Anda di halaman 1dari 7

PANDUAN PENUGASAN

PENATALAKSANAAN SPESIMEN UNTUK


DETEKSI rRT-PCR COVID-19

26 JANUARI 2022

BADAN KEBIJAKAN DAN PEMBANGUNAN KESEHATAN


KEMENTERIAN KESEHATAN RI
TUJUAN

Setelah mengikuti studi kasus ini, peserta diharapkan mampu untuk


memahami dan menerapkan penatalaksanaan spesimen untuk deteksi PCR
COVID-19 yang baik
PETUNJUK

1. Peserta dibagi menjadi 2 kelompok


2. Fasilitator memberikan studi kasus kepada setiap masing-masing
kelompok
3. Fasilitator memberi kesempatan kepada peserta untuk melakukan diskusi
selama 45 menit
4. Fasilitator memberikan kesempatan masing-masing kelompok untuk
mempresentasikan hasil diskusi yang sudah dilakukan
5. Fasilitator memberikan kesempatan pada peserta lain untuk menanggapi
dan memberi masukan terhadap hasil presentasi kelompok
6. Fasilitaor memberi klarifikasi dan masukan terhadap hasil presentasi
peserta
7. Hasil penugasan diupload ke Googledrive
STUDI KASUS

1. Bagaimana pendapat anda mengenai gambar di bawah ini! Silahkan


menuliskan pendapat anda.
STUDI KASUS

2. Bagaimana pendapat anda jika menerima spesimen dalam keadaan


bocor? Apakah tindak lanjutnya? Tuliskan pendapat anda!

3. Menurut anda faktor-faktor apa saja yang penting dalam pengemasan dan
pengiriman spesimen?
STUDI KASUS

4. Identifikasi ketidaksesuaian yang tampak pada gambar dibawah ini! Berikut


efek kemungkinan yang ditimbulkan.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai