Anda di halaman 1dari 10

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR

PENGELOLAAN SARANA DAN PRASANA


SMK PGRI 4 SIDOARJO
TAHUN 2019 - 2020

1. Tujuan
Panduan Standar Operasional Prosedur (PSOP) Sarana dan Prasarana dibuat untuk
kegiatan penggunaan sarana dan prasana yang ada di lingkungan sekolah

2. Lingkup
Ruang lingkup prosedur ini adalah mengatur proses pembelajaran yang meliputi :
2.1. Tanggung Jawab pengelolaan sarana dan prasanana sekolah
2.2. Prosedur dalam perencanaan sarana dan prasarana sekolah dilakukan melalui
tahapan
2.3. Prosedur pengadaan sarana dan prasarana sekolah melalui usulan
2.4. Prosedur pengadaan sarana dan prasarana sekolah secara mandiri
2.5 Prosedur Penghapusan Sarana dan Prasarana

3. Acuan
3.1 Peraturan Pemerintah No. 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan.
3.2. Peraturan pemerintah RI No. 36 Tahun 2005 tentang peraturan pelaksanaan UU
No. 28 Tahun 2002 tentang bangunan dan gedung.
3.3. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional No. 24 Tahun 2007 tentang Standar
Sarana dan Prasarana Sekolah / Madrasah Pendidikan Umum.

4. Definisi
1. Standar sarana dan prasarana adalah standar nasional pendidikan yang berkaitan
dengan kriteria minimal tentang ruang belajar tempat berolah raga, tempat beribadah,
perpustakaan, laboratorium, bengkel kerja, tempat bermain, tempat berkreasi, dan
tempat berekreasi serta sumber belajar lain yang diperlukan untuk menunjang proses
pembelajaran termasuk penggunaan teknologi informasi dan komunikasi
2. Sarana pendidikan meliputi alat pembelajaran, alat peraga, media pengajaran atau
pendidikan.
3. Prasarana adalah segala macam alat, perlengkapan, atau benda-benda yang dapat
digunakan untuk memudahkan atau membuat nyaman penyelenggaraan pendidikan.
4. Pemeliharaan adalah suatu upaya yang dilakukan untuk menjaga dan merawat
sarana dan prasarana yang dimiliki oleh sekolah agar dapat dimanfaatkan dalam
jangka waktu yang lama.
5. Kerusakan adalah tidak berfungsinya sarana dan prasarana akibat:
a) Penysutan/berakhirnya umur sarana dan atau prasarana.
b) Salah penanganan (beban fungsi yang berlebih, kebakaran, dan sebagainya)
c) Bencana alam.
6. Biaya pemeliharaan adalah sejumlah uang yang dikeluarkan untuk keperluan
perawatan sarana dan prasarana yang sesuai dengan ketentuan yang ditentukan oleh
sekolah.

5. Prosedur
1. Tanggung Jawab dan Wewenang
5.1.1 Tanggung jawab kepala sekolah untuk membuat perencanaan, pelaksanaan,
dan evaluasi dalam rangka pemeliharaan sarana dan prasarana sekolah.
5.1.2 Tanggung jawab kepala sekolah untuk menunjuk wakasek sarana prasarana
untuk membantu membuat perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi dalam
rangka pemeliharaan sarana dan prasarana sekolah.
5.1.3 Tanggung jawab wakil kepala sekolah sarana prasarana untuk menginventarisir
sarana dan prasarana sekolah, serta membuat program pemanfaatan dan
pemeliharaan sarana dan prasarana sekolah.

2. Prosedur dalam perencanaan dan pemeliharaan sarana prasarana sekolah


dilakukan melalui tahapan , sebagai berikut:
5.2.1 Identifikasi dan analisis kebutuhan sarana dan prasarana,
5.2.2 Inventarisasi sarana yang ada,
5.2.3 Menyeleksi program prioritas,
5.2.4 Menyusun anggaran.

3. Prosedur pengadaan sarana dan prasarana sekolah melalui usulan


5.3.1 Menganalisis kebutuhan dan fungsi sarana dan prasarana.
5.3.2 Mengklasifikasikan sarana dan prasarana yang dibutuhkan.
5.3.3 Membuat proposal pengadaan sarana dan prasarana yang ditujukan kepada
pemerintah bagi sekolah negeri dan pihak yayasan bagi sekolah swasta.
5.3.4 Bila disetujui maka akan ditinjau dan dinilai kelayakannya untuk mendapat
persetujuan dari pihak yang dituju.
5.3.5 Setelah dikunjungi dan disetujui maka sarana dan prasarana akan dikirim ke
sekolah yang mengajukan permohonan pengadaan sarana dan prasarana
tersebut.
5.3.6 Barang yang sudah diterima didaftar dalam barang inventarsi sekolah

4. Prosedur pengadaan sarana dan prasarana sekolah secara mandiri


5.4.1 Menganalisis kebutuhan dan fungsi sarana dan prasarana.
5.4.2 Mengklasifikasikan sarana dan prasarana yang dibutuhkan.
5.4.3 Wakasek Kurikulum mengajukan proposal atau usulan pengadaan sarana
dan prasarana yang ditujukan kepada kepala sekolah.
5.4.4 Diadakan pembahasan dalam rapat intern sekolah, bila disetujui maka akan
diadakan survei harga.
5.4.5 Setelah survei harga selanjutnya diadakan pembelian.
5.4.6 Barang yang sudah dibeli didaftar dalam barang inventarsi sekolah
5. Prosedur Penghapusan Sarana dan Prasarana
5.5.1 Mengidentifikasi Sarana dan Prasarana yang sudah memenuhi kriteria
Penghapusan
5.5.2 Mengusulkan Penghapusan Sarana dan Prasarana di Sekolah
5.5.3 Melakukan Penghapusan Sarana dan Prasarana di Sekolah sesuai
ketentuan jika sudah disetuju
5.5.4. Menyimpan berita acara Penghapusan Sarana dan Prasarana di Sekolah

6. Indikator Mutu
6.1 Tersedianya sarana dan prasarana yang dapat mendukung proses belajar
mengajar
6.2 Tersedianya data inventaris sarana dan prasarana yang lengkap.
6.3 Tersedianya Program (Termasuk Jadwal) Pemelihara Sarana dan Prasana.
6.4 Tersedianya peraturan dan sanksi tentang tata cara penggunaan sarana dan
prasana sekolah

Sidoarjo, …………………2019
Waka Sarpras, Kepala SMK PGRI 4 SIDOARJO

Drs. Bambang Yularso Drs. Christanto Wahju W.


DAFTAR SARANA PEMBELAJARAN PRAKTIK KEJURUAN

SMK PGRI 4 WARU SIDOARJO

NO. NAMA ALAT SPESIFIKASI JUMLAH KONDISI


1. ENGINE STAND KIJANG MESIN KIJANG 5K 2 Unit BAIK
2. ENGINE OVER HAUL MESIN KIJANG 5K 1 Unit BAIK
3. TRANSMISI MANUAL Transmisi Kijang 1 Unit BAIK
4. TRANSMISI MANUAL Transmisi Katana 1 Unit BAIK
5. SISTEM KEMUDI CHASIS KIJANG 1 Unit BAIK
6. SISTEM REM TROMOL CHASIS KIJANG 1 Unit BAIK
7. GARDAN TOYOTA KIJANG 2 Unit BAIK
8. KELISTRIKAN BODY STD TRAINER KELISTRIKAN 3 Unit BAIK
9. SISTEM PENGAPIAN TRAINER PENGAPIAN 1 Unit BAIK
10. SEPEDA MOTOR 4 TAK HONDA LEGENDA 1 Unit BAIK
11. SEPEDA MOTOR 2 TAK SUZUKI RC 100 1 Unit BAIK
12. CAR TRAINER FORD LASER 1 Unit BAIK
13. LAS LISTRIK LAKONI 450-900 3 Unit BAIK

Ketua kompetensi keahlian

SMK PGRI 4 WARU SIDOARJO

Zudha AS, S.Pd


DAFTAR INVENTARIS

PERALATAN DI DALAM TOOL BOX

NO. NAMA ALAT SPESIFIKASI JUMLAH KONDISI


1. KUNCI KOMBINASI Ukuran 8 s/d 22 2 set Kurang ukuran 8
2. OBENG - 3 buah BAIK
3. OBENG + 3 buah BAIK
4. KUNCI T Ukuran 14 1 buah BAIK
5. KUNCI T Ukuran 12 2 buah BAIK
6. KUNCI T Ukuran 10 1 buah BAIK
7. KUNCI T Ukuran 8 1 buah BAIK
8. KUNCI RING Ukuran 6 s/d 22 2 set BAIK
9. KUNCI BUSI 1 set BAIK
10. PALU KARET 1 set BAIK
11. PALU BESI 1 set BAIK
12. TANG 1 set BAIK
13. FULLER GAUGE 1 set BAIK

Ketua kompetensi keahlian

SMK PGRI 4 WARU SIDOARJO

Zudha AS, S.Pd


DAFTAR INVENTARIS

PERALATAN DI DALAM LEMARI

NO. NAMA ALAT SPESIFIKASI JUMLAH KONDISI


1. TIMING LIGHT 3 buah BAIK
2. Dwell Tester 2 buah BAIK
3. Compressi Tester 2 buah BAIK
4. Multimeter Analog 5 buah BAIK
5. Multimeter Digital 2 buah BAIK
6. Jangka sorong 0,02 mm 2 buah BAIK
7. Jangka sorong 0,05 mm 2 buah BAIK
8. Jangka sorong 0,05 mm 1 buah BAIK
panjang
9. Micrometer 3 buah BAIK
10. Engine stetescop 1 set BAIK
11. Ring compression 1 set BAIK
12. Valve spring 1 set BAIK
13. Hydrometer 3 buah BAIK
14. Dial indicator 1 buah BAIK
15. Baterai 3 buah BAIK

Ketua kompetensi keahlian

SMK PGRI 4 WARU SIDOARJO

Zudha AS, S.Pd


DAFTAR INVENTARIS LAPTOP & PC LABORATURIUM KOMPUTER
SMK PGRI 4 WARU SIDOARJO

NO NOMOR LAPTOP IP LAPTOP MERK & TIPE LAPTOP OPERATING SYSTEM TIPE PROCESSOR RAM LAPTOP STORAGE LAPTOP SUMBER DANA
1 SMK PGRI 4 WARU LAPTOP (01) 192.168.0.1 LENOVO 0553R95 WINDOWS 7 - 64 BIT INTEL CORE i3 M350 2GB 500GB BPOPP TRIWULAN 3 TAHUN 2019
2 SMK PGRI 4 WARU LAPTOP (02) 192.168.0.2 LENOVO 0553R95 WINDOWS 7 - 64 BIT INTEL CORE i3 M350 2GB 500GB BPOPP TRIWULAN 3 TAHUN 2019
3 SMK PGRI 4 WARU LAPTOP (03) 192.168.0.3 LENOVO 0553R95 WINDOWS 7 - 64 BIT INTEL CORE i3 M350 2GB 500GB BPOPP TRIWULAN 3 TAHUN 2019
4 SMK PGRI 4 WARU LAPTOP (04) 192.168.0.4 LENOVO 0553R95 WINDOWS 7 - 64 BIT INTEL CORE i3 M350 2GB 500GB BPOPP TRIWULAN 3 TAHUN 2019
5 SMK PGRI 4 WARU LAPTOP (05) 192.168.0.5 LENOVO 0553R95 WINDOWS 7 - 64 BIT INTEL CORE i3 M350 2GB 500GB BPOPP TRIWULAN 3 TAHUN 2019
6 SMK PGRI 4 WARU LAPTOP (06) 192.168.0.6 LENOVO 2349NZ8 WINDOWS 7 - 64 BIT INTEL CORE i5-3320M 4GB DDR3 500GB BPOPP TRIWULAN 1 TAHUN 2020
7 SMK PGRI 4 WARU LAPTOP (07) 192.168.0.7 LENOVO 2349NZ8 WINDOWS 7 - 64 BIT INTEL CORE i5-3320M 4GB DDR4 500GB BPOPP TRIWULAN 1 TAHUN 2020
8 SMK PGRI 4 WARU LAPTOP (08) 192.168.0.8 LENOVO 2349NZ8 WINDOWS 7 - 64 BIT INTEL CORE i5-3320M 4GB DDR4 500GB BPOPP TRIWULAN 1 TAHUN 2020
9 SMK PGRI 4 WARU LAPTOP (09) 192.168.0.9 - - - - - -
10 SMK PGRI 4 WARU LAPTOP (10) 192.168.0.10 - - - - - -
11 SMK PGRI 4 WARU LAPTOP (11) 192.168.0.11 FUJITSU FMVNA1SE WINDOWS 7 - 32 BIT INTEL CORE DUO T8100 2GB 500GB ANGGARAN SEKOLAH TAHUN 2019
12 SMK PGRI 4 WARU LAPTOP (12) 192.168.0.12 FUJITSU FMVNA1SE WINDOWS 7 - 32 BIT INTEL CORE DUO T8100 2GB 500GB ANGGARAN SEKOLAH TAHUN 2019
13 SMK PGRI 4 WARU LAPTOP (13) 192.168.0.13 - - - - - -
14 SMK PGRI 4 WARU LAPTOP (14) 192.168.0.14 HP ELITEBOOK FOLIO 9470M WINDOWS 7 - 64 BIT INTEL CORE i5-3337U 4GB DDR3 500GB BPOPP TRIWULAN 4 TAHUN 2019
15 SMK PGRI 4 WARU LAPTOP (15) 192.168.0.15 HP ELITEBOOK FOLIO 9470M WINDOWS 7 - 64 BIT INTEL CORE i5-3337U 4GB DDR3 500GB BPOPP TRIWULAN 4 TAHUN 2019
16 SMK PGRI 4 WARU LAPTOP (16) 192.168.0.16 HP ELITEBOOK FOLIO 9470M WINDOWS 7 - 64 BIT INTEL CORE i5-3337U 4GB DDR3 500GB BPOPP TRIWULAN 4 TAHUN 2019
17 SMK PGRI 4 WARU LAPTOP (17) 192.168.0.17 ASUS X450EA WINDOWS 7 - 64 BIT AMD E1 - 2500 2GB 500GB ANGGARAN SEKOLAH
18 SMK PGRI 4 WARU LAPTOP (18) 192.168.0.18 DELL LATITUDE D360 WINDOWS 7 - 32 BIT INTEL CORE DUO T7250 2GB 500GB ANGGARAN SEKOLAH
19 SMK PGRI 4 WARU LAPTOP (19) 192.168.0.19 DELL INSPIRON 1440 WINDOWS 7 - 32 BIT INTEL CORE DUO T6500 2GB 500GB MILIK PRIBADI
20 SMK PGRI 4 WARU LAPTOP (20) 192.168.0.20 FUJITSU E8410 WINDOWS 7 - 32 BIT INTEL CORE DUO T7300 2GB 500GB ANGGARAN SEKOLAH
21 SMK PGRI 4 WARU LAPTOP (21) 192.168.0.21 FUJITSU E8410 WINDOWS 7 - 32 BIT INTEL CORE DUO T9300 2GB 500GB ANGGARAN SEKOLAH
22 SMK PGRI 4 WARU LAPTOP (22) 192.168.0.22 FUJITSU S7211 WINDOWS 7 - 32 BIT INTEL CORE DUO T5250 2GB 500GB ANGGARAN SEKOLAH
23 SMK PGRI 4 WARU LAPTOP (23) 192.168.0.23 LENOVO 2056BN3 WINDOWS 7 - 32 BIT INTEL CORE DUO P8600 2GB 500GB ANGGARAN SEKOLAH
24 SMK PGRI 4 WARU LAPTOP (24) 192.168.0.24 LENOVO 2056BN3 WINDOWS 7 - 32 BIT INTEL CORE DUO P8600 2GB 500GB ANGGARAN SEKOLAH
25 SMK PGRI 4 WARU LAPTOP (25) 192.168.0.25 LENOVO 2056BN3 WINDOWS 7 - 32 BIT INTEL CORE DUO P8600 2GB 500GB ANGGARAN SEKOLAH
26 SMK PGRI 4 WARU LAPTOP (26) 192.168.0.26 LENOVO 22415ZA WINDOWS 7 - 32 BIT INTEL CORE DUO P8600 2GB 500GB ANGGARAN SEKOLAH
27 SMK PGRI 4 WARU LAPTOP (27) 192.168.0.27 LENOVO 2056BN3 WINDOWS 7 - 32 BIT INTEL CORE DUO P8600 2GB 500GB ANGGARAN SEKOLAH
28 SMK PGRI 4 WARU LAPTOP (28) 192.168.0.28 LENOVO 2056BN3 WINDOWS 7 - 32 BIT INTEL CORE DUO P8600 2GB 500GB ANGGARAN SEKOLAH
29 SMK PGRI 4 WARU LAPTOP (29) 192.168.0.29 DELL INSPIRON 14 - 3462 WINDOWS 10 - 64 BIT INTEL CELERON N3350 4GB DDR3 500GB BANTUAN DARI PT. ANEKA GAS
30 SMK PGRI 4 WARU LAPTOP (30) 192.168.0.30 LENOVO IP S145 WINDOWS 10 - 64 BIT AMD Ryzen 3-3200U 8GB DDR4 1TB+256GB SSD BOS AFIRMASI TAHUN 2020
31 SMK PGRI 4 WARU LAPTOP (31) 192.168.0.31 LENOVO IP S145 WINDOWS 10 - 64 BIT AMD Ryzen 3-3200U 8GB DDR4 1TB+256GB SSD BOS AFIRMASI TAHUN 2020
32 SMK PGRI 4 WARU LAPTOP (32) 192.168.0.32 LENOVO IP S145 WINDOWS 10 - 64 BIT AMD Ryzen 3-3200U 8GB DDR4 1TB+256GB SSD BOS AFIRMASI TAHUN 2020
33 SMK PGRI 4 WARU LAPTOP (33) 192.168.0.33 LENOVO IP S145 WINDOWS 10 - 64 BIT AMD Ryzen 3-3200U 8GB DDR4 1TB+256GB SSD BOS AFIRMASI TAHUN 2020
34 SMK PGRI 4 WARU LAPTOP (34) 192.168.0.34 ASUS E402WA WINDOWS 10 - 64 BIT AMD APU E2-6110 4GB DDR3 1TB ANGGARAN SEKOLAH
35 SMK PGRI 4 WARU LAPTOP (35) 192.168.0.35 ASUS E402WA WINDOWS 10 - 64 BIT AMD APU E2-6110 4GB DDR3 1TB ANGGARAN SEKOLAH
36 SMK PGRI 4 WARU PC SERVER (01) 192.168.0.201 GIGABYTE H110M - S2PH WINDOWS 10 - 64 BIT INTEL CORE i5 - 7400 8GB 1TB ANGGARAN SEKOLAH
37 SMK PGRI 4 WARU PC SERVER (02) 192.168.0.205 WINDOWS SERVER 2016 ANGGARAN SEKOLAH

Mengetahui, Sidoarjo, 16 Juli 2019


Kepala SMK PGRI 4 Kepala Laboraturium Komputer

Drs. Christanto Wahju Yonathan Immanuel P


DAFTAR BARANG INVENTARIS LABORATURIUM KOMPUTER
SMK PGRI 4 WARU SIDOARJO

NO NAMA BARANG JUMLAH BARANG

1 LAPTOP 35 BUAH

2 PC SERVER 2 BUAH
3 LCD MONITOR KOMPUTER 2 BUAH
4 KEYBOARD KOMPUTER 2 BUAH
5 MOUSE 5 BUAH
6 MEJA CLIENT 29 BUAH
7 MEJA SERVER 1 BUAH
8 MEJA PENGAWAS 1 BUAH

9 KURSI CLIENT 38 BUAH

10 KURSI PROKTOR 1 BUAH


11 KURSI PENGAWAS 2 BUAH
12 SEMPROTAN PENGHARUM RUANGAN 2 BUAH
13 LEMARI KACA 1 BUAH
14 LCD PROYEKTOR 1 BUAH
15 KABEL LAN 1 ROLL
16 KABEL LAN JARINGAN CADANGAN 15
17 SWITCH & HUB 3 BUAH
18 TOOLKIT 1 SET
19 ALAT PEL + SAPU 1 SET
20 PIGORA 3 BUAH
21 KIPAS ANGIN 5 BUAH
22 EXHAUST FAN 1 BUAH
23 UPS 2 BUAH
24 SPEAKER 1 SET
25 PAPAN TULIS 1 BUAH
26 PENGHAPUS PAPAN TULIS 2 BUAH
27 JAM DINDING 1 BUAH
28 SPIDOL PAPAN TULIS 2 BUAH
29 KEMOCENG 1 BUAH
30 TANG CRIMPING DAN ALAT JARINGAN 1 SET
31 OBENG 4 BUAH
32 PRINTER 1 BUAH
33 LAYAR LCD PROYEKTOR 1 SET
RIUM KOMPUTER
JO

SUMBER DANA
ANGGARAN BPOPP
ANGGARAN SEKOLAH
DANA BOS AFIRMASI
ANGGARAN SEKOLAH
ANGGARAN SEKOLAH
ANGGARAN SEKOLAH
ANGGARAN SEKOLAH
ANGGARAN SEKOLAH
ANGGARAN SEKOLAH
ANGGARAN SEKOLAH
ANGGARAN BPOPP
ANGGARAN SEKOLAH
ANGGARAN SEKOLAH
ANGGARAN SEKOLAH
ANGGARAN SEKOLAH
ANGGARAN SEKOLAH
ANGGARAN BPOPP
ANGGARAN SEKOLAH
ANGGARAN SEKOLAH
ANGGARAN SEKOLAH
ANGGARAN SEKOLAH
ANGGARAN SEKOLAH
ANGGARAN SEKOLAH
ANGGARAN SEKOLAH
ANGGARAN SEKOLAH
ANGGARAN SEKOLAH
ANGGARAN SEKOLAH
ANGGARAN SEKOLAH
ANGGARAN SEKOLAH
ANGGARAN SEKOLAH
ANGGARAN SEKOLAH
ANGGARAN SEKOLAH
ANGGARAN SEKOLAH
ANGGARAN SEKOLAH
ANGGARAN SEKOLAH
ANGGARAN SEKOLAH

Anda mungkin juga menyukai