atau "nyeri dada".
(E) Jika melihat perilakunya, kelihatannya dia
menganggapmu lebih dari sekedar teman. 29. Di kawasan Trowulan ditemukan ratusan ribu
peninggalan arkeologis, berupa artefak, ekofak, dan
27. Dalam kaitan Jakarta sebagai pusat pemerintahan fitur yang diperkirakan berasal dari abad ke-12
dan ekonomi, pemerintah seyogianya lebih tegas hingga abad ke-15.
dalam memberikan izin membangun kawasan Inti kalimat tersebut adalah ...
bisnis seperti ruko, kantor, apartemen, dan mal.
Masyarakat boleh membangun, tetapi mesti dengan (A) Ratusan ribu peninggalan arkeologis, berupa
kriteria ketat. Halaman yang sempit tidak boleh artefak, ekofak, dan fitur.
seluruhnya ditutup. Harus ada sumur resapan dan (B) Peninggalan arkeologis diperkirakan berasal
tanaman. Sumur resapan sebetulnya sudah diatur, dari abad ke-12 hingga abad ke-15.
tetapi karena tidak ada pengawasan, siapa pun (C) Ratusan ribu peninggalan arkeologis.
berani melanggar. Kita tentu sepakat bahwa siapa
pun berhak berbisnis, siapa pun dapat membangun (D) Artefak, ekofak, dan fitur yang diperkirakan
usaha, tetapi aturan tetap harus ditaati. berasal dari abad ke-12 hingga abad ke-15.
Kata-kata dalam paragraf di atas bercirikan ragam (E) Di kawasan Trowulan ditemukan ratusan ribu
bahasa formal, kecuali ... peninggalan arkeologis.
30. Film itu menyodorkan fakta seputar peristiwa
(A) kaitan. (D) mesti.
penting yang luput dari perhatian masyarakat.
(B) seyogianya. (E) tetapi. Kata yang bercetak miring secara tepat bermakna ...
(C) ruko.
(A) menyuguhkan-hilang.
(B) menggambarkan-lepas.
(C) menyajikan-terlepas.
(D) memberikan-meleset.
(E) menjelaskan-terhindar.

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 437
31. Penulisan gabungan kata yang tidak tepat terdapat 33. (1) Total spesies yang diketahui berjumlah hampir
pada kalimat ... 10.000, dengan perkiraan 3.000 di antaranya
tumbuh di Indonesia. (2) Paku-pakuan cenderung
(A) Menurut pengakuannya, tidak pernah sekali ditemukan pada kondisi tumbuh marginal, seperti
pun ia menggunakan obat terlarang itu. pada lantai hutan yang lembab dan tebing
(B) Sungguh pun sudah larut malam, keramaian di perbukitan, merayap pada batang pohon atau
kota tersebut masih tetap terasa. batuan, di dalam kolam/danau, daerah sekitar
(C) Akhirulkalam, kami mengucapkan terima kawah vulkanik, serta di sela-sela bangunan yang
kasih kepada semua pihak yang telah tidak terawat. (3) Tumbuhan paku tersebar di
membantu. seluruh bagian dunia, kecuali daerah bersalju abadi
(D) Kami menyampaikan ikut belasungkawa atas dan daerah kering (gurun). (4) Meskipun
wafatnya Bapak Hasan Basri. demikian, ketersediaan air yang mencukupi pada
rentang waktu tertentu diperlukan karena salah
(E) Adakalanya, pengemudi taksi tersebut satu tahap hidupnya tergantung pada keberadaan
membawa pulang uang komisi yang hanya air. (5) Sebagian besar anggota paku-pakuan
cukup untuk naik angkutan umum. tumbuh di daerah tropika basah yang lembab.
32. Di antara kalimat berikut, kalimat yang tidak Agar terbentuk paragraf efektif, urutan
efektif adalah ... kalimat-kalimat di atas yang benar adalah ...

(A) Dari hasil pengolahan menunjukkan (A) 3, 1, 5, 4, 2.


bahwa 43% responden teridentifikasi telah (B) 3, 1, 5, 2, 4.
memanfaatkan teknologi meskipun responden
(C) 3, 2, 5, 1, 4.
yang menggunakan teknologi tradisional lebih
banyak (57%). (D) 3, 1, 2, 5, 4.
(B) Terdapat berbagai cara mendapatkan teknologi (E) 3, 2, 4, 5, 1.
yang dipergunakan petani saat ini.
(C) Dari survei teridentifikasi bahwa sebagian
besar petani mendapatkan teknologi yang
mereka gunakan dari pedagang keliling.
(D) Jika dilihat dari jenis teknologinya, yang
didominasi oleh teknologi tradisional,
sangatlah wajar mereka dapat membelinya
dari pedagang keliling saja.
(E) Jika dikelompokkan ke dalam tingkatan
teknologi, petani lebih banyak menggunakan
peralatan manual, seperti cangkul dan gebotan,
yang dikombinasi dengan mekanik, seperti
traktor.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 437
34. Kata sambung bercetak miring dalam 35. Menguatnya orientasi kekuasaan dan politik
kalimat-kalimat berikut tidak dipakai secara tepat, transisional di kalangan partai politik dalam
kecuali ... nuansa demokrasi kapitalistik menjadikan fungsi
kaderisasi politik terabaikan atau tidak berjalan
(A) Pencapaian pasangan yang baru terpilih karena adanya kebijakan instan yang memberikan
sebagai wali kota dan wakil wali kota itu belum akses masuknya para pemodal, kerabat elite politik,
sepenuhnya sesuai ekspektasi warga. Meskipun, dan kerabat birokrat tanpa melalui seleksi yang
semangat keduanya untuk melibatkan terprogram.
partisipasi masyarakat tampak jelas dalam Gagasan utama kalimat di atas adalah ...
uji publik tentang rencana pembangunan ruas
tol. (A) orientasi kekuasaan dan politik transisional
(B) Pemimpin wilayah itu mempunyai mandat di kalangan partai politik dalam nuansa
menjalankan kepemimpinan selama demokrasi kapitalistik tersebut menguat
lima tahun. Namun, dalam praktik (B) menguatnya orientasi kekuasaan dan politik
politik pemerintahan, peringatan 100 hari transisional menjadikan fungsi kaderisasi
pemerintahan kerap dijadikan titik evaluasi. politik terabaikan
(C) Melibatkan partisipasi karyawan secara (C) kebijakan instan memberikan akses masuknya
langsung jelas menunjukkan ke mana pimpinan para pemodal, kerabat elite politik, dan kerabat
perusahaan berpihak. Tetapi, kompromi birokrat
dengan pemangku kepentingan perusahaan (D) para pemodal, kerabat elite politik, dan kerabat
perlu juga dilakukan agar inovasi dapat lancar birokrat masuk tanpa melalui seleksi yang
dijalankan. terprogram
(D) Dalam menjalankan tugas, dekan menangani (E) fungsi kaderisasi politik terabaikan atau tidak
hal-hal yang berurusan dengan pihak luar, berjalan
seperti membuka kerja sama dengan berbagai
institusi. Sedangkan wakil dekan berkonsentrasi 36. Aurora adalah fenomena alam yang menyerupai
pada penanganan masalah di dalam fakultas. pancaran cahaya yang menyala-nyala pada lapisan
(E) Sumber kecemasan belum hilang karena zona ionosfer dari sebuah planet sebagai akibat adanya
Euro dan Jepang masih dilanda resesi ekonomi. interaksi antara medan magnetik yang dimiliki
Sementara AS masih sulit melepaskan diri dari planet tersebut dengan partikel bermuatan yang
kelesuan ekonomi. dipancarkan oleh matahari.
Gagasan utama dari kalimat di atas adalah ...

(A) Aurora adalah fenomena alam.


(B) Aurora menyerupai pancaran cahaya.
(C) Aurora menyala-nyala pada lapisan ionosfer.
(D) Aurora muncul sebagai akibat adanya interaksi
antara medan magnetik planet.
(E) Aurora terjadi karena interaksi medan
magnetik planet dan partikel matahari.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 437
37. Dengan panjang saluran primer 280 km, 3.000 km 39. Gabungan kata yang sesuai dengan EYD terdapat
saluran sekunder, 16 bendungan, dan sekitar 4.000 pada ...
pintu pembagi, daerah irigasi Jatiluhur, meliputi
Kabupaten Bekasi, Karawang, Subang, dan (A) halal bihalal, manca negara, pascasarjana.
sebagian Indramayu, menjadi daerah terbesar di (B) asalamualaikum, kerjasama, bea siswa.
Indonesia.
(C) sapu tangan, tanda tangan, bagaimana.
Kalimat tersebut bergagasan utama ....
(D) acapkali, adakalanya, olah raga.
(A) Daerah irigasi Jatiluhur meliputi Kabupaten (E) mata kuliah, meja tulis, orang tua.
Bekasi, Karawang, Subang, dan sebagian
Indramayu. 40. Sebagai perbandingan, dengan biaya penggalian
(B) Daerah irigasi Jatiluhur mempunyai panjang rata-rata mencapai sekitar Rp10 juta, metode
saluran primer 280 km, 3.000 km saluran eksplorasi tradisional sangatlah mahal.
sekunder, 16 bendungan, dan sekitar 4.000 Kata tradisional dalam kalimat di atas bersinonim
pintu pembagi. dengan kata ...
(C) Terdapat dua jenis saluran, bendungan, dan (A) sehari-hari. (D) biasa.
pintu pembagi di Daerah Irigasi Jatiluhur.
(B) lama. (E) adat.
(D) Daerah irigasi Jatiluhur menjadi daerah
terbesar. (C) lampau.
(E) Keluasan Daerah Irigasi Jatiluhur.
38. Untuk mengelola air perlu teknologi ramah
lingkungan yang penerapannya akan meresapkan
air sebanyak-banyaknya ke dalam tanah.
Kalimat tersebut menjadi efektif jika diperbaiki
menjadi ...

(A) Untuk mengelola air memerlukan teknologi


ramah lingkungan yang penerapannya akan
meresapkan air sebanyak-banyaknya ke dalam
tanah.
(B) Untuk mengelola air diperlukan teknologi
ramah lingkungan yang meresapkan air ke
dalam tanah.
(C) Untuk mengelola air, kita perlu teknologi
ramah lingkungan yang penerapannya akan
meresapkan air sebanyak-banyaknya ke dalam
tanah.
(D) Pengelolaan air memerlukan teknologi ramah
lingkungan yang dalam penerapannya akan
meresapkan air sebanyak-banyaknya ke dalam
tanah.
(E) Diperlukan teknologi ramah lingkungan
yang penerapannya meresapkan air
sebanyak-banyaknya ke dalam tanah untuk
mengelola air.

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 437
BAHASA INGGRIS
Some people express their personal philosophies by tattooing themselves with phrases like "Live Hard" or "Love
Thy Neighbor." Others consider tattoos a way of displaying their taste in art. They might tattoo a William Blake’s
etching or a Georgia O’Keeffe’s flower on some part of their bodies. But in different cultures and eras, tattoos have also
(41)_____ religious purposes. Mexico’s Mayan people expressed their religious beliefs by tattooing themselves with
(42)_____ of jaguars, snakes, turtles, and toads. Some Native American tribes used tattooing for (43)_____ purposes,
believing that tattoos would ward off illness. The Cree, for instance, would tattoo a cross on each cheek to protect
against toothaches, and members of the Ojibwa tribe tattooed small circles on their temples to prevent headaches.
Throughout history tattooing has been widely used as a means of identification. Before 787 AD, early Christians used
tattoos to identify members of their faith. (44)_____, members of the military or fraternities may have themselves
tattooed to (45)_____ show their commitment. Some cultures have tattooed prisoners, the most sinister example being
the Nazis, who tattooed numbers on the arms of concentration camp victims during World War II.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 sampai


nomor 45.

41. ....

(A) provided (D) served


(B) offered (E) covered
(C) revealed
42. ....

(A) images (D) epitomes


(B) models (E) depictions
(C) portraits
43. ....

(A) medicine (D) medication


(B) medical (E) medicinal
(C) medicated
44. ....

(A) Nevertheless (D) Therefore


(B) Similarly (E) However
(C) In summary
45. ....

(A) published (D) publicity


(B) public (E) publicly
(C) publish

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 437
Alligators, which often engage in violent fights over territories and mates, have made scientists puzzled why their
wounds rarely get infected. Now researchers think the secret lies in the reptiles’ blood. Chemists in Louisiana found
that blood from the American alligator can successfully destroy 23 strains of bacteria, including strains known to be
resistant to antibiotics. In addition, the blood was able to deplete and destroy a significant amount of HIV, the virus that
causes AIDS.
Study co-author Lancis Darville at Louisiana State University in Baton Rouge believes that peptides – fragments of
proteins – within alligator blood help the animals stop fatal infections. Such peptides are also found in the skin of frogs
and toads, as well as komodo, dragons and crocodiles. The scientists think that these peptides could one day lead to
medicines that would provide humans with the same antibiotic protection. ’We are in the process of separating and
identifying the specific peptides in alligator blood,’ said Darville. ’Once we sequence these peptides, we can obtain their
chemical structure to potentially create new drugs.’
Study co-author Mark Merchant, a biochemist at Mc Neese State University in Lake Charles, Louisiana, was among
the first to notice alligators’ unusual resistance. He was intrigued that, despite living in swampy environments where
bacteria thrive, alligators that suffered frequent scratches and bruises rarely developed fatal infections. Merchant
therefore created human and alligator serum-protein-rich blood plasma that has been able to remove clotting agents,
and exposed each of them to 23 strains of bacteria. Human serum destroyed only eight of the bacterial strains while the
alligator serum killed all 23. When the alligator was exposed to HIV, the researchers found that a good amount of the
virus was destroyed.
The study team thinks that pills and creams containing alligator peptides could be available at level pharmacies
within seven to ten years. Such products would be a solution to patients that need extra help preventing infections, such
as diabetes patients with foot ulcers, burn victims and people suffering from auto-immune diseases. However, there
may be potential problems before alligator-based medicines can reach drugstore shelves. For example, initial tests have
revealed that higher concentrations of the alligator serum tend to be toxic to human cells.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 sampai 48. The followings are what Merchant, the biochemist,
nomor 50. experienced EXCEPT that he ...

46. The tone of this passage is ... (A) developed two kinds of serum, each can destroy
23 strains of bacteria.
(A) discouraging. (B) learned why alligators can survive in bacterial
(B) touching. environments.
(C) became interested in alligators’ resistance to
(C) positive.
infections.
(D) concerned. (D) created a serum which can remove things that
(E) alarming. cause clotting.
(E) found out that crocodiles can decrease infection
47. Which of the following statements is NOT TRUE
caused by HIV.
about peptides within alligators’ blood?
49. The word ’revealed’ in line 23 is closest in meaning
(A) They are fragments of proteins. to ...
(B) They may stop fatal infections.
(C) They are injected in the human body. (A) told. (D) disclosed.
(B) concealed. (E) released.
(D) They are within the blood of reptiles.
(C) exposed.
(E) They have the same function as antibiotics.

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 437
50. The writer concludes his essay by saying that ...

(A) scientists are now searching for a medicine


against HIV.
(B) alligators have contributed a lot to stop human
life.
(C) reptiles have peptides which can be used as
serum.
(D) peptides in the blood are only found in
American alligators.
(E) alligator serum has the possibility to harm
human beings.

c Universitas Indonesia
Halaman 12 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 437
Two French researchers have recently proposed the first ever model explaining how the great majority of regular
satellites in our solar system were formed out of planet rings. The model, the only one of its kind, (52)_____ in 2010 on
Saturn’s moons. It seems to account for the present distribution of "giant" planets and also explains how the satellites of
the "terrestrial" planets such as Earth or Pluto came into being. These results are a major step forward in understanding
and (53)_____ the formation of planet systems across the universe.
There is a (54)_____, such as Jupiter and Saturn, and the terrestrial plants, such as Earth or Pluto. Whereas the
giants are surrounded by rings and a myriad of small natural satellites, the terrestrial planets have few moons, or just
one, and no rings. Until now, two models (55)_____ to explain the presence of regular satellites in our solar system.
These indicate that the satellites of the terrestrial planets like Earth or Pluto were formed following a giant collision.
They also indicate that the satellites of the giant planets were formed in a nebula (56)_____ the planet. They do not,
however, account for the specific distribution and chemical composition of the satellites orbiting the giant planets.
In 2010 and 2011, a French research team developed a new model to describe how Saturn’s moons came into being
based on numerical simulations and Cassini probe data. The researchers discovered that Saturn’s rings, (57)_____ are
very thin disks made up of small blocks of ice surrounding the planet, in turn gave birth to ice satellites. This is due to
the fact that the rings spread over time and, when they reach a certain distance from the planet (known as the Roche
limit or Roche radius), (58)_____ ends agglomerate and form small bodies that break off and move away. This is how
rings give birth to satellites orbiting the planet.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 51 sampai 54. ....


nomor 58.
(A) fundamental difference between giant planet
51. This sentence "Another theory, therefore, seemed systems
necessary." should be put as ... (B) difference between giant planet fundamental
systems
(A) the last sentence of paragraph 1.
(C) giant fundamental system between different
(B) the first sentence of paragraph 2. planets
(C) the last sentence of paragraph 2. (D) planet system difference between giant
(D) the first sentence of paragraph 3. fundamental difference
(E) the last sentence of paragraph 3. (E) giant planet difference between fundamental
systems
52. ....
55. ....
(A) first tested
(A) have been commonly used
(B) to first test
(B) had been commonly used
(C) first testing
(C) will be commonly used
(D) was first tested
(D) were commonly used
(E) had first tested
(E) are commonly used
53. ....
56. ....
(A) explain (D) to explain
(A) surrounding
(B) explains (E) explaining
(B) surrounded
(C) explained
(C) will surround
(D) which surround
(E) which surrounded
57. ....

(A) that (D) when


(B) which (E) where
(C) who

c Universitas Indonesia
Halaman 13 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 437
58. ....

(A) it (D) they


(B) its (E) their
(C) it’s

c Universitas Indonesia
Halaman 14 dari 15 halaman
Kode Naskah Soal: 437
(1) The factor that determines whether ozone is good or bad is its location. (2) Ozone is "good" when it is in the
stratosphere. (3) The stratosphere is a layer of the atmosphere starting at the level of about 6 miles (about 10 kilometers)
above sea level. (4) The stratosphere naturally contains about six parts per million of ozone. (5) This ozone is very
beneficial because it absorbs UV radiation and prevents it from reaching us. (6) When it is at ground level, in contrast,
ozone is "bad". (7) Ozone is a very reactive gas that is hard on lung tissue. (8) It also damages plants and buildings. (9)
Any ozone at ground level is a problem. (10) Unfortunately, chemicals in car exhaust and chemicals produced by some
industries react with light to produce lots of ozone at ground level. (11) In cities, the ozone level can rise to a point
where it becomes hazardous to our health. (12) That’s when you hear about an ozone warning on the news. (13) To
protect yourself from ozone exposure, you should be aware of the Air Quality Index (AQI) in your area every day.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 59 sampai


nomor 60.

59. Which of the following sentences is irrelevant?

(A) Sentence 5. (D) Sentence 12.


(B) Sentence 7. (E) Sentence 13.
(C) Sentence 8.
60. The paragraph should end with ...

(A) These facts show that ozone can be found in


different layers of atmosphere.
(B) Thus, the position of the ozone decides if it is
consider advantageous or disadvantageous to
human.
(C) Since ozone is dangerous, many pharmaceutical
companies manufacture a variety of health
products.
(D) In conclusion, the composition of ozone can
either be beneficial or dangerous to our health.
(E) It is clear that chemicals produced by
human worsen the condition of ozone in
the atmosphere.

c Universitas Indonesia
Halaman 15 dari 15 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN DASAR
• Matematika Dasar
• Bahasa Indonesia
• Bahasa Inggris

438

Universitas Indonesia
2013
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 14 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

438 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 438
MATA UJIAN : Matematika Dasar, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris
TANGGAL UJIAN : 30 JUNI 2013
WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 3.
nomor 15.

1. Jumlah semua entri pada matriks X dari sistem


persamaan berikut
 adalah ....
3X − 2Y = 3 −1
2X − 5Y = 1 2

13
(A)
11
9
(B)
11 Nilai minimum 7x + 14y dari daerah himpunan
8 penyelesaian pada grafik yang diarsir di atas
(C) adalah ....
11
5
(D) (A) 200 (D) 336
11
4 (B) 280 (E) 448
(E)
11 (C) 332
2. Untuk x dan y anggota bilangan bulat, nilai 4. Misalkan x dan y adalah 2 bilangan berbeda yang
minimum dari 2y − 3x yang memenuhi sistem diambil dari himpunan 3, 32 , 33 , 34 , · · · , 315 .
pertidaksamaan
 berikut Probabilitas bahwa x log y merupakan bilangan
 3y − x < 5 bulat adalah ....
y + 2x < 11
16
4y + x > 9

(A)
adalah .... 315
30
(B)
(A) −2 (D) −8 315
8
(B) −5 (E) −13 (C)
105
(C) −6 1
(D)
7
15
(E)
16

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 14 halaman
Kode Naskah Soal: 438
5. Banyaknya bilangan bulat m yang membuat 9. Dari 26 huruf alfabet dipilih satu per satu 8 huruf
x(x − 1) − (m − 1) x sembarang dengan cara pengembalian dan disusun
persamaan = ,
(x − 1)(m − 1) m sehingga membentuk kata. Probabilitas bahwa di
TIDAK mempunyai akar real adalah .... antara kata-kata yang terbentuk mengandung
subkata "SIMAKUI" dalam satu rangkaian kata
(A) 0 yang tidak terpisah adalah ....
(B) 1
26
(C) 2 (A)
268
(D) 3 52
(B)
(E) tak terhingga 268
√ √ √ 26
3 (C)
sin2 x +
3 3
6. Diketahui bahwa cos2 x = 2, maka (26
8 )
cos2 2x = .... 52
(D)
2 (26
8 )
(A)
27 1
(E)
8 8
(B)
27 10. Perhatikan sistem persamaan linear berikut.
9 
7x + 5y − 2z = 20
(C) 
27 5x − 8y + 11z = 13
25 
15x − y + 10z = 50
(D)
27 Nilai dari 3x + 2y + z adalah ....
(E) 1
7. Data hasil pengukuran terhadap tinggi dari (A) 33 (D) 17
sembilan pohon yang sedang dalam pengamatan (B) 23 (E) 13
adalah sebagai berikut. (C) 19
(i) Semua data berupa bilangan bulat tak-nol.
11. Jika diketahui bahwa
(ii) Mean = median = modus = 3. 1 2 3 4 2012
(iii) Berdasarkan frekuensinya, data terdiri dari tiga x= − + − + ··· − ,
2013 2013 2013 2013 2013
kelompok. nilai x yang memenuhi adalah ....
(iv) Jumlah kuadrat semua data adalah 105.
Nilai data tertinggi − nilai data terendah adalah .... 1007
(A) −
2013
(A) 4 (D) 7 1006
(B) −
(B) 5 (E) 8 2013
1
(C) 6 (C)
2013
8. Jika 1006
(4x2 + 9x + 4).x log(x − 4) = (x2 + x + 7).x log(x − 4), (D)
2013
jumlah semua nilai x yang mungkin adalah .... 1007
(E)
1 2013
(A) 8
3 12. Diketahui f −1 (4x − 5) = 3x − 1 dan
(B) 8 (f −1 ◦ f )(5) = p2 + 2p − 10, maka rata-rata dari
(C) 6 nilai p adalah ....
(D) 5
(A) −4 (D) 1
1
(E) (B) −2 (E) 4
3
(C) −1

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 14 halaman
Kode Naskah Soal: 438
1 2 Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 16 sampai
13. Jika diketahui bahwa x = 10 − 10 + 10 − ... + 40,
3 3 nomor 20.
nilai x yang memenuhi adalah ....
16.
(A) 1150 (D) 45
(B) 1125 (E) 25
(C) 690
14. Diberikan
√ pertidaksamaan berikut:
(1 − a) 2x + 1 ≤ 1.
Agar bilangan bulat terbesar yang memenuhi
pertidaksamaan tersebut adalah 4, banyaknya nilai
a yang memenuhi adalah ....
Diketahui grafik fungsi f 0 (x) seperti yang terlihat
(A) 0 di atas.
Sifat-sifat yang dimiliki oleh fungsi f (x) adalah ...
(B) 1
(C) 2 (1) Saat x < −1, f (x) turun.
(D) 3 (2) Saat 0 < x < 2, f (x) naik.
(E) tak terhingga (3) Garis singgung kurva f (x) di x = −1 sejajar
dengan sumbu x.
15. Nilai x yang memenuhi pertidaksamaan
cos6 x + sin4 x − 1 ≥ 4x4 adalah .... (4) x = 2 merupakan titik ekstrem.
17. Diberikan
√ fungsi √f dengan
(A) 0
π f (x) = 2 − x + 1 + x. Nilai yang berada dalam
(B) 0 < x < daerah hasil fungsi f adalah ....
3
π
(C) 0 < x < (1) 1
2
π π (2) 2
(D) <x< √
3 2 (3) 2
(E) 0 < x < ∞ √
(4) 6

18. Diketahui bahwa 3(y−x) (x + y) = 1 dan


(x + y)(x−y) = 3, maka x3y = ....
1
(1) −
9
1
(2)
9
(3) 2
(4) 8

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 14 halaman
Kode Naskah Soal: 438
19. Diberikan
 matriks
 A, B, C, dan
 D berikut
 ini.

2 1 0 1 2 1
A= ,B = ,C = ,
0 1 0 1 0 0
 
2 0
D=
0 1
Jika x, y, z, dan w secara berurutan adalah jumlah
entri-entri pada matriks A2013 , B 2013 , C 2013 , dan
D2013 , pernyataan-pernyataan berikut yang BENAR
adalah ....

(1) w − 1 = y 2013
(2) z = 3y 2012
(3) 4z = 3x
(4) 2w − x = 2
20. Diketahui bahwa n adalah bilangan asli. Misalkan
S(n) menyatakan jumlah setiap digit dari n (sebagai
contoh: n = 1234, S(1234) = 1 + 2 + 3 + 4 = 10),
maka nilai S(S(n)) yang memenuhi persamaan
n + S(n) + S(S(n)) = 2013 adalah ....

(1) 2
(2) 5
(3) 8
(4) 20

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 14 halaman
Kode Naskah Soal: 438
BAHASA INDONESIA
Jika tubuh orang dewasa dianalisis komposisi kimianya, akan diketahui bahwa kandungan airnya rata-rata 65%
atau sekitar 47 liter. Setiap hari sekitar 2,5 liter harus diganti dengan air baru. Diperkirakan dari sejumlah air yang
harus diganti tersebut 1,5 liter berasal dari air minum dan 1,0 liter dari bahan makanan yang dikonsumsi.
Menurut Journal of the American College of Nutrition, dehidrasi selama aktivitas fisik merupakan hal yang lumrah
karena asupan cairan sering berkurang yang dikeluarkan melalui keringat. Gejala dehidrasi antara lain adalah sakit
kepala, pusing, lesu, urine berwarna terlalu kuning, daya respon rendah, saluran hidung kering, bibir kering dan
pecah-pecah, tubuh lemah, letih, dan halusinasi. Kebiasaan orang yang sering malas minum juga dapat menyebabkan
dehidrasi.
Untuk menghindari dehidrasi dianjurkan mengonsumsi air sebanyak 6–8 gelas (masing-masing 150 ml) air atau
berbagai jenis cairan setiap hari. Jumlah ini diperlukan untuk mereka yang kurang beraktivitas fisik, manula, dan saat
cuaca dingin. Orang yang aktif, anak-anak, ibu menyusui, dan saat cuaca panas perlu mengonsumsi air delapan gelas
per hari.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 sampai 23. Gagasan pokok pada paragraf pertama bacaan di
nomor 23. atas adalah ...

21. Pernyataan yang tidak sesuai dengan isi bacaan (A) komposisi kimia dalam tubuh orang dewasa.
adalah ... (B) persentase kandungan air pada setiap orang.
(A) Kandungan air pada tubuh pria dan wanita (C) jumlah penggantian air pada tubuh manusia.
dewasa rata-rata 65% atau sekitar 47 liter. (D) sumber air pada tubuh orang dewasa.
(B) Komposisi kandungan air pada tubuh orang
(E) kandungan air pada tubuh tubuh orang
dewasa lebih besar daripada zat kimia lainnya.
dewasa.
(C) Tubuh orang dewasa seyogianya diganti
dengan air baru sekitar 2,5 liter setiap hari.
(D) Setiap orang yang sering sakit kepala,
pusing, dan berhalusinasi pertanda menderita
dehidrasi.
(E) Konsumsi air yang diperlukan untuk manula
lebih sedikit dibandingkan dengan ibu
menyusui.
22. Rangkuman isi bacaan tersebut yang tepat adalah ...

(A) Air yang dikonsumsi orang dewasa berasal dari


air minum dan bahan makanan.
(B) Dehidrasi selama aktivitas fisik merupakan hal
yang lumrah pada setiap orang.
(C) Setiap orang perlu mengonsumsi air sekitar 2,5
liter agar terhindar dari dehidrasi.
(D) Kebiasaan orang yang sering malas minum
dapat menyebabkan dehidrasi.
(E) Orang yang kurang beraktivitas fisik
memerlukan air enam gelas setiap harinya.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 14 halaman
Kode Naskah Soal: 438
Menteri Keuangan Republik Indonesia memperkirakan redenominasi atau penyederhanaan nilai mata uang rupiah
tidak dapat dilaksanakan pada 2014. Masalahnya, butuh waktu yang lama agar masyarakat paham benar mengenai
redenominasi. Dia menjelaskan, hingga saat ini tengah dilakukan sosialisasi redenominasi kepada masyarakat oleh
Bank Indonesia dan Kementerian Keuangan. Selanjutnya, akan dilihat bagaimana respons publik. Selain itu, masih
dibicarakan pula masa transisi.
Staf Khusus Presiden Bidang Ekonomi mengatakan, Presiden Republik Indonesia mengingatkan perlunya antisipasi
peningkatan inflasi jika redenominasi diterapkan. Yang perlu diperhatikan adalah inflasi akibat pembulatan ke atas.
Pemerintah telah mengusulkan RUU Redenominasi kepada DPR. Intinya, bank sentral akan merilis uang baru, namun
ketiga nolnya dihilangkan. Misalnya, Rp1.000,00 akan menjadi Rp1,00. Konsekuensinya, akan timbul kembali nilai
rupiah berupa sen.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 24 sampai


nomor 25.

24. Maksud bagian kalimat tercetak miring dalam teks


tersebut adalah ...

(A) Perlu memprediksikan kenaikan nilai uang jika


terjadi pemotongan nilai tukar rupiah.
(B) Perlu memperhitungkan kemerosotan nilai
uang jika penyederhanaan nilai mata uang
diterapkan.
(C) Perlu mencari jalan keluar jika terjadi
kemerosotan nilai rupiah karena diterapkannya
kenaikan nilai tukar uang.
(D) Perlu memikirkan jalan keluar jika terjadi
kemerosotan nilai uang karena diterapkannya
pemotongan nilai tukar rupiah.
(E) Perlu memprediksikan penurunan nilai tukar
uang jika diterapkan penyederhanaan nilai
tukar rupiah.
25. Redenominasi belum dapat dilakukan pada tahun
2014 karena alasan berikut, kecuali ...

(A) Pemerintah harus melakukan percobaan


sebelum redenominasi.
(B) Pemerintah perlu mengantisipasi inflasi
sebelum redenominasi.
(C) Masyarakat memerlukan waktu untuk
memahami redenominasi.
(D) Perlu direncanakan periode peralihan.
(E) Perlu diperhatikan tanggapan masyarakat
terhadap rencana redenominasi.

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 14 halaman
Kode Naskah Soal: 438
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 26 sampai 29. Staadhuis yang cukup besar dan megah itu
nomor 40. pembangunannya selesai pada masa pemerintahan
Gubernur Jenderal Abraham Van Riebeeck.
26. Dalam kaitan Jakarta sebagai pusat pemerintahan Jika dibakukan, kalimat di atas menjadi ...
dan ekonomi, pemerintah seyogianya lebih tegas
dalam memberikan izin membangun kawasan (A) Pada masa pemerintahan Gubernur Jenderal
bisnis seperti ruko, kantor, apartemen, dan mal. Abraham Van Riebeeck, Staadhuis yang cukup
Masyarakat boleh membangun, tetapi mesti dengan besar dan megah itu pembangunannya selesai.
kriteria ketat. Halaman yang sempit tidak boleh (B) Gubernur Jenderal Abraham Van Riebeeck
seluruhnya ditutup. Harus ada sumur resapan dan membangun Staadhuis yang cukup besar dan
tanaman. Sumur resapan sebetulnya sudah diatur, megah itu.
tetapi karena tidak ada pengawasan, siapa pun
(C) Selesainya pembangunan Staadhuis yang cukup
berani melanggar. Kita tentu sepakat bahwa siapa
besar dan megah itu pada masa pemerintahan
pun berhak berbisnis, siapa pun dapat membangun
Gubernur Jenderal Abraham Van Riebeeck.
usaha, tetapi aturan tetap harus ditaati.
Kata-kata dalam paragraf di atas bercirikan ragam (D) Pembangunan Staadhuis yang cukup besar dan
bahasa formal, kecuali ... megah itu selesai pada masa pemerintahan
Gubernur Jenderal Abraham Van Riebeeck.
(A) kaitan. (D) mesti. (E) Staadhuis yang cukup besar dan megah
(B) seyogianya. itu selesai pembangunanya pada masa
(E) tetapi.
pemerintahan Gubernur Jenderal Abraham
(C) ruko. Van Riebeeck.
27. Tim Mawson menggunakan anjing husky untuk 30. Kata kerja berimbuhan dipakai secara tepat dalam
menghela kereta salju dalam ekspedisi Antartika kalimat ...
pada penghujung 1912.
Kata menghela mempunyai makna yang mirip (A) Banyak bangunan di sepanjang jalan baru
dengan .... dikontrakan untuk usaha.
(B) Pada acara ajang pencarian bakat di sebuah
(A) menyeret (D) menggeser televisi, peserta dapat mempertunjukan bakat
(B) menganjak (E) menyorong yang unik dan menarik.
(C) memajukan (C) Setiap laporan bacaan yang dikumpulkan harus
28. Penggunaan kata ulang yang tidak tepat terdapat diketik dengan spasi 2.
dalam kalimat .... (D) Ketika kebakaran terjadi, para penghuni
apartemen diharapkan memperhatikan jalur
(A) Mendengar keputusan bahwa kelompok evakuasi yang telah disiapkan oleh pengelola.
mereka terpilih menjadi wakil kota Depok, (E) Pemerintah melarang nelayan mencari ikan
para siswa SMK Ceria berpeluk-pelukan. dengan cara membom.
(B) Setiap acara halalbihalal, karyawan di kantor
tersebut saling bersalam-salaman. 31. Demonstrasi di Mesir menuntut penerapan syariah
dalam pelaksanaan kehidupan bernegara. ___,
(C) Orang itu mungkin sedang gelisah sebab dari mereka yang mengklaim sebagai kelompok
tadi tangannya mengetuk-ngetuk meja. gerakan Islam justru memboikotnya.
(D) Hujan yang lama ditunggu akhirnya datang Kata hubung yang paling tepat untuk mengisi
juga, kodok di rawa berloncat-loncatan dengan rumpang pada kalimat di atas adalah ...
riang menyambut hujan.
(E) Tolong fotokopi dokumen ini bolak-balik. (A) sebaliknya.
(B) selain itu.
(C) setelah itu.
(D) oleh sebab itu.
(E) tetapi.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 14 halaman
Kode Naskah Soal: 438
32. Untuk mengelola air perlu teknologi ramah 34. Dalam upaya redenominasi bank sentral akan
lingkungan yang penerapannya akan meresapkan merilis uang baru, tetapi ketiga nolnya
air sebanyak-banyaknya ke dalam tanah. dihilangkan. Misalnya Rp1.000,00 nanti akan
Kalimat tersebut menjadi efektif jika diperbaiki menjadi Rp1,00. Namun, nilai Rp1,00 ini akan sama
menjadi ... dengan Rp1.000,00. Konsekuensinya, nilai rupiah
berupa sen akan muncul kembali.
(A) Untuk mengelola air memerlukan teknologi Kata konsekuensi pada kalimat di atas dapat diganti
ramah lingkungan yang penerapannya akan dengan kata ...
meresapkan air sebanyak-banyaknya ke dalam
tanah. (A) hasil. (D) karena.
(B) Untuk mengelola air diperlukan teknologi (B) dampak. (E) pengaruh.
ramah lingkungan yang meresapkan air ke
dalam tanah. (C) efek.
(C) Untuk mengelola air, kita perlu teknologi 35. Isu pertama yang ditulis oleh Erman Aminullah
ramah lingkungan yang penerapannya akan diangkat sebagai tulisan dalam Warta berbicara
meresapkan air sebanyak-banyaknya ke dalam mengenai rendahnya investasi RD di Indonesia
tanah. dilihat dari perspektif kebijakan dengan
(D) Pengelolaan air memerlukan teknologi ramah menggunakan model sistem dinamik.
lingkungan yang dalam penerapannya akan Kalimat di atas menjadi padu jika diperbaiki
meresapkan air sebanyak-banyaknya ke dalam dengan cara ....
tanah.
(E) Diperlukan teknologi ramah lingkungan (A) kata yang perlu ditambahkan di antara kata
yang penerapannya meresapkan air Aminullah dan kata diangkat.
sebanyak-banyaknya ke dalam tanah untuk (B) kata dan perlu ditambahkan di antara kata
mengelola air. Aminullah dan kata diangkat.
33. Tampilnya para calon legislatif yang bernuansa (C) kata oleh dan kata dengan dibuang karena tidak
kekerabatan politik dengan basis rekam jejak latar diperlukan dalam kalimat itu.
belakang yang masih diragukan kompetensi dan (D) kata dan perlu ditambahkan di antara kata
militansinya sebagai politisi dan negarawan karena Aminullah dan kata diangkat dan kata jika
tanpa melalui proses seleksi dan kaderisasi ditambahkan di antara kata Indonesia dan kata
menurunkan kualitas lembaga legislatif dalam dilihat.
melaksanakan fungsi legislasi, pengawasan, dan (E) kata yang ditambahkan di antara kata Aminullah
anggaran. dan kata diangkat dan kata jika ditambahkan di
Bagian kalimat yang tidak perlu digunakan dalam antara kata Indonesia dan kata dilihat.
kalimat tersebut adalah ... 36. Di antara kalimat-kalimat berikut, kalimat yang
efektif adalah ....
(A) tampilnya para calon legislatif yang bernuansa
kekerabatan politik. (A) Pemukiman manusia di sekitar Bukhara
(B) yang bernuansa kekerabatan politik dengan setidaknya berasal dari masa 5000 tahun lalu.
basis rekam jejak latar belakang. (B) Kekaisaran Persia Kuno adalah pemukiman
(C) masih diragukan kompetensi dan militansinya. pertama di Bukhara bertepatan dengan periode
(D) sebagai politisi dan negarawan karena tanpa migrasi Arya.
melalui proses seleksi dan kaderisasi. (C) Asal-usul nama Bukhara yang berarti tanah
(E) dalam melaksanakan fungsi legislasi, subur berasal dari bahasa Persia.
pengawasan, dan anggaran. (D) Pada abad ke-8, nama kota ini juga dikenal
dengan sebutan Buqar.
(E) Di kalangan umat Islam, kota tua ini masyhur
karena salah satu perawi sunah terkemuka lahir
di sini.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 14 halaman
Kode Naskah Soal: 438
37. Penggunaan tanda titik koma (;) yang tepat 39. Penulisan kalimat yang sesuai dengan EYD adalah
terdapat pada kalimat ... ...

(A) Nyatanya, betul ada mutasi yang kerap muncul (A) "Sampah yang muncul pascabanjir di DKI
dalam berbagai diskusi soal ini; sebuah varian Jakarta mengalami peningkatan rata-rata 1.100
gen bernama DRD4. ton per hari dengan jumlah terbesar berasal dari
(B) Populasi satwa di taman nasional tersebut wilayah Jakarta Utara dan Jakarta Barat," kata
terus mengalami penurunan sejak tahun 1990; Kepala Dinas DKI Jakarta, Unu Nurdin.
sungai-sungai di wilayah itu sering meluap (B) Sampah yang muncul pascabanjir di DKI
pada musim hujan akibat sedimentasi. Jakarta mengalami peningkatan rata-rata 1.100
(C) Tempat hunian mereka pun berpindah dari gua ton per hari, dengan jumlah terbesar berasal
ke tempat terbuka sembari mendomestifikasi dari wilayah Jakarta Utara dan Jakarta Barat,
hewan; bercocok tanam; dan membuat kata Kepala Dinas DKI Jakarta Unu Nurdin.
peralatan. (C) "Sampah yang muncul pasca banjir di DKI
(D) Menurut banyak ahli, kematian James Cook Jakarta mengalami peningkatan rata-rata 1.100
di Hawaii menutup era penjelajahan samudra; ton per hari dengan jumlah terbesar berasal dari
itu tidak menghentikan penjelajahan manusia Wilayah Jakarta Utara dan Jakarta Barat", kata
pada masa-masa kemudian. Kepala Dinas DKI Jakarta Unu Nurdin.
(E) Selama dua minggu, tim Truman Simanjuntak (D) Sampah yang muncul pasca banjir di DKI
menginap di rumah penduduk di Padangbiru; Jakarta mengalami peningkatan rata-rata 1.100
selanjutnya temuan-temuan mereka ton per hari dengan jumlah terbesar berasal dari
dihamparkan di lantai dengan alas kertas Wilayah Jakarta Utara dan Jakarta Barat, kata
koran. Kepala Dinas DKI Jakarta, Unu Nurdin.
38. Penggunaan tanda petik tunggal (’) yang tepat (E) "Sampah yang muncul pascabanjir di DKI
terdapat pada kalimat ... Jakarta mengalami peningkatan rata-rata 1.100
ton perhari dengan jumlah terbesar berasal dari
(A) "Apakah kalian dengar suara ’tok, tok, tok’ Wilayah Jakarta Utara dan Jakarta Barat", kata
seperti orang mengetuk pintu?" tanya Ria Kepala Dinas DKI Jakarta, Unu Nurdin.
kepadaku. 40. Di antara lima kalimat berikut, kalimat yang logis
(B) Di masa itu, ada istilah ’indehoy’, yaitu adalah ...
berpacaran di tempat-tempat yang jauh dari
perhatian orang, misalnya di taman yang (A) Kapolres menjelaskan pengeroyokan mayat
rimbun atau di gedung bioskop yang gelap. laki-laki yang ditemukan di kolong jembatan
(C) ’Dia telah banyak berubah sekarang,’ kataku dicurigai terjadi dua—tiga hari yang lalu.
dalam hati ketika bertemu Kartika dalam reuni (B) Penonton bersorak-sorai ketika pengembalian
itu. bola dari Lin Dan menyangkut di jaring.
(D) Karena ciri fisiknya yang menonjol, (C) Kemiskinan adalah ketika seseorang tidak
Lesmana diberi julukan ’si jangkung’ oleh sanggup memenuhi kebutuhan pokok dalam
teman-temannya. kehidupan sehari-harinya.
(E) Dalam tahap tersebut, pasien akan mengalami (D) Bantuan modal ini bisa saja dilakukan oleh
gejala ’angina’ atau "nyeri dada". pemerintah maupun swasta (LSM).
(E) Jasad korban kecelakaan lalu lintas itu telah
dimakamkan di tempat pemakaman umum.

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 14 halaman
Kode Naskah Soal: 438
BAHASA INGGRIS
A kiss is a demonstration of friendship or love or a form of greeting expressed by pressing the lips or cheek of one
person to the lips, cheek, or hand of another. In the Western world, a kiss is used to express (42)_____ between members
of the same or different sexes and is practiced by all age groups. While certain sexual implications are recognized by the
act of kissing, in the West a kiss often is given ceremoniously and in public. In East Asia a (43)_____ influence of
Western mores on younger persons has been noted.
Although a kiss generally involves the lips, in some cultures the touching of any part of one’s face to that of another
could be construed as a kiss. Eskimos touch noses (44)_____ In southeastern India the custom is for one person to apply
the mouth and nose to the cheek of another, and then inhale. The Lapps of northern Europe have a ritual (45)_____ the
nose of one is pressed against the cheek of another, whereupon the active partner then makes a nasal-sounding noise.
At the conclusion of the act, the eyelids are lowered and the lips smacked.
It is not known precisely when and where the practice of kissing first began. It has not been found recorded in early
writings about ancient Egypt. In India, however, the practice (46)_____ as early as 1200 B.C. The early Greek historian
Herodotus revealed that among the Persians equals in rank kissed on the mouth, whereas unequals in rank greeted each
other on the cheek. Hebrew history contains references to "Esau falling on the neck of Jacob and kissing him".
Early Christians saluted one another with a holy kiss. Since that time, a kiss (47)_____ part of many Christian
services. The Kiss of Peace, a gesture of greeting exchanged between worshippers, is now part of the Roman Catholic
Mass. The Kiss of Death is a term used to designate a fatal or destructive relationship or action. It is presumed to have
originated with Judas Iscariot, who used a kiss to identify Jesus Christ for arrest.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 sampai 44. ....


nomor 48.
(A) a greeting as a means of expressing
41. The sentence "However, older Chinese and (B) expressing of as a means a greeting
Japanese still consider the act of kissing to be
intimate and reserved for moments of privacy." (C) of expressing a means as a greeting
should be put as ... (D) as a means of expressing a greeting
(E) a greeting as expressing of a means
(A) the last sentence of paragraph 1.
(B) the last sentence of paragraph 2. 45. ....
(C) the last sentence of paragraph 3. (A) in which (D) that
(D) the last sentence of paragraph 4. (B) which (E) who
(E) the last sentence of paragraph 5. (C) whose
42. .... 46. ....

(A) acceptable, affectionate and love (A) may have been introduced
(B) acceptable, affective and loving (B) would have been introduced
(C) acceptance, affection and love (C) could be introduced
(D) acceptably, affectionately and lovingly (D) may be introduced
(E) acceptance, affect and love (E) should have been introduced
43. .... 47. ....

(A) grow (D) will grow (A) becomes (D) had become
(B) grew (E) growing (B) became (E) will become
(C) grown (C) has become

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 14 halaman
Kode Naskah Soal: 438
48. The expression "It is presumed to have originated
with Judas Iscariot ..." in the last sentence of
paragraph 4 is closest in meaning to ...

(A) It is thought that Judas Iscariot used this term


to describe this action.
(B) It is thought that Judas Iscariot coined the term.
(C) It is believed that the term came from Judas
Iscariot betrayal of Jesus Christ.
(D) It is certain that the term originated with Judas
Iscariot.
(E) It is understood that Judas Iscariot was the first
person who used the term.

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 14 halaman
Kode Naskah Soal: 438
(1) The mirror test is a test to determine whether an animal can recognize its own reflection in a mirror as an image
of itself. (2) Gordon Gallup Jr. accomplished a way to determine whether an animal can recognize its own reflection or
not by surreptitiously marking the animal with two odorless dye spots. (3) The test spot is on a part of the animal that is
visible in front of a mirror and the other control spot is in an accessible but hidden part of the animal’s body. (4) The test
was developed based on observations made by Charles Darwin to animal reactions to its reflection on the mirror. (5)
Scientists then observe whether the animal reacts in a manner consistent with being aware that the test dye is located on
its own body while ignoring the control dye not visible in front of the mirror. (6) The animals which pass the mirror test
as being self-aware will exhibit behavior including turning and adjusting its body in order to get a better view of the
marking in the mirror, or poking at the marking on its own body with a limb while observing it from the mirror.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 49 sampai


nomor 50.

49. Which of the following sentences is irrelevant?

(A) Sentence (1).


(B) Sentence (3).
(C) Sentence (4).
(D) Sentence (5).
(E) Sentence (6).
50. The paragraph that follows this text most likely
discusses ...

(A) animal reaction to its reflection on the mirror.


(B) who Gordon Gallup Jr. is.
(C) animals’ behavior toward the dye spots.
(D) animals’ behavior toward the control dye.
(E) animals that show self-awareness.

c Universitas Indonesia
Halaman 12 dari 14 halaman
Kode Naskah Soal: 438
Thanks to Atatürk, the founder of the Republic, who believed in the necessity of complete equality between women
and men, all the political rights considered to be the foundation of citizenship rights were recognized for women in
Turkey in a very short period of time. Women in Turkey (51)_____ the right to vote and be elected in municipal elections
in 1930 and in parliamentary elections in 1934. Prior to that date, the number of countries where women had the right to
vote and be elected as members of parliament was 28 and the number of countries where women actually were elected
as members of parliament was 17. (52)_____ women obtained the right to vote in 1944 in France, in 1945 in Italy and in
1948 in Belgium, it appears that Turkey was (53)_____ compared with many countries. A total of 18 women became
members of parliament in 1935, which was the year when women members were represented at the highest ratio in the
parliament with 4.6 percent. (54)_____ , as of 1946, when the multi-party system was adopted, a decrease in the number
of women deputies was observed. Although the number of women taking an active role in politics has increased in
recent years, the number of women are still (55)_____ less than men. The last general election, which took place on 18
April 1999, brought 550 deputies elected into the Turkish parliament, 22 of which were women (4 percent).

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 51 sampai


nomor 55.

51. ....

(A) utilized (D) obtained


(B) performed (E) expressed
(C) evaded
52. ....

(A) If (D) Although


(B) Despite (E) Since
(C) While
53. ....

(A) in advance (D) prior to


(B) way ahead (E) beforehand
(C) tardily
54. ....

(A) While (D) As soon as


(B) When (E) Before
(C) Then
55. ....

(A) considered
(B) consideration
(C) considering
(D) considerable
(E) considerably

c Universitas Indonesia
Halaman 13 dari 14 halaman
Kode Naskah Soal: 438
Alligators, which often engage in violent fights over territories and mates, have made scientists puzzled why their
wounds rarely get infected. Now researchers think the secret lies in the reptiles’ blood. Chemists in Louisiana found
that blood from the American alligator can successfully destroy 23 strains of bacteria, including strains known to be
resistant to antibiotics. In addition, the blood was able to deplete and destroy a significant amount of HIV, the virus that
causes AIDS.
Study co-author Lancis Darville at Louisiana State University in Baton Rouge believes that peptides – fragments of
proteins – within alligator blood help the animals stop fatal infections. Such peptides are also found in the skin of frogs
and toads, as well as komodo, dragons and crocodiles. The scientists think that these peptides could one day lead to
medicines that would provide humans with the same antibiotic protection. ’We are in the process of separating and
identifying the specific peptides in alligator blood,’ said Darville. ’Once we sequence these peptides, we can obtain their
chemical structure to potentially create new drugs.’
Study co-author Mark Merchant, a biochemist at Mc Neese State University in Lake Charles, Louisiana, was among
the first to notice alligators’ unusual resistance. He was intrigued that, despite living in swampy environments where
bacteria thrive, alligators that suffered frequent scratches and bruises rarely developed fatal infections. Merchant
therefore created human and alligator serum-protein-rich blood plasma that has been able to remove clotting agents,
and exposed each of them to 23 strains of bacteria. Human serum destroyed only eight of the bacterial strains while the
alligator serum killed all 23. When the alligator was exposed to HIV, the researchers found that a good amount of the
virus was destroyed.
The study team thinks that pills and creams containing alligator peptides could be available at level pharmacies
within seven to ten years. Such products would be a solution to patients that need extra help preventing infections, such
as diabetes patients with foot ulcers, burn victims and people suffering from auto-immune diseases. However, there
may be potential problems before alligator-based medicines can reach drugstore shelves. For example, initial tests have
revealed that higher concentrations of the alligator serum tend to be toxic to human cells.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 56 sampai 59. The followings are what Merchant, the biochemist,
nomor 60. experienced EXCEPT that he ...

56. The paragraph that precedes the passage might talk (A) developed two kinds of serum, each can destroy
about ... 23 strains of bacteria.
(B) learned why alligators can survive in bacterial
(A) The current research to prevent infections. environments.
(B) The potensial causes of HIV in children. (C) became interested in alligators’ resistance to
infections.
(C) That use of reptile peptides to cure infections
(D) created a serum which can remove things that
(D) Auto-immune diseases in HIV patients. cause clotting.
(E) The reasons alligators rarely develop fatal (E) found out that crocodiles can decrease infection
infections. caused by HIV.
57. Which of the following statements is NOT TRUE 60. The writer concludes his essay by saying that ...
about peptides within alligators’ blood?
(A) scientists are now searching for a medicine
(A) They are fragments of proteins. against HIV.
(B) They may stop fatal infections. (B) alligators have contributed a lot to stop human
(C) They are injected in the human body. life.
(D) They are within the blood of reptiles. (C) reptiles have peptides which can be used as
serum.
(E) They have the same function as antibiotics. (D) peptides in the blood are only found in
58. The word ’bruises’ in line 14 is closest in meaning American alligators.
to ... (E) alligator serum has the possibility to harm
human beings.
(A) damages. (D) swellings.
(B) contusion. (E) blows.
(C) crashes.

c Universitas Indonesia
Halaman 14 dari 14 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN IPS
• Ekonomi
• Sejarah
• Geografi
• IPS Terpadu

531

Universitas Indonesia
2013
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 11 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

531 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 531
MATA UJIAN : Ekonomi, Sejarah, Geografi, dan IPS Terpadu
TANGGAL UJIAN : 30 JUNI 2013
WAKTU : 60 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 15


Mata Ujian SEJARAH nomor 16 sampai nomor 30
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 31 sampai nomor 45
Mata Ujian IPS TERPADU nomor 46 sampai nomor 60

EKONOMI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 3. Pada tanggal 1 Juli 2012, Pak Anas membuka usaha
nomor 9. yang diberi nama Bengkel Summi. Sebagai modal
usaha, Pak Anas menginvestasikan uang
1. Dalam siklus aktivitas ekonomi, sektor rumah Rp20.000.000,00 untuk menyewa sebuah bangunan.
tangga berperan sebagai ... Selain itu, Pak Anas juga memperoleh pinjaman
berupa kredit usaha dari Bank ABC senilai
(A) penyedia faktor produksi. Rp30.000.000,00. Oleh Pak Anas, uang pinjaman ini
(B) produsen barang dan jasa. digunakan untuk membeli peralatan bengkel
(C) penanggung risiko usaha. senilai Rp25.000.000,00 dan perlengkapan bengkel
senilai Rp2.000.000,00. Dari transaksi tersebut, nilai
(D) penyedia barang publik. harta (aktiva) Bengkel Summi yang BENAR adalah
(E) pengguna barang publik. ....
2. Suatu perekonomian sederhana terdiri atas 4 sektor (A) Rp20.000,00 (D) Rp35.000,00
produksi, di mana output suatu sektor produksi
digunakan sebagai input bagi sektor produksi (B) Rp25.000,00 (E) Rp50.000,00
lainnya, seperti yang diperlihatkan oleh tabel (C) Rp30.000,00
berikut: 4. Tabel di bawah ini memberikan informasi tentang
utilitas yang diterima seorang konsumen pensil.
Sektor Produksi Nilai Input Nilai Output Harga satu pensil adalah Rp1.000,00.
Kapas 0 100
Benang 100 120 Jumlah Pensil Total Dibayar (Rp) Utilitas Total
Kain 120 150 1 1.000 1.000
Pakaian 150 180 2 2.000 4.000
Total 370 550 3 3.000 6.000

Nilai Produk Domestik Bruto dalam perekonomian Sesuai dengan data pada tabel tersebut, nilai
tersebut sebesar .... utilitas marginal pensil ketiga adalah ...

(A) 100 (D) 370 (A) 1.000 util. (D) 6.000 util.
(B) 150 (E) 550 (B) 2.000 util. (E) 11.000 util.
(C) 180 (C) 3.000 util.

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 531
5. Kebijakan uang longgar (easy money policy) dapat 9. Suatu perusahaan mempekerjakan 50 karyawan
dilakukan dengan cara ... dengan upah Rp40.000,00 per hari per orang.
Karyawan bekerja selama enam hari seminggu, dan
(A) menjual Sertifikat Bank Indonesia (SBI). upah dibayarkan setiap hari Sabtu. Pembayaran
(B) menurunkan tingkat giro wajib minimum. terakhir dilakukan pada 29 Desember 2012. Dengan
demikian, perlu dilakukan pemindahbukuan pada
(C) mengurangi pajak penghasilan.
tanggal 31 Desember 2012 sebagai berikut ....
(D) menaikkan tingkat diskonto.
(E) menambah pinjaman luar negeri. (A) Beban upah (D) Rp2.000.000,00; Kas (K)
Rp2.000.000,00
6. Diketahui fungsi penawaran 5P = 220 − Qd dan (B) Utang upah (D) Rp2.000.000,00; Beban upah (K)
fungsi permintaan 3P = Qs + 20. Dari kedua Rp2.000.000,00
fungsi tersebut, harga dan kuantitas pada kondisi
keseimbangan ialah .... (C) Beban upah (D) Rp12.000.000,00; Kas (K)
Rp12.000.000,00
(A) P = 10 dan Q = 170 (D) Beban upah (D) Rp2.000.000; Utang upah (K)
(B) P = 10 dan Q = 10 Rp2.000.000,00
(C) P = 15 dan Q = 25 (E) Beban upah (D) Rp12.000.000; Utang upah (K)
Rp12.000.000,00
(D) P = 20 dan Q = 110
(E) P = 30 dan Q = 70
7. Sewa toko yang dibayar 1 Maret 2011 untuk 2 tahun
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 10 sampai
mendatang dicatat pada akun Beban Sewa sebesar
nomor 12.
Rp4.800.000,00. Ayat Jurnal Penyesuaian pada
tanggal 31-12-2012 (asumsi bahwa tutup buku 10. Berdasarkan hukum permintaan, jumlah barang
dilakukan setiap akhir tahun dan selalu dibuatkan yang diminta berhubungan secara positif terhadap
ayat jurnal balik pada awal tahun) adalah .... harga barang tersebut.
Beban sewa Rp4.800.000,00 SEBAB
(A)
Kas Rp4.800.000,00
Beban sewa Rp2.400.000,00 Jika terjadi kenaikan pada harga suatu barang,
(B) jumlah permintaan barang tersebut akan
Sewa dibayar di muka Rp2.400.000,00
berkurang, yang ditunjukkan oleh pergeseran
Sewa dibayar di muka Rp2.400.000,00 kurva permintaan ke kiri.
(C)
Beban sewa Rp2.400.000,00
11. Untuk mengukur tingkat ketimpangan distribusi
Sewa dibayar di muka Rp400.000,00
(D) pendapatan dapat digunakan Indeks Gini.
Beban sewa Rp400.000,00
Beban sewa Rp400.000,00 SEBAB
(E)
Sewa dibayar di muka Rp400.000,00
Makin kecil Indeks Gini, makin timpang distribusi
8. Berikut ini yang BUKAN merupakan ciri sistem pendapatan masyarakat.
ekonomi Pancasila adalah ...
12. Adanya masalah price rigidity pada pasar oligopoli
(A) peranan swasta penting, tetapi tidak dominan. menyebabkan harga dan kuantitas keseimbangan
tidak berkorelasi secara langsung dengan
(B) negara menguasai bumi, air, dan kekayaan alam
perubahan biaya.
yang terkandung di dalamnya.
(C) sistem ekonomi tidak dikuasai oleh buruh. SEBAB
(D) sistem ekonomi berdasar atas asas
kekeluargaan. Perusahaan pada pasar oligopoli memiliki tingkat
ketergantungan yang tinggi, yaitu keputusan dari
(E) peranan negara penting dan dominan. satu perusahaan memiliki dampak yang signifikan
dalam pengambilan keputusan perusahaan
pesaingnya.

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 531
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 13 sampai
nomor 15.

13. Alasan PDB riil sebagai ukuran yang lebih baik


dibandingkan PDB nominal adalah ...

(1) PDB riil tidak terpengaruh perubahan harga.


(2) Semakin tinggi harga, semakin tinggi PDB riil.
(3) PDB riil merefleksikan perubahan jumlah
barang dan jasa yang diproduksi.
(4) PDB nominal menggunakan tahun dasar
dalam mengukur jumlah barang dan jasa yang
diproduksi.
14. Kondisi laba maksimum tercapai jika memenuhi
syarat ...

(1) ∆π/∆Q = 0.
(2) AC minimum.
(3) MR = MC.
(4) TR maksimum.
15. Diketahui persamaan keseimbangan agregat
nasional pada suatu perekonomian tertutup
sebagai berikut: C = 65 + 0, 6Y dan I = 70 + 0, 2Y .
Berikut ini yang merupakan kondisi saat
keseimbangan adalah ...

(1) konsumsi otonom (autonomous consumption)


sebesar 0,6.
(2) marginal propensity to save sebesar 0,4.
(3) investasi total sebesar 70.
(4) output sebesar 675.

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 531
SEJARAH
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 16 sampai 19. Istilah "kiri" dalam politik muncul setelah pecahnya
nomor 23. Revolusi Perancis (1789). Pada awalnya, istilah ini
mengandung arti ...
16. Pada awal kekuasaannya, Presiden Soeharto telah
mengambil beberapa kebijakan ekonomi yang (A) golongan komunis.
sedikit banyak berlawanan dengan kebijakan (B) golongan sosialis.
Presiden Soekarno, antara lain ...
(C) golongan buruh/tani.
(A) melarang sistem ekonomi sosialis. (D) kelompok oposisi di parlemen.
(B) membuka kembali hubungan dengan (E) kaum intelektual.
lembaga-lembaga keuangan internasional.
20. Sejak Pemilu 2004, MPR RI praktis tidak lagi
(C) membekukan bank-bank RRC yang beroperasi mempunyai kekuatan politis untuk menentukan
di Indonesia. arah pembangunan negara, karena ...
(D) memutuskan hubungan perdagangan dengan
RRC. (A) presiden bukan mandataris MPR.
(E) menutup semua kantor dagang negara-negara
(B) presiden adalah mandataris MPR.
blok sosialis.
(C) MPR tidak memilih presiden.
17. Faktor pendorong dibentuknya organisasi
kepemudaan di Indonesia pada masa pergerakan (D) GBHN merupakan Tap MPR.
nasional adalah ... (E) DPR menentukan GBHN.

(A) terdapatnya pengaruh dari pemerintah 21. Salah satu warisan teknologi dari masa PD II yang
kolonial. berdampak sangat siginifikan pada persenjataan
(B) semakin banyaknya pemuda yang mendapat militer dan komunikasi adalah teknologi ...
pendidikan formal.
(A) nuklir. (D) radio.
(C) mulai munculnya kota-kota besar di Indonesia.
(B) transistor. (E) penerbangan.
(D) kontribusi dari banyaknya etnis Tionghoa dan
Arab. (C) roket.
(E) munculnya orang-orang kaya baru akibat 22. Di dalam pidatonya, Perdana Menteri Koiso pada 9
perdagangan. September 1944 mengumumkan akan memberikan
kemerdekaan di kemudian hari kepada bangsa
18. Amir Syarifuddin meminta Presiden Soekarno Indonesia. Realisasi dari janji tersebut adalah ...
untuk membatalkan Perundingan Renville karena
menurutnya, ... (A) pembentukan Peta.
(A) perundingan tersebut dengan mudah akan (B) pembentukan BKR.
dilanggar oleh Belanda. (C) bendera merah putih diizinkan berkibar
(B) Belanda tidak akan mematuhi berbagai pasal berdampingan dengan bendera hinomaru.
yang terdapat dalam perundingan tersebut. (D) penunjukan Ir. Soekarno sebagai ketua PPKI.
(C) perundingan tersebut merupakan representasi (E) pembentukan BPUPKI.
keinginan Belanda.
(D) perundingan tersebut bukan representasi
perundingan antara Indonesia dan Belanda.
(E) perundingan tersebut tidak menyentuh
persoalan utama pertikaian antara Indonesia
dan Belanda.

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 531
23. Kemenangan Partai African National Congress 26. Islamisasi di daerah Indonesia Timur, Ternate, dan
(ANC) yang dipimpin oleh Nelson Mandela dalam Maluku, lebih didorong oleh faktor perdagangan
pemilihan umum 26−29 April 1994 berarti dan perkawinan antara kaum muslim pendatang
kemenangan warga kulit hitam Afrika Selatan yang dan penguasa atau penduduk setempat.
sebelumnya tertindas. Nelson Mandela selaku
orang nomor satu di Afrika Selatan menghendaki SEBAB
pemerintahannya ...
Di Indonesia Timur, kaum muslim pendatang tidak
(A) dipegang oleh mayoritas orang kulit hitam. menghadapi konflik politik perebutan kekuasaan
seperti yang terjadi di beberapa kerajaan di Pulau
(B) dipegang oleh orang kulit hitam dan orang kulit
Jawa.
putih.
(C) jabatan-jabatan penting dipegang oleh orang 27. Isteri Sedar adalah organisasi perkumpulan wanita
kulit hitam. pada masa pergerakan yang besifat kooperatif.
(D) jabatan-jabatan penting tetap dipegang oleh
SEBAB
orang kulit putih.
(E) orang kulit putih hanya diperkenankan Organisasi ini menganjurkan para perempuan
memegang jabatan-jabatan yang tidak penting. Indonesia untuk tidak hanya terikat pada pekerjaan
rumah tangga tetapi juga harus ikut dalam
kegiatan politik.

Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 24 sampai


nomor 27.
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 28 sampai
24. Pemilihan umum pertama di Indonesia (1955) nomor 30.
memunculkan empat partai politik peraih suara
terbanyak, yaitu Partai Masyumi, Partai Sosialis 28. Penghapusan cultuurstelsel disusul dengan
Indonesia, Partai Nasional Indonesia, dan Partai diberlakukan sistem liberal menyebabkan
Komunis Indonesia. masuknya investasi swasta asing ke Indonesia. Hal
tersebut menyebabkan munculnya sistem ekonomi
SEBAB liberal dan objek komersialisme, yaitu ...
Kabinet Burhanuddin Harahap yang (1) Indonesia dijadikan tempat untuk
menyelenggarakan pemilihan umum itu berkoalisi menanamkan modal.
dengan keempat partai tersebut. (2) Indonesia dijadikan tempat memasarkan
25. Sejumlah perkakas perunggu yang dibuat oleh hasil-hasil industri Eropa.
masyarakat prasejarah Indonesia memiliki (3) Indonesia dijadikan tempat mendapatkan
persamaan dengan jenis perkakas perunggu yang bahan mentah.
ditemukan di Dongson, Vietnam. (4) Indonesia dijadikan tempat koloni dan
pemindahan penduduk.
SEBAB
29. Kerajaan Holing adalah sebuah kerajaan dengan
Telah terjadi penyebaran kebudayaan dari Asia mayoritas masyarakatnya memeluk agama Buddha
Tenggara daratan ke kepulauan Indonesia. dan ...

(1) terdapatnya lembaga masyarakat yang


berfungsi dan bertugas dengan jelas.
(2) sistem perekonomiannya adalah perdagangan
dan pelayaran.
(3) memiliki sistem pemerintahan bersifat
matrilineal.
(4) pusat pemerintahannya berada di Sumatra
Barat.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 531
30. Kemenangan pasukan Vietnam Utara dan gerilya
komunis Vietkong melawan pasukan AS di Vietnam
Selatan disebabkan oleh ...

(1) adanya bantuan persenjataan Uni Soviet


terhadap pasukan Vietnam Utara.
(2) kuatnya nasionalisme pasukan dan rakyat
Vietnam Utara.
(3) geografi Vietnam yang mendukung perang
gerilya pihak komunis.
(4) teknologi persenjataan Amerika Serikat kalah
dibandingkan teknologi persenjataan Uni
Soviet.

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 531
GEOGRAFI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 31 sampai 34. Perhatikan ciri-ciri letusan gunung api di bawah ini:
nomor 37. 1. magma kental,
2. tekanan gas sedang sampai tinggi,
31. Sebuah sungai pada peta topografi digambarkan 3. magma dangkal sampai agak dalam.
dengan simbol berupa garis putus-putus. Hal ini Pernyataan di atas merupakan ciri-ciri letusan
menandakan bahwa daerah tersebut merupakan gunung berapi ...
daerah ...
(A) Tipe Vulkano.
(A) batuan kapur.
(B) Tipe Stromboli.
(B) batuan induk.
(C) Tipe Perret.
(C) batuan vulkanis.
(D) Tipe Merapi.
(D) batuan metamorf.
(E) Tipe Hawaii.
(E) batuan beku.
35. Penentuan batas areal bahaya kebocoran pipa gas
32. Jumlah penduduk Kecamatan Rangkasbitung, dalam sistem informasi geografis yang paling tepat
Kabupaten Lebak, 122.000 jiwa. Jumlah penduduk dilakukan dengan metode ...
yang berumur 0−14 tahun adalah 35.000 jiwa,
sedangkan jumlah penduduk yang berumur ≥ 65 (A) tracking.
tahun adalah 4.000 jiwa. Berdasarkan data tersebut,
(B) scoring.
angka beban tanggungan Kecamatan
Rangkasbitung adalah .... (C) overlaying.
(D) super-impose.
(A) 44% (D) 47%
(E) buffering.
(B) 45% (E) 57%
36. Pada interpretasi citra satelit terdapat jenis
(C) 46%
tanaman yang mempunyai tajuk berbentuk
33. Persentase jumlah rumah tangga pengguna air bintang, berpola tidak teratur, dan bersitus air
bersih di Pulau Kalimantan tergolong rendah payau. Tanaman tersebut adalah ...
(kurang dari 30%). Hal ini disebabkan oleh ...
(A) kelapa.
(A) curah hujan di Kalimantan tergolong besar dan
(B) kelapa sawit.
berlangsung sepanjang tahun.
(B) wilayah Kalimantan merupakan hutan hujan (C) bambu.
tropis. (D) enau.
(C) permukiman penduduknya terkonsentrasi di (E) sagu.
wilayah pedalaman dan pesisir.
37. Banjir adalah gejala alam yang disebabkan oleh
(D) sebagian besar wilayahnya berupa dataran tingginya curah hujan, terbatasnya daya tampung
rendah yang tinggi bahan organik. sungai, dan buruknya penataan ruang wilayah.
(E) batuan induk di Kalimantan Barat didominasi Gejala meluasnya banjir di permukiman
batuan vulkanik. merupakan interelasi antara objek geografi ...

(A) litosfer dan biosfer.


(B) atmosfer dan antroposfer.
(C) hidrosfer dan antroposfer.
(D) atmospfer dan biosfer.
(E) litosfer dan hidrofer.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 531
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 38 sampai 42. Variasi tahunan curah hujan di wilayah kepulauan
nomor 39. Indonesia disebabkan oleh faktor ...

38. Kemiringan tanah dan ketersediaan air merupakan (1) sirkulasi angin monsoon Asia dan Australia.
faktor pembatas dalam budi daya pertanian di (2) kejadian El Nino Southern Occilation (ENSO).
daerah tropis.
(3) daerah konvergensi antar tropis (DKAT).
SEBAB (4) fenomena Indian Ocean Dipole (IOD).
Budi daya pertanian padi melalui teknik terasering 43. Pola permukiman yang terbentuk karena pengaruh
bertujuan untuk mengurangi erosi tanah. faktor ketersediaan sumber air dan topografi
adalah ...
39. Pulo Gadung adalah kawasan industri yang sangat
terkenal di Jakarta. Pada kawasan ini, industri (1) pola permukiman memusat.
memiliki hubungan saling ketergantungan yang
(2) pola menyebar.
tinggi dan letak yang saling berdekatan. Hal ini
bertujuan agar pengelolaan limbah dapat (3) pola linier.
dilakukan bersama. (4) pola melingkar.

SEBAB 44. Interaksi antartempat (kota dengan kota atau kota


dengan desa) dapat berkembang karena faktor ...
Limbah merupakan masalah yang harus diatasi
oleh pengelola industri karena merupakan (1) setiap tempat mempunyai produksi yang sama.
persyaratan dalam memasuki era perdagangan (2) ada ketergantungan dari satu pihak.
bebas yang menekankan pentingnya pengelolaan
lingkungan yang berkelanjutan. (3) tingkat perkembangan ekonomi yang sama.
(4) akses transportasi yang baik.
45. Variasi kondisi iklim di kawasan Asia Timur (Cina,
Korea, Jepang) disebabkan oleh faktor ...
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 40 sampai
nomor 45. (1) letak lintang.
40. Beberapa gejala yang dapat terjadi mulai dari dasar (2) jarak dari laut.
danau atau waduk sampai ke permukaan airnya (3) arah hadapan lereng.
adalah ... (4) perbedaan ketinggian.
(1) kandungan oksigen terlarut semakin tinggi.
(2) variabilitas suhu tinggi.
(3) keragaman hayati semakin meningkat.
(4) konsentrasi bahan hasil erosi semakin besar.
41. Perbedaan flora dan fauna Indonesia yang dibatasi
oleh garis Wallace dan Weber terjadi terutama
akibat pengaruh faktor berikut:

(1) genetika.
(2) iklim.
(3) migrasi.
(4) geologi.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 531
IPS TERPADU
Sebagai salah satu penghasil minyak bumi, kelangkaan bahan bakar minyak bersubsidi terus-menerus terjadi di
Kalimantan. Empat provinsi di Kalimantan, yakni Kalimantan Timur (Kaltim), Kalimantan Selatan (Kalsel), Kalimantan
Tengah (Kalteng), dan Kalimantan Barat (Kalbar), sepanjang tahun 2012 masyarakat kecil tak henti-hentinya didera oleh
kelangkaan solar bersubsidi.
Berdasarkan data, konsumsi solar di Kalimantan sebesar 88.000 kiloliter sampai 92.000 kiloliter per bulan, tetapi
kuota yang diberikan tidak cukup memenuhi kebutuhan yang ada. Oleh karena itu, gabungan empat pemerintah
provinsi (pemprov) di Kalimantan menuntut koreksi dan penambahan kuota BBM bersubsidi.
Kalimantan juga penghasil batu bara terbesar di Indonesia. Data yang dirilis Kementerian Energi dan Sumber Daya
Mineral menunjukkan, Kaltim adalah produsen terbesar di Indonesia dengan produksi 127,08 juta ton. Sejak 2006,
Kalteng juga mulai menjadi produsen batu bara, yang produksinya pada 2009 sudah mencapai 1,54 juta ton. Produksi
batu bara di Kalimantan terus naik setiap tahun.
Ketersediaan sumber daya alam yang melimpah, secara statistik, ternyata juga tidak bisa mendorong
pemberantasan kemiskinan yang signifikan. Data statistik menyebutkan, jumlah penduduk miskin di Indonesia turun
dari 14,15% pada 2009 menjadi 11,96% pada 2012. Namun, penurunan jumlah penduduk miskin di Kalimantan tidak
secepat di tingkat nasional.
Di Kaltim, jumlah penduduk miskin pada tahun 2009 sebesar 7,73% dan kini masih tersisa sebanyak 6,68%. Di
Kalteng, semula terdapat 9,3% penduduk miskin dan masih tersisa 6,51%. Di Kalsel, semula terdapat 5,06%. Pada saat
yang sama, di Kalbar terdapat 9% penduduk miskin dan kini tesisa 8,17%. Itulah ironi Kalimantan.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 48 sampai
nomor 47. nomor 50.

46. Beberapa provinsi di Pulau Kalimantan merupakan 48. Bertambahnya produksi batu bara di Indonesia
produsen batu bara terbesar di Indonesia. Hal ini sebagaimana dikemukakan dalam bacaan di atas,
menunjukkan bahwa di Kalimantan merupakan ceteris paribus, akan menurunkan harganya.
wilayah ...
SEBAB
(A) gunung api.
Penurunan harga batu bara akan menggeser kurva
(B) gambut.
penawarannya ke kanan.
(C) meander sungai.
49. Bila kelangkaan bahan bakar minyak (BBM)
(D) aluvial.
bersubsidi berlangsung secara terus-menerus dan
(E) rekahan batuan. kemudian pemerintah mengurangi subsidinya,
47. Diasumsikan bahwa persentase penurunan jumlah harga BBM akan naik. Kenaikan harga BBM akan
penduduk miskin di Kalsel adalah rata-rata memicu terjadinya inflasi, yakni demand-pull
penurunan jumlah penduduk miskin di tiga inflation.
provinsi lainnya di Kalimantan. Dengan demikian,
SEBAB
rata-rata penurunan persentase jumlah penduduk
miskin di pulau Kalimantan dibandingkan dengan Kenaikan harga BBM berdampak pada kenaikan
persentase penurunan jumlah penduduk miskin di harga barang-barang pada umumnya yang
Indonesia adalah .... ditunjukkan oleh kurva aggregate supply bergeser ke
kiri.
(A) 0,379 (D) 1,274
50. Empat provinsi di pulau yang disebutkan dalam
(B) 0,479 (E) 1,404 bacaan tidak menuntut penambahan kuota BBM.
(C) 0,712
SEBAB

Pulau tersebut dapat mengandalkan sumber energi


pada batu bara yang melimpah.

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 531
Produksi buah-buahan nasional tahun 2012 naik 5,26% dibandingkan produksi tahun 2011. Tahun 2012, produksi
buah-buahan mencapai 20 juta ton, naik dari produksi buah-buahan tahun sebelumnya yang baru mencapai 19 juta ton.
Dari jumlah total produksi buah itu, buah yang paling produktif adalah buah yang produksinya tahunan. Diperkirakan
produksi buah tahunan mencapai 15 juta ton atau sekitar 75% dari total produksi buah. Sisanya adalah buah musiman
sebesar 25% atau sekitar 5 juta ton.
Beberapa jenis buah yang termasuk kategori buah musiman adalah melon, semangka, pepaya, nanas, sawo, pisang,
dan belimbing. Minimnya sumbangan produksi buah musiman disebabkan oleh tidak banyaknya investor yang
berinvestasi di buah musiman. Para investor lebih banyak memilih investasi di buah tahunan. Oleh karena itu,
pemerintah mengimbau agar investor menggenjot investasi di buah musiman agar produksinya bisa ditingkatkan.
Diharapkan buah musiman dan buah tahunan bisa menyumbang produksi masing-masing 50%.
Salah satu buah musiman yang cocok untuk investasi adalah melon. Sebab, saat ini sudah ada lima varietas baru,
yaitu: kinanti (kulit warna kuning emas dan daging warna oranye), kinasih (kulit warna oranye dan daging warna
putih), adinda (kulit warna hijau kekuningan dan daging warna oranye) , legita (kulit warna putih dan daging warna
putih), dan mutiara dua (kulit warna kuning dan daging warna oranye). Untuk memajukan komoditas buah, kita harus
menciptakan buah yang unik menurut warna, ukuran, dan rasanya karena konsumen membeli dengan mata.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 51 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 54 sampai
nomor 53. nomor 55.

51. Melon merupakan buah musiman yang cocok 54. Buah-buahan merupakan hasil pertanian
ditanam di wilayah dengan jumlah bulan terkering hortikultura yang banyak diminati investor.
60 mm dan curah hujan tahunan 2000 mm/tahun.
Dalam klasifikasi iklim Koppen, wilayah ini SEBAB
memiliki tipe iklim ....
Investasi dalam bidang hortikultura memberikan
(A) Cw (D) Af keuntungan yang lebih besar daripada tanaman
tahunan.
(B) Aw (E) Am
55. Terkait dengan pengembangan tanaman
(C) Cf
buah-buahan produktif seperti yang disebut dalam
52. Melihat ciri-cirinya, industri komoditas yang paragraf 2, pada tahun 1950-an pemerintah telah
dikemukakan dalam bacaan di atas dapat mendirikan fakultas pertanian yang terletak di kota
digolongkan ke dalam pasar ... Bogor.
(A) persaingan monopolistik. SEBAB
(B) persaingan sempurna.
Fakultas tersebut sebelumnya merupakan fakultas
(C) persaingan murni. di bawah pengelolaan Universiteit van Indonesie.
(D) monopoli.
(E) oligopoli.
53. Misalkan produksi per tahun buah musiman
mengikuti suatu barisan geometri dengan rasio 2,
dan produksi per tahun buah tahunan adalah
tetap. Komposisi buah musiman dan buah tahunan
akan sama setelah ...
3
(A) log 2 + 3 tahun.
3
(B) log 2 + 1 tahun.
2
(C) log 3 + 1 tahun.
2
(D) log 1 + 3 tahun.
2
(E) log 3 + 2 tahun.

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 531
Sebagai kekuatan ekonomi dunia yang baru bangkit, peran India di kawasan memang makin diperhitungkan.
Walau belum seagresif China yang telah bangkit menjadi raksasa baru perekonomian dunia, India seolah juga ingin
tampil mengimbangi sepak terjang China.
China, seperti diwartakan, mencoba meningkatkan klaimnya di kawasan Laut China Selatan. Mereka memberi
mandat lebih kuat ke kepolisian lautnya untuk berpatroli, mengejar, memeriksa, bahkan mengusir kapal-kapal asing
yang dianggap melanggar dan mengganggu kepentingan nasional negeri tirai bambu ini. Persoalannya adalah klaim
China di perairan tersebut masih berbenturan dengan sejumlah negara pengklaim (claimant states) lain, yakni Taiwan
dan empat negara anggota ASEAN, yaitu Malaysia, Brunei, Filipina, dan Vietnam.
India, seperti juga negara raksasa ekonomi dunia lain, seperti AS, Jepang, Korea Selatan, dan Uni Eropa, memang
punya kepentingan besar dan sangat bergantung pada alur Laut China Selatan. Secara spesifik, 97% volume atau setara
dengan 75% total perdagangan India melalui jalur laut. Tidak hanya itu, hampir separuh dari total perdagangan India
bergantung pada kawasan timur negerinya itu dan transit di jalur Selat Malaka, yang per tahunnya dilewati sedikitnya
60.000 kapal.
Gas alam adalah salah satu jenis komoditas utama dunia yang diperdagangkan dan diangkut melalui jalur laut.
Dua per tiga total perdagangan gas alam dunia diketahui juga melalui perairan sengketa Laut China Selatan tadi. Pada
April 2006, perusahaan energi terintegrasi asal Kanada, bekerja sama dengan perusahaan eksplorasi minyak lepas
pantai nasional China, mengumumkan temuan cadangan gas alam sebesar 4,6 triliun kaki kubik di perairan Laut China
Selatan tersebut.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 56 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 59 .
nomor 58.
59. Bila harga gas alam mengalami kenaikan,
56. China merupakan negara dengan kekuatan permintaan terhadap gas alam berkurang yang
ekonomi terbesar, yang memiliki hubungan ditunjukkan oleh bergesernya kurva permintaan ke
ekonomi dengan banyak negara. Negara yang kiri.
memiliki hubungan ekonomi yang harmonis
dengan China, namun tidak memiliki sengketa SEBAB
perbatasan adalah ...
Gas alam merupakan barang publik (public good).
(A) Myanmar. (D) Indonesia.
(B) Vietnam. (E) India.
(C) Brunei. Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 60 .
57. Rata-rata kapal yang melayari Selat Malaka per hari
minimal sebanyak ... 60. Negara adidaya yang disebut pada alinea ketiga ,
pada 12 Februari 1945, bersama dengan Inggris dan
(A) 60 kapal. (D) 1154 kapal. Uni Soviet mengadakan konferensi Yalta yang
bertujuan membahas ...
(B) 165 kapal. (E) 1200 kapal.
(C) 200 kapal. (1) masa depan negara-negara Eropa Timur yang
58. Jika diasumsikan bahwa sepuluh persen kapal dikuasai Uni Soviet.
yang melalui Selat Malaka adalah kapal yang (2) cara memerangi kekuatan Jepang.
mengangkut gas alam, jumlah kapal yang (3) cara memerangi kekuatan Jerman di bawah
mengangkut gas alam di seluruh perairan pimpinan Hitler.
internasional di dunia ada sebanyak kurang lebih ... (4) negara-negara bekas jajahan negara yang kalah
perang.
(A) 6000 kapal. (D) 12000 kapal.
(B) 7000 kapal. (E) 18000 kapal.
(C) 9000 kapal.

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 11 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN IPS
• Ekonomi
• Sejarah
• Geografi
• IPS Terpadu

532

Universitas Indonesia
2013
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 10 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

532 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 532
MATA UJIAN : Ekonomi, Sejarah, Geografi, dan IPS Terpadu
TANGGAL UJIAN : 30 JUNI 2013
WAKTU : 60 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 15


Mata Ujian SEJARAH nomor 16 sampai nomor 30
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 31 sampai nomor 45
Mata Ujian IPS TERPADU nomor 46 sampai nomor 60

EKONOMI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 4. Pada tanggal 1 Juli 2012, Pak Anas membuka usaha
nomor 9. yang diberi nama Bengkel Summi. Sebagai modal
usaha, Pak Anas menginvestasikan uang
1. Diketahui fungsi penawaran 5P = 220 − Qd dan Rp20.000.000,00 untuk menyewa sebuah bangunan.
fungsi permintaan 3P = Qs + 20. Dari kedua Selain itu, Pak Anas juga memperoleh pinjaman
fungsi tersebut, harga dan kuantitas pada kondisi berupa kredit usaha dari Bank ABC senilai
keseimbangan ialah .... Rp30.000.000,00. Oleh Pak Anas, uang pinjaman ini
digunakan untuk membeli peralatan bengkel
(A) P = 10 dan Q = 170 senilai Rp25.000.000,00 dan perlengkapan bengkel
(B) P = 10 dan Q = 10 senilai Rp2.000.000,00. Dari transaksi tersebut, nilai
(C) P = 15 dan Q = 25 harta (aktiva) Bengkel Summi yang BENAR adalah
....
(D) P = 20 dan Q = 110
(E) P = 30 dan Q = 70 (A) Rp20.000,00 (D) Rp35.000,00
2. Anda sangat suka jajan bakso super pedas. (B) Rp25.000,00 (E) Rp50.000,00
Manakah faktor-faktor di bawah ini yang TIDAK (C) Rp30.000,00
akan menggeser kurva permintaan Anda terhadap 5. Fungsi permintaan ditunjukkan dengan
bakso? P = 100 − 2Q, dan fungsi penawaran ditunjukkan
dengan P = − 60 + 2Q. Jika terhadap barang
(A) Uang saku Anda naik.
tersebut dikenakan pajak sebesar 10 per unit, maka
(B) Harga semangkuk bakso naik. pajak yang diterima pemerintah adalah ....
(C) Anda menduga harga bakso bulan depan akan
naik 100%. (A) 425 (D) 350
(D) Harga semangkuk mie ayam turun 50%. (B) 400 (E) 325
(E) Adanya isu penyakit sapi gila. (C) 375
3. Suatu negara yang sedang dilanda inflasi ditandai
dengan adanya kenaikan harga barang-barang
secara umum. Pihak yang sangat merasakan
dampak negatif akibat terjadinya inflasi adalah ...

(A) investor.
(B) eksportir.
(C) pialang.
(D) spekulan.
(E) pegawai berpenghasilan tetap.

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 532
6. Suatu perusahaan melakukan pembayaran gaji 9. Berikut ini adalah transaksi yang terjadi pada
setiap hari Sabtu untuk enam hari kerja. Jika gaji perusahaan PT Mawar selama bulan Desember
terakhir dibayar pada tanggal 28 Desember 2012 2012.
dan di perusahaan itu terdapat 15 orang karyawan
yang upah setiap harinya Rp50.000,00 per orang, (1) Menerima uang tunai atas jasa yang
pada akhir tahun jurnal penyesuaian yang dibuat diselesaikan selama bulan Desember senilai
adalah .... Rp9.000.000,00.
(2) Menerima pembayaran sebagian dari piutang
(A) beban gaji kredit Rp1.500.000,00 utang gaji kepada konsumen (berasal dari jasa pada
debet Rp1.500.000,00. bulan Juni) sebesar Rp3.750.000,00.
(B) beban gaji kredit Rp2.250.000,00 utang gaji (3) Menerima investasi dari pemilik senilai
debet Rp2.250.000,00. Rp22.000.000,00.
(4) Memberikan jasa kepada konsumen namun
(C) beban gaji debet Rp1.500.000,00 utang gaji
belum dibayar senilai Rp1.750.000,00.
kredit Rp1.500.000,00.
(5) Menerbitkan wesel tagih kepada bank senilai
(D) beban gaji debet Rp2.250.000,00 utang gaji Rp60.000.000,00.
kredit Rp2.250.000,00. (6) Menerima uang tunai sebesar Rp12.500.000,00
(E) biaya gaji debet Rp1.500.000,00 gaji dibawa di untuk jasa yang akan diserahkan tahun depan.
muka debet Rp1.500.000,00.
Jumlah pendapatan yang dapat diakui pada bulan
7. Nilai Pendapatan Nasional dapat diperoleh dari Desember 2012 adalah ....
perhitungan ...
(A) Rp9.000.000,00
(A) Produk Nasional Neto dikurangi penyusutan.
(B) Rp12.750.000,00
(B) Produk Nasional Bruto dikurangi penyusutan.
(C) Rp25.250.000,00
(C) Produk Nasional Neto dikurangi pajak tidak
langsung dan ditambah subsidi. (D) Rp32.750.000,00
(D) Produk Nasional Neto ditambah pajak tidak (E) Rp111.100.000,00
langsung dan dikurangi subsidi.
(E) Produk Nasional Bruto dikurangi pajak tidak
langsung dan ditambah subsidi.
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 10 sampai
8. Surplus dalam perdagangan internasional akan nomor 12.
tercermin dalam ...
10. Alokasi anggaran yang disusun oleh pemerintah
(A) pendapatan nasional. merupakan contoh dari masalah pemilihan (problem
(B) Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara of choice) yang turut dipelajari dalam ilmu ekonomi.
(APBN).
SEBAB
(C) neraca perdagangan.
(D) neraca modal. Ilmu ekonomi juga mempertimbangkan opportunity
cost, yaitu biaya berupa kesempatan yang hilang
(E) neraca berjalan.
karena telah memilih suatu alternatif.
11. Tingkat bunga yang tinggi akan menambah tingkat
konsumsi.

SEBAB

Opportunity cost dari kegiatan konsumsi akan


semakin mahal pada tingkat bunga yang tinggi.

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 532
12. Joko sangat kehausan. Ia membeli es teh manis.
Setelah minum gelas ketiga, rasa haus mulai
berkurang, dan es teh manis yang diminumnya
tidak lagi memberikan kepuasan sebanyak gelas
pertama dan kedua. Dapat dikatakan, Joko
mengalami diminishing technical rate of substitution.

SEBAB

Menurut Hukum Gossen I, jika kebutuhan


dipenuhi terus menerus, tambahan kenikmatannya
makin lama makin berkurang sehingga akhirnya
tidak dicapai rasa kepuasan.

Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 13 sampai


nomor 15.

13. Pada saat kurva AC minimum, ...

(1) kurva MC menaik.


(2) kurva MC memotong kurva AC.
(3) kurva AFC menurun.
(4) kurva AVC juga minimum.
14. Berikut ini adalah jenis hambatan dalam
perdagangan.

(1) Tarif.
(2) Penerapan standar tinggi untuk sebuah produk
impor.
(3) Kuota.
(4) Subsidi.
15. Alasan PDB riil sebagai ukuran yang lebih baik
dibandingkan PDB nominal adalah ...

(1) PDB riil tidak terpengaruh perubahan harga.


(2) Semakin tinggi harga, semakin tinggi PDB riil.
(3) PDB riil merefleksikan perubahan jumlah
barang dan jasa yang diproduksi.
(4) PDB nominal menggunakan tahun dasar
dalam mengukur jumlah barang dan jasa yang
diproduksi.

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 532
SEJARAH
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 16 sampai 19. Pada awal kekuasaannya, Presiden Soeharto telah
nomor 25. mengambil beberapa kebijakan ekonomi yang
sedikit banyak berlawanan dengan kebijakan
16. Presiden Amerika Serikat yang menekan Inggris Presiden Soekarno, antara lain ...
untuk melakukan pembukaan permukiman Yahudi
di tanah Palestina adalah ... (A) melarang sistem ekonomi sosialis.
(B) membuka kembali hubungan dengan
(A) Theodore Roosevelt.
lembaga-lembaga keuangan internasional.
(B) Harry S. Truman.
(C) membekukan bank-bank RRC yang beroperasi
(C) Franklin Delano Roosevelt. di Indonesia.
(D) Jimmy Carter. (D) memutuskan hubungan perdagangan dengan
RRC.
(E) Henry Ford.
(E) menutup semua kantor dagang negara-negara
17. Sejak Pemilu 2004, MPR RI praktis tidak lagi blok sosialis.
mempunyai kekuatan politis untuk menentukan 20. Pemikiran pokok dari politik kolonial Belanda
arah pembangunan negara, karena ... adalah nonakulturatif. Beberapa dampak dari
pemikiran pokok tersebut adalah, KECUALI ...
(A) presiden bukan mandataris MPR.
(B) presiden adalah mandataris MPR. (A) proses westernisasi berjalan sangat lambat.
(C) MPR tidak memilih presiden. (B) pendidikan sangat terbatas.
(D) GBHN merupakan Tap MPR. (C) keterampilan teknik tidak berkembang pesat.
(E) DPR menentukan GBHN. (D) perkembangan ke arah kemerdekaan berjalan
sangat lambat.
18. Peristiwa yang mempunyai pengaruh cukup besar
pada perkembangan sejarah Indonesia adalah (E) peningkatan kesejahteraan penduduk.
dikeluarkannya Tap MPRS XXXIII tahun 1967, yang 21. Bukti bahwa kekuasaan Kerajaan Sriwijaya meluas
berarti ... sampai Malaka pada abad ke-8 Masehi terdapat
dalam prasasti ...
(A) pembubaran PKI beserta ormas-ormasnya,
berlaku untuk seluruh wilayah negara (A) Ligor.
Indonesia.
(B) pembentukan kabinet yang baru, yaitu Kabinet (B) Kedukan Bukit.
Ampera, untuk melaksanakan berbagai (C) Talang Tuwo.
program menuju ke Orde Baru. (D) Kota Kapur.
(C) dimulainya babak baru dalam sejarah bangsa (E) Telaga Batu.
yang dikenal dengan Orde Baru yang dipimpin
oleh Jend. Soeharto. 22. Salah satu warisan teknologi dari masa PD II yang
(D) diterimanya pidato Soekarno untuk berdampak sangat siginifikan pada persenjataan
mempertanggungjawabkan peristiwa yang militer dan komunikasi adalah teknologi ...
berhubungan dengan PKI.
(A) nuklir. (D) radio.
(E) pembersihan kabinet yang disinyalir
terpengaruh PKI serta penetapan anggota (B) transistor. (E) penerbangan.
baru sebagai penggantinya. (C) roket.

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 532
23. Jatuhnya Konstantinopel, ibu kota Bizantium, ke Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 27 sampai
tangan Kesultanan Turki Usmani 1453 M nomor 30.
mengakibatkan berpindahnya pusat
pengembangan agama Kristen Ortodoks ke kota ... 27. Presiden Soekarno adalah orator ulung yang sering
mengeluarkan beberapa istilah yang mengendap
(A) Ankara. (D) Warsawa. dalam ingatan kolektif bangsa Indonesia. Beberapa
istilah yang dikeluarkan Soekarno adalah ...
(B) Serajevo. (E) Kiev.
(C) Moskow. (1) berdikari.
24. Kebijakan pemerintah kolonial Belanda pada awal (2) jas merah.
abad XX mengalami perubahan yang mendasar.
(3) nekolim.
Perubahan kebijakan ini ditandai dengan
ditetapkannya politik ... (4) koti.
28. Kehidupan politik Kerajaan Demak dapat
(A) pax neerlandika.
dikatakan kacau dan rumit pascawafatnya Pati
(B) balas budi. Unus pada tahun 1521. Hal itu terjadi karena ...
(C) asosiasi.
(1) Pati Unus tidak memiliki putra.
(D) akulturasi.
(2) Pati Unus bekerja sama dengan Belanda.
(E) transformasi.
(3) perang saudara antara Pangeran Sekar Seda
25. Pengaruh Kebudayaan Hellenisme (Yunani) yang Lepen dan Pangeran Trenggono.
cukup kuat tersebar hingga ke kawasan sekitar
(4) para adipati di pesisir utara Pulau Jawa
Yunani, seperti keberadaan peninggalan perkotaan
melepaskan diri dari kekuasaan Kerajaan Islam
kuno di Wilayah Smyrna. Daerah tersebut berada
Demak.
di negara ...
29. Pulau Onrust yang terletak di Teluk Jakarta pada
(A) Suriah. (D) Mesir. abad ke-17 merupakan pulau yang mempunyai
(B) Lebanon. kedudukan penting bagi pelayaran di Pulau Jawa.
(E) Turki.
Fungsi dari Pulau Onrust adalah ...
(C) Albania.
(1) tempat untuk mengisi air bersih untuk
kapal-kapal.
(2) kawasan perdagangan Nusantara.
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 26 .
(3) tempat karantina haji.
26. Deklarasi Djuanda (1957) menetapkan batas (4) tempat untuk memperbaiki kapal-kapal VOC
perairan nasional Indonesia dengan menggunakan yang mengalami kerusakan.
prinsip archipelagic state atau Wawasan Nusantara.
30. Pada abad ke-15, Malaka dikenal sebagai pintu
SEBAB gerbang Nusantara. Adanya julukan tersebut
disebabkan oleh ...
Indonesia merupakan negara yang orientasi
politiknya cenderung memandang ke darat. (1) peranan Malaka sebagai jalan lalu lintas bagi
pedagang-pedagang asing yang hendak masuk
dan keluar pelabuhan-pelabuhan Indonesia.
(2) Malaka dikunjungi oleh para saudagar yang
datang dari Arab, India, Asia Tenggara, dan
Indonesia.
(3) Malaka sebagai pusat perdagangan di Asia.
(4) sistem angin yang memungkinkan
pedagang-pedagang bertemu pada waktu
yang sama di Malaka.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 532
GEOGRAFI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 31 sampai 35. Kota Jakarta dan kota-kota di sekitarnya seperti
nomor 36. Bogor, Depok, Bekasi, Tangerang, dan bahkan
Karawang dan Serang, saling tergantung dan saling
31. Hutan mempunyai fungsi langsung dan tidak memengaruhi. Bentuk interaksi antarkota tersebut
langsung. Fungsi tidak langsung hutan antara lain merupakan salah satu karakteristik dari terjadinya
fungsi orologis, yaitu ... ...
(A) menjaga keseimbangan ekosistem. (A) sistem perkotaan.
(B) membentuk humus tanah. (B) metropolitan.
(C) mencegah tanah longsor. (C) megapolitan.
(D) mengatur air tanah. (D) urbanisasi.
(E) mencegah erosi. (E) aglomerasi kota.
32. Kawasan Asia Tenggara disebut sebagai kawasan 36. Penentuan batas areal bahaya kebocoran pipa gas
yang sangat strategis karena ... dalam sistem informasi geografis yang paling tepat
dilakukan dengan metode ...
(A) memiliki Singapura yang merupakan negara
yang berfungsi sebagai bandar internasional. (A) tracking.
(B) hampir semua negara memiliki pelabuhan (B) scoring.
dengan standar internasional.
(C) overlaying.
(C) berada di kawasan antara dua benua dan dua
samudera. (D) super-impose.
(D) banyak kegiatan perdagangan yang harus (E) buffering.
melalui kawasan Asia Tenggara.
(E) di kawasan Asia Tenggara banyak didirikan
industri strategis.
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 37 sampai
33. Kendala utama dalam pengembangan agroindustri nomor 41.
di Indonesia adalah ...
37. Di wilayah zona selatan Jawa Barat sering terjadi
(A) ketersediaan bahan baku dan sumber daya longsor.
manusia kurang.
(B) kemampuan teknologi dan kualitas sumber SEBAB
daya manusia kurang.
Zona selatan Jawa Barat merupakan wilayah
(C) kurangnya indutri jasa dan teknologi.
vulkanis dengan bentuk morfologi yang
(D) iklim yang kurang kondusif dan penanganan berbukit-bukit sehingga memiliki banyak lereng
yang kurang. terjal.
(E) kurangnya campur tangan pemerintah dan
38. Dari jenis sumbernya, industri dapat dibagi atas
ekonomi tidak stabil.
dua kelompok, yakni industri yang berbahan baku
34. Sebuah sungai pada peta topografi digambarkan dan industri yang berbahan mentah. Jumlah
dengan simbol berupa garis putus-putus. Hal ini industri berbahan mentah di Indonesia masih
menandakan bahwa daerah tersebut merupakan terbilang tinggi jika dibandingkan dengan di
daerah ... negara maju.

(A) batuan kapur. SEBAB


(B) batuan induk.
Indonesia lebih subur jika dibandingkan dengan
(C) batuan vulkanis. negara maju yang sebagian besar berada di negara
(D) batuan metamorf. Eropa dan Amerika Utara.
(E) batuan beku.

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 532
39. Penduduk yang berdomisili di daerah bertopografi 44. Sebagai negara kepulauan yang beriklim tropis
karst memanfaatkan air hujan sebagai sumber air basah, ketersediaan sumber daya air di Indonesia
bersih. cukup melimpah dan terjamin dengan baik.
Namun, ada beberapa daerah yang sering
SEBAB mengalami kekurangan air bersih, yaitu ...
Teknologi memanen air hujan merupakan bentuk (1) daerah yang berawa-rawa dan dataran endapan
kearifan lokal yang sejak dahulu diterapkan marine.
sebagian penduduk Indonesia. (2) daerah dataran tinggi dan pegunungan
40. Wilayah ketinggian antara 700 m sampai 1500 m vulkanik.
merupakan wilayah beriklim sedang. Wilayah ini (3) daerah dataran alluvial dan endapan vulkanik.
cocok untuk tanaman karet, kopi, teh dan kina. (4) daerah yang berbatuan tersier dan pegunungan
karts.
SEBAB
45. Kerentanan wilayah terhadap banjir terutama
Dataran tinggi mempunyai suhu tinggi yang cocok dijumpai di wilayah yang karakteristik fisiknya
untuk tanaman karet, kopi, teh, dan kina. sebagai berikut:

41. Rata-rata nilai kelembaban udara relatif di (1) cekungan dataran tinggi tempat pertemuan
Indonesia kurang dari 60%. sungai-sungai.
(2) endapan alluvial yang permukaan tanahnya
SEBAB landai.
(3) dataran endapan sungai yang kemiringan
Wilayah Indonesia berbentuk kepulauan dan
tanahnya kurang dari 2 persen.
dikelilingi oleh perairan laut yang luas sehingga
memicu penguapan. (4) endapan vulkanik yang curah hujannya tinggi.

Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 42 sampai


nomor 45.

42. Sejarah telah menunjukkan bahwa ada wilayah


permukiman yang sangat cepat berkembang
menjadi kota, tetapi ada pula wilayah yang tidak
pernah menjadi besar. Berdasarkan lokasinya,
beberapa kota berkembang karena potensinya
sebagai kota perdagangan. Hal ini dapat
dibuktikan pada Kota ...

(1) Cirebon.
(2) Bandung.
(3) Palembang.
(4) Palangkaraya.
43. Perbedaan flora dan fauna Indonesia yang dibatasi
oleh garis Wallace dan Weber terjadi terutama
akibat pengaruh faktor berikut:

(1) genetika.
(2) iklim.
(3) migrasi.
(4) geologi.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 532
IPS TERPADU
Tahun 2013, ekspor tekstil dan produk tekstil (TPT) Jabar diprediksi akan tetap tumbuh. Krisis keuangan di Eropa
dan Amerika Serikat, yang merupakan pasar tradisional untuk ekspor TPT, dinilai tidak akan memberi tekanan
signifikan terhadap angka ekspor. Informasi yang didapat menunjukkan bahwa pesanan-pesanan ekspor ke Eropa
maupun Amerika Serikat sejauh ini tidak terganggu karena negara-negara tujuan ekspor ke Eropa kebetulan bukan
negara yang sedang terkena krisis. Umumnya, produk TPT Jabar masuk Eropa lewat Belgia dan Jerman.
Masih kuatnya kinerja ekspor TPT Jabar juga ditunjukkan oleh angka ekspor 2011 yang mencapai 6,1 juta dolar AS
(26,42% dari total ekspor nonmigas Jabar), dengan volume sebesar 966.462 ton (15,74%) dari total volume ekspor Jabar.
Secara keseluruhan, kinerja Industri TPT Jabar masih kuat, apalagi mengingat sebanyak 57% industri TPT nasional
terdapat di Jabar. Saat ini ada 1.003 unit perusahaan TPT yang beroperasi di Jabar. Angka tersebut diyakini akan terus
bertambah karena setiap tahun selalu ada investasi baru industri TPT. Pada tahun 2010 terdapat 713 unit usaha baru
TPT yang buka, dengan nilai investasi sebesar Rp56,10 triliun dan tenaga kerja yang diserap 127.780 orang.
Jabar memiliki daya tarik investasi yang masih tinggi untuk TPT. Terbukti setiap tahun selalu ada investor
internasional yang menanamkan modalnya di Jabar dalam industri TPT. Pengusaha dari negara China dalam jumlah
yang cukup banyak siap merelokasikan pabriknya ke Jabar. Beberapa pengusaha dari Korea Selatan dan Filipina juga
kabarnya akan melakukan hal yang sama. Alasan utama mereka memindahkan pabriknya ke Jabar adalah upah pekerja
di negara-negara mereka saat ini dinilai sudah terlalu tinggi. Selain itu, keterbatasan energi di negara asalnya juga
menjadi alasan relokasi pabrik ke Jabar.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 . 48. Konsep aglomerasi yang disampaikan dalam
bacaan di atas dibuktikan dengan berkumpulnya
46. Dengan asumsi bahwa pertumbuhan industri TPT 57% industri tekstil di Jawa Barat.
bersifat linier, diperkirakan pada tahun 2016 akan
terdapat industri TPT di Jabar sebanyak ... SEBAB

(A) 713 unit TPT. Terjadi hubungan saling tergantung dan saling
(B) 856 unit TPT. membutuhkan di antara industri tekstil mendorong
terbentuknya aglomerasi.
(C) 1003 unit TPT.
(D) 1148 unit TPT. 49. Menurut bacaan di atas, investasi tekstil dilakukan
oleh para pengusaha dari China, Korea Selatan,
(E) 1293 unit TPT. dan Filipina ke Jawa Barat.

SEBAB

Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 47 sampai Jawa Barat merupakan provinsi dengan banyak
nomor 50. tenaga kerja yang terserap di industri tekstil.

47. Perubahan kurs/nilai tukar rupiah terhadap US$ 50. Salah satu negara di Eropa yang disebut pada
dari Rp9.500,00 menjadi Rp10.000,00 dapat alinea satu, pada masa Perang Dunia I berhasil
meningkatkan ekspor TPT Jawa Barat. menciptakan kapal perang yang mampu
menembakkan torpedo yang ditujukan ke kapal
SEBAB dagang Inggris.

Terjadinya depresiasi kurs rupiah terhadap US$ SEBAB


berarti harga produk Indonesia menjadi lebih
murah bagi masyarakat negara-negara lain. Kapal laut Inggris Lusitania ditenggelamkan oleh
kapal perang negara tersebut, U-boat, pada tahun
1915.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 532
Jumlah kunjungan wisatawan mancanegara (wisman) ke Indonesia pada April 2012 mencapai 626.100 wisman atau
naik 2,96% dibandingkan April 2011 sebesar 608.093 wisman. Sementara secara kumulatif, jumlah kunjungan wisman
periode Januari−April 2012 sebanyak 2.529.896 wisman atau tumbuh 8,9% dibandingkan periode yang sama pada 2011
sebesar 2.323.039 wisman. Di tengah-tengah ketidakpastian perekonomian dunia, perkembangan wisman yang datang
ke Indonesia hingga April 2012 yang tumbuh 8,9% dibanding tahun lalu masih menggembirakan. Apalagi kenaikan ini
masih di atas pertumbuhan turis dunia yang berkisar di angka 5.
Hasil pertemuan Tourism Ministers of G20 Countries (T20) maupun pertemuan World Economic Forum East Asia
(WEFEA) di Bangkok baru-baru ini, pariwisata dianggap penting sebagai jawaban yang dapat menyumbang
pertumbuhan ekonomi dan penciptaan lapangan pekerjaan. Amerika Serikat saja baru-baru ini mengumumkan Strategi
Nasional Pariwisata AS dengan perhitungan bahwa untuk setiap 1 wisman yang datang, ada 35 lapangan pekerjaan
yang diciptakan.
Tentunya yang menjadi tujuan utama bukan saja jumlah wisman melainkan juga peningkatan kualitas, yaitu yang
durasi tinggalnya lebih lama, pengeluarannya lebih tinggi, dan mewujudkan pariwisata yang berkelanjutan. Pusat Data
dan Informasi (Pusdatin) Kemenparekraf dalam laporannya menyebutkan bahwa kunjungan wisman pada April 2012
(berdasarkan kebangsaan) yang mengalami pertumbuhan tinggi adalah Bahrain sebesar 164,29%, Mesir (68,32%), China
(28,92%), Thailand (14,60%), dan Uni Emirat Arab (13,38%). Sementara itu, pertumbuhan tinggi secara kumulatif pada
Januari−April 2012 terjadi pada wisman dari China sebesar 42,57%, Bahrain (39,29%), Mesir (35,20%), Arab Saudi
(21,49%), serta Thailand dan Hong Kong masing-masing sebesar 12,17%.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 51 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 53 sampai
nomor 52. nomor 55.

51. Misalkan jumlah wisatawan mancanegara 53. Peningkatan jumlah kunjungan wisman ke
(wisman) ke Indonesia mengikuti suatu fungsi Indonesia akan meningkatkan perolehan devisa
linier. Berdasarkan fungsi tersebut, prediksi jumlah sehingga akan memperbaiki kondisi neraca
wisman pada bulan Oktober 2013 adalah ... perdagangan Indonesia.

(A) 623.117 wisman. SEBAB


(B) 630.150 wisman.
Apabila neraca perdagangan surplus, neraca
(C) 644.107 wisman. pembayarannya juga akan menjadi surplus.
(D) 653.111 wisman.
54. Tujuan pengembangan kegiatan pariwisata selain
(E) 660.125 wisman. untuk menambah jumlah wisatawan, juga
52. Misalkan pertumbuhan wisatawan mancanegara memperpanjang masa tinggal.
(wisman) ke Indonesia per bulan selama periode
SEBAB
Januari−April 2011 selalu meningkat. Jika median
dari data tersebut adalah 577.000, jumlah wisman Lamanya masa tinggal wisatawan akan menambah
pada bulan Januari 2011 adalah ... penciptaan lapangan pekerjaan.
(A) 523.100 wisman. 55. Negara yang menjadi anggota ASEAN yang
(B) 530.150 wisman. terdapat pada alinea ketiga pada bacaan di atas
merupakan tempat dilaksanakannya deklarasi
(C) 542.939 wisman.
pendirian ASEAN.
(D) 550.000 wisman.
(E) 560.946 wisman. SEBAB

Negara tersebut menjadi anggota satu-satunya


negara ASEAN yang tidak mengalami kolonialisme
Barat.

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 532
Perhimpunan Negara-negara Asia Tenggara (ASEAN) terus memperluas perjanjian perdagangan dengan
negara-negara di berbagai kawasan. Setelah melakukan perjanjian perdagangan bebas dengan China, ASEAN segera
menerapkan perjanjian serupa dengan India.
Para pemimpin negara-negara ASEAN dan India segera melakukan penandatanganan perjanjian itu dalam waktu
dekat. Perjanjian perdagangan bebas ini penting untuk meningkatkan nilai perdagangan ASEAN dengan India.
Perjanjian ini disepakati karena nilai perdagangan dua kawasan ini terus meningkat dari tahun ke tahun. Nilai
perdagangan tahun 2012 saja sudah melampaui target. Perjanjian perdagangan bebas antara ASEAN dan India ini
hanya meliputi jasa dan investasi. Sementara itu, untuk sektor lain di perdagangan masih diperlukan pembahasan
dalam beberapa komoditas. Meski begitu, menteri-menteri perdagangan ASEAN sudah menyepakati soal pembebasan
tarif dalam sektor jasa dan investasi.
Presiden Indonesia mengatakan, kemitraan strategis harus jadi benchmark dalam kerja sama ASEAN−India dalam
20 tahun ke depan. India merupakan salah satu mitra dagang penting ASEAN. Presiden yakin target nilai perdagangan
ASEAN−India mencapai 100 miliar dolar AS pada tahun 2015.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 56 . 58. Bila nilai rupiah terapresiasi terhadap rupee,
ekspor Indonesia ke India meningkat.
56. Misalkan probabilitas perdagangan yang dilakukan
antara India dan ASEAN pada tahun 2012 yang SEBAB
meliputi industri jasa adalah p, sedangkan
probabilitas bahwa perdagangan bebas yang Kenaikan ekspor Indonesia ke India dapat
dilakukan antara India dan ASEAN pada tahun mendorong neraca perdagangan Indonesia menjadi
2012 meliputi investasi adalah 3p2 − 1. Nilai p = .... surplus. Bila neraca perdagangan surplus, neraca
pembayarannya juga surplus.
1
(A) 59. Adanya perjanjian perdagangan bebas
5
1 sebagaimana dikemukakan dalam bacaan di atas
(B) berarti ekspor ke India oleh negara-negara ASEAN
4
dan sebaliknya tidak dikenai tarif impor.
1
(C)
3 SEBAB
1
(D)
2 Tarif impor merupakan hambatan dalam
2 perdagangan internasional.
(E)
3
60. Perhimpunan negara-negara yang disebut dalam
bacaan di atas menjalin kerja sama di semua
bidang.
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 57 sampai
SEBAB
nomor 60.
Perhimpunan tersebut berwenang campur tangan
57. India yang memiliki perjanjian perdagangan bebas
menyelesaikan permasalahan negara-negara
dengan ASEAN dipengaruhi oleh iklim tropis dan
anggotanya.
sub tropis.

SEBAB

India berada pada daerah koordinat 8◦ LU−37◦ LU.

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 10 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN IPS
• Ekonomi
• Sejarah
• Geografi
• IPS Terpadu

533

Universitas Indonesia
2013
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 12 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

533 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 533
MATA UJIAN : Ekonomi, Sejarah, Geografi, dan IPS Terpadu
TANGGAL UJIAN : 30 JUNI 2013
WAKTU : 60 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 15


Mata Ujian SEJARAH nomor 16 sampai nomor 30
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 31 sampai nomor 45
Mata Ujian IPS TERPADU nomor 46 sampai nomor 60

EKONOMI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 3. Diketahui fungsi penawaran 5P = 220 − Qd dan
nomor 9. fungsi permintaan 3P = Qs + 20. Dari kedua
fungsi tersebut, harga dan kuantitas pada kondisi
1. keseimbangan ialah ....

(A) P = 10 dan Q = 170


(B) P = 10 dan Q = 10
(C) P = 15 dan Q = 25
(D) P = 20 dan Q = 110
(E) P = 30 dan Q = 70
Production Possibility Frontier dari Negara Tanah
4. Harga kemeja merek TATA di Pusat Perdagangan
Baru adalah seperti yang ditunjukkan di atas. Jika
ITC Cempaka Mas bulan Februari 2013 mengalami
perekonomian Negara Tanah Baru berada pada
penurunan dari Rp120.000,00 menjadi Rp90.000,00
titik B, dapat dikatakan bahwa ...
per unit, sehingga jumlah permintaan naik dari 40
(A) sumber daya telah digunakan secara efisien dan unit menjadi 60 unit. Koefisien elastisitas
tenaga kerja telah dipekerjakan secara penuh. permintaan terhadap kemeja TATA adalah ....
(B) terdapat sejumlah pengangguran. (A) −4 (D) −1
(C) terdapat inefisiensi karena terlalu sedikit baju (B) −3 (E) −0, 5
yang diproduksi.
(C) −2
(D) kondisi yang tidak dapat dicapai karena
sumber daya yang kurang. 5. Bila suatu transaksi mengakibatkan bertambahnya
aset dan bertambahnya kewajiban, maka transaksi
(E) Negara Tanah Baru lebih baik memproduksi yang tepat dari pengaruh tersebut adalah ...
baju daripada roti.
2. Masyarakat Papua menerima lembaran uang kertas (A) dibeli persediaan barang dagang
Rp100.000,00 sebagai nilai tukar yang berlaku. Rp8.500.000,00 dengan pembayaran tunai
Komoditas lembaran uang tersebut dikenal sebagai 40%, sisanya dibayar kemudian.
... (B) diterima pendapatan sewa perlengkapan pesta
Rp10.500.000,00 dengan pembayaran tunai
(A) uang komoditas. 50%, sisanya 2 hari kemudian.
(B) uang fiat. (C) diterima pendapatan sewa perlengkapan pesta
(C) nilai intrinsik. Rp8.500.000,00 yang telah dilakukan 7 hari
sebelumnya.
(D) near money.
(D) diterima tunai pendapatan yang masih harus
(E) store of value. diterima Rp2.000.000,00.
(E) melakukan prive Rp10.000.000,00.

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 533
6. Pada tanggal 1 Juli 2012, Pak Anas membuka usaha 9. Untuk mengerem laju inflasi, pemerintah
yang diberi nama Bengkel Summi. Sebagai modal mengeluarkan ketetapan menaikkan pajak
usaha, Pak Anas menginvestasikan uang penghasilan agar pengeluaran konsumsi
Rp20.000.000,00 untuk menyewa sebuah bangunan. masyarakat berkurang, sehingga tidak mendorong
Selain itu, Pak Anas juga memperoleh pinjaman kenaikan harga-harga barang. Tindakan
berupa kredit usaha dari Bank ABC senilai pemerintah ini disebut kebijakan ...
Rp30.000.000,00. Oleh Pak Anas, uang pinjaman ini
digunakan untuk membeli peralatan bengkel (A) fiskal.
senilai Rp25.000.000,00 dan perlengkapan bengkel (B) diskonto.
senilai Rp2.000.000,00. Dari transaksi tersebut, nilai
(C) pasar terbuka.
harta (aktiva) Bengkel Summi yang BENAR adalah
.... (D) kredit selektif.
(E) cadangan kas minimum.
(A) Rp20.000,00 (D) Rp35.000,00
(B) Rp25.000,00 (E) Rp50.000,00
(C) Rp30.000,00
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 10 sampai
7. Faktor yang menyebabkan pergeseran kurva
nomor 12.
penawaran ke kiri adalah ...
10. Semakin jauh jarak garis Kurva Lorenz dari garis
(A) penurunan harga barang yang bersangkutan.
pemerataan sempurna, semakin tinggi tingkat
(B) penurunan harga bahan baku. ketidakmerataan pendapatannya.
(C) kemajuan teknologi produksi.
SEBAB
(D) penurunan tingkat bunga bank.
(E) peningkatan upah tenaga kerja. Suatu distribusi pendapatan makin merata jika
nilai koefisien Gini mendekati nol.
8. Harga pembelian persediaan barang dagang senilai
11. Elastisitas harga terhadap permintaan pada barang
Rp4.000.000,00, biaya asuransi selama perjalanan
normal bernilai positif.
Rp200.000,00, biaya pelabuhan Rp50.000,00, biaya
pemrosesan pesanan pembelian senilai SEBAB
Rp35.000,00, dan biaya gaji petugas perusahaan di
bagian penerimaan Rp15.000,00. Nilai yang akan Jika harga produk barang normal menjadi lebih
dicatat sebagai persediaan adalah .... mahal, jumlah barang yang diminta biasanya
menurun.
(A) Rp4.000.000,00
12. Sejak Pemerintah mengizinkan perusahaan minyak
(B) Rp4.200.000,00 asing seperti Petronas dan Shell masuk ke Indonesia
(C) Rp4.250.000,00 untuk menjual BBM, pasar bahan bakar kendaraan
(D) Rp4.285.000,00 bermotor berubah menjadi pasar persaingan
sempurna.
(E) Rp4.300.000,00
SEBAB

Dalam pasar persaingan sempurna, perusahaan


bebas untuk masuk ke pasar dan dalam jangka
panjang perusahaan tidak memperoleh laba super
normal.

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 533
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 13 sampai
nomor 15.

13. Kurva Engel suatu barang ...

(1) menunjukkan korelasi berbagai tingkat


pendapatan dengan jumlah barang yang
dikonsumsi.
(2) menunjukkan korelasi positif antara harga dan
jumlah barang inferior yang diminta.
(3) diturunkan dari income-consumption curve
(ICC).
(4) menunjukan korelasi positif antara jumlah
barang yang dikonsumsi dan utilitasnya.
14. Alasan PDB riil sebagai ukuran yang lebih baik
dibandingkan PDB nominal adalah ...

(1) PDB riil tidak terpengaruh perubahan harga.


(2) Semakin tinggi harga, semakin tinggi PDB riil.
(3) PDB riil merefleksikan perubahan jumlah
barang dan jasa yang diproduksi.
(4) PDB nominal menggunakan tahun dasar
dalam mengukur jumlah barang dan jasa yang
diproduksi.
15. Penghasilan yang didapatkan para tenaga kerja
Indonesia (TKI) yang bekerja pada perusahaan
otomotif di Jepang akan dimasukkan ke dalam
penghitungan ...

(1) PDB Indonesia.


(2) PDB Jepang.
(3) PNB Jepang.
(4) PNB Indonesia.

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 533
SEJARAH
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 16 sampai 20. Salah satu warisan teknologi dari masa PD II yang
nomor 22. berdampak sangat siginifikan pada persenjataan
militer dan komunikasi adalah teknologi ...
16. Pada awal kekuasaannya, Presiden Soeharto telah
mengambil beberapa kebijakan ekonomi yang (A) nuklir. (D) radio.
sedikit banyak berlawanan dengan kebijakan
(B) transistor. (E) penerbangan.
Presiden Soekarno, antara lain ...
(C) roket.
(A) melarang sistem ekonomi sosialis. 21. Salah satu pengaruh Revolusi Prancis dalam
(B) membuka kembali hubungan dengan pemikiran ideologi politik di Indonesia adalah ...
lembaga-lembaga keuangan internasional.
(A) dapat mengembangkan industri.
(C) membekukan bank-bank RRC yang beroperasi
di Indonesia. (B) turut memusuhi Inggris sebagaimana
(D) memutuskan hubungan perdagangan dengan masyarakat koloni di Amerika.
RRC. (C) tumbuhnya jiwa kebangsaan sehingga dapat
(E) menutup semua kantor dagang negara-negara terbebas dari penjajah yang tiran.
blok sosialis. (D) tumbuh suburnya ideologi kapitalis.
17. Munculnya Perang Dingin antara Blok Barat (E) menumbuhkan kembali kekuasaan kerajaan
(dipimpin oleh Amerika Serikat) dan Blok Timur Nusantara yang dulu pernah ada.
(dipimpin oleh Uni Soviet) pertama kali dipicu oleh
peristiwa ... 22. Kolonialisasi Belanda atas wilayah Indonesia
memunculkan berbagai pengaruh dan perubahan
(A) terbentuknya Negara Jerman Timur. pada kehidupan masyarakat. Salah satu wujud dari
(B) serangan Uni Soviet terhadap Budapest tahun perubahan sosial adalah ...
1956.
(A) masuknya gaya hidup Barat.
(C) serangan Uni Soviet terhadap Praha 1968.
(B) munculnya kelompok priyayi baru.
(D) konflik Rudal Nuklir di Kuba tahun 1962.
(C) rakyat tidak memperoleh penghasilan dari
(E) pemberontakan gerilya komunis melawan
tanah garapannya.
pemerintah Yunani 1947.
(D) campur tangan Belanda kepada kerajaan
18. Sejak Pemilu 2004, MPR RI praktis tidak lagi semakin besar.
mempunyai kekuatan politis untuk menentukan (E) seluruh rakyat mendapat hak untuk
arah pembangunan negara, karena ... memperoleh pendidikan.

(A) presiden bukan mandataris MPR.


(B) presiden adalah mandataris MPR.
(C) MPR tidak memilih presiden. Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 23 sampai
nomor 28.
(D) GBHN merupakan Tap MPR.
(E) DPR menentukan GBHN. 23. Pada tanggal 3 November 1945, Pemerintah
Indonesia mengeluarkan Maklumat no. X yang
19. Karya sastra berikut ini yang dapat dikatakan
ditandatangani wakil presiden Drs. Moh Hatta.
mencerminkan aspek perkembangan sejarah sosial
Keluarnya maklumat tersebut menunjukkan bahwa
Indonesia modern adalah ...
Negara RI merupakan merupakan Negara
(A) Max Havelaar karangan Multatuli. Demokrasi.
(B) Siti Nurbaja karangan Marah Rusli. SEBAB
(C) Kuli karangan Szekely Lulofs.
Dampak Maklumat no. X tersebut adalah partai
(D) Sri Sumarah dan Bawuk karangan Umar Kayam. politik banyak bermunculan dengan berbagai latar
(E) Semua jawaban benar. belakang ideologi.

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 533
24. Konfrontasi Indonesia-Malaysia yang berlangsung 28. Perang Dunia II di Eropa dimulai dengan adanya
sejak tahun 1963 hingga 1966, pada awalnya dipicu serangan militer Jerman ke wilayah Danzig,
oleh rencana penggabungan Kerajaan Persekutuan Polandia, pada tanggal 1 September 1941.
Tanah Melayu dengan Singapura dan
wilayah-wilayah bekas jajahan Inggris yang ada di SEBAB
Kalimantan ke dalam sebuah negara yang bernama
Malaysia. Jerman melaksanakan politik agresi militernya
berdasarkan doktrin Lebensraum.
SEBAB

Indonesia keberatan atas bergabungnya Singapura


ke dalam Federasi tersebut karena Malaysia Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 29 sampai
nantinya akan didominasi oleh etnis Cina. nomor 30.

25. Pada tanggal 16 November 1938 dalam Parlemen 29. Salah satu contoh pengaruh geografi terhadap
Belanda, petisi Sutardjo ditolak oleh sebagian besar sejarah peradaban dan kebudayaan dunia adalah
anggota parlemen. Penolakan petisi itu banyak munculnya peradaban agraris yang berkembang
menimbulkan kekecewaan di kalangan kaum sangat pesat di kawasan ...
nasionalis.
(1) Cina.
SEBAB
(2) Yunani.
Penolakan petisi Sutardjo mempunyai pengaruh (3) Mesopotamia.
pada perkembangan hubungan antara Belanda dan (4) Iberia.
Indonesia.
30. Perpaduan antara kebudayaan lokal dan
26. Pelarangan pemerintahan militer Jepang terhadap
kebudayaan Hindu-Buddha di Indonesia terjadi
penggunaan bahasa Belanda dan Inggris
karena ...
merupakan upaya untuk menghilangkan pengaruh
Barat di kalangan masyarakat Indonesia. (1) superioritas kebudayaan Hindu-Buddha.
SEBAB (2) masyarakat Indonesia memiliki local genius.
(3) tekanan kekuasaan raja-raja Hindu-Buddha di
Pemerintahan Militer Jepang mengizinkan Indonesia.
penggunaan bahasa Indonesia sebagai upaya untuk (4) penyebaran Hindu-Buddha menggunakan
menyatukan bangsa Indonesia dalam menghadapi media tradisi yang sudah ada.
kekuatan Sekutu.
27. Meski telah memeluk Islam sejak abad ke-15,
raja-raja di Gowa dan Tallo, Sulawesi Selatan, tetap
menjalin hubungan erat dengan pedagang Portugis
yang Katolik.

SEBAB

Baik raja-raja Gowa dan Tallo maupun Portugis


tidak merasa menghadapi ancaman bersama yaitu
kekuasaan kompeni Belanda yang berupaya
memonopoli perdagangan rempah-rempah di
Maluku.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 533
GEOGRAFI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 31 sampai 34. Sebuah sungai pada peta topografi digambarkan
nomor 34. dengan simbol berupa garis putus-putus. Hal ini
menandakan bahwa daerah tersebut merupakan
31. daerah ...

(A) batuan kapur.


(B) batuan induk.
Berdasarkan data di atas, menurut (C) batuan vulkanis.
Schmidt-Ferguson Kota A tergolong iklim ...
(D) batuan metamorf.
(A) ekstrim kering. (E) batuan beku.
(B) kering.
(C) agak kering.
(D) agak basah. Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 35 sampai
(E) basah. nomor 37.
32. Penentuan batas areal bahaya kebocoran pipa gas 35. Keberadaan bahan tambang berkaitan erat dengan
dalam sistem informasi geografis yang paling tepat morfogenesa bentuk medan suatu daerah.
dilakukan dengan metode ...
SEBAB
(A) tracking.
(B) scoring. Cebakan minyak dan gas bumi di Indonesia pada
umumnya dijumpai di wilayah endapan vulkanik
(C) overlaying. tua zaman tersier.
(D) super-impose. 36. Dampak ekonomi merupakan tujuan utama dari
(E) buffering. pembangunan kegiatan industri.
33. Menurut model gravitasi yang diadopsi dari ilmu SEBAB
fisika untuk menggambarkan interaksi ruang,
dapat disimpulkan bahwa ... Kegiatan industri tidak memberikan dampak yang
berarti terhadap pertahanan keamanan dan budaya
(A) Besarnya potensi interaksi berbanding lurus bangsa.
dengan jarak kedua daerah yang berinteraksi.
(B) Besarnya potensi interaksi hanya ditentukan 37. Kekeringan hidrologis dapat terindikasikan dari
oleh jarak kedua daerah yang berinteraksi. terganggunya suplai air bersih yang dibutuhkan
penduduk.
(C) Besarnya potensi interaksi tergantung pada
perbedaan jumlah penduduk daerah yang SEBAB
berinteraksi.
(D) Besarnya potensi interaksi tergantung pada Cadangan air tanah yang menyusut tajam
hubungan antarpenduduk daerah yang mengakibatkan debit sungai menurun.
berinteraksi.
(E) Besarnya potensi interaksi berbanding lurus
dengan jumlah penduduk di kedua daerah
yang berinteraksi.

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 533
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 38 sampai 43. Metode mekanik dalam pelestarian lahan
nomor 45. merupakan semua perlakuan fisik mekanis yang
dilakukan terhadap tanah dan pembuatan
38. Perbedaan flora dan fauna Indonesia yang dibatasi bangunan yang berfungsi untuk ...
oleh garis Wallace dan Weber terjadi terutama
akibat pengaruh faktor berikut: (1) memperbaiki dan memperbesar infiltrasi air ke
dalam tanah.
(1) genetika. (2) menampung dan menyalurkan aliran
(2) iklim. permukaan dengan kekuatan yang tidak
merusak.
(3) migrasi.
(3) memperlambat dan menahan aliran
(4) geologi. permukaan.
39. Tugu Monas pada citra resolusi spasial menengah (4) menciptakan keadaan tanah dan lingkungan
hanya terlihat seperti titik yang kurang jelas karena agar mudah ditanami.
warnanya putih, sama dengan dasarnya. Kunci
44. Upaya penanggulangan dan pemulihan lahan kritis
interpretasi yang dapat digunakan untuk
pada jenis tanah fluvial dapat dilakukan dengan
mengenalinya adalah ...
cara ...
(1) rona.
(1) membangun tanggul.
(2) bentuk.
(2) membuat sengkedan.
(3) tekstur.
(3) menanam tanaman keras.
(4) bayangan.
(4) membendung sungai.
40. Pengaruh positif dari penetrasi kota ke desa, yaitu
45. Bencana meteorologi di daerah beriklim tropis
...
yang melanda wilayah sangat luas adalah ...
(1) pengetahuan penduduk desa menjadi lebih
(1) ekspansi gelombang udara panas.
meningkat.
(2) badai tornado.
(2) berkembangnya koperasi dan organisasi sosial
di desa. (3) banjir dan tanah longsor yang dipicu hujan
(3) semakin berkurangnya buta huruf di desa. hebat.
(4) kekeringan yang diakibatkan oleh kemarau
(4) jumlah penduduk desa semakin banyak
panjang.
sehingga tenaga kerja pertanian semakin
banyak.
41. Bentuk pemanfaatan sumber daya budaya untuk
tujuan peningkatan ekonomi masyarakat adalah ...

(1) barang (goods).


(2) atraksi.
(3) jasa (service).
(4) teknologi.
42. Pemanfaatan sumber daya budaya secara optimal
untuk tujuan pembangunan ekonomi melalui
kegiatan pariwisata ditunjukkan oleh masyarakat ...

(1) Toraja dan Yogyakarta.


(2) Manado dan Raja Ampat.
(3) Denpasar dan Solo.
(4) Kupang dan Padang.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 533
IPS TERPADU
Indonesia bukan negara penghasil komoditas jagung terbesar di dunia. Pasar jagung dikuasai oleh dua negara
adikuasa, Amerika Serikat dan China. AS mengolah 79,3 juta hektar lahan untuk tanaman jagung. China menanam
jagung di atas lahan seluas 74,3 juta hektar.
Dalam kurun waktu lima tahun terakhir, sekitar 60 persen dari total 786 juta ton produksi jagung dunia dihasilkan
oleh AS dan China. Dalam periode yang sama, ekspor jagung AS rata-rata mencapai 52 juta ton per tahun. Ekspor
jagung di AS sudah dimulai tahun 1989−1990. China pun sudah mengalami ekspor jagung yang tinggi tahun 2002,
dengan volume mencapai 15,2 juta ton. Kedua negara ini juga mampu memanfaatkan jagung untuk keperluan industri
pakan ternak dan pengembangan bahan bakar nabati etanol.
Meski produksi jagung Indonesia terus meningkat dalam beberapa tahun terakhir dan ada sedikit ekspor, kita
melakukan impor jagung dalam waktu bersamaan. Pada era 1990-an, produksi jagung Indonesia baru sekitar 8,2 juta
ton. Jumlah itu masih terbatas untuk mencukupi konsumsi langsung di dalam negeri. Baru pada tahun 2000, Indonesia
mengekspor jagung hingga 3 juta ton. Namun, jumlah ekspor itu pun menurun pada tahun-tahun berikutnya.
Data Departemen Pertanian Amerika Serikat (USDA) mencatat, luasan lahan jagung Indonesia dalam lima tahun
terakhir sekitar 7,7 juta hektar. Sempitnya lahan jagung dalam negeri juga diikuti oleh produktivitasnya yang rendah.
China dan AS sudah berbicara produktivitas jagung pada kisaran 8 ton per hektar. Sementara itu, produktivitas jagung
Indonesia hanya sekitar 3,7 ton per hektar.
Setidaknya, ada dua hal yang menjadi penyebab Indonesia tertinggal jauh dalam mengembangkan komoditas
jagung. Pertama, komoditas jagung belum menjadi komoditas utama untuk dikembangkan. Kedua, sistem manajemen
stok jagung kita juga belum tertata.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 49 sampai
nomor 48. nomor 50.

46. Misal jarak tanam jagung adalah 30 cm, jumlah 49. Dua negara yang disebut pada alinea pertama
benih per lobang adalah 3, dan setiap 1 gram terlibat langsung dalam Perang Dunia I.
terdapat 60 butir benih jagung. Jumlah benih
jagung yang dibutuhkan untuk lahan jagung SEBAB
berbentuk persegi dengan luas 9 hektar adalah ...
Kedua negara tersebut terlibat sejak awal Perang
(A) 45.000 gram. (D) 50.700 gram. Dunia I dengan tujuan memperluas pengaruh
kekuasaannya.
(B) 48.500 gram. (E) 60.000 gram.
(C) 50.100 gram. 50. Di pasar internasional, dalam industri komoditas
seperti yang disebut dalam bacaan di atas, dapat
47. Pada naskah dinyatakan bahwa luas lahan jagung dikatakan bahwa rasio konsentrasi 2 adalah 60
di Indonesia tercatat hanya 7,7 juta hektar. (CR2 = 60).
Tanaman yang memungkinkan untuk dilakukan
tumpang sari dengan jagung adalah ... SEBAB
(A) padi. Walaupun dalam suatu pasar terdapat banyak
(B) kentang. produsen, bila industri memiliki CR4 > 40, dapat
dikatakan pasarnya adalah oligopoli.
(C) tebu.
(D) kacang tanah.
(E) kembang kol.
48. Perbandingan produksi jagung Indonesia dengan
Amerika Serikat dalam kurun waktu lima tahun
terakhir adalah ....

(A) 4,00% (D) 10,10%


(B) 4,49% (E) 46,25%
(C) 9,71%

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 533
Di tengah kondisi terpuruk, PT Dirgantara Indonesia (PTDI) menggarap lebih dari 40 pesanan perakitan pesawat
dan helikopter untuk menyehatkan kondisi perusahaan yang pernah berjaya pada tahun 1980-an itu. Diam-diam PTDI
juga menyiapkan pesawat transpor, N-219, yang diharapkan dapat mengisi kebutuhan pasar dunia akan pesawat
angkut sejenis.
Pesawat N-219 adalah pesawat jenis short take-off and landing yang dapat beroperasi di landasan pendek, seperti di
kawasan timur Indonesia. Pesawat itu punya jarak jelajah sekitar 1.000 kilometer dengan kecepatan 150 knot yang cocok
melayani rute perintis. Pesawat N-219 berukuran lebih kecil dari CASA 212-200 dengan daya angkut 19 penumpang.
Ukurannya lebih kurang seperti Twin Otter yang di dunia akan segera berakhir masa operasinya dan juga berpotensi
mengisi pasar yang dikuasai Cessna Caravan. N-219 sudah lolos uji tes terowongan angin (wind tunnel).
Sebagai langkah lanjut, PTDI pun menyiapkan tiga prototipe. Kebutuhan dana bagi pembangunan tersebut
mencapai 45 juta dollar AS (sekitar Rp433 miliar). Seandainya dukungan penuh diperoleh, N-219 bisa siap dalam waktu
empat tahun sejak 2013. Namun, biaya tersebut akan tertutup, bahkan meraup untung jika N-219 yang harga jualnya
sekitar 4 juta dollar AS per unit (sebagai bandingan, harga CASA 212 adalah 7 juta dollar AS per unit) mampu mengisi
kebutuhan pasar lokal, regional, dan dunia akan pesawat sejenis Twin Otter yang akan segera pensiun dalam beberapa
tahun mendatang. Dalam hitungan kasar, sekitar 90 unit Twin Otter itu senilai dengan 360 juta dollar AS pesawat N-219
dalam jumlah yang sama. Belum lagi kebutuhan akan pesawat Caravan dan tipe Twin Otter buatan China, YS-5.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 51 sampai 53. Di pasar domestik, PTDI sebagai monopolis dalam
nomor 54. industri pesawat terbang mempunyai kurva
permintaan yang ...
51. Jika diasumsikan bahwa pesawat Twin Otter yang
akan digantikan posisinya oleh pesawat N-219 (A) horizontal, berbeda dengan kurva permintaan
terdistribusi pada area lokal (A), regional (B) dan pasar.
dunia (C) memenuhi sistem persamaan linier (B) cenderung elastis, berbeda dengan kurva
berikut: permintaan pasar.
2A + B + C = 110 (C) cenderung elastis, sama dengan kurva
1 permintaan pasar.
3A+2B − C = 100
2
A+ 3B − C = 70 (D) cenderung inelastis, berbeda dengan kurva
permintaan pasar.
(E) cenderung inelastis, sama dengan kurva
Banyaknya pesawat N-219 yang dapat dijual di permintaan pasar.
pasar lokal adalah ....
54. Dalam naskah di atas disebutkan jenis pesawat
(A) 20 (D) 45 yang akan diproduksi oleh PTDI. Pada masa Orde
Baru, PTDI pernah bekerja sama untuk
(B) 30 (E) 50
mengembangkan jenis pesawat yang oleh Presiden
(C) 40 Soeharto diberi nama Tetuko dengan jenis CN-235.
52. Nama negara asal perusahaan yang diajak kerja Perusahaan yang diajak kerja sama untuk membuat
sama oleh PTDI dalam membuat pesawat jenis pesawat tersebut adalah ...
CN-235 adalah ...
(A) Boeing. (D) Air Bus.
(A) Amerika Serikat. (B) McDonald. (E) Fokker.
(B) Inggris. (C) CASA.
(C) Perancis.
(D) Spanyol.
(E) Belanda.

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 533
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 55 .

55. PTDI merupakan industri yang memproduksi


pesawat terbang kecil tipe N-219 dan CASA
212-200. Tipe pesawat ini cocok untuk melayani
wilayah perkotaan yang padat.

SEBAB

Wilayah perkotaan yang padat membutuhkan


sarana transportasi yang mampu menembus
kemacetan, seperti pesawat kecil.

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 533
Penganiayaan sadis dan pembunuhan keji merupakan dua kasus dari kasus-kasus serupa yang dialami tenaga kerja
kita di luar negeri sejak bertahun-tahun lalu. Sudah sering kita dengar bagaimana nasib tenaga kerja wanita kita di
Malaysia, Hong Kong, dan juga di beberapa negara lainnya.
Penderitaan tenaga kerja indonesia (TKI) sebenarnya sudah dialami sejak lama. Hal ini sungguh ironis, karena
sesungguhnya para TKI telah memberikan kontribusi devisa bagi negara yang tidak sedikit. Menurut Bank Indonesia,
devisa yang masuk dari sekitar 5,5 juta TKI yang bekerja di luar negeri pada akhir tahun 2009 diperkirakan mencapai
Rp82 triliun. Jumlah tersebut tidak termasuk gaji yang dibawa langsung saat pulang maupun yang dititipkan kerabat
yang pulang ke tanah air.
Kontribusi TKI terhadap perekonomian nasional tidak kalah dengan sektor migas yang selama ini menjadi andalan
utama. Sungguh menyedihkan, sumbangan itu terkesan terabaikan oleh penyelenggara negara dan pemerintahan
selama ini.
Kesalahan terletak bukan pada TKI kita, juga bukan pemerintah negara penerima TKI. Namun, kesalahan ada pada
sistem kita. Memberi kepercayaan sepenuhnya kepada PJTKI untuk mengelola TKI, sejak awal hingga sampai di tujuan,
sungguh tidak bijaksana. Kita tak perlu malu untuk belajar dari Filipina, salah satu negara pengirim tenaga kerja
terbesar di dunia. Untuk mendapatkan seorang pembantu rumah tangga asal Filipina, keluarga Arab Saudi harus
mengantre panjang di Kedutaan Besar atau Konsulat Filipina.
Ini menunjukkan bahwa seluruh permintaan tenaga kerja harus melalui permohonan ke kedutaan atau
kantor-kantor perwakilan negara Filipina, sehingga seluruh tenaga kerja yang terserap terdata dan terawasi dengan
baik oleh pemerintah Filipina. Selain itu, pemerintah Filipina membekali mereka dengan keterampilan yang memadai
yang sesuai dengan bidangnya, termasuk pemahaman bahasa sebagai alat komunikasi utama. Tak heran jika gaji tenaga
kerja Filipina jauh lebih mahal dari TKI. Sulitnya mendapatkan tenaga kerja dari Filipina itulah yang menyebabkan
banyak keluarga Arab Saudi yang kemudian berpaling kepada TKI, yang relatif lebih mudah.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 56 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 58 sampai
nomor 57. nomor 59.

56. Misalkan devisa yang masuk dari TKI pada tahun 58. Pada era 1980-an, negara mulai melihat manfaat
2012 adalah Rp103 triliun. Jika devisa dari sektor strategis pengiriman TKI ke luar negeri.
ini diasumsikan mengikuti suatu barisan
aritmatika, pemasukan devisa dari TKI pada tahun SEBAB
2013 adalah ...
Negara menganggap pengiriman TKI ke luar negeri
(A) Rp105 triliun. sebagai sebuah jawaban atas absennya negara
dalam menyediakan lapangan kerja.
(B) Rp107 triliun.
(C) Rp110 triliun. 59. Permintaan terhadap tenaga kerja, misalnya TKI,
sebagai faktor produksi secara umum dapat
(D) Rp125 triliun.
dianggap sebagai permintaan turunan.
(E) Rp130 triliun.
SEBAB
57. Gaji yang diterima para TKI dalam bacaan di atas
bagi Indonesia akan memengaruhi besarnya ... Jumlah tenaga kerja yang diminta pada dasarnya
tergantung pada permintaan terhadap output.
(A) Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara
(APBN).
(B) Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah
(APBD) provinsi asal TKI yang bersangkutan.
(C) Produk Domestik Bruto (PDB).
(D) Produk Nasional Bruto (PNB).
(E) Neraca Perdagangan.

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 533
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 60 .

60. Walaupun banyak TKI kita di Malaysia mengalami


penganiayaan, jumlah TKI terbanyak ada di
Malaysia. Hingga tahun 2012, jumlah TKI yang
terbanyak di Malaysia berjumlah 1,9 juta orang,
disusul oleh Arab Saudi 1,1 juta orang. Berikut
merupakan alasan yang paling mungkin mengapa
kebanyakan TKI berada di Malaysia.

(1) Bahasa dan ras.


(2) Jarak dari Indonesia.
(3) Kondisi geografis.
(4) Upah tenaga kerja.

c Universitas Indonesia
Halaman 12 dari 12 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN IPS
• Ekonomi
• Sejarah
• Geografi
• IPS Terpadu

534

Universitas Indonesia
2013
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 10 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

534 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 534
MATA UJIAN : Ekonomi, Sejarah, Geografi, dan IPS Terpadu
TANGGAL UJIAN : 30 JUNI 2013
WAKTU : 60 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 15


Mata Ujian SEJARAH nomor 16 sampai nomor 30
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 31 sampai nomor 45
Mata Ujian IPS TERPADU nomor 46 sampai nomor 60

EKONOMI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 4. Seseorang mempunyai penghasilan bersih
nomor 9. Rp67.592.000,00 dan pendapatan tidak kena pajak
Rp2.592.000,00
1. Dalam mencari alternatif pengganti suatu barang, Tarif pajak terhadap penghasilan:
misalnya barang A dengan barang B, hendaknya • sampai dengan Rp25.000.000,00 = 10%;
keduanya bersifat saling menggantikan (substitusi). • di atas Rp25.000.000,00 s.d. Rp50.000.000,00 =
Hal tersebut terjadi jika ... 15%;
• di atas Rp50.000.000,00 = 30%.
(A) elastisitas silang = 0. Dari data tersebut besarnya pajak yang terutang
(B) elastisitas silang bersifat positif. adalah ...
(C) elastisitas silang bersifat negatif.
(A) Rp10.750.000,00
(D) harga barang A yang naik akan menurunkan
(B) Rp11.527.000,00
pembelian barang B.
(C) Rp19.500.000,00
(E) harga barang B yang turun akan menaikkan
pembelian barang A. (D) Rp20.277.000,00

2. Hasil dari perhitungan nilai Produk Nasional Neto (E) Rp20.455.200,00


dikurangi pajak tidak langsung, kemudian 5. Pada tanggal 1 Juli 2012, Pak Anas membuka usaha
ditambah subsidi merupakan nilai dari ... yang diberi nama Bengkel Summi. Sebagai modal
usaha, Pak Anas menginvestasikan uang
(A) Pendapatan Personal. Rp20.000.000,00 untuk menyewa sebuah bangunan.
(B) Pendapatan Nasional. Selain itu, Pak Anas juga memperoleh pinjaman
(C) Pendapatan Personal Disposabel. berupa kredit usaha dari Bank ABC senilai
Rp30.000.000,00. Oleh Pak Anas, uang pinjaman ini
(D) Produk Domestik Bruto. digunakan untuk membeli peralatan bengkel
(E) Produk Nasional Bruto. senilai Rp25.000.000,00 dan perlengkapan bengkel
3. Jika diketahui aset lancar Rp10.500.000,00; aset senilai Rp2.000.000,00. Dari transaksi tersebut, nilai
tetap Rp22.500.000,00; akumulasi depresiasi harta (aktiva) Bengkel Summi yang BENAR adalah
Rp1.500.000,00; modal awal Rp25.000.000,00; prive ....
Rp2.000.000,00; pendapatan Rp5.000.000,00; beban
Rp2.000.000,00 (A) Rp20.000,00 (D) Rp35.000,00
Kewajiban dalam neraca adalah .... (B) Rp25.000,00 (E) Rp50.000,00
(C) Rp30.000,00
(A) Rp1.000.000,00
(B) Rp2.000.000,00
(C) Rp3.500.000,00
(D) Rp5.500.000,00
(E) Rp7.000.000,00

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 534
6. Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 10 sampai
nomor 12.
Sebuah perusahaan yang beroperasi di pasar 10. Pada pasar persaingan monopolistik dan pasar
persaingan sempurna memiliki biaya produksi monopoli terdapat persaingan harga.
seperti pada tabel di atas.
Jika harga pasar adalah 13, marginal revenue dari SEBAB
perusahaan tersebut adalah ....
Jenis barang yang diperjualbelikan pada pasar
(A) 40 (D) 16 persaingan monopolistik dan pasar monopoli
(B) 27 (E) 13 memiliki ciri khas yang tidak saling membedakan.
(C) 25 11. Jika seluruh bagian kurva indiferensi A berada di
7. Diketahui fungsi penawaran 5P = 220 − Qd dan sebelah kanan atas kurva indiferensi B, tingkat
fungsi permintaan 3P = Qs + 20. Dari kedua kepuasan yang digambarkan oleh kurva A lebih
fungsi tersebut, harga dan kuantitas pada kondisi rendah daripada kepuasan yang digambarkan oleh
keseimbangan ialah .... kurva B.

(A) P = 10 dan Q = 170 SEBAB


(B) P = 10 dan Q = 10 Kurva indiferensi berbentuk menurun dari kiri atas
(C) P = 15 dan Q = 25 ke kanan bawah (downward sloping) dan cembung
(D) P = 20 dan Q = 110 terhadap titik origin (convex to origin).

(E) P = 30 dan Q = 70 12. Marginal propensity to consume (MPC) tidak pernah


bernilai negatif.
8. Donita mencatat transaksi pembayaran iuran
kebersihan sebesar Rp190.000,00 dengan mendebet SEBAB
beban listrik dan mengkredit kas Rp150.000,00.
Jurnal koreksi yang harus dibuat adalah ... Besarnya MPC menentukan kemiringan kurva
konsumsi.
(A) (dr) beban kebersihan Rp190.000,00 dan (cr)
beban listrik Rp190.000,00.
(B) (dr) beban listrik Rp190.000,00 dan (cr) beban
kebersihan Rp190.000,00. Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 13 sampai
(C) (dr) beban kebersihan Rp190.000,00, (cr) nomor 15.
kas Rp150.000,00, serta (cr) beban listrik
13. Alasan PDB riil sebagai ukuran yang lebih baik
Rp40.000,00.
dibandingkan PDB nominal adalah ...
(D) (dr) beban listrik Rp190.000,00, (cr) beban
kebersihan Rp150.000,00, serta (cr) kas (1) PDB riil tidak terpengaruh perubahan harga.
Rp40.000,00. (2) Semakin tinggi harga, semakin tinggi PDB riil.
(E) (dr) beban kebersihan Rp190.000,00, (cr) beban
(3) PDB riil merefleksikan perubahan jumlah
listrik Rp150.000,00, serta (cr) kas Rp40.000,00.
barang dan jasa yang diproduksi.
9. Pada tingkat pendapatan Rp500.000,00 besarnya (4) PDB nominal menggunakan tahun dasar
konsumsi Rp400.000,00; dan pada tingkat dalam mengukur jumlah barang dan jasa yang
pendapatan Rp1.000.000,00 besarnya konsumsi diproduksi.
Rp600.000,00. Besarnya kecenderungan masyarakat
untuk menabung (MPS) adalah ....

(A) 0,60 (D) 0,25


(B) 0,50 (E) 0,15
(C) 0,40

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 534
14. Pernyataan di bawah ini yang tepat menjelaskan
konsep elastisitas permintaan adalah ...

(1) Bila harga turun 10% dan permintaan naik


menjadi 20%, koefisien elastisitas permintaan
barang tersebut = 1.
(2) Semakin datar kurva, maka semakin elastis
permintaan suatu barang.
(3) Perubahan harga sedikit saja menyebabkan
perubahan jumlah barang tak terhingga,
sehingga nilai elastisitasnya uniter.
(4) Berapa pun kenaikan harga suatu barang dan
orang akan membeli barang tersebut, barang
tersebut bersifat inelastis sempurna.
15. Kurva penawaran mobil merek Honda akan
bergeser ke kanan bila ...

(1) harga mobil Honda naik.


(2) harga baja turun.
(3) harga mobil Toyota naik.
(4) teknologi produksi meningkat.

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 534
SEJARAH
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 16 sampai 20. Perlawanan rakyat terhadap penjajahan Belanda di
nomor 25. Indonesia pada abad ke-19 lazim disebut sebagai
gerakan protonasionalisme dengan ciri-ciri sebagai
16. Yang dimaksud dengan "elite baru" pada masa berikut, KECUALI ...
awal Pergerakan Nasional Indonesia adalah ...
(A) meluasnya rasa kebangsaan di kalangan pelaku
(A) pegawai pamong praja. perlawanan.
(B) kelompok pengusaha muslim. (B) merupakan gerakan sosial agraris.
(C) rohaniwan. (C) dilandasi paham keagamaan.
(D) kelompok profesional. (D) menampilkan tokoh kharismatik.
(E) priyayi. (E) tidak efektif dan mudah dikalahkan lawan.
17. Salah satu warisan teknologi dari masa PD II yang 21. Gorbachev dalam memimpin Sovyet melaksanakan
berdampak sangat siginifikan pada persenjataan perubahan besar yang dicanangkan lewat gagasan
militer dan komunikasi adalah teknologi ... Perestroika dan Glasnost. Perestroika dalam bidang
politik diwujudkan dalam ...
(A) nuklir. (D) radio.
(A) dilakukannya restrukturisasi.
(B) transistor. (E) penerbangan.
(C) roket. (B) pelaksanaan kebijakan ekonomi bebas dan
pasar bebas.
18. Sejak Pemilu 2004, MPR RI praktis tidak lagi
(C) pengurangan kekuasaan ekonomi yang
mempunyai kekuatan politis untuk menentukan
terpusat.
arah pembangunan negara, karena ...
(D) pembukaan kesempatan yang besar kepada
(A) presiden bukan mandataris MPR. sektor swasta.
(B) presiden adalah mandataris MPR. (E) dibentuknya undang-undang dasar baru yang
salah satu isinya melakukan pemilihan umum
(C) MPR tidak memilih presiden. secara terbuka.
(D) GBHN merupakan Tap MPR. 22. Pada awal kekuasaannya, Presiden Soeharto telah
(E) DPR menentukan GBHN. mengambil beberapa kebijakan ekonomi yang
sedikit banyak berlawanan dengan kebijakan
19. Pada masa pendudukan Jepang dibentuk
Presiden Soekarno, antara lain ...
organisasi pemuda yang membantu tugas-tugas
kepolisian, seperti penjagaan lalu lintas dan (A) melarang sistem ekonomi sosialis.
pengamanan desa. Organisasi tersebut adalah ...
(B) membuka kembali hubungan dengan
(A) Peta. lembaga-lembaga keuangan internasional.
(B) Keibodan. (C) membekukan bank-bank RRC yang beroperasi
di Indonesia.
(C) Fujinkai.
(D) memutuskan hubungan perdagangan dengan
(D) Seinendan. RRC.
(E) Heiho. (E) menutup semua kantor dagang negara-negara
blok sosialis.

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 534
23. Tujuan utama nasionalisasi De Javasche Bank 27. Selepas Pemilu 1955 banyak terjadi pergolakan di
menjadi Bank Pemerintah Republik Indonesia (15 beberapa daerah yang dipelopori oleh para perwira
Desember 1951) adalah ... TNI Angkatan Darat.

(A) agar bisa mencetak dan mengedarkan mata SEBAB


uang sendiri.
Mereka kecewa terhadap kebijakan Presiden
(B) mampu menetapkan dan mengakomodir
Soekarno yang dinilai tidak memerhatikan
undang-undang perbankan.
pembangunan luar Jawa dan cenderung lebih
(C) menjadi bank sentral. menguntungkan Partai Komunis Indonesia (PKI).
(D) mampu mengawasi peredaran uang di
tengah-tengah masyarakat.
(E) meningkatkan pertumbuhan ekonomi
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 28 sampai
nasional.
nomor 30.
24. Berikut ini hasil seni sastra yang mendapatkan
pengaruh Islam sebagai hasil interaksi antara 28. Untuk masalah Irian Barat, Belanda tidak beritikad
kebudayan Indonesia dan Islam ketika pengaruh baik untuk menyelesaikannya secara baik-baik
Islam mulai menyebar di Indonesia, KECUALI ... dengan pihak Indonesia. Hal itu terbukti dari
tindakan Belanda sebagai berikut:
(A) Suluk.
(1) membentuk New Guinea Raad.
(B) Hikayat.
(2) mengadakan Act of free choice.
(C) Babad.
(3) memasukan Irian Barat kedalam South Pasific
(D) Primbon.
Commission.
(E) Sekaten. (4) membentuk United Nations Temporary Executive
25. Medan perang antara Jerman dan Sekutu Authority United.
(Australia) dalam Perang Dunia I di wilayah Pasifik 29. Pada 1947 Menteri PP dan K, Mr. Suwandi,
ditunjukkan dengan terjadinya pertempuran di melakukan upaya-upaya pengembangan bahasa
wilayah ... Indonesia dengan membentuk Komisi Bahasa.
Tugas dari Komisi Bahasa tersebut adalah ...
(A) Tasmania.
(B) Bougenville. (1) menetapkan ejaan bahasa Indonesia.
(C) Papua Nugini bagian Utara. (2) menetapkan istilah-istilah dalam bahasa
Indonesia.
(D) Hawaii.
(3) menyusun kamus baru atau menyempurnakan
(E) Kepulauan Kaledonia Baru. kamus yang telah ada dalam bahasa Indonesia
untuk keperluan pelajaran bahasa Indonesia di
sekolah.
(4) menetapkan bahasa Indonesia sebagai bahasa
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 26 sampai resmi pemerintahan.
nomor 27.
30. Pernyataan di bawah ini merupakan bentuk
26. Kedatangan orang-orang Eropa yang pertama di kehidupan sosial-ekonomi dan budaya kerajaan
kawasan Asia Tenggara pada abad XVI dipandang Tarumanegara:
sebagai titik penting perkembangan sejarah
(1) pondasi ekonominya berasal dari pertanian dan
kawasan ini.
perdagangan.
SEBAB (2) memiliki susunan masyarakat yang sudah
teratur.
Kedatangan orang-orang Belanda yang pertama (3) dikenalnya huruf Pallawa dan bahasa
memiliki dampak yang besar terhadap bangsa Sanksekerta.
Indonesia. (4) bahasa pergaulannya adalah bahasa Nanyang
yang berasal dari Cina.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 534
GEOGRAFI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 31 sampai 34. Tanaman sayur-sayuran dan tumbuhan berdaun
nomor 35. jarum paling cocok ditanam di wilayah ketinggian
...
31. Potensi air tanah tawar dan bersih di daerah pesisir
dapat dijumpai di wilayah yang karakteristik fisik (A) kurang 700 m dpl.
wilayahnya berupa ... (B) 700 – 1500 m dpl.
(A) dataran endapan marine yang ditumbuhi (C) 1500 – 2500 m dpl.
mangrove. (D) 2500 – 4000 m dpl.
(B) dataran endapan fluvial di sekitar muara sungai (E) lebih dari 4000 m dpl.
yang berlumpur.
35. Penentuan batas areal bahaya kebocoran pipa gas
(C) dataran endapan alluvial yang luas dan
dalam sistem informasi geografis yang paling tepat
terpengaruh pasang surut.
dilakukan dengan metode ...
(D) dataran endapan pantai yang berhumus tebal.
(E) dataran endapan vulkanik di sekitar pantai (A) tracking.
yang landai. (B) scoring.
32. Penduduk wilayah pesisir memiliki cara hidup (C) overlaying.
yang berbeda dengan penduduk di pegunungan. (D) super-impose.
Mata pencaharian mereka berbeda, demikian juga
(E) buffering.
cara mereka berpakaian. Sumber daya yang
menjadi pendukung kehidupan mereka pun
berbeda. Bentuk analisis yang dilakukan untuk
mengkaji perbedaan suatu tempat dalam ilmu
geografi dikenal sebagai ... Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 36 sampai
nomor 41.
(A) analisis keruangan.
36. Jakarta adalah daerah tujuan wisata karena
(B) analisis kewilayahan. memiliki berbagai hotel, ruang terbuka, dan
(C) analisis kelingkungan. gedung pertemuan yang dapat menjadi lokasi
(D) analisis tematik. perhelatan akbar.
(E) analisis ekosistem. SEBAB
33. Sebuah sungai pada peta topografi digambarkan
dengan simbol berupa garis putus-putus. Hal ini Usaha penyewaan hotel, ruang terbuka, dan
menandakan bahwa daerah tersebut merupakan gedung pertemuan merupakan bagian dari industri
daerah ... pariwisata yang memberikan nilai tambah pada
potensi yang dimiliki oleh suatu wilayah.
(A) batuan kapur. 37. Pengambilan keputusan perencanaan
(B) batuan induk. pembangunan di wilayah perkotaan lebih rumit
(C) batuan vulkanis. daripada di perdesaan.
(D) batuan metamorf. SEBAB
(E) batuan beku.
Penduduk kota memiliki karakteristik yang
heterogen.

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 534
38. Lumut hanya dapat tumbuh dan berkembang pada 43. Beberapa wilayah di Indonesia memiliki hasil
suhu yang tinggi. pertanian yang berkualitas dan melimpah. Namun,
kota-kota di sekitarnya tidak mampu untuk
SEBAB mengolah hasil pertanian tersebut agar memiliki
nilai tambah dan nilai jual yang tinggi karena ...
Wilayah ketinggian di atas 2500 m tidak ditemukan
tumbuhan budi daya. (1) kontinuitas ketersediaan bahan baku lebih
utama daripada kualitas.
39. Derajat keasaman (pH) air tanah dangkal di
dataran rendah pantai timur Sumatra yang berupa (2) lokasi industri pertanian harus dekat dengan
rawa-rawa kurang dari 7. pasar.
(3) hasil pertanian masih memiliki volume besar,
SEBAB berat, dan mudah rusak.
(4) industri pengolahan harus dekat dengan lahan
Wilayah pantai timur Sumatra memperoleh curah
pertaniannya.
hujan yang cukup besar dan terdistribusi sepanjang
tahun. 44. Pola curah hujan di beberapa wilayah Indonesia
40. Garis tepi peta harus dibuat agar memudahkan menunjukkan tipe equatorial. Karakteristik tipe
pengukuran skala peta. hujan ini antara lain ...

SEBAB (1) hampir sepanjang tahun jumlah curah hujan


merata.
Garis tepi digunakan untuk membatasi skala peta. (2) curah hujan tinggi pada bulan September
sampai dengan Maret.
41. Kawasan Asia Tenggara dikenal sebagai daerah
tropis yang beriklim panas, curah hujan relatif (3) umumnya hujan dengan intensitas tinggi dalam
tinggi, dan dilalui angin muson. waktu singkat.
(4) pada musim pancaroba, curah hujan masih
SEBAB relatif tinggi.

Angin muson bertiup dari barat laut Asia Tenggara 45. Adaptasi yang dilakukan penduduk dengan
ke timur laut pada bulan April−Oktober, kemudian mendirikan permukiman di atas dataran tanggul
pada bulan Oktober−April berbalik arah. pantai pada prinsipnya dilakukan untuk ...

(1) menghindari bahaya banjir.


(2) menghindari hantaman air pasang.
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 42 sampai (3) memperoleh sumber air tawar.
nomor 45.
(4) mendapatkan tanah yang subur.
42. Perbedaan flora dan fauna Indonesia yang dibatasi
oleh garis Wallace dan Weber terjadi terutama
akibat pengaruh faktor berikut:

(1) genetika.
(2) iklim.
(3) migrasi.
(4) geologi.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 534
IPS TERPADU
Para petani kelapa sawit di Bengkulu mulai mengeluhkan harga jual buah sawit yang kembali turun pekan ini,
setelah sempat beranjak naik. Pedagang pengumpul pekan ini membeli Rp800,00 per kg, sedangkan sebelumnya
sempat naik Rp830,00 per kg setelah lama terpuruk dengan harga di bawah Rp600,00 per kg.
Kembali turunnya harga buah sawit itu membuat petani kesulitan memenuhi biaya pemeliharaan, seperti membeli
pupuk yang sudah lima bulan tidak dilakukan. Untuk kebun dengan luas dua hektare, bila pemeliharaan dan
pemupukan normal, petani bisa menghasilkan lima ton per bulan, tetapi setelah tidak terawat turun drastis.
Pemeliharaan, panen, dan pemupukan memerlukan biaya di atas Rp5 juta, sedangkan setiap panen saat ini
produksinya kurang dan harga rendah. Hasil jual buah sawit itu tidak mencukupi kebutuhan kebun tersebut, lebih baik
dibelikan bahan pokok untuk kebutuhan hidup keluarga petani.
Saat ini, salah satu perusahaan yang membeli sawit dari petani membeli buah sawit yang berumur di atas lima
tahun seharga Rp1.035,00 per kg. Akan tetapi, harga itu akan turun lagi beberapa hari berikutnya mengingat pengaruh
harga minyak mentah sawit nasional. Harga minyak mentah kelapa sawit lokal saat ini berkisar Rp5.000,00−Rp5.350,00
per kg, turun dari sebelumnya yang mencapai Rp6.500,00 per kg.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 sampai 49. Penurunan harga komoditas yang dikemukakan
nomor 47. pada alinea pertama bacaan di atas dapat
menyebabkan harga minyak goreng turun.
46. Kenaikan harga jual komoditas yang dikemukakan
dalam bacaan di atas akan menyebabkan ... SEBAB

(A) kurva permintaannya bergeser ke kiri. Kenaikan harga bahan baku akan menyebabkan
(B) kurva permintaannya bergeser ke kanan. kurva penawaran suatu barang bergeser ke kiri
atas.
(C) kurva penawarannya bergeser ke kiri.
50. Kota yang disebutkan dalam bacaan di atas pernah
(D) kurva penawarannya bergeser ke kanan. menjadi tempat pengasingan Presiden Republik
(E) terjadinya pergerakan di sepanjang kurva Indonesia yang pertama pada tahun 1938.
permintaan dan/atau kurva penawaran.
SEBAB
47. Misalkan produksi kebun sawit turun 40% karena
tidak ada perawatan. Jika jarak tanam sawit adalah Sebelum diasingkan ke kota tersebut, presiden
8 m × 10 m, rata-rata produksi per pohon sawit per pertama RI diasingkan ke Flores pada tahun 1933.
bulan adalah ...

(A) 12 kg. (D) 17 kg.


(B) 14 kg. (E) 18 kg.
(C) 15 kg.

Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 48 sampai


nomor 50.

48. Provinsi Bengkulu merupakan salah satu lokasi


yang cocok untuk perkebunan kelapa sawit.

SEBAB

Kelapa sawit merupakan tanaman yang tumbuh


secara baik pada suhu 24−28 ◦ C, intensitas curah
hujan 0− 1.000 mm per tahun dan lama penyinaran
matahari yang pendek.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 534
Dibandingkan negara-negara Afrika dan Amerika Latin, laju pengurangan penduduk miskin di Indonesia lebih
tinggi. Namun, kesenjangannya juga masih tinggi. Angka kemiskinan Indonesia pada 2004 mencapai 17,9 persen, lalu
turun menjadi 11,9 persen pada Maret 2012 atau setara 29 juta orang. Pemerintah menargetkan angka kemiskinan pada
tahun 2014 tinggal 8 persen. Untuk itu, pemerintah berharap pertumbuhan ekonomi tetap tinggi, seperti pada semester
I-2012 sebesar 6,3 persen. Sebanyak 1 juta lapangan kerja ditargetkan tersedia tiap tahunnya hingga bisa mengurangi
angka kemiskinan dengan signifikan.
Program penanggulangan kemiskinan yang dilakukan pemerintah terbagi dalam empat kluster, yang meliputi
pemberian aneka bantuan tunai, pemberdayaan masyarakat, kredit usaha rakyat, dan penyediaan fasilitas murah.
Selain itu, mobilisasi lembaga-lembaga nonpemerintah dalam penanggulangan kemiskinan perlu lebih digarap. Peran
swasta dalam pengentasan kemiskinan sangat besar. Dana yang disalurkan melalui program tanggung jawab sosial
perusahaan (CSR) bisa mencapai 2−3 kali lebih besar dibandingkan dana penanggulangan kemiskinan dari pemerintah.
Semangat rakyat ini perlu terus dibangkitkan sehingga pengurangan penduduk miskin bisa lebih cepat dilakukan.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 51 sampai Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 54 sampai
nomor 52. nomor 55.

51. Kesenjangan antara penduduk miskin dan 54. Maroko merupakan wilayah dari benua yang
penduduk kaya sebagaimana dikemukakan dalam disebut pada alinea pertama yang terletak di pesisir
bacaan di atas dapat diukur dengan menggunakan Mediterania dan merupakan wilayah koloni yang
... menjadi rebutan dua negara kolonialis, yaitu ....

(A) Kurva Phillips. (1) Spanyol


(B) Kurva Lorenz. (2) Portugis
(C) Kurva Engel. (3) Prancis
(D) Kurva Keynes. (4) Inggris
(E) Kurva Solow. 55. Meskipun angka kemiskinan di Indonesia sudah
52. Dengan asumsi bahwa pertumbuhan penduduk menurun, kesenjangan antara kelompok miskin
Indonesia sebesar satu persen per tahun, prediksi dan tidak miskin semakin besar. Kesenjangan
jumlah penduduk Indonesia pada tahun 2014 kemiskinan tersebut terjadi karena ...
sebanyak ....
(1) tidak meratanya kualitas sumberdaya manusia.
(A) 243.697.479 (D) 251.081.757 (2) tidak meratanya lapangan pekerjaan.
(B) 246.134.459 (E) 253.592.575 (3) tidak meratanya kepadatan penduduk.
(C) 248.595.799 (4) tidak meratanya persebaran penduduk.

Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 53 .

53. Daya tarik benua yang disebut pada alinea pertama


bacaan di atas bagi bangsa Eropa yang datang ke
wilayah tersebut adalah sumber daya tambang.

SEBAB

Negara-negara di benua tersebut menjadi makmur


oleh kekayaan sumber daya tambang yang dimiliki.

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 534
Dengan tingginya permintaan di pasar domestik, Gabungan Elektronik (Gabel) menargetkan penjualan elektronik
hingga akhir tahun 2013 bisa meningkat 20% dibandingkan dengan realisasi tahun lalu yang hanya mencapai Rp25
triliun. Sampai dengan akhir tahun, penjualan elektronik nasional bisa mencapai Rp30 triliun atau naik 20% dari
realisasi tahun lalu yang mencapai Rp25 triliun. Bertambahnya permintaan elektronik di dalam negeri menjadi salah
satu penyebab pertumbuhan penjualan elektronik.
Menurut Gabel, pencapaian target penjualan tahun ini masih didukung oleh penjualan produk pendingin ruangan
(air conditioner/AC). Target penjualan akan didukung oleh upaya sejumlah produsen elektronik yang akan
memperbesar kapasitas produksi mesin cuci dan lemari es. Penjualan televisi liquid crystal display (LCD) dan
light-emitting diode (LED) juga diprediksi akan mengalami peningkatan, sebagai dampak peralihan penjualan dari
televisi tabung oleh prinsipal elektronik.
Namun demikian, penjualan elektronik pada tahun ini sangat bergantung pada kondisi bisnis di kuartal I-2013.
Pada periode tiga bulan pertama tahun 2013 akan terlihat dampak yang ditimbulkan oleh krisis ekonomi di Eropa dan
Amerika Serikat.
Secara umum, pertumbuhan penjualan elektronik sangat baik dalam beberapa tahun terakhir dengan rata-rata
pertumbuhan 20% setiap tahun. Hingga awal Juni 2012, investasi di sektor elektronik di dalam negeri mencapai Rp1,1
triliun dan menyerap tenaga kerja 3.773 orang. Dengan penambahan pabrik baru oleh beberapa produsen elektronik,
ada penambahan investasi sebesar Rp1,2 triliun. Hingga 2015, diperkirakan ada penambahan 1.500 tenaga kerja karena
beberapa investor akan menanamkan modalnya di sektor elektronik.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 56 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 58 sampai
nomor 57. nomor 60.

56. Berdasarkan orientasi industrinya, industri 58. Industri elektronik sebagaimana disebutkan dalam
elektronik terbanyak terdapat di ... bacaan di atas termasuk ke dalam jenis industri
yang berorientasi pada pasar.
(A) sekitar Jakarta-Bogor-Tangerang-Bekasi.
(B) Pulau Batam. SEBAB
(C) sekitar Makasar. Industri elektronik memiliki ciri: modal sangat
(D) sekitar Bandar Lampung. besar, teknologi canggih dan modern, organisasi
teratur, tenaga kerja dalam jumlah banyak dan
(E) semua benar.
terampil, pemasarannya berskala nasional atau
57. Misalkan pertumbuhan penjualan elektronik internasional.
nasional per tahun adalah konstan. Jangkauan
59. Penurunan harga elektronik akan meningkatkan
antarkuartil dari data nilai penjualan elektronik
jumlah elektronik yang ingin dibeli konsumen,
nasional dari tahun 2011 sampai tahun 2015 adalah
yang ditunjukkan oleh kurva permintaannya
...
bergeser ke kanan.
(A) Rp15,0 triliun.
SEBAB
(B) Rp15,5 triliun.
(C) Rp16,7 triliun. Penurunan harga elektronik akan menyebabkan
terjadinya excess demand.
(D) Rp17,2 triliun.
60. Nama benua yang disebut pada alinea ketiga
(E) Rp17,8 triliun.
bacaan di atas pada waktu Perang Dunia II terbagi
dalam dua kekuatan.

SEBAB

Negara-negara utara benua tersebut berbeda


ideologi dengan negara-negara bagian selatan yang
demokratis.

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 10 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN IPS
• Ekonomi
• Sejarah
• Geografi
• IPS Terpadu

635

Universitas Indonesia
2013
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 11 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

635 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 635
MATA UJIAN : Ekonomi, Sejarah, Geografi, dan IPS Terpadu
TANGGAL UJIAN : 30 JUNI 2013
WAKTU : 60 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 15


Mata Ujian SEJARAH nomor 16 sampai nomor 30
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 31 sampai nomor 45
Mata Ujian IPS TERPADU nomor 46 sampai nomor 60

EKONOMI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 3. Suatu perekonomian sederhana terdiri atas 4 sektor
nomor 9. produksi, di mana output suatu sektor produksi
digunakan sebagai input bagi sektor produksi
1. Berikut ini yang BUKAN merupakan ciri sistem lainnya, seperti yang diperlihatkan oleh tabel
ekonomi Pancasila adalah ... berikut:

(A) peranan swasta penting, tetapi tidak dominan.


Sektor Produksi Nilai Input Nilai Output
(B) negara menguasai bumi, air, dan kekayaan alam Kapas 0 100
yang terkandung di dalamnya. Benang 100 120
(C) sistem ekonomi tidak dikuasai oleh buruh. Kain 120 150
(D) sistem ekonomi berdasar atas asas Pakaian 150 180
kekeluargaan. Total 370 550
(E) peranan negara penting dan dominan.
Nilai Produk Domestik Bruto dalam perekonomian
2. Dalam siklus aktivitas ekonomi, sektor rumah tersebut sebesar ....
tangga berperan sebagai ...
(A) 100 (D) 370
(A) penyedia faktor produksi. (B) 150 (E) 550
(B) produsen barang dan jasa. (C) 180
(C) penanggung risiko usaha. 4. Kebijakan uang longgar (easy money policy) dapat
(D) penyedia barang publik. dilakukan dengan cara ...
(E) pengguna barang publik.
(A) menjual Sertifikat Bank Indonesia (SBI).
(B) menurunkan tingkat giro wajib minimum.
(C) mengurangi pajak penghasilan.
(D) menaikkan tingkat diskonto.
(E) menambah pinjaman luar negeri.

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 635
5. Diketahui fungsi penawaran 5P = 220 − Qd dan 8. Suatu perusahaan mempekerjakan 50 karyawan
fungsi permintaan 3P = Qs + 20. Dari kedua dengan upah Rp40.000,00 per hari per orang.
fungsi tersebut, harga dan kuantitas pada kondisi Karyawan bekerja selama enam hari seminggu, dan
keseimbangan ialah .... upah dibayarkan setiap hari Sabtu. Pembayaran
terakhir dilakukan pada 29 Desember 2012. Dengan
(A) P = 10 dan Q = 170 demikian, perlu dilakukan pemindahbukuan pada
(B) P = 10 dan Q = 10 tanggal 31 Desember 2012 sebagai berikut ....
(C) P = 15 dan Q = 25 (A) Beban upah (D) Rp2.000.000,00; Kas (K)
(D) P = 20 dan Q = 110 Rp2.000.000,00
(E) P = 30 dan Q = 70 (B) Utang upah (D) Rp2.000.000,00; Beban upah (K)
Rp2.000.000,00
6. Tabel di bawah ini memberikan informasi tentang
utilitas yang diterima seorang konsumen pensil. (C) Beban upah (D) Rp12.000.000,00; Kas (K)
Harga satu pensil adalah Rp1.000,00. Rp12.000.000,00
(D) Beban upah (D) Rp2.000.000; Utang upah (K)
Jumlah Pensil Total Dibayar (Rp) Utilitas Total Rp2.000.000,00
1 1.000 1.000 (E) Beban upah (D) Rp12.000.000; Utang upah (K)
2 2.000 4.000 Rp12.000.000,00
3 3.000 6.000
9. Sewa toko yang dibayar 1 Maret 2011 untuk 2 tahun
mendatang dicatat pada akun Beban Sewa sebesar
Sesuai dengan data pada tabel tersebut, nilai Rp4.800.000,00. Ayat Jurnal Penyesuaian pada
utilitas marginal pensil ketiga adalah ... tanggal 31-12-2012 (asumsi bahwa tutup buku
dilakukan setiap akhir tahun dan selalu dibuatkan
(A) 1.000 util. (D) 6.000 util. ayat jurnal balik pada awal tahun) adalah ....
(B) 2.000 util. (E) 11.000 util.
(C) 3.000 util. Beban sewa Rp4.800.000,00
(A)
Kas Rp4.800.000,00
7. Pada tanggal 1 Juli 2012, Pak Anas membuka usaha
yang diberi nama Bengkel Summi. Sebagai modal Beban sewa Rp2.400.000,00
(B)
usaha, Pak Anas menginvestasikan uang Sewa dibayar di muka Rp2.400.000,00
Rp20.000.000,00 untuk menyewa sebuah bangunan. Sewa dibayar di muka Rp2.400.000,00
Selain itu, Pak Anas juga memperoleh pinjaman (C)
Beban sewa Rp2.400.000,00
berupa kredit usaha dari Bank ABC senilai
Rp30.000.000,00. Oleh Pak Anas, uang pinjaman ini Sewa dibayar di muka Rp400.000,00
(D)
digunakan untuk membeli peralatan bengkel Beban sewa Rp400.000,00
senilai Rp25.000.000,00 dan perlengkapan bengkel Beban sewa Rp400.000,00
senilai Rp2.000.000,00. Dari transaksi tersebut, nilai (E)
Sewa dibayar di muka Rp400.000,00
harta (aktiva) Bengkel Summi yang BENAR adalah
....

(A) Rp20.000,00 (D) Rp35.000,00 Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 10 sampai
(B) Rp25.000,00 (E) Rp50.000,00 nomor 12.
(C) Rp30.000,00
10. Untuk mengukur tingkat ketimpangan distribusi
pendapatan dapat digunakan Indeks Gini.

SEBAB

Makin kecil Indeks Gini, makin timpang distribusi


pendapatan masyarakat.

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 635
11. Adanya masalah price rigidity pada pasar oligopoli 15. Kondisi laba maksimum tercapai jika memenuhi
menyebabkan harga dan kuantitas keseimbangan syarat ...
tidak berkorelasi secara langsung dengan
perubahan biaya. (1) ∆π/∆Q = 0.
(2) AC minimum.
SEBAB
(3) MR = MC.
Perusahaan pada pasar oligopoli memiliki tingkat (4) TR maksimum.
ketergantungan yang tinggi, yaitu keputusan dari
satu perusahaan memiliki dampak yang signifikan
dalam pengambilan keputusan perusahaan
pesaingnya.
12. Berdasarkan hukum permintaan, jumlah barang
yang diminta berhubungan secara positif terhadap
harga barang tersebut.

SEBAB

Jika terjadi kenaikan pada harga suatu barang,


jumlah permintaan barang tersebut akan
berkurang, yang ditunjukkan oleh pergeseran
kurva permintaan ke kiri.

Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 13 sampai


nomor 15.

13. Diketahui persamaan keseimbangan agregat


nasional pada suatu perekonomian tertutup
sebagai berikut: C = 65 + 0, 6Y dan I = 70 + 0, 2Y .
Berikut ini yang merupakan kondisi saat
keseimbangan adalah ...

(1) konsumsi otonom (autonomous consumption)


sebesar 0,6.
(2) marginal propensity to save sebesar 0,4.
(3) investasi total sebesar 70.
(4) output sebesar 675.
14. Alasan PDB riil sebagai ukuran yang lebih baik
dibandingkan PDB nominal adalah ...

(1) PDB riil tidak terpengaruh perubahan harga.


(2) Semakin tinggi harga, semakin tinggi PDB riil.
(3) PDB riil merefleksikan perubahan jumlah
barang dan jasa yang diproduksi.
(4) PDB nominal menggunakan tahun dasar
dalam mengukur jumlah barang dan jasa yang
diproduksi.

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 635
SEJARAH
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 16 sampai 19. Faktor pendorong dibentuknya organisasi
nomor 23. kepemudaan di Indonesia pada masa pergerakan
nasional adalah ...
16. Kemenangan Partai African National Congress
(ANC) yang dipimpin oleh Nelson Mandela dalam (A) terdapatnya pengaruh dari pemerintah
pemilihan umum 26−29 April 1994 berarti kolonial.
kemenangan warga kulit hitam Afrika Selatan yang (B) semakin banyaknya pemuda yang mendapat
sebelumnya tertindas. Nelson Mandela selaku pendidikan formal.
orang nomor satu di Afrika Selatan menghendaki (C) mulai munculnya kota-kota besar di Indonesia.
pemerintahannya ...
(D) kontribusi dari banyaknya etnis Tionghoa dan
(A) dipegang oleh mayoritas orang kulit hitam. Arab.
(E) munculnya orang-orang kaya baru akibat
(B) dipegang oleh orang kulit hitam dan orang kulit
perdagangan.
putih.
(C) jabatan-jabatan penting dipegang oleh orang 20. Amir Syarifuddin meminta Presiden Soekarno
kulit hitam. untuk membatalkan Perundingan Renville karena
(D) jabatan-jabatan penting tetap dipegang oleh menurutnya, ...
orang kulit putih.
(A) perundingan tersebut dengan mudah akan
(E) orang kulit putih hanya diperkenankan dilanggar oleh Belanda.
memegang jabatan-jabatan yang tidak penting.
(B) Belanda tidak akan mematuhi berbagai pasal
17. Istilah "kiri" dalam politik muncul setelah pecahnya yang terdapat dalam perundingan tersebut.
Revolusi Perancis (1789). Pada awalnya, istilah ini (C) perundingan tersebut merupakan representasi
mengandung arti ... keinginan Belanda.
(A) golongan komunis. (D) perundingan tersebut bukan representasi
perundingan antara Indonesia dan Belanda.
(B) golongan sosialis.
(E) perundingan tersebut tidak menyentuh
(C) golongan buruh/tani. persoalan utama pertikaian antara Indonesia
(D) kelompok oposisi di parlemen. dan Belanda.
(E) kaum intelektual. 21. Pada awal kekuasaannya, Presiden Soeharto telah
mengambil beberapa kebijakan ekonomi yang
18. Salah satu warisan teknologi dari masa PD II yang
sedikit banyak berlawanan dengan kebijakan
berdampak sangat siginifikan pada persenjataan
Presiden Soekarno, antara lain ...
militer dan komunikasi adalah teknologi ...
(A) melarang sistem ekonomi sosialis.
(A) nuklir. (D) radio.
(B) membuka kembali hubungan dengan
(B) transistor. (E) penerbangan. lembaga-lembaga keuangan internasional.
(C) roket.
(C) membekukan bank-bank RRC yang beroperasi
di Indonesia.
(D) memutuskan hubungan perdagangan dengan
RRC.
(E) menutup semua kantor dagang negara-negara
blok sosialis.

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 635
22. Sejak Pemilu 2004, MPR RI praktis tidak lagi 26. Pemilihan umum pertama di Indonesia (1955)
mempunyai kekuatan politis untuk menentukan memunculkan empat partai politik peraih suara
arah pembangunan negara, karena ... terbanyak, yaitu Partai Masyumi, Partai Sosialis
Indonesia, Partai Nasional Indonesia, dan Partai
(A) presiden bukan mandataris MPR. Komunis Indonesia.
(B) presiden adalah mandataris MPR.
SEBAB
(C) MPR tidak memilih presiden.
(D) GBHN merupakan Tap MPR. Kabinet Burhanuddin Harahap yang
menyelenggarakan pemilihan umum itu berkoalisi
(E) DPR menentukan GBHN.
dengan keempat partai tersebut.
23. Di dalam pidatonya, Perdana Menteri Koiso pada 9
September 1944 mengumumkan akan memberikan 27. Sejumlah perkakas perunggu yang dibuat oleh
kemerdekaan di kemudian hari kepada bangsa masyarakat prasejarah Indonesia memiliki
Indonesia. Realisasi dari janji tersebut adalah ... persamaan dengan jenis perkakas perunggu yang
ditemukan di Dongson, Vietnam.
(A) pembentukan Peta.
SEBAB
(B) pembentukan BKR.
(C) bendera merah putih diizinkan berkibar Telah terjadi penyebaran kebudayaan dari Asia
berdampingan dengan bendera hinomaru. Tenggara daratan ke kepulauan Indonesia.
(D) penunjukan Ir. Soekarno sebagai ketua PPKI.
(E) pembentukan BPUPKI.
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 28 sampai
nomor 30.

Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 24 sampai 28. Kerajaan Holing adalah sebuah kerajaan dengan
nomor 27. mayoritas masyarakatnya memeluk agama Buddha
dan ...
24. Islamisasi di daerah Indonesia Timur, Ternate, dan
Maluku, lebih didorong oleh faktor perdagangan (1) terdapatnya lembaga masyarakat yang
dan perkawinan antara kaum muslim pendatang berfungsi dan bertugas dengan jelas.
dan penguasa atau penduduk setempat. (2) sistem perekonomiannya adalah perdagangan
dan pelayaran.
SEBAB
(3) memiliki sistem pemerintahan bersifat
Di Indonesia Timur, kaum muslim pendatang tidak matrilineal.
menghadapi konflik politik perebutan kekuasaan (4) pusat pemerintahannya berada di Sumatra
seperti yang terjadi di beberapa kerajaan di Pulau Barat.
Jawa. 29. Kemenangan pasukan Vietnam Utara dan gerilya
25. Isteri Sedar adalah organisasi perkumpulan wanita komunis Vietkong melawan pasukan AS di Vietnam
pada masa pergerakan yang besifat kooperatif. Selatan disebabkan oleh ...

SEBAB (1) adanya bantuan persenjataan Uni Soviet


terhadap pasukan Vietnam Utara.
Organisasi ini menganjurkan para perempuan (2) kuatnya nasionalisme pasukan dan rakyat
Indonesia untuk tidak hanya terikat pada pekerjaan Vietnam Utara.
rumah tangga tetapi juga harus ikut dalam (3) geografi Vietnam yang mendukung perang
kegiatan politik. gerilya pihak komunis.
(4) teknologi persenjataan Amerika Serikat kalah
dibandingkan teknologi persenjataan Uni
Soviet.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 635
30. Penghapusan cultuurstelsel disusul dengan
diberlakukan sistem liberal menyebabkan
masuknya investasi swasta asing ke Indonesia. Hal
tersebut menyebabkan munculnya sistem ekonomi
liberal dan objek komersialisme, yaitu ...

(1) Indonesia dijadikan tempat untuk


menanamkan modal.
(2) Indonesia dijadikan tempat memasarkan
hasil-hasil industri Eropa.
(3) Indonesia dijadikan tempat mendapatkan
bahan mentah.
(4) Indonesia dijadikan tempat koloni dan
pemindahan penduduk.

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 635
GEOGRAFI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 31 sampai 35. Perhatikan ciri-ciri letusan gunung api di bawah ini:
nomor 37. 1. magma kental,
2. tekanan gas sedang sampai tinggi,
31. Penentuan batas areal bahaya kebocoran pipa gas 3. magma dangkal sampai agak dalam.
dalam sistem informasi geografis yang paling tepat Pernyataan di atas merupakan ciri-ciri letusan
dilakukan dengan metode ... gunung berapi ...
(A) tracking. (A) Tipe Vulkano.
(B) scoring. (B) Tipe Stromboli.
(C) overlaying. (C) Tipe Perret.
(D) super-impose. (D) Tipe Merapi.
(E) buffering. (E) Tipe Hawaii.
32. Sebuah sungai pada peta topografi digambarkan 36. Banjir adalah gejala alam yang disebabkan oleh
dengan simbol berupa garis putus-putus. Hal ini tingginya curah hujan, terbatasnya daya tampung
menandakan bahwa daerah tersebut merupakan sungai, dan buruknya penataan ruang wilayah.
daerah ... Gejala meluasnya banjir di permukiman
merupakan interelasi antara objek geografi ...
(A) batuan kapur.
(B) batuan induk. (A) litosfer dan biosfer.
(C) batuan vulkanis. (B) atmosfer dan antroposfer.
(D) batuan metamorf. (C) hidrosfer dan antroposfer.
(E) batuan beku. (D) atmospfer dan biosfer.
33. Pada interpretasi citra satelit terdapat jenis (E) litosfer dan hidrofer.
tanaman yang mempunyai tajuk berbentuk 37. Persentase jumlah rumah tangga pengguna air
bintang, berpola tidak teratur, dan bersitus air bersih di Pulau Kalimantan tergolong rendah
payau. Tanaman tersebut adalah ... (kurang dari 30%). Hal ini disebabkan oleh ...
(A) kelapa. (A) curah hujan di Kalimantan tergolong besar dan
(B) kelapa sawit. berlangsung sepanjang tahun.
(C) bambu. (B) wilayah Kalimantan merupakan hutan hujan
tropis.
(D) enau.
(C) permukiman penduduknya terkonsentrasi di
(E) sagu. wilayah pedalaman dan pesisir.
34. Jumlah penduduk Kecamatan Rangkasbitung, (D) sebagian besar wilayahnya berupa dataran
Kabupaten Lebak, 122.000 jiwa. Jumlah penduduk rendah yang tinggi bahan organik.
yang berumur 0−14 tahun adalah 35.000 jiwa, (E) batuan induk di Kalimantan Barat didominasi
sedangkan jumlah penduduk yang berumur ≥ 65 batuan vulkanik.
tahun adalah 4.000 jiwa. Berdasarkan data tersebut,
angka beban tanggungan Kecamatan
Rangkasbitung adalah ....

(A) 44% (D) 47%


(B) 45% (E) 57%
(C) 46%

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 635
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 38 sampai 42. Perbedaan flora dan fauna Indonesia yang dibatasi
nomor 39. oleh garis Wallace dan Weber terjadi terutama
akibat pengaruh faktor berikut:
38. Pulo Gadung adalah kawasan industri yang sangat
terkenal di Jakarta. Pada kawasan ini, industri (1) genetika.
memiliki hubungan saling ketergantungan yang (2) iklim.
tinggi dan letak yang saling berdekatan. Hal ini
bertujuan agar pengelolaan limbah dapat (3) migrasi.
dilakukan bersama. (4) geologi.

SEBAB 43. Variasi kondisi iklim di kawasan Asia Timur (Cina,


Korea, Jepang) disebabkan oleh faktor ...
Limbah merupakan masalah yang harus diatasi
oleh pengelola industri karena merupakan (1) letak lintang.
persyaratan dalam memasuki era perdagangan (2) jarak dari laut.
bebas yang menekankan pentingnya pengelolaan
(3) arah hadapan lereng.
lingkungan yang berkelanjutan.
(4) perbedaan ketinggian.
39. Kemiringan tanah dan ketersediaan air merupakan
faktor pembatas dalam budi daya pertanian di 44. Beberapa gejala yang dapat terjadi mulai dari dasar
daerah tropis. danau atau waduk sampai ke permukaan airnya
adalah ...
SEBAB
(1) kandungan oksigen terlarut semakin tinggi.
Budi daya pertanian padi melalui teknik terasering (2) variabilitas suhu tinggi.
bertujuan untuk mengurangi erosi tanah.
(3) keragaman hayati semakin meningkat.
(4) konsentrasi bahan hasil erosi semakin besar.
45. Variasi tahunan curah hujan di wilayah kepulauan
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 40 sampai Indonesia disebabkan oleh faktor ...
nomor 45.
(1) sirkulasi angin monsoon Asia dan Australia.
40. Interaksi antartempat (kota dengan kota atau kota
dengan desa) dapat berkembang karena faktor ... (2) kejadian El Nino Southern Occilation (ENSO).
(3) daerah konvergensi antar tropis (DKAT).
(1) setiap tempat mempunyai produksi yang sama.
(4) fenomena Indian Ocean Dipole (IOD).
(2) ada ketergantungan dari satu pihak.
(3) tingkat perkembangan ekonomi yang sama.
(4) akses transportasi yang baik.
41. Pola permukiman yang terbentuk karena pengaruh
faktor ketersediaan sumber air dan topografi
adalah ...

(1) pola permukiman memusat.


(2) pola menyebar.
(3) pola linier.
(4) pola melingkar.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 635
IPS TERPADU
Produksi buah-buahan nasional tahun 2012 naik 5,26% dibandingkan produksi tahun 2011. Tahun 2012, produksi
buah-buahan mencapai 20 juta ton, naik dari produksi buah-buahan tahun sebelumnya yang baru mencapai 19 juta ton.
Dari jumlah total produksi buah itu, buah yang paling produktif adalah buah yang produksinya tahunan. Diperkirakan
produksi buah tahunan mencapai 15 juta ton atau sekitar 75% dari total produksi buah. Sisanya adalah buah musiman
sebesar 25% atau sekitar 5 juta ton.
Beberapa jenis buah yang termasuk kategori buah musiman adalah melon, semangka, pepaya, nanas, sawo, pisang,
dan belimbing. Minimnya sumbangan produksi buah musiman disebabkan oleh tidak banyaknya investor yang
berinvestasi di buah musiman. Para investor lebih banyak memilih investasi di buah tahunan. Oleh karena itu,
pemerintah mengimbau agar investor menggenjot investasi di buah musiman agar produksinya bisa ditingkatkan.
Diharapkan buah musiman dan buah tahunan bisa menyumbang produksi masing-masing 50%.
Salah satu buah musiman yang cocok untuk investasi adalah melon. Sebab, saat ini sudah ada lima varietas baru,
yaitu: kinanti (kulit warna kuning emas dan daging warna oranye), kinasih (kulit warna oranye dan daging warna
putih), adinda (kulit warna hijau kekuningan dan daging warna oranye) , legita (kulit warna putih dan daging warna
putih), dan mutiara dua (kulit warna kuning dan daging warna oranye). Untuk memajukan komoditas buah, kita harus
menciptakan buah yang unik menurut warna, ukuran, dan rasanya karena konsumen membeli dengan mata.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 49 sampai
nomor 48. nomor 50.

46. Misalkan produksi per tahun buah musiman 49. Terkait dengan pengembangan tanaman
mengikuti suatu barisan geometri dengan rasio 2, buah-buahan produktif seperti yang disebut dalam
dan produksi per tahun buah tahunan adalah paragraf 2, pada tahun 1950-an pemerintah telah
tetap. Komposisi buah musiman dan buah tahunan mendirikan fakultas pertanian yang terletak di kota
akan sama setelah ... Bogor.
3
(A) log 2 + 3 tahun. SEBAB
3
(B) log 2 + 1 tahun.
Fakultas tersebut sebelumnya merupakan fakultas
2
(C) log 3 + 1 tahun. di bawah pengelolaan Universiteit van Indonesie.
2
(D) log 1 + 3 tahun.
50. Buah-buahan merupakan hasil pertanian
2
(E) log 3 + 2 tahun. hortikultura yang banyak diminati investor.
47. Melon merupakan buah musiman yang cocok SEBAB
ditanam di wilayah dengan jumlah bulan terkering
60 mm dan curah hujan tahunan 2000 mm/tahun. Investasi dalam bidang hortikultura memberikan
Dalam klasifikasi iklim Koppen, wilayah ini keuntungan yang lebih besar daripada tanaman
memiliki tipe iklim .... tahunan.

(A) Cw (D) Af
(B) Aw (E) Am
(C) Cf
48. Melihat ciri-cirinya, industri komoditas yang
dikemukakan dalam bacaan di atas dapat
digolongkan ke dalam pasar ...

(A) persaingan monopolistik.


(B) persaingan sempurna.
(C) persaingan murni.
(D) monopoli.
(E) oligopoli.

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 635
Sebagai kekuatan ekonomi dunia yang baru bangkit, peran India di kawasan memang makin diperhitungkan.
Walau belum seagresif China yang telah bangkit menjadi raksasa baru perekonomian dunia, India seolah juga ingin
tampil mengimbangi sepak terjang China.
China, seperti diwartakan, mencoba meningkatkan klaimnya di kawasan Laut China Selatan. Mereka memberi
mandat lebih kuat ke kepolisian lautnya untuk berpatroli, mengejar, memeriksa, bahkan mengusir kapal-kapal asing
yang dianggap melanggar dan mengganggu kepentingan nasional negeri tirai bambu ini. Persoalannya adalah klaim
China di perairan tersebut masih berbenturan dengan sejumlah negara pengklaim (claimant states) lain, yakni Taiwan
dan empat negara anggota ASEAN, yaitu Malaysia, Brunei, Filipina, dan Vietnam.
India, seperti juga negara raksasa ekonomi dunia lain, seperti AS, Jepang, Korea Selatan, dan Uni Eropa, memang
punya kepentingan besar dan sangat bergantung pada alur Laut China Selatan. Secara spesifik, 97% volume atau setara
dengan 75% total perdagangan India melalui jalur laut. Tidak hanya itu, hampir separuh dari total perdagangan India
bergantung pada kawasan timur negerinya itu dan transit di jalur Selat Malaka, yang per tahunnya dilewati sedikitnya
60.000 kapal.
Gas alam adalah salah satu jenis komoditas utama dunia yang diperdagangkan dan diangkut melalui jalur laut.
Dua per tiga total perdagangan gas alam dunia diketahui juga melalui perairan sengketa Laut China Selatan tadi. Pada
April 2006, perusahaan energi terintegrasi asal Kanada, bekerja sama dengan perusahaan eksplorasi minyak lepas
pantai nasional China, mengumumkan temuan cadangan gas alam sebesar 4,6 triliun kaki kubik di perairan Laut China
Selatan tersebut.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 51 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 54 .
nomor 53.
54. Bila harga gas alam mengalami kenaikan,
51. Rata-rata kapal yang melayari Selat Malaka per hari permintaan terhadap gas alam berkurang yang
minimal sebanyak ... ditunjukkan oleh bergesernya kurva permintaan ke
kiri.
(A) 60 kapal. (D) 1154 kapal.
SEBAB
(B) 165 kapal. (E) 1200 kapal.
(C) 200 kapal. Gas alam merupakan barang publik (public good).
52. Jika diasumsikan bahwa sepuluh persen kapal
yang melalui Selat Malaka adalah kapal yang
mengangkut gas alam, jumlah kapal yang
mengangkut gas alam di seluruh perairan Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 55 .
internasional di dunia ada sebanyak kurang lebih ...
55. Negara adidaya yang disebut pada alinea ketiga ,
(A) 6000 kapal. (D) 12000 kapal. pada 12 Februari 1945, bersama dengan Inggris dan
Uni Soviet mengadakan konferensi Yalta yang
(B) 7000 kapal. (E) 18000 kapal.
bertujuan membahas ...
(C) 9000 kapal.
53. China merupakan negara dengan kekuatan (1) masa depan negara-negara Eropa Timur yang
ekonomi terbesar, yang memiliki hubungan dikuasai Uni Soviet.
ekonomi dengan banyak negara. Negara yang (2) cara memerangi kekuatan Jepang.
memiliki hubungan ekonomi yang harmonis (3) cara memerangi kekuatan Jerman di bawah
dengan China, namun tidak memiliki sengketa pimpinan Hitler.
perbatasan adalah ... (4) negara-negara bekas jajahan negara yang kalah
perang.
(A) Myanmar. (D) Indonesia.
(B) Vietnam. (E) India.
(C) Brunei.

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 11 halaman
Kode Naskah Soal: 635
Sebagai salah satu penghasil minyak bumi, kelangkaan bahan bakar minyak bersubsidi terus-menerus terjadi di
Kalimantan. Empat provinsi di Kalimantan, yakni Kalimantan Timur (Kaltim), Kalimantan Selatan (Kalsel), Kalimantan
Tengah (Kalteng), dan Kalimantan Barat (Kalbar), sepanjang tahun 2012 masyarakat kecil tak henti-hentinya didera oleh
kelangkaan solar bersubsidi.
Berdasarkan data, konsumsi solar di Kalimantan sebesar 88.000 kiloliter sampai 92.000 kiloliter per bulan, tetapi
kuota yang diberikan tidak cukup memenuhi kebutuhan yang ada. Oleh karena itu, gabungan empat pemerintah
provinsi (pemprov) di Kalimantan menuntut koreksi dan penambahan kuota BBM bersubsidi.
Kalimantan juga penghasil batu bara terbesar di Indonesia. Data yang dirilis Kementerian Energi dan Sumber Daya
Mineral menunjukkan, Kaltim adalah produsen terbesar di Indonesia dengan produksi 127,08 juta ton. Sejak 2006,
Kalteng juga mulai menjadi produsen batu bara, yang produksinya pada 2009 sudah mencapai 1,54 juta ton. Produksi
batu bara di Kalimantan terus naik setiap tahun.
Ketersediaan sumber daya alam yang melimpah, secara statistik, ternyata juga tidak bisa mendorong
pemberantasan kemiskinan yang signifikan. Data statistik menyebutkan, jumlah penduduk miskin di Indonesia turun
dari 14,15% pada 2009 menjadi 11,96% pada 2012. Namun, penurunan jumlah penduduk miskin di Kalimantan tidak
secepat di tingkat nasional.
Di Kaltim, jumlah penduduk miskin pada tahun 2009 sebesar 7,73% dan kini masih tersisa sebanyak 6,68%. Di
Kalteng, semula terdapat 9,3% penduduk miskin dan masih tersisa 6,51%. Di Kalsel, semula terdapat 5,06%. Pada saat
yang sama, di Kalbar terdapat 9% penduduk miskin dan kini tesisa 8,17%. Itulah ironi Kalimantan.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 56 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 58 sampai
nomor 57. nomor 60.

56. Diasumsikan bahwa persentase penurunan jumlah 58. Empat provinsi di pulau yang disebutkan dalam
penduduk miskin di Kalsel adalah rata-rata bacaan tidak menuntut penambahan kuota BBM.
penurunan jumlah penduduk miskin di tiga
provinsi lainnya di Kalimantan. Dengan demikian, SEBAB
rata-rata penurunan persentase jumlah penduduk
miskin di pulau Kalimantan dibandingkan dengan Pulau tersebut dapat mengandalkan sumber energi
persentase penurunan jumlah penduduk miskin di pada batu bara yang melimpah.
Indonesia adalah .... 59. Bila kelangkaan bahan bakar minyak (BBM)
bersubsidi berlangsung secara terus-menerus dan
(A) 0,379 (D) 1,274 kemudian pemerintah mengurangi subsidinya,
(B) 0,479 (E) 1,404 harga BBM akan naik. Kenaikan harga BBM akan
(C) 0,712 memicu terjadinya inflasi, yakni demand-pull
inflation.
57. Beberapa provinsi di Pulau Kalimantan merupakan
produsen batu bara terbesar di Indonesia. Hal ini SEBAB
menunjukkan bahwa di Kalimantan merupakan
wilayah ... Kenaikan harga BBM berdampak pada kenaikan
harga barang-barang pada umumnya yang
(A) gunung api. ditunjukkan oleh kurva aggregate supply bergeser ke
(B) gambut. kiri.
(C) meander sungai. 60. Bertambahnya produksi batu bara di Indonesia
(D) aluvial. sebagaimana dikemukakan dalam bacaan di atas,
ceteris paribus, akan menurunkan harganya.
(E) rekahan batuan.
SEBAB

Penurunan harga batu bara akan menggeser kurva


penawarannya ke kanan.

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 11 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN IPS
• Ekonomi
• Sejarah
• Geografi
• IPS Terpadu

636

Universitas Indonesia
2013
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 10 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

636 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 636
MATA UJIAN : Ekonomi, Sejarah, Geografi, dan IPS Terpadu
TANGGAL UJIAN : 30 JUNI 2013
WAKTU : 60 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 15


Mata Ujian SEJARAH nomor 16 sampai nomor 30
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 31 sampai nomor 45
Mata Ujian IPS TERPADU nomor 46 sampai nomor 60

EKONOMI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 4. Fungsi permintaan ditunjukkan dengan
nomor 9. P = 100 − 2Q, dan fungsi penawaran ditunjukkan
dengan P = − 60 + 2Q. Jika terhadap barang
1. Nilai Pendapatan Nasional dapat diperoleh dari tersebut dikenakan pajak sebesar 10 per unit, maka
perhitungan ... pajak yang diterima pemerintah adalah ....

(A) Produk Nasional Neto dikurangi penyusutan. (A) 425 (D) 350
(B) Produk Nasional Bruto dikurangi penyusutan. (B) 400 (E) 325
(C) Produk Nasional Neto dikurangi pajak tidak (C) 375
langsung dan ditambah subsidi.
5. Anda sangat suka jajan bakso super pedas.
(D) Produk Nasional Neto ditambah pajak tidak Manakah faktor-faktor di bawah ini yang TIDAK
langsung dan dikurangi subsidi. akan menggeser kurva permintaan Anda terhadap
(E) Produk Nasional Bruto dikurangi pajak tidak bakso?
langsung dan ditambah subsidi.
(A) Uang saku Anda naik.
2. Surplus dalam perdagangan internasional akan
tercermin dalam ... (B) Harga semangkuk bakso naik.
(C) Anda menduga harga bakso bulan depan akan
(A) pendapatan nasional. naik 100%.
(B) Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (D) Harga semangkuk mie ayam turun 50%.
(APBN). (E) Adanya isu penyakit sapi gila.
(C) neraca perdagangan.
(D) neraca modal.
(E) neraca berjalan.
3. Diketahui fungsi penawaran 5P = 220 − Qd dan
fungsi permintaan 3P = Qs + 20. Dari kedua
fungsi tersebut, harga dan kuantitas pada kondisi
keseimbangan ialah ....

(A) P = 10 dan Q = 170


(B) P = 10 dan Q = 10
(C) P = 15 dan Q = 25
(D) P = 20 dan Q = 110
(E) P = 30 dan Q = 70

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 636
6. Berikut ini adalah transaksi yang terjadi pada 8. Suatu perusahaan melakukan pembayaran gaji
perusahaan PT Mawar selama bulan Desember setiap hari Sabtu untuk enam hari kerja. Jika gaji
2012. terakhir dibayar pada tanggal 28 Desember 2012
dan di perusahaan itu terdapat 15 orang karyawan
(1) Menerima uang tunai atas jasa yang yang upah setiap harinya Rp50.000,00 per orang,
diselesaikan selama bulan Desember senilai pada akhir tahun jurnal penyesuaian yang dibuat
Rp9.000.000,00. adalah ....
(2) Menerima pembayaran sebagian dari piutang
kepada konsumen (berasal dari jasa pada (A) beban gaji kredit Rp1.500.000,00 utang gaji
bulan Juni) sebesar Rp3.750.000,00. debet Rp1.500.000,00.
(3) Menerima investasi dari pemilik senilai (B) beban gaji kredit Rp2.250.000,00 utang gaji
Rp22.000.000,00. debet Rp2.250.000,00.
(4) Memberikan jasa kepada konsumen namun
(C) beban gaji debet Rp1.500.000,00 utang gaji
belum dibayar senilai Rp1.750.000,00.
kredit Rp1.500.000,00.
(5) Menerbitkan wesel tagih kepada bank senilai
Rp60.000.000,00. (D) beban gaji debet Rp2.250.000,00 utang gaji
(6) Menerima uang tunai sebesar Rp12.500.000,00 kredit Rp2.250.000,00.
untuk jasa yang akan diserahkan tahun depan. (E) biaya gaji debet Rp1.500.000,00 gaji dibawa di
muka debet Rp1.500.000,00.
Jumlah pendapatan yang dapat diakui pada bulan
Desember 2012 adalah .... 9. Suatu negara yang sedang dilanda inflasi ditandai
dengan adanya kenaikan harga barang-barang
(A) Rp9.000.000,00 secara umum. Pihak yang sangat merasakan
dampak negatif akibat terjadinya inflasi adalah ...
(B) Rp12.750.000,00
(C) Rp25.250.000,00 (A) investor.
(D) Rp32.750.000,00 (B) eksportir.
(E) Rp111.100.000,00 (C) pialang.
7. Pada tanggal 1 Juli 2012, Pak Anas membuka usaha (D) spekulan.
yang diberi nama Bengkel Summi. Sebagai modal (E) pegawai berpenghasilan tetap.
usaha, Pak Anas menginvestasikan uang
Rp20.000.000,00 untuk menyewa sebuah bangunan.
Selain itu, Pak Anas juga memperoleh pinjaman
berupa kredit usaha dari Bank ABC senilai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 10 sampai
Rp30.000.000,00. Oleh Pak Anas, uang pinjaman ini nomor 12.
digunakan untuk membeli peralatan bengkel
senilai Rp25.000.000,00 dan perlengkapan bengkel 10. Tingkat bunga yang tinggi akan menambah tingkat
senilai Rp2.000.000,00. Dari transaksi tersebut, nilai konsumsi.
harta (aktiva) Bengkel Summi yang BENAR adalah
.... SEBAB

(A) Rp20.000,00 (D) Rp35.000,00 Opportunity cost dari kegiatan konsumsi akan
semakin mahal pada tingkat bunga yang tinggi.
(B) Rp25.000,00 (E) Rp50.000,00
(C) Rp30.000,00

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 636
11. Joko sangat kehausan. Ia membeli es teh manis.
Setelah minum gelas ketiga, rasa haus mulai
berkurang, dan es teh manis yang diminumnya
tidak lagi memberikan kepuasan sebanyak gelas
pertama dan kedua. Dapat dikatakan, Joko
mengalami diminishing technical rate of substitution.

SEBAB

Menurut Hukum Gossen I, jika kebutuhan


dipenuhi terus menerus, tambahan kenikmatannya
makin lama makin berkurang sehingga akhirnya
tidak dicapai rasa kepuasan.
12. Alokasi anggaran yang disusun oleh pemerintah
merupakan contoh dari masalah pemilihan (problem
of choice) yang turut dipelajari dalam ilmu ekonomi.

SEBAB

Ilmu ekonomi juga mempertimbangkan opportunity


cost, yaitu biaya berupa kesempatan yang hilang
karena telah memilih suatu alternatif.

Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 13 sampai


nomor 15.
13. Alasan PDB riil sebagai ukuran yang lebih baik
dibandingkan PDB nominal adalah ...

(1) PDB riil tidak terpengaruh perubahan harga.


(2) Semakin tinggi harga, semakin tinggi PDB riil.
(3) PDB riil merefleksikan perubahan jumlah
barang dan jasa yang diproduksi.
(4) PDB nominal menggunakan tahun dasar
dalam mengukur jumlah barang dan jasa yang
diproduksi.
14. Pada saat kurva AC minimum, ...

(1) kurva MC menaik.


(2) kurva MC memotong kurva AC.
(3) kurva AFC menurun.
(4) kurva AVC juga minimum.
15. Berikut ini adalah jenis hambatan dalam
perdagangan.

(1) Tarif.
(2) Penerapan standar tinggi untuk sebuah produk
impor.
(3) Kuota.
(4) Subsidi.

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 636
SEJARAH
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 16 sampai 19. Pemikiran pokok dari politik kolonial Belanda
nomor 25. adalah nonakulturatif. Beberapa dampak dari
pemikiran pokok tersebut adalah, KECUALI ...
16. Peristiwa yang mempunyai pengaruh cukup besar
pada perkembangan sejarah Indonesia adalah (A) proses westernisasi berjalan sangat lambat.
dikeluarkannya Tap MPRS XXXIII tahun 1967, yang (B) pendidikan sangat terbatas.
berarti ...
(C) keterampilan teknik tidak berkembang pesat.
(A) pembubaran PKI beserta ormas-ormasnya, (D) perkembangan ke arah kemerdekaan berjalan
berlaku untuk seluruh wilayah negara sangat lambat.
Indonesia.
(E) peningkatan kesejahteraan penduduk.
(B) pembentukan kabinet yang baru, yaitu Kabinet
Ampera, untuk melaksanakan berbagai 20. Kebijakan pemerintah kolonial Belanda pada awal
program menuju ke Orde Baru. abad XX mengalami perubahan yang mendasar.
(C) dimulainya babak baru dalam sejarah bangsa Perubahan kebijakan ini ditandai dengan
yang dikenal dengan Orde Baru yang dipimpin ditetapkannya politik ...
oleh Jend. Soeharto.
(A) pax neerlandika.
(D) diterimanya pidato Soekarno untuk
mempertanggungjawabkan peristiwa yang (B) balas budi.
berhubungan dengan PKI. (C) asosiasi.
(E) pembersihan kabinet yang disinyalir (D) akulturasi.
terpengaruh PKI serta penetapan anggota
(E) transformasi.
baru sebagai penggantinya.
21. Pengaruh Kebudayaan Hellenisme (Yunani) yang
17. Pada awal kekuasaannya, Presiden Soeharto telah cukup kuat tersebar hingga ke kawasan sekitar
mengambil beberapa kebijakan ekonomi yang Yunani, seperti keberadaan peninggalan perkotaan
sedikit banyak berlawanan dengan kebijakan kuno di Wilayah Smyrna. Daerah tersebut berada
Presiden Soekarno, antara lain ... di negara ...
(A) melarang sistem ekonomi sosialis.
(A) Suriah. (D) Mesir.
(B) membuka kembali hubungan dengan (B) Lebanon. (E) Turki.
lembaga-lembaga keuangan internasional.
(C) Albania.
(C) membekukan bank-bank RRC yang beroperasi
di Indonesia. 22. Presiden Amerika Serikat yang menekan Inggris
(D) memutuskan hubungan perdagangan dengan untuk melakukan pembukaan permukiman Yahudi
RRC. di tanah Palestina adalah ...
(E) menutup semua kantor dagang negara-negara
(A) Theodore Roosevelt.
blok sosialis.
(B) Harry S. Truman.
18. Sejak Pemilu 2004, MPR RI praktis tidak lagi
mempunyai kekuatan politis untuk menentukan (C) Franklin Delano Roosevelt.
arah pembangunan negara, karena ... (D) Jimmy Carter.
(A) presiden bukan mandataris MPR. (E) Henry Ford.
(B) presiden adalah mandataris MPR.
(C) MPR tidak memilih presiden.
(D) GBHN merupakan Tap MPR.
(E) DPR menentukan GBHN.

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 636
23. Bukti bahwa kekuasaan Kerajaan Sriwijaya meluas Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 27 sampai
sampai Malaka pada abad ke-8 Masehi terdapat nomor 30.
dalam prasasti ...
27. Pada abad ke-15, Malaka dikenal sebagai pintu
(A) Ligor. gerbang Nusantara. Adanya julukan tersebut
(B) Kedukan Bukit. disebabkan oleh ...
(C) Talang Tuwo. (1) peranan Malaka sebagai jalan lalu lintas bagi
(D) Kota Kapur. pedagang-pedagang asing yang hendak masuk
dan keluar pelabuhan-pelabuhan Indonesia.
(E) Telaga Batu.
(2) Malaka dikunjungi oleh para saudagar yang
24. Jatuhnya Konstantinopel, ibu kota Bizantium, ke datang dari Arab, India, Asia Tenggara, dan
tangan Kesultanan Turki Usmani 1453 M Indonesia.
mengakibatkan berpindahnya pusat (3) Malaka sebagai pusat perdagangan di Asia.
pengembangan agama Kristen Ortodoks ke kota ...
(4) sistem angin yang memungkinkan
pedagang-pedagang bertemu pada waktu
(A) Ankara. (D) Warsawa.
yang sama di Malaka.
(B) Serajevo. (E) Kiev.
(C) Moskow. 28. Pulau Onrust yang terletak di Teluk Jakarta pada
abad ke-17 merupakan pulau yang mempunyai
25. Salah satu warisan teknologi dari masa PD II yang kedudukan penting bagi pelayaran di Pulau Jawa.
berdampak sangat siginifikan pada persenjataan Fungsi dari Pulau Onrust adalah ...
militer dan komunikasi adalah teknologi ...
(1) tempat untuk mengisi air bersih untuk
(A) nuklir. (D) radio. kapal-kapal.
(B) transistor. (E) penerbangan. (2) kawasan perdagangan Nusantara.
(C) roket. (3) tempat karantina haji.
(4) tempat untuk memperbaiki kapal-kapal VOC
yang mengalami kerusakan.
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 26 . 29. Presiden Soekarno adalah orator ulung yang sering
mengeluarkan beberapa istilah yang mengendap
26. Deklarasi Djuanda (1957) menetapkan batas dalam ingatan kolektif bangsa Indonesia. Beberapa
perairan nasional Indonesia dengan menggunakan istilah yang dikeluarkan Soekarno adalah ...
prinsip archipelagic state atau Wawasan Nusantara.
(1) berdikari.
SEBAB
(2) jas merah.
Indonesia merupakan negara yang orientasi (3) nekolim.
politiknya cenderung memandang ke darat.
(4) koti.
30. Kehidupan politik Kerajaan Demak dapat
dikatakan kacau dan rumit pascawafatnya Pati
Unus pada tahun 1521. Hal itu terjadi karena ...

(1) Pati Unus tidak memiliki putra.


(2) Pati Unus bekerja sama dengan Belanda.
(3) perang saudara antara Pangeran Sekar Seda
Lepen dan Pangeran Trenggono.
(4) para adipati di pesisir utara Pulau Jawa
melepaskan diri dari kekuasaan Kerajaan Islam
Demak.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 636
GEOGRAFI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 31 sampai 35. Penentuan batas areal bahaya kebocoran pipa gas
nomor 36. dalam sistem informasi geografis yang paling tepat
dilakukan dengan metode ...
31. Kendala utama dalam pengembangan agroindustri
di Indonesia adalah ... (A) tracking.
(B) scoring.
(A) ketersediaan bahan baku dan sumber daya
manusia kurang. (C) overlaying.
(B) kemampuan teknologi dan kualitas sumber (D) super-impose.
daya manusia kurang. (E) buffering.
(C) kurangnya indutri jasa dan teknologi.
36. Kota Jakarta dan kota-kota di sekitarnya seperti
(D) iklim yang kurang kondusif dan penanganan Bogor, Depok, Bekasi, Tangerang, dan bahkan
yang kurang. Karawang dan Serang, saling tergantung dan saling
(E) kurangnya campur tangan pemerintah dan memengaruhi. Bentuk interaksi antarkota tersebut
ekonomi tidak stabil. merupakan salah satu karakteristik dari terjadinya
32. Sebuah sungai pada peta topografi digambarkan ...
dengan simbol berupa garis putus-putus. Hal ini
(A) sistem perkotaan.
menandakan bahwa daerah tersebut merupakan
daerah ... (B) metropolitan.
(C) megapolitan.
(A) batuan kapur.
(D) urbanisasi.
(B) batuan induk.
(E) aglomerasi kota.
(C) batuan vulkanis.
(D) batuan metamorf.
(E) batuan beku.
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 37 sampai
33. Hutan mempunyai fungsi langsung dan tidak nomor 41.
langsung. Fungsi tidak langsung hutan antara lain
fungsi orologis, yaitu ... 37. Wilayah ketinggian antara 700 m sampai 1500 m
merupakan wilayah beriklim sedang. Wilayah ini
(A) menjaga keseimbangan ekosistem. cocok untuk tanaman karet, kopi, teh dan kina.
(B) membentuk humus tanah.
SEBAB
(C) mencegah tanah longsor.
(D) mengatur air tanah. Dataran tinggi mempunyai suhu tinggi yang cocok
(E) mencegah erosi. untuk tanaman karet, kopi, teh, dan kina.

34. Kawasan Asia Tenggara disebut sebagai kawasan 38. Di wilayah zona selatan Jawa Barat sering terjadi
yang sangat strategis karena ... longsor.

(A) memiliki Singapura yang merupakan negara SEBAB


yang berfungsi sebagai bandar internasional.
Zona selatan Jawa Barat merupakan wilayah
(B) hampir semua negara memiliki pelabuhan vulkanis dengan bentuk morfologi yang
dengan standar internasional. berbukit-bukit sehingga memiliki banyak lereng
(C) berada di kawasan antara dua benua dan dua terjal.
samudera.
(D) banyak kegiatan perdagangan yang harus
melalui kawasan Asia Tenggara.
(E) di kawasan Asia Tenggara banyak didirikan
industri strategis.

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 636
39. Dari jenis sumbernya, industri dapat dibagi atas 43. Kerentanan wilayah terhadap banjir terutama
dua kelompok, yakni industri yang berbahan baku dijumpai di wilayah yang karakteristik fisiknya
dan industri yang berbahan mentah. Jumlah sebagai berikut:
industri berbahan mentah di Indonesia masih
terbilang tinggi jika dibandingkan dengan di (1) cekungan dataran tinggi tempat pertemuan
negara maju. sungai-sungai.
(2) endapan alluvial yang permukaan tanahnya
SEBAB landai.
(3) dataran endapan sungai yang kemiringan
Indonesia lebih subur jika dibandingkan dengan
tanahnya kurang dari 2 persen.
negara maju yang sebagian besar berada di negara
Eropa dan Amerika Utara. (4) endapan vulkanik yang curah hujannya tinggi.

40. Penduduk yang berdomisili di daerah bertopografi 44. Perbedaan flora dan fauna Indonesia yang dibatasi
karst memanfaatkan air hujan sebagai sumber air oleh garis Wallace dan Weber terjadi terutama
bersih. akibat pengaruh faktor berikut:

SEBAB (1) genetika.


(2) iklim.
Teknologi memanen air hujan merupakan bentuk
(3) migrasi.
kearifan lokal yang sejak dahulu diterapkan
sebagian penduduk Indonesia. (4) geologi.

41. Rata-rata nilai kelembaban udara relatif di 45. Sejarah telah menunjukkan bahwa ada wilayah
Indonesia kurang dari 60%. permukiman yang sangat cepat berkembang
menjadi kota, tetapi ada pula wilayah yang tidak
SEBAB pernah menjadi besar. Berdasarkan lokasinya,
beberapa kota berkembang karena potensinya
Wilayah Indonesia berbentuk kepulauan dan sebagai kota perdagangan. Hal ini dapat
dikelilingi oleh perairan laut yang luas sehingga dibuktikan pada Kota ...
memicu penguapan.
(1) Cirebon.
(2) Bandung.
(3) Palembang.
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 42 sampai
nomor 45. (4) Palangkaraya.

42. Sebagai negara kepulauan yang beriklim tropis


basah, ketersediaan sumber daya air di Indonesia
cukup melimpah dan terjamin dengan baik.
Namun, ada beberapa daerah yang sering
mengalami kekurangan air bersih, yaitu ...

(1) daerah yang berawa-rawa dan dataran endapan


marine.
(2) daerah dataran tinggi dan pegunungan
vulkanik.
(3) daerah dataran alluvial dan endapan vulkanik.
(4) daerah yang berbatuan tersier dan pegunungan
karts.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 636
IPS TERPADU
Jumlah kunjungan wisatawan mancanegara (wisman) ke Indonesia pada April 2012 mencapai 626.100 wisman atau
naik 2,96% dibandingkan April 2011 sebesar 608.093 wisman. Sementara secara kumulatif, jumlah kunjungan wisman
periode Januari−April 2012 sebanyak 2.529.896 wisman atau tumbuh 8,9% dibandingkan periode yang sama pada 2011
sebesar 2.323.039 wisman. Di tengah-tengah ketidakpastian perekonomian dunia, perkembangan wisman yang datang
ke Indonesia hingga April 2012 yang tumbuh 8,9% dibanding tahun lalu masih menggembirakan. Apalagi kenaikan ini
masih di atas pertumbuhan turis dunia yang berkisar di angka 5.
Hasil pertemuan Tourism Ministers of G20 Countries (T20) maupun pertemuan World Economic Forum East Asia
(WEFEA) di Bangkok baru-baru ini, pariwisata dianggap penting sebagai jawaban yang dapat menyumbang
pertumbuhan ekonomi dan penciptaan lapangan pekerjaan. Amerika Serikat saja baru-baru ini mengumumkan Strategi
Nasional Pariwisata AS dengan perhitungan bahwa untuk setiap 1 wisman yang datang, ada 35 lapangan pekerjaan
yang diciptakan.
Tentunya yang menjadi tujuan utama bukan saja jumlah wisman melainkan juga peningkatan kualitas, yaitu yang
durasi tinggalnya lebih lama, pengeluarannya lebih tinggi, dan mewujudkan pariwisata yang berkelanjutan. Pusat Data
dan Informasi (Pusdatin) Kemenparekraf dalam laporannya menyebutkan bahwa kunjungan wisman pada April 2012
(berdasarkan kebangsaan) yang mengalami pertumbuhan tinggi adalah Bahrain sebesar 164,29%, Mesir (68,32%), China
(28,92%), Thailand (14,60%), dan Uni Emirat Arab (13,38%). Sementara itu, pertumbuhan tinggi secara kumulatif pada
Januari−April 2012 terjadi pada wisman dari China sebesar 42,57%, Bahrain (39,29%), Mesir (35,20%), Arab Saudi
(21,49%), serta Thailand dan Hong Kong masing-masing sebesar 12,17%.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 48 sampai
nomor 47. nomor 50.

46. Misalkan pertumbuhan wisatawan mancanegara 48. Negara yang menjadi anggota ASEAN yang
(wisman) ke Indonesia per bulan selama periode terdapat pada alinea ketiga pada bacaan di atas
Januari−April 2011 selalu meningkat. Jika median merupakan tempat dilaksanakannya deklarasi
dari data tersebut adalah 577.000, jumlah wisman pendirian ASEAN.
pada bulan Januari 2011 adalah ...
SEBAB
(A) 523.100 wisman.
Negara tersebut menjadi anggota satu-satunya
(B) 530.150 wisman.
negara ASEAN yang tidak mengalami kolonialisme
(C) 542.939 wisman. Barat.
(D) 550.000 wisman. 49. Peningkatan jumlah kunjungan wisman ke
(E) 560.946 wisman. Indonesia akan meningkatkan perolehan devisa
sehingga akan memperbaiki kondisi neraca
47. Misalkan jumlah wisatawan mancanegara
perdagangan Indonesia.
(wisman) ke Indonesia mengikuti suatu fungsi
linier. Berdasarkan fungsi tersebut, prediksi jumlah SEBAB
wisman pada bulan Oktober 2013 adalah ...
Apabila neraca perdagangan surplus, neraca
(A) 623.117 wisman. pembayarannya juga akan menjadi surplus.
(B) 630.150 wisman.
50. Tujuan pengembangan kegiatan pariwisata selain
(C) 644.107 wisman. untuk menambah jumlah wisatawan, juga
(D) 653.111 wisman. memperpanjang masa tinggal.
(E) 660.125 wisman. SEBAB

Lamanya masa tinggal wisatawan akan menambah


penciptaan lapangan pekerjaan.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 636
Perhimpunan Negara-negara Asia Tenggara (ASEAN) terus memperluas perjanjian perdagangan dengan
negara-negara di berbagai kawasan. Setelah melakukan perjanjian perdagangan bebas dengan China, ASEAN segera
menerapkan perjanjian serupa dengan India.
Para pemimpin negara-negara ASEAN dan India segera melakukan penandatanganan perjanjian itu dalam waktu
dekat. Perjanjian perdagangan bebas ini penting untuk meningkatkan nilai perdagangan ASEAN dengan India.
Perjanjian ini disepakati karena nilai perdagangan dua kawasan ini terus meningkat dari tahun ke tahun. Nilai
perdagangan tahun 2012 saja sudah melampaui target. Perjanjian perdagangan bebas antara ASEAN dan India ini
hanya meliputi jasa dan investasi. Sementara itu, untuk sektor lain di perdagangan masih diperlukan pembahasan
dalam beberapa komoditas. Meski begitu, menteri-menteri perdagangan ASEAN sudah menyepakati soal pembebasan
tarif dalam sektor jasa dan investasi.
Presiden Indonesia mengatakan, kemitraan strategis harus jadi benchmark dalam kerja sama ASEAN−India dalam
20 tahun ke depan. India merupakan salah satu mitra dagang penting ASEAN. Presiden yakin target nilai perdagangan
ASEAN−India mencapai 100 miliar dolar AS pada tahun 2015.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 51 . 53. India yang memiliki perjanjian perdagangan bebas
dengan ASEAN dipengaruhi oleh iklim tropis dan
51. Misalkan probabilitas perdagangan yang dilakukan sub tropis.
antara India dan ASEAN pada tahun 2012 yang
meliputi industri jasa adalah p, sedangkan SEBAB
probabilitas bahwa perdagangan bebas yang
dilakukan antara India dan ASEAN pada tahun India berada pada daerah koordinat 8◦ LU−37◦ LU.
2012 meliputi investasi adalah 3p2 − 1. Nilai p = ....
54. Adanya perjanjian perdagangan bebas
1 sebagaimana dikemukakan dalam bacaan di atas
(A) berarti ekspor ke India oleh negara-negara ASEAN
5
1 dan sebaliknya tidak dikenai tarif impor.
(B)
4 SEBAB
1
(C)
3 Tarif impor merupakan hambatan dalam
1 perdagangan internasional.
(D)
2
2 55. Bila nilai rupiah terapresiasi terhadap rupee,
(E) ekspor Indonesia ke India meningkat.
3
SEBAB

Kenaikan ekspor Indonesia ke India dapat


Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 52 sampai mendorong neraca perdagangan Indonesia menjadi
nomor 55. surplus. Bila neraca perdagangan surplus, neraca
pembayarannya juga surplus.
52. Perhimpunan negara-negara yang disebut dalam
bacaan di atas menjalin kerja sama di semua
bidang.

SEBAB

Perhimpunan tersebut berwenang campur tangan


menyelesaikan permasalahan negara-negara
anggotanya.

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 636
Tahun 2013, ekspor tekstil dan produk tekstil (TPT) Jabar diprediksi akan tetap tumbuh. Krisis keuangan di Eropa
dan Amerika Serikat, yang merupakan pasar tradisional untuk ekspor TPT, dinilai tidak akan memberi tekanan
signifikan terhadap angka ekspor. Informasi yang didapat menunjukkan bahwa pesanan-pesanan ekspor ke Eropa
maupun Amerika Serikat sejauh ini tidak terganggu karena negara-negara tujuan ekspor ke Eropa kebetulan bukan
negara yang sedang terkena krisis. Umumnya, produk TPT Jabar masuk Eropa lewat Belgia dan Jerman.
Masih kuatnya kinerja ekspor TPT Jabar juga ditunjukkan oleh angka ekspor 2011 yang mencapai 6,1 juta dolar AS
(26,42% dari total ekspor nonmigas Jabar), dengan volume sebesar 966.462 ton (15,74%) dari total volume ekspor Jabar.
Secara keseluruhan, kinerja Industri TPT Jabar masih kuat, apalagi mengingat sebanyak 57% industri TPT nasional
terdapat di Jabar. Saat ini ada 1.003 unit perusahaan TPT yang beroperasi di Jabar. Angka tersebut diyakini akan terus
bertambah karena setiap tahun selalu ada investasi baru industri TPT. Pada tahun 2010 terdapat 713 unit usaha baru
TPT yang buka, dengan nilai investasi sebesar Rp56,10 triliun dan tenaga kerja yang diserap 127.780 orang.
Jabar memiliki daya tarik investasi yang masih tinggi untuk TPT. Terbukti setiap tahun selalu ada investor
internasional yang menanamkan modalnya di Jabar dalam industri TPT. Pengusaha dari negara China dalam jumlah
yang cukup banyak siap merelokasikan pabriknya ke Jabar. Beberapa pengusaha dari Korea Selatan dan Filipina juga
kabarnya akan melakukan hal yang sama. Alasan utama mereka memindahkan pabriknya ke Jabar adalah upah pekerja
di negara-negara mereka saat ini dinilai sudah terlalu tinggi. Selain itu, keterbatasan energi di negara asalnya juga
menjadi alasan relokasi pabrik ke Jabar.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 56 . 59. Salah satu negara di Eropa yang disebut pada
alinea satu, pada masa Perang Dunia I berhasil
56. Dengan asumsi bahwa pertumbuhan industri TPT menciptakan kapal perang yang mampu
bersifat linier, diperkirakan pada tahun 2016 akan menembakkan torpedo yang ditujukan ke kapal
terdapat industri TPT di Jabar sebanyak ... dagang Inggris.
(A) 713 unit TPT. SEBAB
(B) 856 unit TPT.
Kapal laut Inggris Lusitania ditenggelamkan oleh
(C) 1003 unit TPT. kapal perang negara tersebut, U-boat, pada tahun
(D) 1148 unit TPT. 1915.
(E) 1293 unit TPT. 60. Konsep aglomerasi yang disampaikan dalam
bacaan di atas dibuktikan dengan berkumpulnya
57% industri tekstil di Jawa Barat.

Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 57 sampai SEBAB


nomor 60.
Terjadi hubungan saling tergantung dan saling
57. Menurut bacaan di atas, investasi tekstil dilakukan membutuhkan di antara industri tekstil mendorong
oleh para pengusaha dari China, Korea Selatan, terbentuknya aglomerasi.
dan Filipina ke Jawa Barat.

SEBAB

Jawa Barat merupakan provinsi dengan banyak


tenaga kerja yang terserap di industri tekstil.
58. Perubahan kurs/nilai tukar rupiah terhadap US$
dari Rp9.500,00 menjadi Rp10.000,00 dapat
meningkatkan ekspor TPT Jawa Barat.

SEBAB

Terjadinya depresiasi kurs rupiah terhadap US$


berarti harga produk Indonesia menjadi lebih
murah bagi masyarakat negara-negara lain.

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 10 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN IPS
• Ekonomi
• Sejarah
• Geografi
• IPS Terpadu

637

Universitas Indonesia
2013
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 12 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

637 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 637
MATA UJIAN : Ekonomi, Sejarah, Geografi, dan IPS Terpadu
TANGGAL UJIAN : 30 JUNI 2013
WAKTU : 60 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 15


Mata Ujian SEJARAH nomor 16 sampai nomor 30
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 31 sampai nomor 45
Mata Ujian IPS TERPADU nomor 46 sampai nomor 60

EKONOMI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 3. Faktor yang menyebabkan pergeseran kurva
nomor 9. penawaran ke kiri adalah ...

1. Masyarakat Papua menerima lembaran uang kertas (A) penurunan harga barang yang bersangkutan.
Rp100.000,00 sebagai nilai tukar yang berlaku. (B) penurunan harga bahan baku.
Komoditas lembaran uang tersebut dikenal sebagai
... (C) kemajuan teknologi produksi.
(D) penurunan tingkat bunga bank.
(A) uang komoditas.
(E) peningkatan upah tenaga kerja.
(B) uang fiat.
4. Diketahui fungsi penawaran 5P = 220 − Qd dan
(C) nilai intrinsik.
fungsi permintaan 3P = Qs + 20. Dari kedua
(D) near money. fungsi tersebut, harga dan kuantitas pada kondisi
(E) store of value. keseimbangan ialah ....

2. (A) P = 10 dan Q = 170


(B) P = 10 dan Q = 10
(C) P = 15 dan Q = 25
(D) P = 20 dan Q = 110
(E) P = 30 dan Q = 70
5. Harga kemeja merek TATA di Pusat Perdagangan
ITC Cempaka Mas bulan Februari 2013 mengalami
Production Possibility Frontier dari Negara Tanah penurunan dari Rp120.000,00 menjadi Rp90.000,00
Baru adalah seperti yang ditunjukkan di atas. Jika per unit, sehingga jumlah permintaan naik dari 40
perekonomian Negara Tanah Baru berada pada unit menjadi 60 unit. Koefisien elastisitas
titik B, dapat dikatakan bahwa ... permintaan terhadap kemeja TATA adalah ....

(A) sumber daya telah digunakan secara efisien dan (A) −4 (D) −1
tenaga kerja telah dipekerjakan secara penuh.
(B) −3 (E) −0, 5
(B) terdapat sejumlah pengangguran.
(C) −2
(C) terdapat inefisiensi karena terlalu sedikit baju
yang diproduksi.
(D) kondisi yang tidak dapat dicapai karena
sumber daya yang kurang.
(E) Negara Tanah Baru lebih baik memproduksi
baju daripada roti.

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 637
6. Bila suatu transaksi mengakibatkan bertambahnya 9. Pada tanggal 1 Juli 2012, Pak Anas membuka usaha
aset dan bertambahnya kewajiban, maka transaksi yang diberi nama Bengkel Summi. Sebagai modal
yang tepat dari pengaruh tersebut adalah ... usaha, Pak Anas menginvestasikan uang
Rp20.000.000,00 untuk menyewa sebuah bangunan.
(A) dibeli persediaan barang dagang Selain itu, Pak Anas juga memperoleh pinjaman
Rp8.500.000,00 dengan pembayaran tunai berupa kredit usaha dari Bank ABC senilai
40%, sisanya dibayar kemudian. Rp30.000.000,00. Oleh Pak Anas, uang pinjaman ini
(B) diterima pendapatan sewa perlengkapan pesta digunakan untuk membeli peralatan bengkel
Rp10.500.000,00 dengan pembayaran tunai senilai Rp25.000.000,00 dan perlengkapan bengkel
50%, sisanya 2 hari kemudian. senilai Rp2.000.000,00. Dari transaksi tersebut, nilai
(C) diterima pendapatan sewa perlengkapan pesta harta (aktiva) Bengkel Summi yang BENAR adalah
Rp8.500.000,00 yang telah dilakukan 7 hari ....
sebelumnya.
(A) Rp20.000,00 (D) Rp35.000,00
(D) diterima tunai pendapatan yang masih harus
diterima Rp2.000.000,00. (B) Rp25.000,00 (E) Rp50.000,00
(E) melakukan prive Rp10.000.000,00. (C) Rp30.000,00

7. Harga pembelian persediaan barang dagang senilai


Rp4.000.000,00, biaya asuransi selama perjalanan
Rp200.000,00, biaya pelabuhan Rp50.000,00, biaya Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 10 sampai
pemrosesan pesanan pembelian senilai nomor 12.
Rp35.000,00, dan biaya gaji petugas perusahaan di
bagian penerimaan Rp15.000,00. Nilai yang akan 10. Sejak Pemerintah mengizinkan perusahaan minyak
dicatat sebagai persediaan adalah .... asing seperti Petronas dan Shell masuk ke Indonesia
untuk menjual BBM, pasar bahan bakar kendaraan
(A) Rp4.000.000,00 bermotor berubah menjadi pasar persaingan
(B) Rp4.200.000,00 sempurna.

(C) Rp4.250.000,00 SEBAB


(D) Rp4.285.000,00
Dalam pasar persaingan sempurna, perusahaan
(E) Rp4.300.000,00 bebas untuk masuk ke pasar dan dalam jangka
8. Untuk mengerem laju inflasi, pemerintah panjang perusahaan tidak memperoleh laba super
mengeluarkan ketetapan menaikkan pajak normal.
penghasilan agar pengeluaran konsumsi 11. Semakin jauh jarak garis Kurva Lorenz dari garis
masyarakat berkurang, sehingga tidak mendorong pemerataan sempurna, semakin tinggi tingkat
kenaikan harga-harga barang. Tindakan ketidakmerataan pendapatannya.
pemerintah ini disebut kebijakan ...
SEBAB
(A) fiskal.
Suatu distribusi pendapatan makin merata jika
(B) diskonto.
nilai koefisien Gini mendekati nol.
(C) pasar terbuka.
12. Elastisitas harga terhadap permintaan pada barang
(D) kredit selektif. normal bernilai positif.
(E) cadangan kas minimum.
SEBAB

Jika harga produk barang normal menjadi lebih


mahal, jumlah barang yang diminta biasanya
menurun.

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 637
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 13 sampai
nomor 15.

13. Penghasilan yang didapatkan para tenaga kerja


Indonesia (TKI) yang bekerja pada perusahaan
otomotif di Jepang akan dimasukkan ke dalam
penghitungan ...

(1) PDB Indonesia.


(2) PDB Jepang.
(3) PNB Jepang.
(4) PNB Indonesia.
14. Kurva Engel suatu barang ...

(1) menunjukkan korelasi berbagai tingkat


pendapatan dengan jumlah barang yang
dikonsumsi.
(2) menunjukkan korelasi positif antara harga dan
jumlah barang inferior yang diminta.
(3) diturunkan dari income-consumption curve
(ICC).
(4) menunjukan korelasi positif antara jumlah
barang yang dikonsumsi dan utilitasnya.
15. Alasan PDB riil sebagai ukuran yang lebih baik
dibandingkan PDB nominal adalah ...

(1) PDB riil tidak terpengaruh perubahan harga.


(2) Semakin tinggi harga, semakin tinggi PDB riil.
(3) PDB riil merefleksikan perubahan jumlah
barang dan jasa yang diproduksi.
(4) PDB nominal menggunakan tahun dasar
dalam mengukur jumlah barang dan jasa yang
diproduksi.

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 637
SEJARAH
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 16 sampai 20. Munculnya Perang Dingin antara Blok Barat
nomor 22. (dipimpin oleh Amerika Serikat) dan Blok Timur
(dipimpin oleh Uni Soviet) pertama kali dipicu oleh
16. Sejak Pemilu 2004, MPR RI praktis tidak lagi peristiwa ...
mempunyai kekuatan politis untuk menentukan
arah pembangunan negara, karena ... (A) terbentuknya Negara Jerman Timur.
(B) serangan Uni Soviet terhadap Budapest tahun
(A) presiden bukan mandataris MPR.
1956.
(B) presiden adalah mandataris MPR. (C) serangan Uni Soviet terhadap Praha 1968.
(C) MPR tidak memilih presiden. (D) konflik Rudal Nuklir di Kuba tahun 1962.
(D) GBHN merupakan Tap MPR. (E) pemberontakan gerilya komunis melawan
(E) DPR menentukan GBHN. pemerintah Yunani 1947.
17. Salah satu warisan teknologi dari masa PD II yang 21. Kolonialisasi Belanda atas wilayah Indonesia
berdampak sangat siginifikan pada persenjataan memunculkan berbagai pengaruh dan perubahan
militer dan komunikasi adalah teknologi ... pada kehidupan masyarakat. Salah satu wujud dari
perubahan sosial adalah ...
(A) nuklir. (D) radio.
(B) transistor. (A) masuknya gaya hidup Barat.
(E) penerbangan.
(C) roket. (B) munculnya kelompok priyayi baru.

18. Pada awal kekuasaannya, Presiden Soeharto telah (C) rakyat tidak memperoleh penghasilan dari
mengambil beberapa kebijakan ekonomi yang tanah garapannya.
sedikit banyak berlawanan dengan kebijakan (D) campur tangan Belanda kepada kerajaan
Presiden Soekarno, antara lain ... semakin besar.
(E) seluruh rakyat mendapat hak untuk
(A) melarang sistem ekonomi sosialis. memperoleh pendidikan.
(B) membuka kembali hubungan dengan 22. Karya sastra berikut ini yang dapat dikatakan
lembaga-lembaga keuangan internasional. mencerminkan aspek perkembangan sejarah sosial
(C) membekukan bank-bank RRC yang beroperasi Indonesia modern adalah ...
di Indonesia.
(D) memutuskan hubungan perdagangan dengan (A) Max Havelaar karangan Multatuli.
RRC. (B) Siti Nurbaja karangan Marah Rusli.
(E) menutup semua kantor dagang negara-negara
(C) Kuli karangan Szekely Lulofs.
blok sosialis.
(D) Sri Sumarah dan Bawuk karangan Umar Kayam.
19. Salah satu pengaruh Revolusi Prancis dalam
pemikiran ideologi politik di Indonesia adalah ... (E) Semua jawaban benar.

(A) dapat mengembangkan industri.


(B) turut memusuhi Inggris sebagaimana
masyarakat koloni di Amerika.
(C) tumbuhnya jiwa kebangsaan sehingga dapat
terbebas dari penjajah yang tiran.
(D) tumbuh suburnya ideologi kapitalis.
(E) menumbuhkan kembali kekuasaan kerajaan
Nusantara yang dulu pernah ada.

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 637
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 23 sampai 27. Perang Dunia II di Eropa dimulai dengan adanya
nomor 28. serangan militer Jerman ke wilayah Danzig,
Polandia, pada tanggal 1 September 1941.
23. Konfrontasi Indonesia-Malaysia yang berlangsung
sejak tahun 1963 hingga 1966, pada awalnya dipicu SEBAB
oleh rencana penggabungan Kerajaan Persekutuan
Tanah Melayu dengan Singapura dan Jerman melaksanakan politik agresi militernya
wilayah-wilayah bekas jajahan Inggris yang ada di berdasarkan doktrin Lebensraum.
Kalimantan ke dalam sebuah negara yang bernama 28. Pada tanggal 3 November 1945, Pemerintah
Malaysia. Indonesia mengeluarkan Maklumat no. X yang
ditandatangani wakil presiden Drs. Moh Hatta.
SEBAB Keluarnya maklumat tersebut menunjukkan bahwa
Negara RI merupakan merupakan Negara
Indonesia keberatan atas bergabungnya Singapura
Demokrasi.
ke dalam Federasi tersebut karena Malaysia
nantinya akan didominasi oleh etnis Cina. SEBAB
24. Pelarangan pemerintahan militer Jepang terhadap
penggunaan bahasa Belanda dan Inggris Dampak Maklumat no. X tersebut adalah partai
merupakan upaya untuk menghilangkan pengaruh politik banyak bermunculan dengan berbagai latar
Barat di kalangan masyarakat Indonesia. belakang ideologi.

SEBAB

Pemerintahan Militer Jepang mengizinkan Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 29 sampai
penggunaan bahasa Indonesia sebagai upaya untuk nomor 30.
menyatukan bangsa Indonesia dalam menghadapi
kekuatan Sekutu. 29. Perpaduan antara kebudayaan lokal dan
kebudayaan Hindu-Buddha di Indonesia terjadi
25. Meski telah memeluk Islam sejak abad ke-15,
karena ...
raja-raja di Gowa dan Tallo, Sulawesi Selatan, tetap
menjalin hubungan erat dengan pedagang Portugis (1) superioritas kebudayaan Hindu-Buddha.
yang Katolik.
(2) masyarakat Indonesia memiliki local genius.
SEBAB (3) tekanan kekuasaan raja-raja Hindu-Buddha di
Indonesia.
Baik raja-raja Gowa dan Tallo maupun Portugis (4) penyebaran Hindu-Buddha menggunakan
tidak merasa menghadapi ancaman bersama yaitu media tradisi yang sudah ada.
kekuasaan kompeni Belanda yang berupaya
memonopoli perdagangan rempah-rempah di 30. Salah satu contoh pengaruh geografi terhadap
Maluku. sejarah peradaban dan kebudayaan dunia adalah
26. Pada tanggal 16 November 1938 dalam Parlemen munculnya peradaban agraris yang berkembang
Belanda, petisi Sutardjo ditolak oleh sebagian besar sangat pesat di kawasan ...
anggota parlemen. Penolakan petisi itu banyak
(1) Cina.
menimbulkan kekecewaan di kalangan kaum
nasionalis. (2) Yunani.
(3) Mesopotamia.
SEBAB
(4) Iberia.
Penolakan petisi Sutardjo mempunyai pengaruh
pada perkembangan hubungan antara Belanda dan
Indonesia.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 637
GEOGRAFI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 31 sampai 34. Menurut model gravitasi yang diadopsi dari ilmu
nomor 34. fisika untuk menggambarkan interaksi ruang,
dapat disimpulkan bahwa ...
31. Sebuah sungai pada peta topografi digambarkan
dengan simbol berupa garis putus-putus. Hal ini (A) Besarnya potensi interaksi berbanding lurus
menandakan bahwa daerah tersebut merupakan dengan jarak kedua daerah yang berinteraksi.
daerah ... (B) Besarnya potensi interaksi hanya ditentukan
oleh jarak kedua daerah yang berinteraksi.
(A) batuan kapur.
(C) Besarnya potensi interaksi tergantung pada
(B) batuan induk. perbedaan jumlah penduduk daerah yang
(C) batuan vulkanis. berinteraksi.
(D) batuan metamorf. (D) Besarnya potensi interaksi tergantung pada
hubungan antarpenduduk daerah yang
(E) batuan beku. berinteraksi.
32. (E) Besarnya potensi interaksi berbanding lurus
dengan jumlah penduduk di kedua daerah
yang berinteraksi.

Berdasarkan data di atas, menurut


Schmidt-Ferguson Kota A tergolong iklim ...
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 35 sampai
(A) ekstrim kering. nomor 37.

(B) kering. 35. Dampak ekonomi merupakan tujuan utama dari


(C) agak kering. pembangunan kegiatan industri.
(D) agak basah. SEBAB
(E) basah.
Kegiatan industri tidak memberikan dampak yang
33. Penentuan batas areal bahaya kebocoran pipa gas berarti terhadap pertahanan keamanan dan budaya
dalam sistem informasi geografis yang paling tepat bangsa.
dilakukan dengan metode ...
36. Kekeringan hidrologis dapat terindikasikan dari
(A) tracking. terganggunya suplai air bersih yang dibutuhkan
(B) scoring. penduduk.
(C) overlaying. SEBAB
(D) super-impose.
Cadangan air tanah yang menyusut tajam
(E) buffering.
mengakibatkan debit sungai menurun.
37. Keberadaan bahan tambang berkaitan erat dengan
morfogenesa bentuk medan suatu daerah.

SEBAB

Cebakan minyak dan gas bumi di Indonesia pada


umumnya dijumpai di wilayah endapan vulkanik
tua zaman tersier.

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 637
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 38 sampai 42. Tugu Monas pada citra resolusi spasial menengah
nomor 45. hanya terlihat seperti titik yang kurang jelas karena
warnanya putih, sama dengan dasarnya. Kunci
38. Pengaruh positif dari penetrasi kota ke desa, yaitu interpretasi yang dapat digunakan untuk
... mengenalinya adalah ...
(1) pengetahuan penduduk desa menjadi lebih (1) rona.
meningkat.
(2) bentuk.
(2) berkembangnya koperasi dan organisasi sosial
(3) tekstur.
di desa.
(3) semakin berkurangnya buta huruf di desa. (4) bayangan.
(4) jumlah penduduk desa semakin banyak 43. Bencana meteorologi di daerah beriklim tropis
sehingga tenaga kerja pertanian semakin yang melanda wilayah sangat luas adalah ...
banyak.
(1) ekspansi gelombang udara panas.
39. Bentuk pemanfaatan sumber daya budaya untuk
tujuan peningkatan ekonomi masyarakat adalah ... (2) badai tornado.
(3) banjir dan tanah longsor yang dipicu hujan
(1) barang (goods). hebat.
(2) atraksi. (4) kekeringan yang diakibatkan oleh kemarau
panjang.
(3) jasa (service).
(4) teknologi. 44. Perbedaan flora dan fauna Indonesia yang dibatasi
oleh garis Wallace dan Weber terjadi terutama
40. Metode mekanik dalam pelestarian lahan akibat pengaruh faktor berikut:
merupakan semua perlakuan fisik mekanis yang
dilakukan terhadap tanah dan pembuatan (1) genetika.
bangunan yang berfungsi untuk ... (2) iklim.
(1) memperbaiki dan memperbesar infiltrasi air ke (3) migrasi.
dalam tanah. (4) geologi.
(2) menampung dan menyalurkan aliran
permukaan dengan kekuatan yang tidak 45. Pemanfaatan sumber daya budaya secara optimal
merusak. untuk tujuan pembangunan ekonomi melalui
(3) memperlambat dan menahan aliran kegiatan pariwisata ditunjukkan oleh masyarakat ...
permukaan.
(1) Toraja dan Yogyakarta.
(4) menciptakan keadaan tanah dan lingkungan
agar mudah ditanami. (2) Manado dan Raja Ampat.
(3) Denpasar dan Solo.
41. Upaya penanggulangan dan pemulihan lahan kritis
pada jenis tanah fluvial dapat dilakukan dengan (4) Kupang dan Padang.
cara ...

(1) membangun tanggul.


(2) membuat sengkedan.
(3) menanam tanaman keras.
(4) membendung sungai.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 637
IPS TERPADU
Penganiayaan sadis dan pembunuhan keji merupakan dua kasus dari kasus-kasus serupa yang dialami tenaga kerja
kita di luar negeri sejak bertahun-tahun lalu. Sudah sering kita dengar bagaimana nasib tenaga kerja wanita kita di
Malaysia, Hong Kong, dan juga di beberapa negara lainnya.
Penderitaan tenaga kerja indonesia (TKI) sebenarnya sudah dialami sejak lama. Hal ini sungguh ironis, karena
sesungguhnya para TKI telah memberikan kontribusi devisa bagi negara yang tidak sedikit. Menurut Bank Indonesia,
devisa yang masuk dari sekitar 5,5 juta TKI yang bekerja di luar negeri pada akhir tahun 2009 diperkirakan mencapai
Rp82 triliun. Jumlah tersebut tidak termasuk gaji yang dibawa langsung saat pulang maupun yang dititipkan kerabat
yang pulang ke tanah air.
Kontribusi TKI terhadap perekonomian nasional tidak kalah dengan sektor migas yang selama ini menjadi andalan
utama. Sungguh menyedihkan, sumbangan itu terkesan terabaikan oleh penyelenggara negara dan pemerintahan
selama ini.
Kesalahan terletak bukan pada TKI kita, juga bukan pemerintah negara penerima TKI. Namun, kesalahan ada pada
sistem kita. Memberi kepercayaan sepenuhnya kepada PJTKI untuk mengelola TKI, sejak awal hingga sampai di tujuan,
sungguh tidak bijaksana. Kita tak perlu malu untuk belajar dari Filipina, salah satu negara pengirim tenaga kerja
terbesar di dunia. Untuk mendapatkan seorang pembantu rumah tangga asal Filipina, keluarga Arab Saudi harus
mengantre panjang di Kedutaan Besar atau Konsulat Filipina.
Ini menunjukkan bahwa seluruh permintaan tenaga kerja harus melalui permohonan ke kedutaan atau
kantor-kantor perwakilan negara Filipina, sehingga seluruh tenaga kerja yang terserap terdata dan terawasi dengan
baik oleh pemerintah Filipina. Selain itu, pemerintah Filipina membekali mereka dengan keterampilan yang memadai
yang sesuai dengan bidangnya, termasuk pemahaman bahasa sebagai alat komunikasi utama. Tak heran jika gaji tenaga
kerja Filipina jauh lebih mahal dari TKI. Sulitnya mendapatkan tenaga kerja dari Filipina itulah yang menyebabkan
banyak keluarga Arab Saudi yang kemudian berpaling kepada TKI, yang relatif lebih mudah.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 48 sampai
nomor 47. nomor 49.

46. Gaji yang diterima para TKI dalam bacaan di atas 48. Permintaan terhadap tenaga kerja, misalnya TKI,
bagi Indonesia akan memengaruhi besarnya ... sebagai faktor produksi secara umum dapat
dianggap sebagai permintaan turunan.
(A) Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara
(APBN). SEBAB
(B) Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah
(APBD) provinsi asal TKI yang bersangkutan. Jumlah tenaga kerja yang diminta pada dasarnya
tergantung pada permintaan terhadap output.
(C) Produk Domestik Bruto (PDB).
(D) Produk Nasional Bruto (PNB). 49. Pada era 1980-an, negara mulai melihat manfaat
strategis pengiriman TKI ke luar negeri.
(E) Neraca Perdagangan.
SEBAB
47. Misalkan devisa yang masuk dari TKI pada tahun
2012 adalah Rp103 triliun. Jika devisa dari sektor Negara menganggap pengiriman TKI ke luar negeri
ini diasumsikan mengikuti suatu barisan sebagai sebuah jawaban atas absennya negara
aritmatika, pemasukan devisa dari TKI pada tahun dalam menyediakan lapangan kerja.
2013 adalah ...

(A) Rp105 triliun.


(B) Rp107 triliun.
(C) Rp110 triliun.
(D) Rp125 triliun.
(E) Rp130 triliun.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 637
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 50 .

50. Walaupun banyak TKI kita di Malaysia mengalami


penganiayaan, jumlah TKI terbanyak ada di
Malaysia. Hingga tahun 2012, jumlah TKI yang
terbanyak di Malaysia berjumlah 1,9 juta orang,
disusul oleh Arab Saudi 1,1 juta orang. Berikut
merupakan alasan yang paling mungkin mengapa
kebanyakan TKI berada di Malaysia.

(1) Bahasa dan ras.


(2) Jarak dari Indonesia.
(3) Kondisi geografis.
(4) Upah tenaga kerja.

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 637
Indonesia bukan negara penghasil komoditas jagung terbesar di dunia. Pasar jagung dikuasai oleh dua negara
adikuasa, Amerika Serikat dan China. AS mengolah 79,3 juta hektar lahan untuk tanaman jagung. China menanam
jagung di atas lahan seluas 74,3 juta hektar.
Dalam kurun waktu lima tahun terakhir, sekitar 60 persen dari total 786 juta ton produksi jagung dunia dihasilkan
oleh AS dan China. Dalam periode yang sama, ekspor jagung AS rata-rata mencapai 52 juta ton per tahun. Ekspor
jagung di AS sudah dimulai tahun 1989−1990. China pun sudah mengalami ekspor jagung yang tinggi tahun 2002,
dengan volume mencapai 15,2 juta ton. Kedua negara ini juga mampu memanfaatkan jagung untuk keperluan industri
pakan ternak dan pengembangan bahan bakar nabati etanol.
Meski produksi jagung Indonesia terus meningkat dalam beberapa tahun terakhir dan ada sedikit ekspor, kita
melakukan impor jagung dalam waktu bersamaan. Pada era 1990-an, produksi jagung Indonesia baru sekitar 8,2 juta
ton. Jumlah itu masih terbatas untuk mencukupi konsumsi langsung di dalam negeri. Baru pada tahun 2000, Indonesia
mengekspor jagung hingga 3 juta ton. Namun, jumlah ekspor itu pun menurun pada tahun-tahun berikutnya.
Data Departemen Pertanian Amerika Serikat (USDA) mencatat, luasan lahan jagung Indonesia dalam lima tahun
terakhir sekitar 7,7 juta hektar. Sempitnya lahan jagung dalam negeri juga diikuti oleh produktivitasnya yang rendah.
China dan AS sudah berbicara produktivitas jagung pada kisaran 8 ton per hektar. Sementara itu, produktivitas jagung
Indonesia hanya sekitar 3,7 ton per hektar.
Setidaknya, ada dua hal yang menjadi penyebab Indonesia tertinggal jauh dalam mengembangkan komoditas
jagung. Pertama, komoditas jagung belum menjadi komoditas utama untuk dikembangkan. Kedua, sistem manajemen
stok jagung kita juga belum tertata.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 51 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 54 sampai
nomor 53. nomor 55.

51. Pada naskah dinyatakan bahwa luas lahan jagung 54. Di pasar internasional, dalam industri komoditas
di Indonesia tercatat hanya 7,7 juta hektar. seperti yang disebut dalam bacaan di atas, dapat
Tanaman yang memungkinkan untuk dilakukan dikatakan bahwa rasio konsentrasi 2 adalah 60
tumpang sari dengan jagung adalah ... (CR2 = 60).

(A) padi. SEBAB


(B) kentang.
Walaupun dalam suatu pasar terdapat banyak
(C) tebu. produsen, bila industri memiliki CR4 > 40, dapat
(D) kacang tanah. dikatakan pasarnya adalah oligopoli.
(E) kembang kol. 55. Dua negara yang disebut pada alinea pertama
terlibat langsung dalam Perang Dunia I.
52. Misal jarak tanam jagung adalah 30 cm, jumlah
benih per lobang adalah 3, dan setiap 1 gram SEBAB
terdapat 60 butir benih jagung. Jumlah benih
jagung yang dibutuhkan untuk lahan jagung Kedua negara tersebut terlibat sejak awal Perang
berbentuk persegi dengan luas 9 hektar adalah ... Dunia I dengan tujuan memperluas pengaruh
kekuasaannya.
(A) 45.000 gram. (D) 50.700 gram.
(B) 48.500 gram. (E) 60.000 gram.
(C) 50.100 gram.
53. Perbandingan produksi jagung Indonesia dengan
Amerika Serikat dalam kurun waktu lima tahun
terakhir adalah ....

(A) 4,00% (D) 10,10%


(B) 4,49% (E) 46,25%
(C) 9,71%

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 637
Di tengah kondisi terpuruk, PT Dirgantara Indonesia (PTDI) menggarap lebih dari 40 pesanan perakitan pesawat
dan helikopter untuk menyehatkan kondisi perusahaan yang pernah berjaya pada tahun 1980-an itu. Diam-diam PTDI
juga menyiapkan pesawat transpor, N-219, yang diharapkan dapat mengisi kebutuhan pasar dunia akan pesawat
angkut sejenis.
Pesawat N-219 adalah pesawat jenis short take-off and landing yang dapat beroperasi di landasan pendek, seperti di
kawasan timur Indonesia. Pesawat itu punya jarak jelajah sekitar 1.000 kilometer dengan kecepatan 150 knot yang cocok
melayani rute perintis. Pesawat N-219 berukuran lebih kecil dari CASA 212-200 dengan daya angkut 19 penumpang.
Ukurannya lebih kurang seperti Twin Otter yang di dunia akan segera berakhir masa operasinya dan juga berpotensi
mengisi pasar yang dikuasai Cessna Caravan. N-219 sudah lolos uji tes terowongan angin (wind tunnel).
Sebagai langkah lanjut, PTDI pun menyiapkan tiga prototipe. Kebutuhan dana bagi pembangunan tersebut
mencapai 45 juta dollar AS (sekitar Rp433 miliar). Seandainya dukungan penuh diperoleh, N-219 bisa siap dalam waktu
empat tahun sejak 2013. Namun, biaya tersebut akan tertutup, bahkan meraup untung jika N-219 yang harga jualnya
sekitar 4 juta dollar AS per unit (sebagai bandingan, harga CASA 212 adalah 7 juta dollar AS per unit) mampu mengisi
kebutuhan pasar lokal, regional, dan dunia akan pesawat sejenis Twin Otter yang akan segera pensiun dalam beberapa
tahun mendatang. Dalam hitungan kasar, sekitar 90 unit Twin Otter itu senilai dengan 360 juta dollar AS pesawat N-219
dalam jumlah yang sama. Belum lagi kebutuhan akan pesawat Caravan dan tipe Twin Otter buatan China, YS-5.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 56 sampai 58. Dalam naskah di atas disebutkan jenis pesawat
nomor 59. yang akan diproduksi oleh PTDI. Pada masa Orde
Baru, PTDI pernah bekerja sama untuk
56. Nama negara asal perusahaan yang diajak kerja mengembangkan jenis pesawat yang oleh Presiden
sama oleh PTDI dalam membuat pesawat jenis Soeharto diberi nama Tetuko dengan jenis CN-235.
CN-235 adalah ... Perusahaan yang diajak kerja sama untuk membuat
pesawat tersebut adalah ...
(A) Amerika Serikat.
(B) Inggris. (A) Boeing. (D) Air Bus.
(C) Perancis. (B) McDonald. (E) Fokker.
(D) Spanyol. (C) CASA.
(E) Belanda. 59. Di pasar domestik, PTDI sebagai monopolis dalam
industri pesawat terbang mempunyai kurva
57. Jika diasumsikan bahwa pesawat Twin Otter yang
permintaan yang ...
akan digantikan posisinya oleh pesawat N-219
terdistribusi pada area lokal (A), regional (B) dan (A) horizontal, berbeda dengan kurva permintaan
dunia (C) memenuhi sistem persamaan linier pasar.
berikut:
(B) cenderung elastis, berbeda dengan kurva
2A + B + C = 110 permintaan pasar.
1
3A+2B − C = 100 (C) cenderung elastis, sama dengan kurva
2
A+ 3B − C = 70 permintaan pasar.
(D) cenderung inelastis, berbeda dengan kurva
permintaan pasar.
Banyaknya pesawat N-219 yang dapat dijual di
(E) cenderung inelastis, sama dengan kurva
pasar lokal adalah ....
permintaan pasar.
(A) 20 (D) 45
(B) 30 (E) 50
(C) 40

c Universitas Indonesia
Halaman 11 dari 12 halaman
Kode Naskah Soal: 637
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 60 .

60. PTDI merupakan industri yang memproduksi


pesawat terbang kecil tipe N-219 dan CASA
212-200. Tipe pesawat ini cocok untuk melayani
wilayah perkotaan yang padat.

SEBAB

Wilayah perkotaan yang padat membutuhkan


sarana transportasi yang mampu menembus
kemacetan, seperti pesawat kecil.

c Universitas Indonesia
Halaman 12 dari 12 halaman
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA

SIMAK UI
KEMAMPUAN IPS
• Ekonomi
• Sejarah
• Geografi
• IPS Terpadu

638

Universitas Indonesia
2013
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
dulu, jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat yang disediakan.
pada naskah soal.
Naskah soal ini terdiri dari 10 halaman.
8. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
2. Tulislah nomor peserta Anda pada lembar jawaban menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
di tempat yang disediakan. ini dan jangan pernah menggunakan lembar
3. Tulislah kode naskah soal ini, pada lembar jawaban jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
di tempat yang disediakan. Kode naskah soal ini: tidak dapat terbaca.

638 9. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya


4. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
menjelaskan cara menjawab soal. diujikan kepada siapapun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap
soal, karena setiap jawaban yang salah akan
mengakibatkan pengurangan nilai (penilaian: benar 10. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk
+4, kosong 0, salah -1). di tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
6. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban.
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal 11. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor,
terjawab. tidak basah, tidak terlipat, dan tidak sobek.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar
Kode Naskah Soal: 638
MATA UJIAN : Ekonomi, Sejarah, Geografi, dan IPS Terpadu
TANGGAL UJIAN : 30 JUNI 2013
WAKTU : 60 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 15


Mata Ujian SEJARAH nomor 16 sampai nomor 30
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 31 sampai nomor 45
Mata Ujian IPS TERPADU nomor 46 sampai nomor 60

EKONOMI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 3. Seseorang mempunyai penghasilan bersih
nomor 9. Rp67.592.000,00 dan pendapatan tidak kena pajak
Rp2.592.000,00
1. Hasil dari perhitungan nilai Produk Nasional Neto Tarif pajak terhadap penghasilan:
dikurangi pajak tidak langsung, kemudian • sampai dengan Rp25.000.000,00 = 10%;
ditambah subsidi merupakan nilai dari ... • di atas Rp25.000.000,00 s.d. Rp50.000.000,00 =
15%;
(A) Pendapatan Personal. • di atas Rp50.000.000,00 = 30%.
(B) Pendapatan Nasional. Dari data tersebut besarnya pajak yang terutang
(C) Pendapatan Personal Disposabel. adalah ...
(D) Produk Domestik Bruto. (A) Rp10.750.000,00
(E) Produk Nasional Bruto. (B) Rp11.527.000,00
2. Diketahui fungsi penawaran 5P = 220 − Qd dan (C) Rp19.500.000,00
fungsi permintaan 3P = Qs + 20. Dari kedua (D) Rp20.277.000,00
fungsi tersebut, harga dan kuantitas pada kondisi
keseimbangan ialah .... (E) Rp20.455.200,00
4. Dalam mencari alternatif pengganti suatu barang,
(A) P = 10 dan Q = 170
misalnya barang A dengan barang B, hendaknya
(B) P = 10 dan Q = 10 keduanya bersifat saling menggantikan (substitusi).
(C) P = 15 dan Q = 25 Hal tersebut terjadi jika ...
(D) P = 20 dan Q = 110 (A) elastisitas silang = 0.
(E) P = 30 dan Q = 70 (B) elastisitas silang bersifat positif.
(C) elastisitas silang bersifat negatif.
(D) harga barang A yang naik akan menurunkan
pembelian barang B.
(E) harga barang B yang turun akan menaikkan
pembelian barang A.

c Universitas Indonesia
Halaman 1 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 638
5. Donita mencatat transaksi pembayaran iuran 9. Pada tanggal 1 Juli 2012, Pak Anas membuka usaha
kebersihan sebesar Rp190.000,00 dengan mendebet yang diberi nama Bengkel Summi. Sebagai modal
beban listrik dan mengkredit kas Rp150.000,00. usaha, Pak Anas menginvestasikan uang
Jurnal koreksi yang harus dibuat adalah ... Rp20.000.000,00 untuk menyewa sebuah bangunan.
Selain itu, Pak Anas juga memperoleh pinjaman
(A) (dr) beban kebersihan Rp190.000,00 dan (cr) berupa kredit usaha dari Bank ABC senilai
beban listrik Rp190.000,00. Rp30.000.000,00. Oleh Pak Anas, uang pinjaman ini
(B) (dr) beban listrik Rp190.000,00 dan (cr) beban digunakan untuk membeli peralatan bengkel
kebersihan Rp190.000,00. senilai Rp25.000.000,00 dan perlengkapan bengkel
(C) (dr) beban kebersihan Rp190.000,00, (cr) senilai Rp2.000.000,00. Dari transaksi tersebut, nilai
kas Rp150.000,00, serta (cr) beban listrik harta (aktiva) Bengkel Summi yang BENAR adalah
Rp40.000,00. ....
(D) (dr) beban listrik Rp190.000,00, (cr) beban (A) Rp20.000,00 (D) Rp35.000,00
kebersihan Rp150.000,00, serta (cr) kas
Rp40.000,00. (B) Rp25.000,00 (E) Rp50.000,00
(E) (dr) beban kebersihan Rp190.000,00, (cr) beban (C) Rp30.000,00
listrik Rp150.000,00, serta (cr) kas Rp40.000,00.
6. Jika diketahui aset lancar Rp10.500.000,00; aset
tetap Rp22.500.000,00; akumulasi depresiasi Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 10 sampai
Rp1.500.000,00; modal awal Rp25.000.000,00; prive nomor 12.
Rp2.000.000,00; pendapatan Rp5.000.000,00; beban
Rp2.000.000,00 10. Marginal propensity to consume (MPC) tidak pernah
Kewajiban dalam neraca adalah .... bernilai negatif.

(A) Rp1.000.000,00 SEBAB


(B) Rp2.000.000,00 Besarnya MPC menentukan kemiringan kurva
(C) Rp3.500.000,00 konsumsi.
(D) Rp5.500.000,00 11. Jika seluruh bagian kurva indiferensi A berada di
(E) Rp7.000.000,00 sebelah kanan atas kurva indiferensi B, tingkat
kepuasan yang digambarkan oleh kurva A lebih
7. Pada tingkat pendapatan Rp500.000,00 besarnya rendah daripada kepuasan yang digambarkan oleh
konsumsi Rp400.000,00; dan pada tingkat kurva B.
pendapatan Rp1.000.000,00 besarnya konsumsi
Rp600.000,00. Besarnya kecenderungan masyarakat SEBAB
untuk menabung (MPS) adalah ....
Kurva indiferensi berbentuk menurun dari kiri atas
(A) 0,60 (D) 0,25 ke kanan bawah (downward sloping) dan cembung
terhadap titik origin (convex to origin).
(B) 0,50 (E) 0,15
(C) 0,40 12. Pada pasar persaingan monopolistik dan pasar
monopoli terdapat persaingan harga.
8.
SEBAB
Sebuah perusahaan yang beroperasi di pasar
Jenis barang yang diperjualbelikan pada pasar
persaingan sempurna memiliki biaya produksi
persaingan monopolistik dan pasar monopoli
seperti pada tabel di atas.
memiliki ciri khas yang tidak saling membedakan.
Jika harga pasar adalah 13, marginal revenue dari
perusahaan tersebut adalah ....

(A) 40 (D) 16
(B) 27 (E) 13
(C) 25

c Universitas Indonesia
Halaman 2 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 638
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 13 sampai
nomor 15.

13. Kurva penawaran mobil merek Honda akan


bergeser ke kanan bila ...

(1) harga mobil Honda naik.


(2) harga baja turun.
(3) harga mobil Toyota naik.
(4) teknologi produksi meningkat.
14. Alasan PDB riil sebagai ukuran yang lebih baik
dibandingkan PDB nominal adalah ...

(1) PDB riil tidak terpengaruh perubahan harga.


(2) Semakin tinggi harga, semakin tinggi PDB riil.
(3) PDB riil merefleksikan perubahan jumlah
barang dan jasa yang diproduksi.
(4) PDB nominal menggunakan tahun dasar
dalam mengukur jumlah barang dan jasa yang
diproduksi.
15. Pernyataan di bawah ini yang tepat menjelaskan
konsep elastisitas permintaan adalah ...

(1) Bila harga turun 10% dan permintaan naik


menjadi 20%, koefisien elastisitas permintaan
barang tersebut = 1.
(2) Semakin datar kurva, maka semakin elastis
permintaan suatu barang.
(3) Perubahan harga sedikit saja menyebabkan
perubahan jumlah barang tak terhingga,
sehingga nilai elastisitasnya uniter.
(4) Berapa pun kenaikan harga suatu barang dan
orang akan membeli barang tersebut, barang
tersebut bersifat inelastis sempurna.

c Universitas Indonesia
Halaman 3 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 638
SEJARAH
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 16 sampai 20. Salah satu warisan teknologi dari masa PD II yang
nomor 25. berdampak sangat siginifikan pada persenjataan
militer dan komunikasi adalah teknologi ...
16. Perlawanan rakyat terhadap penjajahan Belanda di
Indonesia pada abad ke-19 lazim disebut sebagai (A) nuklir. (D) radio.
gerakan protonasionalisme dengan ciri-ciri sebagai
(B) transistor. (E) penerbangan.
berikut, KECUALI ...
(C) roket.
(A) meluasnya rasa kebangsaan di kalangan pelaku 21. Pada masa pendudukan Jepang dibentuk
perlawanan. organisasi pemuda yang membantu tugas-tugas
(B) merupakan gerakan sosial agraris. kepolisian, seperti penjagaan lalu lintas dan
(C) dilandasi paham keagamaan. pengamanan desa. Organisasi tersebut adalah ...

(D) menampilkan tokoh kharismatik. (A) Peta.


(E) tidak efektif dan mudah dikalahkan lawan. (B) Keibodan.
17. Sejak Pemilu 2004, MPR RI praktis tidak lagi (C) Fujinkai.
mempunyai kekuatan politis untuk menentukan (D) Seinendan.
arah pembangunan negara, karena ...
(E) Heiho.
(A) presiden bukan mandataris MPR. 22. Gorbachev dalam memimpin Sovyet melaksanakan
(B) presiden adalah mandataris MPR. perubahan besar yang dicanangkan lewat gagasan
(C) MPR tidak memilih presiden. Perestroika dan Glasnost. Perestroika dalam bidang
politik diwujudkan dalam ...
(D) GBHN merupakan Tap MPR.
(E) DPR menentukan GBHN. (A) dilakukannya restrukturisasi.
18. Berikut ini hasil seni sastra yang mendapatkan (B) pelaksanaan kebijakan ekonomi bebas dan
pengaruh Islam sebagai hasil interaksi antara pasar bebas.
kebudayan Indonesia dan Islam ketika pengaruh (C) pengurangan kekuasaan ekonomi yang
Islam mulai menyebar di Indonesia, KECUALI ... terpusat.
(D) pembukaan kesempatan yang besar kepada
(A) Suluk. sektor swasta.
(B) Hikayat. (E) dibentuknya undang-undang dasar baru yang
(C) Babad. salah satu isinya melakukan pemilihan umum
secara terbuka.
(D) Primbon.
23. Tujuan utama nasionalisasi De Javasche Bank
(E) Sekaten. menjadi Bank Pemerintah Republik Indonesia (15
19. Medan perang antara Jerman dan Sekutu Desember 1951) adalah ...
(Australia) dalam Perang Dunia I di wilayah Pasifik
ditunjukkan dengan terjadinya pertempuran di (A) agar bisa mencetak dan mengedarkan mata
wilayah ... uang sendiri.
(B) mampu menetapkan dan mengakomodir
(A) Tasmania. undang-undang perbankan.
(B) Bougenville. (C) menjadi bank sentral.
(C) Papua Nugini bagian Utara. (D) mampu mengawasi peredaran uang di
(D) Hawaii. tengah-tengah masyarakat.
(E) Kepulauan Kaledonia Baru. (E) meningkatkan pertumbuhan ekonomi
nasional.

c Universitas Indonesia
Halaman 4 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 638
24. Yang dimaksud dengan "elite baru" pada masa Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 28 sampai
awal Pergerakan Nasional Indonesia adalah ... nomor 30.

(A) pegawai pamong praja. 28. Pernyataan di bawah ini merupakan bentuk
(B) kelompok pengusaha muslim. kehidupan sosial-ekonomi dan budaya kerajaan
Tarumanegara:
(C) rohaniwan.
(D) kelompok profesional. (1) pondasi ekonominya berasal dari pertanian dan
perdagangan.
(E) priyayi.
(2) memiliki susunan masyarakat yang sudah
25. Pada awal kekuasaannya, Presiden Soeharto telah teratur.
mengambil beberapa kebijakan ekonomi yang (3) dikenalnya huruf Pallawa dan bahasa
sedikit banyak berlawanan dengan kebijakan Sanksekerta.
Presiden Soekarno, antara lain ... (4) bahasa pergaulannya adalah bahasa Nanyang
yang berasal dari Cina.
(A) melarang sistem ekonomi sosialis.
(B) membuka kembali hubungan dengan 29. Pada 1947 Menteri PP dan K, Mr. Suwandi,
lembaga-lembaga keuangan internasional. melakukan upaya-upaya pengembangan bahasa
Indonesia dengan membentuk Komisi Bahasa.
(C) membekukan bank-bank RRC yang beroperasi Tugas dari Komisi Bahasa tersebut adalah ...
di Indonesia.
(D) memutuskan hubungan perdagangan dengan (1) menetapkan ejaan bahasa Indonesia.
RRC.
(2) menetapkan istilah-istilah dalam bahasa
(E) menutup semua kantor dagang negara-negara
Indonesia.
blok sosialis.
(3) menyusun kamus baru atau menyempurnakan
kamus yang telah ada dalam bahasa Indonesia
untuk keperluan pelajaran bahasa Indonesia di
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 26 sampai sekolah.
nomor 27. (4) menetapkan bahasa Indonesia sebagai bahasa
resmi pemerintahan.
26. Selepas Pemilu 1955 banyak terjadi pergolakan di 30. Untuk masalah Irian Barat, Belanda tidak beritikad
beberapa daerah yang dipelopori oleh para perwira baik untuk menyelesaikannya secara baik-baik
TNI Angkatan Darat. dengan pihak Indonesia. Hal itu terbukti dari
tindakan Belanda sebagai berikut:
SEBAB
(1) membentuk New Guinea Raad.
Mereka kecewa terhadap kebijakan Presiden
Soekarno yang dinilai tidak memerhatikan (2) mengadakan Act of free choice.
pembangunan luar Jawa dan cenderung lebih (3) memasukan Irian Barat kedalam South Pasific
menguntungkan Partai Komunis Indonesia (PKI). Commission.
27. Kedatangan orang-orang Eropa yang pertama di (4) membentuk United Nations Temporary Executive
kawasan Asia Tenggara pada abad XVI dipandang Authority United.
sebagai titik penting perkembangan sejarah
kawasan ini.

SEBAB

Kedatangan orang-orang Belanda yang pertama


memiliki dampak yang besar terhadap bangsa
Indonesia.

c Universitas Indonesia
Halaman 5 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 638
GEOGRAFI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 31 sampai 35. Penduduk wilayah pesisir memiliki cara hidup
nomor 35. yang berbeda dengan penduduk di pegunungan.
Mata pencaharian mereka berbeda, demikian juga
31. Sebuah sungai pada peta topografi digambarkan cara mereka berpakaian. Sumber daya yang
dengan simbol berupa garis putus-putus. Hal ini menjadi pendukung kehidupan mereka pun
menandakan bahwa daerah tersebut merupakan berbeda. Bentuk analisis yang dilakukan untuk
daerah ... mengkaji perbedaan suatu tempat dalam ilmu
geografi dikenal sebagai ...
(A) batuan kapur.
(B) batuan induk. (A) analisis keruangan.
(C) batuan vulkanis. (B) analisis kewilayahan.
(D) batuan metamorf. (C) analisis kelingkungan.
(E) batuan beku. (D) analisis tematik.
32. Potensi air tanah tawar dan bersih di daerah pesisir (E) analisis ekosistem.
dapat dijumpai di wilayah yang karakteristik fisik
wilayahnya berupa ...

(A) dataran endapan marine yang ditumbuhi Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 36 sampai
mangrove. nomor 41.
(B) dataran endapan fluvial di sekitar muara sungai
36. Garis tepi peta harus dibuat agar memudahkan
yang berlumpur.
pengukuran skala peta.
(C) dataran endapan alluvial yang luas dan
terpengaruh pasang surut. SEBAB
(D) dataran endapan pantai yang berhumus tebal.
Garis tepi digunakan untuk membatasi skala peta.
(E) dataran endapan vulkanik di sekitar pantai
yang landai. 37. Lumut hanya dapat tumbuh dan berkembang pada
suhu yang tinggi.
33. Tanaman sayur-sayuran dan tumbuhan berdaun
jarum paling cocok ditanam di wilayah ketinggian SEBAB
...
Wilayah ketinggian di atas 2500 m tidak ditemukan
(A) kurang 700 m dpl. tumbuhan budi daya.
(B) 700 – 1500 m dpl. 38. Pengambilan keputusan perencanaan
(C) 1500 – 2500 m dpl. pembangunan di wilayah perkotaan lebih rumit
(D) 2500 – 4000 m dpl. daripada di perdesaan.
(E) lebih dari 4000 m dpl. SEBAB
34. Penentuan batas areal bahaya kebocoran pipa gas
Penduduk kota memiliki karakteristik yang
dalam sistem informasi geografis yang paling tepat
heterogen.
dilakukan dengan metode ...
39. Kawasan Asia Tenggara dikenal sebagai daerah
(A) tracking. tropis yang beriklim panas, curah hujan relatif
(B) scoring. tinggi, dan dilalui angin muson.
(C) overlaying. SEBAB
(D) super-impose.
Angin muson bertiup dari barat laut Asia Tenggara
(E) buffering.
ke timur laut pada bulan April−Oktober, kemudian
pada bulan Oktober−April berbalik arah.

c Universitas Indonesia
Halaman 6 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 638
40. Jakarta adalah daerah tujuan wisata karena 44. Perbedaan flora dan fauna Indonesia yang dibatasi
memiliki berbagai hotel, ruang terbuka, dan oleh garis Wallace dan Weber terjadi terutama
gedung pertemuan yang dapat menjadi lokasi akibat pengaruh faktor berikut:
perhelatan akbar.
(1) genetika.
SEBAB (2) iklim.
Usaha penyewaan hotel, ruang terbuka, dan (3) migrasi.
gedung pertemuan merupakan bagian dari industri (4) geologi.
pariwisata yang memberikan nilai tambah pada
potensi yang dimiliki oleh suatu wilayah. 45. Pola curah hujan di beberapa wilayah Indonesia
menunjukkan tipe equatorial. Karakteristik tipe
41. Derajat keasaman (pH) air tanah dangkal di hujan ini antara lain ...
dataran rendah pantai timur Sumatra yang berupa
rawa-rawa kurang dari 7. (1) hampir sepanjang tahun jumlah curah hujan
merata.
SEBAB (2) curah hujan tinggi pada bulan September
sampai dengan Maret.
Wilayah pantai timur Sumatra memperoleh curah
hujan yang cukup besar dan terdistribusi sepanjang (3) umumnya hujan dengan intensitas tinggi dalam
tahun. waktu singkat.
(4) pada musim pancaroba, curah hujan masih
relatif tinggi.

Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 42 sampai


nomor 45.

42. Adaptasi yang dilakukan penduduk dengan


mendirikan permukiman di atas dataran tanggul
pantai pada prinsipnya dilakukan untuk ...

(1) menghindari bahaya banjir.


(2) menghindari hantaman air pasang.
(3) memperoleh sumber air tawar.
(4) mendapatkan tanah yang subur.
43. Beberapa wilayah di Indonesia memiliki hasil
pertanian yang berkualitas dan melimpah. Namun,
kota-kota di sekitarnya tidak mampu untuk
mengolah hasil pertanian tersebut agar memiliki
nilai tambah dan nilai jual yang tinggi karena ...

(1) kontinuitas ketersediaan bahan baku lebih


utama daripada kualitas.
(2) lokasi industri pertanian harus dekat dengan
pasar.
(3) hasil pertanian masih memiliki volume besar,
berat, dan mudah rusak.
(4) industri pengolahan harus dekat dengan lahan
pertaniannya.

c Universitas Indonesia
Halaman 7 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 638
IPS TERPADU
Dengan tingginya permintaan di pasar domestik, Gabungan Elektronik (Gabel) menargetkan penjualan elektronik
hingga akhir tahun 2013 bisa meningkat 20% dibandingkan dengan realisasi tahun lalu yang hanya mencapai Rp25
triliun. Sampai dengan akhir tahun, penjualan elektronik nasional bisa mencapai Rp30 triliun atau naik 20% dari
realisasi tahun lalu yang mencapai Rp25 triliun. Bertambahnya permintaan elektronik di dalam negeri menjadi salah
satu penyebab pertumbuhan penjualan elektronik.
Menurut Gabel, pencapaian target penjualan tahun ini masih didukung oleh penjualan produk pendingin ruangan
(air conditioner/AC). Target penjualan akan didukung oleh upaya sejumlah produsen elektronik yang akan
memperbesar kapasitas produksi mesin cuci dan lemari es. Penjualan televisi liquid crystal display (LCD) dan
light-emitting diode (LED) juga diprediksi akan mengalami peningkatan, sebagai dampak peralihan penjualan dari
televisi tabung oleh prinsipal elektronik.
Namun demikian, penjualan elektronik pada tahun ini sangat bergantung pada kondisi bisnis di kuartal I-2013.
Pada periode tiga bulan pertama tahun 2013 akan terlihat dampak yang ditimbulkan oleh krisis ekonomi di Eropa dan
Amerika Serikat.
Secara umum, pertumbuhan penjualan elektronik sangat baik dalam beberapa tahun terakhir dengan rata-rata
pertumbuhan 20% setiap tahun. Hingga awal Juni 2012, investasi di sektor elektronik di dalam negeri mencapai Rp1,1
triliun dan menyerap tenaga kerja 3.773 orang. Dengan penambahan pabrik baru oleh beberapa produsen elektronik,
ada penambahan investasi sebesar Rp1,2 triliun. Hingga 2015, diperkirakan ada penambahan 1.500 tenaga kerja karena
beberapa investor akan menanamkan modalnya di sektor elektronik.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 48 sampai
nomor 47. nomor 50.

46. Misalkan pertumbuhan penjualan elektronik 48. Nama benua yang disebut pada alinea ketiga
nasional per tahun adalah konstan. Jangkauan bacaan di atas pada waktu Perang Dunia II terbagi
antarkuartil dari data nilai penjualan elektronik dalam dua kekuatan.
nasional dari tahun 2011 sampai tahun 2015 adalah
... SEBAB

(A) Rp15,0 triliun. Negara-negara utara benua tersebut berbeda


ideologi dengan negara-negara bagian selatan yang
(B) Rp15,5 triliun.
demokratis.
(C) Rp16,7 triliun.
49. Penurunan harga elektronik akan meningkatkan
(D) Rp17,2 triliun. jumlah elektronik yang ingin dibeli konsumen,
(E) Rp17,8 triliun. yang ditunjukkan oleh kurva permintaannya
bergeser ke kanan.
47. Berdasarkan orientasi industrinya, industri
elektronik terbanyak terdapat di ... SEBAB

(A) sekitar Jakarta-Bogor-Tangerang-Bekasi. Penurunan harga elektronik akan menyebabkan


(B) Pulau Batam. terjadinya excess demand.
(C) sekitar Makasar. 50. Industri elektronik sebagaimana disebutkan dalam
(D) sekitar Bandar Lampung. bacaan di atas termasuk ke dalam jenis industri
yang berorientasi pada pasar.
(E) semua benar.
SEBAB

Industri elektronik memiliki ciri: modal sangat


besar, teknologi canggih dan modern, organisasi
teratur, tenaga kerja dalam jumlah banyak dan
terampil, pemasarannya berskala nasional atau
internasional.

c Universitas Indonesia
Halaman 8 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 638
Para petani kelapa sawit di Bengkulu mulai mengeluhkan harga jual buah sawit yang kembali turun pekan ini,
setelah sempat beranjak naik. Pedagang pengumpul pekan ini membeli Rp800,00 per kg, sedangkan sebelumnya
sempat naik Rp830,00 per kg setelah lama terpuruk dengan harga di bawah Rp600,00 per kg.
Kembali turunnya harga buah sawit itu membuat petani kesulitan memenuhi biaya pemeliharaan, seperti membeli
pupuk yang sudah lima bulan tidak dilakukan. Untuk kebun dengan luas dua hektare, bila pemeliharaan dan
pemupukan normal, petani bisa menghasilkan lima ton per bulan, tetapi setelah tidak terawat turun drastis.
Pemeliharaan, panen, dan pemupukan memerlukan biaya di atas Rp5 juta, sedangkan setiap panen saat ini
produksinya kurang dan harga rendah. Hasil jual buah sawit itu tidak mencukupi kebutuhan kebun tersebut, lebih baik
dibelikan bahan pokok untuk kebutuhan hidup keluarga petani.
Saat ini, salah satu perusahaan yang membeli sawit dari petani membeli buah sawit yang berumur di atas lima
tahun seharga Rp1.035,00 per kg. Akan tetapi, harga itu akan turun lagi beberapa hari berikutnya mengingat pengaruh
harga minyak mentah sawit nasional. Harga minyak mentah kelapa sawit lokal saat ini berkisar Rp5.000,00−Rp5.350,00
per kg, turun dari sebelumnya yang mencapai Rp6.500,00 per kg.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 51 sampai 54. Provinsi Bengkulu merupakan salah satu lokasi
nomor 52. yang cocok untuk perkebunan kelapa sawit.

51. Misalkan produksi kebun sawit turun 40% karena SEBAB


tidak ada perawatan. Jika jarak tanam sawit adalah
8 m × 10 m, rata-rata produksi per pohon sawit per Kelapa sawit merupakan tanaman yang tumbuh
bulan adalah ... secara baik pada suhu 24−28 ◦ C, intensitas curah
hujan 0− 1.000 mm per tahun dan lama penyinaran
(A) 12 kg. (D) 17 kg. matahari yang pendek.
(B) 14 kg. (E) 18 kg. 55. Penurunan harga komoditas yang dikemukakan
(C) 15 kg. pada alinea pertama bacaan di atas dapat
menyebabkan harga minyak goreng turun.
52. Kenaikan harga jual komoditas yang dikemukakan
dalam bacaan di atas akan menyebabkan ... SEBAB
(A) kurva permintaannya bergeser ke kiri. Kenaikan harga bahan baku akan menyebabkan
(B) kurva permintaannya bergeser ke kanan. kurva penawaran suatu barang bergeser ke kiri
(C) kurva penawarannya bergeser ke kiri. atas.
(D) kurva penawarannya bergeser ke kanan.
(E) terjadinya pergerakan di sepanjang kurva
permintaan dan/atau kurva penawaran.

Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 53 sampai


nomor 55.

53. Kota yang disebutkan dalam bacaan di atas pernah


menjadi tempat pengasingan Presiden Republik
Indonesia yang pertama pada tahun 1938.

SEBAB

Sebelum diasingkan ke kota tersebut, presiden


pertama RI diasingkan ke Flores pada tahun 1933.

c Universitas Indonesia
Halaman 9 dari 10 halaman
Kode Naskah Soal: 638
Dibandingkan negara-negara Afrika dan Amerika Latin, laju pengurangan penduduk miskin di Indonesia lebih
tinggi. Namun, kesenjangannya juga masih tinggi. Angka kemiskinan Indonesia pada 2004 mencapai 17,9 persen, lalu
turun menjadi 11,9 persen pada Maret 2012 atau setara 29 juta orang. Pemerintah menargetkan angka kemiskinan pada
tahun 2014 tinggal 8 persen. Untuk itu, pemerintah berharap pertumbuhan ekonomi tetap tinggi, seperti pada semester
I-2012 sebesar 6,3 persen. Sebanyak 1 juta lapangan kerja ditargetkan tersedia tiap tahunnya hingga bisa mengurangi
angka kemiskinan dengan signifikan.
Program penanggulangan kemiskinan yang dilakukan pemerintah terbagi dalam empat kluster, yang meliputi
pemberian aneka bantuan tunai, pemberdayaan masyarakat, kredit usaha rakyat, dan penyediaan fasilitas murah.
Selain itu, mobilisasi lembaga-lembaga nonpemerintah dalam penanggulangan kemiskinan perlu lebih digarap. Peran
swasta dalam pengentasan kemiskinan sangat besar. Dana yang disalurkan melalui program tanggung jawab sosial
perusahaan (CSR) bisa mencapai 2−3 kali lebih besar dibandingkan dana penanggulangan kemiskinan dari pemerintah.
Semangat rakyat ini perlu terus dibangkitkan sehingga pengurangan penduduk miskin bisa lebih cepat dilakukan.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 56 sampai Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 59 sampai
nomor 57. nomor 60.

56. Dengan asumsi bahwa pertumbuhan penduduk 59. Meskipun angka kemiskinan di Indonesia sudah
Indonesia sebesar satu persen per tahun, prediksi menurun, kesenjangan antara kelompok miskin
jumlah penduduk Indonesia pada tahun 2014 dan tidak miskin semakin besar. Kesenjangan
sebanyak .... kemiskinan tersebut terjadi karena ...

(A) 243.697.479 (D) 251.081.757 (1) tidak meratanya kualitas sumberdaya manusia.
(B) 246.134.459 (E) 253.592.575 (2) tidak meratanya lapangan pekerjaan.
(C) 248.595.799 (3) tidak meratanya kepadatan penduduk.
57. Kesenjangan antara penduduk miskin dan (4) tidak meratanya persebaran penduduk.
penduduk kaya sebagaimana dikemukakan dalam
60. Maroko merupakan wilayah dari benua yang
bacaan di atas dapat diukur dengan menggunakan
disebut pada alinea pertama yang terletak di pesisir
...
Mediterania dan merupakan wilayah koloni yang
(A) Kurva Phillips. menjadi rebutan dua negara kolonialis, yaitu ....
(B) Kurva Lorenz. (1) Spanyol
(C) Kurva Engel. (2) Portugis
(D) Kurva Keynes. (3) Prancis
(E) Kurva Solow. (4) Inggris

Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 58 .

58. Daya tarik benua yang disebut pada alinea pertama


bacaan di atas bagi bangsa Eropa yang datang ke
wilayah tersebut adalah sumber daya tambang.

SEBAB

Negara-negara di benua tersebut menjadi makmur


oleh kekayaan sumber daya tambang yang dimiliki.

c Universitas Indonesia
Halaman 10 dari 10 halaman
SIMAK UI
2014
Nomor Peserta : ........................................ Nama : ........................................

Universitas Indonesia

KEMAMPUAN DASAR

• Matematika Dasar
• Bahasa Indonesia
• Bahasa Inggris

SIMAK UI
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA
2014
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih dulu, 8. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian yang
jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat pada disediakan dengan cara membulatkan bulatan yang
naskah soal. sesuai A,B,C,D atau E.
Naskah soal ini terdiri dari halaman depan, halaman
petunjuk, Lembar Jawaban Ujian (LJU) dan soal 9. Untuk keperluan coret-mencoret, harap menggunakan
sebanyak 14 halaman. tempat yang kosong pada naskah soal ini dan jangan
pernah menggunakan lembar jawaban karena akan
2. Naskah dan LJU merupakan satu kesatuan. LJU pada mengakibatkan jawaban Anda tidak dapat terbaca.
naskah ini tidak dapat digunakan untuk naskah lain.
10. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya atau
3. Peserta harus melepas LJU dari naskah, seandainya meminta penjelasan mengenai soal-soal yang diujikan
halaman LJU kiri atas rusak atau sobek, pengolah data kepada siapapun, termasuk kepada pengawas ujian.
masih dapat memproses LJU tersebut.
11. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk di
4. Lengkapilah (tulis dan bulatkan) data diri Anda (nama,
tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke tempat
nomor peserta, tanggal lahir) pada LJU di tempat yang
Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban ujian dan
disediakan.
naskah soal dalam keadaan utuh/lengkap.
5. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang
menjelaskan cara menjawab soal. 12. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor dan
tidak basah.
6. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap soal,
karena setiap jawaban yang salah akan mengakibatkan
pengurangan nilai (penilaian: benar +4, kosong 0, salah
-1).
7. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab soal-soal
yang lebih sukar sehingga semua soal terjawab.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar

ii
iii
MATA UJIAN : Matematika Dasar, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris
TANGGAL UJIAN : 22 JUNI 2014
WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 4. Terdapat 2 kotak yang masing-masing berisi bola hitam
nomor 19. dan bola putih, dan banyaknya bola pada kedua kotak
adalah 20. Sebuah bola diambil dari masing-masing
1. Jika f (2) = 3, f 0 (2) = 6, g (2) = 1, g 0 (2) = 4, dan kotak dan peluang bahwa kedua bola berwarna hitam
f (x)g (x) 5
h(x) = , maka h 0 (2) = ... . adalah , dan peluang bahwa kedua bola berwarna
f (x) − g (x) 12
m
putih adalah dengan m dan n adalah bilangan bulat
15 n
(A) positif terkecil yang mungkin. Nilai m + n adalah ... .
4
(B) 6
15 (A) 13 (D) 16
(C) (B) 14 (E) 22
2
(D) 9 (C) 15
(E) 12 5. Sebuah himpunan yang terdiri atas 10 anggota yang
semuanya bilangan bulat mempunyai rata-rata,
2. Misalkan f (x) menunjukkan jumlah angka-angka
median, modus, serta jangkauan yang sama, yaitu 9.
dalam bilangan positif x. Sebagai contoh, f (9) = 9 dan
Hasil kali antara bilangan terkecil dan terbesar yang
f (78) = 7 + 8 = 15. Banyaknya bilangan x yang terdiri
masuk dalam himpunan tersebut adalah ... .
dari 2 angka dan memenuhi ( f ◦ f )(x) = 3 adalah ... .

(A) 3 (D) 9 (A) 90 (D) 136


(B) 4 (B) 112 (E) 162
(E) 10
(C) 7 (C) 126
6. A memilih secara acak 2 bilangan yang berbeda dari
3. Malik dan Ali melakukan permainan lempar anak
{1, 2, 3, 4, 5} dan B secara acak memilih sebuah bilangan
panah. Malik melempar tepat sasaran dengan peluang
dari {1, 2, 3, ..., 10} . Peluang bahwa bilangan B lebih
0,65, sedangkan Ali melempar tepat sasaran dengan
besar dari jumlah 2 bilangan yang dipilih oleh A adalah
peluang 0,45. Malik memenangkan permainan jika
... .
Malik melempar tepat sasaran dan Ali tidak mengenai
sasaran. Sebaliknya, Ali menang jika Ali melempar 1
(A)
tepat sasaran dan Malik tidak mengenai sasaran. 5
Kondisi lainnya adalah permainan seri. Peluang bahwa 1
permainan akan berakhir seri adalah ... . (B)
3
2
(A) 0,4850 (D) 0,2275 (C)
5
(B) 0,2925 (E) 0,1925 1
(D)
(C) 0,2425 2
3
(E)
5

© Universitas Indonesia Halaman 1 dari 14 halaman


· ¸
1 −1 −3 11.
7. Jika A adalah invers dari matriks , maka
3 4 5
· ¸ · ¸
x 1
A = akan menghasilkan nilai x dan y yang
y 3
memenuhi 2x + y = ... .

10
(A) −
3
1
(B) −
3
(C) 1
9
(D)
7
20
(E)
3
1 1 1 Diberikan grafik dari sistem suatu pertidaksamaan
8. Diketahui untuk n > 1, berlaku s n = + + + ...,
2n 3n 4n linear seperti gambar di atas.
maka s 2 + s 3 + s 4 + ... = ... .
Koordinat (x, y) dari titik-titik yang berada pada daerah
yang diarsir memenuhi pertidaksamaan ... .
(A) 1 (D) π2
(B) 2 (E) ∞ (A) x ≥ 0, y ≥ 0, 2x − y ≥ −2, 3x + 4y ≤ 12,
(C) π −x + y ≥ −1
9. Diketahui deret aritmatika terdiri dari n suku. Suku (B) x ≥ 0, y ≥ 0, 2x − y ≥ −2, 3x + 4y ≥ 12,
awal deret tersebut merupakan jumlah n suku pertama −x + y ≤ −1
bilangan genap dan bedanya n, maka jumlah deret (C) x ≥ 0, y ≥ 0, 2x − y ≥ −2, 3x + 4y ≤ 12,
aritmatika tersebut adalah ... . −x + y ≤ −1
(D) x ≥ 0, y ≥ 0, 2x − y ≤ −2, 3x + 4y ≤ 12, x − y ≤ 1
(A) n 3
(E) x ≥ 0, y ≥ 0, 2x − y ≤ −2, 3x + 4y ≤ 12, x − y ≥ 1
n3
(B) 12. Himpunan penyelesaian x yang memenuhi
2
3n 3 n 2 pertidaksamaan 4 − 3x ≤ x 2 − 4x ≤ 2 + 6x ≤ 5 adalah ... .
(C) + p p )
2 2
(
1 − 17 1 + 17
3n 3 n 2 (A) x ∈ R|x ≤ atau x ≥
(D) − 2 2
2 2 ½ ¾
2 1
(E) n (B) x ∈ R|x ≤
2
10. Himpunan titik-titik yang memenuhi pertidaksamaan ( p )
1 1 + 17
y − 2x > 0 dan y > 4 − x seluruhnya berada di kuadran (C) x ∈ R| ≤ x ≤
... . 2 2
p
½ ¾
1
(A) I (D) x ∈ R|5 − 3 3 ≤ x ≤
2
(B) I dan II p p ª
(E) x ∈ R|5 − 3 3 ≤ x ≤ 5 + 3 3
©

(C) I dan IV
13. Jika x dan y memenuhi 2y 2 − 1 > x dan 9y − x + 4 = 0,
(D) I, II, dan III maka x − y memenuhi ... .
(E) I, III, dan IV
(A) 0 < x − y < 44
1
(B) − < x − y < 49
2
11 99
(C) x − y < − atau x − y >
2 2
(D) x − y < 0 atau x − y > 44
1
(E) − < x − y < 44
2

© Universitas Indonesia Halaman 2 dari 14 halaman


14. Diketahui untuk bilangan real positif a, b, c, p, q, dan r 19. Dalam basis 10, bilangan bulat positif p memiliki 3
digit, bilangan bulat positif q memiliki p digit, dan
a b c abc(p + q)(q + r )(r + p) bilangan bulat positif r memiliki q digit. Nilai terkecil
berlaku = = . Nilai dari
p q r pqr (a + b)(b + c)(c + a) untuk r adalah ... .
adalah ... .
100
(A) 1010
(A) 0 100 −1
1 (B) 1010
(B) 99
3 (C) 1010
99 −1
(C) 1 (D) 1010
99
(D) 3 (E) 1099
a b c
(E) tergantung pada nilai = =
p q r
15. Jika diketahui x < 0, maka banyaknya penyelesaian
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 20 .
yang memenuhi sistem persamaan
1−x
µ ¶
½ 2
x − ax + 2014 = 0 20. Jika f −1 = x untuk semua x 6= −1, maka
x 2 − 2014x + a = 0, 1+x
pernyataan berikut yang terpenuhi adalah ... .
adalah ... .
(1) f (−2 − x) = −2 − f (x)
(A) 0 (D) 3 1
(2) f (−x) = , x 6= 1
(B) 1 f (x)
(E) 4 µ ¶
1
(C) 2 (3) f = − f (x), x 6= 0
x
16. Diketahui persamaan kuadrat f (x) = ax 2 + bx + c,
(4) f ( f (x)) = −x
a, b, c adalah bilangan bulat tidak nol. Pernyataan
berikut ini yang tidak mungkin terjadi adalah ... .

(A) f (x) memiliki dua akar rasional


(B) f (x) memiliki hanya satu akar rasional
(C) f (x) tidak memiliki akar bilangan real
(D) f (x) memiliki hanya satu akar negatif
(E) f (x) memiliki hanya satu akar irrasional
17. Misalkan y adalah bilangan real sedemikian sehingga
3 < y < 4 dan y 3 − 6y − 7 = 0. Bilangan bulat terdekat
dengan y 2 adalah ... .

(A) 8 (D) 3
(B) 7 (E) 2
(C) 6
p
3
ab ab a
18. Jika log a = 4, maka log p = ... .
b

(A) –3
3
(B) −
4
1
(C) −
6
29
(D)
42
17
(E)
6

© Universitas Indonesia Halaman 3 dari 14 halaman


BAHASA INDONESIA
Di Malioboro muncul istilah "becak hotel". "Becak hotel" adalah becak yang mangkal di depan hotel dan mengantar
tamu-tamu hotel ke tempat sepanjang Malioboro. "Becak hotel" ini memiliki paguyuban. Biasanya, hotel berbintang di
Malioboro menjalin kerja sama dengan paguyuban becak yang mangkal di depan hotel mereka.
Paguyuban-paguyuban "becak hotel" memiliki tingkat solidaritas lebih baik daripada paguyuban lainnya. Mereka memiliki
aturan organisasi tertulis berikut sanksi-sanksi jika anggotanya melanggar aturan. Iuran bulanan dilaksanakan secara ketat
dan lebih besar daripada iuran di paguyuban lain. Misalnya, paguyuban becak Mulia Bumi Artha yang mangkal di gerbang
selatan Hotel Inna Garuda pernah memiliki saldo 26 juta rupiah. Dengan saldo itu, mereka dapat membeli becak bagi semua
anggota paguyuban. Tingkat disiplin mereka sangat tinggi. Saat mengantarkan penumpang, mereka harus berseragam. Jika
tidak berseragam, mereka tidak boleh mencari penumpang.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 sampai


nomor 23.

21. Fakta-fakta berikut terdapat pada kutipan, KECUALI


... .

(A) Di Malioboro muncul istilah "becak hotel".


(B) Paguyuban-paguyuban "becak hotel" memiliki
tingkat solidaritas lebih baik daripada paguyuban
lainnya.
(C) Mereka memiliki aturan organisasi tertulis berikut
sanksi-sanksi jika anggotanya melanggar aturan.
(D) Saat mengantarkan penumpang, mereka harus
berseragam.
(E) Paguyuban becak Mulia Bumi Artha yang mangkal
di gerbang selatan Hotel Inna Garuda pernah
memiliki saldo 26 juta rupiah.
22. Pernyataan berikut yang tidak sesuai dengan teks
adalah ... .

(A) Istilah "becak hotel" hanya terdapat di Malioboro.


(B) Di Malioboro terdapat paguyuban-paguyuban
becak hotel.
(C) Para pengemudi becak dalam paguyuban Mulia
Bumi Artha sudah memiliki becak sendiri.
(D) Para pengemudi becak yang tergabung dalam
paguyuban memiliki sifat profesional.
(E) Dana paguyuban berasal dari bantuan pihak hotel.
23. Dari wacana di atas, kita dapat merangkum bahwa ... .

(A) di Malioboro, terdapat paguyuban "becak hotel"


(B) pihak hotel tidak melarang kehadiran becak-becak
di hotel
(C) paguyuban-paguyuban "becak hotel" memiliki
tingkat solidaritas lebih baik daripada paguyuban
lainnya
(D) keberadaan paguyuban "becak hotel" mendapat
dukungan dari pihak hotel
(E) para pengemudi becak harus berseragam saat
mengantar dan mencari penumpang

© Universitas Indonesia Halaman 4 dari 14 halaman


Dokar membawa kami ke Kantor Polisi Surabaya. Aku dipersilakan duduk menunggu di ruang tamu. Sudah timbul
keinginanku untuk menanyakan persoalanku. Tampaknya dalam udara pagi berhalimun orang tak berada dalam suasana
memberi keterangan. Aku tak jadi bertanya. Dokar masih tetap menunggu di depan kantor. Agen itu malah meninggalkan
aku seorang diri tanpa berpesan.
Betapa lama Matahari tak juga terbit. Waktu terbit tidak mampu mengusir halimun. Butir-butir air yang kelabu itu merajai
segalanya, bahkan juga di pedalaman paru-paruku. Lalu lintas di depan kantor mulai ramai: dokar, andong, pejalan kaki,
penjaja, pekerja. Aku masih juga duduk seorang diri di ruang tamu.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 24 sampai


nomor 25.

24. Salah satu pernyataan berikut sesuai dengan teks.

(A) Aku adalah seseorang yang bekerja di kantor


polisi.
(B) Aku sedang duduk menunggu matahari terbit.
(C) Aku datang ke kantor polisi untuk memberikan
keterangan.
(D) Aku datang ke kantor polisi untuk menemui
seorang agen polisi.
(E) Aku tiba di kantor polisi pada pagi hari.
25. Maksud kalimat Waktu terbit tidak mampu mengusir
halimun adalah ... .

(A) Saat matahari terbit, cuaca tetap berkabut.


(B) Hujan turun sesudah matahari terbit.
(C) Kabut pada pagi hari itu sangat tebal.
(D) Sinar matahari tidak mampu menembus kabut itu.
(E) Saat itu, cuaca mendung.

© Universitas Indonesia Halaman 5 dari 14 halaman


Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 26 sampai 29. Untuk kinerja implementasi fungsi anggaran,
nomor 40. tampaknya juga terjadi interaksi oknum internal
anggota dewan dengan instansi sektoral atau dinas
26. Kalimat yang mengandung kata ulang adalah ... . tertentu yang beraroma kolusi atau lobi-lobi dalam
rangka membesarkan anggaran sektoral dengan
(A) Semua orang menganggap dia masih anak-anak. harapan mendapatkan imbalan atau komisi.
(B) Pesilat itu memasang kuda-kuda untuk Terdapat dua kata yang bermakna kontekstual dalam
menyerang lawannya. kalimat di atas, yaitu ... .
(C) Reruntuhan gedung akibat gempa masih terserak
di jalan utama. (A) kinerja dan interaksi
(D) Mereka melihat kupu-kupu di taman. (B) instansi dan dinas
(E) Masalah utang-piutang termasuk ke dalam (C) sektoral dan komisi
wilayah hukum perdata. (D) kolusi dan lobi
27. Menguatnya sikap pragmatisme mengejar (E) oknum dan beraroma
kekuasaan politik dengan mengandalkan kekuatan 30. Hanya satu kalimat di antara kalimat-kalimat
kapital/finansial tersebut berimplikasi pada sikap berikut yang tidak mengandung kata yang salah
mental rakyat, yaitu merefleksi tumbuhnya budaya cara penulisannya, yaitu ... .
politik transaksional (jual beli) suara rakyat sebagai
pemilik mandat demokrasi melalui kompetisi pemilu (A) Akhirnya ia dapat bernafas dengan leluasa setelah
secara reguler. berhasil keluar dari ruangan yang penuh asap itu.
Ada dua bentukan atau pilihan kata yang salah pada (B) Sebenarnya saya sendiri tidak begitu faham akan
kalimat di atas, yaitu ... . perkara itu.
(A) transaksional dan finansial (C) Ia telah mendapat izin untuk mendirikan
perusahaan mebel.
(B) finansial dan reguler
(D) Pihak kontraktor telah menyatakan kesediaannya
(C) berimplikasi dan mental menyurvai daerah yang akan dipakai untuk
(D) merefleksi dan pragmatisme mendirikan pabrik makanan kaleng itu.
(E) transaksional dan kompetisi (E) Tabrakan kereta api yang terjadi di daerah itu
sangat dasyat.
28. Manajemen partai politik yang berbasis kekuatan
kapital dan berorientasi kekuasaan telah mendorong 31. Di antara kalimat-kalimat berikut, kalimat yang
proses pengelolaan demokrasi secara "kartel politik", memuat tanda koma secara tidak tepat adalah ... .
yang oleh Slater dalam Chilcote (2003) dideskripsikan
(A) Dengan demikian, ada keinginan untuk
sebagai "relasi antarelite politik yang dicirikan dengan
mempelajari, mempraktikkan, ataupun
tingginya kekompakan elite, minimnya kekuatan
mendirikan suatu institusi sebagai wadah belajar.
oposisi, dan terlindungnya para elite dari realitas
mekanisme akuntabilitas politik". (B) Padahal, menurut Baneson, salah satu
Ada dua nomina turunan yang memiliki makna penyebabnya adalah kurangnya perhatian
gramatikal yang sama dalam kalimat di atas, yaitu ... . pemerintah terhadap budaya asli daerah,
terutama di daerah perbatasan.
(A) kekuatan dan kekuasaan (C) Keberadaan rumah panjang atau betang sebagai
(B) kekuasaan dan kekompakan tempat siswa berlatih tari, juga diperlukan sebagai
simbol kembalinya karakter masyarakat Dayak.
(C) kekuatan dan kekompakan
(D) Dalam pengelolaan sumber daya alam, misalnya,
(D) pengelolaan dan tingginya provinsi ketiga terluas di Indonesia ini dihadapkan
(E) kekuasaan dan pengelolaan pada dua kepentingan pengelolaan, yakni antara
pemerintah pusat dan daerah.
(E) Oleh karena itu, menurutnya, perlu dilakukan
persiapan sehingga apabila pengajuan disetujui
pada tahun 2017, hal itu bukan merupakan
awal gerak, melainkan sebagai bonus terhadap
program yang secara nasional telah dilakukan.

© Universitas Indonesia Halaman 6 dari 14 halaman


32. Kalimat dengan pemakaian kata berhuruf miring yang 34. (1) Beberapa penelitian mutakhir menemukan peranan
tidak tepat adalah ... . bau dalam navigasi. (2) Bau berperan sebagai
salah satu mekanisme penting untuk memberi tahu
(A) Penyelam gua bawah laut dapat menemukan keberadaan dan memimpin ke mana arah pulang.
sarang ikan kerapu macan atau Epinepehelus Hasil penggabungan terbaik dari kedua kalimat di atas
fuscoguttatus. adalah ... .
(B) Para penulis untuk majalah Pujangga Baru
mencurahkan energinya untuk mengembangkan (A) Beberapa penelitian mutakhir menemukan
bahasa Indonesia. peranan bau untuk memberi tahu keberadaan
(C) Berita tentang letusan Gunung Kelud dimuat di dan memimpin ke mana arah pulang.
Kompas. (B) Dalam beberapa penelitian mutakhir, terlihat
(D) Tak Pandai Bohong adalah salah satu tulisan bahwa peranan bau dalam navigasi sebagai salah
yang terdapat dalam kumpulan tulisan Orang dan satu mekanisme penting untuk memberi tahu
Bambu Jepang karya Ajip Rosidi. keberadaan dan memimpin ke mana arah pulang.
(E) Kisah dalam Layar Terkembang karya Sutan Takdir (C) Beberapa penelitian mutakhir menemukan
Alisyahbana berawal di gedung akuarium kota. peranan bau dalam navigasi sebagai salah
satu mekanisme penting untuk memberi tahu
33. (1) Partisipasi perempuan dalam bidang politik keberadaan dan memimpin ke mana arah pulang.
saat ini terus dituntut untuk ditingkatkan. (2)
(D) Menurut beberapa penelitian mutakhir, peranan
Namun sayangnya, di Indonesia, partisipasi politik
bau merupakan salah satu mekanisme penting
perempuan ini belum diikuti pendidikan dan bekal
dalam navigasi untuk memberi tahu keberadaan
pengetahuan yang memadai. (3) Bahwa terdapat
dan memimpin ke mana arah pulang.
beberapa hambatan yang dihadapi perempuan dalam
partisipasinya dalam bidang politik, antara lain (E) Dalam beberapa penelitian mutakhir peranan bau
hambatan politik, terutama masalah partai politik dan sebagai salah satu mekanisme penting dalam
sistem politik yang tidak mendukung. (4) Perempuan navigasi untuk memberi tahu keberadaan dan
selama ini tidak mendapatkan akses yang cukup untuk memimpin ke mana arah pulang ditemukan.
memperoleh informasi mengenai siapa saja calon 35. Padahal, akibat aksi unjuk rasa yang berlangsung
legislator dan calon pemimpin sehingga mereka sering hampir empat bulan tersebut perekonomian di negara
terjebak dengan memilih calon hanya berdasarkan yang, salah satunya, mengandalkan pemasukan dari
penampilan. (5) Selain itu, tanpa pendidikan dan pariwisata itu mulai terganggu.
bekal pengetahuan yang memadai, perempuan sering Kalimat tersebut menjadi efektif jika diperbaiki dengan
kali tidak memiliki pertimbangan yang jelas dalam cara ... .
memilih calon anggota legislatif dan calon pemimpin
lainnya dalam Pemilu. (6) Dalam mengatasi hal ini, (A) menghilangkan salah satunya
para aktivis perempuan, yaitu perempuan pemilih (B) menghilangkan itu
yang sadar akan proses dan pentingnya politik,
harus memberikan sosialisasi dan terus mengedukasi (C) menambahkan kata menyebabkan sesudah kata
mengenai pentingnya mengetahui informasi tentang tersebut
calon pemimpin. (D) menambahkan kata dari sesudah kata akibat
Kalimat yang bentuknya tidak baku dalam paragraf di (E) menambahkan kata adalah sesudah kata tersebut
atas adalah ... .

(A) kalimat (1) dan (2)


(B) kalimat (3) dan (4)
(C) kalimat (5) dan (6)
(D) kalimat (3) dan (6)
(E) kalimat (2) dan (4)

© Universitas Indonesia Halaman 7 dari 14 halaman


36. Di persimpangan itu, terlihat sederet rumah berlantai 38. Kultur kepemimpinan dengan kedekatan pribadi
dua yang berlanggam Cina yang diduga merupakan (personal touch) tidak perlu selalu diartikan secara
tinggalan sebuah perkumpulan cendekiawan sekitar harfiah sebagai kepemimpinan yang mengedepankan
abad ke-18 yang kemudian dibeli sebagian oleh tatap muka. Sujoko, sejak kepemimpinannya, dapat
seorang warga setempat untuk dilestarikan. membuat orang merasa dekat dengan sosoknya.
Pokok kalimat di atas adalah ... . Kehadirannya dan sikap terbuka untuk mendengar
dan berkomunikasi menjadi ciri yang membuat orang
(A) Di persimpangan itu terlihat. merasa “dekat”. Adhik kita kenal berusaha melayani
(B) Rumah berlantai dua yang berlanggam semua orang yang mengirimkan SMS. Meskipun
Cina diduga merupakan tinggalan sebuah ia mungkin dibantu asistennya, sikap responsif
perkumpulan cendekiawan. menunjukkan betapa ia “hadir” untuk melayani.
(C) Terlihat sederetan rumah berlantai dua. Kedekatan pribadi dibangun dalam bentuk kultur.
Kultur kepemimpinan dengan kedekatan pribadi itulah
(D) Rumah itu dibeli sebagian oleh seorang warga yang dibentuk oleh para pemimpin yang berfokus pada
setempat. manusia.
(E) Rumah tersebut dilestarikan. Paragraf di atas terdiri atas tujuh kalimat. Gagasan
37. pokok paragraf terdapat pada kalimat ... .

Pendidikan persentase (%) (A) pertama


Tidak/belum sekolah 7,28 (B) keenam dan ketujuh
Tidak tamat SD 12,74
SD/sederajat 29,72
(C) ketujuh
SMP/sederajat 20,57 (D) pertama dan ketujuh
SMA/sederajat 29,69 (E) pertama, keenam, dan ketujuh
Angka Buta Huruf
Usia 10 tahun 6,34
Usia 15 tahun 7,09
Usia 15–44 tahun 1,71
Usia 45 tahun 18,25

Sumber: Statistics Indonesia, 2011


Kalimat yang tidak menggambarkan isi tabel di atas
adalah ... .

(A) Jumlah penduduk yang menamatkan sekolah


dengan tingkat pendidikan lanjutan relatif kecil.
(B) Sebagian besar penduduk melanjutkan sekolah ke
tingkat pendidikan yang lebih tinggi.
(C) Jumlah penduduk yang masih buta huruf relatif
masih tinggi.
(D) Jumlah penduduk usia produktif yang masih buta
huruf mencapai 33,39%.
(E) Jumlah penduduk buta huruf di atas usia 45 tahun
relatif besar.

© Universitas Indonesia Halaman 8 dari 14 halaman


39. Peneliti Pukat UGM mengatakan bahwa bukan hanya 40. Perbedaan kedua rasio terletak pada numerator.
Lembaga Antikorupsi yang dilemahkan dalam KUHP Pada bagian atas rasio tunai harus dikeluarkan nilai
dan KUHAP yang sedang dibahas di Dewan Rakyat persediaan, termasuk aset yang dapat cepat ditukar
itu, melainkan juga kepolisian dan kejaksaan. Seorang dengan uang tunai serta tagihan bisnis. Adapun
mantan hakim dari Yogyakarta juga sependapat. pada rasio lancar, semua aset berumur kurang dari
Menurutnya, Mahkamah Agung perlu mendesak satu tahun. Rasio ini sama nilainya bila bisnis yang
perubahan pasal-pasal yang melemahkan kewenangan dijalankan tidak mempunyai aset lancar selain uang
hakim agung. Dia mengeluhkan adanya pasal yang tunai. Sementara itu, numerator dari rasio ini adalah
melarang hakim memberi putusan hukuman lebih utang yang berumur kurang dari satu tahun.
berat daripada putusan pengadilan tingkat lebih Aset lancar dapat dikelompokkan dari berbagai item
bawah. Dia mengatakan bahwa selama ini masih yang termasuk dalam aset tersebut. Uang tunai
banyak putusan pengadilan yang salah. merupakan yang paling utama dalam aset lancar. Uang
Kalimat yang tepat sebagai gagasan pokok paragraf tunai dapat secara langsung membayar kewajiban yang
sekaligus sebagai kalimat penutup paragraf di atas jatuh tempo segera. Artinya, rasio tunai selalu lebih
adalah ... . kecil daripada rasio lancar, kemudian diikuti rekening
surat berharga, yang merupakan item yang dapat
(A) Oleh karena itu, ketiga lembaga penegak hukum diubah ke tunai dan langsung membayar utang yang
tersebut jangan saling tuding menghadapi Dewan jatuh tempo.
Rakyat dan Pemerintah. Pada paragraf kedua terdapat kalimat yang seharusnya
(B) Dengan demikian, sebaiknya ketiga lembaga terletak di paragraf pertama, yakni kalimat ... .
penegak hukum itu bersama-sama berjuang
menentang pembahasan KUHP dan KUHAP. (A) pertama (D) keempat
(C) Jadi, ketiga lembaga itu merasa senasib dalam (B) kedua (E) kelima
masalah pembahasan KUHP dan KUHAP oleh (C) ketiga
Dewan Rakyat dan Pemerintah.
(D) Meskipun demikian, kedudukan ketiga lembaga
penegak hukum itu tidak sama dalam KUHP dan
KUHAP.
(E) Untuk selanjutnya, ketiga lembaga tersebut harus
selalu berpendapat sama dalam menghadapi
pembahasan KUHP dan KUHAP di Dewan Rakyat.

© Universitas Indonesia Halaman 9 dari 14 halaman


BAHASA INGGRIS
(1) More often than not, disagreements are based not on differences in reasoning, but in the values, assumptions, or
information brought to bear. (2) If we believe that all politicians are crooks, we will infer that a specific politician’s actions are
scurrilous. (3) If we believe that politicians act for the good of all, we will look for some benefit in their actions. (4) Either way, we
will try to use reason to explain the actions. (5) We will look for some coherent explanation as a way of making sense of things. (6)
As we saw earlier, if we can understand why someone would do something, why someone might say something, why someone
might act in a certain way, we feel we have made sense of the act or statement. (7) It’s like a murder trial: if we can put together
opportunity, motive, and means, we can make a case. (8) The more evidence we have before us, and the more carefully we reason,
the more valid our inferences. (9) Our inferences are not based on evidence. (10) This principle is also relevant in reading a text.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 sampai


nomor 42.

41. Which of the following sentences is irrelevant?

(A) Sentence 3 (D) Sentence 8


(B) Sentence 5 (E) Sentence 9
(C) Sentence 7
42. The following paragraph most likely discusses ... .

(A) valid evidence and reasons for reading a text


(B) explanation on the principle of reading a text
(C) the relevance of the principle in text reading
(D) valid principle to infer a reading text
(E) differences in reasoning and inferencing

© Universitas Indonesia Halaman 10 dari 14 halaman


There are two common misinterpretations associated with the process of natural selection. The first involves the phrase
survival of the fittest. Individual survival is certainly important because those that do not survive will not reproduce. But the more
important factor is the number of __43__ an organism leaves. An organism that survived for many years but has not reproduced
has not contributed any of its genes to the next generation and so has been selected against. The key,__44__, is not survival alone
but survival and reproduction of the more fit organisms. Second, the phrase struggle for life does not necessarily refer to open
conflict and fighting. It is usually much more subtle than that. When a resource such as nesting material or food is in short
supply, some individuals survive and reproduce more effectively than others. For example, many birds require holes in trees
as nesting places. If these are in short supply, some birds will be fortunate and find a good nesting site, others will occupy less
suitable holes, and some may not find any. There may or may not be fighting for __45__ of a site. If a site is already occupied, a
bird may not necessarily try to __46__ its occupant but just continue to search for another site. Those that successfully occupy
good nesting sites will be more __47__ in raising young than will those that must occupy poor sites or that do not find any.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 43 sampai


nomor 47.

43. ...

(A) dependents (D) descendants


(B) branches (E) children
(C) newborns
44. ...

(A) however (D) moreover


(B) otherwise (E) furthermore
(C) therefore
45. ...

(A) possess (D) possession


(B) possessive (E) possessively
(C) possessing
46. ...

(A) dispatch (D) disorientate


(B) dislodge (E) dislocate
(C) dismay
47. ...

(A) success (D) successful


(B) succeed (E) successfully
(C) succeeded

© Universitas Indonesia Halaman 11 dari 14 halaman


Is it true that animals tell us about bad weather is coming? If your dog always comes inside right before it rains, you may
think that animals can predict the weather. You might hear that cats get frisky as kittens when a bad storm is approaching. It’s
probably more accurate to say that animals react to certain environmental signals that accompany weather changes, not to the
weather it self.
A prevalent opinion is that animals can detect certain events, like earthquakes, as soon as they happen, even if the originating
event is a great distance away. While this ability wouldn’t make much of a difference to people at the scene of the disaster, it could
conceivably assist those located farther from the epicenter. Some researchers even believe animals may be able to sense the
precursors to these events before they actually strike. They are saying that animals make greater use of their existing five senses,
especially when compared to humans. However, hard evidence of this is extremely limited; most of the evidence is anecdotal.
The most critical sense is hearing. There are some sounds people can’t hear. On the low end of the scale are infrasonic,
low-pitched sound vibrations on the hertz frequency scale falling below 20 hertz (Hz). On the other end are high-pitched sounds,
like dog whistles. People typically hear in a range between 20 and 20,000 Hz (middle-aged adults usually don’t hear beyond 12,000
or 14,000 Hz). Elephants, however, generally hear between 16 and 12,000 Hz. Cattle also start hearing sound at 16 Hz, but can
continue to hear all the way to 40,000 Hz. And earthquake shockwaves and ocean waves produce sounds in the infrasonic range.
Some researchers think certain animals, like elephants, get an early earthquake warning because they can sense shockwaves
in the ground through their large feet. They don’t hear the sound but they do sense distant, unfamiliar vibrations rolling in that
terrify them into fleeing for safety. How animals, not just elephants, sense these vibrations is generally unknown. Researchers
are examining different organs, body parts and nerve chains in a variety of species that may be able to pick up sound vibrations
that humans just can’t sense.
This theory could also account for the just-in-time-reactions of other animals with less acute hearing just prior to the
tsunami. Researchers note that infrasonic sound produces uneasiness and nausea in people. Animals may perceive these sound
vibrations as dangerous and instinctively seek safety.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 48 sampai 51. According to the passage, the bad weather warnings
nomor 52. shown by the animals ... .

48. The most appropriate title for this passage is ... . (A) are very helpful to people in the area
(B) help to allocate the center of disaster
(A) Animal Behaviors
(C) don’t exist at all and are only hoaxes
(B) Climate Weather Warnings
(D) come from all five senses of the animals
(C) Signs of Storms
(E) may be useful for people in areas far from the
(D) Animal Ability to Predict Weather
epicenter
(E) Animals in Bad Weather
52. The passage is most likely found in a ... .
49. The word "conceivably" in paragraph 2 is closest in
meaning to ... . (A) popular science magazine

(A) indescribably (B) weather review

(B) possibly (C) natural alarm text

(C) thoughtfully (D) warning sign booklet

(D) carefully (E) vet handbook

(E) exactly
50. All of the following statements about animals behavior
prior to bad weather are stated in the text, EXCEPT ... .

(A) Elephants will fly to find refuge.


(B) Dogs will lie quietly outside the door.
(C) Cats will roam the house impatiently.
(D) Dogs will find refuge in the house.
(E) Kittens will jump around the house.

© Universitas Indonesia Halaman 12 dari 14 halaman


(1) Current wisdom inclines toward the view that disasters are not exceptional events. (2) They tend to be repetitive and to
concentrate in particular places. (3) With regard to natural catastrophes, seismic and volcanic belts, hurricane-generating areas
and unstable slopes are well known. (4) Moreover, the frequency of events and therefore their statistical recurrence intervals are
often fairly well established at least for the smaller and more frequent occurrences. (5) Many technological hazards also follow
more or less predictable patterns, although these may become apparent only when research reveals them. (6) Finally, intelligence
gathering, strategic studies, and policy analyses can help us to understand __54__. (7) Thus, there is little excuse for being caught
unprepared.
(8) The main scope of emergency planning is to reduce the risk to life and limb posed by actual and potential disasters.
(9) Secondary motives involve reducing damage, ensuring public safety during the aftermath of a disaster, and caring for
survivors and the __55__. (10) Inefficiencies in planning are translated very easily into loss of life, injuries, or damage that
could have been avoided. (11) Thus, emergency planning is at least a moral, and perhaps also a legal, responsibility for all
those __56__ are involved with the safety of the public or employees. (12) Moreover, planning cannot be successfully improvised
during emergencies; this represents one of the worst forms of inefficiency and most likely sources of error and confusion. (13)
Fortunately, however, 50 years of intensive research and accumulated experience have furnished an ample basis for planning.
(14) Given that disasters tend to be repetitive events, they __57__ a cycle that can be divided into phases of mitigation,
preparedness, response and delivery, including reconstruction. (15) The first two stages occur before catastrophe strikes and the
last two afterwards. (16) The actions taken differ for each of the periods, as different needs are tackled. (17) Mitigation comprises
all actions designed __58__ of future disasters. (18) These are usually divided into structural measures and non-structural
measures, which include land-use planning, insurance, legislation, and evacuation planning. (19) The term preparedness refers
to actions taken to ease the impact of disasters when they are forecast. (20) They also include security measures, such as the
evacuation of vulnerable populations and sandbagging of river levees as flood-waters begin to rise. (21) Response refers to
emergency actions taken during __59__. (22) The principal emphasis is on saving human lives. (23) Victims are rescued and
the immediate needs of survivors are attended to. (24) Recovery is the process of repairing damage, restoring services, and
reconstructing facilities after disaster has struck. (25) While major catastrophes __60__ take as long as 25 years to recover, much
less time is needed in lighter impacts or disasters that strike smaller areas.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 53 sampai 55. ...


nomor 60.
(A) disadvantage
53. The sentence "When a known significant risk exists, (B) disadvantaged
failure to plan can be taken as culpable negligence."
should come after ... . (C) disadvantaging
(D) to disadvantage
(A) sentence 5 (D) sentence 13 (E) to be disadvantaged
(B) sentence 7 (E) sentence 17
56. ...
(C) sentence 11
54. ... (A) which (D) who
(B) whose (E) why
(A) resulting from the pattern of emergencies conflict
and insurgence (C) whom
(B) the pattern of emergencies from conflict and 57. ...
insurgence resulting
(C) the pattern of emergencies from resulting conflict (A) will form (D) formed
and insurgence (B) has formed (E) are forming
(D) the pattern of emergencies resulting from conflict (C) form
and insurgence 58. ...
(E) resulting the pattern of emergencies from conflict
and insurgence (A) to avoid the impact
(B) to expand the impact
(C) to restrict the impact
(D) to discontinue the impact
(E) to reduce the impact

© Universitas Indonesia Halaman 13 dari 14 halaman


59. ...

(A) both the impact of a disaster and the short-term


aftermath
(B) either the impact of a disaster nor the short-term
aftermath
(C) neither the impact of a disaster or the short-term
aftermath
(D) the impact of a disaster to the short-term
aftermath
(E) both the impact of a disaster rather than the
short-term aftermath
60. ...

(A) must (D) may


(B) has to (E) had better
(C) should

© Universitas Indonesia Halaman 14 dari 14 halaman


Nomor Peserta : ........................................ Nama : ........................................

Universitas Indonesia

KEMAMPUAN DASAR

• Matematika Dasar
• Bahasa Indonesia
• Bahasa Inggris

SIMAK UI
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA
2014
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih dulu, 8. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian yang
jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat pada disediakan dengan cara membulatkan bulatan yang
naskah soal. sesuai A,B,C,D atau E.
Naskah soal ini terdiri dari halaman depan, halaman
petunjuk, Lembar Jawaban Ujian (LJU) dan soal 9. Untuk keperluan coret-mencoret, harap menggunakan
sebanyak 14 halaman. tempat yang kosong pada naskah soal ini dan jangan
pernah menggunakan lembar jawaban karena akan
2. Naskah dan LJU merupakan satu kesatuan. LJU pada mengakibatkan jawaban Anda tidak dapat terbaca.
naskah ini tidak dapat digunakan untuk naskah lain.
10. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya atau
3. Peserta harus melepas LJU dari naskah, seandainya meminta penjelasan mengenai soal-soal yang diujikan
halaman LJU kiri atas rusak atau sobek, pengolah data kepada siapapun, termasuk kepada pengawas ujian.
masih dapat memproses LJU tersebut.
11. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk di
4. Lengkapilah (tulis dan bulatkan) data diri Anda (nama,
tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke tempat
nomor peserta, tanggal lahir) pada LJU di tempat yang
Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban ujian dan
disediakan.
naskah soal dalam keadaan utuh/lengkap.
5. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang
menjelaskan cara menjawab soal. 12. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor dan
tidak basah.
6. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap soal,
karena setiap jawaban yang salah akan mengakibatkan
pengurangan nilai (penilaian: benar +4, kosong 0, salah
-1).
7. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab soal-soal
yang lebih sukar sehingga semua soal terjawab.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar

ii
iii
MATA UJIAN : Matematika Dasar, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris
TANGGAL UJIAN : 22 JUNI 2014
WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 4. Parabola y = ax 2 + bx + c mempunyai titik puncak di
nomor 19. (p, p) dan titik potong terhadap sumbu y di (0, −p). Jika
p 6= 0, maka b adalah ... .
1. Jika diketahui x < 0, maka banyaknya penyelesaian
yang memenuhi sistem persamaan (A) −p
½ 2
x − ax + 2014 = 0 (B) 0
x 2 − 2014x + a = 0, (C) 2

adalah ... . (D) 4


(E) p
(A) 0 (D) 3
3 p
p p pp p
3
(B) 1 5. Misalkan
pp ap= 124 + 65, b = 124 + 65, dan c =
(E) 4 3
124 + 65. Hubungan yang benar antara a, b, dan c
(C) 2 adalah ... .
2. Nilai a yang memenuhi
1 1 1 (A) a < b < c
10 log a
+p + pp + ... = 200 adalah ... .
10 log a 10 log a (B) a < c < b
1 (C) b < a < c
(A)
100 (D) c < b < a
1 (E) c < a < b
(B)
10
p 6. Jumlah kuadrat tiga bilangan positif adalah 100. Salah
(C) 10 satu bilangan adalah jumlah dari dua bilangan lainnya.
1
(D) 10 100 Selisih antara dua bilangan terkecil adalah 3. Selisih
1 dari pangkat tiga dua bilangan terkecil adalah ... .
(E) 10 10
3. Malik dan Ali melakukan permainan lempar anak (A) 60 (D) 120
panah. Malik melempar tepat sasaran dengan peluang (B) 80 (E) 150
0,65, sedangkan Ali melempar tepat sasaran dengan (C) 100
peluang 0,45. Malik memenangkan permainan jika
Malik melempar tepat sasaran dan Ali tidak mengenai 7. Misalkan A = {x|2a + 1 ≤ x ≤ 3a − 5} dan
sasaran. Sebaliknya, Ali menang jika Ali melempar B = {x|3 ≤ x ≤ 22}. Himpunan nilai-nilai −a + 2 yang
tepat sasaran dan Malik tidak mengenai sasaran. memenuhi kondisi A 6= ; dan A ⊆ (A ∩ B ) adalah ... .
Kondisi lainnya adalah permainan seri. Peluang bahwa
(A) −4 ≤ −a + 2 ≤ −2
permainan akan berakhir seri adalah ... .
(B) −7 ≤ −a + 2 ≤ −2
(A) 0,4850 (D) 0,2275 (C) −6 ≤ −a + 2 ≤ −4
(B) 0,2925 (E) 0,1925 (D) −7 ≤ −a + 2 ≤ −3
(C) 0,2425 (E) −7 ≤ −a + 2 ≤ −4

© Universitas Indonesia Halaman 1 dari 14 halaman


8. Banyaknya bilangan
p bulat
p x yang memenuhi 13. Sebuah amplop berisi 2 lembar uang 5 ribuan, 3 lembar
pertidaksamaan x + 1 ≥ x − 5 + 1 adalah ... . uang sepuluh ribuan, 2 lembar uang dua puluh ribuan,
dan 2 lembar uang lima puluh ribuan.Tiga lembar uang
(A) 4 (D) 7 diambil secara acak dan tanpa pengembalian. Peluang
(B) 5 (E) 8 jumlah uang bernilai lima puluh ribu atau lebih adalah
... .
(C) 6
52
9. Diberikan barisan aritmatika a 1 , a 2 , ..., a 16 dengan (A)
84
©a 7 + a 9 = ªa 16 . Banyaknya barisan geometri tiga suku 27
a i , a j , a k dengan 1 ≤ i < j < k ≤ 16 yang terdiri dari (B)
suku-suku barisan aritmatika tersebut adalah ... . 84
24
(C)
(A) 4 (D) 10 84
22
(B) 6 (E) 12 (D)
84
(C) 8 20
10. Agar titik (x, y) = (1, 2) berada dalam daerah (E)
84
penyelesaian sistem pertidaksamaan linier y ≤ 4 + x, · ¸ · ¸
y ≥ −x, y ≤ a − 2x, maka bilangan bulat terkecil a yang s +r 2 2 −1
14. Diketahui P = ,Q = , dan
memenuhi adalah ... . 3 r 1 4
· ¸
7 3
R= . Jika Q − P = R −1 , maka nilai dari s 2 r = ... .
(A) 2 (D) 5 2 1
(B) 3 (E) 6 (A) −48 (D) 36
(C) 4 (B) −36 (E) 48
2 (C) −12
11. Luas suatu area peternakan adalah 200 m . Untuk
membuat sebuah kandang ayam, rata-rata diperlukan 15. Himpunan {3, 6, 9, 10} diperbesar dengan
tempat seluas 10 m2 dan untuk kandang kambing, menambahkan 1 elemen yang berbeda dari 4 bilangan
rata-rata diperlukan 20 m2 . Area peternakan tersebut yang ada. Median dan rata-rata pada himpunan yang
tidak mampu menampung lebih dari 12 kandang ayam dihasilkan bernilai sama. Banyaknya bilangan prima
dan kandang kambing. Hasil dari sebuah kandang yang lebih kecil dari jumlah semua kemungkinan
ayam adalah Rp110.000,00/hari dan hasil dari sebuah bilangan yang dapat menjadi elemen tambahan pada
kandang kambing adalah Rp200.000,00/hari. Jika di himpunan tersebut adalah ... .
suatu hari tidak ada ayam dan kambing mati, maka
hasil dari area pertanian tersebut dalam sehari akan (A) 5 (D) 9
maksimum dengan nilai ... .
(B) 7 (E) 10
(A) Rp1.600.000,00 (C) 8
(B) Rp2.000.000,00
(C) Rp2.040.000,00
(D) Rp2.200.000,00
(E) Rp2.320.000,00
12. Didefinisikan sebuah barisan sebagai berikut.
s 1 = 22014
½ 2dan untuk n ≥ 1,
logs n , jika s n > 0
s n+1 =
0, lainnya
Nilai terkecil n sedemikian sehingga s n < 1 adalah ... .

(A) 6 (D) 3
(B) 5 (E) 2
(C) 4

© Universitas Indonesia Halaman 2 dari 14 halaman


16. Terdapat sebuah kantong berisi kelereng 4 warna: Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 20 .
putih, hijau, biru, dan merah. Ketika 4 kelereng diambil
tanpa pengembalian, kejadian berikut memiliki 20. Jika f (x) = ax − b dan f −1 (x) = bx + a dengan a dan b
peluang yang sama untuk terjadi: bilangan real, maka pernyataan berikut yang terpenuhi
adalah ... .
• memilih 4 kelereng merah,
(1) a > 0
• memilih satu kelereng putih dan 3 kelereng
merah, (2) a > b
(3) a + b merupakan bilangan prima
• memilih satu kelereng putih, satu kelereng biru,
dan 2 kelereng merah, dan (4) a − b merupakan bilangan ganjil

• memilih satu kelereng untuk setiap warna.

Banyaknya kelereng minimum yang memenuhi kondisi


tersebut adalah ... .

(A) 19
(B) 21
(C) 46
(D) 69
(E) lebih dari 69
17. Misalkan m dan n adalah akar-akar persamaan kuadrat
3x 2 − 5x + 1 = 0. Persamaan kuadrat yang mempunyai
1 1
akar-akar 2 + 1 dan 2 + 1 adalah ... .
m n

(A) x 2 − 21x − 29 = 0
(B) x 2 − 21x + 29 = 0
(C) x 2 + 21x + 29 = 0
(D) x 2 − 29x + 21 = 0
(E) x 2 + 29x + 21 = 0
18. Misalkan f (x) memenuhi sifat f (x + 2) = f (x) dan
f (−x) = f (x) untuk setiap bilangan real x. Jika pada
2 ≤ x ≤ 3, f (x) = x, maka nilai dari f (1, 5)+ f (−0, 5) = ... .

(A) 1 (D) 5
(B) 2 (E) 6
(C) 3
19. Jika g (x) = f (r (x) + s(x)), dengan r (x) dan s(x)
masing-masing adalah fungsi yang dapat diturunkan,
maka g "(x) = ... .

(A) f "(r (x) + s(x))


(B) f "(r (x)+ s(x))[r 0 (x)+ s 0 (x)]+ f 0 (r (x)+ s(x))[r "(x)+
s"(x)]
(C) f "(r (x)+s(x))[r 0 (x)+s 0 (x)]2 + f 0 (r (x)+s(x))[r "(x)+
s"(x)]
(D) [r 0 (x) + s 0 (x)] + [ f "(r (x) + s(x)) + f 0 (r (x) + s(x))]
(E) [r 0 (x) + s 0 (x)]2 + [ f "(r (x) + s(x)) + f 0 (r (x) + s(x))]

© Universitas Indonesia Halaman 3 dari 14 halaman


BAHASA INDONESIA
Hal pertama yang paling mengganggu pikiran seseorang saat hendak bertransaksi online adalah mengetahui keaslian toko.
Penipuan yang sering terjadi dapat dihindari jika para calon pelanggan memiliki kebijakan dalam membeli. Sebelum melakukan
pembelian, calon pelanggan sebaiknya mengadakan browsing study melalui internet.
Biasanya, bila toko yang dituju itu adalah adalah toko abal-abal, toko tersebut akan memiliki sejumlah komentar negatif.
Hal tersebut harus diwaspadai oleh pelanggan.
Kedua, calon pelanggan perlu memeriksa tingkat perbandingan harga di toko yang menjadi sasaran. Misalnya, sebuah
produk yang sangat terkenal dijual dengan harga 50 % di bawah harga resmi di pasaran. Penawaran seperti itu harus diwaspadai
karena tidak mungkin harga produk yang sama 50 % lebih murah. Iklan yang terdapat di toko online tersebut dapat dibuat oleh
siapa saja sehingga diharapkan para pelanggan tidak tergiur.
Selanjutnya, calon pelanggan juga perlu melihat sistem pembayaran yang dilakukan oleh toko online tersebut. Toko online
yang baik akan menawarkan cara pembayaran yang aman bagi pelanggannya. Toko online yang memiliki rekening bersama
lebih aman daripada toko yang hanya menyediakan transfer langsung ke nomor rekening pribadi. Apalagi jika ada sistem COD
(cash on delivery), pembeli dapat langsung membayar saat menerima dan mengecek langsung kondisi produk yang dibelinya.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 sampai


nomor 23.

21. Topik utama pada kutipan tersebut adalah ... .

(A) cara bertransaksi online


(B) penipuan dalam transaksi online
(C) nasihat bagi para pelaku bisnis online
(D) hal-hal yang perlu diwaspadai dalam transaksi
online
(E) cara melakukan bisnis online
22. Fakta yang terdapat pada kutipan di atas adalah ... .

(A) Sebuah produk sangat terkenal dijual dengan


harga 50% di bawah harga resmi pasaran.
(B) Toko abal-abal memiliki komentar negatif.
(C) Toko online yang memiliki rekening bersama lebih
aman.
(D) Para pelanggan perlu melihat sistem pembayaran
toko online itu.
(E) Penawaran di bawah harga resmi harus
diwaspadai.
23. Kesimpulan yang tepat untuk kutipan di atas adalah
... .

(A) Sistem pembayaran langsung di tempat lebih


aman daripada mentransfer langsung.
(B) Pelanggan perlu berhati-hati dalam melakukan
transaksi online.
(C) Toko online yang baik adalah toko yang memiliki
sejumlah komentar positif.
(D) Produk yang ditawarkan di toko online biasanya
lebih murah.
(E) Para pelanggan sering tergiur jika ada produk yang
rentang harganya jauh di bawah harga resmi.

© Universitas Indonesia Halaman 4 dari 14 halaman


(1) Korupsi institusional merupakan masalah serius yang mengancam negara demokrasi karena dapat meruntuhkan
integritas, kinerja, dan kepercayaan publik terhadap institusi demokrasi. (2) Melalui pendistorsian proses demokrasi dan
kebijakan publik, dibandingkan dengan jenis korupsi konvensional, korupsi institusional memiliki dampak yang lebih merusak
bagi kehidupan berbangsa dan bernegara. (3) Akan tetapi, karena patologi demokrasi ini merupakan bentuk korupsi yang
legal dan menjadi bagian formal-integral proses pemerintahan, kita sering kali mengabaikan dampaknya. (4) Kita telanjur
menganggap korupsi institusional sebagai bagian dari bisnis yang normal dan aturan main dari proses demokrasi. (5) Padahal,
bila kita tidak menangani masalah korupsi institusional ini dengan serius, diperkirakan dalam waktu sepuluh tahun Indonesia
akan menjadi negara demokrasi yang gagal.
(6) Perbedaan antara korupsi institusional dan korupsi konvensional terletak pada legalitas tindakan korupsi itu. (7) Bila
korupsi konvensional digolongkan dalam jenis korupsi ilegal, korupsi institusional merupakan bentuk korupsi yang legal. (8)
Dalam ilmu politik kontemporer, korupsi konvensional digolongkan ke dalam tiga kategori. (9) Pertama, dari segi pemahaman
berdasarkan jabatan publik, korupsi dipandang sebagai penyalahgunaan jabatan publik demi keuntungan personal. (10) Dari
segi kepentingan publik, korupsi dilihat sebagai tindakan yang merugikan kepentingan publik. (11) Dari segi pemahaman pasar,
korupsi dilihat sebagai berfungsinya pasar bebas dalam transaksi kewenangan publik dan tidak adanya aturan yang jelas untuk
mengatur tindakan korup itu.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 24 sampai 25. Berdasarkan bacaan di atas, pesan yang relevan dengan
nomor 25. isi bacaan adalah ... .

24. Kalimat (2) dalam bacaan di atas bermaksud (A) Kita harus bersikap hati-hati terhadap
menyatakan bahwa ... . tindakan-tindakan yang sesuai dengan aturan
dan prosedur karena tindakan seperti itu juga
(A) Korupsi intitusional berdampak lebih parah jika berpotensi korupsi.
proses demokrasi mengalami distorsi. (B) Sebaiknya, korupsi institusional dihadapi dengan
(B) Penyimpangan proses demokrasi dan kebijakan hati-hati karena berdampak lebih serius daripada
publik berdampak bagi kehidupan berbangsa dan korupsi konvensional.
bernegara. (C) Korupsi institusional jauh lebih berbahaya
(C) Korupsi institusional berdampak lebih buruk daripada korupsi konvensional karena korupsi
bagi kehidupan bangsa dan negara daripada institusional dapat berlindung di balik aturan
korupsi konvensional jika terjadi penyimpangan yang korup.
demokrasi. (D) Seharusnya lembaga pemberantas korupsi
(D) Jika dibandingkan dengan korupsi konvensional, memublikasikan aturan-aturan yang berpotensi
korupsi institusional berdampak lebih buruk melindungi koruptor institusional.
akibat penyimpangan proses demokrasi dan
(E) Lembaga pemberantas korupsi perlu lebih
kebijakan publik.
memahami potensi korupsi di balik berbagai
(E) Distorsi dalam proses demokrasi dan kebijakan aturan mengenai lembaganya.
publik berakibat lebih buruk bagi korupsi
institusional daripada korupsi konvensional.

© Universitas Indonesia Halaman 5 dari 14 halaman


Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 26 sampai 28. Penulisan teks yang sesuai dengan EyD adalah ... .
nomor 40.
(A) Indonesia baru memiliki undang-undang mata
26. Secara sosiologis, ketika orang melakukan migrasi, uang setelah 66 tahun merdeka. Menteri
orang akan kehilangan akar dan solidaritas yang Keuangan, Agus Martowardojo mengatakan
berbasis ketetanggaan. Ketika mudik inilah berbagai aturan tersebut pertama kali dilakukan sejak
peran dan pemaknaan sosial diperoleh kembali setelah Indonesia berdiri.
pemudik menjadi sebuah individu. Mudik menjadi (B) Indonesia baru memiliki Undang-Undang Mata
peristiwa yang sangat ditunggu karena manusia tidak Uang setelah 66 tahun merdeka. Menteri
bisa lepas dari asal usulnya. Keuangan, Agus Martowardojo, mengatakan
Antonim kata mudik dalam paragraf di atas adalah ... . aturan tersebut pertama kali dilakukan sejak
Indonesia berdiri.
(A) hilir (D) hulu (C) Indonesia baru memiliki Undang-undang mata
(B) pedalaman (E) udik uang setelah 66 tahun merdeka. Menteri
Keuangan, Agus Martowardojo, mengatakan
(C) sungai
aturan tersebut pertama kali dilakukan sejak
27. Kucing adalah salah satu binatang peliharaan manusia. Indonesia berdiri.
Kalimat berikut mengandung kata seperti pada kucing: (D) Indonesia baru memiliki Undang-undang Mata
binatang peliharaan manusia, KECUALI ... . Uang, setelah 66 tahun merdeka. Menteri
Keuangan, Agus Martowardojo mengatakan
(A) Pada akhir tahun, buah-buah tropis mulai matang, aturan tersebut pertama kali dilakukan sejak
misalnya mangga dan duku. Indonesia berdiri.
(B) Senjata tajam tradisional Jepang adalah katana, (E) Indonesia baru memiliki Undang-undang Mata
yang disalahkaprahkan menjadi samurai dalam Uang setelah 66 tahun merdeka. Menteri
bahasa Indonesia. Keuangan, Agus Martowardojo, mengatakan
(C) Pesawat pengebom mutakhir juga dipamerkan aturan tersebut pertama kali dilakukan sejak
dalam ajang pameran pesawat di Munich Indonesia berdiri.
baru-baru ini.
29. Penulisan kalimat yang sesuai dengan pedoman ejaan
(D) Di kompleks perumahan itu terdapat rumah sakit
yang disempurnakan terdapat pada ... .
dan banyak rumah.
(E) Toko itu menjual berbagai jenis ikan, terutama (A) Penduduk desa meremehkan risiko ini, karena
ikan air tawar. mereka tidak memiliki peralatan.
(B) 400.000 kilometer dari rumah merupakan jarak
paling jauh yang pernah ditempuh astronaut
James dalam misi Apollo 15 pada 1971.
(C) Dukungan Kemenparekraf ini berdasarkan
besarnya kekayaan alam dan kebudayaan
Priangan Timur-wilayah yang mencakup
Tasikmalaya, Garut, Ciamis, Banjar, dan
Pangandaran.
(D) Menurut pendaki Cory Richards, mendaki itu
mirip cinta: keduanya sulit dijelaskan.
(E) Orang yang terinfeksi tokso ternyata 2.6 kali lebih
mungkin mengalami kecelakaan lalu lintas.

© Universitas Indonesia Halaman 6 dari 14 halaman


30. Penulisan bilangan yang tidak mengikuti kaidah ejaan 33. Peran zat gizi mikro adalah sebagai kofaktor enzim
terdapat dalam kalimat ... . pada sintesis (pembentukan) dan perbaikan DNA,
pencegahan kerusakan DNA akibat oksidasi, serta
(A) Tiga orang diberitakan tewas akibat banjir yang pemeliharaan proses metilasi DNA. Setiap zat gizi
melanda wilayah itu. mikro dibutuhkan dalam jumlah yang cukup untuk
(B) Ulang tahun kedua puluh lima kantor tersebut mencapai hasil metabolisme maksimal. Kekurangan
dirayakan di Puncak. zat gizi mikro akan mengganggu metabolisme normal
(C) Seribu tentara diterjunkan untuk membantu dan pada akhirnya akan menyebabkan kerusakan DNA.
pembuatan jalan lintas pulau. Kalimat yang cocok untuk membuka paragraf di atas
adalah ... .
(D) Harga sepatu olahraga itu hanya Rp50.000,00.
(E) Membuat kue ini membutuhkan cokelat 20 g. (A) Selain berperan dalam sintesis DNA, zat gizi mikro,
yakni vitamin dan mineral, mempunyai peran
31. Penulisan gabungan kata yang tidak tepat terdapat
penting dalam perbaikan kerusakan DNA.
dalam kalimat ... .
(B) DNA sangat sensitif terhadap kekurangan zat gizi
(A) Siapa yang bertanggung jawab terhadap mikro, yakni vitamin dan mineral.
runtuhnya bangunan bertingkat yang belum (C) Kerusakan DNA dapat terjadi jika kita mengalami
selesai dibangun itu? kekurangan zat besi, seng, folat, vitamin B12, dan
(B) Lapangan bola di depan perumahan itu kolin, yang semuanya merupakan zat gizi mikro.
dialihfungsikan menjadi pasar malam menjelang (D) Zat gizi mikro, yakni vitamin dan mineral, sangat
lebaran. penting untuk menjaga keutuhan DNA.
(C) Kualitas sumber daya manusia di dalam suatu (E) Pemberian zat gizi mikro, yang berupa vitamin
perusahaan perlu ditingkatkan dengan pelatihan dan mineral, telah terbukti dapat mengurangi
berkala. kerusakan DNA.
(D) Belum memungkinkan membuat
bendungan-bendungan baru di sekitar Jakarta
untuk mengurangi banjir.
(E) Ketua panita harus dapat bekerjasama dengan
semua anggota panitia demi kesuksesan acara.
32. Badai tropis Narelle yang sempat ... cuaca beberapa
hari lalu telah punah. Meskipun demikian, hujan masih
... potensi terjadi karena ... konversi angin dari belahan
utara dan selatan bumi.
Kata berimbuhan yang tepat untuk melengkapi
paragraf tersebut adalah ... .

(A) memengaruhi, memunyai, mempertemukan


(B) mempengaruhi, mempunyai, dipertemukan
(C) memengaruhi, mempunyai, pertemuan
(D) mempengaruhi, mempunyai, penemuan
(E) memengaruhi, memunyai, ditemukan

© Universitas Indonesia Halaman 7 dari 14 halaman


34. Krisis keuangan di Yunani masih lanjut dan sudah 36. Suku Korowai adalah suku di pedalaman Papua,
menular ke negara lain di Eropa. Krisis Yunani Indonesia. Suku ini baru ditemukan keberadaannya
dikarenakan ekspansi fiskal yang tak terkendali, oleh misionaris Belanda sekitar 30 tahun yang lalu.
malahan penduduknya menuntut gaji tinggi. Suku Korowai yang merupakan suku terasing ini
Karenanya, banyak pihak-pihak lebih suka menjual memiliki populasi sekitar 3000 orang.
saham ataupun membuat dana yang dipunyai Keunikan suku ini adalah tempat tinggal mereka.
disimpan di rekening koran. Mereka tinggal di rumah yang dibangun di atas pohon
Kalimat ragam lisan di atas jika diparafrasakan menjadi yang disebut Rumah Tinggi. Beberapa rumah mereka
satu kalimat panjang ragam baku akan berbunyi ... . bahkan bisa mencapai ketinggian sampai 50 meter dari
permukaan tanah. Mereka membuat rumah di atas
(A) Dikarenakan ekspansi fiskal yang tak terkendali pohon karena itu adalah satu cara untuk menghindari
dan penduduk yang masih menuntut gaji tinggi, gangguan binatang buas dan sebagai salah satu strategi
krisis keuangan di Yunani terus berlanjut dan berburu karena mereka dapat mengontrol rusa dan
menular ke negara lain di Eropa sehingga banyak babi hutan yang melintas.
pihak menjual saham ataupun menyimpan dana Alasan-alasan lain adalah adat istiadat mereka yang
di rekening koran. telah berlangsung turun temurun dan faktor alam yang
(B) Krisis keuangan di Yunani yang masih berlanjut, membuat mereka merasa lebih aman. Selain itu, suku
bahkan menular ke negara lain di Eropa, sebagai Korowai percaya bahwa semakin tinggi rumah mereka,
akibat ekspansi fiskal yang tidak terkendali dan gangguan roh-roh jahat semakin jauh.
tuntutan penduduk akan gaji tinggi membuat Rumah pohon suku Korowai sangat alami. Bahan
banyak pihak lebih suka menjual saham atau yang digunakan untuk membuat rumah pohon pun
menyimpan dana dalam rekening koran. berasal dari hutan dan rawa di sekitar mereka, seperti
(C) Krisis keuangan di Yunani masih berlanjut, kayu, rotan, akar, dan ranting pohon. Semua bahan
bahkan menular ke negara lain di Eropa terbuat dari alam. Kerangka terbuat dari batang kayu
akibat ekspansi fiskal yang tak terkendali dan kecil-kecil dan lantainya dilapisi kulit kayu. Dinding
penduduknya menuntut gaji tinggi, sehingga dan atapnya menggunakan kulit kayu atau anyaman
banyak pihak lebih suka menjual saham ataupun daun sagu. Bahan-bahan tersebut diikat dengan
menyimpan dana dalam rekening koran. menggunakan tali.
Jika diringkas, ringkasan yang tepat untuk kutipan di
(D) Karena krisis keuangan di Yunani masih
atas adalah ... .
berlanjut dan sudah menular ke negara lain
di Eropa disebabkan oleh ekspansi fiskal yang
(A) Rumah tinggal suku Korowai adalah rumah yang
tidak terkendali dan tuntutan gaji tinggi oleh
unik karena berada di atas pohon.
penduduknya, maka banyak pihak lebih suka
menjual saham atau menyimpan dana di rekening
(B) Rumah pohon suku Korowai sangat alami karena
bahan yang digunakannya adalah bahan-bahan
koran.
yang berasal dari alam.
(E) Oleh karena krisis keuangan di Yunani masih
berlanjut dan menular ke negara lain di Eropa, (C) Suku Korowai adalah suku pedalaman di Papua
yang disebabkan oleh ekspansi fiskal yang tak yang baru ditemukan sekitar 30 tahun yang lalu
terkendali dan penduduknya menuntut gaji tinggi, oleh misionaris Belanda.
banyak pihak lebih suka menjual saham atau (D) Suku Korowai mempercayai adanya roh-roh jahat
menyimpan dana dalam rekening koran. yang dapat mengganggu mereka sehingga mereka
membuat rumah pohon.
35. (1) Penenggelaman hanyalah bagian dari tantangan
(E) Suku Korawai adalah salah satu suku di Papua,
peninggian kota. (2) Selama ribuan tahun, ketika
Indonesia, yang memiliki keunikan dalam cara
delta di bawah kota sedang dibentuk, permukaan laut
tinggal.
hampir selalu stabil. (3) ... seiring dengan perubahan
iklim yang menghangatkan samudra-samudra dan
mencairkan gletser-gletser, permukaan laut meningkat
3 milimeter setahun.
Kata sambung yang tepat untuk menghubungkan
kalimat (2) dan (3) adalah ... .

(A) tetapi (D) walaupun


(B) akan tetapi (E) padahal
(C) selain itu

© Universitas Indonesia Halaman 8 dari 14 halaman


37. Masalah gizi yang terjadi pada remaja umumnya 39. Temukanlah satu kalimat efektif di antara
disebabkan oleh satu sumber utama, yaitu pola makan kalimat-kalimat yang tidak efektif berikut.
yang kurang tepat. Pola makan yang kurang tepat
pada remaja dipengaruhi oleh dua hal, yaitu faktor (A) Gubernur mengaku bersyukur bahwa warga kota
lingkungan dan faktor individu. sudah mulai berpikir memanfaatkan sampah
Gabungan kalimat yang tepat untuk kedua kalimat menjadi bahan yang bernilai ekonomis, baik oleh
tersebut adalah ... . lembaga maupun perorangan.
(B) Selain itu, kerap pula digelar lomba kebersihan
(A) Masalah gizi yang terjadi pada remaja disebabkan di kampung-kampung yang memicu masyarakat
oleh satu sumber utama, yaitu pola makan peduli terhadap lingkungan.
yang kurang tepat yang dipengaruhi oleh faktor (C) Di La Selva, bentuk cekung kelopak bendera
lingkungan dan faktor individu. berfungsi sebagai pemantul, menangkap suara
(B) Masalah gizi yang terjadi pada remaja disebabkan kelelawar dan memantulkan informasi secara kuat
pola makan yang kurang tepat yang dapat dan jelas.
mempengaruhi faktor lingkungan dan faktor (D) Untuk tumbuhan yang mekar malam, paling baik
individu. kalau nektar yang disediakan sedikit, karena jika
(C) Masalah gizi yang terjadi pada remaja disebabkan kelelawar cepat kenyang, lebih sedikit bunga yang
oleh satu sumber utama, yaitu pola makan yang didatangi¬nya.
kurang tepat dan dipengaruhi oleh dua hal, yaitu
(E) Tumbuhan itu menyingkirkan masalah kuantitas
faktor lingkungan dan faktor individu.
serta kualitas nektar dengan mengembangkan
(D) Masalah gizi yang terjadi pada remaja disebabkan cara memudahkan kelelawar mencari makan.
oleh pola makan yang kurang tepat sehingga
mempengaruhi remaja. 40. Pemetaan lahan gambut, yang merupakan bagian dari
pemetaan tematik, menurut kebijakan satu peta yang
(E) Masalah gizi yang terjadi pada remaja karena pola
diatur dalam Undang-Undang Nomor 4 Tahun 2011
makan yang kurang tepat dan dipengaruhi oleh
Tentang Informasi Geospasial (IG), harus mengacu
faktor lingkungan dan faktor individu.
pada IG Dasar, yang dikeluarkan BIG.
38. Di antara kalimat berikut, kalimat yang logis adalah ... . Kata yang termasuk dalam gagasan inti kalimat di atas
adalah ... .
(A) Pada tahun 1990, suku Tengger berjumlah 50 ribu
orang yang tinggal di lereng Gunung Semeru dan (A) lahan gambut
sekitar Kaldera. (B) Undang-Undang Nomor 4 Tahun 2011
(B) Orangutan jantan dapat mengeluarkan suara
dalam radius 1 km masih terdengar. (C) BIG
(C) Orang tua harus memberikan contoh yang baik (D) kebijakan
kepada anaknya, demikian pula dengan wajib (E) pemetaan tematik
belajar malam.
(D) Jumlah bayi dilahirkan seekor betina orangutan
biasanya hanya satu.
(E) Keharuman rempah-rempah Indonesia
mengundang berbagai bangsa di dunia untuk
datang, terutama bangsa Eropa.

© Universitas Indonesia Halaman 9 dari 14 halaman


BAHASA INGGRIS
(1) Wild animals have been kept in captivity for thousands of years, often as symbols of power or religious significance. (2)
However, what is now recognized as the modern zoo was developed in the early part of the 19th century with London, Paris
and Dublin zoos opening within a few years of each other. (3) This coincided with the Victorian fascination with natural history
and increasing urbanization of the population of Europe, and these 19th century zoos proved to be immensely popular, with
millions flocking to see unusual animals from far off lands. (4) The majority of zoos served simply to display animals, with
the more advanced among them, also utilizing their collections for the study of zoology. (5) By visiting zoos people make a
direct contribution through entry tickets to maintaining the threatened species in zoos. (6) However, over time good zoos have
changed their mission and focus due to a growing realization and documentation of the decline in wildlife, driven mostly by loss
of habitat. (7) From the mid-20th century these zoos have been finding ways to help conserve wild animals and their habitats,
and the animals now fulfill a number of roles, from education to ambassadors for their species.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 sampai


nomor 42.

41. Which of the following sentences is irrelevant?

(A) Sentence 2 (D) Sentence 6


(B) Sentence 4 (E) Sentence 7
(C) Sentence 5
42. The following paragraph most likely discusses ... .

(A) reasons why people enjoy going to zoos


(B) conservation of animals in the wilderness
(C) effects of the changing roles of modern zoos
(D) challenges of keeping animals in modern zoos
(E) examples of zoo animals performing various roles

© Universitas Indonesia Halaman 10 dari 14 halaman


A calendar is a system of organizing units of time for the purpose of reckoning time over extended periods. By convention,
the day is the smallest calendrical unit of time; the measurement of fractions of a day is classified as timekeeping. The __43__ of
this definition is due to the diversity of methods that have been used in creating calendars. Although some calendars replicate
astronomical cycles according to fixed rules, others are based on abstract, perpetually repeating cycles of no astronomical __44__.
Some calendars are regulated by astronomical observations, some carefully and redundantly enumerate every unit, and some
contain ambiguities and discontinuities. Some calendars are __45__ in written laws; others are transmitted by oral tradition. The
common theme of calendar making is the desire to organize units of time to satisfy the needs and preoccupations of society.
In addition to serving practical purposes, the process of organization provides a sense, however illusory, of understanding and
controlling time itself. __46__, calendars serve as a link between mankind and the cosmos. It is little wonder that calendars
have held a sacred status and have served as a source of social order and cultural identity. Calendars have provided the basis for
planning agricultural, hunting, and migration cycles, for divination and prognostication, and for maintaining cycles of religious
and __47__ events. Whatever their sophistication, calendars must ultimately be judged as social contracts, not as scientific
treatises.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 43 sampai


nomor 47.

43. ...

(A) general (D) generalize


(B) generally (E) generalized
(C) generality
44. ...

(A) gist (D) significance


(B) futility (E) consequence
(C) outcome
45. ...

(A) chosen (D) preferred


(B) elected (E) discussed
(C) codified
46. ...

(A) On the other hand


(B) Nevertheless
(C) Besides
(D) Thus
(E) Still
47. ...

(A) civil (D) civilize


(B) civility (E) civilization
(C) civilian

© Universitas Indonesia Halaman 11 dari 14 halaman


From birth, infants naturally show a preference for human contact and interaction, including faces and voices. These
basic predispositions to social stimuli are altered in individuals diagnosed with autism spectrum disorders (ASD). A new study
conducted by researchers at the Yale University School of Medicine now reports that 6-month-old infants later diagnosed with
autism divert their gaze from facial features when that face is speaking. One of the best methods to examine autism in very
young infants is the use of eye-tracking. This technology uses advanced video monitoring and special software that tracks and
’maps’ exactly where the eyes are focused and for how long. Dr. Frederick Shic and his colleagues used this method to examine
how 6-month-old infants looked at videos of still, smiling, and speaking faces. The infants were later assessed at 3 years of age
and divided into groups based on their diagnosis of ASD, other developmental delays, or typical development. Infants who later
developed ASD not only looked at all faces less than other infants, but also, when shown a face that was speaking, looked away
from key facial features such as the eyes and mouth.
"These results suggest that the presence of speech disrupts typical attentional processing of faces in those infants later
diagnosed with ASD," said Shic. "This is the first study to isolate an atypical response to speech as a specific characteristic in
the first half year after birth that is associated with later emerging ASD." These findings indicate that infants who later develop
ASD have difficulty maintaining attention to relevant social information as early as 6 months of age, a phenomenon that could
reduce the quality of their social and communicative exchanges with others and, consequently, the trajectory of their social
development.
Autism typically can’t be diagnosed until at least two years of age, but this and other studies confirm that abnormalities in
behavior and attention can be detected as early as 6 months of age. "It seems clear that brain changes related to autism appear
much earlier than we traditionally diagnose this disorder," commented Dr. John Krystal, Editor of Biological Psychiatry. "This
study elegantly illustrates that autism-related disturbances in social relatedness are present very early in life, shaping one’s most
fundamental social contacts."
These affected infants may be experiencing an altered social experience at a critical developmental point. The hope is that
this and further research can help clarify how and when the developmental trajectory is altered in children who develop autism
and, potentially, develop targeted interventions that could normalize their developmental processes.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 48 sampai 50. The word "atypical" in paragraph 2 is closest in
nomor 52. meaning to ... .

48. The author’s purpose in writing this article is to ... . (A) illegal (D) irregular
(B) unusual (E) impossible
(A) compare typical children and children that
develop autism at early age. (C) important
(B) illustrate the advanced research in psychiatry due 51. It can be inferred from the passage that the research ... .
to modern technology.
(C) argue that autistic infants should receive special (A) succeeded in revealing new important
treatment from their family. information about autism diagnosis.

(D) explain that autism can be detected early by using (B) managed to discover the reasons autism causes
an eye-tracking test on infants. changes in children’ brains.

(E) inform that infants with autism have difficulties in (C) found why autism at an early stage was easier to
identifying people’s intentions. detect than at a later stage.
(D) convinced parents to send their 6-month-old
49. According to the text, infants with ASD ... . babies to get the eye-tracking test.

(A) gazed at faces more frequently than typical infants. (E) required many years of observation and
collaboration with various researchers.
(B) stared at all faces without noticing their key
features.
(C) were more attracted to smiling faces than speaking
faces.
(D) avoided looking at main facial features of speaking
faces.
(E) diverted their gaze from speaking faces and
smiling faces.

© Universitas Indonesia Halaman 12 dari 14 halaman


52. According to the text, which of the following is NOT
expected from research on autism?

(A) Shed light on how autistic children have different


developmental processes.
(B) Design involvement plan for children with autism
to normalize their progress.
(C) Explain the time children with autism develop
differently from typical children.
(D) Come up with solutions how to return autistic
children’s development to normal.
(E) Clarify the effects of autism on children and their
relationships with the parents.

© Universitas Indonesia Halaman 13 dari 14 halaman


(1) Current wisdom inclines toward the view that disasters are not exceptional events. (2)They tend to be repetitive and to
concentrate in particular places. (3) With regard to __53__, seismic and volcanic belts, hurricane-generating areas and unstable
slopes are well known. (4) Moreover, the frequency of events and therefore their statistical recurrence intervals are often fairly
well established at least for the smaller and more frequent occurrences. (5) Many technological hazards also follow more or
less predictable patterns, although these __54__ become apparent only when research reveals them. (6) __55__, intelligence
gathering, strategic studies, and policy analyses can help us to understand the pattern of emergencies resulting from conflict and
insurgence. (7) Thus, there is little excuse for being caught unprepared.
(8) The main scope of emergency planning is to __56__ the risk to life and limb posed by actual and potential disasters.
(9) Secondary motives involve reducing damage, ensuring public safety during the aftermath of a disaster, and caring for
survivors and the disadvantaged . (10) Inefficiencies in planning are translated very easily into loss of life, injuries, or damage
__57__ could have been avoided. (11) Thus, emergency planning is at least a moral, and perhaps also a legal, responsibility for
all those who are involved with the safety of the public or employees. (12) Moreover, planning cannot be successfully improvised
during emergencies; this represents one of the worst forms of inefficiency and most likely sources of error and confusion. (13)
Fortunately, however, 50 years of intensive research and accumulated experience have furnished an ample basis for planning.
(14) Given that disasters tend to be repetitive events, they form a cycle that can be divided into phases of mitigation,
preparedness, response and delivery, including reconstruction. (15) The first two stages occur before catastrophe strikes and the
last two afterwards. (16) The actions taken differ for each of the periods, as different needs __58__. (17) Mitigation comprises
all actions designed to reduce the impact of future disasters. (18) These are usually divided into structural measures and
non-structural measures, which include land-use planning, insurance, legislation, and evacuation planning. (19) The term
preparedness refers to actions taken to ease the impact of disasters when they are forecast. (20) They also include security
measures, such as the evacuation of vulnerable populations and sandbagging of river levees as flood-waters begin to rise. (21)
Response refers to emergency actions taken during both the impact of a disaster and the short-term aftermath. (22) The principal
emphasis is on saving human lives. (23) Victims are rescued and the immediate needs of survivors are attended to. (24) Recovery
is the process of repairing damage, __60__ services, and reconstructing facilities after disaster has struck. (25) While major
catastrophes may take as long as 25 years to recover, much less time is needed in lighter impacts or disasters that strike smaller
areas.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 53 sampai 57. ...


nomor 60.
(A) that (D) in which
53. ...
(B) whose (E) for which
(A) emergency planning (C) who
(B) natural catastrophes 58. ...

(C) security measures


(A) were tackled (D) tackled
(D) impacts of disaster (B) are tackled (E) to tackle
(E) strategic study (C) are tackling
54. ... 59. The word "comprises" in the third paragraph is closest
in meaning to ... .
(A) have to (D) must
(B) should (E) may (A) means (D) prepares
(C) will (B) ensures (E) emphasizes
55. ... (C) encompasses
60. ...
(A) Therefore, (D) Similarly,
(B) Finally, (E) In addition, (A) restore (D) restoring
(C) However, (B) to restore (E) it restores
56. ... (C) restored

(A) inform (D) take


(B) endanger (E) reduce
(C) attempt

© Universitas Indonesia Halaman 14 dari 14 halaman


Nomor Peserta : ........................................ Nama : ........................................

Universitas Indonesia

KEMAMPUAN IPS

• Ekonomi
• Sejarah
• Geografi
• IPS Terpadu

SIMAK UI
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA
2014
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih dulu, 8. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian yang
jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat pada disediakan dengan cara membulatkan bulatan yang
naskah soal. sesuai A,B,C,D atau E.
Naskah soal ini terdiri dari halaman depan, halaman
petunjuk, Lembar Jawaban Ujian (LJU) dan soal 9. Untuk keperluan coret-mencoret, harap menggunakan
sebanyak 10 halaman. tempat yang kosong pada naskah soal ini dan jangan
pernah menggunakan lembar jawaban karena akan
2. Naskah dan LJU merupakan satu kesatuan. LJU pada mengakibatkan jawaban Anda tidak dapat terbaca.
naskah ini tidak dapat digunakan untuk naskah lain.
10. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya atau
3. Peserta harus melepas LJU dari naskah, seandainya meminta penjelasan mengenai soal-soal yang diujikan
halaman LJU kiri atas rusak atau sobek, pengolah data kepada siapapun, termasuk kepada pengawas ujian.
masih dapat memproses LJU tersebut.
11. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk di
4. Lengkapilah (tulis dan bulatkan) data diri Anda (nama,
tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke tempat
nomor peserta, tanggal lahir) pada LJU di tempat yang
Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban ujian dan
disediakan.
naskah soal dalam keadaan utuh/lengkap.
5. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang
menjelaskan cara menjawab soal. 12. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor dan
tidak basah.
6. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap soal,
karena setiap jawaban yang salah akan mengakibatkan
pengurangan nilai (penilaian: benar +4, kosong 0, salah
-1).
7. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab soal-soal
yang lebih sukar sehingga semua soal terjawab.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar

ii
iii
MATA UJIAN : Ekonomi, Sejarah, Geografi, dan IPS Terpadu
TANGGAL UJIAN : 22 JUNI 2014
WAKTU : 60 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 15


Mata Ujian SEJARAH nomor 16 sampai nomor 30
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 31 sampai nomor 45
Mata Ujian IPS TERPADU nomor 46 sampai nomor 60

EKONOMI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 4. Faktor yang tidak menggeser kurva permintaan telepon
nomor 13. seluler (HP) merek Nokia ke kanan adalah ... .

1. Apabila biaya rata-rata lebih besar daripada biaya (A) penurunan harga HP merek Nokia
marginal, itu berarti ... . (B) penurunan harga pulsa HP
(A) biaya marginal selalu naik (C) kenaikan harga HP merek Samsung
(B) biaya marginal selalu turun (D) kenaikan pendapatan konsumen
(C) biaya marginal bisa naik dan bisa turun (E) peningkatan jumlah penduduk
(D) biaya rata-rata selalu naik 5. Laporan keuangan interim mengacu pada laporan
(E) biaya tetap rata-rata konstan keuangan ... .

2. Situasi di bawah ini yang menggambarkan terjadinya (A) kurang dari 1 tahun, biasanya dalam periode satu
inflasi adalah ... . bulan, kuartal, atau semester
(B) yang disiapkan sebelum penyesuaian dicatat
(A) peningkatan harga beras di seluruh wilayah
Indonesia dalam satu hari
(C) yang menunjukkan aset di atas kewajiban, dan
kewajiban di atas ekuitas
(B) peningkatan harga beras di seluruh wilayah Jawa
Timur selama satu hari (D) dengan pendapatan yang dilaporkan dalam
(C) peningkatan harga garam di seluruh wilayah Laporan Laba Rugi ketika kas diterima serta beban
Indonesia selama satu bulan dilaporkan ketika kas dibayar
(D) peningkatan harga bahan pokok dan produk (E) dengan proses penyesuaian yang digunakan
industri di seluruh wilayah Indonesia selama satu untuk pendapatan tetap pada periode yang
hari mereka dapatkan dan untuk menyamakan beban
(E) peningkatan harga bahan pokok dan produk dengan pendapatan
industri di Jawa Barat selama satu bulan
6. Sebidang tanah ditawarkan untuk dijual seharga
3. Elastisitas permintaan bensin di Indonesia adalah Rp150.000.000,00. Tanah tersebut menurut SPT
−0, 68, yang berarti ... . PBB (Pajak Bumi dan Bangunan) memiliki Nilai Jual
Objek Pajak sebesar Rp95.000.000,00, pembeli menilai
(A) jika terjadi kenaikan harga sebesar Rp1, terjadi seharga Rp140.000.000,00, dan dibeli dengan harga
penurunan kuantitas konsumsi sebesar 0,68 liter Rp137.000.000,00. Tanah tersebut seharusnya dicatat
(B) jika terjadi kenaikan harga sebesar 1%, terjadi dalam pembukuan pembeli dengan nilai ... .
penurunan kuantitas konsumsi sebesar 0,68 liter
(C) jika terjadi kenaikan harga sebesar Rp1, terjadi (A) Rp95.000.000,00
penurunan kuantitas konsumsi sebesar 0,68% (B) Rp137.000.000,00
(D) permintaan bensin tergolong elastis (C) Rp138.500.000,00
(E) permintaan bensin tergolong inelastis (D) Rp140.000.000,00
(E) Rp150.000.000,00

© Universitas Indonesia Halaman 1 dari 10 halaman


7. Dampak dari kebijakan kuota impor adalah ... . 12. Misalkan terdapat dua macam barang saja yaitu buku
dan es krim. Kemiringan kurva anggaran seorang
(A) peningkatan harga barang impor konsumen dapat diukur dari ... .
(B) peningkatan jumlah barang impor
(A) anggaran si konsumen dibagi harga es krim
(C) peningkatan keuntungan konsumen domestik
(B) rasio utilitas marginal buku terhadap utilitas
(D) penurunan penerimaan pemerintah marginal dari es krim
(E) penurunan penerimaan produsen domestik (C) tingkat substitusi marginal dari si konsumen
8. Menurut Harrod-Domar, faktor utama yang (D) jumlah buku yang dibeli dibagi dengan jumlah es
menyebabkan tingginya pertumbuhan ekonomi krim yang dibeli
suatu negara adalah ... . (E) harga relatif dari buku dan es krim
(A) jumlah penduduk 13. Berikut ini yang bukan menjadi permasalahan
ekonomi setiap negara adalah ... .
(B) kewirausahaan
(C) modal/investasi (A) Bagaimana memproduksi barang dengan biaya
(D) produk domestik bruto riil murah?
(B) Untuk siapa barang diproduksi?
(E) marginal propensity to consume
(C) Barang apa yang akan diproduksi?
9. Seorang gubernur yang baru terpilih dapat
(D) Untuk siapa barang tersebut diproduksi?
meningkatkan sumber penerimaan daerah agar dapat
meningkatkan pembiayaan pembangunan melalui pos (E) Bagaimana cara memproduksi barang?
di bawah ini, KECUALI ... .

(A) pajak kendaraan bermotor


(B) bea balik nama kendaraan bermotor Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 14 .

(C) pajak bahan bakar kendaraan bermotor 14. Kebijakan pemerintah untuk menetapkan harga
(D) pajak penerangan jalan tertinggi (ceiling price) terhadap beberapa barang
kebutuhan pokok dinilai efisien dan penting untuk
(E) pajak pengambilan dan pemanfaatan air bawah
menjamin ketersediaan barang-barang tersebut.
tanah dan air permukaan
10. Jika diketahui C = 80 + 0, 6Y, besarnya marginal SEBAB
propensity to save adalah ... .
Barang kebutuhan pokok memiliki kurva permintaan
yang inelastis.
(A) −80 (D) 0,4
(B) −0, 6 (E) 80
(C) −0, 4
11. Keseimbangan produsen tercapai pada kondisi ... . Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 15 .

(A) kurva permintaan berpotongan dengan kurva 15. Berikut ini yang merupakan kesamaan karakteristik
penawaran pasar persaingan sempurna dan persaingan
monopolistik.
(B) kurva isocost berpotongan dengan kurva isoquant
(C) kurva isocost bersinggungan dengan kurva (1) Perusahaan memiliki tujuan memaksimumkan
isoquant laba
(D) laba perusahaan maksimum karena berproduksi (2) Produsen berperan sebagai price taker
pada saat penerimaan marginal sama dengan (3) Dapat menikmati economic profit > 0 dalam
biaya marginal jangka pendek
(E) laba perusahaan maksimum karena berproduksi (4) Dapat menetapkan harga di atas biaya marginal
pada saat penerimaan total maksimum

© Universitas Indonesia Halaman 2 dari 10 halaman


SEJARAH
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 16 sampai 19. Peradaban abad XVII yang menunjukkan kemampuan
nomor 20. masyarakat Nusantara dalam pengelolaan air bersih
untuk kebutuhan ibu kota Kerajaan Sriwijaya
16. Pada awal berdirinya Republik Indonesia, keadaan tergambarkan dalam sisa reruntuhan kerajaan pada
perekonomian sangat kacau dan inflasi sangat tinggi. situs ... .
Salah satu sumber inflasi adalah ... .
(A) Kartasura, Surakarta
(A) naiknya nilai dolar
(B) Surosowan, Banten Lama
(B) adanya blokade ekonomi Belanda
(C) Trowulan, Mojokerto
(C) adanya penyelundupan oleh para panglima
(D) Batu Jaya, Karawang
militer di daerah
(D) beredarnya mata uang rupiah saat pendudukan (E) Muaro Jambi
Jepang yang tidak terkendali 20. Dalam upayanya membendung kekuatan Portugis dan
(E) banyaknya produk pertanian yang tidak laku di untuk menguasai perdagangan kayu cendana di Nusa
pasar internasional Tenggara Timur, sejak tahun 1620-an VOC berupaya
membangun perbentengannya di wilayah ... .
17. Pada akhir tahun 1956, Presiden Soekarno semakin
sering mengemukakan ketidakpuasannya terhadap
(A) Larantuka, Flores Timur
sistem politik yang dianut RI dan ingin mengubur
partai-partai. Sebuah konsepsi digagas Soekarno pada (B) Ende, Flores Tengah
tanggal 21 Februari 1957, yang dikenal dengan nama (C) Adonara
Konsepsi Presiden. Salah satu isi pokok konsepsi
(D) Kupang, Timor
tersebut adalah pembentukan Kabinet Gotong Royong.
Yang dimaksud dengan Kabinet Gotong Royong adalah (E) Lohayong, Solor
... .

(A) kabinet yang beranggotakan wakil-wakil golongan


fungsional Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 21 sampai
(B) kabinet yang didukung semua partai dengan nomor 24.
memasukkan keempat partai pemenang pemilu,
21. Migrasi penduduk dari daratan Asia ke Nusantara pada
yang dikenal dengan sebutan "kabinet berkaki
500 SM membawa peradaban yang lebih maju dari
empat"
peradaban manusia yang datang sebelumnya (1500
(C) kabinet yang mengedepankan semangat gotong
SM).
royong, sebagai ciri khas bangsa Indonesia
(D) kabinet yang merupakan hasil dari pemilihan SEBAB
umum
Peradaban baru ini membawa pengaruh
(E) kabinet yang menyuarakan seluruh aspirasi
perkembangan dalam bidang religi.
masyarakat
22. Setelah berakhirnya Perang Dingin, terjadi perubahan
18. Pemikiran pokok politik kolonial Belanda
konstelasi politik global dari sistem multipolar ke
nonakulturatif membawa dampak positif bagi bangsa
sistem bipolar.
Indonesia, yaitu ... .
SEBAB
(A) pendidikan berkembang
(B) bahasa Belanda sebagai jembatan menuju dunia Pasca-Perang Dingin, muncul isu-isu baru dalam
Barat agenda internasional, seperti masalah HAM,
(C) alih teknologi dari dunia Barat ke bangsa demokrasi, dan good governance yang memperlihatkan
Indonesia menguatnya gejala saling keterkaitan antarmasalah
(D) lembaga tradisional masih lestari global di berbagai bidang: politik, ekonomi, sosial, dan
bidang lainnya.
(E) bangsa Indonesia berpikir ala Barat

© Universitas Indonesia Halaman 3 dari 10 halaman


23. Bukti adanya pengaruh kebudayaan Dongson di 27. Tindak lanjut pertemuan antara perwakilan Republik
Indonesia adalah ditemukannya berbagai hasil Indonesia Serikat dan perwakilan Negara Indonesia
kebudayaan batu halus (neolitikum), seperti Timur, dan antara perwakilan Negara Sumatra Timur
manik-manik dan perhiasan kubur yang ditemukan di dan perwakilan Republik Indonesia pada 19 Mei 1950
kepulauan Selayar Sulawesi dan Bali. terkait dengan pembentukan NKRI adalah ... .

SEBAB (1) dibentuknya panitia rekonsiliasi negara-negara


bagian
Ciri khas alat kebudayaan Dongson adalah
penyerpihan pada satu sisi atau dua sisi permukaan (2) dibentuknya panitia persiapan penyatuan
batu kali yang berukuran kecil dan biasanya berbentuk negara-negara bagian dengan RI
segitiga atau segi empat. (3) dibentuknya panitia persiapan deklarasi NKRI

24. Rendahnya status perwira PETA, pemerasan ekonomi, (4) dibentuknya panitia persiapan UUD Negara
dan pengerahan tenaga kerja secara paksa merupakan Kesatuan
benih-benih timbulnya perlawanan bersenjata 28. Pada tahun 1925, Indische Vereeniging mengubah
terhadap Jepang. nama organisasinya menjadi Perhimpunan Indonesia
(PI). Organisasi ini kemudian menjadi pelopor lahirnya
SEBAB paham nasionalisme Indonesia. Beberapa pokok
pemikiran PI yang kemudian menjadi dasar utama
Pemerintah Jepang melalui kumiai-kumiai yang gerakan kebangsaan di Indonesia adalah ... .
dikelola oleh penguasa pribumi melakukan pembelian
hasil pertanian rakyat dengan paksa. (1) menempatkan kemerdekaan sebagai tujuan
politik yang utama
(2) membentuk front kesatuan untuk melawan
Belanda dan mempertajam konflik antarras kulit
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 25 sampai sawo matang dengan kulit putih
nomor 30.
(3) swadaya menolong diri sendiri dengan
25. Pada 19 Desember 1948, Belanda secara sepihak mengandalkan kekuatan dan kemampuan sendiri
melakukan pembatalan persetujuan Renville dengan (4) berhaluan politik kooperasi berdasarkan
melakukan tindakan yang merugikan pemerintah kesadaran bahwa kemerdekaan tidak dapat
Indonesia, yaitu ... . diberikan secara cuma-cuma oleh Belanda, tetapi
harus direbut oleh bangsa Indonesia sendiri
(1) melakukan Agresi Militer II
29. Beberapa kearifan lokal (local genius) yang dimiliki
(2) melakukan sensor pers yang keras penduduk kepulauan Nusantara jauh sebelum
(3) tentara Belanda menawan presiden dan wakil kedatangan Bangsa India merupakan hasil adaptasi
presiden serta sejumlah menteri dengan lingkungan maritim, antara lain ... .
(4) menyiarkan berita ke seluruh dunia bahwa
(1) mampu bercocok tanam
perlawanan RI sama sekali tidak berarti dan rakyat
menyambut kedatangan tentara Belanda sebagai (2) mampu membuat perahu bercadik
pembebas (3) mampu membuat peralatan logam
26. Akibat tekanan dari berbagai elemen bangsa pada masa (4) memahami astronomi
reformasi, akhirnya Sidang MPR, 10–13 November 1998
30. Perkembangan sistem kepercayaan masa prasejarah
menghasilkan beberapa ketetapan, di antaranya ... .
mulai muncul sejak berakhirnya zaman batu muda.
Hal itu ditandai ketika manusia sudah mulai membuat
(1) diperkenankannya melakukan amandemen UUD
bangunan megalitik, seperti ... .
1945
(2) membatasi masa jabatan presiden dan wakil
(1) menhir
presiden
(2) dolmen
(3) pencabutan P4 sebagai mata pelajaran wajib dan
kebebasan menyatakan pendapat (3) punden berundak
(4) memajukan pendidikan dan meningkatkan (4) sarkofagus
kesejahteraan dan kesehatan masyarakat

© Universitas Indonesia Halaman 4 dari 10 halaman


GEOGRAFI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 31 sampai 36. Kerusakan bangunan akibat gempa tektonik jika makin
nomor 37. dekat dengan jalur sesar akan makin besar karena ... .

31. Dampak yang sering mengiringi terbentuknya awan (A) pelepasan energi gempa menjalar cepat
cumulonimbus adalah kerusakan benda elektronik (B) kerapatan bangunan semakin tinggi
akibat terjadinya ... .
(C) struktur bangunan semakin rapuh
(A) angin puting beliung (D) karakteristik bangunan dominan bersifat tidak
(B) kilat dan guntur permanen
(C) hujan sangat lebat (E) memiliki tingkat aliran energi akibat gempa paling
tinggi
(D) angin kencang
37. Batu pualam terbentuk dari batuan kapur yang ... .
(E) suhu sangat dingin
32. Munculnya Gunung Krakatau di perairan Selat Sunda (A) mengkristal
mengakibatkan laut di sekitar gunung tersebut (B) mengeras
mengalami fenomena yang disebut ... .
(C) melapuk
(A) transgresi (D) depresi (D) terendam dalam laut
(B) ingresi (E) regresi (E) mengalami metamorfosis
(C) ekspresi
33. Daerah pusat usaha (CBD) di Indonesia selalu ditandai
dengan keberadaan ... .
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 38 sampai
nomor 40.
(A) bangunan perkantoran
(B) bangunan rumah sakit 38. Perkebunan kelapa sawit terkonsentrasi di wilayah
(C) bangunan industri Sumatra bagian timur dan Kalimantan bagian barat.

(D) bangunan pertokoan dan pasar SEBAB


(E) bangunan sekolah Singapura adalah pusat utama pengolahan crude palm
34. Pergerakan arus Laut Kuroshio ke arah utara dari oil (CPO) di Asia Tenggara.
Kepulauan Filipina disebabkan oleh ... .
39. Dalam konteks biodiversitas, jumlah populasi dan jenis
vegetasi di Pulau Sumatra lebih tinggi daripada di Pulau
(A) pengaruh angin pasat
Sumbawa.
(B) dorongan angin barat
SEBAB
(C) pertemuan arus panas dan arus dingin
(D) penyimpangan arus dingin Pantauan citra satelit di Pulau Sumatra menunjukkan
tingkat kehijauan vegetasi yang lebih tinggi daripada di
(E) pengaruh daratan
Pulau Sumbawa.
35. Distribusi penduduk di kawasan Tiongkok dan
40. Wilayah ketinggian, wilayah kemiskinan, dan wilayah
Asia Tenggara bervariasi antara wilayah yang satu
rawan kebakaran merupakan hasil analisis berdasarkan
dengan yang lainnya. Daerah-daerah yang kepadatan
unsur yang sama dalam konsep geografi.
penduduknya relatif tinggi di Tiongkok dan Asia
Tenggara berada di ... . SEBAB

(A) dataran tinggi pedalaman Dalam konsep geografi dikenal pendekatan


pengwilayahan.
(B) dataran rendah pedalaman
(C) dataran fluvial dan delta
(D) dataran rendah pantai
(E) dataran rendah aluvial

© Universitas Indonesia Halaman 5 dari 10 halaman


Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 41 sampai
nomor 45.

41. Di Indonesia, jenis tanaman yang diusahakan oleh


perkebunan besar dan perkebunan rakyat adalah ... .

(1) kopi dan kelapa


(2) cokelat dan kelapa
(3) kopi dan teh
(4) cokelat dan teh
42. Suatu industri cenderung memilih lokasi pabrik yang
mendekati bahan baku jika ... .

(1) bahan baku yang dibutuhkan mudah rusak


(2) biaya angkut barang menjadi lebih murah
daripada biaya angkut bahan baku
(3) bahan baku lebih berat daripada bahan jadi yang
dihasilkan
(4) pengolahan tidak akan mengakibatkan hilangnya
sebagian bobot
43. Faktor penarik penduduk desa pindah ke Kota Jakarta,
Surabaya, dan Bandung adalah ... .

(1) fasilitas hidup lebih lengkap


(2) kesempatan kerja lebih banyak pilihan
(3) melanjutkan sekolah yang lebih tinggi
(4) kesempatan usaha lebih terbuka
44. Kecenderungan eksploitasi sumber daya alam yang
tidak terkendali harus dicegah agar sumber daya alam
tetap lestari, yaitu dengan cara ... .

(1) menggunakan sumber daya secara efektif dan


efisien
(2) memotong mata rantai supply and demand
(3) menggali dan menyiapkan sumber daya alternatif
(4) menginventarisasi sumber daya yang ada dengan
SIG dan PJ
45. Penurunan gejala moonson Asia yang dibarengi
peningkatan suhu air laut di Samudra Pasifik dan
Hindia berdampak pada transportasi di Indonesia,
yaitu ... .

(1) kecelakaan perahu dan tongkang di laut


cenderung meningkat
(2) pengangkutan barang melalui sungai di
Kalimantan makin lancar
(3) aksesibilitas angkutan udara di Sumatra dan
Kalimantan makin lancar
(4) pengangkutan barang melalui jalan raya
cenderung makin cepat

© Universitas Indonesia Halaman 6 dari 10 halaman


IPS TERPADU
Untuk pertama kali sejak menjadi raksasa ekonomi dunia dalam 15 tahun terakhir, pertumbuhan ekonomi Tiongkok hanya
tumbuh 7,8 %. Biasanya, ekonomi Negeri Tirai Bambu ini tumbuh di atas 13 %. Praktis, selama lebih dari satu dasawarsa,
Tiongkok menjadi negara dengan pertumbuhan ekonomi tertinggi di dunia. Dengan pertumbuhan di bawah 8 % pun, Tiongkok
masih yang tertinggi, disusul Indonesia sebesar 6,7 %.
Bagi Australia, Kanada, Amerika Serikat, dan Uni Eropa, pertumbuhan ekonomi Tiongkok sangat menakjubkan. Bukan
apa-apa, besaran ekonomi Tiongkok sudah amat besar dan terkuat kedua di dunia setelah Amerika Serikat. Negara seperti
Jepang, Jerman, Inggris, Prancis, Italia, Rusia, dan Kanada sudah lama ditinggal di belakang. Selain itu, dengan cadangan devisa
3,255 triliun dolar AS, praktis Tiongkok juga menjadi negara dengan cadangan devisa terbesar di dunia.
Menjadi raksasa ekonomi dunia rupanya tidak membuat para pemimpin Tiongkok puas. Kini, Tiongkok mencanangkan
pertumbuhan ekonomi di atas 8 %. Bagaimana caranya? Pertama, pemerintah memberi perhatian pada upaya menggalakkan
ekonomi domestik. Pemerintah Tiongkok rajin mengajak rakyatnya berbelanja di dalam negeri. Kedua, pemerintah Tiongkok
memacu pertumbuhan ekonomi dalam negeri dengan cara membangun infrastruktur besar-besaran. Hingga tahun 2011, negeri
komunis ini membangun infrastruktur dalam skala luar biasa. Jalan raya desa yang dibangun dan diperbaiki mencapai 190 ribu
km. Dibangun pula jalan raya tambahan sepanjang 71.400 km dan jalan tol sepanjang 11.000 km. Di Tiongkok, semua serba
raksasa. Jika jalan raya di kota besar, seperti Beijing, Shanghai, dan Guangzhou, mencapai 8–11 jalur, hal itu dianggap lumrah.
Maklum, penduduk tiap kota berjumlah di atas 10 juta jiwa.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 sampai 48. Jika diasumsikan biaya untuk perbaikan dan
nomor 48. penambahan jalan desa sebesar 200 ribu yuan
per km, biaya pembangunan jalan raya tambahan
46. Piramida penduduk negara dengan pertumbuhan sebesar 500 ribu yuan per km, serta biaya pembuatan
ekonomi tertinggi di dunia yang berbentuk stasioner jalan tol sebesar 1 juta yuan per km, investasi
(batu nisan) memiliki ciri ... . yang telah dikeluarkan pemerintah Tiongkok untuk
pembangunan jalan raya hingga tahun 2011 adalah
(A) angka kematian bayi meningkat sebesar ... .
(B) angka kelahiran bayi meningkat
(A) 35,7 miliar yuan
(C) penduduk usia mudanya sangat besar
(B) 38,0 miliar yuan
(D) penduduk usia tuanya sangat besar
(C) 74,8 miliar yuan
(E) penduduk usia muda dan penduduk usia
produktifnya hampir sama (D) 84,7 miliar yuan

47. Asumsikan bahwa jalan yang dibangun dan diperbaiki (E) 120,2 miliar yuan
diukur berdasarkan volume pembangunan jalan raya
tersebut. Diasumsikan juga bahwa jalan raya di
pedesaan terdiri dari 2 jalur dan jalan di kota termasuk
jalan tol terdiri dari 8 jalur. Panjang jalan yang telah Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 49 .
dibangun pemerintah Tiongkok hingga tahun 2011
49. Jika kurs (nilai tukar uang) rupiah terhadap yuan
sesungguhnya adalah ... .
mengalami depresiasi, hal ini akan menurunkan ekspor
Tiongkok ke Indonesia.
(A) 95.000 km (D) 272.000 km
(B) 105.300 km (E) 544.800 km SEBAB
(C) 186.300 km Jika nilai rupiah terdepresiasi terhadap yuan, produk
Tiongkok menjadi lebih mahal dalam rupiah.

© Universitas Indonesia Halaman 7 dari 10 halaman


Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 50 .

50. Beberapa negara yang disebut pada alinea kedua


terlibat langsung dalam penyelesaian konflik
Indonesia-Belanda melalui Committee of Good Offices,
yaitu ... .

(1) Inggris
(2) Kanada
(3) Prancis
(4) Amerika Serikat

© Universitas Indonesia Halaman 8 dari 10 halaman


Pemerintah seharusnya memberikan dukungan terhadap upaya penyelidikan atas impor terigu yang menyebabkan
industri dalam negeri sekarat. Dukungan yang diharapkan berupa penerapan bea masuk tambahan sementara selama masa
penyelidikan dilakukan. Tujuannya adalah untuk mengantisipasi dampak yang lebih serius bagi perkembangan industri terigu
lokal.
Asosiasi Produsen Tepung Terigu Indonesia (Aptindo) meminta dukungan masyarakat atas petisi permohonan penyelidikan
lonjakan impor terigu yang berakibat adanya injury industri terigu dalam negeri. Selain itu, Aptindo juga memohon penerapan
bea masuk tambahan sebagai tindakan pengamanan perdagangan (BMTP) dan juga selama masa penyelidikan kiranya dapat
diterapkan BMTPS (BMTP Sementara). Lonjakan impor terigu selama beberapa tahun terakhir telah mengakibatkan empat
perusahaan kolaps dan membutuhkan intervensi pemerintah.
Lonjakan impor terigu dari Amerika Serikat, Australia, dan Eropa selama beberapa tahun terakhir telah mengakibatkan
empat perusahaan kolaps. Berdasarkan data Aptindo, impor terigu tahun 2008 tercatat 530.914 ton. Tahun 2009 angkanya naik
menjadi 645.010 ton dan pada 2010 menjadi 775.534 ton. Tahun 2011, angkanya sedikit menurun menjadi 680.125 ton. Namun,
itu lebih disebabkan oleh beberapa importir mulai beroperasi sebagai produsen dan juga karena faktor kenaikan nilai tukar
rupiah.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 51 sampai 54. Pelaut yang berasal dari benua yang disebut dalam
nomor 54. alinea ketiga bacaan di atas, pada akhir abad ke
XV, sudah melakukan penjelajahan samudra menuju
51. Bahan baku komoditas yang disebut dalam bacaan, benua timur yang menghasilkan rempah-rempah.
optimal tumbuh pada iklim subtropis dengan Tokoh yang kapalnya terdampar di sebuah tanjung di
kisaran suhu 10–25◦ C dan bercurah hujan 350−1.250 ujung selatan Afrika adalah ... .
mm/tahun.
Berdasarkan kriteria tersebut, negara berikut (A) Bartholomeus Diaz
merupakan negara eksportir bahan baku komoditas (B) Vasco da Gama
tersebut di dunia, KECUALI ... .
(C) Alfonso d’albuquerque
(A) Filipina (D) Amerika (D) Magelhaens
(B) Turki (E) Rusia (E) Ferdinand Cortez
(C) Australia
52. Jika impor komoditas yang disebut dalam bacaan di
atas meningkat, akibatnya adalah ... .
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 55 .
(A) harga komoditas tersebut di dalam negeri
55. Salah satu negara yang berasal dari benua yang disebut
mengalami kenaikan
dalam alinea ketiga, pada abad ke-17, membentuk
(B) kurva penawaran komoditas tersebut di dalam sebuah perusahaan berdasarkan Royal Charter yang
negeri bergeser ke kanan dikeluarkan oleh Ratu Elizabeth I. Tujuan pendirian
(C) kurva penawaran komoditas tersebut di dalam perusahaan ini adalah membantu ... .
negeri bergeser ke kiri
(D) kurva permintaan komoditas tersebut di dalam (1) kepentingan Inggris di India
negeri bergeser ke kanan (2) pengembangan kebudayaan Inggris di India
(E) kurva permintaan komoditas tersebut di dalam (3) perdagangan Inggris di India
negeri bergeser ke kiri
(4) pengambilalihan kekuasaan di India
53. Berdasarkan data Aptindo, median dari nilai impor
komoditas pada bacaan di atas dari tahun 2008 sampai
tahun 2011 adalah ... .

(A) 600.500 ton


(B) 710.272 ton
(C) 657.895,75 ton
(D) 662.567,5 ton
(E) 700.500 ton

© Universitas Indonesia Halaman 9 dari 10 halaman


Dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) untuk siswa di DI Yogyakarta (DIY) pada tahun 2013 menurun dibandingkan
tahun 2012. Penurunan dana BOS tahun 2013 cukup signifikan, yaitu mencapai 3,1 miliar rupiah dibanding tahun sebelumnya.
Penurunan dana BOS untuk DIY itu terjadi karena adanya kesalahan rekapitulasi data jumlah siswa pada tahun 2012 lalu.
Rekapitulasi data pada BOS tahun 2012 lalu mengalami kesalahan karena ada sekolah swasta yang ditulis dua kali, sehingga
selisihnya cukup banyak.
Pada tahun 2012 lalu, DIY memperolah dana BOS sebanyak 263,725 miliar rupiah. Dana itu turun di tahun 2013 menjadi
260,601 miliar rupiah. Meski dana BOS menurun, hal itu tak memengaruhi pencairan dana bagi para siswa.
Dana BOS triwulan pertama (Januari−Maret) telah cair pada tanggal 2 Januari 2013. Namun, dana yang telah cair di tingkat
sekolah dan disalurkan melalui rekening sekolah tersebut merupakan dana talangan APBD DIY. Besaran dana BOS yang cair
pada triwulan pertama tersebut adalah 64,992 miliar rupiah. Dana ini diperuntukkan bagi total 293.653 siswa SD di DIY dengan
alokasi dana total 42,579 miliar rupiah, serta untuk 126.267 siswa SMP dengan alokasi 22,412 miliar rupiah. Dengan dana ini,
setiap siswa di tingkat SD akan mendapatkan dana sebesar Rp580.000,00/siswa/tahun dan Rp710.000,00/siswa/tahun untuk
SMP.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 56 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 59 .
nomor 58.
59. Dana BOS dialokasikan melalui APBN. Dengan
56. Jika diketahui fungsi konsumsi adalah C = 500 + 0, 8Y, demikian, penurunan dana BOS mengurangi
penurunan dana BOS sebanyak 3,1 miliar rupiah pada pengeluaran dalam APBN yang merupakan kebijakan
tahun 2013, sebagaimana dikemukakan dalam alinea fiskal bersifat kontraktif.
pertama bacaan di atas, ... .
SEBAB
(A) menyebabkan pendapatan nasional berkurang
Kebijakan fiskal kontraktif dapat dilakukan pemerintah
3,1 miliar rupiah
untuk mengendalikan atau menurunkan inflasi.
(B) menyebabkan pendapatan nasional berkurang
12,4 miliar rupiah
(C) menyebabkan pendapatan nasional berkurang
15,5 miliar rupiah Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 60 .
(D) menyebabkan pendapatan nasional bertambah
3,1 miliar rupiah 60. Kota yang disebut dalam bacaan bersama dengan Kota
(E) tidak berpengaruh terhadap pendapatan nasional Solo menjadi tempat berdirinya 2 organisasi besar
Islam, SI dan Muhammadiyah. Islam masuk ke
57. Karena kesalahan penulisan jumlah data siswa pada Indonesia melalui beberapa saluran, di antaranya ... .
tahun 2012, dana BOS provinsi DIY mengalami
penurunan. Berdasarkan informasi tersebut, jumlah (1) perdagangan
siswa SMP akibat kesalahan pencatatan tahun 2012 (2) pendidikan
tersebut maksimum berjumlah kurang lebih ... .
(3) kesenian
(A) 4.366 (D) 5.345 (4) tasawuf
(B) 4.400 (E) 5.387
(C) 4.570
58. Gunung Merapi yang terdapat pada kota yang disebut
dalam bacaan di atas memiliki tipe letusan ... .

(A) lava cair yang mengalir keluar


(B) letusan tiangan, gas yang sangat tinggi, dan dihiasi
oleh awan menyerupai bunga kol
(C) lava kental, tekanan gas sedang, dan dapur magma
yang dangkal
(D) lava kental, tekanan gas tinggi, dan dapur magma
yang dalam
(E) lava kental yang mengalir perlahan-lahan dan
membentuk sumbat kawah

© Universitas Indonesia Halaman 10 dari 10 halaman


Nomor Peserta : ........................................ Nama : ........................................

Universitas Indonesia

KEMAMPUAN IPS

• Ekonomi
• Sejarah
• Geografi
• IPS Terpadu

SIMAK UI
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA
2014
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih dulu, 8. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian yang
jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat pada disediakan dengan cara membulatkan bulatan yang
naskah soal. sesuai A,B,C,D atau E.
Naskah soal ini terdiri dari halaman depan, halaman
petunjuk, Lembar Jawaban Ujian (LJU) dan soal 9. Untuk keperluan coret-mencoret, harap menggunakan
sebanyak 11 halaman. tempat yang kosong pada naskah soal ini dan jangan
pernah menggunakan lembar jawaban karena akan
2. Naskah dan LJU merupakan satu kesatuan. LJU pada mengakibatkan jawaban Anda tidak dapat terbaca.
naskah ini tidak dapat digunakan untuk naskah lain.
10. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya atau
3. Peserta harus melepas LJU dari naskah, seandainya meminta penjelasan mengenai soal-soal yang diujikan
halaman LJU kiri atas rusak atau sobek, pengolah data kepada siapapun, termasuk kepada pengawas ujian.
masih dapat memproses LJU tersebut.
11. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk di
4. Lengkapilah (tulis dan bulatkan) data diri Anda (nama,
tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke tempat
nomor peserta, tanggal lahir) pada LJU di tempat yang
Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban ujian dan
disediakan.
naskah soal dalam keadaan utuh/lengkap.
5. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang
menjelaskan cara menjawab soal. 12. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor dan
tidak basah.
6. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap soal,
karena setiap jawaban yang salah akan mengakibatkan
pengurangan nilai (penilaian: benar +4, kosong 0, salah
-1).
7. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab soal-soal
yang lebih sukar sehingga semua soal terjawab.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar

ii
iii
MATA UJIAN : Ekonomi, Sejarah, Geografi, dan IPS Terpadu
TANGGAL UJIAN : 22 JUNI 2014
WAKTU : 60 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 15


Mata Ujian SEJARAH nomor 16 sampai nomor 30
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 31 sampai nomor 45
Mata Ujian IPS TERPADU nomor 46 sampai nomor 60

EKONOMI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 4. Nilai tukar yang mula-mula adalah
nomor 13. US$1,00 = Rp10.500,00, kemudian berubah menjadi
US$1,00 = Rp12.200,00 akan mengakibatkan ... .
1. Ungkapan “there is no such thing as free lunch” sejalan
dengan prinsip ... . (A) neraca perdagangan Indonesia surplus
(B) neraca perdagangan Indonesia defisit
(A) insentif
(C) ekspor dan impor Indonesia meningkat
(B) trade off
(D) impor Amerika Serikat dari Indonesia meningkat
(C) analisis marginal
(E) ekspor Indonesia ke Amerika Serikat menurun
(D) market
(E) trade 5. Perusahaan ABC memiliki beban selain harga pokok
penjualan sebesar Rp250.000.000,00. Besarnya
2. Pernyataan berikut yang salah mengenai kurva penjualan dan laba kotor jika harga pokok penjualan
isoquant adalah ... . sebesar Rp100.000.000,00 dan laba bersih sebesar
Rp150.000.000,00 adalah ... .
(A) Isoquant cembung ke arah titik origin.
(B) Isoquant merupakan kurva yang menunjukkan (A) Penjualan: Rp500.000.000,00,
penggunaan faktor produksi yang sama. laba kotor: Rp50.000.000,00
(C) Isoquant tidak saling berpotongan. (B) Penjualan: Rp500.000.000,00,
laba kotor: Rp400.000.000,00
(D) Sumbu vertikal dan horizontal masing-masing
menunjukkan penggunaan faktor produksi. (C) Penjualan: Rp400.000.000,00,
laba kotor: Rp500.000.000,00
(E) Pada Isoquant, titik yang berada di kurva sebelah
kanan atas menunjukkan tingkat output yang (D) Penjualan: Rp350.000.000,00,
lebih tinggi dibandingkan yang di kiri bawah. laba kotor: Rp50.000.000,00
(E) Penjualan: Rp350.000.000,00,
3. Seorang gubernur yang baru terpilih dapat
laba kotor: Rp150.000.000,00
meningkatkan sumber penerimaan daerah agar dapat
meningkatkan pembiayaan pembangunan melalui pos 6. Sebuah kurva permintaan dikatakan elastis sempurna
di bawah ini, KECUALI ... . apabila ... .

(A) pajak kendaraan bermotor (A) berbentuk vertikal


(B) bea balik nama kendaraan bermotor (B) berbentuk horizontal
(C) pajak bahan bakar kendaraan bermotor (C) downward sloping
(D) pajak penerangan jalan (D) upward sloping
(E) pajak pengambilan dan pemanfaatan air bawah (E) memiliki kemiringan sama dengan −1
tanah dan air permukaan

© Universitas Indonesia Halaman 1 dari 11 halaman


7. Apabila biaya rata-rata lebih besar daripada biaya 12. Hukum permintaan dapat dinyatakan dengan kalimat
marginal, itu berarti ... . berikut, yaitu ... .

(A) biaya marginal selalu naik (A) jika harga meningkat, permintaan turun, ceteris
(B) biaya marginal selalu turun paribus
(B) jika permintaan turun, harga meningkat, ceteris
(C) biaya marginal bisa naik dan bisa turun
paribus
(D) biaya rata-rata selalu naik (C) jika harga meningkat, kuantitas permintaan juga
(E) biaya tetap rata-rata konstan meningkat, ceteris paribus
8. Kurva indiferensi yang menggambarkan dua air (D) jika harga meningkat, kuantitas permintaan turun,
mineral yang sama harga dan sama kualitasnya, ceteris paribus
namun berbeda merek berbentuk ... . (E) jika harga meningkat, kuantitas permintaan bisa
meningkat atau bisa turun, tergantung pada faktor
(A) garis lurus dengan kemiringan −1 yang lain
(B) huruf L 13. Situasi di bawah ini yang menggambarkan terjadinya
(C) garis lurus vertikal inflasi adalah ... .
(D) garis lurus dengan kemiringan −0, 5 (A) peningkatan harga beras di seluruh wilayah
(E) convex to origin Indonesia dalam satu hari
(B) peningkatan harga beras di seluruh wilayah Jawa
9. Diketahui persamaan agregat nasional pada suatu
Timur selama satu hari
perekonomian tertutup adalah C = 65 + 0, 6Y dan
(C) peningkatan harga garam di seluruh wilayah
I = 70 + 0, 2Y . Dari fungsi tersebut, nilai output pada
Indonesia selama satu bulan
saat keseimbangan adalah ... .
(D) peningkatan harga bahan pokok dan produk
industri di seluruh wilayah Indonesia selama satu
(A) 575 (D) 875
hari
(B) 675 (E) 975 (E) peningkatan harga bahan pokok dan produk
(C) 775 industri di Jawa Barat selama satu bulan
10. Pertumbuhan ekonomi suatu negara dihitung
berdasarkan data ... .

(A) jumlah pengeluaran APBN Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 14 .
(B) jumlah penerimaan APBN 14. Jika permintaan suatu barang meningkat dan
(C) produk domestik bruto dengan harga konstan penawarannya berkurang, jumlah keseimbangan
(D) produk domestik bruto dengan harga berlaku mengalami kenaikan.

(E) tingkat inflasi SEBAB


11. Barang yang masih dalam perjalanan termasuk dalam Peningkatan permintaan ditunjukkan oleh kurva
persediaan pembeli dalam kondisi ... . permintaan bergeser ke kanan atas, sedangkan
berkurangnya penawaran ditunjukkan oleh kurva
(A) ketika barang sudah keluar dari gudang penjual penawaran bergeser ke kiri atas.
(B) ketika pembeli berkewajiban untuk membayar
biaya pengiriman
(C) ketika penjual berkewajiban untuk membayar
biaya pengiriman
(D) ketika barang dikirimkan menggunakan FOB
destination
(E) setelah setengah perjalanan antara gudang
pembeli dan penjual

© Universitas Indonesia Halaman 2 dari 11 halaman


Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 15 .

15. Berikut ini yang merupakan kesamaan karakteristik


pasar persaingan sempurna dan persaingan
monopolistik.

(1) Perusahaan memiliki tujuan memaksimumkan


laba
(2) Produsen berperan sebagai price taker
(3) Dapat menikmati economic profit > 0 dalam
jangka pendek
(4) Dapat menetapkan harga di atas biaya marginal

© Universitas Indonesia Halaman 3 dari 11 halaman


SEJARAH
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 16 sampai 19. Jalur kereta api yang dibangun untuk mengatasi
nomor 20. masalah transportasi komoditas perkebunan yang
menghubungkan Keresidenan Kedu, Banyumas,
16. Peradaban abad XVII yang menunjukkan kemampuan dengan Pelabuhan Cilacap adalah ... .
masyarakat Nusantara dalam pengelolaan air bersih
untuk kebutuhan ibu kota Kerajaan Sriwijaya (A) Cilacap Spoorweg Maatschappij
tergambarkan dalam sisa reruntuhan kerajaan pada (B) Banyumas Spoorweg Maatschappij
situs ... .
(C) Serajoedal Spoor Maatschappij
(A) Kartasura, Surakarta (D) Nederlandsch Indische Spoor Maatschappij
(B) Surosowan, Banten Lama (E) Staat Spoorweg
(C) Trowulan, Mojokerto 20. Pada awal berdirinya Republik Indonesia, keadaan
(D) Batu Jaya, Karawang perekonomian sangat kacau dan inflasi sangat tinggi.
(E) Muaro Jambi Salah satu sumber inflasi adalah ... .

17. Pada akhir tahun 1956, Presiden Soekarno semakin (A) naiknya nilai dolar
sering mengemukakan ketidakpuasannya terhadap
(B) adanya blokade ekonomi Belanda
sistem politik yang dianut RI dan ingin mengubur
partai-partai. Sebuah konsepsi digagas Soekarno pada (C) adanya penyelundupan oleh para panglima
tanggal 21 Februari 1957, yang dikenal dengan nama militer di daerah
Konsepsi Presiden. Salah satu isi pokok konsepsi (D) beredarnya mata uang rupiah saat pendudukan
tersebut adalah pembentukan Kabinet Gotong Royong. Jepang yang tidak terkendali
Yang dimaksud dengan Kabinet Gotong Royong adalah (E) banyaknya produk pertanian yang tidak laku di
... . pasar internasional

(A) kabinet yang beranggotakan wakil-wakil golongan


fungsional
(B) kabinet yang didukung semua partai dengan Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 21 sampai
memasukkan keempat partai pemenang pemilu, nomor 24.
yang dikenal dengan sebutan "kabinet berkaki
empat" 21. Pada malam tanggal 16, sepulang dari Rengasdengklok,
(C) kabinet yang mengedepankan semangat gotong rencananya akan diadakan rapat PPKI, tetapi tidak
royong, sebagai ciri khas bangsa Indonesia diperoleh izin dari pemerintah pendudukan Jepang di
Jawa.
(D) kabinet yang merupakan hasil dari pemilihan
umum SEBAB
(E) kabinet yang menyuarakan seluruh aspirasi
masyarakat Pascakekalahan Jepang dari Sekutu dalam Perang Asia
Timur Raya, Jepang telah menjadi alat Sekutu.
18. Ekspansi VOC (Perhimpunan Dagang Hindia Timur)
ke wilayah Nusa Tenggara Timur (Kawasan Laut Sawu) 22. Migrasi penduduk dari daratan Asia ke Nusantara pada
pada abad XVII–XVIII menghadapi perlawanan yang 500 SM membawa peradaban yang lebih maju dari
cukup keras dari ... . peradaban manusia yang datang sebelumnya (1500
SM).
(A) Kerajaan Islam Adonara
SEBAB
(B) Kerajaan Larantuka (Portugis Hitam)
(C) Kerajaan Amanuban di Timor Peradaban baru ini membawa pengaruh
perkembangan dalam bidang religi.
(D) Kerajaan Sikka, Maumere
(E) Kerajaan Kupang

© Universitas Indonesia Halaman 4 dari 11 halaman


23. Pada masa pendudukan Jepang, penggunaan bahasa 27. Pelabuhan Barus di pantai Barat Sumatra Utara, yang
Belanda dihapuskan dari dunia pendidikan dan terkenal sebagai penghasil kapur barus pada sekitar
pergaulan sehari-hari. tahun 1000 M, merupakan pelabuhan internasional
yang banyak dikunjungi para pedagang dari Asia Barat,
SEBAB Asia Selatan, dan Cina. Hal ini dibuktikan dengan ... .
Semua nama toko, rumah makan, perusahaan, dan
(1) ditemukannya prasasti orang Tamil di Barus,
papan nama iklan yang berbahasa Belanda diganti
dengan bahasa Indonesia atau bahasa Jepang. (2) ditemukannya sisa-sisa wadah kaca dan kristal,

24. Selama tahun 1848 telah terjadi banyak peristiwa (3) ditemukannya pecahan keramik,
revolusi di Eropa. Kejadian revolusi ini lebih (4) ditemukannya benda-benda logam.
didorong karena beberapa faktor, antara lain hasil
28. Latar belakang masalah pembentukan kabinet sering
panen yang buruk, kelaparan, serta tingginya tingkat
menjadi faktor penyebab jatuhnya pemerintahan.
pengangguran.
Faktor yang menyebabkan jatuhnya kabinet Natsir
SEBAB adalah ... .

Terjadi pula konflik yang disebabkan oleh (1) peristiwa Tanjung Morawa,
meningkatnya intensitas pergerakan nasionalis yang (2) mosi Hadikusumo,
didorong oleh para penulis, sastrawan, dan filsuf.
Negara yang mengalami hal tersebut di antaranya (3) razia Agustus,
adalah Prancis, Jerman, Italia, dan Austria. (4) tuntutan pencabutan tata cara pemilihan anggota
lembaga perwakilan daerah.
29. Beberapa kebijakan Presiden Abdurahman Wahid
sewaktu menggantikan Presiden Habibie adalah ... .
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 25 sampai
nomor 30. (1) menunjukkan kepedulian dan keterpihakannya
kepada kaum Tionghoa
25. Berdasarkan sumber-sumber artefak, munculnya
peradaban kuno yang besar di dunia terletak di aliran (2) membuka hubungan diplomatik dengan Israel
dan lembah-lembah sungai besar. Peradaban kuno (3) melikuidasi Departemen Sosial
yang sama juga muncul di Indonesia, yaitu di ... . (4) mencabut Tap MPRS No. XXXV tahun 1966
tentang larangan terhadap Partai Komunis
(1) aliran dan lembah Sungai Brantas di Jawa Timur
Indonesia
(2) aliran dan lembah Sungai Batanghari di Jambi
30. Pada 19 Desember 1948, Belanda secara sepihak
(3) aliran dan lembah Sungai Musi di Sumatra Selatan melakukan pembatalan persetujuan Renville dengan
(4) aliran dan lembah Sungai Cisadane di Jawa Barat melakukan tindakan yang merugikan pemerintah
Indonesia, yaitu ... .
26. Volksraad yang dibentuk oleh pemerintah Kolonial
Belanda pada 18 Mei 1918, menurut sebagian kalangan (1) melakukan Agresi Militer II
nasionalis, bukan merupakan Dewan Perwakilan
(2) melakukan sensor pers yang keras
Rakyat sesungguhnya. Hal tersebut disebabkan oleh
... . (3) tentara Belanda menawan presiden dan wakil
presiden serta sejumlah menteri
(1) sebagian besar anggota Volksraad belum mampu (4) menyiarkan berita ke seluruh dunia bahwa
menyalurkan kehendak seluruh rakyat Indonesia perlawanan RI sama sekali tidak berarti dan rakyat
(2) Volksraad telah menjadi radikal dengan menyambut kedatangan tentara Belanda sebagai
dibentuknya Radicale Concentratie pembebas
(3) Volksraad hanya berfungsi sebagai badan
penasihat dan sekadar diikutsertakan dalam
pembuatan undang-undang dan ordonantie
(4) Volksraad pada hakikatnya adalah lembaga negara
yang digunakan sebagai alat kaum penjajah

© Universitas Indonesia Halaman 5 dari 11 halaman


GEOGRAFI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 31 sampai 35. Meluasnya permukaan air Laut Jawa ke daratan terjadi
nomor 37. karena ... .

31. Bentuk medan yang memengaruhi pola pertanian di (A) aktifnya penumpukan magma di puncak gunung
Indonesia adalah ... . berapi
(B) intensifnya sedimentasi di pesisir utara Jawa
(A) adanya variasi tenaga endogen dan eksogen
(C) permukaan daratan cenderung mengalami
(B) bentuk aliran sungai yang tidak beraturan penurunan
(C) variasi jenis batuan dasar (D) pembangunan gedung tinggi yang semakin
(D) variasi lereng dan ketinggian tempat intensif
(E) perubahan permukaan tanah yang tidak
(E) sebaran gunung api
terkendali
32. Di antara negara ASEAN berikut yang tidak berada 36. Pada pagi hari, kelembaban udara di daerah
dalam satu rumpun Melayu adalah ... . pegunungan mencapai kelembaban maksimum
sehingga mengakibatkan terbentuknya ... .
(A) Indonesia
(B) Malaysia (A) angin kencang
(C) Filipina (B) udara kering
(D) Vietnam (C) kabut
(E) Brunei Darussalam (D) hujan gerimis
33. Daerah pusat usaha (CBD) di Indonesia selalu ditandai (E) udara lembab
dengan keberadaan ... . 37. Dalam analisis sebaran wilayah melalui teknologi
penginderaan jauh, objek padang rumput dan sawah
(A) bangunan perkantoran
dapat dikenali melalui ciri ... .
(B) bangunan rumah sakit
(C) bangunan industri (A) pola wilayahnya yang memencar

(D) bangunan pertokoan dan pasar (B) bentuknya beraturan

(E) bangunan sekolah (C) letaknya dekat sungai


(D) warnanya gelap
34. Penyimpangan cuaca ekstrem yang melanda Eropa dan
Amerika Utara dan berdampak besar terhadap kegiatan (E) teksturnya halus
pariwisata di Indonesia khususnya Bali, terjadi pada
unsur cuaca ... .

(A) kekeringan akibat curah hujan turun Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 38 sampai
(B) angin tornado dan hurricane nomor 42.

(C) suhu rendah akibat gelombang dingin 38. Adanya penyebutan "pusat kota" dan "daerah
(D) badai siklon tropis pinggiran" timbul karena pendekatan fungsional.
(E) suhu tinggi akibat gelombang panas SEBAB

Dalam pendekatan wilayah fungsional, titik gravitasi


menjadi pusat pengaruh terhadap wilayah sekitarnya.

© Universitas Indonesia Halaman 6 dari 11 halaman


39. Relokasi industri dari Jepang dan Korea sudah 44. Faktor penarik penduduk desa pindah ke Kota Jakarta,
terdistribusi merata ke seluruh kota besar di Kawasan Surabaya, dan Bandung adalah ... .
Indonesia Barat.
(1) fasilitas hidup lebih lengkap
SEBAB
(2) kesempatan kerja lebih banyak pilihan
Semua ibu kota provinsi di Indonesia Barat memiliki (3) melanjutkan sekolah yang lebih tinggi
infrastruktur yang sangat menunjang tumbuh dan
(4) kesempatan usaha lebih terbuka
kembangnya kegiatan industri.
45. Kecenderungan eksploitasi sumber daya alam yang
40. Penggunaan tanah tegalan di daerah pegunungan yang
tidak terkendali harus dicegah agar sumber daya alam
berlereng berpotensi menambah luas lahan kritis.
tetap lestari, yaitu dengan cara ... .
SEBAB
(1) menggunakan sumber daya secara efektif dan
Lahan kritis biasanya ditumbuhi alang-alang, mudah efisien
longsor, dan laju erosinya tinggi. (2) memotong mata rantai supply and demand

41. Pertumbuhan ekonomi daerah yang mengalami bonus (3) menggali dan menyiapkan sumber daya alternatif
demografi cenderung lebih lambat dibanding daerah (4) menginventarisasi sumber daya yang ada dengan
yang belum mendapat bonus demografi. SIG dan PJ

SEBAB

Bonus demografi dialami oleh daerah yang telah


berhasil melaksanakan pembangunan sumber daya
manusia dan program keluarga berencana.
42. Kegiatan ekonomi di Kalimantan terutama
berkembang di daerah pesisir atau muara sungai.

SEBAB

Sistem transportasi di Kalimantan pada periode


2001–2013 didominasi angkutan laut dan sungai.

Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 43 sampai


nomor 45.

43. Penurunan gejala moonson Asia yang dibarengi


peningkatan suhu air laut di Samudra Pasifik dan
Hindia berdampak pada transportasi di Indonesia,
yaitu ... .

(1) kecelakaan perahu dan tongkang di laut


cenderung meningkat
(2) pengangkutan barang melalui sungai di
Kalimantan makin lancar
(3) aksesibilitas angkutan udara di Sumatra dan
Kalimantan makin lancar
(4) pengangkutan barang melalui jalan raya
cenderung makin cepat

© Universitas Indonesia Halaman 7 dari 11 halaman


IPS TERPADU
Ironis, saat produksi singkong dalam negeri melimpah dan petani kesulitan menjual komoditas tersebut, justru dalam 10
bulan terakhir, kita kebanjiran singkong impor. Merujuk data Badan Pusat Statistik (BPS), impor singkong sepanjang 10 bulan
terakhir, yang berasal dari tiga negara: Tiongkok, Thailand, dan Vietnam, mencapai Rp32 miliar. Impor ubi kayu ini juga terus
berlangsung. Pada periode 2000−2012, rata-rata impor singkong sebesar 146.055 ton per tahun.
Padahal, Kementerian Pertanian mencatat rata-rata produksi singkong pada periode itu sebesar 19,92 juta ton setahun.
Sementara itu, kebutuhan dalam negeri cuma 12,14 juta ton setahun. Bahkan, Kementerian Pertanian optimis bahwa tahun
2013 produksi singkong sebanyak 25 juta ton dan naik menjadi 27,6 juta ton di tahun 2014 dengan area luas tanam 1,5 juta
hektare.
Impor singkong terjadi akibat tata niaga buruk. Pemerintah harus segera membenahinya agar petani tidak terus dirugikan.
Kesenjangan informasi dan komunikasi antara petani dan konsumen industri berujung pada penumpukan produksi singkong.
Akan tetapi, daerah lain justru kekurangan pasokan.
Selain itu, jarak antara pabrik dan sentra produksi serta infrastruktur buruk juga berdampak pada harga singkong lokal yang
tak kompetitif. Akhirnya, industri memilih singkong impor karena produksinya efisien dan berharga lebih murah. Umumnya
singkong impor ini untuk memenuhi kebutuhan industri seperti bioetanol. Terkait kualitas, petani domestik sebetulnya bisa
memenuhi kriteria yang dibutuhkan industri. Perbedaan kualitas bukan masalah. Petani bisa memenuhinya, asalkan diberi
arahan produk seperti yang diinginkan industri.
Hal lain yang menjadi persoalan kenapa impor singkong masih terjadi adalah tidak ada pemetaan antara sentra produksi dan
letak industri yang membutuhkan produk pangan itu. Tugas ini yang harus dibereskan Kementerian Pertanian dan Kementerian
Perdagangan.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 sampai 48. Rata-rata produksi singkong per tahun pada periode
nomor 48. 2000–2014 adalah ... .

46. Jika harga komoditas yang dibahas dalam bacaan di (A) 20,77 juta ton
atas mengalami kenaikan, ... . (B) 20,83 juta ton
(A) kurva permintaan bioetanol bergeser ke kanan, (C) 22,00 juta ton
kurva penawarannya tetap (D) 23,55 juta ton
(B) kurva permintaan bioetanol bergeser ke kiri, kurva (E) 25,00 juta ton
penawarannya tetap
(C) kurva penawaran bioetanol bergeser ke kanan,
kurva permintaannya tetap
(D) kurva penawaran bioetanol bergeser ke kiri, kurva Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 49 .
permintaannya tetap
(E) kurva permintaan dan kurva penawaran bioetanol 49. Harga singkong lokal sangat kompetitif dibandingkan
bergeser ke kiri singkong impor.

47. Jika hanya untuk pemenuhan kebutuhan singkong SEBAB


dalam negeri, luas area tanam yang dibutuhkan adalah
Jarak antara pabrik dan sentra produksi singkong di
... .
Indonesia sangat berjauhan.
(A) 0,50 juta hektare
(B) 0,66 juta hektare
(C) 0,75 juta hektare
(D) 0,83 juta hektare
(E) 0,85 juta hektare

© Universitas Indonesia Halaman 8 dari 11 halaman


Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 50 .

50. Pasca-Perang Dunia II, negara Indocina yang disebut


dalam alinea pertama bacaan di atas menjadi ajang
perebutan kekuasaan negara-negara kolonialis di
dunia. Negara yang hengkang dari wilayah ini adalah
... .

(1) Italia
(2) Prancis
(3) Inggris
(4) Amerika Serikat

© Universitas Indonesia Halaman 9 dari 11 halaman


Indonesia menduduki peringkat 70 dalam daya saing pariwisata global menurut World Economic Forum (WEF) pada 2013
atau naik empat peringkat dibandingkan 2011. Meskipun terdongkrak naik empat peringkat, peringkat Indonesia masih berada
di bawah negara tetangga, seperti Singapura (peringkat 10), Malaysia (34), dan Thailand (43) yang unggul dalam hal infrastruktur.
Daya saing Indonesia unggul dalam sumber daya alam yang berada pada peringkat 6 dan daya saing harga atau price for value
pada peringkat 9.
Menurut Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, kinerja pariwisata Indonesia 2013 cukup memuaskan, yaitu dengan
meraih 8,8 juta wisatawan mancanegara (wisman) atau tumbuh 9,42 % dengan perolehan devisa US$10,05 miliar atau meningkat
10,23 % dibanding 2012. Sementara itu, dari wisatawan Nusantara (wisnus) 2013 terjadi pergerakan 248 juta wisnus dengan uang
yang dibelanjakan mencapai Rp154,7 triliun atau dua kali lipat dari wisman. Tahun 2013 kontribusi sektor pariwisata terhadap
PDB (Produk Domestik Bruto) berjumlah sebesar Rp347,35 triliun atau sekitar 3,8 % dari total PDB nasional. Dampak terbesar
sektor kepariwisataan 2013 terjadi pada penyerapan tenaga kerja yang mencapai 10,18 juta orang atau 8,89 % dari total tenaga
kerja nasional.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 51 sampai 54. Negara dalam bacaan di atas yang menempati
nomor 52. peringkat 10 dalam daya saing wisata sebelum 1816
merupakan wilayah koloni Belanda.
51. Rata-rata uang yang dibelanjakan oleh setiap wisman
yang berkunjung ke Indonesia tahun 2013 adalah SEBAB
sebesar ... .
Inggris menguasai wilayah tersebut melalui jalur
(A) Rp623.800,00 diplomasi.

(B) Rp1.248.000,00 55. Pada negara-negara sedang berkembang seperti


Indonesia, nilai PDB umumnya lebih besar dari nilai
(C) Rp7.580.000,00
PNB (Produk Nasional Bruto).
(D) Rp8.790.000,00
SEBAB
(E) Rp15.560.000,00
52. Perolehan devisa negara yang bersumber dari Lebih banyak perusahaan asing yang beroperasi di
kunjungan wisman pada tahun 2012 adalah sebanyak Indonesia dibanding dengan perusahaan Indonesia
... . yang membuka usaha di luar negeri.

(A) 9,022 miliar rupiah


(B) 9,117 miliar rupiah
(C) 9,426 miliar rupiah
(D) 10,05 miliar rupiah
(E) 10,264 miliar rupiah

Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 53 sampai


nomor 55.

53. Daya saing Indonesia unggul dan berada pada


peringkat 6 dari segi atraksi alam sebagai unsur
primer pariwisata.

SEBAB

Negara-negara tetangga mengungguli Indonesia dari


unsur sekunder dan kondisionalnya.

© Universitas Indonesia Halaman 10 dari 11 halaman


Pada 2013, usulan 65 daerah otonom baru disetujui pembahasannya dalam Sidang Paripurna DPR. Di Papua, jumlah
pemekaran mencapai 30 kabupaten/kota dan 3 provinsi. Momen ini bisa jadi pengulangan dimulainya deforestasi benteng
terakhir hutan-hutan tropis di Indonesia dengan dalih kesejahteraan masyarakat.
Pengalaman sejak keran pembentukan daerah otonom baru dimulai tahun 1999, target kesejahteraan masyarakat tak pernah
tercapai. Indeks kualitas hidup, pendidikan, dan kesehatan yang menjadi ukuran dasar keberhasilan pembangunan belum
beranjak jauh. Bahkan, pencapaian Tujuan Pembangunan Milenium (MDG) masih jauh dari target.
Sejak 2010, 70–80 % daerah pemekaran dinilai gagal. Dalam pemekaran daerah, pada kenyataannya, masyarakat di
pedalaman cenderung menginginkan pendekatan layanan dasar yang nyata, seperti menempatkan sekolah dan guru serta
puskesmas dan dokter atau bidan di kampung-kampung.
Pembukaan hutan dan alih fungsi hutan menjadi perkebunan, tambang, dan pembangunan infrastruktur berperan dalam
menyumbang pelepasan dan pengurangan tangkapan emisi. Artinya, emisi karbon makin tinggi dan menyumbang peningkatan
suhu bumi alias membentuk efek gas rumah kaca.
Di Indonesia, deforestasi menyumbang lebih dari 60 % pelepasan emisi ke atmosfer. Sumber lain emisi berasal dari
transportasi, industri, dan sampah atau limbah. Indonesia bersama negara-negara lain menyatakan komitmennya untuk
menurunkan emisi dan menjanjikan pengurangan sebesar 26–40 % pada tahun 2020.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 56 sampai 59. Layanan kesehatan bagi masyarakat pedalaman,
nomor 57. sebagaimana dikemukakan dalam bacaan di atas,
termasuk ke dalam golongan barang semi publik (semi
56. Kegiatan yang dikemukakan dalam kalimat pertama public good).
alinea terakhir bacaan di atas merupakan kegiatan
yang dimaksudkan untuk menghasilkan produk seperti SEBAB
kertas. Jika pemerintah berhasil mencegah terjadinya
Barang publik adalah barang atau jasa yang banyak
kegiatan tersebut, itu berarti ... .
diberikan kepada dan digunakan oleh masyarakat
(A) kurva permintaan kertas bergeser ke kanan atas umum (publik).

(B) kurva permintaan kertas bergeser ke kiri bawah


(C) kurva penawaran kertas bergeser ke kanan bawah
(D) kurva penawaran kertas bergeser ke kiri atas Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 60 .

(E) kurva penawaran kayu bergeser ke kanan bawah 60. Menurut bacaan di atas, faktor kegagalan sejak 2010
57. Misalkan persentase pengurangan emisi yang adalah ... .
dijanjikan oleh Indonesia bersama negara-negara
(1) alih fungsi hutan
lain adalah bilangan-bilangan bulat. Median dari
persentase pengurangan emisi tersebut adalah ... . (2) sumber daya manusia
(3) pelepasan emisi
(A) 31 (D) 34
(4) pembangunan sarana dasar
(B) 32 (E) 35
(C) 33

Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 58 sampai


nomor 59.

58. Alih fungsi dan pembukaan hutan seperti yang disebut


pada bacaan di atas sudah terjadi sejak zaman Hindia
Belanda.

SEBAB

Pemerintah Hindia Belanda telah membuka hutan


untuk lahan perkebunan tembakau di Deli Serdang
sejak abad ke-19.

© Universitas Indonesia Halaman 11 dari 11 halaman


SIMAK UI
2015
Nomor Peserta : ........................................ Nama : ............................

KEMAMPUAN DASAR

• Matematika Dasar
• Bahasa Indonesia
• Bahasa Inggris

SIMAK UI
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA
2015

Untuk Validasi, Naskah Harus Dikembalikan.


PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih dulu, 8. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian yang
jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat pada disediakan dengan cara membulatkan bulatan yang
naskah soal. sesuai A, B, C, D, atau E.
Naskah soal ini terdiri dari halaman depan, halaman
petunjuk, Lembar Jawaban Ujian (LJU), dan soal 9. Untuk keperluan coret-mencoret, harap menggunakan
sebanyak 14 halaman. tempat yang kosong pada naskah soal ini dan jangan
pernah menggunakan lembar jawaban karena akan
2. Naskah dan LJU merupakan satu kesatuan. LJU pada mengakibatkan jawaban Anda tidak dapat terbaca.
naskah ini tidak dapat digunakan untuk naskah lain.
10. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya atau
3. Peserta harus melepas LJU dari naskah, seandainya meminta penjelasan mengenai soal-soal yang diujikan
halaman LJU kiri atas rusak atau sobek, pengolah data kepada siapapun, termasuk kepada pengawas ujian.
masih dapat memproses LJU tersebut.
11. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk di
4. Lengkapilah (tulis dan bulatkan) data diri Anda (nama,
tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke tempat
nomor peserta, tanggal lahir) pada LJU di tempat yang
Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban ujian dan
disediakan.
naskah soal dalam keadaan utuh/lengkap.
5. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang
menjelaskan cara menjawab soal. 12. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor dan
tidak basah.
6. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap soal,
karena setiap jawaban yang salah akan mengakibatkan
pengurangan nilai (penilaian: benar +4, kosong 0, salah
-1).
7. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab soal-soal
yang lebih sukar sehingga semua soal terjawab.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar

ii
iii
MATA UJIAN : Matematika Dasar, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris
TANGGAL UJIAN : 14 JUNI 2015
WAKTU : 120 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 4. Jika a dan b adalah dua bilangan (tidak harus berbeda)
nomor 15. yang dipilih secara acak dan dengan pengembalian
a
dari himpunan {1, 2, 3, 4, 5}, maka probabilitas bahwa
1. Nilai minimum dari fungsi z = 4x + 3y pada himpunan b
merupakan bilangan bulat adalah ... .
penyelesaian dari sistem pertidaksamaan:
x ≥ 0, y ≥ 0, 2x + 3y ≥ 6, 3x − 2y ≤ 9, dan x + 5y ≤ 20 4
adalah ... . (A)
25
9
(A) 0 (D) 12 (B)
25
(B) 2 (E) 29 6
(C)
(C) 6 25
2. Jika (x, y) = (a, b) adalah penyelesaian dari sistem 9
(D)
persamaan 25
2x y − y 2 + 5x + 20 = 0 10
, (E)
3x + 2y − 3 = 0 25
maka jumlah semua a + b dimana a dan b bukan 5. Diketahui log2 5 = b dan ´log5 3 = c, maka nilai dari
bilangan bulat adalah ... .
³p p p p
log8 5 + 2 6 − 5 − 2 6 = ... .

8 3c + 2b
(A) − (A)
21 c
4 3b + 2c
(B) − (B)
21 cb
24 2 + bc
(C) (C)
21 6
42 3 + 2bc
(D) (D)
21 6
(E) Semua penyelesaian berupa pasangan bilangan 4 + 2c
bulat (E)
3b
· ¸
2 −2 6. Berikut adalah enam bilangan dari data yang berisi 9
3. Diketahui matriks A = dan B adalah matriks
2 2 bilangan asli: 9, 8, 9, 7, 5, 3. Nilai terkecil yang mungkin
dengan entri-entri bernilai real sedemikian sehingga untuk median dari data 9 bilangan asli tersebut adalah
AB = B A. Nilai terkecil untuk determinan B adalah ... .
... .
(A) 8 (D) 5
(A) -2 (D) 1
(B) 7 (E) 4
(B) -1 (E) 2 (C) 6
(C) 0

© Universitas Indonesia KD Halaman 1 dari 14 halaman


7. Misalkan tiga suku pertama dari barisan aritmatika 11. Diketahui garis 2x + (p − 2)y + 1 = 0 sejajar dengan garis
adalah log a 3 b 7 , log a 5 b 12 , log a 8 b 15 dan suku ke-12 (p − 1)x + 6y + 7 = 0. Misalkan a dan b adalah nilai-nilai
adalah log a m b n . Nilai 2m + n adalah ... . p yang memenuhi kedua persamaan tersebut dengan
1

(A) 40 (D) 112 a < b, maka nilai dari (a+7) 5 log b 2 = ... .

(B) 56 (E) 143 (A) 15 (D) 3


(C) 76 (B) 10 (E) 2
8. Diketahui selisih rusuk dari dua kubus adalah 5 (C) 6
dan selisih volumenya adalah 1385. Misalkan y
menyatakan selisih dari kuadrat rusuk-rusuk kedua 12. Perkalian akar-akar real dari persamaan
1 1 2
kubus tersebut dan z menyatakan kuadrat jumlah dari + − = 0,
x 2 − 10x − 29 x 2 − 10x − 45 x 2 − 10x − 69
rusuk-rusuk kedua kubus tersebut, maka z − y + 5 = ... . adalah ... .

(A) 95 (D) 276 (A) −39 (D) 10


(B) 261 (E) 361 (B) −10 (E) 39
(C) 271 (C) 2
9. Diketahui u n dan v n adalah barisan aritmatika dengan 13. Misalkan salah satu akar dari persamaan kuadrat
n > 0. Jumlah n suku pertama dari masing-masing x 2 − 10x + a = 0 mempunyai tanda yang berlawanan
S v (n) 2n + 8
barisan ini adalah Su (n) dan Sv (n). Jika = dengan salah satu akar dari persamaan kuadrat
S u (n) 5n + 9 x 2 + 10x − a = 0 dimana a adalah sebuah bilangan real,
7
dan v 2 = , maka u 4 = ... . maka jumlah kuadrat dari akar-akar persamaan
3
x 2 + 2ax − 5 = 0 adalah ... .
22
(A) (A) 36 (D) 15
3
17 (B) 20 (E) 10
(B)
3 (C) 18
(C) 4
14. Diketahui a dan b adalah bilangan bulat positif yang
11
(D) tidak sama dengan satu dan persamaan
3 logx b
(E) 3 loga x. logb x = . Nilai (a + b)x adalah ... .
logx a
10. Mira memilih secara acak sebuah bilangan bulat
a
positif yang kemudian dia kuadratkan dan dibagi 9. (A) ab + b 2 atau +1
Probabilitas bahwa sisa dari hasil bagi tersebut 4 adalah b
... . a2
(B) a 2 b + ab atau +a
b
5
(A) b
9 (C) ab + a 2 atau + 1
a
4
(B) b2
9 (D) ab + ab 2 atau +a
3 a
(C) a b
9 (E) 2a + 2b 2 atau +
2 2 2
(D)
9
1
(E)
9

© Universitas Indonesia KD Halaman 2 dari 14 halaman


µ ¶ µ ¶ µ ¶
15. Misalkan A =
1 2
,D =
0 0
, dan P =
a b 18. Misalkan turunan kedua dari f (x) = ax 3 + bx 2 + c x di
2 4 0 5 b −a titik (1,2) adalah 0 dan garis singgung di titik (1,2) tegak
dengan a, b adalah bilangan-bilangan real, sedemikian lurus dengan garis 2y − x = 3, maka pernyataan berikut
sehingga A = P DP T , maka pernyataan berikut adalah yang BENAR adalah ... .
benar, KECUALI ... .
(1) Nilai dari 2a 2 + 3b + c = 6
(A) PT = P−1 Ã p p !
6 6
(B) det A = det D (2) f (x) naik pada interval 1 − ,1+
6 6
(C) a 2 + b 2 = 1 (3) Jumlahan semua nilai a, b dan c adalah 2
p p
(D) det P = det A 6 6
(4) f (x) turun pada x < 1 − atau x > 1 +
(E) P −1 = P 6 6
19. Misalkan x, y dan z memenuhi sistem persamaan
berikut :
2 1 1
− + =6
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 16 sampai x y z
nomor 20. 1 3 1
− + = −2
x y z
2 − x2 1 2 1
16. Misalkan g (x) = 4 − x 2 dan f (g (x)) = , x 6= 0 maka + − =3
4x 2 x y z
... .
Pernyataan berikut yang BENAR adalah ... .
1 1 1
(1) f ( ). f ( ) = 1
4 2 80 (1) Selisih nilai x dan y adalah
1 1 −47 6
(2) f ( ) + f ( ) = (2) Jumlah nilai-nilai x, y, dan z adalah 1
4 2 210
1 1 −1
¯ ¯
¯ x y z ¯¯
(3) f ( ) − f ( ) = ¯ 2
4 2 105 (3) ¯¯ −x y z ¯¯ =
1 ¯ −x −y z ¯ 15
f ( ) 45
(4) 2 = (4) logx y. log y z = log3 5
1 49
f( )
4 20. Jika a, b > 0, maka pertidaksamaan berikut yang
1 BENAR adalah ... .
17. Misalkan f (x) = 2x, 0 ≤ x ≤ dan
2 a b
1 (1) + ≥2
f (x) = 2 − 2x, < x ≤ 1. b a
¡ 2¢
(2) 2 a + b 2 ≥ (a + b)2
¡ 2 ¢
f (2) (x) = f f (x) dan f (n+1) (x) = f (n) f (x)
¡ ¢

maka pernyataan berikut yang BENAR ... . a +b p


(3) ≥ ab
2
(1) f (n) (0) = 0 1 1 4
(4) + ≥
(2) f (n) (1) = 0, n > 1 a b a +b
µ ¶
1
(3) f (n) = 0, n > 2
2
µ ¶
1
(4) f (n) = 0, n > 3
4

© Universitas Indonesia KD Halaman 3 dari 14 halaman


BAHASA INDONESIA
Selama tahun 2014, setidaknya ada dua contoh hasil penelitian menonjol yang dihasilkan para peneliti lokal: pertama,
tentang terkuaknya hunian sekaligus kuburan massal Homo sapiens yang usianya lebih dari 14.825 tahun di Gua Harimau, Ogan
Komering Ulu, Sumatra Selatan, dan kedua, tentang penemuan data migrasi baru manusia purba di Situs Sangiran, Jawa Tengah,
yang selama ini belum masuk dalam literatur. Hingga bulan Mei 2014, Tim Pusat Arkeologi Nasional berhasil mengekskavasi 78
kerangka Homo sapiens di Gua Harimau. Yang menarik, dari 78 kerangka itu, 4 individu merupakan ras Australomelanesid dan
74 individu lain adalah ras Mongoloid. Dengan demikian, dapat diduga bahwa pernah ada masa ketika kedua ras ini bertemu
dan berinteraksi.
Sementara itu, dalam tiga tahun terakhir, di Sangiran, terpantau ada data baru migrasi manusia purba beserta budayanya
setelah migrasi tertua, yaitu pada masa 800.000-an tahun lalu. Hal ini terdeteksi dari keberadaan kapak-kapak genggam dan
pembelah yang merupakan ciri khas peralatan di Afrika. Arkeolog prasejarah, Prof. Harry Truman Simanjuntak, mengatakan
bahwa migrasi ini disebut-sebut sebagai Out of Africa kedua yang melengkapi teori migrasi tertua pertama Out of Africa saat
Homo erectus keluar dari Afrika 1,8 juta tahun lalu. Menurut arkeolog ini, kapan Out of Africa kedua keluar dari Afrika belum
diketahui secara pasti, entah itu 1,1 juta tahun lalu atau 1,2 juta tahun lalu. Yang jelas, mereka sampai di Indonesia bersamaan
dengan Tiongkok sekitar 800.000 tahun lalu.
Budaya migrasi kedua manusia purba ini terus berkembang pada periode selanjutnya walaupun tidak mampu
menggantikan budaya yang tertua. Dari sisi teknologi, model teknologi generasi kedua memang lebih canggih dengan teknik
pangkasan kapak yang lebih baik dan bentuk simetris yang menarik. Akan tetapi, rupanya, alat-alat seperti ini tidak terlalu
dibutuhkan di kawasan Indonesia. Hal itu disebabkan bahan peralatan tersedia melimpah di mana-mana sehingga manusia
purba saat itu tidak perlu membawa alat ke mana-mana.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 sampai 22. Pernyataan yang tidak relevan dengan isi teks di atas
nomor 23. adalah ... .

21. Yang menjadi pokok masalah dalam teks di atas adalah (A) Teori migrasi manusia purba Out of Africa sudah
... . disepakati para arkeolog sedunia.
(B) Sepanjang sejarah manusia terjadi dua kali
(A) ditemukannya teknologi manusia purba Afrika di migrasi manusia purba dari Afrika yang mencapai
situs Sangiran Indonesia.
(B) temuan arkelogis yang menarik perhatian (C) Teori migrasi manusia purba Out of Africa sudah
ilmuwan pada tahun 2014 disepakati para arkeolog sedunia.x
(C) pendapat arkeolog prasejarah mengenai temuan (D) Teknologi yang dibawa manusia purba ke
di Gua Harimau Indonesia pada periode migrasi kedua makin
(D) ditemukannya data baru mengenai migrasi canggih.
manusia purba Afrika (E) Dari temuan arkeologis di Gua Harimau
(E) kontak antarmanusia purba ras Australomelanesid patut diduga adanya kontak antara ras
ras Mongoloid di Gua Harimau pada suatu masa Australomelanesid dan ras Mongoloid di
Indonesia.

© Universitas Indonesia KD Halaman 4 dari 14 halaman


23. Hal yang dapat disimpulkan dari bacaan di atas adalah
... .

(A) ada banyak temuan baru dalam bidang arkeologi


di Indonesia
(B) kemajuan dalam bidang arkeologi berhasil
mengungkap cakrawala masa lampau manusia
Indonesia
(C) kemampuan para arkeolog Indonesia makin tinggi
sehingga banyak fakta baru masa lampau manusia
Indonesia yang berhasil diungkap
(D) dua temuan penting di Gua Harimau dan situs
Sangiran sedikit demi sedikit memverifikasi
beberapa teori arkeologis selama ini
(E) masih banyak yang harus diungkap dari kedua
temuan penting pada tahun 2014 itu

© Universitas Indonesia KD Halaman 5 dari 14 halaman


(1) Daging ayam merupakan makanan terpopuler saat ini. (2) Orang Amerika mencatat bahwa konsumsi daging ayam lebih
tinggi daripada daging lain. (3) Andrew Lawler, jurnalis veteran dan penulis buku Why Did the Chicken Cross the World: The Epic
Saga of the Bird That Powers Civilization, menjelaskan bahwa ayam goreng sekarang ini sebenarnya berasal dari Afrika. (4) Ia
mengklaim bahwa hewan yang paling penting bagi penyebaran peradaban seluruh dunia adalah ayam. (5) Dia juga mengisahkan
sejarah domestikasi ayam: dari ayam hutan di kawasan Asia Selatan sampai Asia Tenggara sekitar 10.000 tahun lalu, sampai
menjadi spesies fleksibel yang mampu "melayani kebutuhan" makanan manusia. (6) Menurutnya, ayam yang sekarang ini hidup
di bumi merupakan keturunan ayam hutan merah yang amat pemalu sehingga saking pemalunya saat ditangkap, mereka bisa
mati terkena serangan jantung.
(7) Namun, para ilmuwan juga yakin kalau ayam pada mulanya tidak dibawa melintasi benua. (8) Dalam masyarakat kuno,
maupun dalam banyak warisan tradisi yang masih lestari dewasa ini, ayam memiliki peranan luar biasa: mempunyai fungsi
sosial-spiritual seperti di ritual keagamaan. (9) Menurut Lawyer, sebenarnya dalam seluruh sejarah umat manusia, ayam sudah
ada dan muncul di berbagai kebudayaan berbeda. (10) Pada buku itu juga dipaparkan mengenai terjalinnya relasi antarspesies,
manusia dan ayam, yang digambarkan hubungan itu sukses, bersimbiosis mutualisme, sehingga evolusi ayam telah mendukung
peradaban manusia.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 24 sampai


nomor 25.

24. Kalimat yang memuat fakta mengenai ayam dalam teks


di atas dapat ditemukan pada ... .

(A) kalimat (1) paragraf pertama


(B) kalimat (3) paragraf pertama
(C) kalimat (5) paragraf pertama
(D) kalimat (7) paragraf kedua
(E) kalimat (9) paragraf kedua
25. Popularitas ayam dalam kebudayaan manusia,
menurut teks di atas, tidak hanya terjadi sekarang
karena ... .

(A) ayam mudah diternakkan


(B) ayam mudah dijinakkan daripada unggas liar lain
(C) berperan penting dalam tradisi masyarakat
(D) memiliki hubungan mutualistis dengan manusia
(E) ayam mendukung perkembangan peradaban
manusia

© Universitas Indonesia KD Halaman 6 dari 14 halaman


Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 26 sampai 29. Kalimat yang memenuhi kaidah kalimat efektif adalah
nomor 40. ... .

26. Contoh lain adalah Situs Kalumpang di Sulawesi (A) Pelangi merupakan cahaya aneka warna dengan
Barat yang jika diteliti lebih lanjut akan membuka garis sejajar yang tampak di langit.
perspektif baru tentang asal-usul leluhur langsung (B) Pelangi muncul karena butiran-butiran air hujan
bangsa Indonesia karena sampai saat ini Kalumpang bertebaran di atmosfer pada saat sebelum atau
dipercaya sebagai situs neolitik tertua pada masa 3.800 setelah hujan, terkena sinar matahari.
hingga sekitar 4.000 tahun lalu. (C) Sinar matahari ini akan dipatahkan oleh
Gagasan pokok kalimat di atas adalah ... . butiran-butiran air hujan.
(A) asal-usul leluhur langsung bangsa Indonesia dari (D) Pada saat titik air hujan membiaskan cahaya dan
Kalumpang menghasilkan deretan warna yang berbeda-beda.
(B) contoh lain adalah Situs Kalumpang (E) Deretan warna berbeda-beda antara satu sama
lain yaitu spektrum.
(C) Situs Kalumpang dipercaya sebagai situs neolitik
tertua 30. Kegiatan ini sebagai upaya konservasi warisan budaya
(D) Situs Kalumpang diteliti lebih lanjut bawah air merupakan hasil kerja beberapa pihak.
Yakni Direktorat Pelestarian Cagar Budaya dan
(E) Situs Kalumpang membuka perspektif baru
Permuseuman, Direktorat Jenderal Kebudayaan,
27. Sesudah tertutup sebongkah batu selama 22.000 tahun, serta Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
pada Desember 1994, terungkaplah keberadaan gua Agar kalimat di atas menjadi lebih efektif, hal yang
itu ketika tiga orang penjelajah gua merayap di celah harus dilakukan adalah sebagai berikut, KECUALI ... .
sempit sebuah tebing, lalu turun ke mulut gua yang
gelap. (A) memindahkan kata ini ke posisi setelah kata air
Gagasan pokok yang tepat pada kalimat tersebut (B) menghapus kata sebagai
adalah ... .
(C) menyatukan kedua kalimat
(A) tertutup sebongkah batu selama 22.000 tahun (D) mengganti kata yakni dengan kata yaitu
(B) tiga orang penjelajah gua merayap (E) menambah kata sama setelah kata kerja
(C) terungkaplah keberadaan gua itu 31. Kalimat yang memuat afiks yang salah adalah ... .
(D) tiga orang penjelajah gua turun
(A) Pemertahanan wilayah yang strategis perlu
(E) tiga orang penjelajah gua merayap, lalu turun dilakukan segera sebelum musuh merebut
28. Fasilitas kesehatan tingkat pertama yang dituntut wilayah itu.
mampu mendiagnosis 155 penyakit belum berperan (B) Daerah rebutan itu berhasil kami pertahankan
maksimal. meskipun korban di pihak kami berjatuhan.
Pola kalimat di atas serupa dengan pola kalimat ... . (C) Penelitian dapat dilakukan dalam bentuk
wawancara, pengamatan, kajian pustaka, dan
(A) Manfaat layanan kesehatan yang diberikan akan lain-lain.
ditambah.
(D) Tayangan foto akan dilaksanakan setelah semua
(B) Realisasi penambahan peserta ternyata tidak pemakalah selesai mempresentasikan makalah.
hanya sembilan juta seperti yang ditargetkan.
(E) Pengunjung sedang memerhatikan tampilan
(C) Terkait rujukan berjenjang, perbedaan tarif
berupa gambar-gambar yang menarik.
yang jauh antartipe rumah sakit juga ditengarai
menjadi penyebab terjadinya penumpukan
pasien.
(D) Setiap peserta berhak mendapat layanan
kesehatan bermutu di mana pun mereka berada.
(E) Besaran kapital yang ada saat ini dinilai oleh
beberapa pengamat tidak adil bagi tenaga
kesehatan.

© Universitas Indonesia KD Halaman 7 dari 14 halaman


32. Kata berimbuhan me-kan yang memiliki kesamaan 34. Kalimat-kalimat berikut tidak mengandung makna
dalam pembentukan dan makna kata dengan kata idiomatis, KECUALI ... .
membersihkan pada kalimat "Satu hal yang juga
dilakukan adalah membersihkan jalur pedestrian dari (A) Kaki tangannya terasa kaku karena terlalu lama
parkir-parkir kendaraan." terdapat pada ... . duduk di ruang sempit.
(B) Setiap malam bulan purnama, dipentaskan
(A) Hewan vertebrata memiliki tali yang merupakan sendratari Ramayana di Candi Prambanan.
susunan tempat terkumpulnya sel-sel saraf dan (C) Kami mendapat hadiah barang pecah belah.
memiliki perpanjangan kumpulan saraf dari otak.
(D) Bulan purnama bersinar sangat terang sehingga
(B) Pembebasan bersyarat ini membuat masyarakat
malam menjadi terang benderang.
mulai meragukan komitmen pemerintah dalam
hal pemberantasan korupsi (E) Nenek datang dengan membawa buah tangan.
(C) Pada 2009, banjir bandang bahkan telah 35. Penulisan bilangan dengan huruf yang tepat
melumpuhkan sebagian wilayah Kuala Lumpur, ditemukan dalam kalimat-kalimat berikut,
Malaysia. KECUALI ... .
(D) Akhirnya, Real Madrid mampu memenangkan
pertandingan dengan skor telak. (A) Empat puluh saham yang dibeli perusahaan
konglomerat itu merupakan saham dengan IHSG
(E) Beberapa ratus spesies ikan memiliki organ
yang stabil selama ini.
penghasil listrik, namun hanya sedikit yang dapat
menghasilkan daya listrik yang kuat. (B) Seorang narasumber mengatakan ada sekitar dua
ratus empat puluh bangunan di kawasan kota
33. Gates memang dikenal aktif berkampanye tentang isu lama dengan tidak lebih dari dua ratus telah
kesehatan dan kemanusiaan. Ia mendanai proyek dimanfaatkan.
inovatif ini melalui Gates Foundation, yayasan (C) Berbeda dengan tiga tahun yang lalu, dua tahun
filantropi yang didirikannya bersama sang istri, terakhir ini kondisi perdagangan produk bahari
Melinda Gates. Pendiri Microsoft ini telah lama meningkat.
berkomitmen membagikan air bersih kepada 700 juta (D) Sementara itu, dua orang awak hilang setelah
penduduk miskin yang kesulitan mengakses air bersih. perahu kecil yang mereka tumpangi terbalik
Kalimat manakah yang memuat kata bermakna diterjang gelombang.
gramatikal sama dengan kata mendanai?
(E) Sejumlah lima persen mahasiswa berindeks
(A) Setelah menuangkan air segelas, dia menggulai prestasi terbaik mendapat beasiswa sepanjang
tehnya sehingga menjadi manis. studi.
(B) Tinja justru bisa mencemari sumber dan pasokan 36. Kata hasil penyerapan digunakan secara tidak tepat
air. dalam kalimat ... .
(C) Menurut Gates, sekitar 40 persen populasi
dunia atau 2,5 miliar penduduk perkotaan tidak (A) Ironisnya, Jakarta tetap macet meskipun beberapa
memiliki akses terhadap sanitasi yang memadai. upaya telah dilakukan.
(D) Dia menyisipkan sehelai kertas dalam buku itu (B) Kalau kondisi tersebut dibiarkan, Jakarta akan
untuk membatasi halaman buku yang sudah menjadi lebih parah, bahkan mungkin lalu lintas
dibacanya. di Jakarta menjadi stagnasi.
(E) Dengan alat ini, mereka dapat hidup secara sehat (C) Pada tahun 1980 jumlah transportasi massal 18 %
dan menjalani kualitas hidup yang lebih baik. dari jumlah kendaraan.
(D) Sekarang sistem transportasi trem digantikan
dengan kendaraan jenis bus.
(E) Sistem transportasi yang baik adalah yang
pertama bus, kedua trem, ketiga monorail,
dan keempat baru subway.

© Universitas Indonesia KD Halaman 8 dari 14 halaman


37. Tanda koma (,) yang tidak tepat digunakan pada 39. (1) Telah berabad-abad lamanya manusia menyadari
kalimat ... . bahwa musik memiliki dampak spiritual yang besar
bagi kesejahteraan hidup manusia. (2) Musik lahir
(A) Gajah itu, kata Rusli, ditemukan, sedang merusak dari kecintaan manusia pada kehidupan dan dilandasi
ladang. oleh ingatan manusia akan pengalaman-pengalaman
(B) Di bagian pangkal pipa, tersambung kaleng hidupnya. (3) ... . (4) Di selatan Perancis, di daerah
minyak rem secara vertikal. pegunungan Pirenia, serta di sejumlah situs arkeologi
(C) Menurut Rusli, warga mulai mendiami Dusun di Rusia juga ditemukan sejumlah bentuk alat musik
Selamat sejak awal 1980-an. yang menyerupai seruling yang diperkirakan berusia
30.000 tahun.
(D) Namun, banjir bandang pada 1987 membuat
mereka harus kembali ke kampung halamannya di
Kalimat mana yang dapat menjadi kalimat 3 sehingga
Desa Masen, desa asalnya.
paragraf menjadi lengkap?
(E) Dia menjual hasil kopinya di pusat kecamatan
atau ke kota terdekat di Calang, ibukota (A) Musik bersumber dari akar kata muse dalam
Kabupaten Aceh Jaya. bahasa Inggris yang berarti renungan.
38. Kalimat yang seluruhnya menggunakan ragam bahasa (B) Meskipun demikian, di museum di Belanda,
standar, baik dari segi ejaan, pilihan kata, dan struktur terdapat koleksi artefak kuno yang terkait degan
kalimat adalah ... . musik.
(C) Menurut data arkeologi, di benua Afrika dan Eropa
(A) Sebagian besar kegiatan berlangsung di sanggar diperkirakan ada sekitar 40.000 bentuk tatahan
yang menyebut dirinya Ladang Nan Jombang. pada dinding batu yang menggambarkan aktivitas
(B) Hampir semua dari para peserta menampilkan manusia dengan musik.
karya berupa eksperimen-eksperimen yang (D) Sementara itu, dalam mitologi Yunani, Muse
berhubungan dengan tubuh. (Muses) adalah sembilan putri cantik hasil
(C) Di tengah kepanikan terhadap gempa bumi, Kota perkawinan Dewa Zeus dan Dewi Mnemosyne.
Manado diguyur hujan deras yang amat lebat. (E) Ia bagian dari manusia dan seumur dengan
(D) Tempat penyelenggaraan kegiatan yakni Ladang kehidupan manusia itu sendiri.
Nan Jombang.
40. Sudah cukup lama ayahnya meninggal dunia. Warga
(E) Secara keseluruhan, angin segar dan kebaruan di desanya masih mengingat jasa-jasanya. Selain
diembuskan oleh kelompok-kelompok musik taat menjalankan ibadah, ayahnya sangat dermawan.
Asia. Meskipun ayahnya termasuk orang berada, ia tetap
rendah hati dan sangat peduli dengan kehidupan orang
lain, terutama orang-orang yang berada di sekitarnya.
Tak pernah sekali pun ayahnya alpa jika ada kegiatan
sosial di desanya.
Peribahasa yang sesuai dengan gambaran situasi di atas
adalah ... .

(A) Karena nila setitik, rusak susu sebelanga.


(B) Hancur badan dikandung tanah, budi baik
dikenang jua.
(C) Buruk muka, cermin dibelah.
(D) Bunga yang harum itu ada juga durinya.
(E) Belakang parang pun kalau diasah pasti tajam
juga.

© Universitas Indonesia KD Halaman 9 dari 14 halaman


BAHASA INGGRIS
(1)Child development refers to the biological, psychological and emotional changes that occur in human beings between birth
and the end of adolescence, as the individual progresses from dependency to increasing autonomy. (2) It is a continuous process
with a predictable sequence yet having a unique course for every child. (3) It does not progress at the same rate and each stage is
affected by the preceding types of development. (4) Because these developmental changes may be strongly influenced by genetic
factors and events during prenatal life, genetics and prenatal development are usually included as part of the study of child
development. (5) Child care programs present a critical opportunity for the promotion of child development. (6) Developmental
change may occur as a result of genetically-controlled processes known as maturation, or as a result of environmental factors
and learning, but most commonly involves an interaction between the two. (7) It may also occur as a result of human nature and
our ability to learn from our environment.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 41 sampai


nomor 42.

41. Which sentence is irrelevant to the topic of the passage?

(A) Sentence 2 (D) Sentence 5


(B) Sentence 3 (E) Sentence 6
(C) Sentence 4
42. The following paragraph most likely discusses ... .

(A) what genetic factors affect child development


(B) each developmental stage
(C) how children adjust to their environment
(D) emotional changes that might occur in a child
(E) stages in child development

© Universitas Indonesia KD Halaman 10 dari 14 halaman


In rapidly growing cities such as Beijing and New Delhi, air pollution has become so severe that respiratory disease is on the rise.
Thick blankets of smog are often a byproduct of economic growth, which results in more vehicles on the road and more burning
of fossil fuels. The bad air can indeed be deadly; __43__, outdoor air pollution, both in cities and rural areas, prematurely killed
3.7 million people worldwide in 2012, according to the World Health Organization. With two-thirds of the population expected
to live in cities by 2050, the need to ease urban pollution is particularly __44__. Los Angeles offers an example of what cities
can do to reduce pollution. Long notorious for its smog, the city has seen some air __45__ decline by 98 percent over the past
50 years, even though an increasing population has used more gasoline. Rules to make cars and fuels cleaner helped achieve
the reductions, __46__ the city still struggles with air quality issues. In 2014, Los Angeles saw an uptick in smog due to heat and
drought, suggesting the fight against air pollution __47__ a challenge for cities dealing with both climate change and population
growth.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 43 sampai


nomor 47.

43. ... .

(A) however (D) in addition


(B) as a result (E) similarly
(C) for example
44. ... .

(A) harsh (D) difficult


(B) acute (E) dangerous
(C) strict
45. ... .

(A) pollutants (D) polluter


(B) pollution (E) pollute
(C) polluted
46. ... .

(A) likewise (D) therefore


(B) however (E) such as
(C) moreover
47. ... .

(A) stays (D) prevails


(B) keeps (E) remains
(C) lingers

© Universitas Indonesia KD Halaman 11 dari 14 halaman


A forgotten issue in urbanism is land use during the night time, with problems such as noise and dirt, which could be
improved with information from Twitter. At least this is what Enrique and Vanessa Frías-Martínez believe, computer science
researchers at Telefonica Research and the University of Maryland (USA) respectively, who have suggested using geolocalized
tweets for urban planning and land use.
Enrique Frías-Martínez explained that geolocalized tweets can be a very useful source of information for planning since it is
an activity carried out by a large number of people who provide information on where they are at a specific time and what they
are doing. The researcher points out that thanks to the increased use of smartphones, social networks like Twitter and Facebook
have made it possible to access and produce information ubiquitously.
These networks generate tags with the event’s geolocation. The new technique "automatically determines land uses in urban
areas by grouping together geographical regions with similar patterns of Twitter activity," says the researcher. Using aggregate
activity of tweets, the Frías-Martínez siblings have studied land use in Manhattan, Madrid and London. In the first two cases
they identified four uses: residential, business, daytime leisure (mainly parks and tourist areas) and nightlife areas. The study
has determined that, in Madrid, night-time tweet activity is concentrated on weekends and in Manhattan, on weekdays. On the
other hand, London is characterized by its tweeting activity in daytime leisure areas.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 48 sampai 50. The author’s purpose in writing the passage is to ... .
nomor 52.
(A) compare Facebook and Twitter users in terms of
48. Which of the following is the main idea of the passage? geolocation tags.
(B) argue that social networks do not necessarily
(A) Many people like to use geolocation tags on reflect users’ activities.
Twitter. (C) persuade people to stop using geolocation tags to
(B) Information from social networks can be accessed protect their privacy.
universally.
(D) inform the possible use of Twitter data for studying
(C) Geolocalized tweets can be useful for urban and planning land use.
planning.
(E) illustrate the urgency of solving various problems
(D) Complex patterns of Twitter activities can finally concerning urban planning.
be identified.
(E) Problems concerning urbanism are often 51. This text would probably be found in ... .
neglected and forgotten.
(A) a popular science magazine
49. According to the passage, which of the following is NOT
(B) a brochure
TRUE about the study?
(C) an academic journal
(A) It shows that people in London mostly tweet in (D) a newsletter
daytime leisure areas.
(E) a tabloid
(B) The focus of the study is land use in Manhattan,
Madrid and London. 52. The tone of this passage is ... .
(C) Residential, business, daytime leisure and nightlife
areas could be identified. (A) harsh (D) didactic
(D) Manhattan and Madrid’s night-time tweet (B) neutral (E) satirical
activities are concentrated differently.
(C) critical
(E) The researchers could identify four land uses in
Manhattan, Madrid and London.

© Universitas Indonesia KD Halaman 12 dari 14 halaman


Deforestation is clearing Earth’s forests on a massive scale, often resulting in damage to the quality of the land. Forests still
cover about 30 percent of the world’s land area, but swaths the size of Panama are lost each and every year. The world’s rain
forests could completely vanish in a hundred years at the current rate of deforestation.
Forests are cut down for many reasons. Yet, most of them __53__ to people’s need to provide for their families. The biggest
driver of deforestation is agriculture. Farmers cut forests to provide more room for __54__. Often small farmers will each clear a
few acres to feed their families by cutting down trees and burning them in a process known as "slash and burn" agriculture.
Logging operations, which provide the world’s wood and paper products, also cut countless trees each year. Loggers, some
of __56__ are acting illegally, also build roads to access remote forests—which leads to further deforestation. Forests are also cut
as a result of growing urban sprawl.
Not all deforestation is intentional. Some is caused by a combination of human and natural factors like wildfires and
subsequent overgrazing.
Regardless of the causes, deforestation has many negative effects on the environment. The most dramatic impact is __57__.
Seventy percent of Earth’s land animals and plants live in forests, and many cannot survive the deforestation that destroys their
homes.
Deforestation also drives climate change. Forest soils are moist, but without protection from sun-blocking tree cover they
quickly dry out. Trees also help __58__ the water cycle by returning water vapor back into the atmosphere.
Trees also play a critical role in absorbing the greenhouse gases that fuel global warming. Fewer forests mean larger amounts
of greenhouse gases __59__ the atmosphere—and increased speed and severity of global warming.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 53 sampai 56. ... .


nomor 60.
(A) whom (D) whose
53. ... .
(B) where (E) when
(A) are related (C) which
(B) are relating 57. ... .

(C) relate (A) species loss for millions of habitat


(D) to be related (B) millions of species for loss habitat
(E) to be relating (C) millions of habitat for species loss
54. ... . (D) a loss of species for millions of habitat

(A) building schools and hospitals (E) a loss of habitat for millions of species

(B) planting crops or grazing livestock 58. ... .

(C) keeping wild animals in captivity (A) perpetuating


(D) channeling water to their rice fields (B) perpetuated
(E) nurturing seeds and keeping poultry (C) perpetuate
55. The italicized phrase in paragraph 3 mean ... . (D) to be perpetuating
(E) to be perpetuated
(A) the number of trees cut down for wood to build
urban houses 59. ... .
(B) the number of people who move from villages to
cities increases (A) enter
(C) uncontrolled expansion of urban areas (B) to enter
(D) there are more and more people living in slump (C) entered
areas in big cities
(D) entering
(E) forests are changed into farming and industrial
areas (E) to be entering

© Universitas Indonesia KD Halaman 13 dari 14 halaman


60. The sentence ’Without trees to fill these roles, many
former forest lands can become barren deserts.’ should
be ... .

(A) the last sentence of paragraph 3


(B) the last sentence of paragraph 4
(C) the last sentence of paragraph 6
(D) the first sentence of paragraph 7
(E) the last sentence of paragraph 7

© Universitas Indonesia KD Halaman 14 dari 14 halaman


Nomor Peserta : ........................................ Nama : ............................

KEMAMPUAN IPS

• Ekonomi
• Sejarah
• Geografi
• IPS Terpadu

SIMAK UI
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA
2015

Untuk Validasi, Naskah Harus Dikembalikan.


PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih dulu, 8. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian yang
jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat pada disediakan dengan cara membulatkan bulatan yang
naskah soal. sesuai A, B, C, D, atau E.
Naskah soal ini terdiri dari halaman depan, halaman
petunjuk, Lembar Jawaban Ujian (LJU), dan soal 9. Untuk keperluan coret-mencoret, harap menggunakan
sebanyak 10 halaman. tempat yang kosong pada naskah soal ini dan jangan
pernah menggunakan lembar jawaban karena akan
2. Naskah dan LJU merupakan satu kesatuan. LJU pada mengakibatkan jawaban Anda tidak dapat terbaca.
naskah ini tidak dapat digunakan untuk naskah lain.
10. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya atau
3. Peserta harus melepas LJU dari naskah, seandainya meminta penjelasan mengenai soal-soal yang diujikan
halaman LJU kiri atas rusak atau sobek, pengolah data kepada siapapun, termasuk kepada pengawas ujian.
masih dapat memproses LJU tersebut.
11. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk di
4. Lengkapilah (tulis dan bulatkan) data diri Anda (nama,
tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke tempat
nomor peserta, tanggal lahir) pada LJU di tempat yang
Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban ujian dan
disediakan.
naskah soal dalam keadaan utuh/lengkap.
5. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang
menjelaskan cara menjawab soal. 12. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor dan
tidak basah.
6. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap soal,
karena setiap jawaban yang salah akan mengakibatkan
pengurangan nilai (penilaian: benar +4, kosong 0, salah
-1).
7. Jawablah lebih dulu soal-soal yang menurut Anda
mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab soal-soal
yang lebih sukar sehingga semua soal terjawab.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri dari 3 bagian, yaitu PERNYATAAN, kata SEBAB, dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan akibat
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar
(B) Jika (1) dan (3) yang benar
(C) Jika (2) dan (4) yang benar
(D) Jika hanya (4) yang benar
(E) Jika semuanya benar

ii
iii
MATA UJIAN : Ekonomi, Sejarah, Geografi, dan IPS Terpadu
TANGGAL UJIAN : 14 JUNI 2015
WAKTU : 60 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 15


Mata Ujian SEJARAH nomor 16 sampai nomor 30
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 31 sampai nomor 45
Mata Ujian IPS TERPADU nomor 46 sampai nomor 60

EKONOMI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 3. Pengertian produk domestik bruto yang tepat bagi
nomor 11. Indonesia adalah ... .

1. Variabel apakah yang nilainya harus selalu sama pada (A) produk dan jasa akhir yang dihasilkan oleh warga
perhitungan pendapatan nasional? negara Indonesia dalam periode tertentu yang
dihitung dengan tingkat harga berlaku
(A) Tabungan dan investasi dalam ekonomi tertutup. (B) produk dan jasa akhir yang dihasilkan oleh warga
(B) Rencana tabungan dan investasi dalam ekonomi negara Indonesia di negara lain dalam periode
tertutup. tertentu yang dihitung dan tingkat harga berlaku
(C) Tabungan dan investasi dalam ekonomi terbuka. (C) produk dan jasa antara yang dihasilkan di
(D) Rencana tabungan dan investasi dalam ekonomi Indonesia dalam periode tertentu yang dihitung
terbuka. dengan tingkat harga berlaku
(E) Tabungan dan rencana tabungan pada ekonomi (D) produk dan jasa akhir yang dihasilkan oleh warga
terbuka. negara asing di Indonesia dalam periode tertentu
yang dihitung dengan tingkat harga berlaku
2. Salah satu ciri pasar persaingan monopolistik adalah
... . (E) produk dan jasa akhir yang dihasilkan di Indonesia
dalam periode tertentu yang dihitung dengan
(A) memiliki monopoly power tingkat harga berlaku
(B) barriers to entry 4. Perbedaan utama antara biaya ekonomi dan biaya
(C) kurva permintaan adalah elastis sempurna akuntansi sebuah perusahaan adalah ... .

(D) dalam jangka panjang keseimbangan output (A) honor akuntan


terjadi pada AC minimum
(B) investasi jangka panjang
(E) produknya homogen
(C) pajak perusahaan yang dikenakan pada
keuntungan
(D) biaya peluang (opportunity cost) dari faktor
produksi yang dimiliki oleh perusahaan
(E) biaya tenggelam (sunk cost) yang telah
dikeluarkan oleh perusahaan

© Universitas Indonesia KS Halaman 1 dari 10 halaman


5. Perusahaan Otonomiyaki Indonesia (yang merupakan 8. Berikut merupakan asumsi-asumsi yang digunakan
anak perusahaan Otonomiyaki Jepang) memiliki oleh pemerintah dalam menyusun RAPBN, KECUALI
periode pelaporan tahunan yang berlangsung dari ... .
1 April hingga 31 Maret. Berdasarkan informasi ini,
pernyataan berikut yang benar adalah ... . (A) laju pertumbuhan ekonomi
(B) tingkat inflasi
(A) Perusahaan Otonomiyaki Indonesia kemungkinan
memiliki variasi musiman dalam penjualannya. (C) nilai tukar rupiah
(B) Perusahaan Otonomiyaki Indonesia telah (D) harga minyak internasional
melanggar prinsip periode akuntansi. (E) jumlah uang beredar
(C) Perusahaan Otonomiyaki Indonesia perlu
9. Yang tidak sesuai dengan kondisi dalam pasar
mempersiapkan laporan keuangan seperti
monopoli, yaitu ... .
laporan pada 31 Desember setiap tahunnya.
(D) Perusahaan Otonomiyaki Indonesia telah (A) dalam jangka pendek monopolis (perusahaan
mengadopsi tahun fiskal. monopoli) tidak akan menderita rugi karena
(E) Jawaban A dan D benar. merupakan satu-satunya perusahaan dalam
industri
6. Kondisi yang paling tepat untuk menjelaskan akibat
(B) perusahaan lain sangat sulit masuk ke dalam
dinaikkannya pajak terhadap barang impor (dikenal
industri
dengan nama tarif) adalah ... .
(C) kurva permintaan pasar adalah juga sebagai kurva
(A) surplus konsumen bertambah permintaan perusahaan
(D) dihasilkan barang unik
(B) surplus produsen berkurang
(E) perusahaan memiliki daya monopoli yang besar
(C) penerimaan pajak pemerintah turun
(D) deadweight loss bertambah 10. Pernyataan berikut yang paling tepat berkaitan dengan
kurva indiferensi (IC) adalah ... .
(E) volume impor tidak berubah
7. Perubahan pendapatan nominal tidak berpengaruh (A) IC adalah kurva yang menunjukkan tingkat
banyak terhadap perubahan permintaan. Bahkan, jika konsumsi sama dari berbagai kombinasi dua
pendapatan terus meningkat, permintaan terhadap macam faktor produksi.
barang tersebut perubahannya makin kecil dibanding (B) IC adalah kurva yang menunjukkan tingkat
perubahan pendapatan. Hal itu berarti elastisitas produksi sama dari berbagai kombinasi dua
pendapatan barang kebutuhan pokok ... . macam faktor produksi.
(C) Keseimbangan konsumen terjadi ketika IC
(A) makin besar bila tingkat pendapatan nominal bersinggungan dengan kurva anggaran (budget
makin tinggi line/BL).
(B) makin kecil bila tingkat pendapatan nominal (D) Semakin tinggi pendapatan konsumen, IC akan
makin tinggi bergeser ke kanan dengan BL yang sama.
(C) proporsional dengan kenaikan tingkat (E) Semakin tinggi pendapatan konsumen, IC akan
pendapatan nominal bergeser ke kiri dengan BL yang sama.
(D) tidak dipengaruhi oleh tingkat pendapatan
nominal
(E) makin besar bila ada substitusi dari barang
kebutuhan pokok tersebut

© Universitas Indonesia KS Halaman 2 dari 10 halaman


11. Pada tanggal 1 Januari, perusahaan membayar biaya Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 14 sampai
asuransi untuk lima tahun senilai Rp1.800.000,00 nomor 15.
terhitung sejak tanggal tersebut. Jika pembelian
tersebut dicatat dengan pendekatan beban, dan 14. Dalam jangka panjang, kondisi keseimbangan
perusahaan mencatat penyesuaian hanya pada akhir perusahaan dalam pasar persaingan sempurna adalah
tahun, jurnal penyesuaian pada akhir tahun pertama ...
adalah ... .
(1) MR = MC,
(A) Asuransi dibayar di muka (Debit) Rp1.800.000,00; (2) terjadi entry dan exit hingga perusahaan
Kas (Kredit) Rp1.800.000,00 mengalami laba normal,
(B) Asuransi dibayar di muka (Debit) Rp1.440.000,00; (3) P = MC,
Beban asuransi (Kredit) Rp1.440.000,00
(4) perusahaan memiliki sedikit kekuatan pasar.
(C) Asuransi dibayar di muka (Debit) Rp360.000,00;
Beban asuransi (Kredit) Rp360.000,00 15. Pada saat penerimaan marginal lebih besar dari biaya
(D) Beban asuransi (Debit) Rp360.000,00; Asuransi marginal, ...
dibayar di muka (Kredit) Rp360.000,00
(1) produk total perusahaan maksimum,
(E) Beban asuransi (Debit) Rp360.000,00; Asuransi
dibayar di muka (Kredit) Rp1.440.000,00 (2) perusahaan dapat menderita rugi,
(3) tambahan penerimaan lebih besar dari tambahan
biaya bila perusahaan menambah beberapa unit
barang yang diproduksi,
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 12 sampai (4) perusahaan akan menambah jumlah barang yang
nomor 13. diproduksi agar labanya meningkat.

12. Jika harga suatu barang meningkat dan mengakibatkan


permintaan barang lain turun, kedua barang tersebut
bersifat komplemen.

SEBAB

Sesuai hukum permintaan, jika harga suatu


barang naik, ceteris paribus, permintaan terhadap
barang tersebut akan berkurang sehingga kurva
permintaannya bergeser ke kiri.
13. Bank Perkreditan Rakyat (BPR) diperkenankan
menerima simpanan dana dari masyarakat dalam
bentuk giro.

SEBAB

BPR merupakan bagian dari perbankan yang


pengawasan dan pengaturannya (dalam mikro
prudensial) dilakukan oleh Bank Indonesia.

© Universitas Indonesia KS Halaman 3 dari 10 halaman


SEJARAH
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 16 sampai 19. Semangat nasionalisme Indonesia muncul pula di
nomor 24. kalangan generasi muda. Langkah yang diambil para
pemuda adalah meninggalkan semangat kesukuan dan
16. membina solidaritas pada Kongres Pemuda I. Langkah
politik penting yang dihasilkan kongres pemuda
tersebut adalah ... .

(A) membentuk Front Persatuan Pemuda


(B) menyatukan (fusi) semua organisasi pemuda
dengan nama PPPI (Perhimpunan Pelajar-Pelajar
Indonesia)
(C) menggalang politik nonkooperatif pada
pemerintah kolonial Belanda
Perhatikan gambar peta di atas. (D) melebur organisasi yang bersifat kesukuan, seperti
Kerajaan yang letaknya ditandai anak panah dan Jong Java dan Jong Sumateranen Bond, menjadi
pernah diperintah oleh seorang raja bernama organisasi yang bersifat nasional
Mulawarman adalah Kerajaan ... . (E) membentuk Jong Indonesia
20. Perang kemerdekaan yang berlarut-larut
(A) Mataram Kuno
menghancurkan prasarana ekonomi Indonesia
(B) Taruma Negara sehingga menimbulkan inflasi dan defisit anggaran.
(C) Kahuripan Untuk menyelesaikan masalah tersebut, Kabinet Hatta
mengambil langkah ... .
(D) Janggala
(E) Kutai (A) meningkatkan pajak ekspor
17. Salah satu agenda rapat Panitia Persiapan (B) menurunkan pajak impor
Kemerdekaan Indonesia pada 18 Agustus 1945 di (C) menurunkan pajak ekspor
Pejambon adalah ... .
(D) politik dumping
(A) pembagian wilayah administratif Republik (E) pemotongan nilai mata uang atau sanering
Indonesia dalam 8 provinsi
21. Salah satu benteng yang didirikan VOC adalah Fort
(B) penetapan "Indonesia Raya" sebagai lagu
Rotterdam yang terdapat di ... .
kebangsaan
(C) membentuk Komite Nasional Indonesia Pusat (A) Makassar (D) Tidore
(D) pembentukan kabinet pemerintahan (B) Kupang (E) Maluku
(E) pemilihan presiden dan wakil presiden (C) Ternate
18. Untuk kepentingan perangnya, Jepang menghendaki 22. Penghapusan tanam paksa di Hindia Belanda pada
jaminan masuknya sumber-sumber alam bagi 1860-an hingga 1870 ditandai dengan ... .
keperluan industri perangnya, terutama minyak.
Cara Jepang mendapatkan minyak dari Indonesia (A) diberlakukannya Politik Etis
adalah melalui ... . (B) diberlakukannya Undang-Undang Agraria

(A) perundingan-perundingan dengan pemerintah (C) diperbaikinya sistem pendidikan


kolonial Belanda (D) diberlakukannya Undang-Undang Tata Negara
(B) penyelesaian lewat jalan militer atau perang (E) penurunan ekonomi rakyat Hindia Belanda
(C) diplomasi perdagangan
(D) pembelian sumber-sumber alam
(E) penyelesaian diplomasi dengan Inggris dan
Belanda

© Universitas Indonesia KS Halaman 4 dari 10 halaman


23. Dari sisi geografis ekonomi, perkembangan pesat 27. Tujuan utama pembentukan ASEAN adalah
Kerajaan Demak didukung oleh kondisi ... . meletakkan dasar yang kukuh bagi usaha bersama
secara regional dalam mempercepat pertumbuhan
(A) pesatnya pertumbuhan agama Islam di Demak ekonomi, kemajuan sosial, dan perkembangan
yang tentu saja disukai oleh para pedagang kebudayaan.
muslim hingga mau datang ke Demak
(B) menjadi bandar dagang alternatif bagi para SEBAB
pedagang muslim yang menghindari perdagangan ASEAN perlu membentuk suatu aliansi pertahanan
dengan Portugis di Malaka bersama negara-negara di Asia Tenggara guna
(C) tidak populernya pelabuhan Kerajaan mendukung stabilitas politik yang kuat.
Blambangan yang pada masa itu masih
merupakan kerajaan Hindu
(D) sebagai daerah transit perdagangan antara
Indonesia bagian barat dan Indonesia bagian Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 28 sampai
timur nomor 30.
(E) merupakan daerah pusat perdagangan beras di
Nusantara 28. Meletusnya Perang Dunia I disebabkan oleh beberapa
faktor, yaitu ... .
24. Perjanjian Renville secara militer sangat merugikan
posisi RI karena ... . (1) ambisi Jerman untuk memperluas wilayahnya,
(A) RI harus mengakui Garis van Mook (2) Jerman mampu mengembangkan teknologi
industrinya lebih cepat dan massal dibandingkan
(B) wilayah-wilayah RI yang strategis harus ditukar
dengan negara-negara Eropa lainnya,
dengan wilayah yang diduduki Belanda
(3) ketegangan dan ketidakpastian di dalam negeri
(C) RI harus mengurangi jumlah tentara reguler di
Jerman sendiri,
Jawa
(4) Rusia dan Prancis menyerang ke Jerman untuk
(D) Belanda memperoleh kembali sumber-sumber
membela Serbia.
minyak di wilayah Sumatra
(E) Belanda diizinkan untuk mendirikan pangkalan 29. Di bawah ini adalah beberapa hal yang telah dilakukan
militer baru di sebagian wilayah Sumatra oleh Presiden B.J. Habibie.

(1) Pencabutan pembatasan partai politik.


(2) Pemberlakuan otonomi daerah.
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 25 sampai (3) Pencabutan ketetapan Surat Izin Terbit bagi media
nomor 27. massa cetak.
(4) Pelaksanaan pemilu dan pemilihan kepala daerah
25. Presiden Soekarno membagi dunia menjadi dua langsung.
kekuatan, yaitu New Emerging Forces (Nefos) dan Old
Established Forces (Oldefos). 30. Di bawah ini adalah pernyataan tentang peradaban
Mesopotamia.
SEBAB
(1) Peradaban pertama di dunia berkembang di
Nefos adalah negara-negara yang sudah maju Mesopotamia sekitar 5.000 SM.
dan membantu negara-negara yang sedang
(2) Masyarakatnya tidak mengenal sistem pertanian
memperjuangkan kemerdekaannya.
melalui irigasi dari beberapa bendungan karena
26. Kiprah NU sebagai partai politik diawali pada masa sering banjir.
Kabinet Ali I. (3) Mesopotamia memiliki sumber alam, seperti
kayu, Mesopotamia mendapat sebutan The Fertile
SEBAB
Cresent Moon.
Kabinet Ali I tidak mengikutsertakan Masyumi dalam (4) emas, perunggu, dan batu-batuan, dan
pemerintahannya. masyarakatnya sudah mengenal sistem pertanian.

© Universitas Indonesia KS Halaman 5 dari 10 halaman


GEOGRAFI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 31 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 35 sampai
nomor 34. nomor 39.

31. Dalam melakukan kajian cepat (quick assessment) 35. Fenomena konvergensi udara di atmosfer sekitar
wilayah bahaya tsunami, dua macam data dasar yang ekuator menyebabkan kenaikan suhu udara yang
harus tersedia adalah data ... . berdampak pada peningkatan curah hujan setempat.

(A) kemiringan dan ketinggian tanah SEBAB

(B) elevasi permukaan tanah dan tinggi gelombang Daerah konvergensi antartropis (DKAT) bergerak
laut secara dinamis mengikuti gerakan bumi mengelilingi
(C) run-up gelombang dan keberadaan hutan bakau matahari.
(D) kepadatan penduduk dan permukiman 36. Industri kreatif berbasis kerajinan tangan di suatu
(E) penggunaan tanah dan jalur evakuasi kabupaten/kota selalu berada di lokasi yang dekat
dengan pusat kegiatan ekonomi (CBD).
32. Selama periode 1975–1995, pelaksanaan program
Keluarga Berencana (KB) di Indonesia, terutama Jawa SEBAB
dan Bali, berhasil dengan baik. Keberhasilan tersebut
Eksistensi industri kreatif terkait erat dengan akses
berdampak terhadap ... .
pemasaran produk dan pemerolehan bahan baku.
(A) penurunan jumlah murid SD tiap sekolah 37. Perubahan pola keruangan perkotaan di Indonesia
(B) perubahan mata pencaharian penduduk dipengaruhi oleh banyaknya sarana hiburan di kota.
pedesaan
SEBAB
(C) peningkatan pendapatan penduduk pedesaan
Di kota di Indonesia terjadi tingkat urbanisasi yang
(D) perubahan komposisi penduduk menurut jenis
besar dan diikuti oleh pembangunan.
kelamin
(E) peningkatan migrasi masuk ke wilayah perkotaan 38. Negara-negara Afrika bagian selatan masih mengimpor
bahan makanan (gandum, jagung, barley) dari negara
33. Peta yang digunakan untuk mengetahui tinggi
lain.
rendahnya permukaan tanah untuk keperluan
pembuatan jalan raya adalah ... . SEBAB

(A) peta geologi Di kawasan negara Afrika bagian selatan selalu terjadi
(B) peta geomorfologi gejolak politik maupun ekonomi.

(C) peta geodesi 39. Penghijauan atau reboisasi merupakan metode


pengawetan tanah secara vegetatif.
(D) peta penggunaan lahan
(E) peta topografi SEBAB

34. Tanah gersang kurang bermanfaat dalam pertanian Reboisasi diterapkan paling efektif di medan datar.
karena ... .

(A) curah hujan rendah dan kandungan hara tinggi


(B) daerah berelief curam dan drainase baik Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 40 sampai
nomor 45.
(C) terasering menghambat air dan drainase kurang
(D) kandungan hara dan curah hujan sedikit 40. Hubungan hidrolik antara air tanah dan air laut
menyebabkan sumber air bersih di beberapa daerah di
(E) kandungan hara minim dan air banyak Jakarta Utara mengalami ...

(1) kombinasi,
(2) kontradiksi,
(3) komunikasi,
(4) kontaminasi.

© Universitas Indonesia KS Halaman 6 dari 10 halaman


41. Interpretasi citra Landsat dapat digunakan untuk
memetakan perbedaan kehijauan vegetasi dan suhu
permukaan tanah tiap bulan selama setahun karena ...

(1) reflektansi gelombang dari vegetasi dapat


terdeteksi oleh sensor satelit,
(2) satelit Landsat merekam area muka bumi yang
sama setiap 16 hari sekali,
(3) gelombang termal dari permukaan tanah dapat
direkam oleh sensor satelit,
(4) kehijauan vegetasi dan suhu permukaan tanah
berubah menurut musim.
42. DA Ci Liwung dapat lestari jika pengelolaan dilakukan
bersama antara pemerintah daerah ...

(1) Jawa Barat,


(2) Kabupaten Bogor,
(3) DKI Jakarta,
(4) Kota Depok.
43. Sejak dekade 1990-an, pertumbuhan penduduk
perkotaan di daerah pusat kota cenderung lebih
rendah daripada daerah pinggiran kota karena ...

(1) pertumbuhan penduduk alami yang tinggi di


pinggiran kota,
(2) pembangunan kawasan industri diarahkan ke
pinggiran kota,
(3) pembangunan infrastruktur yang sangat pesat di
pinggiran kota,
(4) kompleks perumahan berkembang pesat di
pinggiran kota.
44. Jika permukaan bumi mempunyai tekanan atmosfer
tinggi, cuaca yang dialami adalah ...

(1) langit berawan,


(2) langit cerah,
(3) lembab,
(4) kering.
45. Peta tematik digambar sesuai dengan tujuan dan fungsi
peta, yaitu untuk menunjukkan ...

(1) lokasi,
(2) arah,
(3) jarak,
(4) luas.

© Universitas Indonesia KS Halaman 7 dari 10 halaman


IPS TERPADU
PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) II memberlakukan kenaikan tarif bongkar muat minyak kelapa sawit mentah (CPO) di
Pelabuhan Talang Duku, Muaro Jambi, dari Rp4.800,00 per ton menjadi Rp30.000,00. Aturan itu berlaku mulai 1 November 2014.
Kebijakan itu diprotes para eksportir CPO dengan alasan bahwa tarif baru tersebut terlalu mahal.
Manajer eksportir PT Musim Mas di Jambi mengaku kaget dengan pemberlakuan tarif bongkar muat yang baru. Selain
terlalu mahal, tarif itu pun tanpa adanya sosialisasi terlebih dahulu. Truk-truk pengangkut CPO yang menolak membayar
tarif baru dilarang masuk area pelabuhan sehingga truk-truk tersebut menumpuk di sepanjang jalan menuju pelabuhan.
Penumpukan angkutan CPO menimbulkan kesemrawutan lalu lintas menuju pelabuhan.
Dalam surat edaran dari Pelindo kepada pengusaha CPO, tidak disebutkan alasan kenaikan tarif bongkar muat, namun
kenaikan itu diklaim untuk menyesuaikan pelayanan yang diberikan. Bagi pengusaha, kenaikan ini membebani karena
sebelumnya di Jambi secara real tidak ada jasa dan fasilitas yang diberikan. Semuanya tetap dibebankan kepada pengusaha.
Sementara itu, dalam pertemuan para pihak yang berkepentingan akhirnya disepakati bahwa harga bongkar muat sementara
Rp13.500,00 per ton. Namun, harga ini berlaku hingga akhir Desember 2014.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 49 sampai
nomor 48. nomor 50.

46. Alternatif pelabuhan terdekat bagi para eksportir pada 49. Kenaikan tarif bongkar muat komoditas dalam bacaan
bacaan di atas adalah pelabuhan di ... . di atas, ceteris paribus, akan menyebabkan harga
komoditas tersebut meningkat.
(A) Batam (D) Palembang
SEBAB
(B) Belawan (E) Teluk Bayur
(C) Dumai Kenaikan harga suatu barang, ceteris paribus, akan
menyebabkan terjadinya excess supply.
47. Kota yang disebut pada paragraf pertama, pada abad
VII, berdasarkan keterangan I-tsing, merupakan pusat 50. Perkebunan kelapa sawit bukan merupakan hinterland
pemerintahan Kerajaan ... . bagi pelabuhan pada bacaan di atas.

(A) Sriwijaya (D) Amonggapasa SEBAB

(B) Jambi (E) Melayu Protes para eksportir bukan menunjukkan gambaran
(C) Pagaruyung perkebunan kelapa sawit sebagai hinterland Pelabuhan
Talang Duku.
48. Diasumsikan hanya terdapat dua jenis truk pengangkut
CPO ke Pelabuhan Talang Duku, yaitu jenis A yang
berukuran panjang 6 m dan lebar 2 m dengan kapasitas
angkut 4 ton dan jenis B yang berukuran panjang 12
m dan lebar 2,5 m dengan kapasitas angkut 8 ton.
Diketahui area parkir sebelum bongkar muat memiliki
luas 2,46 hektare dengan kapasitas maksimum 1000
truk per hari. Maksimum total biaya bongkar muat
yang diterima Pelabuhan Talang Duku setiap hari
sebesar . . . .

(A) Rp32.640.000,00
(B) Rp59.160.000,00
(C) Rp91.800.000,00
(D) Rp171.360.000,00
(E) Rp204.000.000,00

© Universitas Indonesia KS Halaman 8 dari 10 halaman


Tentara Nasional Indonesia (TNI) kembali melakukan aksi penenggelaman dua unit kapal asing berbendera Papua Nugini
yang dipimpin langsung Panglima Komando Armada Kawasan Timur (Pangarmatim) di perairan Ambon, Minggu (21/12/2014),
pukul 10.00 waktu setempat. Dua buah kapal yang ditenggelamkan tersebut yaitu KM Century 4/PNG-051 dan KM Century
7/PNG-069. Saat ditangkap, dua kapal asing ini mengangkut 72 ABK berkewarganegaraan Thailand dan Kamboja serta tujuh
WNI.
Kedua kapal itu ditangkap di perairan Indonesia pada 7 Desember 2014 di sekitar perairan Maluku karena terbukti
bersalah melakukan pelanggaran berupa penangkapan ikan di wilayah Indonesia tanpa izin atau tidak memiliki dokumen yang
dikeluarkan pemerintah Indonesia. Pangarmatim mengatakan, penenggelaman dua kapal tersebut merupakan tindakan tegas
yang diambil pemerintah Indonesia untuk menjaga kedaulatan maritim Republik Indonesia.
Saat ini, di Maluku baru ada dua kapal pencuri ikan yang ditenggelamkan, sedangkan sejumlah kapal lain yang ditangkap
masih dalam proses hukum. Dua kapal dengan bobot 200 GT dan 250 GT ini ditangkap TNI AL bersama enam kapal lainnya saat
mencuri ikan di laut Arafura tiga minggu sebelumnya. Penenggelaman kapal ikan itu sejalan dengan kebijakan pemerintah yang
bertindak tegas terhadap kapal pencuri ikan.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 51 sampai Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 54 .
nomor 53.
54. Gaji yang diterima 7 ABK WNI, sebagaimana
51. Wilayah yang disebut pada paragraf ketiga, pada dikemukakan dalam paragraf pertama pada bacaan
abad XVI–XVII, terkenal dengan hasil bumi sebagai di atas, bagi Indonesia dimasukkan ke dalam
komoditas internasional. Komoditas tersebut adalah penghitungan produk domestik bruto.
... .
SEBAB
(A) vanili (D) pala Bagi Indonesia, nilai produk domestik bruto lebih besar
(B) lada (E) cengkeh daripada nilai produk nasional bruto.
(C) kopi
52. Jika banyaknya ABK berkewarganegaraan Thailand
adalah lima kali banyaknya ABK berkewarganegaraan
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 55 .
Kamboja, banyaknya ABK berkewarganegaraan
Thailand tersebut adalah ... . 55. Atribut yang dapat dihubungkan dengan perairan pada
bacaan di atas adalah ...
(A) 7 (D) 60
(B) 12 (E) 72 (1) garis Weber,
(C) 35 (2) posisi 120◦ BT,
53. Terkait dengan laut yang disebut pada paragraf ketiga, (3) ALKI III,
pada 15 Januari 1962 terjadi pertempuran Aru antara
(4) garis Wallace.
kapal patroli Indonesia dan kapal Belanda. Peristiwa
ini menenggelamkan kapal patroli yang dipimpin oleh
Komandan Yos Sudarso, yaitu ... .

(A) KRI Harimau


(B) KRI Macan Kumbang
(C) KRI Macan Tutul
(D) KRI Harimau Hutan
(E) KRI Harimau Putih

© Universitas Indonesia KS Halaman 9 dari 10 halaman


Pemerintah Kabupaten Dompu, Nusa Tenggara Barat, menargetkan ekspor jagung ke Malaysia dalam tiga tahun ke depan
karena memiliki potensi produksi untuk memenuhi permintaan pasar di Negeri Jiran itu. Luas lahan tanam terus mengalami
peningkatan dari tahun ke tahun. Pada tahun 2012, luas lahan mencapai 25 ribu hektare, kemudian bertambah menjadi 40 ribu
hektare pada tahun 2013.
Di samping itu, produksi jagung rata-rata juga mengalami peningkatan, yaitu sudah mencapai delapan ton per hektare,
meskipun di beberapa lokasi dapat diproduksi hingga 12 ton per hektare. Jika produksi rata-rata delapan ton per hektare, pada
area tanam seluas 40 ribu hektare, kabupaten tersebut akan dapat menghasilkan 320 ribu ton pipilan kering dengan harga jual
sebesar Rp2.500,00 hingga Rp3.200,00 per kilogram.
Usaha tani jagung ini mampu meningkatkan tingkat kesejahteraan masyarakat di daerah Dompu. Berdasarkan hasil survei
Badan Pusat Statistik (BPS) tentang pendapatan per kapita, masyarakat Dompu berada di urutan satu dari delapan kabupaten
tanpa komoditas hasil tambang. Demikian juga dengan daya beli masyarakat, Kabupaten Dompu sudah berada di urutan kedua
dari delapan kabupaten yang ada di NTB. Selain itu, angka kemiskinan di Kabupaten Dompu juga terendah dibanding delapan
kabupaten dan berada di urutan tiga jika Kota Mataram dan Kota Bima dihitung.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 56 sampai 59. Perbedaan harga jual jagung pipilan menunjukkan
nomor 57. adanya perbedaan produktivitas komoditas dalam
ruang.
56. Jika diasumsikan penambahan luas area tanam
adalah seperlima dari penambahan area tanam tahun SEBAB
sebelumnya dan luas area tanam dikatakan tidak
Produksi merupakan nilai jumlah dalam satuan luas,
bertambah jika penambahannya kurang dari 5 hektare,
sedangkan produktivitas merupakan nilai harga dalam
luas area tanam tidak bertambah mulai tahun ... .
satuan berat.
(A) 2015 (D) 2018 60. Keadaan yang digambarkan oleh kalimat kedua
paragraf ketiga bacaan di atas berarti produk domestik
(B) 2016 (E) 2019
regional bruto Kabupaten Dompu NTB tahun 2014
(C) 2017 mengalami kenaikan.
57. Jika diasumsikan penambahan luas lahan tanam akan
tetap setiap tahunnya, luas lahan tanam pada tahun SEBAB
2020 sebesar ... . Makin tingginya pendapatan per kapita suatu
masyarakat berarti makin tinggi pula tingkat
(A) 145.000 hektare
kesejahteraan masyarakat tersebut.
(B) 152.500 hektare
(C) 156.250 hektare
(D) 158.125 hektare
(E) 160.000 hektare

Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 58 sampai


nomor 60.

58. Kota terakhir yang disebut pada paragraf ketiga


merupakan pusat kerajaan Islam yang menonjol di
Provinsi Nusa Tenggara.

SEBAB

Kerajaan di kota tersebut, sejak berdirinya, sudah


menjalin hubungan erat dengan Kerajaan Gowa dan
Tallo.

© Universitas Indonesia KS Halaman 10 dari 10 halaman


SIMAK UI
2016
SIMAK UI
2017
SIMAK UI
2018
KEMAMPUAN DASAR
• Matematika Dasar
• Bahasa Indonesia
• Bahasa Inggris

SIMAK UI
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA
2018
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih dahulu 7. Jawablah lebih dahulu soal-soal yang menurut Anda
jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat pada mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab soal-soal
naskah soal. yang lebih sukar sehingga semua soal terjawab.
Naskah soal ini terdiri atas halaman depan, halaman
petunjuk umum, Lembar Jawaban Ujian (LJU), dan soal 8. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian yang
sebanyak 8 halaman. disediakan dengan cara membulatkan bulatan yang sesuai
A, B, C, D, atau E.
2. Naskah dan LJU merupakan satu kesatuan. LJU pada
naskah ini tidak dapat digunakan untuk naskah lain. 9. Untuk keperluan coret-mencoret, harap menggunakan
3. Peserta harus melepas LJU dari naskah. Seandainya tempat yang kosong pada naskah soal ini dan jangan
halaman LJU kiri atas rusak atau sobek, pengolah data pernah menggunakan lembar jawaban karena akan
masih dapat memproses LJU tersebut. mengakibatkan jawaban Anda tidak dapat terbaca.

4. Lengkapilah (tulis dan bulatkan) data diri Anda (nama, 10. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya atau
nomor peserta, tanggal lahir) pada LJU di tempat yang meminta penjelasan mengenai soal-soal yang diujikan
disediakan. kepada siapa pun, termasuk kepada pengawas ujian.
5. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang menjelaskan
cara menjawab soal. 11. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk di
tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke tempat
6. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap soal. Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban ujian.
Setiap jawaban yang salah akan mengakibatkan
pengurangan nilai (penilaian: benar +4, kosong 0, salah 12. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor dan
−1). tidak basah.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri atas 3 bagian, yaitu PERNYATAAN; kata SEBAB; dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat.
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat.
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah.
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar.
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah.

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar.
(B) Jika (1) dan (3) yang benar.
(C) Jika (2) dan (4) yang benar.
(D) Jika hanya (4) yang benar.
(E) Jika semuanya benar.
MATA UJIAN : Matematika Dasar, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris
TANGGAL UJIAN : 13 MEI 2018
WAKTU : 90 MENIT
JUMLAH SOAL : 45

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 15


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 16 sampai nomor 30
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 31 sampai nomor 45

MATEMATIKA DASAR
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 5. √
Himpunan penyelesaian dari pertidaksamaan
nomor 12. x2 − 4 ≤ 3 − x adalah ....
 
13
1. Hasil perkalian semua solusi bilangan real yang (A) x ∈ R : x ≤ −2 atau 2 ≤ x ≤
6
√ 2
memenuhi 3 x = √ adalah .... (B) {x ∈ R : x ≤ −2 atau 2 ≤ x}
1+ 3 x  
(A) −8 13
(C) x ∈ R : −2 ≤ x ≤
(B) −6 6
 
(C) 4 13
(D) x ∈ R : x ≤
6
(D) 6  
13
(E) 8 (E) x ∈ R : 2 ≤ x ≤
6
2. Jika 7 log (3 log (2 log x)) = 0, nilai 2x + 4 log x2 adalah ....
6. Sembilan buah bilangan membentuk deret aritmetika dan
mempunyai jumlah 153. Jika pada setiap 2 suku yang
(A) 10 berurutan pada deret tersebut disisipkan rata-rata dari 2
(B) 12 suku tersebut, jumlah deret yang baru adalah ....
(C) 19 (A) 267
(D) 21 (B) 279
(E) 24 (C) 289
(D) 315
3. Misalkan p dan q adalah bilangan-bilangan real tidak nol
dan persamaan kuadrat x2 + px + q = 0 mempunyai (E) 349
solusi p dan q, maka p2 − 2q = ....  
−1 2
(A) 2 7. Jika A = adalah matriks yang mempunyai
x 1
(B) 3 invers dan det(B) = 2, hasil kali semua nilai
 x yang
(C) 4 mungkin sehingga det(A) = 4 det (AB)−1 adalah ....
1
(D) 5 (A) −
20
(E) 8 1
(B) −
4. Diberikan sistem persamaan −x + 2y − 3z − 7 = 0, 16
x+y y−z z 1
= = . Nilai x + y + z adalah .... (C) −
2 3 4 4
(A) 14 7
(D)
(B) 12 8
3
(C) 10 (E)
2
(D) 6
(E) 4

© 2018 Universitas Indonesia Halaman 1 dari 8 halaman


8. Daerah R persegi panjang yang memiliki titik sudut 12. Jika f (x) = ax + b dan f −1 (x) = bx + a dengan a, b ∈ R,
(−1, 1), (4, 1), (−1, −5), dan (4, −5). Suatu titik akan maka (a + b)2 = ....
dipilih dari R. Probabilitas akan terpilih titik yang berada (A) 0
3
di atas garis y = x − 5 adalah .... (B) 1
2
1 (C) 2
(A)
5 (D) 4
2
(B) (E) 9
5
3 Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 13 sampai
(C)
5 nomor 15.
1
(D) 13. Diketahui f (x) adalah fungsi linear dan
4
2x + 1 1
3 g(x) = + 1. Jika (g ◦ f )(x) = 3 + ,
(E) x 2x + 1
4 pernyataan yang benar adalah ....
9. Diketahui f adalah fungsi kuadrat yang mempunyai (1) a − b = 1
garis singgung y = −x + 1 di titik x = −1. Jika (2) a − b = 2
f 0 (1) = 3, maka f (4) = ....
(3) a + b = 3
(A) 11
(4) a + b = 4
(B) 12
(C) 14 x
14. Jika y = , maka ....
(D) 17 1 + x2
(E) 22 1
(1) nilai minimum y adalah −
2
10. Banyak cara memilih 3 pasang pemain untuk bermain 1
dalam permainan ganda dari 10 pemain yang ada adalah (2) nilai maksimum y adalah
2
.... (3) nilai minimum y terjadi ketika x = −1
(A) 1250 (4) nilai maksimum y terjadi ketika x = 1
(B) 2130
(C) 3150 15. Rata-rata dari tiga buah bilangan adalah 10 lebihnya
dibandingkan dengan bilangan terkecil dan 6 kurangnya
(D) 3500 dibandingkan dengan bilangan terbesar. Jika median dari
(E) 9450 ketiga bilangan tersebut adalah 16, maka ....

11. Diberikan sebuah segitiga siku-siku ABC yang siku-siku (1) jumlahnya adalah 36
di B dengan AB = 6 dan BC = 8. Titik M, N (2) variansinya adalah 76
berturut-turut berada pada sisi AC sehingga (3) jangkauannya adalah 16
AM : MN : NC = 1 : 2 : 3. Titik P dan Q secara berurutan
20
berada pada sisi AB dan BC sehingga AP tegak lurus PM (4) simpangan rata-ratanya adalah
dan BQ tegak lurus QN. Luas segiempat PMNQ adalah 3
....
1
(A) 9
3
1
(B) 8
3
1
(C) 7
3
1
(D) 6
3
1
(E) 5
3

© 2018 Universitas Indonesia Halaman 2 dari 8 halaman


BAHASA INDONESIA

(1) Setelah penemuan lukisan tangan tertua di dunia yang berusia sekitar 40.000 tahun, sejumlah peneliti gabungan melacak
jejak manusia purba yang berkaitan dengan lukisan tersebut. (2) Para arkeolog dan peneliti melakukan ekskavasi di Leang Bulu
Buttue di kawasan karst, Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan, tak jauh dari tempat penemuan lukisan cadas tertua di dunia pada
2014. (3) Saat ini ribuan artefak batu, tulang binatang, dan beberapa temuan lainnya dalam proses analisis tim arkeologi
Indonesia-Australia.
(4) “Kami pernah menemukan lukisan atau seni cadas yang berusia 40.000 tahun dan boleh dikatakan sebagai tertua di dunia.
(5) Kami akan mencari manusia yang membuat lukisan ini. (6) Penelitian ini nantinya akan mempunyai nilai penting untuk
menjelaskan bentuk-bentuk kehidupan manusia purba yang pernah tinggal di wilayah ini, misalnya kehidupan budaya dan sosial
mereka,” kata Dr. Adam Brumm dari Griffith University, salah satu pemimpin penelitian ini di Maros.
(7) Ekskavasi saat ini, masih berkaitan dengan ekskavasi pada 2013, 2014, dan 2016 di kawasan karst Maros. (8) Penelitian
pada 2013—2015 tidak hanya menemukan lukisan tertua yang berusia 40.000 tahun, tetapi juga perhiasan prasejarah yang berusia
sekitar 30.000 tahun. (9) Penghuni gua membuat anting-anting dan manik-manik dari tulang dan gigi mamalia darat endemik
Sulawesi, seperti babi rusa dan kuskus beruang. (10) Ternyata, perhiasan yang ditemukan di Leang Bulu Buttue adalah temuan
pertama di Indonesia sehingga penghuninya mengukir simbol-simbol geometris di atas batu. (11) Temuan yang membuat arkeolog
optimis akan menemukan penghuni atau manusia yang berkaitan dengan lukisan dan perhiasan itu.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 16 sampai 19. Kalimat yang tidak efektif pada bacaan di atas adalah
nomor 20. kalimat . . . .
(A) (4)
16. Penggunaan tanda baca yang tidak tepat terdapat pada
kalimat .... (B) (6)
(A) (1) (C) (8)
(B) (3) (D) (9)
(C) (7) (E) (11)
(D) (8)
20. Kata optimis dalam kalimat (11) bermakna ....
(E) (9) (A) ’berpandangan ke depan’
17. Apa gagasan utama pada kalimat (1)? (B) ’penuh harapan’
(A) Lukisan tangan tertua berusia sekitar 40.000 tahun. (C) ’merasa benar’
(B) Penemuan lukisan tangan tertua di dunia. (D) ’bercita-cita’
(C) Peneliti gabungan melacak jejak manusia purba. (E) ’sikap yakin’
(D) Jejak manusia purba berkaitan dengan lukisan
tangan tertua.
(E) Sejumlah peneliti melacak manusia pencipta
lukisan purba.

18. Apa inti pesan yang dikemukakan oleh Dr. Adam


Brumm pada paragraf 2?
(A) Dr. Adam Brumm yakin akan menemukan pembuat
lukisan purba yang berusia 40.000 tahun.
(B) Lukisan atau seni cadas yang ditemukan Dr. Adam
Brumm dapat dipastikan berusia 40.000 tahun.
(C) Lukisan yang ditemukan Dr. Adam Brumm adalah
lukisan tertua di dunia.
(D) Dr. Adam Brumm dari Griffith University adalah
pemimpin penelitian di Maros.
(E) Penelitiannya bernilai penting untuk menjelaskan
kehidupan sosial-budaya manusia purba.

© 2018 Universitas Indonesia Halaman 3 dari 8 halaman


(1) Dalam sejumlah penelitian, simpanse dianggap 3–5 kali lebih kuat daripada manusia. (2) Namun, kebanyakan studi
dilakukan yang berdasarkan pada kemampuan simpanse dan manusia untuk mengangkat beban berat dalam ukuran tertentu. (3)
Karena itu, sulit untuk memisahkan efek dari susunan otot, kontribusi urat, dan efek bentuk tubuh simpanse atau manusia secara
keseluruhan dari ukuran otot yang sebenarnya.
(4) Untuk mengetahui yang sebenarnya, para peneliti menggali literatur dan memeriksa kembali semua temuan. (5)
Hipotesisnya, simpanse 1,5 kali lebih kuat daripada manusia. (6) Kemudian, tim peneliti mengisolasi serat otot dan menguji tenaga
dan percepatan saat berkontraksi secara keseluruhan. (7) Tim peneliti juga memeriksa distribusi jaringan miosin.
(8) Terdapat dua karakteristik serat otot khas rantai miosin. (9) Yang pertama berkedut cepat dan yang kedua berkedut lambat.
(10) Kedutan lambat dapat bekerja dalam periode yang lebih lama dan memiliki daya tahan lebih kuat. (11) Sementara itu, kedutan
cepat seperti seorang sprinter yang cepat lelah karena bekerja keras dengan cepat. (12) Dalam tipe serat, simpanse dan manusia
sesungguhnya sangat serupa. (13) Namun, simpanse mempunyai sekitar dua kali lebih banyak serat berkedut cepat daripada
manusia.
(14) Serat otot simpanse lebih panjang dari serat otot manusia. (15) Data itu lalu dimasukkan dalam simulasi komputer. (16)
Hasilnya menunjukkan bahwa simpanse lebih kuat 1,35 kali dari manusia.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 sampai 24. Apa simpulan yang tepat dari bacaan di atas?
nomor 25. (A) Hasil penelitian ini mengukuhkan temuan mengenai
kekuatan simpanse dan manusia walaupun hasilnya
21. Gagasan pokok bacaan di atas adalah .... lebih kecil.
(A) kekuatan simpanse dibandingkan dengan manusia (B) Penelitian mengenai simpanse dan manusia
(B) kemampuan otot simpanse dan manusia yang menambah pemahaman tentang mengenai
hampir sama jenis-jenis otot dan karakteristiknya.
(C) hasil penelitian mengenai keadaan otot simpanse (C) Serat otot panjang membuat simpanse lebih kuat
dan manusia yang hampir sama daripada manusia walaupun tipe keduanya sangat
(D) hasil penelitian mengenai daya kerja simpanse dan serupa
manusia (D) Penelitian yang sebelumnya seharusnya melihat
(E) perbedaan kekuatan simpanse dan manusia bagaimana serat otot simpanse dan serat otot
berdasarkan keadaan otot manusia bekerja keras.
(E) Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penelitian
22. Kata menggali dalam kalimat (4) bermakna .... mengenai simpanse dan manusia harus dilihat
(A) ’mengambil’ secara keseluruhan.
(B) ’memproses’
25. Gagasan awal yang mendahului bacaan di atas adalah ....
(C) ’mengkaji’
(D) ’mengeluarkan’ (A) perlunya kajian ulang tentang perbedaan antara
(E) ’menelusuri’ kekuatan simpanse dan manusia
(B) ukuran tubuh simpanse yang tidak dapat
23. Untuk memperbaiki kalimat (2), yang harus dilakukan diremehkan
adalah .... (C) perbedaan kekuatan simpanse dan manusia yang
(A) membuang kata kebanyakan menarik peneliti
(B) membuang kata dilakukan (D) perlunya melihat letak perbedaan kekuatan
simpanse dan manusia
(C) membuang kata yang
(E) kesalahpahaman tentang lemahnya simpanse
(D) membuang kata pada dibandingkan manusia
(E) membuang kata untuk

© 2018 Universitas Indonesia Halaman 4 dari 8 halaman


Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 26 sampai 29. (1) Kecuali madu yang sudah lebih dahulu dikenal,
nomor 30. pemasaran komoditas hutan Sumbawa lainnya masih
terbatas. (2) Pengolahannya pun masih sederhana.(3)
26. Penjelajah asal Portugis, Vasco Da Gama, adalah pioner Biji kemiri yang telah dikupas langsung dijual,
Jalur Rempah pada tahun 1497. sedangkan biji kemiri yang pecah dibuang.(4)
Kata penjelajah pada kalimat tersebut memiliki Selanjutnya, setelah program internet masuk desa, warga
keterkaitan makna dengan kata .... pun belajar cara mengolah biji kemiri supaya
(A) perintis mempunyai nilai tambah. (5) Misalnya, kemiri dapat
(B) pencari diolah menjadi minyak yang harga jualnya jauh lebih
menguntungkan ketimbang menjual biji mentah.
(C) petualang Kata beragam nonformal dalam paragraf di atas adalah
(D) pejalan ....
(E) penyelidik (A) kecuali pada kalimat (1)
(B) sedangkan pada kalimat (3)
27. (1) Sambal adalah salah satu kuliner Indonesia yang
(C) supaya pada kalimat (4)
sangat terkenal. (2) Sebagian besar makanan dalam
kuliner Indonesia dibalut dengan kelezatan sambal. (3) (D) misalnya pada kalimat (5)
Sambal sudah menjadi pendamping wajib makanan (E) ketimbang pada kalimat (5)
orang Indonesia.(4) Sambal tidak harus pedas ataupun
berwarna merah. (5) Oleh karena itu, hampir setiap 30. (1) Selain hidangan Indonesia, Tutup Panci Bistro juga
pulau di Indonesia memiliki ciri khas sambal tersendiri. menyajikan makanan gaya Barat seperti pasta dan steik.
(6) Kuliner Indonesia memang sangat kaya. (2) Menariknya, meskipun bergaya Barat, namun Adit
Kata berimbuhan yang mengandung makna kiasan tetap memberi bumbu khas Indonesia. (3) Pada spageti
adalah .... aglio olio, yang biasanya hanya dimasak dengan minyak
(A) terkenal pada kalimat (1) zaitun dan bawang putih, di Tutup Panci Bistro diberi
(B) dibalut pada kalimat (2) tambahan rempah-rempah Indonesia, plus sambal matah
khas Bali. (4) Untuk minuman, Tutup Panci Bistro
(C) kelezatan pada kalimat (2) menawarkan aneka minuman segar serta hangat yang
(D) menjadi pada kalimat (3) bisa membangkitkan semangat.
(E) tersendiri pada kalimat (5) Kata hubung yang tidak tepat pada paragraf di atas
adalah ....
28. (1) Kabupaten Alor, NTT, memiliki sejumlah objek (A) selain pada kalimat (1)
wisata menarik. (2) Contohnya, adalah taman bawah (B) namun pada kalimat (2)
laut, budaya moko, suku tradisional di pegunungan
(C) pada pada kalimat (3)
(Takpala), dan Alquran tertua, yang terbuat dari kulit
kayu. (3) Selain itu, Alor juga memiliki laut, terumbu (D) yang pada kalimat (3)
karang, dan biota laut yang memesona. (4) Air laut yang (E) serta pada kalimat (4)
bening, bersih, dan biru dihuni karang dan ikan
warna-warni. (5) Banyak wisatawan mancanegara,
seperti dari Eropa, Amerika, dan Asia, berkunjung ke
Alor.
Penggunaan tanda baca yang tidak tepat terdapat pada
kalimat ....
(A) (1)
(B) (2)
(C) (3)
(D) (4)
(E) (5)

© 2018 Universitas Indonesia Halaman 5 dari 8 halaman


BAHASA INGGRIS

Plastic bags are often thought of as free, no-brainer solutions to carry your groceries or to use as trashcan liners. However,
research has shown that as a consequence of carefree usage of plastic bags millions of tons of plastic particles __31__ in our seas
each year. Reversing this trend and finding ways to maintain both the health of our oceans and the human benefits associated with it
are complicated tasks. Most people appreciate and value the importance of the ocean and see marine litter as a global problem.
5 __32__, the challenge is connecting the dots. So many of human behaviors and decisions contribute to this problem, but rarely are
there attempts to link their impact to the environment. Behavioral science has been recognized as __33__ to understand drivers of
human behavior which support ongoing initiatives to clean up our environments. For instance, behavioral scientists have suggested
that the public could become more __34__ if powerful images were carried on everyday products, similar to that already being used
on cigarette packaging.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 31 sampai 33. . . . .


nomor 34. (A) a gap
31. . . . . (B) a cure
(A) accumulate (C) an advantage
(B) accumulator (D) an alternative
(C) accumulation (E) an impediment
(D) accumulating
34. . . . .
(E) accumulative (A) aware
32. . . . . (B) elated
(A) Therefore (C) excited
(B) In contrast (D) optimistic
(C) Also (E) interested
(D) In other words
(E) After that

© 2018 Universitas Indonesia Halaman 6 dari 8 halaman


Despite their advantages, technological advancements have led to the polarization of the labor market. While middle-skill jobs
become increasingly automated, high-skill jobs that require a combination of cognitive skills, creative acumen and leadership
expertise have not been affected. Similarly, low-skill jobs that require customer service have been drastically changed by automated
systems. Therefore, it is the low-class and middle-skill routine occupations that have been decimated by the technological
5 revolution.
As low-skill and middle-skill opportunities shrink, giving rise to high jobs, wages also become either high or low. This disparity
has already impacted the economy and will continue to change the labor market’s landscape. Although it naturally impacts current
employees, students and job-seekers should also take heed of the patterns that have emerged. Since the jobs that are harder to
automate involve creativity, cognition and social skills, job-seekers should develop these intangible qualities to make themselves
10 more valuable to potential employers.
The medical field has also been impacted by automated machines. Many diagnostic tests and surgical tools have become
automated by complex machines and programs. However, the human touch in the medical field is essential as it ensures that a
patient is being treated as a human instead of just as a body. A nurse’s interaction with his or her patients is invaluable and
impossible to effectively replicate. Similarly, while machines can assist with tasks before, during, and after a surgery, a machine
15 cannot replace a skilled human surgeon since it lacks intuitions and instincts.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 35 sampai 37. What is the best title for the passage?
nomor 39. (A) The Future of Healthcare
35. The following are questions that the passage tries to (B) Automation and the Future of Work
address EXCEPT. . . . (C) The Impacts of Technology on Living Standards
(A) Who is affected by the automation of jobs? (D) Unemployment due to Technological
(B) How has the labor market become polarized? Advancements
(E) Technology and the Productivity of Low-Skill and
(C) What is the impact of automation to wage
Middle-Skill Jobs
conditions?
(D) How can the government balance automation and 38. The author’s purpose is to. . .
human labor?
(A) define the term labor automation
(E) Why is human touch irreplaceable in the medical
field? (B) advocate the automation of high-skill jobs
(C) elaborate the view that labor automation is harmful
36. What can be inferred about high-skill jobs?
(D) describe the drawbacks of labor automation
(A) There is a decline in vacancy.
(E) explain the effects of automated machines to the job
(B) They are at great risk for automation.
market
(C) They require more cognitive skills than social skills.
(D) They play a role in the automation of low-skill and 39. What is the tone of the passage?
middle-class jobs. (A) Outraged
(E) They are relatively safe from being automated in (B) Sarcastic
the labor market. (C) Persuasive
(D) Introspective
(E) Objective

© 2018 Universitas Indonesia Halaman 7 dari 8 halaman


The discovery of gold nuggets in the Sacramento Valley in early 1848 sparked the Gold Rush, arguably one of the most
noteworthy events to shape American history during the first half of the ninetieth century.__40__, thousands of prospective gold
miners traveled by sea or over land to San Francisco and the surrounding area. By the end of 1849, the non-native population of the
California territory was some 100,000 (compared with the pre-1848 figure of less than 1,000). A total of 2 billion dollars’ worth of
5 precious metal __41__ from the area during the Gold Rush, which peaked in 1852.
Throughout 1849, people around the United States (mostly men) borrowed money, mortgaged their property or spent their life
savings to make the arduous journey to California. In pursuit of the kind of wealth they had never dreamed of, they left their families
and hometowns. In turn, women left behind took on new responsibilities such as running farms or businesses and caring for their
children alone. Thousands of would-be gold miners, known as ’49ers, traveled overland across the mountains or by sea, sailing to
10 Panama or even around Cape Horn, the southernmost point of South America.
To accommodate the needs of the ’49ers, gold mining towns had sprung up all over the region, complete with shops, saloons,
brothels and other businesses seeking to make their own Gold Rush fortune. The overcrowded chaos of the mining camps and towns
__43__ ever more lawless, including rampant banditry, gambling, prostitution and violence.
After 1850, the surface gold in California largely disappeared. Though gold mining continued throughout the 1850s, it had
15 reached its peak by 1852, when some eighty-one million dollars was pulled from the ground. After that year, the total take__44__.
Settlement in California continued, however, and by the end of the decade the state’s population was 380,000.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 40 sampai 43. . . . .


nomor 45. (A) grow
40. . . . . (B) grew
(A) As the discovery of news spread (C) has grown
(B) As of the discovery news spread (D) were growing
(C) As news of the discovery spread (E) would have grown
(D) Spread as news of the discovery
44. . . . .
(E) The news as spread of discovery (A) reached a peak
41. . . . . (B) took a soar
(A) extracted (C) became surprising
(B) was to extract (D) remained lucrative
(C) was extracted (E) declined gradually
(D) was extracting
45. This sentence “San Francisco, for its part, developed a
(E) was to be extracted bustling economy and became the central metropolis of
the new frontier.” should be. . . .
42. The italic phrase took on in paragraph 2 means. . . .
(A) the last sentence of paragraph 1
(A) shared
(B) the second sentence of paragraph 2
(B) shouldered
(C) the last sentence of paragraph 2
(C) declined
(D) the last sentence of paragraph 3
(D) established
(E) the second sentence of paragraph 4
(E) volunteered

© 2018 Universitas Indonesia Halaman 8 dari 8 halaman


KEMAMPUAN DASAR
• Matematika Dasar
• Bahasa Indonesia
• Bahasa Inggris

SIMAK UI
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA
2018
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih dahulu 7. Jawablah lebih dahulu soal-soal yang menurut Anda
jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat pada mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab soal-soal
naskah soal. yang lebih sukar sehingga semua soal terjawab.
Naskah soal ini terdiri atas halaman depan, halaman
petunjuk umum, Lembar Jawaban Ujian (LJU), dan soal 8. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian yang
sebanyak 9 halaman. disediakan dengan cara membulatkan bulatan yang sesuai
A, B, C, D, atau E.
2. Naskah dan LJU merupakan satu kesatuan. LJU pada
naskah ini tidak dapat digunakan untuk naskah lain. 9. Untuk keperluan coret-mencoret, harap menggunakan
3. Peserta harus melepas LJU dari naskah. Seandainya tempat yang kosong pada naskah soal ini dan jangan
halaman LJU kiri atas rusak atau sobek, pengolah data pernah menggunakan lembar jawaban karena akan
masih dapat memproses LJU tersebut. mengakibatkan jawaban Anda tidak dapat terbaca.

4. Lengkapilah (tulis dan bulatkan) data diri Anda (nama, 10. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya atau
nomor peserta, tanggal lahir) pada LJU di tempat yang meminta penjelasan mengenai soal-soal yang diujikan
disediakan. kepada siapa pun, termasuk kepada pengawas ujian.
5. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang menjelaskan
cara menjawab soal. 11. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk di
tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke tempat
6. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap soal. Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban ujian.
Setiap jawaban yang salah akan mengakibatkan
pengurangan nilai (penilaian: benar +4, kosong 0, salah 12. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor dan
−1). tidak basah.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri atas 3 bagian, yaitu PERNYATAAN; kata SEBAB; dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat.
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat.
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah.
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar.
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah.

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar.
(B) Jika (1) dan (3) yang benar.
(C) Jika (2) dan (4) yang benar.
(D) Jika hanya (4) yang benar.
(E) Jika semuanya benar.
MATA UJIAN : Matematika Dasar, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris
TANGGAL UJIAN : 13 MEI 2018
WAKTU : 90 MENIT
JUMLAH SOAL : 45

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 15


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 16 sampai nomor 30
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 31 sampai nomor 45

MATEMATIKA DASAR
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 4. Diberikan sistem ax + 8y = 1, 3x + (a + 10)y = 6. Agar
nomor 12. sistem tersebut memiliki tepat satu solusi, maka a = ....
(A) {a ∈ R : a 6= 12 dan a 6= 2}
1. Hasil perkalian semua solusi bilangan real yang
√ 2 (B) {a ∈ R : a 6= 6 dan a 6= 4}
memenuhi 3 x = √ adalah ....
1+ 3 x (C) {a ∈ R : a 6= 12 dan a 6= −2}
(A) −8 (D) {a ∈ R : a 6= −12 dan a 6= 2}
(B) −6 (E) {a ∈ R : a 6= 6 dan a 6= −4}
(C) 4
(D) 6 5. √
Himpunan penyelesaian dari pertidaksamaan
x2 − 4 ≤ 3 − x adalah ....
(E) 8 
13

(A) x ∈ R : x ≤ −2 atau 2 ≤ x ≤
6
2. Jika 2 log a3/2 b7/2 c11/2 − 2 log bc =
 
x (B) {x ∈ R : x ≤ −2 atau 2 ≤ x}
3 log bx+y a − 3 logcx−y , maka = ....

y
 
13
2 (C) x ∈ R : −2 ≤ x ≤
(A) − 6
3 
13

2 (D) x ∈ R : x ≤
(B) − 6
5  
2 13
(C) − (E) x ∈ R : 2 ≤ x ≤
7 6
2
(D) − 6. Sembilan buah bilangan membentuk deret aritmetika dan
9
2 mempunyai jumlah 153. Jika pada setiap 2 suku yang
(E) − berurutan pada deret tersebut disisipkan rata-rata dari 2
11
suku tersebut, jumlah deret yang baru adalah ....
3. Persamaan kuadrat x2 + (a + 6)x + 9a − 1 = 0 (A) 267
mempunyai 2 akar real berbeda x1 , x2 dengan a < 0. Jika (B) 279
x12 + x1 x2 + x22 = −12a + 1, maka a2 + a = .... (C) 289
(A) 4
(D) 315
(B) 6
(E) 349
(C) 64
(D) 96
(E) 156

© 2018 Universitas Indonesia Halaman 1 dari 9 halaman


 
cos θ − sin θ 10. Diberikan himpunan huruf {a, i, u, e, o, k, l, m, n, r, p, q}.
7. Diberikan B = . Jika B−1 = BT , maka
sin θ b Banyak cara menyusun huruf-huruf tersebut sehingga
b = .... tidak ada vokal yang berdampingan adalah ....
(A) sin θ 5! · 7!
(A)
(B) −sin θ 2!
5! · 7!
(C) cos θ (B)
3!
(D) − cos θ 6! · 8!
(C)
(E) tan θ 3!
7! · 8!
8. Daerah R persegi panjang yang memiliki titik sudut (D)
3!
(−1, 1), (4, 1), (−1, −5), dan (4, −5). Suatu titik akan 7! · 8!
dipilih dari R. Probabilitas akan terpilih titik yang berada (E)
3 2!
di atas garis y = x − 5 adalah ....
2 11. Diberikan sebuah segitiga siku-siku ABC yang siku-siku
1
(A) di B dengan AB = 6 dan BC = 8. Titik M, N
5 berturut-turut berada pada sisi AC sehingga
2 AM : MN : NC = 1 : 2 : 3. Titik P dan Q secara berurutan
(B)
5 berada pada sisi AB dan BC sehingga AP tegak lurus PM
3 dan BQ tegak lurus QN. Luas segilima PMNQB adalah
(C)
5 ....
1 1
(D) (A) 21
4 3
3 1
(E) (B) 20
4 3
1
9. Diketahui f adalah fungsi kuadrat yang mempunyai (C) 19
3
garis singgung y = −x + 1 di titik x = −1. Jika 1
f 0 (1) = 3, maka f (4) = .... (D) 18
3
(A) 11 1
(E) 17
(B) 12 3
(C) 14
12. Jika f (x) = ax + b dan f −1 (x) = bx + a dengan a, b ∈ R,
(D) 17 maka (a + b)2 = ....
(E) 22 (A) 0
(B) 1
(C) 2
(D) 4
(E) 9

© 2018 Universitas Indonesia Halaman 2 dari 9 halaman


Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 13 sampai 15. Rata-rata tiga bilangan adalah 10 lebihnya dibandingkan
nomor 15. dengan bilangan terkecil dan 8 kurangnya dibandingkan
dengan bilangan terbesar. Jika median ketiga bilangan
13. Diketahui f (x) adalah fungsi linear dan tersebut adalah 14, maka ....
2x + 1 1
g(x) = + 1. Jika (g ◦ f )(x) = 3 + ,
x 2x + 1 (1) jangkauannya adalah 18
pernyataan yang benar adalah ....
(2) variansinya adalah 84
(1) a − b = 1 (3) jumlahnya adalah 36
(2) a − b = 2 20
(4) simpangan rata-ratanya adalah
(3) a + b = 3 3
(4) a + b = 4

1
14. Jika f (x) = , maka ....
x2 + 4
(1) f 0 (0) tidak ada
1
(2) f 0 (−1) =
25
(3) fungsi naik untuk x > 0
2 7
(4) y = − x + adalah persamaan garis singgung
25 25
di x = 1

© 2018 Universitas Indonesia Halaman 3 dari 9 halaman


BAHASA INDONESIA

(1) Kota Labuan Bajo sebagai pusat ibu kota Kabupaten Manggarai Barat, memiliki sejumlah objek wisata yang layak
dikunjungi. (2) Di antaranya adalah pesisir-pesisir pantai di Labuan Bajo yang memiliki keunikan-keunikan dengan pantai pasir
putihnya, mulai dari Pantai Pede, Pantai Gorontalo, sampai pantai di utara Kota Labuan Bajo. (3) Salah satu pantai yang selalu
dikunjungi wisatawan asing dan domestik untuk berjemur dan mandi adalah Pantai Pasir Waecicu. (4) Menikmati senja di pantai ini
sangatlah menyenangkan. (5) Namun, dapat dikatakan hampir semua pesisir pantai di Labuan Bajo sangat baik sebagai tempat
untuk menikmati matahari terbenam.
(6) Selain itu, banyak tempat yang ditawarkan oleh pemerintah Kabupaten Manggarai Barat untuk dikunjungi wisatawan. (7)
Hal ini terlihat dengan banyak hotel berbintang dan guest house di sepanjang Pantai Gorontalo sampai bagian pesisir utara.(8)
Karena hal-hal tersebut, kunjungan wisatawan dalam dan luar negeri ke Manggarai Barat makin meningkat. (9) Jumlah hotel dan
restoran di Kota Labuan Bajo pun terus meningkat karena sejumlah investor asing dan dalam negeri menanamkan modalnya di kota
ini. (10) Nama Labuan Bajo pun semakin mendunia.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 16 sampai 19. Kalimat yang tidak efektif dalam bacaan di atas adalah
nomor 20. kalimat ....
(A) (5)
16. Penggunaan tanda baca yang salah terdapat pada kalimat
.... (B) (6)
(A) (1) (C) (7)
(B) (2) (D) (8)
(C) (5) (E) (9)
(D) (6)
20. Makna kata keunikan pada kalimat (2) bacaan di atas
(E) (8) adalah ....
(A) ’keunggulan’
17. Apa gagasan utama pada kalimat (9)?
(B) ’kekhasan’
(A) Pertumbuhan hotel dan restoran di Labuan Bajo.
(C) ’keanehan’
(B) Jumlah hotel dan restoran terus meningkat.
(D) ’kekhususan’
(C) Investor asing menanamkan modal.
(E) ’keistimewaan’
(D) Investor dalam negeri menanamkan modal.
(E) Jumlah hotel terus bertambah karena investor.

18. Kunjungan wisatawan dalam dan luar negeri ke


Manggarai meningkat karena ....
(A) pertumbuhan hotel dan restoran serta sejumlah
investor asing dan dalam negeri yang menanamkan
modalnya
(B) semua pesisir di pantai sudah dipadati oleh
hotel-hotel berbintang untuk wisatawan dalam dan
luar negeri
(C) adanya keunikan-keunikan pesisir pantai dan
tempat-tempat untuk menikmati matahari terbenam
(D) adanya Pantai Pasir Waecicu yang selalu dikunjungi
wisatawan asing dan dalam negeri untuk berjemur
dan mandi
(E) banyak tempat yang ditawarkan oleh pemerintah
Kabupaten Manggarai Barat untuk dikunjungi
wisatawan

© 2018 Universitas Indonesia Halaman 4 dari 9 halaman


(1) Dalam sejumlah penelitian, simpanse dianggap 3–5 kali lebih kuat daripada manusia. (2) Namun, kebanyakan studi
dilakukan yang berdasarkan pada kemampuan simpanse dan manusia untuk mengangkat beban berat dalam ukuran tertentu. (3)
Karena itu, sulit untuk memisahkan efek dari susunan otot, kontribusi urat, dan efek bentuk tubuh simpanse atau manusia secara
keseluruhan dari ukuran otot yang sebenarnya.
(4) Untuk mengetahui yang sebenarnya, para peneliti menggali literatur dan memeriksa kembali semua temuan. (5)
Hipotesisnya, simpanse 1,5 kali lebih kuat daripada manusia. (6) Kemudian, tim peneliti mengisolasi serat otot dan menguji tenaga
dan percepatan saat berkontraksi secara keseluruhan. (7) Tim peneliti juga memeriksa distribusi jaringan miosin.
(8) Terdapat dua karakteristik serat otot khas rantai miosin. (9) Yang pertama berkedut cepat dan yang kedua berkedut lambat.
(10) Kedutan lambat dapat bekerja dalam periode yang lebih lama dan memiliki daya tahan lebih kuat. (11) Sementara itu, kedutan
cepat seperti seorang sprinter yang cepat lelah karena bekerja keras dengan cepat. (12) Dalam tipe serat, simpanse dan manusia
sesungguhnya sangat serupa. (13) Namun, simpanse mempunyai sekitar dua kali lebih banyak serat berkedut cepat daripada
manusia.
(14) Serat otot simpanse lebih panjang dari serat otot manusia. (15) Data itu lalu dimasukkan dalam simulasi komputer. (16)
Hasilnya menunjukkan bahwa simpanse lebih kuat 1,35 kali dari manusia.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 21 sampai 24. Apa simpulan yang tepat dari bacaan di atas?
nomor 25. (A) Hasil penelitian ini mengukuhkan temuan mengenai
kekuatan simpanse dan manusia walaupun hasilnya
21. Gagasan pokok bacaan di atas adalah .... lebih kecil.
(A) kekuatan simpanse dibandingkan dengan manusia (B) Penelitian mengenai simpanse dan manusia
(B) kemampuan otot simpanse dan manusia yang menambah pemahaman tentang mengenai
hampir sama jenis-jenis otot dan karakteristiknya.
(C) hasil penelitian mengenai keadaan otot simpanse (C) Serat otot panjang membuat simpanse lebih kuat
dan manusia yang hampir sama daripada manusia walaupun tipe keduanya sangat
(D) hasil penelitian mengenai daya kerja simpanse dan serupa
manusia (D) Penelitian yang sebelumnya seharusnya melihat
(E) perbedaan kekuatan simpanse dan manusia bagaimana serat otot simpanse dan serat otot
berdasarkan keadaan otot manusia bekerja keras.
(E) Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penelitian
22. Kata menggali dalam kalimat (4) bermakna .... mengenai simpanse dan manusia harus dilihat
(A) ’mengambil’ secara keseluruhan.
(B) ’memproses’
25. Gagasan awal yang mendahului bacaan di atas adalah ....
(C) ’mengkaji’
(D) ’mengeluarkan’ (A) perlunya kajian ulang tentang perbedaan antara
(E) ’menelusuri’ kekuatan simpanse dan manusia
(B) ukuran tubuh simpanse yang tidak dapat
23. Untuk memperbaiki kalimat (2), yang harus dilakukan diremehkan
adalah .... (C) perbedaan kekuatan simpanse dan manusia yang
(A) membuang kata kebanyakan menarik peneliti
(B) membuang kata dilakukan (D) perlunya melihat letak perbedaan kekuatan
simpanse dan manusia
(C) membuang kata yang
(E) kesalahpahaman tentang lemahnya simpanse
(D) membuang kata pada dibandingkan manusia
(E) membuang kata untuk

© 2018 Universitas Indonesia Halaman 5 dari 9 halaman


Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 26 sampai 29. (1) Praktik perundungan yang melibatkan pelajar dan
nomor 30. mahasiswa meluas, tidak hanya terjadi di sekitar Ibu
Kota Jakarta, tetapi juga di hampir semua wilayah di
26. Penjelajah asal Portugis, Vasco Da Gama, adalah pioner Tanah Air. (2) Jumlah anak sebagai pelaku perundungan
Jalur Rempah pada tahun 1497. dalam enam tahun terakhir juga agaknya meningkat.(3)
Kata penjelajah pada kalimat tersebut memiliki Peningkatan angka tersebut mencapai 32%. (4) Tingkat
keterkaitan makna dengan kata .... perundungan tersebut dikhawatirkan terus meningkat
(A) perintis pada tahun-tahun berikutnya. (5) Karenanya, menurut
(B) pencari Indah, diperlukan gerakan nasional untuk menghentikan
masalah tersebut.
(C) petualang Kata beragam nonformal pada kalimat paragraf di atas
(D) pejalan adalah . . . .
(E) penyelidik (A) praktik pada kalimat (1)
(B) perundungan pada kalimat (1)
27. (1) Sambal adalah salah satu kuliner Indonesia yang
(C) juga pada kalimat (2)
sangat terkenal. (2) Sebagian besar makanan dalam
kuliner Indonesia dibalut dengan kelezatan sambal. (3) (D) mencapai pada kalimat (3)
Sambal sudah menjadi pendamping wajib makanan (E) karenanya pada kalimat (5)
orang Indonesia.(4) Sambal tidak harus pedas ataupun
berwarna merah. (5) Oleh karena itu, hampir setiap 30. (1) Komoditas rumput laut basah kembali menjadi
pulau di Indonesia memiliki ciri khas sambal tersendiri. andalan untuk mendongkrak produksi. (2) Dari target
(6) Kuliner Indonesia memang sangat kaya. itu, sebanyak 16,17 juta ton berasal dari produksi rumput
Kata berimbuhan yang mengandung makna kiasan laut basah. (3) Sedangkan, produksi ikan hasil budi daya
adalah .... diharapkan 7,91 juta ton, dengan andalan produk ikan air
(A) terkenal pada kalimat (1) tawar, seperti nila dengan target 1,5 juta ton dan udang
(B) dibalut pada kalimat (2) dengan taret 800.000 ton. (4) Selain nila dan udang,
komoditas perikanan lain terus merambah pasar dalam
(C) kelezatan pada kalimat (2) dan luar negeri, antara lain lele, bandeng, bawal bintang,
(D) menjadi pada kalimat (3) dan kerapu.
(E) tersendiri pada kalimat (5) Kata hubung yang tidak tepat pada paragraf di atas
adalah ....
28. (1) Kabupaten Alor, NTT, memiliki sejumlah objek (A) dari pada kalimat (2)
wisata menarik. (2) Contohnya, adalah taman bawah (B) sedangkan pada kalimat (3)
laut, budaya moko, suku tradisional di pegunungan
(C) seperti pada kalimat (3)
(Takpala), dan Alquran tertua, yang terbuat dari kulit
kayu. (3) Selain itu, Alor juga memiliki laut, terumbu (D) selain pada kalimat (4)
karang, dan biota laut yang memesona. (4) Air laut yang (E) antara lain pada kalimat (4)
bening, bersih, dan biru dihuni karang dan ikan
warna-warni. (5) Banyak wisatawan mancanegara,
seperti dari Eropa, Amerika, dan Asia, berkunjung ke
Alor.
Penggunaan tanda baca yang tidak tepat terdapat pada
kalimat ....
(A) (1)
(B) (2)
(C) (3)
(D) (4)
(E) (5)

© 2018 Universitas Indonesia Halaman 6 dari 9 halaman


BAHASA INGGRIS

Plastic bags are often thought of as free, no-brainer solutions to carry your groceries or to use as trashcan liners. However,
research has shown that as a consequence of carefree usage of plastic bags millions of tons of plastic particles __31__ in our seas
each year. Reversing this trend and finding ways to maintain both the health of our oceans and the human benefits associated with it
are complicated tasks. Most people appreciate and value the importance of the ocean and see marine litter as a global problem.
5 __32__, the challenge is connecting the dots. So many of human behaviors and decisions contribute to this problem, but rarely are
there attempts to link their impact to the environment. Behavioral science has been recognized as __33__ to understand drivers of
human behavior which support ongoing initiatives to clean up our environments. For instance, behavioral scientists have suggested
that the public could become more __34__ if powerful images were carried on everyday products, similar to that already being used
on cigarette packaging.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 31 sampai 33. . . . .


nomor 34. (A) a gap
31. . . . . (B) a cure
(A) accumulate (C) an advantage
(B) accumulator (D) an alternative
(C) accumulation (E) an impediment
(D) accumulating
34. . . . .
(E) accumulative (A) aware
32. . . . . (B) elated
(A) Therefore (C) excited
(B) In contrast (D) optimistic
(C) Also (E) interested
(D) In other words
(E) After that

© 2018 Universitas Indonesia Halaman 7 dari 9 halaman


Unlike beloved children’s stories, nature is a cruel, hard world that is painted not in watercolors but in blood. A study found that
chemicals released by plants as they are eaten can help push caterpillars to cannibalism. Many plants release the chemical methyl
jasmonate when stressed or damaged. Getting gnawed on by a caterpillar is stressful, so when the caterpillars start biting, the
chemical flare goes up. Other nearby plants sense the flare and start producing their own methyl jasmonate, building a chemical
5 camouflage around their leaves and stems. Once all the food sources taste terrible, caterpillars turn to the next available meal: each
other. Plants with the time to build up a strong defense can make their leaves so unappetizing that caterpillars will start eating each
other to get their fill, leaving the plant alone.
Researchers now plan to also look into how insect viruses are transferred during their more carnivorous period. If viruses that
harm caterpillars are transferred more easily by cannibalism, that could be a gain for the plants. Not only are their leaves protected
10 from pests, but now those predators are spreading disease amongst themselves, reducing the herbivore population further.
Interestingly enough, cannibalism can serve some important functions among these herbivores. Eating each other literally takes the
competition out of the food chain, and keeps the surviving population strong in a time when food might be scarce. Therefore, we
should not be too quick to judge these fuzzy little cannibals. It’s a bug eat bug world out there.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 35 sampai 38. The purpose of this passage is to. . . .
nomor 39. (A) convince readers that nature is harsh in reality
35. Which of the following statements is NOT TRUE (B) educate readers not to judge herbivores hastily
according to the text? (C) describe the effect of cannibalism among
(A) Stress may save plants from being consumed. plant-eating animals
(B) Plants can manipulate their own perception of taste. (D) explain how caterpillars can behave
uncharacteristically
(C) Under constraints, plants can alter their predator’s
(E) inform the readers that cannibalism among
appetite.
herbivores is normal
(D) Cannibalism helps maintain food supply in times of
need. 39. The tone of this passage is. . . .
(E) The chemical methyl jasmonate drives caterpillars (A) critical
away from their natural food.
(B) amused
36. The topic of this passage is. . . . (C) objective
(A) Caterpillars’ Consumption Behavior (D) outraged
(B) Cannibalism and Its Effect on Caterpillars (E) humorous
(C) The Effect of Methyl Jasmonate on Insects
(D) Plant’s Defense Mechanism against Herbivores
(E) The Cause and Effect of Cannibalism Among
Caterpillars

37. It can be inferred from the text that. . . .


(A) cannibalism may balance the supply and demand
for food
(B) viruses are easily transferred by means of
cannibalism
(C) the chemicals decrease the caterpillars’ hunger for
food
(D) cannibalism is a natural phenomenon among
herbivores
(E) other bugs can also turn cannibalistic towards each
other

© 2018 Universitas Indonesia Halaman 8 dari 9 halaman


There’s a certain sinking feeling one gets when thinking of the perfect thing to say just a moment too late. There is no English
word to express this feeling, but the French have the term l’esprit de l’escalier for this very phenomenon. The English language also
lacks the word to describe the binge eating that follows an emotional blow, but the Germans have kummerspeck to do just that. If we
had the Swedish word lagom, the English explanation of Goldilocks’ perfectly temperate soup __40__a lot more accurate.
5 __41__English speakers are limited in their choice of words surprises many non-native English speakers. There are many
words that English speakers don’t have. Sometimes Anglophones take from other languages, but often, we have to find a way around
a specific feeling or emotion that doesn’t have its own word. The reason why we borrow words like savoir faire from French is
because that word did not culturally evolve as part of our language. Speaking different languages means you get different frames and
metaphors. You’re also learning the culture of the language so you get not only different words, but also different types of words.
10 However, the benefits of speaking multiple languages extend past just having access to different words, concepts, metaphors,
and frames. Multilingualism has __43__. Multilinguals tend to score better on standardized tests, especially in math, reading, and
vocabulary. They are better at remembering lists or sequences due to intensive learning of grammatical rules and vocabulary. They
are more perceptive to their surroundings and therefore better at focusing on important information while __44__misleading
information.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 40 sampai 43. . . . .


nomor 45. (A) side effects of an incredible array
40. . . . . (B) incredible side effects of an array
(A) may be (C) incredible effects of an array side
(B) will be (D) an incredible side array of effects
(C) should be (E) an array of incredible side effects
(D) will have been
44. . . . .
(E) could have been (A) putting off
41. . . . . (B) pulling over
(A) If (C) putting out
(B) Why (D) weeding out
(C) That (E) blocking out
(D) When
45. The sentence "Thus, a multilingual education is a
(E) Whether worthwhile investment of time." should be....
(A) the last sentence of paragraph 1
42. The phrase "find a way around" in the second paragraph
means. . . . (B) the first sentence of paragraph 2
(A) avoid the main topic (C) the last sentence of paragraph 2
(B) look in the wrong place (D) the first sentence of paragraph 3
(C) ask what someone is thinking (E) the last sentence of paragraph 3
(D) be very familiar with an activity
(E) discover how to deal with something

© 2018 Universitas Indonesia Halaman 9 dari 9 halaman


KEMAMPUAN IPS
• Ekonomi
• Sejarah
• Geografi
• Sosiologi

SIMAK UI
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA
2018
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih dahulu 7. Jawablah lebih dahulu soal-soal yang menurut Anda
jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat pada mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
naskah soal. soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal terjawab.
Naskah soal ini terdiri atas halaman depan, halaman
petunjuk umum, Lembar Jawaban Ujian (LJU), dan soal 8. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian yang
sebanyak 8 halaman. disediakan dengan cara membulatkan bulatan yang
sesuai A, B, C, D, atau E.
2. Naskah dan LJU merupakan satu kesatuan. LJU pada
naskah ini tidak dapat digunakan untuk naskah lain. 9. Untuk keperluan coret-mencoret, harap menggunakan
3. Peserta harus melepas LJU dari naskah. Seandainya tempat yang kosong pada naskah soal ini dan jangan
halaman LJU kiri atas rusak atau sobek, pengolah data pernah menggunakan lembar jawaban karena akan
masih dapat memproses LJU tersebut. mengakibatkan jawaban Anda tidak dapat terbaca.

4. Lengkapilah (tulis dan bulatkan) data diri Anda (nama, 10. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya atau
nomor peserta, nomor LJU, dan tanggal lahir) pada LJU meminta penjelasan mengenai soal-soal yang diujikan
di tempat yang disediakan. kepada siapa pun, termasuk kepada pengawas ujian.
5. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang
11. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk di
menjelaskan cara menjawab soal.
tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke tempat
6. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban ujian.
soal. Setiap jawaban yang salah akan mengakibatkan
pengurangan nilai (penilaian: benar +4, kosong 0, salah 12. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor dan
−1). tidak basah.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri atas 3 bagian, yaitu PERNYATAAN; kata SEBAB; dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat.
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat.
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah.
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar.
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah.

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar.
(B) Jika (1) dan (3) yang benar.
(C) Jika (2) dan (4) yang benar.
(D) Jika hanya (4) yang benar.
(E) Jika semuanya benar.
MATA UJIAN : Ekonomi, Sejarah, Geografi, dan Sosiologi
TANGGAL UJIAN : 13 MEI 2018
WAKTU : 60 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 15


Mata Ujian SEJARAH nomor 16 sampai nomor 30
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 31 sampai nomor 45
Mata Ujian SOSIOLOGI nomor 46 sampai nomor 60

EKONOMI

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 4. Pak Dadang adalah seorang pengusaha pakaian jadi.
nomor 9. Untuk meningkatkan kapasitas produksinya, apa yang
dapat dilakukan Pak Dadang?
1. Hal berikut yang mendorong pemerintah untuk (A) Dalam jangka pendek, Pak Dadang dapat
menerapkan kebijakan fiskal kontraktif adalah .... menambah pabrik baru.
(A) lemahnya daya beli masyarakat (B) Dalam jangka pendek, Pak Dadang dapat
(B) tingginya tingkat pengangguran menambah mesin baru.
(C) tingginya tingkat inflasi (C) Dalam jangka pendek, Pak Dadang dapat
mempekerjakan tenaga kerja baru.
(D) lambannya pertumbuhan ekonomi
(D) Dalam jangka pendek, Pak Dadang dapat
(E) tingginya utang negara mengembangkan teknologi baru.
(E) Dalam jangka pendek, Pak Dadang dapat
2. Jika elastisitas permintaan suatu barang bernilai menambah peralatan baru.
kurang dari nol, barang tersebut tergolong sebagai
barang .... 5. Saat ini Pak Anton mampu memproduksi 100 buah
(A) inferior sandal per minggu dan beroperasi di pasar persaingan
(B) kebutuhan pokok sempurna. Apabila harga pasar saat ini adalah
Rp35.000,00 dan Pak Anton menambah jumlah
(C) normal
output-nya menjadi 110, pendapatan marginalnya
(D) superior adalah ....
(E) mewah (A) Rp3.500,00
(B) Rp7.000,00
3. Berdasarkan neraca saldo perusahaan Deni sebelum
disesuaikan, saldo pendapatan sewa menunjukkan (C) Rp10.000,00
nilai Rp2.400.000,00 yang diterima perusahaan untuk (D) Rp35.000,00
sewa selama 6 bulan terhitung mulai 1 November.
(E) Rp70.000,00
Pada awal periode akuntansi berikutnya, jurnal balik
yang perlu dibuat perusahaan Deni agar pencatatan
6. Komponen biaya di bawah ini yang tidak
menjadi konsisten adalah ....
memengaruhi nilai perolehan persediaan dalam suatu
(A) (Dr) Pendapatan sewa dan (Cr) Sewa diterima di periode adalah ....
muka senilai Rp800.000,00
(A) komisi penjualan
(B) (Dr) Pendapatan sewa dan (Cr) Sewa diterima di
muka senilai Rp1.600.000,00 (B) retur pembelian
(C) (Dr) Sewa diterima dimuka dan (Cr) Pendapatan (C) biaya pengiriman
Sewa senilai Rp800.000,00 (D) diskon pembelian
(D) (Dr) Sewa diterima dimuka dan (Cr) Pendapatan (E) diskon atas kuantitas
sewa senilai Rp1.600.000,00
(E) tidak diperlukan ayat jurnal balik

© 2018 Universitas Indonesia Halaman 1 dari 8 halaman


7. Pendapatan nasional suatu negara yang besar belum 12. Perusahaan yang beroperasi di pasar monopoli akan
berarti bahwa tingkat kesejahteraan masyarakat di selalu memperoleh laba supernormal.
negara tersebut juga tinggi. Salah satu indikator yang
dapat mengukur tingkat kesejahteraan masyarakat SEBAB
adalah ....
Dalam pasar monopoli hanya terdapat satu jenis
(A) tingkat pertumbuhan ekonomi
barang yang tidak ada substitusinya.
(B) tingkat inflasi
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 13 sampai
(C) kepadatan penduduk
nomor 15.
(D) pendapatan per kapita
(E) Produk Domestik Bruto 13. Jika nilai tukar Rupiah (Rp) terapresiasi terhadap nilai
tukar dollar AS (USD), manakah pernyataan di bawah
8. Landasan struktural koperasi adalah .... ini yang benar?
(A) Pancasila (1) Apresiasi rupiah menyebabkan impor produk AS
(B) UU No. 25 Tahun 1992 Pasal 2 ke Indonesia turun.
(2) Apresiasi rupiah menyebabkan ekspor produk
(C) UUD 1945 Pasal 33 Ayat (1)
Indonesia ke AS turun.
(D) UU No. 25 Tahun 1992 Pasal 3 (3) Rupiah terapresiasi dari Rp10 ribu/1 USD
(E) UU No. 25 Tahun 1992 Pasal 4 menjadi Rp5 ribu/1 USD.
(4) Rupiah terapresiasi dari Rp15 ribu/1 USD
9. Pada fungsi tabungan S = −a + (1 − b)Y , notasi (1 − b) menjadi Rp10 ribu/1 USD.
menunjukkan ....
(A) marginal productivity 14. Berikut adalah pernyataan yang tepat mengenai kurva
(B) marginal propensity to save indiferensi.

(C) marginal utility (1) Kedua sumbu pada kurva menggambarkan


(D) marginal propensity to consume pilihan barang 1 dan barang 2 yang dikonsumsi.
(2) Keseimbangan konsumen terjadi ketika kurva
(E) marginal revenue
anggaran memotong kurva indiferensi.
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 10 sampai (3) Kurva indifirensi yang semakin ke kanan atas
nomor 12. menunjukkan tingkat kepuasan yang semakin
tinggi.
10. Para pemilik kendaraan bermotor antre untuk (4) Semakin tinggi harga barang, kurva indiferensi
membeli bensin di pompa bensin (SPBU) setelah ada akan bergeser ke kanan.
pengumuman dari pemerintah bahwa harga BBM
akan naik pada keesokan hari. 15. Manakah pernyataan yang salah mengenai ciri pasar
persaingan sempurna?
SEBAB
(1) Penjual memiliki kekuatan untuk menentukan
Permintaan bensin akan naik apabila harga bensin harga.
turun.
(2) Baik penjual maupun pembeli memiliki
11. Kasus investasi bodong yang dilakukan oleh Koperasi pengetahuan sempurna tentang keadaan pasar.
Pandawa menjadi tanggung jawab bank sentral, yaitu (3) Barang yang diproduksi terdiferensiasi.
Bank Indonesia (BI). (4) Dalam jangka panjang produsen hanya
memperoleh laba normal.
SEBAB

BI sebagai bank sentral memiliki tugas untuk


melakukan pengaturan dan pengawasan terhadap
perbankan.

© 2018 Universitas Indonesia Halaman 2 dari 8 halaman


SEJARAH

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 16 sampai 20. Pada masa pergerakan, terjadi perbedaan cara
nomor 24. perjuangan, yaitu kooperatif dan nonkooperatif.
Organisasi yang melakukan perjuangan secara
16. Dalam urutan langkah-langkah metode sejarah, kooperatif adalah....
aktivitas verifikasi sumber sejarah dilakukan setelah (A) Partai Indonesia Raya
melakukan tahapan....
(B) Partai Nasional Indonesia
(A) penafsiran sumber-sumber sejarah
(C) Partai Indonesia
(B) pengumpulan dan pemilahan sumber sejarah
(D) Indische Partij
(C) pengelompokan sumber-sumber sejarah
(E) Sarikat Islam
(D) penulisan yang menggunakan data dan fakta
berdasarkan sumber sejarah
21. Untuk melancarkan propagandanya, pemerintah
(E) pencarian sumber-sumber sejarah Jepang melancarkan gerakan-gerakan seperti Gerakan
Tiga A, PUTERA, dan Djawa Hokokai. Organisasi
17. Kemunculan kerajaan-kerajaan Hindu dan Budha di PUTERA dipimpin oleh 4 serangkai, yaitu....
Indonesia, terutama di daerah Kalimantan Timur, Jawa
(A) Ir. Sukarno, Drs. Moh. Hatta, Ki S.
Barat, dan Sumatera Selatan sejak abad ke-5
Mangunsarkoro, dan K.H. Mas Mansur
merupakan akibat dari....
(B) Ir. Sukarno, Drs. Moh. Hatta, Ki Hadjar
(A) meluasnya hubungan dagang antara India dan Dewantara, dan K.H. Agus Salim
Cina
(C) Ir. Sukarno, Drs. Moh. Hatta, K.H. Agus Salim, dan
(B) berkembangnya teknologi pembuatan kapal
K.H. Mas Mansur
(C) meningkatnya produksi rempah-rempah di (D) Ir. Sukarno, Drs. Moh. Hatta, Ki Hadjar
Nusantara Dewantara, dan Ki S. Mangunsarkoro
(D) terbukanya jalur-jalur baru pelayaran di (E) Ir. Sukarno, Drs. Moh. Hatta, Ki Hadjar
Nusantara
Dewantara, dan K.H. Mas Mansur
(E) mulai digunakannya uang logam sebagai alat
tukar pembayaran 22. Kekalahan Jepang atas Sekutu sudah didengar para
pemuda melalui radio ilegal sebelum Soekarno-Hatta
18. Berikut ini yang tidak termasuk saluran islamisasi kembali dari Dallat. Setibanya Soekarno-Hatta di
dalam bidang kesenian adalah.... Jakarta, tindakan pertama yang dilakukan para
(A) seni musik pemuda Indonesia adalah....
(B) seni tari (A) menemui golongan tua untuk menanyakan
(C) seni bangunan kebenaran berita tersebut
(B) melakukan koordinasi di kalangan pemuda untuk
(D) seni lukis melaksanakan proklamasi kemerdekaan
(E) seni sastra (C) mengadakan rapat dengan pemimpin nasional
untuk menentukan tindakan selanjutnya
19. Salah satu dampak kehadiran bangsa Portugis dalam
(D) membentuk Panitia Persiapan Kemerdekaan
keberlangsungan aktivitas perdagangan antarbenua
Indonesia
yang melibatkan Nusantara adalah....
(E) menemui dan meminta Soekarno dan Hatta
(A) ketidakberhasilan pembauran antara bangsa untuk segera menyelenggarakan proklamasi
Portugis dan masyarakat lokal kemerdekaan
(B) penyebaran bahasa Portugis di kalangan
masyarakat di sekitar kota-kota pelabuhan
(C) keterbatasan mata pencaharian penduduk lokal
(D) perubahan sistem pemerintahan lokal
(E) pemerolehan keuntungan besar dari perdagangan
rempah-rempah penduduk lokal

© 2018 Universitas Indonesia Halaman 3 dari 8 halaman


23. Bentuk negara yang sesuai dengan persetujuan di 27. Peradaban kuno, sebagaimana peradaban Mesir dan
Konferensi Inter-Indonesia yang diselenggarakan di India, muncul dan berkembang di wilayah aluvial yang
Yogyakarta salah satunya adalah.... memungkinkan para penduduknya bercocok tanam
(A) RIS disetujui dengan nama NKRI berdasarkan dan mencukupi kebutuhannya dari hasil panen serta
demokrasi dan federalisme selebihnya dijual ke wilayah lain.
(B) RIS akan dikepalai seorang presiden
SEBAB
konstitusional dibantu oleh menteri-menteri
yang bertanggung jawab kepada Majelis Wilayah aluvial adalah wilayah yang dahulu sering
Permusyawaratan Rakyat dilanda banjir tahunan.
(C) RIS terdiri atas tiga badan perwakilan, yaitu
sebuah dewan perwakilan rakyat dan sebuah Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 28 sampai
dewan perwakilan negara bagian (senat), serta nomor 30.
dewan perwakilan rakyat sementara
28. Pada tahun 1950-an, pemerintah Republik Indonesia
(D) RIS akan dikepalai seorang presiden menerapkan kebijakan ekonomi yang bernama
konstitusional dibantu oleh menteri-menteri Program Benteng. Program ini bertujuan untuk....
yang bertanggung jawab kepada Dewan
Perwakilan Rakyat (1) membuka investasi asing
(E) pemerintah federal secara tetap akan menerima (2) memberlakukan tarif impor yang adil
kedaulatan bukan saja dari pihak negara Belanda,
(3) membangun infrastruktur perbankan
melainkan juga dari Republik Indonesia
(4) menciptakan kelas kapitalis domestik
24. Pada pelaksanaan sistem cultuurstelsel, pos
pengeluaran terbesar pada anggaran belanja 29. Sidang Umum Ketiga MPRS yang diselenggarakan
pemerintah Hindia Belanda adalah anggaran untuk.... pada bulan April 1965 menghasilkan beberapa
ketetapan, antara lain tentang....
(A) membayar para pekerja
(B) membayar ganti rugi lahan (1) prinsip musyawarah mufakat dalam Demokrasi
Terpimpin
(C) mengembangkan perdagangan dan penanaman
(2) "Berdiri di atas Kaki Sendiri" dalam bidang
(D) membangun infrastruktur demi lancarnya arus ekonomi dan pembangunan
distribusi hasil panen
(3) "The Era of Confrontation" sebagai pedoman
(E) menyediakan peralatan pertanian manifesto politik
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 25 sampai (4) "Berdiri di atas Kaki Sendiri" sebagai penugasan
nomor 27. Revolusi Indonesia

25. Kebebasan berpendapat, pemberantasan korupsi, 30. Gerakan Aceh Merdeka (GAM) merupakan
demokrasi, dan persaingan ekonomi yang lebih pemberontakan yang terjadi pada masa Orde Baru.
terbuka merupakan keunggulan era Reformasi. Berikut adalah hal-hal yang berkaitan dengan gerakan
tersebut....
SEBAB
(1) Proklamasi Kemerdekaan Aceh diselenggarakan
Kejatuhan pemerintahan Orde Baru sangat terkait di Bukit Cokan pada tanggal 4 Desember 1976
dengan gerakan Reformasi yang menuntut (2) ketidakadilan ekonomi antara pusat dan daerah
penangkapan kroni-kroni Orde Baru. memicu lahirnya GAM
(3) gerakan ini didukung oleh tokoh Darul Islam Aceh
26. Menhir adalah tugu batu sebagai lambang adanya
pemujaan terhadap roh nenek moyang. (4) GAM dipimpin oleh Daud Beureuh

SEBAB

Peninggalan pada masa megalitikum terbuat dari


batu-batu yang berukuran besar.

© 2018 Universitas Indonesia Halaman 4 dari 8 halaman


GEOGRAFI

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 31 sampai 36. Pada tahun 2012, jumlah penduduk Kota Sambas
nomor 39. sebanyak 493.407 jiwa dan yang berusia kurang dari 40
tahun sebanyak 360.821 jiwa. Kondisi tersebut
31. Perbedaan flora dan fauna yang ada di Sulawesi mengindikasikan piramida penduduk....
dengan di Kalimantan dan Papua dipengaruhi oleh.... (A) ekspansif
(A) keberadaan garis Weber
(B) konstruktif
(B) keberadaan garis Wallace
(C) regresif
(C) kondisi geologi purba
(D) stasioner
(D) kondisi paparan Sunda
(E) dinamis
(E) kondisi paparan Sahul
37. Ketahanan pangan merupakan salah satu kebijakan
32. Kerusakan terumbu karang di Indonesia yang menjadi pemerintah saat ini. Pernyataan manakah yang salah
pusat segitiga terumbu karang dunia terutama terjadi mengenai ketahanan pangan?
di.... (A) Ketahanan pangan merupakan ukuran
(A) Perairan Raja Ampat kelentingan terhadap gangguan pada masa
(B) Taman Nasional Bunaken depan.
(B) Ketahanan pangan merupakan ukuran
(C) Perairan Teluk Jakarta
kelentingan terhadap gangguan pada saat ini.
(D) Perairan Teluk Tomini (C) Ketiadaan suplai pangan merupakan akibat faktor
(E) Taman Laut Wakatobi kekeringan.
(D) Ketiadaan suplai pangan merupakan akibat faktor
33. Peta skala 1:10.000 lebih besar daripada peta skala gangguan perkapalan.
1:25.000 sehingga peta 1:10.000 akan lebih....
(E) Ketiadaan suplai pangan merupakan akibat faktor
(A) panjang kelangkaan bahan bakar.
(B) lebar
(C) banyak 38. Kearifan lokal dalam budaya masyarakat perdesaan
yang dapat mengandung nilai pelestarian lingkungan
(D) kecil adalah....
(E) detail (A) ekonomi dan politik
34. Estimasi lintasan badai taifun yang melanda Filipina (B) sosial dan politik
dapat dikaji dengan menginterpretasi citra.... (C) religius dan politik
(A) Landsat multitemporal (D) sosial dan ekonomi
(B) NOAA multispektral (E) religius dan sosial
(C) QuickBird multitemporal
39. Interaksi antarkota di Jepang dengan di Indonesia dan
(D) Landsat multispektral
Thailand tercermin dari relokasi industri....
(E) NOAA multitemporal (A) logam dasar
35. Faktor yang menentukan perbedaan kualitas air sungai (B) kimia dasar
di bagian hulu dan bagian hilir adalah.... (C) kendaraan bermotor
(A) curah hujan (D) produk tekstil
(B) jenis tanah (E) pengalengan ikan
(C) jenis batuan
(D) luas daerah aliran
(E) penggunaan lahan

© 2018 Universitas Indonesia Halaman 5 dari 8 halaman


Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 40 sampai 43. Unsur biotik yang dominan menutup hamparan
nomor 41. pantai selatan Papua adalah....

40. Kawasan berikat Tanjung Perak di Surabaya (1) tanaman ubi jalar
merupakan lokasi penyimpanan barang impor dan (2) sawah
ekspor.
(3) pohon buah merah
SEBAB (4) mangrove

Pembangunan kawasan berikat bertujuan untuk 44. Pelapukan batuan di Indonesia sebagian besar terjadi
mengolah bahan mentah impor dan ekspor menjadi secara kimiawi karena....
bahan jadi.
(1) terletak di garis Khatulistiwa
41. Erupsi Gunung Tambora tahun 1815 telah memicu (2) amplitudo suhu harian besar
kenaikan suhu udara di muka bumi.
(3) kimia batuan yang asam
SEBAB (4) curah hujan tahunan tinggi

Erupsi gunung api menghasilkan debu dan partikel 45. Konsep dasar geografi yang diterapkan dalam
vulkanik ke lapisan atmosfer dan menghalangi cahaya pembangunan jaringan jalan di daerah dataran dan
matahari. pegunungan adalah konsep....
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 42 sampai (1) pola dan keterjangkauan
nomor 45.
(2) morfologi dan pola
42. Kegiatan mitigasi bencana yang dilakukan sebelum (3) jarak dan diferensiasi ruang
berlangsungnya kejadian bencana adalah....
(4) jarak dan morfologi
(1) tanggap darurat
(2) penilaian kerentanan
(3) penilaian kerusakan
(4) rencana aksi

© 2018 Universitas Indonesia Halaman 6 dari 8 halaman


SOSIOLOGI

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 sampai 50. Sistem stratifikasi tertutup pada umumnya ditemukan
nomor 54. pada masyarakat yang memiliki karakteristik ....
(A) penghargaan pada pencapaian berdasarkan
46. Berkembangnya teknologi internet memiliki implikasi kemampuan (achievement)
terhadap semakin terbuka dan mudahnya akses
(B) tingkat mobilitas sosial yang tinggi
individu untuk saling berhubungan lintas negara.
Penggunaan chatting, blogging, dan facebook telah (C) sistem stratifikasi berdasarkan tingkat pendidikan
mengurangi atau memudarkan batasan teritorial (D) terdapat mekanisme yang menjamin kesempatan
(geografi). Gejala ini disebut sebagai .... yang sama di antara anggota masyarakat
(A) globalisasi (E) kemudahan untuk berlangsungnya perkawinan
(B) westernisasi endogami
(C) modernisasi
51. Walaupun berasal dari keluarga petani miskin di desa
(D) teknokrasi terpencil, Badu berhasil lulus kuliah dari universitas
(E) hegemoni ternama di Jakarta dan bekerja sebagai manajer di
salah satu bank pemerintah. Konsep mobilitas sosial
47. Pada pendekatan interaksionisme simbolik, yang tepat untuk menggambarkan kasus ini adalah
simbol-simbol yang dipertukarkan dalam proses konsep mobilitas ....
interaksi diterima dan dipahami setiap individu (A) intragenerasi
melalui proses .... (B) lintas generasi
(A) penafsiran
(C) antargenerasi
(B) pemikiran
(D) antarwaktu
(C) logika
(E) antarindividu
(D) dekulturasi
(E) emosi 52. Berikut ini adalah tantangan dan ancaman yang
muncul disebabkan oleh adanya keberagaman atau
48. Para pekerja industri konveksi/garmen sibuk bekerja kemajemukan dalam masyarakat Indonesia, kecuali ....
sesuai dengan tugasnya. Misal, bagian pemotongan
sibuk memotong kain, tanpa tahu proses produksi (A) munculnya prasangka antarkelompok etnis yang
berikutnya. Proses ini menyebabkan pekerja industri berbeda
mengalami .... (B) persaingan dan kompetisi antarkelompok
(A) marginalisasi masyarakat dalam penguasaan sumber daya
(B) perjuangan kelas (C) akulturasi budaya dari kelompok masyarakat
yang berbeda
(C) kesadaran palsu
(D) dominasi politik dan ekonomi oleh satu
(D) alienasi kelompok masyarakat tertentu
(E) stereotip pekerjaan (E) praktik diskriminasi dalam hubungan
antarkelompok sosial yang berbeda
49. Julie adalah seorang petugas kepolisian dan juga
seorang ibu rumah tangga. Kemana pun dirinya pergi, 53. Hubungan antara kelompok buruh dan pengusaha
orang-orang di kotanya selalu menganggap dia Indonesia tidak selalu harmonis. Terkadang muncul
seorang polisi. Hal ini menunjukkan bahwa status konflik yang berujung pada tindakan kekerasan atau
yang disandang oleh Julie merupakan .... perusakan. Konflik antara kaum buruh dan pengusaha
(A) assigned status ini dikategorikan sebagai konfilk ....
(B) achieved status (A) vertikal
(C) master status (B) horizontal
(D) ascribed status (C) oposisional
(E) highly status (D) lateral
(E) eksploitasional

© 2018 Universitas Indonesia Halaman 7 dari 8 halaman


54. Salah satu faktor pendorong terjadinya perubahan Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 58 sampai
sosial yang datang dari dalam masyarakat itu sendiri nomor 60.
adalah ....
(A) pengaruh budaya lain 58. Nisa adalah seorang mahasiswi jurusan Sosiologi di
salah satu perguruan tinggi negeri di Jakarta yang
(B) adanya konflik di dalam masyarakat mencintai musik. Hampir setiap hari Nisa membaca
(C) perubahan lingkungan alam majalah musik, belajar musik, belajar mengarang lagu,
(D) segregasi keluarga dan mencoba merekam lagu ciptaannya sendiri untuk
diikutsertakan dalam kompetisi di radio. Perilaku Nisa
(E) perubahan iklim menunjukkan bahwa . . . .
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 55 sampai (1) kelompok mahasiswa Sosiologi merupakan out
nomor 57. group bagi Nisa
55. Upaya mengatasi atau menanggulangi anak jalanan (2) kelompok mahasiswa Sosiologi merupakan in
tidak mudah dilakukan. Mereka senang di jalan karena group bagi Nisa
mereka mendapatkan uang. Tim Sosiologi bermaksud (3) kelompok pemusik merupakan membership
melakukan penelitian dengan teknik pengamatan group bagi Nisa
terlibat (participant observation). (4) kelompok pemusik merupakan reference group
bagi Nisa
SEBAB

Participant observation merupakan teknik 59. Sebagai sebuah institusi pendidikan, universitas
pengumpulan data dengan pendekatan kuantitatif. menghasilkan lulusan yang mampu mengemukakan
pendapat, mandiri, dapat bekerja sama dan
56. Lembaga pemasyarakatan dan rumah sakit jiwa menguasai keterampilan-keterampilan
dikategorikan sebagai institusi total. bermasyarakat, dan lainnya. Hal ini searah dengan
tujuan lembaga pendidikan yang tercakup dalam ....
SEBAB
(1) nilai pendidikan
Pada kedua lembaga tersebut terjadi proses (2) status pendidikan
resosialisasi yang secara radikal mengubah perilaku (3) tujuan pendidikan
seseorang melalui pengisolasian dari masyarakat serta
kegiatan-kegiatan yang terstandarisasi oleh (4) kurikulum terselubung
aturan-aturan yang jelas dari pihak-pihak yang
berkepentingan. 60. Sindikat pencurian ikan di laut Indonesia,
perdagangan narkoba, pencurian kendaraan
57. Pembedaan sosial (diferensiasi sosial) merupakan bermotor, merupakan tindakan ....
perwujudan pembagian sosial masyarakat ke dalam (1) penyimpangan yang juga merupakan kejahatan
golongan-golongan atau kelompok-kelompok secara
horizontal sehingga tidak memunculkan (2) kejahatan yang bukan penyimpangan
tingkatan-tingkatan secara hierarkis. (3) pelanggaran hukum positif yang berlaku

SEBAB (4) penyimpangan sosial yang bukan kejahatan

Diferensiasi sosial menyebabkan perbedaan


peran-peran sosial di dalam masyarakat, serta
menyebabkan perbedaan dalam hal power, prestige,
privilege.

© 2018 Universitas Indonesia Halaman 8 dari 8 halaman


KEMAMPUAN IPS
• Ekonomi
• Sejarah
• Geografi
• Sosiologi

SIMAK UI
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA
2018
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih dahulu 7. Jawablah lebih dahulu soal-soal yang menurut Anda
jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat pada mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
naskah soal. soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal terjawab.
Naskah soal ini terdiri atas halaman depan, halaman
petunjuk umum, Lembar Jawaban Ujian (LJU), dan soal 8. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian yang
sebanyak 8 halaman. disediakan dengan cara membulatkan bulatan yang
sesuai A, B, C, D, atau E.
2. Naskah dan LJU merupakan satu kesatuan. LJU pada
naskah ini tidak dapat digunakan untuk naskah lain. 9. Untuk keperluan coret-mencoret, harap menggunakan
3. Peserta harus melepas LJU dari naskah. Seandainya tempat yang kosong pada naskah soal ini dan jangan
halaman LJU kiri atas rusak atau sobek, pengolah data pernah menggunakan lembar jawaban karena akan
masih dapat memproses LJU tersebut. mengakibatkan jawaban Anda tidak dapat terbaca.

4. Lengkapilah (tulis dan bulatkan) data diri Anda (nama, 10. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya atau
nomor peserta, nomor LJU, dan tanggal lahir) pada LJU meminta penjelasan mengenai soal-soal yang diujikan
di tempat yang disediakan. kepada siapa pun, termasuk kepada pengawas ujian.
5. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang
11. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk di
menjelaskan cara menjawab soal.
tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke tempat
6. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban ujian.
soal. Setiap jawaban yang salah akan mengakibatkan
pengurangan nilai (penilaian: benar +4, kosong 0, salah 12. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor dan
−1). tidak basah.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri atas 3 bagian, yaitu PERNYATAAN; kata SEBAB; dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat.
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan
akibat.
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah.
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar.
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah.

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar.
(B) Jika (1) dan (3) yang benar.
(C) Jika (2) dan (4) yang benar.
(D) Jika hanya (4) yang benar.
(E) Jika semuanya benar.
MATA UJIAN : Ekonomi, Sejarah, Geografi, dan Sosiologi
TANGGAL UJIAN : 13 MEI 2018
WAKTU : 60 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 15


Mata Ujian SEJARAH nomor 16 sampai nomor 30
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 31 sampai nomor 45
Mata Ujian SOSIOLOGI nomor 46 sampai nomor 60

EKONOMI

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 3. Berdasarkan neraca saldo sebelum disesuaikan, saldo
nomor 9. beban perlengkapan perusahaan Aril menunjukkan
nilai Rp1.250.000,00. Saldo tersebut berasal dari
1. Yang bukan termasuk pajak yang dikumpulkan oleh pembelian perlengkapan. Sesuai hasil perhitungan di
pemerintah pusat adalah .... gudang, diketahui perlengkapan yang digunakan
(A) Pajak Penghasilan adalah Rp750.000,00. Pada awal periode akuntansi
(B) Pajak Pertambahan Nilai berikutnya, jurnal balik yang perlu dibuat perusahaan
Aril agar pencatatan menjadi konsisten adalah ....
(C) Pajak Pungutan Ekspor
(A) (Dr) Beban Perlengkapan dan (Cr) Perlengkapan
(D) Pajak Penerimaan Sumber Daya Alam sebesar Rp750.000,00
(E) Pajak Reklame (B) (Dr) Perlengkapan dan (Cr) Beban Perlengkapan
sebesar Rp750.000,00
2. Pak Andi biasanya dapat menjual 500 mangkok bakso (C) (Dr) Beban Perlengkapan dan (Cr) Perlengkapan
perhari dengan harga Rp12.000,00 satu mangkok. sebesar Rp500.000,00
Karena ada kenaikan harga daging dan biaya (D) (Dr) Perlengkapan dan (Cr) Beban Perlengkapan
transportasi, Pak Andi harus menaikkan harga sebesar Rp500.000,00
baksonya menjadi Rp15.000,00 per porsi. Akibatnya,
(E) tidak diperlukan ayat jurnal balik
penjualan Pak Andi turun menjadi 450 mangkok per
hari. Koefisien elastisitas permintaan bakso adalah ....
4. Dalam proses produksi, kenaikan output sebesar 2 kali
(A) 0 lipat akibat penambahan input sebesar 2 kali lipat
(B) 0,10 dikenal dengan istilah ....
(C) 0,25 (A) increasing return to scale
(D) 0,4 (B) constant return to scale
(E) 0,5 (C) decreasing return to scale
(D) marginal product
(E) the law of diminishing return

5. Laba maksimum bagi perusahaan tercapai ketika ....


(A) kurva pendapatan bersinggungan dengan
indifference curve
(B) TR = TC
(C) TR > TC
(D) TR maksimum
(E) MR - MC = 0

© 2018 Universitas Indonesia Halaman 1 dari 8 halaman


6. Komponen biaya di bawah ini yang tidak 11. Saat terjadi inflasi yang tinggi, masyarakat akan
memengaruhi nilai perolehan persediaan dalam suatu menurunkan jumlah konsumsi hariannya.
periode adalah ....
(A) komisi penjualan SEBAB

(B) retur pembelian Inflasi menyebabkan pendapatan riil masyarakat


(C) biaya pengiriman menurun.
(D) diskon pembelian 12. Pasar monopoli dikatakan memiliki kekuatan pasar
(E) diskon atas kuantitas yang cukup besar.

7. Pendapatan nasional suatu negara yang besar belum SEBAB


berarti bahwa tingkat kesejahteraan masyarakat di
negara tersebut juga tinggi. Salah satu indikator yang Kurva permintaan yang dihadapi produsen monopoli
dapat mengukur tingkat kesejahteraan masyarakat memiliki kemiringan negatif dan cenderung inelastis.
adalah ....
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 13 sampai
(A) tingkat pertumbuhan ekonomi nomor 15.
(B) tingkat inflasi
13. Yang merupakan ragam kebijakan proteksi
(C) kepadatan penduduk perdagangan internasional adalah ....
(D) pendapatan per kapita
(1) kuota
(E) Produk Domestik Bruto
(2) tarif
8. BUMN merupakan badan usaha yang dimiliki oleh (3) larangan impor
pemerintah dan juga didanai dengan menggunakan
(4) subsidi produksi barang domestik
anggaran negara. Pemerintah menganggap penting
untuk mendanai BUMN karena ....
14. Manakah pernyataan yang benar terkait teori perilaku
(A) keuntungan dari BUMN merupakan salah satu konsumen?
sumber penerimaan negara
(B) dapat menyerap banyak tenaga kerja (1) Kurva indiferensi tidak saling berpotongan.
(C) beroperasi dalam cakupan wilayah yang luas (2) Kurva indiferensi menggambarkan titik-titik
bahkan ke daerah-daerah terpencil kombinasi harga barang dan jumlah barang yang
(D) secara finansial masih sangat perlu dibantu ingin dikonsumsi.
(3) Jika kita ingin meningkatkan jumlah konsumsi
(E) bertujuan untuk melayani kepentingan
barang X, konsumen harus mengurangi jumlah
masyarakat luas
konsumsi barang Y.
9. Pada fungsi tabungan S = −a + (1 − b) Y, notasi b (4) Konsumen mencapai maksimum kepuasannya
menunjukkan .... ketika kurva indiferensi berada di atas garis
anggaran.
(A) marginal productivity
(B) marginal propensity to save 15. Manakah pernyataan yang salah mengenai ciri pasar
(C) marginal utility persaingan sempurna?
(D) marginal propensity to consume (1) Penjual memiliki kekuatan untuk menentukan
(E) marginal revenue harga.
(2) Baik penjual maupun pembeli memiliki
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 10 sampai pengetahuan sempurna tentang keadaan pasar.
nomor 12.
(3) Barang yang diproduksi terdiferensiasi.
10. Sebuah perusahaan yang memproduksi sepatu harus (4) Dalam jangka panjang produsen hanya
mengurangi jumlah produksinya setelah pemerintah memperoleh laba normal.
menetapkan kenaikan UMR sebesar Rp200.000,00.

SEBAB

Biaya produksi sepatu akan naik akibat kenaikan UMR.

© 2018 Universitas Indonesia Halaman 2 dari 8 halaman


SEJARAH

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 16 sampai 20. Pemerintah Hindia Belanda meyakini bahwa serangan
nomor 24. Jepang yang sangat cepat dan tepat sasaran
disebabkan kegiatan ilegal Jepang di Hindia Belanda
16. Di negara-negara industri, penulisan sejarah sosial yang berupa....
pada awalnya lebih memfokuskan penulisan sejarah (A) kegiatan perdagangan ilegal di Borneo
mengenai....
(B) aktivitas ekonomi Jepang di Jawa
(A) kehidupan para pengusaha yang berhasil dalam
bisnis dan usahanya (C) upaya penyusupan ke daerah-daerah terpencil di
(B) jatuh bangunnya sebuah perusahaan pada awal luar Jawa
Revolusi Industri (D) kegiatan spionase melalui aktivitas ekonomi di
(C) kehidupan buruh dan keluarga serta tempat darat dan di laut
mereka bekerja (E) membuka jalur laut secara diam-diam
(D) pengadaan modal usaha sehingga tampak sebagai
21. Pada awal pendudukannya, Pemerintah Militer Jepang
sebuah sejarah ekonomi
melakukan pendekatan terhadap kelompok Islam
(E) perkembangan kapitalisme dan penerapannya Indonesia melalui organisasi MIAI (Majelis Islam A’la
dalam dunia industri Indonesia). Tokoh MIAI yang didekati oleh Jepang,
antara lain adalah....
17. Kemunculan kerajaan-kerajaan Hindu dan Budha di
Indonesia, terutama di daerah Kalimantan Timur, Jawa (A) K.H. Hasjim Asj’ari
Barat, dan Sumatera Selatan sejak abad ke-5 (B) K.H. Zainul Arifin
merupakan akibat dari....
(C) K.H. Mas Mansur
(A) meluasnya hubungan dagang antara India dan
(D) K.H. Mukti
Cina
(B) berkembangnya teknologi pembuatan kapal (E) K.H. Farid Ma’ruf
(C) meningkatnya produksi rempah-rempah di
22. Kekalahan Jepang atas Sekutu sudah didengar para
Nusantara
pemuda melalui radio ilegal sebelum Soekarno-Hatta
(D) terbukanya jalur-jalur baru pelayaran di
kembali dari Dallat. Setibanya Soekarno-Hatta di
Nusantara
Jakarta, tindakan pertama yang dilakukan para
(E) mulai digunakannya uang logam sebagai alat
pemuda Indonesia adalah....
tukar pembayaran
(A) menemui golongan tua untuk menanyakan
kebenaran berita tersebut
18. Berikut ini yang tidak termasuk saluran islamisasi
dalam bidang kesenian adalah....
(B) melakukan koordinasi di kalangan pemuda untuk
melaksanakan proklamasi kemerdekaan
(A) seni musik
(C) mengadakan rapat dengan pemimpin nasional
(B) seni tari untuk menentukan tindakan selanjutnya
(C) seni bangunan (D) membentuk Panitia Persiapan Kemerdekaan
(D) seni lukis Indonesia
(E) menemui dan meminta Soekarno dan Hatta
(E) seni sastra
untuk segera menyelenggarakan proklamasi
kemerdekaan
19. VOC lebih unggul daripada para saudagar di
Nusantara karena....
(A) VOC menguasai jaringan perdagangan dunia
(B) VOC memonopoli jaringan perdagangan dengan
Cina
(C) VOC mempunyai sistem birokrasi dan pasukan
tentara
(D) para pembesar VOC menguasai bahasa Melayu
(E) VOC menjual rempah-rempah dengan harga yang
lebih murah

© 2018 Universitas Indonesia Halaman 3 dari 8 halaman


23. Salah satu hasil Konferensi Meja Bundar yang Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 28 sampai
dilaksanakan di Den Haag pada tanggal 23 Agustus nomor 30.
hingga 2 November 1949 adalah....
(A) pemberian wilayah Singapura sebagai bagian dari 28. Program kerja Kabinet Wilopo yang terkait kebijakan
wilayah Negara Federasi Malaya politik luar negeri antara tahun 1952 dan tahun 1953
adalah....
(B) penetapan Soekarno sebagai Panglima Besar RIS
(C) pembentukan persekutuan Belanda-Indonesia (1) menyelenggarakan politik luar negeri bebas aktif
dengan Ratu Belanda (Kerajaan Belanda) sebagai dalam rangka perdamaian dunia
kepala negara (2) menyelenggarakan hubungan antara Indonesia
(D) pembentukan Gerakan aliansi Republik Indonesia dan Belanda berdasarkan asas hubungan
- Belanda perjanjian internasional biasa
(E) pengambilalihan utang RIS oleh Hindia Belanda (3) memasukkan wilayah Irian Barat ke dalam
wilayah Republik Indonesia dalam waktu
24. Pada pelaksanaan sistem cultuurstelsel, pos sesingkat-singkatnya
pengeluaran terbesar pada anggaran belanja (4) menggiatkan berbagai usaha untuk mencapai
pemerintah Hindia Belanda adalah anggaran untuk.... keamanan dan ketenteraman Asia Tenggara
(A) membayar para pekerja
29. Sidang Umum Ketiga MPRS yang diselenggarakan
(B) membayar ganti rugi lahan
pada bulan April 1965 menghasilkan beberapa
(C) mengembangkan perdagangan dan penanaman ketetapan, antara lain tentang....
(D) membangun infrastruktur demi lancarnya arus
(1) prinsip musyawarah mufakat dalam Demokrasi
distribusi hasil panen
Terpimpin
(E) menyediakan peralatan pertanian
(2) "Berdiri di atas Kaki Sendiri" dalam bidang
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 25 sampai ekonomi dan pembangunan
nomor 27. (3) "The Era of Confrontation" sebagai pedoman
manifesto politik
25. Jejak pendapat yang diadakan oleh UNAMET
(4) "Berdiri di atas Kaki Sendiri" sebagai penugasan
menyebabkan lepasnya Timor Timur dari wilayah
Revolusi Indonesia
Negara Kesatuan Republik Indonesia.
30. Dalam upaya menyelesaikan permasalahan ekonomi
SEBAB
yang ditinggalkan penguasa sebelumnya, pemerintah
Lepasnya Timor Timur mendapat dukungan secara Orde Baru menerapkan....
konstitusional dari Parlemen Republik Indonesia.
(1) stabilisasi dan rehabilitasi ekonomi
26. Sarkofagus merupakan bukti adanya akulturasi budaya (2) pembekuan hubungan dengan IMF
asli Indonesia dengan budaya India. (3) debirokratisasi dan dekontrol
SEBAB (4) penolakan campur tangan Tokyo Club

Fungsi utamanya adalah sebagai alat untuk memuja


roh nenek moyang.

27. Peradaban kuno, sebagaimana peradaban Mesir dan


India, muncul dan berkembang di wilayah aluvial yang
memungkinkan para penduduknya bercocok tanam
dan mencukupi kebutuhannya dari hasil panen serta
selebihnya dijual ke wilayah lain.

SEBAB

Wilayah aluvial adalah wilayah yang dahulu sering


dilanda banjir tahunan.

© 2018 Universitas Indonesia Halaman 4 dari 8 halaman


GEOGRAFI

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 31 sampai 36. Pada tahun 2012, jumlah penduduk Kota Sambas
nomor 39. sebanyak 493.407 jiwa dan yang berusia kurang dari 40
tahun sebanyak 360.821 jiwa. Kondisi tersebut
31. Pohon kayu putih (Melaleuca leucadendra) terutama mengindikasikan piramida penduduk....
tumbuh dengan baik dan banyak dijumpai di daerah.... (A) ekspansif
(B) konstruktif
(A) Maluku
(C) regresif
(B) Lampung
(D) stasioner
(C) Pontianak
(E) dinamis
(D) Jawa Barat
(E) Aceh 37. Ketahanan pangan merupakan salah satu kebijakan
pemerintah saat ini. Pernyataan manakah yang salah
32. Karakteristik perairan laut di wilayah Indonesia bagian mengenai ketahanan pangan?
timur adalah.... (A) Ketahanan pangan merupakan ukuran
(A) memiliki gelombang laut relatif rendah kelentingan terhadap gangguan pada masa
(B) termasuk kategori laut transgresi depan.
(C) kedalaman rata-rata kurang dari 100 meter (B) Ketahanan pangan merupakan ukuran
kelentingan terhadap gangguan pada saat ini.
(D) memiliki sederetan pulau berbentuk lengkung
(C) Ketiadaan suplai pangan merupakan akibat faktor
(E) memiliki arus laut tergolong tenang kekeringan.
(D) Ketiadaan suplai pangan merupakan akibat faktor
33. Peta skala 1:10.000 lebih besar daripada peta skala gangguan perkapalan.
1:25.000 sehingga peta 1:10.000 akan lebih....
(E) Ketiadaan suplai pangan merupakan akibat faktor
(A) panjang kelangkaan bahan bakar.
(B) lebar
(C) banyak 38. Budaya seni musik K-Pop dari Korea Selatan yang saat
ini menyebar ke berbagai negara di Asia sebagai
(D) kecil industri ekonomi kreatif merupakan gejala....
(E) detail (A) akulturasi budaya

34. Estimasi lintasan badai taifun yang melanda Filipina (B) difusi budaya
dapat dikaji dengan menginterpretasi citra.... (C) kohesi budaya
(A) Landsat multitemporal (D) kebangkitan budaya
(B) NOAA multispektral (E) penetrasi budaya
(C) QuickBird multitemporal
39. Interaksi antarkota di Jepang dengan di Indonesia dan
(D) Landsat multispektral
Thailand tercermin dari relokasi industri....
(E) NOAA multitemporal (A) logam dasar
35. Dominannya proses pelapukan kimiawi menyebabkan (B) kimia dasar
sungai-sungai di Kalimantan.... (C) kendaraan bermotor
(A) makin dangkal dan sempit alurnya (D) produk tekstil
(B) makin dangkal dan lebar alurnya (E) pengalengan ikan
(C) makin dalam dan sempit alurnya
(D) makin dalam dan lebar alurnya
(E) makin dalam dan alurnya tidak berubah

© 2018 Universitas Indonesia Halaman 5 dari 8 halaman


Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 40 sampai 43. Daya tarik Danau Toba terbangun sebagai hasil
nomor 41. interaksi sosial antarunsur....

40. Kluster industri minyak sawit mentah (crude palm oil) (1) abiotik
terdapat di Sumatera, Kalimantan, dan Jawa. (2) biotik

SEBAB (3) kultural


(4) ekonomi
Industri minyak sawit mentah merupakan industri
ekstraktif yang lokasi pabriknya mendekati sumber 44. Faktor aktif yang memengaruhi besarnya laju erosi
bahan mentah. adalah....

41. Erupsi Gunung Tambora tahun 1815 telah memicu (1) kemiringan lereng
kenaikan suhu udara di muka bumi. (2) penggunaan lahan

SEBAB (3) jenis tanah


(4) intensitas hujan
Erupsi gunung api menghasilkan debu dan partikel
vulkanik ke lapisan atmosfer dan menghalangi cahaya 45. Konsep dasar geografi yang diterapkan dalam
matahari. pembangunan jaringan jalan di daerah dataran dan
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 42 sampai pegunungan adalah konsep....
nomor 45.
(1) pola dan keterjangkauan
42. Upaya kegiatan mitigasi bencana tanah longsor dapat (2) morfologi dan pola
berupa.... (3) jarak dan diferensiasi ruang
(1) pengaturan vegetasi (4) jarak dan morfologi
(2) pembuatan teras lereng
(3) gerakan penghijauan
(4) pemetaan kestabilan tanah

© 2018 Universitas Indonesia Halaman 6 dari 8 halaman


SOSIOLOGI

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 sampai 50. Di Indonesia ada keyakinan atau kepercayaan dalam
nomor 54. masyarakat bahwa pekerjaan yang menggunakan otak
atau kepandaian lebih dihargai dan dinilai lebih tinggi
46. Lahirnya Sosiologi dilatarbelakangi oleh beberapa dibandingkan dengan pekerjaan yang menggunakan
peristiwa yang mengakibatkan perubahan sosial kekuatan fisik atau tenaga. Ketidaksamaan sosial
mendasar di Eropa Barat pada abad ke 19. Salah satu (social inequality) seperti itu dalam masyarakat dapat
peristiwa tersebut adalah Revolusi Prancis yang terus bertahan atau terpelihara di dalam sebuah
mengakibatkan perubahan mendasar dalam sistem .... sistem ....
(A) ekonomi (A) meritokrasi
(B) agama dan kepercayaan (B) nepotisme
(C) politik (C) kasta
(D) ilmu pengetahuan (D) kelas
(E) demografis (E) proteksi sosial

47. Yang merupakan salah satu karakteristik dari norma 51. Perhatikan beberapa saluran mobilitas sosial vertikal
hukum adalah .... berikut. (1) Budi beralih profesi dari penarik ojek
(A) dibentuk oleh pemerintah online menjadi penarik ojek pangkalan; (2) Oleh
(B) pemberian sanksi yang hanya memaksa sebagian karena prestasi kerjanya, Theo dipromosikan dari staf
anggota masyarakat menjadi wakil manager divisi humas di kantornya; (3)
Nizam berhasil lulus dari kuliah di Program Sarjana
(C) adanya lembaga formal yang bertugas
Sosiologi UI dan diterima bekerja di perusahaan
menegakkan sanksi
swasta ternama; (4) Pak Yusuf seorang guru Sosiologi
(D) untuk mengontrol dan mendominasi masyarakat dari SMA Jakarta pindah menjadi guru Sosiologi di
yang lemah Lampung; (5) Seorang menteri di salah satu negara
(E) berasal dari tradisi masyarakat menjadi anggota salah satu partai. Di antara
pernyataan di atas yang tergolong ke dalam mobilitas
48. Para pekerja industri konveksi/garmen sibuk bekerja vertikal adalah ....
sesuai dengan tugasnya. Misal, bagian pemotongan (A) 1 dan 2
sibuk memotong kain, tanpa tahu proses produksi
berikutnya. Proses ini menyebabkan pekerja industri
(B) 1 dan 3
mengalami .... (C) 2 dan 3
(A) marginalisasi (D) 3 dan 4
(B) perjuangan kelas (E) 3 dan 5
(C) kesadaran palsu
52. Ada sejarawan yang berpendapat bahwa orang
(D) alienasi Indonesia berasal dari suku Melayu. Walaupun
(E) stereotip pekerjaan demikian, suku Melayu itu sendiri tidak bersifat
tunggal. Ada yang disebut dengan Proto-Melayu dan
49. Walaupun Andi mendapat predikat sebagai mahasiswa Deutro-Melayu. Pembagian keberagaman seperti ini
berprestasi di salah satu universitas terkemuka, dalam menurut A.L. Kroeber adalah ciri masyarakat
kehidupan sehari-harinya orang lebih mengenalnya multikultural dilihat dari sisi ....
sebagai musisi jazz. Status sebagai musisi jazz yang (A) bahasa
disandang Andi tersebut dikategorikan sebagai ....
(B) suku bangsa
(A) multiple status
(C) ras
(B) center status
(D) warna kulit
(C) ascribed status
(E) tipe rambut
(D) master status
(E) extended status

© 2018 Universitas Indonesia Halaman 7 dari 8 halaman


53. Hubungan antara kelompok buruh dan pengusaha 57. Pembedaan sosial (diferensiasi sosial) merupakan
Indonesia tidak selalu harmonis. Terkadang muncul perwujudan pembagian sosial masyarakat ke dalam
konflik yang berujung pada tindakan kekerasan atau golongan-golongan atau kelompok-kelompok secara
perusakan. Konflik antara kaum buruh dan pengusaha horizontal sehingga tidak memunculkan
ini dikategorikan sebagai konfilk .... tingkatan-tingkatan secara hierarkis.
(A) vertikal
SEBAB
(B) horizontal
Diferensiasi sosial menyebabkan perbedaan
(C) oposisional
peran-peran sosial di dalam masyarakat, serta
(D) lateral menyebabkan perbedaan dalam hal power, prestige,
(E) eksploitasional privilege.

Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 58 sampai


54. Pengunaan internet telah membantu penyebaran
nomor 60.
pengetahuan dan ide-ide baru dari satu
kelompok/masyarakat ke kelompok/masyarakat lain 58. Budi adalah seorang anak berusia 8 tahun dan sangat
yang dapat mendorong perubahan sosial. Penyebaran menggemari sepak bola. Dia menggemari kompetisi
pengetahuan dan ide-ide baru sebagai sumber La Liga dari Spanyol dengan klub kesayangannya Real
penyebab perubahan sosial disebut .... Madrid. Berbagai merchandise klub Spanyol tersebut
(A) inovasi seperti bendera, baju kaos, dan topi dibeli dan dipakai
(B) infiltrasi oleh Budi. Dalam pergaulan sehari-hari dengan
teman-teman seusianya, Budi seringkali
(C) asimilasi
membicarakan Real Madrid dan tidak jarang
(D) difusi menirukan aksi selebrasi para pemain Real Madrid
(E) enkulturasi setelah mencetak gol. Bagi Budi, klub Real Madrid
dijadikan sebagai ....
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 55 sampai
nomor 57. (1) kelompok dalam (in group)
(2) kelompok primer
55. Upaya mengatasi atau menanggulangi anak jalanan
tidak mudah dilakukan. Mereka senang di jalan karena (3) kelompok sekunder
mereka mendapatkan uang. Tim Sosiologi bermaksud (4) kelompok reference
melakukan penelitian dengan teknik pengamatan
terlibat (participant observation). 59. Fungsi laten dari lembaga pendidikan adalah ....

SEBAB (1) menyediakan sarana untuk pembangkangan

Participant observation merupakan teknik (2) mengurangi pengendalian orang tua


pengumpulan data dengan pendekatan kuantitatif. (3) mempertahankan sistem kelas sosial
(4) mentransfer ilmu pengetahuan dan ketrampilan
56. Agen sosialiasi primer yang pokok (penting) dalam
sosialisasi seorang anak adalah keluarga.
60. Sindikat pencurian ikan di laut Indonesia,
perdagangan narkoba, pencurian kendaraan
SEBAB
bermotor, merupakan tindakan ....
Sosialisasi merupakan proses mempelajari nilai-nilai
(1) penyimpangan yang juga merupakan kejahatan
dan norma-norma sosial oleh individu-individu untuk
dapat hidup dengan baik di masyarakat. (2) kejahatan yang bukan penyimpangan
(3) pelanggaran hukum positif yang berlaku
(4) penyimpangan sosial yang bukan kejahatan

© 2018 Universitas Indonesia Halaman 8 dari 8 halaman


SIMAK UI
2019
KEMAMPUAN DASAR
• Matematika Dasar
• Bahasa Indonesia
• Bahasa Inggris

SIMAK UI
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA
2019
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Jawablah lebih dahulu soal-soal yang menurut Anda
dahulu jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
pada naskah soal. soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal
Naskah soal ini terdiri atas halaman depan, halaman terjawab.
petunjuk umum, Lembar Jawaban Ujian (LJU), dan
soal sebanyak 10 halaman. 8. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
yang disediakan dengan cara membulatkan bulatan
yang sesuai A, B, C, D, atau E.
2. Naskah dan LJU merupakan satu kesatuan. LJU pada
naskah ini tidak dapat digunakan untuk naskah lain. 9. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
3. Peserta harus melepas LJU dari naskah. Seandainya ini dan jangan pernah menggunakan lembar
halaman LJU kiri atas rusak atau sobek, pengolah data jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
masih dapat memproses LJU tersebut. tidak dapat terbaca.

4. Lengkapilah (tulis dan bulatkan) data diri Anda 10. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya
(nama, nomor peserta, nomor LJU, dan tanggal lahir) atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
pada LJU di tempat yang disediakan. diujikan kepada siapa pun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang
11. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk di
menjelaskan cara menjawab soal.
tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban
6. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap ujian.
soal. Setiap jawaban yang salah akan mengakibatkan
pengurangan nilai (penilaian: benar +4, kosong 0, 12. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor dan
salah −1). tidak basah.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri atas 3 bagian, yaitu PERNYATAAN; kata SEBAB; dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan
akibat.
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab
dan akibat.
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah.
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar.
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah.

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar.
(B) Jika (1) dan (3) yang benar.
(C) Jika (2) dan (4) yang benar.
(D) Jika hanya (4) yang benar.
(E) Jika semuanya benar.
MATA UJIAN : Matematika Dasar, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris
TANGGAL UJIAN : 21 JULI 2019
WAKTU : 60 MENIT
JUMLAH SOAL : 45

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 15


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 16 sampai nomor 30
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 31 sampai nomor 45

MATEMATIKA DASAR

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 4. Hasil penjumlahan dari x, y, dan z yang memenuhi
µ ¶(x−y+2z+2)
nomor 12. 2x+y−z 1 1
3 = , log (x − y + z) = 2 log 5
,
¡ x−1 ¢5 27 1 +
10x
p
y
5 ¯
¯ x 1
¯
1. Jika 5 = 1600 dan 2 = 25, nilai (−p y) adalah ....
¯
dan ¯¯ 2 ¯ = 2 adalah ....
8 2y 2 ¯
(A) 50 1
(A) −
3
(B) 100 2
(C) 150 (B) −
3
(D) 200 (C) −1
4
(E) 250 (D) −
3
2. Jika x 1 dan x 2 memenuhi 5
(E) −
7 3
4
log x − x log 16 = − x log 8, nilai x 1 · x 2 adalah ....
p 6
(A) 3 2 5. Hasil penjumlahan dari semua
p bilangan bulat x yang
p (3x 2 − 4x + 1) 5 − x
(B) 3 memenuhi p ≤ 0 adalah ....
p (x 2 + x + 1) x + 1
(C) 2 3 2 (A) 0
p
(D) 2 3 (B) 1
p
(E) 4 3 2 (C) 2

3. Diketahui f (x) = 2x − 1. Jika ( f (x))2 − 3 f (x) + 2 = 0 (D) 3


memiliki akar-akar x 1 dan x 2 dengan x 1 < x 2 , (E) 4
persamaan kuadrat yang akar-akarnya x 1 + 2 dan
µ ¶ µ ¶
x 2 − 2 adalah .... 1 1 1−1
6. Jika A = dan B = , jumlah kuadrat
(A) 2x 2 − 3x + 5 −3 2 1−2
1
(B) 2x 2 − 3x − 5 semua nilai t yang memenuhi det(A + 2t B )−1 =
10
(C) 2x 2 − 5x − 3 adalah ....
9
(D) 2x 2 − 5x + 3 (A)
2
(E) 2x 2 + 5x − 3 (B) 5
(C) 6
13
(D)
2
17
(E)
2

© 2019 Universitas Indonesia Halaman 1 dari 10 halaman


x −2
7. 11. Jika (g −1 ◦ f −1 )(x) = 3x − 1 dan f (x) = untuk
x +1
x 6= −1, maka g (a − 2) = ....
−a + 9
(A)
a −4
−(a + 8)
(B)
a −1
Diketahui ∆ABC sama sisi, BC = 2C D, garis DE F −(a + 5)
(C)
tegak lurus AB , dan AG sejajar DF , seperti tampak a −4
81 p −(a + 6)
pada gambar. Jika luas ∆B DF adalah 3, luas (D)
2 a −3
trapesium AGDE adalah ....
−a + 5
9p (E)
(A) 3 a −3
2
27 p
(B) 3 12. Terdapat 10 orang pelamar pada suatu perusahaan
2 dan 6 di antaranya adalah wanita. Jika perusahaan
35 p
(C) 3 tersebut hanya membutuhkan 4 orang karyawan
2 baru, peluang paling banyak 2 wanita akan diterima
45 p adalah ....
(D) 3
2 19
63 p (A)
(E) 3 42
2 10
(B)
21
8. Jika a 2 − bc, b 2 − ac, c 2 − ab adalah barisan 1
a +c (C)
aritmetika dengan a + b + c = 18, nilai adalah 2
b
.... 11
(D)
(A) 2 21
23
(B) 3 (E)
42
(C) 4
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 13
(D) 6
sampai nomor 15.
(E) 9
13. Jika f (x) = 2x 2 − 3x + 1, g (x) = ax + b, dan
2 2
9. Jika (p − 1)x + y = 0 dan −2x + (p − 4)y = 0 dengan (g ◦ f )(x − 1) = 4x 2 − 14x + 11, maka ....
x 6= 0 dan y 6= 0, nilai p 2 terbesar yang memenuhi
sistem persamaan linear tersebut adalah .... (1) a = 2
(A) 1 (2) b = −1
(B) 2 (3) ( f ◦ g )(1) = 10
(C) 3 f (x)
(4) = x +1
g (x)
(D) 4
(E) 5 14. Jika f dan g adalah fungsi yang dapat diturunkan di
f (x + h)(g (x) − g (x + h)) x 2 − 1
10. Terdapat sepuluh orang pergi ke tempat wisata R sehingga lim =
h→0 (k 2 − 1)h 1+k
dengan mengendarai 3 mobil berkapasitas 4 orang g (x)( f (x) − f (x + h)) x − 12
dan tiga orang di antaranya adalah pemilik mobil. dan lim = untuk k > 1,
h→0 (k 2 − 1)h 1−k
Jika setiap mobil dikemudikan oleh pemiliknya dan maka ....
di setiap mobil minimal ada satu penumpang selain
pengemudi, banyaknya kemungkinan komposisi (1) ( f g )0 (0) = 2
berbeda untuk menempatkan penumpang di ketiga (2) ( f g )0 (c) = 2(c 2 − 1)
mobil tersebut adalah ....
(3) ( f g )0 (k) = 2(1 − k 2 )
(A) 1190
(4) ( f g )0 (1) = 0
(B) 1050
(C) 840
(D) 700
(E) 560

© 2019 Universitas Indonesia Halaman 2 dari 10 halaman


15. Jika jangkauan antarkuartil dari data berurutan x − 1,
2x − 1, 2x, 3x, 5x − 3, 4x + 2, 6x + 3 adalah 11, maka
....

(1) mediannya adalah 10


(2) rata-ratanya adalah 13
(3) kuartil ketiganya adalah 17
(4) jangkauannya adalah 24

© 2019 Universitas Indonesia Halaman 3 dari 10 halaman


BAHASA INDONESIA
(1) Meskipun gejala dan efeknya hampir mirip, ada perbedaan besar antara stres dan depresi. (2) Depresi merupakan
masalah kesehatan mental umum yang dapat menyebabkan periode kesedihan berkepanjangan dan memicu pikiran
bunuh diri. (3) Di lain sisi, stres juga masalah umum dan serius, tetapi sering diremehkan dan menganggap sebagai bagian
dari kehidupan sehari-hari.
(4) Apa perbedaan antara depresi dan stres? (5) Depresi merupakan kondisi klinis yang memiliki beberapa gejala yang
jelas. (6) Ini merupakan penyakit umum yang cukup banyak menyerang populasi dunia. (7) Sama seperti gangguan
kardiovaskuler, depresi dikategorikan sebagai sebuah penyakit. (8) Sementara itu, stres memiliki arti yang berbeda bagi
setiap orang. (9) Stres dapat hadir dalam jutaan bentuk, apakah itu masalah keluarga, tekanan pekerjaan dan keuangan,
serta kesepian. (10) Sesuatu yang dianggap seseorang sebagai tugas sehari-hari dan dapat diselesaikan dengan mudah bisa
juga menyebabkan stres.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 16 18. Kalimat manakah yang tidak efektif pada bacaan di
sampai nomor 19. atas?
(A) Kalimat (1).
16. Pernyataan manakah yang tidak sesuai dengan
bacaan di atas? (B) Kalimat (2).
(A) Depresi mempunyai kemiripan dengan stres. (C) Kalimat (3).
(B) Stres juga merupakan masalah kesehatan (D) Kalimat (4).
mental. (E) Kalimat (6).
(C) Depresi dapat berakibat fatal bagi penderitanya.
(D) Ternyata ada perbedaan cukup besar antara 19. Kalimat manakah yang menggunakan kata yang
stres dan depresi. maknanya selaras dengan kata memicu pada kalimat
(2)?
(E) Stres sering kali dianggap sebagai bagian dari
kehidupan sehari-hari. (A) Gurunya selalu mendorongnya untuk belajar
rajin.
17. Kata yang ditulis tidak sesuai dengan ejaan terdapat (B) Tentara itu menarik pelatuk senjatanya setelah
pada .... dia membidik.
(A) kalimat (6) (C) Semangat juangnya membawanya menjadi
pemenang lomba.
(B) kalimat (7)
(D) Stres mengakibatkan terjadinya gangguan pada
(C) kalimat (8) jantung.
(D) kalimat (9) (E) Pemecatan ketua partai itu menyebabkan
(E) kalimat (10) terjadinya gelombang demonstrasi.

© 2019 Universitas Indonesia Halaman 4 dari 10 halaman


(1) Perjalanan ke Mars akan lebih berbahaya dari sebelumnya. (2) Penelitian terbaru menyebutkan bahwa ada
peningkatan risiko kanker dua kali lebih tinggi bagi astronaut yang melakukan perjalanan ke planet merah tersebut. (3)
Risiko kanker yang tinggi ini disebabkan adanya radiasi kosmik. (4) Memakai baju astronaut yang lebih tebal tidak akan
menyelesaikan masalah.
(5) Mereka menemukan bahwa model risiko yang sebelumnya dijadikan pedoman belumlah lengkap. (6) Apalagi,
model itu selama ini dijadikan pedoman oleh NASA dan grup lainnya. (7) Model lama tersebut menyatakan bahwa sel stem
kanker yang teradiasi hanya berdasarkan kerusakan sel langsung dan mutasi. (8) Sementara itu, pada model baru, turut
dihitung kemungkinan kerusakan berat pada sel yang akan meningkatkan risiko kanker untuk sel bystander. (9) Dengan
demikian, ada efek turunan yang sulit dihindar.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 20 21. Gagasan pokok kalimat (8) adalah ... .
sampai nomor 23. (A) model baru menghitung kemungkinan
kerusakan berat
20. Manakah ringkasan yang paling tepat dari bacaan di (B) kerusakan berat pada sel meningkatkan risiko
atas? kanker
(A) Astronaut yang melakukan perjalanan ke Mars (C) kemungkinan kerusakan berat pada sel dihitung
berisiko terkena kanker dua kali lebih tinggi
(D) model baru meningkatkan risiko kanker
karena adanya radiasi kosmik.
(B) Risiko kanker yang akan dialami oleh astronaut (E) bystander meningkatkan kemungkinan
yang melakukan perjalanan ke Mars menjadi kerusakan berat pada sel
lebih tinggi akibat adanya efek turunan yang
sulit dihindari. 22. Kata yang ditulis salah dalam bacaan di atas terdapat
(C) Perbedaan utama perhitungan risiko kanker pada . . . .
pada model lama dan model baru dalam (A) kalimat (2)
perjalanan ke Mars terletak pada kemungkinan (B) kalimat (5)
kerusakan berat pada sel.
(C) kalimat (7)
(D) Penelitian telah menemukan bahwa perjalanan
ke Mars berisiko tinggi bagi para astronaut (D) kalimat (8)
dengan adanya kemungkinan terkena serangan (E) kalimat (9)
kanker.
(E) Perjalanan ke Mars meningkatkan risiko 23. Penggunaan kata sambung yang salah terdapat pada
astronaut terkena kanker dua kali lebih tinggi ....
karena adanya koreksi perhitungan risiko (A) kalimat (2)
kanker pada perjalanan ke Mars pada model
(B) kalimat (5)
lama.
(C) kalimat (6)
(D) kalimat (7)
(E) kalimat (8)

© 2019 Universitas Indonesia Halaman 5 dari 10 halaman


(1) Setiap suku memiliki tradisi masing-masing dalam mengukur kedewasan seorang pria. (2) Salah satunya adalah
suku Satere Mawe, di Hutan Amazon, Brazil. (3) Para remaja laki-laki di suku itu harus melakukan suatu ritual selama
sebelas jam. (4) Mereka harus memasukkan tangan ke dalam rajutan daun yang diisi dengan ratusan semut peluru. (5)
Sebelum ritual dimulai, tangan remaja laki-laki ini diolesi arang untuk menangkal sengatan semut peluru. (6) Setelah itu,
kedua tangan akan dimasukkan ke dalam rajutan daun hingga sebatas siku dan didiamkan selama sepuluh menit. (7) Ini
dilakukan sebanyak dua puluh kali. (8) Sesudah itu, para ketua adat akan mulai berdoa dan menari bersama sembari
menunggu ritual tersebut selesai.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 24 25. Kalimat manakah yang menggunakan kata yang
sampai nomor 26. beragam nonformal?
(A) Kalimat (1).
24. Manakah simpulan yang paling tepat dari bacaan di
atas? (B) Kalimat (3).
(A) Ritual menuju dewasa di suku Satere Mawe (C) Kalimat (4).
masih dilakukan hingga sekarang. (D) Kalimat (6).
(B) Semut peluru digunakan dalam ritual ini karena (E) Kalimat (8).
sengatannya menyakitkan.
(C) Ritual menuju dewasa di suku Satere Mawe 26. Manakah hubungan logis yang paling tepat?
berlangsung selama sebelas jam. (A) Kalimat (2) merupakan contoh kalimat (1).
(D) Remaja pria di suku Satere Mawe harus melalui (B) Kalimat (3) merupakan akibat kalimat (2).
banyak tantangan untuk menjadi dewasa.
(C) Kalimat (4) merupakan penjelasan kalimat (3).
(E) Para remaja pria suku Satere Mawe harus
mampu menahan sengatan semut untuk (D) Kalimat (6) merupakan akibat kalimat (5).
menjadi dewasa. (E) Kalimat (7) merupakan contoh kalimat (6).

© 2019 Universitas Indonesia Halaman 6 dari 10 halaman


Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 27 29. (1) Penelitian terbaru menjelaskan bahwa konsumsi
sampai nomor 30. alkohol berdampak negatif pada kesehatan. (2) Hal
itu berlaku di seluruh dunia. (3) Penelitian tersebut
27. Walaupun terletak tepat di pinggir Danau Toba, Desa mengestimasikan bahwa mengonsumsi alkohol
Tigaras bukanlah pilihan umum untuk berwisata. sekali dalam sehari dapat meningkatkan risiko
Orang-orang lebih mengenal Parapat sebagai kanker, diabetes, dan tuberkulosis. (4) Penelitian lain
gerbang pariwisata Danau Toba. Tigaras memang menyebutkan bahwa mengonsumsi satu atau dua
belum dikelola sebaik Parapat untuk jadi tujuan gelas alkohol dalam sehari mampu menyehatkan
wisata. Salah satu bukti yang paling kasatmata tubuh. (5) Angka itu disebut sebagai batas aman
adalah akses jalannya masih buruk. Aspalnya konsumsi alkohol harian.
berlubang-lubang dan angkutan umum terbatas. Kata sambung yang tepat pada kalimat (4) untuk
Gagasan utama paragraf di atas adalah . . . . memperjelas hubungan antara kalimat (3) dan
(A) letak Desa Tigaras di pinggir Danau Toba kalimat (4) adalah . . . .
(B) perbandingan Desa Tigaras dengan Parapat (A) bahkan
(C) belum baiknya pengelolaan Desa Tigaras (B) selain itu
sebagai tempat wisata (C) selanjutnya
(D) alasan Parapat sebagai tujuan wisata di Danau (D) padahal
Toba
(E) pilihan lokasi wisata yang ideal di Danau Toba (E) meskipun

28. (1) Jamur yang ditemukan di tumpukan sampah di 30. Manakah kalimat yang efektif dari kalimat-kalimat
Pakistan bisa menguraikan plastik dalam hitungan berikut?
minggu, bukan tahun. (2) Plastik memang telah lama (A) Karena tidak mandi dengan air, sebagai
dipergunakan dalam kehidupan kita. (3) Aspergillus gantinya oleskan tubuh dengan Otjize.
tubingensis diketahui dapat “memakan” jenis plastik (B) Otjize yaitu mentega dan oker merah yang
poliuretana hanya dalam delapan minggu. (4) dapat menjaga kulit mereka agar terlindungi
Padahal, biasanya plastik membutuhkan waktu dari matahari dan serangga.
puluhan atau ratusan tahun untuk terurai. (5) Proses (C) Mereka memilih warna merah bahwa ada
penguraian yang memakan waktu lama inilah yang sebuah kepercayaan mengatakan warna merah
membuat plastik berbahaya bagi lingkungan kita. adalah simbol dari bumi dan darah.
Kalimat manakah yang tidak berkaitan erat dengan (D) Otjize dibuat dengan cara menghancurkan batu
gagasan utama paragraf? oker merah menjadi potongan-potongan kecil.
(A) Kalimat (1). (E) Pecahan itu yang dicampur dengan lemak dan
(B) Kalimat (2). mentega yang telah dipanaskan menggunakan
asap.
(C) Kalimat (3).
(D) Kalimat (4).
(E) Kalimat (5).

© 2019 Universitas Indonesia Halaman 7 dari 10 halaman


BAHASA INGGRIS
There appears to be increasing numbers of children who specialize in a single sport at an early age. The lure of a college
scholarship or a professional career can motivate young athletes to commit to specialized training regimens at an early age.
However, the American Academy of Pediatrics recommends avoiding specializing in one sport before puberty.
Once puberty begins, both boys and girls go through their adolescent growth spurt (AGS). The change and the age at
which they occur can have an impact on a child’s sports performance. Going through this can have a significant impact on
athletic performance in both positive and negative ways. Increases in body size, hormones, and muscle strength can
improve athletic performance. Nevertheless, there may be a temporary decline in balance skills and body control during the
AGS. Quick increases in height and weight affect the body’s center of gravity. Sometimes, the brain needs to adjust to this
higher observation point. As a result, a teen may seem a little clumsy.
This phase is especially noticeable in sports that require good balance and body control (e.g. figure skating, diving,
gymnastics, basketball). In addition, longer arms and legs can affect throwing any type of ball, hitting with a bat, catching
with a glove, or swimming and jumping. Coaches that are aware of the AGS can help reduce athletic awkwardness by
incorporating specific aspects of training into practice sessions.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 31 33. Which sentence is closest in meaning to the last
sampai nomor 34. sentence in paragraph 3?
(A) By designing training founded on the
31. The word “lure” in paragraph 1 is closest in meaning knowledge of AGS, trainers can be more aware
to . . . of possible difficulties in sports.
(A) plan (B) With practice that prevents children from
(B) illusion performing awkwardly, trainers can assist
(C) chance children through this growth phase.
(C) To help children perform with more ease,
(D) appeal
trainers should consider the effects of puberty
(E) thought when designing a training routine.
(D) Without considering the physical changes
32. The word “this” in paragraph 2 refers to . . . undergone by children, trainers cannot prevent
(A) age them from having difficulties when training.
(B) impact (E) Since identifying potential problems during
(C) puberty children’s phase of AGS is necessary to eliminate
clumsiness, trainers can do this before training
(D) change begins.
(E) occurrence
34. The most appropriate title for this passage is . . .
(A) Adolescent Growth Spurt and Sport
(B) Effects of Puberty on Sports Performance
(C) The Rising Popularity of Sports among Children
(D) The Impact of Poor Balance and Body Control
(E) The Side Effects of Specializing in Sports on
Children

© 2019 Universitas Indonesia Halaman 8 dari 10 halaman


Scientists used artificial intelligence (AI) to study the spatial relationships between main earthquakes and their
aftershocks. In tests, AI predicted the aftershock locations better than the traditional methods that many seismologists use.
In 1992, a series of earthquakes prompted an outbreak of interest among seismologists. They were trying to map out
where exactly an aftershock might occur based on how a mainshock might shift stresses on other faults. After 1992,
researchers began trying to refine the complicated stress change patterns using different criteria. The most used criterion,
the Coulomb failure stress change, depends on fault orientations. However, stresses can push on the faults from many
directions at once. Consequently, fault orientations in the subsurface can be complicated.
Using AI, the data included more than locations and magnitudes. The data considered different measures of changes in
stress on the faults from the quakes. The AI learned from the data to determine how likely an aftershock was to occur in a
specific place. The team tested how precise the system could pinpoint aftershock locations using data from another 30,000
mainshock-aftershock pairs. The AI consistently predicted aftershock locations much better than the Coulomb failure
criterion.
However, the study focuses just on permanent shifts in stress due to a quake. Aftershocks may also be triggered by a
more momentary source of stress. A quake’s rumbling through the ground could produce this kind of stress. Another
question is whether AI-based forecast system could leap into action quickly enough after a quake. The predictions in the
new study benefited from a lot of information about which faults slipped and by how much. In the immediate aftermath of
a big quake, such data wouldn’t be available for at least a day.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 35 37. This passage would probably be assigned reading in
sampai nomor 39. which of the following course?
(A) Computer science
35. In paragraph 2, why does the author include
information about the earthquakes happening in (B) Geophysics
1992? (C) Engineering
(A) To give background for the new approach in (D) Statistics
seismology
(E) History
(B) To inform readers of the first occurrence of
aftershocks 38. It can be inferred from the text that. . .
(C) To describe how extensive the AI research has
(A) prior to 1992, research was focused on
been done
measuring the magnitude of the main
(D) To illustrate how interesting aftershocks were to
earthquake.
seismologists
(B) an aftershock indicates that the subsurface is
(E) To give an example of a prominent series of
undergoing a permanent fault shift.
earthquakes in history
(C) due to its limitations, AI most likely cannot
36. Which of the following statements is FALSE perform as fast as it is needed.
according to the text? (D) the more powerful an earthquake, the more
(A) The Coulomb failure stress change is one of the aftershocks will occur.
traditional methods. (E) the aftershock almost always immediately
(B) Using AI, scientists can predict aftershock follows an earthquake.
locations based on locations and magnitudes
only. 39. The tone of this passage is. . .

(C) The AI technology considers more variables (A) critical


than the Coulomb criterion. (B) pessimistic
(D) When an earthquake hits, the faults receive (C) concerned
stress from multiple directions.
(D) informative
(E) AI offers better precision in predicting
aftershock locations after an earthquake (E) persuasive

© 2019 Universitas Indonesia Halaman 9 dari 10 halaman


Latin America, extending from the deserts of northern Mexico to the icy wilds of Tierra del Fuego in Chile and
Argentina, encompasses many diverse countries and peoples. Though most of these countries are largely Catholic and
Spanish-speaking, thanks to a shared history of colonization by Spain, they have at least as many differences as they do
similarities with each other. In the United States the terms "Hispanic" and "Latino" (or "Latina" for a woman; sometimes
written as “Latinx” to be gender-neutral) __40__ in an attempt to loosely group immigrants and their descendants who hail
from this part of the world. The terms are often used interchangeably, though the words can convey slightly different
connotations. It is important to clarify that the categories refer only to a person’s origin and ancestry.
In general, "Latino" is understood as a shorthand for the Spanish word latino-americano and refers to anyone born in
or with ancestors from Latin America and living in the U.S., __41__ Brazilians. "Latino" does not include speakers of
Romance languages from Europe, such as Italians or Spaniards, and some people have argued that it excludes Spanish
speakers from the Caribbean. Although people from French Guiana are sometimes accepted as Latino since French shares
linguistic roots with Spanish and Portuguese, there is much debate about whether people from English-speaking Belize and
Guyana and Dutch-speaking Suriname truly fit under the category since their cultures and histories are so distinct.
"Hispanic" is __43__ that includes people only from Spanish-speaking Latin America, including those territories of the
Caribbean or from Spain itself. With this understanding, a Brazilian could be Latino and non-Hispanic, a Spaniard could be
Hispanic and non-Latino, and a Colombian could use both terms. However, this is also an imperfect categorization, as there
are many indigenous peoples from Spanish-speaking countries who do not __44__ Spanish culture and do not speak the
dominant language.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 40 43. . . . .


sampai nomor 45. (A) generally accepted as a narrower term
40. . . . . (B) accepted generally as a term narrower
(A) adopted (C) generally as a narrower term accepted
(B) are adopted (D) a term generally narrower accepted
(C) have adopted (E) accepted as a narrower term generally
(D) being adopted
44. . . . .
(E) have been adopted (A) group in
41. . . . . (B) label as
(A) include (C) classify as
(B) included (D) identify with
(C) inclusive (E) categorize in
(D) inclusion
45. Sentence “To simplify matters, the 2010 U.S. Census
(E) including listed both terms together and specifically
mentioned the Spanish-speaking territories of the
42. The phrase “shorthand for” in paragraph 2 means Caribbean but vaguely excluded non-Spanish
.... speaking countries.” is best put in . . . .
(A) meaning of words (A) the end of paragraph 1
(B) reference to expression (B) the end of paragraph 3
(C) expression of nickname (C) the beginning of paragraph 1
(D) denotation of substance (D) the beginning of paragraph 2
(E) simple way of expressing (E) the beginning of paragraph 3

© 2019 Universitas Indonesia Halaman 10 dari 10 halaman


KEMAMPUAN IPS
• Ekonomi
• Sejarah
• Geografi
• Sosiologi

SIMAK UI
SELEKSI MASUK
UNIVERSITAS INDONESIA
2019
PETUNJUK UMUM
1. Sebelum mengerjakan ujian, periksalah terlebih 7. Jawablah lebih dahulu soal-soal yang menurut Anda
dahulu jumlah soal dan nomor halaman yang terdapat mudah, kemudian lanjutkan dengan menjawab
pada naskah soal. soal-soal yang lebih sukar sehingga semua soal
Naskah soal ini terdiri atas halaman depan, halaman terjawab.
petunjuk umum, Lembar Jawaban Ujian (LJU), dan
soal sebanyak 9 halaman. 8. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian
yang disediakan dengan cara membulatkan bulatan
yang sesuai A, B, C, D, atau E.
2. Naskah dan LJU merupakan satu kesatuan. LJU pada
naskah ini tidak dapat digunakan untuk naskah lain. 9. Untuk keperluan coret-mencoret, harap
menggunakan tempat yang kosong pada naskah soal
3. Peserta harus melepas LJU dari naskah. Seandainya ini dan jangan pernah menggunakan lembar
halaman LJU kiri atas rusak atau sobek, pengolah data jawaban karena akan mengakibatkan jawaban Anda
masih dapat memproses LJU tersebut. tidak dapat terbaca.

4. Lengkapilah (tulis dan bulatkan) data diri Anda 10. Selama ujian, Anda tidak diperkenankan bertanya
(nama, nomor peserta, nomor LJU, dan tanggal lahir) atau meminta penjelasan mengenai soal-soal yang
pada LJU di tempat yang disediakan. diujikan kepada siapa pun, termasuk kepada
pengawas ujian.
5. Bacalah dengan cermat setiap petunjuk yang
11. Setelah ujian selesai, Anda diharapkan tetap duduk di
menjelaskan cara menjawab soal.
tempat Anda sampai pengawas ujian datang ke
tempat Anda untuk mengumpulkan lembar jawaban
6. Pikirkanlah sebaik-baiknya sebelum menjawab tiap ujian.
soal. Setiap jawaban yang salah akan mengakibatkan
pengurangan nilai (penilaian: benar +4, kosong 0, 12. Perhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor dan
salah −1). tidak basah.

PETUNJUK KHUSUS
PETUNJUK A:
Pilih satu jawaban yang paling tepat.

PETUNJUK B:
Soal terdiri atas 3 bagian, yaitu PERNYATAAN; kata SEBAB; dan ALASAN yang disusun berurutan.
Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan
akibat.
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab
dan akibat.
(C) Jika pernyataan benar dan alasan salah.
(D) Jika pernyataan salah dan alasan benar.
(E) Jika pernyataan dan alasan keduanya salah.

PETUNJUK C:
Pilihlah:
(A) Jika (1), (2), dan (3) yang benar.
(B) Jika (1) dan (3) yang benar.
(C) Jika (2) dan (4) yang benar.
(D) Jika hanya (4) yang benar.
(E) Jika semuanya benar.
MATA UJIAN : Ekonomi, Sejarah, Geografi, dan Sosiologi
TANGGAL UJIAN : 21 JULI 2019
WAKTU : 60 MENIT
JUMLAH SOAL : 60

Keterangan : Mata Ujian EKONOMI nomor 1 sampai nomor 15


Mata Ujian SEJARAH nomor 16 sampai nomor 30
Mata Ujian GEOGRAFI nomor 31 sampai nomor 45
Mata Ujian SOSIOLOGI nomor 46 sampai nomor 60

EKONOMI

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 1 sampai 4. Kekuasaan tertinggi koperasi berada pada ....
nomor 9. (A) manajer koperasi
1. Barang kebutuhan pokok biasanya memiliki (B) rapat anggota
permintaan yang bersifat . . . . (C) pengurus koperasi
(A) elastis (D) pengawas koperasi
(B) inelastis (E) Dinas Perkoperasian dan Usaha Kecil
(C) elastis uniter
5. Indikator ekonomi makro yang dapat digunakan
(D) elastis sempurna
untuk menghitung laju inflasi adalah . . . .
(E) inelastis sempurna (A) produk nasional bruto
2. Manakah pernyataan yang benar mengenai utilitas (B) penerimaan pajak
total dan utilitas marginal? (C) indeks harga konsumen
(A) Tidak ada hubungan yang jelas antara utilitas (D) tingkat pengangguran terbuka
total dan utilitas marginal.
(E) tabungan nasional
(B) Utilitas total sama dengan perubahan utilitas
marginal dari mengonsumsi 1 unit tambahan 6. Bank Indonesia adalah bank sentral yang memiliki
barang. tugas-tugas utama sebagai berikut, kecuali ....
(C) Jika utilitas marginal menurun dan masih (A) memelihara kestabilan nilai tukar rupiah
positif, utilitas total akan meningkat.
(B) menjaga kelancaran sistem pembayaran
(D) Jika utilitas marginal meningkat dan positif,
utilitas total akan meningkat. (C) melaksanakan kebijakan moneter
(E) Jika utilitas marginal menurun, utilitas total (D) memelihara stabilitas sistem keuangan
juga menurun. (E) menghimpun dana dari masyarakat

3. Pernyataan yang benar mengenai hubungan antara 7. Manakah pernyataan yang paling tepat terkait
produk total (TP), produk rata-rata (AP), dan produk dengan pembangunan ekonomi?
marginal (MP) adalah ....
(A) Pembangunan ekonomi hanya melihat
(A) MP > AP ketika kemiringan kurva AP negatif kenaikan pendapatan nasional dan output.
(B) MP < AP ketika kemiringan kurva MP positif (B) Pertumbuhan ekonomi selalu disertai dengan
(C) AP mencapai maksimum pada saat yang sama pembangunan ekonomi.
TP mencapai minimum (C) Pembangunan ekonomi dengan pertumbuhan
(D) MP = AP ketika nilai AP maksimum ekonomi adalah sama.
(D) Pembangunan ekonomi harus memperhatikan
(E) MP = AP ketika nilai TP maksimum
pemerataan dan distribusi pendapatan.
(E) Pembangunan ekonomi tidak
mempertimbangkan permasalahan alokasi
sumber daya.

© 2019 Universitas Indonesia Halaman 1 dari 9 halaman


8. Perusahaan penatu Nabira membeli sabun cuci 12. Fungsi stabilisasi dalam APBN bersifat kondisional.
pakaian Rp250.000,00, cairan pelembut dan
pengharum Rp200.000,00, dan cairan pelicin SEBAB
pakaian Rp200.000,00. Pemakaian bahan-bahan
tersebut akan mengakibatkan akun . . . . Pada saat resesi, pemerintah menempuh politik
anggaran defisit.
(A) perlengkapan bertambah
(B) aset tetap berkurang Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 13
sampai nomor 15.
(C) beban perlengkapan bertambah
(D) persediaan berkurang 13. Yang dapat menggeser kurva penawaran suatu
(E) harga pokok penjualan bertambah barang ke kanan adalah ....

(1) peningkatan teknologi


9. Berikut ini adalah data perhitungan harga pokok
penjualan perusahaan Dianera untuk dua periode (2) kenaikan harga barang tersebut
2017 dan 2018. (3) bertambahnya jumlah produsen
2018 2017 (4) kenaikan upah minimum provinsi (UMP)
Persediaan Awal Rp5.000.000,00 Rp2.000.000,00
Pembelian Rp150.000.000,00 Rp130.000.000,00
Tersedia Dijual Rp155.000.000,00 Rp132.000.000,00 14. Manakah pernyataan yang merupakan ciri pasar
Persediaan Akhir Rp3.000.000,00 Rp3.000.000,00 persaingan monopolistik?
Harga Pokok Penjualan Rp152.000.000,00 Rp135.000.000,00
(1) Setiap perusahaan memiliki monopoly power
Berdasarkan laporan tersebut, kesalahan mendasar yang tinggi.
yang dilakukan oleh bagian akuntansi Dianera untuk (2) Kurva permintaan berbentuk upward sloping.
tahun 2018 (asumsi tidak ada kesalahan lainnya)
(3) Setiap perusahaan berproduksi dengan biaya
adalah . . . .
rata-rata minimum agar labanya maksimum.
(A) nilai persediaan akhir salah
(4) Setiap perusahaan menghasilkan produk yang
(B) harga pokok penjualan salah unik.
(C) nilai persediaan awal salah
15. Manakah pernyataan yang merupakan manfaat dari
(D) nilai pembelian salah perdagangan internasional?
(E) barang tersedia dijual salah
(1) Produsen dalam negeri dapat memasarkan
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 10 produknya secara lebih luas ke negara lain.
sampai nomor 12. (2) Masyarakat dapat mengonsumsi barang yang
tidak dapat diproduksi di dalam negeri.
10. Produk domestik bruto (PDB) mengukur nilai pasar
(3) Masyarakat memperoleh pilihan produk yang
barang dan jasa akhir yang diproduksi suatu
lebih banyak.
wilayah/negara pada periode tertentu.
(4) Nilai mata uang dalam negeri menjadi lebih
SEBAB kuat.

PDB per kapita diperoleh dengan cara nilai PDB


nominal dibagi dengan jumlah penduduk.

11. Jumlah konsumsi masyarakat sangat dipengaruhi


jumlah pendapatan mereka.

SEBAB

Makin besar pendapatan seseorang, makin besar


dana yang dapat digunakan untuk konsumsi.

© 2019 Universitas Indonesia Halaman 2 dari 9 halaman


SEJARAH

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 16 20. Beberapa fenomena yang terjadi pada masa
sampai nomor 24. Demokrasi Terpimpin adalah ....
(A) adanya dominasi presiden dalam kegiatan
16. Perlunya melakukan kritik sumber ketika hendak pemerintahan
melakukan penulisan karya sejarah adalah ....
(B) partai politik dalam keadaan tumbuh dan
(A) untuk menguji kredibilitas dan keautentikan berkembang
sumber
(C) kehidupan media massa berada dalam keadaan
(B) untuk mempermudah dalam menyusun daftar
kondusif
pustaka
(D) Demokrasi Terpimpin adalah sebuah bentuk
(C) untuk membatasi panjang dan pendeknya demokrasi yang sangat cocok dengan
materi pembahasan kepribadian jati diri bangsa Indonesia
(D) untuk mempermudah proses penulisan (E) Pelaksanaan Demokrasi Terpimpin sesuai
(E) untuk mendukung kaidah keilmuan dengan UUD

17. Kepercayaan animisme masyarakat praaksara 21. Sektor pertanian menjadi fokus utama kebijakan
Indonesia ditandai dengan adanya .... pemerintah Orde Baru sejak Pelita I karena ....
(A) tradisi penyembahan tugu batu berupa obeliks (A) bantuan luar negeri melalui IGGI lebih banyak
(B) kepercayaan terhadap dewa-dewa diprioritaskan untuk sektor pertanian
(B) adanya keinginan untuk meningkatkan kualitas
(C) menganut konsep Dewa Raja
hasil panen
(D) tata cara penguburan mayat dengan (C) program intensifikasi dan ekstensifikasi
menggunakan waruga pertanian yang lebih efisien ditemukan
(E) tata cara upacara Galungan (D) mayoritas penduduk Indonesia masih hidup
dari hasil pertanian
18. Nama departemen kehakiman pada masa
(E) landasan ketahanan pangan Indonesia masih
pendudukan Jepang di Indonesia adalah ....
sangat lemah
(A) Zaimubu
(B) Shihobu 22. Pidato pertanggungjawaban Presiden B.J. Habibie
(C) Somubu ditolak MPR melalui mekanisme voting dalam
Sidang Paripurna MPR XII. Dampak penolakan MPR
(D) Kotsubu terhadap pidato pertanggungjawaban tersebut
(E) Sangyobu adalah ....
(A) Presiden B.J. Habibie dianggap tidak sah
19. Tujuan nasionalisasi De Javasche Bank, yang pada menggantikan Presiden Soeharto sebagai
tahun 1952 menjadi Bank Indonesia, adalah .... presiden RI
(A) membentuk dan menyelenggarakan bank (B) Presiden B.J. Habibie tidak dapat mencalonkan
sendiri diri kembali sebagai presiden RI
(B) membentuk dan mempunyai bank sirkulasi (C) Presiden B.J. Habibie harus merevisi pidato
sendiri pertanggungjawaban tersebut
(C) memberi pinjaman kepada kaum pengusaha
(D) Presiden B.J. Habibie harus berkonsultasi
menengah dan atas
dengan DPR guna memperbaiki naskah pidato
(D) memberi pinjaman kepada kaum pengusaha pertanggungjawaban tersebut
kecil dan menengah
(E) Presiden B.J. Habibie dapat menunjuk seorang
(E) memberi pinjaman kepada kaum pengusaha wakil presiden untuk menyelesaikan tugasnya
kecil atau masyarakat luas
23. Pernyataan di bawah ini terkait dengan peradaban
Sungai Eufrat dan Tigris, kecuali ....
(A) mengenal bercocok tanam
(B) huruf tulisannya berupa piktograf (tulisan paku)
(C) menggunakan Codex Hammurabi
(D) masih praaksara
(E) terdapat bangunan dengan model Zigurat

© 2019 Universitas Indonesia Halaman 3 dari 9 halaman


24. Insiden Teluk Babi adalah salah satu upaya dinas Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 28
intelijen Amerika Serikat (CIA) untuk menjatuhkan sampai nomor 30.
pemerintahan Fidel Castro di Kuba pada 1961
dengan cara .... 28. Di beberapa pusat kerajaan Islam di Indonesia,
(A) mendorong terjadinya revolusi di Kuba biasanya masjid dibangun dengan letak dan ciri ....

(B) membantu orang-orang Kuba di perantauan (1) terletak di sebelah barat alun-alun
untuk menyerbu Kuba (2) bergaya arsitek bangunan masa Hindu-Buddha
(C) melakukan operasi rahasia untuk membunuh
(3) terdapat tempat khusus bagi sultan jika ingin
Fidel Castro
bersembahyang
(D) melakukan pengeboman terhadap ibu kota
Kuba (4) berlantai banyak
(E) menggunakan tangan-tangan militer untuk
melakukan kudeta 29. Munculnya organisasi pergerakan nasional
menandai fase kedua kebangkitan nasional yang
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 25 dipengaruhi beberapa gagasan, antara lain ....
sampai nomor 27.
(1) sosialisme
25. Pusat kekuasaan Mataram Kuno di Jawa Timur, yang (2) pan-Islamisme
dipindahkan dari Jawa Tengah oleh Mpu Sendok,
bernama Kerajaan Medang Kamulan. (3) identitas regional komunal
(4) marxisme internasional
SEBAB
30. Presiden Negara Indonesia Timur pada tahun
Kerajaan Medang Kamulan yang berpusat di tepi 1947−1948 adalah ....
Sungai Brantas memiliki arti penting dalam bidang
eknomi. (1) Sultan Hamid II
(2) Sukawati
26. Perang yang dikobarkan Pangeran Nuku dari Tidore
pada akhir abad ke-18 berusaha melawan dominasi (3) Najamuddin Daeng Malewa
Belanda di kawasan Maluku dan Papua Barat. (4) Ida Anak Agung Gde Agung

SEBAB

Nuku berusaha menjalin aliansi dengan penguasa


lokal di Halmahera, Seram, dan Raja Ampat.

27. Kemenangan kelompok liberal di parlemen


membuka jalan terhadap masuknya pengaruh
kapitalisme swasta dalam kebijakan kolonial di
Hindia Belanda.

SEBAB

Pada masa ekonomi liberal, pemerintah Hindia


Belanda memiliki peran besar dalam mengatur
hubungan antara pengusaha Eropa dan masyarakat
pedesaan Jawa.

© 2019 Universitas Indonesia Halaman 4 dari 9 halaman


GEOGRAFI

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 31 36. Pemanfaatan sumber daya energi panas bumi
sampai nomor 41. tersebar di beberapa daerah di Indonesia, antara lain
di wilayah ....
31. Konsep yang mengkaji jenis kegiatan penduduk di (A) Ijen, Kamojang, Dumai
dataran tinggi dan rendah adalah ....
(B) Sarulla, Ciremai, Bontang
(A) ketergantungan
(C) Dieng, Kaliadem, Bintuni
(B) keterjangkauan
(D) Ijen, Dieng, Soreang
(C) keterkaitan area
(E) Sungai Penuh, Sarulla, Dieng
(D) diferensiasi area
(E) aglomerasi 37. Peta yang dapat digunakan untuk menentukan
prioritas penempatan proyek kegiatan padat karya
32. Proses pembentukan Ngarai Sianok di Bukittinggi, adalah ....
Sumatra Barat, yang dikenal sebagai Grand Canyon (A) peta persebaran pusat ekonomi
di Indonesia, disebabkan oleh ....
(B) peta persebaran dan kepadatan penduduk
(A) proses lipatan pegunungan
(C) peta persebaran permukiman
(B) proses longsoran memanjang
(D) peta persebaran lokasi industri
(C) proses erosi sungai
(E) peta jaringan transportasi
(D) proses aktivitas vulkanik
(E) proses sesar geser 38. Suhu permukaan bumi yang terekam melalui sensor
pengindraan jauh berasal dari ....
33. Mata air depresi terbentuk karena proses .... (A) absorpsi gelombang inframerah termal oleh
(A) tektonik permukaan bumi
(B) kontak batuan (B) transmisi gelombang inframerah dekat oleh
(C) aktivitas vulkanik benda panas
(C) refleksi gelombang inframerah termal oleh
(D) pengikisan batuan
permukaan bumi
(E) sedimentasi (D) difusi gelombang inframerah dekat oleh benda
panas
34. Batas terluar laut teritorial Negara Kesatuan
Republik Indonesia ke arah laut lepas ditarik 12 mil
(E) emisi gelombang inframerah termal oleh
permukaan bumi
laut dari ....
(A) garis pantai pulau 39. Beberapa sumber data spasial yang dapat digunakan
(B) garis pantai surut untuk menganalisis bencana banjir berbasis Sistem
(C) garis dasar pantai terluar Informasi Geografis (SIG) adalah ....

(D) garis pantai pulau terbesar (A) lereng, geologi, jenis tanah

(E) garis pantai pasang (B) jaringan jalan, jaringan sungai, sempadan
sungai
35. Tekanan penduduk kota di Indonesia terjadi karena (C) ketinggian, suhu permukaan, lereng
jumlah penduduk melebihi kemampuan .... (D) garis pantai, lebar sungai, jaringan sungai
(A) daya dukung tanah (E) curah hujan, lereng, penggunaan lahan
(B) ketersediaan energi
40. Pencetus pertama teori yang menyatakan bahwa
(C) daya dukung lingkungan
terbentuknya sebuah kota tidak secara serentak dan
(D) ketersediaan lahan pertanian memerlukan proses adalah ....
(E) ketersediaan bahan makanan (A) August Losch
(B) Christaller
(C) Von Thunenn
(D) Perroux
(E) Alfred Webber

© 2019 Universitas Indonesia Halaman 5 dari 9 halaman


41. Penyebab utama keragaman hayati (biodiversity) di Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 44
Asia Tenggara adalah faktor .... sampai nomor 45.
(A) topografi dan vegetasi
44. Hewan mamalia Indonesia yang bertipe Australis
(B) iklim dan topografi adalah ....
(C) tanah dan lereng
(1) kanguru, walabi, gajah, babi rusa, harimau
(D) air dan tanah
(2) kanguru, kuskus, walabi, cendrawasih, kasuari
(E) udara dan topografi
(3) gajah, badak, kanguru, walabi, kerbau, harimau
Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 42 (4) kanguru, walabi, beruang, koala, nokdiak
sampai nomor 43.
45. Ciri-ciri keruangan kegiatan perdagangan di
42. Semakin panjangnya musim kemarau di wilayah
kota-kota di Indonesia selalu ditandai dengan
pesisir dapat mengakibatkan dampak yang serius
keberadaan ....
bagi kesehatan penduduk.
(1) pasar
SEBAB
(2) toko
Sebagian besar penduduk di pesisir sangat (3) bank
bergantung pada air hujan.
(4) pergudangan

43. Keberadaan sumber daya batu bara berkaitan erat


dengan morfogenesa bentuk medan suatu wilayah.

SEBAB

Cebakan batu bara di Indonesia pada umumnya


dijumpai di wilayah endapan batuan vulkanik
zaman pratersier.

© 2019 Universitas Indonesia Halaman 6 dari 9 halaman


SOSIOLOGI

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor 46 49. Pada sebuah gedung bertingkat dengan jumlah
sampai nomor 52. lantai lebih dari 20, angka 4 dan 13 tidak terdapat
dalam nomor lantai dalam lift karena dianggap tidak
46. Sosiologi sebagai sebuah ilmu lahir ketika sejumlah membawa keberuntungan.
perubahan sosial terjadi di Eropa Barat dan Amerika. Hal tersebut, menurut Weber, termasuk ke dalam
Faktor-faktor berikut merupakan pemicu awal tipe tindakan ....
munculnya sosiologi pada Abad Pertengahan, (A) afektif
kecuali ....
(B) berorientasi nilai
(A) pertumbuhan kapitalisme di Eropa Barat
(C) berorientasi norma
(B) perubahan sistem pemerintahan
(D) tradisional
(C) peningkatan individualisme
(E) rasional
(D) peningkatan pengaruh agama masyarakat
dalam kehidupan
50. Kemajemukan bangsa Indonesia ditandai oleh
(E) kegagalan filsafat dan psikologi dalam beragamnya suku bangsa, antara lain suku
menjelaskan dan menyelesaikan masalah sosial Minangkabau, Madura, dan Asmat.
saat itu Salah satu faktor yang berkontribusi dalam
penciptaan kemajemukan suku bangsa dalam
47. Seorang lulusan sarjana sosiologi bekerja di salah
masyarakat Indonesia adalah ....
satu lembaga internasional. Ia bertugas merancang
program pemberdayaan untuk memperbaiki dan
(A) faktor kepribadian kelompok
meningkatkan taraf hidup masyarakat. (B) faktor geografis wilayah kepulauan
Profesi sosiologi yang paling tepat digambarkan (C) faktor ideologi politik
pada kasus ini adalah ....
(D) faktor kelas sosial yang berbeda
(A) ahli riset
(E) faktor penguasaan teknologi
(B) konsultan pembangunan
(C) aktivis sosial 51. Penetapan upah minimum regional (UMR)
(D) pekerja sosial menimbulkan respons dari berbagai pihak. Para
pengusaha merasa keberatan terhadap kebijakan
(E) perencana sosial tersebut karena akan menjadi beban biaya produksi.
Di sisi lain, buruh merasa bahwa UMR tersebut
48. Praktik penggandaan uang masih diminati oleh
belum memenuhi tuntutan mereka.
masyarakat yang percaya pada kekuatan
Konflik yang terjadi adalah konflik ....
supernatural. Meskipun saat ini kita hidup di era
modern, ternyata masih ada sebagian masyarakat
(A) antarkelompok
yang percaya adanya penipuan yang berkedok (B) antarkelas
kekuatan gaib di luar akal manusia. (C) antarpribadi
Dalam konsep Auguste Comte, percaya terhadap
kekuatan gaib berada dalam tahap yang bersifat ....
(D) struktural
(A) irasional (E) sosial
(B) teologis 52. Salah satu dampak globalisasi adalah lunturnya nilai
(C) metafisik gotong royong dan tolong-menolong dalam hal
(D) positivistik positif. Individu di era globalisasi lebih berfokus
pada kegiatan yang menguntungkan dirinya.
(E) tradisional Hal ini merupakan dampak globalisasi terhadap
gaya hidup yang bersifat ....
(A) utilitarianisme
(B) pragmatisme
(C) materialisme
(D) hedonisme
(E) individualisme

© 2019 Universitas Indonesia Halaman 7 dari 9 halaman


Gunakan Petunjuk B dalam menjawab soal nomor 53 Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal nomor 57
sampai nomor 56. sampai nomor 60.

53. Sistem kapitalisme industrial dijadikan titik 57. Dalam hal memilih busana, Linda adalah orang yang
perhatian utama pada analisis teori kritis. tidak sembarangan memilih. Keterlibatannya dalam
sebuah kelompok paduan suara membuatnya
SEBAB menyesuaikan diri dengan busana
kawan-kawannya. Pada sisi lain, ia pun menjadikan
Kapitalisme industrial merupakan faktor determinan pakaian ibu dan kakak-kakaknya sebagai acuannya
terjadinya proses komersialisasi dan komodifikasi di dalam memilih busana.
seluruh aspek kehidupan masyarakat modern. Hal ini menunjukkan bahwa Linda memiliki
kelompok acuan ....
54. Laboratorium Sosiologi melakukan penelitian
tentang Program Keluarga Harapan yang bertujuan (1) ibu dan kakak termasuk kelompok primer
untuk menjelaskan hubungan kondisi keluarga (2) kelompok luar lebih menjadi acuan ketimbang
dengan pencapaian pendidikan anak. kelompok dalam
SEBAB (3) kedua kelompok itu menjadi acuan bagi sikap,
penilaian, dan perilaku Linda dalam memilih
Penelitian eksploratif adalah penelitian ilmiah yang pakaian
berupaya menganalisis hubungan antarvariabel (4) proses di atas merupakan anticipatory
yang diteliti. socialization untuk Linda

55. Stratifikasi sosial merupakan pengelompokan 58. Jika seorang dokter mengoperasi seorang pasien
anggota masyarakat berdasarkan status sosial yang tanpa persetujuan dari keluarga si pasien, dokter itu
dimiliki di dalam kehidupan. akan dianggap melakukan pelanggaran kode etik
dan tindakan pidana kekerasan dan penganiayaan.
SEBAB Hal ini berarti norma tersebut diketahui, dimengerti,
dan ditaati sehingga dokter dan pihak rumah sakit
Secara subjektif, status sosial merupakan suatu harus bertindak sesuai norma dan masyarakat dapat
tatanan hak dan kewajiban yang secara hierarkis menuntut jika terjadi pelanggaran.
terdapat dalam suatu struktur formal sebuah Hal tersebut menunjukkan bahwa . . . .
organisasi.
(1) proses pembentukan lembaga terjadi secara
56. Suatu perubahan sosial umumnya akan sempurna
menimbulkan pro dan kontra di kalangan (2) lembaga sosial dianggap ada sebagai peraturan
masyarakat. dan sungguh-sungguh berlaku
(3) lembaga sosial mampu membatasi dan
SEBAB mengatur perilaku orang-orang dan membantu
pelaksanaan pola-pola kemasyarakatan
Salah satu karakteristik perubahan sosial adalah
bersifat kontroversial. (4) internalisasi norma dan nilai berjalan baik
dalam rumah sakit tersebut

59. Penyimpangan sosial yang dilakukan oleh individu


dapat diakibatkan oleh beberapa hal, di antaranya
adalah ....

(1) sosialisasi yang tidak sempurna


(2) hasil proses sosialisasi subkebudayaan yang
menyimpang
(3) hasil proses belajar yang menyimpang
(4) dikucilkan atau dijauhi kelompoknya

© 2019 Universitas Indonesia Halaman 8 dari 9 halaman


60. Edo sebagai seorang anak buruh nelayan di Pulau
Selayar berhasil membangun industri mutiara
berdasarkan pengalamannya menjadi tenaga kerja
di Jepang. Edo menikah dengan seorang wanita
Jepang yang keluarganya memberikan modal usaha.
Keberhasilan Edo menjadi pengusaha dipengaruhi
oleh faktor-faktor mobilitas sosial ....

(1) tingkat pembagian kerja (spesialisasi pekerjaan)


(2) menempuh pendidikan tinggi
(3) kemajuan sistem dan teknologi
(4) pernikahan dengan orang dari kelas sosial di
atasnya

© 2019 Universitas Indonesia Halaman 9 dari 9 halaman

Anda mungkin juga menyukai