Anda di halaman 1dari 59

LAPORAN KEUANGAN

SEMESTER 1 TAHUN 2020

PEMERINTAH KABUPATEN
JOMBANG
PUSKESMAS CUKIR

TAHUN ANGGARAN
2020
DAFTAR ISI

Halaman Judul
Daftar Isi...................................................................................... 2
Kata Pengantar............................................................................ 3
Pernyataan Tanggung Jawab ...................................................... 4
Laporan Realisasi Anggaran ........................................................ 5
Laporan Perubahan Saldo Anggaran Lebih .................................. 6
Neraca.......................................................................................... 7
Laporan Operasional.................................................................... 8
Laporan Arus Kas........................................................................ 9
Laporan Perubahan Ekuitas.........................................................10
Catatan atas Laporan Keuangan..................................................11
Lampiran..................................................................................... 48

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

2
KATA PENGANTAR
Dengan mengucapkan puji syukur kepada Tuhan Yang Maha
Esa kami sampaikan Laporan Keuangan Semester I Puskesmas
Cukir Pemerintah Kabupaten Jombang Tahun 2020
Laporan Keuangan Puskesmas Cukir Pemerintah Kabupaten
Jombang disusun berdasarkan Undang-undang Nomor 17 Tahun
2003 tentang Keuangan Negara, Peraturan Pemerintah Nomor 24
Tahun 2005 tentang Standar Akuntansi Pemerintahan, Peraturan
Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan
Daerah, Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2006 tentang
Pelaporan Keuangan dan Kinerja Instansi Pemerintah serta Peraturan
Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman
Pengelolaan Keuangan daerah yang disempurnakan oleh Peraturan
Menteri Dalam Negeri Nomor 59 Tahun 2009 tentang Perubahan Atas
Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 Tentang
Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah.
Laporan Keuangan Puskesmas Cukir ini terdiri dari Laporan
Realisasi Anggaran, Laporan Perubahan Saldo Anggaran
Lebih ,Neraca, Laporan Operasional, Laporan Arus Kas ,Laporan
Perubahan Ekuitas dan Catatan atas Laporan Keuangan. Realisasi
Laporan Keuangan ini telah disusun berdasarkan sistem
pengendalian intern yang memadai dan isinya telah menyajikan
informasi pelaksanaan anggaran, posisi keuangan dan catatan atas
laporan keuangan secara layak sesuai dengan Standar Akuntansi
Pemerintahan.
Demikian Realisasi Laporan Keuangan Puskesmas Cukir
Pemerintah Kabupaten Jombang, kami sampaikan. Semoga Laporan
Keuangan Puskesmas Cukir Pemerintah Kabupaten Jombang ini
bermanfaat bagi kita semua.
Jombang, 30 Juni 2020
Kepala BLUD Puskesmas Cukir

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

3
Drg. MUHAMAD ARIF SETIJADI
NIP. 196210151989011002

PERNYATAAN TANGGUNG JAWAB

Laporan Keuangan Semester I Puskesmas Cukir ini terdiri dari


Laporan Realisasi Anggaran, Laporan Perubahan Saldo Anggaran
Lebih ,Neraca, Laporan Operasional, Laporan Arus Kas ,Laporan
Perubahan Ekuitas dan Catatan atas Laporan Keuangan Tahun
Anggaran 2020 sebagaimana terlampir adalah tanggung jawab kami.
Laporan Keuangan Semester I Puskesmas Cukir tersebut telah
disusun berdasarkan sistem pengendalian internal yang memadai
dan isinya telah menyajikan informasi pelaksanaan anggaran, posisi
keuangan dan catatan atas laporan keuangan secara layak sesuai
dengan Standar Akuntansi Pemerintahan.

Jombang, 30 Juni 2020


Kepala BLUD Puskesmas Cukir

Drg. MUHAMAD ARIF SETIJADI


NIP. 196210151989011002

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

4
BLUD PUSKESM AS CUKIR
LAPORAN REALISASI ANGGARAN
UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR 30 JUNI 2020

Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Persentase


PENDAPATAN
Pendapatan Jasa Layanan BLUD Rp 3.491.307.019,40 Rp 1.648.661.900,00 Rp 1.842.645.119,40 47%
Pendapatan Hasil Kerjasama Rp - Rp - Rp - -
Pendapatan Hibah Rp - Rp - Rp - -
Pendapatan Hasil Usaha Lainnya Rp 21.752.000,00 Rp 5.005.440,77 Rp 16.746.559,23 23%
Jumlah Pendapatan Rp 3.513.059.019,40 Rp 1.653.667.340,77 Rp 1.859.391.678,63 47%
BELANJA
BELANJA OPERASI
Belanja Pegawai Rp 241.200.000,00 Rp 93.500.000,00 Rp 147.700.000,00 39%
Belanja Barang dan Jasa Rp 2.971.001.068,40 Rp 873.873.919,00 Rp 2.097.127.149,40 29%
Belanja Bunga Rp - Rp - Rp - -
Belanja Lain-Lain Rp - Rp - Rp - -
Jumlah Belanja Operasi Rp 3.212.201.068,40 Rp 967.373.919,00 Rp 2.244.827.149,40 30%
BELANJA M ODAL
Belanja Tanah Rp - Rp - Rp - -
Belanja Peralatan dan Mesin Rp 300.858.021,00 Rp 60.072.928,00 Rp 240.785.093,00 20%
Belanja Gedung dan Bangungan Rp - Rp - Rp - -
Belanja Jalan, Irigasi, dan Jaringan
Rp - Rp - Rp - -
Belanja Aset Tetap Lainnya Rp - Rp - Rp - -
Belanja Aset Lainnya Rp - Rp - Rp - -
Jumlah Belanja M odal Rp 300.858.021,00 Rp 60.072.928,00 Rp 240.785.093,00 20%
Jumlah Belanja Rp 3.513.059.089,40 Rp 1.027.446.847,00 Rp 2.485.612.242,40 29%

SURPLUS/DEFISIT Rp (70,00) Rp 626.220.493,77 Rp 4.345.003.921,03 -894600705%

PEM BIAYAAN
PENERIM AAN PEM BIAYAAN
Penerimaan Pinjaman Rp - Rp - Rp - -
Pelunasan Pinjaman dari Pihak Lain
Rp - Rp - Rp - -
Penggunaan SILPA Rp - Rp - Rp - -
Jumlah Penerimaan Pembiayaan Rp - Rp - Rp - -

PENGELUARAN PEM BIAYAAN


Pembayaran Pokok Pinjaman Rp - Rp - Rp - -
Pemberian Pinjaman dari Pihak Lain
Rp - Rp - Rp - -
Jumlah Pengeluaran Pembiayaan Rp - Rp - Rp - -

PEM BIAYAAN NETTO Rp - Rp - Rp - -

SISA LEBIH/KURANG PERHITUNGAN


ANGGARAN Rp (70,00) Rp 626.220.493,77 Rp 4.345.003.921,03 -894600705%

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

5
BLUD PUSKESM AS CUKIR
LAPORAN PERUBAHAN SALDO ANGGARAN LEBIH
UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR SAM PAI DENGAN 30 JUNI 2020 DAN 30 JUNI 2019

Uraian 30 Juni 2020 30 Juni 2019


a Saldo Anggaran Lebih Awal Rp 936.967.052,93 Rp -
b Pe nggunaan SAL Rp - Rp -
c Sub total (a-b) Rp 936.967.052,93 Rp -
Sisa Lebih/Kurang Pembiayaan
d Anggaran (SilPA/SiKPA) Rp 626.220.493,77 Rp -
e Sub total (c+d) Rp 1.563.187.546,70 Rp -
Kore ksi Ke salahan Pembukuan Tahun
f Se be lumnya Rp - Rp -
g Lain-Lain Rp - Rp -
h Saldo Anggaran Lebih Akhir (e+f+g) Rp 1.563.187.546,70 Rp -

Jombang, 30 Juni 2020


Kepala BLUD Puskesmas Cukir

Drg. MUHAMAD ARIF SETIJADI


NIP. 196210151989011002

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

6
Jombang, 30 Juni 2020
Kepala BLUD Puskesmas Cukir

Drg. MUHAMAD ARIF SETIJADI


NIP.196210151989011002

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

7
BLUD PUSKESM AS CUKIR
NERACA
PER 30 JUNI 2020 DAN 30 JUNI 2019

Uraian 30 JUNI 2020 30 JUNI 2019


A ASET

A.1 ASET LANCAR


Kas di Be ndahara Pe nge luaran Rp - Rp -
Kas pada BLUD Rp 1.563.187.546,70 Rp -
Kas Lainnya Se tara Kas Rp - Rp -
Inve stasi Jangka Pe nde k - BLUD Rp - Rp -
Pi utang Ope rasi onal - BLUD Rp 42.190.000,00 Rp -
Pi utang Non Ope rasi onal - BLUD Rp - Rp -
Pe nyi sihan Pi utang Ti dak Te rtagi h Rp - Rp -
Be ban di Bayar di Muka Rp - Rp -
Pe rse diaan BLUD Rp 505.678.397,17 Rp -
Jumlah Aset Lancar Rp 2.111.055.943,87 Rp -
A.2 ASET TETAP
Tanah Rp - Rp -
Ge dung dan Bangunan Rp - Rp -
Pe ralatan dan Me sin Rp 60.072.928,00 Rp -
Jalan, Irigasi, dan Jari ngan Rp - Rp -
Ase t Tetap Lai nnya Rp - Rp -
Konstruksi dalam Pe nge rjaan Rp - Rp -
Akumulasi Pe nyusutan Rp - Rp -
Jumlah Aset Tetap Rp 60.072.928,00 Rp -
A.3 ASET LAINNYA
Ke mi traan de ngan Pihak Ke tiga Rp - Rp -
Ase t Tak Be rwujud Rp - Rp -
Ase t Lai n-Lai n Rp - Rp -
Jumlah Aset Lainnya Rp - Rp -

Jumlah Aset (jumlah A1+A2+A3) Rp 2.171.128.871,87 Rp -

B KEW AJIBAN
B.1 KEWAJIBAN JANGKA PENDEK
Utang Usaha Rp 10.223.142,00 Rp -
Utang Pi hak Ke ti ga Rp - Rp -
Utang Pajak Rp - Rp -
Bagi an Lancar Utang Jangka Panjang Rp - Rp -
Pe ndapatan di te ri ma di muka Rp - Rp -
Utang Jangka Pe nde k Lainnya Rp - Rp -
Jumlah Kewajiban Jangka Pendek Rp 10.223.142,00 Rp -

B.2 KEWAJIBAN JANGKA PANJANG


Utang Bank Rp - Rp -
Jumlah Kewajiban Jangka Panjang Rp - Rp -

Jumlah Kewajiban (B1+B2) Rp 10.223.142,00 Rp -

C EKUITAS
Ekui tas Rp 2.160.905.729,87 Rp -
Jumlah Ekuitas Rp 2.160.905.729,87 Rp -

Jumlah Kewajiban dan Ekuitas (Jumlah B +


C) Rp 2.171.128.871,87 Rp -

Jombang, 30 Juni 2020


Kepala BLUD Puskesmas Cukir

Drg. MUHAMAD ARIF SETIJADI


NIP.196210151989011002
Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020
BLUD Puskesmas Cukir

8
BLUD PUSKESMAS CUKIR
LAPORAN OPERASIONAL
UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR SAM PAI DENGAN 30 JUNI 2020 DAN 30 JUNI 2019

Kenaikan
Uraian 30 JUNI 2020 30 JUNI 2019 (Penurunan) Persentase
PENDAPATAN
Pendapatan Jasa Layanan BLUD 1.532.771.900,00 - 1.532.771.900,00 #DIV/0!
Pendapatan Hasil Kerjasama - - - #DIV/0!
Pendapatan Hibah - - - #DIV/0!
Pendapatan Hasil Usaha Lainnya 5.005.440,77 - 5.005.440,77 #DIV/0!
Pendapatan APBD 731.186.278,12 - 731.186.278,12 #DIV/0!
Jumlah Pendapatan 2.268.963.618,89 - 2.268.963.618,89 #DIV/0!
BEBAN
Belanja Pegawai 93.500.000,00 - 93.500.000,00 #DIV/0!
Belanja Barang dan Jasa 1.573.619.770,42 - 1.573.619.770,42 #DIV/0!
Belanja Bunga - - - #DIV/0!
Belanja Lain-Lain - - - #DIV/0!
Beban Penyusutan Aset - - - #DIV/0!
Jumlah Beban 1.667.119.770,42 - 1.667.119.770,42 #DIV/0!

Surplus (Defisit) Operasional 601.843.848,47 - 601.843.848,47 #DIV/0!

KEUNTUNGAN/KERUGIAN NON OPERASIONAL


Surplus (defisit) penjualan aset - - - #DIV/0!
Kenaikan (penurunan) nilai aset - - - #DIV/0!
Surplus (defisit) kegiatan non operasional lainnya - - - #DIV/0!
Jumlah Surplus (defisit) kegiatan non
operasional - - - #DIV/0!

Surplus (Defisit) sebelum Pos Luar Biasa 601.843.848,47 - 601.843.848,47 #DIV/0!

POS LUAR BIASA


Pendapatan dari Pos Luar Biasa - - - #DIV/0!
Beban dari Pos Luar Biasa - - - #DIV/0!
Jumlah Surplus (defisit) kegiatan non
operasional - - - #DIV/0!

SURPLUS/DEFISIT LAPORAN OPERASIONAL 601.843.848,47 - 601.843.848,47 0%

Jombang, 30 Juni 2020


Kepala BLUD Puskesmas Cukir

Drg. MUHAMAD ARIF SETIJADI


NIP.196210151989011002

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

9
BLUD P USKESM AS CUKIR
LAP ORAN ARUS KAS
UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR SAM P AI DENGAN 30 JUNI 2020 DAN 30 JUNI 2019

Uraian 30 Juni 2020 30 Juni 2019


A Arus Kas dari Aktivitas Operasi
Arus M asuk Kas
Pendapatan APBD - Rp -

Pendapatan Jasa Layanan BLUD 1.648.661.900,00 Rp -


Pendapatan Hasil Kerjasama - Rp -
Pendapatan Hibah - Rp -

Pendapatan Hasil Usaha Lainnya 5.005.440,77 Rp -


Jumlah Arus M asuk Kas 1.653.667.340,77 Rp -
Arus Keluar Kas
Pembayaran Belanja Pegawai 93.500.000,00 Rp -
Pembayaran Belanja Barang dan
Jasa 873.873.919,00 Rp -
Pembayaran Bunga - Rp -

Pembayaran Belanja Lain-Lain - Rp -


Jumlah Arus Keluar Kas 967.373.919,00 Rp -
Arus Kas Bersih dari Aktivitas
Operasi 686.293.421,77 Rp -

B Arus Kas dari Aktivitas Investasi


Arus M asuk Kas
Penjualan atas Tanah - Rp -

Penjualan atas Peralatan dan Mesin - Rp -


Penjualan atas Gedung dan
Bangunan - Rp -
Penjualan atas Jalan, Irigasi, dan
Jaringan - Rp -

Penjualan Aset Tetap Lainnya - Rp -


Jumlah Arus M asuk Kas - Rp -
Arus Keluar Kas
Pembelian atas Tanah - Rp -

Pembelian atas Peralatan dan Mesin 60.072.928,00 Rp -


Pembelian atas Gedung dan
Bangunan - Rp -
Pembelian atas Jalan, Irigasi, dan
Jaringan - Rp -

Pembelian Aset Tetap Lainnya - Rp -


Jumlah Arus Keluar Kas 60.072.928,00 Rp -
Arus Kas Bersih dari Aktivitas
Investasi - 60.072.928,00 Rp -

C Arus Kas dari Aktivitas P endanaan


Arus M asuk Kas

Penerimaan Pinjaman Jk Panjang - Rp -


Penerimaan Pelunasan Pinjaman
dari Pihak Lain - Rp -
Jumlah Arus M asuk Kas - Rp -
Arus Keluar Kas
Pembayaran Pokok Pinjaman Jk
Panjang - Rp -

Pemberian Pinjaman pada Pihak Lain - Rp -


Penyetoran ke Kas Daerah - Rp -
Jumlah Arus Keluar Kas - Rp -
Arus Kas Bersih dari Aktivitas
P endanaan - Rp -

D Arus Kas dari Aktivitas Transitoris


Arus M asuk Kas
Penerimaan Perhitungan Fihak
Ketiga (PFK) - Rp -
Jumlah Arus M asuk Kas - Rp -
Arus Keluar Kas
Pengeluaran Perhitungan Fihak
Ketiga (PFK) - Rp -
Jumlah Arus Keluar Kas - Rp -
Arus Kas Bersih dari Aktivitas
Transitoris - Rp -

Kenaikan/P enurunan Kas BLU


E (A+B+C+D) 626.220.493,77 Rp -
F Saldo Aw al Kas BLUD 936.967.052,93 0
G Saldo Akhir Kas BLUD 1.563.187.546,70 Rp -

Jombang, 30 Juni 2020


Kepala BLUD Puskesmas Cukir

Drg. MUHAMAD ARIF SETIJADI


NIP.196210151989011002

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

10
BLUD PUSKESM AS CUKIR
LAPORAN PERUBAHAN EKUITAS
UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR SAM PAI DENGAN 30 JUNI 2020 dan 30 JUNI 2019

Uraian 30 Juni 2020 30 Juni 2019


a Ekuitas Awal Rp 1.559.061.881,40 Rp -

b Surplus/Defisit LO Rp 601.843.848,47 Rp -
Dampak Kumulatif Perubahan
c Kebijakan/Kesalahan Mendasar Rp -
d Kore ksi Nilai Persediaan Rp - Rp -
e Selisih Revaluasi Aset Tetap Rp - Rp -
f Lain-Lain Rp - Rp -

g Ekuitas Akhir (g=a+b+d+e+f) Rp 2.160.905.729,87 Rp -

Jombang, 30 Juni 2020


Kepala BLUD Puskesmas Cukir

Drg. MUHAMAD ARIF SETIJADI


NIP.196210151989011002

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

11
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN

1. Pendahuluan
Dalam rangka penyelenggaraan Pemerintahan yang baik dan
bersih diperlukan adanya akuntabilitas dan transparansi
pengelolaan keuangan negara.Salah satu upaya konkrit untuk
mewujudkan transparansi dan akuntabilitas pengelolaan
keuangan negara adalah penyampaian laporan
pertanggungjawaban keuangan yang tepat waktu.Laporan
keuangan ini disusun berdasarkan Standar Akuntansi
Pemerintahan.

a. Maksud dan Tujuan Penyusunan Laporan Keuangan


Tujuan penyusunan laporan keuangan BLUD Puskesmas Cukir
Kabupaten Jombang adalah untuk menyajikan informasi yang
berguna untuk pengambilan keputusan dan untuk
menunjukkan akuntabilitas BLUD Puskesmas Cukir
Kabupaten Jombang atas sumber daya yang dipercayakan
kepadanya, dengan:
1) Menyediakan informasi mengenai posisi dan perubahan
sumber daya ekonomi, kewajiban, dan ekuitas dana
pemerintah;
2) Menyediakan informasi mengenai sumber, alokasi, dan
penggunaan sumber daya ekonomi;
3) Menyediakan informasi mengenai ketaatan realisasi
terhadap anggaran yang telah ditetapkan
4) Menyediakan informasi yang berguna untuk mengevaluasi
kemampuan entitas pelaporan dalam mendanai
aktivitasnya.

b. Landasan Hukum Penyusunan Laporan Keuangan


Laporan keuangan BLUD Puskesmas Cukir Kabupaten
Jombang diselenggarakan berdasarkan peraturan perundang-
undangan yang mengatur keuangan pemerintah, antara lain:
1) Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan
Negara.

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

12
2) Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang

Perbendaharaan Negara.

3) Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang

Pemeriksaan Pengelolaan dan Tanggungjawab Keuangan

Negara.

4) Undang-Undang Nomor 23 Tahun Semester I 2019 tentang

Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik

Indonesia Tahun Semester I 2019 Nomor 244, Tambahan

Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587)

sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan

Undang-Undang Nomor 9 Tahun Semester I 2020 tentang

Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun

Semester I 2019 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran

Negara Republik Indonesia Tahun Semester I 2020 Nomor

58, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor

5679);

5) Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 tahun 2006

tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah

sebagaimana telah diubah beberapa kali, terakhir dengan

Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 21 Tahun 2011

tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Menteri Dalam

Negeri 13 Tahun 2006 Tentang Pedoman Pengelolaan

Keuangan Daerah;

6) Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 64 Tahun 2013

tentang Penerapan Standar Akuntansi Pemerintahan

Berbasis Akrual ( Berita Negara Republik Indonesia Tahun

2013 Nomor 1425 );

7) Peraturan Pemerintah Nomor 71 Tahun 2010 tentang

Standar Akuntansi Pemerintahan.

8) Peraturan Bupati Jombang Nomor 52 Tahun 2017 tentang

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

13
Sistem Akuntansi Pemerintah Kabupaten Jombang.

9) Peraturan Bupati Jombang Nomor 53 Tahun 2017 tentang

Kebijakan Akuntansi Pemerintah Kabupaten Jombang.

c. Sistematika Penyajian Catatan Atas Laporan Keuangan


Catatan Atas Laporan Keuangan BLUD Puskesmas Cukir
Tahun Semester I 2020 disusun dengan sistematika sebagai
berikut :

1) Pendahuluan
Memuat informasi tentang: maksud dan tujuan penyusunan
laporan keuangan, landasan hukum penyusunan laporan
keuangan dan sistematika penulisan catatan atas laporan
keuangan

2) Ekonomi Makro, Kebijakan Keuangan dan Pencapaian


Target Kinerja
Memuat informasi tentang: ekonomi makro, kebijakan
keuangan dan Pencapaian target kinerja

3) Kebijakan Akuntansi
Memuat informasi tentang: Entitas pelaporan keuangan
daerah, basis akuntansi yang mendasari penyusunan
laporan keuangan, basis pengukuran yang mendasari
penyusunan laporan keuangan, penerapan kebijakan
akuntansi berkaitan dengan ketentuan yang ada dalam
Standar Akuntansi Pemerintahan

4) Penerapan Kebijakan Akuntansi Berkaitan Dengan


Ketentuan yang Ada Dalam Standar Akuntansi
Pemerintahan

Memuat informasi tentang kebijakan akuntansi yang


diterapkan apakah sesuai dengan ketentuan yang ada

5) Penjelasan Pos-Pos Laporan Keuangan


Memuat informasi tentang: rincian dan penjelasan masing-
masing pos-pos pelaporan keuangan, pengungkapan atas
pos-pos aset dan kewajiban yang timbul sehubungan
Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020
BLUD Puskesmas Cukir

14
dengan penerapan basis akrual atas pendapatan dan
belanja dan rekonsiliasinya dengan penerapan basis kas,
untuk entitas pelaporan yang menggunakan basis akrual

2. Ekonomi Makro, Kebijakan Keuangan, dan Pencapaian Target


Kinerja

a. Ekonomi Makro
Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) disamping merupakan
salah satu indikator pembangunan regional juga sekaligus
sebagai tolak ukur dalam melihat tingkat kemakmuran suatu
daerah, karena PDRB menunjukkan jumlah produk barang dan
jasa yang dihasilkan dalam suatu wilayah dengan dukungan
faktor - faktor produksi yang ikut berperan dalam suatu
wilayah tersebut. Perkembangan ekonomi di Kabupaten
Jombang dalam lima tahun terakhir menunjukkan adanya
perubahan yang cukup signifikan, hal ini dapat dilihat dari tren
kenaikan PDRB Kabupaten Jombang dari tahun-tahun
sebelumnya.

b. Kebijakan keuangan
Kebijakan keuangan dalam penyusunan Laporan Keuangan
BLUD Puskesmas Cukir Kabupaten Jombang Tahun Semester I
2020 adalah sebagai berikut:

1) Arah Kebijakan Pendapatan

Kebijakan pendapatan diarahkan dengan mengoptimalkan


pendapatan asli daerah yang berasal dari pelayanan
kesehatan yang berasal dari Program Jaminan Kesehatan
Nasional (JKN) berupa kapitasi, non-kapitasi, dan
pelayanan umum dengan tetap memperhatikan daya beli
masyarakat.

2) Arah Kebijakan Belanja

Belanja daerah disusun dengan pendekatan kinerja yang

beorientasi pada pencapaian hasil dari input yang

direncanakan. Penyusunan belanja daerah diprioritaskan

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

15
untuk menunjang efektivitas pelaksanaan tugas dan fungsi

Satuan Kerja Perangkat Daerah dalam rangka

melaksanakan urusan pemerintahan daerah yang menjadi

tanggung jawabnya, yang diikuti dengan peningkatan

kinerja pelayanan dan peningkatan kesejahteraan

masyarakat.

c. Pencapaian Target Kinerja Keuangan

1) Pendapatan

BLUD Puskesmas Cukir sebagai unit kerja dari Dinas

Kesehatan Kabupaten Jombang, telah ditetapkan target

pendapatan tahun Semester I 2020 sebesar Rp.

3.513.059.019,40 dengan realisasi sebesar Rp

1.653.667.340,77

Realisasi pendapatan mencapai 47,07% dari

anggarannya, hal ini menunjukkan belum tercapainya

terget kinerja selama satu semester yang seharusnya

sudah mencapai 50%, sehingga perlu adanya evaluasi

dan peningkatan mutu dan kepercayaan masyarakat

terhadap pelayanan yang diberikan BLUD Puskesmas

Cukir.

2) Belanja

Rendahnya pencapaian realisasi belanja dalam semester

satu tahun 2020 dapat lebih dioptimalkan lagi,

mengingat pencapaian pendapatandi BLUD Puskesmas

Cukir juga masih dibawah 50%. Hal ini dapat

digunakan untuk memenuhi kebutuhan yang

diperlukan BLUD Puskesmas Cukir dalam rangka

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

16
peningkatan mutu dan kepercayaan masyarakat

terhadap pelayanan BLUD Puskesmas Cukir.

a. Realisasi belanja BLUD Puskesmas Cukir tahun

anggaran Semester I 2020 sebesar Rp

1.027.446.847,00 atau 52% dari anggarannya

sebesar Rp 1.984.908.206,20

b. Dana untuk kegiatan operasional dan belanja

modal Puskesmas bersumber dari APBD Kabupaten

Jombang dan Bantuan Operasional Kesehatan

(BOK) dari Dana Alokasi Khusus (DAK) Non Fisik.

Sumber dana dari APBD dituangkan dalam DPA Dinas

Kesehatan Kabupaten Jombang tahun anggaran

Semester I 2020 pada rekening BLUD Pukesmas Cukir

untuk pembayaran gaji Puskesmas, biaya operasional

dan belanja modal.

3) Pendapatan dan Beban Operasional (POBO)


I. Rasio pendapatan dan beban operasional
berdasarkan atas laporan operasional pada tahun
Semester I 2020 :

= 1,36

Nilai rasio POBO BLUD Puskesmas Cukir 1,36. Hal ini


menunjukkan bahwa beban operasional BLUD
Puskesmas Cukir sudah dapat ditutup dengan
pendapatan yang diperoleh. Namun demikian, jumlah
ini tidak termasuk dalam komponen beban gaji pegawai
PNS.

3. Kebijakan Akuntansi
a. Entitas Akuntansi / Entitas Pelaporan Keuangan Daerah

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

17
BLUD Puskesmas Cukir Kabupaten Jombang sebagai unit
kerja pemerintah daerah dibawah Dinas Kesehatan Kabupaten
Jombang merupakan entitas akuntansi keuangan daerah
pada Dinas Kesehatan Kabupaten Jombang.

Pada saat Puskesmas telah ditetapkan sebagai Badan


Layanan Umum Daerah, puskesmas beralih sebagai entitas
akuntansi dan entitas pelaporan. Sebagai entitas pelaporan,
Kepala BLUD Puskesmas Cukir Kabupaten Jombang wajib
menyusun laporan keuangan sendiri yang disampaikan
kepada PPKD melalui Dinas Kesehatan untuk digabung
menjadi laporan keuangan Pemerintah Daerah Kabupaten
Jombang.

b. Basis Akuntansi Yang Mendasari Penyusunan Laporan


Keuangan

Basis akuntansi yang digunakan dalam laporan keuangan


BLUD Puskesmas Cukir Kabupaten Jombang adalah:
1) Basis kas untuk pengakuan pendapatan dan belanja
dalam Laporan Realisasi Anggaran dan Laporan
Perubahan SAL
2) Basis akrual untuk pendaptan dan beban dalam Laporan
Operasional, dan pengakuan aset, kewajiban, dan ekuitas
dalam Neraca dan Laporan Perubahan Ekuitas.

Basis kas untuk Laporan Realisasi Anggaran berarti bahwa


pendapatan diakui pada saat kas diterima oleh Kas BLUD
serta belanja diakui pada saat kas dikeluarkan dari Kas
Daerah atau Kas BLUD atau khusus untuk pengeluaran
melalui bendahara pengeluaran pengakuannya terjadi pada
saat pertanggungjawaban atas pengeluaran tersebut disahkan
oleh PPKD.

Basisi akrual untuk Laporan Operasional berarti bahwa


pendapatan dan beban diakui pada saat terjadinnya
transaksi yang berkonsekuensi atas adanya
penerimaan/pengeluaran kas, dan/atau munculnya hak tagih
atau munculnya kewajiban bagi BLUD.
Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020
BLUD Puskesmas Cukir

18
Basis akrual untuk Neraca berarti bahwa aset, kewajiban, dan
ekuitas diakui dan dicatat pada saat terjadinya transaksi,
atau pada saat kejadian atau kondisi lingkungan berpengaruh
pada keuangan pemerintah, tanpa memperhatikan saat kas
atau setara kas diterima atau dibayar.

Basis akrual untuk Laporan Perubahan Ekuitas berarti


kenaikan/penurunan ekuitas disebabkan karena adanya
surplus/defisit operasional dan/atau peningkatan/penurunan
aset/kewajiban
c. Basis Pengukuran yang Mendasari Penyusunan Laporan
Keuangan

1) Basis Pengukuran Pos-pos Neraca

(1.1) Pengukuran Aset

(1.1.1) Pengukuran aset lancar adalah sebagai


berikut:
 Kas dicatat sebesar nilai nominal;
 Investasi jangka pendek dicatat sebesar
nilai perolehan;
 Piutang dicatat sebesar nilai nominal,
dengan terlebih dahulu memperhitungkan
Nilai Bersih yang dapat direalisasikan / Net
Realizible Value ( NRV )
Adapun Umur Piutang Pajak dan
Penyisihan Piutang Tidak Tertagih adalah
sebagai berikut :
(1) Umur Piutang < 1 tahun prosentase
penyisihan Piutang adalah 0,5%;
(2) Umur Piutang 1 s/d 2 tahun
prosentase penyisihan Piutang adalah
20%;
(3) Umur Piutang > 2 s/d5tahun
prosentase penyisihan Piutang adalah
40%;
(4) Umur Piutang>5tahun prosentase
penyisihan Piutang adalah 100%.
Adapun Umur Piutang Retribusi dan
Penyisihan Piutang Tidak Tertagih
adalah sebagai berikut :

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

19
(1) Umur Piutang < 1 bulan prosentase
penyisihan Piutang adalah 0,5%;
(2) Umur Piutang 1 s/d 3bulan prosentase
penyisihan Piutang adalah 40%;

(3) Umur Piutang > 3 s/d12 bulan


prosentase penyisihan Piutang adalah
80%;

(4) Umur Piutang>1tahun prosentase


penyisihan Piutang adalah 100%.

 Persediaan dicatat sebesar biaya perolehan


apabila diperoleh dengan pembelian, biaya
standar apabila diperoleh dengan
memproduksi sendiri dan nilai wajar
apabila diperoleh dengan cara lainnya
seperti donasi/sitaan. Penyajian Persediaan
dengan metode Perpetual untuk Obat-
obatan sedangkan untuk Bahan Habis
Pakai selain Obat menggunakan metode
Periodik. Adapun penilaian Persediaan
menggunakan metode FIFO.
(1.1.2) Investasi jangka panjang dicatat sebesar biaya
perolehan termasuk biaya tambahan lainnya
yang terjadi untuk memperoleh kepemilikan
yang sah atas investasi tersebut; Investasi Non
Permanen Dana Bergulir penyajiannya di
Neraca sebesar Nilai Bersih Yang Dapat
Direalisasikan (NRV);
(1.1.3) Aset tetap dicatat sebesar biaya perolehan,
apabila penilaian aset tetap dengan
menggunakan biaya perolehan tidak
memungkinkan, maka nilai aset tetap
didasarkan pada nilai wajar pada saat
perolehan. Dalam penyajian Aset Tetap di
Neraca adalah sebesar Nilai Buku, yaitu Harga

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

20
Perolehan setelah dikurangi dengan
Akumulasi Penyusutan.
Akumulasi penyusutan disajikan sebagai
pengurang nilai aset tetap dan diukur dengan
metode garis lurus dengan tarif penyusutan
sesuai dengan Peraturan Bupati Jombang
tentang Kebijakan Akuntansi Aset Tetap
(1.1.4) Aset moneter dalam mata uang asing
dijabarkan dan dinyatakan dalam mata uang
rupiah.
Penjabaran mata uang asing menggunakan
kurs tengah bank sentral pada tanggal neraca.

(1.2) Pengukuran Kewajiban

Kewajiban dicatat sebesar nilai nominal. Kewajiban


dalam mata uang asing dijabarkan dan dinyatakan
dalam mata uang rupiah. Penjabaran mata uang asing
menggunakan kurs tengah bank sentral pada tanggal
neraca.

(1.3) Pengukuran Ekuitas

Ekuitas diukur atas dasar pergerakan surplus/defisit


operasional, koreksi/perubahan ekuitas, dan ekuitas
yang dikonsolidasikan

(2) Basis Pengukuran Pos-pos Laporan Realisasi Anggaran

(2.1) Pengukuran Pendapatan

(2.1.1)Pengukuran pendapatan menggunakan mata


uang rupiah berdasarkan nilai wajar imbalan
yang diterima atau yang dapat diterima, yaitu
jumlah kas atau setara kas yang diterima di
Kas BLUD

(2.1.2) Transaksi dalam mata uang asing harus


dibukukan dalam mata uang rupiah dengan
menjabarkan jumlah mata uang asing tersebut

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

21
menurut kurs tengah bank sentral pada tanggal
transaksi.

(2.2)Pengukuran Belanja

(2.2.1) Pengukuran belanja menggunakan mata uang


rupiah berdasarkan berdasarkan nilai sekarang
kas yang dikeluarkan.

(2.2.2) Transaksi dalam mata uang asing harus


dibukukan dalam mata uang rupiah dengan
menjabarkan jumlah mata uang asing tersebut
menurut kurs tengah bank sentral pada tanggal
transaksi.

(3) Basis Pengukuran Pos-Pos Laporan Operasional

(3.1)Pengukuran Pendapatan LO

(3.1.1) Pengukuran pendapatan menggunakan mata


uang rupiah berdasarkan nilai wajar imbalan
yang diterima atau yang dapat diterima, yaitu
jumlah kas atau setara kas yang diterima,
dapat diterima, atau ditagihkan/piutang yang
muncul

(3.1.2) Transaksi dalam mata uang asing harus


dibukukan dalam mata uang rupiah dengan
menjabarkan jumlah mata uang asing tersebut
menurut kurs tengah bank sentral pada tanggal
transaksi.

(3.1.3) Transaksi pendapatan dalam bentuk barang


dan jasa harus dilaporkandengan cara
menaksir nilai barang dan jasa tersebut pada
tanggal transaksi.

(3.2)Pengukuran Beban

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

22
(3.2.1) Pengukuran beban menggunakan mata uang
rupiah berdasarkan berdasarkan nilai sekarang
kas yang dikeluarkan, atau kewajiban yang
akan dibayarkan.

(3.2.2) Transaksi dalam mata uang asing harus


dibukukan dalam mata uang rupiah dengan
menjabarkan jumlah mata uang asing tersebut
menurut kurs tengah bank sentral pada tanggal
transaksi.

(3.2.3) Transaksi beban dalam bentuk barang dan jasa


harus dilaporkan dengan cara menaksir nilai
barang dan jasa tersebut pada tanggal
transaksi.

4. Penerapan Kebijakan Akuntansi Berkaitan Dengan


Ketentuan yang Ada Dalam Standar Akuntansi Pemerintahan

Laporan keuangan disusun berdasarkan posisi keuangan BLUD


Puskesmas sebagai Kuasa Pengguna Anggaran (KPA). Laporan
Operasional hanya mencakup beban-beban yang dibiaya dari
pendapatan BLUD dan beban-beban akrual. Beban yang bukan
merupakan kewenangan anggaran UPTD Puskesmas tidak
dicantumkan dalam Laporan Operasional, yaitu Beban Gaji PNS,
Beban Obat-Obatan/BHP, atau beban-beban lain yang untuk
penunjang kegiatan Puskesmas dan Dana Bantuan Operasional
Kesehatan (BOK).
5. Penjelasan Pos – Pos Laporan Keuangan
a. Penjelasan Pos – Pos Neraca

1) ASET

1.1 Kas Bendahara Tahun Tahun


Pengeluaran Semester I Semester I
2020 2019

Rp. -0- Rp -0 -

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

23
Kas di bendahara pengeluaran merupakan jumlah kas yang
masih beredar di pelaksana kegiatan dan belum SPJ, sisa
belanja yang belum disetor ke kas BLUD atau kas di Kasda
jika ini dana APBD

1.2 Kas BLUD Tahun Semester I Tahun


2020 Semester I
2019

Rp. Rp -0
1.563.187.546,70 -

Kas BLUD merupakan kas operasional BLUD dengan


perincian sebagai berikut ini:

No Uraian Jumlah
a Saldo per 31 Desember 2019 Rp. 936.967.052,93
b Penerimaan Kas Rp. 1.653.667.340,77
c Pengeluaran Kas Rp. 1.027.446.847,00
d Silpa tahun 2019 Rp. 0
e Saldo per 30 Juni 2020
Rp. 1.563.187.546,70
(a+b–c+d)

Saldo Kas pada table di atas disimpan di rekening Bank


Jatim sejumlah Rp. 1.563.187.546,70. Saldo awal per 31
Desember 2019 adalah Rp. 936.967.052,93. Mutasi tambah
diperoleh dari penerimaan Kas sebesar Rp. 1.653.667.340,77
sedangkan mutasi kurang diperoleh dari pengeluaran Kas
sebesar Rp. 1.027.446.847,00. Sehingga terdapat saldo per
30 Juni 2020 adalah sebesar Rp. 1.563.187.546,70.

1.3 Kas Lainnya Setara Kas Rp. -0- Rp -0 -

Kas lainnya setara kas adalah kas BLUD yang ditempatkan


pada rekening deposito < 3 bulan dengan tujuan manajemen
kas semata.

No Uraian Jumlah
a Saldo per 31 Desember 2019 Rp 0,00
b Penambahaan Rp. 0,00
c Penguarangan Rp 0,00
d Saldo per 30 Juni 2020 Rp. 0,00

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

24
Dalam tabel di atas BLUD Puskesmas Cukir nilai saldo awal
Kas Lainnya Setara Kas adalah Rp. 0,00. Tidak ada
penambahan maupun pengurangan , sehingga nilai saldo
akhir Kas Lainnya Setara Kas adalah Rp.0,00

1.4 Piutang Operasional Tahun Tahun


Semester I Semester I
2020 2019

Rp. Rp 0,00
42.190.000,00

Rincian piutang tersebut merupakan piutang JKN atas Klaim


Non Kapitasi pelayanan puskesmas dan prolanis dengan
perhitungan sebagai berikut ini:

No Uraian Jumlah
a Saldo per 31 Desember 2019 Rp 158.080.000,00
b Penambahan Rp 307.049.000,00
c Pelunasan piutang Rp 422.939.600,00
d Saldo per 30 Juni 2020 Rp 42.190.000,00
( a + b – c)

BLUD Puskesmas Cukir mempunyai piutang sebesar Rp.


42.190.000,00. Adapun pergerakan mutasi tambah piutang
dipengaruhi oleh klaim non kapitasi BPJS dan kegiatan
Prolasis yang diverifikasi sampai pada bulan Mei 2020
adalah sebesar Rp. 307.049.000,00. Sementara itu mutasi
pelunasan piutang dipengaruhi oleh klaim non kapitasi dan
kegiatan Prolanis yang sudah dibayarkan oleh BPJS sampai
pada bulan April adalah sebesar Rp. 422.939.600,00.

1.5 Penyisihan Piutang Tahun Tahun


Tdk Tertagih Semester I Semester I
2020 2019

Rp 0,00 Rp 0,00

Penyisihan piutang merupakan jumlah penyisihan piutang


yang didasarkan atas kolektabilitasnya sesuai dengan
kebijakan akuntansi

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

25
1.6 Beban dibayar di muka Tahun Tahun
Semester I Semester I
2020 2019

Rp 0,00 Rp 0,00

Beban dibayar di muka merupakan belanja operasional


yang sudah dibayarkan namun belum diperoleh
manfaatnya secara periodik.

1.7 Persediaan Tahun Semester I Tahun


2020 Semester I
2019

Rp.505.678.397,17 Rp 0,00

Persediaan merupakan aset lancar dalam bentuk


barang/perlengkapan yang dimaksudkan untuk
mendukung kegiatan operasianal puskesmas dan dalam
rangka pelayanan kepada masyarakat. Jumlah persediaan
BLUD Puskesmas Cukir per 30 Juni 2020 adalah
Rp.505.678.397,17 yang merupakan Akumulasi Persediaan
Dropping yang didanai APBD Kab. Jombang dan Persediaan
yang bersumber dari dana BLUD Puskesmas Cukir.

Rincian Persediaan Dropping Obat BLUD Puskesmas Cukir sebagai


berikut :

No Uraian Persediaan Dropping Jumlah


a Saldo per 31 Desember 2019 Rp 265.984.681,58
b Penambahan Rp 731.186.287,12
c Pengurangan Rp 665.219.668,03
Saldo per 30 Juni 2020
d Rp. 331.951.291,67
( a + b – c)

Rincian Persediaan BLUD Puskesmas Cukir sebagai berikut

No Uraian Persediaan BLUD Jumlah


a Saldo per 31 Desember 2019 Rp 221.276.131,89
b Penambahan Rp 195.167.475,00
c Pengurangan Rp 242.716.501,39
Saldo per 30 Juni 2020
d Rp. 173.727.105,50
( a + b – c)

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

26
Adapun rincian Persediaan BLUD saldo per 30 Juni 2020
adalah sebagai berikut ini:

Uraian Persediaan BLUD


No Jumlah
OBAT
a Saldo per 31 Desember 2019 Rp 199.162.606,89
b Penambahan Rp 46.800.750,00
c Pengurangan Rp 85.193.251,39
Saldo per 30 Juni 2020
d Rp. 160.770.105,50
( a + b – c)

No Uraian Persediaan BLUD ATK Jumlah


a Saldo per 31 Desember 2019 Rp 16.405.900,00
b Penambahan Rp 4.159.650,00
c Pengurangan Rp 11.543.525,00
Saldo per 30 Juni 2020
d Rp.9.058.025,00
( a + b – c)

Uraian Persediaan BLUD ALAT


No Jumlah
LISTRIK
a Saldo per 31 Desember 2019 Rp 2.838.000,00
b Penambahan Rp 180.000,00
c Pengurangan Rp 1.697.000,00
Saldo per 30 Juni 2020
d Rp. 1.321.000,00
( a + b – c)

Uraian Persediaan BLUD ALAT


No Jumlah
KEBERSIHAN
a Saldo per 31 Desember 2019 Rp 2.869.625,00
b Penambahan Rp 7.121.075,00
c Pengurangan Rp 7.412.725,00
Saldo per 30 Juni 2020
d Rp. 2.577.975,00
( a + b – c)

Uraian Persediaan BLUD


No Jumlah
CETAK
a Saldo per 31 Desember 2019 Rp 0,00
b Penambahan Rp 136.870.000,00
c Pengurangan Rp 136.870.000,00
Saldo per 30 Juni 2020
d Rp. 0,00
( a + b – c)

AdaA

Mutasi tambahan persediaan adalah penerimaan yang


bersumber dari dana BLUD Puskesmas Cukir dan APBD

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

27
Kabupaten Jombang. Penambahan persediaan dari APBD
Kabupaten Jombang adalah sebesar Rp. 731.186.287,12
dan penambahan persediaan dari BLUD Puskesmas Cukir
adalah sebesar Rp. 195.167.475,00. Sementara itu,
pengurangan persediaan yang bersumber dari APBD adalah
sebesar Rp. 665.219.668,03 dan pengurangan persediaan
dari dana BLUD Puskesmas Cukir adalah sebesar Rp.
242.716.501,39. Adapun saldo persediaan per 30 Juni 2020
dari dana APBD adalah sebesar Rp. 331.951.291,67 dan
saldo persediaan dari dana BLUD Puskesmas Cukir per 30
Juni 2020adalah sebesar Rp. 173.727.150,50.

Adapun rincian hasil stok opname dan mutasi persediaan tercantum


dalam lampiran

1.7 Investasi Jangka Tahun Tahun


Panjang Semester I Semester I
2020 2019

Rp------0------- Rp ----0----

Investasi jangka panjang merupakan investasi yang dapat


dicairkan dalam jangka waktu lebih dari satu tahun. Sesuai
dengan ketentuan, UPTD Puskesmas tidak dapat
melakukan investasi.

1.8 Aset Tetap Tahun Tahun


Semester I Semester I
2020 2019

Rp------0-------- Rp-----0-----

Perincian aset tetap adalah sebagai berikut ini:

Uraian Saldo per Penambahan Pengurangan Saldo


31 per
Desember 30
2019 Juni
2020
Tanah 0,00 0,00 0,00 0,00
0,00 60.072.928,0 0,00 60.07
Peralatan
0 2.928,
dan Mesin
00
Gedung 0,00 0,00 0,00 0,00

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

28
dan
Bangunan
Jalan, 0,00 0,00 0,00 0,00
Jaringan
dan
Instalasi
Aset Tetap 0,00 0,00 0,00 0,00
Lainnya
Konstruksi 0,00 0,00 0,00 0,00
Dalam
Pengerjaan
Akumulasi 0,00 0,00 0,00 0,00
Penyusuta
n
0,00 60.072.928, 0,00 60.07
Jumlah 00 2.928
,00

Adapun perincian aset tetap adalah sebagai berikut ini:

a. Tanah

Tanah senilai Rp 0 merupakan tanah untuk bangunan


Puskesmas induk, Puskesmas Pembantu dan tanah untuk
bangunan rumah dinas Kepala Puskesmas

Saldo Per
Saldo Per
31
Rincian Penambahan Pengurangan 30 Juni
Desember
2020
2019
Tanah
Untuk
0,00 0,00 0,00 0,00
Bangunan
Gedung
Tanah
Untuk
Bangunan 0,00 0,00 0,00 0,00
Bukan
Gedung
Jumlah 0,00 0,00 0,00 0,00

Selama semester I tahun 2020 tidak ada penambahan


tanah.

b. Peratan dan Mesin

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

29
Peralatan dan mesin merupakan semua peralatan dan mesin yang dirinci
sebagai berikut ini:

Saldo Per
31 Penguran Saldo Per 30
Rincian Penambahan
Desember gan Juni 2020
2019
Alat-alat
Bantu 0,00 0,00 0,00 0,00
Alat
Angkutan
Darat
Bermotor 0,00 0,00 0,00 0,00
Mesin TIK 0,00 0,00 0,00 0,00
Alat
Penyimpan
an
Perlengkap
an Kantor 0,00 60.072.928,00 0,00 60.072.928,00
Alat
Kantor
Lainnya 0,00 0,00 0,00 0,00
Meubeler 0,00 0,00 0,00 0,00
Peralatan
Jaringan 0,00 0,00 0,00 0,00
Alat
kedoteran
Keluarga
Berencana 0,00 0,00 0,00 0,00
Alat
Rumah
Tangga
Lainnya
(Home use
) 0,00 0,00 0,00 0,00
Personal
Komputer 0,00 0,00 0,00 0,00
Meja Dan
Kursi
Kerja/Rap
at Pejabat 0,00 0,00 0,00 0,00
Peralatan
Studio
Visual 0,00 0,00 0,00 0,00
Alat
Komunika
si 0,00 0,00 0,00 0,00
Peralatan
dan Mesin
BLUD 0,00 0,00 0,00 0,00
Alat 0,00 0,00 0,00 0,00
Kedoktera

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

30
Saldo Per
31 Penguran Saldo Per 30
Rincian Penambahan
Desember gan Juni 2020
2019
n Umum
Alat
Laboratori
um, Mesin
Listrik A 0,00 0,00 0,00 0,00
Alat
Laboratori
um
Lainnya 0,00 0,00 0,00 0,00
Alat
Keamanan
dan
Perlindung
an 0,00 0,00 0,00 0,00
Jumlah 0,00 60.072.928,00 0,00 60.072.928,00

Selama periode semester I tahun 2020 terdapat


penambahan alat dan mesin sebesar Rp. 60.072.928,00
yang berupa alat penyimpanan dan perlengkapan kantor
yang bersumber dari dana BLUD Puskesmas Cukir.

c. Gedung dan Bangunan

Saldo Per
Saldo Per
31
Rincian Penambahan Pengurangan 30 Juni
Desember
2020
2019
Bangunan
Gedung
0,00 0,00 0,00 0,00
Tempat
Kerja
Bangunan
0,00 0,00 0,00 0,00
Kesehatan
Bangunan
Gedung 0,00 0,00 0,00 0,00
Kantor
Jumlah 0,00 0,00 0,00 0,00

Selama semester I tahun 2020 tidak ada penambahan


gedung dan bangunan.

d. Jalan, Irigasi, dan Jaringan

Saldo Per
Saldo Per
31
Rincian Penambahan Pengurangan 30 Juni
Desember
2020
2019
Instalasi 0,00 0,00 0,00 0,00
Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020
BLUD Puskesmas Cukir

31
Air
Minum/Air
Bersih
Instalasi
Air Kotor 0,00 0,00 0,00 0,00
Instalasi
Pengolahan
Sampah
Organik
dan Non
Organik 0,00 0,00 0,00 0,00
Instalasi
Gardu
Listrik 0,00 0,00 0,00 0,00
Instalasi
Pengaman 0,00 0,00 0,00 0,00
Jaringan
Air Minum 0,00 0,00 0,00 0,00
Jaringan
Listrik 0,00 0,00 0,00 0,00
Jaringan
Telepon 0,00 0,00 0,00 0,00
Jumlah 0,00 0,00 0,00 0,00

Selama semester I tahun 2020 tidak ada penambahan


jalan, irigasi dan jaringan.

e. Aset Tetap Lainnya

Saldo Per
Saldo Per
31
Rincian Penambahan Pengurangan 30 Juni
Desember
2020
2019
Buku 0,00 0,00 0,00 0,00
Terbitan 0,00 0,00 0,00 0,00
Barang-
Barang
Perpustakaan 0,00 0,00 0,00 0,00
Barang
Bercorak
Kebudayaan 0,00 0,00 0,00 0,00
Alat Olah
Raga Lainnya 0,00 0,00 0,00 0,00
Hewan 0,00 0,00 0,00 0,00
Tanaman 0,00 0,00 0,00 0,00
Jumlah 0,00 0,00 0,00 0,00

Selama semester I tahun 2020 tidak ada penambahan aset


tetap lainnya.

f. Konstruksi dalam Pengerjaan

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

32
Saldo Per
Saldo Per
31
Rincian Penambahan Pengurangan 30 Juni
Desember
2020
2019
Konstruksi
dalam
Pengerjaa
n 0,00 0,00 0,00 0,00
Jumlah 0,00 0,00 0,00 0,00

Selama semester I tahun 2020 tidak ada penambahan


konstruksi dalam pengerjaan.
g. Akumulasi Penyusutan

Saldo Per
Saldo Per
31 Penambaha Penguranga
Rincian 30 Juni
Desember n n
2020
2019
Akm.
Penyusutan
0,00 0,00 0,00 0,00
Peralatan
dan Mesin
Akm.
Penyusutan
0,00 0,00 0,00 0,00
Gedung dan
Bangunan
Akm.
Penyusutan
0,00 0,00 0,00 0,00
Jalan Irigasi
dan Jaringan
Akm.
Penyusutan
0,00 0,00 0,00 0,00
Aset Tetap
Lainnya
Jumlah 0,00 0,00
0,00 0,00

Selama semester I tahun 2020 tidak ada penambahan


akumulasi penyusutan.

1.9 Aset Lain-Lain Tahun Tahun


Semester I Semester I
2020 2019

Rp-----0----- Rp -----0----

Adapun rincian aset lain-lain adalah sebagai berikut ini:

Saldo Per
Saldo Per
31
Rincian Penambahan Pengurangan 30 Juni
Desember
2020
2019
Tagihan 0,00 0,00 0,00 0,00
Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020
BLUD Puskesmas Cukir

33
Saldo Per
Saldo Per
31
Rincian Penambahan Pengurangan 30 Juni
Desember
2020
2019
penjualan
angsuran
Tuntutan
perbendaharaan 0,00 0,00 0,00 0,00
Tuntutan ganti
rugi 0,00 0,00 0,00 0,00
Kemitraan
dengan pihak
ketiga 0,00 0,00 0,00 0,00
Jumlah 0,00 0,00 0,00 0,00
Selama semester I tahun 2020 tidak ada penambahan aset
lain-lain.

2) KEWAJIBAN

Tahun Semester I Tahun Semester


2020 I 2019

2.1. Kewajiban Jangka Pendek Rp 10.223.142,00 Rp ------0-------

Saldo Per 31
Saldo Per 30
Rincian Desember Penambahan Pengurangan
Juni 2020
2019
Utang
Perhitung
an Pihak
Ketiga
(PFK)  0,00  0,00  0,00  0,00
Utang
Bunga  0,00  0,00  0,00  0,00
Bagian
Lancar
Utang
Jangka
Panjang 0,00 0,00 0,00 0,00
Pendapat
an
Diterima
Dimuka 0,00 0,00 0,00 0,00
Utang 23.245.985,0 80.247.711,0 10.223.142,0
93.270.554,00
Beban 0 0 0
Utang
Jangka
Pendek
Lainnya 0,00 0,00 0,00 0,00
Jumlah 23.245.985,0 80.247.111,0 10.223.142,0
93.270.554,00
0 0 0

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

34
Kewajiban jangka pendek adalah kewajiban yang harus
diselesaikan kurang dari 1 (satu) tahun anggaran. Rincian
kewajiban jangka pendek adalah :

Utang beban BLUD Puskesmas Cukir adalah Rp 10.223.142,00.


Terdapat penambahan beban sampai bulan Juni tahun 2020
sebesar Rp 80.247.111,00 dan pengurangan yang telah di
bayarkan sampai pada bulan Mei tahun 2020 adalah sebesar
Rp.93.270.554,00.

Adapun rincian dari utang beban adalah sebagai berikut ini:

Utang Beban Saldo per Penambahan Penguranga Saldo per


31 n 30 Juni
Desember 2020
2019
Beban Listrik  21.436.260  81.021.778 8.723.621,0
(PLN) ,00 68.309.139,00  ,00 0 
Beban Air
(PDAM)  34.000,00  0,00  34.000,00  0,00
Beban 1.775.725,0 12.214.776, 1.499.521,0
Telepon (T 0 11.938.572,00 00 0
Beban
Lainnya 0,00 0,00 0,00 0,00
23.245.985, 93.270.554, 10.223.142,
Jumlah 80.274.711,00
00 00 00

Tahun Tahun
Semester I Semester I
2020 2019

2.2. Kewajiban Jangka Rp-----0------- Rp ---------


Panjang 0-------

Kewajiban jangka panjang adalah kewajiban yang harus dipenuhi dalam


waktu lebih dari 1 (satu) tahun anggaran

Saldo Per
Saldo Per
31
Rincian Penambahan Pengurangan 30 Juni
Desember
2020
2019
Utang 0,00 0,00 0,00 0,00
dalam
negeri
Utang 0,00 0,00 0,00 0,00
jangka
panjang
lainnya
Jumlah 0,00 0,00 0,00 0,00

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

35
Selama semester I tahun 2020 tidak ada penambahan
kewajiban jangka panjang.

3) EKUITAS

Ekuitas Tahun Semester I Tahun


2020 Semester I
2019

Rp Rp 0
2.160.905.729,87

Ekuitas tersaji dalam neraca berdasarkan atas perhitungan dalam


laporan perubahan ekuitas sebagai berikut ini:

EKUITAS AWAL 1.559.061.881,40


SURPLUS/DEFISIT-LO 601.843.848,47
DAMPAK KUMULATIF PERUBAHAN  
KEBIJAKAN/KESALAHAN MENDASAR:
  Koreksi Nilai Persediaan 0,00
  Selisih Revaluasi Aset Tetap 0,00
  Koreksi ekuitas lainnya 0,00
  Koreksi Ekuitas Aset Tetap SKPD 0,00
  Koreksi ekuitas Aset Ekstrakomtable 0,00
EKUITAS UNTUK DIKONSOLIDASIKAN 0,00 
  R/K PPKD 0,00

EKUITAS AKHIR 2.160.905.729,87

Ekuitas akhir BLUD Puskesmas Cukir Semester I tahun


2020 adalah sebesar Rp 2.160.905.729,87. Perubahan
tersebut dikarenakan adanya surplus-LO sebesar Rp
601.843.848,47 dari ekuitas awal sebesar Rp
1.559.061.881,40.

b. Penjelasan Pos – Pos Realisasi Anggaran

%
Anggaran Realisasi Capaian
1. Pendapatan Rp Rp
3.513.059,019,40 1.653.667. dari 47%

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

36
340,77
BLUD Puskesmas Cukir memiliki pendapatan senialai Rp.
1.653.667.340,77. Pendapatan tersebut merupakan
pendapatan jasa pelayanan BLUD sebesar Rp.
1.648.661.900,00 dan pendapatan hasil usaha lain sebesar
Rp. 5.005.440,77. Pendapatan tersebut merupakan realisasi pendapatan
asli daerah tahun Semester I 2020, terdiri dari:
%
No
Uraian Anggaran Realisasi Capaia
.
n
Pendapatan Jasa 3.491.307.019 1.648.661.900 47%
1 Layanan BLUD ,40 ,00
Pendapatan Hasil 0,00
2 0,00 0,00
Kerjasama
3 Pendapatan Hibah 0,00 0,00 0,00
Pendapatan Hasil 23%
4 21.752.000,00 5.005.440,77
Usaha Lain
3.513.059.01 1.653.667.34
Jumlah 47%
9,40 0,77
c.

Realisasi pendapatan mencapai 47,07% dari anggarannya,


hal ini menunjukkan belum tercapainya terget kinerja
selama satu semester yang seharusnya sudah mencapai
50%, sehingga perlu adanya evaluasi dan peningkatan mutu
dan kepercayaan masyarakat terhadap pelayanan yang
diberikan BLUD Puskesmas Cukir.

Rincian Pendapatan Jasa Layanan BLUD


No Uraian Jasa %
Anggaran Realisasi
. Layanan BLUD Capaian
Jasa Layanan 245.205.500, 58,73%
1 417.508.060,00
Umum 00
2.820.542.159, 1.400.569.80 49,66%
2 Kapitasi BPJS
40 0,00
Nonkapitasi BPJS 0
3 247.856.800,00 0,00
(Klaim)

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

37
4 Prolanis 5.400.000,00 2.886.600,00 53,46%

5 Hibah 0,00 0,00 0,00

6 Hasil Kerjasama 0,00 0,00


0,00
3.491.307.019, 1.648.661.9
Jumlah 40 00,00 47,22%

Pencapaian Jasa Pelayanan BLUD Puskesmas Cukir adalah


Rp. 1.648.661.900,00 atau sebesar 47,22%. Jasa Pelayanan
BLUD Puskesmas Cukir meliputi jasa pelayan umum yang
mencapai 58,73%, kapitasi BPJS 49,66%, Prolanis 53,46%.
Pada klaim non kapitasi masih 0% karena masih belum
masuk pendapatan BLUD Puskesmas Cukir.

Rincian Pendapatan Hasil Usaha Lainnya

Uraian
%
No. Pendapatan Hasil Anggaran Realisasi
Capaian
Usaha Lain
Sewa Kekayaan
1 13.752.000,00 2.292.000,00 16,67%
Daerah
Pendapatan BLUD
2
yang Sah
3 Bunga 8.000.000,00 2.713.440,77 33,92%
21.752.000,0 5.005.440,7
Jumlah 23%
0 7

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

38
Pendapatan hasil usaha lain BLUD Puskesmas Cukir adalah
Rp. 5.005.440,77 atau sebesar 23%.

%
Anggaran Realisasi Capaian
2. Belanja Pegawai Rp Rp 78%
120.600.000,00 93.500.000,00

Belanja pegawai BLUD Puskesmas Cukir adalah Rp.


93.500.000,00 atau 78% yang terdiri dari Honorarium
Kontrak Puskesmas dengan perincian sebagai berikut ini :

No %
Uraian Anggaran Realisasi
. Capaian
1 Honorarium PNS 0,00 0,00
Honorarium 78%
2 Kontrak 120.600.000,00 93.500.000,00
Puskesmas
3 Uang Lembur 0,00 0,00

4
Jumlah 120.600.000,00 93.500.000,00 78%

%
Anggaran Realisasi Capaian
3. Belanja Barang Rp
Rp
2.971.001.068,4 29,41%
dan Jasa 873.873.919,00
0

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

39
Realisasi belanja barang dan jasa BLUD Puskesmas Cukir
adalah sebagai berikut:
%
No Uraian Anggaran Realisasi Capaia
n
1 Belanja ATK 28.284.100,00 0,00 0%
Belanja Prangko 0%
2 4.320.000,00 0,00
dan Materai
Belanja Peralatan 0%
3 6.924.000,00 0,00
Kebersihan
4 Belanja BBM 60.000.000,00 13.281.601,00 22,14%
Belanja Alat 147.002.675,4 0%
5 0,00
Kesehatan 0
Belanja Peralatan 0%
6 dan Perlengkapan 37.166.000,00 0,00
Kantor
Belanja bahan obat- 238.597.520,0 0%
7 0,00
obatan 0
Belanja Bahan 195.423.500,0
8 45.568.500,00 23,32%
Kimia 0
9 Belanja Telepon 12.000.000,00 4.352.551,00 36,27%
120.000.000,0
10 Belanja Listrik 59.585.518,00 49,65%
0
11 Belanja Internet 18.000.000,00 6.086.500,00 33,81%
%
No Uraian Anggaran Realisasi Capaia
n
Belanja Honorarium
12 Tenaga Ahli / 7.200.000,00 0,00 0%
Instruktur
Belanja Jasa
Pelayanan 1.752.273.273 709.999.999,0
13 40,51%
Kesehatan di ,00 0
Puskesmas
14 Belanja Jasa Service 9.000.000,00 0,00 0%
Belanja Penggantian 0%
15 4.050.000,00 0,00
Suku Cadang
Belanja Minyak 0%
16 10.200.000,00 0,00
Pelumas
Belanja Surat Tanda 0%
17 3.600.000,00 0,00
Nomor Kendaraan
18 Belanja Cetak 84.960.000,00 0,00 0%
Belanja 0%
19 15.000.000,00 0,00
Penggandaan
Belanja Makanan 0%
20 dan minuman 7.600.000,00 0,00
Peserta

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

40
%
No Uraian Anggaran Realisasi Capaia
n
Belanja Makanan
21 dan Minuman 59.800.000,00 9.675.000,00 16,18%
Pasien
Belanja Pakaian
22 25.000.000,00 0,00 0%
Olah Raga
Belanja Perjalanan
23 Dinas Dalam 25.200.000,00 4.900.000,00 19,44%
Daerah
Belanja
Kursus,Pelatihan,So
24 16.000.000,00 0,00
sialisasi,dan 0%
Bimbingan Teknis
25 Belanja Jasa Service 22.600.000,00 0,00 0%
Belanja Penggantian
26 Suku Cadang / 24.000.000,00 0,00 0%
Spare Part
Jasa Pemusnahan
27 56.400.000,00 20.424.250,00 36,21%
Sampah Medis
2.971.001.06 873.873.919,0
Jumlah 29,41%
8,40 0

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

41
Belanja barang dan jasa BLUD Puskesmas Cukir semester I
tahun 2020 adalah sebesar Rp. 873.873.919,00 dari
anggaran Rp. 2.971.001.068,40 atau sebesar 29,41%.
Belanja yang sudah terealisai adalah belanja BBM, belanja
bahan kimia, belanja telepon, belanja listrik, belanja
internet, belanja jasa kesehatan di puskesmas, belanja
makan minum pasien, belanja perjalanan dinas dalam
daerah da belanja pemusnahan sampah medis.

Realisasi Capaian
Anggaran
4. Belanja Modal
Rp 300.858.021,00 Rp 60.027.928,00 19,98 %

Realisasi belanja modal BLUD Puskesmas Cukir adalah


sebagai berikut:
%
Realisasi
No. Rincian Belanja Anggaran (Rp) Capaia
(Rp)
n
1 Belanja Peralatan 65.341.021,00 55.501.500,00 84,94%
dan Mesin-
Pengadaan alat
penyimpanan
perlengkapan

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

42
kantor
Belanja Peralatan
dan Mesin- 30.000.000,00 0,00 0%
Pengadaan
Belanja Peralatan
3 dan Mesin- Alat 26.052.000,00 4.571.428,00 17,55%
Pendingin
Belanja Peralatan
dan Mesin- Alat
4 6.000.000,00 0,00
pemadam 0%
kebakaran
Belanja Peralatan
dan Mesin-
5 65.039.000,00 0,00 0%
Personal
Komputer
Belanja Peralatan
dan Mesin-
6 Peralatan 9.926.000,00 0,00 0%
Personal
Komputer
Belanja Peralatan
dan Mesin- Alat
7 7.500.000,00 0,00
komunikasi 0%
telepon
Belanja Peralatan
dan Mesin- Alat
8 26.000.000,00 0,00
kedokteran 0%
umum
Belanja Peralatan
dan Mesin-
9 56.000.000,00 0,00
Laboratorium 0%
Microbiologi
Belanja Peralatan
dan Mesin- Alat
10 Laboratorium 9.000.000,00 0,00
0%
Microbiologi
Nebulazer
  JUMLAH 300.858.021,00 60.072.928,00 19.98%

Belanja modal BLUD Puskesmas Cukir semester I tahun


2020 adalah sebesar Rp. 60.072.928,00 dari anggaran Rp.
300.858.021,00 atau sebesar 19,98%. Belanja modal yang
sudah terealisasi adalah belanja peralatan dan mesin,
pengadaan alat penyimpanan perlengkapan kantor sebesar
Rp. 55.501.500,00 dari anggaran Rp. 65.341.021,00 dan

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

43
belanja peralatan dan mesin alat pendingin Rp. 4.571.428,00
dari anggaran Rp. 26.052.000,00.

5. Penerimaan %
Anggaran Realisasi
Pembiayaan Capaian
Rp 0,00 Rp 0,00 0,00

Rincian penerimaan pembiayaan adalah sebagai berikut ini:

No. Jenis Belanja Anggaran (Rp) Realisasi %


(Rp) Capaian
1 Penggunaan 0,00 0,00 0,00
SILPA
  JUMLAH 0,00 0,00 100,00

c. Penjelasan Pos Laporan Operasional

1) PENDAPATAN

Tahun Semester I Tahun


2020 Semester I
2019

Lain-Lain PAD yang Rp. 0,00


Rp.
Sah – LO 2.268.963.619,00

Rincian pendapatan adalah sebagai berikut ini

%
Tahun
No Tahun Semester I Kenaika
Uraian Semeste
. 2020 n/Penur
r I 2019
unan
Pendapatan -
1 1.532.771.900,00 -
Jasa Layanan
Pendapatan -
2 0,00 -
Hasil Kerjasama

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

44
Pendapatan -
3 0,00 -
Hibah
Pendapatan 5.005.441,00 -
4 -
Hasil Usaha Lain
Pendapatan -
5 731.186.278,00 -
APBD
Jumlah 2.268.963.619,00 - -

Jumlah pendapatan LO BLUD Puskesmas Cukir semester I


tahun 2020 adalah sebesar Rp. 2.268.963.619,00.
Pendapatan tersebut terdiri dari pendapatan jasa layanan
Rp. 1.532.771.900,00, pendapatan hasul usaha lain Rp.
5.005.441,00 dan pendapatan APBD Rp. 731.186.278,00.

Rincian Pendapatan Jasa Layanan LO

No Uraian Tahun Semester I Tahun %


. Pendapatan 2020 Semeste Kenaika

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

45
n/Penur
Jasa Layanan r I 2019
unan
1 Jasa Layanan 245.205.500,00 - -

2 Kapitasi BPJS 1.400.569.800,00 - -


Non Kapitasi -
3 0,00 -
(Klaim)
4 Prolanis 2.886.600,00 - -
Pendapatan -
5 - -
Lainnya
Total 1.648.661.900,00 - -

Koreksi Akrual (115.890.000,00) - -

1.532.771.900,00 - -
Jumlah

Pendapatan Jasa Layanan LO BLUD Puskesmas Cukir


semester I tahun 2020 adalah sebesar Rp. 1.532.771.900,00
yang terdiri dari Jasa Layanan Rp. 245.205.500,00 kapitasi
BPJS Rp. 1.400.569.800,00, Prolanis Rp. 2.886.600,00 dan
pengurangan koreksi akrual Rp. 115.890.000,00.

Rincian Pendapatan Hasil Usaha Lainnya LO BLUD


Puskesmas Cukir adalah sebagai berikut:

Tahun %
Uraian Pendapatan Tahun
No Semest Kenaikan
Hasil Usaha Semester I
. er I /Penurun
Lainnya 2020
2019 an
Sewa Kekayaan -
1 2.292.000,00 -
Daerah

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

46
Pendapatan BLUD -
2 0,00 -
yang sah
3 Pendapatan Bunga 2.713.440,77 - -
5.005.440,77 -
Jumlah -

Pendapatan hasil usaha lain BLUD Puskesmas Cukir adalah


Rp. 5.005.440,77.

Rincian Pendapatan APBD LO BLUD Puskesmas Cukir adalah sebagai


berikut:
%
Tahun
No Uraian Tahun Semester Kenaikan
Semeste
. Pendapatan APBD I 2020 /Penurun
r I 2019
an
1 Koreksi Akrual 0,00 - -
Koreksi Persediaan -
2 BLUD- Obat 731.186.278,00 -
Dropping
731.186.278,00 -
Jumlah -

Pendapatan APBD LO BLUD Puskesmas Cukir adalah sebesar


Rp 731.186.278,00 yang diperoleh dari koreksi persediaan
obat dropping.

2) BEBAN PEGAWAI

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

47
Rincian Beban Pegawai BLUD Puskesmas Cukir adalah
sebagai berikut:

%
Tahun Tahun
Kenaikan
No Uraian Semester I Semester
/Penurun
2020 I 2019
an
1 Honorarium PNS 0,00
Honorarium Non 93.500.000,00
2
PNS
3 Uang Lembur 0,00
Jumlah 93.500.000,00

Beban pegawai BLUD Puskesmas Cukir adalah Rp.


93.500.000,00.

3) BEBAN BARANG DAN JASA

Rincian beban barang dan jasa BLUD Puskesmas Cukir adalah sebagai
berikut:

Semeste %
No. Uraian Semester I 2020
r I 2019 Capaian
1 Beban ATK 0,00 0,00 0%
Beban Prangko dan 0%
2 0,00 0,00
Materai
Beban Peralatan 0%
3 0,00 0,00
Kebersihan
4 Beban BBM 13.281.601,00 0,00 0%
Beban Alat 0%
5 0,00 0,00
Kesehatan
Beban Peralatan 0%
6 dan Perlengkapan 0,00 0,00
Kantor
Beban bahan obat- 0%
7 0,00 0,00
obatan
8 Beban Bahan Kimia 45.568.500,00 0,00 0%

9 Beban Telepon 4.352.551,00 0,00 0%

10 Beban Listrik 59.585.518,00 0,00 0%

11 Beban Internet 6.086.500,00 0,00 0%

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

48
Semeste %
No. Uraian Semester I 2020
r I 2019 Capaian
Beban Honorarium
12 Tenaga Ahli / 0,00 0,00 0%
Instruktur
Beban Jasa
Pelayanan
13 709.999.999,00 0,00 0%
Kesehatan di
Puskesmas
Semeste %
No. Uraian Semester I 2020
r I 2019 Capaian
14 Beban Jasa Service 0,00 0,00 0%
Beban Penggantian 0%
15 0,00 0,00
Suku Cadang
Beban Minyak 0%
16 0,00 0,00
Pelumas
Beban Surat Tanda 0%
17 0,00 0,00
Nomor Kendaraan
18 Beban Cetak 0,00 0,00 0%

19 Beban Penggandaan 0,00 0,00 0%


Beban Makanan 0%
20 dan minuman 0,00 0,00
Peserta
Beban Makanan
21 dan Minuman 9.675.000,00 0,00 0%
Pasien
Beban Pakaian
22 0,00 0,00 0%
Olah Raga
Beban Perjalanan
23 4.900.000,00 0,00 0%
Dinas Dalam Daerah
Beban
Kursus,Pelatihan,So
24 0,00 0,00
sialisasi,dan 0%
Bimbingan Teknis
25 Beban Jasa Service 0,00 0,00 0%
Beban Penggantian
26 Suku Cadang / 0,00 0,00 0%
Spare Part
Beban Jasa
27 Pemusnahan 20.424.250,00 0,00 0%
Sampah Medis
Koreksi Persediaan
28 47.549.026,39 0,00 0%
BLUD
29 Koreksi Persediaan 665.219.668,03 0,00 0%

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

49
Semeste %
No. Uraian Semester I 2020
r I 2019 Capaian
Dropping
Koreksi Utang
30 (13.022.843) 0,00 0%
Usaha-Utang Beban
Jumlah 1.573.619.770,42 0,00 0%

Beban baranBeban barang dan jasa BLUD Puskesmas Cukir


semester I tahun 2020 adalah sebesar Rp. 1.573.619.770,00.
Beban barang dan jasa BLUD Puskesmas Cukir adalah
akumulasi belanja BBM, belanja bahan kimia, belanja telepon,
belanja listrik, belanja internet, belanja jasa kesehatan di
puskesmas, belanja makan minum pasien, belanja perjalanan
dinas dalam daerah, belanja pemusnahan sampah medis,
koreksi persediaan BLUD dan koreksi persediaan dropping di
kurangi koreksi utang beban.

4) BEBAN PENYUSUTAN DAN AMORTISASI

Rincian beban penyusutan dan amortisasi BLUD Puskesmas


Cukir adalah sebagai berikut:

Tahun Tahun %
No Uraian Semester I Semester I Kenaikan/
2020 2019 Penurunan
Beban Penyusutan
1 0,00
Peralatan dan Mesin
Beban Penyusutan
2 Gedung dan 0,00
Bangunan
Beban Penyusutan 0,00
3 Jalan Irigasi dan
Jaringan
Beban Penyusutan 0,00
4
Aset Tetap Lainnya
Jumlah 0,00
Selama semester I tahun 2020 tidak ada beban penyusutan dan
amortisasi.

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

50
5) BEBAN PENYISIHAN PIUTANG

Rincian beban penyisihan piutang BLUD Puskesmas Cukir


adalah sebagai berikut:

Tahun Tahun %
No Uraian Semester I Semester I Kenaikan/
2020 2019 Penurunan
Beban Penyisihan
1 0,00 0,00
Piutang
Jumlah 0,00 0,00

Selama semester I tahun 2020 tidak ada beban penyisihan


piutang.

6) BEBAN LAIN-LAIN

Rincian beban lain-lain BLUD Puskesmas Cukir adalah sebagai


berikut:

Tahun Tahun %
No Uraian Semester I Semester I Kenaikan/
2020 2019 Penurunan
1 Beban lain-lain 0,00 0,00
2
Jumlah 0,00 0,00

Selama semester I tahun 2020 tidak ada beban lain-lain.

Surplus / Defisit Laporan Operasional BLUD Puskesmas Cukir


Semester I tahun 2020 adalah sebesar Rp 601.843.848,47.

d. Penjelasan Pos Laporan Perubahan Saldo Anggaran Lebih


(LP-SAL)

Rincian Laporan Perubahan Saldo Anggaran Lebih BLUD Puskesmas Cukir

  Uraian 30 Juni 2020 30 Juni 2019


Rp
a Saldo Anggaran Lebih Awal 936.967.052,93 Rp -
b Penggunaan SAL Rp - Rp -
Rp
c Sub total (a-b) 936.967.052,93 Rp -
Sisa Lebih/Kurang Pembiayaan Anggaran Rp
d (SilPA/SiKPA) 626.220.493,77 Rp -
Rp
e Sub total (c+d) 1.563.187.546,70 Rp -
Koreksi Kesalahan Pembukuan Tahun
f Sebelumnya Rp - Rp -
g Lain-Lain Rp - Rp -
h Saldo Anggaran Lebih Akhir (e+f+g) Rp Rp -

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

51
1.563.187.546,70
       

1) Saldo Anggaran Lebih Awal


Adalah Merupakan saldo awal BLUD Puskesmas Cukir, yaitu
sebesar Rp 936.967.052,93
2) Sisa Lebih / Kurang Pembiayaan anggaran
Adalah merupakan sisa lebih dari pendapatan BLUD
Puskesmas Cukir sebesar Rp1.653.667.340,77 dikurangi
pembiayaan BLUD Puskesmas Cukir sebesar
Rp967.373.919,00, maka terdapatlah sisa silpa sebesar Rp
626.220.493,77.
3) Saldo Anggaran Lebih Akhir
Adalah merupakan jumlah dari saldo awal BLUD Puskesmas
Cukir Rp 936.967.052,93 dengan sisa silpa anggaran lebih
sebesar Rp 626.220.493,77. Maka saldo anggaran lebih BLUD
Puskesmas Cukir semester I per 30 Juni 2020 adalah sebesar
Rp 1.563.187.546,70.

e. Penjelasan Laporan Arus Kas


1) Arus Kas dari Aktivitas Operasi
a) Arus Masuk Kas
Arus masuk kas BLUD Puskesmas Cukir adalah dari
Pendapatan Jasa Layanan BLUD dan Pendapatan Hasil
Usaha Lainnya, adapun rinciannya adalah:

b) Arus Keluar Kas


2) Arus Kas dari Aktivitas Investasi
a) Arus Masuk Kas
b) Arus Keluar Kas
3) Arus Kas dari Investasi Pendanaan
a) Arus Masuk Kas
b) Arus Keluar Kas
4) Arus Kas dari aktivitas Transitoris
a) Arus Masuk Kas
b) Arus Keluar Kas

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

52
6. PENJELASAN ATAS INFORMASI NON KEUANGAN

d. Profil Puskesmas
Puskesmas Cukir adalah Unit Pelaksana Teknis Dinas
Kesehatan Kabupaten Jombang, yang bertanggung jawab
menyelenggarakan pembangunan kesehatan di sebagian
wilayah kecamatan. Berdasarkan Peraturan Menteri
Kesehatan No 75 Tahun 2014, Puskesmas mempunyai
kedudukan yang sangat penting dalam sistem kesehatan
nasional dan sistem kesehatan Kabupaten. Puskesmas
memiliki fungsi yang penting dalam mendukung tercapainya
tujuan pembangunan kesehatan nasional. Fungsi penting
tersebut antara lain:
a. Puskesmas berfungsi sebagai pusat penggerak
pembangunan berwawasan kesehatan.
b. Puskesmas merupakan pusat pemberdayaan masyarakat.
c. Puskesmas merupakan pusat pelayanan kesehatan strata
pertama.
Pelayanan Puskesmas Cukir terdiri dari Upaya
Kesehatan Masyarakat (UKM) yang bersifat preventif,
promotive, dan pelayanan khusus berupa kegiatan Upaya
Kesehatan Perorangan (UKP) yang bersifat kuratif,
rehabilitatif. Kegiatan yang dilaksanakan antara lain
sebagai berikut:

1. Upaya Kesehatan Masyarakat Esensial


a. Pelayanan Kesehatan Lingkungan
b. Pelayanan Pencegahan Dan Pengendalian Penyakit
c. Pelayanan Gizi Masyarakat
d. Pelayanan KIA – KB
e. Pelayanan Promosi Kesehatan
2. Upaya Kesehatan Masyarakat Pengembangan

a. Pelayanan Keperawatan Kesehatan Masyarakat


b. Pelayanan Kesehatan Jiwa
c. Pelayanan Kesehatan Gigi Masyarakat
d. Pelayanan Kesehatan Pengobatan Tradisional

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

53
e. Pelayanan Kesehatan Olahraga
f. Pelayanan Kesehatan Indera
g. Pelayanan Kesehatan Lansia
h. Pelayanan Kesehatan Kerja
i. Pelayanan Matra

3. Upaya Kesehatan Perorangan

a. Pelayanan Pemeriksaan Umum


b. Pelayanan Kegawat Daruratan
c. Pelayanan Kefarmasian
d. Pelayanan Laboratorium
e. Pelayanan KIA – KB
f. Pelayanan Kesehatan Gigi Dan Mulut
g. Pelayanan Gizi
h. Pelayanan TB
i. Pelayanan KRR
j. Klinik Sanitasi

4. Pelayanan Puskesmas dan Jejaring Fasilitas Pelayanan

Kesehatan.

a. Puskesmas Pembantu
b. Puskesmas Keliling
c. Ponkesdes
d. Bidan Desa
e. Jejaring Fasyankes

5. Upaya Kesehatan Penunjang

a. Loket
b. Rekam Medik
c. Pengendalian Penyakit/Infeksi
d. Pemeliharaan
e. Penanganan Limbah

e. Susunan pimpinan BLUD Puskesmas Cukir Kabupaten


Jombang adalah sebagai berikut :

– Kepala BLUD Puskesmas : drg. Muhamad Arif Setijadi


– Bagian Penanngungjawab

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

54
Ketata usahaan : Yunita Karyawati, S.Kep.Ns
– Bidang UKM (Upaya
Kesehatan Masyarakat) : Maria Zulfah, Amd.Keb
– Bidang UKP (Upaya
Kesehatan Perorangan) : dr Rokhmah Maulidina
– Bidang Jaringan Pelayanan
Puskesmas : dr Dwi Waluyo

Kepala BLUD Puskesmas Cukir diangkat berdasarkan surat


perintah tugas Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Jombang
No 188.4.45/128/415.41/2017 Tanggal 09 Juni 2017, tugas
pokok dan fungsi Kepala BLUD Puskesmas Cukir Kabupaten
Jombang adalah sebagai berikut :

3.1) Tugas Pokok


BLUD Puskesmas Cukir mempunyai tugas melaksanakan
sebagian tugas Dinas Kesehatan di bidang jasa pelayanan
kesehatan masyarakat dan kegiatan teknis lainnya dalam
rangka mendukung pelaksanaan tugas pokok Dinas
Kesehatan

3.2 Fungsi
Untuk melaksanakan tugas pokok tersebut, Kepala BLUD
Puskesmas Cukir mempunyai fungsi:
a. Penyusunan dan perumusan rencana program,
kegiatan dan prosedur tetap dalam rangka pelaksanaan
kebijakan teknis dibidang Pelayanan Kesehatan
Masyarakat;
b. Pelaksanaan program kerja dan kebijakan teknis yang
menyangkut kepentingan Pelayanan Kesehatan;
c. Pelayanan Upaya Kesehatan;
d. Pembinaan Upaya Kesehatan;
e. Pengembangan Upaya Kesehatan yang dilakukan oleh
masyarakat;
f. Pelaksanaan tugas-tugas ketatausahaan BLUD
Puskesmas Cukir
g. Pelaksanaan tugas-tugas lain yang diberikan oleh
Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Jombang.

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

55
3.3 Fasilitas
Satua Semeste
No Uraian 2017 2018 2019
n r I 2020
Dokter/Drg Orang
1 0 0 0 0
Spesialis
2 Dokter Umum Orang 3 6 6 6
3 Dokter Gigi Orang 1 1 1 1
4 Perawat Orang 30 25 27 26
5 Perawat Gigi Orang 1 1 1 1
6 Bidan Orang 32 43 35 35
7 Apoteker Orang 1 0 1 1
8 Asisten Apoteker Orang 1 2 3 3
9 Gizi Orang 1 1 2 2
10 Sanitarian Orang 1 1 1 1
Analis Orang 4
11 4 5 5
Kesehatan
12 Rekam Medik Orang 0 1 1 1
13 Adminitratif Orang 12 43 21 16
14 Lainnya Orang 0 3 1 6
Jumlah 87 131 105 104
BLUD Puskesmas Cukir Kabupaten Jombang memiliki
fasilitas rawat jalan

3.4 Sumber Daya Manusia


Untuk pelaksanaan kegiatan dan usaha BLUD Puskesmas
Cukir Kabupaten Jombang per 30 Juni 2020 didukung
dengan sumber daya manuasia (SDM) sebanyak 104 orang
terdiri atas:

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

56
PENUTUP

a. Laporan Keuangan BLUD Puskesmas Cukir Kabupaten


Jombang ditutup dengan jumlah aset serta kewajiban dan
ekuitas per 30 Juni 2020 masing-masing sebesar Rp
2.171.128.871,87.

b. Realisasi pendapatan tahun Semester I 2020 menurut Laporan


Realisasi Anggaran (basis kas) sebesar Rp 1.653.667.340,77
atau 47% .dari anggarannya sebesar Rp 3.513.059.019,40

c. Realisasi belanja operasional tahun Semester I 2020 dalam


Laporan Realisasi Anggaran (basis kas) sebesar Rp
1.027.446.847,00 atau mencapai 29% dari anggarannya
sebesar Rp 3.513.059.089,40

Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD Kabupaten Jombang


Tahun Anggaran Semester I 2020 ini berada dalam masa
transisi dan adaptasi terhadap perubahan tata perundangan
tentang pengelolaan keuangan daerah, sehingga apabila masih
ada kekurangan itu adalah sesuatu hal yang wajar dan
manusiawi. Namun demikian bukan berarti eksekutif mencari
alasan sebagai pembenar apabila dalam Pertanggungjawaban
Pelaksanaan APBD ini ada kekurangan dan kesalahan, yang
terpenting disini adalah adanya kemauan dan kerja keras
untuk mencapai mekanisme pengelolaan keuangan daerah
yang akuntabel dan transparan.

Demikian Catatan Atas Laporan Keuangan ini, semoga dapat


memperjelas semua pihak dalam memahami
Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD Kabupaten Jombang
Tahun Anggaran Semester I 2020.

Jombang, 30 Juni 2020

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

57
Kepala BLUD Puskesmas Cukir

drg. MUHAMAD ARIF SETIJADI


NIP 196210151989011002

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

58
LAMPIRAN

Laporan Keuangan Semester I Tahun 2020


BLUD Puskesmas Cukir

59

Anda mungkin juga menyukai