Anda di halaman 1dari 2

 Komponen Sosiokultural

1. Estetika
Estetika berhubungan dengan rasa keindahan dan selera yang tinggi akan suatu
kultur. Estetika dapat diekspresikan dalam :

o Seni o Tarian
o Drama o Musik
o Cerita rakyat

2. Sikap dan Keyakinan


Setiap kultur memiliki serangkaian sikap dan keyakinan yang mempengaruhi hampir
semua aspek perilaku manusia dan membantu menciptakan keteraturan dalam
masyarakat dan individu di dalamnya. Diantara beragam sikap dan keyakinan dari
sebuah kultur beberapa diantaranya sangat penting bagi pelaku bisnis terutama:
 Sikap terhadap waktu
 Sikap terhadap pencapaian dan pekerjaan
 Dikap terhadap perubahan
3. Agama
Agama yang merupakan komponen penting kultur, bertanggungjawab terhadap sikap
dan kepercayaan yang berpengaruh kepada perilaku manusia. Pengetahuan mengenai
prinsip-prinsip dasar beberapa agama terkenal dunia akan memberikan pemahaman
yang lebih baik mengenai mengapa sikap orang beragam antara negara yang satu
dengan yang lain.
 Etika kerja
Contohnya etika kerja pada agama protestan yaitu tugas untuk memuja tuhan
dengan cara bekerja keras.
 Agama-agama asia
Contohnya Hindu, Budha, Jainisme, Konghucu dan lain-lain.
 Islam
 Animisme

Anda mungkin juga menyukai