Anda di halaman 1dari 5

INITIAL STARTUP

MITSUBISHI CNC WIRE CUT EDM

Disusun Oleh :
Mohamad Nico Subhaan 3110191055
Brian Suryo Aldien 3110191046

POLITEKNIK ELEKTRONIKA NEGERI SURABAYA

2021
BASIC OPERATION
1. Turning power on
a) Menyalakan transformer 3 fasa mesin
b) Menyalakan compressor pada bagian belakang mesin cnc hass
c) Menyalakan switch breaker mesin pada posisi on

d) Release emergency button (1) termasuk pada manual operation box (Pendant)

e) Tekan power on (2) (Display akan muncul setelah beberapa saat)


f) Tekan Ready Button (3) untuk menyiapkan mesin
g) Tekan tombol reset (4) selama 1 detik atau lebih (untuk konfirmasi safety setelah
menyalakan mesin)
h) Tekan tombol rapid fill (5) (air akan dipompa menuju working tank)

2. Pengecekan awal
a. Check Tank Fluid Level
i. Setelah pengisian working tank selesai, tunggu 1 sampai 2 menit hingga
ketinggian air menjadi stabil
ii. Lihat pada indicator air pada tanki penyimpanan, pastikan berada diantara garis
max dan min

b. Tingkat resisitivitas cairan

Pastikan specific resisitivity yang ditunjukkan pada status display area adalah
16,7 atau dibawahnya. Jika berada diatasnya dan tidak turun setelah beberapa
saat maka ion exchange resin perlu diganti. Jika nilainya melebihi 20 maka
automatic operation tidak dapat dilakukan
c. Tekanan Filter

Pastikan indicator tekanan filter berada dibawah 0,25 MPa. Jika berada diatasnya
maka filter perlu diganti dan alarm Low Clean Water akan menyala

3. Wire Alligment
a. Memasang alat wire alligment pada bagian kiri table dan sambungkan connector alat
pada body mesin
b.
i. Pastikan anda dalam manual mode, set ketinggian Z 100mm
ii. Gerakkan wire menuju sensor dengan jarak 5mm x 5mm

a.
iii. Tekan wire allign pada manual operation box ( pendant )
iv. press tombol -X/U/A lalu +Y/V/C setelah 5 detik
v. Indicator “Position” mati. Tekan tombol wire allign untuk meyelesaikan proses.
4. Pemasangan Material
i. Jika memungkinkan pasang material dengan 2 sisi merekat pada table

ii. Posisikan clamp jig agar menyamai ketinggian material

Anda mungkin juga menyukai