Anda di halaman 1dari 3

ALIRAN-ALIRAN DALAM ISLAM

Makalah ini Disusun Untuk Memenuhi Tugas pada Mata Kuliah


Pendidikan Aqidah

Disusun Oleh :
1. AINUN MUFIDAH
2. NUR AFNI LUBIS
3. DEDI IRWAN SAUJANA DAULAY
4. AGUS SALIM PULUNGAN
5. NUR HIDAYAH HASIBUAN

Dosen Pembimbing :
HAFNAN AZIZ, M.Pd

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM


SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM NEGERI
MANDAILING NATAL
T.A. 2021
KATA PENGANTAR

Puji dan syukur pemakalah panjatkan ke Hadirat Allah SWT, karena


berkat limpahan Rahmat dan Karuna-Nya pemakalah dapat menyusun makalah ini
dengan baik dan tepat pada waktunya. Dalam makalah ini pemakalah membahas
mengenai “Aliran-Aliran dalam Islam”.
Sesungguhnya dalam proses penulisan makalah ini pemakalah menyadari
bahwa masih banyak kekurangan yang mendasar pada makalah ini. Oleh karena
itu pemakalah memohon pembaca untuk memberikan saran serta kritik yang dapat
membangun. Kritik dari pembaca sangat pemakalah harapkan untuk
penyempurnaan makalah selanjutnya.
Dengan demikian pemakalah ucapkan terima kasih untuk pembaca yang
telah meluangkan waktu untuk membaca makalah ini, pemakalah berharap
semoga makalah ini dapat bermanfaat bagi seluruh pembaca dan penulis sendiri.
Amin.

Panyabungan, 22 Desember 2021

Penulis
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR........................................................................... i
DAFTAR ISI.......................................................................................... ii
BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang........................................................................ 1
B. Rumusan Masalah................................................................... 1
BAB II PEMBAHASAN
A. Perbedaan Shalat antara Ahlussunnah, Syiah dan Wahabi..... 2
B. Perbedaan Haji antara Ahlussunnah, Syiah dan Wahabi........ 4
C. Perbedaan Zakat antara Ahlussunnah, Syiah dan Wahabi...... 7
D. Persamaan Doktrin antara Ahlussunnah, Syiah dan Wahabi.. 9
E. Kelemahan Doktrin antara Ahlussunnah, Syiah dan Wahabi. 10
BAB III PENUTUP
A. Kesimpulan............................................................................. 12
B. Saran....................................................................................... 12
DAFTAR PUSTAKA............................................................................ 13

Anda mungkin juga menyukai