Anda di halaman 1dari 2

TUGAS

Mengidentifikasi Permasalahan Dalam Menyusun RPP PPKN SD

Oleh

Muhammad Harun Hanafi

A1G120120

IV.B

JURUSAN PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS HALUOLEO

KENDARI

2022
Mengidentifikasi Permasalahan Dalam Menyusun RPP PPKN SD

Permasalahan dalam
NO Ya Tidak alasan
menyusun RPP
1. Membuat indikator Guru mengalami kesulitan dalam
 menurunkan kompetensi dasar
menjadi indikator
2. Perumusan tujuan Guru mengalami kesulitan dalam
pembelajaran dalam RPP menurunkan kompetensi dasar

menjadi indicator dan menurunkannya
menjadi tujuan pembelajaran
3. Pemilihan model pembelajaran Guru mengalami kesulitan dalam
memilih model dengan mteri yang
akan diajarkan kepada peserta didik.

Misalnya pelajaran pancasila guru
terebut kesulitan memakai mode yang
mana untuk pelajaran tersebut
4. Penyesuaian model Guru sulit menyesuaikan model yang
pembelajaran yang digunakan  digunakan dengan materi yang akan
dengan materi diajarkan

Anda mungkin juga menyukai