Anda di halaman 1dari 12

KISI-KISI SOAL PAT

1. Perhatikan teks hadits berikut ini!

Arti lafadz yang bergaris bawah adalah …


A. rupa kalian
B. hati kalian
C. harta kalian
D. amal kalian
2. Perhatikan potongan ayat pada Q.S. al Hujurat/49: 13 berikut ini!

Arti lafadz yang bergaris bawah adalah …


A. laki,laki
B. perempuan
C. wahai manusia
D. Kami mencitakan kamu
3. Perhatikan potongan ayat pada Q.S. al Hujurat/49: 13 berikut ini!

Arti lafadz yang bergaris bawah adalah …


A. berbangsa,bangsa
B. agar kamu saling mengenal
C. bersuku,suku
D. Kami jadikan kamu
4. Perhatikan arti Q.S. al Hujurat/49: 13 berikut ini!
“Hai manusia, sesungguhnya Kami menciptakan kamu dari seorang laki,laki dan seorang
perempuan dan menjadikan kamu berbangsa,bangsa dan bersuku,suku supaya kamu saling
kenal,mengenal. Sesungguhnya orang yang paling mulia di antara kamu di sisi Allah ialah
orang yang paling takwa di antara kamu.”
Pernyataan berikut yang bukan merupakan kandungan makna dari ayat tersebut adalah …
A. Keturunan adalah anugrah yang membedakan satu bangsa dengan bangsa
lainnya
B. Harkat dan derajat manusia tergantung dari perilaku dan ketaatannya kepada Sang
Maha Pencipta
C. Manusia tak patut sombong, karena berasal dari satu keturunan
D. Kebangsaan kita adalah suatu pemberian, bukan permintaan, karenanya kita harus
syukuri apa yang dimiliki bukan membandingkan dengan lainnya
5. Perhatikan pernyataan berikut !
1) Aslina berjenis kelamin perempuan
2) Nurinah sehat walafiat sehingga bisa belajar dengan baik
3) Azhar bangga lahir di negara Indonesia.
4) Ismail tergolong keluarga ekonomi sederhana
Dari pernyataan tersebut yang tergolong takdir Mubram adalah … .
A. 1 dan 2
B. 3 dan 4
C. 1 dan 3
D. 2 dan 4
6. Perhatikan pernyataan berikut !
1) Mala merasa tidak perlu belajar, karena belajar atau tidak, hasil ulangannya tetap saja
buruk.
2) Rina tidak mau berobat lagi karena penyakitnya tidak kunjung sembuh.
3) Ana rajin shalat dan puasa sunnat karena ia yakin dengan shalat dan puasa sunnat ia
akan lulus ujian.
4) Imam selalu menjaga kesehatan tubuhnya dengan berolah raga, karena ia sangat
yakin hanya dengan berolah raga tubuhnya tetap sehat.
Pernyataan yang menunjukkan perilaku beriman kepada qadha dan qadhar adalah nomor :
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
7. Maimunah akan mengimplementasikan iman kepada Qodlo dan Qodar dalam kehidupan
sehari hari yaitu dengan cara … .
A. belajar dengan rajin disertai dengan berdoa.
B. belajar dengan rajin ketika mau Ujian Nasional
C. belajar saja dengan rajin pasti berhasil
D. berdoa saja tanpa belajar, Allah telah menentukan hasilnya
8. Perhatikan pernyataan berikut !
1) Hasilnya akan sesuai dengan usahanya
2) Dapat menenangkan/menentramkan jiwa
3) Terhindar dari kesengsaraan dunia
4) Menumbuhkan sifat sabar dan sukur
Manfaat beriman kepada qodlo dan qodar ditunjukan oleh nomor …
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 4
D. 3 dan 4
9. Pada tafsir Al,Madinah Al,Munawwarah / Markaz Ta'dzhim al,Qur'an di bawah pengawasan
Syaikh Prof. Dr. Imad Zuhair Hafidz, professor fakultas al,Qur'an Universitas Islam Madinah
dikatakan,
“Sesungguhnya orang yang paling mulia di antara kamu di sisi Allah ialah orang yang paling
takwa di antara kamu) Yakni perbedaan di antara kalian hanyalah karena ketakwaan. Maka
janganlah kalian saling berbangga dengan nasab/keturunan kalian”
Kandungan penjelasan dari ayat tersebut terkait dengan….
A. kesetaraan
B. perjuangan
C. keadilan
D. kehormatan
10. Perhatikan matan hadits berikut ini!

Artinya: “Antara orang mukmin


dengan mukmin yang lainnya adalah bagaikan satu….yang saling menguatkan satu
sama lainnya.”
Kelengkapan arti yang tepat pada hadis tersebut adalah….
A. rangka
B. raga
C. jiwa
D. bangunan
11. Perhatikan potongan ayat pada Q.S. al Hujurat/49: 13 berikut ini!

Hukum bacaan mim mati dan nun mati/tanwin yang terdapat pada ayat tersebut secara
berurutan yang benar adalah adalah…
A. Idgham syafawi-ikhfa’-ikhfa’
B. Ikfa’ syafawi-idhar halqi-iqlab
C. Idgham syafawi-idhar halqi-idgham bilaghunnah
D. Idhar syafawi-ikffa’-idgham bighunnah
12. Keputusan Allah yang masih bisa diubah dengan doa dan usaha yang sungguh,sungguh
disebut …
A. takdir muhkam
B. takdir Muallaq
C. takdir Mubram
D. takdir Muslihk
13. Pengertian muallaq dan mubram secara etimologi adalah … .
A. digantungkan dan sudah pasti
B. permohonan dan ampunan
C. diharapkan dan kenyataan
D. doa dan usaha
14. Perhatikan ilustrasi berikut!
Raisah melakukan instropeksi diri bahwa kegagalannya menjadi pelajaran yang berharga
dalam kehidupannya, sehingga ia merasa yakin masa depannya akan kembali cerah
setelah terpuruk beberapa saat.
Statemen ini adalah hikmah beriman kepada qada dan qadar yaitu …
A. menumbuhkan sikap sabar
B. menjauhkan diri dari sifat sombong
C. menumbuhkan sifat optimis
D. menenangkan jiwa
15. Qadlo dan qadar sering disebut juga … .
A. tadbir
B. takdir
C. taqrib
D. tafsir
16. Upacara peringatan Maulid pertama kali diadakan oleh Shalahudin al-Ayubi (1138-1193),
dengan tujuan untuk mengobarkan kembali semangat kaum muslimin dalam berjuang
membela Islam. Saat ini peringatan Maulid tujuan utamanya adalah mengobarkan dan
mengkaji kepribadian Rasul untuk lebih meningkatkan keimanan dan kecintaan kepadanya.
Dari bentuk pelaksanaan peringatan Maulid saat ini, selain nilai keimanan dan kecintaan
kepada Nabi, nilai yang dapat diambil adalah ….
A. Persatuan semua ummat beragama
B. toleransi dan keberagaman
C. kerja keras dan tangung jawab
D. Ukhuah Islamiyah
17. Perhatikan pernyataan berikut ini!
1) Norma,norma pergaulan yang berkaitan dengan kebiasaan
2) Hukum yang mengatur seluruh aspek kehidupan manusia
3) Dalam bertindak maupun dalam bertutur kata
4) Berdasarkan Pancasila dan UUD 1945
5) Yang berlaku atau disepakati dalam lingkungan pergaulan antar manusia setempat.

Pernyataan yang merupakan pengertian tata krama ditunjukkan oleh nomor….


A. 2, 3, dan 4
B. 3, 4, dan 5
C. 1, 2, dan 3
D. 1, 3, dan 5
18. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut!
1) Menjadikan diri kita mudah diterima orang lain
2) Hidup terasa lebih tenang dan damai
3) Orang lain akan merasa nyaman
4) Mudah dipengaruhi orang lain
5) Teman akan iri hati kepadanya
Pernyataan yang menunjukan manfaat sifat santun adalah nomor….
A. 3, 4, dan 5
B. 2, 3, dan 5
C. 1, 2, dan 3
D. 2, 3, dan 4
19. Perwujudan kehendak Allah terhadap semua makhluk,Nya dalam ukuran dan bentuk bentuk
tertentu sesuai dengan iradah,Nya adalah … .
A. pengertian qadar
B. ciri-ciri qadar
C. pengertian qada
D. ciri-ciri qada
20. Di bawah ini yang merupakan pengertian santun adalah ….
A. berkata lemah lembut serta berperilaku halus dan baik.
B. betutur kata yang sopan dan tidak menyinggung perasaan orang lain
C. berperilaku yang baik kepada setiap orang
D. berpenampilan yang sopan dan rapih sehingga orang lain merasa senang
21. Perhatikan potongan akhir ayat pada Q.S. al Hujurat/49: 13 berikut ini!
Arti dari potongan ayat tersebut adalah….
A. Sesungguhnya Allah Maha Mengetahui lagi Maha Pengampun
B. Sesungguhnya Allah Maha Mengetahui lagi Maha Mendengar
C. Sesungguhnya Allah Maha Mengetahui lagi Maha Teliti
D. Sesungguhnya Allah Maha Mengetahui lagi Maha Penyayang
22. Perhatikan gambar berikut ini!

Sikap pelajar yang menunjukkan tata krama ditunjukkan oleh gambar nomor….
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
23. Bangunan masjid yang ada di Indonesia pada awal perkembangan Islam terutama di Jawa
adalah seperti pendopo yang berbentuk bujur sangkar dan atap berbentuk tumpang. Bentuk
atap masjid yang berupa tumpang adalah akultrasi dengan agama ..
A. Kristen
B. Konghucu
C. Hindu
D. katholik
24. Perhatikan pernyaan berikut ini!
1) Malu berpakaian ketat dan terlihat aurat
2) Malu bersalaman dengan guru ketika datang dan pulang sekolah
3) Malu berkata kotor dan kasar
4) Malu berpakain rapih dan menutup aurat
5) Malu memakai masker dan menjaga jarak
6) Malu rajin shalat berjamaah di masjid
7) Malu tidak mengerjakan tugas tepat waktu
8) Malu mencium tangan orang tua ketika pergi dan pulang sekolah

Penerapan sikap malu yang tidak tepat ditunjukkan oleh nomor….


A. 2, 4, 6, dan 8
B. 3, 4, 5, dan 7
C. 1, 2, 3, dan 4
D. 4, 5, 6, dan 8
25. Qadar dalam konteks ilmu pengetahuan/saint adalah … .
A. hukum alam
B. hukum positif
C. hukum islam
D. hukum rimba
26. Sebelum Islam datang ke nuasantara, kesenian dan kebudayaan Hindu-buddha telah
mengakar kuat di tegah-tengah masyarakat. Kesenian tersebut tidak dihilangkan tetapi
justru digunakan sebagai sarana dakwah. Islam sesunguhnya membuka diri dari budaya-
budaya dari luar Islam dengan prinsip …
A. Tidak bertentangan dengan adat istiadat arab
B. Sejalan dengan kepercayaan nenek moyang Hindu-Budha
C. Tidak menghilangkan ciri khas budaya lama
D. Bersifat al-wala dan al-Bara
27. Perhatikan table berikut!

Kegiatan Tata krama


1 makan a kaki kanan
2 masuk WC b kaki kiri
3 minum c miring ke kanan
4 keluar WC d duduk
5 tidur e tangan kanan

Pasangan kegiatan yang sesuai dengan tata krama yang diajarkan oleh Nabi Muhammad
SAW adalah…
A. 1-b, 2-c, 3-a, 4-e, 5-d
B. 1-c, 2-d, 3-e, 4-a, 5-b
C. 1-e, 2-b, 3-d, 4-a, 5-c
D. 1-a, 2-b, 3-c, 4-d, 5-e
28. Perhatikan Hadits berikut ini!

Artinya : “Nabi shallallahu’alaihi wa sallam berkurban dengan dua ekor kambing yang putih
kehitaman (bercampur hitam pada sebagian anggota tubuhnya), bertanduk, beliau
menyembelih keduanya dengan tangan beliau sendiri, beliau mengucapkan
bismillah serta bertakbir dan meletakkan kaki beliau di badan kedua hewan
tersebut.”
Isi kandungan yang terdapat pada lafadz bergaris bawah pada hadits tersebut adalah….
A. saat menyembelih kita harus mengucapkan Asma Allah
B. kambing qurban adalah kambing terbaik (sehat,gemuk, dan tidak cacat)
C. kambing qurban sebaiknya berwarna putih dan hitam
D. kambing qurban sebaiknya disembelih sendiri
29. Perhatikan pernyataan berikut ini!
1) Tujuan aqiqah adalah menebus gadai dan bersyukur terhadap kelahiran anak
2) Kambing/domba harus berjenis kelamin jantan, sehat, gemuk, dan tidak cacat
3) Daging aqiqah dibagi dalam keadaan matang/sudah dimasak
4) Umur kambing/domba sudah berumur satu tahun atau lebih (sudah berganti gigi)
Pernyataan yang salah adalah….
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
30. Ibadah dalam bentuk penyembelihan hewan tertentu atas dasar petunjuk Rasulullah saw
dengan harapan dapat mendekatkan diri kepada-Nya disebut….
A. qurban
B. aqiqah
C. persembahan
D. sesajen
31. Perhatikan hadits berikut ini!

Artinya: “Diriwayatkan dari Jabir bin Abdullah ra. Katanya: “Kami pernah menyembelih
binatang qurban bersama Rasulullah saw pada tahun Hudaibiyah dengan seekor
unta kepada tujuh orang dan lembu juga kepada tujuh orang.”
(H.R. Bukahri dan Muslim)
Berdasarkan hadits di atas, ketentuan penyembelihan hewan qurban yang benar adalah ….
A. qurban unta bisa untuk 7 orang
B. qurban lembu/sapi bisa untuk 7 orang
C. 7 orang untuk unta/lembu/sapi adalah jumlah maksimal
D. 7 orang untuk unta/lembu/sapi adalah jumlah minimal
32. Bangsa Indonesia adalah komunitas majemuk yang dipengaruhi oleh berbagai kebudayaan
mulai dari Hindu, Budha, dan Islam. Faktor yang menyebabkan tingginya pengaruh
bangsa-bangsa tersebut terhadap kebudayaan lokal yang ada di Indonesia adalah ...
A. di Indonesia sudah ada agama Hindu-Budha
B. masyarakat Indonesia jaman dahulu memiliki pemikiran terbuka
C. lokasi Indonesia berada diantara dua benua dan dua samudera
D. lokasi Indonesia berada di daerah iklim tropis
33. Perhatikan ayat berikut ini!

‫ك َف َت َق َّب ْل ِم ِّنيْ َيا َك ِر ْي ُم‬ َ ‫اَللَّ ُه َّم َه ِذ ِه ِم ْن‬


َ ‫ك َوِإ َل ْي‬
Bacaan tersebut di atas adalah….
A. doa penyembelihan hewan secara mekanik
B. doa penyembelihan hewan aqiqah
C. doa penyembelihan hewan qurban
D. doa penyembelihan hewan secara tradisional
34. Dalam ketentuannya pembagian daging qurban dibagi kepada fakir dan miskin dalam
keadaan mentah atau belum dimasak. Apabila orang yang berqurban (sahibul qurban)
menghendaki, maka ia boleh mengambil daging qurbannya tersebut maksimal yakni ….
A. 1/2
B. 1/3
C. 1/4
D. 1/5
35. Percampuran dua kebudayaan atau lebih yang saling bertemu dan saling mempengaruhi
dengan budaya yang ada pada saat itu dikenal dengan istilah …
A. filterisasi
B. adaftasi
C. asimilasi
D. akultrasi
36. Perhatikan pernyataan berikut ini!
1) Tanggal 11-13 Dzulhijjah dikenal dengan hari tasyriq.
2) Dari tanggal 10-13 Dzulhijjah.
3) Terakhir tanggal 13 Dzulhijjah sebelum maghrib.
4) Terakhir tanggal 13 Dzulhijjah setelah Zhuhur.
Pernyataan yang tepat berkaitan dengan masa penyembelihan hewan qurban pada
nomor….
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
37. Perhatikan pernyataan berikut !
1) 1 ekor kambing untuk satu orang
2) 2 ekor kambing untuk 1 orang
3) 1 ekor sapi untuk 1 orang
4) 1 ekor sapi untuk 5 orang

Dari pernyataan di atas , yang termasuk ketentuan Qurban yang benar adalah nomer….
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
38. Perhatikan pernyataan berikut ini!
1) Qurban untuk menghidupkan sunah Nabi, khususnya sunah Nabi Ibrahim as.
2) Tujuan qurban adalah mendekatkan diri kepada Allah swt.
3) Orang yang berqurban boleh mengambil daging qurban maksimal sepertiga.
4) Qurban mengajarkan kita untuk bersikap dermawan, tidak rakus dan tidakm kikir.
Pernyataan yang berkaitan dengan nilai social ibadah qurban adalah….
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
39. Perhatikan ketentuan hewan qurban berikut ini!
1) Unta sudah berumur 2 tahun
2) Sapi/kerbau sudah berumur 2 tahun
3) Kambing sudah berumur 2 tahun
4) Domba/biri-biri sudah berumur 1 tahun/sudah berganti gigi
Dari pernyataan diatas yang tidak tepat ketentuan hewab qurban adalah….
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
40. Perhatikan tabel berikut ini!

1. Tumpeng a. Sulawesi
2. Dugderan b. Sumatra
3. Tabuik c. Kalimantan
4. Grebeg d. Semarang

Pasangan budaya Islam dengan asal daerahnya yang benar adalah nomor….
A. 1 dengan b
B. 2 dengan d
C. 3 dengan a
D. 4 dengan c
41. Perhatikan tabel berikut ini

Masjid yang melambangkan arsitektur Islam serta tidak ada perpaduan dengan Hindu dan
Jawa adalah
A. 1 dengan d
B. 2 dengan d
C. 3 dengan c
D. 4 dengan b
42. Perhatikan pernyataan berikut
1) jumlah penari delapan orang
2) syair bernafaskan islam
3) mengenakan sarung
4) nyanyian berupa shalawat
5) memakai kain songket dan ikat kepala
6) diiringi dengan alat musik seperti: gambus, kecapi petik
Cara memainkan tari Seudati terdapat pada nomor ….
A. 1 dan 4
B. 2 dan 6
C. 3 dan 5
D. 2 dan 6
43. Perhatikan Q.S. al Kautsar/108:1-3 berikut ini!

Pada ayat kedua terdapat perintah….


A. shalat dan zakat
B. shalat dan puasa
C. shalat dan aqiqah
D. shalat dan qurban
44. Perhatikan gambar berikut ini!

Gambar tersebut memperlihatkan salah satu rangkaian kegiatan….


A. aqiqah
B. qurban
C. persembahan
D. arisan

45. Perhatikan potongan ayat pada Q.S. al Hujurat/49: 13 berikut ini!

Ketentuan pada waqaf yang terdapat pada potongan ayat di atas adalah….
A. boleh berhenti atau diteruskan
B. sebaiknya berhenti
C. sebaiknya diteruskanharus berhenti
D.
46. Perhatikan potongan akhir ayat pada Q.S. al Hujurat/49: 13 berikut ini!

Pada akhir ayat tersebut hukum bacaan …


A. Mad Wajib Muttashil
B. Mad Layyin
C. Mad Jaiz Munfashil
D. Mad ‘Aridh Lissukun
47. Perhatikan tabel berikut ini!

Pasangan yang benar dari nama waqaf tersebut dengan keterangannya adalah …
A. 3 dengan b
B. 4 dengan d
C. 1 dengan c
D. 2 dengan a
48. Menahan diri dari perbuatan jelek dan merasa sangat tidak enak hati jika melakukan
perbuatan tercela adalah pengertian dari….
A. rendah
B. hati sopan
C. tawadlu
D. malu
49. Perhatikan pernyataan berikut!
1) Merasa diawasi Allah. Apapun yang kita posting termasuk niat kita selalu diawasi oleh
Allah.
2) Selalu update status agar orang lain tahu apa yang kita lakukan.
3) Memilih kata,kata yang sopan dan tidak menyinggung perasaan orang lain.
4) Menjauhkan konten yang berisi ujaran kebencian, fitnah, provokasi, hoax, kekerasan,
dan pornografi.
5) Selalu mengirim kembali kepada orang lain berita apapun yang diterima.
Pernyataan yang menunjukkan tata krama dalam penggunaan media sosial ditunjukkan oleh
nomor….
A. 2, 3, dan 4
B. 3, 4, dan 5
C. 1, 2, dan 3
D. 1, 3, dan 4
50. Perhatikan hadits berikut ini!

Artinya : “Diriwayatkan dari Abu Hurairah yang dimarfu’kan kepada Nabi saw., beliau
bersabda: “Sesungguhnya Allah tidak melihat kepada rupa dan harta benda
kalian, tetapi Dia hanya memandang kepada amal dan hati kalian.”
(H.R. Ibnu Majah)
Hadis ini menekankan pentinya….
A. kekayaan
B. keturunan
C. perilaku
D. kedudukan

Anda mungkin juga menyukai