Anda di halaman 1dari 1

Nama : Okta Adinda Aprisa

NIM : 21180071

1. Sebutkan perbedaan dari jenis percabangan if dengan if else!


 Percabangan if yaitu sebuah kondisi jika bernilai benar maka perintah akan dikerjakan dan
jika tidak memenuhi syarat maka perintah tersebut akan diabaikan.
Sedangkan percabangan if..else ialah percabangan yang digunakan untuk dua pilihan yang
berbeda dengan ketentuan bahwa apabila ketentuan pertama dianggap salah atau tidak
sesuai maka program akan menjalankan ke proses kondisi selanjutnya.
2. Apa yang dimaksud konsep dasar pemrograman dan apa konsep dasarnya serta kembangkan
 Pemrograman diartikan sebagai proses, cara, perbuatan program. Konsep dasarnya: Konsep
Dasar Pemrograman pada umumnya ada IPO (Input Proses Output) Pengembangannya
menjadi Originating & gt input->proses;Output-> Distribution
3. Apa pengertian dari identifier dan jelaskan fungsinya!
 Identifier adalah pengenal atau pengidentifikasian yang dideklarasikan agar compiler dapat
mengenalinya. Identifier juga sebagai nama yang diberikan untuk penamaan objek berupa
nama variabel, nama konstanta, nama fungsi, nama prosedur maupun nama namescape.
fungsinya sebagai variabel dan konstanta yang berfungsi untuk menampung sebuah nilai
yang digunakan dalam program. Hal ini digunakan untuk memudahkan proses penanganan
data atau nilai misal untuk memasukka dan menampilkan nilai.

Anda mungkin juga menyukai