Anda di halaman 1dari 1

Nama : Sumitra Wijaya

Npm : 1904300019

Tugas Manajemen SDM

Jawaban :

1. Tujuan dari perencanaan SDM ialah untuk menjamin tersedianya tenaga kerja yang tepat
untuk menduduki berbagai posisi, jabatan dan pekerjaan yang tepat pada waktu yang tepat.

2. Cara menentukan kebutuhan SDM yang pertama yaitu pengumpulan, analisis dan peramalan
data untuk mengembangkan perkiraan pasokan SDM dan permintaan SDM. Kedua menetapkan
tujuan dan kebijakan SDM. Ketiga adalah merancang dan mengimplementasikan rencana dan
program tindakan dalam berbagai bidang. Keempat adalah mengevaluasi rencana.

3. Cara Internal adalah dimana Manajemen harus mampu mengidentifikasi para karyawan yang
sanggup mengisi posisi-posisi lowong ketika sewaktu waktu dibutuhkan. Sedangkan cara
Eksternal dilakukan dengan cara memasang iklan lowongan pekerjaan, rekrutmen langsung
dikampus dan rekrutmen melalui organisasi profesi.

Anda mungkin juga menyukai