Anda di halaman 1dari 13

PROPOSAL

PERMOHONAN BANTUAN DANA PEMBANGUNAN


GEDUNG KELAS PONDOK PPESANTREN
MODEREN TERPADU
Diajukan Kepada :

DIREKTORAT PENDIDIKAN DINIYAH DAN PONDOK PESANTREN

DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN ISLAM

KEMENTERIAN AGAMA RI

Disusun oleh :
YAYASAN HIDAYATUL MUBTADIIN

MADRASAH DINIYAH HIDAYATUL MUBTADIIN


JLAMPRANG WONOSOBO

Alamat : Jl. Karya Tralis 3 RT 04/RW 03 Jlamprang, Wonosobo 56319

e-mail : madrasahjlamprang@gmail.com

Tahun 2015
YAYASAN HIDAYATUL MUBTADIIN
MADRASAH DINIYAH HIDAYATUL MUBTADIIN
JLAMPRANG WONOSOBO
Alamat : Jl. Karya Tralis 3, Rt 04 Rw 03 Jlamprang Wonosobo Jawa Tengah 56319
Hp : 085870321185, E-mail : madrasahjlamprang@gmail.com

No. : 002/MDHM/VIII/2015 Wonosobo, Juli 2015


Lamp. : 1 Bendel Proposal
Hal : Permohonan Bantuan Sosial Pembangunan
Gedung Kelas Madrasah Hidayatul Mubtadiin Jlamprang

Kepada Yth,
Direktorat Pendidikan Diniyah dan Pondok Pesantren
Direktorat Jenderal Pendidikan Islam
Kementerian Agama RI
Jl. Lapangan Banteng Barat 3 – 4
Jakarta Pusat 10710

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Dengan Hormat,

Puji syukur kehadirat ALLAH SWT. Semoga kita senantiasa dalam lindungan-Nya serta
diberikan kesehatan dan kemurahan rizki.

Kami atas nama Kepala Madrasah Diniyah Hidayatul Mubtadiin, menyampaikan


dengan hormat permohonan bantuan kepada Kementerian Agama RI melalui Direktorat
Pendidikan Diniyah dan Pondok Pesantren Direktorat Jenderal Pendidikan Islam terkait
pembangunan gedung kelas Madrasah Diniyah Hidaytul Mubtadiin. Kami telah membaca
bahwa Direktorat Pendidikan Diniyah dan Pondok Pesantren Direktorat Jenderal Pendidikan
Islam Kementerian Agama RI akan memberikan Bantuan Sosial kepada seluruh lembaga
pendidikan agama dan keagamaan di Indonesia dengan total bantuan sebesar Rp.
143.635.603.000,00 (seratus empat puluh tiga milyar enam ratus tiga puluh lima juta
enam ratus tiga ribu rupiah), dan salah satunya kepada 30 lokasi pondok pesantren di
Indonesia dengan anggaran sebesar Rp. 15.000.000.000,00 (lima belas milyar rupiah).
(Sumber : Surat dari Ditjen Pendidikan Islam Kemenag RI No: Dt.I.III/HM.01/428/2014).

Kemudian kami juga sudah membaca bahwa Anggaran tersebut yang berupa bantuan
sosial fisik belum bisa dicairkan pada tahun anggaran 2014 dengan alasan terkendala
adanya keharusan melakukan revisi DIPA sehubungan adanya Surat Edaran Kementerian
Keuangan tanggal 6 September 2014 yang mengatur perubahan akun anggaran bantuan
sosial. (Sumber : http://kemenag.go.id/index.php?a=berita&id=227067).

Sebagai bahan pertimbangan bersama ini kami lampirkan beberapa poin penting :

1. Proposal Permohonan
2. Surat Rekomendasi dari Kantor Kementerian Agama Kab. Wonosobo
3. Nomor Statistik Madrasah Diniyah Hidayatul Mubtadiin
4. Fotokopi Akta Notaris Yayasan
5. Fotokopi Sertifikat Kepemilikan Tanah, dan
6. Data Pendukung lainnya

Demikian permohonan yang dapat kami sampaikan dengan harapan Direktorat


Pendidikan Diniyah dan Pondok Pesantren Direktorat Jenderal Pendidikan Islam
Kementerian Agama RI berkenan mengabulkan permohonan kami demi kelancaran proses
belajar mengajar dan untuk meningkatkan mutu layanan pendidikan di Indonesia khususnya
di Madrasah Diniyah Hidayatul Mubtadiin Jlamprang Wonosobo Jawa Tengah. Atas
terkabulnya permohonan ini kami ucapkan terima kasih.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.


Hormat kami,
Kepala Yayasan Hidayatul Kepala Lembaga Madrasah Diniyah
Mubtadiin Hidayatul Mubtadiin

AHMAD KHOLIL MIFTAHUDIN S.Kom.I

Mengetahui,

Kepala Kelurahan Jlamprang Camat Kecamatan Wonosobo

(................................................) (................................................)

Kepala Kantor Urusan Agama Kepala Kementerian Agama


Kecamatan Wonosobo Kabupaten Wonosobo

(…………………………………..) (…………….…………………….)
YAYASAN HIDAYATUL MUBTADIIN
MADRASAH DINIYAH HIDAYATUL MUBTADIIN
JLAMPRANG WONOSOBO
Alamat : Jl. Karya Tralis 3, Rt 04 Rw 03 Jlamprang Wonosobo Jawa Tengah 56319
Hp : 085870321185, E-mail : madrasahjlamprang@gmail.com

PROPOSAL PERMOHONAN BANTUAN SOSIAL PEMBANGUNAN


GEDUNG KELAS MADRASAH DINIYAH HIDAYATUL MUBTADIIN
JLAMPRANG WONOSOBO

1. LATAR BELAKANG
Dalam pembukaan Undang-Undang Dasar (UUD) Negara Republik Indonesia
Tahun 1945 dinyatakan bahwa salah satu tujuan Negara Republik Indonesia adalah
mencerdaskan kehidupan bangsa dan untuk itu setiap warga negara Indonesia yang
beragama Islam berhak memperoleh pendidikan yang bermutu sesuai dengan minat dan
bakat yang dimilikinya yaitu pendidikan agama islam. Pemerataan dan mutu layanan
pendidikan agama islam akan membuat warga negara Indonesia memiliki keterampilan
hidup sehingga memiliki kemampuan untuk mengenal dan mengatasi masalah diri dan
lingkungannya, mendorong tegaknya masyarakat madani dan modern yang dijiwai nilai-
nilai Agama Islam dan Pancasila.
Peningkatan mutu pendidikan khususnya agama islam adalah bagian integral dari
proses pengembangan sumber daya manusia yang harus dilakukan terus menerus,
terarah dan intensif agar dapat menghasilkan manusia-manusia Indonesia yang Islami
yang sesuai dengan perintah ALLAH SWT dan ajaran Rasulullah Muhammad SAW.
Untuk menjamin terselenggaranya proses pendidikan yang bermakna, menyenangkan,
dan memberdayakan, maka sangat diperlukan adanya sarana dan srasarana pendidikan
yang memadai.
Madrasah Diniyah Hidayatul Mubtadiin Jlamprang Kecamatan Wonosobo
Kabupaten Wonosobo sudah melaksanakan kegiatan belajar mengajar selama 44 tahun
yaitu dari tahun 1970-an. Kemudian pada tahun 2001 yang lalu dengan bantuan
berbagai pihak dibawah Yayasan Hidayatul Mubtadiin, berdiri Taman Pendidikan Al
Qur’an (TPQ) Hidayatul Mubtadiin dengan menggunakan Metode Qiraati dengan tujuan
untuk memasyaratkan Al Qur’an kepada seluruh warga Jlamprang, dimulai dari usia dini
dari membaca dan pengamalan Al Qur’an itu sendiri.
Dalam perjalanan kegiatan belajar mengajar di Madrasah Diniyah dan TPQ
Hidayatul Mubtadiin dari waktu ke waktu ternyata mengalami kemajuan yang cukup
pesat. Dilihat dari jumlah santri yang menjadi peserta didik di Madrasah Diniyah dan
TPQ Hidayatul Mubtadiin dari tahun ke tahun mengalami pelonjakan. Namun jumlah
ruangan kelas tidak mencukupi untuk menampung seluruh peserta didik dalam proses
aktivitas belajar mengajar. Pun demikian dengan jumlah Ustadz yang mencapai 45, yang
semestinya dari pihak Lembaga mampu untuk memenuhi kebutuhan/kesejahteraan
Ustadz guna melaksanakan kegiatan Pendidikan yang adil dan berkemanusiaan sesuai
dengan Undang Undang Dasar 1945 . Dengan demikian dalam pelaksanaannya masih
mengalami beberapa kendala untuk memenuhi semua kebutuhan Madrasah Diniyah
dan TPQ terutama dibidang finansial dan sarana prasarana. Sehingga kami dari pihak
Madrasah berupaya memenuhi semua kebutuhan tersebut dengan membuat
permohonan bantuan sosial pembangunan gedung kelas Madrasah Diniyah Hidayatul
Mubtadiin kepada Direktorat Pendidikan Diniyah dan Pondok Pesantren Ditjen
Pendidikan Islam Kementerian Agama RI dengan memperhatikan adanya beberapa hal
seperti :
1. Bantuan Sosial kepada seluruh lembaga pendidikan agama dan keagamaan di
Indonesia salah satunya kepada 30 lokasi pondok pesantren di Indonesia dengan
anggaran sebesar Rp. 15.000.000.000,00. (Sumber : Surat dari Ditjen Pendidikan
Islam Kemenag RI No: Dt.I.III/HM.01/428/2014) &
http://www.pendis.kemenag.go.id/index.php?a=artikel&id2=programpontren
2. Anggaran Bantuan Sosial yang berupa bantuan sosial fisik belum bisa dicairkan
pada tahun 2014 dengan alasan terkendala adanya keharusan melakukan revisi
DIPA sehubungan adanya Surat Edaran Kementerian Keuangan tanggal 6
September 2014 yang mengatur perubahan akun anggaran bantuan sosial.
(Sumber : http://kemenag.go.id/index.php?a=berita&id=227067)
3. Peraturan Pemerintah Nomor 2 Tahun 2012 Tentang Hibah Daerah
4. Peraturan Menteri Keuangan Nomor 81/PMK.05/2012 Tentang Belanja Bantuan
Sosial Pada Kementerian Negara/ Lembaga
5. Keputusan Presiden Nomor 80 Tahun 2003 tentang Pedoman Pelaksanaan
Pengadaan Barang/Jasa dan segala perubahannya.
2. NAMA PROGRAM
Nama : Pembangunan Gedung Kelas Madrasah Diniyah Hidayatul Mubtadiin.
Lokasi : Jl. Karya Tralis 3, RT 4/ RW 3, Jlamprang 56319, Kec. Wonosobo, Kab.
Wonosobo, Propinsi Jawa Tengah.

3. TUJUAN & MANFAAT


Tujuan & manfaat dari proposal ini adalah :
1. Menyediakan sarana prasarana yang memadai bagi peserta didik/santri guna
mendukung proses belajar mengajar.
2. Menambah semangat belajar santri dalam menuntut ilmu.
3. Meningkatkan mutu layanan pendidikan islam di Madrasah Diniyah Hidayatul
Mubtadiin yang sesuai dengan Visi , Misi, dan Tujuan yang telah ditetapkan.

4. RENCANA ANGGARAN
1. Rencana Pendapatan
Anggaran yang dibutuhkan dapat bersumber dari :
a. Pemerintah.
b. Sumbangan masyarakat, wali santri, dan donatur lain yang tidak mengikat.
2. Rencana Belanja
Program pembangunan gedung/kelas telah dihitung akan menggunakan dana
sebesar Rp. 343.500.000,00 (tiga ratus empat puluh tiga juta lima ratus ribu rupiah)
sebagaimana terlampir dalam Rencana Anggaran Biaya (RAB) di dalam proposal ini.

5. KEPANITIAAN
Susunan kepanitiaan program terlampir dalam proposal ini.

6. PENUTUP
Demikian permohonan ini kami buat dengan harapan Direktorat Pendidikan
Diniyah dan Pondok Pesantren Ditjen Pendidikan Islam Kementerian Agama RI
berkenan mengabulkan permohonan kami demi kelancaran proses belajar mengajar dan
untuk meningkatkan mutu layanan pendidikan islam di Indonesia khususnya di
Madrasah Diniyah Hidayatul Mubtadiin Jlamprang Wonosobo.

Wonosobo, Juli 2015

Kepala Lembaga Sekretaris


Madrasah Diniyah Hidayatul Madrasah Diniyah Hidayatul
Mubtadiin Jlamprang Mubtadiin Jlamprang

MIFTAHUDIN, S.Kom.I RIYAN AFIDHIN


YAYASAN HIDAYATUL MUBTADIIN
MADRASAH DINIYAH HIDAYATUL MUBTADIIN
JLAMPRANG WONOSOBO
Alamat : Jl. Karya Tralis 3, Rt 04 Rw 03 Jlamprang Wonosobo Jawa Tengah 56319
Hp : 085870321185, E-mail : madrasahjlamprang@gmail.com

PROFIL
MADRASAH DINIYAH HIDAYATUL MUBTADIIN
JLAMPRANG WONOSOBO
TAHUN 2014/2015

Nama Lembaga : Madrasah Diniyah Hidayatul Mubtadiin


Nomor Statistik :41123307087
Alamat : Jl. Karya Tralis 3 RT 4/ RW 3
Kelurahan : Jlamprang
Kecamatan : Wonosobo
Kabupaten : Wonosobo
Propinsi : Jawa Tengah
Kode Pos : 56319
Kontak : 0858-7032-1185
Latitude : -71112
Longitude : `109.9244
Luas Tanah : 703 m2
Luas Bangunan : 320 m2
Nama Yayasan : Yayasan Hidayatul Mubtadiin
No. Akta Pendirian : No. 8./25/Januari/2005
NPWP : 21.025.578.2-533.000
SK AD/ART : 047/SK/MDHM/IX/2013
e-mail : madrasahjlamprang@gmail.com
Jumlah Pendidik : 37 0rang
Jumlah Santri : 281 Orang
Lembaga lain
di bawah Yayasan : TPQ Hidayatul Mubtadiin
Nomor Statistik : 41123307088
Jumlah Pendidik : 16 Orang
Jumlah Santri : 234 Orang
Nama Bank : PD. BPR BKK KAB. WONOSOBO
No. Rekening : 01.001.0000019142
Nama Pemilik Rek. : AKHMAD KHOLIL
Lokasi/ Jarak :
1. Pusat kota kecamatan : 4 km di utara kecamatan Wonosobo
2. Ibu kota kabupaten : 2 km di utara kota Wonosobo
3. Ibu kota propinsi : 130 km di barat daya kota Semarang
Ibu kota negara : 550 km di timur Jakarta

Kepala Lembaga
Madrasah Diniyah
Hidayatul Mubtadiin Jlamprang
MIFTAHUDIN, S.Kom.I

YAYASAN HIDAYATUL MUBTADIIN


MADRASAH DINIYAH HIDAYATUL MUBTADIIN
JLAMPRANG WONOSOBO
Alamat : Jl. Karya Tralis 3, Rt 04 Rw 03 Jlamprang Wonosobo Jawa Tengah 56319
Hp : 085870321185, E-mail : madrasahjlamprang@gmail.com

STRUKTUR ORGANISASI PENGURUS


MADRASAH DINIYAH HIDAYATUL MUBTADIIN
JLAMPRANG WONOSOBO
TAHUN 2013/2015

KOMITE MADRASAH

TPQ HIDAYATUL MUBTADIIN MIFTAHUDIN S.Kom.I YAYASAN HIDAYATUL MUBTADIIN


Kepala Lembaga

RIYAN AFIDHIN MUHAMMAD LUTHFI, S.Pd.I.


Sekretaris Umum Bendahara Umum

ANA MAULIDA, S.Pd.I Ahmad Mubarok, S.Kom


Staf Bidang Kurikulum Staf Bidang Humas

M. FARKHAN ROSYADI MAULANA NUR AJI


Staf Bidang Sarpras Staf Bidang Kesantrian

DEWAN PENDIDIK

SANTRI

Kepala Lembaga
Madrasah Diniyah
Hidayatul Mubtadiin Jlamprang
MIFTAHUDIN, S.Kom.I

YAYASAN HIDAYATUL MUBTADIIN


MADRASAH DINIYAH HIDAYATUL MUBTADIIN
JLAMPRANG WONOSOBO
Alamat : Jl. Karya Tralis 3, Rt 04 Rw 03 Jlamprang Wonosobo Jawa Tengah 56319
Hp : 085870321185, E-mail : madrasahjlamprang@gmail.com

PENGURUS YAYASAN HIDAYATUL MUBTADIIN


JLAMPRANG WONOSOBO

PEMBINA : KYAI ABDUL MUTHOLIB


KYAI ABDUL AZIZ
PENGAWAS : H. ZAENAL MA’ARIF
DENI BUDIANTORO
ALI RIDLO CHUMAIDI
KETUA YAYASAN : AKHMAD KHOLIL
SEKRETARIS : AHMAD TOHA
BENDAHARA : H. NGIZUDDIN
TAMLIKHO

PENGURUS KOMITE MADRASAH DINIYAH HIDAYATUL MUBTADIIN


JLAMPRANG WONOSOBO
KETUA KOMITE : SLAMET MUJIONO
SEKRETARIS : FATHURRAHMAN HADI
BENDAHARA : SURATNO
ANGGOTA : Drs. MUHAMMAD KHORUL HASAN
SUYOTO, S.E.
KHAFI FAWAID, S.Pd.
AHMAD CHARIS

Ketua Yayasan Ketua Komite Madrasah Diniyah


Hidayatul Mubtadiin, Hidayatul Mubtadiin,

AKHMAD KHOLIL SLAMET MUJIONO

Mengetahui,
Kepala Lembaga
Madrasah Diniyah Hidayatul
Mubtadiin Jlamprang
MIFTAHUDIN, S.Kom.I.

YAYASAN HIDAYATUL MUBTADIIN


MADRASAH DINIYAH HIDAYATUL MUBTADIIN
JLAMPRANG WONOSOBO
Alamat : Jl. Karya Tralis 3, Rt 04 Rw 03 Jlamprang Wonosobo Jawa Tengah 56319
Hp : 085870321185, E-mail : madrasahjlamprang@gmail.com

SUSUNAN PANITIA PEMBANGUNAN GEDUNG KELAS


MADRASAH DINIYAH HIDAYATUL MUBTADIIN
JLAMPRANG WONOSOBO

NO. NAMA JABATAN ALAMAT

1. KEPALA DESA (H. ROHMAT) Penasehat

2. H. NURDIN RAMLI Pelindung

3. RUSDI, S.Ag., S.Pd., M.Pd. Penanggung Jawab

4. BUDIANTO, S.Pdi., M.Pdi. Ketua

5. AMRAN, S.Ag. Sekretaris

6. DARUSMAN, S.Ak. Bendahara

7. SAZLI RAIS DAN ERWIN Humas

8. AGUS PRAWOTO Teknisi Bangunan

9. Pengawas

10. Pengawas

Pematang Gajah, Juli 2021


Ketua Panitia, Sekretaris,

BUDIANTO, M.Pd. AMRAN, S.Ag.

Mengetahui,
Ketua Dikdasmen
PCM Jaluko
Dr. F I R M A N.

YAYASAN HIDAYATUL MUBTADIIN


MADRASAH DINIYAH HIDAYATUL MUBTADIIN
JLAMPRANG WONOSOBO
Alamat : Jl. Karya Tralis 3, Rt 04 Rw 03 Jlamprang Wonosobo Jawa Tengah 56319
Hp : 085870321185, E-mail : madrasahjlamprang@gmail.com

RENCANA ANGGARAN BIAYA


PEMBANGUNAN GEDUNG KELAS MADRASAH DINIYAH HIDAYATUL MUBTADIIN
JLAMPRANG WONOSOBO

HARGA
NO. URAIAN PEKERJAAN ANALISA VOLUME
SATUAN JUMLAH SUBTOTAL

I. PEKERJAAN PERSIAPAN

1. Pemb. Gudang peralatan & direksi keet Ls - 250.000,00 0,00

2. Pengukuran & pemasangan bouwplank Ls - 1.500.000,00 1.500.000,00

1.500.000,00

II. PEKERJAAN TANAH

1. Galian tanah biasa SNI 2835:2008 49,200 m3 42,900,00 2.110.680,00


2. Urugan tanah kembali SNI 2835:2008 24,600 m3 14.300,00 351.780,00

3. Urugan pasir bawah pondasi & lantai SNI 2835:2008 4,920 m3 116.160,00 571.507,20

3.033.967,20

III. PEKERJAAN PONDASI & PASANGAN

1. Pas. Aanstamping SNI 2836:2008 7,38 m3 224.268,00 1.655.097,84

2. Pas. batu belah dg 1 pc : 5 ps SNI 2836:2008 13,42 m3 507.904,00 6.810.071,70

3. Pas. rollag batu bata 1 pc : 5 ps SNI 6897:2008 0,80 m3 93.441,48 74.753,18

4. Pas. batu bata 1 pc : 5 ps ½ bata SNI 6897:2008 164,00 m2 93.441,48 15.324.403,00

5. Plesteran 1 pc : 5 ps SNI 2837:2008 164,00 m2 42.385,02 6.951.143,30

30.815.469,02

IV. PEKERJAAN BETON BERTULANG

a. Beton mutu f’c=14,5 Mpa (K175), slum


(12±2) cm, w/c=0,66
1. Pas. Beton untuk pondasi plat SNI 7394:2008 13,80 m3 878.910,21 12.128.961,00

2. Pas. Beton untuk sloof SNI 7394:2008 1,14 m3 878.910,21 1.001.957,60

3. Pas. Beton untuk kolom SNI 7394:2008 5,10 m3 878.910,21 4.482.442,10

4. Pas. Beton untuk balok portal SNI 7394:2008 3,02 m3 878.910,21 2.654.308,81

5. Plat dak beton bertulang SNI 7394:2008 4,36 m3 878.910,21 3.832.048,57

6. Pas. Beton kolom praktis SNI 7394:2008 2,00 m3 878.910,21 1.757.820,44

25.857.538,52

b. Pasangan bekisting beton bertulang

1. Pas. Bekisting untuk pondasi SNI 7394:2008 56,70 m2 162.756,00 9.228.265,20

2. Pas. Bekisting untuk sloof SNI 7394:2008 20,50 m2 109.142,00 2.237.411,00

3. Pas. Bekisting untuk kolom SNI 7394:2008 117,60 m2 190.036,00 22.348.234,00


4. Pas. Bekisting utk ringbalk 15x20cm SNI 7394:2008 119,20 m2 122.386,00 14.588.411,00

5. Pas. Bekisting utk plat talang dan topi SNI 7394:2008 75,93 m2 278.036,00 21.111.273,30

69.513.594,50

c. Pasangan pembesian

1. Pas. Pembesian utk pondasi SNI 7394:2008 2.471,50 kg 11.644,60 28.779.629,90

2. Pas. Pembesian utk sloof SNI 7394:2008 2.000,00 kg 11.644,60 23.289.200,00

3. Pas. Pembesian utk kolom SNI 7394:2008 2.000,00 kg 11.644,60 23.289.200,00

4. Pas. Pembesian utk ringbalk 15x20cm SNI 7394:2008 830,00 kg 11.644,60 9.665.018,00

5. Pemb. utk plat dak penutup atap & topi SNI 7394:2008 1.100,00 kg 11.644,60 12.809.060,50

97.832.108,40

V. PEKERJAAN ATAP

1. Kuda-kuda bentang 7m SNI 3434:2008 0,60 kg 5.453.050,00 3.271.830,00

2. Gording kanal 8/12 SNI 3434:2008 1,54 kg 5.453.050,00 8.397.697,80

3. Konsol rangka pipa besi Ø 3” SNI 3434:2008 100,00 kg 24.090,00 2.409.000,00

4. Gording pipa 8/12 SNI 3434:2008 0,21 kg 5.453.050,00 1.145.140,55

HARGA
NO. URAIAN PEKERJAAN ANALISA VOLUME
SATUAN JUMLAH SUBTOTAL

5. Regel siku 40.40.4 SNI 3434:2008 -kg 5.453.050,00 0,00

6. Treck stank,jarum gording,asesoris lain SNI 3434:2008 0,21 kg 5.453.050,00 1.145.140,55

7. Tutup samping polycarbonate rangka besi Ls -kg 400.000,00 0,00


L 50 cm
8. Tutup samping galvalum rangka besi L 50 Ls -kg 350.000,00 0,00
cm
9. Rangka atap polycarbonate pipa besi Ø 2” SNI 3434:2008 -kg 7.453.050,00 0,00
(kanopi)
10. Ornamen pipa besi Ø 2” (kanopi) Ls - 1.500.000,00 0,00

11. Penutup atap galvalum SNI 03-3436-2002 154,00 m2 50.756,00 7.816.424,00

12. Bubungan jenis SNI 03-3436-2002 11,00 m2 84.040,00 924.440,00

13. Listplank kayu 3/30 Ls 40,00 m2 100.000,00 4.000.000,00

14. Topi asbesplat rangka hollow Ls -m2 150.000,00 0,00

15. Torong talang pipa PVC tipe AW Ø 3” SNI 03-3436-2002 -m2 75.000,00 0,00

29.109.672,90

VI. PEKERJAAN PLAFON

1. Rangka plafon rangka kayu SNI 2839:2008 130,00 m2 100.780,00 13.101.400,00

2. Plafon kawat harmonika SNI 2839:2008 130,00 m2 49.928,00 6.490.640,00

19.592.040,00

VII. PEKERJAAN PINTU & JENDELA

1. Kusen pintu & jendela kayu Kampas SNI 7393:2008 2,06 m2 4.288.225,00 8.833.805,50

2. Daun pintu rangka kayu & kawat SNI 7393:2008 8,00 m2 186.180,00 1.489.440,00
harmonika
3. Pasang jendela kawat harmonika SNI 7393:2008 20,00 m2 30.928,00 618.560,00

4. BV papan 30x30cm Ls 20,00 bh 30.000,00 600.000,00

5. Kunci tanam pintu yale 2 x slag SNI 03-3436-2002 2,00 set 80.000,00 160.000,00

6. Engsel pintu SNI 03-3436-2002 6,00 bh 24.310,00 145.860,00

7. Daun jedela SNI 03-3436-2002 14,00 m2 470.096,00 6.581.344,00

18.429.009,50

VIII PEKERJAAN PENUTUP LANTAI &


DINDING
1. Keramik lantai polos warna 40x40 cm SNI 7395:2008 50,00 m2 146.025,00 7.301.250,00

2. Pas. Lantai kerja beton (K100) t-5cm SNI 7394:2008 23,75 m3 739.197,38 17.555.938,58

24.857.188,58

IX. PEKERJAAN INSTALASI LISTRIK

1. Instalasi titik lampu Ls 6,00 ttk 150.000,00 900.000,00

2. Instalasi stop kontak Ls 2,00 ttk 150.000,00 300.000,00


3. Lampu TL 2 x 20 Watt Ls 8,00 ttk 125.000,00 1.000.000,00

4. Lampu SL 18 Watt + fiting Ls -bh 45.000,00 0,00

5. Stop kontak Ls 2,00 bh 30.000,00 60.000,00

6. Saklar tunggal Ls 8,00 bh 25.000,00 200.000,00

7. Saklar double Ls 2,00 bh 35.000,00 70.000,00

8. MCB Ls 2,00 bh 100.000,00 200.000,00

9. Sekering box Ls 1,00 bh 100.000,00 100.000,00

10. Penangkal petir Ls 1,00 ard 1.500.000,00 1.500.000,00

4.330.000,00

X. PEKERJAAN SANITASI

1. Bak kontrol saluran air hujan 45x45 m SNI 03-3436-2002 4,00 bh 410.278,00 1.641.112,00

2. Sal. pembuangan air hujan/kotor 20 cm SNI 03-3436-2002 50,00 m2 88.802,12 4.440.106,00

6.081.218,00

XI. PEKERJAAN PENGECATAN

1. Cat tembok Kumpulan ABK, 158,00 m2 14.836,80 2.344.214,40


BSN
2. Cat kayu Kumpulan ABK, 128,00 m2 34.496,00 4.415.488,00
BSN
3. Cat besi Kumpulan ABK, -m2 34.496,00 0,00
BSN
4. Waterproof talang beton Kumpulan ABK, -m2 35.000,00 0,00
BSN
6.759.702,40

XII. PEKERJAAN LAIN-LAIN

1. Kaca terang 5 mm 40,50 m2 105.000,00 4.252.500,00

2. Kunci sloot pintu 6,00 bh 92.890,00 557.340,00


HARGA
NO. URAIAN PEKERJAAN ANALISA VOLUME
SATUAN JUMLAH SUBTOTAL

3. Engsel jendela 42,00 bh 9.210,00 386.820,00

4. Grendel jendela 42,00 bh 7.378,00 309.876,00

5. Kait angin jendela 42,00 bh 8.568,00 359.856,00

5.866.392,00

TOTAL 343.577.901,02

PEMBULATAN 343.500.000,00

TERBILANG : TIGA RATUS EMPAT PULUH TIGA JUTA LIMA RATUS RIBU RUPIAH

Wonosobo, Agustus 2015

Kepala Lembaga Bendahara


Madrasah Diniyah Hidayatul Madrasah Diniyah Hidayatul
Mubtadiin Jlamprang Mubtadiin Jlamprang

MIFTAHUDIN, S.Kom.I MUHAMMAD LUTHFI, S.Pd.I.

Anda mungkin juga menyukai