Anda di halaman 1dari 8

Modul

Menggunakan Microsoft Office

 Pertama Buka Halaman kerja (Lembar kosong) yang akan di pilih


Dengan cara File>New>Blank Document

 Lalu setelah Muncul Lembar kerja isikan judul dengan menempatkan nya di tengah, ukuran “14”,
jenis font “Times New Roman”, dan huruf yang tebal dengan cara seperti gambar dibawah ini
 Lalu lakukan pengetikan isian kata-kata pada lembar kerja yang tentunya ukuran nya lebih kecil
(12) dari judul utama, teks yang normal, dan posisi nya dari sebelah kiri .
 Di isi dengan 2 paragraf bisa melakukan dengan menekan tab pada awal sebelum mengetik

 Setelah itu isi Subjudul dengan numbering seperti gambar yang dibawah ini.

 Lalu ketikan kata-kata untuk mengisi isi dari subjudul yang telah dibuat
 Lalu masukkan gambar untuk melengkapi konten kata yang ada pada lembar kerja
Dengan cara Insert>Pictures>lalu pilih letak posisi gambar pada komputer.

 Jika gambar sudah muncul pada lembar kerja maka aturkan posisi gambar sebaik mungkin pada
lembar kerja dengan click and drag pada titik yang ada pada gambar.
 Lalu buat lah isi lembar kerja seperti ini.
 Jika sudah Lanjut disini kita akan membuat list pada lembar kerja dengan menandakannya
dengan simbol Bullets dengan cara menekan pilihan yang ada di paragraf seperti gambar di
bawah ini.

 Maka Hasilnya Akan seperti ini.

 Lalu lakukan isian list seperti ini.


 Lalu lanjut lakukan isan untuk subjudul ke- 2 seperti ini
 Lalu buatlah tabel untuk pengelompokan di sini kita butuh 3 kolom dan 6 baris dengan cara
Insert>table> lalu pilih jumlah kolom dan baris untuk tabel.

 Lalu atur posisi dan lebar tablek dengan click and drag di masing - masing sisi batas.
 Lalu isi lah tabel berikut seperti ini.

Jika sudah maka pembuatan konten pada lembar kerja Microsoft Word telah selesai.

Anda mungkin juga menyukai