Anda di halaman 1dari 2

PERENCANAAN KERJA PROJEK

Disusun untuk memenuhi Tugas Mata Kuliah Etnobotani Diampuh oleh Ibu Dr.
Jusna Ahmad, M.Si
Oleh :
KELOMPOK II
1. Rinna Amelia Polihito
2. Ayun Hamunta
3. Fadilah Ilham
4. Ni Made Nidyaningsih
5. Asriani Habir
6. Rahmatia Karuana
Kelas B Pendidikan Biologi

UNIVERSITAS NEGERI GORONTALO


FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
JURUSAN BIOLOGI
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI
2021
A. Tema
Potensi Tumbuhan Kebun dan Pekarangan sebagai Sumber Tumbuhan Obat
dan Ketahanan Pangan
B. Judul
Potensi Tumbuhan Kebun dan Pekarangan di Kelurahan Heledulaa Utara
sebagai Ketahanan Pangan
C. Rencana Kerja
Perencanaan Kerja menggunakan metode observasi.
MenurutWidoyoko (2014:46) observasi merupakan “pengamatan dan
pencatatan secara sistematis terhadap unsur-unsur yang nampak dalam suatu
gejala pada objek penelitian”.
Menurut Sugiyono (2014:145) “observasi merupakan suatu proses
yang kompleks, suatu proses yang tersusun dari pelbagai proses biologis dan
psikologis”.
Menurut Riyanto (2010:96) “observasi merupakan metode
pengumpulan data yang menggunakan pengamatan secara langsung maupun
tidak langsung.

Anda mungkin juga menyukai