Anda di halaman 1dari 2

PENIMBANGAN BERAT BADAN

MENGGUNAKAN TIMBANGAN BAYI


Nomor : 025/B/SOP/GZ/2016
No.Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit: 27 April 2016
Halaman : 1/2
PUSKESMAS dr. HJ . WIWIK RAKHMAWATY

BATI-BATI NIP.19791109 200701 2 010


1. Pengertian Penimbangan berat badan menggunakan timbangan bayi adalah
serangkaian kegiatan penimbangan berat badan balita dengan
menggunakan alat timbangan

2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk mengetahui berat badan


balita
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Bati-Bati No.004/A-SK/PKM
BB/2016
Tentang penanggung jawab program
4. Referensi Pedoman Pemantauan Status Gizi Dan Keluarga Sadar Gizi,Depkes RI
Tahun 2008
5. Prosedur 1. Persiapan

a. Kader menyiapkan alat dan bahan

b. Kader meletakkan timbangan pada meja yang datar dan tidak mudah
goyang

c. Kader memposisikan jarum atau angka pada angka 0

2. Pelaksanaan

a. Kader meminta orang tua balita melepaskan/membuka sepatu, sandal,


atau benda-benda lain yang dapat mempengaruhi penimbangan berat
badan.
b. Kader meminta orang tua balita mendudukkan atau merebahkan balita
di atas timbangan tanpa dipegangi
c. Kader membaca angka yang di tunjuk oleh jarum timbangan/hasil dari
timbangan
d. Kader meminta orang tua balita menurunkan balita dari timbangan
e. Kader menginformasikan hasil penimbangan pada orang tua balita
3. Pasca Pelaksanaan
a. Kader mencatat hasil penimbangan dikertas
6. Diagram
alir
Persiapan: a. Kader menyiapkan alat dan bahan

Persiapan: b. Kader meletakkan timbangan pada meja yang


datar dan tidak mudah goyang

Persiapan : c. Kader memposisikan jarum atau angka pada


angka 0

Pelaksanaan: a. Kader meminta orang tua balita


melepaskan/membuka sepatu, sandal, atau benda-benda lain
yang dapat mempengaruhi penimbangan berat badan.

Pelaksanaan: b. Kader meminta orang tua balita mendudukkan


atau merebahkan balita di atas timbangan tanpa dipegangi

Pelaksanaan: c. Kader membaca angka yang di tunjuk oleh


jarum timbangan/hasil dari timbangan

Pelaksanaan: d. Kader meminta orang tua balita menurunkan


balita dari timbangan

Pelaksanaan: e. Kader menginformasikan hasil penimbangan


pada orang tua balita

7. Unit terkait a. Kader Posyandu


b. KIA
c. Gizi

8. Rekaman historis

No Halaman Yang dirubah Perubahan Diberlakukan


Tanggal

Anda mungkin juga menyukai