Anda di halaman 1dari 6

BAB I

LATAR BELAKANG

A. Tujuan Praktikum Perintah Dasar Pada Linuk

1. Mengarahkan perintah-perintah dasar untuk informasi user


2. Mengenal format intruksi pada system operasi linux
3. Menggunakan perintah-perintah dasarpada system operasi linux
4. Menggunakan utilitas dasar pada system operasi linux

B. Manfat Praktikum

1. Agar mahasiswa bis amengetahui tentang perintah-perintah dasar untuk informasi user
2. Agar mahasiswa bisa mengetahui tentang format intruksi pada system operasi linux
3. Agar mahasiswa bisa mengetahui tentang perintah-perintah dasar pada system operasi linux
4. Agar mahasiswa bisa mengetahui tentang utilitas dasar pada system operasi linux

C. Landasan Teori

Perintah-perintah (command) dasar di GNU/Linux di jalankan di suatu terminalshell yang


biasa disebut terminal atau console. Terminal atau console ini dikenaldengan istilah command
line interface (CLI) yang bisa diaktifkan dengan cara klik menu Applications lalu pilih terminal.

Terminal. Selain itu bisa juga dengan bekerjadiconsole murni dengan menakan
kombinasi tombol ctrl+alt+F1 dimana F1 bisadiganti sampai F6. Untuk kembali ke mode Grafical
User Interface (GUI) tekanctrl+alt+F7.Berikut ini hanya beberapa command yang umum terdapat
di setiap distribusiGNU/Linux khususnya distribusi Ubuntu.

D. Intruksi Standar Linux

1. $ ls ,untuk menampilkan current working directory.


2. $ mkdir ,untuk membuat folder.
3. $ cd .. ,untuk keluar dari suatu folder.
4. $ ls –l ,untuk menampilkan folder kebih detail.
5. $ sudo su ,menjalankan perintah sebagai root.
6. $ vi ,sebuah editor sederhana yang menggunakan teks mode.

1
BAB II

PEMBAHASAN

A. Hasil Pembahasan Praktikum Linux Ubuntu

1. $ ls untuk menampilkan folder

2. $ mkdir untuk membuat folder pada direktori home “praktikumdika”

2
3. Membuat folder di dalam folder praktikumdika “NPM”.

4. Editor $ vi membuat biodata mahasiswa di dalam volder “NPM”.

5. $ sudo su merubah unser biasa menjadi root111

3
4
BAB III

SARAN

Dari hasil praktikum ini kita harus mengerti printah-printah dasar seperti $ ls ,untuk menampilkan
current working directory, $ mkdir ,untuk membuat folder, $ cd .. ,untuk keluar dari suatu folder, $ ls –
l ,untuk menampilkan folder kebih detail, $ sudo su ,menjalankan perintah sebagai root, $ vi ,sebuah
editor sederhana yang menggunakan teks mode. Dari printah-printah tersebut kita dapat menggukan
terminal pada Linux ubuntu.

5
DAFTAR PUSTAKA

www.scibd.com/document/
www.wikipedia.com
Panduan modul teori dan praktikum sistem oprasi

Anda mungkin juga menyukai