Anda di halaman 1dari 8

ANALISIS JURNAL BERIORENTASI HOTS

OLEH
MUHAMMAD HARUN HANAFI
A1G120120
V.B
JURNAL INVENTA
Judul Artikel IMPLEMENTASI HOTS PADA KURIKULUM 2013
Penulis Fuaddilah Ali Sofyan
Tahun Terbit 2019
Sinta 5
Abstrak Pada bagian abstrak termuat isi tulisan mulai dari latar belakang,tujuan penelitian,pendekatan atau
metode,hasil dan simpulan penting. Abstrak hanya terdiri dari 1 paragraph,tidak menggunakan
singkatan,kutipan dan manggunakan Bahasa yang jelas
Pendahuluan Bagian pendahuluan berisi tentang :
• masalah yaitu iplementasi HOTS dalam pembelajaran kurikulum 2013
• Ruang lingkup. Pembelajaran Berbasis HOTS dalam kurikulum 2013
• Pada bagian pendahuluan ini berisi tujuan penelitian dan argumentasi mengapa penelitian ini dilakukan
Metode Metode penelitian yang digunakan yaitu penelitian tindakan kelas (PTK)
Penelitian
Hasil pada bagian ini berisi hasil riset dalam bentuk verbal dengan kata yang mudah dipahami
Pembahasan • Pada artikel ini sudah ada bagian pembehasan
• Impliksi hasil penelitian telah dikemukakan dibagian pembahasan
• Dalam pembahasan tidak terdapat hasil analisis yang telah dibandingkan dengan temuan sebelumnya
yang sejenis
Simpulan • Isi kesimpulan rinci dan jelas
• Dalam kesimpulan tidak mengandung sesuatu yang baru dalam penelitian
Daftar Pustaka • Daftar psutaka sudah memuat semua publikasi yang direferensi langsung
• Referensi berasal dari 17 sumber
QUAGGA: JURNAL PENDIDIKAN DAN BIOLOGI

Judul Artikel Analisis Kemampuan Higher Order Thingking Skills (HOTS) Siswa Materi IPA Di Sekolah Dasar
Penulis Arrofa Acesta
Tahun Terbit 2020
Sinta 3
Abstrak Pada bagian abstrak termuat isi tulisan mulai dari latar belakang,tujuan penelitian,pendekatan atau
metode,hasil dan simpulan penting. Abstrak hanya terdiri dari 1 paragraph,tidak menggunakan
singkatan,kutipan dan manggunakan Bahasa yang jelas
Pendahuluan Bagian pendahuluan berisi tentang :
• masalah yaitu. Kurang pamahmnya tentang hots pada rumusan indikator, tujuan, maupun kegiatan
pembelajaran dan penilaiannya dalam rancangan pembelajaran yang dibuat dan pelaksanaan proses
pembelajarannya.
• Ruang lingkup. Keterampilan berpikir kreatif,kritis dan pemecahan masalah
• Pada bagian pendahuluan ini berisi tujuan penelitian dan argumentasi mengapa penelitian ini dilakukan
metode Metode Penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif.
Hasil Pada artikel ini hasil di satukan pada pembahasan
Pembahasan • Pada artikel ini sudah ada bagian pembehasan
• Impliksi hasil penelitian telah dikemukakan dibagian pembahasan
• Dalam pembahasan tidak terdapat hasil analisis yang telah dibandingkan dengan temuan
sebelumnya yang sejenis
Kesimpulan • Isi kesimpulan rinci dan jelas
• Dalam kesimpulan tidak mengandung sesuatu yang baru dalam penelitian
Daftar Pustaka • Daftar psutaka sudah memuat semua publikasi yang direferensi langsung
• Referensi berasal dari 13 sumber
JPBI (JURNAL PENDIDIKAN BIOLOGI
INDONESIA)
Judul Artikel The implementation of local wisdom-based learning and HOTS-based assessment: Teacher survey in
Banjarmasin
Penulis A. Abidinsyah,Siti Ramdiah,M. Royani
Tahun Terbit 2019
Abstrak Pada bagian abstrak termuat isi tulisan mulai dari latar belakang,tujuan penelitian,pendekatan atau
metode,hasil dan simpulan penting. Abstrak hanya terdiri dari 1 paragraph,tidak menggunakan
singkatan,kutipan dan manggunakan Bahasa yang jelas
Pendahuluan Bagian pendahuluan berisi tentang :
• masalah yaitu. LbL dan frekuensi penggunaan asesmen HOTS masih sulit
• Ruang lingkup. pembelajaran berbasis LbL dan HOTS
• Pada bagian pendahuluan ini berisi tujuan penelitian dan argumentasi mengapa penelitian ini dilakukan

Metode Penelitian survei ini menggunakan pendekatan kuantitatif, Instrumen penelitian berupa kuesioner yang telah
divalidasi oleh para ahli
Hasil Pada artikel ini hasil di satukan pada pembahasan
Pembahasan • Pada artikel ini sudah ada bagian pembehasan
• Impliksi hasil penelitian telah dikemukakan dibagian pembahasan
• Dalam pembahasan terdapat hasil analisis yang telah dibandingkan dengan temuan sebelumnya
yang sejenis
Kesimpulan • Isi kesimpulan rinci dan jelas
• Dalam kesimpulan mengandung sesuatu yang baru dalam penelitian yaitu rancangan dan
iplementasi LBL
Daftar Pustaka • Daftar psutaka sudah memuat semua publikasi yang direferensi langsung
• Referensi berasal dari 67 sumber
LINK JURNAL

HTTPS://
BIT.LY/3FMUPIJ_MUHAMMADHARUNHANAFI

Anda mungkin juga menyukai