Anda di halaman 1dari 10

STRILISASI ALAT AUTOCLAVE

No. SOP
No. Revisi
/PKM.HL/
GIMUL/I/2021
UPT PUSKESMAS
HERLANG

Ditetapkan Oleh
SOP
Tanggal Efektif: Kepala UPT Puskesmas Herlang
PROGRAM Halaman :
KESEHAT
1 Januari 2021
AN GIGI 1/2
ANDI ALIMIN NOSTIB, S.Kep,Ns.M.Kes.,
DAN
NIP : 19970202 199702 1 001
MULUT

Suatu proses yang dilakukan agar alat-alat kesehatan gigi tetap


PENGERTIAN steril.

TUJUAN Membuat alat agar tetap steril saat di gunakan.

SK Kepala Puskesmas Herlang Nomor:


KEBIJAKAN 002/PKM-HL/ADM/SK/I/2017 tentang Pemberlakuan Standra
Operasional Prosedur (SOP) pada Puskesmas Herlang.

REFERENSI

Alat & Bahan


PROSEDUR 1. Sterilisator
2. Kain linen

1. Persiapkan instrument yang akan disterilkan kedalam


Autoclave
2. Masukkan instrument ke dalam Autoclave kemudian
masukkan instrument yang telah dibungkus dengan kain linen
3. Menghubungkan Autoclave dengan sumber listrik
4. Tutup rapat pintu autoclave.
LANGKAH-LANGKAH 5. Atur tombol timer selama 20 menit dan tombol drying selama
KERJA 20 menit
6. Menunggu sampai terdengan bunyi timer
7. Matikan Autoclave/ putuskan hubungan dari sumber listrik
8. Keluarkan rak yang berisi instrument dari autoclave dan
simpan instrument dalam lemari alat kemudian beri tablet
formalin.
Menghubungkan
Masukkan Autoclave
Tutup rapat pintu
autoclave
instrument ke dengan sumber
dalam Autoclave listrik

Jalankan alat hingga


selesai

Matikan
Autoclave/
putuskan
hubungan dari
sumber listrik

HAL-HAL YANG 1. Hati-hati pada saat sterilisator


PERLU DIPERHATIKAN

DOKUMEN TERKAIT 1. Inventaris Alkes

UNIT TERKAIT Poli gigi


PENGGUNAAN DENTAL UNIT DAN
DENTAL CHAIR

No. SOP
No. Revisi
/PKM.HL/
GIMUL/I/2021
UPT PUSKESMAS
HERLANG

Ditetapkan Oleh
SOP
Tanggal Efektif: Kepala UPT Puskesmas Herlang
PROGRAM Halaman :
KESEHAT
1 Januari 2021
AN GIGI 1/2
ANDI ALIMIN NOSTIB, S.Kep,Ns.M.Kes.,
DAN
NIP : 19970202 199702 1 001
MULUT

PENGERTIAN Pemeliharaan dan perawatan D.U dan D.C.

TUJUAN 1. Agar D.U dan D.C tetap terpelihara.

SK Kepala Puskesmas Herlang Nomor:


KEBIJAKAN 002/PKM-HL/ADM/SK/I/2017 tentang Pemberlakuan Standra
Operasional Prosedur (SOP) pada Puskesmas Herlang.

REFERENSI

Alat :
PROSEDUR  Dental Unit
 Dental Chair

1. Persiapkan Alat
2. Memakai dental unit
a. Menyalakan kompresor
b. Memeriksa tekanan pada kompresor
c. Menutup kembali pembuangan angin kompresor
d. Menyambung/ menyalakan stop contact dental unit
3. Memeriksa/ mengisi air aqua seringe
4. Memeriksa kebersihan dental unit dan dental chair setiap
hari dengan cara mengelap semua bagian dental unit
5. Memeriksa perlengkapan dental unit ( lampu, air, bor ) apakah
LANGKAH-LANGKAH dapat berfungsi dengan baik atau tidak. Kemudian memeriksa
KERJA seperangkat gerakan naik turun, maju mundur pada dental
chair agar berfungsi dengan baik.
6. Mengelap kontra angle dengan kapas alkhohol
7. Setelah pelayanan selesai , bersihkan kembali dental unit dan
memposisikan paling rendah. Matikan saklar dan cabut stop
contact dental unit dan kompresor. Buka dan buang tekanan
udara pada kompresor sampai kosong setiap hari setelah
selesai pelayanan.
8. Member minyak oli pada semua kontra angle setiap pelayanan
selesai / setiap hari.
9. Melakukan servis setiap ada kerusakan atau secara berkala
oleh teknisi.
HAL-HAL YANG
1. Hati-hati pada saat menggunakan D.U dan D.C
PERLU DIPERHATIKAN

DOKUMEN TERKAIT 1. Inventaris Alkes

UNIT TERKAIT Poli gigi


PENCABUTAN GIGI SULUNG

No. SOP
No. Revisi
/PKM.HL/
GIMUL/I/2021
UPT PUSKESMAS
HERLANG

Ditetapkan Oleh
SOP
Tanggal Efektif: Kepala UPT Puskesmas Herlang
PROGRAM Halaman :
KESEHAT
1 Januari 2021
AN GIGI 1/2
ANDI ALIMIN NOSTIB, S.Kep,Ns.M.Kes.,
DAN
NIP : 19970202 199702 1 001
MULUT

Suatu kegiatan yang dilakukan untuk mencabut gigi sulung yang


PENGERTIAN sudah waktunya tanggal

TUJUAN Agar keluhan dengan persistensi dapat ditangani.

SK Kepala Puskesmas Herlang Nomor:


KEBIJAKAN 002/PKM-HL/ADM/SK/I/2017 tentang Pemberlakuan Standra
Operasional Prosedur (SOP) pada Puskesmas Herlang.

- Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia


No HK. 02. 02/MENKES/62/2015
REFERENSI - Bahan Ajar Kepaniteraan Periodontitis Fakultas
Kedokteran Gigi Universitas Gadjah Madaoleh drg.
Suryono SH., Ph.D dan Tim Penyusun
PROSEDUR a. Alat dan Bahan
 Alat diagnose
 Alat cabut
 Betadine
 Catton pellet
 Tampon
 chlor ethyl
 handscoon
 masker
 celemek

Persiapan Alat diagnostic


2 .Persiapan Pasien
a. Pasien didudukkan pada posisi yang tepat
b. Pasien diminta kumur-kumur
3. Cara Kerja:
Menyiapkan gulungan kapas bersih, chlor ethyl, tang
ekstraksi,dan betadin
4. Membuat gulungan kapas sebesar dua kali besar gigi yang
akan diekstraksi
LANGKAH-LANGKAH 5. Menyemprotkan chlor ethyl pada kapas sampai basah
KERJA 6.Menempelkan kapas pada gusi dari gig yang akan diekstraksi
dengan ibu jari dan telunjuk tangan kiri
7. Menempatkan tang ekstraksi yang sesuai dengan gigi pasien
dengan posisi yang tepat dan lakukan pencabutan secepat
mungkin tanpa gerakan luksasi.
8. Meletakkan gulungan kapas yang sudah diberi iod glyserin pada
luka post ekstraksi dan instruksi
9. Pencucian Alat

HAL-HAL YANG 1. Hati-hati pada saat melakukan tindakan


PERLU DIPERHATIKAN 2. Selalu gunakan alat pelindung diri

1. RM pasien
2. Inform consent
DOKUMEN TERKAIT 3. rujukan internal
4. rujukan eksternal
5. apotik
UNIT TERKAIT Poli gigi
PENAMBALAN GIGI SULUNG

No. SOP
No. Revisi
/PKM.HL/
GIMUL/I/2021
UPT PUSKESMAS
HERLANG

Ditetapkan Oleh
SOP
Tanggal Efektif: Kepala UPT Puskesmas Herlang
PROGRAM Halaman :
KESEHAT
1 Januari 2021
AN GIGI 1/2
ANDI ALIMIN NOSTIB, S.Kep,Ns.M.Kes.,
DAN
NIP : 19970202 199702 1 001
MULUT

Suatu kegiatan yang dilakuakan untuk menambal gigi sulung yang


Pengertian bisa di tambal.

Tujuan Agar keluhan dengan karies gigi sulung dapat di tangani.

SK Kepala Puskesmas Herlang Nomor:


KEBIJAKAN 002/PKM-HL/ADM/SK/I/2017 tentang Pemberlakuan Standra
Operasional Prosedur (SOP) pada Puskesmas Herlang.

Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor


REFERENSI HK.02.02 Tahun 2015 tentang Panduan Praktik Klinis Bagi
Dokter Gigi
Alat dan Bahan
1. Dental unit
PROSEDUR 2. Alat diagnostik standar
3. Instrumen tambal
4. GIC

LANGKAH-LANGKAH . Persiapan Alat diagnostic


KERJA 1. Persiapan Pasien
a. Pasien didudukkan pada posisi yang tepat
b. Pasien diminta kumur-kumur
2. Cara Kerja:
Menyiapkan gulungan kapas bersih,cotton pellet , betadin, alat
penambalan gigi dan GI
3. Membersihkan kavitas gigi yang akan di tambal kemudian
mensterilkannya dengan betadin .
4. Teteskan 1 drop liquid ke mixing pad, ambil kapas butir yang
telah dibasahi dengan air, campurkan dengan tetesan air,
ulaskan diseluruh lapisan kavitas, ambil kapas butir bersih
celupkan ke dalam air dan cuci kavitas 3x, keringkan kavitas
dengan kapas butir yang baru
5. Ambil bahan dengan perbandingan Powder : Liquid = 1 : 1 dan
letakkan di mixing pad Bagi powder menjadi 2 bagian dan aduk
bagian pertama dengan seluruh liquid selama 10 detik kemudian
tambahkan bagian kedua powder aduk selama 15 – 20 detik
(Total pengadukan 30 detik)
6. Aplikasikan bahan pada kavitas dengan plastis instrument dan
padatkanTutup semua pinggiran fisure dari kavitas Prosedur ini
harus selesai selagi bahan mengkilat olesi permukaan dengan
vaselin
7. Koreksi oklusi dengan articulating paper
8. Instruksi pada pasien
9. Pencucian Alat

HAL-HAL YANG 1. Hati-hati pada saat melakukan tindakan


PERLU DIPERHATIKAN 2. Selalu gunakan alat pelindung diri

1. RM pasien
2. Inform consent
DOKUMEN TERKAIT 3. rujukan internal
4. rujukan eksternal
5. apotik
UNIT TERKAIT Poli gigi
PEMBERSIHAN KARANG GIGI

No. SOP
No. Revisi
/PKM.HL/
GIMUL/I/2021
UPT PUSKESMAS
HERLANG

Ditetapkan Oleh
SOP
Tanggal Efektif: Kepala UPT Puskesmas Herlang
PROGRAM Halaman :
KESEHAT
1 Januari 2021
AN GIGI 1/2
ANDI ALIMIN NOSTIB, S.Kep,Ns.M.Kes.,
DAN
NIP : 19970202 199702 1 001
MULUT

Pengertian Suatu proses agar gigi pasien bersih dari karang gigi.

Tujuan Agar pasien dengan keluhan karang gigi dapat ditangani

SK Kepala Puskesmas Herlang Nomor:


KEBIJAKAN 002/PKM-HL/ADM/SK/I/2017 tentang Pemberlakuan Standra
Operasional Prosedur (SOP) pada Puskesmas Herlang.

Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor


REFERENSI HK.02.02 Tahun 2015 tentang Panduan Praktik Klinis Bagi
Dokter Gigi
Alat dan Bahan
1. Dental unit
PROSEDUR 2. Alat Diagnostik standar
3. Instrumen Scalling
4. Betadine

1. Persiapan Alat diagnostic


2 .Persiapan Pasien
a. Pasien didudukkan pada posisi yang tepat
b. Pasien diminta kumur-kumur
3. Cara Kerja:
Menyiapkan gulungan kapas bersih,Alat scaler, dan betadin
LANGKAH-LANGKAH 4. Memeriksa bagian sekitar gigi yang akan di scalling
KERJA kemudian mendesinfeksi sekitar gigi yang akan di scalling.
5. Melakukan scalling dengan dengan menggunakan alat scalling.
6. Setelah scalling selesai oleskan betadin pada gusi sekitar gigi
yang telah di scalling.
7.Instruksi pada pasien, sebaiknya membersihkan gigi sebaiknya
dilakukan tiap 6 bulan sekali.
8. Pencucian Alat
Pasien datang Pasien duduk
membawa rekam Anamnesis
di kursi dental
medis

Pemeriksaan klinis

Terapi

HAL-HAL YANG 1. Hati-hati pada saat melakukan tindakan


PERLU DIPERHATIKAN 2. Selalu gunakan alat pelindung diri

1. RM pasien
2. Inform consent
3. rujukan internal
DOKUMEN TERKAIT
4. rujukan eksternal
5. laboratorium
6. apotik
UNIT TERKAIT Poli gigi

Anda mungkin juga menyukai