Anda di halaman 1dari 44

KELOMPOK 5

• SEVILLA ANDRYANI PUTRI • SYUKRIAH YULIANA


PUEBI •

SHANTI DWI ARYANI
SIROJUL ABRORI
• VINCENA WEYA
• YUSI NURWINDIARTI
• SRI KARISMALENA
01
Pemakaian
Tanda Baca
TANDA TITIK (.) Catatan:
a. Tanda titik tidak dipakai pada angka atau huruf
yang sudah bertanda kurung

Bahasa Indonesia berkedudukan sebagai


1) Bahasa nasional yang berfungsi, antara lain,
a) lambang negara nasional,
Aku pergi ke kebun binatang. b) identitas nasional, dan
a. I. Kondisi Kebahasaan di c) pemersatu bangsa.
Indonesia
A. Bahasa Indonesia b. Tanda titik tidak dipakai pada akhir penomoran
1. Kedudukan digital yang lebih dari satu angka
2. Fungsi III.A.2.B
B. Bahasa Daerah
1. Kedudukan c. Tanda titik tidak dipakai di belakang angka atau
2. Fungsi angka terakhir dalam penomoran deret digital yang
C. Bahasa Asing lebih dari satu angka dalam judul tabel, bagan,
1. Kedudukan grafik, atau gambar
2. Fungsi Tabel 1 Struktur Organisasi
Tabel 1.1 Bagian Umum
TANDA TITIK (.)
Pukul 02.25.10 (pukul 2 lewat 25 menit 10 detik)
02.25.10 jam (2 jam, 25 menit, 10 detik)
00.20.40 jam (20 menit, 40 detik)
00.00.50 jam (50 detik)

Moeliono, Anton M. 1989. Kembara Bahasa.


Jakarta: Gramedia.
TANDA TITIK (.) Catatan:

Dia lahir pada tahun 1995 di Bogor.

Gambar 3 Alat Ucap Manusia

Ia membawa uang lebih dari 200.000 di dompetnya.

Yth. Kepala Bagian Keuangan


Jalan Gatot Subroto No. 40-42
Kebayoran Baru
Jakarta 12190

21 April 2013
TANDA KOMA (,)

Buku, majalah, dan jurnal termasuk sumber kepustakaan.

Ini bukan milik saya, melainkan milik teman saya.

Saya ingin membeli kamera, tetapi uang saya belum cukup.

Karena tidak mau terkena hujan, ia memakai payung.

Kalau ada sambal, saya akan makan.


TANDA KOMA (,)

Mahasiswa itu rajin dan pandai. Oleh karena itu, dia memperoleh
beasiswa belajar di luar negeri.

Wah, bukan main!


O, begitu?
Hati-hati, ya, jalannya licin!
Dia baik sekali, Bu.

Kata nenek saya, “Kita harus berbagi dalam hidup ini.”


TANDA KOMA (,)

Sdr. Abdullah, Jalan Kayumanis III/18, Kelurahan


Kayumanis, Kecamatan Matraman, Jakarta 13130

Gunawan, Ilham. 1984. Kamus Politik


Internasional. Jakarta: Restu Agung.
TANDA KOMA (,)

Sutan Takdir Alisjahbana, Tata Bahasa Baru


Bahasa Indonesia, Jilid 2 (Jakarta: Pustaka
Rakyat, 1950), hlm. 25.
B. Ratulangi, S.E.
Ny. Khadijah, M.A.
Bambang Irawan, M.Hum.
TANDA KOMA (,)

Semua siswa, baik laki-laki


maupun perempuan, harus
mengikuti latihan paduan
12,5 m suara.
27,3 kg
Rp500,50
Rp750,00

Atas perhatian Saudara, kami ucapkan terima kasih.


TANDA TITIK KOMA (;)

Hari sudah malam; anak-anak masih membaca buku.

Ibu membeli buku, pensil, dan tinta; baju, celana,


dan kaus; pisang, apel, dan jeruk.
Syarat penerimaan pegawai di lembaga ini adalah (1)
berkewarganegaraan Indonesia;
(2) berijazah sarjana S-1;
(3) berbadan sehat; dan
(4) bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Negara
Kesatuan Republik Indonesia.
TANDA PISAH

Anak perempuan itu –aku sangat menyukainya– sedang bermain


ayunan
(–)
Ayra Naomi Hanna –anak dari Abidurrahman– sedang membaca buku.

Acara itu diselenggarakan pada tanggal 15–22 April 2022.


TANDA TANYA (?)

Kapan kamu akan menikah dengannya?

Jumlah dana APBN yang dikorupsi ialah 500 juta rupiah (?).
TANDA SERU (!)

Mari bayar pajak! Astaga!


TANDA
ELIPSIS (…)

Jadi simpulannya … oh sudah waktunya istirahat.

Dalam Undang-Undang Dasar 1945 disebutkan bahwa


bahasa negara ialah ....
Nb : jika di tengah kalimat didahului dan diikuti spasi
jika diakhir kalimat. Ditambahi 1 titik.
TANDA PETIK

“Aku lapar,” ucap Ratu.

Buku “Pelajari Saham” menjadi buku terbaik 2020. (“…”)


Dalam istilah asing, keadaan semacam inilah yang disebut
sebagai “jetlag”.
Tanda Titik Dua (:)

Ketua : A hma d Wi j aya


• Mereka memerlukan perabot rumah tangga: kursi, meja, dan
lemari. Sekretaris : Siti Aryani I b u : “B a w a ko p e r ini, N ak!”
• Hanya ada dua pilihan bagi para pejuang kemerdekaan: hidup atau Bendahara : Aulia Arimbi. A m i r : “Baik, Bu.”
mati. I b u : “Jangan lupa, letakkan baik -
* Pe me rian : p e n g ga m ba ra n, p e n j e lasa n, ata u baik!”
p e n g u ra i a n u n s u r - u n s u r

• Horison, XLIII, No. 8/2008: 8


• Surah Albaqarah: 2—5
• D a r i Pe m b u r u ke Te ra p e u t ik:
A n t o lo gi C e r p e n N u s a nta ra
• Pedoman Umum
Pe m b e n t uka n I st i l a h .
Jakarta: P u sat Bah asa.
Kita memerlukan kursi, meja, dan lemari.
01 02
• anak-anak
• D i s a mpi ng ca ra l a ma , di tera pka n j uga ca -
• berulang-ulang
Tanda
ra baru ….
• ke m e r a h - m e r a h a n
• Nelayan pesisir itu berhasil membudi -
• mengorek-ngorek
daya ka n r umput l a ut.

Hubung • Pa r ut j eni s i ni memuda hka n ki ta meng -


ukur kelapa

(-)
03 04
• ber-evolusi
• meng-ukur
• dua-puluh-lima ribuan (25 x 1.000)
• 11-11-2013 • ²³ ∕₂₅ (dua - pul uh - ti ga perdua - pul uh - l i ma)
• p-a-n-i-t-i-a • m e s i n h i t u n g - t a n ga n
05 a. se - d e n g a n ka ta b erik u tn ya ya n g d im u lai d e n g a n h u r u f ka p ital (se -
Indonesia, se-Jawa Barat);
b. k e - d e n g a n a n g k a (p e r in g ka t ke -2);
c. a n g k a d e n g a n – a n (ta hun 1950-an);
d. k a t a a t a u i m b u h a n d e n g a n s i n g k a t a n y a n g b e r u p a h u ru f k a p i tal (hari-
H, sinar-X, ber-KTP, di-SK-kan);
e. k ata d e n ga n k ata ga nti Tu h a n (cip ta a n -N ya, atas rah m a t-M u);
f. h u ru f d a n a n g k a (D-3, S -1, S -2); d a n
g. ka ta g a n ti -k u , -m u , d a n -n y a d e n g a n s i n g k a t a n y a n g b e ru p a h u ru f
Tanda ka p i tal (K T P - mu, S IM -nya , ST N K -ku).
Ta n d a h u b u n g t i d a k d i p a ka i d i a n t a ra h u r u f d a n a n g ka j i ka a n g ka t e rs e b u t

Hubung m e l a m b a n g k a n j u m l a h h u r u f.
M isalnya: P 3 K (p e rto lo ngan p e rtama p ad a ke ce lakaan )

(-)
06 07
• di-sowan-i (bahasa Jawa, ‘didatangi ’) • Kata pasca - berasal dari bahasa Sanskerta.
• ber - p a r i b a n (ba ha s a B ata k, ‘ bers a uda ra • Akhiran -isasi pada kata betonisasi
sepupu’) s e b a i k nya d i u b a h m e n j a d i p e m b eto n a n .
• di-back up
• p e n - ta c k l e - a n
1
▪ Tanya dia, “Kaudengar bunyi ‘kring-kring ’ tadi? ”
▪ “ K i ta b a n g ga ka re n a l a g u ‘ I n d o n e s i a R aya ’ b e r ku m a n d a n g
di arena olimpiade itu,” kata Ketua KONI

Tanda Petik
Tunggal
2
(‘…’)
▪ feedback ‘umpan bal i k ’
▪ “ K i ta b a n g ga ka re n a l a g u ‘ I n d o n e s i a R aya ’ b e rku m a n d a n g
di arena olimpiade itu,” kata Ketua KONI
Tanda Kurung ((…))

:
• Dia memperpanjang surat izin mengemudi
(SIM).
• Lokakar ya (workshop) itu diadakan di
Manado. Keterangan itu (lihat Tabel 10)
m e n u n j u k k a n a r u s p e r ke m b a n g a n b a r u
pasar dalam negeri.

• Dia berangkat ke kantor selalu menaiki (bus)


Transjakarta.
• Pesepak bola kenamaan itu berasal dari (Kota)
Padang.
Fa kto r p ro d u ks i m e nya n g ku t ( a ) b a h a n
baku, (b) biaya produksi, dan (c) tenaga
kerja.
❖ S a n g S a p u r b a m e n [ d ] e n ga r b u ny i g e m e r i s i k .
❖ Pe n g g u n a a n b a h a s a d a l a m ka r ya i l m i a h h a r u s

1 s es ua i [ denga n] ka i da h ba ha s a Indo nes i a .


❖ U l a n g ta h u n [ P ro k l a m a s i Ke m e rd e ka a n ] Re p u b l i k
Indo nes i a di raya ka n s eca ra khi dmat.

Tanda Kurung Siku ([…])

❖ Pe rs a m a a n ke d u a p ro s e s i t u ( p e r b e d a a n nya
2 dibicarakan di dalam Bab II [lihat halaman 35─38])
perlu dibentangkan di sini.
Tanda Garis Miring (/)
D i pa ka i da l a m n o m o r s u rat , n o m o r p a d a a l a m a t , d a n p e n a n d a a n m a s a s a t u
t a h u n ya n g t e r b a g i d a l a m d u a t a h u n t a k w i m
Misalnya:
• Nomor: 7/PK/II/2013
• Jalan Kramat III/ 10
• tahun ajaran 2012/2013

D i p a ka i s e b a ga i p e n g ga n t i kata dan, atau, serta setiap.


M isaln ya: Artinya:
m a h a s iswa /m a h a s iswi ‘m a h a siswa d an mah asiswi ’
Dipakai untuk menunjukkan
dikirimkan lewat darat/laut ‘dikirimkan lewat darat atau lewat laut
penghilangan bagian kata atau
b u k u d a n /a ta u m a ja l a h ‘b u k u d a n m a ja l a h at a u b u k u at a u m ajalah ’
b a g i a n a n g k a t a h u n d a l a m ko n t e k s
h a r g a n ya R p1.500,00/lem b a r ‘h a r g a n ya R p 1.50 0 , 0 0 setiap lem b ar ’ tertentu.

D i p a ka i u n t u k m e n ga p i t h u r u f, kata , ata u Misalnya:


ke l o m p o k ka t a s e b a g a i ko r e ksi atau ❖ Dia ‘kan kusurati. (‘kan = akan)
p e n g u ra n ga n a t a s ke s a l a h a n a t a u ke l e b i h a n d i ❖ Mereka sudah datang , ‘kan? (‘kan = bukan)
dalam naskah asli yang ditulis orang lain . ❖ Malam ‘lah tiba. (‘lah = telah)
Misalnya: ❖ 5-2-‘13 (’13 = 2013)
• Bu ku Pe n ga nta r Lin g /g / u ist ik karya Ve rh aar d icetak
beberapa kali.
• A s m a ra / n / d a n a m e r u p a ka n s a l a h s at u t e m b a n g
m a c a p a t b u d aya J a w a . Ta n d a P e ny i n g k a t a t a u A p o s t r o f (‘)
• D ia se d a n g m e nye le saikan / h / u tan gnya d i b an k.
Penulisan
02 Unsur Serapan
01 Pengertian
Kata Serapan
adalah kata bahasa Indonesia yang diserap dari bahasa asing
dan daerah untuk memperkaya perbendaharaan bahasa
Indonesia. Ciri-ciri kata serapan hanya memiliki satu makna,
tidak memiliki sinonim dan antonim dalam kalimat, dan tidak
adanya perubahan dalam maknanya.
02 Pengelompokan
Berdasarkan taraf integrasinya, unsur serapan dalam bahasa Indonesia dapat dibagi menjadi dua kelompok besar.

Pertama, unsur asing yang belum Kedua, unsur asing yang penulisan
sepenuhnya terserap ke dalam dan pengucapannya disesuaikan
bahasa Indonesia, seperti force dengan kaidah bahasa Indonesia
majeur, de facto, de jure, dan Penyerapan diusahakan agar ejaannya diubah
seperlunya sehingga bentuk Indonesianya masih
l’exploitation de l’homme par dapat dibandingkan dengan bentuk asalnya.
l’homme.
Unsur-unsur itu dipakai dalam konteks bahasa Indonesia,
tetapi cara pengucapan dan penulisannya masih
mengikuti cara asing
03 Proses Penyerapan

Adopsi Adaptasi Terjemahan Kreasi


Apabila pemakai bahasa Apabila pemakai bahasa Apabila pemakai bahasa
mengambil konsep yang mengambil konsep yang ada
Apabila pemakai mengambil konsep dan
dalam bahasa sumbernya
bahasa mengambil makna bahasa asing terkandung dalam bahasa
kemudian mencari padanannya
bentuk dan makna tersebut tetapi bentuk asing itu kemudian bahasa dalam bahasa Indonesia . Cara
disesuaikan dengan tersebut dicari padanannya kreasi tidak menuntut bentuk
kata asing itu secara
kaidah bahasa Indonesia. dalam bahasa Indonesia . fisik yang mirip sepert
keseluruhan. penerjemahan.
Contoh : Contoh : Contoh :
Contoh : plasa , National _ Nasional Tumpang tindih _ overlap Berhasil guna _ effective
supermarket, jeans Democration _ Demokrasi Uji coba _ try out Ulang alik _ shuttle
Suku cadang _ spere parts
04 Kaidah Ejaan Yang Berlaku Bagi Unsur Serapan
Asal
Lv. Keterangan Contoh
Bahasa
a (Arab, bunyi pendek atau bunyi panjang) menjadi a
1 Arab
(bukan o)

2 Arab ‘ain ( ‫ع‬Arab) pada awal suku kata menjadi a, i, u

3 Arab ‘ain ( ‫ع‬Arab) di akhir suku kata menjadi k

4 Arab ḍad ( ‫ض‬Arab) menjadi d

5 Arab fa ( ‫ف‬Arab) menjadi f


04 Kaidah Ejaan Yang Berlaku Bagi Unsur Serapan
Asal
Lv. Keterangan Contoh
Bahasa

1 Arab gain ( ‫غ‬Arab) menjadi g

2 Arab ḥa ( ‫ح‬Arab) menjadi h

3 Arab hamzah ( ‫ء‬Arab) yang diikuti oleh vokal menjadi a, i, u

hamzah ( ‫ء‬Arab) di akhir suku kata, kecuali di akhir


4 Arab
kata, menjadi k

5 Arab hamzah ( ‫ء‬Arab) di akhir kata dihilangkan


04 Kaidah Ejaan Yang Berlaku Bagi Unsur Serapan
Asal
Lv. Keterangan Contoh
Bahasa

1 Arab i (Arab, bunyi pendek atau bunyi panjang) menjadi i

2 Arab jim ( ‫ج‬Arab) menjadi j

3 Arab kha ( ‫خ‬Arab) menjadi kh

4 Arab qaf ( ‫ق‬Arab) menjadi k

5 Arab sin ( ‫س‬Arab) menjadi s


04 Kaidah Ejaan Yang Berlaku Bagi Unsur Serapan
Asal
Lv. Keterangan Contoh
Bahasa

1 Arab śa ( ‫ث‬Arab) menjadi s

2 Arab ṣad ( ‫ص‬Arab) menjadi s

3 Arab syin ( ‫ش‬Arab) menjadi sy

4 Arab ṭa ( ‫ط‬Arab) menjadi t

5 Arab u (Arab, bunyi pendek atau bunyi panjang) menjadi u


04 Kaidah Ejaan Yang Berlaku Bagi Unsur Serapan
Asal
Lv. Keterangan Contoh
Bahasa

1 Arab wau ( ‫و‬Arab) tetap w

wau ( ‫و‬Arab, baik satu maupun dua konsonan) yang


2 Arab
didahului u dihilangkan

aw (diftong Arab) menjadi au, termasuk yang diikuti


3 Arab
konsonan

4 Arab ya ( ‫ي‬Arab) di awal suku kata menjadi y

5 Arab zai ( ‫ز‬Arab) tetap z


04 Kaidah Ejaan Yang Berlaku Bagi Unsur Serapan
Asal
Lv. Keterangan Contoh
Bahasa

1 Arab żal ( ‫ذ‬Arab) menjadi z

2 Arab ẓa ( ‫ظ‬Arab) menjadi z

3 Arab -i, -iyyah (akhiran Arab) menjadi –i atau –iah

4 Arab ya ( ‫ي‬Arab) di awal suku kata menjadi y

5 Arab -wi, -wiyyah (Arab) menjadi -wi, -wiah


04 Kaidah Ejaan Yang Berlaku Bagi Unsur Serapan
Asal
No Keterangan Contoh
Bahasa
1 Belanda aa (Belanda) menjadi a octaaf → oktaf
2 Belanda ae tetap ae jika tidak bervariasi dengan e aerobe → aerob

3 Inggris ae jika bervariasi dengan e, menjadi e haemoglobin → hemoglobin


4 Inggris ai tetap ai trailer → trailer
5 Inggris au tetap au audiogram → audiogram
construction → konstruksi
6 Inggris c di depan a,u,o, dan konsonan menjadi k
crystal → kristal
central → sentral ,
7 Inggris c di depan e, i, oe, dan y menjadi s
circulation → sirkulas
accomodation → akomodasi ,
8 Inggris cc di depan o, u, dan konsonan menjadi k
acculturation → akulturasi
accent → aksen,
9 Inggris cc di depan e dan i menjadi ks
vaccine → vaksin
04 Kaidah Ejaan Yang Berlaku Bagi Unsur Serapan
Asal
No Keterangan Contoh
Bahasa
saccharin → sakarin,
1 Inggris cch dan ch di depan a, o, dan konsonan menjadi k
charisma → karisma
2 Inggris ch yang lafalnya s atau sy menjadi s machine → mesin

3 Inggris ch yang lafalnya c menjadi c charter → carter


4 Inggris ck menjadi k check → cek, ticket → tiket
effect → efek,
5 Inggris e tetap e
description → deskripsi
6 Inggris ea tetap ea idealist → idealis
7 Inggris ei tetap ei eicosane → eikosan
stereo → stereo,
8 Inggris eo tetap eo
geometry → geometri
9 Inggris eu tetap eu neutron → neutron
04 Kaidah Ejaan Yang Berlaku Bagi Unsur Serapan
Asal
No Keterangan Contoh
Bahasa
fanatic → fanatic,
1 Inggris f tetap f
factor → factor
ghanta → genta,
2 Inggris gh menjadi g
sorghum → sorgum
3 Inggris ie tetap ie jika lafalnya bukan i patient → pasien
contingent→ kontingen,
4 Inggris ng tetap ng
congres → kongres
5 Inggris oo (Inggris) menjadi u cartoon → kartun
6 Inggris oo (vokal ganda) coordination, → koordinasi
7 Inggris ou menjadi u coupon → kupon
phase → fase,
8 Inggris ph menjadi f
physiology → fisiologi
pseudo → pseudo,
9 Inggris ps tetap ps
psychic → psikis
04 Kaidah Ejaan Yang Berlaku Bagi Unsur Serapan
Asal
No Keterangan Contoh
Bahasa
pterosaur → pterosaur,
1 Inggris pt tetap pt
aquarium → akuarium,
2 Inggris q menjadi k
frequency → frekuensi
rhapsody → rapsodi,
3 Inggris rh menjadi r
rhythm → ritme
scandium → skandium
4 Inggris sc di depan a, o, u, dan konsonan menjadi sk
scotopia → skotopia
5 Inggris sc di depan e, i, dan y menjadi s scenography → senografi
6 Inggris sch di depan vokal menjadi sk schema → skema
7 Inggris t di depan i menjadi s jika lafalnya s ratio → rasio
theocracy → teokrasi,
8 Inggris th menjadi t
orthography → ortografi
9 Inggris u tetap u unit → unit
04 Kaidah Ejaan Yang Berlaku Bagi Unsur Serapan
Asal
No Keterangan Contoh
Bahasa
aquarium → akuarium,
1 Inggris ua tetap ua
2 Inggris ue tetap ue consequent → konsekuen

3 Inggris ui tetap ui equivalent → ekuivalen


quorum → kuorum,
4 Inggris uo tetap uo
quota → kuota
lectuur → lektur,
5 Inggris uu menjadi u
vacuum → vakum
television → televisi,
6 Inggris v tetap v
vitamin → vitamin
7 Inggris x pada awal kata tetap x xenon → xenon
executive → eksekutif,
8 Inggris x pada posisi lain menjadi ks
taxi → taksi
excess→ ekses,
9 Inggris xc di depan e dan i menjadi ks
excision→ eksisi
04 Kaidah Ejaan Yang Berlaku Bagi Unsur Serapan
Asal
No Keterangan Contoh
Bahasa
excavation → ekskavasi,
1 Inggris xc di depan a, o, u, dan konsonan menjadi ksk
exclusive → eksklusif
yen → yen,
2 Inggris y tetap y jika lafalnya y
yuan → yuan
3 Inggris y menjadi i jika lafalnya ai atau i dynamo → dinamo
4 Inggris z tetap z zenith → zenit

Catatan: Unsur serapan yang sudah lazim dieja sesuai dengan ejaan bahasa Indonesia tidak perlu
lagi diubah.
Misalnya:
bengkel nalar Rabu dongkrak napas
Selasa faedah paham Senin kabar
perlu sirsak khotbah pikir soal
04 Kaidah Ejaan Yang Berlaku Bagi Unsur Serapan
Asal
No Keterangan Contoh
Bahasa

2 Yunani oe (oi) menjadi e foetus → fetus, oestrogen → estrogen

Catatan: Konsonan ganda diserap menjadi konsonan tunggal, kecuali kalau dapat membingungkan.

Misalnya:
accu → aki ‘allāmah → alamah
commission → komisi effect → efek
04 Kaidah Ejaan Yang Berlaku Bagi Unsur Serapan
Daftar istilah asing yang mengandung akhiran serta penyesuaiannya secara utuh dalam
bahasa Indonesia.

Asal
No Keterangan Contoh
Bahasa
1 Belanda aat (Belanda) menjadi –at advocaat → advokat
2 Inggris -age menjadi –ase percentage → persentase
structural, structureel → struktural,
3 Inggris -al (Inggris), -eel dan -aal (Belanda) menjadi –al
formal, formeel → formal
accountant → akuntan
4 Inggris -ant menjadi –an
consultant → konsultan
anarchy, anarchie → anarki
5 Inggris -archy (Inggris), -archie (Belanda) menjadi arki
monarchy, monarchie → monarki
6 Belanda -air (Belanda) menjadi –er. complementair → komplementer
action, actie → aksi;
7 -(a)tion (Inggris), -(a)tie (Belanda) menjadi -asi, -si.
publication, publicatie → publikasi
8 Belanda -eel (Belanda) menjadi –el materieel → materiel
04 Kaidah Ejaan Yang Berlaku Bagi Unsur Serapan
Daftar istilah asing yang mengandung akhiran serta penyesuaiannya secara utuh dalam
bahasa Indonesia.

Asal
No Keterangan Contoh
Bahasa
1 Inggris -ein tetap –ein protein → protein
logic, logica → logika;
-ic, -ics, dan -ique (Inggris), -iek dan -ica (Belanda)
2 menjadi –ik. ika ;
technique, techniek → Teknik

3 -ic (Inggris), -isch (adjektiva Belanda) menjadi –ik mechanic, mechanisch → mekanik
economical, economisch → ekonomis
4 -ical (Inggris), -isch (Belanda) menjadi –is
practical, practisch → praktis
5 -ile (Inggris), -iel (Belanda) menjadi –il projectile, projectiel → proyektil
6 -ism (Inggris), -isme (Belanda) menjadi –isme capitalism, capitalisme → kapitalisme
egoist → egois,
7 Inggris -ist menjadi –is
hedonist → hedonis
04 Kaidah Ejaan Yang Berlaku Bagi Unsur Serapan
Asal
No Keterangan Contoh
Bahasa
1 -ive (Inggris), -ief (Belanda) menjadi –if. communicative, communicatief → komunikatif
analogue, analoog → analog
2 -logue (Inggris), -loog (Belanda) menjadi –log
epilogue, epiloog→ epilog
3 -logy (Inggris), -logie (Belanda) menjadi –logi technology, technologie→ teknologi
4 -oid (Inggris), oide (Belanda) menjadi –oid. anthropoid, anthropoide → antropoid
trotoir → trotoar,
5 Belanda -oir(e) menjadi –oar.
repertoire → repertoar
6 -or (Inggris), -eur (Belanda) menjadi -ur, -ir director, directeur → direktur
dictator → dictator,
7 Inggris -or tetap –or
distributor → distributor
8 -ty (Inggris), -teit (Belanda) menjadi –tas university, universiteit → universitas
culture, cultuur → kultur
9 -ure (Inggris), -uur (Belanda) menjadi –ur
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai